SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Tujuan Pembelajaran Umum
Tujuan Pembelajaran Khusus
Kegiatan Belajar
1
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
II
Setelah mempelajari kegiatan belajar ini diharapkan Anda
kompeten melakukan 	 prosedur pemenuhan oksigen
via face mask dengan benar yang berorientasi 	pada respon
pasien.
TUJUANPembelajaran Umum
TUJUANPembelajaran Khusus
a.	 Mereviw pengertian pemberian oksigen via face mask
b.	 Menyiapkan pasien secara fisik dan psikologis
c.	 Menyiapkan alat yang dibutuhkan dalam prosedur pemberian
oksigen via face mask dengan benar pada pasien
d.	 Melakukan prosedur pemberian oksigen via face mask dengan
benar pada pasien
e.	 Memberapihkan alat dan pasien dengan benar
f.	 Mendokumentasikan tindakan yang telah dilakukan
Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask
Tujuan Pembelajaran Umum
Tujuan Pembelajaran Khusus
Kegiatan Belajar
2
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
II
Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask
POKOKMateri
Dalam rangka mencapai tujuan pembelajaran tersebut,
maka pokok-pokok materi yang Anda harus pelajari adalah:
a.	 Pengertian
b.	 Tujuan
c.	 Indikasi dan kotraindikasi
d.	 Pengkajian keperawatan
e.	 Persiapan alat
f.	 Persiapan pasien
g.	 Prosedur kerja
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
3
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Uraian Materi
1.	 Uraian Materi
Saya yakin Anda telah mempelajari materi secara seksama melalui mata kuliah
kebutuhan dasar manusia I dan II, namun untuk memahami lebih mendalam
baiklah mereview kembali hal-hal sebagai berikut:
a.	 Pengertian
Pemberian oksigen kepada pasien yang membutuhkan oksigen
ekstra dengan menggunakan masker yang dialiri oksigen dengan posisi
menutupi hidung dan mulut pasien.
b.	Tujuan
Saya yakin Anda masih ingat tujuan secara umum pemberian
oksigen seperti yang pada pemenuhan oksigen via nasal kanule; namun
secara khusus pada pemberian oksigen via faze mask adalah memberikan
terapi oksigen dengan konsentrasi dan atau tingkat kelembaban yang
lebih tinggi dari nasal kanule.
c.	 Pengkajian keperawatan
Halo, masih ingat yang perlu dikaji sehubungan dengan terapi
oksigen via face mask, misalnya: observasi tanda dan gejala hipoksia,
observasi kepatenn jalan nafas, catat hasil laboratorium AGD, dan cek
kembali order dokter mengenai terapi oksigen via face mask.
d.	Indikasi dan kontraindikasi
Indikasi pemberian terapi oksigen via face mask sama dengan
terapi nasal kanule, namu kontraindikasinya yakni pada face mask tidak
dianjurkan pada pasien muntah-muntah.
e.	 Persiapan Alat
Apakah Anda masih ingat alat-alat apa saja yang perlu dipersiapkan
dalam pemenuhan oksigen pada pasien melalui face mask?
Nah! demi kelancaran dalam melakukan kegiatan pemenuhan
oksigenmelalui nasal kanula pada pasien, maka Anda perlu mengidentifikasi
4
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
alat-alat yang perlu dipersiapkan dalam pemberian oksigen melalui face
mask, antara lain:
1)	 Tabung oksigen lengkap dengan manometer dan sarung tabung
oksigen
2)	 Pengukur aliran (flow meter)
3)	 Humdifer yang sudah diisi dengan aquadest
4)	 Selang oksigen
5)	 Nasal kanula
6)	 Tanda “dilarang merokok”
7)	 Sarung tangan bersih
f.	 Persiapan Pasien dan lingkungan
Sebagaimana Anda telah ketahui bahwa dalam kegiatan pemenuhan
kebutuhan oksigen via face mask tidak cukup hanya persiapan alat, tapi
terpenting adalah persiapan pasien baik pisik maupun psikis, maka yang
perlu Anda lakukan adalah:
1)	 Identifikasi kemampuan pasien dalam tindakan mencuci dan menyisir
rambut (posisi dan privasi pasien)
2)	 Identifikasi kesiapan dan kesediaan pasien/keluarga untuk dilakukan
tindakan (menjelaskan tujuan terapi oksigen via face mask)
g.	Prosedur Kerja
Sebagaimana Anda telah ketahui bahwa dalam kegiatan pemenuhan
kebutuhan oksigen via nasal kanula pada pasien tidak cukup hanya
persiapan alat dan persiapan pasien, tapi terpenting adalah bagaimana
langkah-langkah atau prosedur kerja dalam melakukan kegiatan
pemenuhan kebutuhan tersebut pada pasien. Adapun langkah-langkah
yang Anda dapat lakukan seperti berikut:
1)	 Anda harus menjelaskan tujuan pemenuhan oksigen via face mask
2)	 Anda harus meminta persetujuan pasien/keluarga sebelum melakukan
tindakan 	tersebut
5
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
3)	 Jaga privasi pasien
4)	 Dekatkan alat-alat yang akan digunakan
5)	 Minta pasien berpartisipasi dalam tindakann(mengatur posisi)	
6)	 Berikan penghargaan pasien atas kerjasamanya
7)	 Alat-alat dibereskan dan pasien dirapihkan
8)	 Jangan lupa Anda mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan
tindakan
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
6
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Selamat Anda telah menyelesaikan modul tentang pemenuhan kebutuhan
pemenuhan oksigen via nasal kanula pada pasien; dengan demikian Anda
sebagai tenaga keperawatan telah menguasai suatu kompetensi sebagai tenaga
keperawatan yang profesional dalam hal pemenuhan kebutuhan dasar manusia:
pengertian, persiapan alat, persiapan pasien dan lingkungan, serta prosedur
penampilan kerja pemenuhan oksigen melalui face mask.
Rangkuman
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
7
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Saya yakin dan percaya Anda telah mampu melakukan dan menguasai mengenai
cara pemenuhan oksigen via nasal kanula pada pasien. Untuk lebih meyakinkan,
maka Anda akan dievaluasi/ditest melalui obsevasi langsung pada saat Anda
melakukan praktik pada tatanan klinik, baik di rumah sakit maupun di puskesmas.
Tes Formatif
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
8
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Setiap mahasiswa melaksanakan praktik berdasarkan program yang telah disusun
oleh pendidikan (tempat, waktu lamanya praktik), maka ikutilah dengan seksama
guna mendapatkan pengalaman nyata dan keterampilan. Melalui kegiatan ini
Anda dipantau oleh dosen dan pembibing baik yang dari Institusi maupun yang
ada di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan,
solusinya ada karena Anda tetap didampingi oleh fasilitator. Menolong pasien
yang mengalami kesulitan pemenuhan oksigen merupakan perbuatan kebajikan,
apalagi bila dilakukan secara ikhlas termasuk ibadah. Untuk itu jangan pernah
berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah dengan sebaik-baiknya tugas
tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus.
Tugas Praktikum
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
9
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Tugas Mandiri
Setelah mengikuti tahapan pembelajaran, saya yakin Anda tidak menemui
banyak kesulitan dalam menyelesaikan tugas-tugas yang dibebankan oleh karena
bahan dan bimbingan cukup memadai; sejauh Anda memanfatkan waktu dan
kesempatansertapotensiyangAndamilikisekarang.Andaharusmembuatlaporan
dan studi kasus, dan ini besar pengaruhnya terhadap cepat lambatnya Anda
dalam menyelesaikan studi. Oleh karena itu gunakan kesempatan dengan sebaik-
baiknya tugas adalah kewajiban, kewajiban ditunaikan adalah pahala balasannya.
Selamat menyelesaikan tugas mandiri, karena tugas mandiri merupakan salah
satu indikator kemampuan Anda.
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
10
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Format ini merupakan instrumen penilaian penampilan kerja keterampilan dapat
digunakan oleh pembimbing, dan juga Anda dapat mengisinya secara jujur
apakah Anda sudah dapat melakukan prosedur tersebut. Saya yakin Anda dapat
melakukan prosedur tersebut dengan baik.
FORMAT 2, PENILAIAN KETERAMPILAN PEMBERIAN OKSIGEN VIA FACE MASK
PADA PASIEN
Nama Mahasiswa	 : ..............................
NIM 			 : ...............................
Aspek Yang Dinilai
Dilakukan
Ket.Tgl........ Tgl........ Tgl........
Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk
1 2 3 4 5 6 7 8
a.	 Persiapan alat:
1.	Tabung oksigen lengkap
2.	Pengukur aliran
3.	Humidifer yang telah diisi
aqudest
4.	Selang oksigen
5.	Tanda “dilarang merokok”
6.	Face Mask
7.	Sarung tangan bersih
b.	Persiapan lingkungan
1.	 Jaga privasi pasien
c.	 Persiapan pasien
1.	 Jelaskan tujuan prosedur
2.	 Minta persejuan
pasien/keluarga
3.	 Atur posisi pasien
Format Penilaian
1111
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
d.	Prosedur (Langkah-langkah):
1.	 Anda cuci tangan
2.	 Pasang sarung tangan
3.	 Sambung kanule ke selang
oksigen dari humidifer
4.	 Putar tombol pengukur
aliran sampai kecepatan yang
diprogramkan dan mencoba
aliran pada kulit muka Anda
melalui face mask
5.	 Bantu pasien memakai face
mask
6.	 Ikatkan tali face mask di
kepala pasien
7.	 Minta pasien untuk menarik
napas dengan memakai face
mask
8.	 Tanya pasien apakah sesaknya
berkurang/tidak
9.	 Observasi status pernapasan
pasien
10.	Beri tahu pasien bahwa
tindakan telah selesai
11.	Rapihkan alat dan pasien
12.	Lepaskan sarung tangan
13.	Anda cuci tangan kembali
14.	Minta terima kasih pada
pasien atas kerjasamanya
15.	Dokumentasikan tindakan
12
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
e.	 Sikap:
1.	 Melakukan tindakan secara
sistematis
2.	 Komunikatif dengan pasien
3.	 Percaya diri
Keterangan:
Ya		 = 1 (dilakukan dengan benar)
Tdk 		 = 0 (tidak dilakukan/dilakukan kurang benar)
Kriteria Penilaian:
Baik sekali	 = 100
Baik 		 = 81 – 99
Kurang/TL	 = ≤ 80

More Related Content

What's hot

Prosedur Melepaskan Infus
Prosedur Melepaskan InfusProsedur Melepaskan Infus
Prosedur Melepaskan Infuspjj_kemenkes
 
Makalah macam2 pemberian oksigen
Makalah macam2 pemberian oksigenMakalah macam2 pemberian oksigen
Makalah macam2 pemberian oksigenconesti08com
 
Prosedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGTProsedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGTpjj_kemenkes
 
Prosedur Pemasangan Keteter Pada Pasien Wanita
Prosedur Pemasangan Keteter Pada Pasien WanitaProsedur Pemasangan Keteter Pada Pasien Wanita
Prosedur Pemasangan Keteter Pada Pasien Wanitapjj_kemenkes
 
Prosedur Memasang Infus
Prosedur Memasang InfusProsedur Memasang Infus
Prosedur Memasang Infuspjj_kemenkes
 
Modul 1 pedoman praktik lab
Modul 1   pedoman praktik labModul 1   pedoman praktik lab
Modul 1 pedoman praktik labpjj_kemenkes
 
Prosedur Mengganti Cairan Infus
Prosedur Mengganti Cairan InfusProsedur Mengganti Cairan Infus
Prosedur Mengganti Cairan Infuspjj_kemenkes
 
Modul 2 pedoman praktek laboratorium
Modul 2   pedoman praktek laboratoriumModul 2   pedoman praktek laboratorium
Modul 2 pedoman praktek laboratoriumpjj_kemenkes
 
MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN
 MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN  MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN
MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN DebyNurulSyafda
 
Kb 2 pengkajian airway, breathing, circulation
Kb 2 pengkajian airway, breathing, circulationKb 2 pengkajian airway, breathing, circulation
Kb 2 pengkajian airway, breathing, circulationpjj_kemenkes
 
Modul 3 pedoman praktek
Modul 3   pedoman praktekModul 3   pedoman praktek
Modul 3 pedoman praktekpjj_kemenkes
 

What's hot (19)

pemberian-oksigen
pemberian-oksigenpemberian-oksigen
pemberian-oksigen
 
Satuan acara pengajaran
Satuan acara pengajaranSatuan acara pengajaran
Satuan acara pengajaran
 
Prosedur Melepaskan Infus
Prosedur Melepaskan InfusProsedur Melepaskan Infus
Prosedur Melepaskan Infus
 
Makalah macam2 pemberian oksigen
Makalah macam2 pemberian oksigenMakalah macam2 pemberian oksigen
Makalah macam2 pemberian oksigen
 
Prosedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGTProsedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGT
 
Modul 2 cetak
Modul 2 cetakModul 2 cetak
Modul 2 cetak
 
Prosedur Pemasangan Keteter Pada Pasien Wanita
Prosedur Pemasangan Keteter Pada Pasien WanitaProsedur Pemasangan Keteter Pada Pasien Wanita
Prosedur Pemasangan Keteter Pada Pasien Wanita
 
Prosedur Memasang Infus
Prosedur Memasang InfusProsedur Memasang Infus
Prosedur Memasang Infus
 
Fisioterapi Dada
Fisioterapi DadaFisioterapi Dada
Fisioterapi Dada
 
Modul 3 cetak
Modul 3 cetakModul 3 cetak
Modul 3 cetak
 
Modul 1 pedoman praktik lab
Modul 1   pedoman praktik labModul 1   pedoman praktik lab
Modul 1 pedoman praktik lab
 
Prosedur Mengganti Cairan Infus
Prosedur Mengganti Cairan InfusProsedur Mengganti Cairan Infus
Prosedur Mengganti Cairan Infus
 
Modul 4 cetak
Modul 4 cetakModul 4 cetak
Modul 4 cetak
 
Modul 2 pedoman praktek laboratorium
Modul 2   pedoman praktek laboratoriumModul 2   pedoman praktek laboratorium
Modul 2 pedoman praktek laboratorium
 
Mencuci Tangan
Mencuci TanganMencuci Tangan
Mencuci Tangan
 
MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN
 MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN  MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN
MAKALAH PEMBERIAN OKSIGEN
 
penggunaan teraphy oksigen
penggunaan teraphy oksigenpenggunaan teraphy oksigen
penggunaan teraphy oksigen
 
Kb 2 pengkajian airway, breathing, circulation
Kb 2 pengkajian airway, breathing, circulationKb 2 pengkajian airway, breathing, circulation
Kb 2 pengkajian airway, breathing, circulation
 
Modul 3 pedoman praktek
Modul 3   pedoman praktekModul 3   pedoman praktek
Modul 3 pedoman praktek
 

Similar to Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask

KDK III Modul 2 Kb 3
KDK III Modul 2 Kb 3KDK III Modul 2 Kb 3
KDK III Modul 2 Kb 3pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 2 Kb 1
KDK III Modul 2 Kb 1KDK III Modul 2 Kb 1
KDK III Modul 2 Kb 1pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 1 Kb 3
KDK III Modul 1 Kb 3KDK III Modul 1 Kb 3
KDK III Modul 1 Kb 3pjj_kemenkes
 
Mencuci dan Menyisir Rambut Pasien
Mencuci dan Menyisir Rambut PasienMencuci dan Menyisir Rambut Pasien
Mencuci dan Menyisir Rambut Pasienpjj_kemenkes
 
KDK III Modul 1 Kb 4
KDK III Modul 1 Kb 4KDK III Modul 1 Kb 4
KDK III Modul 1 Kb 4pjj_kemenkes
 
Memakai dan Melepaskan APD
Memakai dan Melepaskan APDMemakai dan Melepaskan APD
Memakai dan Melepaskan APDpjj_kemenkes
 
KDK III Modul 6 Kb 2
KDK III Modul 6 Kb 2KDK III Modul 6 Kb 2
KDK III Modul 6 Kb 2pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4pjj_kemenkes
 
Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1pjj_kemenkes
 
Prosedur Memasang Infus
Prosedur Memasang InfusProsedur Memasang Infus
Prosedur Memasang Infuspjj_kemenkes
 
KDK III Modul 4 Kb 1
KDK III Modul 4 Kb 1KDK III Modul 4 Kb 1
KDK III Modul 4 Kb 1pjj_kemenkes
 
Prosedur Memasang Infus
Prosedur Memasang InfusProsedur Memasang Infus
Prosedur Memasang Infuspjj_kemenkes
 
KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3pjj_kemenkes
 
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 5 Kb 2
KDK III Modul 5 Kb 2KDK III Modul 5 Kb 2
KDK III Modul 5 Kb 2pjj_kemenkes
 
Prosedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-laki
Prosedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-lakiProsedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-laki
Prosedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-lakipjj_kemenkes
 
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per OralProsedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oralpjj_kemenkes
 

Similar to Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask (20)

KDK III Modul 2 Kb 3
KDK III Modul 2 Kb 3KDK III Modul 2 Kb 3
KDK III Modul 2 Kb 3
 
KDK III Modul 2 Kb 1
KDK III Modul 2 Kb 1KDK III Modul 2 Kb 1
KDK III Modul 2 Kb 1
 
KDK III Modul 1 Kb 3
KDK III Modul 1 Kb 3KDK III Modul 1 Kb 3
KDK III Modul 1 Kb 3
 
Mencuci dan Menyisir Rambut Pasien
Mencuci dan Menyisir Rambut PasienMencuci dan Menyisir Rambut Pasien
Mencuci dan Menyisir Rambut Pasien
 
KDK III Modul 1 Kb 4
KDK III Modul 1 Kb 4KDK III Modul 1 Kb 4
KDK III Modul 1 Kb 4
 
Memakai dan Melepaskan APD
Memakai dan Melepaskan APDMemakai dan Melepaskan APD
Memakai dan Melepaskan APD
 
KDK III Modul 6 Kb 2
KDK III Modul 6 Kb 2KDK III Modul 6 Kb 2
KDK III Modul 6 Kb 2
 
Oral Hygiene
Oral HygieneOral Hygiene
Oral Hygiene
 
KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1
 
KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1
 
KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4
 
Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1
 
Prosedur Memasang Infus
Prosedur Memasang InfusProsedur Memasang Infus
Prosedur Memasang Infus
 
KDK III Modul 4 Kb 1
KDK III Modul 4 Kb 1KDK III Modul 4 Kb 1
KDK III Modul 4 Kb 1
 
Prosedur Memasang Infus
Prosedur Memasang InfusProsedur Memasang Infus
Prosedur Memasang Infus
 
KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3
 
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
 
KDK III Modul 5 Kb 2
KDK III Modul 5 Kb 2KDK III Modul 5 Kb 2
KDK III Modul 5 Kb 2
 
Prosedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-laki
Prosedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-lakiProsedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-laki
Prosedur Memasang Kateter Pada Pasien Laki-laki
 
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per OralProsedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
 

More from pjj_kemenkes

Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 

More from pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

Recently uploaded

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Recently uploaded (20)

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask

  • 1. Tujuan Pembelajaran Umum Tujuan Pembelajaran Khusus Kegiatan Belajar 1 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian II Setelah mempelajari kegiatan belajar ini diharapkan Anda kompeten melakukan prosedur pemenuhan oksigen via face mask dengan benar yang berorientasi pada respon pasien. TUJUANPembelajaran Umum TUJUANPembelajaran Khusus a. Mereviw pengertian pemberian oksigen via face mask b. Menyiapkan pasien secara fisik dan psikologis c. Menyiapkan alat yang dibutuhkan dalam prosedur pemberian oksigen via face mask dengan benar pada pasien d. Melakukan prosedur pemberian oksigen via face mask dengan benar pada pasien e. Memberapihkan alat dan pasien dengan benar f. Mendokumentasikan tindakan yang telah dilakukan Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask
  • 2. Tujuan Pembelajaran Umum Tujuan Pembelajaran Khusus Kegiatan Belajar 2 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian II Prosedur Pemberian Terapi Oksigen via Face Mask POKOKMateri Dalam rangka mencapai tujuan pembelajaran tersebut, maka pokok-pokok materi yang Anda harus pelajari adalah: a. Pengertian b. Tujuan c. Indikasi dan kotraindikasi d. Pengkajian keperawatan e. Persiapan alat f. Persiapan pasien g. Prosedur kerja
  • 3. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 3 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Uraian Materi 1. Uraian Materi Saya yakin Anda telah mempelajari materi secara seksama melalui mata kuliah kebutuhan dasar manusia I dan II, namun untuk memahami lebih mendalam baiklah mereview kembali hal-hal sebagai berikut: a. Pengertian Pemberian oksigen kepada pasien yang membutuhkan oksigen ekstra dengan menggunakan masker yang dialiri oksigen dengan posisi menutupi hidung dan mulut pasien. b. Tujuan Saya yakin Anda masih ingat tujuan secara umum pemberian oksigen seperti yang pada pemenuhan oksigen via nasal kanule; namun secara khusus pada pemberian oksigen via faze mask adalah memberikan terapi oksigen dengan konsentrasi dan atau tingkat kelembaban yang lebih tinggi dari nasal kanule. c. Pengkajian keperawatan Halo, masih ingat yang perlu dikaji sehubungan dengan terapi oksigen via face mask, misalnya: observasi tanda dan gejala hipoksia, observasi kepatenn jalan nafas, catat hasil laboratorium AGD, dan cek kembali order dokter mengenai terapi oksigen via face mask. d. Indikasi dan kontraindikasi Indikasi pemberian terapi oksigen via face mask sama dengan terapi nasal kanule, namu kontraindikasinya yakni pada face mask tidak dianjurkan pada pasien muntah-muntah. e. Persiapan Alat Apakah Anda masih ingat alat-alat apa saja yang perlu dipersiapkan dalam pemenuhan oksigen pada pasien melalui face mask? Nah! demi kelancaran dalam melakukan kegiatan pemenuhan oksigenmelalui nasal kanula pada pasien, maka Anda perlu mengidentifikasi
  • 4. 4 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian alat-alat yang perlu dipersiapkan dalam pemberian oksigen melalui face mask, antara lain: 1) Tabung oksigen lengkap dengan manometer dan sarung tabung oksigen 2) Pengukur aliran (flow meter) 3) Humdifer yang sudah diisi dengan aquadest 4) Selang oksigen 5) Nasal kanula 6) Tanda “dilarang merokok” 7) Sarung tangan bersih f. Persiapan Pasien dan lingkungan Sebagaimana Anda telah ketahui bahwa dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan oksigen via face mask tidak cukup hanya persiapan alat, tapi terpenting adalah persiapan pasien baik pisik maupun psikis, maka yang perlu Anda lakukan adalah: 1) Identifikasi kemampuan pasien dalam tindakan mencuci dan menyisir rambut (posisi dan privasi pasien) 2) Identifikasi kesiapan dan kesediaan pasien/keluarga untuk dilakukan tindakan (menjelaskan tujuan terapi oksigen via face mask) g. Prosedur Kerja Sebagaimana Anda telah ketahui bahwa dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan oksigen via nasal kanula pada pasien tidak cukup hanya persiapan alat dan persiapan pasien, tapi terpenting adalah bagaimana langkah-langkah atau prosedur kerja dalam melakukan kegiatan pemenuhan kebutuhan tersebut pada pasien. Adapun langkah-langkah yang Anda dapat lakukan seperti berikut: 1) Anda harus menjelaskan tujuan pemenuhan oksigen via face mask 2) Anda harus meminta persetujuan pasien/keluarga sebelum melakukan tindakan tersebut
  • 5. 5 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian 3) Jaga privasi pasien 4) Dekatkan alat-alat yang akan digunakan 5) Minta pasien berpartisipasi dalam tindakann(mengatur posisi) 6) Berikan penghargaan pasien atas kerjasamanya 7) Alat-alat dibereskan dan pasien dirapihkan 8) Jangan lupa Anda mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan tindakan
  • 6. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 6 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Selamat Anda telah menyelesaikan modul tentang pemenuhan kebutuhan pemenuhan oksigen via nasal kanula pada pasien; dengan demikian Anda sebagai tenaga keperawatan telah menguasai suatu kompetensi sebagai tenaga keperawatan yang profesional dalam hal pemenuhan kebutuhan dasar manusia: pengertian, persiapan alat, persiapan pasien dan lingkungan, serta prosedur penampilan kerja pemenuhan oksigen melalui face mask. Rangkuman
  • 7. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 7 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Saya yakin dan percaya Anda telah mampu melakukan dan menguasai mengenai cara pemenuhan oksigen via nasal kanula pada pasien. Untuk lebih meyakinkan, maka Anda akan dievaluasi/ditest melalui obsevasi langsung pada saat Anda melakukan praktik pada tatanan klinik, baik di rumah sakit maupun di puskesmas. Tes Formatif
  • 8. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 8 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Setiap mahasiswa melaksanakan praktik berdasarkan program yang telah disusun oleh pendidikan (tempat, waktu lamanya praktik), maka ikutilah dengan seksama guna mendapatkan pengalaman nyata dan keterampilan. Melalui kegiatan ini Anda dipantau oleh dosen dan pembibing baik yang dari Institusi maupun yang ada di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan, solusinya ada karena Anda tetap didampingi oleh fasilitator. Menolong pasien yang mengalami kesulitan pemenuhan oksigen merupakan perbuatan kebajikan, apalagi bila dilakukan secara ikhlas termasuk ibadah. Untuk itu jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah dengan sebaik-baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus. Tugas Praktikum
  • 9. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 9 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Tugas Mandiri Setelah mengikuti tahapan pembelajaran, saya yakin Anda tidak menemui banyak kesulitan dalam menyelesaikan tugas-tugas yang dibebankan oleh karena bahan dan bimbingan cukup memadai; sejauh Anda memanfatkan waktu dan kesempatansertapotensiyangAndamilikisekarang.Andaharusmembuatlaporan dan studi kasus, dan ini besar pengaruhnya terhadap cepat lambatnya Anda dalam menyelesaikan studi. Oleh karena itu gunakan kesempatan dengan sebaik- baiknya tugas adalah kewajiban, kewajiban ditunaikan adalah pahala balasannya. Selamat menyelesaikan tugas mandiri, karena tugas mandiri merupakan salah satu indikator kemampuan Anda.
  • 10. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 10 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Format ini merupakan instrumen penilaian penampilan kerja keterampilan dapat digunakan oleh pembimbing, dan juga Anda dapat mengisinya secara jujur apakah Anda sudah dapat melakukan prosedur tersebut. Saya yakin Anda dapat melakukan prosedur tersebut dengan baik. FORMAT 2, PENILAIAN KETERAMPILAN PEMBERIAN OKSIGEN VIA FACE MASK PADA PASIEN Nama Mahasiswa : .............................. NIM : ............................... Aspek Yang Dinilai Dilakukan Ket.Tgl........ Tgl........ Tgl........ Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk 1 2 3 4 5 6 7 8 a. Persiapan alat: 1. Tabung oksigen lengkap 2. Pengukur aliran 3. Humidifer yang telah diisi aqudest 4. Selang oksigen 5. Tanda “dilarang merokok” 6. Face Mask 7. Sarung tangan bersih b. Persiapan lingkungan 1. Jaga privasi pasien c. Persiapan pasien 1. Jelaskan tujuan prosedur 2. Minta persejuan pasien/keluarga 3. Atur posisi pasien Format Penilaian
  • 11. 1111 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian d. Prosedur (Langkah-langkah): 1. Anda cuci tangan 2. Pasang sarung tangan 3. Sambung kanule ke selang oksigen dari humidifer 4. Putar tombol pengukur aliran sampai kecepatan yang diprogramkan dan mencoba aliran pada kulit muka Anda melalui face mask 5. Bantu pasien memakai face mask 6. Ikatkan tali face mask di kepala pasien 7. Minta pasien untuk menarik napas dengan memakai face mask 8. Tanya pasien apakah sesaknya berkurang/tidak 9. Observasi status pernapasan pasien 10. Beri tahu pasien bahwa tindakan telah selesai 11. Rapihkan alat dan pasien 12. Lepaskan sarung tangan 13. Anda cuci tangan kembali 14. Minta terima kasih pada pasien atas kerjasamanya 15. Dokumentasikan tindakan
  • 12. 12 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian e. Sikap: 1. Melakukan tindakan secara sistematis 2. Komunikatif dengan pasien 3. Percaya diri Keterangan: Ya = 1 (dilakukan dengan benar) Tdk = 0 (tidak dilakukan/dilakukan kurang benar) Kriteria Penilaian: Baik sekali = 100 Baik = 81 – 99 Kurang/TL = ≤ 80