SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Download to read offline
Present Worth Analysis
(Analisis Nilai Sekarang)(Analisis Nilai Sekarang)
Simon Patabang, ST., MT.
Universitas Atma Jaya
Makassar
Minimum Attractive Rate Of Return (MARR)
• MARR adalah suku bunga bank yang menarik
karena besarnya lebih kecil daripada suku bunga
investasi. Hal ini dapat membantu memperlancar
pembayaran pinjaman berdasarkan Nilai Sekarang
• Tingkat suku bunga tersebut akan dijadikan dasar
keputusan manajemen sehubungan dengankeputusan manajemen sehubungan dengan
pemilihan alternatif-alternatif investasi.
• Jika suku bunga investasi lebih besar dari suku
bunga bank atau Minimum Atractive Rate of Return
(MARR), maka investasi tersebut dapat dilakukan,
jika tidak maka lebih ekonomis menyimpan uang di
bank.
• Tiap jenis investasi bisa memiliki tingkat MARR yang
berbeda. Misalnya usaha manufaktur dapat memiliki
tingkat MARR yang berbeda dengan usaha pertanian,
perhotelan, dsb.
• Penentuan MARR harus mempertimbangkan
beberapa hal, yaitu :beberapa hal, yaitu :
1. Cost of Capital (Biaya Modal)
2. Cost of Opportunity Loss (Biaya Hilangnya
Kesempatan)
3. Risk Investment (Resiko investasi)
1. Cost of Capital (Biaya Modal)
Jika sumber modal investasi adalah dana pinjaman,
maka penentuan MARR harus mempertimbangkan
beberapa hal yaitu :
• Biaya modal (tingkat suku bunga pinjaman ditambah
dengan faktor-faktor resiko investasi).
• Return (pengembalian) dari investasi yang dilakukan
minimal harus menutupi biaya modal yang
digunakan.
• Jumlah uang yang tersedia, dan sumber biaya dari
mana dana tersebut diadakan (equity atau debt
financing) perlu dipertimbangkan pula.
• Misalnya Proyek A dibangun dengan modal investasi
berupa pinjaman kredit dari sebuah Bank dengan
tingkat bunga 16%/tahun, maka investasi yang
dilakukan dikatakan layak jika memberikan return
sama atau lebih dari 16%/tahun
• Atau proyek A harus menghasilkan Nilai Bersih
Sekarang atau Net Present Value (NPV) yang positip
atau Nilai Aliran dana tahunan yg sama atau Net
Equivalence Uniform Annual Cash Flow (EUAC) yang
positif.
2 Cost of Opportunity Loss
Bila investasi dilakukan dengan menggunakan modal
sendiri, maka penentuan MARR harus mempertim-
bangkan biaya hilangnya kesempatan yang tidak diambil
karena kita memutuskan atau menjatuhkan pilihan pada
alternatif lain.
Misalnya Proyek B dengan investasi senilai Rp. 10 M
dengan modal sendiri, maka investasi tersebut
menghilangkan kesempatan untuk memperoleh return
dengan modal sendiri, maka investasi tersebut
menghilangkan kesempatan untuk memperoleh return
pada alternatif investasi lainnya.
Seperti :
• Hilangnya kesempatan untuk membeli Sertifikat Bank
Indonesia (SBI) dengan suku bunga 70% /tahun ( = Rp. 7
Trilyun /tahun) atau
• Hilangnya kesempatan untuk berinvestasi di tempat
lain.
3 Risk Investment
• Suatu investasi akan mengandung resiko.
• Besar kecilnya resiko akan sangat tergantung pada
kemampuan manajemen (investor) untuk mencari
informasi – informasi yang relevan dengan kegiataninformasi – informasi yang relevan dengan kegiatan
investasi yang dilakukan.
• Semakin sedikit informasi yang dimiliki semakin
besar resiko investasi yang harus ditanggung,
demikian sebaliknya.
Present Worth (PW)
• Metode PW biasa digunakan pada analisis dari berbagai
usulan alternatif biaya maupun studi kelayakan investasi.
• Analisis Nilai Sekarang adalah suatu metode yang
didasarkan kepada keekivalenan nilai dari seluruh
cashflow (biaya masuk dan keluar) pada waktu sekarang
(present).(present).
• Untuk memperoleh Nilai Sekarang sebagai fungsi i% dari
serangkaian aliran kas (masuk dan keluar) yang berada
pada periode di depan titik sekarang, perlu didiskon ke
masa sekarang dengan menggunakan suatu tingkat
bunga bank (MARR) selama periode tertentu.
di mana :
i = tingkat bunga efektif (MARR) per tahun (per periode
pemajemukan)
k = indeks periode pemajemukan (0 ≤ k ≤ n)
Fk = arus kas pada periode di depan
n = periode analisis
Analisis Nilai Sekarang digunakan sebagai
pengambilan keputusan atas alternatif investasi dengan
kriteria sbb:
Selain kondisi di atas, dalam beberapa kasus
pengambilan keputusan terhadap beberapa alternatif
yang dikaji memiliki masa fungsi/masa pelayanan :
1. Yang sama dengan periode analisis (study period)
2. Yang berbeda dengan periode analisis2. Yang berbeda dengan periode analisis
3. Yang permanent/abadi (>50 tahun), seperti
halnya pengkajian terhadap proyek-proyek
pemerintah.
Contoh :
1. Gedung baru Atma Jaya merencanakan akan
menggunakan Elevator. Ada 2 buah pilihan yaitu
elevator X dan Y. Kedua jenis elevator memiliki masa
pakai (service life) 20 tahun, tanpa nilai sisa pada
akhir masa pakainya. Biaya Investasi elevator Xakhir masa pakainya. Biaya Investasi elevator X
$200.000 dengan biaya operational dan
maintenance (Annual O&M Cost) $30.000 per
tahun. Sedangkan elevator Y investasinya $250.000
dengan biaya operasional dan maintenance $20.000
per tahun. Elevator jenis manakah yang harus
dipilih jika diketahui MARR 10% per tahun.
Penyelesaian :
Elevator x : P = $200.000, n=20, A= $30.000
Elevator y : P = $250.000, n=20, A= $20.000
i=10%
PX = $ 200.000 + 30.000 (P/A,10%,20)
= $ 200.000 + 30.000 (8,514)= $ 200.000 + 30.000 (8,514)
= $455.420
PY = $ 250.000 + 20.000 (P/A,10%,20)
= $ 250.000 + 20.000 (8,514)
= $420.280
Kesimpulan : Pilih Elevator Y karena biayanya lebih kecil
2. Sistem Pelayanan Pelanggan lama (sistem manual)
akan diganti dengan Sistem Pelayanan Semi
Komputerisasi atau dengan dengan Sistem
Komputerisasi penuh. Sistem lama menghabiskan
biaya OAM (operational and maintenance) Rp.400
Juta per tahun, Semi Komputerisasi membutuhkan
Initial Costs Rp. 250 Juta dan mampu menghematInitial Costs Rp. 250 Juta dan mampu menghemat
biaya OAM Rp.100 juta per tahun, sedangkan
sistem Komputerisasi penuh membutuhkan initial
costs Rp. 400 Juta dengan penghematan biaya OAM
Rp.150 juta pada tahun pertama, Rp.175 juta pada
tahun kedua, Rp. 200 juta pada tahun ketiga, dan
Rp.225 juta
pada tahun keempat. Jika MARR 12%/tahun dan periode
analisis 4 tahun sistem manakah yang sebaiknya dipilih.
Penyelesaian :
Sistem Manual :
A =400 juta, i=12%, n=4, P = ?
P = A (P/A,i%,n)
P = 400jt (P/A,12%,4) = 400 jt (3,037)
P = Rp. 1.214,8 Juta
Semi Komputerisasi
Pawal= 250 jt, A=300 jt, i=12%,n=4
P = Pawal + A (P/A,i%,n)
P = 250 juta + 300 (P/A,12%,4)
P = 250 juta + 300 (3,037)
P = Rp. 1.161,1 Juta
i=12%, n=4, Pawal=400jt, G=25jt
Komputerisasi Penuh
i=12%, n=4, Pawal=400jt, G=25jt
P = 400 juta + {250 (P/A,12%,4) - 25 (P/G,12%,4)}
P = 400 juta + {250 (3,037) - 25(4,127)}
P = Rp. 1.262,25 Juta
Keputusan :
Minimize Cost -> Pilih alternatif Semi Komputerisasi
3. PT. Telkom sedang mempertimbangkan keputusan
untuk membeli alat Sistem Kontrol Telepon
(kapasitas 1000 lines). Ada 3 vendor yang
menawarkan alat tsb yaitu ATT, EWSD, NEAX. Jika
diketahui MARR = 20%, vendor manakah yang
sebaiknya dipilih? Karaketeriistik biaya alat dari
ketiga Vendor tersebut adalah sebagai berikutketiga Vendor tersebut adalah sebagai berikut
(dalam ribuan US$):
Diketahui :
ATT : Pawal = 1.250.000 , A=40.000,F= 125.000
EWSD : Pawal = 1,1juta, A= 50.000, F= 110.000
NEAX : Pawal = 1 juta, A=60.000, F=100.000
i=20%, n = 15i=20%, n = 15
Ditanyakan :
Vendor manakah yang sebaiknya dipilih?
Penyelesaian :
Vendor ATT :
PW = Pawal + A(P/A,20%,15) – F (P/F,20%,15)
PW = $1.250.000+40.000(P/A,20%,15) –PW = $1.250.000+40.000(P/A,20%,15) –
125.000(P/F,20%,15)
P = $1.250.000+40.000(5,8474)-125.000 (0,1229)
P = $1.468.534
Vendor EWSD :
PW = Pawal + A(P/A,20%,15) – F (P/F,20%,15)
PW = $1.100.000+50.000(P/A,20%,15)
– 110.000 (P/F,20%,15)– 110.000 (P/F,20%,15)
P = $1.100.000+50.000(5.8474)-110.000(0,1229)
P = $1.378.581
Vendor NEAX:
PW = Pawal + A(P/A,20%,15) – F (P/F,20%,15)
PW = $1.000.000+60.000(P/A,20%,15)
– 100.000 (P/F,20%,15)– 100.000 (P/F,20%,15)
P = $1.000.000+60.000(5,8474)-100.000(0,1229)
P = $1.338.554
Keputusan :
Minimize Cost -> Pilih Vendor NEAX
4. PT ABC sedang merencanakan pembelian sistem
catu daya sentral (SCDS). Terdapat 2 vendor
yang menawarkan sistem tersebut, yaitu vendor
lokal dan vendor luar (import). Vendor lokal
menawarkan sistem tersebut dengan harga
Rp.100 Juta termasuk biaya kirim dan instalasi,
sedangkan vendor luar Rp. 175 juta. SCDS Lokalsedangkan vendor luar Rp. 175 juta. SCDS Lokal
diestimasi memiliki umur teknis 5 tahun dengan
nilai sisa Rp. 5 Juta, sedangkan SCDS luar
estimasi umur teknisnya 10 tahun dengan nilai
sisa Rp. 7,5 juta. Biaya operasional dan
maintenance SCDS Lokal dan CSDS luar adalah
sebagai berikut (dalam Rp. Juta) :
SCDS lokal pada tahun ke 3 harus di-overhaull dengan biaya
Rp.30 Juta, sedangkan SCDS luar dioverhaull pada tahun ke
4 dan ke 8 dengan biaya Rp.30 juta dan Rp. 40 juta.
Jika MARR 18%/th. SCDS mana yang sebaiknya dipilih?
Penyelesaian :
Karena umur alternatif tidak sama, SCDS lokal 5 tahun
dan SCDS Luar 10 tahun, maka SCDS lokal periode
analisis 2 x 5 tahun agar periode analisisnya sama
SCDS luar yaitu 10 tahun.
SCDS Lokal :
Diketahui :
Pawal = 100jt, A=10 jt, G=10juta, Fsisa = 5jt, untuk n=5
pada n=3, F=30jt (F Overhaull). i=18% per tahun
PW = Pw inv awal + Pw Reinv (alat baru)
PW inv awal = Pawal + A(P/A,18%,5) + G(P/G,18%, 5) +
Fovr(P/F,18%,3) - Fsisa(P/F,18%,5
Pw Reinv = {Pawal + A(P/A,18%,5) + (P/G,18%,5) + FovrPw Reinv = {Pawal + A(P/A,18%,5) + (P/G,18%,5) + Fovr
(P/F,18%,3) - Fsisa (P/F,18%,5} (P/F,18%,5)
Nilai Pw Reinv merupakan sebuah Nilai F pada tahun
ke-5 yang harus di ekivalenkan dengan Nilai sekarang.
Oleh karena itu, Nilai PW Reinv harus dikalikan dengan
faktor suku bunga P/F.
PW = Pw inv awal + Pw Reinv (alat baru)
PW Awal = Rp.100 + 10(P/A,18%,5) + 10(P/G,18%, 5) +
30(P/F,18%,3) - 5(P/F,18%,5)
= Rp.100 + 10(3.127) + 10(5,231) +30(0,6086) –
5(0,4371)}
= Rp. 204,0235 juta= Rp. 204,0235 juta
PW Reinv = {Rp.100 + 10(P/A,18%,5) + 10(P/G,18%,5) +
30 (P/F,18%,3) - 5 (P/F,18%,5} (P/F,18%,5)
= 204,0235 . (0,4371)
= Rp 89,1787 juta
PW = Pw inv awal + Pw Reinv (alat baru)
PW = 204,0235 + 89,1787
= Rp. 293,2022 Juta= Rp. 293,2022 Juta
CSDS Luar:
Diketahui : Pawal = 175 jt, A1=20jt, A2=30jt, A3=40jt utk n=3
A4-=50 utk n=1, Fsisa=7,5 jt, i=18%
Overhaull F:
pada n=3, F3=30jt n=8, F8=40jt
PW = Pawal +
{A1(P/A,18%,3) + A2(P/A,18%,3) +
A3(P/A,18%,3)} (P/F,18%,3)
+ A4(P/A,18%,1) +
F3 (P/F,18%,3) + F8(P/F,18%,8) -
Fsisa(P/F,18%,10)
PW = Rp.175 + {20(P/A,18%, %,3) +
30(P/A,18%,3) + 40(P/A,18%,3)} (P/F,18%,3) +
50(P/A,18%,1) + 30 (P/F,18%,3) + 40(P/F,18%,8) –
7,5 (P/F,18%,10)
PW = 175 +
{ 20(2,174) + 30(2,174) + 40(2,174) } 0,6086 +
50(0,847) + 30 (0,6086) + 40(0,266) –
7,5 (0,1911)
PW = Rp. 363,8934 Juta
Keputusan :
Pilih Biaya Minimum berarti Pilih alternatif SCDS Lokal
Sekian

More Related Content

What's hot

Ekonomi teknik time value of money
Ekonomi teknik time value of moneyEkonomi teknik time value of money
Ekonomi teknik time value of moneyDesi_Ratnasari
 
TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2
TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2
TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2Iqbal Surya
 
Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)
Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)
Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)Kelinci Coklat
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaiAsep suryadi
 
Bunga dan rumus bunga
Bunga dan rumus bungaBunga dan rumus bunga
Bunga dan rumus bungaIndra Pratama
 
ekonomi teknik - metode annual equivalent
ekonomi teknik - metode annual equivalentekonomi teknik - metode annual equivalent
ekonomi teknik - metode annual equivalentutuuud
 
4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektif4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektifSimon Patabang
 
Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)
Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)
Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)Nimas Putri
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Judianto Nugroho
 
matematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanamatematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanaAsep suryadi
 
Latihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio Financial
Latihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio FinancialLatihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio Financial
Latihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio FinancialRetna Rindayani
 

What's hot (20)

Ekonomi teknik time value of money
Ekonomi teknik time value of moneyEkonomi teknik time value of money
Ekonomi teknik time value of money
 
analisa-struktur
analisa-strukturanalisa-struktur
analisa-struktur
 
Time Value Of Money
Time Value Of MoneyTime Value Of Money
Time Value Of Money
 
Nilai waktu uang time value of money
Nilai waktu uang   time value of moneyNilai waktu uang   time value of money
Nilai waktu uang time value of money
 
M keu-31
M keu-31M keu-31
M keu-31
 
TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2
TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2
TUGAS MAKALAH EKONOMI TEKNIK 2
 
Suku bunga
Suku bungaSuku bunga
Suku bunga
 
Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)
Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)
Anuitas Biasa (Matematika Keuangan)
 
2 bunga majemuk
2 bunga majemuk2 bunga majemuk
2 bunga majemuk
 
Bab 10
Bab 10Bab 10
Bab 10
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
 
Bunga dan rumus bunga
Bunga dan rumus bungaBunga dan rumus bunga
Bunga dan rumus bunga
 
Ekonomi manajerial
Ekonomi manajerialEkonomi manajerial
Ekonomi manajerial
 
ekonomi teknik - metode annual equivalent
ekonomi teknik - metode annual equivalentekonomi teknik - metode annual equivalent
ekonomi teknik - metode annual equivalent
 
4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektif4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektif
 
Ekonomi Rekayasa 2016
Ekonomi Rekayasa 2016Ekonomi Rekayasa 2016
Ekonomi Rekayasa 2016
 
Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)
Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)
Ekonomi Teknik I (tugas bulan 2)
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5
 
matematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanamatematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhana
 
Latihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio Financial
Latihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio FinancialLatihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio Financial
Latihan soal Nilai Waktu Uang, Amortisasi dan Rasio Financial
 

Similar to 5 analisis nilai sekarang

16-Cost and Benefit Analysis
16-Cost and Benefit Analysis16-Cost and Benefit Analysis
16-Cost and Benefit AnalysisWahyu Wijanarko
 
Analisis Rate of Return
Analisis Rate of ReturnAnalisis Rate of Return
Analisis Rate of ReturnAhmad Musdikar
 
Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2
Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2
Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2Iqbal Surya
 
9 Analisa Kelayakan Investasi
9  Analisa Kelayakan Investasi9  Analisa Kelayakan Investasi
9 Analisa Kelayakan InvestasiSimon Patabang
 
6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunan6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunanSimon Patabang
 
6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunan6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunanSimon Patabang
 
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03AlviyantiNawangsari
 
6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx
6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx
6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptxRendiSaputra36
 
Benefit cost ratio analysis week 9
Benefit cost ratio analysis   week 9Benefit cost ratio analysis   week 9
Benefit cost ratio analysis week 9Anisa Ulya Darajat
 
Akuntansi manajemen5
Akuntansi  manajemen5Akuntansi  manajemen5
Akuntansi manajemen545454567
 
Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03RifkyYudhaMahendra
 
PPT EKOTEK evaluasi investasi.pptx
PPT EKOTEK evaluasi investasi.pptxPPT EKOTEK evaluasi investasi.pptx
PPT EKOTEK evaluasi investasi.pptxDenisAyuPuspitaSari
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.pptNellyAgustini
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.pptNellyAgustini
 
Analisa Teknik Dan Biaya
Analisa Teknik Dan BiayaAnalisa Teknik Dan Biaya
Analisa Teknik Dan BiayaIbnu1810
 
14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx
14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx
14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptxAnisQusayiriah1
 
Persediaan dan penyusutan -- Accounting Tax
Persediaan dan penyusutan -- Accounting TaxPersediaan dan penyusutan -- Accounting Tax
Persediaan dan penyusutan -- Accounting TaxFajri A
 
Rangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom University
Rangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom UniversityRangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom University
Rangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom UniversityZufar Dhiyaulhaq
 
ANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptx
ANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptxANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptx
ANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptxilmarianse1
 

Similar to 5 analisis nilai sekarang (20)

16-Cost and Benefit Analysis
16-Cost and Benefit Analysis16-Cost and Benefit Analysis
16-Cost and Benefit Analysis
 
Analisis Rate of Return
Analisis Rate of ReturnAnalisis Rate of Return
Analisis Rate of Return
 
Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2
Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2
Tugas Makalah Ekonomi Teknik 2
 
9 Analisa Kelayakan Investasi
9  Analisa Kelayakan Investasi9  Analisa Kelayakan Investasi
9 Analisa Kelayakan Investasi
 
6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunan6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunan
 
6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunan6 analisis nilai tahunan
6 analisis nilai tahunan
 
8 Analisa IRR
8 Analisa  IRR8 Analisa  IRR
8 Analisa IRR
 
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/Abshor.Marantika/Alviyanti Nawangsari/3-03
 
6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx
6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx
6 Ekotek - Laju Pengembalian.pptx
 
Benefit cost ratio analysis week 9
Benefit cost ratio analysis   week 9Benefit cost ratio analysis   week 9
Benefit cost ratio analysis week 9
 
Akuntansi manajemen5
Akuntansi  manajemen5Akuntansi  manajemen5
Akuntansi manajemen5
 
Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03
Risk Analysis and Project Evaluation/abshor.marantika/Rifky Yudha Mahendra/3-03
 
PPT EKOTEK evaluasi investasi.pptx
PPT EKOTEK evaluasi investasi.pptxPPT EKOTEK evaluasi investasi.pptx
PPT EKOTEK evaluasi investasi.pptx
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt
 
7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt7. Capital Budgeting.ppt
7. Capital Budgeting.ppt
 
Analisa Teknik Dan Biaya
Analisa Teknik Dan BiayaAnalisa Teknik Dan Biaya
Analisa Teknik Dan Biaya
 
14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx
14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx
14. Least Cost Mehod dan MUTUALLY EXCLUSIVE.pptx
 
Persediaan dan penyusutan -- Accounting Tax
Persediaan dan penyusutan -- Accounting TaxPersediaan dan penyusutan -- Accounting Tax
Persediaan dan penyusutan -- Accounting Tax
 
Rangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom University
Rangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom UniversityRangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom University
Rangkuman UAS Ekonomi Teknik Telkom University
 
ANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptx
ANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptxANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptx
ANALISIS-KELAYAKAN-FINANSIAL-KWU1 (1).pptx
 

More from Simon Patabang

6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdfSimon Patabang
 
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...Simon Patabang
 
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuhAnalisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuhSimon Patabang
 
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuanAnalisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuanSimon Patabang
 
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatLap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatSimon Patabang
 
Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018Simon Patabang
 
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019Simon Patabang
 
Modulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrikModulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrikSimon Patabang
 
Dasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascalDasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascalSimon Patabang
 
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkatSimon Patabang
 
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa 9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa Simon Patabang
 
13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balik13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balikSimon Patabang
 
12 rangkaian rlc pararel
12 rangkaian rlc  pararel12 rangkaian rlc  pararel
12 rangkaian rlc pararelSimon Patabang
 
6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balik6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balikSimon Patabang
 
5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrik5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrikSimon Patabang
 
4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronikaSimon Patabang
 

More from Simon Patabang (20)

6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
 
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
 
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuhAnalisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
 
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuanAnalisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
 
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatLap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
 
Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018
 
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019
 
Modulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrikModulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrik
 
Dasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascalDasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascal
 
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
 
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa 9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
 
10 analisis komponen
10 analisis komponen10 analisis komponen
10 analisis komponen
 
13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balik13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balik
 
12 rangkaian rlc pararel
12 rangkaian rlc  pararel12 rangkaian rlc  pararel
12 rangkaian rlc pararel
 
8 rangkaian rlc seri
8 rangkaian rlc seri8 rangkaian rlc seri
8 rangkaian rlc seri
 
8 beban rlc
8 beban rlc8 beban rlc
8 beban rlc
 
7 jenis beban ac
7 jenis beban ac7 jenis beban ac
7 jenis beban ac
 
6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balik6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balik
 
5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrik5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrik
 
4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika
 

Recently uploaded

ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 

Recently uploaded (20)

ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 

5 analisis nilai sekarang

  • 1. Present Worth Analysis (Analisis Nilai Sekarang)(Analisis Nilai Sekarang) Simon Patabang, ST., MT. Universitas Atma Jaya Makassar
  • 2. Minimum Attractive Rate Of Return (MARR) • MARR adalah suku bunga bank yang menarik karena besarnya lebih kecil daripada suku bunga investasi. Hal ini dapat membantu memperlancar pembayaran pinjaman berdasarkan Nilai Sekarang • Tingkat suku bunga tersebut akan dijadikan dasar keputusan manajemen sehubungan dengankeputusan manajemen sehubungan dengan pemilihan alternatif-alternatif investasi. • Jika suku bunga investasi lebih besar dari suku bunga bank atau Minimum Atractive Rate of Return (MARR), maka investasi tersebut dapat dilakukan, jika tidak maka lebih ekonomis menyimpan uang di bank.
  • 3. • Tiap jenis investasi bisa memiliki tingkat MARR yang berbeda. Misalnya usaha manufaktur dapat memiliki tingkat MARR yang berbeda dengan usaha pertanian, perhotelan, dsb. • Penentuan MARR harus mempertimbangkan beberapa hal, yaitu :beberapa hal, yaitu : 1. Cost of Capital (Biaya Modal) 2. Cost of Opportunity Loss (Biaya Hilangnya Kesempatan) 3. Risk Investment (Resiko investasi)
  • 4. 1. Cost of Capital (Biaya Modal) Jika sumber modal investasi adalah dana pinjaman, maka penentuan MARR harus mempertimbangkan beberapa hal yaitu : • Biaya modal (tingkat suku bunga pinjaman ditambah dengan faktor-faktor resiko investasi). • Return (pengembalian) dari investasi yang dilakukan minimal harus menutupi biaya modal yang digunakan. • Jumlah uang yang tersedia, dan sumber biaya dari mana dana tersebut diadakan (equity atau debt financing) perlu dipertimbangkan pula.
  • 5. • Misalnya Proyek A dibangun dengan modal investasi berupa pinjaman kredit dari sebuah Bank dengan tingkat bunga 16%/tahun, maka investasi yang dilakukan dikatakan layak jika memberikan return sama atau lebih dari 16%/tahun • Atau proyek A harus menghasilkan Nilai Bersih Sekarang atau Net Present Value (NPV) yang positip atau Nilai Aliran dana tahunan yg sama atau Net Equivalence Uniform Annual Cash Flow (EUAC) yang positif.
  • 6. 2 Cost of Opportunity Loss Bila investasi dilakukan dengan menggunakan modal sendiri, maka penentuan MARR harus mempertim- bangkan biaya hilangnya kesempatan yang tidak diambil karena kita memutuskan atau menjatuhkan pilihan pada alternatif lain. Misalnya Proyek B dengan investasi senilai Rp. 10 M dengan modal sendiri, maka investasi tersebut menghilangkan kesempatan untuk memperoleh return dengan modal sendiri, maka investasi tersebut menghilangkan kesempatan untuk memperoleh return pada alternatif investasi lainnya. Seperti : • Hilangnya kesempatan untuk membeli Sertifikat Bank Indonesia (SBI) dengan suku bunga 70% /tahun ( = Rp. 7 Trilyun /tahun) atau • Hilangnya kesempatan untuk berinvestasi di tempat lain.
  • 7. 3 Risk Investment • Suatu investasi akan mengandung resiko. • Besar kecilnya resiko akan sangat tergantung pada kemampuan manajemen (investor) untuk mencari informasi – informasi yang relevan dengan kegiataninformasi – informasi yang relevan dengan kegiatan investasi yang dilakukan. • Semakin sedikit informasi yang dimiliki semakin besar resiko investasi yang harus ditanggung, demikian sebaliknya.
  • 8. Present Worth (PW) • Metode PW biasa digunakan pada analisis dari berbagai usulan alternatif biaya maupun studi kelayakan investasi. • Analisis Nilai Sekarang adalah suatu metode yang didasarkan kepada keekivalenan nilai dari seluruh cashflow (biaya masuk dan keluar) pada waktu sekarang (present).(present). • Untuk memperoleh Nilai Sekarang sebagai fungsi i% dari serangkaian aliran kas (masuk dan keluar) yang berada pada periode di depan titik sekarang, perlu didiskon ke masa sekarang dengan menggunakan suatu tingkat bunga bank (MARR) selama periode tertentu.
  • 9. di mana : i = tingkat bunga efektif (MARR) per tahun (per periode pemajemukan) k = indeks periode pemajemukan (0 ≤ k ≤ n) Fk = arus kas pada periode di depan n = periode analisis
  • 10. Analisis Nilai Sekarang digunakan sebagai pengambilan keputusan atas alternatif investasi dengan kriteria sbb:
  • 11. Selain kondisi di atas, dalam beberapa kasus pengambilan keputusan terhadap beberapa alternatif yang dikaji memiliki masa fungsi/masa pelayanan : 1. Yang sama dengan periode analisis (study period) 2. Yang berbeda dengan periode analisis2. Yang berbeda dengan periode analisis 3. Yang permanent/abadi (>50 tahun), seperti halnya pengkajian terhadap proyek-proyek pemerintah.
  • 12. Contoh : 1. Gedung baru Atma Jaya merencanakan akan menggunakan Elevator. Ada 2 buah pilihan yaitu elevator X dan Y. Kedua jenis elevator memiliki masa pakai (service life) 20 tahun, tanpa nilai sisa pada akhir masa pakainya. Biaya Investasi elevator Xakhir masa pakainya. Biaya Investasi elevator X $200.000 dengan biaya operational dan maintenance (Annual O&M Cost) $30.000 per tahun. Sedangkan elevator Y investasinya $250.000 dengan biaya operasional dan maintenance $20.000 per tahun. Elevator jenis manakah yang harus dipilih jika diketahui MARR 10% per tahun.
  • 13. Penyelesaian : Elevator x : P = $200.000, n=20, A= $30.000 Elevator y : P = $250.000, n=20, A= $20.000 i=10% PX = $ 200.000 + 30.000 (P/A,10%,20) = $ 200.000 + 30.000 (8,514)= $ 200.000 + 30.000 (8,514) = $455.420 PY = $ 250.000 + 20.000 (P/A,10%,20) = $ 250.000 + 20.000 (8,514) = $420.280 Kesimpulan : Pilih Elevator Y karena biayanya lebih kecil
  • 14. 2. Sistem Pelayanan Pelanggan lama (sistem manual) akan diganti dengan Sistem Pelayanan Semi Komputerisasi atau dengan dengan Sistem Komputerisasi penuh. Sistem lama menghabiskan biaya OAM (operational and maintenance) Rp.400 Juta per tahun, Semi Komputerisasi membutuhkan Initial Costs Rp. 250 Juta dan mampu menghematInitial Costs Rp. 250 Juta dan mampu menghemat biaya OAM Rp.100 juta per tahun, sedangkan sistem Komputerisasi penuh membutuhkan initial costs Rp. 400 Juta dengan penghematan biaya OAM Rp.150 juta pada tahun pertama, Rp.175 juta pada tahun kedua, Rp. 200 juta pada tahun ketiga, dan Rp.225 juta
  • 15. pada tahun keempat. Jika MARR 12%/tahun dan periode analisis 4 tahun sistem manakah yang sebaiknya dipilih. Penyelesaian : Sistem Manual : A =400 juta, i=12%, n=4, P = ? P = A (P/A,i%,n) P = 400jt (P/A,12%,4) = 400 jt (3,037) P = Rp. 1.214,8 Juta
  • 16. Semi Komputerisasi Pawal= 250 jt, A=300 jt, i=12%,n=4 P = Pawal + A (P/A,i%,n) P = 250 juta + 300 (P/A,12%,4) P = 250 juta + 300 (3,037) P = Rp. 1.161,1 Juta
  • 17. i=12%, n=4, Pawal=400jt, G=25jt Komputerisasi Penuh i=12%, n=4, Pawal=400jt, G=25jt P = 400 juta + {250 (P/A,12%,4) - 25 (P/G,12%,4)} P = 400 juta + {250 (3,037) - 25(4,127)} P = Rp. 1.262,25 Juta Keputusan : Minimize Cost -> Pilih alternatif Semi Komputerisasi
  • 18. 3. PT. Telkom sedang mempertimbangkan keputusan untuk membeli alat Sistem Kontrol Telepon (kapasitas 1000 lines). Ada 3 vendor yang menawarkan alat tsb yaitu ATT, EWSD, NEAX. Jika diketahui MARR = 20%, vendor manakah yang sebaiknya dipilih? Karaketeriistik biaya alat dari ketiga Vendor tersebut adalah sebagai berikutketiga Vendor tersebut adalah sebagai berikut (dalam ribuan US$):
  • 19. Diketahui : ATT : Pawal = 1.250.000 , A=40.000,F= 125.000 EWSD : Pawal = 1,1juta, A= 50.000, F= 110.000 NEAX : Pawal = 1 juta, A=60.000, F=100.000 i=20%, n = 15i=20%, n = 15 Ditanyakan : Vendor manakah yang sebaiknya dipilih?
  • 20. Penyelesaian : Vendor ATT : PW = Pawal + A(P/A,20%,15) – F (P/F,20%,15) PW = $1.250.000+40.000(P/A,20%,15) –PW = $1.250.000+40.000(P/A,20%,15) – 125.000(P/F,20%,15) P = $1.250.000+40.000(5,8474)-125.000 (0,1229) P = $1.468.534
  • 21. Vendor EWSD : PW = Pawal + A(P/A,20%,15) – F (P/F,20%,15) PW = $1.100.000+50.000(P/A,20%,15) – 110.000 (P/F,20%,15)– 110.000 (P/F,20%,15) P = $1.100.000+50.000(5.8474)-110.000(0,1229) P = $1.378.581
  • 22. Vendor NEAX: PW = Pawal + A(P/A,20%,15) – F (P/F,20%,15) PW = $1.000.000+60.000(P/A,20%,15) – 100.000 (P/F,20%,15)– 100.000 (P/F,20%,15) P = $1.000.000+60.000(5,8474)-100.000(0,1229) P = $1.338.554 Keputusan : Minimize Cost -> Pilih Vendor NEAX
  • 23. 4. PT ABC sedang merencanakan pembelian sistem catu daya sentral (SCDS). Terdapat 2 vendor yang menawarkan sistem tersebut, yaitu vendor lokal dan vendor luar (import). Vendor lokal menawarkan sistem tersebut dengan harga Rp.100 Juta termasuk biaya kirim dan instalasi, sedangkan vendor luar Rp. 175 juta. SCDS Lokalsedangkan vendor luar Rp. 175 juta. SCDS Lokal diestimasi memiliki umur teknis 5 tahun dengan nilai sisa Rp. 5 Juta, sedangkan SCDS luar estimasi umur teknisnya 10 tahun dengan nilai sisa Rp. 7,5 juta. Biaya operasional dan maintenance SCDS Lokal dan CSDS luar adalah sebagai berikut (dalam Rp. Juta) :
  • 24. SCDS lokal pada tahun ke 3 harus di-overhaull dengan biaya Rp.30 Juta, sedangkan SCDS luar dioverhaull pada tahun ke 4 dan ke 8 dengan biaya Rp.30 juta dan Rp. 40 juta. Jika MARR 18%/th. SCDS mana yang sebaiknya dipilih? Penyelesaian : Karena umur alternatif tidak sama, SCDS lokal 5 tahun dan SCDS Luar 10 tahun, maka SCDS lokal periode analisis 2 x 5 tahun agar periode analisisnya sama SCDS luar yaitu 10 tahun.
  • 25. SCDS Lokal : Diketahui : Pawal = 100jt, A=10 jt, G=10juta, Fsisa = 5jt, untuk n=5 pada n=3, F=30jt (F Overhaull). i=18% per tahun
  • 26. PW = Pw inv awal + Pw Reinv (alat baru) PW inv awal = Pawal + A(P/A,18%,5) + G(P/G,18%, 5) + Fovr(P/F,18%,3) - Fsisa(P/F,18%,5 Pw Reinv = {Pawal + A(P/A,18%,5) + (P/G,18%,5) + FovrPw Reinv = {Pawal + A(P/A,18%,5) + (P/G,18%,5) + Fovr (P/F,18%,3) - Fsisa (P/F,18%,5} (P/F,18%,5) Nilai Pw Reinv merupakan sebuah Nilai F pada tahun ke-5 yang harus di ekivalenkan dengan Nilai sekarang. Oleh karena itu, Nilai PW Reinv harus dikalikan dengan faktor suku bunga P/F.
  • 27. PW = Pw inv awal + Pw Reinv (alat baru) PW Awal = Rp.100 + 10(P/A,18%,5) + 10(P/G,18%, 5) + 30(P/F,18%,3) - 5(P/F,18%,5) = Rp.100 + 10(3.127) + 10(5,231) +30(0,6086) – 5(0,4371)} = Rp. 204,0235 juta= Rp. 204,0235 juta PW Reinv = {Rp.100 + 10(P/A,18%,5) + 10(P/G,18%,5) + 30 (P/F,18%,3) - 5 (P/F,18%,5} (P/F,18%,5) = 204,0235 . (0,4371) = Rp 89,1787 juta
  • 28. PW = Pw inv awal + Pw Reinv (alat baru) PW = 204,0235 + 89,1787 = Rp. 293,2022 Juta= Rp. 293,2022 Juta
  • 29. CSDS Luar: Diketahui : Pawal = 175 jt, A1=20jt, A2=30jt, A3=40jt utk n=3 A4-=50 utk n=1, Fsisa=7,5 jt, i=18% Overhaull F: pada n=3, F3=30jt n=8, F8=40jt
  • 30. PW = Pawal + {A1(P/A,18%,3) + A2(P/A,18%,3) + A3(P/A,18%,3)} (P/F,18%,3) + A4(P/A,18%,1) + F3 (P/F,18%,3) + F8(P/F,18%,8) - Fsisa(P/F,18%,10) PW = Rp.175 + {20(P/A,18%, %,3) + 30(P/A,18%,3) + 40(P/A,18%,3)} (P/F,18%,3) + 50(P/A,18%,1) + 30 (P/F,18%,3) + 40(P/F,18%,8) – 7,5 (P/F,18%,10)
  • 31. PW = 175 + { 20(2,174) + 30(2,174) + 40(2,174) } 0,6086 + 50(0,847) + 30 (0,6086) + 40(0,266) – 7,5 (0,1911) PW = Rp. 363,8934 Juta Keputusan : Pilih Biaya Minimum berarti Pilih alternatif SCDS Lokal