SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
Implementasi Kurikulum 2013 
Bogor, 22 – 25 April 2014
Kepala Sekolah 
(Syair :Indonesia Pusaka) 
Kepala sekolah sbagai Pemimpin 
Membimbing membina Personil 
Kepala sekolah sbagai Pembelajar 
Membimbing membina Pelajar 
Di sekolah kita slalu berkiprah 
Bekerja pantang menyerah 
Meningkatkan kualitas keimanan 
Meningkatkan mutu pendidikan 
Kepala sekolah Visioner 
Mampu menatap masa depan 
Kepala sekolah Pembaharu 
Mampu merubah wawasan guru 
Dimana saja jadi teladan 
Mampu berbagi kebaikan 
Pandai menanamkan keikhlasan 
Bagi semua yang di sapa nya 
Di skloah jadi figur menawan 
Mampu menjadi pemimpin yang benar 
Dapat menyakinkan kebenaran 
Slalu tangguh dalam keyakinan
WHAT DO YOU THINK? 
fransiska evi recis 3
Pengembangan Kurikulum 
1 
Pengantar 
44 
• Kurikulum 2013 adalah pengembangan dari Kurikulum sebelumnya 
(KTSP 2006) 
• Yang dikembangkan pada Kurikulum 2013 antara lain : 
- Menambahkan bahan ajar esensial yang belum terdapat pada 
KTSP 
2006 
- Mempertahankan materi yang masih relevan, dan menghilangkan 
materi yang dianggap tidak esensial 
• Proses pembelajaran melalui kegiatan: mengamati, menanya, 
menalar, dan mencoba 
• Pembelajaran mengutamakan aspek Attitude, Skill, dan Knowledge 
(Sikap, Keterampilan, dan Pengetahuan)
Tema Pengembangan Kurikulum 2013 
Kurikulum yang dapat menghasilkan insan Indonesia yang: 
Produktif, Kreatif, Inovatif, Afektif 
melalui penguatan 
Sikap, Keterampilan, dan Pengetahuan 
yang terintegrasi 
55
LANDASAN HUKUM 
1. UU NO 20 THN 2003 Ttg SisDikNas 
2. PP No 19 thn 2005 yg diubah menjadi PP no 
32 thn 2013 ttg Standar Nasional Pendidikan 
3. Permendikbud no 54 thn 2013 ttg Standar 
Kompetensi Lulusan Pendasmen 
4. Permendikbud no 64 thn 2013 ttg Standar Isi 
Pendasmen 
5. Permendikbud no 65 thn 2013 ttg Standar 
Proses Pendasmen 
6. Permendikbud no 66 thn 2013 ttg Standar 
Penilaian Pendasmfraensisnka evi recis 6
Lanjutan landasan hukum 
7. Permendikbud no 67 thn 2013 ttg Kerangka 
Kurikulum &struktur kurikulum 
8. Permendikbud no 71 thn 2013 ttg Buku teks & 
pelayanan 
9. Permendikbud no 81a thn 2013 ttg Implementasi 
Kurikulum 2013. 
Lampiran 1 Ped Penyusunan &pengelolaan KTSP 
Lampiran 2 Ped pengembangan MULOK 
Lampiran 3 Pedoman kegiatan Ekskul 
Lampiran 4 Pedoman umum Pembelajaran 
Lampiran 5 Pedoman evaluasi Kurikulum 
fransiska evi recis 7
KURIKULUM TINGKAT SATUAN 
PENDIDIKAN 
KURIKULUM 2006 
1. Acuan utama : Standar isi 
dan standar kompetensi 
lulusan 
2. SKL : K –A – P 
3. Standar isi: SK – KD 
4. Standar proses : peserta 
didik diberitahu. (Teacher 
center) 
5. Standar penilaian: Angka 
KURIKULUM 2013 
1. Acuan utama : Standar 
Kompetensi Lulusan, Standar 
Isi, Standar Proses, Standar 
Penilaian 
2. SKL : A – P – K 
3. KI – KD 
4. Standar proses : Peserta didik 
mencari tahu melalui 
scientific approach. (Student 
center) 
5. Standar penilaian : Deskripsi 
PERLUNYA PERUfBranAsiskHa evAi recNis POLA PIKIR 8
STRUKTUR KURIKULUM SD 
No Komponen I II III IV V VI 
Kelompok A 
1 Pend. Agama dan Budi Pekerti 4 4 4 4 4 4 
2 PPKN 5 6 6 4 4 4 
3 Bahasa Indonesia 8 8 10 7 7 7 
4 Matematika 5 6 6 6 6 6 
5 IPA - - - 3 3 3 
6 IPS - - - 3 3 3 
Kelompok B 
7 Seni Budaya & Prakarya (termasuk 
muatan lokal*) 
4 4 4 6 6 6 
8 Pend. Jasmani, OR & Kes (termasuk 
muatan lokal). 
4 4 4 4 4 4 
Jumlah 30 32 34 36 36 36 
Catatan: 
1.Muatan lokal* dapat memuat Bahasa Sunda, B.Inggris, 
2.IPA dan IPS kelas I s.d. Kelas III diintegrasikan ke mata pelajaran lainnya 
: Tematik Integratif 99
STANDAR ISI 
• KOMPETENSI INTI KELAS 1 – 6 
• KOMPETENSI INTI 1 DAN 2 TIDAK 
DIBELAJARKAN TETAPI DILATIHKAN 
• K I 1 RELASI DENGAN TUHAN 
• K I 2 RELASI DENGAN SESAMA 
• K I 3 PENGETAHUAN 
• K I 4 KETERAMPILAN 
fransiska evi recis 10
Ciri Pendekatan Pembelajaran 
Kurikulum 2013 
• Tematik Integratif 
• Saintifik
PEMBELAJARAN TEMATIK 
INTEGRATIF 
Pembelajaran bersifat Tematik 
• Pembelajaran itu dikembangkan dari tema 
• Temalah yang menjadi pemicu siswa mempelajari materi 
muatan pembelajaran, bukan sebaliknya. 
Pembelajaran bersifat Integratif 
• Pembelajaran dilangsungkan tanpa sekat muatan 
pembelajaran 
• Identitas muatan pembelajaran hilang, dan lebur menjadi 
satu 
tema
Karakteristik Pendekatan Saintifik 
– berpusat pada peserta didik. 
– melibatkan keterampilan proses sains dalam 
mengonstruksi konsep, hukum atau prinsip. 
– melibatkan proses-proses kognitif yang potensial 
dalam merangsang perkembangan intelek, 
khususnya keterampilan berpikir tingkat tinggi 
peserta didik. 
– dapat mengembangkan karakter peserta didik. 
fransiska evi recis 14
Lima Pokok Pengalaman Belajar 
PENDEKATAN SAINTIFIK 
1. Mengamati 
2. Menanya 
3. Mencoba 
4. Menalar 
5. Mengkomunikasikan 
fransiska evi recis 15
PENDEKATAN SAINTIFIK 
N 
O 
LANGKAH-LANGKAH 
PENDEKATAN SAINTIFIK 
KEGIATAN BELAJAR 
1. Mengamati 
(Observing ) 
· Melihat gambar/video, persitiwa/kejadian, benda 
nyata. 
· Mendengar cerita, berita. 
· Membaca naskah, buku, berita. 
· Mencium bau. 
· Meraba suhu 
· Mencicipi rasa. 
2. Menanya 
(Questioning ) 
· Mengungkapkan ciri-ciri atau karakteristik obyek 
dari hasil pengamatan 
· Menanyakan sesuatu dari hasil pengamatan 
· Berdialog saling tanya jawab 
· Melakukan perenungan 
· Mengidentifikasi permasalahan 
· Memberikan tanggapan
NO 
LANGKAH-LANGKAH 
PENDEKATAN 
SAINTIFIK 
KEGIATAN BELAJAR 
3. Menalar 
(Associating ) 
· Mencari sebab akibat 
· Menganalisis masalah 
· Mencari perbedaan dan persamaan 
· Mencari hubungan 
· Menganalisis kelebihan dan kekurangan 
· Menganalisis kekuatan dan kelemahan 
· Membuat dugaan 
· Membuat kesimpulan 
4. Mencipta · Membuat dugaan/hipotesis/konjektur 
· Merancang langkah percobaan 
· Membuat alat untuk percobaan
NO 
LANGKAH-LANGKAH PENDEKATAN 
SAINTIFIK 
KEGIATAN BELAJAR 
5. Mencoba 
(Experimenting ) 
· Melakukan simulasi 
· Menjalankan peran 
· Melakukan uji coba 
· Membuat rancangan 
· Melaksanakan rencana 
· Melakukan pengukuran 
· Menguji hipotesis 
6. Menyaji · Mengkomunikasikan 
· Memperagakan 
· Memaparkan 
· Melaporkan
PENILAIAN 
Serangkaian kegiatan untuk 
memperoleh, menganalisis, dan 
menafsirkan data tentang proses dan 
hasil belajar peserta didik yang 
dilakukan scr sistematis dan 
berkesinambungan, sehingga menjadi 
informasi yang bermakna dalam 
pengambilan keputusan. 
fransiska evi recis 19
TUJUAN PENILAIAN 
MEMOTIVASI PESERTA DIDIK AGAR MAMPU 
MENGEMBANGKAN POTENSINYA 
fransiska evi recis 20
Karakteristik Penilaian 
1. Belajar tuntas 
2. Otentik 
3. Berkesinambungan 
4. Menggunakan teknik penilaian 
bervariasi 
5. Berdasarkan acuan kriteria 
fransiska evi recis 21
Teknik Penilaian 
1. Sikap 
Penilaian apek sikap dilakukan melalui observasi, 
penilaian diri, penilaian antarteman, dan jurnal. 
2. Pengetahuan 
Penilaian apek pengetahuan dilakukan melalui tes tulis, 
lisan, penugasan 
3. Keterampilan 
Penilaian apek keterampilan dilakukan melalui 
kinerja/performance, projek, portofolio. 
fransiska evi recis 22
Jenis Penilaian 
1. Penilaian otentik 
2. Penilaian diri 
3. Penilaian berbasis portofolio 
4. Ulangan 
5. Ulangan Harian 
6. Ulangan tengah semester 
7. Ulangan akhir semester 
8. Ujian Tingkat Kompetensi 
9. Ujian Mutu Tingkat Kompetensi 
fransiska evi recis 23
CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (A) 
NO NAMA ASPEK Ketaatan beribadah/Berperilaku 
syukur/Berdoa sebelum dan sesudah melakukan 
kegiatan/Toleransi dalam beribadah (KI 1) 
NA 
OBS 1 OBS 2 PEN DIRI PEN 
TEMAN 
JURNAL 
NA. KI 1= (2 OBS + PEN DIRI+PEN TEMAN + JURNAL): 5 
fransiska evi recis 24
CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (A) 
N 
O 
NAMA ASPEK Jujur/ Disiplin/ Tanggung 
jawab/Santun/Peduli/Percaya diri (KI 2) 
NA 
OBS 1 OBS 2 PEN DIRI PEN TEMAN JURNAL 
NA. KI 2= (2 OBS + PEN DIRI+PEN TEMAN + JURNAL): 5 
fransiska evi recis 25
CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (K) 
MUATAN PEMBELAJARAN: 
PAK/PPKn/BI/MATH/IPA/IPS/SBdP/PJ 
OK/B. SUND/B.INGGR/TIK/MANDARIN 
NO NAMA ULANGAN HARIAN KD UTS UAS NA SCORE KUAL 
3. .. 3,.. 3,… 3, … 3, … 
NA = ((2X R UH) + UTS +UAS) : 4 
fransiska evi recis 26
CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (P) 
MUATAN PEMBELAJARAN: 
PAK/PPKn/BI/MATH/IPA/IPS/SBdP/PJ 
OK/B. SUND/B.INGGR/TIK/MANDARIN 
NO NAMA UH/KINERJA 
KD 
PERFORM PROJEK NA SCORE KUAL 
4, .. 4,.. 4,… 4,… 4,… 4,… 
NA = ((2X R UH) + PERF +PROJ) : 4 
fransiska evi recis 27
NILAI RAPOR 
• NA SKOR  KUALITATIFDESKRIPSI 
• PEMETAAN KD MENJADI HAL PENTING DI 
AWAL SEMESTER 
• DISKUSI GURU PARALEL U MENENTUKAN 
PENYUSUNAN RPP u ESOK HARI SAAT PULANG 
SEKOLAH 
• JURNAL DIBUAT TIAP HARI OLEH GURU 
• DIALOG ANTAR SEKOLAH DAN ORTU MENJADI 
MUTLAK PERLU. 
fransiska evi recis 28
Predikat capaian KD: 
SANGAT BAIK 
BAIK 
PERLU BERLATIH LAGI 
PREDIKAT CAPAIAN KD, URAIAN KD 
Sangat baik memahami hak dan kewajiban 
sebagai warga dalam kehidupan sehari-hari di 
rumah, sekolah dan masyarakat serta 
memahami nilai-nilai persatuan pada masa 
Hindu Budha 
fransiska evi recis 29
LAPORAN 
HASIL CAPAIAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK 
SEKOLAH DASAR 
(SD) 
Nama : ………………………………………………………………… 
NISN : ………………………………………………………………… 
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 
REPUBLIK INDONESIA 
fransiska evi recis 30

More Related Content

What's hot

laporan supervisi_oleh_kepala_sek
laporan supervisi_oleh_kepala_seklaporan supervisi_oleh_kepala_sek
laporan supervisi_oleh_kepala_sekFatkhan Amirul Huda
 
Instrumen penilaian kinerja ks sma
Instrumen penilaian kinerja ks  smaInstrumen penilaian kinerja ks  sma
Instrumen penilaian kinerja ks smapak tiok
 
Contoh pkg untuk pengawas
Contoh pkg untuk pengawasContoh pkg untuk pengawas
Contoh pkg untuk pengawasAgus Prasetio
 
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIKINSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIKdhinnar
 
Anjab guru konseling
Anjab guru konselingAnjab guru konseling
Anjab guru konselingAnaniasJeni
 
RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014
RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014
RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014Eja Jaafar
 
2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin
2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin 2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin
2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin asep mulyana
 
Buku Pengurusan Panitia Matematik
Buku Pengurusan Panitia MatematikBuku Pengurusan Panitia Matematik
Buku Pengurusan Panitia MatematikAsniem CA
 
BIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTA
BIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTABIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTA
BIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTADenny Boy
 
Rancangan Penilaian Hasil Belajar
Rancangan Penilaian Hasil BelajarRancangan Penilaian Hasil Belajar
Rancangan Penilaian Hasil Belajarsmpbudiagung
 
Pelan strategik sains
Pelan strategik sainsPelan strategik sains
Pelan strategik sainszamzuraini
 
Pengurusan peka
Pengurusan pekaPengurusan peka
Pengurusan pekazarawibmx
 
Lampiran xvii inst pemant 8 snp k13
Lampiran xvii inst pemant 8 snp  k13Lampiran xvii inst pemant 8 snp  k13
Lampiran xvii inst pemant 8 snp k13Suaidin -Dompu
 

What's hot (20)

laporan supervisi_oleh_kepala_sek
laporan supervisi_oleh_kepala_seklaporan supervisi_oleh_kepala_sek
laporan supervisi_oleh_kepala_sek
 
Instrumen penilaian kinerja ks sma
Instrumen penilaian kinerja ks  smaInstrumen penilaian kinerja ks  sma
Instrumen penilaian kinerja ks sma
 
Contoh pkg untuk pengawas
Contoh pkg untuk pengawasContoh pkg untuk pengawas
Contoh pkg untuk pengawas
 
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIKINSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
 
Instrumen EDS
Instrumen EDSInstrumen EDS
Instrumen EDS
 
Anjab guru konseling
Anjab guru konselingAnjab guru konseling
Anjab guru konseling
 
11 pembobotan-dokumen
11 pembobotan-dokumen11 pembobotan-dokumen
11 pembobotan-dokumen
 
RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014
RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014
RANCANGAN TAHUNAN PANITIA MATEMATIK SKKM 2014
 
2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin
2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin 2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin
2014 revised-sistem kurikulum 2013-for narasumber dan instr nas-prof udin
 
Buku Pengurusan Panitia Matematik
Buku Pengurusan Panitia MatematikBuku Pengurusan Panitia Matematik
Buku Pengurusan Panitia Matematik
 
BIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTA
BIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTABIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTA
BIMTEK KURIKULUM 13 di SMA 2 JAKARTA
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
komitmen belajar
komitmen  belajarkomitmen  belajar
komitmen belajar
 
Rancangan Penilaian Hasil Belajar
Rancangan Penilaian Hasil BelajarRancangan Penilaian Hasil Belajar
Rancangan Penilaian Hasil Belajar
 
Pelan strategik sains
Pelan strategik sainsPelan strategik sains
Pelan strategik sains
 
Presentasi permenpanrb 17-2013 & 46-2013
Presentasi permenpanrb 17-2013 & 46-2013Presentasi permenpanrb 17-2013 & 46-2013
Presentasi permenpanrb 17-2013 & 46-2013
 
Perancangan strategik m3 2016
Perancangan strategik m3 2016Perancangan strategik m3 2016
Perancangan strategik m3 2016
 
Pengurusan peka
Pengurusan pekaPengurusan peka
Pengurusan peka
 
Lampiran xvii inst pemant 8 snp k13
Lampiran xvii inst pemant 8 snp  k13Lampiran xvii inst pemant 8 snp  k13
Lampiran xvii inst pemant 8 snp k13
 
9 instrumen-dokumen
9 instrumen-dokumen9 instrumen-dokumen
9 instrumen-dokumen
 

Viewers also liked

Viewers also liked (19)

[Bahasa Indonesia] Syair, Puisi, Gurindam
[Bahasa Indonesia] Syair, Puisi, Gurindam[Bahasa Indonesia] Syair, Puisi, Gurindam
[Bahasa Indonesia] Syair, Puisi, Gurindam
 
B.indonesia karya sastra(syair,pantun,gurindam)
B.indonesia karya sastra(syair,pantun,gurindam)B.indonesia karya sastra(syair,pantun,gurindam)
B.indonesia karya sastra(syair,pantun,gurindam)
 
Perbedaan pantun dan syair
Perbedaan pantun dan syairPerbedaan pantun dan syair
Perbedaan pantun dan syair
 
Gurindam Kalau Guru
Gurindam Kalau GuruGurindam Kalau Guru
Gurindam Kalau Guru
 
Puisi lama
Puisi lamaPuisi lama
Puisi lama
 
Puisi gurindam
Puisi gurindamPuisi gurindam
Puisi gurindam
 
Menulis puisi lama
Menulis puisi lamaMenulis puisi lama
Menulis puisi lama
 
MENETUKAN MAKSUD GURINDAM
MENETUKAN MAKSUD GURINDAMMENETUKAN MAKSUD GURINDAM
MENETUKAN MAKSUD GURINDAM
 
Pantun,Syair,dan Gurindam
Pantun,Syair,dan GurindamPantun,Syair,dan Gurindam
Pantun,Syair,dan Gurindam
 
PPT Materi Menyimak Syair yang Diperdengarkan
PPT Materi Menyimak Syair yang DiperdengarkanPPT Materi Menyimak Syair yang Diperdengarkan
PPT Materi Menyimak Syair yang Diperdengarkan
 
Contoh puisi lama
Contoh puisi lamaContoh puisi lama
Contoh puisi lama
 
Bhs ind kls 5
Bhs ind kls 5Bhs ind kls 5
Bhs ind kls 5
 
Syair dan- gurindam
Syair dan- gurindamSyair dan- gurindam
Syair dan- gurindam
 
kesusastraan lama
kesusastraan lamakesusastraan lama
kesusastraan lama
 
Puisi
PuisiPuisi
Puisi
 
Power point (02)
Power point (02)Power point (02)
Power point (02)
 
Gurindam
GurindamGurindam
Gurindam
 
PANTUN pengertian, ciri-ciri dan jenis-jenis Pantun beserta contohnya
PANTUN pengertian, ciri-ciri dan jenis-jenis Pantun beserta contohnyaPANTUN pengertian, ciri-ciri dan jenis-jenis Pantun beserta contohnya
PANTUN pengertian, ciri-ciri dan jenis-jenis Pantun beserta contohnya
 
Kumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi SekolahkuKumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi Sekolahku
 

Similar to Implementasi Kurikulum 2013

Rencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdf
Rencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdfRencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdf
Rencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdfRizqiJayaAquariumBum
 
2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx
2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx
2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptxRudiSetiawan720151
 
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikRambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikAmin Herwansyah
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematikOmay Widyana
 
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptx
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptxIMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptx
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptxYulyAndriyani2
 
Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013yunirosalina13
 
Penguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdf
Penguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdfPenguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdf
Penguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdfsarcesiruru1
 
Kajian tindakan ladap
Kajian tindakan   ladapKajian tindakan   ladap
Kajian tindakan ladapyvonnepng
 
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxPerencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxzanuartosuryono31
 
Sces3143 asas penyelidikan dalam pendidikan
Sces3143 asas penyelidikan dalam pendidikanSces3143 asas penyelidikan dalam pendidikan
Sces3143 asas penyelidikan dalam pendidikanbibibaizura
 
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)gpbsmkjk
 
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)Cikgu Syahidon
 
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptxMadrasahAliyah32
 
PPT IHT RPP O. H. SIREGAR.pptx
PPT IHT RPP  O. H. SIREGAR.pptxPPT IHT RPP  O. H. SIREGAR.pptx
PPT IHT RPP O. H. SIREGAR.pptxTengkuZuraimi
 
Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)
Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)
Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)Arif Winahyu
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharajaMad Solihin
 
EVALUASI_PENDIDIKAN.ppt
EVALUASI_PENDIDIKAN.pptEVALUASI_PENDIDIKAN.ppt
EVALUASI_PENDIDIKAN.pptSudinoAldinofa
 
Dirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulum
Dirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulumDirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulum
Dirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulumUIN Imam Bonjol Padang
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revsadiman dimas
 

Similar to Implementasi Kurikulum 2013 (20)

Rencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdf
Rencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdfRencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdf
Rencana PS_ASSESMENTpendidikan _SD_PGSD.pdf
 
2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx
2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx
2_mekandssisme_pelaksanaan_PPG_2020.pptx
 
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikRambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptx
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptxIMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptx
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU.pptx
 
Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013
 
Pedagogik sd
Pedagogik sdPedagogik sd
Pedagogik sd
 
Penguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdf
Penguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdfPenguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdf
Penguatan Pembelajaran melalui Kokurikuler.pdf
 
Kajian tindakan ladap
Kajian tindakan   ladapKajian tindakan   ladap
Kajian tindakan ladap
 
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxPerencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
 
Sces3143 asas penyelidikan dalam pendidikan
Sces3143 asas penyelidikan dalam pendidikanSces3143 asas penyelidikan dalam pendidikan
Sces3143 asas penyelidikan dalam pendidikan
 
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
 
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
Ladap p.point skpm 2010 versi oktober 2013 ok (1)
 
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
 
PPT IHT RPP O. H. SIREGAR.pptx
PPT IHT RPP  O. H. SIREGAR.pptxPPT IHT RPP  O. H. SIREGAR.pptx
PPT IHT RPP O. H. SIREGAR.pptx
 
Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)
Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)
Pengembangan kurikulum-2013 (Imam Suyanto,M.Pd)
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
 
EVALUASI_PENDIDIKAN.ppt
EVALUASI_PENDIDIKAN.pptEVALUASI_PENDIDIKAN.ppt
EVALUASI_PENDIDIKAN.ppt
 
Dirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulum
Dirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulumDirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulum
Dirjen dikti kebijakan dikti ttg KKNI dan kurikulum
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 

More from Amphie Yuurisman

180 Soal & Pembahasan Keperawatan
180 Soal & Pembahasan Keperawatan180 Soal & Pembahasan Keperawatan
180 Soal & Pembahasan KeperawatanAmphie Yuurisman
 
Mendidik anak laki laki dan perempuan
Mendidik anak laki laki dan perempuanMendidik anak laki laki dan perempuan
Mendidik anak laki laki dan perempuanAmphie Yuurisman
 
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2Amphie Yuurisman
 
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Amphie Yuurisman
 
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5) MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5) Amphie Yuurisman
 
Soal soal Ujian Kelas 6 SD
Soal soal Ujian Kelas 6 SDSoal soal Ujian Kelas 6 SD
Soal soal Ujian Kelas 6 SDAmphie Yuurisman
 
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docxLATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docxAmphie Yuurisman
 
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docx
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docxMateri kelas 2 (Senam Lantai).docx
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docxAmphie Yuurisman
 
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6Amphie Yuurisman
 
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docxPR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docxAmphie Yuurisman
 
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docxMakalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docxAmphie Yuurisman
 
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...Amphie Yuurisman
 
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.docSURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.docAmphie Yuurisman
 
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdfFORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdfAmphie Yuurisman
 

More from Amphie Yuurisman (20)

180 Soal & Pembahasan Keperawatan
180 Soal & Pembahasan Keperawatan180 Soal & Pembahasan Keperawatan
180 Soal & Pembahasan Keperawatan
 
Mendidik anak laki laki dan perempuan
Mendidik anak laki laki dan perempuanMendidik anak laki laki dan perempuan
Mendidik anak laki laki dan perempuan
 
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
 
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
 
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5) MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
 
Resep Bisnis Es Teh
Resep Bisnis Es TehResep Bisnis Es Teh
Resep Bisnis Es Teh
 
Soal soal Ujian Kelas 6 SD
Soal soal Ujian Kelas 6 SDSoal soal Ujian Kelas 6 SD
Soal soal Ujian Kelas 6 SD
 
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docxLATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
 
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docx
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docxMateri kelas 2 (Senam Lantai).docx
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docx
 
Materi Olah Raga Kelas 4
Materi Olah Raga Kelas 4Materi Olah Raga Kelas 4
Materi Olah Raga Kelas 4
 
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
 
SOAL US IPA 2020-2021
SOAL US IPA 2020-2021SOAL US IPA 2020-2021
SOAL US IPA 2020-2021
 
Soal US PAI Kelas 3 SMA
Soal US PAI Kelas 3 SMASoal US PAI Kelas 3 SMA
Soal US PAI Kelas 3 SMA
 
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docxPR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
 
KUMPULAN SOAL BOARD
KUMPULAN SOAL BOARDKUMPULAN SOAL BOARD
KUMPULAN SOAL BOARD
 
MAKALAH LICHENES
MAKALAH LICHENESMAKALAH LICHENES
MAKALAH LICHENES
 
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docxMakalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
 
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
 
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.docSURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
 
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdfFORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
 

Recently uploaded

Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxTekiMulyani
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfTeukuEriSyahputra
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)BashoriAlwi4
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIHepySari1
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxrani414352
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfEirinELS
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...luqmanhakimkhairudin
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxJajang Sulaeman
 

Recently uploaded (20)

Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 

Implementasi Kurikulum 2013

  • 1. Implementasi Kurikulum 2013 Bogor, 22 – 25 April 2014
  • 2. Kepala Sekolah (Syair :Indonesia Pusaka) Kepala sekolah sbagai Pemimpin Membimbing membina Personil Kepala sekolah sbagai Pembelajar Membimbing membina Pelajar Di sekolah kita slalu berkiprah Bekerja pantang menyerah Meningkatkan kualitas keimanan Meningkatkan mutu pendidikan Kepala sekolah Visioner Mampu menatap masa depan Kepala sekolah Pembaharu Mampu merubah wawasan guru Dimana saja jadi teladan Mampu berbagi kebaikan Pandai menanamkan keikhlasan Bagi semua yang di sapa nya Di skloah jadi figur menawan Mampu menjadi pemimpin yang benar Dapat menyakinkan kebenaran Slalu tangguh dalam keyakinan
  • 3. WHAT DO YOU THINK? fransiska evi recis 3
  • 4. Pengembangan Kurikulum 1 Pengantar 44 • Kurikulum 2013 adalah pengembangan dari Kurikulum sebelumnya (KTSP 2006) • Yang dikembangkan pada Kurikulum 2013 antara lain : - Menambahkan bahan ajar esensial yang belum terdapat pada KTSP 2006 - Mempertahankan materi yang masih relevan, dan menghilangkan materi yang dianggap tidak esensial • Proses pembelajaran melalui kegiatan: mengamati, menanya, menalar, dan mencoba • Pembelajaran mengutamakan aspek Attitude, Skill, dan Knowledge (Sikap, Keterampilan, dan Pengetahuan)
  • 5. Tema Pengembangan Kurikulum 2013 Kurikulum yang dapat menghasilkan insan Indonesia yang: Produktif, Kreatif, Inovatif, Afektif melalui penguatan Sikap, Keterampilan, dan Pengetahuan yang terintegrasi 55
  • 6. LANDASAN HUKUM 1. UU NO 20 THN 2003 Ttg SisDikNas 2. PP No 19 thn 2005 yg diubah menjadi PP no 32 thn 2013 ttg Standar Nasional Pendidikan 3. Permendikbud no 54 thn 2013 ttg Standar Kompetensi Lulusan Pendasmen 4. Permendikbud no 64 thn 2013 ttg Standar Isi Pendasmen 5. Permendikbud no 65 thn 2013 ttg Standar Proses Pendasmen 6. Permendikbud no 66 thn 2013 ttg Standar Penilaian Pendasmfraensisnka evi recis 6
  • 7. Lanjutan landasan hukum 7. Permendikbud no 67 thn 2013 ttg Kerangka Kurikulum &struktur kurikulum 8. Permendikbud no 71 thn 2013 ttg Buku teks & pelayanan 9. Permendikbud no 81a thn 2013 ttg Implementasi Kurikulum 2013. Lampiran 1 Ped Penyusunan &pengelolaan KTSP Lampiran 2 Ped pengembangan MULOK Lampiran 3 Pedoman kegiatan Ekskul Lampiran 4 Pedoman umum Pembelajaran Lampiran 5 Pedoman evaluasi Kurikulum fransiska evi recis 7
  • 8. KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN KURIKULUM 2006 1. Acuan utama : Standar isi dan standar kompetensi lulusan 2. SKL : K –A – P 3. Standar isi: SK – KD 4. Standar proses : peserta didik diberitahu. (Teacher center) 5. Standar penilaian: Angka KURIKULUM 2013 1. Acuan utama : Standar Kompetensi Lulusan, Standar Isi, Standar Proses, Standar Penilaian 2. SKL : A – P – K 3. KI – KD 4. Standar proses : Peserta didik mencari tahu melalui scientific approach. (Student center) 5. Standar penilaian : Deskripsi PERLUNYA PERUfBranAsiskHa evAi recNis POLA PIKIR 8
  • 9. STRUKTUR KURIKULUM SD No Komponen I II III IV V VI Kelompok A 1 Pend. Agama dan Budi Pekerti 4 4 4 4 4 4 2 PPKN 5 6 6 4 4 4 3 Bahasa Indonesia 8 8 10 7 7 7 4 Matematika 5 6 6 6 6 6 5 IPA - - - 3 3 3 6 IPS - - - 3 3 3 Kelompok B 7 Seni Budaya & Prakarya (termasuk muatan lokal*) 4 4 4 6 6 6 8 Pend. Jasmani, OR & Kes (termasuk muatan lokal). 4 4 4 4 4 4 Jumlah 30 32 34 36 36 36 Catatan: 1.Muatan lokal* dapat memuat Bahasa Sunda, B.Inggris, 2.IPA dan IPS kelas I s.d. Kelas III diintegrasikan ke mata pelajaran lainnya : Tematik Integratif 99
  • 10. STANDAR ISI • KOMPETENSI INTI KELAS 1 – 6 • KOMPETENSI INTI 1 DAN 2 TIDAK DIBELAJARKAN TETAPI DILATIHKAN • K I 1 RELASI DENGAN TUHAN • K I 2 RELASI DENGAN SESAMA • K I 3 PENGETAHUAN • K I 4 KETERAMPILAN fransiska evi recis 10
  • 11.
  • 12. Ciri Pendekatan Pembelajaran Kurikulum 2013 • Tematik Integratif • Saintifik
  • 13. PEMBELAJARAN TEMATIK INTEGRATIF Pembelajaran bersifat Tematik • Pembelajaran itu dikembangkan dari tema • Temalah yang menjadi pemicu siswa mempelajari materi muatan pembelajaran, bukan sebaliknya. Pembelajaran bersifat Integratif • Pembelajaran dilangsungkan tanpa sekat muatan pembelajaran • Identitas muatan pembelajaran hilang, dan lebur menjadi satu tema
  • 14. Karakteristik Pendekatan Saintifik – berpusat pada peserta didik. – melibatkan keterampilan proses sains dalam mengonstruksi konsep, hukum atau prinsip. – melibatkan proses-proses kognitif yang potensial dalam merangsang perkembangan intelek, khususnya keterampilan berpikir tingkat tinggi peserta didik. – dapat mengembangkan karakter peserta didik. fransiska evi recis 14
  • 15. Lima Pokok Pengalaman Belajar PENDEKATAN SAINTIFIK 1. Mengamati 2. Menanya 3. Mencoba 4. Menalar 5. Mengkomunikasikan fransiska evi recis 15
  • 16. PENDEKATAN SAINTIFIK N O LANGKAH-LANGKAH PENDEKATAN SAINTIFIK KEGIATAN BELAJAR 1. Mengamati (Observing ) · Melihat gambar/video, persitiwa/kejadian, benda nyata. · Mendengar cerita, berita. · Membaca naskah, buku, berita. · Mencium bau. · Meraba suhu · Mencicipi rasa. 2. Menanya (Questioning ) · Mengungkapkan ciri-ciri atau karakteristik obyek dari hasil pengamatan · Menanyakan sesuatu dari hasil pengamatan · Berdialog saling tanya jawab · Melakukan perenungan · Mengidentifikasi permasalahan · Memberikan tanggapan
  • 17. NO LANGKAH-LANGKAH PENDEKATAN SAINTIFIK KEGIATAN BELAJAR 3. Menalar (Associating ) · Mencari sebab akibat · Menganalisis masalah · Mencari perbedaan dan persamaan · Mencari hubungan · Menganalisis kelebihan dan kekurangan · Menganalisis kekuatan dan kelemahan · Membuat dugaan · Membuat kesimpulan 4. Mencipta · Membuat dugaan/hipotesis/konjektur · Merancang langkah percobaan · Membuat alat untuk percobaan
  • 18. NO LANGKAH-LANGKAH PENDEKATAN SAINTIFIK KEGIATAN BELAJAR 5. Mencoba (Experimenting ) · Melakukan simulasi · Menjalankan peran · Melakukan uji coba · Membuat rancangan · Melaksanakan rencana · Melakukan pengukuran · Menguji hipotesis 6. Menyaji · Mengkomunikasikan · Memperagakan · Memaparkan · Melaporkan
  • 19. PENILAIAN Serangkaian kegiatan untuk memperoleh, menganalisis, dan menafsirkan data tentang proses dan hasil belajar peserta didik yang dilakukan scr sistematis dan berkesinambungan, sehingga menjadi informasi yang bermakna dalam pengambilan keputusan. fransiska evi recis 19
  • 20. TUJUAN PENILAIAN MEMOTIVASI PESERTA DIDIK AGAR MAMPU MENGEMBANGKAN POTENSINYA fransiska evi recis 20
  • 21. Karakteristik Penilaian 1. Belajar tuntas 2. Otentik 3. Berkesinambungan 4. Menggunakan teknik penilaian bervariasi 5. Berdasarkan acuan kriteria fransiska evi recis 21
  • 22. Teknik Penilaian 1. Sikap Penilaian apek sikap dilakukan melalui observasi, penilaian diri, penilaian antarteman, dan jurnal. 2. Pengetahuan Penilaian apek pengetahuan dilakukan melalui tes tulis, lisan, penugasan 3. Keterampilan Penilaian apek keterampilan dilakukan melalui kinerja/performance, projek, portofolio. fransiska evi recis 22
  • 23. Jenis Penilaian 1. Penilaian otentik 2. Penilaian diri 3. Penilaian berbasis portofolio 4. Ulangan 5. Ulangan Harian 6. Ulangan tengah semester 7. Ulangan akhir semester 8. Ujian Tingkat Kompetensi 9. Ujian Mutu Tingkat Kompetensi fransiska evi recis 23
  • 24. CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (A) NO NAMA ASPEK Ketaatan beribadah/Berperilaku syukur/Berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan/Toleransi dalam beribadah (KI 1) NA OBS 1 OBS 2 PEN DIRI PEN TEMAN JURNAL NA. KI 1= (2 OBS + PEN DIRI+PEN TEMAN + JURNAL): 5 fransiska evi recis 24
  • 25. CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (A) N O NAMA ASPEK Jujur/ Disiplin/ Tanggung jawab/Santun/Peduli/Percaya diri (KI 2) NA OBS 1 OBS 2 PEN DIRI PEN TEMAN JURNAL NA. KI 2= (2 OBS + PEN DIRI+PEN TEMAN + JURNAL): 5 fransiska evi recis 25
  • 26. CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (K) MUATAN PEMBELAJARAN: PAK/PPKn/BI/MATH/IPA/IPS/SBdP/PJ OK/B. SUND/B.INGGR/TIK/MANDARIN NO NAMA ULANGAN HARIAN KD UTS UAS NA SCORE KUAL 3. .. 3,.. 3,… 3, … 3, … NA = ((2X R UH) + UTS +UAS) : 4 fransiska evi recis 26
  • 27. CONTOH FORMAT DAFTAR NILAI (P) MUATAN PEMBELAJARAN: PAK/PPKn/BI/MATH/IPA/IPS/SBdP/PJ OK/B. SUND/B.INGGR/TIK/MANDARIN NO NAMA UH/KINERJA KD PERFORM PROJEK NA SCORE KUAL 4, .. 4,.. 4,… 4,… 4,… 4,… NA = ((2X R UH) + PERF +PROJ) : 4 fransiska evi recis 27
  • 28. NILAI RAPOR • NA SKOR  KUALITATIFDESKRIPSI • PEMETAAN KD MENJADI HAL PENTING DI AWAL SEMESTER • DISKUSI GURU PARALEL U MENENTUKAN PENYUSUNAN RPP u ESOK HARI SAAT PULANG SEKOLAH • JURNAL DIBUAT TIAP HARI OLEH GURU • DIALOG ANTAR SEKOLAH DAN ORTU MENJADI MUTLAK PERLU. fransiska evi recis 28
  • 29. Predikat capaian KD: SANGAT BAIK BAIK PERLU BERLATIH LAGI PREDIKAT CAPAIAN KD, URAIAN KD Sangat baik memahami hak dan kewajiban sebagai warga dalam kehidupan sehari-hari di rumah, sekolah dan masyarakat serta memahami nilai-nilai persatuan pada masa Hindu Budha fransiska evi recis 29
  • 30. LAPORAN HASIL CAPAIAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK SEKOLAH DASAR (SD) Nama : ………………………………………………………………… NISN : ………………………………………………………………… KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA fransiska evi recis 30

Editor's Notes

  1. Buat jadi pointer
  2. Lima pengalaman belajar ini merupakan rincian dr EEK(eksplorasi, elaborasi, konfirmasi)