SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
KERAJAAN DEMAK
Disusun oleh :
1. FATKHIYATUL FITRIA ( 10 )
2. INGGRITYA UTARI ( 11 )
3. GLEN YUSUF SATRIA ( 12 )
Gambar Kerajaan Demak
Pengertian
• Kesultanan Demak adalah kesultanan Islam
pertama di pulau Jawa
• Didirikan oleh Raden Patah pada tahun 1478.
• Berdirinya Kerajaan Demak dilatarbelakangi
oleh melemahnya pemerintahan Kerajaan
Majapahit atas daerah-daerah pesisir utara
pulau Jawa.
• Kerajaan ini tercatat menjadi pelopor
penyebaran agama Islam di pulau Jawa dan
Indonesia pada umumnya.
Masa awal Kerajaan Demak
• Menjelang akhir abad ke-15, seiring dengan
kemuduran Majapahit, secara praktis beberapa
wilayah kekuasaannya mulai memisahkan diri.
Bahkan wilayah-wilayah yang tersebar atas
kadipaten-kadipaten saling serang, saling
mengklaim sebagai pewaris tahta Majapahit.
• Sementara Demak yang berada di wilayah utara
pantai Jawa muncul sebagai kawasan yang mandiri.
Dalam tradisi Jawa digambarkan bahwa Demak
merupakan penganti langsung dari Majapahit.
Masa keemasan kerajaan demak
• Pada awal abad ke-16, Kerajaan Demak
telah menjadi kerajaan yang kuat di Pulau
Jawa, tidak satu pun kerajaan lain di Jawa
yang mampu menandingi usaha kerajaan ini
dalam memperluas kekuasaannya dengan
menundukan beberapa kawasan pelabuhan
dan pedalaman di nusantara.
Raja – Raja Kerajaan Demak
• Raden Patah (1478 - 1518)
• Pati Unus (1518 - 1521)
• Trenggana (1521 - 1546)
• Sunan Prawoto (1546 - 1549)
Raden Patah
• Raden Patah adalah pendiri kerajaan demak ,dan
merupakan Raja pertama di kerajaan demak.
• Raden Patah adalah putra Brawijaya raja terakhir
Majapahit (versi babad) dari seorang selir Cina.
• Raden Patah memiliki gelar Senapati Jimbun Ningrat
Ngabdurahman Panembahan Palembang Sayidin
Panatagama.
• Nama Patah sendiri berasal dari kata al-Fatah, yang
artinya "Sang Pembuka", karena ia memang pembuka
kerajaan Islam pertama di pulau Jawa.
• Pada tahun 1479 ia meresmikan Masjid Agung Demak
sebagi pusat pemerintahan
• Kepada umat beragama lain, sikap Raden Patah sangat
toleran.
• Raden Patah juga tidak mau memerangi umat Hindu dan
Buddha sebagaimana wasiat Sunan Ampel, gurunya
Keturunan Raden Patah :
• Raden Patah memiliki tiga orang istri. Yang pertama
adalah putri Sunan Ampel, menjadi permaisuri utama,
melahirkan Raden Surya dan Raden Trenggana.
• Istri yang kedua seorang putri dari Randu Sanga,
melahirkan Raden Kanduruwan. Raden Kanduruwan ini
pada pemerintahan Sultan Trenggana berjasa
menaklukkan Sumenep.
• Istri yang ketiga adalah putri bupati Jipang, melahirkan
Raden Kikin dan Ratu Mas Nyawa.
Pati Unus
• Pati Unus atau Adipati Unus adalah raja Demak kedua,
yang memerintah dari tahun 1518 hingga 1521. Ia adalah
anak sulung Raden Patah, pendiri Demak.
• Pati Unus dikenal juga dengan julukan Pangeran Sabrang
Lor (sabrang=menyeberang, lor=utara), karena pernah
menyeberangi Laut Jawa menuju Malaka untuk melawan
Portugis.
• Nama asli beliau Raden Abdul Qadir putra Raden
Muhammad Yunus dari Jepara.
• Pada tahun 1521, Pati Unus memimpin penyerbuan ke
Malaka melawan pendudukan Portugis. Pati Unus gugur
dalam pertempuran ini, dan digantikan oleh adik
kandungnya, raja Trenggana.
Trenggana
• Trenggana alias Tung Ka Lo adalah raja Demak ketiga,
dan merupakan putra dari Pati Unus ,ia memerintah pada
tahun 1505-1518, kemudian tahun 1521-1546.
• Di bawah Trenggana, wilayah kekuasaan Demak meluas
sampai ke Jawa Timur.
• Gelar "Sultan" yang diberinya dalam tradisi Jawa sebetulnya
belum disandang pada masa itu. Di Jawa, penguasa yang
pertama memakai gelar "Sultan" adalah Pangeran Ratu dari
Banten, tahun 1638.
• ia dilahirkan sekitar tahun 1483. Dan wafat pada 1546
Sunan Prawoto
• Sunan Prawoto (nama lahirnya Raden Mukmin atau Muk
Ming) adalah raja Demak keempat, yang memerintah tahun
1546-1549. Ia lebih cenderung sebagai seorang ahli agama
daripada ahli politik. Pada masa kekuasaannya, daerah
bawahan Demak seperti Banten, Cirebon, Surabaya, dan
Gresik, berkembang bebas tanpa mampu dihalanginya.
• Sunan prawoto adalah putra sulung dari Trenggana .
• Sepeninggal Trenggana yang memerintah Demak tahun
1521-1546, Sunan Prawoto selaku putra tertua naik tahta.
Kematian Sunan Prawoto :
• Sunan Prawoto meninggalkan seorang putra yang masih
kecil bernama Arya Pangiri, yang kemudian diasuh bibinya,
yaitu Ratu Kalinyamat dari Jepara.
Wilayah kekuasaan
 Lokasi ibukota Kesultanan
Demak, yang pada masa itu
masih dapat dilayari dari laut
dan dinamakan Bintara
(dibaca "Bintoro" dalam
bahasa Jawa), saat ini telah
menjadi kota Demak di Jawa
Tengah
Kemunduran Kerajaan Demak
Suksesnya Sunan Prawoto tidak berlangsung mulus.
Penunjukannya sebagai sunan ditentang oleh adik
Trenggana, yaitu Pangeran Sekar Seda Lepen. Dalam
penumpasan pemberontakan, Pangeran Sekar Seda
Lepen akhirnya terbunuh. Akan tetapi, pada tahun 1561
Sunan Prawoto beserta keluarganya dihabisi oleh suruhan
Arya Penangsang. Arya Penangsang kemudian menjadi
penguasa tahta Demak.
Kemajuan Kerajaan Demak
• Demak mencapai puncak kejayaan pada masa pemerintahan
Sultan Trenggana.Ia menjadikan Demak sebagai pusat
kekuasaan di Jawa.Ia pun menjadikan Demak sebagai salah
satu pusat penyebaran agama Islam di Nusantara.Untuk
menjadikan Demak sebagai pusat kekuasaan di Jawa,
daerah-daerah di Jawa ditaklukan.
• Untuk menjadikan Demak sebagai salah satu pusat
penyebaran agama Islam,Sultan Trenggana membantu
penyiaran agama Islam dan pendirian
• Kerajaan Banjar di Kalimantan Selatan.Di bawah
pemerintahan SultanTrenggana,kekuasaan demak meliputi
sebagian Jabar,Jayakarta,Jateng,dansebagian Jatim.
• Faktor – faktor yang mendorong kemajuan
Demak adalah :
• 1). Letaknya Strategis di daerah pantai
• 2). Pelabuhan Bergota di Semarang, dan
merupakan eskpor-impor yang
penting bagiDemak
• 3). Memiliki sungai sebagai penghubung dengan
daerah pedalaman,sehingga membantu
pengangkutan hasil pertanian berassebagai
komoditas ekspor utamaDemak
• .4)Runtuhnya Majapahit oleh
demak membuatdemak berkembang pesat
Kehidupan sosial budaya
Bangunan Masjid Demak adalah satu
peninggalan berharga kerajaan Demak yang
terletak di sebelah barat alun-alun Demak.
Masjid Agung Demak juga memiliki ciri yang
khas yaitu salah satu tiang utamanya terbuat
dari tatal ( potongan kayu).
Kehidupan ekonomi
 Letak kerajaan Demak yang sangat strategis sangat
membantu, Kerajaan Demak sebagai kerajaan Maritim.
dan letak dekat muara sungai Demak mendorong
aktivitas perdagangan cepat berkembang. Kerajaan
Demak juga hidup dari agraris yang berdampak
Pertanian di Demak tumbuh dengan baik karena aliran
sungai Demak lewat pelabuhan Bergota dan
Jepara. Demak bisa menjual hasil produksi seperti
beras, garam dan kayu jati.
Peninggalan
Tradisi yang ada Masjid Demak
Makam kuno Masjid Agung
THANK’S FOR
YOUR
ATTANTION

More Related Content

What's hot

sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyaFitriHastuti2
 
Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...
Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...
Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...Mulia Fathan
 
Kerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-Tidore
Kerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-TidoreKerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-Tidore
Kerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-TidoreAlvinalutviyani
 
Kerajaan samudera pasai kelompok 2
Kerajaan samudera pasai kelompok 2Kerajaan samudera pasai kelompok 2
Kerajaan samudera pasai kelompok 2regiandira739
 
Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan AcehNadia Eva
 
Kesultanan Demak
Kesultanan DemakKesultanan Demak
Kesultanan DemakHerdiana
 
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islamPower point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islamSchool
 

What's hot (20)

Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
 
Kerajaan Mataram Islam
Kerajaan  Mataram  IslamKerajaan  Mataram  Islam
Kerajaan Mataram Islam
 
Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...
Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...
Kelompok 5 Kerajaan Mataram Islam (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam d...
 
Kerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-Tidore
Kerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-TidoreKerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-Tidore
Kerajaan Gowa-Tallo dan Ternate-Tidore
 
11.Kerajaan demak
11.Kerajaan demak11.Kerajaan demak
11.Kerajaan demak
 
Kerajaan demak kelompok 4
Kerajaan demak kelompok 4Kerajaan demak kelompok 4
Kerajaan demak kelompok 4
 
Kerajaan singasari;
Kerajaan singasari;Kerajaan singasari;
Kerajaan singasari;
 
Kerajaan Pajang
Kerajaan PajangKerajaan Pajang
Kerajaan Pajang
 
Kerajaan samudera pasai kelompok 2
Kerajaan samudera pasai kelompok 2Kerajaan samudera pasai kelompok 2
Kerajaan samudera pasai kelompok 2
 
Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan Aceh
 
Kesultanan Ternate dan Tidore
Kesultanan Ternate dan TidoreKesultanan Ternate dan Tidore
Kesultanan Ternate dan Tidore
 
Kesultanan Demak
Kesultanan DemakKesultanan Demak
Kesultanan Demak
 
Samudra Pasai
Samudra PasaiSamudra Pasai
Samudra Pasai
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kerajaan Gowa-Tallo
Kerajaan Gowa-TalloKerajaan Gowa-Tallo
Kerajaan Gowa-Tallo
 
Kerajaan Pajang.pptx
Kerajaan Pajang.pptxKerajaan Pajang.pptx
Kerajaan Pajang.pptx
 
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islamPower point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
 
Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidore
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 

Viewers also liked

Ppt kerajaan demak
Ppt kerajaan demakPpt kerajaan demak
Ppt kerajaan demakDewi_Sejarah
 
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Mulia Fathan
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demakChie Aza
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakValencia Rizal
 
Kerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaYushila Salma
 
Sejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawaSejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawaAisyah Rosyidah
 
Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...
Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...
Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...Mulia Fathan
 
Kerajaan Demak Kelas 10
Kerajaan Demak Kelas 10Kerajaan Demak Kelas 10
Kerajaan Demak Kelas 10Niken A
 
kerajaan demak
kerajaan demakkerajaan demak
kerajaan demakHerman MHS
 
Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...
Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...
Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...Mulia Fathan
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan bantensari_sweet
 
Sejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajangSejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajangYoshua Putra
 

Viewers also liked (20)

Ppt kerajaan demak
Ppt kerajaan demakPpt kerajaan demak
Ppt kerajaan demak
 
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Presentasi demak
Presentasi demakPresentasi demak
Presentasi demak
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawa
 
Sejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawaSejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawa
 
Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...
Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...
Kelompok 6 ~ Sejarah Kerajaan Banten (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Isla...
 
Kerajaan Demak Kelas 10
Kerajaan Demak Kelas 10Kerajaan Demak Kelas 10
Kerajaan Demak Kelas 10
 
Kerajaan pajang
Kerajaan pajangKerajaan pajang
Kerajaan pajang
 
kerajaan demak
kerajaan demakkerajaan demak
kerajaan demak
 
Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...
Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...
Kelompok 4. Kerajaan Pajang (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indo...
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan banten
 
kerajaan Pajang
kerajaan Pajangkerajaan Pajang
kerajaan Pajang
 
Sejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajangSejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajang
 
Mataram islam
Mataram islamMataram islam
Mataram islam
 

Similar to KERAJAAN DEMAK

power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdfpower-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdflukmanchannel
 
Kerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKevinAnggono
 
sejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiasejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiadewi inne kumalasari
 
sejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptxsejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptxMuriadi Suriyanto
 
Kerajaan Demak
Kerajaan DemakKerajaan Demak
Kerajaan DemakNurullkk
 
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptxtentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptxFaisalAriij
 
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di IndonesiaPeran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di IndonesiaEva Rahma Indriyani
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakValencia Rizal
 
Kerajaan Islam di indonesia
Kerajaan Islam di indonesiaKerajaan Islam di indonesia
Kerajaan Islam di indonesiaecstasya
 
[170417] Presentasi Sejarah Indonesia
[170417] Presentasi Sejarah Indonesia[170417] Presentasi Sejarah Indonesia
[170417] Presentasi Sejarah IndonesiaMega Lestari Syofyan
 
Kerajaan islam di indonesia 2
Kerajaan islam di indonesia 2Kerajaan islam di indonesia 2
Kerajaan islam di indonesia 2Ayi Milanisti
 
Kesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptx
Kesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptxKesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptx
Kesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptxFitriYulianie1
 
KERAJAAN DEMAK.pptx
KERAJAAN DEMAK.pptxKERAJAAN DEMAK.pptx
KERAJAAN DEMAK.pptxwahaikamu
 

Similar to KERAJAAN DEMAK (20)

power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdfpower-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
 
Kerajaan Demak
Kerajaan DemakKerajaan Demak
Kerajaan Demak
 
Kerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawa
 
sejarah-kerajaan islam di jawa
sejarah-kerajaan islam di jawasejarah-kerajaan islam di jawa
sejarah-kerajaan islam di jawa
 
sejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiasejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesia
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Sejarah kerajaan demak
Sejarah  kerajaan demak Sejarah  kerajaan demak
Sejarah kerajaan demak
 
sejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptxsejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptx
 
Kerajaan Demak
Kerajaan DemakKerajaan Demak
Kerajaan Demak
 
Demak
DemakDemak
Demak
 
Kerajaan Islam Jawa Lengkap
Kerajaan Islam Jawa LengkapKerajaan Islam Jawa Lengkap
Kerajaan Islam Jawa Lengkap
 
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptxtentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
 
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di IndonesiaPeran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
 
Kerajaan Islam di indonesia
Kerajaan Islam di indonesiaKerajaan Islam di indonesia
Kerajaan Islam di indonesia
 
[170417] Presentasi Sejarah Indonesia
[170417] Presentasi Sejarah Indonesia[170417] Presentasi Sejarah Indonesia
[170417] Presentasi Sejarah Indonesia
 
Kerajaan islam di indonesia 2
Kerajaan islam di indonesia 2Kerajaan islam di indonesia 2
Kerajaan islam di indonesia 2
 
Kerajaan islam di nusantara
Kerajaan islam di nusantaraKerajaan islam di nusantara
Kerajaan islam di nusantara
 
Kesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptx
Kesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptxKesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptx
Kesultanan kesultanan maritim nusantara pada masa islam.pptx
 
KERAJAAN DEMAK.pptx
KERAJAAN DEMAK.pptxKERAJAAN DEMAK.pptx
KERAJAAN DEMAK.pptx
 

More from Annisa Wasistiana

More from Annisa Wasistiana (20)

Dinamika Pancasila dalam Sejarah Bangsa
Dinamika Pancasila dalam Sejarah BangsaDinamika Pancasila dalam Sejarah Bangsa
Dinamika Pancasila dalam Sejarah Bangsa
 
Aspek Bisnis Bidang Pemasaran
Aspek Bisnis Bidang PemasaranAspek Bisnis Bidang Pemasaran
Aspek Bisnis Bidang Pemasaran
 
Menciptakan Organisasi Fleksibel
Menciptakan Organisasi FleksibelMenciptakan Organisasi Fleksibel
Menciptakan Organisasi Fleksibel
 
Manajemen dan Organisasi
Manajemen dan OrganisasiManajemen dan Organisasi
Manajemen dan Organisasi
 
Perlindungan Konsumen
Perlindungan KonsumenPerlindungan Konsumen
Perlindungan Konsumen
 
Dana Pensiun
Dana PensiunDana Pensiun
Dana Pensiun
 
Rahasia dan Kesehatan Bank
Rahasia dan Kesehatan BankRahasia dan Kesehatan Bank
Rahasia dan Kesehatan Bank
 
Otoritas Jasa Keuangan & Otoritas Moneter
Otoritas Jasa Keuangan & Otoritas MoneterOtoritas Jasa Keuangan & Otoritas Moneter
Otoritas Jasa Keuangan & Otoritas Moneter
 
Arsitektur Perbankan Indonesia
Arsitektur Perbankan IndonesiaArsitektur Perbankan Indonesia
Arsitektur Perbankan Indonesia
 
Lembaga Keuangan
Lembaga KeuanganLembaga Keuangan
Lembaga Keuangan
 
Pelanggaran HAM di indonesia
Pelanggaran HAM di indonesiaPelanggaran HAM di indonesia
Pelanggaran HAM di indonesia
 
Kerajaan Tidore
Kerajaan TidoreKerajaan Tidore
Kerajaan Tidore
 
Kerajaan samudra pasai
Kerajaan samudra pasaiKerajaan samudra pasai
Kerajaan samudra pasai
 
Kerajaan mataram islam
Kerajaan mataram islamKerajaan mataram islam
Kerajaan mataram islam
 
Kerajaan aceh
Kerajaan acehKerajaan aceh
Kerajaan aceh
 
Bahan ajar peta atlas dan globe
Bahan ajar  peta atlas dan globeBahan ajar  peta atlas dan globe
Bahan ajar peta atlas dan globe
 
Hidrosfer
HidrosferHidrosfer
Hidrosfer
 
Indonesia .Negara maju dan berkembang
Indonesia .Negara maju dan berkembangIndonesia .Negara maju dan berkembang
Indonesia .Negara maju dan berkembang
 
Kelangkaan sumber daya
Kelangkaan sumber daya Kelangkaan sumber daya
Kelangkaan sumber daya
 
Kerusakan lingkungan lahan dan pencegahannya
Kerusakan lingkungan lahan dan pencegahannyaKerusakan lingkungan lahan dan pencegahannya
Kerusakan lingkungan lahan dan pencegahannya
 

Recently uploaded

ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 

KERAJAAN DEMAK

  • 1. KERAJAAN DEMAK Disusun oleh : 1. FATKHIYATUL FITRIA ( 10 ) 2. INGGRITYA UTARI ( 11 ) 3. GLEN YUSUF SATRIA ( 12 )
  • 3. Pengertian • Kesultanan Demak adalah kesultanan Islam pertama di pulau Jawa • Didirikan oleh Raden Patah pada tahun 1478. • Berdirinya Kerajaan Demak dilatarbelakangi oleh melemahnya pemerintahan Kerajaan Majapahit atas daerah-daerah pesisir utara pulau Jawa. • Kerajaan ini tercatat menjadi pelopor penyebaran agama Islam di pulau Jawa dan Indonesia pada umumnya.
  • 4. Masa awal Kerajaan Demak • Menjelang akhir abad ke-15, seiring dengan kemuduran Majapahit, secara praktis beberapa wilayah kekuasaannya mulai memisahkan diri. Bahkan wilayah-wilayah yang tersebar atas kadipaten-kadipaten saling serang, saling mengklaim sebagai pewaris tahta Majapahit. • Sementara Demak yang berada di wilayah utara pantai Jawa muncul sebagai kawasan yang mandiri. Dalam tradisi Jawa digambarkan bahwa Demak merupakan penganti langsung dari Majapahit.
  • 5. Masa keemasan kerajaan demak • Pada awal abad ke-16, Kerajaan Demak telah menjadi kerajaan yang kuat di Pulau Jawa, tidak satu pun kerajaan lain di Jawa yang mampu menandingi usaha kerajaan ini dalam memperluas kekuasaannya dengan menundukan beberapa kawasan pelabuhan dan pedalaman di nusantara.
  • 6. Raja – Raja Kerajaan Demak • Raden Patah (1478 - 1518) • Pati Unus (1518 - 1521) • Trenggana (1521 - 1546) • Sunan Prawoto (1546 - 1549)
  • 7. Raden Patah • Raden Patah adalah pendiri kerajaan demak ,dan merupakan Raja pertama di kerajaan demak. • Raden Patah adalah putra Brawijaya raja terakhir Majapahit (versi babad) dari seorang selir Cina. • Raden Patah memiliki gelar Senapati Jimbun Ningrat Ngabdurahman Panembahan Palembang Sayidin Panatagama. • Nama Patah sendiri berasal dari kata al-Fatah, yang artinya "Sang Pembuka", karena ia memang pembuka kerajaan Islam pertama di pulau Jawa. • Pada tahun 1479 ia meresmikan Masjid Agung Demak sebagi pusat pemerintahan
  • 8. • Kepada umat beragama lain, sikap Raden Patah sangat toleran. • Raden Patah juga tidak mau memerangi umat Hindu dan Buddha sebagaimana wasiat Sunan Ampel, gurunya Keturunan Raden Patah : • Raden Patah memiliki tiga orang istri. Yang pertama adalah putri Sunan Ampel, menjadi permaisuri utama, melahirkan Raden Surya dan Raden Trenggana. • Istri yang kedua seorang putri dari Randu Sanga, melahirkan Raden Kanduruwan. Raden Kanduruwan ini pada pemerintahan Sultan Trenggana berjasa menaklukkan Sumenep. • Istri yang ketiga adalah putri bupati Jipang, melahirkan Raden Kikin dan Ratu Mas Nyawa.
  • 9. Pati Unus • Pati Unus atau Adipati Unus adalah raja Demak kedua, yang memerintah dari tahun 1518 hingga 1521. Ia adalah anak sulung Raden Patah, pendiri Demak. • Pati Unus dikenal juga dengan julukan Pangeran Sabrang Lor (sabrang=menyeberang, lor=utara), karena pernah menyeberangi Laut Jawa menuju Malaka untuk melawan Portugis. • Nama asli beliau Raden Abdul Qadir putra Raden Muhammad Yunus dari Jepara. • Pada tahun 1521, Pati Unus memimpin penyerbuan ke Malaka melawan pendudukan Portugis. Pati Unus gugur dalam pertempuran ini, dan digantikan oleh adik kandungnya, raja Trenggana.
  • 10. Trenggana • Trenggana alias Tung Ka Lo adalah raja Demak ketiga, dan merupakan putra dari Pati Unus ,ia memerintah pada tahun 1505-1518, kemudian tahun 1521-1546. • Di bawah Trenggana, wilayah kekuasaan Demak meluas sampai ke Jawa Timur. • Gelar "Sultan" yang diberinya dalam tradisi Jawa sebetulnya belum disandang pada masa itu. Di Jawa, penguasa yang pertama memakai gelar "Sultan" adalah Pangeran Ratu dari Banten, tahun 1638. • ia dilahirkan sekitar tahun 1483. Dan wafat pada 1546
  • 11. Sunan Prawoto • Sunan Prawoto (nama lahirnya Raden Mukmin atau Muk Ming) adalah raja Demak keempat, yang memerintah tahun 1546-1549. Ia lebih cenderung sebagai seorang ahli agama daripada ahli politik. Pada masa kekuasaannya, daerah bawahan Demak seperti Banten, Cirebon, Surabaya, dan Gresik, berkembang bebas tanpa mampu dihalanginya. • Sunan prawoto adalah putra sulung dari Trenggana . • Sepeninggal Trenggana yang memerintah Demak tahun 1521-1546, Sunan Prawoto selaku putra tertua naik tahta. Kematian Sunan Prawoto : • Sunan Prawoto meninggalkan seorang putra yang masih kecil bernama Arya Pangiri, yang kemudian diasuh bibinya, yaitu Ratu Kalinyamat dari Jepara.
  • 12. Wilayah kekuasaan  Lokasi ibukota Kesultanan Demak, yang pada masa itu masih dapat dilayari dari laut dan dinamakan Bintara (dibaca "Bintoro" dalam bahasa Jawa), saat ini telah menjadi kota Demak di Jawa Tengah
  • 13. Kemunduran Kerajaan Demak Suksesnya Sunan Prawoto tidak berlangsung mulus. Penunjukannya sebagai sunan ditentang oleh adik Trenggana, yaitu Pangeran Sekar Seda Lepen. Dalam penumpasan pemberontakan, Pangeran Sekar Seda Lepen akhirnya terbunuh. Akan tetapi, pada tahun 1561 Sunan Prawoto beserta keluarganya dihabisi oleh suruhan Arya Penangsang. Arya Penangsang kemudian menjadi penguasa tahta Demak.
  • 14. Kemajuan Kerajaan Demak • Demak mencapai puncak kejayaan pada masa pemerintahan Sultan Trenggana.Ia menjadikan Demak sebagai pusat kekuasaan di Jawa.Ia pun menjadikan Demak sebagai salah satu pusat penyebaran agama Islam di Nusantara.Untuk menjadikan Demak sebagai pusat kekuasaan di Jawa, daerah-daerah di Jawa ditaklukan. • Untuk menjadikan Demak sebagai salah satu pusat penyebaran agama Islam,Sultan Trenggana membantu penyiaran agama Islam dan pendirian • Kerajaan Banjar di Kalimantan Selatan.Di bawah pemerintahan SultanTrenggana,kekuasaan demak meliputi sebagian Jabar,Jayakarta,Jateng,dansebagian Jatim.
  • 15. • Faktor – faktor yang mendorong kemajuan Demak adalah : • 1). Letaknya Strategis di daerah pantai • 2). Pelabuhan Bergota di Semarang, dan merupakan eskpor-impor yang penting bagiDemak • 3). Memiliki sungai sebagai penghubung dengan daerah pedalaman,sehingga membantu pengangkutan hasil pertanian berassebagai komoditas ekspor utamaDemak • .4)Runtuhnya Majapahit oleh demak membuatdemak berkembang pesat
  • 16. Kehidupan sosial budaya Bangunan Masjid Demak adalah satu peninggalan berharga kerajaan Demak yang terletak di sebelah barat alun-alun Demak. Masjid Agung Demak juga memiliki ciri yang khas yaitu salah satu tiang utamanya terbuat dari tatal ( potongan kayu).
  • 17. Kehidupan ekonomi  Letak kerajaan Demak yang sangat strategis sangat membantu, Kerajaan Demak sebagai kerajaan Maritim. dan letak dekat muara sungai Demak mendorong aktivitas perdagangan cepat berkembang. Kerajaan Demak juga hidup dari agraris yang berdampak Pertanian di Demak tumbuh dengan baik karena aliran sungai Demak lewat pelabuhan Bergota dan Jepara. Demak bisa menjual hasil produksi seperti beras, garam dan kayu jati.