SlideShare a Scribd company logo
114




                                              BAB IV

                           PEMBAHASAN HASIL PRINT OUT

A. Uji Normalitas Data


                                     One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

                                               Nilai       Nilai Harian     Nilai Harian      Nilai        Nilai        Nilai
                                              sebelum       1 setelah            2           Formatif     Sumatif      Raport
                                              pembela pembelajara
                                               jaran            n
                                              matemat matematika
                                                ika

N                                                 100                100              100        100          100          100
                                  Mean        49,2700          70,4400          74,3500      75,9400      76,2700      74,4500
                     a,b
Normal Parameters                 Std.        10,3013                                        11,4334      11,4775
                                                               9,63718        11,56132                                 7,42011
                                  Deviation            7                                              4            6
                                  Absolute       ,131               ,122             ,167        ,189        ,167         ,180
Most Extreme Differences          Positive       ,122               ,111             ,113        ,101        ,093         ,127
                                  Negative      -,131               -,122            -,167      -,189       -,167        -,180
Kolmogorov-Smirnov Z                            1,312            1,218            1,675        1,887        1,674        1,795
Asymp. Sig. (2-tailed)                           ,064               ,103             ,007        ,002        ,007         ,003

a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.

          Pada tabel One-Sampe Kolmogorov-Smirnov Test terlihat untuk semua

    data N = 100 , dipastikan jumlah data adalah 100 dan tidak ada data yang

    hilang.

    Pengujian Hipotesis

    Hipotesis untuk data di atas:

    H0 : Sampel berdistribusi normal.

    H1: Sampel tidak berdistribusi normal.

    Dasar pengambilan keputusan yaitu dilihat dari probabilitasnya:
115




Jika probabilitasnya > 0,05 maka H0 diterima, dan jika probabilitasnya < 0,05

, H0 ditolak.

1. Nilai sebelum Pembelajaran Matematika

    Dari hasil output, didapatkan   = 49,27 dan   = 10,30

    Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,06. Didapatkan p > α yaitu

    0,06 > 0,05 maka H0 diterima, sehingga Nilai Sebelum Pembelajaran

    Matematika berdistribusi normal.

2. Nilai Harian 1

    Dari hasil output, didapatkan   = 70,44 dan   = 9,637

    Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,103. Didapatkan p > α yaitu

    0,103 > 0,05 maka H0 diterima, sehingga Nilai Harian 1 Setelah

    Pembelajaran Matematika berdistribusi normal.

3. Nilai Harian 2

    Dari hasil output, didapatkan   = 74,35 dan   = 11,561

    Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,007. Didapatkan p < α yaitu

    0,007< 0,05 maka H0 ditolak, sehingga Nilai Harian 2tidakberdistribusi

    normal.

4. Nilai Formatif

    Dari hasil output, didapatkan   = 75,94 dan   = 11,433

    Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,002. Didapatkan p < α yaitu

    0,002 < 0,05 maka H0 ditolak, sehingga Nilai Formatif tidakberdistribusi

    normal.

5. Nilai Sumatif
116




           Dari hasil output, didapatkan     = 76,27 dan           = 11,477

           Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,007. Didapatkan p < α yaitu

           0,007< 0,05 maka H0 diterima, sehingga Nilai Sumatiftidak berdistribusi

           normal.

     6. Nilai Raport

           Dari hasil output, didapatkan = 74,45 dan               = 7,420

           Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,03. Didapatkan p < α yaitu

           0,003< 0,05 maka H0 ditolak, sehingga Nilai Raport tidakberdistribusi

           normal.




                                       Case Processing Summary

                                           Nilai         Nilai Harian Nilai Harian      Nilai         Nilai         Nilai
                                       sebelum            1 setelah          2         Formatif      Sumatif       Raport
                                      pembelajar         pembelajar
                                            an               an
                                      matematika matematika
Series or Sequence Length                          100            100            100        100           100          100
                            User-
                                                    0                 0           0             0              0            0
Number of Missing Values in Missing
the Plot                    System-
                                                    0                 0           0             0              0            0
                            Missing

The cases are unweighted.


           Untuk uji normalitas data, selain digunakan One-Samlpe K-S, juga dapat

           dilihat dari analisis P-P Plots. Dengan melihat chart, apabila data berada

           disekitar garis lurus maka data berdistribusi normal. Terlebih dahulu

           dilihat Case Prosesing untuk memastikan data berjumlah benar yaitu 100,

           sehingga tidak ada data yang hilang atau number of missing adalah 0.
117




     1. Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika




        Dari grafik P-P Plot pertama terlihat ada garis lurus yang bermula dari

kiri bawah ke kanan atas, dimana semua sampel yaitu berupa titik yang terletak

disekitar garis. Oleh karena itu dapat dikatakan bahwa distribusinya normal. Pada

gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva

normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa sebagian besar data berada di

sekitar garis kecuali dua buah data yang terletak di pojok kanan bawah. Hal ini

membuktikan bahwa data berdistribusi normal.


2. Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika
118




         Dari grafik P-P Plot pertama terlihat Nilai Harian 1 setelah pembelajaran

matematika berdistribusi normal karena sebagian besar sampel yaitu berupa titik

yang terletak disekitar garis. Pada gambar kedua, terdeteksi pola-pola dari titik-

titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat pada di atas bahwa sebagian

besar data berada di sekitar garis, yaitu terletak pada atas dan bawah garis, kecuali

beberapa buah data yang terletak di kiri dan tengah bawah. Hal ini membuktikan

bahwa data berdistribusi normal.


3. Nilai Harian 2
119




       Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Harian 2 dikatakan tidak berdistribusi

normal karena banyak sampel yaitu berupa titik yang terletak hanya dipojok garis,

atau data tidak menyebar rapi pada garis. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola

dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di

atas bahwa hanya sebagian kecil data terpola di sekitar garis dan data menyebar

tidak merata pada garis yaitu hanya dibagian pojok-pojok garis saja. Hal ini

membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal.


4. Nilai Formatif
120




       Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Formatif dikatakan tidak berdistribusi

normal karena banyak sampel yaitu berupa titik yang tidak menyebar secara

merata. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian

dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa hanya sebagian kecil

data terpola di sekitar garis dan data menyebar tidak merata pada garis. Hal ini

membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal.


   5. Nilai Sumatif
121




        Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Sumatif dikatakan tidak berdistribusi

normal karena banyak sampel yaitu berupa titik yang tidak meyebar merata yaitu

data berkelompok-kelompok pada garis. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola

dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di

atas bahwa hanya sebagian kecil data terpola di sekitar garis dan data menyebar

tidak merata pada garis serta data-data tersebut menjauhi garis. Hal ini

membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal.


6. Nilai Raport
122




                                            Dari grafik P-P Plot pertama Nilai

Raport dikatakan tidak berdistribusi normal karena hanya sedikit sampel yaitu

berupa   titik yang tidak menyebar merata pada garis. Pada gambar kedua,

dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat

jelas dari gambar di atas bahwa hanya sangat sedikit data terpola di sekitar garis

dan data menyebar tidak merata pada garis. Hal ini membuktikan bahwa data

tidak berdistribusi normal.


B. Statistika Deskriptif

    1. Analisis Frequensi

                                                 Statistics
123




                      Asal SD        Pendidikan           Sex          Minat        Motivasi           Kegiatan         Keikutse
                                     Orang Tua                                                      Ekstrakurikuler      Bimbin
                                                                                                    yg diikuti siswa       Bela

        Valid              100                 100            100          100           100                      100
N
        Missing                 0                 0              0              0              0                   0



Sebelum menganalisis frekuensi, dilihat dulu tabel Statistic di atas, dipastikan

bahwa jumlah data tiap variabel adalah 100 sehingga tidak ada data yang hilang.



                                             Asal SD

                                Frequency      Percent          Valid Percent        Cumulative
                                                                                       Percent

        Kota Negeri                     24             24,0               24,0                      24,0

        Kota Suasta                     37             37,0               37,0                      61,0

Valid   Desa Negeri                     21             21,0               21,0                      82,0

        Desa Suasta                     18             18,0               18,0                     100,0

        Total                          100            100,0              100,0
124




         Pada tabel diatas, yaitu tabel Asal SD didapatkan, anak yang berasal

 dari SD Kota Negeri sebanyak 24 orang atau 24% dari total 100 orang. SD

 Kota Suasta tercatat 37 orang atau 37 %. Yang berasal dari SD Desa Negeri

 tercatat 21 orang atau 21 %, sedangkan SD Desa Suasta tercatat 18 orang atau

 18,0 % dari total, sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%.




Adapun diagram diatas untuk menggambarkan Asal SD, Kota Negeri dengan jumlah

24 orang, Kota Suasta sebanyak 37 orang, Desa Negeri sebanyak 21 orang, dan Desa

Suasta diberi warna merah muda yaitu sebanyak 18 orang. Dari gambar diagram

tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah Kota Suasta.




                            Pendidikan Orang Tua

                          Frequency     Percent     Valid Percent     Cumulative
                                                                       Percent
125




         Tidak sekolah                11         11,0         11,0           11,0

         Lulus SD                     24         24,0         24,0           35,0

         Lulus SMP                    23         23,0         23,0           58,0

Valid    Lulus SMA                    19         19,0         19,0           77,0

         Lulus S1                     15         15,0         15,0           92,0

         Lulus S2 atau S3             8           8,0          8,0          100,0

         Total                       100        100,0        100,0




         Pada tabel diatas, yaitu tabel Pendidikan Orang Tua didapatkan, Orang

tua yang tidak sekolah 11 orang atau 11 % dari total 100 orang. Lulus SD

sebanyak 24 orang atau 24 %. Lulus SMP sebanyak 23 orang atau 23 %. Lulus

SMA sebanyak 19 orang atau 19 %.Lulus S1 sebanyak 15 orang atau 15%. Lulus

S2 atau S3 sebanyak 8 orang atau 8 %. sehingga maka kumulatifnya menjadi

100%.




                 Pada gambar di atas terdapat     diagramPendidikan Orang Tua

        didapatkan, Orang tua yang tidak sekolah 11 orang . Lulus SD sebanyak
126




        24 orang . Lulus SMP sebanyak 23 orang. Lulus SMA sebanyak 19

        orang.Lulus S1 sebanyak 15 orang. Lulus S2 atau S3 sebanyak 8 orang.

        Dari gambar diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak

        adalah Lulus SD.




                                        Sex

                           Frequency    Percent       Valid Percent    Cumulative
                                                                        Percent

         Laki-laki                 57          57,0             57,0              57,0

Valid    Perempuan                 43          43,0             43,0           100,0

         Total                    100         100,0            100,0
         Pada tabel diatas, yaitu tabel Sex didapatkan, siswa laki-laki sebanyak 57

orang atau 57% dari total 100 orang dan siswa perempuan sebanyak 43 orang atau

43 %, sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%.
127




                 Adapun diagram lingkaran untuk menggambarkan Sex, siswa laki-

        laki dengan warna biru yang diketahui sebanyak 57 orang dan siswa

        perempuan diberi warna hiaju yaitu sebanyak 43 orang. Dari gambar

        diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah siswa

        laki-laki.

                                            Minat

                                Frequency      Percent      Valid Percent    Cumulative
                                                                              Percent

         Kurang Minat                   29           29,0             29,0              29,0

         Berminat                       41           41,0             41,0              70,0
Valid
         Sangat Berminat                30           30,0             30,0           100,0

         Total                         100          100,0            100,0




                  Pada tabel diatas, yaitu tabel Minat didapatkan, Siswa yang kurang

        berminat sebanyak 29 orang atau 29 % dari total 100 orang. berminat

        sebanyak 41 orang atau 41,0 %. Sangat berminat sebanyak 30 orang atau

        30 %. sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%.
128




                 Pada diagram diatas, yaitu diagramMinat didapatkan, Siswa yang

        kurang berminat sebanyak 29 orang. Berminat sebanyak 41 orang. Sangat

        berminat sebanyak 30 orang. Dari gambar diagram tersebut tampak jelas

        bahwa frekuensi terbanyak adalah Berminat.


                                        motivasi

                                 Frequency    Percent      Valid Percent    Cumulative
                                                                             Percent

         Tidak ada Motivasi              18         18,0             18,0              18,0

         Kurang Motivasi                 30         30,0             30,0              48,0

Valid    Bermotivasi                     23         23,0             23,0              71,0

         Sangat Bermotivasi              29         29,0             29,0            100,0

         Total                          100        100,0            100,0




         Pada tabel diatas, yaitu tabel Motivasi didapatkan, siswa yang tidak ada

motivasi sebanyak 18 orang atau 18% dari total 100 orang, siswa yang kurang

motivasi tercatat 30 orang atau 30 %, siswa yang bermotivasi sebanyak 23 orang
129




atau 23 %, sedangkan siswa yang sangat bermotivasi sebanyak 29 orang atau 29%

dari total, sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%




              Adapun diagram menggambarkan Motivasi, siswa yang tidak ada

       motivasi yang diketahui sebanyak 18 orang, siswa yang kurang motivasi

       sebanyak 30 orang, siswa yang bermotivasi sebanyak 23 orang, dan siswa

       yang sangat bermotivasi diberi sebanyak 29 orang. Dari gambar diagram

       tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah siswa yang kurang

       motivasi.




                            Keikutsertaan Bimbingan Belajar

                               Frequency      Percent     Valid Percent   Cumulative
                                                                           Percent
130




        0                                         1               1,0                    1,0                   1,0

        Tidak Ikut                               24              24,0                   24,0                  25,0

        Kadang-kadang ikut                       46              46,0                   46,0                  71,0
Valid
        Sering Ikut                              28              28,0                   28,0                  99,0

        4                                         1               1,0                    1,0                 100,0

        Total                                   100            100,0                100,0




                                 Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa

                                               Frequency          Percent         Valid Percent          Cumulative
                                                                                                             Percent

        Tidak pernah aktif sama sekali                  11               11,0                   11,0                   11,0

        Tidak pernah aktif                              26               26,0                   26,0                   37,0

        Jarang aktif                                    24               24,0                   24,0                   61,0

Valid   Aktif                                           10               10,0                   10,0                   71,0

        Sering Aktif                                    21               21,0                   21,0                   92,0

        Sangat Aktif                                       8              8,0                    8,0                 100,0

        Total                                         100               100,0                  100,0




        Pada tabel diatas, yaitu tabel Kegiatan Ektrakurikuler didapatkan, siswa

yang tidak pernah aktif sama sekali 11 orang atau 11% dari total 100 orang, siswa

yang tidak pernah aktif tercatat 26 orang atau 26 %, siswa yang jarang aktif

sebanyak 24 orang atau 24 %, siswa yang aktif sebanyak 10 orang atau 10 % dari

total,siswa yang sering aktif sebanyak 21 orang atau 21%.Sedangkan siswa yang

sangat aktifsebanyak 8 orang atau 8% sehingga maka kumulatifnya menjadi

100%.


                Nilai sebelum pembelajaran matematika

                 Frequency       Percent       Valid Percent        Cumulative
                                                                        Percent

Valid   30,00                6           6,0               6,0                    6,0
131




        35,00                 5        5,0             5,0               11,0

        40,00                19       19,0            19,0               30,0

        45,00                13       13,0            13,0               43,0

        47,00                 1        1,0             1,0               44,0

        50,00                21       21,0            21,0               65,0

        55,00                 7        7,0             7,0               72,0

        60,00                19       19,0            19,0               91,0

        65,00                 5        5,0             5,0               96,0

        70,00                 4        4,0             4,0              100,0

        Total              100       100,0           100,0



    Pada tabel Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika diatas dapat dilihat

    bahwa siswa dengan nilai 30 sebanyak 6 orang dalam persen 6 %.Siswa

    dengan nilai 35 sebanyak 5 orang dalam persen yaitu 5 %.Siswa dengan nilai

    40 sebanyak 19 orang dalam persen yaitu 19 %.Siswa dengan nilai 45

    sebanyak 13 orang dalam persen yaitu 13 %.Siswa dengan nilai 47 sebanyak

    1 orang dalam persen yaitu 1 %.Siswa dengan nilai 50 sebanyak 21 orang

    dalam persen yaitu 21%.Siswa dengan nilai 55 sebanyak 7 orang dalam

    persen yaitu 7%.Siswa dengan nilai 60 sebanyak 19 orang dalam persen yaitu

    19 %.Siswa dengan nilai 65 sebanyak 5 orang dalam persen yaitu

    5%.Sedangkan siswa dengan nilai 70 sebanyak 4 orang dalam persen yaitu 4 .


                Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika

                    Frequency     Percent    Valid Percent       Cumulative
                                                                  Percent

        40,00                 1        1,0             1,0                  1,0

        45,00                 1        1,0             1,0                  2,0

Valid   50,00                 1        1,0             1,0                  3,0

        55,00                 2        2,0             2,0                  5,0

        60,00                20       20,0            20,0               25,0
132




        65,00           8              8,0                8,0           33,0

        67,00           1              1,0                1,0           34,0

        68,00           2              2,0                2,0           36,0

        70,00          22             22,0               22,0           58,0

        72,00           1              1,0                1,0           59,0

        74,00           1              1,0                1,0           60,0

        75,00          12             12,0               12,0           72,0

        76,00           2              2,0                2,0           74,0

        77,00           1              1,0                1,0           75,0

        80,00          16             16,0               16,0           91,0

        85,00           5              5,0                5,0           96,0

        86,00           1              1,0                1,0           97,0

        90,00           3              3,0                3,0          100,0

        Total         100           100,0               100,0




            Pada tabel Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika diatas

    dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 40, 45,50, 67 , 72 , 74 , 77 ,dan 86

    masing-masing sebanyak 1 orang dalam persen yaitu 1%, siswa dengan nilai

    55, 68, dan 76masing-masing sebanyak 2 orang atau 2% .Siswadengan nilai

    60 sebanyak 20 orang atau 20%, siswa dengan nilai 65 sebanyak 8 orang atau

    8%, siswa dengan nilai matematika 70 sebanyak 22 orang atau 22%, siswa

    dengan nilai matematika 75 sebanyak 12 orang atau 12%, siswa dengan nilai

    80 sebanyak 16 orang atau 16 %,siswa dengan nilai 85 sebanyak 5 orang atau

    5 %,dan siswa dengan nilai 90 sebanyak 3 orang atau 3%.


                                Nilai Harian 2

                 Frequency        Percent        Valid Percent   Cumulative
                                                                  Percent
        45,00               1           1,0                1,0              1,0
Valid
        50,00               4           4,0                4,0              5,0
133




        55,00            2           2,0                2,0              7,0

        60,00           12          12,0               12,0           19,0

        65,00            5           5,0                5,0           24,0

        70,00           19          19,0               19,0           43,0

        75,00            9           9,0                9,0           52,0

        80,00           28          28,0               28,0           80,0

        85,00            8           8,0                8,0           88,0

        90,00            9           9,0                9,0           97,0

        100,00           3           3,0                3,0          100,0

        Total          100         100,0              100,0




            Pada tabel Nilai Harian 2 diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan

    nilai 45 sebanyak 1 orang atau 1%, siswa dengan nilai 50 sebanyak 4 orang

    dalam persen yaitu 4%, siswa dengan nilai 55 sebanyak 2 orang atau 2%,

    siswa dengan nilai 60 sebanyak 12 orang atau 12 %, siswa dengan nilai

    matematika 65 sebanyak 5 orang atau 5%, siswa dengan nilai 70sebanyak 19

    orang atau 19%, siswa dengan nilai matematika 75 sebanyak 9 orang atau

    9%,siswa dengan nilai 80 sebanyak 26 orang atau 28 %,siswa dengan nilai 85

    sebanyak 8 orang atau 8 %,siswa dengan nilai 90 sebanyak 9 orang atau 9 %

    dan siswa dengan nilai 100 sebanyak 3 orang atau 3%.


                             Nilai Formatif

                 Frequency     Percent        Valid Percent   Cumulative
                                                               Percent

        50,00            3           3,0                3,0              3,0

        55,00            1           1,0                1,0              4,0

        60,00           14          14,0               14,0           18,0
Valid
        65,00            6           6,0                6,0           24,0
        68,00            2           2,0                2,0           26,0

        70,00           11          11,0               11,0           37,0
134




        75,00                6           6,0                 6,0               43,0

        77,00                1           1,0                 1,0               44,0

        78,00                1           1,0                 1,0               45,0

        80,00            29             29,0                29,0               74,0

        85,00                8           8,0                 8,0               82,0

        88,00                1           1,0                 1,0               83,0

        90,00            12             12,0                12,0               95,0

        95,00                4           4,0                 4,0               99,0

        100,00               1           1,0                 1,0              100,0

        Total           100            100,0              100,0




            Pada tabel Nilai Formatif diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan

    nilai 50sebanyak 3 orang atau 3%,siswa dengan nilai 55, 77, 78, 88 dan 100

    masing-masing sebanyak 1 orang atau 1%, , siswa dengan nilai 60 sebanyak

    14 orang atau 14%, siswa dengan nilai 65 sebanyak 6 orang atau 6%, siswa

    dengan nilai matematika 68 sebanyak 2orang atau 2%, siswa dengan nilai 70

    sebanyak 11 orang atau 11%, siswa dengan nilai matematika 75 sebanyak 6

    orang atau 6 %, siswa dengan nilai 80 sebanyak 29 orang atau 29%,siswa

    dengan nilai 85 sebanyak 8 orang atau 8 %,siswa dengan nilai 90 sebanyak 12

    orang atau 12 %


                                 Nilai Sumatif

                 Frequency        Percent        Valid Percent     Cumulative
                                                                    Percent

        30,00            1              1,0                1,0                 1,0

        40,00            1              1,0                1,0                 2,0

        50,00            1              1,0                1,0                 3,0
Valid
        57,00            1              1,0                1,0                 4,0
        60,00           11             11,0               11,0             15,0

        65,00            2              2,0                2,0             17,0
135




        70,00          15        15,0               15,0           32,0

        75,00          11        11,0               11,0           43,0

        77,00           1         1,0                1,0           44,0

        78,00           2         2,0                2,0           46,0

        80,00          26        26,0               26,0           72,0

        85,00          12        12,0               12,0           84,0

        87,00           2         2,0                2,0           86,0

        88,00           1         1,0                1,0           87,0

        90,00           9         9,0                9,0           96,0

        95,00           4         4,0                4,0          100,0

        Total         100       100,0              100,0




            Pada tabel Nilai Sumatif diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan

    nilai 30, 40, 50, 57, 77 dan 88 masing-masing sebanyak 1 orang atau 1%,

    siswa dengan nilai 60,dan 75masing-masing sebanyak 11 orang dalam persen

    yaitu 11 %, siswa dengan nilai 65, 78, dan 87 sebanyak 2 orang atau 2%,

    siswa dengan nilai 70 sebanyak 15 orang atau 15%, siswa dengan nilai 80

    sebanyak 26 orang atau 26%, siswa dengan nilai 85 sebanyak 12orang atau

    12%, siswa dengan nilai 90 sebanyak 9 orang atau 9 % dan siswa dengan

    nilai 95 sebanyak 4 orang atau 4% .


                            Nilai Raport

                Frequency    Percent       Valid Percent   Cumulative
                                                            Percent

        50,00           2         2,0                2,0              2,0

        55,00           1         1,0                1,0              3,0

        60,00           4         4,0                4,0              7,0
Valid
        65,00           6         6,0                6,0           13,0

        70,00          20        20,0               20,0           33,0

        71,00           1         1,0                1,0           34,0
136




         74,00               1           1,0                1,0             35,0

         75,00               26        26,0                26,0             61,0

         76,00               2           2,0                2,0             63,0

         78,00               2           2,0                2,0             65,0

         80,00               25        25,0                25,0             90,0

         85,00               8           8,0                8,0             98,0

         87,00               1           1,0                1,0             99,0

         90,00               1           1,0                1,0            100,0

         Total             100        100,0               100,0




                Pada tabel Nilai Raport diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai

    50, 76 , dan 78sebanyak 2 orang atau 2%, siswa dengan nilai 55, 71 , 74 , 87 ,

    dan 90 sebanyak 1 orang atau 1%, siswa dengan nilai 60 sebanyak 4 orang

    atau 4%, siswa dengan nilai 65 sebanyak 6 orang atau 6%, siswa dengan nilai

    matematika 70sebanyak 20 orang atau 20%, siswa dengan nilai 75 sebanyak

    26 orang atau 26%, siswa dengan nilai 80sebanyak 25 orang atau 25 % ,dan

    siswa dengan nilai matematika 85 sebanyak 8 orang atau 8%.


    2. Analisis Deskriptif

                                      Descriptive Statistics

                                  N            Minimum     Maximum        Mean      Std. Deviation

Nilai sebelum pembelajaran
                                      100         30,00           70,00   49,2700        10,30137
matematika
Nilai Harian 1 setelah
                                      100         40,00           90,00   70,4400         9,63718
pembelajaran matematika
Nilai Harian 2                        100         45,00        100,00     74,3500        11,56132
Nilai Formatif                        100         50,00        100,00     75,9400        11,43344
Nilai Sumatif                         100         30,00           95,00   76,2700        11,47756
Nilai Raport                          100         50,00           90,00   74,4500         7,42011
Valid N (listwise)                    100
137




                     Dari tabel diatas didapatkan pada Nilai Sebelum Pembelajaran

        Matematika, nilai minimumnya 30 dan maximum 70 dimana                                 = 49,27

        dengan        = 10,301. Pada Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika

        nilai minimumnya 40 dan nilai maximumya 90 dimana                            = 70,44 dengan

           = 9,637. Pada Nilai Harian 2 nilai minimumnya 45 dan maximum 100

        dimana          = 74,35 dengan           = 11,561. Pada Nilai Formatif nilai

        minimumnya 50 dan maximum 100 dimana                      = 75,94 dengan           = 11,433.

        Pada Nilai Sumatif nilai minimumnya 30 dan maximum 95 dimana                               =

        76,27 dengan          = 12,177, dan pada Nilai Raport nilai minimumnya 50 dan

        maximum 87 dimana            = 74,45 dengan           = 7,42


   3. Analisis Crosstabs

                                           Case Processing Summary

                                                                           Cases

                                            Valid                          Missing                       Total

                                       N            Percent            N         Percent          N              Percent

Asal SD * Minat                            100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Asal SD * Motivasi                         100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Asal SD * Kegiatan
                                           100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Ekstrakurikuler yg diikuti siswa
Asal SD * Keikutsertaan
                                           100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Bimbingan Belajar
Asal SD * Belajar di rumah                 100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Pendidikan Orang Tua * Minat               100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Pendidikan Orang Tua *
                                           100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
Motivasi
Pendidikan Orang Tua *
Kegiatan Ekstrakurikuler yg                100        100,0%                0          0,0%             100        100,0%
diikuti siswa
138




Pendidikan Orang Tua *
Keikutsertaan Bimbingan                 100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
Belajar
Pendidikan Orang Tua * Belajar
                                        100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
di rumah
Sex * Minat                             100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
Sex * Motivasi                          100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
Sex * Kegiatan Ekstrakurikuler
                                        100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
yg diikuti siswa
Sex * Keikutsertaan Bimbingan
                                        100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
Belajar
Sex * Belajar di rumah                  100         100,0%              0        0,0%                100   100,0%
              Pada tabel telihat N = 100, berarti tidak ada data yang hilang.

          Asal SD * Minat

                                          Crosstab
Count

                                                      Minat                             Total

                                 Kurang Minat       Berminat       Sangat Berminat

              Kota Negeri                       7             10                 7              24

              Kota Suasta                       8             14                15              37
Asal SD
              Desa Negeri                       9              9                 3              21

              Desa Suasta                       5              8                 5              18
Total                                         29              41                30          100




                                                                                 .
139




               Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa kurang

        berminat dari Kota Negeri sebanyak 7,siswa kurang berminat dari Kota

        suasta sebanyak 8 orang.Siswayang             berminat dari SD Kota Negeri

        sebanyak 10 orang , dari Kota Suasta sebanyak 14 orang, Desa Negeri

        sebanyak 9 orang dan 8 orang untuk Desa Suasta. Begitu pula untuk

        kategori sangat berminat pada digram lainnya.


                                                   Chi-Square Tests

                                                        Value            df       Asymp. Sig. (2-
                                                                                      sided)
                                                                     a
                   Pearson Chi-Square                        5,391            6                ,495
                   Likelihood Ratio                          5,563            6                ,474
                   Linear-by-Linear Association               ,634            1                ,426
                   N of Valid Cases                            100

                   a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is
                   5,22.
                Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

        antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

        H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Minat belajar.

        H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Minat belajar.

        Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,495, dengan α = 0,05,

        sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat

        hubungan antara Asal SD dengan Minat belajar.

Asal SD * Motivasi

                                                  Crosstab
Count

                                                      Motivasi                                        Total
140




                     Tidak ada Motivasi   Kurang Motivasi   Bermotivasi     Sangat
                                                                          Bermotivasi

            Kota
                                      5                 7             6                 6    24
            Negeri

            Kota
                                      6                14             5              12      37
            Suasta
Asal SD
            Desa
                                      5                 3             8                 5    21
            Negeri

            Desa
                                      2                 6             4                 6    18
            Suasta
Total                               18                 30            23              29     100




               Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa bermotivasi dari

        SD Kota Negeri sebanyak 6 orang , dari Kota Suasta sebanyak 5 orang,

        Desa Negeri sebanyak 8 orang dan 4 orang untuk Desa Suasta. Siswa

        kurang rmotivasi dari SD Kota Negeri sebanyak 7 orang , dari Kota Suasta
141




                     sebanyak 14 orang, Desa Negeri sebanyak 3 orang dan 6 orang untuk

                     Desa Suasta Begitu pula untuk kategori lain pada digram lainnya.


                                           Chi-Square Tests

                                                  Value               df            Asymp. Sig. (2-
                                                                                           sided)
                                                              a
          Pearson Chi-Square                         7,768                     9                    ,558
          Likelihood Ratio                            8,078                    9                    ,526
          Linear-by-Linear Association                 ,413                    1                    ,520
          N of Valid Cases                                100

          a. 5 cells (31,3%) have expected count less than 5. The minimum expected count
          is 3,24.
                             Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

                     antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

                     H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Motivasi.

                     H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Motivasi.

                     Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,558, dengan α = 0,05,

                     sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat

                     hubungan antara Asal SD dengan Motivasi.

        Asal SD * Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa


                                                          Crosstab
Count

                                                Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa                                Total

                             Tidak pernah         Tidak           Jarang           Aktif       Sering      Sangat
                              aktif sama       pernah aktif        aktif                       Aktif        Aktif
                                sekali

              Kota
                                           2               9               3               3           5            2            24
              Negeri
Asal SD
              Kota
                                           4               8               8               4           9            4            37
              Suasta
142




            Desa
                                  2             6          7       1          5    0          21
            Negeri

            Desa
                                  3             3          6       2          2    2          18
            Suasta
Total                             11            26         24     10         21    8         100




                   Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang aktif dalam

        kegiatan ekstrakurikuler dari SD Kota Negeri sebanyak 3 orang , dari Kota Suasta

        sebanyak 4 orang, Desa Negeri sebanyak 1 orang              dan 2orang untuk Desa

        Suasta.Siswa yang jarang aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler dari SD Kota

        Negeri sebanyak 3 orang , dari Kota Suasta sebanyak 8 orang, Desa Negeri

        sebanyak 7 orang dan 6 orang untuk Desa Suasta Begitu pula untuk kategori lain

        pada diagram lainnya.


                                   Chi-Square Tests

                                        Value         df        Asymp. Sig. (2-
                                                                    sided)
143




                                                a
Pearson Chi-Square                      9,850                    15               ,829
Likelihood Ratio                        11,791                   15               ,695
Linear-by-Linear Association              ,278                   1                ,598
N of Valid Cases                          100

a. 16 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum expected
count is 1,44.




                   Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

        antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

        H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Kegiatan

        Ekstrakurikuler.

        H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Kegiatan Ekstrakurikuler.

        Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,829 dengan α = 0,05, sehingga

        p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan

        antara Asal SD dengan Kegiatan Ekstrakurikuler.

Asal SD * Keikutsertaan Bimbingan Belajar




                                                             Crosstab
Count

                                                           Keikutsertaan Bimbingan Belajar                          Tota

                                    0               Tidak Ikut        Kadang-kadang       Sering Ikut       4
                                                                           ikut

             Kota Negeri                   1                     5                    9                 9       0

             Kota Suasta                   0                 11                    21                   5       0
Asal SD
             Desa Negeri                   0                     6                    6                 8       1

             Desa Suasta                   0                     2                 10                   6       0
Total                                      1                 24                    46               28          1
144




       Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang sering ikut

bimbingan mengajar Kota Negeri sebanyak 9 orang , dari Kota Suasta

sebanyak 5 orang, Desa Negeri sebanyak 8 orang dan 6 orang untuk Desa

Suasta.Siswa yang kadang-kadang ikut bimbingan mengajar Kota Negeri

sebanyak 9 orang , dari Kota Suasta sebanyak 21 orang, Desa Negeri

sebanyak 6 orang dan 10 orang untuk Desa Suasta Begitu pula untuk

kategori tidak ikut dan kadang-kadang ikut pada digram lainnya.


                                    Chi-Square Tests

                                         Value         df        Asymp. Sig. (2-
                                                                     sided)
                                                   a
     Pearson Chi-Square                   16,509            12                ,169
     Likelihood Ratio                      16,482           12                ,170
     Linear-by-Linear Association           1,175           1                 ,278
     N of Valid Cases                        100
145




             a. 9 cells (45,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count
             is ,18.

                 Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

        antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

        H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Keikutsertaan dalam

             bimbingan mengajar.

        H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Keikutsertaan Dalam

             Bimbingan Mengajar.

        Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,169 dengan α = 0,05, sehingga

        p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan

        antara Asal SD dengan Keikutsertaan dalam bimbingan Mengajar.

Asal SD * Belajar di rumah
                               Crosstab
Count

                                    Belajar di rumah              Total

                               Tidak belajar       Belajar

            Kota Negeri                    12                12           24
            Kota Suasta                    18                19           37
Asal SD
            Desa Negeri                        9             12           21

            Desa Suasta                        9             9            18
Total                                      48                52       100
146




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang belajar dirumah di Kota
Negeri sebanyak 12 orang , dari Kota Suasta sebanyak 19 orang, Desa Negeri
sebanyak 12 orang dan 9 orang untuk Desa Suasta. Begitu pula untuk kategori
tidak belajar pada digram lainnyaTerlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa
yang belajar dirumah di Kota Negeri sebanyak 12 orang , dari Kota Suasta
sebanyak 18 orang, Desa Negeri sebanyak 9 orang dan 9 orang untuk Desa
Suasta. Begitu pula untuk kategori tidak belajar pada digram lainnya


                               Chi-Square Tests

                                    Value           df        Asymp. Sig. (2-
                                                                   sided)
                                               a
Pearson Chi-Square                      ,296             3                  ,961
Likelihood Ratio                         ,297            3                  ,961
Linear-by-Linear Association             ,026            1                  ,871
N of Valid Cases                         100

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is
8,64.




                   Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

        antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:
147




        H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan belajar dirumah.

        H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan belajar di rumah.

        Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,961dengan α = 0,05, sehingga

        p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan

        antara Asal SD dengan belajar di rumah.

Pendidikan Orang Tua * Minat




                                             Crosstab
Count

                                                                   Minat                          Total

                                              Kurang Minat       Berminat       Sangat Berminat

                         Tidak sekolah                       2              5                 4           11

                         Lulus SD                        12                 9                 3           24

                         Lulus SMP                           6              7                10           23
Pendidikan Orang Tua
                         Lulus SMA                           0             14                 5           19

                         Lulus S1                            7              3                 5           15

                         Lulus S2 atau S3                    2              3                 3           8
Total                                                    29                41                30       100
148




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat berminat dari
orang tua yang tidak bersekolahsebanyak 4 orang , orang tua yang lulus SD
sebanyak 3 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 10 orang, orang tua yang
lulus SMA sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 5 orang dan 3
orang dariyang orang tuanya lulus S2 atau S3.siswa yang berminat dari orang tua
yang tidak bersekolahsebanyak 5 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 9
orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 7 orang, orang tua yang lulus SMA
sebanyak 14 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 3 orang dan 3 orang
dariyang orang tuanya lulus S2 atau S3. Begitu pula untuk kategori yang kurang
berminat dan berminat pada diagram lain


                               Chi-Square Tests

                                    Value          df        Asymp. Sig. (2-
                                                                 sided)
                                              a
Pearson Chi-Square                   22,951             10                ,011
Likelihood Ratio                      27,617            10                ,002
Linear-by-Linear Association            ,604             1                ,437
N of Valid Cases                         100

a. 8 cells (44,4%) have expected count less than 5. The minimum expected count
is 2,32.
149




                       Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya

             hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya

             adalah:

             H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

minat.

             H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan minat.

             Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,11dengan α = 0,05,

             sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak

             terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan minat.

Pendidikan Orang Tua * Motivasi




                                     Crosstab
Count

                                                            Motivasi                        Total

                                     Tidak       Kurang     Bermotivasi       Sangat
                                      ada        Motivasi                   Bermotivasi
                                     Motiva
                                       si

                         Tidak
                                            2           4              4               1       11
                         sekolah

                         Lulus SD           3           7              5               9       24

                         Lulus SMP          4           3              5               11      23
Pendidikan Orang Tua
                         Lulus SMA          3         10               3               3       19

                         Lulus S1           5           3              4               3       15

                         Lulus S2
                                            1           3              2               2        8
                         atau S3
Total                                       18        30               23              29     100
150




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat bermotivasi
dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 1 orang , orang tua yang lulus SD
sebanyak 9 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 11 orang, orang tua yang
lulus SMA sebanyak 3 orang , orang tua lulus S1 sebanyak 3 orang,dan orang tua
lilus S2/S3 sebanyak 2 orang.Siswa yang kurang motivasi dari orang tua yang
tidak bersekolah sebanyak 4 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 7 orang,
orang tua yang lulus SMP sebanyak 3 orang, orang tua yang lulus SMA
sebanyak 10 orang , orang tua lulus S1 sebanyak 3 orang,dan orang tua lilus S2/S3
sebanyak 3 orang.


                               Chi-Square Tests

                                    Value          df        Asymp. Sig. (2-
                                                                 sided)
                                              a
Pearson Chi-Square                   16,775             15                  ,333
Likelihood Ratio                      16,733            15                  ,335
Linear-by-Linear Association            ,782            1                   ,376
N of Valid Cases                        100

a. 16 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum expected
count is 1,44.
151




                        Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya

             hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya

             adalah:

             H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

                       motivasi.

             H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

motivasi.

             Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,333dengan α = 0,05.

        sehingga p > α maka Hoditerima yang menyatakan bahwa tidak terdapat

             hubungan antara Pendidikan orang tua dengan motivasi.

Pendidikan Orang Tua * Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti
siswa

                                          Crosstab
Count

                                                Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa                    Total

                                      Tidak         Tidak        Jarang       Aktif   Sering      Sanga
                                      perna         pernah        aktif               Aktif       t Aktif
                                      h aktif        aktif
                                      sama
                                      sekali

                           Tidak
                                            3                3            2       1           0         2         11
                           sekolah

                           Lulus
                                            2                5            6       2           8         1         24
                           SD

                           Lulus
                                            3                6            4       4           4         2         23
Pendidikan Orang Tua       SMP

                           Lulus
                                            2                2            7       2           5         1         19
                           SMA

                           Lulus S1         0                5            5       1           3         1         15

                           Lulus S2
                                            1                5            0       0           1         1         8
                           atau S3
152




Total                                   11         26     24     10       21   8   100




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat aktif dalam

        ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 2 orang ,

        orang tua yang lulus SD sebanyak 1 orang, orang tua yang lulus SMP

        sebanyak 2 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 1 orang , orang tua

        yang lulus S1 sebanyak 1 orang dan 1 orang dari yang orang tuanya lulus

        S2 atau S3. siswa yang jarang aktif dalam ekstrakurikuler dari orang tua

        yang tidak bersekolah sebanyak 2 orang , orang tua yang lulus SD

        sebanyak 6 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 4 orang, orang tua

        yang lulus SMA sebanyak 7 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 5

        orang dan 0 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3.Begitu pula

        untuk kategori lain pada diagram lain.



                           Chi-Square Tests

                                Value         df        Asymp. Sig. (2-
                                                            sided)
153




                                                  a
Pearson Chi-Square                       24,654                   25                     ,482
Likelihood Ratio                          28,992                  25                     ,264
Linear-by-Linear Association                ,013                   1                     ,908
N of Valid Cases                            100

a. 31 cells (86,1%) have expected count less than 5. The minimum expected
count is ,64.


                   Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

                   antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

                H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

                       keikutsertaan ekstrakurikuler.

                H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

                       keikutsertaan ekstrakurikuler..

                Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,482dengan α = 0,05,

                sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak

                terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan

                ekstrakurikuler.

Pendidikan Orang Tua * Keikutsertaan Bimbingan Belajar

                                            Crosstab
Count

                                                      Keikutsertaan Bimbingan Belajar                   Total

                                              0        Tidak       Kadang-       Sering         4
                                                       Ikut       kadang ikut     Ikut

                               Tidak
                                              1               1              6           3          0      11
                               sekolah

                               Lulus SD       0               7              9           8          0      24
Pendidikan Orang Tua           Lulus
                                              0               6            12            5          0      23
                               SMP

                               Lulus
                                              0               5              8           6          0      19
                               SMA
154




                               Lulus S1       0       2             6        6      1    15

                               Lulus S2
                                              0       3             5        0      0    8
                               atau S3
Total                                         1       24          46         28     1   100




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sering ikut dalam
ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 3 orang , orang tua
yang lulus SD sebanyak 8 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 5 orang,
orang tua yang lulus SMA sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 6
orang dan 0 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3.Siswa yang tidak ikut
dalam ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 3 orang ,
orang tua yang lulus SD sebanyak 8 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 5
orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus S1
sebanyak 6 orang dan 0 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3 Begitu pula
untuk kategori lain pada diagram lain


                                Chi-Square Tests

                                     Value            df        Asymp. Sig. (2-
                                                                    sided)
                                                  a
Pearson Chi-Square                       21,508            20                ,368
Likelihood Ratio                          18,432           20                ,559
Linear-by-Linear Association                ,029           1                 ,865
N of Valid Cases                            100
155




a. 20 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum expected
count is ,08.


                          Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya

                hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya

                adalah:

                H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

                     keikutsertaan bimbingan mengajar.

                H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

                     keikutsertaan bimbingan mengajar.

                Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,368dengan α = 0,05,

                sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak

                terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan

                bimbingan mengajar.




Pendidikan Orang Tua * Belajar di rumah
                                            Crosstab
Count

                                                            Belajar di rumah              Total

                                                       Tidak belajar       Belajar

                            Tidak sekolah                              6             5            11

                            Lulus SD                               11                13           24

                            Lulus SMP                              14                9            23
Pendidikan Orang Tua
                            Lulus SMA                                  8             11           19

                            Lulus S1                                   7             8            15

                            Lulus S2 atau S3                           2             6            8
Total                                                              48                52       100
156




Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang belajar dari orang tua yang
tidak bersekolah sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 13 orang,
orang tua yang lulus SMP sebanyak 9 orang, orang tua yang lulus SMA
sebanyak 11 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 8 orang dan 6 orang dari
yang orang tuanya lulus S2 atau S3. Begitu pula untuk kategori lain pada diagram
lain.

                                       Chi-Square Tests

                                            Value          df        Asymp. Sig. (2-
                                                                         sided)
                                                      a
        Pearson Chi-Square                    3,731              5                ,589
        Likelihood Ratio                       3,829             5                ,574
        Linear-by-Linear Association           1,187             1                ,276
        N of Valid Cases                         100

        a. 2 cells (16,7%) have expected count less than 5. The minimum expected count
        is 3,84.

                           Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya

               hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya

               adalah:
157




             H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan

                    belajar di rumah

             H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua belajar di

                    rumah.

             Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,589dengan α = 0,05,

             sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak

             terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan belajar di

             rumah.

Sex * Minat

                                       Crosstab
Count

                                              Minat                          Total

                          Kurang Minat      Berminat       Sangat Berminat

        Laki-laki                      17             23                17           57
Sex
        Perempuan                      12             18                13           43
Total                                  29             41                30       100
158




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang berminat belajar
matematika yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 23 orang , dan 18 orang
dari yang perempuan. Begitu pula untuk kategori sangat berminat dan kurang
berminat pada diagram lain.


                                               Chi-Square Tests

                                                    Value          df        Asymp. Sig. (2-
                                                                                  sided)
                                                               a
                Pearson Chi-Square                      ,046             2                 ,977
                Likelihood Ratio                        ,046             2                 ,977
                Linear-by-Linear Association            ,022             1                 ,881
                N of Valid Cases                         100

               a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is
               12,47.


                   Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

          antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

           H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan minat.

           H1: Terdapat hubungan antara sex dengan minat.

           Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,977dengan α = 0,05,

           sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat

           hubungan antara sex dengan minat.




Sex * Motivasi

                                           Crosstab
  Count

                                                   Motivasi                           Total
159




                               Tidak ada        Kurang          Bermotiva      Sangat
                               Motivasi         Motivasi           si        Bermotivasi

             Laki-laki                     8               17           14              18           57
  Sex
             Perempuan                    10               13           9               11           43
  Total                                   18               30           23              29          100




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat bermotivasi
belajar matematika yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 18 orang , dan
11orang dari yang perempuan.Siswa yang bermotivasi belajar matematika yang
berjenis kelamin laki-laki sebanyak 14 orang , dan 9 orang dari yang perempuan
Begitu pula untuk kategori tidak ada motivasi dan kurang motivasi pada diagram
lain


                                           Chi-Square Tests

                                                Value             df         Asymp. Sig. (2-
                                                                                 sided)
                                                          a
          Pearson Chi-Square                      1,604                 3                    ,659
          Likelihood Ratio                         1,593                3                    ,661
          Linear-by-Linear Association             1,277                1                    ,258
          N of Valid Cases                           100

          a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is
          7,74.
160




                    Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya

            hubungan     antara       dua         variabel     (baris        dan        kolom).

            Hipotesisnya adalah:

              H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan motivasi.

              H1: Terdapat hubungan antara sex dengan motivasi.

              Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,659dengan α =

              0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan

              bahwa tidak terdapat hubungan antara sex dengan motivasi.



Sex * Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa
                                   Crosstab
    Count

                                   Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa                          T

                      Tidak          Tidak        Jarang     Aktif       Sering Aktif    Sangat       o

                     pernah         pernah         aktif                                  Aktif       t

                    aktif sama       aktif                                                            a

                      sekali                                                                          l

            Laki-                                                                                     5
                               4             16       13             8             10             6
            laki                                                                                      7
    Sex
            Perem                                                                                     4
                               7             10       11             2             11             2
            puan                                                                                      3
                                                                                                      1
    Total                     11             26       24        10                 21             8 0
                                                                                                      0
161




           Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang sangat aktif

dalam kegiatan ekstrakurikuler yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 6

orang , dan 2 orang dari yang perempuan.Siswa yang tidak pernah aktif

dalam kegiatan ekstrakurikuler yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak

16 orang , dan 10 orang dari yang perempuan Begitu pula untuk kategori

lain pada diagram lainnya.



                               Chi-Square Tests

                                    Value          df        Asymp. Sig. (2-
                                                                 sided)
                                              a
Pearson Chi-Square                    6,178              5                ,289
Likelihood Ratio                       6,422             5                ,267
Linear-by-Linear Association            ,646             1                ,422
N of Valid Cases                         100

a. 4 cells (33,3%) have expected count less than 5. The minimum expected count
is 3,44.
           Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

 antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

 H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan ekstrakurikuler.

 H1: Terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan ekstrakurikuler.
162




        Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,289dengan α = 0,05, sehingga
p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara
sex dengan kegiatan ekstrakurikuler.


Sex * Keikutsertaan Bimbingan Belajar

                                         Crosstab
Count

                                  Keikutsertaan Bimbingan Belajar                Total

                         0       Tidak       Kadang-        Sering       4
                                 Ikut       kadang ikut      Ikut

         Laki-laki           1      17                 24           14       1       57
Sex
         Perempuan           0          7              22           14       0       43
Total                        1      24                 46           28       1      100




Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sering ikut bimbingan
mengajar yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 14 orang , dan 14 orang dari
   yang perempuan.Siswa yang tidak ikut bimbingan mengajar yang berjenis
 kelamin laki-laki sebanyak 17 orang , dan 7 orang dari yang perempuan. Begitu
                     pula untuk kategori lain pada diagram lainnya
163




                                Chi-Square Tests

                                      Value            df              Asymp. Sig. (2-
                                                                           sided)
                                                a
Pearson Chi-Square                      4,379                      4                ,357
Likelihood Ratio                         5,190                     4                ,268
Linear-by-Linear Association             1,882                     1                ,170
N of Valid Cases                           100

a. 4 cells (40,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count
is ,43.
                   Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan

          antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:

          H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan keikutsertaan bimbingan

                   mengajar.

          H1: Terdapat hubungan antara sex dengan keikutsertaan bimbingan

                   mengajar.

          Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,357dengan α = 0,05,

          sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat

          hubungan antara sex dengan keikutsertaan bimbingan mengajar.

Sex * Belajar di rumah

                                Crosstab
Count

                                    Belajar di rumah                   Total

                               Tidak belajar        Belajar

          Laki-laki                        30                 27               57
Sex
          Perempuan                        18                 25               43
Total                                      48                 52            100
164




                   Terlihat dari diagram di atas , dikatakan bahwa siswa yang belajar

        dengan berjenis kelamin laki-laki sebanyak 27 orang , dan 25 orang dari

        yang perempuan. Begitu pula untuk kategori tidak belajar pada diagram

        lainnya.



                                    Chi-Square Tests

                            Value       df       Asymp. Sig.   Exact Sig. (2-   Exact Sig.
                                                  (2-sided)       sided)        (1-sided)
                                    a
Pearson Chi-Square          1,139            1          ,286
                        b
Continuity Correction         ,749           1          ,387
Likelihood Ratio             1,143           1          ,285
Fisher's Exact Test                                                     ,317          ,194
Linear-by-Linear
                             1,128           1          ,288
Association
N of Valid Cases               100

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 20,64.
165




b. Computed only for a 2x2 table



                   Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya

          hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya

          adalah:

          H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan belajar

                   di rumah

          H1: Terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan belajar di

                   rumah

        Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,286dengan α = 0,05,

sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat

hubungan antara sex dengan kegiatan belajar di rumah.


    A. Analisis Statistika Parametrik

                 1. Uji Beda Satu Sampel

    B. T-Test
    C. [DataSet0] C:UsersTOSHIBADocumentsSPSS latihan
         komputer 2.s baruav.sav
                                     One-Sample Statistics

                                      N          Mean        Std. Deviation   Std. Error Mean

Nilai Harian 1 setelah
                                          100    70,4400            9,63718            ,96372
pembelajaran matematika
Nilai Harian 2                            100    74,3500           11,56132           1,15613
Nilai Formatif                            100    75,9400           11,43344           1,14334
Nilai Sumatif                             100    76,2700           11,47756           1,14776
Nilai Raport                              100    74,4300            7,41314            ,74131
          Pada tabel dilihat jumlah data setiap variable atau jumlah N adalah 100,

                  jadi tidak ada data yang hilang.
166




                                           One-Sample Test


                                                      Test Value = 70

                          t      df        Sig. (2-      Mean       95% Confidence Interval of the
                                           tailed)     Difference             Difference

                                                                         Lower             Upper

Nilai Harian 1 setelah
pembelajaran              ,457        99       ,649        ,44000            -1,4722        2,3522
matematika
Nilai Harian 2           3,763        99       ,000       4,35000             2,0560        6,6440
Nilai Formatif           5,195        99       ,000       5,94000             3,6714        8,2086
Nilai Sumatif            5,463        99       ,000       6,27000             3,9926        8,5474
Nilai Raport             5,976        99       ,000       4,43000             2,9591        5,9009



                 Pada One-Samples Tests ini merupakan uji untuk mengamati
        perbandingan nilai rata-rata terhadap nilai patokan test, yaitu sebesar 70.
        Apakah nilai tersebut berlaku pada setiap nilai yang dianalisis Tabel
        output di atas menunjukkan tes satu sampel (t test) dengan test value= 70
        Hipotesis :
        Ho : μ = 70
        Ha : μ ≠ 70
       a. Variabel nilai sebelum pembelajaran matematika

          Dari hasil output data pada bagian 1 di atas menunjukkan bahwa rata–

          rata nilai sebelum pembelajaran matematika adalah 70,44.                     Artinya

          bahwa rata–rata nilai sebelum pembelajaran matematika sama dengan 70.

          Selain itu, pada hasil output data pada bagian 2 diperoleh nilai

          probabilitas untuk uji 2 arah sebesar 0,649. Karena nilai probabilitas ini

          lebih besar dari taraf nyata 0,05 maka dapat disimpulkan untuk menerima

          Ho, berarti rata-rata nilai sebelum pembelajaran matematika sama dengan

          70.
167




     b. Variabel nilai Sumatif

         Dari hasil output data pada bagian 1 di atas menunjukkan bahwa rata –

         rata nilai harian 1 adalah 76,27. Artinya rata – rata nilai sumatif tidak

         sama dengan 70. Selain itu, pada hasil output data pada bagian 2

         diperoleh nilai probabilitas untuk uji 2 arah sebesar 0,000. Karena nilai

         probabilitas ini lebih kecil dari taraf nyata 0,05 maka dapat disimpulkan

         untuk menolak Ho, berarti rata-rata nilai sebelum penbelajaran

         matematika tidak sama dengan 70.


    2. Uji Beda 2 Variabel Bebas

                            Group Statistics

                          Sex             N      Mean         Std.          Std.
                                                            Deviation      Error
                                                                           Mean

                                                                           1,1343
                          Laki-laki       57     70,6491     8,56382
Nilai Harian 1 setelah                                                             1
pembelajaran matematika                                                    1,6774
                          Perempuan       43     70,1628    10,99985
                                                                                   6
             Tabel di atas memperlihatkan perbandingan Nilai Sebelum Pembelajaran

   Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan.


                                      Independent Samples Test

                                       Levene's                          t-test for Equality of Means
                                       Test for
                                      Equality of
                                      Variances

                                      F        Sig.     t      df    Sig. (2-          Mean    Std.           95%
                                                                        tailed)    Differen    Error      Confidence
                                                                                        ce    Differen   Interval of the
                                                                                                ce        Difference
168




                                                                                            Low       Upper
                                                                                             er

                           Equal                                                                  -
                                       3,9                                                            4,3677
                           variances         ,050    ,249     98    ,804   ,48633   1,95590 3,39
                                       41                                                                 4
                           assumed                                                          508
Nilai Harian 1 setelah
                           Equal
pembelajaran matematika                                                                           -
                           variances                        77,10                                     4,5184
                                                     ,240           ,811   ,48633   2,02498 3,54
                           not                                 0                                          9
                                                                                            583
                           assumed



               Uji Independent Samples T Test adalah tes untuk menguji apakah

   terdapat perbedaan rata-rata nilai antara Nilai Sebelum Pembelajaran

   Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan. Dengan hipotesis,

   H0 :        Tidak terdapatperbedaan rata-rata Nilai Sebelum Pembelajaran

          Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan.

   H1 : Terdapatrata-rata Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika pada siswa

          laki-laki dan siswa perempuan.

   Jika probabilitas > 0,05 H0 diterima, dan jika probabilitas < 0,05, H0 ditolak.

               Terlihat pada tabel     bahwa probabilitasnya sebesar 0,05, dan

   probabilitas <0,05 maka H0 diterima, sehinggaterdapat perbedaan                  Nilai

   Sebelum Pembelajaran Matematika                  pada siswa laki-laki dan siswa

   perempuan.

    3. Uji Beda 3 atau Lebih Variabel Bebas




                                             Descriptives
Nilai Raport
169




                  N        Mea        Std.     Std. Error     95% Confidence              Minimum          Maximum
                            n      Deviation                  Interval for Mean

                                                             Lower       Upper
                                                             Bound       Bound

                           73,1
Tidak sekolah         11            10,31327   3,10957      66,2533      80,1104                50,00           85,00
                           818
                           75,0
Lulus SD              24             7,15954     1,46144    72,0185      78,0649                60,00           87,00
                           417
                           72,1
Lulus SMP             23             8,42240     1,75619    68,4883      75,7726                50,00           85,00
                           304
                           76,3
Lulus SMA             19             6,42956     1,47504    73,2168      79,4147                65,00           90,00
                           158
                           74,6
Lulus S1              15             6,39940     1,65232    71,1228      78,2105                60,00           85,00
                           667
Lulus S2 atau              76,2
                      8              3,53553     1,25000    73,2942      79,2058                70,00           80,00
S3                         500
                           74,4
Total              100               7,42011      ,74201    72,9777      75,9223                50,00           90,00
                           500




                                               ANOVA
Nilai Raport

                       Sum of Squares           Df          Mean Square            F          Sig.

Between Groups                     242,608            5              48,522            ,876         ,501
Within Groups                     5208,142           94              55,406
Total                             5450,750           99



                Uji yang digunakan adalah ANOVA, dimana uji ini dilakukan untuk

        mengetahui perbandingan rata-rata nilai pada tiga atau lebih variabel.

        Dengan Hipotesisnya adalah :

        H0: Tidak terdapat perbedaan rata-rata nilai pada tiga atau lebih variabel.

        H1: Terdapat perbedaan rata-rata nilai pada tiga atau lebih variabel.

        Jika p > α (0,05), maka H0 diterima dan apabila p < α, maka H0 ditolak.
170




                  Pada tabel terlihat hasil uji F sebesar 0,876 dengan Asym. Sig Nilai

       Raport terhadap pendidikan orang tua adalah 0,501 maka p > α, sehingga

       H0 diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat perbedaan rata-rata

       Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika terhadap Minat. Karena tidak

       terdapat perbedaan, uji ANOVA ini tidak perlu dilakukan uji lanjutan

       seperti uji LSD.

    4. Uji Regresi dan Korelasi antar Variabel

       1) Regresi Linier Sederhana

                                                                   a
                                       Variables Entered/Removed

Variables Entered          Variables         Method
                           Removed

Motivasi,
Keikutsertaan
                                         . Enter
Bimbingan
          b
Belajar

a. Dependent Variable: Nilai Sumatif
b. All requested variables entered.


               Dari tabel diatas menunjukkan bahwa variabel yang dimasukkan adalah

              motivasi dan keikutsertaan bimbingan belajar dengan variabel terikatnya

              adalah Nilai Sumatif.

                                                           b
                                            Model Summary

Model                  R               R Square       Adjusted R Square        Std. Error of the
                                                                                  Estimate
                                  a
1                          ,122               ,015                     -,005              11,50807

a. Predictors: (Constant), Motivasi, Keikutsertaan Bimbingan Belajar
b. Dependent Variable: Nilai Sumatif
                  Tabel diatas merupakan tabel Model Summary yang memperlihatkan

              bahwa nilai R Square = 0,015, ini berarti bahwa pengaruh motivasi dan
171




          keikutsertaan bimbingan belajar terhadap Nilai sebelum pembelajaran

          matematika adalah 0,15% sedangka 99,85 % dipengaruhi oleh faktor

          lain.

                                                                a
                                                    ANOVA

             Apabila pada tabel ANOVA memperlihatkan pengaruh langsung

    variabel bebas terhadap variabel terikatnya, maka pada tabel Coefficients di

    atas akan terlihat bagaimana pengaruh masing-masing variabel bebas dan

    constant terhadap variabel terikatnya. Dimana hipotesisnya adalah:

    H0 : Koefisien Regresi yang didapat tidak signifikan.

    H1 : Koefisien Regresi signifikan.

    Jika p > α = 0,05 , H0 diterima dan p < α = 0,05, H0 ditolak.

             Pada tabel Coefficients diatas, merupakan hasil uji t sebesar 15,979

    dan signifikan sebesar 0,000 pada constant. Hasil uji t sebesar 0,83 dan

    didapatkan dan signifikan sebesar 0,415 pada variabel motivasi, maka 0,83>

Model                          Sum of Squares             df               Mean Square             F                Sig.
                                                                                                                              b
          Regression                     195,439                    2              97,719               ,738           ,481

1         Residual                     12846,271                    97            132,436

          Total                        13041,710                    99

a. Dependent Variable: Nilai Sumatif
                                                                     a
                                                   Coefficients

Model                                    Unstandardized Coefficients             Standardized            t           Sig.
                                                                                 Coefficients

                                             B                 Std. Error           Beta

         (Constant)                             71,058                   4,447                          15,979             ,000

         Keikutsertaan Bimbingan
1                                                1,431                   1,492              ,097             ,959          ,340
         Belajar

         Motivasi                                  ,872                  1,066              ,083             ,818          ,415

a. Dependent Variable: Nilai Sumatif
172




    0,05 sehingga H0 diterima dan motivasi benar-benar tidak berpengaruh

    terhadap Nilai sumatif. Kemudian dapat dibuat persamaan regresi dengan

    memasukkan nilai B, sehingga persamaan yang terbentuk adalah Y = 71,058

    + 0,872X.




    2) Regresi Linier Ganda
                                                                   a
                                       Variables Entered/Removed

Model                      Variables Entered               Variables Removed             Method

                   Motivasi, Keikutsertaan
1                                      b
                                                                               . Enter
                   Bimbingan Belajar

Dependent Variable: Nilai Sumatif
            Analisis Regresi Linier juga dapat dimasukkan 2 variabel bebasnya sehingga disebut

        Analisis Regresi Linier Ganda, dari tabel diatas menunjukkan bahwa variabel yang

        dimasukkan adalah Keikutsertaan Bimbingan Mengajar dan Motivasi dengan variabel

        terikatnya Nilai Sumatif.
173




Model         R           R Square     Adjusted R      Std. Error of the
                                        Square            Estimate
                      a
1              ,122            ,015            -,005          11,50807

a. Predictors: (Constant), Motivasi, Keikutsertaan Bimbingan Belajar
b. Dependent Variable: Nilai Sumatif
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv
Bab iv

More Related Content

What's hot

Distribusi normal kel 9
Distribusi  normal kel 9Distribusi  normal kel 9
Distribusi normal kel 9Vina R Ipina
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
Angga Debby Frayudha
 
59514902 statistik-nonparametrik
59514902 statistik-nonparametrik59514902 statistik-nonparametrik
59514902 statistik-nonparametrikSri Wulandari
 
Stat prob10 distribution_normal
Stat prob10 distribution_normalStat prob10 distribution_normal
Stat prob10 distribution_normal
Arif Rahman
 
Teori pendugaan statistik presentasi
Teori pendugaan statistik presentasiTeori pendugaan statistik presentasi
Teori pendugaan statistik presentasi
Perum Perumnas
 
Distribusi normal kelompok 9
Distribusi normal kelompok 9Distribusi normal kelompok 9
Distribusi normal kelompok 9Vina R Ipina
 
Media stastistika
Media stastistika Media stastistika
Media stastistika rendymizani
 
Regresi dan interpolasi
Regresi dan interpolasiRegresi dan interpolasi
Regresi dan interpolasi
Isti Qomah
 
Modul statistika-ii-part-2
Modul statistika-ii-part-2Modul statistika-ii-part-2
Modul statistika-ii-part-2
apriliantihermawan
 
Mochammad iqbal (0809119)
Mochammad iqbal (0809119)Mochammad iqbal (0809119)
Mochammad iqbal (0809119)benxz27
 
13.analisa korelasi
13.analisa korelasi13.analisa korelasi
13.analisa korelasi
Hafiza .h
 
Statistika Deskriptif - Distribusi Normal
Statistika Deskriptif - Distribusi NormalStatistika Deskriptif - Distribusi Normal
Statistika Deskriptif - Distribusi Normal
Universitas Negeri Semarang
 
Fungsi linear
Fungsi linearFungsi linear
Fungsi linear
Ayu Sefryna sari
 
Kurva Normal
Kurva NormalKurva Normal
Kurva Normal
Tri Sulistiono
 
Konsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameterKonsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parametermatematikaunindra
 
Distribusi normal 1
Distribusi normal 1Distribusi normal 1
Distribusi normal 1
Saddam Sevenfoldism
 
Bab vii distribusi normal
Bab vii distribusi normalBab vii distribusi normal
Bab vii distribusi normal
linda_rosalina
 
Fungsi linear
Fungsi linearFungsi linear
Fungsi linear
Universitas Lampung
 

What's hot (20)

Distribusi normal kel 9
Distribusi  normal kel 9Distribusi  normal kel 9
Distribusi normal kel 9
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
 
59514902 statistik-nonparametrik
59514902 statistik-nonparametrik59514902 statistik-nonparametrik
59514902 statistik-nonparametrik
 
Stat prob10 distribution_normal
Stat prob10 distribution_normalStat prob10 distribution_normal
Stat prob10 distribution_normal
 
Teori pendugaan statistik presentasi
Teori pendugaan statistik presentasiTeori pendugaan statistik presentasi
Teori pendugaan statistik presentasi
 
Distribusi normal kelompok 9
Distribusi normal kelompok 9Distribusi normal kelompok 9
Distribusi normal kelompok 9
 
Media stastistika
Media stastistika Media stastistika
Media stastistika
 
Regresi dan interpolasi
Regresi dan interpolasiRegresi dan interpolasi
Regresi dan interpolasi
 
Modul statistika-ii-part-2
Modul statistika-ii-part-2Modul statistika-ii-part-2
Modul statistika-ii-part-2
 
Mochammad iqbal (0809119)
Mochammad iqbal (0809119)Mochammad iqbal (0809119)
Mochammad iqbal (0809119)
 
Materi P3_Distribusi Normal
Materi P3_Distribusi NormalMateri P3_Distribusi Normal
Materi P3_Distribusi Normal
 
13.analisa korelasi
13.analisa korelasi13.analisa korelasi
13.analisa korelasi
 
Statistika Deskriptif - Distribusi Normal
Statistika Deskriptif - Distribusi NormalStatistika Deskriptif - Distribusi Normal
Statistika Deskriptif - Distribusi Normal
 
Fungsi linear
Fungsi linearFungsi linear
Fungsi linear
 
Kurva Normal
Kurva NormalKurva Normal
Kurva Normal
 
Konsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameterKonsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameter
 
Distribusi normal 1
Distribusi normal 1Distribusi normal 1
Distribusi normal 1
 
Bab vii distribusi normal
Bab vii distribusi normalBab vii distribusi normal
Bab vii distribusi normal
 
Fungsi linear
Fungsi linearFungsi linear
Fungsi linear
 

Viewers also liked

Arany kezek(7)+ani (nx power lite)
Arany kezek(7)+ani (nx power lite)Arany kezek(7)+ani (nx power lite)
Arany kezek(7)+ani (nx power lite)VarganeAnny
 
Git vol 2
Git vol 2Git vol 2
Git vol 2
Joel Krebs
 
健走比慢跑好
健走比慢跑好健走比慢跑好
健走比慢跑好chengchunhao
 
Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)
Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)
Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)VarganeAnny
 
Workshop 6tos 2015
Workshop 6tos 2015Workshop 6tos 2015
Workshop 6tos 2015
jolehidy6
 
Technologies for learning
Technologies for learningTechnologies for learning
Technologies for learning
Alexandria Lindsay
 
Portret in opdracht. Saskia Vugts Portretschilder
Portret in opdracht.  Saskia Vugts PortretschilderPortret in opdracht.  Saskia Vugts Portretschilder
Portret in opdracht. Saskia Vugts Portretschilder
Saskia Vugts Portretschilder
 
Arany kezek(16)+ani (nx power lite)
Arany kezek(16)+ani (nx power lite)Arany kezek(16)+ani (nx power lite)
Arany kezek(16)+ani (nx power lite)VarganeAnny
 
Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?
Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?
Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?Яндекс.Деньги
 
April 2013, US Leveraged Loan Market Analysis
April 2013, US Leveraged Loan Market AnalysisApril 2013, US Leveraged Loan Market Analysis
April 2013, US Leveraged Loan Market Analysis
Steve Richardson
 
Jamie beck fotok+ani
Jamie beck fotok+aniJamie beck fotok+ani
Jamie beck fotok+aniVarganeAnny
 
Care2 m+r-cultivation-webinar 2015
Care2 m+r-cultivation-webinar 2015Care2 m+r-cultivation-webinar 2015
Care2 m+r-cultivation-webinar 2015
Care2Team
 
Charlas5 minutos
Charlas5 minutosCharlas5 minutos
Charlas5 minutos
Erick Pezo Aching
 
Респект №3(3)
Респект №3(3)Респект №3(3)
Респект №3(3)rs_group
 
Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)
Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)
Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)Care2Team
 
Empower Your Supporters on #GivingTuesday
Empower Your Supporters on #GivingTuesdayEmpower Your Supporters on #GivingTuesday
Empower Your Supporters on #GivingTuesday
Care2Team
 

Viewers also liked (20)

Executivesmodule
ExecutivesmoduleExecutivesmodule
Executivesmodule
 
Arany kezek(7)+ani (nx power lite)
Arany kezek(7)+ani (nx power lite)Arany kezek(7)+ani (nx power lite)
Arany kezek(7)+ani (nx power lite)
 
Git vol 2
Git vol 2Git vol 2
Git vol 2
 
健走比慢跑好
健走比慢跑好健走比慢跑好
健走比慢跑好
 
Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)
Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)
Igor zenin fotoalbum(3)+ani (nx power lite)
 
Workshop 6tos 2015
Workshop 6tos 2015Workshop 6tos 2015
Workshop 6tos 2015
 
Il risveglio del signor W
Il risveglio del signor WIl risveglio del signor W
Il risveglio del signor W
 
Technologies for learning
Technologies for learningTechnologies for learning
Technologies for learning
 
Muscle Your Soul
Muscle Your SoulMuscle Your Soul
Muscle Your Soul
 
Portret in opdracht. Saskia Vugts Portretschilder
Portret in opdracht.  Saskia Vugts PortretschilderPortret in opdracht.  Saskia Vugts Portretschilder
Portret in opdracht. Saskia Vugts Portretschilder
 
Arany kezek(16)+ani (nx power lite)
Arany kezek(16)+ani (nx power lite)Arany kezek(16)+ani (nx power lite)
Arany kezek(16)+ani (nx power lite)
 
Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?
Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?
Как принимать платежи Яндекс.Деньгами без подключения?
 
April 2013, US Leveraged Loan Market Analysis
April 2013, US Leveraged Loan Market AnalysisApril 2013, US Leveraged Loan Market Analysis
April 2013, US Leveraged Loan Market Analysis
 
Jamie beck fotok+ani
Jamie beck fotok+aniJamie beck fotok+ani
Jamie beck fotok+ani
 
Care2 m+r-cultivation-webinar 2015
Care2 m+r-cultivation-webinar 2015Care2 m+r-cultivation-webinar 2015
Care2 m+r-cultivation-webinar 2015
 
Charlas5 minutos
Charlas5 minutosCharlas5 minutos
Charlas5 minutos
 
Респект №3(3)
Респект №3(3)Респект №3(3)
Респект №3(3)
 
Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)
Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)
Keeping up with Facebook's Changes (and 'Liking' it!)
 
Empower Your Supporters on #GivingTuesday
Empower Your Supporters on #GivingTuesdayEmpower Your Supporters on #GivingTuesday
Empower Your Supporters on #GivingTuesday
 
Debris Aerospatiaux
Debris AerospatiauxDebris Aerospatiaux
Debris Aerospatiaux
 

Similar to Bab iv

Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091rabika
 
Bab 9 analisis korelasi fix 2 07
Bab 9 analisis korelasi fix 2 07Bab 9 analisis korelasi fix 2 07
Bab 9 analisis korelasi fix 2 07sholikhankanjuruhan
 
Pertemuan 5
Pertemuan 5Pertemuan 5
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
Putri Handayani
 
Uji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas riUji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas riratuilma
 
Uji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rataUji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rata
Angga Debby Frayudha
 
tugas7b.pptx
tugas7b.pptxtugas7b.pptx
tugas7b.pptx
RonalSihombing
 
power point uji pra-syarat analisis pptx
power point uji pra-syarat analisis pptxpower point uji pra-syarat analisis pptx
power point uji pra-syarat analisis pptx
ssuser8d263b
 
Sesi 6 uji-normalitas
Sesi 6 uji-normalitasSesi 6 uji-normalitas
Sesi 6 uji-normalitas
Cintya Rachma
 
Statistika 2014 Estimasi
Statistika 2014 EstimasiStatistika 2014 Estimasi
Statistika 2014 Estimasi
Tri Asih Krisna
 
Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)
Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)
Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)
Estrela Bellia Muaja
 
Structural equation-modeling-sem 20121
Structural equation-modeling-sem 20121Structural equation-modeling-sem 20121
Structural equation-modeling-sem 20121
permadina
 

Similar to Bab iv (15)

Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091
 
Bab 9 analisis korelasi fix 2 07
Bab 9 analisis korelasi fix 2 07Bab 9 analisis korelasi fix 2 07
Bab 9 analisis korelasi fix 2 07
 
Pertemuan 5
Pertemuan 5Pertemuan 5
Pertemuan 5
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
 
Uji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas riUji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas ri
 
Uji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rataUji hipotesis rata rata
Uji hipotesis rata rata
 
Normalitas
NormalitasNormalitas
Normalitas
 
tugas7b.pptx
tugas7b.pptxtugas7b.pptx
tugas7b.pptx
 
Normalitas
NormalitasNormalitas
Normalitas
 
power point uji pra-syarat analisis pptx
power point uji pra-syarat analisis pptxpower point uji pra-syarat analisis pptx
power point uji pra-syarat analisis pptx
 
Sesi 6 uji-normalitas
Sesi 6 uji-normalitasSesi 6 uji-normalitas
Sesi 6 uji-normalitas
 
Chap5 an reg&korelasi
Chap5 an reg&korelasiChap5 an reg&korelasi
Chap5 an reg&korelasi
 
Statistika 2014 Estimasi
Statistika 2014 EstimasiStatistika 2014 Estimasi
Statistika 2014 Estimasi
 
Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)
Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)
Uji normalitas dan homogenitas non parametrik (Estrela Muaja - UNIMA)
 
Structural equation-modeling-sem 20121
Structural equation-modeling-sem 20121Structural equation-modeling-sem 20121
Structural equation-modeling-sem 20121
 

More from Diina BLeghugg

Tanda bukti penyerahan laporan ppl
Tanda bukti penyerahan laporan pplTanda bukti penyerahan laporan ppl
Tanda bukti penyerahan laporan pplDiina BLeghugg
 
Penilaian 2
Penilaian 2Penilaian 2
Penilaian 2
Diina BLeghugg
 
Penilaian 1
Penilaian 1Penilaian 1
Penilaian 1
Diina BLeghugg
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab i
Bab iBab i
Rpp pslv 1
Rpp pslv 1Rpp pslv 1
Rpp pslv 1
Diina BLeghugg
 
Soal ulangan harian 2
Soal ulangan harian 2Soal ulangan harian 2
Soal ulangan harian 2
Diina BLeghugg
 
Rpp aljabar
Rpp aljabar Rpp aljabar
Rpp aljabar
Diina BLeghugg
 

More from Diina BLeghugg (13)

Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Tanda bukti penyerahan laporan ppl
Tanda bukti penyerahan laporan pplTanda bukti penyerahan laporan ppl
Tanda bukti penyerahan laporan ppl
 
Rpp limit
Rpp limit Rpp limit
Rpp limit
 
Penilaian 2
Penilaian 2Penilaian 2
Penilaian 2
 
Penilaian 1
Penilaian 1Penilaian 1
Penilaian 1
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Rpp pslv 1
Rpp pslv 1Rpp pslv 1
Rpp pslv 1
 
Soal ulangan harian 2
Soal ulangan harian 2Soal ulangan harian 2
Soal ulangan harian 2
 
Rpp aljabar
Rpp aljabar Rpp aljabar
Rpp aljabar
 
Makalah seminar
Makalah seminarMakalah seminar
Makalah seminar
 

Bab iv

  • 1. 114 BAB IV PEMBAHASAN HASIL PRINT OUT A. Uji Normalitas Data One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Nilai Nilai Harian Nilai Harian Nilai Nilai Nilai sebelum 1 setelah 2 Formatif Sumatif Raport pembela pembelajara jaran n matemat matematika ika N 100 100 100 100 100 100 Mean 49,2700 70,4400 74,3500 75,9400 76,2700 74,4500 a,b Normal Parameters Std. 10,3013 11,4334 11,4775 9,63718 11,56132 7,42011 Deviation 7 4 6 Absolute ,131 ,122 ,167 ,189 ,167 ,180 Most Extreme Differences Positive ,122 ,111 ,113 ,101 ,093 ,127 Negative -,131 -,122 -,167 -,189 -,167 -,180 Kolmogorov-Smirnov Z 1,312 1,218 1,675 1,887 1,674 1,795 Asymp. Sig. (2-tailed) ,064 ,103 ,007 ,002 ,007 ,003 a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data. Pada tabel One-Sampe Kolmogorov-Smirnov Test terlihat untuk semua data N = 100 , dipastikan jumlah data adalah 100 dan tidak ada data yang hilang. Pengujian Hipotesis Hipotesis untuk data di atas: H0 : Sampel berdistribusi normal. H1: Sampel tidak berdistribusi normal. Dasar pengambilan keputusan yaitu dilihat dari probabilitasnya:
  • 2. 115 Jika probabilitasnya > 0,05 maka H0 diterima, dan jika probabilitasnya < 0,05 , H0 ditolak. 1. Nilai sebelum Pembelajaran Matematika Dari hasil output, didapatkan = 49,27 dan = 10,30 Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,06. Didapatkan p > α yaitu 0,06 > 0,05 maka H0 diterima, sehingga Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika berdistribusi normal. 2. Nilai Harian 1 Dari hasil output, didapatkan = 70,44 dan = 9,637 Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,103. Didapatkan p > α yaitu 0,103 > 0,05 maka H0 diterima, sehingga Nilai Harian 1 Setelah Pembelajaran Matematika berdistribusi normal. 3. Nilai Harian 2 Dari hasil output, didapatkan = 74,35 dan = 11,561 Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,007. Didapatkan p < α yaitu 0,007< 0,05 maka H0 ditolak, sehingga Nilai Harian 2tidakberdistribusi normal. 4. Nilai Formatif Dari hasil output, didapatkan = 75,94 dan = 11,433 Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,002. Didapatkan p < α yaitu 0,002 < 0,05 maka H0 ditolak, sehingga Nilai Formatif tidakberdistribusi normal. 5. Nilai Sumatif
  • 3. 116 Dari hasil output, didapatkan = 76,27 dan = 11,477 Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,007. Didapatkan p < α yaitu 0,007< 0,05 maka H0 diterima, sehingga Nilai Sumatiftidak berdistribusi normal. 6. Nilai Raport Dari hasil output, didapatkan = 74,45 dan = 7,420 Dilihat kolomAsymp. Sig (2-tailed)adalah 0,03. Didapatkan p < α yaitu 0,003< 0,05 maka H0 ditolak, sehingga Nilai Raport tidakberdistribusi normal. Case Processing Summary Nilai Nilai Harian Nilai Harian Nilai Nilai Nilai sebelum 1 setelah 2 Formatif Sumatif Raport pembelajar pembelajar an an matematika matematika Series or Sequence Length 100 100 100 100 100 100 User- 0 0 0 0 0 0 Number of Missing Values in Missing the Plot System- 0 0 0 0 0 0 Missing The cases are unweighted. Untuk uji normalitas data, selain digunakan One-Samlpe K-S, juga dapat dilihat dari analisis P-P Plots. Dengan melihat chart, apabila data berada disekitar garis lurus maka data berdistribusi normal. Terlebih dahulu dilihat Case Prosesing untuk memastikan data berjumlah benar yaitu 100, sehingga tidak ada data yang hilang atau number of missing adalah 0.
  • 4. 117 1. Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika Dari grafik P-P Plot pertama terlihat ada garis lurus yang bermula dari kiri bawah ke kanan atas, dimana semua sampel yaitu berupa titik yang terletak disekitar garis. Oleh karena itu dapat dikatakan bahwa distribusinya normal. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa sebagian besar data berada di sekitar garis kecuali dua buah data yang terletak di pojok kanan bawah. Hal ini membuktikan bahwa data berdistribusi normal. 2. Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika
  • 5. 118 Dari grafik P-P Plot pertama terlihat Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika berdistribusi normal karena sebagian besar sampel yaitu berupa titik yang terletak disekitar garis. Pada gambar kedua, terdeteksi pola-pola dari titik- titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat pada di atas bahwa sebagian besar data berada di sekitar garis, yaitu terletak pada atas dan bawah garis, kecuali beberapa buah data yang terletak di kiri dan tengah bawah. Hal ini membuktikan bahwa data berdistribusi normal. 3. Nilai Harian 2
  • 6. 119 Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Harian 2 dikatakan tidak berdistribusi normal karena banyak sampel yaitu berupa titik yang terletak hanya dipojok garis, atau data tidak menyebar rapi pada garis. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa hanya sebagian kecil data terpola di sekitar garis dan data menyebar tidak merata pada garis yaitu hanya dibagian pojok-pojok garis saja. Hal ini membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal. 4. Nilai Formatif
  • 7. 120 Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Formatif dikatakan tidak berdistribusi normal karena banyak sampel yaitu berupa titik yang tidak menyebar secara merata. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa hanya sebagian kecil data terpola di sekitar garis dan data menyebar tidak merata pada garis. Hal ini membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal. 5. Nilai Sumatif
  • 8. 121 Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Sumatif dikatakan tidak berdistribusi normal karena banyak sampel yaitu berupa titik yang tidak meyebar merata yaitu data berkelompok-kelompok pada garis. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa hanya sebagian kecil data terpola di sekitar garis dan data menyebar tidak merata pada garis serta data-data tersebut menjauhi garis. Hal ini membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal. 6. Nilai Raport
  • 9. 122 Dari grafik P-P Plot pertama Nilai Raport dikatakan tidak berdistribusi normal karena hanya sedikit sampel yaitu berupa titik yang tidak menyebar merata pada garis. Pada gambar kedua, dideteksi pola-pola dari titik-titik yang bukan bagian dari kurva normal. Terlihat jelas dari gambar di atas bahwa hanya sangat sedikit data terpola di sekitar garis dan data menyebar tidak merata pada garis. Hal ini membuktikan bahwa data tidak berdistribusi normal. B. Statistika Deskriptif 1. Analisis Frequensi Statistics
  • 10. 123 Asal SD Pendidikan Sex Minat Motivasi Kegiatan Keikutse Orang Tua Ekstrakurikuler Bimbin yg diikuti siswa Bela Valid 100 100 100 100 100 100 N Missing 0 0 0 0 0 0 Sebelum menganalisis frekuensi, dilihat dulu tabel Statistic di atas, dipastikan bahwa jumlah data tiap variabel adalah 100 sehingga tidak ada data yang hilang. Asal SD Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Kota Negeri 24 24,0 24,0 24,0 Kota Suasta 37 37,0 37,0 61,0 Valid Desa Negeri 21 21,0 21,0 82,0 Desa Suasta 18 18,0 18,0 100,0 Total 100 100,0 100,0
  • 11. 124 Pada tabel diatas, yaitu tabel Asal SD didapatkan, anak yang berasal dari SD Kota Negeri sebanyak 24 orang atau 24% dari total 100 orang. SD Kota Suasta tercatat 37 orang atau 37 %. Yang berasal dari SD Desa Negeri tercatat 21 orang atau 21 %, sedangkan SD Desa Suasta tercatat 18 orang atau 18,0 % dari total, sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%. Adapun diagram diatas untuk menggambarkan Asal SD, Kota Negeri dengan jumlah 24 orang, Kota Suasta sebanyak 37 orang, Desa Negeri sebanyak 21 orang, dan Desa Suasta diberi warna merah muda yaitu sebanyak 18 orang. Dari gambar diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah Kota Suasta. Pendidikan Orang Tua Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent
  • 12. 125 Tidak sekolah 11 11,0 11,0 11,0 Lulus SD 24 24,0 24,0 35,0 Lulus SMP 23 23,0 23,0 58,0 Valid Lulus SMA 19 19,0 19,0 77,0 Lulus S1 15 15,0 15,0 92,0 Lulus S2 atau S3 8 8,0 8,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel diatas, yaitu tabel Pendidikan Orang Tua didapatkan, Orang tua yang tidak sekolah 11 orang atau 11 % dari total 100 orang. Lulus SD sebanyak 24 orang atau 24 %. Lulus SMP sebanyak 23 orang atau 23 %. Lulus SMA sebanyak 19 orang atau 19 %.Lulus S1 sebanyak 15 orang atau 15%. Lulus S2 atau S3 sebanyak 8 orang atau 8 %. sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%. Pada gambar di atas terdapat diagramPendidikan Orang Tua didapatkan, Orang tua yang tidak sekolah 11 orang . Lulus SD sebanyak
  • 13. 126 24 orang . Lulus SMP sebanyak 23 orang. Lulus SMA sebanyak 19 orang.Lulus S1 sebanyak 15 orang. Lulus S2 atau S3 sebanyak 8 orang. Dari gambar diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah Lulus SD. Sex Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Laki-laki 57 57,0 57,0 57,0 Valid Perempuan 43 43,0 43,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel diatas, yaitu tabel Sex didapatkan, siswa laki-laki sebanyak 57 orang atau 57% dari total 100 orang dan siswa perempuan sebanyak 43 orang atau 43 %, sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%.
  • 14. 127 Adapun diagram lingkaran untuk menggambarkan Sex, siswa laki- laki dengan warna biru yang diketahui sebanyak 57 orang dan siswa perempuan diberi warna hiaju yaitu sebanyak 43 orang. Dari gambar diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah siswa laki-laki. Minat Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Kurang Minat 29 29,0 29,0 29,0 Berminat 41 41,0 41,0 70,0 Valid Sangat Berminat 30 30,0 30,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel diatas, yaitu tabel Minat didapatkan, Siswa yang kurang berminat sebanyak 29 orang atau 29 % dari total 100 orang. berminat sebanyak 41 orang atau 41,0 %. Sangat berminat sebanyak 30 orang atau 30 %. sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%.
  • 15. 128 Pada diagram diatas, yaitu diagramMinat didapatkan, Siswa yang kurang berminat sebanyak 29 orang. Berminat sebanyak 41 orang. Sangat berminat sebanyak 30 orang. Dari gambar diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah Berminat. motivasi Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Tidak ada Motivasi 18 18,0 18,0 18,0 Kurang Motivasi 30 30,0 30,0 48,0 Valid Bermotivasi 23 23,0 23,0 71,0 Sangat Bermotivasi 29 29,0 29,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel diatas, yaitu tabel Motivasi didapatkan, siswa yang tidak ada motivasi sebanyak 18 orang atau 18% dari total 100 orang, siswa yang kurang motivasi tercatat 30 orang atau 30 %, siswa yang bermotivasi sebanyak 23 orang
  • 16. 129 atau 23 %, sedangkan siswa yang sangat bermotivasi sebanyak 29 orang atau 29% dari total, sehingga maka kumulatifnya menjadi 100% Adapun diagram menggambarkan Motivasi, siswa yang tidak ada motivasi yang diketahui sebanyak 18 orang, siswa yang kurang motivasi sebanyak 30 orang, siswa yang bermotivasi sebanyak 23 orang, dan siswa yang sangat bermotivasi diberi sebanyak 29 orang. Dari gambar diagram tersebut tampak jelas bahwa frekuensi terbanyak adalah siswa yang kurang motivasi. Keikutsertaan Bimbingan Belajar Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent
  • 17. 130 0 1 1,0 1,0 1,0 Tidak Ikut 24 24,0 24,0 25,0 Kadang-kadang ikut 46 46,0 46,0 71,0 Valid Sering Ikut 28 28,0 28,0 99,0 4 1 1,0 1,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Tidak pernah aktif sama sekali 11 11,0 11,0 11,0 Tidak pernah aktif 26 26,0 26,0 37,0 Jarang aktif 24 24,0 24,0 61,0 Valid Aktif 10 10,0 10,0 71,0 Sering Aktif 21 21,0 21,0 92,0 Sangat Aktif 8 8,0 8,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel diatas, yaitu tabel Kegiatan Ektrakurikuler didapatkan, siswa yang tidak pernah aktif sama sekali 11 orang atau 11% dari total 100 orang, siswa yang tidak pernah aktif tercatat 26 orang atau 26 %, siswa yang jarang aktif sebanyak 24 orang atau 24 %, siswa yang aktif sebanyak 10 orang atau 10 % dari total,siswa yang sering aktif sebanyak 21 orang atau 21%.Sedangkan siswa yang sangat aktifsebanyak 8 orang atau 8% sehingga maka kumulatifnya menjadi 100%. Nilai sebelum pembelajaran matematika Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 30,00 6 6,0 6,0 6,0
  • 18. 131 35,00 5 5,0 5,0 11,0 40,00 19 19,0 19,0 30,0 45,00 13 13,0 13,0 43,0 47,00 1 1,0 1,0 44,0 50,00 21 21,0 21,0 65,0 55,00 7 7,0 7,0 72,0 60,00 19 19,0 19,0 91,0 65,00 5 5,0 5,0 96,0 70,00 4 4,0 4,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 30 sebanyak 6 orang dalam persen 6 %.Siswa dengan nilai 35 sebanyak 5 orang dalam persen yaitu 5 %.Siswa dengan nilai 40 sebanyak 19 orang dalam persen yaitu 19 %.Siswa dengan nilai 45 sebanyak 13 orang dalam persen yaitu 13 %.Siswa dengan nilai 47 sebanyak 1 orang dalam persen yaitu 1 %.Siswa dengan nilai 50 sebanyak 21 orang dalam persen yaitu 21%.Siswa dengan nilai 55 sebanyak 7 orang dalam persen yaitu 7%.Siswa dengan nilai 60 sebanyak 19 orang dalam persen yaitu 19 %.Siswa dengan nilai 65 sebanyak 5 orang dalam persen yaitu 5%.Sedangkan siswa dengan nilai 70 sebanyak 4 orang dalam persen yaitu 4 . Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent 40,00 1 1,0 1,0 1,0 45,00 1 1,0 1,0 2,0 Valid 50,00 1 1,0 1,0 3,0 55,00 2 2,0 2,0 5,0 60,00 20 20,0 20,0 25,0
  • 19. 132 65,00 8 8,0 8,0 33,0 67,00 1 1,0 1,0 34,0 68,00 2 2,0 2,0 36,0 70,00 22 22,0 22,0 58,0 72,00 1 1,0 1,0 59,0 74,00 1 1,0 1,0 60,0 75,00 12 12,0 12,0 72,0 76,00 2 2,0 2,0 74,0 77,00 1 1,0 1,0 75,0 80,00 16 16,0 16,0 91,0 85,00 5 5,0 5,0 96,0 86,00 1 1,0 1,0 97,0 90,00 3 3,0 3,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 40, 45,50, 67 , 72 , 74 , 77 ,dan 86 masing-masing sebanyak 1 orang dalam persen yaitu 1%, siswa dengan nilai 55, 68, dan 76masing-masing sebanyak 2 orang atau 2% .Siswadengan nilai 60 sebanyak 20 orang atau 20%, siswa dengan nilai 65 sebanyak 8 orang atau 8%, siswa dengan nilai matematika 70 sebanyak 22 orang atau 22%, siswa dengan nilai matematika 75 sebanyak 12 orang atau 12%, siswa dengan nilai 80 sebanyak 16 orang atau 16 %,siswa dengan nilai 85 sebanyak 5 orang atau 5 %,dan siswa dengan nilai 90 sebanyak 3 orang atau 3%. Nilai Harian 2 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent 45,00 1 1,0 1,0 1,0 Valid 50,00 4 4,0 4,0 5,0
  • 20. 133 55,00 2 2,0 2,0 7,0 60,00 12 12,0 12,0 19,0 65,00 5 5,0 5,0 24,0 70,00 19 19,0 19,0 43,0 75,00 9 9,0 9,0 52,0 80,00 28 28,0 28,0 80,0 85,00 8 8,0 8,0 88,0 90,00 9 9,0 9,0 97,0 100,00 3 3,0 3,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel Nilai Harian 2 diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 45 sebanyak 1 orang atau 1%, siswa dengan nilai 50 sebanyak 4 orang dalam persen yaitu 4%, siswa dengan nilai 55 sebanyak 2 orang atau 2%, siswa dengan nilai 60 sebanyak 12 orang atau 12 %, siswa dengan nilai matematika 65 sebanyak 5 orang atau 5%, siswa dengan nilai 70sebanyak 19 orang atau 19%, siswa dengan nilai matematika 75 sebanyak 9 orang atau 9%,siswa dengan nilai 80 sebanyak 26 orang atau 28 %,siswa dengan nilai 85 sebanyak 8 orang atau 8 %,siswa dengan nilai 90 sebanyak 9 orang atau 9 % dan siswa dengan nilai 100 sebanyak 3 orang atau 3%. Nilai Formatif Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent 50,00 3 3,0 3,0 3,0 55,00 1 1,0 1,0 4,0 60,00 14 14,0 14,0 18,0 Valid 65,00 6 6,0 6,0 24,0 68,00 2 2,0 2,0 26,0 70,00 11 11,0 11,0 37,0
  • 21. 134 75,00 6 6,0 6,0 43,0 77,00 1 1,0 1,0 44,0 78,00 1 1,0 1,0 45,0 80,00 29 29,0 29,0 74,0 85,00 8 8,0 8,0 82,0 88,00 1 1,0 1,0 83,0 90,00 12 12,0 12,0 95,0 95,00 4 4,0 4,0 99,0 100,00 1 1,0 1,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel Nilai Formatif diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 50sebanyak 3 orang atau 3%,siswa dengan nilai 55, 77, 78, 88 dan 100 masing-masing sebanyak 1 orang atau 1%, , siswa dengan nilai 60 sebanyak 14 orang atau 14%, siswa dengan nilai 65 sebanyak 6 orang atau 6%, siswa dengan nilai matematika 68 sebanyak 2orang atau 2%, siswa dengan nilai 70 sebanyak 11 orang atau 11%, siswa dengan nilai matematika 75 sebanyak 6 orang atau 6 %, siswa dengan nilai 80 sebanyak 29 orang atau 29%,siswa dengan nilai 85 sebanyak 8 orang atau 8 %,siswa dengan nilai 90 sebanyak 12 orang atau 12 % Nilai Sumatif Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent 30,00 1 1,0 1,0 1,0 40,00 1 1,0 1,0 2,0 50,00 1 1,0 1,0 3,0 Valid 57,00 1 1,0 1,0 4,0 60,00 11 11,0 11,0 15,0 65,00 2 2,0 2,0 17,0
  • 22. 135 70,00 15 15,0 15,0 32,0 75,00 11 11,0 11,0 43,0 77,00 1 1,0 1,0 44,0 78,00 2 2,0 2,0 46,0 80,00 26 26,0 26,0 72,0 85,00 12 12,0 12,0 84,0 87,00 2 2,0 2,0 86,0 88,00 1 1,0 1,0 87,0 90,00 9 9,0 9,0 96,0 95,00 4 4,0 4,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel Nilai Sumatif diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 30, 40, 50, 57, 77 dan 88 masing-masing sebanyak 1 orang atau 1%, siswa dengan nilai 60,dan 75masing-masing sebanyak 11 orang dalam persen yaitu 11 %, siswa dengan nilai 65, 78, dan 87 sebanyak 2 orang atau 2%, siswa dengan nilai 70 sebanyak 15 orang atau 15%, siswa dengan nilai 80 sebanyak 26 orang atau 26%, siswa dengan nilai 85 sebanyak 12orang atau 12%, siswa dengan nilai 90 sebanyak 9 orang atau 9 % dan siswa dengan nilai 95 sebanyak 4 orang atau 4% . Nilai Raport Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent 50,00 2 2,0 2,0 2,0 55,00 1 1,0 1,0 3,0 60,00 4 4,0 4,0 7,0 Valid 65,00 6 6,0 6,0 13,0 70,00 20 20,0 20,0 33,0 71,00 1 1,0 1,0 34,0
  • 23. 136 74,00 1 1,0 1,0 35,0 75,00 26 26,0 26,0 61,0 76,00 2 2,0 2,0 63,0 78,00 2 2,0 2,0 65,0 80,00 25 25,0 25,0 90,0 85,00 8 8,0 8,0 98,0 87,00 1 1,0 1,0 99,0 90,00 1 1,0 1,0 100,0 Total 100 100,0 100,0 Pada tabel Nilai Raport diatas dapat dilihat bahwa siswa dengan nilai 50, 76 , dan 78sebanyak 2 orang atau 2%, siswa dengan nilai 55, 71 , 74 , 87 , dan 90 sebanyak 1 orang atau 1%, siswa dengan nilai 60 sebanyak 4 orang atau 4%, siswa dengan nilai 65 sebanyak 6 orang atau 6%, siswa dengan nilai matematika 70sebanyak 20 orang atau 20%, siswa dengan nilai 75 sebanyak 26 orang atau 26%, siswa dengan nilai 80sebanyak 25 orang atau 25 % ,dan siswa dengan nilai matematika 85 sebanyak 8 orang atau 8%. 2. Analisis Deskriptif Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation Nilai sebelum pembelajaran 100 30,00 70,00 49,2700 10,30137 matematika Nilai Harian 1 setelah 100 40,00 90,00 70,4400 9,63718 pembelajaran matematika Nilai Harian 2 100 45,00 100,00 74,3500 11,56132 Nilai Formatif 100 50,00 100,00 75,9400 11,43344 Nilai Sumatif 100 30,00 95,00 76,2700 11,47756 Nilai Raport 100 50,00 90,00 74,4500 7,42011 Valid N (listwise) 100
  • 24. 137 Dari tabel diatas didapatkan pada Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika, nilai minimumnya 30 dan maximum 70 dimana = 49,27 dengan = 10,301. Pada Nilai Harian 1 setelah pembelajaran matematika nilai minimumnya 40 dan nilai maximumya 90 dimana = 70,44 dengan = 9,637. Pada Nilai Harian 2 nilai minimumnya 45 dan maximum 100 dimana = 74,35 dengan = 11,561. Pada Nilai Formatif nilai minimumnya 50 dan maximum 100 dimana = 75,94 dengan = 11,433. Pada Nilai Sumatif nilai minimumnya 30 dan maximum 95 dimana = 76,27 dengan = 12,177, dan pada Nilai Raport nilai minimumnya 50 dan maximum 87 dimana = 74,45 dengan = 7,42 3. Analisis Crosstabs Case Processing Summary Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent Asal SD * Minat 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Asal SD * Motivasi 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Asal SD * Kegiatan 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Asal SD * Keikutsertaan 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Bimbingan Belajar Asal SD * Belajar di rumah 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Pendidikan Orang Tua * Minat 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Pendidikan Orang Tua * 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Motivasi Pendidikan Orang Tua * Kegiatan Ekstrakurikuler yg 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% diikuti siswa
  • 25. 138 Pendidikan Orang Tua * Keikutsertaan Bimbingan 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Belajar Pendidikan Orang Tua * Belajar 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% di rumah Sex * Minat 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Sex * Motivasi 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Sex * Kegiatan Ekstrakurikuler 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% yg diikuti siswa Sex * Keikutsertaan Bimbingan 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Belajar Sex * Belajar di rumah 100 100,0% 0 0,0% 100 100,0% Pada tabel telihat N = 100, berarti tidak ada data yang hilang. Asal SD * Minat Crosstab Count Minat Total Kurang Minat Berminat Sangat Berminat Kota Negeri 7 10 7 24 Kota Suasta 8 14 15 37 Asal SD Desa Negeri 9 9 3 21 Desa Suasta 5 8 5 18 Total 29 41 30 100 .
  • 26. 139 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa kurang berminat dari Kota Negeri sebanyak 7,siswa kurang berminat dari Kota suasta sebanyak 8 orang.Siswayang berminat dari SD Kota Negeri sebanyak 10 orang , dari Kota Suasta sebanyak 14 orang, Desa Negeri sebanyak 9 orang dan 8 orang untuk Desa Suasta. Begitu pula untuk kategori sangat berminat pada digram lainnya. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 5,391 6 ,495 Likelihood Ratio 5,563 6 ,474 Linear-by-Linear Association ,634 1 ,426 N of Valid Cases 100 a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 5,22. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Minat belajar. H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Minat belajar. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,495, dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Minat belajar. Asal SD * Motivasi Crosstab Count Motivasi Total
  • 27. 140 Tidak ada Motivasi Kurang Motivasi Bermotivasi Sangat Bermotivasi Kota 5 7 6 6 24 Negeri Kota 6 14 5 12 37 Suasta Asal SD Desa 5 3 8 5 21 Negeri Desa 2 6 4 6 18 Suasta Total 18 30 23 29 100 Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa bermotivasi dari SD Kota Negeri sebanyak 6 orang , dari Kota Suasta sebanyak 5 orang, Desa Negeri sebanyak 8 orang dan 4 orang untuk Desa Suasta. Siswa kurang rmotivasi dari SD Kota Negeri sebanyak 7 orang , dari Kota Suasta
  • 28. 141 sebanyak 14 orang, Desa Negeri sebanyak 3 orang dan 6 orang untuk Desa Suasta Begitu pula untuk kategori lain pada digram lainnya. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 7,768 9 ,558 Likelihood Ratio 8,078 9 ,526 Linear-by-Linear Association ,413 1 ,520 N of Valid Cases 100 a. 5 cells (31,3%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 3,24. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Motivasi. H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Motivasi. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,558, dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Motivasi. Asal SD * Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Crosstab Count Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Total Tidak pernah Tidak Jarang Aktif Sering Sangat aktif sama pernah aktif aktif Aktif Aktif sekali Kota 2 9 3 3 5 2 24 Negeri Asal SD Kota 4 8 8 4 9 4 37 Suasta
  • 29. 142 Desa 2 6 7 1 5 0 21 Negeri Desa 3 3 6 2 2 2 18 Suasta Total 11 26 24 10 21 8 100 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler dari SD Kota Negeri sebanyak 3 orang , dari Kota Suasta sebanyak 4 orang, Desa Negeri sebanyak 1 orang dan 2orang untuk Desa Suasta.Siswa yang jarang aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler dari SD Kota Negeri sebanyak 3 orang , dari Kota Suasta sebanyak 8 orang, Desa Negeri sebanyak 7 orang dan 6 orang untuk Desa Suasta Begitu pula untuk kategori lain pada diagram lainnya. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided)
  • 30. 143 a Pearson Chi-Square 9,850 15 ,829 Likelihood Ratio 11,791 15 ,695 Linear-by-Linear Association ,278 1 ,598 N of Valid Cases 100 a. 16 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 1,44. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Kegiatan Ekstrakurikuler. H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Kegiatan Ekstrakurikuler. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,829 dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Kegiatan Ekstrakurikuler. Asal SD * Keikutsertaan Bimbingan Belajar Crosstab Count Keikutsertaan Bimbingan Belajar Tota 0 Tidak Ikut Kadang-kadang Sering Ikut 4 ikut Kota Negeri 1 5 9 9 0 Kota Suasta 0 11 21 5 0 Asal SD Desa Negeri 0 6 6 8 1 Desa Suasta 0 2 10 6 0 Total 1 24 46 28 1
  • 31. 144 Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang sering ikut bimbingan mengajar Kota Negeri sebanyak 9 orang , dari Kota Suasta sebanyak 5 orang, Desa Negeri sebanyak 8 orang dan 6 orang untuk Desa Suasta.Siswa yang kadang-kadang ikut bimbingan mengajar Kota Negeri sebanyak 9 orang , dari Kota Suasta sebanyak 21 orang, Desa Negeri sebanyak 6 orang dan 10 orang untuk Desa Suasta Begitu pula untuk kategori tidak ikut dan kadang-kadang ikut pada digram lainnya. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 16,509 12 ,169 Likelihood Ratio 16,482 12 ,170 Linear-by-Linear Association 1,175 1 ,278 N of Valid Cases 100
  • 32. 145 a. 9 cells (45,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is ,18. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Keikutsertaan dalam bimbingan mengajar. H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan Keikutsertaan Dalam Bimbingan Mengajar. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,169 dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan Keikutsertaan dalam bimbingan Mengajar. Asal SD * Belajar di rumah Crosstab Count Belajar di rumah Total Tidak belajar Belajar Kota Negeri 12 12 24 Kota Suasta 18 19 37 Asal SD Desa Negeri 9 12 21 Desa Suasta 9 9 18 Total 48 52 100
  • 33. 146 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang belajar dirumah di Kota Negeri sebanyak 12 orang , dari Kota Suasta sebanyak 19 orang, Desa Negeri sebanyak 12 orang dan 9 orang untuk Desa Suasta. Begitu pula untuk kategori tidak belajar pada digram lainnyaTerlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang belajar dirumah di Kota Negeri sebanyak 12 orang , dari Kota Suasta sebanyak 18 orang, Desa Negeri sebanyak 9 orang dan 9 orang untuk Desa Suasta. Begitu pula untuk kategori tidak belajar pada digram lainnya Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square ,296 3 ,961 Likelihood Ratio ,297 3 ,961 Linear-by-Linear Association ,026 1 ,871 N of Valid Cases 100 a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 8,64. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:
  • 34. 147 H0 : Tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan belajar dirumah. H1: Terdapat hubungan antara Asal SD dengan belajar di rumah. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,961dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Asal SD dengan belajar di rumah. Pendidikan Orang Tua * Minat Crosstab Count Minat Total Kurang Minat Berminat Sangat Berminat Tidak sekolah 2 5 4 11 Lulus SD 12 9 3 24 Lulus SMP 6 7 10 23 Pendidikan Orang Tua Lulus SMA 0 14 5 19 Lulus S1 7 3 5 15 Lulus S2 atau S3 2 3 3 8 Total 29 41 30 100
  • 35. 148 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat berminat dari orang tua yang tidak bersekolahsebanyak 4 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 3 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 10 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 5 orang dan 3 orang dariyang orang tuanya lulus S2 atau S3.siswa yang berminat dari orang tua yang tidak bersekolahsebanyak 5 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 9 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 7 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 14 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 3 orang dan 3 orang dariyang orang tuanya lulus S2 atau S3. Begitu pula untuk kategori yang kurang berminat dan berminat pada diagram lain Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 22,951 10 ,011 Likelihood Ratio 27,617 10 ,002 Linear-by-Linear Association ,604 1 ,437 N of Valid Cases 100 a. 8 cells (44,4%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 2,32.
  • 36. 149 Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan minat. H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan minat. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,11dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan minat. Pendidikan Orang Tua * Motivasi Crosstab Count Motivasi Total Tidak Kurang Bermotivasi Sangat ada Motivasi Bermotivasi Motiva si Tidak 2 4 4 1 11 sekolah Lulus SD 3 7 5 9 24 Lulus SMP 4 3 5 11 23 Pendidikan Orang Tua Lulus SMA 3 10 3 3 19 Lulus S1 5 3 4 3 15 Lulus S2 1 3 2 2 8 atau S3 Total 18 30 23 29 100
  • 37. 150 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat bermotivasi dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 1 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 9 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 11 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 3 orang , orang tua lulus S1 sebanyak 3 orang,dan orang tua lilus S2/S3 sebanyak 2 orang.Siswa yang kurang motivasi dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 4 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 7 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 3 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 10 orang , orang tua lulus S1 sebanyak 3 orang,dan orang tua lilus S2/S3 sebanyak 3 orang. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 16,775 15 ,333 Likelihood Ratio 16,733 15 ,335 Linear-by-Linear Association ,782 1 ,376 N of Valid Cases 100 a. 16 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 1,44.
  • 38. 151 Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan motivasi. H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan motivasi. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,333dengan α = 0,05. sehingga p > α maka Hoditerima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan motivasi. Pendidikan Orang Tua * Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Crosstab Count Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Total Tidak Tidak Jarang Aktif Sering Sanga perna pernah aktif Aktif t Aktif h aktif aktif sama sekali Tidak 3 3 2 1 0 2 11 sekolah Lulus 2 5 6 2 8 1 24 SD Lulus 3 6 4 4 4 2 23 Pendidikan Orang Tua SMP Lulus 2 2 7 2 5 1 19 SMA Lulus S1 0 5 5 1 3 1 15 Lulus S2 1 5 0 0 1 1 8 atau S3
  • 39. 152 Total 11 26 24 10 21 8 100 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat aktif dalam ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 2 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 1 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 2 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 1 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 1 orang dan 1 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3. siswa yang jarang aktif dalam ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 2 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 6 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 4 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 7 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 5 orang dan 0 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3.Begitu pula untuk kategori lain pada diagram lain. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided)
  • 40. 153 a Pearson Chi-Square 24,654 25 ,482 Likelihood Ratio 28,992 25 ,264 Linear-by-Linear Association ,013 1 ,908 N of Valid Cases 100 a. 31 cells (86,1%) have expected count less than 5. The minimum expected count is ,64. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan ekstrakurikuler. H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan ekstrakurikuler.. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,482dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan ekstrakurikuler. Pendidikan Orang Tua * Keikutsertaan Bimbingan Belajar Crosstab Count Keikutsertaan Bimbingan Belajar Total 0 Tidak Kadang- Sering 4 Ikut kadang ikut Ikut Tidak 1 1 6 3 0 11 sekolah Lulus SD 0 7 9 8 0 24 Pendidikan Orang Tua Lulus 0 6 12 5 0 23 SMP Lulus 0 5 8 6 0 19 SMA
  • 41. 154 Lulus S1 0 2 6 6 1 15 Lulus S2 0 3 5 0 0 8 atau S3 Total 1 24 46 28 1 100 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sering ikut dalam ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 3 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 8 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 5 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 6 orang dan 0 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3.Siswa yang tidak ikut dalam ekstrakurikuler dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 3 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 8 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 5 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 6 orang dan 0 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3 Begitu pula untuk kategori lain pada diagram lain Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 21,508 20 ,368 Likelihood Ratio 18,432 20 ,559 Linear-by-Linear Association ,029 1 ,865 N of Valid Cases 100
  • 42. 155 a. 20 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum expected count is ,08. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan bimbingan mengajar. H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan bimbingan mengajar. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,368dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan keikutsertaan bimbingan mengajar. Pendidikan Orang Tua * Belajar di rumah Crosstab Count Belajar di rumah Total Tidak belajar Belajar Tidak sekolah 6 5 11 Lulus SD 11 13 24 Lulus SMP 14 9 23 Pendidikan Orang Tua Lulus SMA 8 11 19 Lulus S1 7 8 15 Lulus S2 atau S3 2 6 8 Total 48 52 100
  • 43. 156 Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang belajar dari orang tua yang tidak bersekolah sebanyak 5 orang , orang tua yang lulus SD sebanyak 13 orang, orang tua yang lulus SMP sebanyak 9 orang, orang tua yang lulus SMA sebanyak 11 orang , orang tua yang lulus S1 sebanyak 8 orang dan 6 orang dari yang orang tuanya lulus S2 atau S3. Begitu pula untuk kategori lain pada diagram lain. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 3,731 5 ,589 Likelihood Ratio 3,829 5 ,574 Linear-by-Linear Association 1,187 1 ,276 N of Valid Cases 100 a. 2 cells (16,7%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 3,84. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah:
  • 44. 157 H0 : Tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan belajar di rumah H1: Terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua belajar di rumah. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,589dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara Pendidikan orang tua dengan belajar di rumah. Sex * Minat Crosstab Count Minat Total Kurang Minat Berminat Sangat Berminat Laki-laki 17 23 17 57 Sex Perempuan 12 18 13 43 Total 29 41 30 100
  • 45. 158 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang berminat belajar matematika yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 23 orang , dan 18 orang dari yang perempuan. Begitu pula untuk kategori sangat berminat dan kurang berminat pada diagram lain. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square ,046 2 ,977 Likelihood Ratio ,046 2 ,977 Linear-by-Linear Association ,022 1 ,881 N of Valid Cases 100 a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 12,47. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan minat. H1: Terdapat hubungan antara sex dengan minat. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,977dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara sex dengan minat. Sex * Motivasi Crosstab Count Motivasi Total
  • 46. 159 Tidak ada Kurang Bermotiva Sangat Motivasi Motivasi si Bermotivasi Laki-laki 8 17 14 18 57 Sex Perempuan 10 13 9 11 43 Total 18 30 23 29 100 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sangat bermotivasi belajar matematika yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 18 orang , dan 11orang dari yang perempuan.Siswa yang bermotivasi belajar matematika yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 14 orang , dan 9 orang dari yang perempuan Begitu pula untuk kategori tidak ada motivasi dan kurang motivasi pada diagram lain Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 1,604 3 ,659 Likelihood Ratio 1,593 3 ,661 Linear-by-Linear Association 1,277 1 ,258 N of Valid Cases 100 a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 7,74.
  • 47. 160 Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan motivasi. H1: Terdapat hubungan antara sex dengan motivasi. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,659dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara sex dengan motivasi. Sex * Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa Crosstab Count Kegiatan Ekstrakurikuler yg diikuti siswa T Tidak Tidak Jarang Aktif Sering Aktif Sangat o pernah pernah aktif Aktif t aktif sama aktif a sekali l Laki- 5 4 16 13 8 10 6 laki 7 Sex Perem 4 7 10 11 2 11 2 puan 3 1 Total 11 26 24 10 21 8 0 0
  • 48. 161 Terlihat dari diagramnya, dikatakan bahwa siswa yang sangat aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 6 orang , dan 2 orang dari yang perempuan.Siswa yang tidak pernah aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 16 orang , dan 10 orang dari yang perempuan Begitu pula untuk kategori lain pada diagram lainnya. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 6,178 5 ,289 Likelihood Ratio 6,422 5 ,267 Linear-by-Linear Association ,646 1 ,422 N of Valid Cases 100 a. 4 cells (33,3%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 3,44. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan ekstrakurikuler. H1: Terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan ekstrakurikuler.
  • 49. 162 Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,289dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan ekstrakurikuler. Sex * Keikutsertaan Bimbingan Belajar Crosstab Count Keikutsertaan Bimbingan Belajar Total 0 Tidak Kadang- Sering 4 Ikut kadang ikut Ikut Laki-laki 1 17 24 14 1 57 Sex Perempuan 0 7 22 14 0 43 Total 1 24 46 28 1 100 Terlihat dari diagram di atas, dikatakan bahwa siswa yang sering ikut bimbingan mengajar yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 14 orang , dan 14 orang dari yang perempuan.Siswa yang tidak ikut bimbingan mengajar yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 17 orang , dan 7 orang dari yang perempuan. Begitu pula untuk kategori lain pada diagram lainnya
  • 50. 163 Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) a Pearson Chi-Square 4,379 4 ,357 Likelihood Ratio 5,190 4 ,268 Linear-by-Linear Association 1,882 1 ,170 N of Valid Cases 100 a. 4 cells (40,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is ,43. Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan keikutsertaan bimbingan mengajar. H1: Terdapat hubungan antara sex dengan keikutsertaan bimbingan mengajar. Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,357dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara sex dengan keikutsertaan bimbingan mengajar. Sex * Belajar di rumah Crosstab Count Belajar di rumah Total Tidak belajar Belajar Laki-laki 30 27 57 Sex Perempuan 18 25 43 Total 48 52 100
  • 51. 164 Terlihat dari diagram di atas , dikatakan bahwa siswa yang belajar dengan berjenis kelamin laki-laki sebanyak 27 orang , dan 25 orang dari yang perempuan. Begitu pula untuk kategori tidak belajar pada diagram lainnya. Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. Exact Sig. (2- Exact Sig. (2-sided) sided) (1-sided) a Pearson Chi-Square 1,139 1 ,286 b Continuity Correction ,749 1 ,387 Likelihood Ratio 1,143 1 ,285 Fisher's Exact Test ,317 ,194 Linear-by-Linear 1,128 1 ,288 Association N of Valid Cases 100 a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 20,64.
  • 52. 165 b. Computed only for a 2x2 table Pada Chi-square Tests untuk mengamati ada tidaknya hubungan antara dua variabel (baris dan kolom). Hipotesisnya adalah: H0 : Tidak terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan belajar di rumah H1: Terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan belajar di rumah Didapatkan Asymp. Sig pada tabel adalah 0,286dengan α = 0,05, sehingga p > α maka Ho diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan antara sex dengan kegiatan belajar di rumah. A. Analisis Statistika Parametrik 1. Uji Beda Satu Sampel B. T-Test C. [DataSet0] C:UsersTOSHIBADocumentsSPSS latihan komputer 2.s baruav.sav One-Sample Statistics N Mean Std. Deviation Std. Error Mean Nilai Harian 1 setelah 100 70,4400 9,63718 ,96372 pembelajaran matematika Nilai Harian 2 100 74,3500 11,56132 1,15613 Nilai Formatif 100 75,9400 11,43344 1,14334 Nilai Sumatif 100 76,2700 11,47756 1,14776 Nilai Raport 100 74,4300 7,41314 ,74131 Pada tabel dilihat jumlah data setiap variable atau jumlah N adalah 100, jadi tidak ada data yang hilang.
  • 53. 166 One-Sample Test Test Value = 70 t df Sig. (2- Mean 95% Confidence Interval of the tailed) Difference Difference Lower Upper Nilai Harian 1 setelah pembelajaran ,457 99 ,649 ,44000 -1,4722 2,3522 matematika Nilai Harian 2 3,763 99 ,000 4,35000 2,0560 6,6440 Nilai Formatif 5,195 99 ,000 5,94000 3,6714 8,2086 Nilai Sumatif 5,463 99 ,000 6,27000 3,9926 8,5474 Nilai Raport 5,976 99 ,000 4,43000 2,9591 5,9009 Pada One-Samples Tests ini merupakan uji untuk mengamati perbandingan nilai rata-rata terhadap nilai patokan test, yaitu sebesar 70. Apakah nilai tersebut berlaku pada setiap nilai yang dianalisis Tabel output di atas menunjukkan tes satu sampel (t test) dengan test value= 70 Hipotesis : Ho : μ = 70 Ha : μ ≠ 70 a. Variabel nilai sebelum pembelajaran matematika Dari hasil output data pada bagian 1 di atas menunjukkan bahwa rata– rata nilai sebelum pembelajaran matematika adalah 70,44. Artinya bahwa rata–rata nilai sebelum pembelajaran matematika sama dengan 70. Selain itu, pada hasil output data pada bagian 2 diperoleh nilai probabilitas untuk uji 2 arah sebesar 0,649. Karena nilai probabilitas ini lebih besar dari taraf nyata 0,05 maka dapat disimpulkan untuk menerima Ho, berarti rata-rata nilai sebelum pembelajaran matematika sama dengan 70.
  • 54. 167 b. Variabel nilai Sumatif Dari hasil output data pada bagian 1 di atas menunjukkan bahwa rata – rata nilai harian 1 adalah 76,27. Artinya rata – rata nilai sumatif tidak sama dengan 70. Selain itu, pada hasil output data pada bagian 2 diperoleh nilai probabilitas untuk uji 2 arah sebesar 0,000. Karena nilai probabilitas ini lebih kecil dari taraf nyata 0,05 maka dapat disimpulkan untuk menolak Ho, berarti rata-rata nilai sebelum penbelajaran matematika tidak sama dengan 70. 2. Uji Beda 2 Variabel Bebas Group Statistics Sex N Mean Std. Std. Deviation Error Mean 1,1343 Laki-laki 57 70,6491 8,56382 Nilai Harian 1 setelah 1 pembelajaran matematika 1,6774 Perempuan 43 70,1628 10,99985 6 Tabel di atas memperlihatkan perbandingan Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan. Independent Samples Test Levene's t-test for Equality of Means Test for Equality of Variances F Sig. t df Sig. (2- Mean Std. 95% tailed) Differen Error Confidence ce Differen Interval of the ce Difference
  • 55. 168 Low Upper er Equal - 3,9 4,3677 variances ,050 ,249 98 ,804 ,48633 1,95590 3,39 41 4 assumed 508 Nilai Harian 1 setelah Equal pembelajaran matematika - variances 77,10 4,5184 ,240 ,811 ,48633 2,02498 3,54 not 0 9 583 assumed Uji Independent Samples T Test adalah tes untuk menguji apakah terdapat perbedaan rata-rata nilai antara Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan. Dengan hipotesis, H0 : Tidak terdapatperbedaan rata-rata Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan. H1 : Terdapatrata-rata Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan. Jika probabilitas > 0,05 H0 diterima, dan jika probabilitas < 0,05, H0 ditolak. Terlihat pada tabel bahwa probabilitasnya sebesar 0,05, dan probabilitas <0,05 maka H0 diterima, sehinggaterdapat perbedaan Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika pada siswa laki-laki dan siswa perempuan. 3. Uji Beda 3 atau Lebih Variabel Bebas Descriptives Nilai Raport
  • 56. 169 N Mea Std. Std. Error 95% Confidence Minimum Maximum n Deviation Interval for Mean Lower Upper Bound Bound 73,1 Tidak sekolah 11 10,31327 3,10957 66,2533 80,1104 50,00 85,00 818 75,0 Lulus SD 24 7,15954 1,46144 72,0185 78,0649 60,00 87,00 417 72,1 Lulus SMP 23 8,42240 1,75619 68,4883 75,7726 50,00 85,00 304 76,3 Lulus SMA 19 6,42956 1,47504 73,2168 79,4147 65,00 90,00 158 74,6 Lulus S1 15 6,39940 1,65232 71,1228 78,2105 60,00 85,00 667 Lulus S2 atau 76,2 8 3,53553 1,25000 73,2942 79,2058 70,00 80,00 S3 500 74,4 Total 100 7,42011 ,74201 72,9777 75,9223 50,00 90,00 500 ANOVA Nilai Raport Sum of Squares Df Mean Square F Sig. Between Groups 242,608 5 48,522 ,876 ,501 Within Groups 5208,142 94 55,406 Total 5450,750 99 Uji yang digunakan adalah ANOVA, dimana uji ini dilakukan untuk mengetahui perbandingan rata-rata nilai pada tiga atau lebih variabel. Dengan Hipotesisnya adalah : H0: Tidak terdapat perbedaan rata-rata nilai pada tiga atau lebih variabel. H1: Terdapat perbedaan rata-rata nilai pada tiga atau lebih variabel. Jika p > α (0,05), maka H0 diterima dan apabila p < α, maka H0 ditolak.
  • 57. 170 Pada tabel terlihat hasil uji F sebesar 0,876 dengan Asym. Sig Nilai Raport terhadap pendidikan orang tua adalah 0,501 maka p > α, sehingga H0 diterima yang menyatakan bahwa tidak terdapat perbedaan rata-rata Nilai Sebelum Pembelajaran Matematika terhadap Minat. Karena tidak terdapat perbedaan, uji ANOVA ini tidak perlu dilakukan uji lanjutan seperti uji LSD. 4. Uji Regresi dan Korelasi antar Variabel 1) Regresi Linier Sederhana a Variables Entered/Removed Variables Entered Variables Method Removed Motivasi, Keikutsertaan . Enter Bimbingan b Belajar a. Dependent Variable: Nilai Sumatif b. All requested variables entered. Dari tabel diatas menunjukkan bahwa variabel yang dimasukkan adalah motivasi dan keikutsertaan bimbingan belajar dengan variabel terikatnya adalah Nilai Sumatif. b Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate a 1 ,122 ,015 -,005 11,50807 a. Predictors: (Constant), Motivasi, Keikutsertaan Bimbingan Belajar b. Dependent Variable: Nilai Sumatif Tabel diatas merupakan tabel Model Summary yang memperlihatkan bahwa nilai R Square = 0,015, ini berarti bahwa pengaruh motivasi dan
  • 58. 171 keikutsertaan bimbingan belajar terhadap Nilai sebelum pembelajaran matematika adalah 0,15% sedangka 99,85 % dipengaruhi oleh faktor lain. a ANOVA Apabila pada tabel ANOVA memperlihatkan pengaruh langsung variabel bebas terhadap variabel terikatnya, maka pada tabel Coefficients di atas akan terlihat bagaimana pengaruh masing-masing variabel bebas dan constant terhadap variabel terikatnya. Dimana hipotesisnya adalah: H0 : Koefisien Regresi yang didapat tidak signifikan. H1 : Koefisien Regresi signifikan. Jika p > α = 0,05 , H0 diterima dan p < α = 0,05, H0 ditolak. Pada tabel Coefficients diatas, merupakan hasil uji t sebesar 15,979 dan signifikan sebesar 0,000 pada constant. Hasil uji t sebesar 0,83 dan didapatkan dan signifikan sebesar 0,415 pada variabel motivasi, maka 0,83> Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. b Regression 195,439 2 97,719 ,738 ,481 1 Residual 12846,271 97 132,436 Total 13041,710 99 a. Dependent Variable: Nilai Sumatif a Coefficients Model Unstandardized Coefficients Standardized t Sig. Coefficients B Std. Error Beta (Constant) 71,058 4,447 15,979 ,000 Keikutsertaan Bimbingan 1 1,431 1,492 ,097 ,959 ,340 Belajar Motivasi ,872 1,066 ,083 ,818 ,415 a. Dependent Variable: Nilai Sumatif
  • 59. 172 0,05 sehingga H0 diterima dan motivasi benar-benar tidak berpengaruh terhadap Nilai sumatif. Kemudian dapat dibuat persamaan regresi dengan memasukkan nilai B, sehingga persamaan yang terbentuk adalah Y = 71,058 + 0,872X. 2) Regresi Linier Ganda a Variables Entered/Removed Model Variables Entered Variables Removed Method Motivasi, Keikutsertaan 1 b . Enter Bimbingan Belajar Dependent Variable: Nilai Sumatif Analisis Regresi Linier juga dapat dimasukkan 2 variabel bebasnya sehingga disebut Analisis Regresi Linier Ganda, dari tabel diatas menunjukkan bahwa variabel yang dimasukkan adalah Keikutsertaan Bimbingan Mengajar dan Motivasi dengan variabel terikatnya Nilai Sumatif.
  • 60. 173 Model R R Square Adjusted R Std. Error of the Square Estimate a 1 ,122 ,015 -,005 11,50807 a. Predictors: (Constant), Motivasi, Keikutsertaan Bimbingan Belajar b. Dependent Variable: Nilai Sumatif