SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Download to read offline
BAB VII
ANALISIS KEPUTUSAN
INVESTASI
Bagian 2
ANALISIS INVESTASI PENGGANTIAN
Analisis keputusan investasi yang telah kita bahas terutama di gunakan untuk usulan proyek
investasi baru, artinya investasi yang di rencanakan adalah investasi yang sebelumnya belum
ada . Pembahasan pada sub bab ini di tujukan untuk investasi penggantian dan atau perbaikan
suatu aktiva yang semula telah ada. Investasi penggantian perlu di lakukan antara lain karena
dengan mengganti suatu aktiva akan terjadi penghematan biaya atau akan menambah hasil
atau laba perusahaan.
CONTOH :
Perusahaan “Cahaya“ sedang mempertimbangkan untuk mengganti salah satu mesin
produksinya dengan mesin yang lebih baru karena mesin lama telah ketinggalan zaman.
Mesin lama memiliki umur ekonomis 10 tahun dan saat ini masih memiliki usia ekonomis
selama 5 tahun lagi. Pajak penghasilan yang di kenakan saat ini sebesar 40%. Metode
penyusutan yang di lakukan dengan garis lurus. Informasi tentang mesin lama dan mesin
baru adalah sbb:
Keterangan Mesin Lama Mesin Baru
Harga Mesin Rp 160 Juta Rp 190 Juta
Umur Ekonomis 10 Tahun 5 Tahun
Nilai Residu Rp 10 Juta Rp 10 Juta
Harga Jual Rp 105 Juta -
Tingkat keuntungan yang dipandang layak adalah 22 % . Apakah perusahaan sebaiknya
mengganti mesin lama dengan mesin baru , jika penggantian mesin tersebut akan
menyebabkan penghematan biaya sebesar Rp 50.000.000,- per tahun dengan menggunakan
metode NPV dan IRR buatlah analisis pengambilan keputusan.
JAWAB:
Untuk menyelesaikan soal di atas dengan metode NPV dan IRR , kita cari terlebih dahulu aliran kas keluar dan aliran kas
masuk dari penggantian tsb .
Aliran Kas Keluar ( Initial Cash Outlays )
Harga beli mesin baru Rp 190.000.000
Harga beli mesin lama = Rp 160.000.000
Akum Penyusutan = 5 x Rp 15.000.000 = Rp 75.000.000
NB Mesin Lama Rp 85.000.000 ( Rp 85.000.000 )
Harga jual mesin lama = Rp 105.000.000
NB Mesin lama = Rp 85.000.000
Laba penjualan mesin lama = Rp 20.000.000
Pajakpenghasilan penjualanmesin , 40% = Rp 8.000.000
Laba bersih penjualan mesin lama Rp 12.000.000 ( Rp 12.000.000 )
Capital Outlays ( investasi bersih ) penggantian mesin Rp 93.000.000
x
KETERANGAN PENGHITUNGAN PENYUSUTAN
Penjelasan untuk penyusutan pada slide 4
Depresiasi mesin lama = (Harga mesin lama – nilai residu) : Umur Ekonomis
= (Rp 160.000.000 – Rp 10.000.000) : 10 = Rp 15.000.000
Maka, penyusutan tiap tahunnya adalah sebesar Rp 15.000.000
Dari soal dikatakan, dari umur ekonomis mesin lama selama 10 tahun memiliki sisa umur
ekonomis selama 5 tahun lagi. Artinya yang beru berjalan baru 5 tahun
Maka untuk menghitung penyusutannya 5 tahun yang baru berjalan adalah ;
(5 x Rp 15.000.000 = Rp 75.000.000)
Jadi penyusutan mesin lama selama 5 tahun berjalan adalah sebesar Rp 75.000.000
Menghitung biaya depresiasi pertahun :
- Depresiasi mesin lama = (Rp 160.000.000 – Rp 10.000.000) : 10 = Rp 15.000.000
- Depresiasi mesin baru = (Rp 190.000.000 - Rp 10.000.000) : 5 = Rp 36.000.000
Taksiran cash inflow setiap tahun dari penghematan biaya :
Penghematanbiaya Rp 50.000.000
Depresiasi mesin baru Rp 36.000.000
Depresiasi mesin lama Rp 15.000.000
Tambahan biaya depresiasi Rp 21.000.000
Penghematanbersih sebelum pajak Rp 29.000.000
Pajakpenghasilan = 40 % x Rp 29.000.000 Rp 11.600.000
Penghematanbersih setelahpajak (EAT) Rp 17.400.000
Tambahan depresiasi Rp 21.000.000
Aliran kas masuk bersih ( Penghematanbiaya ) Rp 38.400.000
Setelah aliran kas masuk dan kas keluar di hitung , kemudian kita lakukan penilaian kelayakan usulan investasi
penggantian tersebut dengan metode NPV dan IRR .
A . Penilaian Net Present Value dengan Discount Rate 22 %
PV dari penghematan biaya ( tahun 1 – 5 ) = 38.400.000,- ( 2, 864 ) = Rp 109.977.600
Present Value dari nilai residu ( tahun ke 5 ) = 10.000.000 ( 0,370 ) = Rp 3.700.000
Total Present value dari cash inflow Rp 113.677.600
Total present value dari outlays ( investasi ) Rp 93.000.000
Net Present Value investasi penggantian mesin Rp 20.677.600
Karena NPV penggantian mesin sebesar Rp 20.677.600 (positif), maka perusahaan layak untuk mengganti
mesin lama dengan mesin baru
KETERANGAN : Mencari PV untuk 5 Tahun dan Tahun ke 5
= 1 : (1+22%) + (1+22%) + (1+22%) + (1+22%) + (1+22%)
= 0,820 + 0,672 + 0.551 + 0,451 + 0,370 (Telah dibulatkan)
=2,864
1 2 3 4 5
B. Penilaian dengan metode Internal Rate Of Return ( IRR ) jika Discount Rate 35% Tambahan Soal
NPV untuk discount rate 22 % Rp 20.677.600
NPV untuk discount rate 35 %
PV penghematan biaya = Rp 38.400.000 x (2,222) = Rp 85.324.800
PV nilai residu = Rp 10.000.000 x (0,223) = Rp 2.230.000
Total PV aliran kas masuk Rp 87.554.800
PV investasi ( outlays ) Rp 93.000.000
NPV investasi penggantian , DR = 35 % (- Rp 5.445.200)
Selisih NPV Rp 26.112,800
IRR = 22 % + ( 20.667.600 / 26.112.800 ) x ( 35 % - 22% )
IRR = 22 % + 10,29 % = 32,29 %
END
TUGAS
Perusahaan “Angin Ribut“ sedang mempertimbangkan untuk mengganti salah satu mesin
produksinya dengan mesin yang lebih baru karena mesin lama telah ketinggalan zaman. Mesin
lama memiliki umur ekonomis 15 tahun dan saat ini masih memiliki usia ekonomis selama 7 tahun
lagi. Pajak penghasilan yang di kenakan saat ini sebesar 30%. Metode penyusutan yang di lakukan
dengan garis lurus. Informasi tentang mesin lama dan mesin baru adalah sbb:
Tingkat keuntungan yang dipandang layak adalah 25% . Apakah perusahaan sebaiknya mengganti
mesin lama dengan mesin baru , jika penggantian mesin tersebut akan menyebabkan
penghematan biaya sebesar Rp 80.000.000,- per tahun dengan menggunakan metode NPV
Keterangan Mesin Lama Mesin Baru
Harga Mesin Rp 190 Juta Rp 250 Juta
Umur Ekonomis 15 Tahun 5 Tahun
Nilai Residu Rp 15 Juta Rp 15 Juta
Harga Jual Rp 130 Juta -

More Related Content

What's hot

Akl aktiva tetap
Akl aktiva tetapAkl aktiva tetap
Akl aktiva tetapOcie Rosie
 
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)Tika Evitasuhri
 
Anggaran Produksi
Anggaran ProduksiAnggaran Produksi
Anggaran Produksiabudiarsa1
 
Penghentian aktiva tetap
Penghentian aktiva tetapPenghentian aktiva tetap
Penghentian aktiva tetapAnis Fithriyani
 
Ch 9 persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 9   persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fessCh 9   persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 9 persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fessTrisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting IntermediateCh10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting IntermediateMaiya Maiya
 
KLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYAKLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYAAry Efendi
 
Bab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptx
Bab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptxBab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptx
Bab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptxwarnetzeus
 
Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911
Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911
Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911Sri Apriyanti Husain
 
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Manik Ryad
 
3 manajemen-kas materi 21 04 2013
3 manajemen-kas materi 21 04 20133 manajemen-kas materi 21 04 2013
3 manajemen-kas materi 21 04 2013Cep Fathurrahman
 
Akuntansi untuk operasi cabang
Akuntansi untuk operasi cabangAkuntansi untuk operasi cabang
Akuntansi untuk operasi cabangcikaaarisandi
 
3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap
3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap
3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetapMuhamad Jaenudin
 

What's hot (20)

Akl aktiva tetap
Akl aktiva tetapAkl aktiva tetap
Akl aktiva tetap
 
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
 
Psak 30-sewa-isak-8-120212
Psak 30-sewa-isak-8-120212Psak 30-sewa-isak-8-120212
Psak 30-sewa-isak-8-120212
 
Anggaran Produksi
Anggaran ProduksiAnggaran Produksi
Anggaran Produksi
 
2. analisis sumber dana dan aliran kas
2. analisis sumber dana dan aliran kas2. analisis sumber dana dan aliran kas
2. analisis sumber dana dan aliran kas
 
Ekuitas modal disetor
Ekuitas modal disetorEkuitas modal disetor
Ekuitas modal disetor
 
Penghentian aktiva tetap
Penghentian aktiva tetapPenghentian aktiva tetap
Penghentian aktiva tetap
 
Ch 9 persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 9   persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fessCh 9   persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 9 persediaan, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
 
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting IntermediateCh10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
 
KLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYAKLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYA
 
Psak 5-segmen-operasi-
Psak 5-segmen-operasi-Psak 5-segmen-operasi-
Psak 5-segmen-operasi-
 
Pembelanjaan Jangka Panjang
Pembelanjaan Jangka PanjangPembelanjaan Jangka Panjang
Pembelanjaan Jangka Panjang
 
Bab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptx
Bab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptxBab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptx
Bab 1 Akuisisi Antar Perusahaan dan Investasi pada Entitas Lain.pptx
 
Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911
Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911
Psak 56-laba-per-lembar-saham-ias-33-earning-per-share-240911
 
Revaluasi Aktiva Tetap
Revaluasi Aktiva TetapRevaluasi Aktiva Tetap
Revaluasi Aktiva Tetap
 
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
 
3 manajemen-kas materi 21 04 2013
3 manajemen-kas materi 21 04 20133 manajemen-kas materi 21 04 2013
3 manajemen-kas materi 21 04 2013
 
Analisis Laporan Keuangan
Analisis Laporan KeuanganAnalisis Laporan Keuangan
Analisis Laporan Keuangan
 
Akuntansi untuk operasi cabang
Akuntansi untuk operasi cabangAkuntansi untuk operasi cabang
Akuntansi untuk operasi cabang
 
3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap
3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap
3revaluasi penurunan-nilai-aset-tetap
 

Similar to ANALISI PENGGANTIAN MESIN

7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.pptNellyAgustini
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.pptNellyAgustini
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................rendisalay
 
Analisis biaya relevan
Analisis biaya relevanAnalisis biaya relevan
Analisis biaya relevansischayank
 
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.pptSlide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.pptfeliciaclarissa6
 
Keputusan investasi
Keputusan investasiKeputusan investasi
Keputusan investasitonyherman87
 
4. konsep penilaian investasi
4.  konsep penilaian investasi4.  konsep penilaian investasi
4. konsep penilaian investasiRatih Aryati
 
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04KyoLaerely
 
Akuntansi manajemen5
Akuntansi  manajemen5Akuntansi  manajemen5
Akuntansi manajemen545454567
 
Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03
Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03
Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03Queenton
 
9.struktur modal 3
9.struktur modal 39.struktur modal 3
9.struktur modal 3Yoyo Sudaryo
 
Makalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuanganMakalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuanganyogga adiwigunaa
 
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03AlviyantiNawangsari
 
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04rantiwizdhani
 
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakanAnalisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakancrhis david
 
Perencanaan keuangan
Perencanaan keuanganPerencanaan keuangan
Perencanaan keuanganRiasusanti874
 
27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya
27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya
27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannyaRPG Gultom
 
P7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptx
P7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptxP7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptx
P7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptxAhmadKhusyaini
 
Manajemen keuangan part 5 of 5
Manajemen keuangan part 5 of 5Manajemen keuangan part 5 of 5
Manajemen keuangan part 5 of 5Judianto Nugroho
 

Similar to ANALISI PENGGANTIAN MESIN (20)

Presentasi kel 8
Presentasi kel 8Presentasi kel 8
Presentasi kel 8
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
 
Analisis biaya relevan
Analisis biaya relevanAnalisis biaya relevan
Analisis biaya relevan
 
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.pptSlide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
 
Keputusan investasi
Keputusan investasiKeputusan investasi
Keputusan investasi
 
4. konsep penilaian investasi
4.  konsep penilaian investasi4.  konsep penilaian investasi
4. konsep penilaian investasi
 
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Kyo Laerely Jehan Pentrys/3-04
 
Akuntansi manajemen5
Akuntansi  manajemen5Akuntansi  manajemen5
Akuntansi manajemen5
 
Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03
Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03
Investment Decision Criteria/abshor.marantika/Queenton Lita Karina Piscesa/3-03
 
9.struktur modal 3
9.struktur modal 39.struktur modal 3
9.struktur modal 3
 
Makalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuanganMakalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuangan
 
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
 
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04
Analyzing Project Cash Flows/abshor.marantika/Riswanty Rayhan Wizdhani/3-04
 
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakanAnalisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
 
Perencanaan keuangan
Perencanaan keuanganPerencanaan keuangan
Perencanaan keuangan
 
27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya
27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya
27801452 contoh-soal-pajak-dan-pembahasannya
 
P7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptx
P7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptxP7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptx
P7 ANALISIS BIAYA_BEP.pptx
 
Manajemen keuangan part 5 of 5
Manajemen keuangan part 5 of 5Manajemen keuangan part 5 of 5
Manajemen keuangan part 5 of 5
 

More from Dodi Suryadi

Metode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdf
Metode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdfMetode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdf
Metode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdfDodi Suryadi
 
Pertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdf
Pertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdfPertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdf
Pertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdfDodi Suryadi
 
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfDodi Suryadi
 
Pertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdf
Pertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdfPertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdf
Pertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdfDodi Suryadi
 
Bab 3 Risk Management Framework.pdf
Bab 3 Risk Management Framework.pdfBab 3 Risk Management Framework.pdf
Bab 3 Risk Management Framework.pdfDodi Suryadi
 
Bab 2 Enterprise Risk Management.pdf
Bab 2 Enterprise Risk Management.pdfBab 2 Enterprise Risk Management.pdf
Bab 2 Enterprise Risk Management.pdfDodi Suryadi
 
Bab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptxBab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptxDodi Suryadi
 
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfDodi Suryadi
 
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfDodi Suryadi
 
Bab 8 analisis sumber dan penggunaan dana
Bab 8 analisis sumber dan penggunaan danaBab 8 analisis sumber dan penggunaan dana
Bab 8 analisis sumber dan penggunaan danaDodi Suryadi
 
Bab 7 analisis investasi bagian 1
Bab 7 analisis investasi bagian 1Bab 7 analisis investasi bagian 1
Bab 7 analisis investasi bagian 1Dodi Suryadi
 
Bab 6 manajemen persediaan
Bab 6 manajemen persediaanBab 6 manajemen persediaan
Bab 6 manajemen persediaanDodi Suryadi
 
Bab 5 manajemen piutang
Bab 5 manajemen piutangBab 5 manajemen piutang
Bab 5 manajemen piutangDodi Suryadi
 
Bab 4 manajemen kas
Bab 4 manajemen kasBab 4 manajemen kas
Bab 4 manajemen kasDodi Suryadi
 
Bab 2 analisa rasio keuangan
Bab 2 analisa rasio keuanganBab 2 analisa rasio keuangan
Bab 2 analisa rasio keuanganDodi Suryadi
 
Bab 1 pengantar manajemen keuangan
Bab 1 pengantar manajemen keuanganBab 1 pengantar manajemen keuangan
Bab 1 pengantar manajemen keuanganDodi Suryadi
 
Bab 3 manajemen modal kerja
Bab 3 manajemen modal kerjaBab 3 manajemen modal kerja
Bab 3 manajemen modal kerjaDodi Suryadi
 

More from Dodi Suryadi (17)

Metode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdf
Metode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdfMetode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdf
Metode Persediaan Fifo, Lifo dan Average.pdf
 
Pertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdf
Pertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdfPertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdf
Pertemuan 5 Investasi Jangka Pendek (Saham).pdf
 
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
 
Pertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdf
Pertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdfPertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdf
Pertemuan 1 Pengendalian Internal & Kas.pdf
 
Bab 3 Risk Management Framework.pdf
Bab 3 Risk Management Framework.pdfBab 3 Risk Management Framework.pdf
Bab 3 Risk Management Framework.pdf
 
Bab 2 Enterprise Risk Management.pdf
Bab 2 Enterprise Risk Management.pdfBab 2 Enterprise Risk Management.pdf
Bab 2 Enterprise Risk Management.pdf
 
Bab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptxBab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptx
 
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
 
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
 
Bab 8 analisis sumber dan penggunaan dana
Bab 8 analisis sumber dan penggunaan danaBab 8 analisis sumber dan penggunaan dana
Bab 8 analisis sumber dan penggunaan dana
 
Bab 7 analisis investasi bagian 1
Bab 7 analisis investasi bagian 1Bab 7 analisis investasi bagian 1
Bab 7 analisis investasi bagian 1
 
Bab 6 manajemen persediaan
Bab 6 manajemen persediaanBab 6 manajemen persediaan
Bab 6 manajemen persediaan
 
Bab 5 manajemen piutang
Bab 5 manajemen piutangBab 5 manajemen piutang
Bab 5 manajemen piutang
 
Bab 4 manajemen kas
Bab 4 manajemen kasBab 4 manajemen kas
Bab 4 manajemen kas
 
Bab 2 analisa rasio keuangan
Bab 2 analisa rasio keuanganBab 2 analisa rasio keuangan
Bab 2 analisa rasio keuangan
 
Bab 1 pengantar manajemen keuangan
Bab 1 pengantar manajemen keuanganBab 1 pengantar manajemen keuangan
Bab 1 pengantar manajemen keuangan
 
Bab 3 manajemen modal kerja
Bab 3 manajemen modal kerjaBab 3 manajemen modal kerja
Bab 3 manajemen modal kerja
 

Recently uploaded

Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptatiakirana1
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 

Recently uploaded (19)

Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 

ANALISI PENGGANTIAN MESIN

  • 2. ANALISIS INVESTASI PENGGANTIAN Analisis keputusan investasi yang telah kita bahas terutama di gunakan untuk usulan proyek investasi baru, artinya investasi yang di rencanakan adalah investasi yang sebelumnya belum ada . Pembahasan pada sub bab ini di tujukan untuk investasi penggantian dan atau perbaikan suatu aktiva yang semula telah ada. Investasi penggantian perlu di lakukan antara lain karena dengan mengganti suatu aktiva akan terjadi penghematan biaya atau akan menambah hasil atau laba perusahaan. CONTOH : Perusahaan “Cahaya“ sedang mempertimbangkan untuk mengganti salah satu mesin produksinya dengan mesin yang lebih baru karena mesin lama telah ketinggalan zaman. Mesin lama memiliki umur ekonomis 10 tahun dan saat ini masih memiliki usia ekonomis selama 5 tahun lagi. Pajak penghasilan yang di kenakan saat ini sebesar 40%. Metode penyusutan yang di lakukan dengan garis lurus. Informasi tentang mesin lama dan mesin baru adalah sbb:
  • 3. Keterangan Mesin Lama Mesin Baru Harga Mesin Rp 160 Juta Rp 190 Juta Umur Ekonomis 10 Tahun 5 Tahun Nilai Residu Rp 10 Juta Rp 10 Juta Harga Jual Rp 105 Juta - Tingkat keuntungan yang dipandang layak adalah 22 % . Apakah perusahaan sebaiknya mengganti mesin lama dengan mesin baru , jika penggantian mesin tersebut akan menyebabkan penghematan biaya sebesar Rp 50.000.000,- per tahun dengan menggunakan metode NPV dan IRR buatlah analisis pengambilan keputusan.
  • 4. JAWAB: Untuk menyelesaikan soal di atas dengan metode NPV dan IRR , kita cari terlebih dahulu aliran kas keluar dan aliran kas masuk dari penggantian tsb . Aliran Kas Keluar ( Initial Cash Outlays ) Harga beli mesin baru Rp 190.000.000 Harga beli mesin lama = Rp 160.000.000 Akum Penyusutan = 5 x Rp 15.000.000 = Rp 75.000.000 NB Mesin Lama Rp 85.000.000 ( Rp 85.000.000 ) Harga jual mesin lama = Rp 105.000.000 NB Mesin lama = Rp 85.000.000 Laba penjualan mesin lama = Rp 20.000.000 Pajakpenghasilan penjualanmesin , 40% = Rp 8.000.000 Laba bersih penjualan mesin lama Rp 12.000.000 ( Rp 12.000.000 ) Capital Outlays ( investasi bersih ) penggantian mesin Rp 93.000.000 x
  • 5. KETERANGAN PENGHITUNGAN PENYUSUTAN Penjelasan untuk penyusutan pada slide 4 Depresiasi mesin lama = (Harga mesin lama – nilai residu) : Umur Ekonomis = (Rp 160.000.000 – Rp 10.000.000) : 10 = Rp 15.000.000 Maka, penyusutan tiap tahunnya adalah sebesar Rp 15.000.000 Dari soal dikatakan, dari umur ekonomis mesin lama selama 10 tahun memiliki sisa umur ekonomis selama 5 tahun lagi. Artinya yang beru berjalan baru 5 tahun Maka untuk menghitung penyusutannya 5 tahun yang baru berjalan adalah ; (5 x Rp 15.000.000 = Rp 75.000.000) Jadi penyusutan mesin lama selama 5 tahun berjalan adalah sebesar Rp 75.000.000
  • 6. Menghitung biaya depresiasi pertahun : - Depresiasi mesin lama = (Rp 160.000.000 – Rp 10.000.000) : 10 = Rp 15.000.000 - Depresiasi mesin baru = (Rp 190.000.000 - Rp 10.000.000) : 5 = Rp 36.000.000 Taksiran cash inflow setiap tahun dari penghematan biaya : Penghematanbiaya Rp 50.000.000 Depresiasi mesin baru Rp 36.000.000 Depresiasi mesin lama Rp 15.000.000 Tambahan biaya depresiasi Rp 21.000.000 Penghematanbersih sebelum pajak Rp 29.000.000 Pajakpenghasilan = 40 % x Rp 29.000.000 Rp 11.600.000 Penghematanbersih setelahpajak (EAT) Rp 17.400.000 Tambahan depresiasi Rp 21.000.000 Aliran kas masuk bersih ( Penghematanbiaya ) Rp 38.400.000
  • 7. Setelah aliran kas masuk dan kas keluar di hitung , kemudian kita lakukan penilaian kelayakan usulan investasi penggantian tersebut dengan metode NPV dan IRR . A . Penilaian Net Present Value dengan Discount Rate 22 % PV dari penghematan biaya ( tahun 1 – 5 ) = 38.400.000,- ( 2, 864 ) = Rp 109.977.600 Present Value dari nilai residu ( tahun ke 5 ) = 10.000.000 ( 0,370 ) = Rp 3.700.000 Total Present value dari cash inflow Rp 113.677.600 Total present value dari outlays ( investasi ) Rp 93.000.000 Net Present Value investasi penggantian mesin Rp 20.677.600 Karena NPV penggantian mesin sebesar Rp 20.677.600 (positif), maka perusahaan layak untuk mengganti mesin lama dengan mesin baru KETERANGAN : Mencari PV untuk 5 Tahun dan Tahun ke 5 = 1 : (1+22%) + (1+22%) + (1+22%) + (1+22%) + (1+22%) = 0,820 + 0,672 + 0.551 + 0,451 + 0,370 (Telah dibulatkan) =2,864 1 2 3 4 5
  • 8. B. Penilaian dengan metode Internal Rate Of Return ( IRR ) jika Discount Rate 35% Tambahan Soal NPV untuk discount rate 22 % Rp 20.677.600 NPV untuk discount rate 35 % PV penghematan biaya = Rp 38.400.000 x (2,222) = Rp 85.324.800 PV nilai residu = Rp 10.000.000 x (0,223) = Rp 2.230.000 Total PV aliran kas masuk Rp 87.554.800 PV investasi ( outlays ) Rp 93.000.000 NPV investasi penggantian , DR = 35 % (- Rp 5.445.200) Selisih NPV Rp 26.112,800 IRR = 22 % + ( 20.667.600 / 26.112.800 ) x ( 35 % - 22% ) IRR = 22 % + 10,29 % = 32,29 %
  • 9. END
  • 10. TUGAS Perusahaan “Angin Ribut“ sedang mempertimbangkan untuk mengganti salah satu mesin produksinya dengan mesin yang lebih baru karena mesin lama telah ketinggalan zaman. Mesin lama memiliki umur ekonomis 15 tahun dan saat ini masih memiliki usia ekonomis selama 7 tahun lagi. Pajak penghasilan yang di kenakan saat ini sebesar 30%. Metode penyusutan yang di lakukan dengan garis lurus. Informasi tentang mesin lama dan mesin baru adalah sbb: Tingkat keuntungan yang dipandang layak adalah 25% . Apakah perusahaan sebaiknya mengganti mesin lama dengan mesin baru , jika penggantian mesin tersebut akan menyebabkan penghematan biaya sebesar Rp 80.000.000,- per tahun dengan menggunakan metode NPV Keterangan Mesin Lama Mesin Baru Harga Mesin Rp 190 Juta Rp 250 Juta Umur Ekonomis 15 Tahun 5 Tahun Nilai Residu Rp 15 Juta Rp 15 Juta Harga Jual Rp 130 Juta -