SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Teori dan Metode
Pembelajaran
Yenny Julia Wally
2022011134114
17 D
Teori Belajar
Penjelasan Teori Bruner
β€’ Buto (2010) menurut
Bruner teori belajar adalah
proses dimana siswa dapat
memahami makna, konsep,
dan hubungan melalui
proses intuisi, sampai pada
akhirnya dapat
menemukan suatu
kesimpulan yang
disesuaikan dengan
perkebangan kongnitif
siswa.
3 Tahap
β€’ Enaktif : Tahap ini melalui
tindakan, jadi bersifat
konkret. (Representasi
berbasis tindakan)
β€’ Ikonik : Tahap ini diwujudkan
dalam bentuk visual, gambar,
atau diagram. (Representasi
berbasis gambar)
β€’ Simbolik : Tahap ini disajikan
berdasarkan pada sistem
berpikir abstrak dan lrbih
fleksibel serta menggunakan
kata-kata/bahasa.
(Representasi berbasis
bahasa)
Teori Belajar
Penjelasan Teori Piaget
β€’ Teori Piaget menunjukan
bahwa kecerdasan
berubah seiring dengan
pertumbuhan anak.
Perkembangan kongnitif
anak bukan hanya
tentang memperoleh
pengetahuan, anak juga
harus mengembangkan
atau membangun
mental.
4 Tahap
β€’ Tahap Praoperasional (2-7 Tahun) :
adalah masa dimana anak akan
mengembangkan kemampuannya
dalam mengingat dan berimajinasi.
β€’ Tahap Operasional Kongkret (7-11
Tahun) : ditandai dengan kemampuan
pemikiran logika, namun hanya untuk
objek fisik.
β€’ Tahap Operasional Formal ( 12 tahun
ke atas) : anak akan memperoleh
kemampuan untuk berpikir secara
abstark.
β€’ Tahap Sensomotor (18-24 Bulan) :
adalah tahap pertama dari
perkembangan kongnitif anak pada
usia 0 sampai 2 tahun.
Teori Belajar
Pengertian Teori Dienes
β€’ Dienes mengemukakan
bahwa tiap-tiap konsep
atau prinsip dalam
Matematika yang disajikan
dalam bentuk yang
kongkret akan dapat
dipahami dengan baik. Ini
mengandung arti bahwa
benda-benda atau objek
dalam bentuk permainan
akan sangat berperan bila
dimanipulasi dengan baik
dalam mengajar
matematika.
6 Tahap
β€’ Permainan Bebas: aktifitasnya tidak
terstruktur dan tidak diarahkan.
β€’ Permainan disertai Aturan: permainan
yang disertai aturan sudah mulai
meneliti pola-pola dan keteraturan yg
terdapat dalam konsep.
β€’ Permainan kesamaan sifat: siswa
diarahkan menemukan kesamaan sifat-
sifat dalam permainan.
β€’ Permainan Representasi: pengambilan
sifat dari situabel yang sejenis.
β€’ Permainan dengan Simbolisasi:
merumuskan representasimenggunakan
simbol matematika.
β€’ Permainan dengan Formalisasi:
mengurutkan sifat-sifat
Teori Belajar
Pengertian Teori Gagne
β€’ Menurut Gagne (dalam
Dahar, 1988), belajar
merupakan proses yang
memungkinkan manusia
mengubah tingkah laku
secara permanen,
sedemikian sehingga
perubahan yang sama
tidak akan terjadi pada
keadaan yang baru
8 Tahap
β€’ Tahap Motifasi: memberi harapan
kepada peserta didik
β€’ Tahap Pengenalan: memberi
perhatian pada bagian-bagian yang
ensensial.
β€’ Tahap Perolehan: memperhatikan
informasi yang relefan.
β€’ Tahap Retensi: informasi baru yang
harus dipindahkan dari jangka pendek
ke panjang.
β€’ Tahap Pemanggilan: mengungkap
keluar informasi yang sudah dimiliki.
β€’ Tahap Generalisasi: informasi harus
dipelajari
β€’ Tahap Penampilan
β€’ Tahap Umpan Balik
Teori Belajar
Pengertian Teori Skinner
β€’ Fokus teori Skinner adalah
pada respons atau jenis
tingkah laku yang kesua
yakni (operant behavior).
Substansi dari teori Skinner
adalah teori belajar,
pengkajian mengenai
bagaimana proses individu
memiliki tingkah laku baru,
menjadi lebih tahu, dan
menjadi lebih terampil.
3 Tahap
β€’ Mempelajari keadaan
kelas berkaitan dengan
perilaku siswa.
β€’ Membuat daftar penguat
positif.
β€’ Memilih dan
menentukan urutan
tingkah laku yang
dipelajari serta jenis
penguatannya.
Metode Belajar
Penjelasan Metode Inkuiri
β€’ Metode Inkuiri merupakan
metode yang
mempersiapkan peserta
didik pada situasi untuk
melakukan eksperimen
sendiri secara luas agar
melihat apa yang terjadi,
ingin melakukan sesuatu,
mengajukan pertanyaan,
dan mencari jawaban
sendiri, serta
menghubungkan serta
membnadigkan apa yang
peserta didik temukan.
6 Tahap
β€’ Menjelaskan
tujuan/mempersiapkan
peserta didik.
β€’ Orientasi peserta didik
pada masalah.
β€’ Merumuskan hipotesis
β€’ Melakukan kegiatan
penemuan.
β€’ Mempresentasikan hasil
kegiatan.
β€’ Mengevaluasi kegiatan
penemuan.
Metode Belajar
Pengertian Metode
β€’ Metode Ekspositori adalah
suatu cara menyampaikan
gagasan atau ide dalam
memberikan informasi
dengan lisan atau tulian.
Menurut Herman Hudoyo
(1998:133) metode
Ekspositori dapat meliputi
gabungan metode drill,
tanya jawab, penemuan,
dan peragaan.
5 Tahap
β€’ Persiapan: mempersiapkan siswa
untuk menerima pelajaran.
β€’ Penyajian: menyampaikan materi
sesuai dengan persiapan.
β€’ Menghubungkan:
menghubungkan materi
pelajaran dengan penglaman
siswa.
β€’ Menyimpilkan: memahami inti
dari materi pelajaran yang tlah
disajikan.
β€’ Penerapan: Mengumpulkan
informasi tentang penguasaan
dan pemahaman materi
pelajaran.
Metode Belajar
Pengertian Metode Diskusi
β€’ Metode Diskusi atau
rembungan merupakan
kegiatan yang wajar
dilakukan seseorang
dalam memecahkan
masalah. Diskusi
melibatkan keterampilan
berbicara.
2 Tahap
β€’ Tahap persiapan:
Membagi kelompok-
kelompok kecil lalu
berdiskusi.
β€’ Tahap pelaksanaan:
Pembukaan diskusi.
Menciptakan prakondisi.
Dalam memelihara
diterapkan bentuk-
bentuk reinforment.
Metode Belajar
Pengertian Metode Pemecahan
Masalah
β€’ Metode Pemecahan
Masalah dapat diartikan
sebagai rangkaian
aktivitas pembelajaran
yang menekankan
kepada proses
penyelesaian masalah
yang dihadapi secara
ilmiah. (Sanjaya, 2006)
6 Tahap
β€’ Merumuskan masalah:
mengidentifikasi masalah.
β€’ Menelaah masalah: menelaah
atau mendiaknosis masalah.
β€’ Merumuskan hipotesis:
alternatif strategi penyelesaian
masalah.
β€’ Mengumpulkan data: mencari,
menyusun, dan menyajikan
data dalam bentuk diagram,
gambar, atau tabel.
β€’ Membuktikan hipotesis:
membuktikan menggunakan
data yg sudah dikumpulkan.
β€’ Menentukan pilihan
Metode Belajar
Pengertian Metode Demonstrasi
β€’ Pengertian metode
Demonstrasi menurut Syah
(2000:208) adalah metode
mengajar dengan cara
memperagakan barang,
kejasian, aturan, dan
urutan melakukan
kegiatan, baik secara
langsung maupun melalui
penggunaan media
pengajar yang relevan
dengan pokok bahasan
atau materi yang sedang
disajikan.
3 Tahap
β€’ Guru memberikan
penjelasan tentang materi
yang disampaikan.
β€’ Guru memberikan contoh
cara mendemonstrasikan
materi yang dihabas.
β€’ Guru meminta siswa
membuat kelompok umtuk
mengerjakan tugas.

More Related Content

Similar to Teori belajar dan metode pembelajaran.pptx

Teori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifTeori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifCikgu Zatiah
Β 
TOPIK 1 - kognitif.pptx
TOPIK 1 - kognitif.pptxTOPIK 1 - kognitif.pptx
TOPIK 1 - kognitif.pptxnarul456
Β 
Outline psikologi pend. matematik
Outline psikologi pend.    matematikOutline psikologi pend.    matematik
Outline psikologi pend. matematiknurul nizam
Β 
Teori kognitif
Teori kognitifTeori kognitif
Teori kognitifAhmadMuhdor1
Β 
Teori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifTeori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifPriyaRav
Β 
Rangkuman ipa
Rangkuman ipaRangkuman ipa
Rangkuman ipa3ry21
Β 
07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitifNhia Item
Β 
Teori Belajar
Teori BelajarTeori Belajar
Teori BelajarT. Astari
Β 
KB 2 Teori Belajar Kognitivisme
KB 2 Teori Belajar KognitivismeKB 2 Teori Belajar Kognitivisme
KB 2 Teori Belajar KognitivismeIstna Zakia Iriana
Β 
Konsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewell
Konsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewellKonsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewell
Konsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewellAi Li
Β 
Teori Belajar Kognitivisme 2
Teori Belajar Kognitivisme 2Teori Belajar Kognitivisme 2
Teori Belajar Kognitivisme 2Charis Muhammad
Β 
PPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, Bandura
PPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, BanduraPPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, Bandura
PPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, BanduraNailul Hasibuan
Β 
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi SidikMartikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi SidikM. Ifaldi Sidik
Β 
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...Dadang DjokoKaryanto
Β 
Pengajaran Mikro: Pengajaran Induktif
Pengajaran Mikro: Pengajaran InduktifPengajaran Mikro: Pengajaran Induktif
Pengajaran Mikro: Pengajaran InduktifAnne Ummu Hurairah
Β 
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...Dadang DjokoKaryanto
Β 

Similar to Teori belajar dan metode pembelajaran.pptx (20)

Teori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifTeori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitif
Β 
TOPIK 1 - kognitif.pptx
TOPIK 1 - kognitif.pptxTOPIK 1 - kognitif.pptx
TOPIK 1 - kognitif.pptx
Β 
Outline psikologi pend. matematik
Outline psikologi pend.    matematikOutline psikologi pend.    matematik
Outline psikologi pend. matematik
Β 
Kognitif
KognitifKognitif
Kognitif
Β 
Teori kognitif
Teori kognitifTeori kognitif
Teori kognitif
Β 
Teori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifTeori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitif
Β 
Rangkuman ipa
Rangkuman ipaRangkuman ipa
Rangkuman ipa
Β 
07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif
Β 
Teori Belajar
Teori BelajarTeori Belajar
Teori Belajar
Β 
KB 2 Teori Belajar Kognitivisme
KB 2 Teori Belajar KognitivismeKB 2 Teori Belajar Kognitivisme
KB 2 Teori Belajar Kognitivisme
Β 
Konsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewell
Konsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewellKonsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewell
Konsep pengajaran dan pembelajaran gagne dan ewell
Β 
Teori Belajar Kognitivisme 2
Teori Belajar Kognitivisme 2Teori Belajar Kognitivisme 2
Teori Belajar Kognitivisme 2
Β 
Ppt latar belakang psikologi
Ppt latar belakang psikologiPpt latar belakang psikologi
Ppt latar belakang psikologi
Β 
PPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, Bandura
PPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, BanduraPPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, Bandura
PPT: Teori Belajar Ausuble, Gagne, Bandura
Β 
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi SidikMartikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Β 
Teori kognitif
Teori kognitif  Teori kognitif
Teori kognitif
Β 
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
Β 
Tekno pdf
Tekno pdfTekno pdf
Tekno pdf
Β 
Pengajaran Mikro: Pengajaran Induktif
Pengajaran Mikro: Pengajaran InduktifPengajaran Mikro: Pengajaran Induktif
Pengajaran Mikro: Pengajaran Induktif
Β 
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
SOSIOLOGI PENDIDIKAN; KETERKAITAN ANTARA PEMBELAJARAN DAN KOGNISI, SERTA MOTI...
Β 

Recently uploaded

#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptxyeniyoramapalimdam
Β 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
Β 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
Β 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docLeoRahmanBoyanese
Β 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
Β 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
Β 
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRahmiRauf
Β 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfSriHandayaniLubisSpd
Β 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
Β 
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdfPPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdfssuser8410f71
Β 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
Β 
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfLaporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfSriHandayaniLubisSpd
Β 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
Β 
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxLAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxSriHandayaniLubisSpd
Β 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaNovi Cherly
Β 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsihninikwidarsih44
Β 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAgusSuarno2
Β 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMAgungJakaNugraha1
Β 
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaanSoal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaanressyefrina15
Β 
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptxPerspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptxyosp418
Β 

Recently uploaded (20)

#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
Β 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
Β 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
Β 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Β 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
Β 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
Β 
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
Β 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Β 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
Β 
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdfPPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
Β 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
Β 
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfLaporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
Β 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Β 
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxLAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
Β 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Β 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Β 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Β 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
Β 
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaanSoal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Β 
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptxPerspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Β 

Teori belajar dan metode pembelajaran.pptx

  • 1. Teori dan Metode Pembelajaran Yenny Julia Wally 2022011134114 17 D
  • 2. Teori Belajar Penjelasan Teori Bruner β€’ Buto (2010) menurut Bruner teori belajar adalah proses dimana siswa dapat memahami makna, konsep, dan hubungan melalui proses intuisi, sampai pada akhirnya dapat menemukan suatu kesimpulan yang disesuaikan dengan perkebangan kongnitif siswa. 3 Tahap β€’ Enaktif : Tahap ini melalui tindakan, jadi bersifat konkret. (Representasi berbasis tindakan) β€’ Ikonik : Tahap ini diwujudkan dalam bentuk visual, gambar, atau diagram. (Representasi berbasis gambar) β€’ Simbolik : Tahap ini disajikan berdasarkan pada sistem berpikir abstrak dan lrbih fleksibel serta menggunakan kata-kata/bahasa. (Representasi berbasis bahasa)
  • 3. Teori Belajar Penjelasan Teori Piaget β€’ Teori Piaget menunjukan bahwa kecerdasan berubah seiring dengan pertumbuhan anak. Perkembangan kongnitif anak bukan hanya tentang memperoleh pengetahuan, anak juga harus mengembangkan atau membangun mental. 4 Tahap β€’ Tahap Praoperasional (2-7 Tahun) : adalah masa dimana anak akan mengembangkan kemampuannya dalam mengingat dan berimajinasi. β€’ Tahap Operasional Kongkret (7-11 Tahun) : ditandai dengan kemampuan pemikiran logika, namun hanya untuk objek fisik. β€’ Tahap Operasional Formal ( 12 tahun ke atas) : anak akan memperoleh kemampuan untuk berpikir secara abstark. β€’ Tahap Sensomotor (18-24 Bulan) : adalah tahap pertama dari perkembangan kongnitif anak pada usia 0 sampai 2 tahun.
  • 4. Teori Belajar Pengertian Teori Dienes β€’ Dienes mengemukakan bahwa tiap-tiap konsep atau prinsip dalam Matematika yang disajikan dalam bentuk yang kongkret akan dapat dipahami dengan baik. Ini mengandung arti bahwa benda-benda atau objek dalam bentuk permainan akan sangat berperan bila dimanipulasi dengan baik dalam mengajar matematika. 6 Tahap β€’ Permainan Bebas: aktifitasnya tidak terstruktur dan tidak diarahkan. β€’ Permainan disertai Aturan: permainan yang disertai aturan sudah mulai meneliti pola-pola dan keteraturan yg terdapat dalam konsep. β€’ Permainan kesamaan sifat: siswa diarahkan menemukan kesamaan sifat- sifat dalam permainan. β€’ Permainan Representasi: pengambilan sifat dari situabel yang sejenis. β€’ Permainan dengan Simbolisasi: merumuskan representasimenggunakan simbol matematika. β€’ Permainan dengan Formalisasi: mengurutkan sifat-sifat
  • 5. Teori Belajar Pengertian Teori Gagne β€’ Menurut Gagne (dalam Dahar, 1988), belajar merupakan proses yang memungkinkan manusia mengubah tingkah laku secara permanen, sedemikian sehingga perubahan yang sama tidak akan terjadi pada keadaan yang baru 8 Tahap β€’ Tahap Motifasi: memberi harapan kepada peserta didik β€’ Tahap Pengenalan: memberi perhatian pada bagian-bagian yang ensensial. β€’ Tahap Perolehan: memperhatikan informasi yang relefan. β€’ Tahap Retensi: informasi baru yang harus dipindahkan dari jangka pendek ke panjang. β€’ Tahap Pemanggilan: mengungkap keluar informasi yang sudah dimiliki. β€’ Tahap Generalisasi: informasi harus dipelajari β€’ Tahap Penampilan β€’ Tahap Umpan Balik
  • 6. Teori Belajar Pengertian Teori Skinner β€’ Fokus teori Skinner adalah pada respons atau jenis tingkah laku yang kesua yakni (operant behavior). Substansi dari teori Skinner adalah teori belajar, pengkajian mengenai bagaimana proses individu memiliki tingkah laku baru, menjadi lebih tahu, dan menjadi lebih terampil. 3 Tahap β€’ Mempelajari keadaan kelas berkaitan dengan perilaku siswa. β€’ Membuat daftar penguat positif. β€’ Memilih dan menentukan urutan tingkah laku yang dipelajari serta jenis penguatannya.
  • 7. Metode Belajar Penjelasan Metode Inkuiri β€’ Metode Inkuiri merupakan metode yang mempersiapkan peserta didik pada situasi untuk melakukan eksperimen sendiri secara luas agar melihat apa yang terjadi, ingin melakukan sesuatu, mengajukan pertanyaan, dan mencari jawaban sendiri, serta menghubungkan serta membnadigkan apa yang peserta didik temukan. 6 Tahap β€’ Menjelaskan tujuan/mempersiapkan peserta didik. β€’ Orientasi peserta didik pada masalah. β€’ Merumuskan hipotesis β€’ Melakukan kegiatan penemuan. β€’ Mempresentasikan hasil kegiatan. β€’ Mengevaluasi kegiatan penemuan.
  • 8. Metode Belajar Pengertian Metode β€’ Metode Ekspositori adalah suatu cara menyampaikan gagasan atau ide dalam memberikan informasi dengan lisan atau tulian. Menurut Herman Hudoyo (1998:133) metode Ekspositori dapat meliputi gabungan metode drill, tanya jawab, penemuan, dan peragaan. 5 Tahap β€’ Persiapan: mempersiapkan siswa untuk menerima pelajaran. β€’ Penyajian: menyampaikan materi sesuai dengan persiapan. β€’ Menghubungkan: menghubungkan materi pelajaran dengan penglaman siswa. β€’ Menyimpilkan: memahami inti dari materi pelajaran yang tlah disajikan. β€’ Penerapan: Mengumpulkan informasi tentang penguasaan dan pemahaman materi pelajaran.
  • 9. Metode Belajar Pengertian Metode Diskusi β€’ Metode Diskusi atau rembungan merupakan kegiatan yang wajar dilakukan seseorang dalam memecahkan masalah. Diskusi melibatkan keterampilan berbicara. 2 Tahap β€’ Tahap persiapan: Membagi kelompok- kelompok kecil lalu berdiskusi. β€’ Tahap pelaksanaan: Pembukaan diskusi. Menciptakan prakondisi. Dalam memelihara diterapkan bentuk- bentuk reinforment.
  • 10. Metode Belajar Pengertian Metode Pemecahan Masalah β€’ Metode Pemecahan Masalah dapat diartikan sebagai rangkaian aktivitas pembelajaran yang menekankan kepada proses penyelesaian masalah yang dihadapi secara ilmiah. (Sanjaya, 2006) 6 Tahap β€’ Merumuskan masalah: mengidentifikasi masalah. β€’ Menelaah masalah: menelaah atau mendiaknosis masalah. β€’ Merumuskan hipotesis: alternatif strategi penyelesaian masalah. β€’ Mengumpulkan data: mencari, menyusun, dan menyajikan data dalam bentuk diagram, gambar, atau tabel. β€’ Membuktikan hipotesis: membuktikan menggunakan data yg sudah dikumpulkan. β€’ Menentukan pilihan
  • 11. Metode Belajar Pengertian Metode Demonstrasi β€’ Pengertian metode Demonstrasi menurut Syah (2000:208) adalah metode mengajar dengan cara memperagakan barang, kejasian, aturan, dan urutan melakukan kegiatan, baik secara langsung maupun melalui penggunaan media pengajar yang relevan dengan pokok bahasan atau materi yang sedang disajikan. 3 Tahap β€’ Guru memberikan penjelasan tentang materi yang disampaikan. β€’ Guru memberikan contoh cara mendemonstrasikan materi yang dihabas. β€’ Guru meminta siswa membuat kelompok umtuk mengerjakan tugas.