SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
1 http://dataflow-stat.blogspot.com/
1
STATISTIKA NON PARAMETRIK
A. UJI MEAN SATU POPULASI
1. UJI BINOMIAL
Dalam Statistika parametrik untuk menguji mean sebuah sample maka
digunakan uji t. Namun apabila asumsi yang diperlukan untuk uji-t itu yaitu
n kecil dan populasinya normal tidak terpenuhi untuk suatu data maka
sebagai alternatif-nya digunakan uji Binomial. Binomial berarti 2 bagian,
sehingga dalam kasus ini dapat kita artikan data dibagi menjadi dua bagian
yaitu bagian “+” untuk setiap nilai pengamatan yang melebihi nilai yang
dihipotesiskan dan bagian “-“ untuk setiap pengamatan yang kurang dari
nilai yang dihipotesiskan.
B. UJI MEAN DUA SAMPEL INDEPENDEN/BEBAS
1. MANN-WHITNEY TEST
Pada Mann-Whitney Test, data terdiri dari dua sample random dengan X
1
, X
2
,
X
3
, … X
n
berasal dari populasi 1 dan Y
1
, Y
2
, Y
3
, … Y
m
berasal dari populasi 2.
Uji Hipotesis:
H
0
: μ
1
= μ
2
(tidak ada perbedaan rata-rata diantara kedua sampel)
H
1
: μ
1
≠ μ
2
(terdapat perbedaan rata-rata diantara kedua sampel)
Statistik uji:
𝑍 =
𝑈 −
1
2
. 𝑛1. 𝑛2
1
12
. 𝑛1. 𝑛2. 𝑛1 + 𝑛2 + 1
dimana 𝑈 𝑥 = 𝑛1. 𝑛2 +
1
12
. 𝑛(𝑥). 𝑛(𝑥+1) − 𝑅(𝑥)
Dengan:
x = 1 (untuk sampel 1)
2 (untuk sampel 2 )
R(x) = jumlah Rangking tiap sampel
n1 = banyaknya sampel pada sampel 1
n2 = banyaknya sampel pada sampel 2
H
0
ditolak jika nilai absolut dari Z hitung diatas > nilai Z
α/2
2 http://dataflow-stat.blogspot.com/
2
2. KOLMOGOROV SMIRNOV TEST
Selain untuk menguji distribusi suatu data, Kolmogorov-Smirnov Test
juga dapat digunakan untuk menguji dua sampel bebas pada statistika non-
parametrik.
Prinsip dasar dalam menghitung nilai Kolmogorov-Smirnov adalah
mencari nilai absolut terbesar diantara selisih nilai empiris CDF diantara
kedua sampel yang akan diuji.
𝑇 = 𝑀𝑎𝑥 𝑆 𝑋1 − 𝑆 𝑋2
T= nilai dari statistic uji Kolmogorov-Smirnov
𝑆 𝑋𝑖,𝑗 =
𝑛 ≤ 𝑋𝑖,𝑗
𝑛 𝑋𝑖 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
Nilai T ini akan dibandingkan dengan nilai Kolmogorov-Smirnov tabel
dengan:
𝐷 = 1.36 ∗
𝑚 + 𝑛
𝑚 ∗ 𝑛
dimana m = jumlah sampel pertama
n = jumlah sampel Kedua
Uji Hipotesis:
H
0
: μ
1
= μ
2
(tidak ada perbedaan rata-rata diantara kedua sampel)
H
1
: μ
1
≠ μ
2
(terdapat perbedaan rata-rata diantara kedua sampel)
H
0
ditolak jika nilai T > nilai Klomogorov Smirnov Tabel
C. UJI MEAN UNTUK DUA SAMPEL DEPENDEN/BERPASANGAN
Untuk uji dua sample berpasangan non parametrik, terdapat berbagai
macam uji yang dapat dilakukan yaitu:
3 http://dataflow-stat.blogspot.com/
3
1. WILCOXON SIGNED-RANK TEST
Wilcoxon Signed Rank test ini digunakan hanya untuk data bertipe interval
atau rasio, namun datanya tidak mengikuti distribusi normal.
• Uji Hipotesis:
H
0
: d = 0 (tidak ada perbedaan diantara dua perlakuan yang diberikan)
H
1
: d ≠ 0 (ada perbedaan diantara dua perlakuan yang diberikan)
Dengan d menunjukkan selisih nilai antara kedua perlakuan
• Statistik uji:
𝑍 =
𝑇 −
1
4
𝑁 𝑁 + 1
1
24
𝑁 𝑁 + 1 2𝑁 + 1
Dimana:
N = Banyak data yang berubah setelah diberi perlakuan berbeda
T = jumlah ranking dari nilai selisih yang negatif (apabila banyaknya selisih
yang positif lebih banyak dari banyaknya selisih yang negatif)
= jumlah rangking dari nilai selisih yang positif (apabila banyaknya selisih
yang negatif lebih banyak dari banyaknya selisih yang positif)
H
0
ditolak jika nilai absolut dari Z hitung diatas > nilai Z
α/2
2. McNEMAR TEST
Pada McNemar Test, data yang digunakan adalah data yang bertipe nominal
dan hanya memiliki 2 pilihan saja (dikotomi) seperti “suka” dan “tidak suka”
, “ya” dan ”tidak”, ”berhasil” dan ”gagal”, dan sebagainya.
• Uji Hipotesis:
H
0
: P
1
= P
2
(Tidak ada perbedaan proporsi antara kedua perlakuan)
H
1
: P
1
≠ P
2
(Ada perbedaan proporsi antara kedua perlakuan)
 Statistik uji:
𝑍 =
𝑏 − 𝑐
𝑏 + 𝑐
Dimana:
b = banyaknya data yang berubah dari ”1” ke ”2”
c = banyaknya data yang berubah dari ”2” ke ”1”
4 http://dataflow-stat.blogspot.com/
4
H
0
ditolak jika nilai absolut dari Z hitung diatas > nilai Z
α/2
D. UJI MEAN K SAMPEL INDEPENDEN/BEBAS
Walaupun ANOVA adalah metode yang banyak digunakan untuk menguji
apakah terdapat perbedaan beberapa populasi, metode ini mengasumsikan
bahwa mean sampel merupakan estimasi yang valid untuk pusat data,
distribusi data normal dan variansi masing- masing populasi homogen. Saat
asumsi ini tidak terpenuhi, maka metode ANOVA tidak lagi layak digunakan.
Untuk itu diperkenalkan metode lain sebagai alternatif metode ANOVA.
1. KRUSKAL WALLIS TEST
Uji Kruskal-Wallis merupakan generalisasi dari uji Wilcoxon untuk k>2. Uji ini
digunakan untuk menguji signifikansi perbedaan beberapa k sampel
independen dengan data yang minimal berskala ordinal. Asumsi dalam uji
Kruskal-Wallis :
1. sampel berasal dari populasi-populasi independen. Pengamatan satu
dan lainnya independen.
2. sampel diambil secara random dari populasi masing- masing.
3. data diukur minimal dalam skala ordinal.
Uji hipotesis yang dilakukan :
1. H
0
: distribusi semua populasi identik
H
1
: minimal ada 2 populasi yang berdistribusi tak identik
2. Tentukan signifikansi uji (alpha)
3. Statistik uji :
𝐻 =
12
𝑁 𝑁 + 1
𝑅𝑗
2
𝑛𝑗
𝑘
𝑗 =1
− 3 𝑁 − 1
N = total sampel,
R
j
= rata- rata rank untuk populasi ke –j
n
j
= jumlah sampel untuk populasi ke-j
4. Daerah kritik : H
0
ditolak jika H > α dengan derajat bebas k-1
5. Kesimpulan
5 http://dataflow-stat.blogspot.com/
5
2. MEDIAN TEST
Uji Median merupakan alternatif dari uji Kruskal- Wallis. Sebagai pusat
data dalam uji ini adalah median dari data yang telah digabung. Untuk
masing- masing populasi, dihitung frekuensi nilai yang lebih besar dan yang
lebih kecil atau sama dengan median gabungan.
Score
Populasi
Populasi ke-1 … Populasi ke-k Total
>median n11 … n1k n1
<=median n21 … n2k n2
n1 nk N
Uji hipotesis yang dilakukan :
1. H
0
: distribusi semua populasi identik
H
1
: minimal ada 2 populasi yang berdistribusi tak identik
2. Tentukan signifikansi uji (alpha)
3. Statistik uji :
𝐶 =
𝑛𝑖𝑗 − 𝐸𝑖𝑗
2
𝐸𝑖𝑗
, 𝐸𝑖𝑗 =
𝑛𝑖 𝑛𝑗
𝑁
𝑘
𝑗 =1
2
𝑖=1
4. Daerah kritik : H
0
ditolak jika C > nilai tabel chi square(αχ) dengan
derajat bebas (k-1) atau H
0
ditolak jika nilai signifikansi uji < alpha
5. Kesimpulan
E. UJI MEAN UNTUK K SAMPEL DEPENDEN/ BERPASANGAN
Dalam uji mean nonparametrik untuk k sampel yang berpasangan/dependen
(Nonparametric Test for K Related Samples) terdapat berbagai metode, di
antaranya yaitu Uji Friedman dan Uji Q Cochran.
Syarat untuk dapat melakukan uji-uji tersebut adalah :
1. data minimal berupa dalam skala ordinal
2. pengamatan antar sampel adalah independen
3. adanya dependensi (saling berhubungan), yang bisa dihasilkan dari adanya
salah satu dari dua kondisi berikut:
a. sebuah sampel yang terdiri dari n objek yang dikenai k perlakuan
berbeda
6 http://dataflow-stat.blogspot.com/
6
b. k sampel berbeda yang mengalami pencocokan (matching)
Berikut adalah keterangan tentang kedua uji di atas :
1. FRIEDMAN TEST
Uji ini memiliki hipotesis nol (H
0
) yang menyatakan bahwa k
sampel/variabel adalah berasal dari populasi yang sama.
Penerapan uji Friedman ini sering dilakukan pada penelitian untuk melihat
adanya pengaruh dari k perlakuan yang dikenakan pada n objek.
Uji ini dilakukan dengan menyajikan data dari sampel berukuran n ke dalam
tabulasi dengan k kolom. Kemudian beri nilai ranking untuk tiap barisnya
dari yang terendah 1 hingga nilai tertinggi dengan ranking k. Jika ada nilai
yang sama maka beri rata-rata nilai ranking untuk beberapa nilai yang sama
tersebut. Selanjutnya dari nilai-nilai ranking tersebut hitung nilai statistik uji
Friedman (F) berikut.
𝐹 =
12𝑆
𝑛𝑘 𝑘 − 1
, 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑆 = 𝑅𝑖
2
− 3𝑛 𝑘 − 1
𝑘
𝑖=1
keterangan : = statistik uji Friedman F
= ukuran sampel n
= banyak sampel/perlakuan k
= kuadrat dari jumlah nilai ranking di sampel/perlakuan ke-i 2iR
Dalam uji hipotesis akan lebih mudah jika kita gunakan statistik uji nilai p
(p-value).
2. Q COCHRAN TEST
Statistik uji yang kedua ini diberikan sebagai alternatif dari uji Friedman,
dengan spesifikasi hanya digunakan ketika jenjang (rank) bernilai biner atau
dikotomi (misal 0 dan 1). Kita anggap 1 sebagai sukses, dan 0 gagal/tidak
sukses.
Hipotesis nol dalam uji ini menyatakan bahwa probabilitas memperoleh
sukses di antara k kelompok tersebut adalah sama secara signifikan.

More Related Content

What's hot

Analisis varian satu jalan krukal wallis
Analisis varian satu jalan krukal wallisAnalisis varian satu jalan krukal wallis
Analisis varian satu jalan krukal wallisBAIDILAH Baidilah
 
Panduan olah data spss
Panduan olah data spssPanduan olah data spss
Panduan olah data spssMedian Agus P
 
Statistik dan probabilitas
Statistik dan probabilitasStatistik dan probabilitas
Statistik dan probabilitasrahmat gustian
 
Uji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasUji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasdesty rupalestari
 
Statistik parametrik
Statistik parametrikStatistik parametrik
Statistik parametrikphient_dvero
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitassilvia kuswanti
 
Uji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasUji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasprofkhafifa
 
Non-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign Test
Non-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign TestNon-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign Test
Non-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign TestLucky Maharani Safitri
 
Uji hipotesis deskriptif non parametris
Uji hipotesis deskriptif non parametrisUji hipotesis deskriptif non parametris
Uji hipotesis deskriptif non parametrisPrima37
 
Uji normalitas dan_homogenitas
Uji normalitas dan_homogenitasUji normalitas dan_homogenitas
Uji normalitas dan_homogenitasfitriafadhilahh
 
Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)
Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)
Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)reno sutriono
 

What's hot (20)

Analisis varian satu jalan krukal wallis
Analisis varian satu jalan krukal wallisAnalisis varian satu jalan krukal wallis
Analisis varian satu jalan krukal wallis
 
Uji Kruskal Wallis
Uji Kruskal WallisUji Kruskal Wallis
Uji Kruskal Wallis
 
Panduan olah data spss
Panduan olah data spssPanduan olah data spss
Panduan olah data spss
 
Statistik dan probabilitas
Statistik dan probabilitasStatistik dan probabilitas
Statistik dan probabilitas
 
Statistik parametrik
Statistik parametrikStatistik parametrik
Statistik parametrik
 
Uji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasUji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitas
 
Wilcoxon Matced Pairs Signed Ranks Test
Wilcoxon Matced Pairs Signed Ranks TestWilcoxon Matced Pairs Signed Ranks Test
Wilcoxon Matced Pairs Signed Ranks Test
 
8. uji normalitas dan homogenitas
8. uji normalitas dan homogenitas8. uji normalitas dan homogenitas
8. uji normalitas dan homogenitas
 
Statistik parametrik
Statistik parametrikStatistik parametrik
Statistik parametrik
 
[5]kruskal wallis
[5]kruskal wallis[5]kruskal wallis
[5]kruskal wallis
 
Ning ade
Ning adeNing ade
Ning ade
 
Ppt stat nonpar 5
Ppt stat nonpar 5Ppt stat nonpar 5
Ppt stat nonpar 5
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
 
Uji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasUji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitas
 
Uji friedman
Uji friedmanUji friedman
Uji friedman
 
Uji mann-whitney
Uji mann-whitneyUji mann-whitney
Uji mann-whitney
 
Non-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign Test
Non-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign TestNon-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign Test
Non-Parametric Inference : Chi-Square and The Sign Test
 
Uji hipotesis deskriptif non parametris
Uji hipotesis deskriptif non parametrisUji hipotesis deskriptif non parametris
Uji hipotesis deskriptif non parametris
 
Uji normalitas dan_homogenitas
Uji normalitas dan_homogenitasUji normalitas dan_homogenitas
Uji normalitas dan_homogenitas
 
Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)
Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)
Pertemuan 11 (uji normalitas dan homogenitas)
 

Similar to STATISTIKA NON PARAMETRIK

14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf
14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf
14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdfSMAPLUSN2BANYUASINII
 
Bahan ajar stat non par
Bahan ajar stat non par Bahan ajar stat non par
Bahan ajar stat non par Fuhr Heri
 
Uji untuk 2 sampel dependen
Uji untuk 2 sampel dependenUji untuk 2 sampel dependen
Uji untuk 2 sampel dependenAngga Mahendra
 
ringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitasringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitasGina Safitri
 
Pert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitas
Pert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitasPert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitas
Pert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitasCanny Becha
 
Bab.10 uji hipotesis
Bab.10 uji hipotesisBab.10 uji hipotesis
Bab.10 uji hipotesisBayu Bayu
 
UJI HIPOTESIS.pptx
UJI   HIPOTESIS.pptxUJI   HIPOTESIS.pptx
UJI HIPOTESIS.pptxWan Na
 
Pengantar statistika 4
Pengantar statistika 4Pengantar statistika 4
Pengantar statistika 4Az'End Love
 
uji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisheruji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisherkacangtom
 
Statistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatan
Statistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatanStatistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatan
Statistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatanedwinarudyarti1
 
Ztest and ttest.pptx
Ztest and ttest.pptxZtest and ttest.pptx
Ztest and ttest.pptxFarina28
 
MODUL TEKHNIK SAMPLING.pdf
MODUL TEKHNIK SAMPLING.pdfMODUL TEKHNIK SAMPLING.pdf
MODUL TEKHNIK SAMPLING.pdfssuser7c01e3
 

Similar to STATISTIKA NON PARAMETRIK (20)

Statistika Non Parametrik
Statistika Non ParametrikStatistika Non Parametrik
Statistika Non Parametrik
 
14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf
14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf
14_Pelatihan-Soal uji hipotesis.pdf
 
Bahan ajar stat non par
Bahan ajar stat non par Bahan ajar stat non par
Bahan ajar stat non par
 
Uji untuk 2 sampel dependen
Uji untuk 2 sampel dependenUji untuk 2 sampel dependen
Uji untuk 2 sampel dependen
 
ringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitasringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitas
 
Pert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitas
Pert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitasPert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitas
Pert 13 14 -uji homogenitas dan uji normalitas
 
Bab.10 uji hipotesis
Bab.10 uji hipotesisBab.10 uji hipotesis
Bab.10 uji hipotesis
 
UJI HIPOTESIS.pptx
UJI   HIPOTESIS.pptxUJI   HIPOTESIS.pptx
UJI HIPOTESIS.pptx
 
Pengantar statistika 4
Pengantar statistika 4Pengantar statistika 4
Pengantar statistika 4
 
Uji beda mean
Uji beda meanUji beda mean
Uji beda mean
 
uji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisheruji mann whitney dan uji fisher
uji mann whitney dan uji fisher
 
uji-t-berpasangan
uji-t-berpasanganuji-t-berpasangan
uji-t-berpasangan
 
PPT KELOMPOK 1.pptx
PPT KELOMPOK 1.pptxPPT KELOMPOK 1.pptx
PPT KELOMPOK 1.pptx
 
Statistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatan
Statistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatanStatistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatan
Statistika 1 Yang mempelajari terkait pehitungan dalam kesehatan
 
Pertemuan 12 13
Pertemuan 12 13Pertemuan 12 13
Pertemuan 12 13
 
Pengantar Uji T
Pengantar Uji TPengantar Uji T
Pengantar Uji T
 
Uji kolmogorov & chi square
Uji kolmogorov & chi squareUji kolmogorov & chi square
Uji kolmogorov & chi square
 
Ztest and ttest.pptx
Ztest and ttest.pptxZtest and ttest.pptx
Ztest and ttest.pptx
 
KEL 4 STATISTIKA.pptx
KEL 4 STATISTIKA.pptxKEL 4 STATISTIKA.pptx
KEL 4 STATISTIKA.pptx
 
MODUL TEKHNIK SAMPLING.pdf
MODUL TEKHNIK SAMPLING.pdfMODUL TEKHNIK SAMPLING.pdf
MODUL TEKHNIK SAMPLING.pdf
 

More from Scott Cracer

Kuliah 2 metabolisme kh
Kuliah 2 metabolisme khKuliah 2 metabolisme kh
Kuliah 2 metabolisme khScott Cracer
 
Ilmu ekonomi umum 2015
Ilmu ekonomi umum 2015Ilmu ekonomi umum 2015
Ilmu ekonomi umum 2015Scott Cracer
 
E l a s t i s i t a s
E l a s t i s i t a sE l a s t i s i t a s
E l a s t i s i t a sScott Cracer
 
Biokimia nutrisi pendahuuan
Biokimia nutrisi   pendahuuanBiokimia nutrisi   pendahuuan
Biokimia nutrisi pendahuuanScott Cracer
 
Biokimia nutrisi pendahuuan (1)
Biokimia nutrisi   pendahuuan (1)Biokimia nutrisi   pendahuuan (1)
Biokimia nutrisi pendahuuan (1)Scott Cracer
 

More from Scott Cracer (13)

Statistika 2
Statistika 2Statistika 2
Statistika 2
 
Statistika 1
Statistika 1Statistika 1
Statistika 1
 
Statiska
StatiskaStatiska
Statiska
 
Maya ajar 2015
Maya ajar 2015Maya ajar 2015
Maya ajar 2015
 
Materi statistika
Materi statistikaMateri statistika
Materi statistika
 
Lingkungan kimia
Lingkungan kimiaLingkungan kimia
Lingkungan kimia
 
Lingkungan fisik
Lingkungan fisikLingkungan fisik
Lingkungan fisik
 
Kuliah 2 metabolisme kh
Kuliah 2 metabolisme khKuliah 2 metabolisme kh
Kuliah 2 metabolisme kh
 
Karbohidrat 2015
Karbohidrat 2015Karbohidrat 2015
Karbohidrat 2015
 
Ilmu ekonomi umum 2015
Ilmu ekonomi umum 2015Ilmu ekonomi umum 2015
Ilmu ekonomi umum 2015
 
E l a s t i s i t a s
E l a s t i s i t a sE l a s t i s i t a s
E l a s t i s i t a s
 
Biokimia nutrisi pendahuuan
Biokimia nutrisi   pendahuuanBiokimia nutrisi   pendahuuan
Biokimia nutrisi pendahuuan
 
Biokimia nutrisi pendahuuan (1)
Biokimia nutrisi   pendahuuan (1)Biokimia nutrisi   pendahuuan (1)
Biokimia nutrisi pendahuuan (1)
 

Recently uploaded

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 

Recently uploaded (20)

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 

STATISTIKA NON PARAMETRIK

  • 1. 1 http://dataflow-stat.blogspot.com/ 1 STATISTIKA NON PARAMETRIK A. UJI MEAN SATU POPULASI 1. UJI BINOMIAL Dalam Statistika parametrik untuk menguji mean sebuah sample maka digunakan uji t. Namun apabila asumsi yang diperlukan untuk uji-t itu yaitu n kecil dan populasinya normal tidak terpenuhi untuk suatu data maka sebagai alternatif-nya digunakan uji Binomial. Binomial berarti 2 bagian, sehingga dalam kasus ini dapat kita artikan data dibagi menjadi dua bagian yaitu bagian “+” untuk setiap nilai pengamatan yang melebihi nilai yang dihipotesiskan dan bagian “-“ untuk setiap pengamatan yang kurang dari nilai yang dihipotesiskan. B. UJI MEAN DUA SAMPEL INDEPENDEN/BEBAS 1. MANN-WHITNEY TEST Pada Mann-Whitney Test, data terdiri dari dua sample random dengan X 1 , X 2 , X 3 , … X n berasal dari populasi 1 dan Y 1 , Y 2 , Y 3 , … Y m berasal dari populasi 2. Uji Hipotesis: H 0 : μ 1 = μ 2 (tidak ada perbedaan rata-rata diantara kedua sampel) H 1 : μ 1 ≠ μ 2 (terdapat perbedaan rata-rata diantara kedua sampel) Statistik uji: 𝑍 = 𝑈 − 1 2 . 𝑛1. 𝑛2 1 12 . 𝑛1. 𝑛2. 𝑛1 + 𝑛2 + 1 dimana 𝑈 𝑥 = 𝑛1. 𝑛2 + 1 12 . 𝑛(𝑥). 𝑛(𝑥+1) − 𝑅(𝑥) Dengan: x = 1 (untuk sampel 1) 2 (untuk sampel 2 ) R(x) = jumlah Rangking tiap sampel n1 = banyaknya sampel pada sampel 1 n2 = banyaknya sampel pada sampel 2 H 0 ditolak jika nilai absolut dari Z hitung diatas > nilai Z α/2
  • 2. 2 http://dataflow-stat.blogspot.com/ 2 2. KOLMOGOROV SMIRNOV TEST Selain untuk menguji distribusi suatu data, Kolmogorov-Smirnov Test juga dapat digunakan untuk menguji dua sampel bebas pada statistika non- parametrik. Prinsip dasar dalam menghitung nilai Kolmogorov-Smirnov adalah mencari nilai absolut terbesar diantara selisih nilai empiris CDF diantara kedua sampel yang akan diuji. 𝑇 = 𝑀𝑎𝑥 𝑆 𝑋1 − 𝑆 𝑋2 T= nilai dari statistic uji Kolmogorov-Smirnov 𝑆 𝑋𝑖,𝑗 = 𝑛 ≤ 𝑋𝑖,𝑗 𝑛 𝑋𝑖 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 Nilai T ini akan dibandingkan dengan nilai Kolmogorov-Smirnov tabel dengan: 𝐷 = 1.36 ∗ 𝑚 + 𝑛 𝑚 ∗ 𝑛 dimana m = jumlah sampel pertama n = jumlah sampel Kedua Uji Hipotesis: H 0 : μ 1 = μ 2 (tidak ada perbedaan rata-rata diantara kedua sampel) H 1 : μ 1 ≠ μ 2 (terdapat perbedaan rata-rata diantara kedua sampel) H 0 ditolak jika nilai T > nilai Klomogorov Smirnov Tabel C. UJI MEAN UNTUK DUA SAMPEL DEPENDEN/BERPASANGAN Untuk uji dua sample berpasangan non parametrik, terdapat berbagai macam uji yang dapat dilakukan yaitu:
  • 3. 3 http://dataflow-stat.blogspot.com/ 3 1. WILCOXON SIGNED-RANK TEST Wilcoxon Signed Rank test ini digunakan hanya untuk data bertipe interval atau rasio, namun datanya tidak mengikuti distribusi normal. • Uji Hipotesis: H 0 : d = 0 (tidak ada perbedaan diantara dua perlakuan yang diberikan) H 1 : d ≠ 0 (ada perbedaan diantara dua perlakuan yang diberikan) Dengan d menunjukkan selisih nilai antara kedua perlakuan • Statistik uji: 𝑍 = 𝑇 − 1 4 𝑁 𝑁 + 1 1 24 𝑁 𝑁 + 1 2𝑁 + 1 Dimana: N = Banyak data yang berubah setelah diberi perlakuan berbeda T = jumlah ranking dari nilai selisih yang negatif (apabila banyaknya selisih yang positif lebih banyak dari banyaknya selisih yang negatif) = jumlah rangking dari nilai selisih yang positif (apabila banyaknya selisih yang negatif lebih banyak dari banyaknya selisih yang positif) H 0 ditolak jika nilai absolut dari Z hitung diatas > nilai Z α/2 2. McNEMAR TEST Pada McNemar Test, data yang digunakan adalah data yang bertipe nominal dan hanya memiliki 2 pilihan saja (dikotomi) seperti “suka” dan “tidak suka” , “ya” dan ”tidak”, ”berhasil” dan ”gagal”, dan sebagainya. • Uji Hipotesis: H 0 : P 1 = P 2 (Tidak ada perbedaan proporsi antara kedua perlakuan) H 1 : P 1 ≠ P 2 (Ada perbedaan proporsi antara kedua perlakuan)  Statistik uji: 𝑍 = 𝑏 − 𝑐 𝑏 + 𝑐 Dimana: b = banyaknya data yang berubah dari ”1” ke ”2” c = banyaknya data yang berubah dari ”2” ke ”1”
  • 4. 4 http://dataflow-stat.blogspot.com/ 4 H 0 ditolak jika nilai absolut dari Z hitung diatas > nilai Z α/2 D. UJI MEAN K SAMPEL INDEPENDEN/BEBAS Walaupun ANOVA adalah metode yang banyak digunakan untuk menguji apakah terdapat perbedaan beberapa populasi, metode ini mengasumsikan bahwa mean sampel merupakan estimasi yang valid untuk pusat data, distribusi data normal dan variansi masing- masing populasi homogen. Saat asumsi ini tidak terpenuhi, maka metode ANOVA tidak lagi layak digunakan. Untuk itu diperkenalkan metode lain sebagai alternatif metode ANOVA. 1. KRUSKAL WALLIS TEST Uji Kruskal-Wallis merupakan generalisasi dari uji Wilcoxon untuk k>2. Uji ini digunakan untuk menguji signifikansi perbedaan beberapa k sampel independen dengan data yang minimal berskala ordinal. Asumsi dalam uji Kruskal-Wallis : 1. sampel berasal dari populasi-populasi independen. Pengamatan satu dan lainnya independen. 2. sampel diambil secara random dari populasi masing- masing. 3. data diukur minimal dalam skala ordinal. Uji hipotesis yang dilakukan : 1. H 0 : distribusi semua populasi identik H 1 : minimal ada 2 populasi yang berdistribusi tak identik 2. Tentukan signifikansi uji (alpha) 3. Statistik uji : 𝐻 = 12 𝑁 𝑁 + 1 𝑅𝑗 2 𝑛𝑗 𝑘 𝑗 =1 − 3 𝑁 − 1 N = total sampel, R j = rata- rata rank untuk populasi ke –j n j = jumlah sampel untuk populasi ke-j 4. Daerah kritik : H 0 ditolak jika H > α dengan derajat bebas k-1 5. Kesimpulan
  • 5. 5 http://dataflow-stat.blogspot.com/ 5 2. MEDIAN TEST Uji Median merupakan alternatif dari uji Kruskal- Wallis. Sebagai pusat data dalam uji ini adalah median dari data yang telah digabung. Untuk masing- masing populasi, dihitung frekuensi nilai yang lebih besar dan yang lebih kecil atau sama dengan median gabungan. Score Populasi Populasi ke-1 … Populasi ke-k Total >median n11 … n1k n1 <=median n21 … n2k n2 n1 nk N Uji hipotesis yang dilakukan : 1. H 0 : distribusi semua populasi identik H 1 : minimal ada 2 populasi yang berdistribusi tak identik 2. Tentukan signifikansi uji (alpha) 3. Statistik uji : 𝐶 = 𝑛𝑖𝑗 − 𝐸𝑖𝑗 2 𝐸𝑖𝑗 , 𝐸𝑖𝑗 = 𝑛𝑖 𝑛𝑗 𝑁 𝑘 𝑗 =1 2 𝑖=1 4. Daerah kritik : H 0 ditolak jika C > nilai tabel chi square(αχ) dengan derajat bebas (k-1) atau H 0 ditolak jika nilai signifikansi uji < alpha 5. Kesimpulan E. UJI MEAN UNTUK K SAMPEL DEPENDEN/ BERPASANGAN Dalam uji mean nonparametrik untuk k sampel yang berpasangan/dependen (Nonparametric Test for K Related Samples) terdapat berbagai metode, di antaranya yaitu Uji Friedman dan Uji Q Cochran. Syarat untuk dapat melakukan uji-uji tersebut adalah : 1. data minimal berupa dalam skala ordinal 2. pengamatan antar sampel adalah independen 3. adanya dependensi (saling berhubungan), yang bisa dihasilkan dari adanya salah satu dari dua kondisi berikut: a. sebuah sampel yang terdiri dari n objek yang dikenai k perlakuan berbeda
  • 6. 6 http://dataflow-stat.blogspot.com/ 6 b. k sampel berbeda yang mengalami pencocokan (matching) Berikut adalah keterangan tentang kedua uji di atas : 1. FRIEDMAN TEST Uji ini memiliki hipotesis nol (H 0 ) yang menyatakan bahwa k sampel/variabel adalah berasal dari populasi yang sama. Penerapan uji Friedman ini sering dilakukan pada penelitian untuk melihat adanya pengaruh dari k perlakuan yang dikenakan pada n objek. Uji ini dilakukan dengan menyajikan data dari sampel berukuran n ke dalam tabulasi dengan k kolom. Kemudian beri nilai ranking untuk tiap barisnya dari yang terendah 1 hingga nilai tertinggi dengan ranking k. Jika ada nilai yang sama maka beri rata-rata nilai ranking untuk beberapa nilai yang sama tersebut. Selanjutnya dari nilai-nilai ranking tersebut hitung nilai statistik uji Friedman (F) berikut. 𝐹 = 12𝑆 𝑛𝑘 𝑘 − 1 , 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑆 = 𝑅𝑖 2 − 3𝑛 𝑘 − 1 𝑘 𝑖=1 keterangan : = statistik uji Friedman F = ukuran sampel n = banyak sampel/perlakuan k = kuadrat dari jumlah nilai ranking di sampel/perlakuan ke-i 2iR Dalam uji hipotesis akan lebih mudah jika kita gunakan statistik uji nilai p (p-value). 2. Q COCHRAN TEST Statistik uji yang kedua ini diberikan sebagai alternatif dari uji Friedman, dengan spesifikasi hanya digunakan ketika jenjang (rank) bernilai biner atau dikotomi (misal 0 dan 1). Kita anggap 1 sebagai sukses, dan 0 gagal/tidak sukses. Hipotesis nol dalam uji ini menyatakan bahwa probabilitas memperoleh sukses di antara k kelompok tersebut adalah sama secara signifikan.