SlideShare a Scribd company logo
1 of 63
SISTEM, SISTEM KESEHATAN,,
SISTEM KESEHATAN NASIONAL



           Mz
SISTEM
DAN PENDEKATAN SISTEM
PENGERTIAN

Sistem Adalah gabungan dari elemen-
elemen yang saling dihubungkan oleh
suatu proses atau struktur dan berfungsi
sebagai satu kesatuan organisasi dalam
upaya menghasilkan sesuatu yg telah
ditetapkan ( Ryans )
PENGERTIAN
Sistem adalah suatu kesatuan
yang utuh dan terpadu dari bbg
elemen yg berhubungan serta saling
mempengaruhi yg dg sadar
dipersiapkan utk mencapai tujuan
 yg telah ditetapkan.
PENGERTIAN
Sistem adalah suatu struktur konseptual
yg terdiri dari fungsi-fungsi yg saling
berhubungan dan bekerja sbg satu unit
organik utk mencapai keluaran yg
diinginkan secara efektif dan efisien
( Jhon Mc Manama )
PENGERTIAN
 Sistem adalah kumpulan dari bagian-
bagian yg bberhubungan dan membentuk
satu kesatuan yg majemuk, dimana
masing-masing bagian bekerjasama
secara bebas dan terkait utk mencapai
sasaran kesatuan dalam suatu situasi yg
majemuk pula
Ciri-Ciri Sistem ( Shode & Voich, 1974 )

a.   Sistem mempunyai tujuan
b.   Merupakan suatu yg bulat dan utuh
c.   Berbagai bagian / elemen yg terdapat dalam sistem
     saling terkait, berhubungan atau interaksi
d.   Bersifat terbuka dan selalu berinteraksi dg sistem lain
     yg lebih luas, yg biasa disebut dg lingkungan
e.   Mempunyai kemampuan transformasi, artinya mampu
     mengubah sesuatu menjadi sesuatu yg lain, dg
     perkataan lain sistem mampu mengbah masukan
     menjadi keluaran
f.   Mempunyai mekanisme pengendalian, baik dalam
     rangka menyatukan bbg bagian atau elemen, atau
     dalam rangka mengubah masukan menjadi keluaran
Unsur Sistem
1.   Masukan ( Input ) adalah kumpulan bagian atau
     elemen yg terdapat dlm sistem yg diperlukan utk
     berfungsinya sistem tsb
2.   Proses (Proces) adalah kumpulan bagian atau elemen
     yg tdp dlm sistem dan yg berfungsi utk mengubah
     masukan menjasi keluaran yg direncanakan
3.   Keluaran (out put) adalah kumpulan bagian atau
     elemen yg dihasilkan dari berlangsung nya proses
4.   Umpan balik (feed back) adalah kumpulan bagian
     atau elemen yg merupakan keluran dari sistem dan
     sekaligus sebagai masukan bagi sistem tersebut
5.   Dampak (Impact) akibat yg dihasilkan oleh keluaran
     suatu sistem
6.   Lingkungan (Environment) adalah dunia diluar sistem
     yg tdk dikelola oleh sistem tapi mempunyai pengaruh
     besar terhadap sistem
Hubungan unsur-unsur Sistem


            Lingkungan




Masukan      Proses      Keluaran   Dampak




           Umpan balik
Sistem Sbg Upaya, menghasilkan
  Pelayanan Kesehatan, maka yg dimaksud
  dengan :
- Masukan adalah perangkat administrasi :
  tenaga, dana, sarana, metoda atau
  dikenal dg sumber, tatacara.
- Proses adalah fungsi administrasi ;
  perencanaan, pengorganisasian,
  pelaksanaan dan penilaian
- Keluaran adalah pelayanan kesehatan yg
  akan dimanfaatkan oleh masyarakat
Sistem sbg suatu upaya utk menyelesaikan
   masalah, maka yg dimaksud dg :
a. Masukan adalah setiap masalah
   kesehatan yg ingin diselesaikan
b. Proses adalah perangkat administrasi,
   yaitu : tenaga, dana,sarana, dan metoda
   atu dikenal pula dg sumber, tatacara
c. Keluaran adalah selesainya masalah
   kesehatan yg dihadapi
Dalam SKN,
- Masukan adalah Kependudukan, perilaku
  penduduk, lingkungan, sumberdaya (dari
  segi pengadaannya), serta kebijakan
- Proses adalah Upaya Kesehatan,
  organisasi kemasyarakatan serta
  sumberdaya (dari segi pemanfaatannya)
- Keluaran adalah derajad Kesehatan yg
  terdiri dari status kesehatan dan status
  lingkungan
Jenjang Sistem

1. Supra sistem, adalah lingkungan dimana
   sistem tsb berada. Lingkungan yg dimaksud
   disini juga berbentuk sistem tersendiri, yang
   kedudukan dan peranannya lebih luas, dan ia
   mempengaruhi sistem tapi tidak dikelola oleh
   sistem
2. Sistem, adalah sesuatu yg sedang diamati yg
   menjadi obyek dan subyek pengamatan
3. Subsistem, adalah bagian dari sistem yg
   secara mandiri membentuk sistem pula,
   kedudukan dan peranannya lebih kecil dp
   ssitem
Pendekatan Sistem

Adalah penerapan dari cara
berpikir yg sistematis dan logis
dalam membahas dan mencari
pemecahan dari suatu masalah
atau keadaan yg dihadapi
PENDEKATAN SISTEM

Adalah penerapan suatu prosedur yg logis
dan rasional dalam merancang suatu
rangkaian komponen-komponen yang
berhubungan shg dapat berfungsi sbg
suatu kesatuan mencapai tujuan yg telah
ditetapkan ( L James Harvey )
Ada beberapa keuntungan menggunakan
  pendekatan sistem :
1.Jenis dan jumlah masukan dapat diatur dan
  disesuaikan dg kebutuhan shg penghamburan
  sumber dpt dihindari.
2. Proses yg dilaksanakan dpt diarahkan utk
  mencapai keluaran shg dpt dihindari pelaks
  kegtn yg tak diperlukan
3. Keluaran yg dihasilkan dpt lebih optimal serta
  dpt diukur scr lebih tepat dan obyektif
4. Umpan balik dpt diperoleh pada setiap tahap
  pelaks program
Analisis Sistem

Adalah pelukisan atau penguraian
operasional suatu sistem yg meliputi
upaya pengidentifikasian tujuan,
kegiatan,pelaks kegiatan, situasi yg
dihadapi serta informasi yg dibutuhkan
oleh sistem pada setiap tahap
pelaksanannya.
ANALISIS SISTEM

 Adalah suatu cara kerja yg dg
mempergunakan fasilitas yg ada,
dilakukan pengumpulan bbg masalah yg
dihadapi utk kemudian dicarikan bbg jalan
keluarnya, lengkap dg uraiannya, shg
membantu administrator dalam
mengambil keputusan yg tepat utk
mencapai tujuan yg telah ditetapkan
Langkah-langkah Analisis Sistem

1. Penguraian sistem shg menjadi jelas
    bagian-bagian yg ada serta hub. Nya
    satu dg yg lain
2. Perumusan masalah yg dihadapi oleh
    bagian2 atau sistem secara keseluruhan
3. Pengumpulan data atau informasi utk
    lebih menjelaskan masalah yg dihadapi
    serta merumuskan jalan keluar
LANGKAH-LANGKAH ANALISIS SISTEM

4. Berdasarkan data dan informasi tsb,
   kembangkan model sistem yg baru, yg
   dinilai dapat mengatasi masalah
5. Lakukan uji coba, serta pilih model yg
   tepat
6. Terapkanlah model yg dipilih, dan
   lakukan pemantauan dan penilaian
   secara berkala.
Sistem Kesehatan

Adalah kumpulan dari bbg faktor yg
komplek dan saling berhubungan yg
terdapat dalam suatu negara, yg
diperlukan utk memenuhi kebutuhan dan
tuntutan kesehatan perorangan, keluarga,
kelompok dan ataupun masyarakat pada
setiap saat dibutuhkan ( WHO, 1984 )
BENTUK POKOK SISTEM KESEHATAN

  Terbentuknya sistem Kesehatan pada dasarnya
  ditentukan oleh 3 unsur utama :
1. Pemerintah (Policy maker ), adalah yg
  bertanggung jawab merumuskan bbg kebijakan
  termasuk kesehatan
2. Masyarakat (Health Consumer), adalah mereka
  yg memanfaaatkan jasa pelayanan kesehatan
3. Penyedia Pelayanan Kesehatan (Health
  Provider), adalah yg bertanggung jawab scr
  langsung dlm menyelenggarakan bbg upaya
  kesehatan
HUBUNGAN UNSUR PEMBENTUK
SISTEM KESEHATAN

               PEMERINTAH



                 SISTEM
               KESEHATAN




  MASYARAKAT                PENYEDIA PELAYANAN
                                KESEHATAN
SISTEM KESEHATAN DIDUNIA, PADA
  DASARNYA T.A 3 BENTUK :
1. Monopoli Pemerintah, peranan pemerinth
  sangat dominan, yankes swasta disini tak
  dikenal, contoh pada negara sosialis
2. Dominasi pemerintah, Pemerintah tetap
  dominan tapi tidak monopoli, ditemukan pd
  negara sdg berkembang termasuk Indonesia.
3. Dominasi swasta, peranan pemerintah hanya
  terbatas pd upaya kes yg menyangkut
  kepentingan masy banyak, sdgkan yg lainnya
  diserahkan kpd swasta, contoh pada negara
  liberal.
DERAJAD KETERLIBATAN UNSUR
PEMERINTAH & SWASTA DALAM
SISTEM KESEHATAN


                               Derajad
                               Keterlibatan
    Derajad                    swasta
    Keterlibatan
    pemerintah

 Negara            Negara                     Negara
 sosialis          Indonesia                  Liberal
SISTEM KESEHATAN DITINJAU DARI
PEMANFAATAN KEMAJUAN ILMU DAN
          TEKNOLOGI



Pemanfaatan Ilmu
Dan teknologi




     Negara        Negara       Negara
     maju          berkembang   terbelakang
UNSUR POKOK SISTEM KESEHATAN
1. Organisasi Pelayanan (Organization of
   Services ), harus jelas jenis, bentuk , jumlah,
   penyebaran, jenjang serta hubungan antara
   satu upaya kesehatan dg yg lainnya.
2. Organisasi Pembiayaan ( Organization of
   Finances ), harus jelas jumlah, penyebaran,
   pemanfaatan, serta mekanisme pembiayaan
   upaya kes yg berlaku.
3. Mutu pelayanan dan pembiayaan ( Quality of
   Services and Finance), disuatu pihak sesuai
   dg kebutuhan dan tuntutan masyarakat, dan
   dipihak lain sesuai pula dg situasi sosial dan
   ekonomi masyarakat.
SUB SISTEM DALAM SISTEM
          KESEHATAN
1. Sub sistem Pelayanan Kesehatan,
   adalah kesatuan yg utuh dan terpadu dr
   bbg upaya kesehatan yg
   diselenggarakan dlm suatu negara
2. Sub sistem pembiayaan kesehatan,
   adalah kesatuan yg utuh dan terpadu dr
   pembiayaan upaya kesehatan yg
   berlaku dalam suatu negara
UNSUR-UNSUR SISTEM KESEHATAN

    Organisasi                      Organisasi
    Pelayanan                      Pembiayaan




                      Sistem
                     Kesehatan



                        Mutu
                 Pelayanan Kesehatan
SISTEM KESEHATAN DUNIA

- Masalah kesehatan suatu bangsa sangat
  berhub erat dg tk kemiskinan dan ekonomi
- Bbg badan dunia telah memusatkan
  perhatian trhd peningkatan kualitas hidup
  terutama kesehatan
SISTEM KESEHATAN DUNIA

- Dalam laporan Millenium Summit 2000, tujuan
  MDG (Millenium Development Goal) pada tahun
  2015 adalah :
     = Memberantas kemiskinan dan
       kelaparan
     = Peningkatan pendidikan
     = Peningkatan kualitas perempuan
     = Mengurangi kematian anak
     = meningkatkan tingkat kesehatan terutama
        memberantas penyakit HIV/AIDS, Malaria,
       dan penyakit lainnya
NILAI-NILAI FUNDAMENTAL
            DEKLARASI MDG :
1.   Freedom ( kebebasan )
2.   Persamaan Hak
3.   Solidaritas
4.   Toleransi
5.   Menghargai alam
6.   Berbagi tanggung jawab
SISTEM KESEHATAN
                AMERIKA SERIKAT

STRUKTUR ORGANISASI
   Kesehatan dikelola oleh : pemerintah, dan
   swasta
   Menteri Kesehatan berkoordinasi dg institusi
   dibawahnya yaitu :
   - Departemen Kesehatan, Pendidikan
     dan kesejahteraan
   - Bertanggung jawab thd program massal
     nasional terkait dg jaminan sosial dan
     kesejahteraan publik termasuk pendidikan
- Dokter dokter lebih banyak bekerja di RS swasta
- Rs hanya menerima penderita yg menjadi anggt
  Assuransi kesehatan
- Umumnya setiap pekerja dijamin oleh Health
  Insurance
- Puskesmas banyak yg berbentuk badan swasta
- Pembiayaan pengobatan secara pribadi jarang
  dilakukan
- 70% pelayanan kesehatan dg assuransi
- Prioritas utama upaya pelayanan kesehatan
  adalah promotif, preventif dan surveilance
PEMBIAYAAN KESEHATAN

- Yankes sbg besar dilaks oleh swasta
- Pemerintah hanya melayani usaha-usaha kes
  khusus umpama : perlindungan kepentingan
  federal, veteran pelayanan MCH/mother and
  Child Health, yankes thd peny ttt ( peny. jiwa,
  narkoba, tbc dll ),
- Hanya 20% yg dibaiayai pemerintah
- Sisanya oleh partisipasi swasta termasuk
  membangun RS
- Jumlah, penyebaran dan pemanfaatan dana
  telah memuaskan
- Telah terdapat mekanisme pembaiayaan kes
  yakni mel sistem assuransi
PENYEDIAAN PELAYANAN
       KESEHATAN

- Jenis, bentuk, dan jumlah penyebarannya
  tidak diatur dg jelas
- Tidak jelas pembagian tugas dan
  hubungan antar satu dg yg lainnya
- Mutu pelayanan kesehatan telah
  memuaskan
Masalah-masalah
         sistem kesehatan di As

- Menjamurnya institusi kes. swasta
- Akibatnya biaya kesehatan menjadi
  lebih tinggi dari pada pembiayaan
  kesehatan yg disediakan oleh negara
PERBEDAAN SISTEM KESEHATAN DI
        AMERIKA SERIKAT DAN INDONESIA

  SUB            AMERIKA SERIKAT                             INDONESIA
SISTEM
Pelaynan -Jenis, bentuk, dan jumlah             -Jenis, bentuk, dan jumlah
           penyebarannya tidak diatur             penyebarannya diatur
Kesehata dg jelas                                 dg jelas
n
         -Tidak jelas pembagian tugas           - jelas pembagian tugas
          dan hubungan antar satu dg             dan hubungan antar satu dg
           yg lainnya                             yg lainnya
         -Mutu pelayanan kesehatan              -Mutu pelayanan kesehatan
          telah memuaskan                        belum memuaskan


Pembia    -Jumlah, penyebaran dan pemanfaatan   -Jumlah, penyebaran dan pemanfaatan
           dana telah memuaskan                  dana belum memuaskan
yaan
          -Telah terdapat mekanisme             -Belum terdapat mekanisme
Kesehat    pembaiayaan kes yakni mel sistem      pembaiayaan kes
an         assuransi
- Dari perbandingan diatas, dpt
  disimpulkan bhw bila ditinjau dari sub
  sistem yankes, sistem kesehatan di
  Indonsia lebih baik dari Amerika Serikat
- Bila ditinjau dari sub sistem Pembiayaan
  Kesehatan, maka sistem kesehatan di AS
  jauh lebih baik dan Indonesia masih
  terbelakang.
PELAYANAN KESEHATAN


        MZ
PENGERTIAN
• MENURUT LEVEY DAN LOOMBA (1973),
  PELAYANAN KESEHATAN ADALAH : SEMUA
  UPAYA YG DISELENGGARAKAN SENDIRI
  ATAU BERSAMA-SAMA DLM SUATU
  ORGANISASI UTK MEMELIHARA DAN
  MENINGKATKAN KESEHATAN, MENCEGAH
  DAN MENYEMBUHKAN PENYAKIT SERTA
  MEMULIHKAN KESEHATAN PERORANGAN,
  KLG DAN ATAU MASYARAKAT
ADA DUA JENIS PELAYANAN KES
( HODGETTS & CASCIO,1983 )
• PELAYANAN KEDOKTERAN ( MEDICAL
  SERVICES), TUJUAN UTAMANYA UTK
  MENYEMBUHKAN PENYAKIT DAN
  MEMULIHKAN KESEHATAN, SASARANNYA
  UTK PERSEORANGAN DAN KLG
• PELAYANAN KES MASYARAKAT (PUBLIC
  HEALTH SERVICES) , TUJUAN UTAMANYA
  UTK MEMELIHARA DAN MENINGKATKAN
  KES SERTA MENCEGAH PENYAKIT DAN
  SASARANNYA UTK KLP DAN MASYARAKAT
PERBEDAAN
NO      YAN KEDOKTERAN      N       YAN KKESMAS
                            O
1.   TENAGA PELAKS :      1 TENAGA : AHLI KESMAS
     DOKTER
2    PERHATIAN UTAMA :    2 PERHATIAN UTAMA :
     PENYEMBUHAN PENYAKIT   PENCEGAHAN PENY.
3    SASARAN UTAMA :        3 SASARAN UTAMA : MASY
     PERSEORANGAN             SCR KESELURUHAN
4.   KRG MEMPERHATIKAN      4 SELALU BERUPAYA
     EFISIENSI                MENCARI CARA YG EFISIEN
5    TDK BOLEH MENARIK      5 SELALU BERUPAYA
     PERHATIAN KRN            MENARIK PERHATIAN MASY,
     BERTENTANGAN DG          UMP DG PENYULUHAN
     ETIKA KEDOKTERAN
6                           6 PENGHASILAN DARI GAJI
     PENGHSLN DR IMBLN JS     PEMERINTAH
SYARAT POKOK PELAYANAN
KESEHATAN

•   TERSEDIA DAN BERKESINAMBUNGAN
•   DAPAT DITERIMA DAN WAJAR
•   MUDAH DICAPAI
•   MUDAH DIJANGKAU
•   BERMUTU
YAN KES MENYELURUH DAN TERPADU
( COMPREHENSIVE AND INTEGRATED
HEALTH SERVICES)
• MENURUT SOMERS & SOMERS,1974 ADA 2
  MACAM :
  = PELAYANAN KES YG BERHASIL
  MEMADUKAN BBG UPAYA KES MULAI DARI
  PENINGKATAN KES, PENC PENY,
  PENYEMBUHAN PENY, SERTA PEMULIHAN
  KES
  = YAN KES YG MENERAPKAN PENDEKATAN
  YG MENYELURUH (HOLISTIC APPROACH)
  YAITU BILA PENDEKATAN YG DIGUNAKAN
  MEMPERHATIKAN BBG ASPEK KEHIDUPAN
  DARI PARA PEMAKAI JASA PELAYANAN KES
ADA 2 PENDEKATAN UTK MENCAPAI YAN.
KES. YG MENEYELURUH DAN TERPADU

• PENDEKATAN INSTITUSI
  ( INSTITUTIONAL APPROACH) : YAN KES
  DILAKUKAN DLM SATU ATAP
• PENDEKATAN SISTEM ( SISTEM
  APPROACH ) : YAN.KES DIBAGI DALAM
  STRATA, KEMUDIAN STARTA SATU DAN
  LAINNYA DIIKAT DLM SUATU MEKANISME
  HUB KERJA, SHG SCR KESELURUHAN
  MEMBTK SUATU KESATUAN YG TERPADU
STRATIFIKASI PELAYANAN
KESEHATAN
• YAN.KES. TK PERTAMA (PRIMARY HEALTH
  SERVICES) : UMUMNYA BERSIFAT RAWAT
  JALAN
• YAN.KES. TINGKAT KEDUA (SECONDARY
  HEALTH SERVICES) : TELAH BERSIFAT
  RAWAT INAP ( INPATIENT SEVICES), TELAH
  DIBUTUHKAN TENAGA SPESIALIS
• YAN.KES. TINGKAT KETIGA ( TERTIARY
  HEALTH SERVICES) : BERSIFAT LEBIH
  KOMPLEX, DAN TENAGANYA SUB SPESIALIS
JENJANG YAN.KES. DI
INDONESIA
N      TINGKAT                     UPAYA
O
1   TK RUMAH        YAN.KES OLEH INDIVIDU ATAU KLG
    TANGGA
2   TK MASY         KEG SWADAYA MASY : POSYANDU,
                    POSKESDES, POD DLL
3   FASILITAS KES   DILAKUKAN OLEH PUSKESMAS DAN UNIT
    TK PERTAMA      FUNGSIONAL DIBAWAHNYA ( PRAKTEK
                    DR SWASTA, BIDAN SWASTA, DLL
4   FASILITAS YAN   BERUPA RUJUKAN SPESIALIS : RS
    KES TK KEDUA    KAB/KOTA, RS SWASTA, KLINIK SWASTA,
                    DINKES KAB/KOTA, BP4, BKOM,
                    BKMM,SP3T DLL
5   FASILITAS KES   BERUPA RUJUKAN SPESIALIS
    TK KETIGA       LANJUTAN/KONSULTAN : RS PROV/RS
Konsep dasar Equity, Equality, dan
        Acssebelity

Equity ; merupakan konsep yg menjabarkan
 adanya prinsip keadilan, dan bukan
 sekadar sama rata, contoh :
Equality : hanya mempedulikan persoalan
 kontribusi yang sama besar
Acssebelity : keterjangkauan baik
 geografis, jarak, maupun kemampuan
 ekonomi nmasyarakat
Ada 2 jenis Pemerataan ( Equity )
- Horizontal Equity
- Vertical Equity

Kriteria pemerataan Horizontal :
- Equal Expenditure for equal need : Kesetaraan
   pengeluaran masy utk yankes menurut need
- Equal Utilization for equal need : Kesetaraan
   pemanfaatan yankes menurut need ( kesetaraan lama
   hari rawat RS menurut kondisi kes
- Equal Acsses for equal need : kesetaraan akses
   menurut need ( kesetaraan menunggu wkt yankes utk
   kondisi yg sama
- Equal Health / Reduced Inequilities in health :
   Kesetaraan status kesehatan ( Kesetaraan angka
   kematian menurut umur dan jenis kelamin di bbg daerah
Kriteria pemerataan Vertikal
1. Unequal treatment for unequal need :
    Perawatan yang tidak sama atau tidak setara
    utk need yg tidak sama atau tdk setara. Ump :
    perawatan yg tidak sama atau tidak setara pd
    mereka yg kondisi penyakit yg mudah diobati
    dg mereka yg kondisi peny yg serius
2. Progressive Financing based on ability to pay :
     Mekanisme pembiayaan yg sesuai tk
    kemampuan masy Ump : pemungutan pajak
    utk membiayai pelayanan keshatan sesuai
    kemampuan masyarakat
SISTEM KESEHATAN
    NASIONAL
      (SKN)

       MZ
SISTEM KESEHATAN NASIONAL

Adalah suatu tatanan yg mencerminkan
upaya bangsa utk meningkatkan
kemampuan mencapai derajad kesehatan
yg optimal sbg perwujudan kesejahteraan
umum seperti yg yg dimaksud dalam
Pembukaan UUD 1945
• INDONESIA TELAH MEMILIKI 2 SKN :
     - SKN TH 1982,
       BERDASARKAN KEPMENKES RI
       No : 99a/MENKES/SK/III/82
       TGL : 2 MARET 1982.

    - SKN TH 2004,
      BERDASARKAN KEPMENKES RI
      NO ; 131/MENKES/SK/II/2004
      TANGGAL 10 FEBRUARI 2004
BBP DSR DI TERBITKANNYA
SKN TH 2004
• TAP MPR RI NO : X TH 1998 TTG POKOK 2 REFORMASI
• TAP MPR RI NO: VII TH 2001 TTG VISI INDONESIA MASA
  DEPAN
• UU NO : 23 TH 1992 TTG KESEHATAN
• UU NO ; 22 TH 1999 TTG PEMERINTAHAN DAERAH
• UU NO 25 TH 1999 TTG PERIMBANGAN KEUANGAN ANTARA
  PEM PST DAN
 DAERAH
• UU NO ; 25 TH 2000 TTG KEWENANGAN PEMERINTAH DAN
  KEWENANGAN PROVINSI SBG DAERAH OTONOM
• UU NO 25 TH 2000 TTG PROGRAM PEMBANGUNAN NASIONAL
• KEPMENKES RI NO ; 99A/MENKES/SK/III/1982, TTG
  BERLAKUNYA SKN
• KEPMENKES RI NO ; 574/MENKES/SK/IV/2000, TTG PEMB KES
  MENUJU INDONESIA SEHAT TH 2010
MAKSUD DAN KEGUNAAN
• UTK MENYESUAIKAN SKN 1982 DG
  BBG PERUBAHAN DAN TANTANGAN
  EKSTERNAL DAN INTERNAL UTK
  DIPERGUNAKAN SBG LANDASAN,
  ARAH, DAN PEDOMAN
  PENYELENGGARAAN PEMBANGUNAN
  KESEHATAN BAIK OLEH MASY,
  SWASTA, MAUPUN OLEH
  PEMERINTAH SERTA PIHAK2 LAIN YG
  TERKAIT
LANJUTAN

• MERUPAKAN ACUAN DLM
  MENERAPKAN PENDEKATAN
  PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
  (PHC) YG SECARA GLOBAL TELAH
  DIAKUI SBG PENDEKATAN YG TEPAT
  DLM MENCAPAI KESEHATAN BAGI
  SEMUA, YG DI INDONESIA
  DIFORMULASIKAN SBG INDONESIA
  SEHAT
LANDASAN SKN

• LANDASAN IDIIL YAITU PANCASILA
• LANDASAN KONSTISIONAL YAITU UUD 1945

PRINSIP DSR SKN :
- PERIKEMANUSIAAN
- HAK ASASI MANUSIA
- ADIL DANMERATA
- PEMBERDAYAAN DAN KEMANDIRIAN MASY
- KEMITRAAN
- PENGUTAMAAN DAN MANFAAT
- TATA KEPEMERINTAHAN YG BAIK
TUJUAN SKN
• TERSELENGGARANYA
  PEMBANGUNAN KESEHATAN OLEH
  SEMUA POTENSI BANGSA, BAIK
  MASYARAKAT, SWASTA MAUPUN
  PEMERINTAH SECARA SINERGIS,
  BERHASIL GUNA DAN BERDAYA
  GUNA, SHG TERCAPAI DERAJAD
  KESEHATAN MASYARAKAT YG
  SETINGGI-TINGGINYA.
KEDUDUKAN SKN
• SUPRA SYSTEM SKN
  SUPRA SISTEM SKN ADALAH SISTEM
  PENYELENGGARAAN NEGARA
• KEDUDUKAN SKN THD SISTEM NASIONAL
  LAIN
  SKN HRS BERINTERAKSI SCR HARMONIS
  DG BBG SISTEM NASIONAL LAIN AL :
  - SISDIKNAS, SISTEM PEREKONOMIAN NAS
  - SIST KETAHANAN PANGAN NASIONAL
  - SISTEM HANKAMNAS
  - SISTEM –SISTEM NASIONAL LAINNYA
• KEDUDUKAN SKN THD SKD
  SKN MERUPAKAN SUPRASISTEM DARI
  SKD

• KEDUDUKAN SKN THD BBG SISTEM
  KEMASYARAKATAN TERMASUK
  SWASTA
  SKN MRPKN BAGIAN DR SISTEM
  KEMASYARAKATAN YG
  DIPERGUNAKAN SBG ACUAN UTAMA
  DLM MENGEMBANGKAN PERILAKU
  DAN LINGKUNGAN SEHAT SERTA
  PERAN AKTIF MASYARAKAT DLM BBG
  UPAYA KESEHATAN
SUB SISTEM SKN
• ADA 6 SUBSISTEM SKN YAITU :
  = SUB SISTEM UPAYA KESEHATAN
  = SUB SISTEM PEMBIAYAAN
   KESEHATAN
  = SUBSISTEM SDM KESEHATAM
  = SUB SISTEM OBAT DAN
   PERBEKALAN KESEHATAN
  = SUB SISTEM PEMBERDAYAAN MASY
  = SUB SISTEM MANAJEMEN KESEHATAN
SISTEM KESEHATAN NASIONAL

More Related Content

What's hot

PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAPPEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAPZakiah dr
 
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatanManajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatanAndy Rahman
 
Ppt kesehatan masyarakat
Ppt kesehatan masyarakatPpt kesehatan masyarakat
Ppt kesehatan masyarakatlis yulitasari
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduMuh Saleh
 
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan KesehatanDasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatannesyaazzura
 
Monitoring dan evaluasi penerapan promkes
Monitoring dan evaluasi penerapan promkesMonitoring dan evaluasi penerapan promkes
Monitoring dan evaluasi penerapan promkesVinaAnnisa2
 
Sistem informasi bencana
Sistem informasi bencanaSistem informasi bencana
Sistem informasi bencanaJoni Iswanto
 
Materi pengembangan pesan dan media promkes bambang riadi
Materi pengembangan pesan dan media promkes bambang riadiMateri pengembangan pesan dan media promkes bambang riadi
Materi pengembangan pesan dan media promkes bambang riadiUpi_raharjo
 
Konsep Dasar Primary Health Care
Konsep Dasar Primary Health CareKonsep Dasar Primary Health Care
Konsep Dasar Primary Health CareFransiska Oktafiani
 
Makalah Promosi Kesehatan Bina suasana
Makalah Promosi Kesehatan Bina suasanaMakalah Promosi Kesehatan Bina suasana
Makalah Promosi Kesehatan Bina suasanaafidah1995
 
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-pptNadia Ginting
 
Model perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatanModel perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatanYurie Arsyad Temenggung
 
Etika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdf
Etika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdfEtika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdf
Etika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdfpromkesseyegan
 
Perencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatanPerencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatanUFDK
 
Manajemen umum puskesmas
Manajemen umum puskesmasManajemen umum puskesmas
Manajemen umum puskesmasDokter Tekno
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanMuh Saleh
 
Metode usg
Metode usgMetode usg
Metode usgnurrisma
 

What's hot (20)

PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAPPEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
 
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatanManajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
 
Ppt kesehatan masyarakat
Ppt kesehatan masyarakatPpt kesehatan masyarakat
Ppt kesehatan masyarakat
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader Posyandu
 
Promosi kesehatan
Promosi kesehatanPromosi kesehatan
Promosi kesehatan
 
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan KesehatanDasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
 
Monitoring dan evaluasi penerapan promkes
Monitoring dan evaluasi penerapan promkesMonitoring dan evaluasi penerapan promkes
Monitoring dan evaluasi penerapan promkes
 
Sistem informasi bencana
Sistem informasi bencanaSistem informasi bencana
Sistem informasi bencana
 
Materi pengembangan pesan dan media promkes bambang riadi
Materi pengembangan pesan dan media promkes bambang riadiMateri pengembangan pesan dan media promkes bambang riadi
Materi pengembangan pesan dan media promkes bambang riadi
 
Konsep Dasar Primary Health Care
Konsep Dasar Primary Health CareKonsep Dasar Primary Health Care
Konsep Dasar Primary Health Care
 
Advokasi kesehatan jf pkm
Advokasi kesehatan   jf pkmAdvokasi kesehatan   jf pkm
Advokasi kesehatan jf pkm
 
Makalah Promosi Kesehatan Bina suasana
Makalah Promosi Kesehatan Bina suasanaMakalah Promosi Kesehatan Bina suasana
Makalah Promosi Kesehatan Bina suasana
 
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
 
Model perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatanModel perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatan
 
Etika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdf
Etika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdfEtika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdf
Etika dalam Promosi Kesehatan - di sampaikan oleh Yayi S P(1).pdf
 
Perencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatanPerencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatan
 
Evaluasi dalam Promosi Kesehatan
Evaluasi dalam Promosi KesehatanEvaluasi dalam Promosi Kesehatan
Evaluasi dalam Promosi Kesehatan
 
Manajemen umum puskesmas
Manajemen umum puskesmasManajemen umum puskesmas
Manajemen umum puskesmas
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
 
Metode usg
Metode usgMetode usg
Metode usg
 

Viewers also liked

Sistem pelayanan kesehatan di perancis
Sistem pelayanan kesehatan  di perancisSistem pelayanan kesehatan  di perancis
Sistem pelayanan kesehatan di perancisUniversity of Andalas
 
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatanTeori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatanMuhammad Awaludin
 
Monopoli dan-kbjkan-pmrintah
Monopoli dan-kbjkan-pmrintahMonopoli dan-kbjkan-pmrintah
Monopoli dan-kbjkan-pmrintahHaidar Bashofi
 
Malaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future Challenges
Malaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future ChallengesMalaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future Challenges
Malaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future ChallengesPPPKAM
 
1 Care for Malaysia
1 Care for Malaysia1 Care for Malaysia
1 Care for MalaysiaHua Loon Lee
 
Health Care System Malaysia Presentation
Health Care System Malaysia PresentationHealth Care System Malaysia Presentation
Health Care System Malaysia PresentationTopistar
 
Malaysian healthcare-system
Malaysian healthcare-systemMalaysian healthcare-system
Malaysian healthcare-systemEyesWideOpen2008
 
sistem pelayanan kesehatan di indonesia
sistem pelayanan kesehatan di indonesiasistem pelayanan kesehatan di indonesia
sistem pelayanan kesehatan di indonesiarisdiana21
 
Pemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizen
Pemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizenPemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizen
Pemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizenAl-waris Suarez
 

Viewers also liked (10)

Sistem pelayanan kesehatan di perancis
Sistem pelayanan kesehatan  di perancisSistem pelayanan kesehatan  di perancis
Sistem pelayanan kesehatan di perancis
 
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatanTeori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatan
 
Public Private Partnership
Public Private PartnershipPublic Private Partnership
Public Private Partnership
 
Monopoli dan-kbjkan-pmrintah
Monopoli dan-kbjkan-pmrintahMonopoli dan-kbjkan-pmrintah
Monopoli dan-kbjkan-pmrintah
 
Malaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future Challenges
Malaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future ChallengesMalaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future Challenges
Malaysian Health System: Current Development, Budget 2017 and Future Challenges
 
1 Care for Malaysia
1 Care for Malaysia1 Care for Malaysia
1 Care for Malaysia
 
Health Care System Malaysia Presentation
Health Care System Malaysia PresentationHealth Care System Malaysia Presentation
Health Care System Malaysia Presentation
 
Malaysian healthcare-system
Malaysian healthcare-systemMalaysian healthcare-system
Malaysian healthcare-system
 
sistem pelayanan kesehatan di indonesia
sistem pelayanan kesehatan di indonesiasistem pelayanan kesehatan di indonesia
sistem pelayanan kesehatan di indonesia
 
Pemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizen
Pemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizenPemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizen
Pemutusan hubungan kerja(pemberhentian) by warizen
 

Similar to SISTEM KESEHATAN NASIONAL

364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt
364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt
364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.pptIndoPutra
 
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya KesehatanMI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya Kesehatanljjkadinkes
 
Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016
Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016
Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016Hari Susanto
 
Makalah teori sistem pelayanan kesehatan
Makalah teori sistem pelayanan kesehatanMakalah teori sistem pelayanan kesehatan
Makalah teori sistem pelayanan kesehatanSeptian Muna Barakati
 
Pelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptx
Pelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptxPelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptx
Pelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptxDeni Wahyudi
 
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan mulinatul09
 
Strategy UKM diklat kadinkes
Strategy UKM diklat kadinkesStrategy UKM diklat kadinkes
Strategy UKM diklat kadinkesljjkadinkes
 
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...CELINEDANARIS
 
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...SeptiHendarwati
 
Tugas kdk konsep sistem dalam keperawatan
Tugas kdk konsep sistem dalam keperawatanTugas kdk konsep sistem dalam keperawatan
Tugas kdk konsep sistem dalam keperawatansuhendi darma
 
Materi 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptx
Materi 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptxMateri 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptx
Materi 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptxahmadfaisal752564
 
Makalah administrasi negara
Makalah administrasi negaraMakalah administrasi negara
Makalah administrasi negaraHarles Janang
 
Holistik in nursing
Holistik in nursingHolistik in nursing
Holistik in nursingNursestikes
 
Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018
Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018
Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018arisuharianto
 
SISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARASISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARAPLUR
 

Similar to SISTEM KESEHATAN NASIONAL (20)

Pendekatan Dalam Pembangunan Kesehatan
Pendekatan Dalam Pembangunan KesehatanPendekatan Dalam Pembangunan Kesehatan
Pendekatan Dalam Pembangunan Kesehatan
 
364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt
364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt
364087496-SISTEM-PELAYANAN-KESEHATAN-kdk-i-ppt.ppt
 
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya KesehatanMI-3 Startegi Upaya Kesehatan
MI-3 Startegi Upaya Kesehatan
 
Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016
Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016
Kuliah Perdana Program Pascasarjana Universitas Jember Tahun 2016
 
Makalah teori sistem pelayanan kesehatan
Makalah teori sistem pelayanan kesehatanMakalah teori sistem pelayanan kesehatan
Makalah teori sistem pelayanan kesehatan
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
 
Strategi UKM
Strategi UKMStrategi UKM
Strategi UKM
 
Pelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptx
Pelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptxPelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptx
Pelayanan-Keperawatan-dalam-Sistem-Pelayanan-Kesehatan.pptx
 
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
 
Strategy UKM diklat kadinkes
Strategy UKM diklat kadinkesStrategy UKM diklat kadinkes
Strategy UKM diklat kadinkes
 
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
 
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
 
Tugas kdk konsep sistem dalam keperawatan
Tugas kdk konsep sistem dalam keperawatanTugas kdk konsep sistem dalam keperawatan
Tugas kdk konsep sistem dalam keperawatan
 
Holistik in nursing
Holistik in nursingHolistik in nursing
Holistik in nursing
 
Materi 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptx
Materi 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptxMateri 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptx
Materi 2 Sistem Perekonomian Indonesia.pptx
 
Makalah administrasi negara
Makalah administrasi negaraMakalah administrasi negara
Makalah administrasi negara
 
Holistik in nursing
Holistik in nursingHolistik in nursing
Holistik in nursing
 
Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018
Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018
Tugas sim.suharianto.yananto mihadi putra.pengantar sistem indormasi.2018
 
SISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARASISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARA
 

More from Al-waris Suarez

6.kedisiplinan by warizen
6.kedisiplinan by warizen6.kedisiplinan by warizen
6.kedisiplinan by warizenAl-waris Suarez
 
Perencanaan sumber daya manusia by warizen
Perencanaan sumber daya manusia by warizenPerencanaan sumber daya manusia by warizen
Perencanaan sumber daya manusia by warizenAl-waris Suarez
 
Pengintegrasian by warizen
Pengintegrasian by warizenPengintegrasian by warizen
Pengintegrasian by warizenAl-waris Suarez
 
Pengadaan,rekrutmen by warizen
Pengadaan,rekrutmen by warizenPengadaan,rekrutmen by warizen
Pengadaan,rekrutmen by warizenAl-waris Suarez
 
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...Al-waris Suarez
 
Pengantar msdm by warizen
Pengantar msdm by warizenPengantar msdm by warizen
Pengantar msdm by warizenAl-waris Suarez
 
Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...
Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...
Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...Al-waris Suarez
 
Sistem rujukan by Warizen
Sistem rujukan by WarizenSistem rujukan by Warizen
Sistem rujukan by WarizenAl-waris Suarez
 

More from Al-waris Suarez (10)

6.kedisiplinan by warizen
6.kedisiplinan by warizen6.kedisiplinan by warizen
6.kedisiplinan by warizen
 
Perencanaan sumber daya manusia by warizen
Perencanaan sumber daya manusia by warizenPerencanaan sumber daya manusia by warizen
Perencanaan sumber daya manusia by warizen
 
Pengintegrasian by warizen
Pengintegrasian by warizenPengintegrasian by warizen
Pengintegrasian by warizen
 
Pengadaan,rekrutmen by warizen
Pengadaan,rekrutmen by warizenPengadaan,rekrutmen by warizen
Pengadaan,rekrutmen by warizen
 
Pendahuluan, msdm
Pendahuluan, msdmPendahuluan, msdm
Pendahuluan, msdm
 
Kompensasi
KompensasiKompensasi
Kompensasi
 
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
 
Pengantar msdm by warizen
Pengantar msdm by warizenPengantar msdm by warizen
Pengantar msdm by warizen
 
Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...
Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...
Sistem pelayanan kes dg assuransi http://www.slideshare.net/alwarisreds/siste...
 
Sistem rujukan by Warizen
Sistem rujukan by WarizenSistem rujukan by Warizen
Sistem rujukan by Warizen
 

Recently uploaded

Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docxpuskesmasseigeringin
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptbambang62741
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxpuspapameswari
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxkaiba5
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptbekamalayniasinta
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptDwiBhaktiPertiwi1
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufalmahdaly02
 
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/maGusmaliniEf
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinanDwiNormaR
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar KeperawatanHaslianiBaharuddin
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptxssuser1f6caf1
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatSyarifahNurulMaulida1
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxrachmatpawelloi
 

Recently uploaded (20)

Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
 
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
 

SISTEM KESEHATAN NASIONAL

  • 1. SISTEM, SISTEM KESEHATAN,, SISTEM KESEHATAN NASIONAL Mz
  • 3. PENGERTIAN Sistem Adalah gabungan dari elemen- elemen yang saling dihubungkan oleh suatu proses atau struktur dan berfungsi sebagai satu kesatuan organisasi dalam upaya menghasilkan sesuatu yg telah ditetapkan ( Ryans )
  • 4. PENGERTIAN Sistem adalah suatu kesatuan yang utuh dan terpadu dari bbg elemen yg berhubungan serta saling mempengaruhi yg dg sadar dipersiapkan utk mencapai tujuan yg telah ditetapkan.
  • 5. PENGERTIAN Sistem adalah suatu struktur konseptual yg terdiri dari fungsi-fungsi yg saling berhubungan dan bekerja sbg satu unit organik utk mencapai keluaran yg diinginkan secara efektif dan efisien ( Jhon Mc Manama )
  • 6. PENGERTIAN Sistem adalah kumpulan dari bagian- bagian yg bberhubungan dan membentuk satu kesatuan yg majemuk, dimana masing-masing bagian bekerjasama secara bebas dan terkait utk mencapai sasaran kesatuan dalam suatu situasi yg majemuk pula
  • 7. Ciri-Ciri Sistem ( Shode & Voich, 1974 ) a. Sistem mempunyai tujuan b. Merupakan suatu yg bulat dan utuh c. Berbagai bagian / elemen yg terdapat dalam sistem saling terkait, berhubungan atau interaksi d. Bersifat terbuka dan selalu berinteraksi dg sistem lain yg lebih luas, yg biasa disebut dg lingkungan e. Mempunyai kemampuan transformasi, artinya mampu mengubah sesuatu menjadi sesuatu yg lain, dg perkataan lain sistem mampu mengbah masukan menjadi keluaran f. Mempunyai mekanisme pengendalian, baik dalam rangka menyatukan bbg bagian atau elemen, atau dalam rangka mengubah masukan menjadi keluaran
  • 8. Unsur Sistem 1. Masukan ( Input ) adalah kumpulan bagian atau elemen yg terdapat dlm sistem yg diperlukan utk berfungsinya sistem tsb 2. Proses (Proces) adalah kumpulan bagian atau elemen yg tdp dlm sistem dan yg berfungsi utk mengubah masukan menjasi keluaran yg direncanakan 3. Keluaran (out put) adalah kumpulan bagian atau elemen yg dihasilkan dari berlangsung nya proses 4. Umpan balik (feed back) adalah kumpulan bagian atau elemen yg merupakan keluran dari sistem dan sekaligus sebagai masukan bagi sistem tersebut 5. Dampak (Impact) akibat yg dihasilkan oleh keluaran suatu sistem 6. Lingkungan (Environment) adalah dunia diluar sistem yg tdk dikelola oleh sistem tapi mempunyai pengaruh besar terhadap sistem
  • 9. Hubungan unsur-unsur Sistem Lingkungan Masukan Proses Keluaran Dampak Umpan balik
  • 10. Sistem Sbg Upaya, menghasilkan Pelayanan Kesehatan, maka yg dimaksud dengan : - Masukan adalah perangkat administrasi : tenaga, dana, sarana, metoda atau dikenal dg sumber, tatacara. - Proses adalah fungsi administrasi ; perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan penilaian - Keluaran adalah pelayanan kesehatan yg akan dimanfaatkan oleh masyarakat
  • 11. Sistem sbg suatu upaya utk menyelesaikan masalah, maka yg dimaksud dg : a. Masukan adalah setiap masalah kesehatan yg ingin diselesaikan b. Proses adalah perangkat administrasi, yaitu : tenaga, dana,sarana, dan metoda atu dikenal pula dg sumber, tatacara c. Keluaran adalah selesainya masalah kesehatan yg dihadapi
  • 12. Dalam SKN, - Masukan adalah Kependudukan, perilaku penduduk, lingkungan, sumberdaya (dari segi pengadaannya), serta kebijakan - Proses adalah Upaya Kesehatan, organisasi kemasyarakatan serta sumberdaya (dari segi pemanfaatannya) - Keluaran adalah derajad Kesehatan yg terdiri dari status kesehatan dan status lingkungan
  • 13. Jenjang Sistem 1. Supra sistem, adalah lingkungan dimana sistem tsb berada. Lingkungan yg dimaksud disini juga berbentuk sistem tersendiri, yang kedudukan dan peranannya lebih luas, dan ia mempengaruhi sistem tapi tidak dikelola oleh sistem 2. Sistem, adalah sesuatu yg sedang diamati yg menjadi obyek dan subyek pengamatan 3. Subsistem, adalah bagian dari sistem yg secara mandiri membentuk sistem pula, kedudukan dan peranannya lebih kecil dp ssitem
  • 14. Pendekatan Sistem Adalah penerapan dari cara berpikir yg sistematis dan logis dalam membahas dan mencari pemecahan dari suatu masalah atau keadaan yg dihadapi
  • 15. PENDEKATAN SISTEM Adalah penerapan suatu prosedur yg logis dan rasional dalam merancang suatu rangkaian komponen-komponen yang berhubungan shg dapat berfungsi sbg suatu kesatuan mencapai tujuan yg telah ditetapkan ( L James Harvey )
  • 16. Ada beberapa keuntungan menggunakan pendekatan sistem : 1.Jenis dan jumlah masukan dapat diatur dan disesuaikan dg kebutuhan shg penghamburan sumber dpt dihindari. 2. Proses yg dilaksanakan dpt diarahkan utk mencapai keluaran shg dpt dihindari pelaks kegtn yg tak diperlukan 3. Keluaran yg dihasilkan dpt lebih optimal serta dpt diukur scr lebih tepat dan obyektif 4. Umpan balik dpt diperoleh pada setiap tahap pelaks program
  • 17. Analisis Sistem Adalah pelukisan atau penguraian operasional suatu sistem yg meliputi upaya pengidentifikasian tujuan, kegiatan,pelaks kegiatan, situasi yg dihadapi serta informasi yg dibutuhkan oleh sistem pada setiap tahap pelaksanannya.
  • 18. ANALISIS SISTEM Adalah suatu cara kerja yg dg mempergunakan fasilitas yg ada, dilakukan pengumpulan bbg masalah yg dihadapi utk kemudian dicarikan bbg jalan keluarnya, lengkap dg uraiannya, shg membantu administrator dalam mengambil keputusan yg tepat utk mencapai tujuan yg telah ditetapkan
  • 19. Langkah-langkah Analisis Sistem 1. Penguraian sistem shg menjadi jelas bagian-bagian yg ada serta hub. Nya satu dg yg lain 2. Perumusan masalah yg dihadapi oleh bagian2 atau sistem secara keseluruhan 3. Pengumpulan data atau informasi utk lebih menjelaskan masalah yg dihadapi serta merumuskan jalan keluar
  • 20. LANGKAH-LANGKAH ANALISIS SISTEM 4. Berdasarkan data dan informasi tsb, kembangkan model sistem yg baru, yg dinilai dapat mengatasi masalah 5. Lakukan uji coba, serta pilih model yg tepat 6. Terapkanlah model yg dipilih, dan lakukan pemantauan dan penilaian secara berkala.
  • 21. Sistem Kesehatan Adalah kumpulan dari bbg faktor yg komplek dan saling berhubungan yg terdapat dalam suatu negara, yg diperlukan utk memenuhi kebutuhan dan tuntutan kesehatan perorangan, keluarga, kelompok dan ataupun masyarakat pada setiap saat dibutuhkan ( WHO, 1984 )
  • 22. BENTUK POKOK SISTEM KESEHATAN Terbentuknya sistem Kesehatan pada dasarnya ditentukan oleh 3 unsur utama : 1. Pemerintah (Policy maker ), adalah yg bertanggung jawab merumuskan bbg kebijakan termasuk kesehatan 2. Masyarakat (Health Consumer), adalah mereka yg memanfaaatkan jasa pelayanan kesehatan 3. Penyedia Pelayanan Kesehatan (Health Provider), adalah yg bertanggung jawab scr langsung dlm menyelenggarakan bbg upaya kesehatan
  • 23. HUBUNGAN UNSUR PEMBENTUK SISTEM KESEHATAN PEMERINTAH SISTEM KESEHATAN MASYARAKAT PENYEDIA PELAYANAN KESEHATAN
  • 24. SISTEM KESEHATAN DIDUNIA, PADA DASARNYA T.A 3 BENTUK : 1. Monopoli Pemerintah, peranan pemerinth sangat dominan, yankes swasta disini tak dikenal, contoh pada negara sosialis 2. Dominasi pemerintah, Pemerintah tetap dominan tapi tidak monopoli, ditemukan pd negara sdg berkembang termasuk Indonesia. 3. Dominasi swasta, peranan pemerintah hanya terbatas pd upaya kes yg menyangkut kepentingan masy banyak, sdgkan yg lainnya diserahkan kpd swasta, contoh pada negara liberal.
  • 25. DERAJAD KETERLIBATAN UNSUR PEMERINTAH & SWASTA DALAM SISTEM KESEHATAN Derajad Keterlibatan Derajad swasta Keterlibatan pemerintah Negara Negara Negara sosialis Indonesia Liberal
  • 26. SISTEM KESEHATAN DITINJAU DARI PEMANFAATAN KEMAJUAN ILMU DAN TEKNOLOGI Pemanfaatan Ilmu Dan teknologi Negara Negara Negara maju berkembang terbelakang
  • 27. UNSUR POKOK SISTEM KESEHATAN 1. Organisasi Pelayanan (Organization of Services ), harus jelas jenis, bentuk , jumlah, penyebaran, jenjang serta hubungan antara satu upaya kesehatan dg yg lainnya. 2. Organisasi Pembiayaan ( Organization of Finances ), harus jelas jumlah, penyebaran, pemanfaatan, serta mekanisme pembiayaan upaya kes yg berlaku. 3. Mutu pelayanan dan pembiayaan ( Quality of Services and Finance), disuatu pihak sesuai dg kebutuhan dan tuntutan masyarakat, dan dipihak lain sesuai pula dg situasi sosial dan ekonomi masyarakat.
  • 28. SUB SISTEM DALAM SISTEM KESEHATAN 1. Sub sistem Pelayanan Kesehatan, adalah kesatuan yg utuh dan terpadu dr bbg upaya kesehatan yg diselenggarakan dlm suatu negara 2. Sub sistem pembiayaan kesehatan, adalah kesatuan yg utuh dan terpadu dr pembiayaan upaya kesehatan yg berlaku dalam suatu negara
  • 29. UNSUR-UNSUR SISTEM KESEHATAN Organisasi Organisasi Pelayanan Pembiayaan Sistem Kesehatan Mutu Pelayanan Kesehatan
  • 30. SISTEM KESEHATAN DUNIA - Masalah kesehatan suatu bangsa sangat berhub erat dg tk kemiskinan dan ekonomi - Bbg badan dunia telah memusatkan perhatian trhd peningkatan kualitas hidup terutama kesehatan
  • 31. SISTEM KESEHATAN DUNIA - Dalam laporan Millenium Summit 2000, tujuan MDG (Millenium Development Goal) pada tahun 2015 adalah : = Memberantas kemiskinan dan kelaparan = Peningkatan pendidikan = Peningkatan kualitas perempuan = Mengurangi kematian anak = meningkatkan tingkat kesehatan terutama memberantas penyakit HIV/AIDS, Malaria, dan penyakit lainnya
  • 32. NILAI-NILAI FUNDAMENTAL DEKLARASI MDG : 1. Freedom ( kebebasan ) 2. Persamaan Hak 3. Solidaritas 4. Toleransi 5. Menghargai alam 6. Berbagi tanggung jawab
  • 33. SISTEM KESEHATAN AMERIKA SERIKAT STRUKTUR ORGANISASI Kesehatan dikelola oleh : pemerintah, dan swasta Menteri Kesehatan berkoordinasi dg institusi dibawahnya yaitu : - Departemen Kesehatan, Pendidikan dan kesejahteraan - Bertanggung jawab thd program massal nasional terkait dg jaminan sosial dan kesejahteraan publik termasuk pendidikan
  • 34. - Dokter dokter lebih banyak bekerja di RS swasta - Rs hanya menerima penderita yg menjadi anggt Assuransi kesehatan - Umumnya setiap pekerja dijamin oleh Health Insurance - Puskesmas banyak yg berbentuk badan swasta - Pembiayaan pengobatan secara pribadi jarang dilakukan - 70% pelayanan kesehatan dg assuransi - Prioritas utama upaya pelayanan kesehatan adalah promotif, preventif dan surveilance
  • 35. PEMBIAYAAN KESEHATAN - Yankes sbg besar dilaks oleh swasta - Pemerintah hanya melayani usaha-usaha kes khusus umpama : perlindungan kepentingan federal, veteran pelayanan MCH/mother and Child Health, yankes thd peny ttt ( peny. jiwa, narkoba, tbc dll ), - Hanya 20% yg dibaiayai pemerintah - Sisanya oleh partisipasi swasta termasuk membangun RS - Jumlah, penyebaran dan pemanfaatan dana telah memuaskan - Telah terdapat mekanisme pembaiayaan kes yakni mel sistem assuransi
  • 36. PENYEDIAAN PELAYANAN KESEHATAN - Jenis, bentuk, dan jumlah penyebarannya tidak diatur dg jelas - Tidak jelas pembagian tugas dan hubungan antar satu dg yg lainnya - Mutu pelayanan kesehatan telah memuaskan
  • 37. Masalah-masalah sistem kesehatan di As - Menjamurnya institusi kes. swasta - Akibatnya biaya kesehatan menjadi lebih tinggi dari pada pembiayaan kesehatan yg disediakan oleh negara
  • 38. PERBEDAAN SISTEM KESEHATAN DI AMERIKA SERIKAT DAN INDONESIA SUB AMERIKA SERIKAT INDONESIA SISTEM Pelaynan -Jenis, bentuk, dan jumlah -Jenis, bentuk, dan jumlah penyebarannya tidak diatur penyebarannya diatur Kesehata dg jelas dg jelas n -Tidak jelas pembagian tugas - jelas pembagian tugas dan hubungan antar satu dg dan hubungan antar satu dg yg lainnya yg lainnya -Mutu pelayanan kesehatan -Mutu pelayanan kesehatan telah memuaskan belum memuaskan Pembia -Jumlah, penyebaran dan pemanfaatan -Jumlah, penyebaran dan pemanfaatan dana telah memuaskan dana belum memuaskan yaan -Telah terdapat mekanisme -Belum terdapat mekanisme Kesehat pembaiayaan kes yakni mel sistem pembaiayaan kes an assuransi
  • 39. - Dari perbandingan diatas, dpt disimpulkan bhw bila ditinjau dari sub sistem yankes, sistem kesehatan di Indonsia lebih baik dari Amerika Serikat - Bila ditinjau dari sub sistem Pembiayaan Kesehatan, maka sistem kesehatan di AS jauh lebih baik dan Indonesia masih terbelakang.
  • 41. PENGERTIAN • MENURUT LEVEY DAN LOOMBA (1973), PELAYANAN KESEHATAN ADALAH : SEMUA UPAYA YG DISELENGGARAKAN SENDIRI ATAU BERSAMA-SAMA DLM SUATU ORGANISASI UTK MEMELIHARA DAN MENINGKATKAN KESEHATAN, MENCEGAH DAN MENYEMBUHKAN PENYAKIT SERTA MEMULIHKAN KESEHATAN PERORANGAN, KLG DAN ATAU MASYARAKAT
  • 42. ADA DUA JENIS PELAYANAN KES ( HODGETTS & CASCIO,1983 ) • PELAYANAN KEDOKTERAN ( MEDICAL SERVICES), TUJUAN UTAMANYA UTK MENYEMBUHKAN PENYAKIT DAN MEMULIHKAN KESEHATAN, SASARANNYA UTK PERSEORANGAN DAN KLG • PELAYANAN KES MASYARAKAT (PUBLIC HEALTH SERVICES) , TUJUAN UTAMANYA UTK MEMELIHARA DAN MENINGKATKAN KES SERTA MENCEGAH PENYAKIT DAN SASARANNYA UTK KLP DAN MASYARAKAT
  • 43. PERBEDAAN NO YAN KEDOKTERAN N YAN KKESMAS O 1. TENAGA PELAKS : 1 TENAGA : AHLI KESMAS DOKTER 2 PERHATIAN UTAMA : 2 PERHATIAN UTAMA : PENYEMBUHAN PENYAKIT PENCEGAHAN PENY. 3 SASARAN UTAMA : 3 SASARAN UTAMA : MASY PERSEORANGAN SCR KESELURUHAN 4. KRG MEMPERHATIKAN 4 SELALU BERUPAYA EFISIENSI MENCARI CARA YG EFISIEN 5 TDK BOLEH MENARIK 5 SELALU BERUPAYA PERHATIAN KRN MENARIK PERHATIAN MASY, BERTENTANGAN DG UMP DG PENYULUHAN ETIKA KEDOKTERAN 6 6 PENGHASILAN DARI GAJI PENGHSLN DR IMBLN JS PEMERINTAH
  • 44. SYARAT POKOK PELAYANAN KESEHATAN • TERSEDIA DAN BERKESINAMBUNGAN • DAPAT DITERIMA DAN WAJAR • MUDAH DICAPAI • MUDAH DIJANGKAU • BERMUTU
  • 45. YAN KES MENYELURUH DAN TERPADU ( COMPREHENSIVE AND INTEGRATED HEALTH SERVICES) • MENURUT SOMERS & SOMERS,1974 ADA 2 MACAM : = PELAYANAN KES YG BERHASIL MEMADUKAN BBG UPAYA KES MULAI DARI PENINGKATAN KES, PENC PENY, PENYEMBUHAN PENY, SERTA PEMULIHAN KES = YAN KES YG MENERAPKAN PENDEKATAN YG MENYELURUH (HOLISTIC APPROACH) YAITU BILA PENDEKATAN YG DIGUNAKAN MEMPERHATIKAN BBG ASPEK KEHIDUPAN DARI PARA PEMAKAI JASA PELAYANAN KES
  • 46. ADA 2 PENDEKATAN UTK MENCAPAI YAN. KES. YG MENEYELURUH DAN TERPADU • PENDEKATAN INSTITUSI ( INSTITUTIONAL APPROACH) : YAN KES DILAKUKAN DLM SATU ATAP • PENDEKATAN SISTEM ( SISTEM APPROACH ) : YAN.KES DIBAGI DALAM STRATA, KEMUDIAN STARTA SATU DAN LAINNYA DIIKAT DLM SUATU MEKANISME HUB KERJA, SHG SCR KESELURUHAN MEMBTK SUATU KESATUAN YG TERPADU
  • 47. STRATIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN • YAN.KES. TK PERTAMA (PRIMARY HEALTH SERVICES) : UMUMNYA BERSIFAT RAWAT JALAN • YAN.KES. TINGKAT KEDUA (SECONDARY HEALTH SERVICES) : TELAH BERSIFAT RAWAT INAP ( INPATIENT SEVICES), TELAH DIBUTUHKAN TENAGA SPESIALIS • YAN.KES. TINGKAT KETIGA ( TERTIARY HEALTH SERVICES) : BERSIFAT LEBIH KOMPLEX, DAN TENAGANYA SUB SPESIALIS
  • 48. JENJANG YAN.KES. DI INDONESIA N TINGKAT UPAYA O 1 TK RUMAH YAN.KES OLEH INDIVIDU ATAU KLG TANGGA 2 TK MASY KEG SWADAYA MASY : POSYANDU, POSKESDES, POD DLL 3 FASILITAS KES DILAKUKAN OLEH PUSKESMAS DAN UNIT TK PERTAMA FUNGSIONAL DIBAWAHNYA ( PRAKTEK DR SWASTA, BIDAN SWASTA, DLL 4 FASILITAS YAN BERUPA RUJUKAN SPESIALIS : RS KES TK KEDUA KAB/KOTA, RS SWASTA, KLINIK SWASTA, DINKES KAB/KOTA, BP4, BKOM, BKMM,SP3T DLL 5 FASILITAS KES BERUPA RUJUKAN SPESIALIS TK KETIGA LANJUTAN/KONSULTAN : RS PROV/RS
  • 49. Konsep dasar Equity, Equality, dan Acssebelity Equity ; merupakan konsep yg menjabarkan adanya prinsip keadilan, dan bukan sekadar sama rata, contoh : Equality : hanya mempedulikan persoalan kontribusi yang sama besar Acssebelity : keterjangkauan baik geografis, jarak, maupun kemampuan ekonomi nmasyarakat
  • 50. Ada 2 jenis Pemerataan ( Equity ) - Horizontal Equity - Vertical Equity Kriteria pemerataan Horizontal : - Equal Expenditure for equal need : Kesetaraan pengeluaran masy utk yankes menurut need - Equal Utilization for equal need : Kesetaraan pemanfaatan yankes menurut need ( kesetaraan lama hari rawat RS menurut kondisi kes - Equal Acsses for equal need : kesetaraan akses menurut need ( kesetaraan menunggu wkt yankes utk kondisi yg sama - Equal Health / Reduced Inequilities in health : Kesetaraan status kesehatan ( Kesetaraan angka kematian menurut umur dan jenis kelamin di bbg daerah
  • 51. Kriteria pemerataan Vertikal 1. Unequal treatment for unequal need : Perawatan yang tidak sama atau tidak setara utk need yg tidak sama atau tdk setara. Ump : perawatan yg tidak sama atau tidak setara pd mereka yg kondisi penyakit yg mudah diobati dg mereka yg kondisi peny yg serius 2. Progressive Financing based on ability to pay : Mekanisme pembiayaan yg sesuai tk kemampuan masy Ump : pemungutan pajak utk membiayai pelayanan keshatan sesuai kemampuan masyarakat
  • 52. SISTEM KESEHATAN NASIONAL (SKN) MZ
  • 53. SISTEM KESEHATAN NASIONAL Adalah suatu tatanan yg mencerminkan upaya bangsa utk meningkatkan kemampuan mencapai derajad kesehatan yg optimal sbg perwujudan kesejahteraan umum seperti yg yg dimaksud dalam Pembukaan UUD 1945
  • 54. • INDONESIA TELAH MEMILIKI 2 SKN : - SKN TH 1982, BERDASARKAN KEPMENKES RI No : 99a/MENKES/SK/III/82 TGL : 2 MARET 1982. - SKN TH 2004, BERDASARKAN KEPMENKES RI NO ; 131/MENKES/SK/II/2004 TANGGAL 10 FEBRUARI 2004
  • 55. BBP DSR DI TERBITKANNYA SKN TH 2004 • TAP MPR RI NO : X TH 1998 TTG POKOK 2 REFORMASI • TAP MPR RI NO: VII TH 2001 TTG VISI INDONESIA MASA DEPAN • UU NO : 23 TH 1992 TTG KESEHATAN • UU NO ; 22 TH 1999 TTG PEMERINTAHAN DAERAH • UU NO 25 TH 1999 TTG PERIMBANGAN KEUANGAN ANTARA PEM PST DAN DAERAH • UU NO ; 25 TH 2000 TTG KEWENANGAN PEMERINTAH DAN KEWENANGAN PROVINSI SBG DAERAH OTONOM • UU NO 25 TH 2000 TTG PROGRAM PEMBANGUNAN NASIONAL • KEPMENKES RI NO ; 99A/MENKES/SK/III/1982, TTG BERLAKUNYA SKN • KEPMENKES RI NO ; 574/MENKES/SK/IV/2000, TTG PEMB KES MENUJU INDONESIA SEHAT TH 2010
  • 56. MAKSUD DAN KEGUNAAN • UTK MENYESUAIKAN SKN 1982 DG BBG PERUBAHAN DAN TANTANGAN EKSTERNAL DAN INTERNAL UTK DIPERGUNAKAN SBG LANDASAN, ARAH, DAN PEDOMAN PENYELENGGARAAN PEMBANGUNAN KESEHATAN BAIK OLEH MASY, SWASTA, MAUPUN OLEH PEMERINTAH SERTA PIHAK2 LAIN YG TERKAIT
  • 57. LANJUTAN • MERUPAKAN ACUAN DLM MENERAPKAN PENDEKATAN PELAYANAN KESEHATAN PRIMER (PHC) YG SECARA GLOBAL TELAH DIAKUI SBG PENDEKATAN YG TEPAT DLM MENCAPAI KESEHATAN BAGI SEMUA, YG DI INDONESIA DIFORMULASIKAN SBG INDONESIA SEHAT
  • 58. LANDASAN SKN • LANDASAN IDIIL YAITU PANCASILA • LANDASAN KONSTISIONAL YAITU UUD 1945 PRINSIP DSR SKN : - PERIKEMANUSIAAN - HAK ASASI MANUSIA - ADIL DANMERATA - PEMBERDAYAAN DAN KEMANDIRIAN MASY - KEMITRAAN - PENGUTAMAAN DAN MANFAAT - TATA KEPEMERINTAHAN YG BAIK
  • 59. TUJUAN SKN • TERSELENGGARANYA PEMBANGUNAN KESEHATAN OLEH SEMUA POTENSI BANGSA, BAIK MASYARAKAT, SWASTA MAUPUN PEMERINTAH SECARA SINERGIS, BERHASIL GUNA DAN BERDAYA GUNA, SHG TERCAPAI DERAJAD KESEHATAN MASYARAKAT YG SETINGGI-TINGGINYA.
  • 60. KEDUDUKAN SKN • SUPRA SYSTEM SKN SUPRA SISTEM SKN ADALAH SISTEM PENYELENGGARAAN NEGARA • KEDUDUKAN SKN THD SISTEM NASIONAL LAIN SKN HRS BERINTERAKSI SCR HARMONIS DG BBG SISTEM NASIONAL LAIN AL : - SISDIKNAS, SISTEM PEREKONOMIAN NAS - SIST KETAHANAN PANGAN NASIONAL - SISTEM HANKAMNAS - SISTEM –SISTEM NASIONAL LAINNYA
  • 61. • KEDUDUKAN SKN THD SKD SKN MERUPAKAN SUPRASISTEM DARI SKD • KEDUDUKAN SKN THD BBG SISTEM KEMASYARAKATAN TERMASUK SWASTA SKN MRPKN BAGIAN DR SISTEM KEMASYARAKATAN YG DIPERGUNAKAN SBG ACUAN UTAMA DLM MENGEMBANGKAN PERILAKU DAN LINGKUNGAN SEHAT SERTA PERAN AKTIF MASYARAKAT DLM BBG UPAYA KESEHATAN
  • 62. SUB SISTEM SKN • ADA 6 SUBSISTEM SKN YAITU : = SUB SISTEM UPAYA KESEHATAN = SUB SISTEM PEMBIAYAAN KESEHATAN = SUBSISTEM SDM KESEHATAM = SUB SISTEM OBAT DAN PERBEKALAN KESEHATAN = SUB SISTEM PEMBERDAYAAN MASY = SUB SISTEM MANAJEMEN KESEHATAN