SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
TEKNIK DAN PROSEDUR
PENGOLAHAN MAKANAN
NUSANTARA
By : Suci Febriandani, S.Pd
Bacalah Artikel disamping
Apa yang bisa
kalian
simpulkan dari
artikel
disamping?
Apa yang
menjadi
keresahan
masyarakat
Indramayu?
Apa tujuan
diadakan
Festival Kuliner
Olahan Makanan
Tanpa Minyak ?
Dengan cara
apa makanan
khas
Indramayu
dihidangkan?
Jawablah pertanyaan dibawah ini!
Pengertian Teknik Pengolahan
Makanan
Mengolah makanan adalah mengubah bahan
mentah dengan menggunakan teknik pemanasan
tertentu hingga menjadi makanan matang. Pengolahan
makanan dilakukan untuk menambah cita rasa makanan,
membunuh kuman yang ada di bahan makanan,
meringankan kerja organ pencernaan, menambah nilai
gizi, serta mempercantik tampilan makanan.
Teknik Pengolahan makanan
• Teknik panas basah (moist heat) adalah teknik
pengolahan makanan dengan menggunakan air atau
minyak banyak
• Teknik panas kering (dry heat cooking) adalah teknik
memasak makanan dengan air atau minyak sedikit
Teknik Pengolahan Panas Basah
(moist heat cooking)
Boiling (Merebus)
Memasak makanan dalam air mendidih pada
temperatur 100º C. Bahan makanan seluruhnya
harus tertutup cairan. Bahan makanan yang dapat
diolah dengan metode ini adalah sayuran, telur,
ayam, ikan, daging dll.
Simmering (Menyemur)
Merebus bahan makanan sampai titik didih, kemudian
api dikecilkan. Temperatur panas sekitar 85-
96 º C. Bahan makanan seluruhnya harus tertutup
cairan. Contoh: Sayuran bersantan, kaldu, semur,
soto, rawon.
Teknik Pengolahan Panas Basah
(moist heat cooking)
Poaching
Poaching adalah merebus bahan makanan tetapi
menggunakan temperature kecil. Proses poaching
berlangsung sedikit lama dan suhu dalam air berkisar 83 –
95 0C. Cairan yang digunakan sesuai dengan banyaknya
bahan makanan. Contoh telur rebus
Braising
Metode memasak bahan makanan dengan sedikit air
kaldu. Braising cocok untuk memasak bahan makanan
yang agak keras dan diiris tipis-tipis untuk
melembutkan serat-seratnya. Bahan makanan yang
dimasak dengan cara braising antara lain daging sapi,
ayam, dan itik. Contoh rendang daging
Teknik Pengolahan Panas Basah
(moist heat cooking)
Stewing (Menyetup)
Menyetup ialah memasak bahan makanan di dalam cairan (air,
kaldu, atau saus) dalam jumlah yang hampir sama dengan bahan
yang dimasak. Contoh makanan nusantara yang dimasak dengan
teknik ini adalah opor ayam dan gulai kambing.
Steaming (Mengukus)
Steaming adalah memasak bahan makanan dengan
uap air mendidih. Bahan makanan diletakkan pada
steamer atau pengukus, kemudian uap air panas akan
mengalir ke sekeliling bahan makanan yang sedang
dikukus. Contoh makanan nusantara yang dimasak
dengan dikukus : putu ayu, borongko.
Teknik Pengolahan Panas Basah
(moist heat cooking)
Mentim
Teknik mengolah makanan dengan bantuan dua
panci, dimana panci bagian bawah terdapat air
mendidih, sedangkan panci bagian atas adalah bahan
makanan. Contohnya pada saat kita melelehkan
coklat.
Blancing (Memblansir)
Merebus sebentar bahan makanan dalam air
mendidih dengan maksud untuk mengurangi rasa dan
bau, misal rebung, isi perut sapi (babat, iso), dan
tulang untuk kaldu.
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Dalam teknik panas kering, terdapat dua jenis metode
memasak yaitu:
1. Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan
minyak)
2. Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak)
Souting (Menumis)
Menumis/mengolah makanan dengan minyak sedikit
untuk mengeluarkan aroma. Contohnya pada saat
menumis bumbu, mengolah cah kangkung, atau capcay.
Pan frying
Mengolah makanan dengan minyak sedikit untuk
membentuk makanan.
Stir frying
Teknik pengolahan makanan dengan menggoreng bahan
makanan dengan cara diaduk-aduk
French Style frying
Menggoreng bahan makanan dilapisi tepung kering.
Contohnya dalam membuat udang krispi
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak)
English Style frying
Menggoreng bahan makanan dilapisi tepung roti. Contohnya
nugget
Only Style frying
Menggoreng bahan makanan dilapisi tepung cair.
Contohnya dalam membuat ayam krispi
Plain Style Frying
Menggoreng bahan makanan tanpa lapisan/polosan
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak)
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
Grilling
Memanggang dalam api atau membakar. Contohnya dalam
pengolahan sate.
Broil
Teknik ini kebalikan dari Teknik grill. Jika teknik grill
sumber apinya di bawah berbeda dengan broil sumber
apinya di atas. Alat yang digunakan dalam teknik ini
adalah oven.
Roasting
Teknik mengolah bahan makanan dengan cara
memanggang bahan makanan dalam bentuk besar didalam
oven. Contohnya ayam panggang
Griddle
Teknik memasak yang dilakukan diatas plat baja panas
yang biasanya dipanaskan menggunakan gas atau panas
listrik.
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
Baking
Teknik memasak yang memanfaatkan udara panas kering
Menyangrai
Teknik memasak tanpa menggunakan minyak, biasanya
menggunakan pasir sebagai gantinya
Smoking
Teknik memasak menggunakan asap
Teknik Pengolahan Panas Kering
(Dry heat Cooking)
Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
TUGAS INDIVIDU
1. Carilah 5 contoh masakan nusantara dan tentukan teknik
pengolahan panas basah (Moist heat cooking) apakah yang
digunakan.
2. Carilah 5 contoh masakan nusantara dan tentukan teknik
pengolahan panas kering (Dry heat cooking) apakah yang
digunakan.
Jawaban
No. Masakan Nusantara Moist heat cooking Dry heat cooking
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Prosedur Pengolahan Makanan Nusantara
Setelah memahami teknik pengolahan, banyak sekali bukan teknik-teknik
pengolahan makanan? Tertarikkah kalian untuk mencoba mengolah
makanan nusantara dengan menggunakan teknik-teknik tersebut?
Selain teknik pengolahan, prosedur dalam pengolahan juga perlu
diperhatikan.
Berikut ini disajikan contoh prosedur pengolahan makanan nusantara.
TUGAS INDIVIDU
1. Buatlah 1 Resep Makanan Nusantara di Aplikasi Canva.
2. Buatlah dengan sekreatif dan seinovatif mungkin resep
yang akan dibuat!
3. Kumpulkan dengan format A4 dan PDF dan kirimkan hasil
tersebut ke Whattsapp guru mata pelajaran prakarya dan
kewirausahaan.
MAKANAN

More Related Content

What's hot

Makanan tradisional presentasion
Makanan tradisional presentasionMakanan tradisional presentasion
Makanan tradisional presentasionIsmail Fajar
 
Daging dan olahannya.pptx
Daging dan olahannya.pptxDaging dan olahannya.pptx
Daging dan olahannya.pptxLinda54114
 
Serealia & kacang kacangan
Serealia & kacang kacanganSerealia & kacang kacangan
Serealia & kacang kacanganAgnescia Sera
 
Peningkatan mutu gizi pangan
Peningkatan mutu gizi panganPeningkatan mutu gizi pangan
Peningkatan mutu gizi panganSutyawan
 
Contoh Perencanaan Praktik Memasak
Contoh Perencanaan Praktik MemasakContoh Perencanaan Praktik Memasak
Contoh Perencanaan Praktik MemasakDewi Rosa
 
kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme
kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme
kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme Titis Sari
 
Pengawetan Makanan Teknik Pengeringan
Pengawetan Makanan Teknik PengeringanPengawetan Makanan Teknik Pengeringan
Pengawetan Makanan Teknik PengeringanRia Merlita
 
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arinLaporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arinramdhanisari
 
PERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptx
PERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptxPERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptx
PERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptxAgusPrahyanto2
 
Power point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesiaPower point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesiaarhyawan
 
Jenis-Jenis Potongan Sayuran
Jenis-Jenis Potongan SayuranJenis-Jenis Potongan Sayuran
Jenis-Jenis Potongan SayuranJunaidi Abdullah
 

What's hot (20)

1. perencanaan menu
1. perencanaan menu1. perencanaan menu
1. perencanaan menu
 
Ppt.pembuatan tempe
Ppt.pembuatan tempePpt.pembuatan tempe
Ppt.pembuatan tempe
 
P.4 (roti)
P.4 (roti)P.4 (roti)
P.4 (roti)
 
Makanan tradisional presentasion
Makanan tradisional presentasionMakanan tradisional presentasion
Makanan tradisional presentasion
 
Daging dan olahannya.pptx
Daging dan olahannya.pptxDaging dan olahannya.pptx
Daging dan olahannya.pptx
 
Nama icon dan fungsi ms word yang sering digunakan
Nama icon dan fungsi ms word yang sering digunakanNama icon dan fungsi ms word yang sering digunakan
Nama icon dan fungsi ms word yang sering digunakan
 
Serealia & kacang kacangan
Serealia & kacang kacanganSerealia & kacang kacangan
Serealia & kacang kacangan
 
Peningkatan mutu gizi pangan
Peningkatan mutu gizi panganPeningkatan mutu gizi pangan
Peningkatan mutu gizi pangan
 
Minyak & lemak
Minyak & lemakMinyak & lemak
Minyak & lemak
 
Contoh Perencanaan Praktik Memasak
Contoh Perencanaan Praktik MemasakContoh Perencanaan Praktik Memasak
Contoh Perencanaan Praktik Memasak
 
kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme
kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme
kerusakan bahan pangan oleh mikroorganisme
 
Pengawetan Makanan Teknik Pengeringan
Pengawetan Makanan Teknik PengeringanPengawetan Makanan Teknik Pengeringan
Pengawetan Makanan Teknik Pengeringan
 
Penyimpanan pangan
Penyimpanan panganPenyimpanan pangan
Penyimpanan pangan
 
Bumbu dan rempah
Bumbu dan rempahBumbu dan rempah
Bumbu dan rempah
 
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arinLaporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
 
PERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptx
PERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptxPERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptx
PERENCANAAN PRODUKSI MASAL.pptx
 
Power point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesiaPower point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesia
 
LKPD PKWU 150222.docx
LKPD PKWU 150222.docxLKPD PKWU 150222.docx
LKPD PKWU 150222.docx
 
Menu makanan 10 hari
Menu makanan 10 hariMenu makanan 10 hari
Menu makanan 10 hari
 
Jenis-Jenis Potongan Sayuran
Jenis-Jenis Potongan SayuranJenis-Jenis Potongan Sayuran
Jenis-Jenis Potongan Sayuran
 

Similar to MAKANAN

pptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdf
pptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdfpptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdf
pptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdfHanaRusdianaPuspitaD
 
Pengolahan_makanan.pptx
Pengolahan_makanan.pptxPengolahan_makanan.pptx
Pengolahan_makanan.pptxRizkyFaluza
 
Materi PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptx
Materi PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptxMateri PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptx
Materi PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptxnaufal631
 
Teknik Pengolahan Bahan Pangan VII.pptx
Teknik Pengolahan Bahan Pangan  VII.pptxTeknik Pengolahan Bahan Pangan  VII.pptx
Teknik Pengolahan Bahan Pangan VII.pptxFariqAlAsyari
 
BAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptx
BAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptxBAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptx
BAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptxDaisyBs
 
Materi teknik pengolahan_makanan
Materi teknik pengolahan_makananMateri teknik pengolahan_makanan
Materi teknik pengolahan_makananKristi Herdiyanti
 
Pertemuan 2 Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...
Pertemuan 2   Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...Pertemuan 2   Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...
Pertemuan 2 Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...Ratnawati Sigamma
 
basiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdf
basiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdfbasiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdf
basiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdfadisalim
 
PPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran .pptx
PPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran   .pptxPPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran   .pptx
PPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran .pptxWindahMaria1
 
Teknik pemasakan panas lembab
Teknik pemasakan panas lembabTeknik pemasakan panas lembab
Teknik pemasakan panas lembabErvantogatorop
 
Ppt teknik dasar masak
Ppt teknik dasar masakPpt teknik dasar masak
Ppt teknik dasar masaksyarifahsandra
 
3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan
3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan
3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makananSigitHaryadi3
 
Teknik pengolahan deep frying dan braising
Teknik pengolahan deep frying dan braisingTeknik pengolahan deep frying dan braising
Teknik pengolahan deep frying dan braisingNovira Andiani
 
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptxPPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptxRestiana8
 
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptxPPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptxRestiana8
 
PPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptx
PPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptxPPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptx
PPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptxssuser93e4ad
 
Kaedah memasak01
Kaedah memasak01Kaedah memasak01
Kaedah memasak01MB Logan
 
PENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptx
PENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptxPENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptx
PENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptxKhairunAbdillah1
 

Similar to MAKANAN (20)

pptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdf
pptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdfpptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdf
pptteknikpengolahanmakanan-200428121015.pdf
 
Tata boga bab 3
Tata boga bab 3Tata boga bab 3
Tata boga bab 3
 
Pengolahan_makanan.pptx
Pengolahan_makanan.pptxPengolahan_makanan.pptx
Pengolahan_makanan.pptx
 
Materi PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptx
Materi PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptxMateri PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptx
Materi PKWU tentang Pengolahan _makanan.pptx
 
Teknik Pengolahan Bahan Pangan VII.pptx
Teknik Pengolahan Bahan Pangan  VII.pptxTeknik Pengolahan Bahan Pangan  VII.pptx
Teknik Pengolahan Bahan Pangan VII.pptx
 
BAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptx
BAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptxBAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptx
BAHAN AJAR KELAS 8 SEMESTER 2PENGOLAHAN.pptx
 
Materi teknik pengolahan_makanan
Materi teknik pengolahan_makananMateri teknik pengolahan_makanan
Materi teknik pengolahan_makanan
 
Pertemuan 2 Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...
Pertemuan 2   Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...Pertemuan 2   Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...
Pertemuan 2 Gizi Kulinari - Teknik Dasar Pengolahan Makanan dan Peralatan K...
 
basiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdf
basiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdfbasiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdf
basiccookingmethods-chefqtrainer-160916080045.pdf
 
PPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran .pptx
PPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran   .pptxPPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran   .pptx
PPT P5 Minggu 5 Mengolah Sayuran .pptx
 
Teknik pemasakan panas lembab
Teknik pemasakan panas lembabTeknik pemasakan panas lembab
Teknik pemasakan panas lembab
 
Ppt teknik dasar masak
Ppt teknik dasar masakPpt teknik dasar masak
Ppt teknik dasar masak
 
3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan
3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan
3.2. Menerapkan metode dasar pengolahan makanan
 
Teknik pengolahan deep frying dan braising
Teknik pengolahan deep frying dan braisingTeknik pengolahan deep frying dan braising
Teknik pengolahan deep frying dan braising
 
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptxPPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
 
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptxPPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
PPT MATERI PERTEMUAN 1.pptx
 
pengolahan makanan.pdf
pengolahan makanan.pdfpengolahan makanan.pdf
pengolahan makanan.pdf
 
PPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptx
PPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptxPPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptx
PPT TEKNIK PENGOLAHAN PCKI.pptx
 
Kaedah memasak01
Kaedah memasak01Kaedah memasak01
Kaedah memasak01
 
PENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptx
PENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptxPENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptx
PENGOLAHAN PANGAN AWETAN DARI BAHAN HEWANI.pptx
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 

MAKANAN

  • 1. TEKNIK DAN PROSEDUR PENGOLAHAN MAKANAN NUSANTARA By : Suci Febriandani, S.Pd
  • 2. Bacalah Artikel disamping Apa yang bisa kalian simpulkan dari artikel disamping? Apa yang menjadi keresahan masyarakat Indramayu? Apa tujuan diadakan Festival Kuliner Olahan Makanan Tanpa Minyak ? Dengan cara apa makanan khas Indramayu dihidangkan? Jawablah pertanyaan dibawah ini!
  • 3. Pengertian Teknik Pengolahan Makanan Mengolah makanan adalah mengubah bahan mentah dengan menggunakan teknik pemanasan tertentu hingga menjadi makanan matang. Pengolahan makanan dilakukan untuk menambah cita rasa makanan, membunuh kuman yang ada di bahan makanan, meringankan kerja organ pencernaan, menambah nilai gizi, serta mempercantik tampilan makanan.
  • 4. Teknik Pengolahan makanan • Teknik panas basah (moist heat) adalah teknik pengolahan makanan dengan menggunakan air atau minyak banyak • Teknik panas kering (dry heat cooking) adalah teknik memasak makanan dengan air atau minyak sedikit
  • 5. Teknik Pengolahan Panas Basah (moist heat cooking) Boiling (Merebus) Memasak makanan dalam air mendidih pada temperatur 100º C. Bahan makanan seluruhnya harus tertutup cairan. Bahan makanan yang dapat diolah dengan metode ini adalah sayuran, telur, ayam, ikan, daging dll. Simmering (Menyemur) Merebus bahan makanan sampai titik didih, kemudian api dikecilkan. Temperatur panas sekitar 85- 96 º C. Bahan makanan seluruhnya harus tertutup cairan. Contoh: Sayuran bersantan, kaldu, semur, soto, rawon.
  • 6. Teknik Pengolahan Panas Basah (moist heat cooking) Poaching Poaching adalah merebus bahan makanan tetapi menggunakan temperature kecil. Proses poaching berlangsung sedikit lama dan suhu dalam air berkisar 83 – 95 0C. Cairan yang digunakan sesuai dengan banyaknya bahan makanan. Contoh telur rebus Braising Metode memasak bahan makanan dengan sedikit air kaldu. Braising cocok untuk memasak bahan makanan yang agak keras dan diiris tipis-tipis untuk melembutkan serat-seratnya. Bahan makanan yang dimasak dengan cara braising antara lain daging sapi, ayam, dan itik. Contoh rendang daging
  • 7. Teknik Pengolahan Panas Basah (moist heat cooking) Stewing (Menyetup) Menyetup ialah memasak bahan makanan di dalam cairan (air, kaldu, atau saus) dalam jumlah yang hampir sama dengan bahan yang dimasak. Contoh makanan nusantara yang dimasak dengan teknik ini adalah opor ayam dan gulai kambing. Steaming (Mengukus) Steaming adalah memasak bahan makanan dengan uap air mendidih. Bahan makanan diletakkan pada steamer atau pengukus, kemudian uap air panas akan mengalir ke sekeliling bahan makanan yang sedang dikukus. Contoh makanan nusantara yang dimasak dengan dikukus : putu ayu, borongko.
  • 8. Teknik Pengolahan Panas Basah (moist heat cooking) Mentim Teknik mengolah makanan dengan bantuan dua panci, dimana panci bagian bawah terdapat air mendidih, sedangkan panci bagian atas adalah bahan makanan. Contohnya pada saat kita melelehkan coklat. Blancing (Memblansir) Merebus sebentar bahan makanan dalam air mendidih dengan maksud untuk mengurangi rasa dan bau, misal rebung, isi perut sapi (babat, iso), dan tulang untuk kaldu.
  • 9. Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Dalam teknik panas kering, terdapat dua jenis metode memasak yaitu: 1. Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak) 2. Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
  • 10. Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak) Souting (Menumis) Menumis/mengolah makanan dengan minyak sedikit untuk mengeluarkan aroma. Contohnya pada saat menumis bumbu, mengolah cah kangkung, atau capcay. Pan frying Mengolah makanan dengan minyak sedikit untuk membentuk makanan.
  • 11. Stir frying Teknik pengolahan makanan dengan menggoreng bahan makanan dengan cara diaduk-aduk French Style frying Menggoreng bahan makanan dilapisi tepung kering. Contohnya dalam membuat udang krispi Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak)
  • 12. English Style frying Menggoreng bahan makanan dilapisi tepung roti. Contohnya nugget Only Style frying Menggoreng bahan makanan dilapisi tepung cair. Contohnya dalam membuat ayam krispi Plain Style Frying Menggoreng bahan makanan tanpa lapisan/polosan Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Teknik pengolahan makanan panas kering (menggunakan minyak)
  • 13. Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak) Grilling Memanggang dalam api atau membakar. Contohnya dalam pengolahan sate. Broil Teknik ini kebalikan dari Teknik grill. Jika teknik grill sumber apinya di bawah berbeda dengan broil sumber apinya di atas. Alat yang digunakan dalam teknik ini adalah oven.
  • 14. Roasting Teknik mengolah bahan makanan dengan cara memanggang bahan makanan dalam bentuk besar didalam oven. Contohnya ayam panggang Griddle Teknik memasak yang dilakukan diatas plat baja panas yang biasanya dipanaskan menggunakan gas atau panas listrik. Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
  • 15. Baking Teknik memasak yang memanfaatkan udara panas kering Menyangrai Teknik memasak tanpa menggunakan minyak, biasanya menggunakan pasir sebagai gantinya Smoking Teknik memasak menggunakan asap Teknik Pengolahan Panas Kering (Dry heat Cooking) Teknik pengolahan makanan panas kering (tanpa minyak)
  • 16. TUGAS INDIVIDU 1. Carilah 5 contoh masakan nusantara dan tentukan teknik pengolahan panas basah (Moist heat cooking) apakah yang digunakan. 2. Carilah 5 contoh masakan nusantara dan tentukan teknik pengolahan panas kering (Dry heat cooking) apakah yang digunakan.
  • 17. Jawaban No. Masakan Nusantara Moist heat cooking Dry heat cooking 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
  • 18. Prosedur Pengolahan Makanan Nusantara Setelah memahami teknik pengolahan, banyak sekali bukan teknik-teknik pengolahan makanan? Tertarikkah kalian untuk mencoba mengolah makanan nusantara dengan menggunakan teknik-teknik tersebut? Selain teknik pengolahan, prosedur dalam pengolahan juga perlu diperhatikan. Berikut ini disajikan contoh prosedur pengolahan makanan nusantara.
  • 19.
  • 20. TUGAS INDIVIDU 1. Buatlah 1 Resep Makanan Nusantara di Aplikasi Canva. 2. Buatlah dengan sekreatif dan seinovatif mungkin resep yang akan dibuat! 3. Kumpulkan dengan format A4 dan PDF dan kirimkan hasil tersebut ke Whattsapp guru mata pelajaran prakarya dan kewirausahaan.