SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )
Sekolah : SMA N 1 Kedungwuni
Mata pelajaran : Fisika
Kelas/semester : X/I
Materi Pokok : Penjumlahan Vektor
Sub materi : Menjumlahkan Vektor dengan Metode Analitis
Alokasi waktu : 3×45 menit
A. Standar Kompetensi
1. Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya.
B. Kompetensi Dasar
1.2 Melakukan penjumlahan vektor.
C. Indikator
1. Menjumlahkan dua vektor atau lebih secara grafis.
2. Menjumlahkan dua vektor secara analisis.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Menyelesaikan masalah vektor dengan menggunakan metode analitik.
2. Membedakan perkalian skalar dua vektor dan perkalian silang dua vektor.
E. Materi Pembelajaran
Menentukan Vektor dengan metode analitis
F. Metode Pembelajaran
1. Model : Problem Based Learning
2. Metode : - Diskusi kelompok
- Ceramah
G. Langkah-langkah Kegiatan
Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengucapkan salam
 Salah satu siswa memimpin doa
 Mengecek kehadiran/ presensi peserta
didik
 Guru memberikan apersepsi
“Bagaimana mengoperasikan dua buah
15 menit
vektor sehingga diperoleh vektor yang
tegak lurus pada dua vektor tersebut?”
 Guru memberikan motivasi awal
kepada siswa dengan menampilkan
gambar sebuah gerakan akrobatik dari
pesawat yang indah dan mempesona
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan indikator yang ingin
dicapai
 Guru menjelaskan materi melukis
penjumlahan atau selisih vektor.
 Guru membagi kelas kelompok, setiap
kelompok terdiri dari 4 orang
 Guru menampilkan gambar tentang
penarikan kapal yang mengalami
kecelakaan atau kerusakan di tengah
lautan dan harus segera dibawa ke
pelabuhan terdekat untuk diperbaiki.
Untuk menarik kapal tersebut
dibutuhkan dua kapal dengan
dilengkapi kawat baja. Agar kapal
dapat sampai ke pelabuhan yang dituju,
posisi kapal selama perjalanan selama
perjalanan tetap stabil besar gaya yang
dibutuhkan oleh masing-masing kapal
penarik dan sudut yang dibentuk oleh
kawat baja harus diperhitungkan secara
cermat.
 Guru menyampaikan masalah untuk
didiskusikan secara berkelompok.
“Bagaimana perhitungan dengan
menguraikan vektor menjadi dua buah
vektor yang sebidang?”
 Guru membagikan Lembar Diskusi
100 menit
Siswa (LDS)
 Guru membimbing siswa berdiskusi
secara berkelompok.
 Guru menjelaskan sistematika
penyusunan laporan akhir yang akan
disusun secara individu
 Guru menyuruh perwakilan tiap
kelompok untuk menyampaikan hasil
dan kesimpulan diskusi kempoknya
masing-masing
 Guru memfasilitasi dengan menjawab
pertanyaan peserta didik yang
menghadapi kesulitan.
 Guru menyuruh siswa untuk kembali
duduk di tempat masing masing karena
akan dibagikan soal yang akan
dikerjakan secara individu.
 Guru meminta siswa untuk
mengumpulkan jawaban dari soal
tersebut.
Penutup  Guru membantu siswa melakukan
refleksi dari kegiatan yang telah
dilakukan
 Bersama siswa menyimpulkan dari
hasil diskusi menentukan resultan
vektor
20 menit
E. Sumber Belajar
a. Buku Fisika SMA dan MA Jl. 1A (Esis) halaman 53-72
F. Penilaian Hasil Belajar
a. Teknik Penilaian:
 Penilaian sikap
 Penilaian pengetahuan
 Penilaian kerja
b. Bentuk Instrumen:
 Lembar Disksi Siswa
 Lembar Penilaian Sikap
 Lembar penilaian kerja
 Lembar penilaian pengetahuan
 Lembar tes uraian
c. Rubrik Penilaian (Terlampir)
Mengetahui
Kepala SMA Guru Mata Pelajaran
......................... ..............................
NIP. NIP.
LAMPIRAN
Lampiran 1
Materi
1. Menentukan Vektor Resultan dengan Metode Analitis
Menentukan vektor resultan secara eksak dengan menggunakan rumus (bukan dengan
mengukur) disebut metode analitis. Ada dua cara dalam metode analitis, yakni
menggunakan rumus kosinus dan menggunakan vektor komponen.
a. Menentukan Resultan Dua Vektor dengan Rumus Kosinus
Hukum berhitung tidak berlaku pada operasi penjumlahan vektor. Untuk dua vektor
sebidang berarah seimbang, resultannya (jumlahnya) dapat ditentukan secara analitis
dengan menggunakan rumus kosinus
Dasar dari menentukan resultan dua vektor dengan rumus kosinus adalah rumus kosinus
dan rumus sinus dalam suatu segitiga sembarang yang akan dipelajari dal
am Matematika.
Perhatikan < OAC = (1800 -
< BOA)adalah sudut dihadapan sisi OC dalam ∆OAC, sehingga
rumus kosinus dalam ∆OAC memberikan
OC2 = OA2 + AC2 – 2OA.AC cos < OAC
= OA2 + AC2 – 2OA.AC cos (1800 - ɑ< BOA )
= OA2 + AC2 – 2OA.AC (-cos < BOA)
= OA2 + AC2 – 2OA.AC cos < BOA
Karena OC = R, OA = F1 dan AC = F2, maka dapat ditulis
R2 = F12 + F22 + 2F1F2 cos ɑ< BOA
Besar vektor resultan
Dengan 00 ≤ ɑ ≤ 1800 disebut sudut apit, yaitu sudut terkecil yang dibentuk oleh vektor F
1 dan F2. Adapun arah vektor resultan R terhadap salah satu vektor, misalnya F1, yaitu B,
dihitung dengan rumus sinus.
b. Menentukan Resultan dengan Cara Komponen Vektor
Sebelum membahas metode ini, kita harus terlebih dahulu memahami apa yang
dimaksud dengan komponen vektor. Jika kita tinjau ulang lukisan jumlah
vektor F1 + F2 pada gambar, kitadapat juga mengatakan hal kebalikannya, yaitu vektor
(F1+F2) dapat kita uraikan dalam sebuah bidang datar menjadi dua vektor komponen
F1 dan F2. Di sini kita batasi pembahasan kita tentang uraian sebuah vektor
dalam bidang datar menjadi dua komponen vektor yang saling tegak lurus.
Setiap vektor selalu dapat kita uraikan menjadi dua vektor yang saling
tegak lurus. Vektor pertama terletak pada sumbu X, kita sebut komponen vektor pada
sumbu X. Vektor kedua terletak pada sumbu Y, kita sebut komponen vektor pada
sumbuY.
Pada gambar di atas ditunjukkan sebuah vektor F yang dapat kita uraikan
menjadi komponen pada sumbu X, yaitu Fx, dan komponen pada sumbu Y, yaitu Fy.
Misalkan, sudut antara vektor F dengan sumbu X positif adalah Ө, besar komponen-
komponen Fx dan Fy dapat kita peroleh dari perbandingan sinus dan kosinus dalam
segitiga siku-siku OAB.
Cos Ө = 𝑭𝒙
sin Ө = 𝑭𝒚
Fx = F cos Ө
Fy = F sin Ө
Bagaimana besar dan arah vektor jika kedua komponen vektor diketahui?
Misalkan, sebuah vektor F memiliki komponenkomponen Fx dan Fy. Besar vektor F d
apat kita cari dengan menggunakan dalil Phytagoras pada segitiga siku-siku, dan arah
vektor dapat kita cari dengan menggunakan perbandingan trigonometri tangen.
Besar vektor
Arah vektor tan 
𝐹𝑥
𝐹𝑦
Lampiran 2
 Bentuk Instrumen dan Instrumen
1. Lembar Pengamatan Sikap
No Nama Kritis Teliti Cermat Tanggung
Jawab
Skor
1.
2.
3.
2. Penilaian tes tertulis
Jumlah soal
Uraian :5 soal
Bentuk Tes : Tes Tertulis
Alokasi waktu : 25 menit
KISI-KISI
Kompetensi dasar Materi pokok Indikator Soal
3.2 Menerapkan prinsip
penjumlahan vektor (dengan
pendekatan geometri)
Penjumlahan
Vektor
1. Menghitung resultan dan arah vektor
dengan metode analitis
2. Menghitung resultan 3 vektor dengan
metode analitis
3. Menentukan besar dan arah resultan
vektor jika komponen vektor diketahui
4. Menghitung selisih dua vektor yang
membentuk sudut
5. Menghitung sudut yang diapit oleh dua
vektor
Soal Uraian
1. Besar dari vektor – vektor C dan D pada gambar
berikut adalah 4 meter dan 5 meter, dengan metode
analitis tentukan besar dan arah C + D
2. Resultan ketiga vektor gaya adalah…
3. Bagaimana besar dan arah vektor jika kedua komponen vektor diketahui?
4. Dua buah vektor kecepatan P dan Q masing-masing besarnya 40 m/s dan 20 m/s
membentuk sudut 60°.
Tentukan selisih kedua vektor tersebut!
5. Ditentukan 2 buah vektor F yang sama besarnya. Bila perbandingan antara besar
jumlah dan besar selisih kedua vektor sama dengan √3, tentukan besar sudut yang
dibentuk oleh kedua vektor!
3. Penilaian Ketrampilan (Unjuk Kerja)
Format Penilaian Presentasi Kelompok
No Nama Aspek Penilaian Total
nilai
Presentasi
Sikap Keaktifan Wawasan Kemampuan
berpendapat
3. Pedoman Penskoran
a. Penilaian Sikap
b.
N
o
Aspek yang di Nilai 3 2 1 Rubrik
1 Kritis 3. Menunjukan sikap kritis yang tinggi, antusisias
aktif dalam kegiatan kelompok
2. Menunjukan sikap kritis yang tinggi namun
tidak terlalu antusias dan baru terlibat aktif dalam
kegiatan kelompok ketika disuruh
1. Tidak menunjukan antusias dalam pengamatan,
sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok
walaupun telah didorong untuk terlibat
2 Teliti dalam
melakukan
percobaan.
3. Teliti mengukur dan mengolah data ketika
pengamatan
2. kurang teliti ketika mengukur dan mengolah
data pengamatan
1. Tidak teliti mengukur dan mengolah data ketika
pengamatan
3 Cermat dalam
melakukan
percobaan.
3. Cermat mengukur dan mengolah data ketika
pengamatan
2. Kurang cermat mengukur dan mengolah data
ketika pengamatan
1. Tidak mengukur dan mengolah data ketika
pengamatan
4 Tanggungjawab
dalam belajar dan
bekerja baik secara
individu atau
berkelompok.
3.Tanggung jawab dalam menyelesaikan tugas
dengan hasil terbaik yang bisa dilakukan, berupaya
tepat waktu
2.Kurang tanggung jawab, berupaya tepat waktu
dalam menyelesaikan tugas namun belum
menunjukan upaya perbaikan
1.Tidak bertanggung jawab,.tidak berupaya
sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas, dan
tugasnya tidak selesai
Skor = 3 x 4 = 12 Nilai Akhir = 12 / 3 = 4
Pedoman penilaian sikap
Predikat Keterangan Rentang nilai
SB Sangat Baik 3,66-4
B Baik 2,66-3,66
C Cukup 1,66-2,66
K Kuang 0-1,66
b. Penilaian Pengetahuan
Skor : 5 = jika menjawab pertanyaan dengan benar dan tepat serta lengkap
(diketahui , ditanyakan, dan penyelesaian)
Skor 3 = jika menjawab pertanyaan dengan hanya mencantumkan (diketahui ,
ditanyakan, dan penyelesain), namun tidak lengkap seluruhnya.
Skor 2 = jika menjawab pertanyaan dengan hanya mencantumkan (diketahui ,
ditanyakan, dan penyelesain), namun tidak lengkap seluruhnya.
Skor 1 = jika menjawab pertanyaan dengan hanya mencantumkan di ketahui dan
ditanyakan saja
Skor 0 = jika tidak di jawab
Total Penilaian = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑥 4
c. Penilaian Ketrampilan
Pedoman penilaian presentasi kelompok
Penskoran: Jumlah skor:
A. Tidak Baik Skor 1 24—30 = Sangat Baik
B. Kurang Baik Skor 2 18—23 = Baik
C. Cukup Baik Skor 3 12—17 = Cukup
D. Baik Skor 4 6—11 = Kurang
E. Sangat Baik Skor 5
LEMBAR DISKUSI SISWA
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : Gasal
Materi : Penjumlahan Vektor
Sub Materi : Menguraikan vektor dengan metode analitis
Waktu : 60 menit
Kompetensi Dasar : Menerapkan prinsip penjumlahan vektor (dengan pendekatan
geometri)
Indikator : Menggambarkan vektor, resultan vektor dan komponen vektor.
Kelompok :
Nama Anggota :
SOAL DISKUSI
1. Seseorang mengendarai mobil pada lintasan yang lurus ke timur menempuh
jarak sejauh 60 km. Selanjutnya, berbelok ke arah 37o
antara timur dan selatan
sampai menempuh jarak sejauh 60 km. Kemudian, berbelok lagi menuju ke
barat hingga menmpuh jarak 70 km.
a. Gambarkan vektor-vektor perpindahannya pada koordinat kartesius dengan
sumbu-x negatif menyatakan timur !
b. Hitunglah resultan perpindahannya !
2. Uraikan vektor-vektor yang terdapat pada gerakan bandul berikut. Jika diketahui
besarnya T=10 N, =37o
, m=10 kg, g=10 m/s, dan F=12 N (Hasil kali mg
menghasilkan satuan newton (N)). Tentukanlah penjumlahan vektor dalam arah
sumbu-x dan sumbu-y.
Menurut Anda, supaya resultan vektor-vektor tersebut sama dengan nol, dengan
tidak mengubah besarnya  dan g, berapakah nilai T,F, dan m yang harus
diberikan? Gunakan konsep vektor untuk menjawabnya. Apa yang dapat Anda
simpulkan?

More Related Content

What's hot

2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 
Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)
eli priyatna laidan
 
Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)
Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)
Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)
udhy_bams11
 
rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )
rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )
rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )
Musdalifah yusuf
 
16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat
maya sari
 
Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...
Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...
Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...
Musdalifah yusuf
 
16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat
Ayu Varadita
 
Rpp matematika SMA (matriks ips)
Rpp matematika SMA (matriks ips)Rpp matematika SMA (matriks ips)
Rpp matematika SMA (matriks ips)
Heriyanto Asep
 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
Yulia Angraini
 
Rpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadratRpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadrat
Neneng Khairani
 
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
renatanurlaily77
 
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadratRpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
mohamad muchtar
 
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratRPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
Erni Susanti
 
Rpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahanRpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahan
AYU Hardiyanti
 
RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
RPP LIMIT FUNGSI ALJABARRPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
eqwin jaka
 
Rpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5 manisah
Rpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5   manisahRpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5   manisah
Rpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5 manisah
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 

What's hot (19)

2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
 
Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 4 (komposisi transformasi geometri)
 
Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)
Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)
Rpp mat peminatan (luddy sman madani palu2)
 
rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )
rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )
rpp sifat-sifat logaritma kurikulum 2013 ( RPP eksponen dan logaritma )
 
16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat
 
Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...
Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...
Rpp menentukan nilai logaritma menggunakan tabel logaritma ( RPP eksponen dan...
 
12. integral
12. integral12. integral
12. integral
 
16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat
 
Rpp matematika SMA (matriks ips)
Rpp matematika SMA (matriks ips)Rpp matematika SMA (matriks ips)
Rpp matematika SMA (matriks ips)
 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
 
Rpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadratRpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadrat
 
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
 
Det matrix
Det matrixDet matrix
Det matrix
 
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadratRpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
 
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratRPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
 
Rp pmatrik
Rp pmatrikRp pmatrik
Rp pmatrik
 
Rpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahanRpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahan
 
RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
RPP LIMIT FUNGSI ALJABARRPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
 
Rpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5 manisah
Rpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5   manisahRpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5   manisah
Rpp sistem persamaan linear 3 variabel sma n 5 manisah
 

Viewers also liked

RPP VEKTOR (SMA)
RPP VEKTOR (SMA)RPP VEKTOR (SMA)
RPP VEKTOR (SMA)
MAFIA '11
 
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 
RPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTAN
RPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTANRPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTAN
RPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTAN
MAFIA '11
 
05 bab 4
05 bab 405 bab 4
05 bab 4
fitriana416
 
Rpp matematika peminatan sma x bab 6
Rpp matematika peminatan sma x bab 6Rpp matematika peminatan sma x bab 6
Rpp matematika peminatan sma x bab 6
eli priyatna laidan
 
Vektor
VektorVektor
Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)
eli priyatna laidan
 
Matematika Peminatan Kelas X
Matematika Peminatan Kelas XMatematika Peminatan Kelas X
Matematika Peminatan Kelas X
Muhamad Dzaki Albiruni
 
Vektor (pertemuan 1)
Vektor (pertemuan 1)Vektor (pertemuan 1)
Vektor (pertemuan 1)
Ana Sugiyarti
 
BAHAN AJAR VEKTOR
BAHAN AJAR VEKTORBAHAN AJAR VEKTOR
BAHAN AJAR VEKTOR
MAFIA '11
 
RPP GERAK LURUS
RPP GERAK LURUSRPP GERAK LURUS
RPP GERAK LURUS
MAFIA '11
 
K alkulus perumuman teorema stokes
K alkulus   perumuman teorema stokesK alkulus   perumuman teorema stokes
K alkulus perumuman teorema stokes
Alen Pepa
 
Listrik statis kelas ix smp
Listrik statis kelas ix smpListrik statis kelas ix smp
Listrik statis kelas ix smp
Ronha Vhia Andika
 
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013 copy
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013   copyRpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013   copy
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013 copy
eli priyatna laidan
 
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix   kd 3.1 - listrikRpp smp ix   kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
Dewi Fitri
 
2 rpp 1.2 2008
2 rpp 1.2 20082 rpp 1.2 2008
2 rpp 1.2 2008
arif fahruddin
 
ringkasan buku teori bilangan
ringkasan buku teori bilangan ringkasan buku teori bilangan
ringkasan buku teori bilangan
dewi nur aisyah
 
Rpp matematika SMA (program linear ipa)
Rpp matematika SMA (program linear ipa)Rpp matematika SMA (program linear ipa)
Rpp matematika SMA (program linear ipa)Heriyanto Asep
 

Viewers also liked (20)

RPP VEKTOR (SMA)
RPP VEKTOR (SMA)RPP VEKTOR (SMA)
RPP VEKTOR (SMA)
 
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
2. sma kelas x rpp kd 3.2;4.1;4.2 penjumlahan vektor (karlina 1308233)
 
RPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTAN
RPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTANRPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTAN
RPP GERAK LURUS DENGAN KECEPATAN & PERCEPATAN KONSTAN
 
05 bab 4
05 bab 405 bab 4
05 bab 4
 
Rpp matematika peminatan sma x bab 6
Rpp matematika peminatan sma x bab 6Rpp matematika peminatan sma x bab 6
Rpp matematika peminatan sma x bab 6
 
Vektor
VektorVektor
Vektor
 
Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 2 (vektor)
 
Matematika Peminatan Kelas X
Matematika Peminatan Kelas XMatematika Peminatan Kelas X
Matematika Peminatan Kelas X
 
Vektor (pertemuan 1)
Vektor (pertemuan 1)Vektor (pertemuan 1)
Vektor (pertemuan 1)
 
BAHAN AJAR VEKTOR
BAHAN AJAR VEKTORBAHAN AJAR VEKTOR
BAHAN AJAR VEKTOR
 
RPP GERAK LURUS
RPP GERAK LURUSRPP GERAK LURUS
RPP GERAK LURUS
 
K alkulus perumuman teorema stokes
K alkulus   perumuman teorema stokesK alkulus   perumuman teorema stokes
K alkulus perumuman teorema stokes
 
Listrik statis kelas ix smp
Listrik statis kelas ix smpListrik statis kelas ix smp
Listrik statis kelas ix smp
 
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
5. sma kelas xii rpp kd 3.3;4.3 listrik statis (karlina 1308233)
 
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013 copy
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013   copyRpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013   copy
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013 copy
 
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix   kd 3.1 - listrikRpp smp ix   kd 3.1 - listrik
Rpp smp ix kd 3.1 - listrik
 
00 modul kurikulum 2013
00 modul kurikulum 201300 modul kurikulum 2013
00 modul kurikulum 2013
 
2 rpp 1.2 2008
2 rpp 1.2 20082 rpp 1.2 2008
2 rpp 1.2 2008
 
ringkasan buku teori bilangan
ringkasan buku teori bilangan ringkasan buku teori bilangan
ringkasan buku teori bilangan
 
Rpp matematika SMA (program linear ipa)
Rpp matematika SMA (program linear ipa)Rpp matematika SMA (program linear ipa)
Rpp matematika SMA (program linear ipa)
 

Similar to Rpp vektor pertemuan 3 ktsp

9. rpp sistem koordinat
9. rpp sistem koordinat9. rpp sistem koordinat
9. rpp sistem koordinat
MA UF NW PAOK LOMBOK
 
vektor
vektorvektor
Devi ii
Devi iiDevi ii
Devi iipkonb
 
4. Vektor dua dimensi.docx
4. Vektor dua dimensi.docx4. Vektor dua dimensi.docx
4. Vektor dua dimensi.docx
RirinPujiLestari3
 
Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...
Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...
Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...
eli priyatna laidan
 
Rpp barisan dan aritmatika
Rpp barisan  dan aritmatikaRpp barisan  dan aritmatika
Rpp barisan dan aritmatika
arifhaki
 
RPP
RPPRPP
RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013
RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013
RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013
Yoshiie Srinita
 
Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013
Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013
Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013
Agung Handoko
 
Rubrik
RubrikRubrik
Rubrik
lis shaleh
 
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
eli priyatna laidan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadratRencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
abbas usn
 
Rpp. 12.1
Rpp. 12.1Rpp. 12.1
RPP Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
RPP Sistem Persamaan Linear Dua VariabelRPP Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
RPP Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Eldy Rompies
 
Rpp aturan_sinus_dan_kosinus
Rpp aturan_sinus_dan_kosinusRpp aturan_sinus_dan_kosinus
Rpp aturan_sinus_dan_kosinus
Ali Tamam
 
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak22. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
Soleh Chudin
 
Contoh rpp 2013 matematika sma
Contoh rpp 2013   matematika smaContoh rpp 2013   matematika sma
Contoh rpp 2013 matematika smameianus
 

Similar to Rpp vektor pertemuan 3 ktsp (20)

9. rpp sistem koordinat
9. rpp sistem koordinat9. rpp sistem koordinat
9. rpp sistem koordinat
 
vektor
vektorvektor
vektor
 
Devi ii
Devi iiDevi ii
Devi ii
 
Rpp bilangan bulat
Rpp bilangan bulatRpp bilangan bulat
Rpp bilangan bulat
 
4. Vektor dua dimensi.docx
4. Vektor dua dimensi.docx4. Vektor dua dimensi.docx
4. Vektor dua dimensi.docx
 
Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...
Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...
Rpp fisika sma kelas x besaran dan satuan sman1 cikembar eli priyatna kurikul...
 
Rpp barisan dan aritmatika
Rpp barisan  dan aritmatikaRpp barisan  dan aritmatika
Rpp barisan dan aritmatika
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013
RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013
RPP Transformasi SMP Kelas VII Kurikulum 2013
 
contoh RPP berkarakter
contoh RPP berkarakter contoh RPP berkarakter
contoh RPP berkarakter
 
Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013
Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013
Rpp faktor dan pangkat Kurikulum 2013
 
Rubrik
RubrikRubrik
Rubrik
 
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadratRencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Rpp. 12.1
Rpp. 12.1Rpp. 12.1
Rpp. 12.1
 
RPP Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
RPP Sistem Persamaan Linear Dua VariabelRPP Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
RPP Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
 
Rpp aturan_sinus_dan_kosinus
Rpp aturan_sinus_dan_kosinusRpp aturan_sinus_dan_kosinus
Rpp aturan_sinus_dan_kosinus
 
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak22. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
 
Contoh rpp 2013 matematika sma
Contoh rpp 2013   matematika smaContoh rpp 2013   matematika sma
Contoh rpp 2013 matematika sma
 

More from Ajeng Rizki Rahmawati

Pts FISIKA X MIPA 1920
Pts FISIKA X MIPA 1920 Pts FISIKA X MIPA 1920
Pts FISIKA X MIPA 1920
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Pts bio lintas minat x ips 1920
Pts bio lintas minat x ips 1920 Pts bio lintas minat x ips 1920
Pts bio lintas minat x ips 1920
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Kisi kisi fisika x pts 1 1920
Kisi kisi fisika x pts 1 1920Kisi kisi fisika x pts 1 1920
Kisi kisi fisika x pts 1 1920
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Rpp teks eksposisi
Rpp teks eksposisiRpp teks eksposisi
Rpp teks eksposisi
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Rpp unsur zat senyawa smp
Rpp unsur zat senyawa smpRpp unsur zat senyawa smp
Rpp unsur zat senyawa smp
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Rpp perubahan zat fisika smp
Rpp perubahan zat fisika smpRpp perubahan zat fisika smp
Rpp perubahan zat fisika smp
Ajeng Rizki Rahmawati
 
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMPRPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Daftar isi
Daftar isiDaftar isi
SINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMI
SINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMISINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMI
SINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMI
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Tetaplah Tersenyum Indonesiaku
Tetaplah Tersenyum IndonesiakuTetaplah Tersenyum Indonesiaku
Tetaplah Tersenyum Indonesiaku
Ajeng Rizki Rahmawati
 
materi siapsiaga bencana PMR WIRA
materi siapsiaga bencana PMR WIRAmateri siapsiaga bencana PMR WIRA
materi siapsiaga bencana PMR WIRA
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Suhu dan kalor
Suhu dan kalorSuhu dan kalor
Suhu dan kalor
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Soal soal materi gerak melingkar dan gerak parabola
Soal soal materi gerak melingkar dan gerak parabolaSoal soal materi gerak melingkar dan gerak parabola
Soal soal materi gerak melingkar dan gerak parabola
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Ppt gerak parabola dan gerak melingkar
Ppt gerak parabola dan gerak melingkarPpt gerak parabola dan gerak melingkar
Ppt gerak parabola dan gerak melingkar
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Gerak parabola fisika sma
Gerak parabola fisika smaGerak parabola fisika sma
Gerak parabola fisika sma
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Gerak melingkar fisika sma
Gerak melingkar fisika smaGerak melingkar fisika sma
Gerak melingkar fisika sma
Ajeng Rizki Rahmawati
 
gelombang stasioner ppt
gelombang stasioner pptgelombang stasioner ppt
gelombang stasioner ppt
Ajeng Rizki Rahmawati
 

More from Ajeng Rizki Rahmawati (20)

Pts FISIKA X MIPA 1920
Pts FISIKA X MIPA 1920 Pts FISIKA X MIPA 1920
Pts FISIKA X MIPA 1920
 
Pts bio lintas minat x ips 1920
Pts bio lintas minat x ips 1920 Pts bio lintas minat x ips 1920
Pts bio lintas minat x ips 1920
 
Kisi kisi fisika x pts 1 1920
Kisi kisi fisika x pts 1 1920Kisi kisi fisika x pts 1 1920
Kisi kisi fisika x pts 1 1920
 
RPP HAKIKAT FISIKA
RPP HAKIKAT FISIKA RPP HAKIKAT FISIKA
RPP HAKIKAT FISIKA
 
Rpp teks eksposisi
Rpp teks eksposisiRpp teks eksposisi
Rpp teks eksposisi
 
Rpp unsur zat senyawa smp
Rpp unsur zat senyawa smpRpp unsur zat senyawa smp
Rpp unsur zat senyawa smp
 
Rpp perubahan zat fisika smp
Rpp perubahan zat fisika smpRpp perubahan zat fisika smp
Rpp perubahan zat fisika smp
 
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMPRPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
 
Daftar isi
Daftar isiDaftar isi
Daftar isi
 
SINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMI
SINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMISINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMI
SINOPSIS NYANYIAN SUNYI BUAT ADIKKU SAYANG, PARMI
 
Puisi jasamu
Puisi jasamuPuisi jasamu
Puisi jasamu
 
Tetaplah Tersenyum Indonesiaku
Tetaplah Tersenyum IndonesiakuTetaplah Tersenyum Indonesiaku
Tetaplah Tersenyum Indonesiaku
 
materi siapsiaga bencana PMR WIRA
materi siapsiaga bencana PMR WIRAmateri siapsiaga bencana PMR WIRA
materi siapsiaga bencana PMR WIRA
 
Suhu dan kalor
Suhu dan kalorSuhu dan kalor
Suhu dan kalor
 
Momentum dan impuls
Momentum dan impuls Momentum dan impuls
Momentum dan impuls
 
Soal soal materi gerak melingkar dan gerak parabola
Soal soal materi gerak melingkar dan gerak parabolaSoal soal materi gerak melingkar dan gerak parabola
Soal soal materi gerak melingkar dan gerak parabola
 
Ppt gerak parabola dan gerak melingkar
Ppt gerak parabola dan gerak melingkarPpt gerak parabola dan gerak melingkar
Ppt gerak parabola dan gerak melingkar
 
Gerak parabola fisika sma
Gerak parabola fisika smaGerak parabola fisika sma
Gerak parabola fisika sma
 
Gerak melingkar fisika sma
Gerak melingkar fisika smaGerak melingkar fisika sma
Gerak melingkar fisika sma
 
gelombang stasioner ppt
gelombang stasioner pptgelombang stasioner ppt
gelombang stasioner ppt
 

Recently uploaded

Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

Rpp vektor pertemuan 3 ktsp

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SMA N 1 Kedungwuni Mata pelajaran : Fisika Kelas/semester : X/I Materi Pokok : Penjumlahan Vektor Sub materi : Menjumlahkan Vektor dengan Metode Analitis Alokasi waktu : 3×45 menit A. Standar Kompetensi 1. Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya. B. Kompetensi Dasar 1.2 Melakukan penjumlahan vektor. C. Indikator 1. Menjumlahkan dua vektor atau lebih secara grafis. 2. Menjumlahkan dua vektor secara analisis. D. Tujuan Pembelajaran 1. Menyelesaikan masalah vektor dengan menggunakan metode analitik. 2. Membedakan perkalian skalar dua vektor dan perkalian silang dua vektor. E. Materi Pembelajaran Menentukan Vektor dengan metode analitis F. Metode Pembelajaran 1. Model : Problem Based Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Ceramah G. Langkah-langkah Kegiatan Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu Pendahuluan  Guru mengucapkan salam  Salah satu siswa memimpin doa  Mengecek kehadiran/ presensi peserta didik  Guru memberikan apersepsi “Bagaimana mengoperasikan dua buah 15 menit
  • 2. vektor sehingga diperoleh vektor yang tegak lurus pada dua vektor tersebut?”  Guru memberikan motivasi awal kepada siswa dengan menampilkan gambar sebuah gerakan akrobatik dari pesawat yang indah dan mempesona  Menyampaikan tujuan pembelajaran  Menyampaikan indikator yang ingin dicapai  Guru menjelaskan materi melukis penjumlahan atau selisih vektor.  Guru membagi kelas kelompok, setiap kelompok terdiri dari 4 orang  Guru menampilkan gambar tentang penarikan kapal yang mengalami kecelakaan atau kerusakan di tengah lautan dan harus segera dibawa ke pelabuhan terdekat untuk diperbaiki. Untuk menarik kapal tersebut dibutuhkan dua kapal dengan dilengkapi kawat baja. Agar kapal dapat sampai ke pelabuhan yang dituju, posisi kapal selama perjalanan selama perjalanan tetap stabil besar gaya yang dibutuhkan oleh masing-masing kapal penarik dan sudut yang dibentuk oleh kawat baja harus diperhitungkan secara cermat.  Guru menyampaikan masalah untuk didiskusikan secara berkelompok. “Bagaimana perhitungan dengan menguraikan vektor menjadi dua buah vektor yang sebidang?”  Guru membagikan Lembar Diskusi 100 menit
  • 3. Siswa (LDS)  Guru membimbing siswa berdiskusi secara berkelompok.  Guru menjelaskan sistematika penyusunan laporan akhir yang akan disusun secara individu  Guru menyuruh perwakilan tiap kelompok untuk menyampaikan hasil dan kesimpulan diskusi kempoknya masing-masing  Guru memfasilitasi dengan menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan.  Guru menyuruh siswa untuk kembali duduk di tempat masing masing karena akan dibagikan soal yang akan dikerjakan secara individu.  Guru meminta siswa untuk mengumpulkan jawaban dari soal tersebut. Penutup  Guru membantu siswa melakukan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan  Bersama siswa menyimpulkan dari hasil diskusi menentukan resultan vektor 20 menit E. Sumber Belajar a. Buku Fisika SMA dan MA Jl. 1A (Esis) halaman 53-72 F. Penilaian Hasil Belajar a. Teknik Penilaian:  Penilaian sikap  Penilaian pengetahuan  Penilaian kerja
  • 4. b. Bentuk Instrumen:  Lembar Disksi Siswa  Lembar Penilaian Sikap  Lembar penilaian kerja  Lembar penilaian pengetahuan  Lembar tes uraian c. Rubrik Penilaian (Terlampir) Mengetahui Kepala SMA Guru Mata Pelajaran ......................... .............................. NIP. NIP.
  • 5. LAMPIRAN Lampiran 1 Materi 1. Menentukan Vektor Resultan dengan Metode Analitis Menentukan vektor resultan secara eksak dengan menggunakan rumus (bukan dengan mengukur) disebut metode analitis. Ada dua cara dalam metode analitis, yakni menggunakan rumus kosinus dan menggunakan vektor komponen. a. Menentukan Resultan Dua Vektor dengan Rumus Kosinus Hukum berhitung tidak berlaku pada operasi penjumlahan vektor. Untuk dua vektor sebidang berarah seimbang, resultannya (jumlahnya) dapat ditentukan secara analitis dengan menggunakan rumus kosinus Dasar dari menentukan resultan dua vektor dengan rumus kosinus adalah rumus kosinus dan rumus sinus dalam suatu segitiga sembarang yang akan dipelajari dal am Matematika. Perhatikan < OAC = (1800 - < BOA)adalah sudut dihadapan sisi OC dalam ∆OAC, sehingga rumus kosinus dalam ∆OAC memberikan OC2 = OA2 + AC2 – 2OA.AC cos < OAC = OA2 + AC2 – 2OA.AC cos (1800 - ɑ< BOA ) = OA2 + AC2 – 2OA.AC (-cos < BOA) = OA2 + AC2 – 2OA.AC cos < BOA Karena OC = R, OA = F1 dan AC = F2, maka dapat ditulis R2 = F12 + F22 + 2F1F2 cos ɑ< BOA Besar vektor resultan
  • 6. Dengan 00 ≤ ɑ ≤ 1800 disebut sudut apit, yaitu sudut terkecil yang dibentuk oleh vektor F 1 dan F2. Adapun arah vektor resultan R terhadap salah satu vektor, misalnya F1, yaitu B, dihitung dengan rumus sinus. b. Menentukan Resultan dengan Cara Komponen Vektor Sebelum membahas metode ini, kita harus terlebih dahulu memahami apa yang dimaksud dengan komponen vektor. Jika kita tinjau ulang lukisan jumlah vektor F1 + F2 pada gambar, kitadapat juga mengatakan hal kebalikannya, yaitu vektor (F1+F2) dapat kita uraikan dalam sebuah bidang datar menjadi dua vektor komponen F1 dan F2. Di sini kita batasi pembahasan kita tentang uraian sebuah vektor dalam bidang datar menjadi dua komponen vektor yang saling tegak lurus. Setiap vektor selalu dapat kita uraikan menjadi dua vektor yang saling tegak lurus. Vektor pertama terletak pada sumbu X, kita sebut komponen vektor pada sumbu X. Vektor kedua terletak pada sumbu Y, kita sebut komponen vektor pada sumbuY. Pada gambar di atas ditunjukkan sebuah vektor F yang dapat kita uraikan menjadi komponen pada sumbu X, yaitu Fx, dan komponen pada sumbu Y, yaitu Fy. Misalkan, sudut antara vektor F dengan sumbu X positif adalah Ө, besar komponen- komponen Fx dan Fy dapat kita peroleh dari perbandingan sinus dan kosinus dalam segitiga siku-siku OAB. Cos Ө = 𝑭𝒙 sin Ө = 𝑭𝒚 Fx = F cos Ө Fy = F sin Ө Bagaimana besar dan arah vektor jika kedua komponen vektor diketahui? Misalkan, sebuah vektor F memiliki komponenkomponen Fx dan Fy. Besar vektor F d apat kita cari dengan menggunakan dalil Phytagoras pada segitiga siku-siku, dan arah vektor dapat kita cari dengan menggunakan perbandingan trigonometri tangen. Besar vektor
  • 7. Arah vektor tan  𝐹𝑥 𝐹𝑦
  • 8. Lampiran 2  Bentuk Instrumen dan Instrumen 1. Lembar Pengamatan Sikap No Nama Kritis Teliti Cermat Tanggung Jawab Skor 1. 2. 3. 2. Penilaian tes tertulis Jumlah soal Uraian :5 soal Bentuk Tes : Tes Tertulis Alokasi waktu : 25 menit KISI-KISI Kompetensi dasar Materi pokok Indikator Soal 3.2 Menerapkan prinsip penjumlahan vektor (dengan pendekatan geometri) Penjumlahan Vektor 1. Menghitung resultan dan arah vektor dengan metode analitis 2. Menghitung resultan 3 vektor dengan metode analitis 3. Menentukan besar dan arah resultan vektor jika komponen vektor diketahui 4. Menghitung selisih dua vektor yang membentuk sudut 5. Menghitung sudut yang diapit oleh dua vektor Soal Uraian 1. Besar dari vektor – vektor C dan D pada gambar berikut adalah 4 meter dan 5 meter, dengan metode analitis tentukan besar dan arah C + D
  • 9. 2. Resultan ketiga vektor gaya adalah… 3. Bagaimana besar dan arah vektor jika kedua komponen vektor diketahui? 4. Dua buah vektor kecepatan P dan Q masing-masing besarnya 40 m/s dan 20 m/s membentuk sudut 60°. Tentukan selisih kedua vektor tersebut! 5. Ditentukan 2 buah vektor F yang sama besarnya. Bila perbandingan antara besar jumlah dan besar selisih kedua vektor sama dengan √3, tentukan besar sudut yang dibentuk oleh kedua vektor! 3. Penilaian Ketrampilan (Unjuk Kerja) Format Penilaian Presentasi Kelompok No Nama Aspek Penilaian Total nilai Presentasi Sikap Keaktifan Wawasan Kemampuan berpendapat 3. Pedoman Penskoran a. Penilaian Sikap b. N o Aspek yang di Nilai 3 2 1 Rubrik
  • 10. 1 Kritis 3. Menunjukan sikap kritis yang tinggi, antusisias aktif dalam kegiatan kelompok 2. Menunjukan sikap kritis yang tinggi namun tidak terlalu antusias dan baru terlibat aktif dalam kegiatan kelompok ketika disuruh 1. Tidak menunjukan antusias dalam pengamatan, sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok walaupun telah didorong untuk terlibat 2 Teliti dalam melakukan percobaan. 3. Teliti mengukur dan mengolah data ketika pengamatan 2. kurang teliti ketika mengukur dan mengolah data pengamatan 1. Tidak teliti mengukur dan mengolah data ketika pengamatan 3 Cermat dalam melakukan percobaan. 3. Cermat mengukur dan mengolah data ketika pengamatan 2. Kurang cermat mengukur dan mengolah data ketika pengamatan 1. Tidak mengukur dan mengolah data ketika pengamatan 4 Tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu atau berkelompok. 3.Tanggung jawab dalam menyelesaikan tugas dengan hasil terbaik yang bisa dilakukan, berupaya tepat waktu 2.Kurang tanggung jawab, berupaya tepat waktu dalam menyelesaikan tugas namun belum menunjukan upaya perbaikan 1.Tidak bertanggung jawab,.tidak berupaya sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas, dan tugasnya tidak selesai Skor = 3 x 4 = 12 Nilai Akhir = 12 / 3 = 4 Pedoman penilaian sikap Predikat Keterangan Rentang nilai SB Sangat Baik 3,66-4 B Baik 2,66-3,66 C Cukup 1,66-2,66 K Kuang 0-1,66 b. Penilaian Pengetahuan Skor : 5 = jika menjawab pertanyaan dengan benar dan tepat serta lengkap (diketahui , ditanyakan, dan penyelesaian) Skor 3 = jika menjawab pertanyaan dengan hanya mencantumkan (diketahui , ditanyakan, dan penyelesain), namun tidak lengkap seluruhnya. Skor 2 = jika menjawab pertanyaan dengan hanya mencantumkan (diketahui , ditanyakan, dan penyelesain), namun tidak lengkap seluruhnya.
  • 11. Skor 1 = jika menjawab pertanyaan dengan hanya mencantumkan di ketahui dan ditanyakan saja Skor 0 = jika tidak di jawab Total Penilaian = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑥 4 c. Penilaian Ketrampilan Pedoman penilaian presentasi kelompok Penskoran: Jumlah skor: A. Tidak Baik Skor 1 24—30 = Sangat Baik B. Kurang Baik Skor 2 18—23 = Baik C. Cukup Baik Skor 3 12—17 = Cukup D. Baik Skor 4 6—11 = Kurang E. Sangat Baik Skor 5
  • 12. LEMBAR DISKUSI SISWA Mata Pelajaran : Fisika Kelas / Semester : Gasal Materi : Penjumlahan Vektor Sub Materi : Menguraikan vektor dengan metode analitis Waktu : 60 menit Kompetensi Dasar : Menerapkan prinsip penjumlahan vektor (dengan pendekatan geometri) Indikator : Menggambarkan vektor, resultan vektor dan komponen vektor. Kelompok : Nama Anggota : SOAL DISKUSI 1. Seseorang mengendarai mobil pada lintasan yang lurus ke timur menempuh jarak sejauh 60 km. Selanjutnya, berbelok ke arah 37o antara timur dan selatan sampai menempuh jarak sejauh 60 km. Kemudian, berbelok lagi menuju ke barat hingga menmpuh jarak 70 km. a. Gambarkan vektor-vektor perpindahannya pada koordinat kartesius dengan sumbu-x negatif menyatakan timur ! b. Hitunglah resultan perpindahannya ! 2. Uraikan vektor-vektor yang terdapat pada gerakan bandul berikut. Jika diketahui besarnya T=10 N, =37o , m=10 kg, g=10 m/s, dan F=12 N (Hasil kali mg menghasilkan satuan newton (N)). Tentukanlah penjumlahan vektor dalam arah sumbu-x dan sumbu-y. Menurut Anda, supaya resultan vektor-vektor tersebut sama dengan nol, dengan tidak mengubah besarnya  dan g, berapakah nilai T,F, dan m yang harus diberikan? Gunakan konsep vektor untuk menjawabnya. Apa yang dapat Anda