SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
PROPOSAL PENELITIAN
PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU
DAN
MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP
SIKAP INOVATIF GURU DI SMK N 2 BINJAI
MOCH. MUSTA’IN
NIM. 8156132080
LATAR BELAKANG
Rendahnya sikap inovatif guru di SMK N 2 Binjai
yang dapat digambarkan dari fenomena-fenomena
yang diamati langsung yaitu: 1) Adanya guru tidak
membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
dalam proses belajar mengajar. 2) Motivasi
berprestasi guru masih rendah. 3) Adanya guru
yang menggunakan bahan dan sumber belajar yang
sama dari waktu ke waktu. 4) Kurang terjalinnya
komunikasi interpersonal guru mengakibatkan
keengganan guru bertanya terhadap informasi yang
telah disampaikan oleh kepala sekolah, walaupun
terkadang ada informasi yang kurang jelas.
LATAR BELAKANG
Tabel 1
Data Sikap Inovatif Guru di SMK Negeri 2 Binjai
Sumber: Catatan Kepala SMK Negeri 2 Binjai
No Fenomena Yang Diamati Pernyataan Jumlah Guru Persentase
1 Tidak membuat RPP dalam PBM
Negatif 9 orang 14,51
2 Menggunakan bahan dan sumber
belajar yang sama dari waktu ke
waktu
Negatif 44 orang 70,97
3 Melakukan analisis terhadap hasil
belajar siswa Positif 16 orang 25,81
4 Menggunakan metode konvensional
dalam PBM Negatif 46 orang 74,19
5 Guru membuat modul dan hand out
Positif 15 orang 24,19
LATAR BELAKANG
Tabel 2
Data Prestasi Guru Di SMK Negeri 2 Binjai
Sumber: Catatan Kepala Sekolah SMK Negeri 2 Binjai
No Jenis Lomba Jumlah Guru Persentase
1 Lomba PTK 3 orang 4,84
2 Lomba karya tulis inovasi pembelajaran 4 orang 6,45
3 Lomba guru berprestasi 3 orang 4,84
4 Lomba lainnya 5 orang 8,06
Jumlah 15 orang 24,19
IDENTIFIKASI MASALAH
Berdasarkan latar belakang masalah, maka
dapat diidentifikasi beberapa masalah sebagai
berikut: Mengapa sikap inovatif guru di SMK
Negeri 2 Binjai masih rendah? Mengapa
motivasi berprestasi guru di SMK Negeri 2 Binjai
masih rendah? Apa penyebab kurangnya inisiatif
guru untuk memperbaiki mutu proses belajar
mengajar? Mengapa di SMK Negeri 2 Binjai
terlihat masih kurang harmonisnya komunikasi
interpersonal guru.
PEMBATASAN MASALAH
Menyadari banyaknya masalah yang diteliti dan
keterbatasan sumber bacaan, waktu yang
penulis miliki penulis membatasi masalahnya
pada komunikasi interpersonal guru dan
motivasi berprestasi, dengan demikian
penelitian ini akan melihat “pengaruh
komunikasi interpersonal guru dan motivasi
berprestasi terhadap sikap inovatif guru di SMK
Negeri 2 Binjai”.
RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan pembatasan masalah di atas, penulis
merumuskan masalah penelitian sebagai berikut :
1. Sejauhmana pengaruh komunikasi interpersonal
guru terhadap motivasi berprestasi di SMK Negeri 2
Binjai?
2. Sejauhmana pengaruh komunikasi interpersonal
guru dan motivasi berprestasi terhadap sikap
inovatif guru di SMK Negeri 2 Binjai?
TUJUAN PENELITIAN
Sesuai dengan perumusan masalah di atas,
maka tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui:
1. Pengaruh komunikasi interpersonal guru
terhadap motivasi berprestasi di SMK Negeri 2
Binjai.
2. Pengaruh komunikasi interpersonal guru dan
motivasi berprestasi terhadap sikap inovatif
guru di SMK Negeri 2 Binjai.
Sikap Inovatif Guru
• Sikap inovatif hendaklah dimiliki oleh setiap guru,
menurut Usman (2002:27) mengemukakan sikap
inovatif guru merupakan serangkaian sikap yang saling
berkaitan dilakukan dengan perubahan dan
pembaharuan dalam situasi tertentu serta
berhubungan dengan sikap dan perkembangan siswa
untuk mencapai tingkat pengajaran.
• Muller (2002:25) mengemukakan sikap inovatif guru
merupakan kecenderungan yang dimiliki guru terhadap
reformasi pendidikan dan pembaruan kurikulum dan
penerapan metode mengajar yang tergantung pada
guru dalam mengajar.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Sikap Inovatif Guru
Purwanto (2001:30) mengemukakan bahwa faktor yang mempengaruhi sikap inovatif
guru adalah:
1. Komunikasi Interpersonal
Keunggulan komunikasi interpersonal ini adalah dalam hal-hal sebagai berikut: a)
memungkinkan terjadinya pertukaran informasi dua arah, hal ini memberikan
kesempatan kepada calon adopter untuk mencari informasi lebih lanjut atau
melakukan klarifikasi. Selain itu, karena adanya komunikasi dua arah dapat
menghilangkan adanya hambatan sosial psikologis seperti masalah persepsi atau daya
ingat, b) mendorong individu untuk merubah sikap ke arah mengadopsi inovasi. Peran
media interpersonal dalam hal ini sangat penting dalam memberikan dukungan atau
mempengaruhi seseorang untuk segera mengadopsi inovasi. Jadi peran komunikasi
interpersonal dalam proses sikap inovatif adalah sangat berpengaruh terutama pada
tahap persuasi.
2. Motivasi Berprestasi
Motivasi berprestasi mendorong perlunya diadakan inovasi, jika dilacak biasanya
bersumber pada dua hal yaitu: a) kemauan sekolah untuk mengadakan komunikasi
interpersonal guru terhadap tantangan kebutuhan masyarakat, dan b) adanya usaha
untuk menggunakan sekolah untuk memecahkan masalah yang dihadapi. Antar
sekolah dan sistem sosial terjadi hubungan komunikasi interpersonal yang erat dan
saling mempengaruhi, dengan demikian akan terjadi perubahan yang bersifat dinamis
yang disebabkan adanya hubungan interpersonal antara sekolah dan masyarakat.
Hakikat Komunikasi Interpersonal
Komunikasi interpersonal dapat diartikan sebagai komunikasi
antar pribadi atau antar satu manusia dengan manusia lain.
Menurut Muhammad (2002:159) mengartikan “komunikasi
interpersonal adalah proses pertukaran informasi di antara satu
orang dengan paling kurang seorang lainnya atau biasanya di
antara dua orang yang dapat diketahui balikannya”.
Di samping itu menurut Thoha (2004:166) mengatakan bahwa
“komunikasi interpersonal adalah sebagai proses penyampaian
pesan atau berita yang dilakukan oleh seseorang dan
diterimanya berita tersebut oleh orang lain tau kelompok kecil
dari orang-orang, dengan suatu akibat dan umpan balik yang
segera”.
Hakikat Motivasi Berprestasi
Motivasi berprestasi dikemukakan oleh McCelland yang didasarkan
pada hasil penelitian yang intensif mengenai kebutuhan untuk
berprestasi. Menurut McCelland (2002) yang dikutip TIM MKDK UNP
(2003:97) menjelaskan setiap orang memiliki tiga kebutuhan dasar
yaitu: 1) kebutuhan akan kekuasaan, 2) kebutuhan berafiliasi, 3)
kebutuhan berprestasi. Selanjutnya Celland mengungkapkan bahwa
“kebutuhan berprestasi terwujud dalam keberhasilan dalam
melakukan tugas-tugas yang diembankan”.
Prestasi yang telah dicapai guru merupakan peranan dari adanya
komunikasi antara guru dengan kepala sekolah yang memberikan
pengaruh pada lancar tidaknya proses pembelajaran. Tim
pengembangan MKDK IKIP Semarang (2000:24) dalam Nasution (2008)
menyatakan bahwa:
“Makin renggang hubungan atau jarak antara guru dengan kepala
sekolah, semakin terbatas pendidikan. Jarak atau renggangnya
hubungan ini dalam arti pergaulan. Jarak guru dengan kepala sekolah
disebut renggang (jauh), apabila antara mereka tidak ada saling
pengertian, misalnya: menyesuaikan diri, perasaan cinta kasih. Semua
ini mempengaruhi sikap masing-masing yang saling menentukan batas-
batas pendidik.”
Kerangka Berpikir
Hipotesis
Berdasarkan kajian teoritis yang telah diuraikan
di atas serta tujuan penelitain yang ingin
dicapai, maka dirimuskan hipotesis penelitian ini
dirumuskan sebagai berikut:
1. Komunikasi Interpersonal Guru berpengaruh
signifikan terhadap Motivasi Berprestasi di SMK
N 2 Binjai.
2. Motivasi Berprestasi berpengaruh signifikan
terhadap sikap inovatif guru di SMK N 2 Binjai.
METODOLOGI PENELITIAN
• Tempat dan Waktu Penelitian
• Populasi dan Sampel
• Teknik Pengumpulan Data
• Uji Validitas dan Reliabilitas
• Teknis Analisis Data
• Tempat dan Waktu Penelitian
Lokasi penelitian, yaitu di SMK Negeri 2 Binjai
Penelitian ini diperkirakan memerlukan waktu tiga
bulan, yakni Juli-September 2016.
. Populasi dan Sampel
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru SMK
N 2 Binjai yang mengajar tahun ajaran 2015/2016 yang
berjumlah 62 orang guru.
Untuk menentukan ukuran sampel dari suatu populasi
digunakan rumus Slovin yang jumlahnya 38.
Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan
teknik “Proporsional Stratified Random Sampling”.
Teknik Pengumpulan Data
Teknik pengumpulan data yang dipakai dalam
penelitian ini adalah angket disusun
berdasarkan model Skala Likert.
Uji Validitas dan Reliabilitas
Untuk mengetahui validitas instrument
dilakukan dengan rumus korelasi product
moment.
Pada penelitian ini untuk pemeriksaan
reliabilitas instrument menggunakan rumus
Alpha Cronboach
TEKNIK ANALISIS DATA
Analisis Deskriptif
Untuk menginterpretasikan hasil analisis deskriptif, maka
digunakan kriteria yang diungkapkan oleh Halim (dalam Harina,
2006:44) yaitu sebagai berikut:
Nilai Rata- rata Keterangan
4,01-5,00
3,00-4,00
2,01-3,00
1,01-2,00
0,00-1,00
Sangat Tinggi
Tinggi
Sedang
Rendah
Sangat Rendah

More Related Content

What's hot

Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"
Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"
Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"Dedy Wiranto
 
Kaedah pengajaran dan pembelajaran tradisional
Kaedah pengajaran dan pembelajaran tradisionalKaedah pengajaran dan pembelajaran tradisional
Kaedah pengajaran dan pembelajaran tradisionalHaslin Bahkiar
 
Prose Belajar Mengajar Merupakan
Prose Belajar Mengajar MerupakanProse Belajar Mengajar Merupakan
Prose Belajar Mengajar MerupakanMono Manullang
 
2531 5071-1-pb
2531 5071-1-pb2531 5071-1-pb
2531 5071-1-pbFppi Unila
 
4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)
4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)
4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)ulfah Nasution
 
Kajian tindakan komunikasi dua hala
Kajian tindakan komunikasi dua halaKajian tindakan komunikasi dua hala
Kajian tindakan komunikasi dua halajoe zulkefli
 
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinciContoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinciMaryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikanmuhammad
 
Bab ii 10401241010
Bab ii 10401241010Bab ii 10401241010
Bab ii 10401241010AnandaOktari
 
Tugas Baha Indonesia "JURNAL"
Tugas Baha Indonesia "JURNAL"Tugas Baha Indonesia "JURNAL"
Tugas Baha Indonesia "JURNAL"bawon15505124020
 
Assalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wrAssalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wrwahyuniarti
 
belajar pembelajaran
belajar pembelajaranbelajar pembelajaran
belajar pembelajaranahmadfwzzy
 

What's hot (20)

Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"
Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"
Analisis Dimensi Sosial “Metode Numbered Head Together (NHT)"
 
Kaedah pengajaran dan pembelajaran tradisional
Kaedah pengajaran dan pembelajaran tradisionalKaedah pengajaran dan pembelajaran tradisional
Kaedah pengajaran dan pembelajaran tradisional
 
Pembelajaran problem based learning
Pembelajaran problem based learningPembelajaran problem based learning
Pembelajaran problem based learning
 
Prose Belajar Mengajar Merupakan
Prose Belajar Mengajar MerupakanProse Belajar Mengajar Merupakan
Prose Belajar Mengajar Merupakan
 
Proposal SKRIPSI
Proposal SKRIPSIProposal SKRIPSI
Proposal SKRIPSI
 
Artikel ptk
Artikel ptkArtikel ptk
Artikel ptk
 
Jurnal ptk
Jurnal ptkJurnal ptk
Jurnal ptk
 
Bab i SMA NEGERI 1 RAHA
Bab i SMA NEGERI 1 RAHA Bab i SMA NEGERI 1 RAHA
Bab i SMA NEGERI 1 RAHA
 
2531 5071-1-pb
2531 5071-1-pb2531 5071-1-pb
2531 5071-1-pb
 
Karil Muhamad Syahril
Karil Muhamad SyahrilKaril Muhamad Syahril
Karil Muhamad Syahril
 
4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)
4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)
4. artikel jurnal (karunia eka lestari matematika)
 
Kajian tindakan komunikasi dua hala
Kajian tindakan komunikasi dua halaKajian tindakan komunikasi dua hala
Kajian tindakan komunikasi dua hala
 
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinciContoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
 
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
 
proposal kuantitatif
proposal kuantitatifproposal kuantitatif
proposal kuantitatif
 
Bab ii 10401241010
Bab ii 10401241010Bab ii 10401241010
Bab ii 10401241010
 
Tugas Baha Indonesia "JURNAL"
Tugas Baha Indonesia "JURNAL"Tugas Baha Indonesia "JURNAL"
Tugas Baha Indonesia "JURNAL"
 
Assalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wrAssalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wr
 
belajar pembelajaran
belajar pembelajaranbelajar pembelajaran
belajar pembelajaran
 

Viewers also liked

Uas semiotika komunikasi (part 2)
Uas semiotika komunikasi (part 2)Uas semiotika komunikasi (part 2)
Uas semiotika komunikasi (part 2)Jurnal Go-Blog
 
Pengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awareness
Pengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awarenessPengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awareness
Pengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awarenessAgus Murdadi
 
Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...
Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...
Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...Kanaidi ken
 
Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)
Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)
Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)kombura
 
komunikasi interpersonal
komunikasi interpersonalkomunikasi interpersonal
komunikasi interpersonalcindrya
 
Kaedah penyelidikan komunikasi
Kaedah penyelidikan komunikasiKaedah penyelidikan komunikasi
Kaedah penyelidikan komunikasiSyahremie Teja
 
Metode penelitian kualitatif I
Metode penelitian kualitatif IMetode penelitian kualitatif I
Metode penelitian kualitatif IRoro Wulan
 
Panduan Proposal Sekripsi 2017
Panduan Proposal Sekripsi 2017Panduan Proposal Sekripsi 2017
Panduan Proposal Sekripsi 2017Eko Mardianto
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiDome Firdaus
 
Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2
Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2
Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2Syahremie Teja
 
Komunikasi dalam Organisasi
Komunikasi dalam OrganisasiKomunikasi dalam Organisasi
Komunikasi dalam OrganisasiVinda Syakira
 
Interdepartmental relationship
Interdepartmental relationshipInterdepartmental relationship
Interdepartmental relationshipRavi Dandotiya
 
BAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : Motivasi
BAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : MotivasiBAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : Motivasi
BAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : Motivasiharits meicha
 
Ppt budi pekerti , komunikasi efektif
Ppt budi pekerti , komunikasi efektifPpt budi pekerti , komunikasi efektif
Ppt budi pekerti , komunikasi efektifMegga Hafidda
 
Kaedah penyelidikan
Kaedah penyelidikanKaedah penyelidikan
Kaedah penyelidikanMohd Zaidy
 
Interdepartmental relationship
Interdepartmental relationshipInterdepartmental relationship
Interdepartmental relationshipDr. Sunil Kumar
 
Chapter 2 interdepartmental communication
Chapter 2  interdepartmental communicationChapter 2  interdepartmental communication
Chapter 2 interdepartmental communicationPat Cabangis
 
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiContoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiArry Rahmawan
 

Viewers also liked (20)

Uas semiotika komunikasi (part 2)
Uas semiotika komunikasi (part 2)Uas semiotika komunikasi (part 2)
Uas semiotika komunikasi (part 2)
 
Pengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awareness
Pengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awarenessPengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awareness
Pengaruh endorser non celebrity pada produk oriflame terhadap brand awareness
 
Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...
Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...
Komunikasi Interpersonal_Materi Pelatihan "Comprehensive & PROFESSIONAL SECRE...
 
Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)
Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)
Tajuk kajian penyelidikan siri 2 (likas square)
 
komunikasi interpersonal
komunikasi interpersonalkomunikasi interpersonal
komunikasi interpersonal
 
Kaedah penyelidikan komunikasi
Kaedah penyelidikan komunikasiKaedah penyelidikan komunikasi
Kaedah penyelidikan komunikasi
 
Metode penelitian kualitatif I
Metode penelitian kualitatif IMetode penelitian kualitatif I
Metode penelitian kualitatif I
 
Panduan Proposal Sekripsi 2017
Panduan Proposal Sekripsi 2017Panduan Proposal Sekripsi 2017
Panduan Proposal Sekripsi 2017
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasi
 
Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2
Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2
Kaedah penyelidikan komunikasi bab 2
 
Komunikasi dalam Organisasi
Komunikasi dalam OrganisasiKomunikasi dalam Organisasi
Komunikasi dalam Organisasi
 
Komunikasi & interpersonal
Komunikasi & interpersonalKomunikasi & interpersonal
Komunikasi & interpersonal
 
Interdepartmental relationship
Interdepartmental relationshipInterdepartmental relationship
Interdepartmental relationship
 
BAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : Motivasi
BAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : MotivasiBAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : Motivasi
BAB VII. Komunikasi dan Interpersonal Skill : Motivasi
 
2.kombis
2.kombis2.kombis
2.kombis
 
Ppt budi pekerti , komunikasi efektif
Ppt budi pekerti , komunikasi efektifPpt budi pekerti , komunikasi efektif
Ppt budi pekerti , komunikasi efektif
 
Kaedah penyelidikan
Kaedah penyelidikanKaedah penyelidikan
Kaedah penyelidikan
 
Interdepartmental relationship
Interdepartmental relationshipInterdepartmental relationship
Interdepartmental relationship
 
Chapter 2 interdepartmental communication
Chapter 2  interdepartmental communicationChapter 2  interdepartmental communication
Chapter 2 interdepartmental communication
 
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiContoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
 

Similar to Komunikasi dan Motivasi

10792-39711-2-PB.pdf
10792-39711-2-PB.pdf10792-39711-2-PB.pdf
10792-39711-2-PB.pdfsugionofis1
 
Kps presentation (1)
Kps presentation (1)Kps presentation (1)
Kps presentation (1)farah_afifah
 
s_pgsd_0806270_chapter1.pdf
s_pgsd_0806270_chapter1.pdfs_pgsd_0806270_chapter1.pdf
s_pgsd_0806270_chapter1.pdfMyData19
 
lk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdf
lk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdflk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdf
lk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdfThimoPanjaitan
 
LK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptx
LK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptxLK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptx
LK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptxTiara338326
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptktonyvery
 
Pembelajaran inovatif 1
Pembelajaran inovatif 1Pembelajaran inovatif 1
Pembelajaran inovatif 1Hendri Saputra
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdfLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdfNuryaniMakmur
 
Eksplorasi Alternatif solusi.pptx
Eksplorasi Alternatif solusi.pptxEksplorasi Alternatif solusi.pptx
Eksplorasi Alternatif solusi.pptxRachmadiSulistyama1
 
167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola
167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola
167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelolaSang Penyelamat
 
lk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdf
lk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdflk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdf
lk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdfTsabitgauzankhoirgau
 
Sidang proposaltesis
Sidang proposaltesisSidang proposaltesis
Sidang proposaltesisnda_fauziah
 
Propopsal penelitianku
Propopsal penelitiankuPropopsal penelitianku
Propopsal penelitiankuSusi Yanti
 
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.Maruttha Puspita
 

Similar to Komunikasi dan Motivasi (20)

10792-39711-2-PB.pdf
10792-39711-2-PB.pdf10792-39711-2-PB.pdf
10792-39711-2-PB.pdf
 
Kps presentation (1)
Kps presentation (1)Kps presentation (1)
Kps presentation (1)
 
Abstrak.docx
Abstrak.docxAbstrak.docx
Abstrak.docx
 
s_pgsd_0806270_chapter1.pdf
s_pgsd_0806270_chapter1.pdfs_pgsd_0806270_chapter1.pdf
s_pgsd_0806270_chapter1.pdf
 
lk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdf
lk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdflk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdf
lk-12-eksplorasi-penyebab-masalah.pdf
 
Pkp wd rosmia ut
Pkp wd rosmia utPkp wd rosmia ut
Pkp wd rosmia ut
 
LK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptx
LK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptxLK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptx
LK 2.1 PPT HENDRA PURWANTO.pptx
 
Ptk ips kelas ii
Ptk ips kelas iiPtk ips kelas ii
Ptk ips kelas ii
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptk
 
Pembelajaran inovatif 1
Pembelajaran inovatif 1Pembelajaran inovatif 1
Pembelajaran inovatif 1
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdfLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (2).pdf
 
Eksplorasi Alternatif solusi.pptx
Eksplorasi Alternatif solusi.pptxEksplorasi Alternatif solusi.pptx
Eksplorasi Alternatif solusi.pptx
 
167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola
167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola
167290 id-pengaruh-kemampuan-dosen-dalam-mengelola
 
3030 8163-1-sm
3030 8163-1-sm3030 8163-1-sm
3030 8163-1-sm
 
Proposal pkp anti
Proposal  pkp  antiProposal  pkp  anti
Proposal pkp anti
 
Proposal pkp anti
Proposal  pkp  antiProposal  pkp  anti
Proposal pkp anti
 
lk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdf
lk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdflk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdf
lk-1-2-eksplorasi-penyebab-masalah-pgsd.pdf
 
Sidang proposaltesis
Sidang proposaltesisSidang proposaltesis
Sidang proposaltesis
 
Propopsal penelitianku
Propopsal penelitiankuPropopsal penelitianku
Propopsal penelitianku
 
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
 

Recently uploaded

BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 

Recently uploaded (20)

BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 

Komunikasi dan Motivasi

  • 1. PROPOSAL PENELITIAN PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP SIKAP INOVATIF GURU DI SMK N 2 BINJAI MOCH. MUSTA’IN NIM. 8156132080
  • 2. LATAR BELAKANG Rendahnya sikap inovatif guru di SMK N 2 Binjai yang dapat digambarkan dari fenomena-fenomena yang diamati langsung yaitu: 1) Adanya guru tidak membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dalam proses belajar mengajar. 2) Motivasi berprestasi guru masih rendah. 3) Adanya guru yang menggunakan bahan dan sumber belajar yang sama dari waktu ke waktu. 4) Kurang terjalinnya komunikasi interpersonal guru mengakibatkan keengganan guru bertanya terhadap informasi yang telah disampaikan oleh kepala sekolah, walaupun terkadang ada informasi yang kurang jelas.
  • 3. LATAR BELAKANG Tabel 1 Data Sikap Inovatif Guru di SMK Negeri 2 Binjai Sumber: Catatan Kepala SMK Negeri 2 Binjai No Fenomena Yang Diamati Pernyataan Jumlah Guru Persentase 1 Tidak membuat RPP dalam PBM Negatif 9 orang 14,51 2 Menggunakan bahan dan sumber belajar yang sama dari waktu ke waktu Negatif 44 orang 70,97 3 Melakukan analisis terhadap hasil belajar siswa Positif 16 orang 25,81 4 Menggunakan metode konvensional dalam PBM Negatif 46 orang 74,19 5 Guru membuat modul dan hand out Positif 15 orang 24,19
  • 4. LATAR BELAKANG Tabel 2 Data Prestasi Guru Di SMK Negeri 2 Binjai Sumber: Catatan Kepala Sekolah SMK Negeri 2 Binjai No Jenis Lomba Jumlah Guru Persentase 1 Lomba PTK 3 orang 4,84 2 Lomba karya tulis inovasi pembelajaran 4 orang 6,45 3 Lomba guru berprestasi 3 orang 4,84 4 Lomba lainnya 5 orang 8,06 Jumlah 15 orang 24,19
  • 5. IDENTIFIKASI MASALAH Berdasarkan latar belakang masalah, maka dapat diidentifikasi beberapa masalah sebagai berikut: Mengapa sikap inovatif guru di SMK Negeri 2 Binjai masih rendah? Mengapa motivasi berprestasi guru di SMK Negeri 2 Binjai masih rendah? Apa penyebab kurangnya inisiatif guru untuk memperbaiki mutu proses belajar mengajar? Mengapa di SMK Negeri 2 Binjai terlihat masih kurang harmonisnya komunikasi interpersonal guru.
  • 6. PEMBATASAN MASALAH Menyadari banyaknya masalah yang diteliti dan keterbatasan sumber bacaan, waktu yang penulis miliki penulis membatasi masalahnya pada komunikasi interpersonal guru dan motivasi berprestasi, dengan demikian penelitian ini akan melihat “pengaruh komunikasi interpersonal guru dan motivasi berprestasi terhadap sikap inovatif guru di SMK Negeri 2 Binjai”.
  • 7. RUMUSAN MASALAH Berdasarkan pembatasan masalah di atas, penulis merumuskan masalah penelitian sebagai berikut : 1. Sejauhmana pengaruh komunikasi interpersonal guru terhadap motivasi berprestasi di SMK Negeri 2 Binjai? 2. Sejauhmana pengaruh komunikasi interpersonal guru dan motivasi berprestasi terhadap sikap inovatif guru di SMK Negeri 2 Binjai?
  • 8. TUJUAN PENELITIAN Sesuai dengan perumusan masalah di atas, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1. Pengaruh komunikasi interpersonal guru terhadap motivasi berprestasi di SMK Negeri 2 Binjai. 2. Pengaruh komunikasi interpersonal guru dan motivasi berprestasi terhadap sikap inovatif guru di SMK Negeri 2 Binjai.
  • 9. Sikap Inovatif Guru • Sikap inovatif hendaklah dimiliki oleh setiap guru, menurut Usman (2002:27) mengemukakan sikap inovatif guru merupakan serangkaian sikap yang saling berkaitan dilakukan dengan perubahan dan pembaharuan dalam situasi tertentu serta berhubungan dengan sikap dan perkembangan siswa untuk mencapai tingkat pengajaran. • Muller (2002:25) mengemukakan sikap inovatif guru merupakan kecenderungan yang dimiliki guru terhadap reformasi pendidikan dan pembaruan kurikulum dan penerapan metode mengajar yang tergantung pada guru dalam mengajar.
  • 10. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Sikap Inovatif Guru Purwanto (2001:30) mengemukakan bahwa faktor yang mempengaruhi sikap inovatif guru adalah: 1. Komunikasi Interpersonal Keunggulan komunikasi interpersonal ini adalah dalam hal-hal sebagai berikut: a) memungkinkan terjadinya pertukaran informasi dua arah, hal ini memberikan kesempatan kepada calon adopter untuk mencari informasi lebih lanjut atau melakukan klarifikasi. Selain itu, karena adanya komunikasi dua arah dapat menghilangkan adanya hambatan sosial psikologis seperti masalah persepsi atau daya ingat, b) mendorong individu untuk merubah sikap ke arah mengadopsi inovasi. Peran media interpersonal dalam hal ini sangat penting dalam memberikan dukungan atau mempengaruhi seseorang untuk segera mengadopsi inovasi. Jadi peran komunikasi interpersonal dalam proses sikap inovatif adalah sangat berpengaruh terutama pada tahap persuasi. 2. Motivasi Berprestasi Motivasi berprestasi mendorong perlunya diadakan inovasi, jika dilacak biasanya bersumber pada dua hal yaitu: a) kemauan sekolah untuk mengadakan komunikasi interpersonal guru terhadap tantangan kebutuhan masyarakat, dan b) adanya usaha untuk menggunakan sekolah untuk memecahkan masalah yang dihadapi. Antar sekolah dan sistem sosial terjadi hubungan komunikasi interpersonal yang erat dan saling mempengaruhi, dengan demikian akan terjadi perubahan yang bersifat dinamis yang disebabkan adanya hubungan interpersonal antara sekolah dan masyarakat.
  • 11. Hakikat Komunikasi Interpersonal Komunikasi interpersonal dapat diartikan sebagai komunikasi antar pribadi atau antar satu manusia dengan manusia lain. Menurut Muhammad (2002:159) mengartikan “komunikasi interpersonal adalah proses pertukaran informasi di antara satu orang dengan paling kurang seorang lainnya atau biasanya di antara dua orang yang dapat diketahui balikannya”. Di samping itu menurut Thoha (2004:166) mengatakan bahwa “komunikasi interpersonal adalah sebagai proses penyampaian pesan atau berita yang dilakukan oleh seseorang dan diterimanya berita tersebut oleh orang lain tau kelompok kecil dari orang-orang, dengan suatu akibat dan umpan balik yang segera”.
  • 12. Hakikat Motivasi Berprestasi Motivasi berprestasi dikemukakan oleh McCelland yang didasarkan pada hasil penelitian yang intensif mengenai kebutuhan untuk berprestasi. Menurut McCelland (2002) yang dikutip TIM MKDK UNP (2003:97) menjelaskan setiap orang memiliki tiga kebutuhan dasar yaitu: 1) kebutuhan akan kekuasaan, 2) kebutuhan berafiliasi, 3) kebutuhan berprestasi. Selanjutnya Celland mengungkapkan bahwa “kebutuhan berprestasi terwujud dalam keberhasilan dalam melakukan tugas-tugas yang diembankan”. Prestasi yang telah dicapai guru merupakan peranan dari adanya komunikasi antara guru dengan kepala sekolah yang memberikan pengaruh pada lancar tidaknya proses pembelajaran. Tim pengembangan MKDK IKIP Semarang (2000:24) dalam Nasution (2008) menyatakan bahwa: “Makin renggang hubungan atau jarak antara guru dengan kepala sekolah, semakin terbatas pendidikan. Jarak atau renggangnya hubungan ini dalam arti pergaulan. Jarak guru dengan kepala sekolah disebut renggang (jauh), apabila antara mereka tidak ada saling pengertian, misalnya: menyesuaikan diri, perasaan cinta kasih. Semua ini mempengaruhi sikap masing-masing yang saling menentukan batas- batas pendidik.”
  • 14. Hipotesis Berdasarkan kajian teoritis yang telah diuraikan di atas serta tujuan penelitain yang ingin dicapai, maka dirimuskan hipotesis penelitian ini dirumuskan sebagai berikut: 1. Komunikasi Interpersonal Guru berpengaruh signifikan terhadap Motivasi Berprestasi di SMK N 2 Binjai. 2. Motivasi Berprestasi berpengaruh signifikan terhadap sikap inovatif guru di SMK N 2 Binjai.
  • 15. METODOLOGI PENELITIAN • Tempat dan Waktu Penelitian • Populasi dan Sampel • Teknik Pengumpulan Data • Uji Validitas dan Reliabilitas • Teknis Analisis Data
  • 16. • Tempat dan Waktu Penelitian Lokasi penelitian, yaitu di SMK Negeri 2 Binjai Penelitian ini diperkirakan memerlukan waktu tiga bulan, yakni Juli-September 2016. . Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru SMK N 2 Binjai yang mengajar tahun ajaran 2015/2016 yang berjumlah 62 orang guru. Untuk menentukan ukuran sampel dari suatu populasi digunakan rumus Slovin yang jumlahnya 38. Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik “Proporsional Stratified Random Sampling”.
  • 17. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang dipakai dalam penelitian ini adalah angket disusun berdasarkan model Skala Likert. Uji Validitas dan Reliabilitas Untuk mengetahui validitas instrument dilakukan dengan rumus korelasi product moment. Pada penelitian ini untuk pemeriksaan reliabilitas instrument menggunakan rumus Alpha Cronboach
  • 18. TEKNIK ANALISIS DATA Analisis Deskriptif Untuk menginterpretasikan hasil analisis deskriptif, maka digunakan kriteria yang diungkapkan oleh Halim (dalam Harina, 2006:44) yaitu sebagai berikut: Nilai Rata- rata Keterangan 4,01-5,00 3,00-4,00 2,01-3,00 1,01-2,00 0,00-1,00 Sangat Tinggi Tinggi Sedang Rendah Sangat Rendah