SlideShare a Scribd company logo
Teori Dasar Ekonomi Islam (1)
Riba, Maysir, Gharar
Pengertian Riba
 Riba berasal dari bahas arab yang berarti tambahan (al-ziyadah),
berkembang (an-numuw), meningkat (al-irtifa‟) dan membesar (al-
‟uluw)
 Ibn Khazar al-Askalani dan Allama Mahmud al-Hassan Taunki,
berkata “esensi riba adalah kelebihan atau kenaikan dari pinjaman
yang diberikan atau pertukaran barang. Jika dalam suatu
perjanjian barter meminta adanya kelebihan suatu benda untuk
benda yang sama itulah yang disebut riba”
 Syah Waliyullah dari Delhi dan Abu Bakar ibn al-Arabi berpendapat
bahwa “unsur riba terdapat pada utang yang diberikan dengan
syarat si peminjam bersedia membayarnya lebih banyak dari apa
yang telah diterimanya.
Riba
Pandangan Agama Samawi tentang Riba
 Baik Taurat maupun Injil (Perjanjian Lama, Imamat, 25: 36-37
maupun Perjanjian Baru, Lukas, 6: 34-35) melarang praktik riba.
Pandangan ini berlangsung hingga abad ke-13 dan diperkuat oleh
kuatnya kekuasaan Gereja di Eropa
 Pada akhir abad ke-13 ketika pengaruh gereja ortodoks mulai
melemah dan orang mulai kompromi dengan Riba. Ditandai
dengan tulisan Bacon dalam bukunya „Discourse on Usury‟
dengan mengemukakan pendapat “karena untuk memenuhi
kebutuhannya, manusia harus meminjam uang dan pada
dasarnya manusia enggan hatinya untuk meminjamkan uang,
kecuali dia akan menerima suatu manfaat dari pinjaman itu, maka
bunga harus diperbolehkan”
Riba
Pandangan Agama Samawi tentang Riba
 Sejalan dengan munculnya kelompok masyarakat borjuis
(bourgeois) dan berkembangnya paham kapitalis, maka pada
tahun 1545 Raja Henry VII dari Inggris mencabut pelarangan riba
dan istilah usury (riba) diganti dengan bunga (interest)
 Raja Edward VI melarang sistem bunga tetapi setelah ia wafat
digantikan oleh Ratu Elizabeth I, bunga uang diperbolehkan lagi.
Riba
Penentang usury dari golongan filosof, ahli ekonomi, atau
yang beragama non-Islam (Yahudi dan Nasrani)
 Thomas Aquinas pada abad ke-13 mengatakan “bunga adalah
tidak adil karena itu berarti menjual sesuatu yang tidak ada
(menjual waktu untuk memperoleh tambahan pendapatan); tidak
mungkin suatu benda ditukar dengan benda yang sama yang akan
diperoleh lebih banyak (riba al-fadhl)”;
 Antoninius, mencela bunga dengan mengungkapkan “uang
bukanlah sesuatu yang dapat memberikan keuntungan dengan
sendirinya tetapi mungkin dapat memberikan keuntungan melalui
perniagaan”;
Riba
 Aristoteles melarang usury dengan kata-katanya
“bentuk transaksi yang paling dibenci adalah usury
yang membawa keuntungan pada dirinya sendiri
(melalui bunga) dan bukan dari fungsinya sebagai alat
tukar, uang tidak dapat berkembang sendiri;
 Sir Thomas Culpepper, seorang ahli ekonomi,
mengatakan suku bunga yang tinggi (usury) membuat
orang menjadi malas dalam profesinya (tidak
produktif) dan akan menjadi rentenir;
 Vaconius Vacuma, bahkan terus terang mengatakan
orang yang memperoleh dari hasil dari uang (bunga)
bukan miliknya meskipun itu sedikit dan itu sama
artinya dengan mencurinya
Riba
Jenis Riba
Riba yang timbul akibat transaksi utang-piutang (pinjam-meminjam)
 Riba Nasi‟ah, tambahan bersyarat yang diterima oleh pemberi
utang dari orang yang berutang karena penangguhan
pembayaran
 Riba Fadl, jula beli uang dengan uang atau barang pangan
dengan barang pangan yang disertai tambahan (juga emas
dengan emas, perak dengan perak)
Riba
Riba Fadl
Dari Abu Said, Rasulullah bersabda:
“ Emas dengan emas, perak dengan perak, gandum dengan gandum sama
banyak dan sama2 diserahkan dari tangan ke tangan. Barangsiapa
yang menambahkan atau minta tambahan sungguh ia telah berbuat
riba. Pengambil dan pemberi sama. “ (HR Bukhari dan Achmad)
“Jika emas dijual dengan emas, perak dijual dengan perak,
gandum dijual dengan gandum, sya‟ir (salah satu jenis gandum)
dijual dengan sya‟ir, kurma dijual dengan kurma, dan garam dijual
dengan garam, maka jumlah (takaran atau timbangan) harus sama
dan dibayar tunai. Barangsiapa menambah atau meminta
tambahan, maka ia telah berbuat riba. Orang yang mengambil
tambahan tersebut dan orang yang memberinya sama-sama
berada dalam dosa.” (HR. Muslim no. 1584)
Riba
Dampak Riba
Riba jelas-jelas dilarang oleh al-Qur‟an dan as-Sunnah.
 Orang-orang memakan riba tidak dapat berdiri melainkan
seperti berdirinya orang yang kemasukan setan karena gila.
Yang demikian itu karena mereka berkata bahwa jual beli sama
dengan riba. Padahal Allah telah menghalalkan jual beli dan
mengharamkan riba (QS Al-Baqarah, 2: 275)  terkait dengan
riba fadl
 Dari Abu Hurairah, Rasulullah saw bersabda “ Allah tidak akan
memasukkan ke dalam surga atau tidak mencium baunya empat
golongan manusia, yaitu: orang yang minum minuman
memabukkan secara kebiasaan, orang yang mengambil riba,
orang memakan harta anak yatim dengan cara batil dan orang
yang durhaka kepada orang tuanya. (Mustadrak al-Hakim)
Riba
 Mengambil harta si Peminjam secara tidak adil
 Akan menciptakan kemalasan dalam bekerja dan
berbisnis
 Merendahkan martabat (mengeksploitasi) manusia
(peminjam)
 Memperlebar gap antara si kaya dan si miskin
 Spekulasi Riba
- Pemilik modal bisa mempermainkan tingkat bunga
- Daya beli penabung lebih rendah dari daya beli awal
 Dana yang dipinjamkan bisa digunakan untuk
Menghasilkan Produk haram dan tidak baik
Dampak Riba
Riba
 Karena alasan efisiensi, Bank tidak melayani
pengusaha kecil/mikro.
 Menciptakan bisnis tidak etis
 Menciptakan ketergantungan dan menimbulkan
penjajahan ekonomi
 Menumbuhkan pemiskinan struktural
 Memunculkan penyakit stress menghadapi pelunasan
utang
 Menciptakan sikap egois dan tidak mengenal belas
kasihan
 Bersikap tamak dan cenderung kikir
Dampak Riba
Riba
 Satu dirham riba yang diterima seseorang dan dia tahu
adalah lebih buruk daripada berzina 36 kali (HR
Ahmad)
 Dari Abu Hurairah, Rasulullah saw bersabda “ riba
memiliki 70 cabang (dosa), yang paling kecil adalah
setara dengan seorang yang menzinai ibunya sendiri
(HR Ibnu Majah).
Bahaya Riba
Riba
1. Riba mencegah mengambil harta orang lain tanpa
ganti
2. Menghalangi manusia dari kesibukan kerja
3. Mencegah terputusnya sikap yang baik (ma‟ruf) antar
sesama manusia dalam hal pinjam-meminjam
(qardhul hassan)
4. Memperkecil jurang antara kaya dan miskin
Hikmah dibalik pengharaman riba
Riba
 Maisir dalam bahasa arab berarti judi. Secara harafiah
artinya memperoleh sesuatu dengan sangat mudah
tanpa kerja keras atau mendapat keuntungan tanpa
bekerja
 Istilah dalam al-Quran adalah “azlam” yang berarti
praktek perjudian. Secara terminologi diartikan suatu
transaksi yang dilakukan oleh dua pihak untuk
kepemilikan suatu benda atau jasa yang
menguntungkan satu pihak dan merugikan pihak lain.
Pengertian
Maisir
 Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya (meminum )
khamar, berjudi (al-maysir), (berkorban untuk ) berhala ,
mengundi nasib dengan panah, adalah termasuk perbuatan
syaitan. Maka jauhilah perbuatan tersebut agar kamu mendapat
keberuntungan. (Al-Maidah: 90)
 Mereka akan bertanya kepadamu tentang minuman keras dan judi,
katakanlah: pada keduanya terdapat dosa besar dan manfaat bagi
manusi. Tetapi dosanya lebih besar daripada manfaatnya (Al-
Baqarah: 219)
 Sesungguhnya setan itu bermaksud permusuhan dan kebencian
di antara kamu lantaran (meminum) khamar dan berjudi, dan
menghalangi kamu dari mengingat Allah dan Sholat, maka
berhentilah kamu (Al-Maidah: 91)
Maisir dalam Al-Quran
Maisir
 Adanya taruhan harta
 Ada suatu permainan, yang digunakan untuk
menentukan pihak yang menang dan kalah
 Pihak yang menang mengambil harta
(sebagian/seluruhnya/kelipatan) yang menjadi taruhan
(murahanah), sedang pihak yang kalah akan
kehilangan hartanya.
Unsur-unsur dalam Maisir
Maisir
 Berasal dari bahasa arab, Gharar adalah al-khathar (pertaruhan)
dan menghadang bahaya.
 Ibnu Taimiyyah, al-gharar adalah yang tidak jelas hasilnya (majhul
al-aqibah)
 Al-Musyarif, al-gharar adalah al-mukhatharah (pertaruhan) dan al-
jahalah (ketidakjelasan) serta jual beli dalam bahaya, yang tidak
diketahui harga, barang, keselamatannya, dan kapan
memperolehnya.
 Menurut ahli bahasa, jual beli gharar adalah jual beli yang lahirnya
menggiurkan pembeli sedangkan isinya tidak jelas.
Pengertian
Gharar
 Jual beli barang yang belum ada (ma‟dum)
 Jual beli barang yang tidak jelas (majhul)
 Jual beli barang yang tidak mampu diserah-terimakan
Jenis Gharar
Gharar
Wallahu a‟lam bish shawab

More Related Content

What's hot

Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba
Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba
Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
 
05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)
05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)
05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)
fissilmikaffah1
 
Materi Tafsir Ayat Ekonomi Pak Yazid
Materi Tafsir Ayat Ekonomi Pak YazidMateri Tafsir Ayat Ekonomi Pak Yazid
Materi Tafsir Ayat Ekonomi Pak Yazid
Dwi Wahyu
 
09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)
09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)
09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)
fissilmikaffah1
 
Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)
Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)
Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)
Khusnul Kotimah
 
Bai Al- Tawarruq
Bai Al- TawarruqBai Al- Tawarruq
Bai Al- Tawarruq
NATASHYA AYUNIE
 
06.1 HUKUM RIBA
06.1 HUKUM RIBA06.1 HUKUM RIBA
06.1 HUKUM RIBA
fissilmikaffah1
 
Jual Beli Terlarang Secara Syara’
Jual Beli Terlarang Secara Syara’Jual Beli Terlarang Secara Syara’
Jual Beli Terlarang Secara Syara’Izzuddin Abdul Manaf
 
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh
Kes kajian Jual Beli Di Tamu KianggehKes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggehezz_ally
 
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerja
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerjaKes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerja
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerjaezz_ally
 
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
fissilmikaffah1
 
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
fissilmikaffah1
 
Teori jual beli dalam islam
Teori jual beli dalam islamTeori jual beli dalam islam
Teori jual beli dalam islamArham Gensida
 
Hukum Jual Beli dalam Islam
Hukum Jual Beli dalam IslamHukum Jual Beli dalam Islam
Hukum Jual Beli dalam IslamDerina Ellya R
 
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
fissilmikaffah1
 
02.2 AKIBAT HARTA HARAM
02.2 AKIBAT HARTA HARAM02.2 AKIBAT HARTA HARAM
02.2 AKIBAT HARTA HARAM
fissilmikaffah1
 
04 hukum jual beli 1 2015
04 hukum jual beli 1 201504 hukum jual beli 1 2015
04 hukum jual beli 1 2015
Encep Bahauddin
 
jual beli dalam islam
jual beli dalam islamjual beli dalam islam
jual beli dalam islam
Ilmu-bermanfaat23
 
Jual beli (wina)
Jual beli (wina)Jual beli (wina)
Jual beli (wina)
Catatan_Kuliyah
 
Muamalah dalam jual beli
Muamalah dalam jual beliMuamalah dalam jual beli
Muamalah dalam jual beli
Fairuz Hilwa
 

What's hot (20)

Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba
Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba
Syarah hadis ekonomi, Hadis tentang Riba
 
05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)
05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)
05.4 HUKUM JUAL BELI (KLASIK)
 
Materi Tafsir Ayat Ekonomi Pak Yazid
Materi Tafsir Ayat Ekonomi Pak YazidMateri Tafsir Ayat Ekonomi Pak Yazid
Materi Tafsir Ayat Ekonomi Pak Yazid
 
09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)
09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)
09.1 HUKUM SAMSARAH (RUKUN & SYARAT)
 
Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)
Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)
Jual Beli, Khiyar dan Riba (Fiqih Muamalah)
 
Bai Al- Tawarruq
Bai Al- TawarruqBai Al- Tawarruq
Bai Al- Tawarruq
 
06.1 HUKUM RIBA
06.1 HUKUM RIBA06.1 HUKUM RIBA
06.1 HUKUM RIBA
 
Jual Beli Terlarang Secara Syara’
Jual Beli Terlarang Secara Syara’Jual Beli Terlarang Secara Syara’
Jual Beli Terlarang Secara Syara’
 
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh
Kes kajian Jual Beli Di Tamu KianggehKes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh
 
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerja
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerjaKes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerja
Kes kajian Jual Beli Di Tamu Kianggeh, Kertas kerja
 
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
 
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
 
Teori jual beli dalam islam
Teori jual beli dalam islamTeori jual beli dalam islam
Teori jual beli dalam islam
 
Hukum Jual Beli dalam Islam
Hukum Jual Beli dalam IslamHukum Jual Beli dalam Islam
Hukum Jual Beli dalam Islam
 
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
 
02.2 AKIBAT HARTA HARAM
02.2 AKIBAT HARTA HARAM02.2 AKIBAT HARTA HARAM
02.2 AKIBAT HARTA HARAM
 
04 hukum jual beli 1 2015
04 hukum jual beli 1 201504 hukum jual beli 1 2015
04 hukum jual beli 1 2015
 
jual beli dalam islam
jual beli dalam islamjual beli dalam islam
jual beli dalam islam
 
Jual beli (wina)
Jual beli (wina)Jual beli (wina)
Jual beli (wina)
 
Muamalah dalam jual beli
Muamalah dalam jual beliMuamalah dalam jual beli
Muamalah dalam jual beli
 

Viewers also liked

Dasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi SyariahDasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi SyariahAbida Muttaqiena
 
Definisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahli
Definisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahliDefinisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahli
Definisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahliMichant Lhoo
 
Hubungan Masyarakat Asimetris dan Simetris
Hubungan Masyarakat Asimetris dan SimetrisHubungan Masyarakat Asimetris dan Simetris
Hubungan Masyarakat Asimetris dan Simetris
Stisipol Candradimuka Palembang
 
HAK MILIK
HAK MILIKHAK MILIK
HAK MILIK
musfira ara
 
Hak dan kepemilikan
Hak dan kepemilikanHak dan kepemilikan
Hak dan kepemilikan
Ahmad Arief
 
Teori kepemilikan
Teori kepemilikanTeori kepemilikan
Teori kepemilikan
Muhamad Ma'ruf Hidayat
 
7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah
7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah
7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariahSEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
KONSEP FIQH DALAM ISLAM
KONSEP FIQH DALAM ISLAMKONSEP FIQH DALAM ISLAM
KONSEP FIQH DALAM ISLAM
mizanbogem
 
5. hukum-islam-tentang-muamalah1 2
5. hukum-islam-tentang-muamalah1 25. hukum-islam-tentang-muamalah1 2
5. hukum-islam-tentang-muamalah1 2
alfathir akbar
 
Hak Asasi Manusia dalam Islam
Hak Asasi Manusia dalam IslamHak Asasi Manusia dalam Islam
Hak Asasi Manusia dalam Islam
Adita Utami
 
Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah
Eka Wibawa
 
PERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONAL
PERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONALPERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONAL
PERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONAL
Neng Putriyanti
 
HAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAM
HAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAMHAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAM
HAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAM
IndahZe
 
Hak asasi manusia menurut pandangan islam
Hak asasi manusia menurut pandangan islamHak asasi manusia menurut pandangan islam
Hak asasi manusia menurut pandangan islam
afkarunia
 
konsep muamalah dalam islam
konsep muamalah dalam islamkonsep muamalah dalam islam
konsep muamalah dalam islam
Yusva Ferdiawan
 
KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2
KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2
KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2
calonmayat
 
03 bab taharah 1
03 bab taharah 103 bab taharah 1
03 bab taharah 1
wk_aiman
 

Viewers also liked (20)

5.teori dasar ekonomi islam (2)
5.teori dasar ekonomi islam (2)5.teori dasar ekonomi islam (2)
5.teori dasar ekonomi islam (2)
 
2.dasar ekonomi syariah
2.dasar ekonomi syariah2.dasar ekonomi syariah
2.dasar ekonomi syariah
 
Dasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi SyariahDasar-dasar Ekonomi Syariah
Dasar-dasar Ekonomi Syariah
 
Definisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahli
Definisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahliDefinisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahli
Definisi ilmu ekonomi syariah menurut para ahli
 
Hubungan Masyarakat Asimetris dan Simetris
Hubungan Masyarakat Asimetris dan SimetrisHubungan Masyarakat Asimetris dan Simetris
Hubungan Masyarakat Asimetris dan Simetris
 
HAK MILIK
HAK MILIKHAK MILIK
HAK MILIK
 
Hak dan kepemilikan
Hak dan kepemilikanHak dan kepemilikan
Hak dan kepemilikan
 
Teori kepemilikan
Teori kepemilikanTeori kepemilikan
Teori kepemilikan
 
7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah
7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah
7. prinsip dan landasan dasar produk bank syariah
 
KONSEP FIQH DALAM ISLAM
KONSEP FIQH DALAM ISLAMKONSEP FIQH DALAM ISLAM
KONSEP FIQH DALAM ISLAM
 
Ham dalam-pandangan-islam
Ham dalam-pandangan-islamHam dalam-pandangan-islam
Ham dalam-pandangan-islam
 
5. hukum-islam-tentang-muamalah1 2
5. hukum-islam-tentang-muamalah1 25. hukum-islam-tentang-muamalah1 2
5. hukum-islam-tentang-muamalah1 2
 
Hak Asasi Manusia dalam Islam
Hak Asasi Manusia dalam IslamHak Asasi Manusia dalam Islam
Hak Asasi Manusia dalam Islam
 
Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah Makalah ekonomi syariah
Makalah ekonomi syariah
 
PERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONAL
PERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONALPERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONAL
PERIODISASI EKONOMI ISLAM DAN EKONOMI KONVENSIONAL
 
HAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAM
HAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAMHAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAM
HAK ASASI MANUSIA DALAM KONSEP ISLAM
 
Hak asasi manusia menurut pandangan islam
Hak asasi manusia menurut pandangan islamHak asasi manusia menurut pandangan islam
Hak asasi manusia menurut pandangan islam
 
konsep muamalah dalam islam
konsep muamalah dalam islamkonsep muamalah dalam islam
konsep muamalah dalam islam
 
KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2
KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2
KONSEP EKONOMI DALAM ISLAM - PAI Kelas XI SM 2
 
03 bab taharah 1
03 bab taharah 103 bab taharah 1
03 bab taharah 1
 

Similar to 4.teori dasar ekonomi islam (1)

Resume buku teori pembungaan uang
Resume buku teori pembungaan uangResume buku teori pembungaan uang
Resume buku teori pembungaan uangErvina Cranberry's
 
Riba_dan_bunga_bank.pptx
Riba_dan_bunga_bank.pptxRiba_dan_bunga_bank.pptx
Riba_dan_bunga_bank.pptx
KLEKtipiStudio
 
Riba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.ppt
Riba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.pptRiba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.ppt
Riba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.ppt
MuhammadAkmalulRizal
 
Riba, bank dan asuransi
Riba, bank dan asuransiRiba, bank dan asuransi
Riba, bank dan asuransi
madanhibban
 
Materi sesi 4.pptx
Materi sesi 4.pptxMateri sesi 4.pptx
Materi sesi 4.pptx
sandi217
 
AkSyar.pptx
AkSyar.pptxAkSyar.pptx
AkSyar.pptx
sandi217
 
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAHTEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
abdou hamadah
 
Modul iii riba
Modul iii ribaModul iii riba
Modul iii riba
Muhammad Zen
 
#02# riba dan jenis jenisnya
#02# riba dan jenis jenisnya#02# riba dan jenis jenisnya
#02# riba dan jenis jenisnya
Buya Dicky Natamihardja
 
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnyaKuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
FahmiAmirudin5
 
AYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docx
AYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docxAYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docx
AYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docx
IsmanLeandro
 
Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2
Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2
Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2Marhamah Saleh
 
Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)
Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)
Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)Marhamah Saleh
 
transaksi yang dilarang dlm syariah islam
transaksi yang dilarang dlm syariah islamtransaksi yang dilarang dlm syariah islam
transaksi yang dilarang dlm syariah islammandalina landy
 
Riba Bank dan Asuransi
Riba Bank dan AsuransiRiba Bank dan Asuransi
Riba Bank dan Asuransi
vinaidamatusilmi
 
Riba bank dan asuransi
Riba bank dan asuransiRiba bank dan asuransi
Riba bank dan asuransi
fawaida
 
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.Solehah Dwi P.
 
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12Marhamah Saleh
 
EKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptx
EKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptxEKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptx
EKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptx
IrenizaPratiwiBangun
 
Ekonomi syariah tentang riba
Ekonomi syariah tentang ribaEkonomi syariah tentang riba
Ekonomi syariah tentang riba
nadhifarahma
 

Similar to 4.teori dasar ekonomi islam (1) (20)

Resume buku teori pembungaan uang
Resume buku teori pembungaan uangResume buku teori pembungaan uang
Resume buku teori pembungaan uang
 
Riba_dan_bunga_bank.pptx
Riba_dan_bunga_bank.pptxRiba_dan_bunga_bank.pptx
Riba_dan_bunga_bank.pptx
 
Riba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.ppt
Riba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.pptRiba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.ppt
Riba haram dalam islam. Allah halalkan jual beli dan Allah haramkan riba.ppt
 
Riba, bank dan asuransi
Riba, bank dan asuransiRiba, bank dan asuransi
Riba, bank dan asuransi
 
Materi sesi 4.pptx
Materi sesi 4.pptxMateri sesi 4.pptx
Materi sesi 4.pptx
 
AkSyar.pptx
AkSyar.pptxAkSyar.pptx
AkSyar.pptx
 
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAHTEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
 
Modul iii riba
Modul iii ribaModul iii riba
Modul iii riba
 
#02# riba dan jenis jenisnya
#02# riba dan jenis jenisnya#02# riba dan jenis jenisnya
#02# riba dan jenis jenisnya
 
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnyaKuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
 
AYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docx
AYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docxAYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docx
AYAT_AYAT_TENTANG_RIBA.docx
 
Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2
Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2
Presentasi Fiqh 10 (Bank Asuransi Riba) Ver.2
 
Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)
Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)
Hukum bunga bank, asuransi (minus kisi)
 
transaksi yang dilarang dlm syariah islam
transaksi yang dilarang dlm syariah islamtransaksi yang dilarang dlm syariah islam
transaksi yang dilarang dlm syariah islam
 
Riba Bank dan Asuransi
Riba Bank dan AsuransiRiba Bank dan Asuransi
Riba Bank dan Asuransi
 
Riba bank dan asuransi
Riba bank dan asuransiRiba bank dan asuransi
Riba bank dan asuransi
 
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
 
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
 
EKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptx
EKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptxEKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptx
EKONOMI ISLAM KELOMPOK 10.pptx
 
Ekonomi syariah tentang riba
Ekonomi syariah tentang ribaEkonomi syariah tentang riba
Ekonomi syariah tentang riba
 

More from SEPTIANA RAHAYUNINGTIAS

7. analisa resiko dan hasil dalam investasi
7. analisa resiko dan hasil dalam investasi7. analisa resiko dan hasil dalam investasi
7. analisa resiko dan hasil dalam investasiSEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)
6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)
6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)SEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan editSEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
6.lembaga keuangan dan perbankan syariah
6.lembaga keuangan dan perbankan syariah6.lembaga keuangan dan perbankan syariah
6.lembaga keuangan dan perbankan syariahSEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)
Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)
Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)
SEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
Lecturing 3
Lecturing 3Lecturing 3
Lecturing 4
Lecturing 4Lecturing 4
Lecturing material 1
Lecturing material 1Lecturing material 1
Lecturing material 1
SEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 

More from SEPTIANA RAHAYUNINGTIAS (13)

7. analisa resiko dan hasil dalam investasi
7. analisa resiko dan hasil dalam investasi7. analisa resiko dan hasil dalam investasi
7. analisa resiko dan hasil dalam investasi
 
6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)
6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)
6. biaya penggunaan modal kerja (cost of capital)
 
5. teknik penganggaran modal 2
5. teknik penganggaran modal 25. teknik penganggaran modal 2
5. teknik penganggaran modal 2
 
4.teknik penganggaran modal
4.teknik penganggaran modal4.teknik penganggaran modal
4.teknik penganggaran modal
 
3. investasi dalam aktiva tetap
3. investasi dalam aktiva tetap3. investasi dalam aktiva tetap
3. investasi dalam aktiva tetap
 
2. analisis sumber dana dan aliran kas
2. analisis sumber dana dan aliran kas2. analisis sumber dana dan aliran kas
2. analisis sumber dana dan aliran kas
 
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
 
3.metodologi ekonomi islam
3.metodologi ekonomi islam3.metodologi ekonomi islam
3.metodologi ekonomi islam
 
6.lembaga keuangan dan perbankan syariah
6.lembaga keuangan dan perbankan syariah6.lembaga keuangan dan perbankan syariah
6.lembaga keuangan dan perbankan syariah
 
Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)
Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)
Tugas 4 E-Commerce (bisnis online)
 
Lecturing 3
Lecturing 3Lecturing 3
Lecturing 3
 
Lecturing 4
Lecturing 4Lecturing 4
Lecturing 4
 
Lecturing material 1
Lecturing material 1Lecturing material 1
Lecturing material 1
 

Recently uploaded

Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 

Recently uploaded (17)

Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 

4.teori dasar ekonomi islam (1)

  • 1. Teori Dasar Ekonomi Islam (1) Riba, Maysir, Gharar
  • 2. Pengertian Riba  Riba berasal dari bahas arab yang berarti tambahan (al-ziyadah), berkembang (an-numuw), meningkat (al-irtifa‟) dan membesar (al- ‟uluw)  Ibn Khazar al-Askalani dan Allama Mahmud al-Hassan Taunki, berkata “esensi riba adalah kelebihan atau kenaikan dari pinjaman yang diberikan atau pertukaran barang. Jika dalam suatu perjanjian barter meminta adanya kelebihan suatu benda untuk benda yang sama itulah yang disebut riba”  Syah Waliyullah dari Delhi dan Abu Bakar ibn al-Arabi berpendapat bahwa “unsur riba terdapat pada utang yang diberikan dengan syarat si peminjam bersedia membayarnya lebih banyak dari apa yang telah diterimanya. Riba
  • 3. Pandangan Agama Samawi tentang Riba  Baik Taurat maupun Injil (Perjanjian Lama, Imamat, 25: 36-37 maupun Perjanjian Baru, Lukas, 6: 34-35) melarang praktik riba. Pandangan ini berlangsung hingga abad ke-13 dan diperkuat oleh kuatnya kekuasaan Gereja di Eropa  Pada akhir abad ke-13 ketika pengaruh gereja ortodoks mulai melemah dan orang mulai kompromi dengan Riba. Ditandai dengan tulisan Bacon dalam bukunya „Discourse on Usury‟ dengan mengemukakan pendapat “karena untuk memenuhi kebutuhannya, manusia harus meminjam uang dan pada dasarnya manusia enggan hatinya untuk meminjamkan uang, kecuali dia akan menerima suatu manfaat dari pinjaman itu, maka bunga harus diperbolehkan” Riba
  • 4. Pandangan Agama Samawi tentang Riba  Sejalan dengan munculnya kelompok masyarakat borjuis (bourgeois) dan berkembangnya paham kapitalis, maka pada tahun 1545 Raja Henry VII dari Inggris mencabut pelarangan riba dan istilah usury (riba) diganti dengan bunga (interest)  Raja Edward VI melarang sistem bunga tetapi setelah ia wafat digantikan oleh Ratu Elizabeth I, bunga uang diperbolehkan lagi. Riba
  • 5. Penentang usury dari golongan filosof, ahli ekonomi, atau yang beragama non-Islam (Yahudi dan Nasrani)  Thomas Aquinas pada abad ke-13 mengatakan “bunga adalah tidak adil karena itu berarti menjual sesuatu yang tidak ada (menjual waktu untuk memperoleh tambahan pendapatan); tidak mungkin suatu benda ditukar dengan benda yang sama yang akan diperoleh lebih banyak (riba al-fadhl)”;  Antoninius, mencela bunga dengan mengungkapkan “uang bukanlah sesuatu yang dapat memberikan keuntungan dengan sendirinya tetapi mungkin dapat memberikan keuntungan melalui perniagaan”; Riba
  • 6.  Aristoteles melarang usury dengan kata-katanya “bentuk transaksi yang paling dibenci adalah usury yang membawa keuntungan pada dirinya sendiri (melalui bunga) dan bukan dari fungsinya sebagai alat tukar, uang tidak dapat berkembang sendiri;  Sir Thomas Culpepper, seorang ahli ekonomi, mengatakan suku bunga yang tinggi (usury) membuat orang menjadi malas dalam profesinya (tidak produktif) dan akan menjadi rentenir;  Vaconius Vacuma, bahkan terus terang mengatakan orang yang memperoleh dari hasil dari uang (bunga) bukan miliknya meskipun itu sedikit dan itu sama artinya dengan mencurinya Riba
  • 7. Jenis Riba Riba yang timbul akibat transaksi utang-piutang (pinjam-meminjam)  Riba Nasi‟ah, tambahan bersyarat yang diterima oleh pemberi utang dari orang yang berutang karena penangguhan pembayaran  Riba Fadl, jula beli uang dengan uang atau barang pangan dengan barang pangan yang disertai tambahan (juga emas dengan emas, perak dengan perak) Riba
  • 8. Riba Fadl Dari Abu Said, Rasulullah bersabda: “ Emas dengan emas, perak dengan perak, gandum dengan gandum sama banyak dan sama2 diserahkan dari tangan ke tangan. Barangsiapa yang menambahkan atau minta tambahan sungguh ia telah berbuat riba. Pengambil dan pemberi sama. “ (HR Bukhari dan Achmad) “Jika emas dijual dengan emas, perak dijual dengan perak, gandum dijual dengan gandum, sya‟ir (salah satu jenis gandum) dijual dengan sya‟ir, kurma dijual dengan kurma, dan garam dijual dengan garam, maka jumlah (takaran atau timbangan) harus sama dan dibayar tunai. Barangsiapa menambah atau meminta tambahan, maka ia telah berbuat riba. Orang yang mengambil tambahan tersebut dan orang yang memberinya sama-sama berada dalam dosa.” (HR. Muslim no. 1584) Riba
  • 9. Dampak Riba Riba jelas-jelas dilarang oleh al-Qur‟an dan as-Sunnah.  Orang-orang memakan riba tidak dapat berdiri melainkan seperti berdirinya orang yang kemasukan setan karena gila. Yang demikian itu karena mereka berkata bahwa jual beli sama dengan riba. Padahal Allah telah menghalalkan jual beli dan mengharamkan riba (QS Al-Baqarah, 2: 275)  terkait dengan riba fadl  Dari Abu Hurairah, Rasulullah saw bersabda “ Allah tidak akan memasukkan ke dalam surga atau tidak mencium baunya empat golongan manusia, yaitu: orang yang minum minuman memabukkan secara kebiasaan, orang yang mengambil riba, orang memakan harta anak yatim dengan cara batil dan orang yang durhaka kepada orang tuanya. (Mustadrak al-Hakim) Riba
  • 10.  Mengambil harta si Peminjam secara tidak adil  Akan menciptakan kemalasan dalam bekerja dan berbisnis  Merendahkan martabat (mengeksploitasi) manusia (peminjam)  Memperlebar gap antara si kaya dan si miskin  Spekulasi Riba - Pemilik modal bisa mempermainkan tingkat bunga - Daya beli penabung lebih rendah dari daya beli awal  Dana yang dipinjamkan bisa digunakan untuk Menghasilkan Produk haram dan tidak baik Dampak Riba Riba
  • 11.  Karena alasan efisiensi, Bank tidak melayani pengusaha kecil/mikro.  Menciptakan bisnis tidak etis  Menciptakan ketergantungan dan menimbulkan penjajahan ekonomi  Menumbuhkan pemiskinan struktural  Memunculkan penyakit stress menghadapi pelunasan utang  Menciptakan sikap egois dan tidak mengenal belas kasihan  Bersikap tamak dan cenderung kikir Dampak Riba Riba
  • 12.  Satu dirham riba yang diterima seseorang dan dia tahu adalah lebih buruk daripada berzina 36 kali (HR Ahmad)  Dari Abu Hurairah, Rasulullah saw bersabda “ riba memiliki 70 cabang (dosa), yang paling kecil adalah setara dengan seorang yang menzinai ibunya sendiri (HR Ibnu Majah). Bahaya Riba Riba
  • 13. 1. Riba mencegah mengambil harta orang lain tanpa ganti 2. Menghalangi manusia dari kesibukan kerja 3. Mencegah terputusnya sikap yang baik (ma‟ruf) antar sesama manusia dalam hal pinjam-meminjam (qardhul hassan) 4. Memperkecil jurang antara kaya dan miskin Hikmah dibalik pengharaman riba Riba
  • 14.  Maisir dalam bahasa arab berarti judi. Secara harafiah artinya memperoleh sesuatu dengan sangat mudah tanpa kerja keras atau mendapat keuntungan tanpa bekerja  Istilah dalam al-Quran adalah “azlam” yang berarti praktek perjudian. Secara terminologi diartikan suatu transaksi yang dilakukan oleh dua pihak untuk kepemilikan suatu benda atau jasa yang menguntungkan satu pihak dan merugikan pihak lain. Pengertian Maisir
  • 15.  Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya (meminum ) khamar, berjudi (al-maysir), (berkorban untuk ) berhala , mengundi nasib dengan panah, adalah termasuk perbuatan syaitan. Maka jauhilah perbuatan tersebut agar kamu mendapat keberuntungan. (Al-Maidah: 90)  Mereka akan bertanya kepadamu tentang minuman keras dan judi, katakanlah: pada keduanya terdapat dosa besar dan manfaat bagi manusi. Tetapi dosanya lebih besar daripada manfaatnya (Al- Baqarah: 219)  Sesungguhnya setan itu bermaksud permusuhan dan kebencian di antara kamu lantaran (meminum) khamar dan berjudi, dan menghalangi kamu dari mengingat Allah dan Sholat, maka berhentilah kamu (Al-Maidah: 91) Maisir dalam Al-Quran Maisir
  • 16.  Adanya taruhan harta  Ada suatu permainan, yang digunakan untuk menentukan pihak yang menang dan kalah  Pihak yang menang mengambil harta (sebagian/seluruhnya/kelipatan) yang menjadi taruhan (murahanah), sedang pihak yang kalah akan kehilangan hartanya. Unsur-unsur dalam Maisir Maisir
  • 17.  Berasal dari bahasa arab, Gharar adalah al-khathar (pertaruhan) dan menghadang bahaya.  Ibnu Taimiyyah, al-gharar adalah yang tidak jelas hasilnya (majhul al-aqibah)  Al-Musyarif, al-gharar adalah al-mukhatharah (pertaruhan) dan al- jahalah (ketidakjelasan) serta jual beli dalam bahaya, yang tidak diketahui harga, barang, keselamatannya, dan kapan memperolehnya.  Menurut ahli bahasa, jual beli gharar adalah jual beli yang lahirnya menggiurkan pembeli sedangkan isinya tidak jelas. Pengertian Gharar
  • 18.  Jual beli barang yang belum ada (ma‟dum)  Jual beli barang yang tidak jelas (majhul)  Jual beli barang yang tidak mampu diserah-terimakan Jenis Gharar Gharar

Editor's Notes

  1. Munculnyakelompokborjuispadaabad 14 – 16. sedangkankapitalismeberkembangsejaktahun 1500 (abad 16). Kapitalismeawalberlangsungdaritahun 1500 – 1750 denganmulaimengembangkanproduksidanmembelilahanpetani yang masihfeodalistik. Padatahun 1750 – 1914 munculpahamkapitalismeklasik yang ditandaidenganrevolusiindustri. Tokohutamanyaadalah Adam Smith denganajarannya laissez faire dengan invisible hand-nya ( mekanismepasar) padatahun 1776KapilaismeLanjut ( 1914 – sekarang ). Momentum utamafaseiniadalahterjadinyaPerangDunia I danditandaiperistiwapentingolehtiga momentum. Pertama, pergeserandominasi modal dariEropakeAmerika. Kedua, bangkitnyakesadaranbangsa-bangsadi Asia danAfrikasebagaieksesdarikapitalismeklasik, yang kemudianmemanifestasikankesdaranitudenganperlawanan. Ketiga, revolusi Bolshevik Rusia yang berhasratmeluluhlantakkaninstitusi fundamental kapitalisme yang berupapemilikansecaraindividuataspenguasaansaranaproduksi, strukturkelassosial, bentukpemerintahandankemapanan agama. Dari sanamuncul ideology tandinganyaitukomunisme.Sepeninggal Raja Henry VII digantikanoleh Raja Edward VI.50 5ahun setelahRatu Elizabeth I berkuasa,masyarakatEropaberkembangdengansistembungauangdanakhirnyamasukke Indonesia melaluibendera VOC
  2. الذَّهَبُبِالذَّهَبِوَالْفِضَّةُبِالْفِضَّةِوَالْبُرُّبِالْبُرِّوَالشَّعِيرُبِالشَّعِيرِوَالتَّمْرُبِالتَّمْرِوَالْمِلْحُبِالْمِلَْادَأَوِاسْتَزَادَفَقَدْأَرْبَىالآخِذُوَالْمُعْطِىفِيهِسَوَاءٌحِمِثْلاًبِمِثْلٍيَدًابِيَدٍفَمَنْ ز
  3. Pendapatdiatasmenurut Imam Fahruddin al-Razi (1210)Dampakkedua: pemilikuangberdalihbahwaiaberhakataskeuntunganbisnis yang dilakukansipeminjam. Namunjikaiatidakmeminjamkan, uangnyatidakakanbertambah. Dalihlainnya, kesempatanberbisnishilangkarenameminjamkanuangnya, makasepenatasnyajikadiamendapatkanbunga. Tetapidiakelirukarenatidaksemuabisnisakanmenghasilkankeuntungantetapijugaadarisikonya.
  4. Pendapatdiatasmenurut Imam Fahruddin al-Razi (1210)Dampakkedua: pemilikuangberdalihbahwaiaberhakataskeuntunganbisnis yang dilakukansipeminjam. Namunjikaiatidakmeminjamkan, uangnyatidakakanbertambah. Dalihlainnya, kesempatanberbisnishilangkarenameminjamkanuangnya, makasepenatasnyajikadiamendapatkanbunga. Tetapidiakelirukarenatidaksemuabisnisakanmenghasilkankeuntungantetapijugaadarisikonya.
  5. Pendapatdiatasmenurut Imam Fahruddin al-Razi (1210)Dampakkedua: pemilikuangberdalihbahwaiaberhakataskeuntunganbisnis yang dilakukansipeminjam. Namunjikaiatidakmeminjamkan, uangnyatidakakanbertambah. Dalihlainnya, kesempatanberbisnishilangkarenameminjamkanuangnya, makasepenatasnyajikadiamendapatkanbunga. Tetapidiakelirukarenatidaksemuabisnisakanmenghasilkankeuntungantetapijugaadarisikonya.