SlideShare a Scribd company logo
PERKEMBANGAN
IPTEK
AUDITYA PURWANDINI SUTARTO, PHD
TOPIK
 Pendahuluan
 Klasifikasi Perkembangan Teknologi
 Era Perkembangan Teknologi
 Industri 4.0 & Internet of Thing
2
Learning Outcomes
 Menyebutkan era
perkembangan teknologi
 Memahami kebutuhan, tujuan,
dan teknologi yang
dikembangkan dalam setiap era
perkembangan teknologi
 Menjelaskan revolusi industri 4.0
dan Internet of Thing (IoT)
3
4
Pendahuluan
 Teknologi sebenarnya sudah hampir
setua keberadaan manusia di muka
bumi ini sendiri
 Perkembangan Teknologi beriringan
dengan perkembangan budaya
 Perkembangan Budaya Manusia
berkaitan dengan
Kebendaan (materi)
Bukan kebendaan (non materi)
5
Pendahuluan (2)
 Perkembangan teknologi merupakan bagian dari
perkembangan budaya yang bersifat kebendaan.
 Perkembangan teknologi disebabkan, usaha manusia
untuk:
menangani keterbatasan fisik
 bertahan hidup
memudahkan aktifitas
meningkatkan kualitas hidup
Penemuan Teknologi
 Penemuan Teknologi yang pertama dan
penting adalah penggunaan api
 Penemuan teknologi berikutnya adalah
penemuan teknologi pertanian (2000 SM).
 Implikasi lebih lanjut dari teknologi
pertanian adalah terbentuknya
masyarakat desa pertanian dan lebih
banyak manusia terjamin makanannya
6
Sejarah Perkembangan Teknologi
(Alvin Toffler, 1980)
GELOMBANG 1
(SM – 1790)
Small Is Beautiful
GELOMBANG 2
(1790-1970)
Big is Beautiful
GELOMBANG 3
(1970-2000)
Small within Big is Beautiful
Klasifikasi Perkembangan Teknologi
8
Kriteria cara/bagaimana manusia
atau kelompok manusia bertahan
hidup, dan mengatasi/
menakhlukkan lingkungannya
Era Perburuan
Era Pertanian
Era Industri
Era Informasi
Era Pengetahuan
Era Berburu (1)
9
 Kebutuhan manusia
 mendapatkan makanan dan minuman
 bertahan hidup dalam iklim yang keras
 melindungi diri dari serangan binatang buas
 melindungi diri dari serangan musuh
 kemudahan transportasi
 penerangan di malam hari, dll
Era Berburu (2)
10
 Tujuan/target:
 membunuh lebih mudah/cepat hewan-hewan
yang akan dijadikan makanan, atau binatang
buas
 menemukan sesuatu/alat untuk menutupi tubuh
 menemukan sesuatu/alat untuk
menyerang/mengalahkan musuhnya
 menemukan sesuatu/alat untuk menerangi
malam
 menemukan sesuatu/alat untuk memudahkan
transportasi
Era Berburu (3)
11
 Teknologi yang dikembangkan
Tombak,
jalinan/rangkaian dedaunanmenutupi tubuh
panah/busur
teknik menggesek-gesek batu dengan batu
 rangkaian tali di/antara pohon
 Fokus:
Sangat mengandalkan kekuatan/kelebihan fisik
 Kekuatan fisik adalah sumber utama keunggulan
kompetitif
Era Pertanian (1)
12
 Kebutuhan manusia pada era ini meningkat:
 Lahan yang ada dapat menghasilkan secara teratur
 Tempat tinggal menetap
 Binatang yang dimakan selalu tersedia
 Transportasi lebih cepat
 Penerangan di malam hari, dll
Era Pertanian (2)
13
 Tujuan/target:
Harus ditemukan cara agar lahan menghasilkan
secara teratur
Konsep rumah
Menemukan cara agar binatang berkembang biak
Penerangan yang lebih jauh jangkauannya
menemukan sesuatu/alat untuk lebih
mempercepat transportasi
Era Pertanian (3)
14
 Teknologi yang dikembangkan:
 Teknik-teknik bertani
 Rumah
 Teknik-teknik berternak
 Obor
 kuda tunggangan/kereta kuda
 Fokus
masih mengandalkan kekuatan/kelebihan fisik
peran intelektual makin mengemuka: merencanakan, mengatur, mengevaluasi
pemilikan/penguasaan lahan adalah sumber utama keunggulan kompetitif
Era Industri (1)
15
 Era industri ditandai dengan/oleh mulai
dimanfaatkannya temuan teknologi (mesin
uap) dalam kegiatan produksi
 Era Industri baru dimulai pada Abad ke-18
Penyelidikan fenomena-fenomena alam (untuk
memperoleh sains) sudah dimulai jauh sebelum
era industri.
Perlu waktu yang sangat panjang agar sains dapat
diaplikasikan oleh orang lain untuk menghasilkan
temuan teknologi
Era Industri (2)
16
 Lahan semakin sempit untuk pertanian,
kebutuhan manusia makin meningkat baik
ragam dan mutunya
 Kebutuhan
Dengan lahan yang ada, hasil pertanian dapat
ditingkatkan
Tempat bekerja→ konsep pabrik
Penyakit-penyakit pada binatang dieliminasi
Transportasi jauh lebih cepat dari sebelumnya
Penerangan di malam hari jauh lebih terang
Era Industri (3)
17
 Tujuan
Harus ditemukan cara/alat agar lahan yang ada
meningkat hasilnya
Konsep pabrik
Menemukan obat/teknik untuk kekebalan binatang
Menemukan alat/teknik untuk menghasilkan terang
yang jauh lebih besar dan lama
menemukan sesuatu/alat untuk jauh lebih
mempercepat transportasi
Era Industri (4)
18
 Teknologi yang dikembangkan
Mesin-mesin pertanian, metode-tanam ilmiah, bahan-bahan kimiawi (pupuk)
Pabrik  tempat produksi yang khusus dan aman
Manajemen  mengatur produksi dan kerja manusia/mesin
vaksinasi
listrik dan lampu pijar
sepeda/mobil
 Fokus:
kekuatan/kelebihan fisik kurang diandalkan
peran intelektual lebih mengemuka lagi: merencanakan, mengatur, mengevaluasi
pemilikan/penguasaan modal adalah sumber utama keunggulan kompetitif
Era Informasi (1)
19
 Akhir tahun 70-an, teknologi informasi diaplikasikan ke dalam industri dan
mampu meningkatkan secara signifikan kinerja manajemen.
 Aplikasi ini memulai Era (Teknologi) Informasi.
 Kecepatan pengambilan keputusan meningkat karena informasi yang
diperlukan dapat disajikan dengan lebih cepat, lebih banyak, lebih bervariasi,
dan terstruktur
 Muncul disiplin manajemen sistem informasi
Teknologi informasi tidak mampu menentukan informasi yang mana untuk disampaikan
kepada siapa, dalam bentuk apa, berapa banyak, dan kapan.
Diperlukan kemampuan manajemen yang dilakukan manusia untuk menentukan pola
klasifikasi, struktur, pola penyimpanan, dan penggunaan/penyaluran informasi pada
sistem informasi.
Era Informasi (2)
20
 Teknologi informasi mampu menyerap
data/informasi dari berbagai sumber kemudian
menyimpannya, dan selanjutnya menyajikannya.
 Sistem informasi: Informasi diserap, kemudian
diklasifikasikan, dibuat terstruktur, dikodefikasi,
disusun, disimpan menurut standar tertentu, dan
siap untuk disajikan dalam berbagai bentuk yang
dinginkan
 Sistem informasi (SI) keuangan, SI penggajian, SI
produksi, SI marketing, SI personalia, SI
perkantoran/administrasi, SI akademik, dsb
Era Informasi (3)
21
 Kebutuhan
sistem produksi terintegrasi
sistem manufaktur men-deliver barang dengan cepat ke
pembeli
proses keputusan manajemen cepat dan efektif, oleh karena
itu, fungsi-fungsi manajemen harus terintegrasi
informasi perubahan lingkungan bisnis cepat diperoleh dan
direspons
Era Informasi (4)
22
 Tujuan/target
Harus ditemukan teknologi agar informasi paling cepat diperoleh,
diproses, disajikan untuk pengambilan keputusan
Harus ditemukan teknologi untuk menyimpan data/ informasi dalam
jumlah besar, tetapi terstruktur, sehingga mudah pengaksesannya
Harus ditemukan teknologi untuk mengintegrasikan sistem produksi
Harus ditemukan teknologi untuk mempercepat delivery barang ke
konsumen
Era Informasi (5)
23
 Teknologi yang dikembangkan
Teknologi komputer
Teknologi robotic
Teknologi otomasi sistem manufaktur
teknologi jaringan
computer aided design
computer integrated manufacturing
material requirement planning
manufacturing resources planning
Era Pengetahuan (1)
24
 Teknologi informasi mampu mengubah pola dan karakteristik
(kebutuhan) konsumen.
 Kebutuhan-kebutuhannya jauh lebih cepat berubah dan sulit
diprediksi
 Pergeseran cepat dalam era informasi menjadi fleksibel dalam era
pengetahuan
 Organisasi perlu fleksibel, agile dalam merespon perkembangan
jaman dan kebutuhan konsumen
 Pengetahuan menjadi kunci persaingan industri pada masa kini
dan ke depan
 SDM diarahkan mampu menghasilkan pengetahuan baru, memiliki
jiwa enterpreneurship, dan inovatif
Era Pengetahuan (2)
25
 Kebutuhan
Intensitas interaksi yang tinggi antar SDM
Atmosfir dan habitat belajar bagi SDM
Akses informasi yang luas bagi SDM
Pengambilan keputusan otonom/mandiri oleh SDM
Kepemimpinan visioner
 Tujuan/target
Harus ditemukan teknologi agar interaksi antar-SDM tinggi intensitasnya
Struktur organisasi yang lebih datar
Teknologi jaringan yang memberikan kemampuan bagi SDM untuk akses informasi yang
luas
Era Pengetahuan (3)
26
 Teknologi yang dikembangkan
Teknologi internet  akses informasi yang luas
Knowledge technology  interaksi antar-SDM tinggi intensitasnya
 Fokus
kekuatan/kelebihan fisik tidak diperlukan
peran intelektual paling mengemuka: merencanakan, mengatur, mengevaluasi,
mengintegrasikan, belajar, menciptakan pengetahuan
kemampuan belajar dan menciptakan pengetahuan-pengetahuan baru adalah
sumber utama keunggulan kompetitif
Contoh Penemuan Besar
27
Penemuan Tahun Penemuan Tahun
Kertas Abad 2 Pesawat terbang 1903
Lensa Optik Abad 13 Assembly-line 1913
Mesin Cetak 1430 Penicillin 1928
Vaksinasi 1796 Tenaga Nuklir 1939
Listrik Akhir abad 19 Revolusi Hijau Pertengahan abad 20
Mesin uap Akhir abad 19 Semiconductor Pertengahan abad 20
Sistem sanitasi Pertengahan abad 19 Internet 1960
Kulkas 1850 Personal Computer 1970
Telepon 1876
Pasteurisasi 1863
Anestesi 1846
Industri 4.0
28
29
Referensi
• https://www.theatlantic.com/magazine/archive/2013/11/innovations-
list/309536/#list
• https://atztechnology.com/evolution-of-technology/

More Related Content

What's hot

FILSAFAT PRA-SOCRATES
FILSAFAT PRA-SOCRATESFILSAFAT PRA-SOCRATES
FILSAFAT PRA-SOCRATES
Amalia Damayanti
 
Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi
Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi
Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi
Putri Suwarno
 
Memilih Karir di Era Industri 4.0
Memilih Karir di Era Industri 4.0Memilih Karir di Era Industri 4.0
Memilih Karir di Era Industri 4.0
Muhammad Singgih Z.A
 
Aliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialisme
Aliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialismeAliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialisme
Aliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialisme
radenkuning
 
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atauLembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atauSyarif Udin
 
Laporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTP
Laporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTPLaporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTP
Laporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTP
yaumilannisa
 
Konsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa Negara
Konsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa NegaraKonsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa Negara
Konsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa Negara
Cut Endang Kurniasih
 
ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA
ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYAALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA
ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA
Wulandari Rima Kumari
 
Menjadi Mahasiswa 4.0
Menjadi Mahasiswa 4.0Menjadi Mahasiswa 4.0
Menjadi Mahasiswa 4.0
Uwes Chaeruman
 
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanianKul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
sodikin ali
 
Implementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2ME
Implementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2MEImplementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2ME
Implementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2MEAndino Maseleno
 
Pert 6 literatur review
Pert 6 literatur reviewPert 6 literatur review
Pert 6 literatur review
dedidarwis
 
FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN
FILSAFAT ILMU PENGETAHUANFILSAFAT ILMU PENGETAHUAN
FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN
Alvy Mayrina
 
Pertanian 4.0
Pertanian 4.0Pertanian 4.0
Pertanian 4.0
aldonmanuel
 
Penulisan Daftar Rujukan
Penulisan Daftar RujukanPenulisan Daftar Rujukan
Penulisan Daftar Rujukan
A Faiz
 
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis KutipanKutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
tiharum
 
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Maulana Husada
 

What's hot (20)

FILSAFAT PRA-SOCRATES
FILSAFAT PRA-SOCRATESFILSAFAT PRA-SOCRATES
FILSAFAT PRA-SOCRATES
 
Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi
Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi
Ppt peran argoindustri dalam pembangunan ekonomi
 
Memilih Karir di Era Industri 4.0
Memilih Karir di Era Industri 4.0Memilih Karir di Era Industri 4.0
Memilih Karir di Era Industri 4.0
 
Aliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialisme
Aliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialismeAliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialisme
Aliran filsafat empirisme rasionalisme dan materialisme
 
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atauLembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atau
 
Laporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTP
Laporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTPLaporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTP
Laporan Ilmiah Kasus Korupsi E-KTP
 
Konsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa Negara
Konsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa NegaraKonsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa Negara
Konsep Demografi, Teori Kependudukan dan Penerapan di Beberapa Negara
 
Epistemologi
EpistemologiEpistemologi
Epistemologi
 
Hubungan antara ilmu dengan kebudayaan
Hubungan antara ilmu dengan kebudayaanHubungan antara ilmu dengan kebudayaan
Hubungan antara ilmu dengan kebudayaan
 
ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA
ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYAALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA
ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA
 
Menjadi Mahasiswa 4.0
Menjadi Mahasiswa 4.0Menjadi Mahasiswa 4.0
Menjadi Mahasiswa 4.0
 
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanianKul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
 
Implementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2ME
Implementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2MEImplementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2ME
Implementasi Mobile Banking dengan PHP dan J2ME
 
Pert 6 literatur review
Pert 6 literatur reviewPert 6 literatur review
Pert 6 literatur review
 
FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN
FILSAFAT ILMU PENGETAHUANFILSAFAT ILMU PENGETAHUAN
FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN
 
Pertanian 4.0
Pertanian 4.0Pertanian 4.0
Pertanian 4.0
 
Penulisan Daftar Rujukan
Penulisan Daftar RujukanPenulisan Daftar Rujukan
Penulisan Daftar Rujukan
 
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis KutipanKutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
 
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
 
Perkembangan kreativitas
Perkembangan kreativitasPerkembangan kreativitas
Perkembangan kreativitas
 

Similar to 2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK

Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Pertama
Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan PertamaPengantar Teknologi Informasi Pertemuan Pertama
Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Pertama
taufikindra16
 
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptxMetode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
daniel muttaqin
 
MAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docx
MAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docxMAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docx
MAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docx
HendrawanPrasetyo
 
Hani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahHani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahhanipratiwi20
 
Hubungan ICT dengan Dunia Kerja
Hubungan ICT dengan Dunia KerjaHubungan ICT dengan Dunia Kerja
Hubungan ICT dengan Dunia Kerja
Shalahuddin AL Ayubi
 
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasiArtikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasiAlexs Ys
 
Komunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).ppt
Komunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).pptKomunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).ppt
Komunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).ppt
oryz agnu
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"
Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"
Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"
tani57
 
Materi kd1.2 rsbi
Materi kd1.2 rsbiMateri kd1.2 rsbi
Materi kd1.2 rsbi
Wawan Hidayat
 
Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuanPerkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
Farisah Firdausi
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Yudi Prasetya
 
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
yasirismail78
 
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
ZulhajiOtomotif
 
Tugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikanTugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikan
aisyah cute
 
Kuliah pengantar sim pemerintahan fd
Kuliah pengantar sim pemerintahan fdKuliah pengantar sim pemerintahan fd
Kuliah pengantar sim pemerintahan fd
Frans Dione
 
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
Wan Na
 
Seminar111204
Seminar111204Seminar111204
Seminar111204
fti_ubl
 
perkembangan teknologi
perkembangan teknologiperkembangan teknologi
perkembangan teknologiDilaytuzzahrok
 

Similar to 2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK (20)

I
II
I
 
Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Pertama
Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan PertamaPengantar Teknologi Informasi Pertemuan Pertama
Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Pertama
 
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptxMetode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
 
MAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docx
MAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docxMAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docx
MAKALAH IAD, IBD, ISD Soft technology dan hard technology.docx
 
Hani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahHani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalah
 
Hubungan ICT dengan Dunia Kerja
Hubungan ICT dengan Dunia KerjaHubungan ICT dengan Dunia Kerja
Hubungan ICT dengan Dunia Kerja
 
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasiArtikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasi
 
Komunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).ppt
Komunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).pptKomunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).ppt
Komunikasi-Politik-Pertemuan-12 (1).ppt
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"
Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"
Teknologi Informasi dan Komunikasi "Inovasi Internet"
 
Materi kd1.2 rsbi
Materi kd1.2 rsbiMateri kd1.2 rsbi
Materi kd1.2 rsbi
 
Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuanPerkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
 
perkembangan teknologi-informasi
perkembangan teknologi-informasiperkembangan teknologi-informasi
perkembangan teknologi-informasi
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
 
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
 
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...Era industri 4.0  tantangan dan peluang  perkembangan pendidikan kejuruan ind...
Era industri 4.0 tantangan dan peluang perkembangan pendidikan kejuruan ind...
 
Tugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikanTugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikan
 
Kuliah pengantar sim pemerintahan fd
Kuliah pengantar sim pemerintahan fdKuliah pengantar sim pemerintahan fd
Kuliah pengantar sim pemerintahan fd
 
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
1_ PEND_ARTI DAN LINGKUP TP (2).pptx
 
Seminar111204
Seminar111204Seminar111204
Seminar111204
 
perkembangan teknologi
perkembangan teknologiperkembangan teknologi
perkembangan teknologi
 

More from Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia

3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI 3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN 1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective MatrixStudi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian KinerjaPART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
MANAJEMEN STRESS KERJA
MANAJEMEN STRESS KERJAMANAJEMEN STRESS KERJA
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJAPSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARANERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAANERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFINGANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRIRISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESINANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITASANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF
2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF
2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 

More from Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia (20)

3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI 3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
3. KONSEP TEKNOLOGI DI BIDANG TEKNIK INDUSTRI
 
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN 1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
1. KONSEP TEKNOLOGI - PENDAHULUAN
 
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
2021_KAJIAN PUSTAKA & PERUMUSAN MASALAH
 
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
2021_PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN
 
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective MatrixStudi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
Studi Kasus (Artikel Ilmiah): Pengukuran Produktivitas dengan Objective Matrix
 
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian KinerjaPART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
PART 1 - Evaluasi Pekerjaan & Penilaian Kinerja
 
MANAJEMEN STRESS KERJA
MANAJEMEN STRESS KERJAMANAJEMEN STRESS KERJA
MANAJEMEN STRESS KERJA
 
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
ERGONOMI: PERANCANGAN DISPLAY & KONTROL
 
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
KEPUASAN KERJA - PSIKOLOGI INDUSTRI
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJAPSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
PSIKOLOGI INDUSTRI - MOTIVASI KERJA
 
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARANERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
ERGONOMI LINGKUNGAN FISIK - KEBISINGAN, TEMPERATUR, & GETARAN
 
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAANERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
ERGONOMI - LINGKUNGAN FISIK - PENCAHAYAAN
 
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFINGANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
ANALISIS JABATAN, SELEKSI, REKRUTMEN, & STAFFING
 
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRIRISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
RISET DALAM PSIKOLOGI INDUSTRI
 
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
PSIKOLOGI INDUSTRI - PENDAHULUAN
 
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
METODOLOGI PENELITIAN - PENULISAN LAPORAN DAN TEKNIK PRESENTASI
 
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
ANALISIS POSTUR KERJA RULA REBA OWAS QEC - ERGONOMI
 
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESINANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA - SISTEM MANUSIA MESIN
 
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITASANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
ANALISA & PENGUKURAN KERJA - SISTEM KERJA DAN PRODUKTIVITAS
 
2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF
2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF
2. STATISTIK INDUSTRI - STATISTIK DESKRIPTIF
 

Recently uploaded

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 

Recently uploaded (20)

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 

2. KONSEP TEKNOLOGI -PERKEMBANGAN IPTEK

  • 2. TOPIK  Pendahuluan  Klasifikasi Perkembangan Teknologi  Era Perkembangan Teknologi  Industri 4.0 & Internet of Thing 2
  • 3. Learning Outcomes  Menyebutkan era perkembangan teknologi  Memahami kebutuhan, tujuan, dan teknologi yang dikembangkan dalam setiap era perkembangan teknologi  Menjelaskan revolusi industri 4.0 dan Internet of Thing (IoT) 3
  • 4. 4 Pendahuluan  Teknologi sebenarnya sudah hampir setua keberadaan manusia di muka bumi ini sendiri  Perkembangan Teknologi beriringan dengan perkembangan budaya  Perkembangan Budaya Manusia berkaitan dengan Kebendaan (materi) Bukan kebendaan (non materi)
  • 5. 5 Pendahuluan (2)  Perkembangan teknologi merupakan bagian dari perkembangan budaya yang bersifat kebendaan.  Perkembangan teknologi disebabkan, usaha manusia untuk: menangani keterbatasan fisik  bertahan hidup memudahkan aktifitas meningkatkan kualitas hidup
  • 6. Penemuan Teknologi  Penemuan Teknologi yang pertama dan penting adalah penggunaan api  Penemuan teknologi berikutnya adalah penemuan teknologi pertanian (2000 SM).  Implikasi lebih lanjut dari teknologi pertanian adalah terbentuknya masyarakat desa pertanian dan lebih banyak manusia terjamin makanannya 6
  • 7. Sejarah Perkembangan Teknologi (Alvin Toffler, 1980) GELOMBANG 1 (SM – 1790) Small Is Beautiful GELOMBANG 2 (1790-1970) Big is Beautiful GELOMBANG 3 (1970-2000) Small within Big is Beautiful
  • 8. Klasifikasi Perkembangan Teknologi 8 Kriteria cara/bagaimana manusia atau kelompok manusia bertahan hidup, dan mengatasi/ menakhlukkan lingkungannya Era Perburuan Era Pertanian Era Industri Era Informasi Era Pengetahuan
  • 9. Era Berburu (1) 9  Kebutuhan manusia  mendapatkan makanan dan minuman  bertahan hidup dalam iklim yang keras  melindungi diri dari serangan binatang buas  melindungi diri dari serangan musuh  kemudahan transportasi  penerangan di malam hari, dll
  • 10. Era Berburu (2) 10  Tujuan/target:  membunuh lebih mudah/cepat hewan-hewan yang akan dijadikan makanan, atau binatang buas  menemukan sesuatu/alat untuk menutupi tubuh  menemukan sesuatu/alat untuk menyerang/mengalahkan musuhnya  menemukan sesuatu/alat untuk menerangi malam  menemukan sesuatu/alat untuk memudahkan transportasi
  • 11. Era Berburu (3) 11  Teknologi yang dikembangkan Tombak, jalinan/rangkaian dedaunanmenutupi tubuh panah/busur teknik menggesek-gesek batu dengan batu  rangkaian tali di/antara pohon  Fokus: Sangat mengandalkan kekuatan/kelebihan fisik  Kekuatan fisik adalah sumber utama keunggulan kompetitif
  • 12. Era Pertanian (1) 12  Kebutuhan manusia pada era ini meningkat:  Lahan yang ada dapat menghasilkan secara teratur  Tempat tinggal menetap  Binatang yang dimakan selalu tersedia  Transportasi lebih cepat  Penerangan di malam hari, dll
  • 13. Era Pertanian (2) 13  Tujuan/target: Harus ditemukan cara agar lahan menghasilkan secara teratur Konsep rumah Menemukan cara agar binatang berkembang biak Penerangan yang lebih jauh jangkauannya menemukan sesuatu/alat untuk lebih mempercepat transportasi
  • 14. Era Pertanian (3) 14  Teknologi yang dikembangkan:  Teknik-teknik bertani  Rumah  Teknik-teknik berternak  Obor  kuda tunggangan/kereta kuda  Fokus masih mengandalkan kekuatan/kelebihan fisik peran intelektual makin mengemuka: merencanakan, mengatur, mengevaluasi pemilikan/penguasaan lahan adalah sumber utama keunggulan kompetitif
  • 15. Era Industri (1) 15  Era industri ditandai dengan/oleh mulai dimanfaatkannya temuan teknologi (mesin uap) dalam kegiatan produksi  Era Industri baru dimulai pada Abad ke-18 Penyelidikan fenomena-fenomena alam (untuk memperoleh sains) sudah dimulai jauh sebelum era industri. Perlu waktu yang sangat panjang agar sains dapat diaplikasikan oleh orang lain untuk menghasilkan temuan teknologi
  • 16. Era Industri (2) 16  Lahan semakin sempit untuk pertanian, kebutuhan manusia makin meningkat baik ragam dan mutunya  Kebutuhan Dengan lahan yang ada, hasil pertanian dapat ditingkatkan Tempat bekerja→ konsep pabrik Penyakit-penyakit pada binatang dieliminasi Transportasi jauh lebih cepat dari sebelumnya Penerangan di malam hari jauh lebih terang
  • 17. Era Industri (3) 17  Tujuan Harus ditemukan cara/alat agar lahan yang ada meningkat hasilnya Konsep pabrik Menemukan obat/teknik untuk kekebalan binatang Menemukan alat/teknik untuk menghasilkan terang yang jauh lebih besar dan lama menemukan sesuatu/alat untuk jauh lebih mempercepat transportasi
  • 18. Era Industri (4) 18  Teknologi yang dikembangkan Mesin-mesin pertanian, metode-tanam ilmiah, bahan-bahan kimiawi (pupuk) Pabrik  tempat produksi yang khusus dan aman Manajemen  mengatur produksi dan kerja manusia/mesin vaksinasi listrik dan lampu pijar sepeda/mobil  Fokus: kekuatan/kelebihan fisik kurang diandalkan peran intelektual lebih mengemuka lagi: merencanakan, mengatur, mengevaluasi pemilikan/penguasaan modal adalah sumber utama keunggulan kompetitif
  • 19. Era Informasi (1) 19  Akhir tahun 70-an, teknologi informasi diaplikasikan ke dalam industri dan mampu meningkatkan secara signifikan kinerja manajemen.  Aplikasi ini memulai Era (Teknologi) Informasi.  Kecepatan pengambilan keputusan meningkat karena informasi yang diperlukan dapat disajikan dengan lebih cepat, lebih banyak, lebih bervariasi, dan terstruktur  Muncul disiplin manajemen sistem informasi Teknologi informasi tidak mampu menentukan informasi yang mana untuk disampaikan kepada siapa, dalam bentuk apa, berapa banyak, dan kapan. Diperlukan kemampuan manajemen yang dilakukan manusia untuk menentukan pola klasifikasi, struktur, pola penyimpanan, dan penggunaan/penyaluran informasi pada sistem informasi.
  • 20. Era Informasi (2) 20  Teknologi informasi mampu menyerap data/informasi dari berbagai sumber kemudian menyimpannya, dan selanjutnya menyajikannya.  Sistem informasi: Informasi diserap, kemudian diklasifikasikan, dibuat terstruktur, dikodefikasi, disusun, disimpan menurut standar tertentu, dan siap untuk disajikan dalam berbagai bentuk yang dinginkan  Sistem informasi (SI) keuangan, SI penggajian, SI produksi, SI marketing, SI personalia, SI perkantoran/administrasi, SI akademik, dsb
  • 21. Era Informasi (3) 21  Kebutuhan sistem produksi terintegrasi sistem manufaktur men-deliver barang dengan cepat ke pembeli proses keputusan manajemen cepat dan efektif, oleh karena itu, fungsi-fungsi manajemen harus terintegrasi informasi perubahan lingkungan bisnis cepat diperoleh dan direspons
  • 22. Era Informasi (4) 22  Tujuan/target Harus ditemukan teknologi agar informasi paling cepat diperoleh, diproses, disajikan untuk pengambilan keputusan Harus ditemukan teknologi untuk menyimpan data/ informasi dalam jumlah besar, tetapi terstruktur, sehingga mudah pengaksesannya Harus ditemukan teknologi untuk mengintegrasikan sistem produksi Harus ditemukan teknologi untuk mempercepat delivery barang ke konsumen
  • 23. Era Informasi (5) 23  Teknologi yang dikembangkan Teknologi komputer Teknologi robotic Teknologi otomasi sistem manufaktur teknologi jaringan computer aided design computer integrated manufacturing material requirement planning manufacturing resources planning
  • 24. Era Pengetahuan (1) 24  Teknologi informasi mampu mengubah pola dan karakteristik (kebutuhan) konsumen.  Kebutuhan-kebutuhannya jauh lebih cepat berubah dan sulit diprediksi  Pergeseran cepat dalam era informasi menjadi fleksibel dalam era pengetahuan  Organisasi perlu fleksibel, agile dalam merespon perkembangan jaman dan kebutuhan konsumen  Pengetahuan menjadi kunci persaingan industri pada masa kini dan ke depan  SDM diarahkan mampu menghasilkan pengetahuan baru, memiliki jiwa enterpreneurship, dan inovatif
  • 25. Era Pengetahuan (2) 25  Kebutuhan Intensitas interaksi yang tinggi antar SDM Atmosfir dan habitat belajar bagi SDM Akses informasi yang luas bagi SDM Pengambilan keputusan otonom/mandiri oleh SDM Kepemimpinan visioner  Tujuan/target Harus ditemukan teknologi agar interaksi antar-SDM tinggi intensitasnya Struktur organisasi yang lebih datar Teknologi jaringan yang memberikan kemampuan bagi SDM untuk akses informasi yang luas
  • 26. Era Pengetahuan (3) 26  Teknologi yang dikembangkan Teknologi internet  akses informasi yang luas Knowledge technology  interaksi antar-SDM tinggi intensitasnya  Fokus kekuatan/kelebihan fisik tidak diperlukan peran intelektual paling mengemuka: merencanakan, mengatur, mengevaluasi, mengintegrasikan, belajar, menciptakan pengetahuan kemampuan belajar dan menciptakan pengetahuan-pengetahuan baru adalah sumber utama keunggulan kompetitif
  • 27. Contoh Penemuan Besar 27 Penemuan Tahun Penemuan Tahun Kertas Abad 2 Pesawat terbang 1903 Lensa Optik Abad 13 Assembly-line 1913 Mesin Cetak 1430 Penicillin 1928 Vaksinasi 1796 Tenaga Nuklir 1939 Listrik Akhir abad 19 Revolusi Hijau Pertengahan abad 20 Mesin uap Akhir abad 19 Semiconductor Pertengahan abad 20 Sistem sanitasi Pertengahan abad 19 Internet 1960 Kulkas 1850 Personal Computer 1970 Telepon 1876 Pasteurisasi 1863 Anestesi 1846