SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
Customer Relationship Management (CRM)
&
Sistem Proses Transaksi (TPS)
PT. TELKOM
Dosen:
Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
Disusun Oleh :
Deby Christin Natalina Manurung
( 43216110072 )
UNIVERSITAS MERCU BUANA
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Customer Relationship Management (CRM)
&
Sistem Proses Transaksi (TPS)
PT. TELKOM
Customer Relationship Management (CRM) merupakan salah satu sarana untuk menjalin
hubungan yang berkelanjutan antara perusahaan dengan para stakeholder maupun
shareholdernya. Saat ini banyak perusahaan yang memanfaatkan Customer Relationship
Management (CRM) untuk menjalin hubungan dengan pelanggan. Dengan memanfaatkan CRM,
perusahaan akan mengetahui apa yang diharapkan dan diperlukan pelanggannya sehingga akan
tercipta ikatan emosional yang mampu menciptakan hubungan bisnis yang erat dan terbuka serta
komunikasi dua arah di antara mereka. Dengan demikian kesetiaan pelanggan dapat
dipertahankan dan tidak mudah berpindah ke lain produk dan merek.
Di dalam perusahaan jasa, adalah penting untuk memprioritaskan Customer Relationship
Management (CRM) karena dalam perusahaan seperti ini hubungan yang baik dengan customer
atau pelanggan merupakan faktor yang sangat penting. Dengan konsep CRM diharapkan
perusahaan mampu mempertahankan loyalitas pelanggannya untuk jangka waktu panjang,
menarik pelanggan baru, dan mengembangkan kualitas pelayanannya.
Fungsi CRM antara lain adalah memberi informasi kepada pelanggan, dan memperoleh
umpan balik dari pelanggan berupa keluhan, saran, dan tanggapan terhadap jasa atau pelayanan
yang telah diterima.
Dengan semakin banyaknya jumlah pemain dalam bidang yang sama, persaingan antar
perusahaan sejenis semakin ketat sehingga salah satu kunci untuk unggul dalam persaingan
terletak pada pelayanan yang terbaik dan diperlukan inovasi untuk dapat menarik simpati
khususnya untuk memperoleh keunggulan bersaing atau paling tidak mempertahankan pasar
yang telah diperoleh.
Dengan penerapan teknologi yang semakin maju, seperti internet, yang mampu
menghubungkan dan membangun interaksi dengan pelanggan secara mudah dan cepat, maka
perusahaan dapat meningkatkan pelayanannya.
Implementasi :
PT TELKOM merupakan salah satu perusahaan yang menerapkan aplikasi CRM yaitu Aplikasi
Customer Value, Aplikasi Operasional dan Aplikasi Analitik. Aplikasi Customer Value yang
berbasis CRM ini memungkinkan pelanggan terlibat dalam proses peningkatan pelayanan,
sehingga pelanggan dapat memperoleh solusi dan alternative layanan yang cepat dan tepat.
Selain itu, aplikasi yang dikembangkan ini diharapakan dapat meningkatkan pelayanan terhadap
pelanggan dan menjadi salah satu alat dalam membangun hubungan antara perusahaan dengan
customer yang saling menguntungkan. Aplikasi Operasional berperan dalam interaksi dengan
pelanggan.
CRM Operasional mencakup proses otomatisasi yang terintegrasi dari keseluruhan proses bisnis,
seperti otomatisasi pemasaran, penjualan, dan pelayanan. Salah satu penerapan CRM yang
termasuk dalam kategori operasional CRM adalah dalam bentuk aplikasi web. Melalui web,
suatu perusahaan dapat memberikan pelayanan kepada pelanggan. Aplikasi CRM Analitik
berperan dalam memahami kebutuhan pelanggan. CRM Analitik berperan dalam melaksanakan
analisis pelanggan dan pasar, seperti analisis trend pasar dan analisis perilaku pelanggan. Data
yang digunakan pada CRM Analitik adalah data yang berasal dari CRM Operasional.
TUJUAN PT TELKOM MENGGUNAKAN APLIKASI CRM
1. Agar PT TELKOM dapat mengenali pelanggannya dengan baik dan mempercayainya
dengan meningkatkan pemahaman perusahaan akan kebutuhan mereka sebagai individu,
dan memenuhi harapan mereka terhadap perusahaan.
2. Agar PT TELKOM dapat menciptakan keunggulan kompetitif secara terusmenerus
terhadap merek, produk, atau bahkan perusahaan yang mereka miliki dibandingkan
dengan merek, produk atau perusahaan pesaing.
3. Memberi panduan kepada PT TELKOM dalam penggunaan teknologi dan sumber daya
manusia untuk mendapatkan pengetahuan tentang tingkah laku dan nilai pelanggan dalam
berkomunikasi dan berinteraksi sebagai dasar untuk membangun hubungan sejati dengan
pelanggan
PERANAN DARI APLIKASI CRM PADA PT TELKOM
• Proses otomatisasi dari seluruh data yang ingin dipakai perusahaan dalam membangun
database pelanggan. Mencatat berapa kali mereka menghubungi perusahaan dalam satu
bulan, berapa kali mereka menggunakan produk atau layan perusahaan, dan berbagai data
lain jika dilakukan secara manual.
• Aplikasi CRM memberikan laporan-laporan dari data yang dikumpulkan sehingga dapat
menjadi informasi yang berguna bagi manajeman untuk proses pengambilan keputusan.
• Aplikasi CRM akan menjadi Decision Support System, di mana pihak manajemen tidak
lagi direpotkan pada urusan teknis dalam membuat laporan dan menyusun informasi yang
dibutuhkan.
DAMPAK PENERAPAN APLIKASI CRM BAGI PERKEMBANGAN PERUSAHAAN
PT TELKOM
• Dengan menerapkan aplikasi CRM perkembangan PT TELKOM semakin lama semakin
maju, karena aplikasi CRM telah banyak membantu kegiatan perusahaan dalam berbagai
hal diantaranya yaitu dalam hal pemasaran, perdagangan dan pelayanan perusahaan
terhadap pelanggan.
• Membantu PT TELKOM dalam bersaing dengan Kompetitor dalam memperebutkan dan
mempertahankan Pelanggan. Sehingga dengan menggunakan aplikasi CRM membuat
nilai perusahaan PT TELKOM semakin tinggi di mata para pesaingnya.
• Dengan aplikasi CRM, PT TELKOM mampu meningkatkan usaha pemasarannya dengan
memanfaatkan data-base yang ada, termasuk produk atau jasa yang pernah dibeli oleh
pelanggan sebelumnya dan informasi mengenai segmentasi pasar lainnya.
• PT TELKOM dapat menerapkan CRM melalui internet, yaitu dengan pembuatan situs
web perusahaan. Melalui situs tersebut, perusahaan dapat menjangkau konsumen dalam
skala global dengan modal yang terbatas, serta melakukan kegiatan bisnis seperti
promosi, pengenalan produk, penjelasan produk, harga produk sampai dengan transaksi
penjualan produk. Disamping itu, perusahaan dapat membangun hubungan yang bersifat
langsung dengan konsumen (direct marketing)
DAMPAK BAGI CUSTOMER
Dengan PT TELKOM menerapkan aplikasi CRM, membawa dampak yang signifikan bagi
customer PT TELKOM diantaranya yaitu :
• Pelanggan menjadi lebih puas dengan pelayanan yang diberikan oleh PT TELKOM
• Dengan adanya aplikasi CRM berupa customer care, pelanggan dapat mengadu tentang
gangguan-gangguan produk telkom.
• Pelanggan dapat mengetahui informasi tentang produk-produk Telkom dan lain
sebagainya
Model Sistem Pemrosesan Transaksi :
1. Perangkat input dapat terdiri atas berbagai alat, meliputi komputer, palmtop (PDA), semua
jenis telpon dan facsimile;
2. Perangkat pemroses terdiri atas program komputer (yang bisa dipasang di dalam mesin ATM,
komputer atau perangkat sejenis);
3. Perangkat keluaran meliputi berbagai jenis monitor (yang dapat menampilkan gambar atau
tulisan), speaker (untuk menampilkan informasi berbentuk suara atau pesan) atau printer (untuk
mencetak berbagai informasi yang perlu disimpan dalam jangka waktu lebih lama)
4. Berbagai bentuk dokumen yang digunakan untuk menyampaikan berbagai bentuk informasi
kepada manajemen dan pihak lain yang memerlukan informasi. Sudah tentu masing-masing
pihak yang berkepentingan dengan perusahaan memerlukan informasi yang berbeda-beda,
sehingga harus diberi informasi yang sesuai saja.
Model ini merupakan turunan dari model system umum perusahaan. Elemen input, transformasi
dan output dari system fisik perusahaan berada pada bagian bawah. Data dikumpulkan dari
seluruh system fisik dan lingkungan, lalu dimasukkan ke dalam database. Perangkat lunak
pengolahan data mengubah data menjadi informasi untuk manajemen perusahaan serta untuk
perorangan dan organisasi di lingkungan perusahaan. Manajemen memerlukan database untuk
menyimpan data. Manajemen akan memasukkan data, lalu data itu diproses untuk menghasilkan
output yang diinginkan output tersebut dan akan dipakai oleh manajemen kembali
Empat tugas pokok dari sistem pengolahan transaksi, yaitu:
1. Pengumpulan Data : Setiap organisasi yang ber-interaksi langsung dengan lingkungannya
dalam penyediaan jasa dan produk, pasti memerlukan sistem yang mengumpulkan data
transaksi yang bersumber dari lingkungan.
2. Manipulasi Data : Data transaksi yang dikumpulkan biasanya diolah lebih dahulu sebelum
disajikan sebagai informasi untuk keperluan bagian-bagian dalam organisasi atau menjadi
bahan masukan sistem informasi yang lebih tinggi.
Beberapa tugas manipulasi data adalah sebagai berikut:
* Klasifikasi : data dikelompokkan menurut kategori tertentu, misalnya menurut jenis
kelamin, menurut agama, menurut golongan, dsb.
* Sortir : data diurutkan menurut urutan tertentu agar lebih mudah dalam pencarian data,
misalnya di-sortir menurut abjad nama, atau menurut nomer induk, dsb.
* Perhitungan : melakukan operasi aritmetika terhadap elemen data tertentu, misalnya
menjumlahkan penerimaan dan pengeluaran setiap hari, atau menghitung jumlah hutang
pelanggan, dsb.
* Pengikhtisaran : melakukan peringkasan data (summary) seperti sintesa data menjadi total,
sub-total, rata-rata, dsb.
3. Penyimpanan Data : Data transaksi harus di-simpan dan dipelihara sehingga selalu siap
memenuhi kebutuhan para pengguna.
4. Penyiapan Dokumen : Beberapa dokumen laporan harus disiapkan untuk memenuhi
keperluan unit-unit kerja dalam organisasi.
Implementasi Transaction Processing System (TPS) Pada PT. Telkom
PT. TELKOM, Tbk adalah Suatu Badan Milik Negara (BUMN) yang bergerak dalam bidang
jasa Telekomunikasi. PT. TELKOM menyediakan sarana dan jasa layanan Telekomunikasi dan
Informasi kepada masyarakat luas sampai kepelosok daerah di seluruh Indonesia.
TPS (Transaction Processing System) adalah sistem informasi lintas fungsi yang memproses
data dari transaksi bisnis. Transaksi ini membantu kegiatan aktivitas bisnis pada perusahaan
mulai dari penjualan, pembelian, penyimpanan, pembayaran dan penagihan. Siklus pemprosesan
transaksi meliputi entri data, pemrosesan transaksi, pemeliharaan database, pembuatan dokumen
dan laporan dan pemrosesan pesanan.
Transaction Processing System (TPS) merupakan subsistem input penting dengan
mengumpulkan data dari berbagai sumber guna mendapatkan profil pelanggan. Telkom E-
Service adalah layanan baru dari PT Telkom Indonesia Tbk yang diluncurkan pada tahun 2008
dipersembahkan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan dan semakin mendekatkan
perusahaan dengan pelanggan. Melalui layanan ini, pelanggan akan dapat kemudahan dalam
berinteraksi dengan perusahaan secara online. Dengan menganalisis laporan hasil Transaction
Processing System (TPS) terhadap hasil yang dilakukan member dapat mengetahui selera dan
kebutuhannya. Hasil analisis tersebut diintegrasikan dengan menggunakan data dari proses
Marketing Information System (MKIS), sehingga menghasilkan output yang dapat digunakan
oleh Customer Relationship Management (CRM) yang dimiliki perusahaan untuk memberikan
pelayanan terbaik kepada member Telkom E-Service, PT Telekomunikasi Indonesia Tbk
merupakan perusahaan komunikasi terbesar di Indonesia dengan jumlah pelanggan hampir
seluruh rakyat Indonesia.
Daftar Pustaka :
1. http://jurnalpemasaran.petra.ac.id/index.php/mar/article/view/17003
2. http://blog.pasca.gunadarma.ac.id/2013/05/13/peran-crm-customer-relationship-
management-dan-dampaknya-terhadap-hubungan-antara-perusahaan-dengan-customer/
3. http://adhi04751.blogspot.co.id/2014/09/penerapan-crm-pada-telkom.html
4. https://vinnyhuang58.wordpress.com/2015/02/22/sistem-pengolahan-transaksi-dalam-
sistem-informasi-manajemen/
5. http://ayyuwulandari.blogspot.co.id/2012/07/sistem-pengolahan-transaksi.html
6. http://tribiznetwork.com/profiles/blogs/sistem-informasi-manajemen-telkom-indonesia
7. http://yusufdimash.blogspot.co.id/2016/11/studi-kasus-sistem-informasi-pt-telkom.html

More Related Content

What's hot

Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...Riskyyoni
 
Sim rama modul 11 bab 09
Sim rama modul 11   bab 09Sim rama modul 11   bab 09
Sim rama modul 11 bab 09Yoyo Sudaryo
 
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...mercubuana university
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...RinaHandayani20
 
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017elfridaanjas
 
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...
Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...novalitarlp
 
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...methamaramiss
 
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...Deby Christin
 
Persentasi IT ke I
Persentasi IT ke IPersentasi IT ke I
Persentasi IT ke Ipandia
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...Santi Susanti
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...aprilia wahyu perdani
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...Khusrul Kurniawan
 
Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...
Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...
Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...dimasluhur111
 
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...CELINEDANARIS
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenAzharan Dhani
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...Annisa Safitri
 
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...Riskyyoni
 
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...Universitas Mercu Buana
 

What's hot (19)

Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma, informasi dalam ...
 
Sim rama modul 11 bab 09
Sim rama modul 11   bab 09Sim rama modul 11   bab 09
Sim rama modul 11 bab 09
 
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaannya, Universitas M...
 
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
sim, elfrida, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
 
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...
Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , u...
 
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
Sim, metha maramiss nurhadi, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya , univ...
 
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
 
Persentasi IT ke I
Persentasi IT ke IPersentasi IT ke I
Persentasi IT ke I
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. Dr. mm. informasi dalam pelaksanaanya, un...
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Informasi Dalam...
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Customer Relationship Management...
 
Pengembangan Sistem Informasi CRM pada Perusahaan Penerbangan PT.XXX untuk Pe...
Pengembangan Sistem Informasi CRM pada Perusahaan Penerbangan PT.XXX untuk Pe...Pengembangan Sistem Informasi CRM pada Perusahaan Penerbangan PT.XXX untuk Pe...
Pengembangan Sistem Informasi CRM pada Perusahaan Penerbangan PT.XXX untuk Pe...
 
Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...
Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...
Sim, dimas luhur, prof. dr. ir. hapzi ali,mm,cma,sistem manajemen database, u...
 
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, informasi dalam pelaks...
 
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...
Sim, risky yoni septiana, prof. dr. ir. hapzi ali, m.m, cma,sistem manajemen ...
 
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Customer Relationship Ma...
 

Similar to Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) & sistem proses transaksi , universitas mercu buana, 2017

Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...
Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...
Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...Lintang Kejora
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Fajar Muh Triadi Sakti
 
Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...
Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...
Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...Ellya Yasmien
 
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...reza agung wibowo
 
Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...Ratih Safitri
 
Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...
Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...
Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...Ade Yayang
 
Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...
Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...
Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...Rojikin Sutejo
 
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017Saeful Akhyar
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...Saeful Akhyar
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...Saeful Akhyar
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...Khusrul Kurniawan
 
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...anita kurnia
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...Khusrul Kurniawan
 
Presentasi IT ke 1
Presentasi IT ke 1Presentasi IT ke 1
Presentasi IT ke 1cijerah
 
Enterprise Information System
Enterprise Information SystemEnterprise Information System
Enterprise Information Systemwindynovianti
 
Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...
Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...
Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...AdistyaDesmyana
 
tgs psi 8.pptx
tgs psi 8.pptxtgs psi 8.pptx
tgs psi 8.pptxMoccaChann
 

Similar to Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) & sistem proses transaksi , universitas mercu buana, 2017 (18)

Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...
Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...
Sim, lintang kejora, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas merc...
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, unive...
 
Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...
Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...
Sim 9 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, iinformasi dalam pelak...
 
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
Sim,reza agung wibowo.hapzi ali,informasi dalam pelaksanaannya,universitas me...
 
Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, informasi dalam pelaksanaannya, universitas me...
 
Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...
Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...
Sim, ade yayang, hafzi ali, informasi dalam pelaksanaan, universitas mercu bu...
 
Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...
Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...
Sim.rojikin.prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma.customer relationship management.univ...
 
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
Sim, saeful akhyar, hapzi ali, crm, universitas mercu buana 2017
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,informasi dalam pelaksanaan Crm u...
 
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
Sim, saeful akhyar,prof.dr.hapzi ali,mm,cma,Sistem Pendukung Pengambilan Kepu...
 
Komas
KomasKomas
Komas
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa dan Perencanaan Sistem I...
 
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Presentasi 2 Analisa dan Perenca...
 
Presentasi IT ke 1
Presentasi IT ke 1Presentasi IT ke 1
Presentasi IT ke 1
 
Enterprise Information System
Enterprise Information SystemEnterprise Information System
Enterprise Information System
 
Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...
Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...
Sim, adistya desmyana, hapzi ali, informasi dan pelaksanaannya, universitas m...
 
tgs psi 8.pptx
tgs psi 8.pptxtgs psi 8.pptx
tgs psi 8.pptx
 

More from Deby Christin

Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...Deby Christin
 

More from Deby Christin (20)

Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan atau decision ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, isu pelanggaran moral, etika dan hukum dala...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, pencegahan sistem informasi (hacker dll) , ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) &amp...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, conceptual framework pt. carrefour , univer...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, PPT implementasi sistem informasi pada pt c...
 

Recently uploaded

Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMPNiPutuDewikAgustina
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxdedyfirgiawan
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 

Recently uploaded (20)

Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 

Sim, deby christin nm, hapzi ali, customer relationship management (crm) & sistem proses transaksi , universitas mercu buana, 2017

  • 1. Customer Relationship Management (CRM) & Sistem Proses Transaksi (TPS) PT. TELKOM Dosen: Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA Disusun Oleh : Deby Christin Natalina Manurung ( 43216110072 ) UNIVERSITAS MERCU BUANA Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 2. Customer Relationship Management (CRM) & Sistem Proses Transaksi (TPS) PT. TELKOM Customer Relationship Management (CRM) merupakan salah satu sarana untuk menjalin hubungan yang berkelanjutan antara perusahaan dengan para stakeholder maupun shareholdernya. Saat ini banyak perusahaan yang memanfaatkan Customer Relationship Management (CRM) untuk menjalin hubungan dengan pelanggan. Dengan memanfaatkan CRM, perusahaan akan mengetahui apa yang diharapkan dan diperlukan pelanggannya sehingga akan tercipta ikatan emosional yang mampu menciptakan hubungan bisnis yang erat dan terbuka serta komunikasi dua arah di antara mereka. Dengan demikian kesetiaan pelanggan dapat dipertahankan dan tidak mudah berpindah ke lain produk dan merek. Di dalam perusahaan jasa, adalah penting untuk memprioritaskan Customer Relationship Management (CRM) karena dalam perusahaan seperti ini hubungan yang baik dengan customer atau pelanggan merupakan faktor yang sangat penting. Dengan konsep CRM diharapkan perusahaan mampu mempertahankan loyalitas pelanggannya untuk jangka waktu panjang, menarik pelanggan baru, dan mengembangkan kualitas pelayanannya. Fungsi CRM antara lain adalah memberi informasi kepada pelanggan, dan memperoleh umpan balik dari pelanggan berupa keluhan, saran, dan tanggapan terhadap jasa atau pelayanan yang telah diterima. Dengan semakin banyaknya jumlah pemain dalam bidang yang sama, persaingan antar perusahaan sejenis semakin ketat sehingga salah satu kunci untuk unggul dalam persaingan terletak pada pelayanan yang terbaik dan diperlukan inovasi untuk dapat menarik simpati khususnya untuk memperoleh keunggulan bersaing atau paling tidak mempertahankan pasar yang telah diperoleh. Dengan penerapan teknologi yang semakin maju, seperti internet, yang mampu menghubungkan dan membangun interaksi dengan pelanggan secara mudah dan cepat, maka perusahaan dapat meningkatkan pelayanannya.
  • 3. Implementasi : PT TELKOM merupakan salah satu perusahaan yang menerapkan aplikasi CRM yaitu Aplikasi Customer Value, Aplikasi Operasional dan Aplikasi Analitik. Aplikasi Customer Value yang berbasis CRM ini memungkinkan pelanggan terlibat dalam proses peningkatan pelayanan, sehingga pelanggan dapat memperoleh solusi dan alternative layanan yang cepat dan tepat. Selain itu, aplikasi yang dikembangkan ini diharapakan dapat meningkatkan pelayanan terhadap pelanggan dan menjadi salah satu alat dalam membangun hubungan antara perusahaan dengan customer yang saling menguntungkan. Aplikasi Operasional berperan dalam interaksi dengan pelanggan. CRM Operasional mencakup proses otomatisasi yang terintegrasi dari keseluruhan proses bisnis, seperti otomatisasi pemasaran, penjualan, dan pelayanan. Salah satu penerapan CRM yang termasuk dalam kategori operasional CRM adalah dalam bentuk aplikasi web. Melalui web, suatu perusahaan dapat memberikan pelayanan kepada pelanggan. Aplikasi CRM Analitik berperan dalam memahami kebutuhan pelanggan. CRM Analitik berperan dalam melaksanakan analisis pelanggan dan pasar, seperti analisis trend pasar dan analisis perilaku pelanggan. Data yang digunakan pada CRM Analitik adalah data yang berasal dari CRM Operasional. TUJUAN PT TELKOM MENGGUNAKAN APLIKASI CRM 1. Agar PT TELKOM dapat mengenali pelanggannya dengan baik dan mempercayainya dengan meningkatkan pemahaman perusahaan akan kebutuhan mereka sebagai individu, dan memenuhi harapan mereka terhadap perusahaan. 2. Agar PT TELKOM dapat menciptakan keunggulan kompetitif secara terusmenerus terhadap merek, produk, atau bahkan perusahaan yang mereka miliki dibandingkan dengan merek, produk atau perusahaan pesaing. 3. Memberi panduan kepada PT TELKOM dalam penggunaan teknologi dan sumber daya manusia untuk mendapatkan pengetahuan tentang tingkah laku dan nilai pelanggan dalam berkomunikasi dan berinteraksi sebagai dasar untuk membangun hubungan sejati dengan pelanggan PERANAN DARI APLIKASI CRM PADA PT TELKOM • Proses otomatisasi dari seluruh data yang ingin dipakai perusahaan dalam membangun database pelanggan. Mencatat berapa kali mereka menghubungi perusahaan dalam satu bulan, berapa kali mereka menggunakan produk atau layan perusahaan, dan berbagai data lain jika dilakukan secara manual.
  • 4. • Aplikasi CRM memberikan laporan-laporan dari data yang dikumpulkan sehingga dapat menjadi informasi yang berguna bagi manajeman untuk proses pengambilan keputusan. • Aplikasi CRM akan menjadi Decision Support System, di mana pihak manajemen tidak lagi direpotkan pada urusan teknis dalam membuat laporan dan menyusun informasi yang dibutuhkan. DAMPAK PENERAPAN APLIKASI CRM BAGI PERKEMBANGAN PERUSAHAAN PT TELKOM • Dengan menerapkan aplikasi CRM perkembangan PT TELKOM semakin lama semakin maju, karena aplikasi CRM telah banyak membantu kegiatan perusahaan dalam berbagai hal diantaranya yaitu dalam hal pemasaran, perdagangan dan pelayanan perusahaan terhadap pelanggan. • Membantu PT TELKOM dalam bersaing dengan Kompetitor dalam memperebutkan dan mempertahankan Pelanggan. Sehingga dengan menggunakan aplikasi CRM membuat nilai perusahaan PT TELKOM semakin tinggi di mata para pesaingnya. • Dengan aplikasi CRM, PT TELKOM mampu meningkatkan usaha pemasarannya dengan memanfaatkan data-base yang ada, termasuk produk atau jasa yang pernah dibeli oleh pelanggan sebelumnya dan informasi mengenai segmentasi pasar lainnya. • PT TELKOM dapat menerapkan CRM melalui internet, yaitu dengan pembuatan situs web perusahaan. Melalui situs tersebut, perusahaan dapat menjangkau konsumen dalam skala global dengan modal yang terbatas, serta melakukan kegiatan bisnis seperti promosi, pengenalan produk, penjelasan produk, harga produk sampai dengan transaksi penjualan produk. Disamping itu, perusahaan dapat membangun hubungan yang bersifat langsung dengan konsumen (direct marketing) DAMPAK BAGI CUSTOMER Dengan PT TELKOM menerapkan aplikasi CRM, membawa dampak yang signifikan bagi customer PT TELKOM diantaranya yaitu : • Pelanggan menjadi lebih puas dengan pelayanan yang diberikan oleh PT TELKOM • Dengan adanya aplikasi CRM berupa customer care, pelanggan dapat mengadu tentang gangguan-gangguan produk telkom. • Pelanggan dapat mengetahui informasi tentang produk-produk Telkom dan lain sebagainya
  • 5. Model Sistem Pemrosesan Transaksi : 1. Perangkat input dapat terdiri atas berbagai alat, meliputi komputer, palmtop (PDA), semua jenis telpon dan facsimile; 2. Perangkat pemroses terdiri atas program komputer (yang bisa dipasang di dalam mesin ATM, komputer atau perangkat sejenis); 3. Perangkat keluaran meliputi berbagai jenis monitor (yang dapat menampilkan gambar atau tulisan), speaker (untuk menampilkan informasi berbentuk suara atau pesan) atau printer (untuk mencetak berbagai informasi yang perlu disimpan dalam jangka waktu lebih lama) 4. Berbagai bentuk dokumen yang digunakan untuk menyampaikan berbagai bentuk informasi kepada manajemen dan pihak lain yang memerlukan informasi. Sudah tentu masing-masing pihak yang berkepentingan dengan perusahaan memerlukan informasi yang berbeda-beda, sehingga harus diberi informasi yang sesuai saja.
  • 6. Model ini merupakan turunan dari model system umum perusahaan. Elemen input, transformasi dan output dari system fisik perusahaan berada pada bagian bawah. Data dikumpulkan dari seluruh system fisik dan lingkungan, lalu dimasukkan ke dalam database. Perangkat lunak pengolahan data mengubah data menjadi informasi untuk manajemen perusahaan serta untuk perorangan dan organisasi di lingkungan perusahaan. Manajemen memerlukan database untuk menyimpan data. Manajemen akan memasukkan data, lalu data itu diproses untuk menghasilkan output yang diinginkan output tersebut dan akan dipakai oleh manajemen kembali Empat tugas pokok dari sistem pengolahan transaksi, yaitu: 1. Pengumpulan Data : Setiap organisasi yang ber-interaksi langsung dengan lingkungannya dalam penyediaan jasa dan produk, pasti memerlukan sistem yang mengumpulkan data transaksi yang bersumber dari lingkungan. 2. Manipulasi Data : Data transaksi yang dikumpulkan biasanya diolah lebih dahulu sebelum disajikan sebagai informasi untuk keperluan bagian-bagian dalam organisasi atau menjadi bahan masukan sistem informasi yang lebih tinggi. Beberapa tugas manipulasi data adalah sebagai berikut: * Klasifikasi : data dikelompokkan menurut kategori tertentu, misalnya menurut jenis kelamin, menurut agama, menurut golongan, dsb. * Sortir : data diurutkan menurut urutan tertentu agar lebih mudah dalam pencarian data, misalnya di-sortir menurut abjad nama, atau menurut nomer induk, dsb. * Perhitungan : melakukan operasi aritmetika terhadap elemen data tertentu, misalnya menjumlahkan penerimaan dan pengeluaran setiap hari, atau menghitung jumlah hutang pelanggan, dsb. * Pengikhtisaran : melakukan peringkasan data (summary) seperti sintesa data menjadi total, sub-total, rata-rata, dsb. 3. Penyimpanan Data : Data transaksi harus di-simpan dan dipelihara sehingga selalu siap memenuhi kebutuhan para pengguna. 4. Penyiapan Dokumen : Beberapa dokumen laporan harus disiapkan untuk memenuhi keperluan unit-unit kerja dalam organisasi.
  • 7. Implementasi Transaction Processing System (TPS) Pada PT. Telkom PT. TELKOM, Tbk adalah Suatu Badan Milik Negara (BUMN) yang bergerak dalam bidang jasa Telekomunikasi. PT. TELKOM menyediakan sarana dan jasa layanan Telekomunikasi dan Informasi kepada masyarakat luas sampai kepelosok daerah di seluruh Indonesia. TPS (Transaction Processing System) adalah sistem informasi lintas fungsi yang memproses data dari transaksi bisnis. Transaksi ini membantu kegiatan aktivitas bisnis pada perusahaan mulai dari penjualan, pembelian, penyimpanan, pembayaran dan penagihan. Siklus pemprosesan transaksi meliputi entri data, pemrosesan transaksi, pemeliharaan database, pembuatan dokumen dan laporan dan pemrosesan pesanan. Transaction Processing System (TPS) merupakan subsistem input penting dengan mengumpulkan data dari berbagai sumber guna mendapatkan profil pelanggan. Telkom E- Service adalah layanan baru dari PT Telkom Indonesia Tbk yang diluncurkan pada tahun 2008 dipersembahkan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan dan semakin mendekatkan perusahaan dengan pelanggan. Melalui layanan ini, pelanggan akan dapat kemudahan dalam berinteraksi dengan perusahaan secara online. Dengan menganalisis laporan hasil Transaction Processing System (TPS) terhadap hasil yang dilakukan member dapat mengetahui selera dan kebutuhannya. Hasil analisis tersebut diintegrasikan dengan menggunakan data dari proses Marketing Information System (MKIS), sehingga menghasilkan output yang dapat digunakan oleh Customer Relationship Management (CRM) yang dimiliki perusahaan untuk memberikan pelayanan terbaik kepada member Telkom E-Service, PT Telekomunikasi Indonesia Tbk merupakan perusahaan komunikasi terbesar di Indonesia dengan jumlah pelanggan hampir seluruh rakyat Indonesia. Daftar Pustaka : 1. http://jurnalpemasaran.petra.ac.id/index.php/mar/article/view/17003 2. http://blog.pasca.gunadarma.ac.id/2013/05/13/peran-crm-customer-relationship- management-dan-dampaknya-terhadap-hubungan-antara-perusahaan-dengan-customer/ 3. http://adhi04751.blogspot.co.id/2014/09/penerapan-crm-pada-telkom.html 4. https://vinnyhuang58.wordpress.com/2015/02/22/sistem-pengolahan-transaksi-dalam- sistem-informasi-manajemen/ 5. http://ayyuwulandari.blogspot.co.id/2012/07/sistem-pengolahan-transaksi.html 6. http://tribiznetwork.com/profiles/blogs/sistem-informasi-manajemen-telkom-indonesia 7. http://yusufdimash.blogspot.co.id/2016/11/studi-kasus-sistem-informasi-pt-telkom.html