SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
16/10/2017
1
David Oktario Sidharta - 55117110180
MahasiswaPascaSarjana Strata-2 (S-2)
Program Magister Manajemen
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA
Universitas Mercu Buana - Jakarta
Bisnis merupakan sarana dan media untuk seseorang memulai usaha karena di
dalam bisnis, berisi aspek-aspekpenting dan cara-cara bagaimana suatu usaha
dapat dijalankan.Selain itu, bisnis juga merupakan aktivitas yang dilakukan untuk
mendapatkankeuntungan. Dunia bisnis telah mendominasi sistem perekonomian
negara-negara di dunia, termasuk di Indonesia.Orientasi bisnis tidak lagi berpusat
hanya pada produk, promosi, dan kosumen, tetapi lebih menekankanpada
persaingan sehingga nilai etika bisnis tidak lagi diperhatikan. Melalui artikel ilmiah
ini, penulis mencoba untuk memaparkan penerapan nilai etika bisnis di suatu
perusahaan, yaitu PT GajahTunggalTbk, sebagai obyek pembahasan.
Adapun kerangka etika bisnis telah dijalankan oleh PTGajahTunggalTbk. dengan
baik namun dengan alasan kekhawatiran akan kehilangan pasar yang potensial
dan juga akan adanya persaingan, maka suatu perusahaan akan berusaha untuk
menghalalkansegala sesuatu dengan melakukansesuatu yang tidak etis untuk
dapat bertahan meskipun perbuatan tersebut merupakan perbuatan yang kurang
tepat.
Oleh karena itu, diperlukan kesadaran dari perusahaan akan negatifnya tindakan
korupsitersebut dan pemerintah perlu melakukan serangkaian tindakan untuk
mencegah dan memberantas tindak pidana korupsi. Dengan peran serta
masyarakat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku,
diharapkan dapat mengurangi tindakan-tindakannegatif terjadi.
Bisnis merupakan sarana dan media untuk seseorang
memulai usaha karena di dalam bisnis, berisi aspek-
aspek penting dan cara-cara bagaimana suatu usaha
dapat dijalankan. Selain itu, bisnis juga merupakan
aktivitas yang dilakukan untuk mendapatkan
keuntungan. Masuknya suatu perkembangan berskala
global dapat memberikan pengaruh pada setiap dunia
bisnis, baik itu berpengaruh menguntungkan maupun
merugikan.Apabila pada awalnya bisnis dijalankan
dengan cara yang sederhana, saat ini, bisnis tidak lagi
hanya berkaitan dengan masalah pribadi namun juga
melibatkan banyak aktivitas lainnya.
Dewasa ini, dalam mekanisme pasar bebas, telah
diberikan kebebasan yang seluas-luasnya kepada pelaku
bisnis untuk melakukan kegiatan dan mengembangkan
diri dalam pembangunan ekonomi sehingga para pelaku
bisnis dibiarkan bersaing untuk berkembang mengikuti
mekanisme pasar. Sebagai dampaknya, peluang-peluang
yang diberikan pemerintah telah membuka pintu peluang
pada usaha-usaha tertentu untuk melakukan penguasaan
pangsa pasar secara tidak wajar. Keadaan tersebut
diperparah oleh orientasi bisnis yang tidak lagi berpusat
hanya pada produk, promosi, dan kosumen, tetapi lebih
menekankan pada persaingan sehingga nilai etika bisnis
tidak lagi diperhatikan.
Melalui artikel ilmiah ini, penulis mencoba untuk
memaparkan penerapan nilai etika bisnis di
suatu perusahaan.Adapun penulis mengambil
PTGajahTunggalTbk sebagai obyek
pembahasan.Artikel ilmiah ini disusun untuk
memenuhi tugas yang telah diberikan kepada
penulis sebagai kepenuhan tanggung jawab
untuk diselesaikan.Oleh karena itu, apabila ada
kesalahan dalam hal penulisan dan isi artikel
ilmiah ini, penulis memohon dibukakan pintu
maaf dan harap untuk dimaklumi.
Pengertian bisnis adalah kegiatan atau
bentuk aktivitas penjualan jasa dan barang
yang bertujuan untuk mencari atau
memperoleh keuntungan kepada pihak yang
berusaha, yang berlangsung secara terus
menerus selama masih memberikan
keuntungan
16/10/2017
2
Etika bisnis dalam perusahaan memiliki peran
yang sangat penting, yaitu untuk membentuk
suatu perusahaan yang kokoh dan memiliki daya
saing yang tinggi serta mempunyai kemampuan
menciptakan nilai (value-creation) yang tinggi,
diperlukan suatu landasan yang kokoh.
Biasanya dimulai dari perencanaan strategis,
organisasi yang baik, sistem prosedur yang
transparan didukung oleh budaya perusahaan
yang handal serta etika perusahaan yang
dilaksanakan secara konsisten dan konsekuen
Dalam artikel ilmiah ini, ruang lingkup penulisan dibatasi hanya
pada penerapan etika bisnis dan permasalahan etika bisnis yang
dialami PT Gajah TunggalTbk., termasuk terbukti kartel selama
periode 2009 sampai dengan 2012.Adapun tujuan penulisan
artikel ilmiah ini adalah :
Membahas penerapan etika bisnis yang dilakukan oleh PT Gajah
TunggalTbk.
Menganalisis permasalahan etika bisnis yang dialami oleh PT Gajah
TunggalTbk.
Pada penyusunan artikel ilmiah ini informasi yang didapatkan oleh
penulis bersumber dari data sekunder dengan pengamatan
terhadap situs-situs web yang berkaitan dengan bisnis, etika
bisnis, dan penerapan etika bisnis di PT Gajah TunggalTbk, agar
tujuan penulisan artikel ilmiah dapat terjawab.
16/10/2017
3
Dengan visi
“Menjadi Good Corporate Citizen dengan posisi keuangan yang kuat,
pemimpin pasar di Indonesia, dan menjadi perusahaan produsen ban
yang berkualitas dengan reputasi global”
dan misi
“Menjadi produsen yang memimpin dan terpercaya sebuah portfolio
produk ban yang optimal, dengan harga yang kompetitif dan
kualitas yang unggul di saat yang sama terus meningkatkan ekuitas
merek produk, melaksanakan tanggung jawab sosial kami, dan
memberikan profitabilitas/hasil investasi kepada para pemegang
saham serta nilai tambah untuk semua stakeholder perusahaan”,
PT Gajah TunggalTbk terus berupaya untuk menerapkan tata
kelola perusahaan yang baik untuk menjamin beroperasinya
seluruh aktivitas usaha sesuai dengan tugas pokok dan fungsi tiap-
tiap organ perusahaan.
PT Gajah TunggalTbk memiliki kode etik yang menjadi pedoman
bagi seluruh karyawan dalam bekerja. Adapun isi kode etik
perusahaan sebagai berikut :
Etika usaha
▪ Mengenai standar perilaku yang diterapkan perusahaan dalam berinteraksi dan
berhubungan dengan stakeholders, seperti dengan karyawan. pelanggan,
pemasok, pesaing, regulator, masyarakat sekitar, shareholders, kreditor, anak
perusahaan/perusahaan patungan, media massa, komunitas/organisasi profesi
serta dalam perdagangan internasional
Etika kerja
▪ Mengenai standar perilaku dalam melaksanakan pekerjaan maupun dalam
berinteraksi. Hal ini mencakup: kepatuhan terhadap hukum, benturan
kepentingan, memberi dan menerima, persamaan dan penghormatan pada
HakAsasi Manusia, kesempatan kerja yang adil, pembayaran tidak wajar,
kerahasiaan data dan informasi, pengawasan dan penggunaan aset,
keselamatan dan kesehatan kerja serta lingkungan kerja, Hak Atas Kekayaan
Intelektual, dan perilaku etis terhadap sesama karyawan.
.
Pada tahun 2014, Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menuding
ada 6 (enam) produsen ban menjadi kartel dengan mengendalikan
pemasaran dan harga kendaraan roda empat kelas penumpang dengan
ring 13, 14, 15, dan 16. Adapun keenam produsen ban tersebut adalah PT
Bridgestone Tire Indonesia, PT Sumi Rubber Indonesia, PT Goodyear
Indonesia Tbk, PT Elang Perdana Tyre Industry, PT Industri Karet Deli,
termasuk PT GajahTunggalTbk. Keenam perusahaan tersebut telah
mengikuti sidang perdana kasus kartel yang digelar di kantor KPPU pada
Selasa, 20 Mei 2014.
Dalam sidang itu, KPPU menjerat para produsen ban itu dengan Pasal 5
dan Pasal 11 Undang-Undang Nomor 5Tahun1999 tentang Larangan
Praktik Monopoli dan Persaingan UsahaTidak Sehat dengan ancaman
hukuman denda maksimal Rp 25 miliar untuk tiap perusahaan.
Perusahaan-perusahaan besar itu diduga melakukan kesepakatan dalam
penetapan harga serta mengontrol produksi dan penjualan ban sejak
2009 hingga 2012. Adapun jenis ban yang dikontrol untuk kendaraan
roda empat kelas penumpang dengan ring 13, 14, 15, dan 16
Selain masalah mengenai kartel, rupanya PT Gajah TunggalTbk.
juga memiliki keterkaitan dengan kasus dugaan korupsi
penerbitan Surat Keterangan Lunas (SKL) Bantuan Likuiditas Bank
Indonesia (BLBI) terhadap obligor Bank Dagang Nasional
Indonesia (BDNI) pada tahun 2017.
Seperti diketahui sebelumnya, mantan Kepala Badan Penyehatan
Perbankan Nasional (BPPN) Syafruddin Arsjad Temenggung telah
ditetapkan sebagai tersangka. Syafruddin merupakan tersangka
pertama dalam kasus dugaan mega korupsi penerbitan SKL BLBI
ini. Syafruddin diduga telah melakukan kongkalikong serta
menerbitkan SKL BLBI untuk pemegang saham Bank Dagang
Negara Indonesia (BDNI), Sjamsul Nursalim yang mengakibatkan
kerugian negara sebesar Rp 3.700.000.000.000,- (tiga koma tujuh
triliun rupiah).
Adapun PT Gajah TunggalTbk. merupakan salah satu perusahaan
milik Sjamsul Nursalim.
Adapun kerangka etika bisnis telah dijalankan oleh PT
GajahTunggalTbk. dengan baik, oleh karena PT Gajah
TunggalTbk. memiliki kode etik perusahaan, sistem
pelaporan pelanggaran (whistleblowing system), sistem
pengendalian internal, manajemen risiko, adanya jasa
audit laporan keuangan oleh kantor akuntan publik, dan
unit audit internal oleh komite audit.
Namun sungguhpun demikian, dengan alasan
kekhawatiran akan kehilangan pasar yang potensial dan
juga akan adanya persaingan, maka suatu perusahaan
akan berusaha untuk menghalalkan segala sesuatu
dengan melakukan sesuatu untuk dapat bertahan
meskipun perbuatan tersebut merupakan perbuatan yang
kurang tepat.
Demikian halnya dengan tindak korupsi yang berkaitan
dengan PT Gajah TunggalTbk. yang disebabkan oleh sifat
ingin menguntungkan diri sendiri supaya dapat
mempertahankan keberadaannya dalam jangka panjang.
Untuk itu, sungguh diperlukan kesadaran dari perusahaan
akan negatifnya tindakan korupsi tersebut dan
pemerintah perlu melakukan serangkaian tindakan untuk
mencegah dan memberantas tindak pidana korupsi,
melalui upaya koordinasi, supervisi, monitor, penyelidikan,
penyidikan, penuntutan, dan pemeriksaan di sidang
pengadilan.
Dengan peran serta masyarakat berdasarkan peraturan
perundang-undangan yang berlaku, diharapkan dapat
mengurangi tindakan-tindakan negatif terjadi.
16/10/2017
4
Daftar Pustaka
Anonim1, 2016.http://www.pelajaran.co.id/2016/19/pengertian-
bisnis-dan-kalisifikasi-bisnis-menurut-para-ahli-lengkap.html
Anonim2, 2015.http://hariannetral.com/2015/06/pengertian-
bisnis-manfaat-bisnis-dan-tujuan-bisnis.html
Muchlisin,
2016.http://www.kajianpustaka.com/2016/10/pengertian-prinsip-
dan-manfaat-etika-bisnis.html
Bertens K. 2000. Pengantar Etika Bisnis, Edisi Keenam.
Yogyakarta: Kanisius.
Muslich, Mohammad. 2004. Manajemen Keuangan Modern,
Analisis Perencanaan dan Kebijakan. Cetakan Pertama. Jakarta:
Bumi Aksara.
Sumarni, Murti, dkk. 1998. Pengantar Bisnis.Yogyakarta: Liberty
Yogyakarta.
Agoes, Cenik & Ardana. 2009. Etika Bisnis dan Profesi. Jakarta: Salemba
Empat.
http://bisnis.liputan6.com/read/734293/ini-dia-24-perusahaan-publik-
terbaik-siapa-sajakah?page=2
Efri, 2014.https://bisnis.tempo.co/read/581136/gajah-tunggal-sangkal-
tuduhan-terlibat-kartel-ban
https://finance.detik.com/bursa-valas/2798496/gajah-tunggal-bantah-
lakukan-kartel-di-industri-ban
Suhendra, 2015.http://www.bareksa.com/id/text/2015/01/09/diputus-
lakukan-kartel-saham-gajah-tunggal-goodyear-turun-tipis/8996/new
Lilawati, 2015.http://lilawatyy95.blogspot.co.id/2015/12/hubungan-etika-
bisnis-dan-good.html
Anonim3, 2015.http://www.tribunnews.com/lifestyle/2015/12/09/korupsi-
dari-sudut-etika
Johannes, 2017.http://politik.rmol.co/read/2017/10/06/309954/Kasus-
BLBI-Jangan-Diacuhkan,-KPK-Harus-Telusuri-Aset-Bos-Gajah-Tunggal-
David Oktario Sidharta - 55117110180
Mahasiswa PascaSarjana Strata-2 (S-2)
Program Magister Manajemen
Dosen Pengampu : Prof. Dr. HapziAli, CMA
Universitas Mercu Buana - Jakarta

More Related Content

What's hot

2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...
2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...
2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...MaksiPrimaDewi
 
Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...
Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...
Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...Lysa Setyaningrum
 
Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...
Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...
Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...heru septian
 
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...DavidOktarioSidharta
 
Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...
Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...
Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...gagantika
 
Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...
Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...
Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...basrizal82
 
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...Edi Putra, S.Inf., M.M., ASCA
 
13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization ...
13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization  ...13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization  ...
13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization ...Vidya Anggraeni
 
Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...
Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...
Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...Roni Nugroho
 
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...Muhammad Frayogi
 
Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...
Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...
Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...riansaputro1991
 
BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...
BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...
BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...DUCI
 
Company profile pt mitra adiperkasa tbk
Company profile pt mitra adiperkasa tbkCompany profile pt mitra adiperkasa tbk
Company profile pt mitra adiperkasa tbkjgbds
 
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...Rimada Diamanta Putri
 
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...MuhammadSuryaAlam
 
Ppt investor
Ppt investorPpt investor
Ppt investorjgbds
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...Bobby Sirait
 
BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...
BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...
BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...Eko Agus Nurhadi
 

What's hot (19)

2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...
2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...
2, BE & GG, Maksi Prima Dewi, Hapzi Ali, Ethics and Business: Ethics of Consu...
 
Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...
Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...
Be & gg, lysa setyaningrum, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, kode etik perus...
 
Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...
Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...
Be&gg,heru eko septian,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,studi kasus pelan...
 
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uas penerapan gcg di pt gajah tunggal tb...
 
Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...
Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...
Forum quiz be & gg minggu 6,waldy gagantika,hapzi ali,ethical decision ma...
 
Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...
Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...
Be&gg, basrizal, hapzi ali, philosophical ethics & business, universi...
 
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...
Be, gg, edi putra, hapzi ali, ethics and business, business ethic pada pt may...
 
13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization ...
13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization  ...13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization  ...
13. be gg, vidya anggraeni, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, globalization ...
 
Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...
Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...
Be & gg, roni nugroho, prof. dr. hapzi ali, cma, penerapan etika bisnis p...
 
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Employee Responsibilities and Rigths _Univer...
 
Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...
Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...
Begg, rian saputro, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, business ethic telkom i...
 
BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...
BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...
BE & GG, Duci, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Philosophical Ethics and Business, U...
 
Company profile pt mitra adiperkasa tbk
Company profile pt mitra adiperkasa tbkCompany profile pt mitra adiperkasa tbk
Company profile pt mitra adiperkasa tbk
 
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Good Coorporate Governance (gcg) pt. ast...
 
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
 
Ppt investor
Ppt investorPpt investor
Ppt investor
 
Makalah edu
Makalah eduMakalah edu
Makalah edu
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
 
BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...
BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...
BE& GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, regulatory framework, rules and enforcem...
 

Similar to Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uts penerapan nilai etika di pt gajah tunggal tbk-ppt, universitas mercu buana, 2017

Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...Ade Caswito
 
13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...
13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...
13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...FatinahGhiyats1
 
be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...
be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...
be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...Royhan Jamaan
 
13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...
13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...
13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...rianafitri1
 
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...Intan Wachyuni
 
BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...
BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...
BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...Febi Nofita Sari
 
13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...
13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...
13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...Rame Priyanto
 
6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...
6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...
6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...Charviano Hardika
 
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...citra mega lissha
 
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...Irsan Sugiarto
 
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...AndreasFabianPramudi
 
BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...
BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...
BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...Harits Mufqi Arief
 
Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...
Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...
Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...Wildan Karim Angga Perbata
 
15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...
15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...
15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...MaksiPrimaDewi
 
Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...
Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...
Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...mercubuana university
 
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...Rimada Diamanta Putri
 
7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...
7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...
7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...marisa tanggang
 
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...citra mega lissha
 
PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...
PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...
PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...syifa khoirudin
 
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA “ BE & GG Minggu 12 Governan...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA   “ BE & GG Minggu 12 Governan...BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA   “ BE & GG Minggu 12 Governan...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA “ BE & GG Minggu 12 Governan...parluhutan silitonga
 

Similar to Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uts penerapan nilai etika di pt gajah tunggal tbk-ppt, universitas mercu buana, 2017 (20)

Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, ethical decision making, em...
 
13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...
13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...
13 be & gg fatinah ghiyats hapzi ali globalization and business ethics un...
 
be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...
be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...
be gg, royhan jamaan, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, mpm, marketing ethics, un...
 
13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...
13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...
13, BE & GG, Riana Fitri, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Globalization and ...
 
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...
BE&GG, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Ethics and Business : TUGAS ETIKA BISNIS BA...
 
BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...
BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...
BE & GG, Febi Nofita Sari, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Unov...
 
13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...
13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...
13, be & gg, rame priyanto, hapzi ali, globalisasi dan etika bisnis, univ...
 
6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...
6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...
6, BE&GG, Charviano Hardika, Hapzi Ali, Ethics and Business, Ethical Issues i...
 
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
 
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
Begg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,etika bisnis di rsupn dr...
 
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Corporate Governance, U...
 
BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...
BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...
BE&GG : Etika Bisnis pada PT SUACO Tbk. Harits Mufqi Arief. Hapzi Ali. Univer...
 
Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...
Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...
Be&gg, wildan karim angga perbata, hapzi ali, uas implementasi gcg di pt mrt ...
 
15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...
15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...
15,be&gg,maksi prima dewi,hapzi ali,ethics and business,gcg pada pt mayora in...
 
Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...
Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...
Be gg, Andrio Hafidz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma philosophical ethics a...
 
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...
BE & GG, Rimada D. Putri, Hapzi Ali, Etika Bisnis PT Sompo Insurance Indonesi...
 
7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...
7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...
7,TGS UTS BE & GG, Marisa Dosma Sitanggang, Hapzi Ali, Penerapan Etika Bisnis...
 
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, etika bisnis pada ...
 
PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...
PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...
PPT BE & GG, Syifa Khoirudin, Hapzi Ali, Penerapan GCG pada Perusahaan, Unive...
 
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA “ BE & GG Minggu 12 Governan...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA   “ BE & GG Minggu 12 Governan...BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA   “ BE & GG Minggu 12 Governan...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA “ BE & GG Minggu 12 Governan...
 

Recently uploaded

Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 

Be & gg, david oktario s, hapzi ali, uts penerapan nilai etika di pt gajah tunggal tbk-ppt, universitas mercu buana, 2017

  • 1. 16/10/2017 1 David Oktario Sidharta - 55117110180 MahasiswaPascaSarjana Strata-2 (S-2) Program Magister Manajemen Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA Universitas Mercu Buana - Jakarta Bisnis merupakan sarana dan media untuk seseorang memulai usaha karena di dalam bisnis, berisi aspek-aspekpenting dan cara-cara bagaimana suatu usaha dapat dijalankan.Selain itu, bisnis juga merupakan aktivitas yang dilakukan untuk mendapatkankeuntungan. Dunia bisnis telah mendominasi sistem perekonomian negara-negara di dunia, termasuk di Indonesia.Orientasi bisnis tidak lagi berpusat hanya pada produk, promosi, dan kosumen, tetapi lebih menekankanpada persaingan sehingga nilai etika bisnis tidak lagi diperhatikan. Melalui artikel ilmiah ini, penulis mencoba untuk memaparkan penerapan nilai etika bisnis di suatu perusahaan, yaitu PT GajahTunggalTbk, sebagai obyek pembahasan. Adapun kerangka etika bisnis telah dijalankan oleh PTGajahTunggalTbk. dengan baik namun dengan alasan kekhawatiran akan kehilangan pasar yang potensial dan juga akan adanya persaingan, maka suatu perusahaan akan berusaha untuk menghalalkansegala sesuatu dengan melakukansesuatu yang tidak etis untuk dapat bertahan meskipun perbuatan tersebut merupakan perbuatan yang kurang tepat. Oleh karena itu, diperlukan kesadaran dari perusahaan akan negatifnya tindakan korupsitersebut dan pemerintah perlu melakukan serangkaian tindakan untuk mencegah dan memberantas tindak pidana korupsi. Dengan peran serta masyarakat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku, diharapkan dapat mengurangi tindakan-tindakannegatif terjadi. Bisnis merupakan sarana dan media untuk seseorang memulai usaha karena di dalam bisnis, berisi aspek- aspek penting dan cara-cara bagaimana suatu usaha dapat dijalankan. Selain itu, bisnis juga merupakan aktivitas yang dilakukan untuk mendapatkan keuntungan. Masuknya suatu perkembangan berskala global dapat memberikan pengaruh pada setiap dunia bisnis, baik itu berpengaruh menguntungkan maupun merugikan.Apabila pada awalnya bisnis dijalankan dengan cara yang sederhana, saat ini, bisnis tidak lagi hanya berkaitan dengan masalah pribadi namun juga melibatkan banyak aktivitas lainnya. Dewasa ini, dalam mekanisme pasar bebas, telah diberikan kebebasan yang seluas-luasnya kepada pelaku bisnis untuk melakukan kegiatan dan mengembangkan diri dalam pembangunan ekonomi sehingga para pelaku bisnis dibiarkan bersaing untuk berkembang mengikuti mekanisme pasar. Sebagai dampaknya, peluang-peluang yang diberikan pemerintah telah membuka pintu peluang pada usaha-usaha tertentu untuk melakukan penguasaan pangsa pasar secara tidak wajar. Keadaan tersebut diperparah oleh orientasi bisnis yang tidak lagi berpusat hanya pada produk, promosi, dan kosumen, tetapi lebih menekankan pada persaingan sehingga nilai etika bisnis tidak lagi diperhatikan. Melalui artikel ilmiah ini, penulis mencoba untuk memaparkan penerapan nilai etika bisnis di suatu perusahaan.Adapun penulis mengambil PTGajahTunggalTbk sebagai obyek pembahasan.Artikel ilmiah ini disusun untuk memenuhi tugas yang telah diberikan kepada penulis sebagai kepenuhan tanggung jawab untuk diselesaikan.Oleh karena itu, apabila ada kesalahan dalam hal penulisan dan isi artikel ilmiah ini, penulis memohon dibukakan pintu maaf dan harap untuk dimaklumi. Pengertian bisnis adalah kegiatan atau bentuk aktivitas penjualan jasa dan barang yang bertujuan untuk mencari atau memperoleh keuntungan kepada pihak yang berusaha, yang berlangsung secara terus menerus selama masih memberikan keuntungan
  • 2. 16/10/2017 2 Etika bisnis dalam perusahaan memiliki peran yang sangat penting, yaitu untuk membentuk suatu perusahaan yang kokoh dan memiliki daya saing yang tinggi serta mempunyai kemampuan menciptakan nilai (value-creation) yang tinggi, diperlukan suatu landasan yang kokoh. Biasanya dimulai dari perencanaan strategis, organisasi yang baik, sistem prosedur yang transparan didukung oleh budaya perusahaan yang handal serta etika perusahaan yang dilaksanakan secara konsisten dan konsekuen Dalam artikel ilmiah ini, ruang lingkup penulisan dibatasi hanya pada penerapan etika bisnis dan permasalahan etika bisnis yang dialami PT Gajah TunggalTbk., termasuk terbukti kartel selama periode 2009 sampai dengan 2012.Adapun tujuan penulisan artikel ilmiah ini adalah : Membahas penerapan etika bisnis yang dilakukan oleh PT Gajah TunggalTbk. Menganalisis permasalahan etika bisnis yang dialami oleh PT Gajah TunggalTbk. Pada penyusunan artikel ilmiah ini informasi yang didapatkan oleh penulis bersumber dari data sekunder dengan pengamatan terhadap situs-situs web yang berkaitan dengan bisnis, etika bisnis, dan penerapan etika bisnis di PT Gajah TunggalTbk, agar tujuan penulisan artikel ilmiah dapat terjawab.
  • 3. 16/10/2017 3 Dengan visi “Menjadi Good Corporate Citizen dengan posisi keuangan yang kuat, pemimpin pasar di Indonesia, dan menjadi perusahaan produsen ban yang berkualitas dengan reputasi global” dan misi “Menjadi produsen yang memimpin dan terpercaya sebuah portfolio produk ban yang optimal, dengan harga yang kompetitif dan kualitas yang unggul di saat yang sama terus meningkatkan ekuitas merek produk, melaksanakan tanggung jawab sosial kami, dan memberikan profitabilitas/hasil investasi kepada para pemegang saham serta nilai tambah untuk semua stakeholder perusahaan”, PT Gajah TunggalTbk terus berupaya untuk menerapkan tata kelola perusahaan yang baik untuk menjamin beroperasinya seluruh aktivitas usaha sesuai dengan tugas pokok dan fungsi tiap- tiap organ perusahaan. PT Gajah TunggalTbk memiliki kode etik yang menjadi pedoman bagi seluruh karyawan dalam bekerja. Adapun isi kode etik perusahaan sebagai berikut : Etika usaha ▪ Mengenai standar perilaku yang diterapkan perusahaan dalam berinteraksi dan berhubungan dengan stakeholders, seperti dengan karyawan. pelanggan, pemasok, pesaing, regulator, masyarakat sekitar, shareholders, kreditor, anak perusahaan/perusahaan patungan, media massa, komunitas/organisasi profesi serta dalam perdagangan internasional Etika kerja ▪ Mengenai standar perilaku dalam melaksanakan pekerjaan maupun dalam berinteraksi. Hal ini mencakup: kepatuhan terhadap hukum, benturan kepentingan, memberi dan menerima, persamaan dan penghormatan pada HakAsasi Manusia, kesempatan kerja yang adil, pembayaran tidak wajar, kerahasiaan data dan informasi, pengawasan dan penggunaan aset, keselamatan dan kesehatan kerja serta lingkungan kerja, Hak Atas Kekayaan Intelektual, dan perilaku etis terhadap sesama karyawan. . Pada tahun 2014, Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menuding ada 6 (enam) produsen ban menjadi kartel dengan mengendalikan pemasaran dan harga kendaraan roda empat kelas penumpang dengan ring 13, 14, 15, dan 16. Adapun keenam produsen ban tersebut adalah PT Bridgestone Tire Indonesia, PT Sumi Rubber Indonesia, PT Goodyear Indonesia Tbk, PT Elang Perdana Tyre Industry, PT Industri Karet Deli, termasuk PT GajahTunggalTbk. Keenam perusahaan tersebut telah mengikuti sidang perdana kasus kartel yang digelar di kantor KPPU pada Selasa, 20 Mei 2014. Dalam sidang itu, KPPU menjerat para produsen ban itu dengan Pasal 5 dan Pasal 11 Undang-Undang Nomor 5Tahun1999 tentang Larangan Praktik Monopoli dan Persaingan UsahaTidak Sehat dengan ancaman hukuman denda maksimal Rp 25 miliar untuk tiap perusahaan. Perusahaan-perusahaan besar itu diduga melakukan kesepakatan dalam penetapan harga serta mengontrol produksi dan penjualan ban sejak 2009 hingga 2012. Adapun jenis ban yang dikontrol untuk kendaraan roda empat kelas penumpang dengan ring 13, 14, 15, dan 16 Selain masalah mengenai kartel, rupanya PT Gajah TunggalTbk. juga memiliki keterkaitan dengan kasus dugaan korupsi penerbitan Surat Keterangan Lunas (SKL) Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) terhadap obligor Bank Dagang Nasional Indonesia (BDNI) pada tahun 2017. Seperti diketahui sebelumnya, mantan Kepala Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN) Syafruddin Arsjad Temenggung telah ditetapkan sebagai tersangka. Syafruddin merupakan tersangka pertama dalam kasus dugaan mega korupsi penerbitan SKL BLBI ini. Syafruddin diduga telah melakukan kongkalikong serta menerbitkan SKL BLBI untuk pemegang saham Bank Dagang Negara Indonesia (BDNI), Sjamsul Nursalim yang mengakibatkan kerugian negara sebesar Rp 3.700.000.000.000,- (tiga koma tujuh triliun rupiah). Adapun PT Gajah TunggalTbk. merupakan salah satu perusahaan milik Sjamsul Nursalim. Adapun kerangka etika bisnis telah dijalankan oleh PT GajahTunggalTbk. dengan baik, oleh karena PT Gajah TunggalTbk. memiliki kode etik perusahaan, sistem pelaporan pelanggaran (whistleblowing system), sistem pengendalian internal, manajemen risiko, adanya jasa audit laporan keuangan oleh kantor akuntan publik, dan unit audit internal oleh komite audit. Namun sungguhpun demikian, dengan alasan kekhawatiran akan kehilangan pasar yang potensial dan juga akan adanya persaingan, maka suatu perusahaan akan berusaha untuk menghalalkan segala sesuatu dengan melakukan sesuatu untuk dapat bertahan meskipun perbuatan tersebut merupakan perbuatan yang kurang tepat. Demikian halnya dengan tindak korupsi yang berkaitan dengan PT Gajah TunggalTbk. yang disebabkan oleh sifat ingin menguntungkan diri sendiri supaya dapat mempertahankan keberadaannya dalam jangka panjang. Untuk itu, sungguh diperlukan kesadaran dari perusahaan akan negatifnya tindakan korupsi tersebut dan pemerintah perlu melakukan serangkaian tindakan untuk mencegah dan memberantas tindak pidana korupsi, melalui upaya koordinasi, supervisi, monitor, penyelidikan, penyidikan, penuntutan, dan pemeriksaan di sidang pengadilan. Dengan peran serta masyarakat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku, diharapkan dapat mengurangi tindakan-tindakan negatif terjadi.
  • 4. 16/10/2017 4 Daftar Pustaka Anonim1, 2016.http://www.pelajaran.co.id/2016/19/pengertian- bisnis-dan-kalisifikasi-bisnis-menurut-para-ahli-lengkap.html Anonim2, 2015.http://hariannetral.com/2015/06/pengertian- bisnis-manfaat-bisnis-dan-tujuan-bisnis.html Muchlisin, 2016.http://www.kajianpustaka.com/2016/10/pengertian-prinsip- dan-manfaat-etika-bisnis.html Bertens K. 2000. Pengantar Etika Bisnis, Edisi Keenam. Yogyakarta: Kanisius. Muslich, Mohammad. 2004. Manajemen Keuangan Modern, Analisis Perencanaan dan Kebijakan. Cetakan Pertama. Jakarta: Bumi Aksara. Sumarni, Murti, dkk. 1998. Pengantar Bisnis.Yogyakarta: Liberty Yogyakarta. Agoes, Cenik & Ardana. 2009. Etika Bisnis dan Profesi. Jakarta: Salemba Empat. http://bisnis.liputan6.com/read/734293/ini-dia-24-perusahaan-publik- terbaik-siapa-sajakah?page=2 Efri, 2014.https://bisnis.tempo.co/read/581136/gajah-tunggal-sangkal- tuduhan-terlibat-kartel-ban https://finance.detik.com/bursa-valas/2798496/gajah-tunggal-bantah- lakukan-kartel-di-industri-ban Suhendra, 2015.http://www.bareksa.com/id/text/2015/01/09/diputus- lakukan-kartel-saham-gajah-tunggal-goodyear-turun-tipis/8996/new Lilawati, 2015.http://lilawatyy95.blogspot.co.id/2015/12/hubungan-etika- bisnis-dan-good.html Anonim3, 2015.http://www.tribunnews.com/lifestyle/2015/12/09/korupsi- dari-sudut-etika Johannes, 2017.http://politik.rmol.co/read/2017/10/06/309954/Kasus- BLBI-Jangan-Diacuhkan,-KPK-Harus-Telusuri-Aset-Bos-Gajah-Tunggal- David Oktario Sidharta - 55117110180 Mahasiswa PascaSarjana Strata-2 (S-2) Program Magister Manajemen Dosen Pengampu : Prof. Dr. HapziAli, CMA Universitas Mercu Buana - Jakarta