SlideShare a Scribd company logo
1 
Dr. Auditya Purwandini Sutarto 
1 
PENDAHULUAN 
 Penelitian Operasional / Operations Research adalah 
merupakan gabungan antara seni (Art) dan sains (Science) 
 OR merupakan suatu bidang ilmu yang cukup baru. 
 Diawali dari perang dunia 2 dimana pemimpin militer Inggris 
memanggil sekelompok ahli-ahli dari berbagai disiplin ilmu 
untuk mencari cara-cara yang efisien untuk menggunakan 
alat yang baru ditemukan yang dinamakan radar dalam 
suatu sistem peringatan dini menghadapi serangan udara. 
Setelah perang usai, keberhasilan para ahli ini menarik minat 
para industriawan 
 Aplikasi utama OR: peramalan, penjadwalan produksi, 
pengendalian inventory, capital budgeting, dan transportasi 
2
2 
3 
1890 
Frederick Taylor 
Scientific 
Management 
[Industrial 
Engineering] 
1900 
•Henry Gannt 
[Project Scheduling] 
•Andrey A. Markov 
[Markov Processes] 
•Assignment 
[Networks] 
1910 
•F. W. Harris 
[Inventory Theory] 
•E. K. Erlang 
[Queuing Theory] 
1920 
•William Shewart 
[Control Charts] 
•H.Dodge – H.Roming 
[Quality Theory] 
1930 
Jon Von Neuman – 
Oscar Morgenstern 
[Game Theory] 
1940 
•World War 2 
•George Dantzig 
[Linear 
Programming] 
•First Computer 
1950 
•H.Kuhn - A.Tucker 
[Non-Linear Prog.] 
•Ralph Gomory 
[Integer Prog.] 
•PERT/CPM 
•Richard Bellman 
[Dynamic Prog.] 
ORSA and TIMS 
1960 
•John D.C. Litle 
[Queuing Theory] 
•Simscript - GPSS 
[Simulation] 
1970 
•Microcomputer 
1980 
•H. Karmarkar 
[Linear Prog.] 
•Personal computer 
•OR/MS Softwares 
1990 
•Spreadsheet 
Packages 
•INFORMS 
2014 
•You are here 
Definisi 
 Operations Research OR/MS Professionals aim to provide 
rational bases for decision making by seeking to understand 
and structure complex situations and to use this 
understanding to predict system behavior and improve 
system performance. Much of this work is done using 
analytical and numerical techniques to develop and 
manipulate mathematical and computer models of 
organizational systems composed of people, machines, and 
procedures (Institute for Operations Research and the 
Management Sciences) 
 Penelitian Operasional adalah suatu ilmu penyelidikan 
yang berusaha mencari konsepsi-konsepsi untuk optimasi 
dari operasi sistem integral yang terdiri dari manusia, alat 
dan bahan dengan mengambil dari pengetahuan khusus dan 
ketrampilan dalam ilmu matematika, fisika dan sosial 
bersama-sama dengan prinsip tata cara analisa ilmiah 
(Mathias Aroef , 1981) 
4
3 
Model-model dalam OR 
5 
Deterministik 
• Programa Linier 
• Programa Integer 
• Masalah Jaringan 
• Masalah 
Penugasan 
• Programa Non 
Linier 
• Model Inventory 
Stokastik 
• Rantai Markov 
Diskrit & 
Kontinu 
• Teori Permainan 
• Teori Antrian 
• Simulasi 
• Model Inventory 
Model Deterministik vs. 
Stokastik 
 Model Deterministik  asumsi data yang diketahui 
adalah pasti 
 Model Stokastik  secara eksplisit menggambarkan data 
menggunakan variabel random (acak) atau proses 
stokastik 
 Model Deterministik  mencakup optimasi 
 Model Stokastik  mencirikan/mengestimasi 
performansi sistem 
6
4 
7 Langkah Pemecahan Masalah 
Identifikasi & 
Mendefinisikan 
Masalah 
Menentukan 
beberapa alternatif 
solusi 
Menentukan kriteria 
utk mengevaluasi 
alternatif-alternatif 
tersebut 
Mengevaluasi 
alternatif-alternatif 
Memilih alternatif 
Menerapkan 
alternatif terpilih 
Mengevaluasi 
alternatif 
Analisis Kuantitatif dan 
Pengambilan Keputusan 
 Mengapa digunakan pendekatan/teknik Analisis 
Kuantatif dalam pengambilan keputusan? 
 Masalah tersebut kompleks 
 Masalah tersebut sangat penting 
 Masalah tersebut baru 
 Masalah tersebut berulang 
8
5 
Proses Pemecahan Masalah 
9 
Data 
Find 
a Solution 
Solution 
Tools 
Situation 
Formulate the 
Problem Problem 
Statement 
Implement 
the Solution 
Solution 
Establish 
a Procedure 
Test the Model 
and the Solution 
Construct 
a Model 
Model 
Implement a Solution 
Tujuan: 
Memecahkan 
suatu masalah 
• Model harus valid 
• Model harus dapat 
dikerjakan 
• Solusi harus 
bermanfaat 
A. Mengenali Masalah /Situasi 
• Mencakup kegiatan operasi saat ini atau 
rencana ekspansi karena ada pergeseran 
permintaan pasar 
• Adanya komplain dari konsumen atau 
ada saran dari karyawan 
• Usaha untuk memperbaiki efisiensi atau 
menanggapi adanya krisis yang tidak 
terduga 
10 
Situation 
Contoh: Perawat internal di suatu RS tidak menyukai jadwal 
kerja mereka; RS menggunakan terlalu banyak 
perawat luar 
Data
6 
B. Formulasi Masalah 
11 
Problem Problem 
 Mendefinisikan 
variabel 
 Mendefinisikan 
konstrain 
 Kebutuhan Data 
Formulate the 
Situation 
Contoh: Maksimasi preferensi individu perawat 
sesuai kebutuhan 
Statement 
Data 
• Mendeksripsikan sistem 
• Mendefinisikan batasan-batasan 
• Menyatakan asumsi-asumsi 
• Memilih ukuran performasi 
Menyiapkan Data 
 Menyiapkan data bukan hal yang mudah karena 
keterbatasan waktu dan kemungkinan kesalahan 
dalam pengumpulan data 
 Suatu model dengan 50 variabel keputusan dan 25 
batasan (constraint) akan memiliki lebih dari 1300 
elemen data! 
 Seringkali dibutuhkan data base yang cukup besar 
 Ahli sistem informasi mungkin diperlukan 
12
7 
C. Menyusun Suatu Model 
 Masalah harus dapat 
diterjemahkan dari bentuk 
verbal, kualitatif ke dalam 
bentuk/istilah logis dan 
kuantatif 
 Suatu model yang logis 
merupakan serangkaian aturan 
yang biasanya akan 
dimasukkan sebagai suatu 
program komputer 
13 
Formulate the 
Problem 
Problem 
statement 
Construct 
a Model 
Situation 
Data 
Contoh: Mendefinisikan hubungan antara penugasan perawat dengan 
Model 
penyimpangan dari preferensi; mendefinisikan tradeoff antara 
penggunaan perawat internal dan eksternal. 
Pengembangan Model 
 Model merupakan gambaran dari obyek atau situasi 
nyata/riil 
 Ada 3 bentuk model: 
 Model Ikonik adalah suatu penyajian fisik yang tampak 
seperti aslinya dengan skala yang berbeda. 
 Model Analog adalah penyajian fisik namun tidak 
menyerupai obyek aslinya (lebih abstrak) 
 Model Matematik menggambarkan permasalahan 
menggunakan suatu sistem yang terdiri dari simbol dan 
formulasi matematika yang dibangun berdasarkan 
asumsi, estimasi, dan analisis statistik. 
14
8 
Mengapa perlu 
Pemodelan? 
 Secara umum, bereksperimen dengan model 
(dibandingkan bereksperimen langsung dengan situasi 
nyata) 
 Membutuhkan waktu lebih sedikit 
 Biaya lebih murah 
 Resiko lebih kecil 
 Pemodelan saat ini lebih banyak dimanfaatkan secara luas 
untuk mempelajari permasalahan-permasalahan yang 
sangat kompleks. Model yang baik dari suatu 
permasalahan harus dapat mewakili permasalahan 
tersebut secara benar dan sederhana tetapi menyeluruh, 
sedemikian sehingga karakteristik dan perilaku 
permasalahan dari objek yang dipelajari dapat 
diidentifikasikan dan dikontrol dengan mudah. 
15 
Model Matematis 
 Pertimbangan cost/benefit harus dipertimbangkan 
dalam memilih model matematis yang sesuai 
 Seringkali model yang lebih sederhana (dan mungkin 
sedikit kurang presisi) lebih sesuai dibandingkan 
model yang lebih kompleks dan akurat karena 
pertimbangan biaya dan kemudahan solusi yang 
ditawarkan 
16
9 
 Variabel keputusan adalah variabel yang menguraikan 
secara lengkap keputusan-keputusan yang akan dibuat, 
seperti berapa banyak produk yang harus dibuat. 
 Parameter-parameter adalah koefisien-koefisien dari 
variabel-variabel keputusan. 
 Pembatas (constraint) adalah kendala yang dihadapi 
sehingga kita tidak bisa menentukan harga-harga variabel 
keputusan secara sembarang. 
 Fungsi tujuan (Objective functions) adalah fungsi dari 
variabel keputusan yang akan dioptimumkan, yaitu 
mencari nilai manfaat atau keuntungan terbesar 
(maksimasi), jumlah biaya atau kerugian terkecil 
(minimasi) 
17 
Model Matematis (.Ctd) 
Model Matematis (.Ctd) 
 Menghubungkan antara variabel keputusan (input 
yang dapat dikendalikan) dengan variabel tetap atau 
parameter (uncontrollable inputs). 
 Bertujuan untuk memaksimasi/minimasi beberapa 
fungsi obyektif dengan syarat pembatas. 
 Dikatakan stokastik jika uncontrollable inputs 
(parameter)bervariasi (acak), sebaliknya disebut 
deterministik. 
 Secara umum, model stokastik lebih sukar dianalisis 
 Nilai yang dihasilkan variabel keputusan yang 
merupakan output terbaik secara matematis disebut 
sebagai solusi optimal untuk model tersebut. 
18
10 
Contoh Kasus: Penjadwalan 
Proyek 
Suatu perusahaan konstruksi akan membangun 
250 unit apartemen. Proyek ini melibatkan banyak 
aktivitas seperti penggalian, pemasangan pondasi, 
pemasangan kabel, plester, pengecatan, pembuatan 
taman, dll. Beberapa aktivitas ini harus dilakukan 
secara berurutan dan beberapa lainnya dapat dikerjaan 
bersamaan. Beberap aktivitas dapat diselesaikan lebih 
cepat dari yang seharusnya dengan menambah sumber 
daya (pekerja, peralatan, dll). Bagaimanakah 
penjadwalan terbaik dan sumber daya tambahan 
apakah yang sebaiknya dibeli? 
19 
Contoh kasus: Penjadwalan Proyek 
 Pertanyaan 
Gunakan beberapa asumsi untuk 
menyederhanakan model. 
 Jawab: 
Buatlah suatu model deterministik dengan 
mengasumsikan waktu aktivitas normal dan 
percepatan adalah pasti dan konstan. Asumsi lain juga 
dapat dibuat untuk input yang tidak dapat 
dikendalikan (stokastik) 
20
11 
Contoh kasus: Penjadwalan Proyek 
 Pertanyaan: 
Bagaimana OR dapat digunakan untuk 
memecahkan masalah ini? 
 Jawab: 
OR dapat memberikan pendekatan yang 
terstruktur dan kuantitatif untuk menentukan 
waktu pengerjaan proyek yang minimum 
berdasarkan waktu normal dan waktu yang 
dipercepat. 
21 
Contoh kasus: Penjadwalan 
Proyek 
 Pertanyaan: 
Apa saja input yang tidak dapat 
dikendalikan/tidak pasti? 
 Jawab: 
 Waktu pengerjaan normal dan dipercepat 
 Biaya aktivitas jika dipercepat 
 Dana yang tersedia untuk mempercepat aktivitas 
 Hubungan yang harus didahulukan antara aktivitas 
(precedence relationship) 
22
12 
Contoh kasus: Penjadwalan Proyek 
 Pertanyaan: 
Apa saja kah variabel keputusan dalam model 
matematisnya?Fungsi obyektif? Konstrain/batasan? 
 Answer: 
 Variabel keputusan: aktivitas mana yang harus 
dipercepat dan seberapa banyak, dan kapan memulai 
setiap aktivitas 
 Fungsi obyektif: minimasi waktu pengerjaan proyek 
 Konstrain/Batasan: jangan menyimpang dari 
precedence relationship dan jangan mempercepat 
melebihi dana yang tersedia 
23 
Contoh kasus: Penjadwalan Proyek 
 Pertanyaan: 
Apakah modelnya deterministik atau stokastik? 
 Answer: 
Stokastik. Waktu pengerjaan baik normal 
maupun dipercepat tidak pasti dan bervariasi. Biaya 
mempercepat aktivitas juga tidak pasti. Banyaknya 
aktivitas dan precedence relationship antar aktivitas 
mungkin saja berubah sebelum proyek selesai karena 
adanya perubahan desain proyek. 
24
13 
C. Memecahkan Model 
Matematis 
25 
 Banyak tools tersedia untuk 
memecahkan model 
matematis 
 Beberapa menghasilkan solusi 
“optimal” (model 
deterministik) 
 Lainnya hanya mengevaluasi 
kandidat  trial dan error 
untuk menemukan langkah 
yang “terbaik” 
Model 
Find a 
solution 
Contoh: Membaca profil perawatan dan kebutuhan permintaan, 
menerapkan algoritma 
Solution 
Tools 
Tools Pemecahan Solusi 
 Linear Program (LP) 
 Integer Linear Program (IP or ILP) 
 Non-Linear Program (NLP) 
 Dynamic Program (DP) 
 Goal Program (GP) 
 Queuing Models 
 Simulations 
 Network models 
 Game theory
14 
Software 
 Beberapa software yang sering digunakan : 
 Microsoft Excel 
 The Management Scientist (MS) 
 Quantitative system for business (QSB) 
 LINDO, LINGO 
 Quantitative models (QM) 
 Decision Science (DS) 
 COIN-OR: COmputational INfrastructure for 
Operations Research. 
27 
D. Pengujian Model dan 
Validasi 
 Often, the goodness/accuracy of a model cannot be 
assessed until solutions are generated. 
 Small test problems having known, or at least 
expected, solutions can be used for model testing and 
validation. 
 If the model generates expected solutions: 
 use the model on the full-scale problem. 
 If inaccuracies or potential shortcomings inherent in 
the model are identified, take corrective action such 
as: 
 collection of more-accurate input data 
 modification of the model 
28
15 
E. Implementasi 
 Solusi suatu masalah mensyaratkan 
perubahan pada beberapa individu dalam 
suatu organisasi 
 Seringkali terjadi resistensi untuk berubah 
sehingga implementasi tidak mudah 
 Diperlukan sistem yang user-friendly 
 Mereka yang terkena dampak dari solusi 
tersebut perlu dilatih (mendapatkan 
training/pelatihan) 
29 
Situation 
Implement 
the Procedure 
Procedure 
Contoh Aplikasi OR 
 Penjadwalan ulang pesawat terbang sebagai respon 
banyaknya delay 
 Perencanaan produksi untuk assembly papan sirkuit 
elektronik 
 Penjadwalan operator pada proses dan distribusi 
surat/paket 
 Penyesuaian jadwal jaga perawat karena demand 
harian yang fluktuatif 
30
16 
Contoh Kasus: Iron Works, Inc. 
Perusahaan Iron Works, Inc. (IWI) memproduksi dua 
jenis produk terbuat dari baja dan baru saja menerima 
alokasi baja sebanyak b kg. Diperlukan a1 kg untuk 
membuat produk 1 dan baja sebanyak a2 kg untuk 
membuat produk 2. 
Misalkan x1 dan x2 menyatakan produksi produk 1 dan 
2 selama bulan ini, dan p1 dan p2 adalah profit per unit 
untuk produk 1 dan 2. 
Perusahaan memiliki kontrak untuk memproduksi 
minimum m unit untuk produk 1. Adapun fasilitas pabrik 
memungkinkan maksimum u unit produk 2 diproduksi 
tiap bulan. 
31 
Contoh: Iron Works, Inc. 
 Model Matematis 
Fungsi Tujuan: Maksimasi p1x1 + p2x2 
Subject to: a1x1 + a2x2 < b 
x1 > m 
x2 < u 
x2 > 0 
32
17 
Contoh: Iron Works, Inc. 
 Pertanyaan: 
Misal b = 2000, a1 = 2, a2 = 3, m = 60, u = 720, p1 = 100, 
p2 = 200. Tulis ulang model diatas untuk nilai-nilai input 
yang diberikan. 
 Jawab: 
Dengan mensubstitusi, model menjadi : 
Max 100x1 + 200x2 
s.t. 2x1 + 3x2 < 2000 
x1 > 60 
x2 < 720 
x2 > 0 
33 
Contoh: Iron Works, Inc.. 
 Pertanyaan: 
Solusi optimum untuk model ini adalah x1 = 60 
dan x2 = 626 2/3. Jika produk ini berupa mesin, 
terangkan mengapa hal ini bukan solusi optimum dari 
masalah riil di pabrik 
 Jawab: 
Mesin tidak dapat diproduksi dalam bentuk 
pecahan. Oleh karena perlu dibatasi x1 dan x2 harus 
berupa integer. Alternatif lain tetap berupa pecahan 
namun diasumsikan pecahan ini merupakan 
pekerjaan yang akan diselesaikan bulan berikutnya 
34
18 
Contoh: Iron Works, Inc.. 
35 
UUnnccoonnttrroollllaabbllee IInnppuuttss 
$100 profit per unit Prod. 1 
$200 profit per unit Prod. 2 
2 kg. steel per unit Prod. 1 
3 kg Steel per unit Prod. 2 
2000 kg steel allocated 
60 units minimum Prod. 1 
720 units maximum Prod. 2 
0 units minimum Prod. 2 
60 units Prod. 1 
626.67 units Prod. 2 
CCoonnttrroollllaabbllee IInnppuuttss 
Profit = $131,333.33 
Steel yg digunakan = 2000 
Output 
Max 100(60) + 200(626.67) 
s.t. 2(60) + 3(626.67) < 2000 
60 > 60 
626.67 < 720 
626.67 > 0 
MMooddeell MMaatteemmaattiiss 
Area Aplikasi 
 Perencanaan Strategis 
 Manajemen Rantai Pasok (supply chain) 
 Optimasi 
 Penelitian Pasar 
 Penjadwalan 
 Manajemen Portofolio 
 Analisis Inventory 
 Peramalan 
 Analisis Penjualan 
 Analisis Resiko 
 dll 
36
19 
Contoh Sukses Penerapan OR 
Perusahaan Bentuk Penerapan Tahun Penghematan 
Continental Airlines Mengoptimalkan 
penugasan ulang 
para kru penerbangan saat 
muncul 
masalah dalam penjadwalan 
2003 $40 juta 
Samsung Electronics Mengembangkan metode 
yang bisa 
mengurangi waktu 
pemanufakturan 
dan level inventori 
2002 $200 juta 
UPS Merancang ulang jalur 
pengiriman satu malam 
2000 $87 juta selama 
2000-2002 
Ford Motor Menggunakan Prototype 
Optimization Model untuk 
mengurangi banyaknya 
prototipe yang dibuat 
2004 $250 juta 
37

More Related Content

What's hot

PERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEK
PERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEKPERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEK
PERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEK
AsadCungkring97
 
Work sampling
Work samplingWork sampling
Work sampling
Mhd Syahrul Ramadhan
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
billy bahesa
 
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsungPengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
ISTA
 
PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)
PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)
PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)Try Martanto
 
7. line balancing
7. line balancing7. line balancing
7. line balancing
Diery Sipayung
 
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel SoftwareSimulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
Mega Audina
 
Peluang dan Distribusi Peluang
Peluang dan Distribusi PeluangPeluang dan Distribusi Peluang
Peluang dan Distribusi Peluangbagus222
 
Ppt teori antrian
Ppt teori antrianPpt teori antrian
Ppt teori antrian
Eka Wahyuliana
 
Konsep dasar otomasi sistem produksi
Konsep dasar otomasi sistem produksiKonsep dasar otomasi sistem produksi
Konsep dasar otomasi sistem produksi
Wirdi Ian
 
Teori antrian
Teori antrianTeori antrian
Teori antrian
Syafutri Asbintari
 
Materi 8 analisis time series
Materi 8 analisis time seriesMateri 8 analisis time series
Materi 8 analisis time series
Yunita Dwi Jayanti
 
Pertemuan 9 teknik sampling
Pertemuan 9 teknik samplingPertemuan 9 teknik sampling
Pertemuan 9 teknik samplingAyu Sefryna sari
 
Verifikasi dan-validasi-sistem-pemodelan
Verifikasi dan-validasi-sistem-pemodelanVerifikasi dan-validasi-sistem-pemodelan
Verifikasi dan-validasi-sistem-pemodelanMateri Kuliah Online
 
Contoh tugas besar pemodelan sistem
Contoh tugas besar pemodelan sistemContoh tugas besar pemodelan sistem
Contoh tugas besar pemodelan sistem
yussiwi purwitasari
 
Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)
Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)
Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)
Dex Gunt
 
Rumus Manual Uji homogenitas
Rumus Manual Uji homogenitasRumus Manual Uji homogenitas
Rumus Manual Uji homogenitas
Maya Umami
 
Pertemuan ke 2 . lokasi pabrik
Pertemuan ke  2 . lokasi pabrikPertemuan ke  2 . lokasi pabrik
Pertemuan ke 2 . lokasi pabrikZall Zallibeng N
 
Contoh soal Teori antrian khusus Poisson
Contoh soal Teori antrian khusus PoissonContoh soal Teori antrian khusus Poisson
Contoh soal Teori antrian khusus PoissonLilies DLiestyowati
 

What's hot (20)

PERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEK
PERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEKPERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEK
PERENCANAAN DAN PENJADWALAN PROYEK
 
Work sampling
Work samplingWork sampling
Work sampling
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsungPengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
 
PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)
PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)
PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)
 
7. line balancing
7. line balancing7. line balancing
7. line balancing
 
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel SoftwareSimulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
 
Peluang dan Distribusi Peluang
Peluang dan Distribusi PeluangPeluang dan Distribusi Peluang
Peluang dan Distribusi Peluang
 
Ppt teori antrian
Ppt teori antrianPpt teori antrian
Ppt teori antrian
 
Konsep dasar otomasi sistem produksi
Konsep dasar otomasi sistem produksiKonsep dasar otomasi sistem produksi
Konsep dasar otomasi sistem produksi
 
Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
 
Teori antrian
Teori antrianTeori antrian
Teori antrian
 
Materi 8 analisis time series
Materi 8 analisis time seriesMateri 8 analisis time series
Materi 8 analisis time series
 
Pertemuan 9 teknik sampling
Pertemuan 9 teknik samplingPertemuan 9 teknik sampling
Pertemuan 9 teknik sampling
 
Verifikasi dan-validasi-sistem-pemodelan
Verifikasi dan-validasi-sistem-pemodelanVerifikasi dan-validasi-sistem-pemodelan
Verifikasi dan-validasi-sistem-pemodelan
 
Contoh tugas besar pemodelan sistem
Contoh tugas besar pemodelan sistemContoh tugas besar pemodelan sistem
Contoh tugas besar pemodelan sistem
 
Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)
Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)
Presentasi Analytic Hierarchy Process (AHP)
 
Rumus Manual Uji homogenitas
Rumus Manual Uji homogenitasRumus Manual Uji homogenitas
Rumus Manual Uji homogenitas
 
Pertemuan ke 2 . lokasi pabrik
Pertemuan ke  2 . lokasi pabrikPertemuan ke  2 . lokasi pabrik
Pertemuan ke 2 . lokasi pabrik
 
Contoh soal Teori antrian khusus Poisson
Contoh soal Teori antrian khusus PoissonContoh soal Teori antrian khusus Poisson
Contoh soal Teori antrian khusus Poisson
 

Viewers also liked

PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUALPENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
Analisis investasi dan manajemen portofolio
Analisis investasi dan manajemen portofolioAnalisis investasi dan manajemen portofolio
Analisis investasi dan manajemen portofolioandinipredita
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
Firman Bachtiar
 
Pemilihan Portofolio
Pemilihan PortofolioPemilihan Portofolio
Pemilihan Portofolio
Banodwi
 
ekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uangekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uang
yuniar putri
 
Pertemuan 2 - Sistem Bilangan
Pertemuan 2 - Sistem BilanganPertemuan 2 - Sistem Bilangan
Pertemuan 2 - Sistem Bilangan
ahmad haidaroh
 
Bse kelas12 sma-matematika_geri
Bse kelas12 sma-matematika_geriBse kelas12 sma-matematika_geri
Bse kelas12 sma-matematika_geriCeciliaPurwita
 
Prosedur pengembangan bahan ajar
Prosedur pengembangan bahan ajarProsedur pengembangan bahan ajar
Prosedur pengembangan bahan ajar
Bu Ila
 
Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian Indonesia
Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian IndonesiaAnalisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian Indonesia
Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian IndonesiaBEBELLARIZKI
 
EKSI 4203 - Modul 3 Model-Model Keseimbangan
EKSI 4203  - Modul 3 Model-Model KeseimbanganEKSI 4203  - Modul 3 Model-Model Keseimbangan
EKSI 4203 - Modul 3 Model-Model Keseimbangan
Ancilla Kustedjo
 
Riset operasional
Riset operasionalRiset operasional
Riset operasionalHenry Guns
 

Viewers also liked (14)

PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUALPENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
 
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE SIMPLEKS
 
Analisis investasi dan manajemen portofolio
Analisis investasi dan manajemen portofolioAnalisis investasi dan manajemen portofolio
Analisis investasi dan manajemen portofolio
 
Bab 3 risk and return
Bab 3 risk and returnBab 3 risk and return
Bab 3 risk and return
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Pemilihan Portofolio
Pemilihan PortofolioPemilihan Portofolio
Pemilihan Portofolio
 
ekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uangekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uang
 
Pertemuan 2 - Sistem Bilangan
Pertemuan 2 - Sistem BilanganPertemuan 2 - Sistem Bilangan
Pertemuan 2 - Sistem Bilangan
 
Bse kelas12 sma-matematika_geri
Bse kelas12 sma-matematika_geriBse kelas12 sma-matematika_geri
Bse kelas12 sma-matematika_geri
 
Prosedur pengembangan bahan ajar
Prosedur pengembangan bahan ajarProsedur pengembangan bahan ajar
Prosedur pengembangan bahan ajar
 
Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian Indonesia
Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian IndonesiaAnalisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian Indonesia
Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio dan Perekonomian Indonesia
 
EKSI 4203 - Modul 3 Model-Model Keseimbangan
EKSI 4203  - Modul 3 Model-Model KeseimbanganEKSI 4203  - Modul 3 Model-Model Keseimbangan
EKSI 4203 - Modul 3 Model-Model Keseimbangan
 
Riset operasional
Riset operasionalRiset operasional
Riset operasional
 
Pemilihan Portofolio
Pemilihan PortofolioPemilihan Portofolio
Pemilihan Portofolio
 

Similar to Penelitian Operasional 1 - Pendahuluan

Pertemuan i
Pertemuan iPertemuan i
1.Pendahuluan PO_1.ppt
1.Pendahuluan PO_1.ppt1.Pendahuluan PO_1.ppt
1.Pendahuluan PO_1.ppt
BagusSugiarto11
 
PERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATA
PERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATAPERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATA
PERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATA
sriyanti231
 
PENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCH
PENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCHPENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCH
PENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Materi 2 Konsep Dasar Simulasi.pptx
Materi 2 Konsep Dasar Simulasi.pptxMateri 2 Konsep Dasar Simulasi.pptx
Materi 2 Konsep Dasar Simulasi.pptx
Garnet_Waluyo_18
 
Riset Operasi.pdf
Riset Operasi.pdfRiset Operasi.pdf
Riset Operasi.pdf
RidhaMayaFazaLubis
 
PPT_1_OR_InterductionOR.ppt
PPT_1_OR_InterductionOR.pptPPT_1_OR_InterductionOR.ppt
PPT_1_OR_InterductionOR.ppt
MiftahurRizqi10
 
01_Konsep dasar management Science.pdf
01_Konsep dasar management Science.pdf01_Konsep dasar management Science.pdf
01_Konsep dasar management Science.pdf
KhoirilS1
 
Ro 2-pengenalan-riset-operasional1
Ro 2-pengenalan-riset-operasional1Ro 2-pengenalan-riset-operasional1
Ro 2-pengenalan-riset-operasional1
Ressy Tail
 
Materi 1.pptx
Materi 1.pptxMateri 1.pptx
Materi 1.pptx
ErlyEkayanti
 
Pertemuan 1.pdf
Pertemuan 1.pdfPertemuan 1.pdf
Pertemuan 1.pdf
ssusera58fcd2
 
Riset Operasi Dasar
Riset Operasi DasarRiset Operasi Dasar
Riset Operasi Dasar
Haris Bahrudin
 
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
Mercu Buana University
 
2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf
2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf
2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf
zairaazzahra
 
Laporan1 bab i fungsi tujuan
Laporan1 bab i fungsi tujuanLaporan1 bab i fungsi tujuan
Laporan1 bab i fungsi tujuan
Purwanti Rahayu
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah Assagaf
 

Similar to Penelitian Operasional 1 - Pendahuluan (20)

Pertemuan i
Pertemuan iPertemuan i
Pertemuan i
 
1.Pendahuluan PO_1.ppt
1.Pendahuluan PO_1.ppt1.Pendahuluan PO_1.ppt
1.Pendahuluan PO_1.ppt
 
PERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATA
PERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATAPERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATA
PERKEMBANGAN RISET DAN TEKNOLOGI BERBASIS DATA
 
PENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCH
PENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCHPENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCH
PENGERTIAN RISET OPERASI ATAU OPERATIONAL RESEARCH
 
Materi 2 Konsep Dasar Simulasi.pptx
Materi 2 Konsep Dasar Simulasi.pptxMateri 2 Konsep Dasar Simulasi.pptx
Materi 2 Konsep Dasar Simulasi.pptx
 
Riset Operasi.pdf
Riset Operasi.pdfRiset Operasi.pdf
Riset Operasi.pdf
 
PPT_1_OR_InterductionOR.ppt
PPT_1_OR_InterductionOR.pptPPT_1_OR_InterductionOR.ppt
PPT_1_OR_InterductionOR.ppt
 
T simulasi slide
T simulasi slideT simulasi slide
T simulasi slide
 
01_Konsep dasar management Science.pdf
01_Konsep dasar management Science.pdf01_Konsep dasar management Science.pdf
01_Konsep dasar management Science.pdf
 
Ro 2-pengenalan-riset-operasional1
Ro 2-pengenalan-riset-operasional1Ro 2-pengenalan-riset-operasional1
Ro 2-pengenalan-riset-operasional1
 
Materi 1.pptx
Materi 1.pptxMateri 1.pptx
Materi 1.pptx
 
Pertemuan 1.pdf
Pertemuan 1.pdfPertemuan 1.pdf
Pertemuan 1.pdf
 
Riset Operasi Dasar
Riset Operasi DasarRiset Operasi Dasar
Riset Operasi Dasar
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
 
Model sistem umum perusahaan
Model sistem umum perusahaanModel sistem umum perusahaan
Model sistem umum perusahaan
 
Apsi kel 4
Apsi kel 4Apsi kel 4
Apsi kel 4
 
2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf
2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf
2_PEMODELAN_SIMULASI.pdf
 
Laporan1 bab i fungsi tujuan
Laporan1 bab i fungsi tujuanLaporan1 bab i fungsi tujuan
Laporan1 bab i fungsi tujuan
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
 

More from Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia

3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI 3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK
2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK
2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN 1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective MatrixStudi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian KinerjaPART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
MANAJEMEN STRESS KERJA
MANAJEMEN STRESS KERJAMANAJEMEN STRESS KERJA
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJAPSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARANERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAANERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFINGANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRIRISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESINANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITASANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 

More from Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia (20)

3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI 3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
 
2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK
2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK
2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK
 
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN 1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
 
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
 
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
 
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective MatrixStudi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
 
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian KinerjaPART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
 
MANAJEMEN STRESS KERJA
MANAJEMEN STRESS KERJAMANAJEMEN STRESS KERJA
MANAJEMEN STRESS KERJA
 
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
 
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJAPSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
 
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARANERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
 
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAANERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
 
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFINGANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
 
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRIRISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
 
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
 
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
 
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESINANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
 
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITASANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
 

Recently uploaded

Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
ssuser2537c0
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
nadiafebianti2
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
AdityaWahyuDewangga1
 

Recently uploaded (11)

Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
 

Penelitian Operasional 1 - Pendahuluan

  • 1. 1 Dr. Auditya Purwandini Sutarto 1 PENDAHULUAN  Penelitian Operasional / Operations Research adalah merupakan gabungan antara seni (Art) dan sains (Science)  OR merupakan suatu bidang ilmu yang cukup baru.  Diawali dari perang dunia 2 dimana pemimpin militer Inggris memanggil sekelompok ahli-ahli dari berbagai disiplin ilmu untuk mencari cara-cara yang efisien untuk menggunakan alat yang baru ditemukan yang dinamakan radar dalam suatu sistem peringatan dini menghadapi serangan udara. Setelah perang usai, keberhasilan para ahli ini menarik minat para industriawan  Aplikasi utama OR: peramalan, penjadwalan produksi, pengendalian inventory, capital budgeting, dan transportasi 2
  • 2. 2 3 1890 Frederick Taylor Scientific Management [Industrial Engineering] 1900 •Henry Gannt [Project Scheduling] •Andrey A. Markov [Markov Processes] •Assignment [Networks] 1910 •F. W. Harris [Inventory Theory] •E. K. Erlang [Queuing Theory] 1920 •William Shewart [Control Charts] •H.Dodge – H.Roming [Quality Theory] 1930 Jon Von Neuman – Oscar Morgenstern [Game Theory] 1940 •World War 2 •George Dantzig [Linear Programming] •First Computer 1950 •H.Kuhn - A.Tucker [Non-Linear Prog.] •Ralph Gomory [Integer Prog.] •PERT/CPM •Richard Bellman [Dynamic Prog.] ORSA and TIMS 1960 •John D.C. Litle [Queuing Theory] •Simscript - GPSS [Simulation] 1970 •Microcomputer 1980 •H. Karmarkar [Linear Prog.] •Personal computer •OR/MS Softwares 1990 •Spreadsheet Packages •INFORMS 2014 •You are here Definisi  Operations Research OR/MS Professionals aim to provide rational bases for decision making by seeking to understand and structure complex situations and to use this understanding to predict system behavior and improve system performance. Much of this work is done using analytical and numerical techniques to develop and manipulate mathematical and computer models of organizational systems composed of people, machines, and procedures (Institute for Operations Research and the Management Sciences)  Penelitian Operasional adalah suatu ilmu penyelidikan yang berusaha mencari konsepsi-konsepsi untuk optimasi dari operasi sistem integral yang terdiri dari manusia, alat dan bahan dengan mengambil dari pengetahuan khusus dan ketrampilan dalam ilmu matematika, fisika dan sosial bersama-sama dengan prinsip tata cara analisa ilmiah (Mathias Aroef , 1981) 4
  • 3. 3 Model-model dalam OR 5 Deterministik • Programa Linier • Programa Integer • Masalah Jaringan • Masalah Penugasan • Programa Non Linier • Model Inventory Stokastik • Rantai Markov Diskrit & Kontinu • Teori Permainan • Teori Antrian • Simulasi • Model Inventory Model Deterministik vs. Stokastik  Model Deterministik  asumsi data yang diketahui adalah pasti  Model Stokastik  secara eksplisit menggambarkan data menggunakan variabel random (acak) atau proses stokastik  Model Deterministik  mencakup optimasi  Model Stokastik  mencirikan/mengestimasi performansi sistem 6
  • 4. 4 7 Langkah Pemecahan Masalah Identifikasi & Mendefinisikan Masalah Menentukan beberapa alternatif solusi Menentukan kriteria utk mengevaluasi alternatif-alternatif tersebut Mengevaluasi alternatif-alternatif Memilih alternatif Menerapkan alternatif terpilih Mengevaluasi alternatif Analisis Kuantitatif dan Pengambilan Keputusan  Mengapa digunakan pendekatan/teknik Analisis Kuantatif dalam pengambilan keputusan?  Masalah tersebut kompleks  Masalah tersebut sangat penting  Masalah tersebut baru  Masalah tersebut berulang 8
  • 5. 5 Proses Pemecahan Masalah 9 Data Find a Solution Solution Tools Situation Formulate the Problem Problem Statement Implement the Solution Solution Establish a Procedure Test the Model and the Solution Construct a Model Model Implement a Solution Tujuan: Memecahkan suatu masalah • Model harus valid • Model harus dapat dikerjakan • Solusi harus bermanfaat A. Mengenali Masalah /Situasi • Mencakup kegiatan operasi saat ini atau rencana ekspansi karena ada pergeseran permintaan pasar • Adanya komplain dari konsumen atau ada saran dari karyawan • Usaha untuk memperbaiki efisiensi atau menanggapi adanya krisis yang tidak terduga 10 Situation Contoh: Perawat internal di suatu RS tidak menyukai jadwal kerja mereka; RS menggunakan terlalu banyak perawat luar Data
  • 6. 6 B. Formulasi Masalah 11 Problem Problem  Mendefinisikan variabel  Mendefinisikan konstrain  Kebutuhan Data Formulate the Situation Contoh: Maksimasi preferensi individu perawat sesuai kebutuhan Statement Data • Mendeksripsikan sistem • Mendefinisikan batasan-batasan • Menyatakan asumsi-asumsi • Memilih ukuran performasi Menyiapkan Data  Menyiapkan data bukan hal yang mudah karena keterbatasan waktu dan kemungkinan kesalahan dalam pengumpulan data  Suatu model dengan 50 variabel keputusan dan 25 batasan (constraint) akan memiliki lebih dari 1300 elemen data!  Seringkali dibutuhkan data base yang cukup besar  Ahli sistem informasi mungkin diperlukan 12
  • 7. 7 C. Menyusun Suatu Model  Masalah harus dapat diterjemahkan dari bentuk verbal, kualitatif ke dalam bentuk/istilah logis dan kuantatif  Suatu model yang logis merupakan serangkaian aturan yang biasanya akan dimasukkan sebagai suatu program komputer 13 Formulate the Problem Problem statement Construct a Model Situation Data Contoh: Mendefinisikan hubungan antara penugasan perawat dengan Model penyimpangan dari preferensi; mendefinisikan tradeoff antara penggunaan perawat internal dan eksternal. Pengembangan Model  Model merupakan gambaran dari obyek atau situasi nyata/riil  Ada 3 bentuk model:  Model Ikonik adalah suatu penyajian fisik yang tampak seperti aslinya dengan skala yang berbeda.  Model Analog adalah penyajian fisik namun tidak menyerupai obyek aslinya (lebih abstrak)  Model Matematik menggambarkan permasalahan menggunakan suatu sistem yang terdiri dari simbol dan formulasi matematika yang dibangun berdasarkan asumsi, estimasi, dan analisis statistik. 14
  • 8. 8 Mengapa perlu Pemodelan?  Secara umum, bereksperimen dengan model (dibandingkan bereksperimen langsung dengan situasi nyata)  Membutuhkan waktu lebih sedikit  Biaya lebih murah  Resiko lebih kecil  Pemodelan saat ini lebih banyak dimanfaatkan secara luas untuk mempelajari permasalahan-permasalahan yang sangat kompleks. Model yang baik dari suatu permasalahan harus dapat mewakili permasalahan tersebut secara benar dan sederhana tetapi menyeluruh, sedemikian sehingga karakteristik dan perilaku permasalahan dari objek yang dipelajari dapat diidentifikasikan dan dikontrol dengan mudah. 15 Model Matematis  Pertimbangan cost/benefit harus dipertimbangkan dalam memilih model matematis yang sesuai  Seringkali model yang lebih sederhana (dan mungkin sedikit kurang presisi) lebih sesuai dibandingkan model yang lebih kompleks dan akurat karena pertimbangan biaya dan kemudahan solusi yang ditawarkan 16
  • 9. 9  Variabel keputusan adalah variabel yang menguraikan secara lengkap keputusan-keputusan yang akan dibuat, seperti berapa banyak produk yang harus dibuat.  Parameter-parameter adalah koefisien-koefisien dari variabel-variabel keputusan.  Pembatas (constraint) adalah kendala yang dihadapi sehingga kita tidak bisa menentukan harga-harga variabel keputusan secara sembarang.  Fungsi tujuan (Objective functions) adalah fungsi dari variabel keputusan yang akan dioptimumkan, yaitu mencari nilai manfaat atau keuntungan terbesar (maksimasi), jumlah biaya atau kerugian terkecil (minimasi) 17 Model Matematis (.Ctd) Model Matematis (.Ctd)  Menghubungkan antara variabel keputusan (input yang dapat dikendalikan) dengan variabel tetap atau parameter (uncontrollable inputs).  Bertujuan untuk memaksimasi/minimasi beberapa fungsi obyektif dengan syarat pembatas.  Dikatakan stokastik jika uncontrollable inputs (parameter)bervariasi (acak), sebaliknya disebut deterministik.  Secara umum, model stokastik lebih sukar dianalisis  Nilai yang dihasilkan variabel keputusan yang merupakan output terbaik secara matematis disebut sebagai solusi optimal untuk model tersebut. 18
  • 10. 10 Contoh Kasus: Penjadwalan Proyek Suatu perusahaan konstruksi akan membangun 250 unit apartemen. Proyek ini melibatkan banyak aktivitas seperti penggalian, pemasangan pondasi, pemasangan kabel, plester, pengecatan, pembuatan taman, dll. Beberapa aktivitas ini harus dilakukan secara berurutan dan beberapa lainnya dapat dikerjaan bersamaan. Beberap aktivitas dapat diselesaikan lebih cepat dari yang seharusnya dengan menambah sumber daya (pekerja, peralatan, dll). Bagaimanakah penjadwalan terbaik dan sumber daya tambahan apakah yang sebaiknya dibeli? 19 Contoh kasus: Penjadwalan Proyek  Pertanyaan Gunakan beberapa asumsi untuk menyederhanakan model.  Jawab: Buatlah suatu model deterministik dengan mengasumsikan waktu aktivitas normal dan percepatan adalah pasti dan konstan. Asumsi lain juga dapat dibuat untuk input yang tidak dapat dikendalikan (stokastik) 20
  • 11. 11 Contoh kasus: Penjadwalan Proyek  Pertanyaan: Bagaimana OR dapat digunakan untuk memecahkan masalah ini?  Jawab: OR dapat memberikan pendekatan yang terstruktur dan kuantitatif untuk menentukan waktu pengerjaan proyek yang minimum berdasarkan waktu normal dan waktu yang dipercepat. 21 Contoh kasus: Penjadwalan Proyek  Pertanyaan: Apa saja input yang tidak dapat dikendalikan/tidak pasti?  Jawab:  Waktu pengerjaan normal dan dipercepat  Biaya aktivitas jika dipercepat  Dana yang tersedia untuk mempercepat aktivitas  Hubungan yang harus didahulukan antara aktivitas (precedence relationship) 22
  • 12. 12 Contoh kasus: Penjadwalan Proyek  Pertanyaan: Apa saja kah variabel keputusan dalam model matematisnya?Fungsi obyektif? Konstrain/batasan?  Answer:  Variabel keputusan: aktivitas mana yang harus dipercepat dan seberapa banyak, dan kapan memulai setiap aktivitas  Fungsi obyektif: minimasi waktu pengerjaan proyek  Konstrain/Batasan: jangan menyimpang dari precedence relationship dan jangan mempercepat melebihi dana yang tersedia 23 Contoh kasus: Penjadwalan Proyek  Pertanyaan: Apakah modelnya deterministik atau stokastik?  Answer: Stokastik. Waktu pengerjaan baik normal maupun dipercepat tidak pasti dan bervariasi. Biaya mempercepat aktivitas juga tidak pasti. Banyaknya aktivitas dan precedence relationship antar aktivitas mungkin saja berubah sebelum proyek selesai karena adanya perubahan desain proyek. 24
  • 13. 13 C. Memecahkan Model Matematis 25  Banyak tools tersedia untuk memecahkan model matematis  Beberapa menghasilkan solusi “optimal” (model deterministik)  Lainnya hanya mengevaluasi kandidat  trial dan error untuk menemukan langkah yang “terbaik” Model Find a solution Contoh: Membaca profil perawatan dan kebutuhan permintaan, menerapkan algoritma Solution Tools Tools Pemecahan Solusi  Linear Program (LP)  Integer Linear Program (IP or ILP)  Non-Linear Program (NLP)  Dynamic Program (DP)  Goal Program (GP)  Queuing Models  Simulations  Network models  Game theory
  • 14. 14 Software  Beberapa software yang sering digunakan :  Microsoft Excel  The Management Scientist (MS)  Quantitative system for business (QSB)  LINDO, LINGO  Quantitative models (QM)  Decision Science (DS)  COIN-OR: COmputational INfrastructure for Operations Research. 27 D. Pengujian Model dan Validasi  Often, the goodness/accuracy of a model cannot be assessed until solutions are generated.  Small test problems having known, or at least expected, solutions can be used for model testing and validation.  If the model generates expected solutions:  use the model on the full-scale problem.  If inaccuracies or potential shortcomings inherent in the model are identified, take corrective action such as:  collection of more-accurate input data  modification of the model 28
  • 15. 15 E. Implementasi  Solusi suatu masalah mensyaratkan perubahan pada beberapa individu dalam suatu organisasi  Seringkali terjadi resistensi untuk berubah sehingga implementasi tidak mudah  Diperlukan sistem yang user-friendly  Mereka yang terkena dampak dari solusi tersebut perlu dilatih (mendapatkan training/pelatihan) 29 Situation Implement the Procedure Procedure Contoh Aplikasi OR  Penjadwalan ulang pesawat terbang sebagai respon banyaknya delay  Perencanaan produksi untuk assembly papan sirkuit elektronik  Penjadwalan operator pada proses dan distribusi surat/paket  Penyesuaian jadwal jaga perawat karena demand harian yang fluktuatif 30
  • 16. 16 Contoh Kasus: Iron Works, Inc. Perusahaan Iron Works, Inc. (IWI) memproduksi dua jenis produk terbuat dari baja dan baru saja menerima alokasi baja sebanyak b kg. Diperlukan a1 kg untuk membuat produk 1 dan baja sebanyak a2 kg untuk membuat produk 2. Misalkan x1 dan x2 menyatakan produksi produk 1 dan 2 selama bulan ini, dan p1 dan p2 adalah profit per unit untuk produk 1 dan 2. Perusahaan memiliki kontrak untuk memproduksi minimum m unit untuk produk 1. Adapun fasilitas pabrik memungkinkan maksimum u unit produk 2 diproduksi tiap bulan. 31 Contoh: Iron Works, Inc.  Model Matematis Fungsi Tujuan: Maksimasi p1x1 + p2x2 Subject to: a1x1 + a2x2 < b x1 > m x2 < u x2 > 0 32
  • 17. 17 Contoh: Iron Works, Inc.  Pertanyaan: Misal b = 2000, a1 = 2, a2 = 3, m = 60, u = 720, p1 = 100, p2 = 200. Tulis ulang model diatas untuk nilai-nilai input yang diberikan.  Jawab: Dengan mensubstitusi, model menjadi : Max 100x1 + 200x2 s.t. 2x1 + 3x2 < 2000 x1 > 60 x2 < 720 x2 > 0 33 Contoh: Iron Works, Inc..  Pertanyaan: Solusi optimum untuk model ini adalah x1 = 60 dan x2 = 626 2/3. Jika produk ini berupa mesin, terangkan mengapa hal ini bukan solusi optimum dari masalah riil di pabrik  Jawab: Mesin tidak dapat diproduksi dalam bentuk pecahan. Oleh karena perlu dibatasi x1 dan x2 harus berupa integer. Alternatif lain tetap berupa pecahan namun diasumsikan pecahan ini merupakan pekerjaan yang akan diselesaikan bulan berikutnya 34
  • 18. 18 Contoh: Iron Works, Inc.. 35 UUnnccoonnttrroollllaabbllee IInnppuuttss $100 profit per unit Prod. 1 $200 profit per unit Prod. 2 2 kg. steel per unit Prod. 1 3 kg Steel per unit Prod. 2 2000 kg steel allocated 60 units minimum Prod. 1 720 units maximum Prod. 2 0 units minimum Prod. 2 60 units Prod. 1 626.67 units Prod. 2 CCoonnttrroollllaabbllee IInnppuuttss Profit = $131,333.33 Steel yg digunakan = 2000 Output Max 100(60) + 200(626.67) s.t. 2(60) + 3(626.67) < 2000 60 > 60 626.67 < 720 626.67 > 0 MMooddeell MMaatteemmaattiiss Area Aplikasi  Perencanaan Strategis  Manajemen Rantai Pasok (supply chain)  Optimasi  Penelitian Pasar  Penjadwalan  Manajemen Portofolio  Analisis Inventory  Peramalan  Analisis Penjualan  Analisis Resiko  dll 36
  • 19. 19 Contoh Sukses Penerapan OR Perusahaan Bentuk Penerapan Tahun Penghematan Continental Airlines Mengoptimalkan penugasan ulang para kru penerbangan saat muncul masalah dalam penjadwalan 2003 $40 juta Samsung Electronics Mengembangkan metode yang bisa mengurangi waktu pemanufakturan dan level inventori 2002 $200 juta UPS Merancang ulang jalur pengiriman satu malam 2000 $87 juta selama 2000-2002 Ford Motor Menggunakan Prototype Optimization Model untuk mengurangi banyaknya prototipe yang dibuat 2004 $250 juta 37