SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
PELATIHANTOTAL QUALITY MANAGEMENT
Kartika Aji
Lukitasari
135020201111085
“Pelatihan merupakan bagian dari pendidikan.
Pendidikan lebih bersifat filosofis dan teoritis.
Walaupun demikian, pendidikan dan pelatian
memiliki tujuan yang sama, yaitu pembelajaran”
(Fandy Tjiptono : 212)
“ proses, cara, perbuatan melatih; kegiatan atau
pekerjaan melatih”
(KBBI)
|DEFINISI PELATIHAN
|FAKTOR PENYEBAB DIPERLUKAN PELATIHAN
• Kualitas angkatan kerja yang ada
• Persaingan Global
• Perubahan yang cepat dan terus menerus
• Masalah alih Teknologi
• Perubahan Demografi
|MANFAAT PELATIHAN KARYAWAN
Pelatihan karyawan memberikan manfaat sebagai
berikut :
• Mengurangi kesalahan produksi
• Meningkatan produktivitas
• Meningkatkan/ memperbaiki kualitas
• Mengurangi tingkat turnover
• Biaya staf yang lebih rendah
• Mengurangi kecelakaan
• Meminimisasi biaya asuransi
• Meningkatkan fleksibilitas karyawan
• Respon yang lebih baik terhadap perubahan
• Meningkatakan komunikasi
• Kerjasama tim yang lebih baik
• Hubungan karyawan yang lebih harmonias
• Mengubah budaya perusahaan
• Menunjukkan komitmen manajemen terhadap kualitas
|PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF - Penentuan
Pendekatan yang dilakukan untuk mengidentifikasi kebutuhan
akan pelatihan adalah sebagai berikut :
Kebutuhan Pelatihan
1. Menentukan keterampilan karyawan yang diperlukan untuk
mencapai strategi kualitas perusahaan.
2. Melakukan penilaian kebutuhan secara periodik untuk
mengidentifikasi topik-topik yang baru.
3. Menggunakan proses identifikasi kebutuhan berkelanjutan
yang meliputi evaluasi terhadap pelatihan yang telah diikuti
oleh karyawan dan saran dari unit bisnis maupun para manajer
akan diperlukannya suatu pelatihan baru.
4. Melakukan benchmark terhadap perusahaan-perusahaan lain
dalam industri yang sama untuk menentukan apa yang mereka
lakukan dan dimana mereka melaksanakan program
pelatihannya
|PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Peserta
• Manajemen Eksekutif, komponen pelatihan berupa
pernanan dan tanggung jawab manajemen, serta
perencanaan strategis dan operasional
• Manajer level Menengah, seperti manajemen eksektif,
tapi perbedaanya adalah aspek perencanaan strategis lebih
sedikit dari manajemen eksekutif
• Staf Teknis/ professional, berupa keterampilan
pemecahan masalah dengan menggunakan alat dan teknik
kuantitatif.
• Individu yang akan menjadi pelatih atau fasilitator
dalam in house training.
Pelatihan
Pelatihan dapat dilakukan on site atau off site.
|PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Tempat
Pelatihan
Keunggulan on site training :
a. Mengurangi biaya pelatihan
b. Menghapus biaya transportasi
c. Skedul pelatihan fleksibel
d. Mengurangi gangguan terhadap operasi sehari-hari
Keunggulan off site training :
a. Memberikan kesan kepada karyawan bahwa kualitas itu
sungguh-sungguh penting
b. Gangguan lebih sedikit
c. Lebih sedikit interupsi
d. Educational setting yang ada lebih sesuai dengan ukuran dan
komposisi.
• Isi pelatihan kualitas harus terdiri dari komponen teknik dan
perilaku. Komponen teknis tradisional meliputi, konsep,
prinsip, dan teknik TQM. Komponen perilaku sesuai dengan
keterampilan dan teknik yang diperlukan manajer untuk
mendorong karyawan menerima konsep TQM.
• Topik lain yang disertakan, antara lain :
|PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Materi dan Isi
Pelatihan
1. Kesadaran akan kualitas
2. Pengukuran kualitas
3. Manajemen proses dan pencegahan defect.
4. Pembentukan tim dan pelatihan kualitas
5. Fokus pada pelanggan dan pasar
6. Statistika dan metode statistika
Menurut Goetsch dan Davis, ada 5 macam strategi
untuk memaksimalkan sumber daya pelatihan :
|PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Pemberian
Pelatihan
1. Membentuk kualitas dari awal.
2. Merancang dari yang kecil.
3. Berpikir kreatif.
4. Melihat-lihat dulu.
5. Preview dan customize.
Evaluasi dilakukan dua tahap, yaitu :
|PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Evaluasi
Pelatihan
1. Tahap pertama, dengan membandingkan dokumentasi
tertulis mengenai pelatihan (outline kursus, rencana
pelajaran, kurikulum, dan sebagainya) dengan sasaran
pelatihan.
2. Tahap kedua, menentukan apakah pelatihan yang
diberikan benar-benar konsisten dengan dokumentasi
tersebut.
|PENDEKATAN DALAM PEMBERIAN PELATIHAN
• Internal  Pendekatan yang digunakan untuk
memberikan pelatihan dengan fasilitas organisasi.
• Eksternal  Pendekatan yang dilaksanakan
dengan jalan mendaftarkan karyawan pada
program atau kegiatan yang diberikan oleh
lembaga pemerintah, swasta.
• Kemitraan  Dilaksanakan dengan bermitra
dengan perguruan tinggi, karena perguruan tinggi
memiliki tenaga professional dibidang
pendidikan.
|PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN
Berikut pinsip-prinsip pembelajaran :
• Orang akan belajar sebaik-baiknya bila mereka siap untuk belajar
• Orang lebih mudah apabila apa yang mereka pelajari dapat
dikaitkan dengan sesuatu yang sudah mereka ketahui
• Orang belajar sebaik-baiknya dengan cara setahap demi setahap.
• Orang belajar dengan melakukannya.
• Semakin sering seseorang menggunakan apa yang ia pelajari,
semakin baik ingatan dan pemahamannya.
• Sukses dalam belajar cenderung merangsang untuk belajar lebih
banyak.
• Orang butuh umpan balik dengan segera dan terus-menerus untuk
mengetahui apakah mereka telah belajar.
|PENYEBAB KEGAGALAN PELATIHAN
Juran menyatakan 2 penyebab utama yang
seringkali terjadi, yaitu :
1. Kurangnya partisipasi manajemen dalam perencanaan.
2. Jangkauan (scope) yang terlalu sempit.
|KURIKULUM PELATIHAN KUALITAS – Pelatihan
Berikut topik-topiknya :
• Manajemen strategik terhadap
kualitas
• Kebijakan kualitas dan
penyebarluasannya
• Sasaran strategik kualitas dan
penyebarluasannya
• Trilogi Juran
• Big Q dan Little Q
• Konsep triple-role
• Alur perencanaan kualitas
• Pelanggan internal dan eksternal
Perencanaan Kualitas
• Cara mengidentifikasi
pelanggan
• Perencanaan mengenai proses
makro
• Perencanaan mengenai proses
mikro
• Desain produk
• Perencanaan mengenai
pengendalian proses
• Transfer ke operasi
• Santayana review
• Alat-alat perencanaan
Berikut topik-topiknya :
• Manajemen strategik terhadap
kualitas
• Umpan balik dalam
pengendalian kualitas
• Kemampuan melakukan
pengendalian
• Perencanaan mengenai
pengendalian
• Subjek pengendalian
|KURIKULUM PELATIHAN KUALITAS – Pelatihan
Pengendalian Kualitas
• Tanggung jawab pengendalian
• Cara mengevaluasi kinerja
• Interpretasi data statistik dan
ekonomi
• Pengambilan keputusan
• Tindakan perbaikan
• Audit jaminan kualitas
• Alat-alat pengendalian
Berikut topik-topiknya :
• Manajemen strategik terhadap
kualitas
• Trilogi Juran
• Dewan kualitas dan tanggung
jawabnya
• Biaya akibat kualitas yang jelek
• Konsep project by project
• Memperkirakan ROI (Return on
investment)
• Nominasi proyek
|KURIKULUM PELATIHAN KUALITAS – Pelatihan
Perbaikan Kualitas
• Infrastruktur perbaikan
kualitas
• Proyek perbaikan proses
makro
• Diagnostic journey
• Remedial journey
• Peninjuan atas kemajuan
yang dicapai
• Penggunaan pengakuan dan
penghargaan untuk
meningkatkan motivasi
• Alat dan teknik perbaikan
kualitas

More Related Content

What's hot

Pelatihan, dan pengembangan SDM
Pelatihan, dan pengembangan SDMPelatihan, dan pengembangan SDM
Pelatihan, dan pengembangan SDMNanda_khalisa
 
Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia
Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia
Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia Yesica Adicondro
 
Teori Pengembangan Organisasi
Teori Pengembangan OrganisasiTeori Pengembangan Organisasi
Teori Pengembangan OrganisasiSiti Sahati
 
Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)kancil3sakti
 
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)Nurmansyah Arif W
 
TQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality managementTQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality managementArif Setiawan
 
Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...
Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...
Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...Randi Ilhamm
 
DIMENSI STRUKTUR ORGANISASI
DIMENSI STRUKTUR ORGANISASIDIMENSI STRUKTUR ORGANISASI
DIMENSI STRUKTUR ORGANISASInurul khaiva
 
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) ulyTeori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) ulyYuRi C'ocengtempe
 
Perkembangan Pemikiran Mengenai Kualitas
Perkembangan Pemikiran Mengenai KualitasPerkembangan Pemikiran Mengenai Kualitas
Perkembangan Pemikiran Mengenai KualitasAldilaSeprillasela
 
Term Loan and Leasing
Term Loan and LeasingTerm Loan and Leasing
Term Loan and Leasingnonarunny
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptWira Kharisma
 
Pendekatan sistem
Pendekatan sistemPendekatan sistem
Pendekatan sistemRifai Aulia
 
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"Indra Andhika Putra
 
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmPpt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmRizky Akbar
 

What's hot (20)

Pelatihan, dan pengembangan SDM
Pelatihan, dan pengembangan SDMPelatihan, dan pengembangan SDM
Pelatihan, dan pengembangan SDM
 
Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia
Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia
Pengelolaan Kualitas PPT Bahasa Indonesia
 
Teori Pengembangan Organisasi
Teori Pengembangan OrganisasiTeori Pengembangan Organisasi
Teori Pengembangan Organisasi
 
Dinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasiDinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasi
 
Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)
 
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
 
TQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality managementTQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality management
 
Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...
Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...
Management quality-Kualitas manajemen, heizer and render. manajemen dual degr...
 
Manajemen Perubahan
Manajemen PerubahanManajemen Perubahan
Manajemen Perubahan
 
DIMENSI STRUKTUR ORGANISASI
DIMENSI STRUKTUR ORGANISASIDIMENSI STRUKTUR ORGANISASI
DIMENSI STRUKTUR ORGANISASI
 
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) ulyTeori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
 
Perkembangan Pemikiran Mengenai Kualitas
Perkembangan Pemikiran Mengenai KualitasPerkembangan Pemikiran Mengenai Kualitas
Perkembangan Pemikiran Mengenai Kualitas
 
Term Loan and Leasing
Term Loan and LeasingTerm Loan and Leasing
Term Loan and Leasing
 
BUDAYA ORGANISASI
BUDAYA ORGANISASIBUDAYA ORGANISASI
BUDAYA ORGANISASI
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Pendekatan sistem
Pendekatan sistemPendekatan sistem
Pendekatan sistem
 
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
 
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmPpt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
 
Total Quality Management (TQM)
Total Quality Management (TQM)Total Quality Management (TQM)
Total Quality Management (TQM)
 
Kompensasi
KompensasiKompensasi
Kompensasi
 

Viewers also liked

Pelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatan
Pelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatanPelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatan
Pelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatanKartika Lukitasari
 
Bab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saing
Bab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saingBab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saing
Bab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saingKartika Lukitasari
 
Tqm 9 patok duga (benchmarking)
Tqm 9   patok duga (benchmarking)Tqm 9   patok duga (benchmarking)
Tqm 9 patok duga (benchmarking)Kartika Lukitasari
 
Basic management accounting concepts
Basic management accounting conceptsBasic management accounting concepts
Basic management accounting conceptsKartika Lukitasari
 
RUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGAN
RUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGANRUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGAN
RUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGANKartika Lukitasari
 
Tqm bab 7 pengambilan keputusan dan pemecahan masalah
Tqm bab 7   pengambilan keputusan dan pemecahan masalahTqm bab 7   pengambilan keputusan dan pemecahan masalah
Tqm bab 7 pengambilan keputusan dan pemecahan masalahKartika Lukitasari
 
Informasi biaya penuh dan kegunaannya
Informasi biaya penuh dan kegunaannyaInformasi biaya penuh dan kegunaannya
Informasi biaya penuh dan kegunaannyaKartika Lukitasari
 
Pkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantara
Pkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantaraPkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantara
Pkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantaraKartika Lukitasari
 
Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)
Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)
Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)Kartika Lukitasari
 
Analisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasiAnalisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasiKartika Lukitasari
 
Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23
Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23
Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23Kartika Lukitasari
 

Viewers also liked (20)

Introduction to cost volume
Introduction to cost volumeIntroduction to cost volume
Introduction to cost volume
 
Pelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatan
Pelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatanPelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatan
Pelaporan yang disegmen dan penentuan harga pokok pendekatan
 
Obligasi dan reksadana
Obligasi dan reksadanaObligasi dan reksadana
Obligasi dan reksadana
 
Bab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saing
Bab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saingBab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saing
Bab 3 kualitas sebagai alternatif peningkatan daya saing
 
Keputusan Membeli
Keputusan MembeliKeputusan Membeli
Keputusan Membeli
 
Pembiayaan dengan lease jadi
Pembiayaan dengan lease jadiPembiayaan dengan lease jadi
Pembiayaan dengan lease jadi
 
Tqm 9 patok duga (benchmarking)
Tqm 9   patok duga (benchmarking)Tqm 9   patok duga (benchmarking)
Tqm 9 patok duga (benchmarking)
 
Basic management accounting concepts
Basic management accounting conceptsBasic management accounting concepts
Basic management accounting concepts
 
Teknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modalTeknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modal
 
RUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGAN
RUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGANRUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGAN
RUANG LINGKUP MANAJEMEN KEUANGAN
 
Tqm bab 7 pengambilan keputusan dan pemecahan masalah
Tqm bab 7   pengambilan keputusan dan pemecahan masalahTqm bab 7   pengambilan keputusan dan pemecahan masalah
Tqm bab 7 pengambilan keputusan dan pemecahan masalah
 
Permintaan dan penawaran
Permintaan dan penawaranPermintaan dan penawaran
Permintaan dan penawaran
 
Hutang dan saham preferen
Hutang dan saham preferenHutang dan saham preferen
Hutang dan saham preferen
 
Informasi biaya penuh dan kegunaannya
Informasi biaya penuh dan kegunaannyaInformasi biaya penuh dan kegunaannya
Informasi biaya penuh dan kegunaannya
 
Pkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantara
Pkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantaraPkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantara
Pkn hakikat dan unsur dasar wawasan nusantara
 
Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)
Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)
Bab 7 manajemen strategis perusahaan (pengantar manajemen)
 
Analisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasiAnalisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasi
 
Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23
Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23
Ketentuan Umum dan Tata cara perpajakan PPh 4 ayat 2 PPh 21 PPh 22 PPh 23
 
Pertemuan 5 1
Pertemuan 5 1Pertemuan 5 1
Pertemuan 5 1
 
Listrik , gas , dan dana industri
Listrik , gas , dan dana industriListrik , gas , dan dana industri
Listrik , gas , dan dana industri
 

Similar to Bab 8 pelatihan

Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).pptPresentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).pptRidfanRifadlyAbadi1
 
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)AM Arafandi
 
Bab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya Insani
Bab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya InsaniBab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya Insani
Bab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya InsaniUmi Arifah
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTNaura Seulanga
 
Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)TawonNakal
 
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Naila Farhani Azka
 
Tqm presentasi
Tqm presentasiTqm presentasi
Tqm presentasiJan Larosa
 
Human resources management
Human resources managementHuman resources management
Human resources managementmuhammad hamdi
 
Makalah manajemen mutu
Makalah manajemen mutuMakalah manajemen mutu
Makalah manajemen mutuMarpudin Lah
 
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptx
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptxIKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptx
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptxPusat PelatihanUsahaMikro
 
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdf
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdfIKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdf
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdfPusat PelatihanUsahaMikro
 
pengembangan.ppt
pengembangan.pptpengembangan.ppt
pengembangan.pptAdsPesan
 

Similar to Bab 8 pelatihan (20)

Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).pptPresentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
 
Pendekatan tqm,69 72-abas
Pendekatan tqm,69 72-abasPendekatan tqm,69 72-abas
Pendekatan tqm,69 72-abas
 
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
 
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENTMANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
 
Presentasi bu linda
Presentasi bu lindaPresentasi bu linda
Presentasi bu linda
 
Bab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya Insani
Bab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya InsaniBab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya Insani
Bab 8 Pengembangan & Pelatihan Sumber Daya Insani
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
 
TQM DALAM JASA PENDIDIKAN
TQM DALAM JASA PENDIDIKAN TQM DALAM JASA PENDIDIKAN
TQM DALAM JASA PENDIDIKAN
 
Penjaminan mutu
Penjaminan mutu Penjaminan mutu
Penjaminan mutu
 
Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
Pelatihan dan pengembangan (lsi hasna)
 
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
 
Tqm presentasi
Tqm presentasiTqm presentasi
Tqm presentasi
 
Human resources management
Human resources managementHuman resources management
Human resources management
 
Makalah manajemen mutu
Makalah manajemen mutuMakalah manajemen mutu
Makalah manajemen mutu
 
Pengantar tqm
Pengantar tqmPengantar tqm
Pengantar tqm
 
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptx
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptxIKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptx
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pptx
 
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdf
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdfIKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdf
IKUTI, CALL WA 0895-7111- 00400, Leadership Training Consultant.pdf
 
topik 5.pptx
topik 5.pptxtopik 5.pptx
topik 5.pptx
 
pengembangan.ppt
pengembangan.pptpengembangan.ppt
pengembangan.ppt
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
 

Recently uploaded

alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxFardanassegaf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 

Recently uploaded (20)

alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 

Bab 8 pelatihan

  • 1. PELATIHANTOTAL QUALITY MANAGEMENT Kartika Aji Lukitasari 135020201111085
  • 2. “Pelatihan merupakan bagian dari pendidikan. Pendidikan lebih bersifat filosofis dan teoritis. Walaupun demikian, pendidikan dan pelatian memiliki tujuan yang sama, yaitu pembelajaran” (Fandy Tjiptono : 212) “ proses, cara, perbuatan melatih; kegiatan atau pekerjaan melatih” (KBBI) |DEFINISI PELATIHAN
  • 3. |FAKTOR PENYEBAB DIPERLUKAN PELATIHAN • Kualitas angkatan kerja yang ada • Persaingan Global • Perubahan yang cepat dan terus menerus • Masalah alih Teknologi • Perubahan Demografi
  • 4. |MANFAAT PELATIHAN KARYAWAN Pelatihan karyawan memberikan manfaat sebagai berikut : • Mengurangi kesalahan produksi • Meningkatan produktivitas • Meningkatkan/ memperbaiki kualitas • Mengurangi tingkat turnover • Biaya staf yang lebih rendah • Mengurangi kecelakaan • Meminimisasi biaya asuransi • Meningkatkan fleksibilitas karyawan • Respon yang lebih baik terhadap perubahan • Meningkatakan komunikasi • Kerjasama tim yang lebih baik • Hubungan karyawan yang lebih harmonias • Mengubah budaya perusahaan • Menunjukkan komitmen manajemen terhadap kualitas
  • 5. |PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF - Penentuan Pendekatan yang dilakukan untuk mengidentifikasi kebutuhan akan pelatihan adalah sebagai berikut : Kebutuhan Pelatihan 1. Menentukan keterampilan karyawan yang diperlukan untuk mencapai strategi kualitas perusahaan. 2. Melakukan penilaian kebutuhan secara periodik untuk mengidentifikasi topik-topik yang baru. 3. Menggunakan proses identifikasi kebutuhan berkelanjutan yang meliputi evaluasi terhadap pelatihan yang telah diikuti oleh karyawan dan saran dari unit bisnis maupun para manajer akan diperlukannya suatu pelatihan baru. 4. Melakukan benchmark terhadap perusahaan-perusahaan lain dalam industri yang sama untuk menentukan apa yang mereka lakukan dan dimana mereka melaksanakan program pelatihannya
  • 6. |PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Peserta • Manajemen Eksekutif, komponen pelatihan berupa pernanan dan tanggung jawab manajemen, serta perencanaan strategis dan operasional • Manajer level Menengah, seperti manajemen eksektif, tapi perbedaanya adalah aspek perencanaan strategis lebih sedikit dari manajemen eksekutif • Staf Teknis/ professional, berupa keterampilan pemecahan masalah dengan menggunakan alat dan teknik kuantitatif. • Individu yang akan menjadi pelatih atau fasilitator dalam in house training. Pelatihan
  • 7. Pelatihan dapat dilakukan on site atau off site. |PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Tempat Pelatihan Keunggulan on site training : a. Mengurangi biaya pelatihan b. Menghapus biaya transportasi c. Skedul pelatihan fleksibel d. Mengurangi gangguan terhadap operasi sehari-hari Keunggulan off site training : a. Memberikan kesan kepada karyawan bahwa kualitas itu sungguh-sungguh penting b. Gangguan lebih sedikit c. Lebih sedikit interupsi d. Educational setting yang ada lebih sesuai dengan ukuran dan komposisi.
  • 8. • Isi pelatihan kualitas harus terdiri dari komponen teknik dan perilaku. Komponen teknis tradisional meliputi, konsep, prinsip, dan teknik TQM. Komponen perilaku sesuai dengan keterampilan dan teknik yang diperlukan manajer untuk mendorong karyawan menerima konsep TQM. • Topik lain yang disertakan, antara lain : |PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Materi dan Isi Pelatihan 1. Kesadaran akan kualitas 2. Pengukuran kualitas 3. Manajemen proses dan pencegahan defect. 4. Pembentukan tim dan pelatihan kualitas 5. Fokus pada pelanggan dan pasar 6. Statistika dan metode statistika
  • 9. Menurut Goetsch dan Davis, ada 5 macam strategi untuk memaksimalkan sumber daya pelatihan : |PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Pemberian Pelatihan 1. Membentuk kualitas dari awal. 2. Merancang dari yang kecil. 3. Berpikir kreatif. 4. Melihat-lihat dulu. 5. Preview dan customize.
  • 10. Evaluasi dilakukan dua tahap, yaitu : |PROSES PELATIHAN YANG EFEKTIF – Evaluasi Pelatihan 1. Tahap pertama, dengan membandingkan dokumentasi tertulis mengenai pelatihan (outline kursus, rencana pelajaran, kurikulum, dan sebagainya) dengan sasaran pelatihan. 2. Tahap kedua, menentukan apakah pelatihan yang diberikan benar-benar konsisten dengan dokumentasi tersebut.
  • 11. |PENDEKATAN DALAM PEMBERIAN PELATIHAN • Internal  Pendekatan yang digunakan untuk memberikan pelatihan dengan fasilitas organisasi. • Eksternal  Pendekatan yang dilaksanakan dengan jalan mendaftarkan karyawan pada program atau kegiatan yang diberikan oleh lembaga pemerintah, swasta. • Kemitraan  Dilaksanakan dengan bermitra dengan perguruan tinggi, karena perguruan tinggi memiliki tenaga professional dibidang pendidikan.
  • 12. |PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN Berikut pinsip-prinsip pembelajaran : • Orang akan belajar sebaik-baiknya bila mereka siap untuk belajar • Orang lebih mudah apabila apa yang mereka pelajari dapat dikaitkan dengan sesuatu yang sudah mereka ketahui • Orang belajar sebaik-baiknya dengan cara setahap demi setahap. • Orang belajar dengan melakukannya. • Semakin sering seseorang menggunakan apa yang ia pelajari, semakin baik ingatan dan pemahamannya. • Sukses dalam belajar cenderung merangsang untuk belajar lebih banyak. • Orang butuh umpan balik dengan segera dan terus-menerus untuk mengetahui apakah mereka telah belajar.
  • 13. |PENYEBAB KEGAGALAN PELATIHAN Juran menyatakan 2 penyebab utama yang seringkali terjadi, yaitu : 1. Kurangnya partisipasi manajemen dalam perencanaan. 2. Jangkauan (scope) yang terlalu sempit.
  • 14. |KURIKULUM PELATIHAN KUALITAS – Pelatihan Berikut topik-topiknya : • Manajemen strategik terhadap kualitas • Kebijakan kualitas dan penyebarluasannya • Sasaran strategik kualitas dan penyebarluasannya • Trilogi Juran • Big Q dan Little Q • Konsep triple-role • Alur perencanaan kualitas • Pelanggan internal dan eksternal Perencanaan Kualitas • Cara mengidentifikasi pelanggan • Perencanaan mengenai proses makro • Perencanaan mengenai proses mikro • Desain produk • Perencanaan mengenai pengendalian proses • Transfer ke operasi • Santayana review • Alat-alat perencanaan
  • 15. Berikut topik-topiknya : • Manajemen strategik terhadap kualitas • Umpan balik dalam pengendalian kualitas • Kemampuan melakukan pengendalian • Perencanaan mengenai pengendalian • Subjek pengendalian |KURIKULUM PELATIHAN KUALITAS – Pelatihan Pengendalian Kualitas • Tanggung jawab pengendalian • Cara mengevaluasi kinerja • Interpretasi data statistik dan ekonomi • Pengambilan keputusan • Tindakan perbaikan • Audit jaminan kualitas • Alat-alat pengendalian
  • 16. Berikut topik-topiknya : • Manajemen strategik terhadap kualitas • Trilogi Juran • Dewan kualitas dan tanggung jawabnya • Biaya akibat kualitas yang jelek • Konsep project by project • Memperkirakan ROI (Return on investment) • Nominasi proyek |KURIKULUM PELATIHAN KUALITAS – Pelatihan Perbaikan Kualitas • Infrastruktur perbaikan kualitas • Proyek perbaikan proses makro • Diagnostic journey • Remedial journey • Peninjuan atas kemajuan yang dicapai • Penggunaan pengakuan dan penghargaan untuk meningkatkan motivasi • Alat dan teknik perbaikan kualitas