SlideShare a Scribd company logo
Statistika Dasar
Pertemuan ke-5
http://slideshare.net/QuKumeng
Ukuran Simpangan atau Ukuran Depresi
• Ukuran ini biasa pula disebut dengan ukuran variasi, yang
menggambarkan bagaimana berpencarnya data
kuantitatif
• Beberapa ukuran depresi yang terkenal :
a. Rentang
b. Rentang antar kuartil
c. Simpangan kuartil (deviasi kuartil)
d. Rata-rata simpangan (rata-rata deviasi)
e. Simpangan baku (standar deviasi)
f. Varians
g. Koefisien variasi
Rentang, Rentang antar Kuartil, dan
Simpangan Kuartil
a. Ukuran variasi yang paling mudah ditentukan ialah
rentang.
𝑟𝑒𝑛𝑡𝑎𝑛𝑔 = 𝑑𝑎𝑡𝑎 𝑡𝑒𝑟𝑏𝑒𝑠𝑎𝑟 − 𝑑𝑎𝑡𝑎 𝑡𝑒𝑟𝑘𝑒𝑐𝑖𝑙
Contoh : Untuk ke 80 data yang ada, dengan data
terbesarnya = 99 dan data terkecil = 35, maka rentangnya
= 99 – 35 = 64.
b. Rentang antar kuartil merupakan selisih antara 𝐾3 dan
𝐾1. Jadi didapatlah hubungan :
𝑅𝐴𝐾 = 𝐾3 − 𝐾1
c. Simpangan kuartil atau deviasi kuartil atau disebut pula
rentang semi antar kuartil, harganya setengah dari
rentang antar kuartil. Jadi :
𝑆𝐾 =
1
2
(𝐾3 − 𝐾1)
Contoh :
Tabel I
Upah Tiap Jam untuk 65 pegawai
Upah (Rp) 𝒇𝒊
50,00 – 59,99
60,00 – 69,99
70,00 – 79,99
80,00 – 89,99
90,00 – 99,99
100,00 – 109,99
110,00 – 119,99
8
10
16
14
10
5
2
Σ 65
Tentukan :
a. Rentangnya
b. Rentang antar kuartilnya
c. Simpangan kuartil
a. 𝑟𝑒𝑛𝑡𝑎𝑛𝑔 = 119,99 − 50,00 = 69,99
b. 𝑅𝐴𝐾 = 𝐾3 − 𝐾1 = 𝑅𝑝. 90,75 − 𝑅𝑝. 68,25
= 𝑅𝑝. 22,50
Ditafsirkan bahwa 50% dari data, nilainya
paling rendah Rp. 68,25 dan paling tinggi
𝑅𝑝. 90,75 dengan perbedaan 𝑅𝑝. 22,50
c. 𝑆𝐾 =
1
2
𝑅𝑝. 22,50 = 𝑅𝑝. 11,25
Sumber : Metode Statistika
Rata – rata Simpangan (rata-rata deviasi)
• 𝑗𝑎𝑟𝑎𝑘 = 𝑥𝑖 − 𝑥 , baca : harga mutlak dari selisih 𝑥𝑖
dengan 𝑥.
• Rata-rata simpangan atau rata-rata deviasinya :
𝑅𝑆 =
𝑥𝑖 − 𝑥
𝑛
Dengan RS merupakan rata-rata simpangan.
Contoh : lihat buku pegangan halaman 93.
Simpangan Baku atau Standar Deviasi
• Pangkat dua dari simpangan baku dinamakan varians. Untuk sampel,
simpangan baku diberi symbol s, sedangkan untuk populasi diberi
symbol 𝜎 (sigma).
• Varians untuk sampel berukuran n :
𝑠2 =
Σ 𝑥𝑖 − 𝑥
2
𝑛 − 1
• Untuk simpangan baku s, dari 𝑠2 diambil harga akarnya yang positif.
• Varians 𝑠2
dihitung sebagai berikut :
a. Hitung rata-ratanya 𝑥
b. Tentukan selisih 𝑥1 − 𝑥, 𝑥2 − 𝑥, … , 𝑥 𝑛 − 𝑥
c. Tentukan kuadrat selisihnya 𝑥1 − 𝑥 2, 𝑥2 − 𝑥 2, … , 𝑥 𝑛 − 𝑥 2
d. Kuadrat – kuadrat tersebut dijumlahkan
e. Jumlah tersebut dibagi oleh (𝑛 − 1).
Contoh :
Tabel II Tentukan :
a. Rata-ratanya
b. Jumlah kuadrat dari 𝑥𝑖 − 𝑥 2
c. Varians nya
d. Simpangan bakunya
a. 𝑥 =
8+7+10+11+4
5
= 8
b. 𝑥𝑖 − 𝑥 2 = 30
c. 𝑠2 =
Σ 𝑥 𝑖− 𝑥 2
𝑛−1
=
30
4
= 7,5
d. 𝑠 = 7,5 = 2,74
Sumber : Metode Statistika
𝒙𝒊 𝑥𝑖 − 𝑥 𝑥𝑖 − 𝑥 2
8
7
10
11
4
0
-1
2
3
-4
0
1
4
9
16
Simpangan Baku atau Standar Deviasi
• Bentuk lain dari Varians untuk sampel berukuran n :
𝑠2
=
𝑛. Σ𝑥𝑖
2 − Σ𝑥𝑖
2
𝑛(𝑛 − 1)
Carilah standar deviasi 𝑠2
dengan data sebelumnya
menggunakan rumus di
atas.
Tabel III
Sumber : Metode Statistika
𝒙𝒊 𝑥𝑖 − 𝑥 𝑥𝑖 − 𝑥 2
8
7
10
11
4
0
-1
2
3
-4
0
1
4
9
16
Simpangan Baku atau Standar Deviasi
• Jika data dalam sampel disusun dalam daftar
distribusi frekuensi maka Varians untuk sampel
berukuran n :
𝑠2 =
Σ𝑓𝑖 𝑥𝑖 − 𝑥 2
(𝑛 − 1)
Atau
𝑠2 =
𝑛. Σ𝑓𝑖 𝑥𝑖
2
− Σ𝑓𝑖 𝑥𝑖
2
𝑛(𝑛 − 1)
Contoh :
Tabel IV
Nilai rata-rata ujian statistika
Sumber : Metoda Statistika
Nilai Ujian 𝒇𝒊
31 – 40
41 – 50
51 – 60
61 – 70
71 – 80
81 – 90
91 – 100
1
2
5
15
25
20
12
80
Tentukan :
a. Rata-ratanya
b. Variansnya menggunakan rumus 1
c. Simpangan bakunya menggunakan
rumus 1
d. Variansnya menggunakan rumus 2
e. Simpangan bakunya menggunakan
rumus 2
Simpangan Baku atau Standar Deviasi
• Cara sandi atau cara singkat untuk mencari
simpangan baku atau standar deviasi adalah :
𝑠2 = 𝑝2
𝑛. Σ𝑓𝑖 𝑐𝑖
2
− Σ𝑓𝑖 𝑐𝑖
2
𝑛(𝑛 − 1)
Dengan 𝑝 = panjang kelas interval
𝑐𝑖 = nilai sandi dan 𝑛 = 𝑓𝑖
Contoh :
Tabel IV
Nilai rata-rata ujian statistika
Sumber : Metoda Statistika
Nilai Ujian 𝒇𝒊
31 – 40
41 – 50
51 – 60
61 – 70
71 – 80
81 – 90
91 – 100
1
2
5
15
25
20
12
80
Tentukan :
a. Rata-ratanya
b. Variansnya menggunakan cara sandi
c. Simpangan bakunya menggunakan
Cara sandi
Simpangan Baku gabungan dari 𝒌 subsampel :
Merupakan simpangan baku dari beberapa sub sampel lalu dijadikan satu.
Jika terdapat 𝑘 buah sub sampel masing-masing dengan keadaan berikut :
• Sub sampel 1 : berukuran 𝑛1 dengan simpangan baku 𝑠1
• Sub sampel 2 : berukuran 𝑛2 dengan simpangan baku 𝑠2
…
• Sub sampel 𝑘 : berukuran 𝑛 𝑘 dengan simpangan baku 𝑠 𝑘
Maka simpangan baku gabungan dari 𝑘 buah sub sampel :
𝑠2 =
Σ(𝑛𝑖 − 1)𝑠1
2
𝑛𝑖 − 𝑘
Atau selengkapnya
𝑠2
=
𝑛1 − 1 𝑠1
2
+ 𝑛2 − 1 𝑠2
2
+ ⋯ + 𝑛 𝑘 − 1 𝑠 𝑘
2
𝑛1 + 𝑛2 + ⋯ + 𝑛3
Contoh :
Hasil pengamatan pertama terhadap 14 objek memberikan s = 2,75
sedangkan pengamatan yang kedua kalinya terhadap 23 objek
menghasilkan s = 3,08. Maka, varians gabungannya adalah :
𝑠2
=
𝑛1 − 1 𝑠1
2 + 𝑛2 − 1 𝑠2
2 + ⋯ + 𝑛 𝑘 − 1 𝑠 𝑘
2
𝑛1 + 𝑛2 + ⋯ + 𝑛3
𝑠2 =
14 − 1 2,75 2
+ (23 − 1) 3,08 2
14 + 23 − 2
= 8,7718
sehingga didapat 𝑠 = 8,7718 = 2,96
Bilangan Baku dan Koefisien Variasi
• Misalkan terdapat sampel berukuran n dengan data
𝑥1, 𝑥2, … , 𝑥 𝑛 dengan rata-ratanya 𝑥 dan simpangan
bakunya adalah s. Dari sini kita memiliki data baru
𝑧1, 𝑧2, … , 𝑧 𝑛 dimana :
𝑧𝑖 =
𝑥 𝑖− 𝑥
𝑠
, untuk 𝑖 = 1,2, … , 𝑛
• Jadi diperoleh penyimpangan atau deviasi data dari rata-
rata dinyatakan dalam satuan simpangan baku. Bilangan
yang didapat dinamakan bilangan z. Variabel 𝑧1, 𝑧2, … , 𝑧 𝑛
ternyata memiliki rata-rata 0 dan simpangan baku 1.
Bilangan Baku dan Koefisien Variasi
• Dalam penggunaanya, bilangan z ini sering diubah
menjadi distribusi baru, yang memiliki rata-rata 𝑥0 dan
simpangan baku 𝑠0 yang ditentukan. Bilangan yang
diperoleh dengan cara ini dinamakan bilangan baku atau
bilangan standar dengan rata-rata 𝑥0 dan simpangan
baku 𝑠0 dengan rumus :
𝑧𝑖 = 𝑥0 + 𝑠0
𝑥𝑖 − 𝑥
𝑠
• Perhatikan bahwa untuk 𝑥0 = 0 dan 𝑠0 = 1, sehingga
bilangan z sering disebut pula bilangan standar.
Bilangan Baku dan Koefisien Variasi
• Contoh : Seorang mahasiswa mendapat nilai 86 pada ujian
akhir matematika dimana rata-rata dan simpangan baku
kelompoknya masing-masing 78 dan 10. Pada ujian akhir
statistika dimana rata-rata kelompok 84 dan simpangan baku
18, ia mendapat nilai 92. Dalam mata ujian mana ia mencapai
kedudukan yang lebih baik?
• didapat bilangan baku :
a. untuk matematika 𝑧 =
86−78
10
= 0,8
b. untuk statistika 𝑧 =
92−84
18
= 0,44
• Maka mahasiswa tersebut mendapat 0,8 untuk simpangan
baku di atas rata-rata nilai matematika dan hanya 0,44
simpangan baku diatas rata-rata nilai statistika.
Kedudukannya lebih lebih tinggi dalam hal matematika.
Bilangan Baku dan Koefisien Variasi
• Koefisien variasi, disingkat KV memiliki rumus :
𝐾𝑉 =
𝑠𝑖𝑚𝑝𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑏𝑎𝑘𝑢
𝑟𝑎𝑡𝑎 − 𝑟𝑎𝑡𝑎
× 100%
Contoh : Semacam lampu elektronik rata-rata dapat dipakai
selama 3.500 jam dengan simpangan baku 1.050 jam.
lampu model lain rata-ratanya 10.000 jam dengan
simpangan baku 2.000 jam. Sehingga dapat kita hitung :
𝐾𝑉 𝑙𝑎𝑚𝑝𝑢 𝐼 =
1050
3500
× 100% = 30%
𝐾𝑉 𝑙𝑎𝑚𝑝𝑢 𝐼𝐼 =
2000
10000
× 100% = 20%
Ternyata lampu kedua secara relative mempunyai masa
pakai yang lebih uniform.
Terimakasih

More Related Content

What's hot

Ukuran kemiringan dan keruncingan data
Ukuran kemiringan dan keruncingan dataUkuran kemiringan dan keruncingan data
Ukuran kemiringan dan keruncingan data
Sriwijaya University
 
Power Point Korelasi
Power Point KorelasiPower Point Korelasi
Power Point Korelasiguest027789
 
Laporan Pratikum analisis regresi linier sederhana
Laporan Pratikum analisis regresi linier sederhanaLaporan Pratikum analisis regresi linier sederhana
Laporan Pratikum analisis regresi linier sederhana
gita Ta
 
Pembuktian Sifat – Sifat Operasi Matriks
Pembuktian Sifat – Sifat Operasi MatriksPembuktian Sifat – Sifat Operasi Matriks
Pembuktian Sifat – Sifat Operasi MatriksIpit Sabrina
 
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan KontinuModul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Fitria Eviana
 
Uji perbedaan uji z
Uji perbedaan uji z Uji perbedaan uji z
Uji perbedaan uji z
Universitas Negeri Makassar
 
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubahYulianus Lisa Mantong
 
T2 Hottelling
T2 HottellingT2 Hottelling
pendugaan titik dan pendugaan interval
 pendugaan titik dan pendugaan interval pendugaan titik dan pendugaan interval
pendugaan titik dan pendugaan interval
Yesica Adicondro
 
uji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisheruji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisher
kacangtom
 
Presentasi uji manova
Presentasi uji manovaPresentasi uji manova
Presentasi uji manova
manualemotional
 
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
rizka_safa
 
Beberapa distribusi peluang kontinu
Beberapa distribusi peluang kontinuBeberapa distribusi peluang kontinu
Beberapa distribusi peluang kontinu
Raden Maulana
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
Putri Handayani
 
Percobaan pembiasan pada lensa cembbung
Percobaan pembiasan pada lensa cembbungPercobaan pembiasan pada lensa cembbung
Percobaan pembiasan pada lensa cembbung
KLOTILDAJENIRITA
 
Ukuran pemusatan dan penyebaran
Ukuran pemusatan dan penyebaranUkuran pemusatan dan penyebaran
Ukuran pemusatan dan penyebaran
Sriwijaya University
 

What's hot (20)

Ukuran kemiringan dan keruncingan data
Ukuran kemiringan dan keruncingan dataUkuran kemiringan dan keruncingan data
Ukuran kemiringan dan keruncingan data
 
Power Point Korelasi
Power Point KorelasiPower Point Korelasi
Power Point Korelasi
 
Laporan Pratikum analisis regresi linier sederhana
Laporan Pratikum analisis regresi linier sederhanaLaporan Pratikum analisis regresi linier sederhana
Laporan Pratikum analisis regresi linier sederhana
 
Pembuktian Sifat – Sifat Operasi Matriks
Pembuktian Sifat – Sifat Operasi MatriksPembuktian Sifat – Sifat Operasi Matriks
Pembuktian Sifat – Sifat Operasi Matriks
 
Minggu 10_Teknik Analisis Regresi
Minggu 10_Teknik Analisis RegresiMinggu 10_Teknik Analisis Regresi
Minggu 10_Teknik Analisis Regresi
 
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan KontinuModul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
 
Uji perbedaan uji z
Uji perbedaan uji z Uji perbedaan uji z
Uji perbedaan uji z
 
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
 
T2 Hottelling
T2 HottellingT2 Hottelling
T2 Hottelling
 
pendugaan titik dan pendugaan interval
 pendugaan titik dan pendugaan interval pendugaan titik dan pendugaan interval
pendugaan titik dan pendugaan interval
 
uji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisheruji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisher
 
Presentasi uji manova
Presentasi uji manovaPresentasi uji manova
Presentasi uji manova
 
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
 
Tabel t
Tabel tTabel t
Tabel t
 
Beberapa distribusi peluang kontinu
Beberapa distribusi peluang kontinuBeberapa distribusi peluang kontinu
Beberapa distribusi peluang kontinu
 
analisis varians
analisis varians analisis varians
analisis varians
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
 
Minggu 9_Teknik Analisis Korelasi
Minggu 9_Teknik Analisis KorelasiMinggu 9_Teknik Analisis Korelasi
Minggu 9_Teknik Analisis Korelasi
 
Percobaan pembiasan pada lensa cembbung
Percobaan pembiasan pada lensa cembbungPercobaan pembiasan pada lensa cembbung
Percobaan pembiasan pada lensa cembbung
 
Ukuran pemusatan dan penyebaran
Ukuran pemusatan dan penyebaranUkuran pemusatan dan penyebaran
Ukuran pemusatan dan penyebaran
 

Viewers also liked

Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
Bab 4 ukuran dispersi data
Bab 4 ukuran dispersi dataBab 4 ukuran dispersi data
Bab 4 ukuran dispersi data
Harry-antho Putheraa
 
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
eyepaste
 
Us Cons Techtrends2012 013112
Us Cons Techtrends2012 013112Us Cons Techtrends2012 013112
Us Cons Techtrends2012 013112LouisaWetton
 
Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1
Amalia Indrawati Gunawan
 
الحركات المخصصة
الحركات المخصصةالحركات المخصصة
الحركات المخصصةnahedsalim
 
Eyeos
EyeosEyeos
Eyeosm2k44
 
Statistika Dasar Pertemuan 11
Statistika Dasar Pertemuan 11Statistika Dasar Pertemuan 11
Statistika Dasar Pertemuan 11
Amalia Indrawati Gunawan
 
English for Math Pertemuan ke 11
English for Math Pertemuan ke 11English for Math Pertemuan ke 11
English for Math Pertemuan ke 11
Amalia Indrawati Gunawan
 
P6 konsep probabilitas
P6 konsep probabilitasP6 konsep probabilitas
P6 konsep probabilitasHIMTI
 
Ukuran variasi
Ukuran variasiUkuran variasi
Ukuran variasi
ABHA Production
 
P5 dispersi data
P5 dispersi dataP5 dispersi data
P5 dispersi dataHIMTI
 
LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5
LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5
LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5
Dwi Mardianti
 
5. ukuran dispersi
5. ukuran dispersi5. ukuran dispersi
5. ukuran dispersiFarhatunisa
 
Secondary Lecture
Secondary LectureSecondary Lecture
Secondary Lecture
Amalia Indrawati Gunawan
 
Dom powerpoint final
Dom powerpoint finalDom powerpoint final
Dom powerpoint finalAbbie_Lodge
 

Viewers also liked (20)

Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
Pertemuan 4
 
Bab 4 ukuran dispersi data
Bab 4 ukuran dispersi dataBab 4 ukuran dispersi data
Bab 4 ukuran dispersi data
 
Ukuran penyebaran
Ukuran penyebaranUkuran penyebaran
Ukuran penyebaran
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
 
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
 
Us Cons Techtrends2012 013112
Us Cons Techtrends2012 013112Us Cons Techtrends2012 013112
Us Cons Techtrends2012 013112
 
Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1
 
الحركات المخصصة
الحركات المخصصةالحركات المخصصة
الحركات المخصصة
 
Eyeos
EyeosEyeos
Eyeos
 
Statistika Dasar Pertemuan 11
Statistika Dasar Pertemuan 11Statistika Dasar Pertemuan 11
Statistika Dasar Pertemuan 11
 
Authority final
Authority finalAuthority final
Authority final
 
Diapo cc
Diapo ccDiapo cc
Diapo cc
 
English for Math Pertemuan ke 11
English for Math Pertemuan ke 11English for Math Pertemuan ke 11
English for Math Pertemuan ke 11
 
P6 konsep probabilitas
P6 konsep probabilitasP6 konsep probabilitas
P6 konsep probabilitas
 
Ukuran variasi
Ukuran variasiUkuran variasi
Ukuran variasi
 
P5 dispersi data
P5 dispersi dataP5 dispersi data
P5 dispersi data
 
LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5
LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5
LTM Statistika Deskriptif Pertemuan 5
 
5. ukuran dispersi
5. ukuran dispersi5. ukuran dispersi
5. ukuran dispersi
 
Secondary Lecture
Secondary LectureSecondary Lecture
Secondary Lecture
 
Dom powerpoint final
Dom powerpoint finalDom powerpoint final
Dom powerpoint final
 

Similar to Pertemuan 5

Statistika dasar Pertemuan 8
 Statistika dasar Pertemuan 8 Statistika dasar Pertemuan 8
Statistika dasar Pertemuan 8
Amalia Indrawati Gunawan
 
Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)
rizka_safa
 
tugas7b.pdf
tugas7b.pdftugas7b.pdf
tugas7b.pdf
RonalSihombing
 
Ade caca
Ade cacaAde caca
Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-
Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-
Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-
Aisyah Turidho
 
materi-statistika.pptx
materi-statistika.pptxmateri-statistika.pptx
materi-statistika.pptx
AryNugroho17
 
Power point statistik anava
Power point statistik anavaPower point statistik anava
Power point statistik anava
Universitas Negeri Makassar
 
Uji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rataUji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rata
Angga Debby Frayudha
 
10. hipotesis
10. hipotesis10. hipotesis
10. hipotesis
Hafiza .h
 
Uji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rataUji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rata
Angga Debby Frayudha
 
Pengukuran variabilitas
Pengukuran variabilitasPengukuran variabilitas
Pengukuran variabilitas
debora sumarti
 
4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf
4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf
4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf
MiffJasenx
 
Uji normalitas dan uji homogenitas
Uji normalitas dan uji homogenitasUji normalitas dan uji homogenitas
Uji normalitas dan uji homogenitas
ardynuryadi
 
Makalah ukuran penyebaran data
Makalah ukuran penyebaran dataMakalah ukuran penyebaran data
Makalah ukuran penyebaran data
Aisyah Turidho
 
Statistik 1 3 dispersi
Statistik 1 3 dispersiStatistik 1 3 dispersi
Statistik 1 3 dispersiSelvin Hadi
 
UKURAN GEJALA PUSAT
UKURAN GEJALA PUSATUKURAN GEJALA PUSAT
UKURAN GEJALA PUSAT
Meutiah Nahrisyah
 
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdfmakalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
CandraPrasetyoWibowo1
 
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdfDISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
GizcaYolandaSitumean
 
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdfDISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
GizcaYolandaSitumean
 

Similar to Pertemuan 5 (20)

Statistika dasar Pertemuan 8
 Statistika dasar Pertemuan 8 Statistika dasar Pertemuan 8
Statistika dasar Pertemuan 8
 
Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)
 
tugas7b.pdf
tugas7b.pdftugas7b.pdf
tugas7b.pdf
 
Ade caca
Ade cacaAde caca
Ade caca
 
Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-
Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-
Uji Normalitas dan Homogenitas ppt-
 
materi-statistika.pptx
materi-statistika.pptxmateri-statistika.pptx
materi-statistika.pptx
 
Power point statistik anava
Power point statistik anavaPower point statistik anava
Power point statistik anava
 
Uji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rataUji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rata
 
10. hipotesis
10. hipotesis10. hipotesis
10. hipotesis
 
Pengantar Statistika 2
Pengantar Statistika 2Pengantar Statistika 2
Pengantar Statistika 2
 
Uji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rataUji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rata
 
Pengukuran variabilitas
Pengukuran variabilitasPengukuran variabilitas
Pengukuran variabilitas
 
4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf
4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf
4. PPT Materi Ajar Statistika (Ganjil 2019-2020).pdf
 
Uji normalitas dan uji homogenitas
Uji normalitas dan uji homogenitasUji normalitas dan uji homogenitas
Uji normalitas dan uji homogenitas
 
Makalah ukuran penyebaran data
Makalah ukuran penyebaran dataMakalah ukuran penyebaran data
Makalah ukuran penyebaran data
 
Statistik 1 3 dispersi
Statistik 1 3 dispersiStatistik 1 3 dispersi
Statistik 1 3 dispersi
 
UKURAN GEJALA PUSAT
UKURAN GEJALA PUSATUKURAN GEJALA PUSAT
UKURAN GEJALA PUSAT
 
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdfmakalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
 
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdfDISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
 
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdfDISTRIBUSI NORMAL.pdf
DISTRIBUSI NORMAL.pdf
 

More from Amalia Indrawati Gunawan

Calculus 2 pertemuan 6 a
Calculus 2 pertemuan 6 aCalculus 2 pertemuan 6 a
Calculus 2 pertemuan 6 a
Amalia Indrawati Gunawan
 
Calculus 2 pertemuan 5 a
Calculus 2 pertemuan 5 aCalculus 2 pertemuan 5 a
Calculus 2 pertemuan 5 a
Amalia Indrawati Gunawan
 
Calculus 2 pertemuan 4
Calculus 2 pertemuan 4Calculus 2 pertemuan 4
Calculus 2 pertemuan 4
Amalia Indrawati Gunawan
 
Calculus 2 pertemuan 3
Calculus 2 pertemuan 3Calculus 2 pertemuan 3
Calculus 2 pertemuan 3
Amalia Indrawati Gunawan
 
Calculus 2 pertemuan 2
Calculus 2 pertemuan 2Calculus 2 pertemuan 2
Calculus 2 pertemuan 2
Amalia Indrawati Gunawan
 
Calculus 2 pertemuan 1
Calculus 2 pertemuan 1Calculus 2 pertemuan 1
Calculus 2 pertemuan 1
Amalia Indrawati Gunawan
 
Mathematics education colloquium 1
Mathematics education colloquium 1Mathematics education colloquium 1
Mathematics education colloquium 1
Amalia Indrawati Gunawan
 
Statistika Dasar Pertemuan 10
Statistika Dasar Pertemuan 10Statistika Dasar Pertemuan 10
Statistika Dasar Pertemuan 10
Amalia Indrawati Gunawan
 
English for Math
English for MathEnglish for Math
English for Math
Amalia Indrawati Gunawan
 
Statistika Dasar Pertemuan 9
Statistika Dasar Pertemuan 9Statistika Dasar Pertemuan 9
Statistika Dasar Pertemuan 9
Amalia Indrawati Gunawan
 
Forth Lecture
Forth LectureForth Lecture
Third lecture
Third lectureThird lecture
Pertemuan 3
Pertemuan 3Pertemuan 3
Statistika Dasar Pertemuan 2
Statistika Dasar Pertemuan 2Statistika Dasar Pertemuan 2
Statistika Dasar Pertemuan 2
Amalia Indrawati Gunawan
 
Statistika Dasar Pertemuan 1
Statistika Dasar Pertemuan 1Statistika Dasar Pertemuan 1
Statistika Dasar Pertemuan 1
Amalia Indrawati Gunawan
 
Silabus statistika dasar 2015
Silabus statistika dasar 2015Silabus statistika dasar 2015
Silabus statistika dasar 2015
Amalia Indrawati Gunawan
 
Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007
Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007
Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007
Amalia Indrawati Gunawan
 

More from Amalia Indrawati Gunawan (17)

Calculus 2 pertemuan 6 a
Calculus 2 pertemuan 6 aCalculus 2 pertemuan 6 a
Calculus 2 pertemuan 6 a
 
Calculus 2 pertemuan 5 a
Calculus 2 pertemuan 5 aCalculus 2 pertemuan 5 a
Calculus 2 pertemuan 5 a
 
Calculus 2 pertemuan 4
Calculus 2 pertemuan 4Calculus 2 pertemuan 4
Calculus 2 pertemuan 4
 
Calculus 2 pertemuan 3
Calculus 2 pertemuan 3Calculus 2 pertemuan 3
Calculus 2 pertemuan 3
 
Calculus 2 pertemuan 2
Calculus 2 pertemuan 2Calculus 2 pertemuan 2
Calculus 2 pertemuan 2
 
Calculus 2 pertemuan 1
Calculus 2 pertemuan 1Calculus 2 pertemuan 1
Calculus 2 pertemuan 1
 
Mathematics education colloquium 1
Mathematics education colloquium 1Mathematics education colloquium 1
Mathematics education colloquium 1
 
Statistika Dasar Pertemuan 10
Statistika Dasar Pertemuan 10Statistika Dasar Pertemuan 10
Statistika Dasar Pertemuan 10
 
English for Math
English for MathEnglish for Math
English for Math
 
Statistika Dasar Pertemuan 9
Statistika Dasar Pertemuan 9Statistika Dasar Pertemuan 9
Statistika Dasar Pertemuan 9
 
Forth Lecture
Forth LectureForth Lecture
Forth Lecture
 
Third lecture
Third lectureThird lecture
Third lecture
 
Pertemuan 3
Pertemuan 3Pertemuan 3
Pertemuan 3
 
Statistika Dasar Pertemuan 2
Statistika Dasar Pertemuan 2Statistika Dasar Pertemuan 2
Statistika Dasar Pertemuan 2
 
Statistika Dasar Pertemuan 1
Statistika Dasar Pertemuan 1Statistika Dasar Pertemuan 1
Statistika Dasar Pertemuan 1
 
Silabus statistika dasar 2015
Silabus statistika dasar 2015Silabus statistika dasar 2015
Silabus statistika dasar 2015
 
Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007
Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007
Abstract (English) Amalia Indrawati Gunawan 90112007
 

Recently uploaded

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 

Pertemuan 5

  • 2. Ukuran Simpangan atau Ukuran Depresi • Ukuran ini biasa pula disebut dengan ukuran variasi, yang menggambarkan bagaimana berpencarnya data kuantitatif • Beberapa ukuran depresi yang terkenal : a. Rentang b. Rentang antar kuartil c. Simpangan kuartil (deviasi kuartil) d. Rata-rata simpangan (rata-rata deviasi) e. Simpangan baku (standar deviasi) f. Varians g. Koefisien variasi
  • 3. Rentang, Rentang antar Kuartil, dan Simpangan Kuartil a. Ukuran variasi yang paling mudah ditentukan ialah rentang. 𝑟𝑒𝑛𝑡𝑎𝑛𝑔 = 𝑑𝑎𝑡𝑎 𝑡𝑒𝑟𝑏𝑒𝑠𝑎𝑟 − 𝑑𝑎𝑡𝑎 𝑡𝑒𝑟𝑘𝑒𝑐𝑖𝑙 Contoh : Untuk ke 80 data yang ada, dengan data terbesarnya = 99 dan data terkecil = 35, maka rentangnya = 99 – 35 = 64. b. Rentang antar kuartil merupakan selisih antara 𝐾3 dan 𝐾1. Jadi didapatlah hubungan : 𝑅𝐴𝐾 = 𝐾3 − 𝐾1 c. Simpangan kuartil atau deviasi kuartil atau disebut pula rentang semi antar kuartil, harganya setengah dari rentang antar kuartil. Jadi : 𝑆𝐾 = 1 2 (𝐾3 − 𝐾1)
  • 4. Contoh : Tabel I Upah Tiap Jam untuk 65 pegawai Upah (Rp) 𝒇𝒊 50,00 – 59,99 60,00 – 69,99 70,00 – 79,99 80,00 – 89,99 90,00 – 99,99 100,00 – 109,99 110,00 – 119,99 8 10 16 14 10 5 2 Σ 65 Tentukan : a. Rentangnya b. Rentang antar kuartilnya c. Simpangan kuartil a. 𝑟𝑒𝑛𝑡𝑎𝑛𝑔 = 119,99 − 50,00 = 69,99 b. 𝑅𝐴𝐾 = 𝐾3 − 𝐾1 = 𝑅𝑝. 90,75 − 𝑅𝑝. 68,25 = 𝑅𝑝. 22,50 Ditafsirkan bahwa 50% dari data, nilainya paling rendah Rp. 68,25 dan paling tinggi 𝑅𝑝. 90,75 dengan perbedaan 𝑅𝑝. 22,50 c. 𝑆𝐾 = 1 2 𝑅𝑝. 22,50 = 𝑅𝑝. 11,25 Sumber : Metode Statistika
  • 5. Rata – rata Simpangan (rata-rata deviasi) • 𝑗𝑎𝑟𝑎𝑘 = 𝑥𝑖 − 𝑥 , baca : harga mutlak dari selisih 𝑥𝑖 dengan 𝑥. • Rata-rata simpangan atau rata-rata deviasinya : 𝑅𝑆 = 𝑥𝑖 − 𝑥 𝑛 Dengan RS merupakan rata-rata simpangan. Contoh : lihat buku pegangan halaman 93.
  • 6. Simpangan Baku atau Standar Deviasi • Pangkat dua dari simpangan baku dinamakan varians. Untuk sampel, simpangan baku diberi symbol s, sedangkan untuk populasi diberi symbol 𝜎 (sigma). • Varians untuk sampel berukuran n : 𝑠2 = Σ 𝑥𝑖 − 𝑥 2 𝑛 − 1 • Untuk simpangan baku s, dari 𝑠2 diambil harga akarnya yang positif. • Varians 𝑠2 dihitung sebagai berikut : a. Hitung rata-ratanya 𝑥 b. Tentukan selisih 𝑥1 − 𝑥, 𝑥2 − 𝑥, … , 𝑥 𝑛 − 𝑥 c. Tentukan kuadrat selisihnya 𝑥1 − 𝑥 2, 𝑥2 − 𝑥 2, … , 𝑥 𝑛 − 𝑥 2 d. Kuadrat – kuadrat tersebut dijumlahkan e. Jumlah tersebut dibagi oleh (𝑛 − 1).
  • 7. Contoh : Tabel II Tentukan : a. Rata-ratanya b. Jumlah kuadrat dari 𝑥𝑖 − 𝑥 2 c. Varians nya d. Simpangan bakunya a. 𝑥 = 8+7+10+11+4 5 = 8 b. 𝑥𝑖 − 𝑥 2 = 30 c. 𝑠2 = Σ 𝑥 𝑖− 𝑥 2 𝑛−1 = 30 4 = 7,5 d. 𝑠 = 7,5 = 2,74 Sumber : Metode Statistika 𝒙𝒊 𝑥𝑖 − 𝑥 𝑥𝑖 − 𝑥 2 8 7 10 11 4 0 -1 2 3 -4 0 1 4 9 16
  • 8. Simpangan Baku atau Standar Deviasi • Bentuk lain dari Varians untuk sampel berukuran n : 𝑠2 = 𝑛. Σ𝑥𝑖 2 − Σ𝑥𝑖 2 𝑛(𝑛 − 1) Carilah standar deviasi 𝑠2 dengan data sebelumnya menggunakan rumus di atas. Tabel III Sumber : Metode Statistika 𝒙𝒊 𝑥𝑖 − 𝑥 𝑥𝑖 − 𝑥 2 8 7 10 11 4 0 -1 2 3 -4 0 1 4 9 16
  • 9. Simpangan Baku atau Standar Deviasi • Jika data dalam sampel disusun dalam daftar distribusi frekuensi maka Varians untuk sampel berukuran n : 𝑠2 = Σ𝑓𝑖 𝑥𝑖 − 𝑥 2 (𝑛 − 1) Atau 𝑠2 = 𝑛. Σ𝑓𝑖 𝑥𝑖 2 − Σ𝑓𝑖 𝑥𝑖 2 𝑛(𝑛 − 1)
  • 10. Contoh : Tabel IV Nilai rata-rata ujian statistika Sumber : Metoda Statistika Nilai Ujian 𝒇𝒊 31 – 40 41 – 50 51 – 60 61 – 70 71 – 80 81 – 90 91 – 100 1 2 5 15 25 20 12 80 Tentukan : a. Rata-ratanya b. Variansnya menggunakan rumus 1 c. Simpangan bakunya menggunakan rumus 1 d. Variansnya menggunakan rumus 2 e. Simpangan bakunya menggunakan rumus 2
  • 11. Simpangan Baku atau Standar Deviasi • Cara sandi atau cara singkat untuk mencari simpangan baku atau standar deviasi adalah : 𝑠2 = 𝑝2 𝑛. Σ𝑓𝑖 𝑐𝑖 2 − Σ𝑓𝑖 𝑐𝑖 2 𝑛(𝑛 − 1) Dengan 𝑝 = panjang kelas interval 𝑐𝑖 = nilai sandi dan 𝑛 = 𝑓𝑖
  • 12. Contoh : Tabel IV Nilai rata-rata ujian statistika Sumber : Metoda Statistika Nilai Ujian 𝒇𝒊 31 – 40 41 – 50 51 – 60 61 – 70 71 – 80 81 – 90 91 – 100 1 2 5 15 25 20 12 80 Tentukan : a. Rata-ratanya b. Variansnya menggunakan cara sandi c. Simpangan bakunya menggunakan Cara sandi
  • 13. Simpangan Baku gabungan dari 𝒌 subsampel : Merupakan simpangan baku dari beberapa sub sampel lalu dijadikan satu. Jika terdapat 𝑘 buah sub sampel masing-masing dengan keadaan berikut : • Sub sampel 1 : berukuran 𝑛1 dengan simpangan baku 𝑠1 • Sub sampel 2 : berukuran 𝑛2 dengan simpangan baku 𝑠2 … • Sub sampel 𝑘 : berukuran 𝑛 𝑘 dengan simpangan baku 𝑠 𝑘 Maka simpangan baku gabungan dari 𝑘 buah sub sampel : 𝑠2 = Σ(𝑛𝑖 − 1)𝑠1 2 𝑛𝑖 − 𝑘 Atau selengkapnya 𝑠2 = 𝑛1 − 1 𝑠1 2 + 𝑛2 − 1 𝑠2 2 + ⋯ + 𝑛 𝑘 − 1 𝑠 𝑘 2 𝑛1 + 𝑛2 + ⋯ + 𝑛3
  • 14. Contoh : Hasil pengamatan pertama terhadap 14 objek memberikan s = 2,75 sedangkan pengamatan yang kedua kalinya terhadap 23 objek menghasilkan s = 3,08. Maka, varians gabungannya adalah : 𝑠2 = 𝑛1 − 1 𝑠1 2 + 𝑛2 − 1 𝑠2 2 + ⋯ + 𝑛 𝑘 − 1 𝑠 𝑘 2 𝑛1 + 𝑛2 + ⋯ + 𝑛3 𝑠2 = 14 − 1 2,75 2 + (23 − 1) 3,08 2 14 + 23 − 2 = 8,7718 sehingga didapat 𝑠 = 8,7718 = 2,96
  • 15. Bilangan Baku dan Koefisien Variasi • Misalkan terdapat sampel berukuran n dengan data 𝑥1, 𝑥2, … , 𝑥 𝑛 dengan rata-ratanya 𝑥 dan simpangan bakunya adalah s. Dari sini kita memiliki data baru 𝑧1, 𝑧2, … , 𝑧 𝑛 dimana : 𝑧𝑖 = 𝑥 𝑖− 𝑥 𝑠 , untuk 𝑖 = 1,2, … , 𝑛 • Jadi diperoleh penyimpangan atau deviasi data dari rata- rata dinyatakan dalam satuan simpangan baku. Bilangan yang didapat dinamakan bilangan z. Variabel 𝑧1, 𝑧2, … , 𝑧 𝑛 ternyata memiliki rata-rata 0 dan simpangan baku 1.
  • 16. Bilangan Baku dan Koefisien Variasi • Dalam penggunaanya, bilangan z ini sering diubah menjadi distribusi baru, yang memiliki rata-rata 𝑥0 dan simpangan baku 𝑠0 yang ditentukan. Bilangan yang diperoleh dengan cara ini dinamakan bilangan baku atau bilangan standar dengan rata-rata 𝑥0 dan simpangan baku 𝑠0 dengan rumus : 𝑧𝑖 = 𝑥0 + 𝑠0 𝑥𝑖 − 𝑥 𝑠 • Perhatikan bahwa untuk 𝑥0 = 0 dan 𝑠0 = 1, sehingga bilangan z sering disebut pula bilangan standar.
  • 17. Bilangan Baku dan Koefisien Variasi • Contoh : Seorang mahasiswa mendapat nilai 86 pada ujian akhir matematika dimana rata-rata dan simpangan baku kelompoknya masing-masing 78 dan 10. Pada ujian akhir statistika dimana rata-rata kelompok 84 dan simpangan baku 18, ia mendapat nilai 92. Dalam mata ujian mana ia mencapai kedudukan yang lebih baik? • didapat bilangan baku : a. untuk matematika 𝑧 = 86−78 10 = 0,8 b. untuk statistika 𝑧 = 92−84 18 = 0,44 • Maka mahasiswa tersebut mendapat 0,8 untuk simpangan baku di atas rata-rata nilai matematika dan hanya 0,44 simpangan baku diatas rata-rata nilai statistika. Kedudukannya lebih lebih tinggi dalam hal matematika.
  • 18. Bilangan Baku dan Koefisien Variasi • Koefisien variasi, disingkat KV memiliki rumus : 𝐾𝑉 = 𝑠𝑖𝑚𝑝𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑏𝑎𝑘𝑢 𝑟𝑎𝑡𝑎 − 𝑟𝑎𝑡𝑎 × 100% Contoh : Semacam lampu elektronik rata-rata dapat dipakai selama 3.500 jam dengan simpangan baku 1.050 jam. lampu model lain rata-ratanya 10.000 jam dengan simpangan baku 2.000 jam. Sehingga dapat kita hitung : 𝐾𝑉 𝑙𝑎𝑚𝑝𝑢 𝐼 = 1050 3500 × 100% = 30% 𝐾𝑉 𝑙𝑎𝑚𝑝𝑢 𝐼𝐼 = 2000 10000 × 100% = 20% Ternyata lampu kedua secara relative mempunyai masa pakai yang lebih uniform.