SlideShare a Scribd company logo
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 
2 
Uraian Materi 
A. PENDAHULUAN 
Salam sejahtera . Anda pasti tahu bahwa mampu berkomunikasi merupakan 
salah satu fasilitas untuk membina hubungan dengan orang lain/pasien. Salah 
satu manfaat komunikasi adalah untuk menambah mantapnya kepribadian 
seseorang. Dengan kemampuan berkomunikasi membuat seseoarng lebih 
percaya diri dan menjadi perhatian orang lain. Dalam kondissi seperti ini orang 
lain akan tertarik untuk mnengajak dan membina lebih lanju tdalam hubungan 
sosial maupun profesional. Termasuk ketika kita membina hubungan dengan 
teman sejawat di lingkungan kerja, baik dengan atasan maupun bawahan. 
Kemampuan membina hubungan dengan pimpinan yang baik membutuhkan 
komunikasi yang baik, sebagai sesuatu media mmembina hubungan yang 
sangat menguntungkan dan membanggakan. Komunikasi yang terjadi dengan 
baik, juga diakibatkan oleh factor – factor lingkungan sekitar yang mendukung 
terjadinya proses komunikasi. Komunikasi yang terjadi dapat secara langsung 
dan tidak langsung. Komunikasi sangat berpengaruh terhadap penyampaian 
informasi yang akan disampaikan, baik secara verbal, nonverbal, formal dan 
non formal. 
B. PENGERTIAN 
Komunikasi merupakan kegiatan dalam menyampaikan informasi yang berarti. 
Komunikasi memerlukan pengirim, pesan, dan penerima pesan yang dituju, 
meskipun terkadang penerima tidak perlu hadir, namun tetap menyadari 
dan memahami maksud pesan yang dikirmkan pengirim. Komunikasi 
mensyaratkan bahwa pihak-pihak yang berkomunikasi berbagi area kesamaan 
komunikatif. Proses komunikasi dikatakan lengkap sekali jika penerima telah 
memahami pesan dari pengirim. Lebih luas lagi praktek komunikasi dalam 
pengembangan kepribadian membutuhkan cara khusus sehingga tercapai 
komunikasi yang efektif yang diperlukan dalam membentuk kepercayaan diri 
seseorang. 
Untuk memudahkan dalam praktek komunikasi anda bisa melihat kembali 
beberapa tehnik yang dikenalkan dibawah ini sehingga mendapatkan strategi 
Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja
3 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 
berbicara yang efektif, tanpa disertai rasa murung atau aura negatif. Beberapa 
strategi yang bisa dipilih menuntut kita untuk tetap tersenyum dalam proses 
berbicara, selalu berusaha mengontrol diri yang ditunjukan dengan ekspresi 
wajah, tetaplah berusaha berkomunikasi tanpa emosi/kegelisahan. Yang juga 
penting adalah rasakan perasaan orang lain dengan tanpa menunjukkan raut 
wajah yang cemberut/tidak enak, serta selalu menyertakan humor disela-sela 
pembicaraan. 
C. PEDOMAN PELAKSANAAN PRAKTEK 
Jenis kegiatan : Latihan Komunikasi efektif, 
Deskripsi : 
Di kegiatan latihan ini mahasiswa diharapkan mampu mencoba komunikasi 
yang efektif, dengan cara menerapkan berbagai tehnik komunikasi terhadap 
teman kerja dan pasien yang ada dihadapi setiap saat, kemudian merumuskan 
dan menyimpulkan jenis dan tehnik komunikasi yang dilaksanakan selama 
membina hubungan dengan lingkungan sekitar. 
Tujuan : 
Setelah berlatih secara mandiri/berkelompok mahasiswa mampu menentukan 
berkomunikasi secara efektif dengan pasien dan rekan kerja, serta mampu 
menentukan jenis komunikasi sesuai dengan pedoman komunikasi yang 
erfktif. 
Instruksi Kerja : 
Lakukan komunkasi dengan lingkungan sekitar anda termasuk dengan 
pasien yang anda temui di tempat kerja. Lakukanlah komunikasi yang efektif 
setelah anda menemukan dan membuat topik pembicaraan yang berkaitan 
dengan komunikasi efektif. Gunakanlah tehnik komunikasi dengan tetap 
memperhatikan kemampuan tersenyum, menghiormati orang lain dan 
menjaga emosi yang stabil. Buatlah kesimpulan sementara dari setiap hasil 
pembicaraan, apakah anda telah dapat melakukan komunikasi yang tepat 
Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja
4 
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 
dan efektif yang sesuai dengan pedoman. Silahkan anda ceritakan hasil 
kesimpulan sesuai dengan yang telah anda lakukan dengan teman sejawat 
dan juga pasien-2 yang telah anda temui. Buatlah dalam catatan di bawah ini. 
Petunjuk untuk tutor/pembimbing praktikum : 
1. Tutor membantu mahasiswa menemukan situasi yang tersedia sebagai 
bahan praktikum. 
2. Tutor mendampingi mahasiswa melakukan pembicaraan/komunikasi 
dalam pertemuan dengan rekan kerja dan atau pasien. 
3. Tutor mengawal dan menyakinkan bahwa mahasiswa telah melakukan 
pertemuan dengan rekan kerja/pasien, berdasarkan pedoman komunikasi 
yang ada. 
4. Tutor mengoreksi pekerjaan mahasiswa mulai dari proses awal komunikasi 
sampai dengan hasil kesimpulan akhir pertemuan . 
5. Tutor memberikan feedbac dan masukan atas hasil kerja mahasiswa 
6. Tutor memberikan penilaian/skore akhir atas pekerjaan prakrikum setiap 
Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja 
mahasiswa
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 
Pedoman Evaluasi Praktikum 
NO KOMPONEN YG DINILAI BOBOT 
5 Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja 
SCORE YANG 
DIDAPAT 
1. 
Kesiapan mahasiswa mengikuti 
praktikum : 
- Mahasiswa hadir saat pertemuan 
- Mahasiswa telah mempunyai bahan 
kajian diskusi 
15 
2. 
Ketersediaan bahan praktikum 
- Alat bahan (jika ada) 
- Buku sumber/ materi diskusi 
20 
3. 
Keaktifan selama Proses pelaksanaan 
praktikum : 
- Mahasiswa antusias mencoba dan 
mempraktekkan sesuai petunjuk 
praktikum 
- Mahasiswa mengerjakan Lembar 
Kerja yang tersedia 
25 
4. 
Kemampuan mengisi lembar kerja 
Mahasiswa : 
- Isian sesuai dengan teori yang ada 
- Narasi terisi lengkap sesuai buku 
sumber 
- Terdapat ide kreatifitas dalam narasi 
25 
5. 
Sikap Selama praktikum : 
- Sopan 
- Hadir tepat waktu 
- Aktif dalam kegiatan 
- Tanggung jawab dalam menyelesaikan 
tugas tepat waktu 
15 
TOTAL SCORE 100
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 
Lembar Kerja Mahasiswa 
6 Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja 
6 
Setelah anda mengisi latihan komunikasi efektif diatas dengan telah mencoba 
melakukan bersama pasien dan rekan kerja, apa yang sudah anda lakukan dalam 
latihan diatas telah memberikan pengalaman tersendiri bagi anda, maka isilah 
lembar kerja dalam bentuk pertanyaan dibawah ini : 
1. Setelah anda mempraktekkan tentang komunikasi bersama teman-teman 
sejawat dan pasien, maka Apakah anda bisa rumuskan pengertian dari 
komunikasi efektif 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
.................................................................................... 
2. Apakah anda telah menemukan bagaimanakah cara teman dan pasien yang 
anda hadapi , dalam melaksanakan komunikasi, ceritakanlah dibawah ini : 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
........................................................................................................... 
3. Setelah anda praktekkan tentang komunikasi diatas, apakah anda bisa 
merumuskan apakah manfaat komunikasi efektif, jelaskan keuntungan dan 
kerugiannya. 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
.................................................................................... 
4. Buatlah kesimpulan atas pribadi anda, apakah anda sudah termasuk mampu 
dalam komunikasi efektif, dengan rekan kerja dan pasien , ceritakanlah 
pengalaman yang anda dapat dari praktek diatas. 
............................................................................................................................................................. 
............................................................................................................................................................ 
.............................................................................................................................................................
7 
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 
5. Apakah hambatan-hambatan yang anda temukan selama anda berpraktek 
tentang komunikasi efektif,, apakah solusi yang dapat anda pilih untuk 
mengatasi hambatan yang terjadi. 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
............................................................................................................................................................ 
.................................................................................... 
Hasil kerja laporan praktikum ini telah dikoreksi oleh pembimbing/tutor 
sbb : 
Nilai/Skore Mengetahui Pembimbing 
(..............................................) 
Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja

More Related Content

What's hot

Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
SherylEsfandianyPutr
 
Kmc 1083 : Kemahiran asas menolong
Kmc 1083 : Kemahiran asas menolongKmc 1083 : Kemahiran asas menolong
Kmc 1083 : Kemahiran asas menolong
Zaihan Azizan
 
Ppt usia dewasa keperawatan profesional
Ppt usia dewasa keperawatan profesionalPpt usia dewasa keperawatan profesional
Ppt usia dewasa keperawatan profesional
Rivani Aisyiah
 

What's hot (20)

Kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatan
Kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatanKb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatan
Kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatan
 
Kurikulum public speaking
Kurikulum public speakingKurikulum public speaking
Kurikulum public speaking
 
Counselling Skill
Counselling SkillCounselling Skill
Counselling Skill
 
Modul3 kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatan
Modul3 kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatanModul3 kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatan
Modul3 kb3 penerapan komunikasi terapeutik dalam konseling keperawatan
 
Perkembangan Kepribadian
Perkembangan KepribadianPerkembangan Kepribadian
Perkembangan Kepribadian
 
Cedo pementoran teacher training
Cedo   pementoran teacher training Cedo   pementoran teacher training
Cedo pementoran teacher training
 
Syllabus Pelatihan Public Speaking DivHumas POLRI 2009
Syllabus Pelatihan Public Speaking DivHumas POLRI 2009Syllabus Pelatihan Public Speaking DivHumas POLRI 2009
Syllabus Pelatihan Public Speaking DivHumas POLRI 2009
 
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
 
Presenting Information to Others_ Utami Setyaningtyas _4520210071
Presenting Information to Others_ Utami Setyaningtyas _4520210071Presenting Information to Others_ Utami Setyaningtyas _4520210071
Presenting Information to Others_ Utami Setyaningtyas _4520210071
 
Simulasi pementoran
Simulasi  pementoranSimulasi  pementoran
Simulasi pementoran
 
Konsep proses perhubungan menolong
Konsep proses perhubungan menolongKonsep proses perhubungan menolong
Konsep proses perhubungan menolong
 
PRESENTING INFORMATION TO OTHERS
PRESENTING INFORMATION TO OTHERSPRESENTING INFORMATION TO OTHERS
PRESENTING INFORMATION TO OTHERS
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
 
Presenting information to others
Presenting information to others Presenting information to others
Presenting information to others
 
Rpl strategi belajar sesuai gaya belajar
Rpl strategi belajar sesuai gaya belajarRpl strategi belajar sesuai gaya belajar
Rpl strategi belajar sesuai gaya belajar
 
Presenting Information to Other-Interpersonal Skill-Tasya Ilmelia Sabarwati S...
Presenting Information to Other-Interpersonal Skill-Tasya Ilmelia Sabarwati S...Presenting Information to Other-Interpersonal Skill-Tasya Ilmelia Sabarwati S...
Presenting Information to Other-Interpersonal Skill-Tasya Ilmelia Sabarwati S...
 
Kmc 1083 : Kemahiran asas menolong
Kmc 1083 : Kemahiran asas menolongKmc 1083 : Kemahiran asas menolong
Kmc 1083 : Kemahiran asas menolong
 
Materi 1 M1KB4 : Komunikasi Terapeutik
Materi 1 M1KB4 :  Komunikasi TerapeutikMateri 1 M1KB4 :  Komunikasi Terapeutik
Materi 1 M1KB4 : Komunikasi Terapeutik
 
Ppt usia dewasa keperawatan profesional
Ppt usia dewasa keperawatan profesionalPpt usia dewasa keperawatan profesional
Ppt usia dewasa keperawatan profesional
 
Presenting Information To Ohers - Roja' Putri Cintani - 4520210046
Presenting Information To Ohers - Roja' Putri Cintani - 4520210046Presenting Information To Ohers - Roja' Putri Cintani - 4520210046
Presenting Information To Ohers - Roja' Putri Cintani - 4520210046
 

Viewers also liked

Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4
Uwes Chaeruman
 
Pedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikPedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didik
TyasMommy Cozy Azalea
 
Komunikasi & konseling dalam praktik kebidanan
Komunikasi & konseling dalam praktik kebidananKomunikasi & konseling dalam praktik kebidanan
Komunikasi & konseling dalam praktik kebidanan
eQhy
 

Viewers also liked (20)

Rancangan Penelitian
Rancangan PenelitianRancangan Penelitian
Rancangan Penelitian
 
Intelegensi dan Kreativitas
Intelegensi dan KreativitasIntelegensi dan Kreativitas
Intelegensi dan Kreativitas
 
Penatalaksana Kegawatdaruratan Masa Nifas
Penatalaksana Kegawatdaruratan Masa NifasPenatalaksana Kegawatdaruratan Masa Nifas
Penatalaksana Kegawatdaruratan Masa Nifas
 
Latihan Motivasi diri
Latihan Motivasi diriLatihan Motivasi diri
Latihan Motivasi diri
 
Kode Etik Bidan
Kode Etik Bidan Kode Etik Bidan
Kode Etik Bidan
 
Demokrasi Pancasila
Demokrasi PancasilaDemokrasi Pancasila
Demokrasi Pancasila
 
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAHPENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
 
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 4
 
Komunikasi Hubungan dan Terapeutik
Komunikasi Hubungan dan TerapeutikKomunikasi Hubungan dan Terapeutik
Komunikasi Hubungan dan Terapeutik
 
Komunikasi Terapeutik
Komunikasi TerapeutikKomunikasi Terapeutik
Komunikasi Terapeutik
 
Pedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikPedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didik
 
Konsep Pengambilan Keputusan
Konsep Pengambilan KeputusanKonsep Pengambilan Keputusan
Konsep Pengambilan Keputusan
 
Hubungan Antar Manusia
Hubungan Antar ManusiaHubungan Antar Manusia
Hubungan Antar Manusia
 
Konsep Dasar KIP/K
Konsep Dasar KIP/K Konsep Dasar KIP/K
Konsep Dasar KIP/K
 
Keterampilan Inti KIP/K
Keterampilan Inti KIP/K Keterampilan Inti KIP/K
Keterampilan Inti KIP/K
 
Komunikasi & konseling dalam praktik kebidanan
Komunikasi & konseling dalam praktik kebidananKomunikasi & konseling dalam praktik kebidanan
Komunikasi & konseling dalam praktik kebidanan
 
komunikasi interpesonal
komunikasi interpesonalkomunikasi interpesonal
komunikasi interpesonal
 
Konsep Komunikasi
Konsep Komunikasi Konsep Komunikasi
Konsep Komunikasi
 
Pedoman Praktikum Observasi
Pedoman Praktikum ObservasiPedoman Praktikum Observasi
Pedoman Praktikum Observasi
 
Kb 1 asuhan keperawatan pada pasien gangguan citra tubuh
Kb 1 asuhan keperawatan pada pasien gangguan citra tubuhKb 1 asuhan keperawatan pada pasien gangguan citra tubuh
Kb 1 asuhan keperawatan pada pasien gangguan citra tubuh
 

Similar to Aplikasi Komunikasi Dan Interaksi

PPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptx
PPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptxPPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptx
PPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptx
YumnaJelita
 
Interaksi 9: Model ASSURE dalam membina RPH
Interaksi 9: Model ASSURE dalam membina RPHInteraksi 9: Model ASSURE dalam membina RPH
Interaksi 9: Model ASSURE dalam membina RPH
suhaimi zulkipli
 

Similar to Aplikasi Komunikasi Dan Interaksi (20)

Kb2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan kebutuhan das...
Kb2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan kebutuhan das...Kb2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan kebutuhan das...
Kb2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan kebutuhan das...
 
Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri
 Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri
Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri
 
Modul 1 cetak
Modul 1 cetakModul 1 cetak
Modul 1 cetak
 
Kb 3 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan
Kb 3 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguanKb 3 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan
Kb 3 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan
 
Kb 1 konsep komunikasi terapeutik pada pasien dengan kebutuhan khusus
Kb 1 konsep komunikasi terapeutik pada pasien dengan kebutuhan khususKb 1 konsep komunikasi terapeutik pada pasien dengan kebutuhan khusus
Kb 1 konsep komunikasi terapeutik pada pasien dengan kebutuhan khusus
 
Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri
Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan DiriLatihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri
Latihan Pengendalian diri dalam Pengembangan Diri
 
Modul 4 komunikasi pasien kebutuhan khusus
Modul 4 komunikasi pasien kebutuhan khususModul 4 komunikasi pasien kebutuhan khusus
Modul 4 komunikasi pasien kebutuhan khusus
 
Kb 2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan
Kb 2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguanKb 2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan
Kb 2 penerapan komunikasi terapeutik pada pasien dengan gangguan
 
Perkembangan Kepribadian
Perkembangan KepribadianPerkembangan Kepribadian
Perkembangan Kepribadian
 
Modul 2 cetak
Modul 2 cetakModul 2 cetak
Modul 2 cetak
 
Modul 4 pedoman praktek
Modul 4   pedoman praktekModul 4   pedoman praktek
Modul 4 pedoman praktek
 
PPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptx
PPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptxPPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptx
PPT Komunikasi Efektif daalam Pembelajaran.pptx
 
Komunikasi Berkesan.pptx
Komunikasi Berkesan.pptxKomunikasi Berkesan.pptx
Komunikasi Berkesan.pptx
 
KB 2 Aspek Komunikasi dalam Bisnis
KB 2 Aspek Komunikasi dalam BisnisKB 2 Aspek Komunikasi dalam Bisnis
KB 2 Aspek Komunikasi dalam Bisnis
 
komunikasi_efektif.pdf
komunikasi_efektif.pdfkomunikasi_efektif.pdf
komunikasi_efektif.pdf
 
Komunikasi Efektif
Komunikasi EfektifKomunikasi Efektif
Komunikasi Efektif
 
Interaksi 9: Model ASSURE dalam membina RPH
Interaksi 9: Model ASSURE dalam membina RPHInteraksi 9: Model ASSURE dalam membina RPH
Interaksi 9: Model ASSURE dalam membina RPH
 
PPT PERTEMUAN 1 IPE UPLOAD.pptx
PPT PERTEMUAN 1 IPE UPLOAD.pptxPPT PERTEMUAN 1 IPE UPLOAD.pptx
PPT PERTEMUAN 1 IPE UPLOAD.pptx
 
Praktika komunikasi terapeutik
Praktika   komunikasi terapeutikPraktika   komunikasi terapeutik
Praktika komunikasi terapeutik
 
Coaching Clinic , Wawancara_Helmi.pdf
Coaching Clinic , Wawancara_Helmi.pdfCoaching Clinic , Wawancara_Helmi.pdf
Coaching Clinic , Wawancara_Helmi.pdf
 

More from pjj_kemenkes

More from pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 

Aplikasi Komunikasi Dan Interaksi

  • 1. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 2 Uraian Materi A. PENDAHULUAN Salam sejahtera . Anda pasti tahu bahwa mampu berkomunikasi merupakan salah satu fasilitas untuk membina hubungan dengan orang lain/pasien. Salah satu manfaat komunikasi adalah untuk menambah mantapnya kepribadian seseorang. Dengan kemampuan berkomunikasi membuat seseoarng lebih percaya diri dan menjadi perhatian orang lain. Dalam kondissi seperti ini orang lain akan tertarik untuk mnengajak dan membina lebih lanju tdalam hubungan sosial maupun profesional. Termasuk ketika kita membina hubungan dengan teman sejawat di lingkungan kerja, baik dengan atasan maupun bawahan. Kemampuan membina hubungan dengan pimpinan yang baik membutuhkan komunikasi yang baik, sebagai sesuatu media mmembina hubungan yang sangat menguntungkan dan membanggakan. Komunikasi yang terjadi dengan baik, juga diakibatkan oleh factor – factor lingkungan sekitar yang mendukung terjadinya proses komunikasi. Komunikasi yang terjadi dapat secara langsung dan tidak langsung. Komunikasi sangat berpengaruh terhadap penyampaian informasi yang akan disampaikan, baik secara verbal, nonverbal, formal dan non formal. B. PENGERTIAN Komunikasi merupakan kegiatan dalam menyampaikan informasi yang berarti. Komunikasi memerlukan pengirim, pesan, dan penerima pesan yang dituju, meskipun terkadang penerima tidak perlu hadir, namun tetap menyadari dan memahami maksud pesan yang dikirmkan pengirim. Komunikasi mensyaratkan bahwa pihak-pihak yang berkomunikasi berbagi area kesamaan komunikatif. Proses komunikasi dikatakan lengkap sekali jika penerima telah memahami pesan dari pengirim. Lebih luas lagi praktek komunikasi dalam pengembangan kepribadian membutuhkan cara khusus sehingga tercapai komunikasi yang efektif yang diperlukan dalam membentuk kepercayaan diri seseorang. Untuk memudahkan dalam praktek komunikasi anda bisa melihat kembali beberapa tehnik yang dikenalkan dibawah ini sehingga mendapatkan strategi Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja
  • 2. 3 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan berbicara yang efektif, tanpa disertai rasa murung atau aura negatif. Beberapa strategi yang bisa dipilih menuntut kita untuk tetap tersenyum dalam proses berbicara, selalu berusaha mengontrol diri yang ditunjukan dengan ekspresi wajah, tetaplah berusaha berkomunikasi tanpa emosi/kegelisahan. Yang juga penting adalah rasakan perasaan orang lain dengan tanpa menunjukkan raut wajah yang cemberut/tidak enak, serta selalu menyertakan humor disela-sela pembicaraan. C. PEDOMAN PELAKSANAAN PRAKTEK Jenis kegiatan : Latihan Komunikasi efektif, Deskripsi : Di kegiatan latihan ini mahasiswa diharapkan mampu mencoba komunikasi yang efektif, dengan cara menerapkan berbagai tehnik komunikasi terhadap teman kerja dan pasien yang ada dihadapi setiap saat, kemudian merumuskan dan menyimpulkan jenis dan tehnik komunikasi yang dilaksanakan selama membina hubungan dengan lingkungan sekitar. Tujuan : Setelah berlatih secara mandiri/berkelompok mahasiswa mampu menentukan berkomunikasi secara efektif dengan pasien dan rekan kerja, serta mampu menentukan jenis komunikasi sesuai dengan pedoman komunikasi yang erfktif. Instruksi Kerja : Lakukan komunkasi dengan lingkungan sekitar anda termasuk dengan pasien yang anda temui di tempat kerja. Lakukanlah komunikasi yang efektif setelah anda menemukan dan membuat topik pembicaraan yang berkaitan dengan komunikasi efektif. Gunakanlah tehnik komunikasi dengan tetap memperhatikan kemampuan tersenyum, menghiormati orang lain dan menjaga emosi yang stabil. Buatlah kesimpulan sementara dari setiap hasil pembicaraan, apakah anda telah dapat melakukan komunikasi yang tepat Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja
  • 3. 4 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan dan efektif yang sesuai dengan pedoman. Silahkan anda ceritakan hasil kesimpulan sesuai dengan yang telah anda lakukan dengan teman sejawat dan juga pasien-2 yang telah anda temui. Buatlah dalam catatan di bawah ini. Petunjuk untuk tutor/pembimbing praktikum : 1. Tutor membantu mahasiswa menemukan situasi yang tersedia sebagai bahan praktikum. 2. Tutor mendampingi mahasiswa melakukan pembicaraan/komunikasi dalam pertemuan dengan rekan kerja dan atau pasien. 3. Tutor mengawal dan menyakinkan bahwa mahasiswa telah melakukan pertemuan dengan rekan kerja/pasien, berdasarkan pedoman komunikasi yang ada. 4. Tutor mengoreksi pekerjaan mahasiswa mulai dari proses awal komunikasi sampai dengan hasil kesimpulan akhir pertemuan . 5. Tutor memberikan feedbac dan masukan atas hasil kerja mahasiswa 6. Tutor memberikan penilaian/skore akhir atas pekerjaan prakrikum setiap Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja mahasiswa
  • 4. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pedoman Evaluasi Praktikum NO KOMPONEN YG DINILAI BOBOT 5 Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja SCORE YANG DIDAPAT 1. Kesiapan mahasiswa mengikuti praktikum : - Mahasiswa hadir saat pertemuan - Mahasiswa telah mempunyai bahan kajian diskusi 15 2. Ketersediaan bahan praktikum - Alat bahan (jika ada) - Buku sumber/ materi diskusi 20 3. Keaktifan selama Proses pelaksanaan praktikum : - Mahasiswa antusias mencoba dan mempraktekkan sesuai petunjuk praktikum - Mahasiswa mengerjakan Lembar Kerja yang tersedia 25 4. Kemampuan mengisi lembar kerja Mahasiswa : - Isian sesuai dengan teori yang ada - Narasi terisi lengkap sesuai buku sumber - Terdapat ide kreatifitas dalam narasi 25 5. Sikap Selama praktikum : - Sopan - Hadir tepat waktu - Aktif dalam kegiatan - Tanggung jawab dalam menyelesaikan tugas tepat waktu 15 TOTAL SCORE 100
  • 5. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Lembar Kerja Mahasiswa 6 Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja 6 Setelah anda mengisi latihan komunikasi efektif diatas dengan telah mencoba melakukan bersama pasien dan rekan kerja, apa yang sudah anda lakukan dalam latihan diatas telah memberikan pengalaman tersendiri bagi anda, maka isilah lembar kerja dalam bentuk pertanyaan dibawah ini : 1. Setelah anda mempraktekkan tentang komunikasi bersama teman-teman sejawat dan pasien, maka Apakah anda bisa rumuskan pengertian dari komunikasi efektif ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ .................................................................................... 2. Apakah anda telah menemukan bagaimanakah cara teman dan pasien yang anda hadapi , dalam melaksanakan komunikasi, ceritakanlah dibawah ini : ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ........................................................................................................... 3. Setelah anda praktekkan tentang komunikasi diatas, apakah anda bisa merumuskan apakah manfaat komunikasi efektif, jelaskan keuntungan dan kerugiannya. ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ .................................................................................... 4. Buatlah kesimpulan atas pribadi anda, apakah anda sudah termasuk mampu dalam komunikasi efektif, dengan rekan kerja dan pasien , ceritakanlah pengalaman yang anda dapat dari praktek diatas. ............................................................................................................................................................. ............................................................................................................................................................ .............................................................................................................................................................
  • 6. 7 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 5. Apakah hambatan-hambatan yang anda temukan selama anda berpraktek tentang komunikasi efektif,, apakah solusi yang dapat anda pilih untuk mengatasi hambatan yang terjadi. ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ .................................................................................... Hasil kerja laporan praktikum ini telah dikoreksi oleh pembimbing/tutor sbb : Nilai/Skore Mengetahui Pembimbing (..............................................) Pendahuluan Uraian Materi Pedoman Evaluasi Lembar Kerja