SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Analisis Masalah Kesehatan
di Kelurahan Mojosongo
Anjang KN, dr.
UPT Puskesmas Sibela
2012
Capaian sasaran 2011
Indikator kinerja                         Target   Capaian
                                          2011
Persentase balita gizi kurang             6,4%     8,68%
Persentase balita berat badan naik        76%      58,14%
Persentase ibu hamil KEK                  4,2%     5,86%
Cakupan ASI Eksklusif                     35%      15,98%
Angka house index pemukiman               5%       9,27%
Persentase rumah dengan angka bebas jentik 95%     91%
Angka house index sekolah                 0%       18,75%
Angka house index TTU                     0%       5%
Angka penemuan penderita TB paru          80       45
Persentase air bersih memenuhi syarat     80%      34%
bakteriologis
Penetapan prioritas masalah
   Dengan teknik kriteria matriks:
    ◦ Pentingnya masalah (importancy)
       Besarnya masalah (prevalence)
       Akibat yang ditimbulkan masalah (severity)
       Kenaikan besarnya masalah (rate of increase)
       Derajat keinginan masyarakat yang tidak terpenuhi (degree of
        unmeet need)
       Keuntungan sosial karena selesainya masalah (social benefit)
       Rasa prihatin masyarakat terhadap masalah (public concern)
       Suasana politik (political climate)
    ◦ Kelayakan teknologi (technical feasibility)
    ◦ Sumber daya yang tersedia (resources availability)
       Tenaga (man)
       Dana (money)
       Sarana (material)
Prioritas masalah
1.    Persentase ibu hamil KEK
2.    Persentase balita gizi kurang
3.    Angka HI pemukiman <0,5
4.    Persentase rumah dengan angka bebas
      jentik >95%
5.    Angka HI sekolah
6.    Angka HI TTU
7.    Angka penemuan penderita TB paru
8.    Persentase air bersih memenuhi syarat
      bakteriologis
9.    Persentase balita naik berat badan
10.   Cakupan ASI eksklusif
Pengelompokan
 Gizi ibu hamil
 Gizi balita
 DBD (jentik nyamuk)
 TB paru (penemuan penderita)
 Air bersih
 ASI eksklusif
Desa / Kelurahan Siaga Aktif
Percepatan terwujudnya masyarakat desa dan
kelurahan yang peduli, tanggap dan mampu
mengenali, mencegah serta mengatasi
permasalahan kesehatan yang dihadapi secara
mandiri, sehingga derajat kesehatannya meningkat.
Kriteria desa/kelurahan siaga
aktif
 Keaktifan forum kelurahan
 Keberadaan kader kesehatan
 Kemudahan akses pelayanan kesehatan
 Keberadaan UKBM
 Dana desa siaga tercakup dalam
  anggaran kelurahan, masyarakat dan
  dunia usaha
 Peran serta aktif masyarakat
 Peraturan di tingkat kelurahan yang
  melandasi
 PHBS rumah tangga
Pentahapan desa/kelurahan
siaga aktif
1.   Pratama
2.   Madya
3.   Purnama
4.   Mandiri
Langkah pengembangan
1.   Pengenalan kondisi desa/kelurahan
2.   Identifikasi masalah kesehatan dan
     PHBS => Survey Mawas Diri (SMD)
3.   Musyawarah desa/kelurahan
4.   Perencanaan partisipatif
5.   Pelaksanaan kegiatan
6.   Pembinaan kelestarian
Komponen desa siaga
 Pelayanan kesehatan dasar
 Pemberdayaan masyarakat melalui
  UKBM:
 Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
  (PHBS)
Pelayanan kesehatan dasar
 Pelayanan kesehatan untuk ibu hamil
 Pelayanan kesehatan untuk ibu
  menyusui
 Pelayanan kesehatan untuk anak
 Pelayanan surveilans (pengamatan
  penyakit)
Upaya kesehatan berbasis
masyarakat (UKBM)
 Direncanakan, dibentuk, dikelola
  dari, oleh dan untuk masyarakat
 Upaya mengatasi masalah kesehatan
  di daerahnya
 Fokus:
    ◦ Surveilans berbasis masyarakat
    ◦ Kedaruratan kesehatan dan
      penanggulangan bencana
    ◦ Penyehatan lingkungan
Surveilans berbasis masyarakat
 Upaya pengamatan & pencatatan
  penyakit oleh masyarakat/kader
 Berupa
    1. Pengamatan dan pemantauan penyakit
    2. Pelaporan cepat (<24jam)
    3. Pencegahan dan penanggulangan
       sederhana
    4. Pelaporan kematian
Pemantauan penyakit
 Menular: DB, chikungunya, H1N1, Kaki
  Gajah, TB, Kusta, HIV/AIDS, campak,
  lumpuh layu
 Tidak menular: jantung, DM, hipertensi,
  gangguan prilaku remaja
 KIA: ibu hamil baru, ibu hamil dengan
  tanda bahaya, bayi dengan tanda
  bahaya.
 Gizi dan kembang anak: BB tidak sesuai
  KMS, terlambat perkembangan, ASI
  eksklusif, garam yodium, tablet tambah
  darah
Kedaruratan kesehatan dan
penanggulangan bencana
 Upaya mencegah dan mengatasi
  bencana dan kedaruratan kesehatan
 Berupa
    ◦ Bimbingan pencarian tempat mengungsi
    ◦ Bimbingan mengatasi masalah kesehatan
      akibat bencana dan mencegah faktor risiko
    ◦ Bantuan pemenuhan kebutuhan sanitasi
      dasar di pengungsian
    ◦ Penyediaan relawan untuk donor darah
    ◦ Pelayanan kesehatan bagi pengungsi
Penyehatan lingkungan
 Upaya menciptakan dan memelihara
  lingkungan agar terhindar dari
  penyakit dan masalah kesehatan
 Berupa:
    ◦ Penyuluhan tentang sanitasi dasar
    ◦ Bantuan/fasilitasi pemenuhan kebutuhan
      sarana sanitasi dasar
    ◦ Bantuan/fasilitasi upaya pencegahan
      pencemaran lingkungan
Perilaku hidup bersih dan sehat
1.    Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan
2.    Memberi bayi dengan ASI eksklusif
3.    Menimbang berat badan balita setiap bulan
4.    Menggunakan air bersih
5.    Mencuci tangan dengan air bersih dan
      sabun
6.    Menggunakan jamban sehat
7.    Memberantas jentik nyamuk
8.    Mengkonsumsi sayur dan buah setiap hari
9.    Melakukan aktivitas fisik setiap hari
10.   Tidak merokok di dalam rumah
Terima kasih

More Related Content

What's hot

Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17
Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17
Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17BidangTFBBPKCiloto
 
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PKStrategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PKDokter Tekno
 
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19BidangTFBBPKCiloto
 
Angka kematian ibu
Angka kematian ibuAngka kematian ibu
Angka kematian ibuFionna Pohan
 
234 article text-794-1-10-20180510
234 article text-794-1-10-20180510234 article text-794-1-10-20180510
234 article text-794-1-10-20180510Ariya Asyhar
 
Penyajian Data Stunting (SIK)
Penyajian Data Stunting (SIK)Penyajian Data Stunting (SIK)
Penyajian Data Stunting (SIK)syifasitis99
 
Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015
Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015
Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015Muh Saleh
 
Tor orientasi germas bagi nakes
Tor orientasi germas bagi nakesTor orientasi germas bagi nakes
Tor orientasi germas bagi nakesHelenaKidi
 
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)  Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi) Mimi S Munadi
 
Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting
 Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting  Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting
Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting Adam Onang
 
Layanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkes
Layanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkesLayanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkes
Layanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkesDokter Tekno
 
Microteaching CPNS_Stunting
Microteaching CPNS_StuntingMicroteaching CPNS_Stunting
Microteaching CPNS_Stuntingadhymuna
 

What's hot (18)

5. program lansia (1)
5. program lansia (1)5. program lansia (1)
5. program lansia (1)
 
Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17
Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17
Selasa 27 april am2 pengelolaan promkes pusk ns batch 17
 
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PKStrategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
 
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
 
Angka kematian ibu
Angka kematian ibuAngka kematian ibu
Angka kematian ibu
 
Bab 2 fater
Bab 2 faterBab 2 fater
Bab 2 fater
 
234 article text-794-1-10-20180510
234 article text-794-1-10-20180510234 article text-794-1-10-20180510
234 article text-794-1-10-20180510
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Program kesling
Program keslingProgram kesling
Program kesling
 
Penyajian Data Stunting (SIK)
Penyajian Data Stunting (SIK)Penyajian Data Stunting (SIK)
Penyajian Data Stunting (SIK)
 
Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015
Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015
Hasil Pemantauan Status Gizi Tahun 2015
 
Tor orientasi germas bagi nakes
Tor orientasi germas bagi nakesTor orientasi germas bagi nakes
Tor orientasi germas bagi nakes
 
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)  Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 
Angka Kematian Ibu
Angka Kematian IbuAngka Kematian Ibu
Angka Kematian Ibu
 
Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting
 Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting  Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting
Peran Desa Kegiatan Konvergensi Stunting
 
Ppt skripsi
Ppt skripsiPpt skripsi
Ppt skripsi
 
Layanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkes
Layanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkesLayanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkes
Layanan anc terintegrasi ims pkm kalideres kemenkes
 
Microteaching CPNS_Stunting
Microteaching CPNS_StuntingMicroteaching CPNS_Stunting
Microteaching CPNS_Stunting
 

Viewers also liked

Penanggulangan Kasus Korupsi di Indonesia
Penanggulangan Kasus Korupsi di IndonesiaPenanggulangan Kasus Korupsi di Indonesia
Penanggulangan Kasus Korupsi di IndonesiaZaka Firma Aditya
 
Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)
Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)
Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)Abdillah Mt
 
Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014
Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014
Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014Joy Irman
 
Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015
Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015
Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015Publish What You Pay (PWYP) Indonesia
 
Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas pjj_kemenkes
 

Viewers also liked (7)

Penanggulangan Kasus Korupsi di Indonesia
Penanggulangan Kasus Korupsi di IndonesiaPenanggulangan Kasus Korupsi di Indonesia
Penanggulangan Kasus Korupsi di Indonesia
 
1. analisis situasi_makalah
1. analisis situasi_makalah1. analisis situasi_makalah
1. analisis situasi_makalah
 
Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)
Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)
Strategi Nasional Pemberantasan Korupsi (Perpres 55 Tahun 2012)
 
Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014
Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014
Rencana Strategis Kementrian Kesehatan 2010 2014
 
Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015
Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015
Strategi Nasional Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) 2015
 
Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Masalah dalam Kebidanan Komunitas
 
Contoh RPP Bahasa Indonesia K13 - 3
Contoh RPP Bahasa Indonesia K13 - 3Contoh RPP Bahasa Indonesia K13 - 3
Contoh RPP Bahasa Indonesia K13 - 3
 

Similar to KESEHATAN MOJOSONGO

Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah
Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah
Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah Hrdnt
 
PPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMAS
PPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMASPPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMAS
PPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMASTiara316221
 
Kespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian Ibu
Kespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian IbuKespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian Ibu
Kespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian IbuNuranisah D.
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxArjunKahut1
 
2. MTBS untuk TB Anak.ppt
2. MTBS untuk TB Anak.ppt2. MTBS untuk TB Anak.ppt
2. MTBS untuk TB Anak.pptFerdianSubhan1
 
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxProgram Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxssuser4a05cf
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptKhairunnisaSodikin
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxPuskesmasTajauPecah
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxsiskaafriana
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxYogaHans
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxSuliHarto1
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxIndahMaulina2
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxfadila47
 
materi PHBS RT.pptx
materi PHBS RT.pptxmateri PHBS RT.pptx
materi PHBS RT.pptxotoganteng
 
347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt
347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt
347034370-Penurunan-Aki-Akb.pptssuserdae000
 
Rukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 finalRukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 finalRonny Syach
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptNahdiaHidayati
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptlidyanimargareth23
 
materi power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptxmateri power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptxTiwilHijacker
 
Paparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final editPaparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final editDokter Tekno
 

Similar to KESEHATAN MOJOSONGO (20)

Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah
Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah
Analisis Problem Statement Manajemen Kesehatan Tingkat Daerah
 
PPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMAS
PPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMASPPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMAS
PPT Musyawarah Masyarakat Kelurahan dan HARBUTMAS
 
Kespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian Ibu
Kespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian IbuKespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian Ibu
Kespro KIA : Prinsip dan Strategi Penurunan Angka Kematian Ibu
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
2. MTBS untuk TB Anak.ppt
2. MTBS untuk TB Anak.ppt2. MTBS untuk TB Anak.ppt
2. MTBS untuk TB Anak.ppt
 
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxProgram Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptxKEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
KEBIJAKAN-PEMBINAAN-KESEHATAN-ANAK-USIA-SEKOLAH-DAN-REMAJA.pptx
 
materi PHBS RT.pptx
materi PHBS RT.pptxmateri PHBS RT.pptx
materi PHBS RT.pptx
 
347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt
347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt
347034370-Penurunan-Aki-Akb.ppt
 
Rukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 finalRukuns 2 nst 19 final
Rukuns 2 nst 19 final
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
 
materi power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptxmateri power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptx
 
Paparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final editPaparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final edit
 

More from Anjang Kusuma Netra

Hasil survey mawas diri dr anjang
Hasil survey mawas diri dr anjangHasil survey mawas diri dr anjang
Hasil survey mawas diri dr anjangAnjang Kusuma Netra
 
Zat dan metode terlarang linda rosalina apt
Zat dan metode terlarang linda rosalina aptZat dan metode terlarang linda rosalina apt
Zat dan metode terlarang linda rosalina aptAnjang Kusuma Netra
 
Persiapan pertandingan rosa hertamina
Persiapan pertandingan rosa hertaminaPersiapan pertandingan rosa hertamina
Persiapan pertandingan rosa hertaminaAnjang Kusuma Netra
 
Pelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopo
Pelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopoPelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopo
Pelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopoAnjang Kusuma Netra
 
Teknik pengukuran tekanan darah dr anjang
Teknik pengukuran tekanan darah dr anjangTeknik pengukuran tekanan darah dr anjang
Teknik pengukuran tekanan darah dr anjangAnjang Kusuma Netra
 
Cedera olahraga dr hario tilarso
Cedera olahraga dr hario tilarsoCedera olahraga dr hario tilarso
Cedera olahraga dr hario tilarsoAnjang Kusuma Netra
 
Gizi makro di indonesia prof. soekirman
Gizi makro di indonesia   prof. soekirmanGizi makro di indonesia   prof. soekirman
Gizi makro di indonesia prof. soekirmanAnjang Kusuma Netra
 
Peran du dalam pelayanan medis primer dr. masrifan
Peran du dalam pelayanan medis primer   dr. masrifanPeran du dalam pelayanan medis primer   dr. masrifan
Peran du dalam pelayanan medis primer dr. masrifanAnjang Kusuma Netra
 
Etika, disiplin & hukum kesehatan dr. adji
Etika, disiplin & hukum kesehatan   dr. adjiEtika, disiplin & hukum kesehatan   dr. adji
Etika, disiplin & hukum kesehatan dr. adjiAnjang Kusuma Netra
 

More from Anjang Kusuma Netra (20)

Al kutub al-sittah wikipedia
Al kutub al-sittah wikipediaAl kutub al-sittah wikipedia
Al kutub al-sittah wikipedia
 
Posbindu.refresh dr anjang
Posbindu.refresh dr anjangPosbindu.refresh dr anjang
Posbindu.refresh dr anjang
 
Sindrom metabolik dr anjang
Sindrom metabolik dr anjangSindrom metabolik dr anjang
Sindrom metabolik dr anjang
 
Ekg dr anjang
Ekg dr anjangEkg dr anjang
Ekg dr anjang
 
Demam berdarah dr anjang
Demam berdarah dr anjangDemam berdarah dr anjang
Demam berdarah dr anjang
 
Hasil survey mawas diri dr anjang
Hasil survey mawas diri dr anjangHasil survey mawas diri dr anjang
Hasil survey mawas diri dr anjang
 
Zat dan metode terlarang linda rosalina apt
Zat dan metode terlarang linda rosalina aptZat dan metode terlarang linda rosalina apt
Zat dan metode terlarang linda rosalina apt
 
Persiapan pertandingan rosa hertamina
Persiapan pertandingan rosa hertaminaPersiapan pertandingan rosa hertamina
Persiapan pertandingan rosa hertamina
 
Pelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopo
Pelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopoPelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopo
Pelayanan kesehatan pada kegiatan olahraga multi event dr arie sutopo
 
Posbindu ptm dr anjang
Posbindu ptm dr anjangPosbindu ptm dr anjang
Posbindu ptm dr anjang
 
Teknik pengukuran tekanan darah dr anjang
Teknik pengukuran tekanan darah dr anjangTeknik pengukuran tekanan darah dr anjang
Teknik pengukuran tekanan darah dr anjang
 
Phbs dr anjang
Phbs dr anjangPhbs dr anjang
Phbs dr anjang
 
Cedera olahraga dr hario tilarso
Cedera olahraga dr hario tilarsoCedera olahraga dr hario tilarso
Cedera olahraga dr hario tilarso
 
Draft sop ambulans dkk solo
Draft sop ambulans dkk soloDraft sop ambulans dkk solo
Draft sop ambulans dkk solo
 
Tb dan hukum dr. anjang
Tb dan hukum   dr. anjangTb dan hukum   dr. anjang
Tb dan hukum dr. anjang
 
Gizi makro di indonesia prof. soekirman
Gizi makro di indonesia   prof. soekirmanGizi makro di indonesia   prof. soekirman
Gizi makro di indonesia prof. soekirman
 
Kms balita depkes 2009
Kms balita   depkes 2009Kms balita   depkes 2009
Kms balita depkes 2009
 
Bpjs kesehatan askes solo
Bpjs kesehatan   askes soloBpjs kesehatan   askes solo
Bpjs kesehatan askes solo
 
Peran du dalam pelayanan medis primer dr. masrifan
Peran du dalam pelayanan medis primer   dr. masrifanPeran du dalam pelayanan medis primer   dr. masrifan
Peran du dalam pelayanan medis primer dr. masrifan
 
Etika, disiplin & hukum kesehatan dr. adji
Etika, disiplin & hukum kesehatan   dr. adjiEtika, disiplin & hukum kesehatan   dr. adji
Etika, disiplin & hukum kesehatan dr. adji
 

Recently uploaded

PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptika291990
 
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.pptDesiskaPricilia1
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
materi tentang sistem imun tubuh manusia
materi tentang sistem  imun tubuh manusiamateri tentang sistem  imun tubuh manusia
materi tentang sistem imun tubuh manusiastvitania08
 
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxMPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxISKANDARSYAPARI
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxkaiba5
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptbekamalayniasinta
 
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...AdekKhazelia
 
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikPPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikSavitriIndrasari1
 
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3spenyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3smwk57khb29
 
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfSWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfFatimaZalamatulInzan
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxrittafarmaraflesia
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannandyyusrizal2
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALMayangWulan3
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANYayahKodariyah
 

Recently uploaded (18)

PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
 
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
materi tentang sistem imun tubuh manusia
materi tentang sistem  imun tubuh manusiamateri tentang sistem  imun tubuh manusia
materi tentang sistem imun tubuh manusia
 
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxMPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
 
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
 
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikPPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
 
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3spenyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
 
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfSWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
 

KESEHATAN MOJOSONGO

  • 1. Analisis Masalah Kesehatan di Kelurahan Mojosongo Anjang KN, dr. UPT Puskesmas Sibela 2012
  • 2. Capaian sasaran 2011 Indikator kinerja Target Capaian 2011 Persentase balita gizi kurang 6,4% 8,68% Persentase balita berat badan naik 76% 58,14% Persentase ibu hamil KEK 4,2% 5,86% Cakupan ASI Eksklusif 35% 15,98% Angka house index pemukiman 5% 9,27% Persentase rumah dengan angka bebas jentik 95% 91% Angka house index sekolah 0% 18,75% Angka house index TTU 0% 5% Angka penemuan penderita TB paru 80 45 Persentase air bersih memenuhi syarat 80% 34% bakteriologis
  • 3. Penetapan prioritas masalah  Dengan teknik kriteria matriks: ◦ Pentingnya masalah (importancy)  Besarnya masalah (prevalence)  Akibat yang ditimbulkan masalah (severity)  Kenaikan besarnya masalah (rate of increase)  Derajat keinginan masyarakat yang tidak terpenuhi (degree of unmeet need)  Keuntungan sosial karena selesainya masalah (social benefit)  Rasa prihatin masyarakat terhadap masalah (public concern)  Suasana politik (political climate) ◦ Kelayakan teknologi (technical feasibility) ◦ Sumber daya yang tersedia (resources availability)  Tenaga (man)  Dana (money)  Sarana (material)
  • 4. Prioritas masalah 1. Persentase ibu hamil KEK 2. Persentase balita gizi kurang 3. Angka HI pemukiman <0,5 4. Persentase rumah dengan angka bebas jentik >95% 5. Angka HI sekolah 6. Angka HI TTU 7. Angka penemuan penderita TB paru 8. Persentase air bersih memenuhi syarat bakteriologis 9. Persentase balita naik berat badan 10. Cakupan ASI eksklusif
  • 5. Pengelompokan  Gizi ibu hamil  Gizi balita  DBD (jentik nyamuk)  TB paru (penemuan penderita)  Air bersih  ASI eksklusif
  • 6. Desa / Kelurahan Siaga Aktif Percepatan terwujudnya masyarakat desa dan kelurahan yang peduli, tanggap dan mampu mengenali, mencegah serta mengatasi permasalahan kesehatan yang dihadapi secara mandiri, sehingga derajat kesehatannya meningkat.
  • 7. Kriteria desa/kelurahan siaga aktif  Keaktifan forum kelurahan  Keberadaan kader kesehatan  Kemudahan akses pelayanan kesehatan  Keberadaan UKBM  Dana desa siaga tercakup dalam anggaran kelurahan, masyarakat dan dunia usaha  Peran serta aktif masyarakat  Peraturan di tingkat kelurahan yang melandasi  PHBS rumah tangga
  • 8. Pentahapan desa/kelurahan siaga aktif 1. Pratama 2. Madya 3. Purnama 4. Mandiri
  • 9. Langkah pengembangan 1. Pengenalan kondisi desa/kelurahan 2. Identifikasi masalah kesehatan dan PHBS => Survey Mawas Diri (SMD) 3. Musyawarah desa/kelurahan 4. Perencanaan partisipatif 5. Pelaksanaan kegiatan 6. Pembinaan kelestarian
  • 10. Komponen desa siaga  Pelayanan kesehatan dasar  Pemberdayaan masyarakat melalui UKBM:  Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
  • 11. Pelayanan kesehatan dasar  Pelayanan kesehatan untuk ibu hamil  Pelayanan kesehatan untuk ibu menyusui  Pelayanan kesehatan untuk anak  Pelayanan surveilans (pengamatan penyakit)
  • 12. Upaya kesehatan berbasis masyarakat (UKBM)  Direncanakan, dibentuk, dikelola dari, oleh dan untuk masyarakat  Upaya mengatasi masalah kesehatan di daerahnya  Fokus: ◦ Surveilans berbasis masyarakat ◦ Kedaruratan kesehatan dan penanggulangan bencana ◦ Penyehatan lingkungan
  • 13. Surveilans berbasis masyarakat  Upaya pengamatan & pencatatan penyakit oleh masyarakat/kader  Berupa 1. Pengamatan dan pemantauan penyakit 2. Pelaporan cepat (<24jam) 3. Pencegahan dan penanggulangan sederhana 4. Pelaporan kematian
  • 14. Pemantauan penyakit  Menular: DB, chikungunya, H1N1, Kaki Gajah, TB, Kusta, HIV/AIDS, campak, lumpuh layu  Tidak menular: jantung, DM, hipertensi, gangguan prilaku remaja  KIA: ibu hamil baru, ibu hamil dengan tanda bahaya, bayi dengan tanda bahaya.  Gizi dan kembang anak: BB tidak sesuai KMS, terlambat perkembangan, ASI eksklusif, garam yodium, tablet tambah darah
  • 15. Kedaruratan kesehatan dan penanggulangan bencana  Upaya mencegah dan mengatasi bencana dan kedaruratan kesehatan  Berupa ◦ Bimbingan pencarian tempat mengungsi ◦ Bimbingan mengatasi masalah kesehatan akibat bencana dan mencegah faktor risiko ◦ Bantuan pemenuhan kebutuhan sanitasi dasar di pengungsian ◦ Penyediaan relawan untuk donor darah ◦ Pelayanan kesehatan bagi pengungsi
  • 16. Penyehatan lingkungan  Upaya menciptakan dan memelihara lingkungan agar terhindar dari penyakit dan masalah kesehatan  Berupa: ◦ Penyuluhan tentang sanitasi dasar ◦ Bantuan/fasilitasi pemenuhan kebutuhan sarana sanitasi dasar ◦ Bantuan/fasilitasi upaya pencegahan pencemaran lingkungan
  • 17. Perilaku hidup bersih dan sehat 1. Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan 2. Memberi bayi dengan ASI eksklusif 3. Menimbang berat badan balita setiap bulan 4. Menggunakan air bersih 5. Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun 6. Menggunakan jamban sehat 7. Memberantas jentik nyamuk 8. Mengkonsumsi sayur dan buah setiap hari 9. Melakukan aktivitas fisik setiap hari 10. Tidak merokok di dalam rumah