SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
i
SKRIPSI
ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN HARAPAN PELANGGAN
TERHADAP PENINGKATAN KEPUASAN PELANGGAN PADA TOSERBA
SABAR SUBUR CIKUPA
Disusun Oleh :
NAMA : ADE NURZEN
NPM : 2011102211
JURUSAN : MANAJEMEN
Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-syarat
Guna Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
STIE INSAN PEMBANGUNAN
Jl.Raya Serang Km. 10 Bitung-Tangerang
Website : http://www.ipem.ac.id
Email : info@ipem.ac.id
Telp. (021) 59492836
Fax. (021) 5942837
Thn. Akademik 2014/2015
ii
ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN HARAPAN PELANGGAN
TERHADAP PENINGKATAN KEPUASAN PELANGGAN PADA TOSERBA
SABAR SUBUR CIKUPA
2015
TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI
Nama : Ade Nurzen
NPM : 2011 102 211
Jurusan : Manajemen
Judul Skripsi : “Analisis Kualitas Pelayanan Dan Harapan Pelanggan Terhadap
Peningkatan Kepuasan Pelanggan Pada Toserba Sabar Subur
Cikupa”.
SKRIPSI INI TELAH DIPERIKSA DAN DISETUJUI
STIE INSAN PEMBANGUNAN
Pembimbing Materi Pembimbing Teknis
Drs. H. Firdaus Putra, MM Hatoli Waruwu, SE. MM
Mengetahui,
Ketua Jurusan Manajemen
Marhaendro Purno, SE. MM
iii
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI
INSAN PEMBANGUNAN
Jl. Raya Serang Km. 10 Bitung-Tangerang
Tahun Akademik 2014/2015
__________________________________________________________________
TANDA PERSETUJUAN SETELAH LULUS UJIAN SKRIPSI
__________________________________________________________________
Nama : Ade Nurzen
NPM : 2011 102 211
Jurusan : Manajemen
Judul Skripsi : Analisis Kualitas Pelayanan dan Harapan Pelanggan
Terhadap Peningkatan Kepuasan Pelanggan pada Toserba
Sabar Subur Cikupa.
Tangerang, 14 Oktober 2015
Penguji I Penguji II
Drs. Raslim, MM. Mohamad Syaikhu, SE.,MM.
Mengetahui,
Ketua STIE Insan Pembangunan
Marihot Simorangkir, SE., M.Sc.
iv
BERITA ACARA KOMPREHENSIF / SKRIPSI
Berdasarkan Surat Keputusan Ketua STIE Insan Pembangunan No. ………...Tanggal
……………, pada hari ini telah dilangsungkan Ujian Komprehensif / skripsi program
S1 STIE Insan Pembangunan Jurusan Manajemen untuk Tahun Akademik 2014 /
2015.
1. Nama : Ade Nurzen
2. NPM : 2011 102 211
3. Progran Studi : Manajemen
4. Jurusan : Manajemen
5. Judul Skripsi : Analisis Kualitas Pelayanan Dan Harapan
Pelanggan Terhadap Peningkatan Kepuasan
Pelanggan Pada Toserba Sabar Subur Cikupa.
6. Ruang / Tempat : F / Lantai 3
7. Kelulusan dengan nilai : B
8. Keterangan : LULUS
PANITIA UJIAN
1. ______________________ ______________________ Ketua
2 _______________________ ______________________ Sekretaris
3. _______________________ ______________________ Anggota
4. _______________________ ______________________ Anggota
DOSEN SAKSI
1. ……………………………. ______________________
2. …………………………….. ______________________
Mengetahui
Ketua STIE Insan Pembangunan
Marihot Simorangkir, SE., M.Sc.
v
LEMBAR PERNYATAAN
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Ade Nurzen
NPM : 2011 102 211
Jurusan / Program Studi : Manajemen / S1
Judul Skripsi : “Analisis Kualitas Pelayanan dan Harapan Pelanggan
Terhadap peningkatan Kepuasan Pelanggan Pada
Toserba Sabar Subur Cikupa“.
Dengan ini menerangkan bahwa Skripsi dengan judul tersebut di atas adalah benar
hasil karya tulis dan penelitian saya. Oleh karena itu saya bersedia bertanggungjawab.
Apabila dikemudian hari ternyata Skripsi ini bukan hasil karya tulis dan penelitian
saya maka saya siap menerima sanksi dari Kampus.
Demikian surat pernyatan ini saya buat untuk persyaratan Sidang Skripsi. Terima
kasih.
Tangerang, 10 September 2015
Yang membuat pernyataan
Ade Nurzen
vi
ABSTRAK
Ade Nurzen, 2011 102 211, Manajemen, Analisis Kualitas Pelayanan dan
Harapan Pelanggan Terhadap Peningkatan Kepuasan Pelanggan pada Toserba
Sabar Subur Cikupa
Latar belakang penelitian ini adalah karena semakin ketatnya persaingan
bisnis perusahaan dibidang jasa dengan menciptakan nilai dan memberikan kepuasan
kepada pelanggan.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat kualitas
pelayanan dan harapan pelanggan dalam upaya meningkatkan kepuasan pelanggan
pada Toserba Sabar Subur Cikupa. Periode penelitian ini dilakukan selama 3 bulan
dimulai dari bulan mei sampai dengan juli.
Populasi yang diambil sejumlah 1000 responden dimana dalam penelitian ini
adalah pelanggan yang datang untuk berkunjung dan berbelanja di Toserba Sabar
Subur Cikupa. Sampel yang digunakan yaitu 10 % dari jumlah populasi sebanyak 100
responden dengan teknik simple random sampling. Teknik pengumpulan data dengan
kuesioner, sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier
berganda, uji asumsi klasik, statistik (uji t, uji F, dan koefisien determinasi).
Guna memenuhi kepuasan pelanggan toerba sabar-subur memberikan diskon,
barang yang bervariasi, promosi akhir tahun dan penawaran harga yang lebih
bervariasi sehingga dapat dijangkau oleh masyarakat menengah ke bawah.
Berdasarkan hasil analisis regresi linier, dari uji t diperoleh temuan bahwa
secara parsial terdapat kualitas pelayanan yang signifikan dalam upaya meningkatkan
kepuasan pelanggan dan juga terdapat pemenuhan harapan pelanggan yang signifikan
terhadap kepuasan pelanggan pada Toserba Saba Subur Cikupa. Dari hasil uji F
diperoleh temuan bahwa secara simultan terdapat kualitas pelayanan dan pemenuhan
harapan pelanggan yang signifikan dalam upaya meningkatkan kepuasan pelanggan
pada Toserba Sabar Subur Cikupa, dimana nilai F hitung (164,255) > F tabel (3,09).
Selain itu diperoleh nilai R square sebesar 0.772,
Kata Kunci : Kualitas pelayanan, pemenuhan harapan pelanggan, kepuasan pelanggan
vii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah- Nya,
sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, yang berjudul “Analisis Pengaruh
kualitas Pelayanan Dan Pemenuhan Harapan Pelanggan pada Toserba Sabar Subur
Cikupa” dan merupakan salah satu syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi pada
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Insan Pembangunan.
Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih yang
sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan, bimbingan,
dan dorongan dalam menyelesaikan skripsi ini terutama khususnya kepada kedua
orang tua penulis yang selama ini selalu memberikan doa dan dorongan untuk
menyelesaikan studi tepat waktu, dan tak lupa penulis juga ingin menyampaikan
terima kasih kepada :
1. Bapak H. Soebari Hadi Prayitno selaku Ketua Yayasan Pendidikan Insan
Pembangunan.
2. Bapak Marihot Simorangkir, SE., M.Sc., selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Insan Pembangunan.
3. Bapak Marhaendro Purno, SE. MM., selaku ketua Jurusan Manajemen. Sekolah
Tinggi Ilmu Ekonomi Insan Pembangunan.
4. Bapak Drs. H. Firdaus Putra, MM., selaku dosen pembimbing materi yang telah
memberikan bimbingan dan pengarahan materi dalam penulisan skripsi ini.
5. Bapak Hatoli Waruwu, SE. MM,. selaku dosen pembimbing teknis yang telah
memberikan bimbingan dan pengarahan teknis dalam penulisan skripsi ini.
viii
6. Almarhum Bapak H. Arief Fadillah, SE. MM,. yang telah memberikan ilmu,
bimbingan, dan waktu dalam penulisan skripsi ini.
7. Kakak-kakak dan adik-adik, yang telah membantu dalam memberikan dorongan
serta do’a yang selalu dipanjatkan agar bisa segera menyelesaikan studi.
8. Teman-teman, keluarga besar manajemen C, dan seluruh pihak yang selalu
memberikan doa dan motivasi agar penulis dapat menyelesaikan skripsi tepat
waktu.
9. Serta semua orang-orang yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu dalam
penulisan skripsi ini.
Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari sempurna,
mengingat adanya keterbatasan-keterbatasan pengalaman, penulis mengharapkan
kritik dan saran yang bersifat membangun demi sempurnanya penulisan skripsi ini.
Penulis bertanggung jawab sepenuhnya akan semua data-data yang penulis jadikan
acuan dalam penulisan skripsi ini.
Tangerang, 5 September 2015
Penulis
ADE NURZEN
ix
DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL................................................................................................ i
TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI ...................................................................... ii
PERSETUJUAN PANITIA PENGUJI SKRIPSI.................................................. iii
BERITA ACARA UJIAN KOMPREHENSIF...................................................... iv
LEMBAR PERNYATAAN.....................................................................................v
ABSTRAK............................................................................................................. vi
KATA PENGANTAR .......................................................................................... vii
DAFTAR ISI......................................................................................................... vii
DAFTAR TABEL................................................................................................. xii
DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xiv
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Masalah.....................................................................1
1.2. Perumusan Masalah ............................................................................3
1.3. Pembatasan Masalah...........................................................................4
1.4. Tujuan Penelitian ................................................................................4
1.5. Manfaat penelitian ..............................................................................5
BAB II LANDASAN TEORI
2.1. Tinjauan Pustaka.................................................................................7
2.1.1. Pengertian Pemasaran .................................................................7
x
2.1.2. Pengertian Kualitas Pelayanan..................................................15
2.1.3. Dimensi Kualitas Pelayanan......................................................17
2.1.4. Pengertian Harapan Pelanggan..................................................19
2.1.5. Pengertian Kepuasan Pelanggan ...............................................22
2.1.6. Atribut-atribut Pembentuk Kepuasan Pelanggan ......................23
2.1.7. Faktor-faktor Kepuasan Pelanggan ...........................................24
2.1.8. Metode Pengukuran Kepuasan Pelanggan ................................25
2.1.9. Teknik Pengukuran Kepuasan Pelanggan.................................28
2.1.10. Sebab-sebab Timbulnya Ketidakpuasan .................................29
2.1.11. Konsep Kepuasan Pelanggan ..................................................29
2.1.12. Penelitian Terdahulu ...............................................................30
2.2. Kerangka Kerja Teoritis....................................................................38
2.3. Hipotesa penelitian............................................................................38
BAB III METODE PENELITIAN
3.1. Desain Penelitian ..............................................................................40
3.2. Variabel Penelitian Dan Definisi Operasional Variabel ...................43
3.2.1. Variabel Penelitian....................................................................43
3.2.2. Definisi Operasional..................................................................44
3.3. Pemilihan Populasi Dan Sampel.......................................................47
3.3.1. Populasi.....................................................................................47
3.3.2. Sampel.......................................................................................48
3.4. Metode Pengumpulan Data...............................................................52
xi
3.4.1. Pengukuran Variabel Penelitian................................................53
3.5. Metode Analisa Data.........................................................................54
3.5.1. Uji Validitas ..............................................................................54
3.5.2. Uji Reliabilitas...........................................................................55
3.5.3. Uji Asumsi Klasik.....................................................................56
3.5.4. Analisa Regresi Linier Sederhana.............................................57
3.5.5. Analisis Regresi Linier Berganda .............................................58
3.5.6. Uji Statistik / Hipotesis .............................................................58
3.5.7. Uji Koefisien Determinasi (R2
).................................................61
BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN
4.1. Deskripsi Obyek Penelitian...............................................................62
4.1.1. Latar Belakang Perusahaan .......................................................62
4.1.2. Visi Misi Perusahaan.................................................................67
4.1.3. Struktur Organisasi Dan Uraian Tugas .....................................71
4.1.3.1. Struktur Organisasi.................................................................71
4.2. Analisis Dan Pembahasan.................................................................73
4.2.1. Data Hasil Penelitian.................................................................73
4.2.2. Uji Validitas ..............................................................................74
4.2.3. Uji Reliabilitas...........................................................................77
4.2.4. Analisa Data Deskriptif.............................................................79
4.2.5. Uji Asumsi Klasik.....................................................................80
4.2.6. Pengaruh antar Variabel............................................................83
xii
4.2.7. Analisis Koefisien Determinasi.................................................94
4.2.8. Uji Regresi.................................................................................98
4.2.9.Pengujian Hipotesis..................................................................108
4.3. Penyelesaian Masalah.....................................................................115
BAB V PENUTUP
5.1. Kesimpulan .....................................................................................117
5.2. Saran ...............................................................................................119
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR RIWAYAT HIDUP
LAMPIRAN
xiii
DAFTAR TABEL
Halaman
TABEL 2.1. Penelitian Terdahulu .........................................................................35
TABEL 3.1. Jadwal Implementasi.........................................................................42
TABEL 3.2. Klasifikasi Variabel...........................................................................46
TABEL 3.3. Pengukuran Skala Likert ...................................................................54
TABEL 4.1. Uraian Tugas Unit Kerja ...................................................................73
TABEL 4.2. Hasil Uji Validitas X1........................................................................74
TABEL 4.3. Hasil Uji Validitas X2........................................................................75
TABEL 4.4. Hasil Uji Validitas Y.........................................................................75
TABEL 4.5. Rekapitulasi Pengujian Validitas .....................................................76
TABEL 4.6. Hasil Uji Reliabilitas X1....................................................................77
TABEL 4.7. Hasil Uji Reliabilitas X2....................................................................78
TABEL 4.8. Hasil Uji Reliabilitas Y .....................................................................78
TABEL 4.9. Hasil Pengujian Reliabilitas Data......................................................79
TABEL 4.10. Uji Multikolinieritas Dengan VIF...................................................82
TABEL 4.11. Tabel Penolong Regresi dan Korelasi.............................................84
TABEL 4.12. Hasil Output X1 Terhadap Y...........................................................88
TABEL 4.13. Hasil Output X2 Terhadap Y...........................................................90
TABEL 4.14. Hasil Output X1 Terhadap X2..........................................................92
TABEL 4.15. Hasil Output SPSS Koefisien Korelasi Berganda...........................94
TABEL 4.16. Hasil Output Koefisien Determinasi X1 terhadap Y .......................95
TABEL 4.17. Hasil Output Koefisien Determinasi X2 Terhadap Y......................96
xiv
TABEL 4.18. Analisa Koefisien Korelasi Berganda .............................................98
TABEL 4.19. Hasil Output Koefisien Regresi Sederhana X1 Terhadap Y..........100
TABEL 4.20. Hasil Output Koefisien Regresi Sederhana X2 Terhadap Y..........104
TABEL 4.21. Hasil Analisis Regresi Linier Berganda........................................107
TABEL 4.22. Uji Hipotesis Secara Parsial Variabel X1 Terhadap Y..................110
TABEL 4.23. Uji Hipotesis Secara Parsial Variabel X2 Terhadap Y ..................112
TABEL 4.24. Hasil Uji SPSS F Tabel.................................................................114
xv
DAFTAR GAMBAR
Halaman
GAMBAR 2.1. Konsep Kepuasan Pelanggan .......................................................29
GAMBAR 2.2. Kerangka Pemikiran .....................................................................38
GAMBAR 3.1. Teknik Sampling ..........................................................................51
GAMBAR 4.1. Struktur Organisasi Toserba Sabar Subur Cikupa........................72
GAMBAR 4.2. Uji Normalitas Data......................................................................81
GAMBAR 4.3. Uji Heterodastisitas Dengan Scatterplot.......................................83

More Related Content

What's hot

ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...
ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...
ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...candra romanda
 
3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliers3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliersArief Cool
 
Berita acara wawancara
Berita acara wawancaraBerita acara wawancara
Berita acara wawancaraDika Fazar
 
Analisis kelayakan usaha produk minyak aromatik
Analisis kelayakan usaha produk minyak aromatikAnalisis kelayakan usaha produk minyak aromatik
Analisis kelayakan usaha produk minyak aromatikHermanto Munthe
 
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMELSeminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMELDayana Florencia
 
Contoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSS
Contoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSSContoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSS
Contoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSSPropaningtyas Windardini
 
Contoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriContoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriAi Roudatul
 
4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektif4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektifSimon Patabang
 
Kuisioner pada supermarket
Kuisioner pada supermarketKuisioner pada supermarket
Kuisioner pada supermarketAnggun Puspa
 
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIKBANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIKWindaAmalia9
 
Skripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariah
Skripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariahSkripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariah
Skripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariahyogieardhensa
 
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresiSoal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresiVivin Dolpin
 
Matriks perbaikan proposal penelitian
Matriks perbaikan proposal penelitianMatriks perbaikan proposal penelitian
Matriks perbaikan proposal penelitianarbyusman
 
Makalah Analisa Regresi
Makalah Analisa RegresiMakalah Analisa Regresi
Makalah Analisa RegresiFeri Chandra
 
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)Mayawi Karim
 
Contoh kuesioner riset perilaku konsumen
Contoh kuesioner riset perilaku konsumenContoh kuesioner riset perilaku konsumen
Contoh kuesioner riset perilaku konsumenIkhsan Bz
 
Cover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAHCover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAHFaid Doen
 

What's hot (20)

ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...
ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...
ANALISIS TINGKAT HUNIAN KAMAR DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PROFITABILITAS PADA HO...
 
3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliers3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliers
 
Berita acara wawancara
Berita acara wawancaraBerita acara wawancara
Berita acara wawancara
 
Analisis kelayakan usaha produk minyak aromatik
Analisis kelayakan usaha produk minyak aromatikAnalisis kelayakan usaha produk minyak aromatik
Analisis kelayakan usaha produk minyak aromatik
 
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMELSeminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
 
Contoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSS
Contoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSSContoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSS
Contoh Soal, Hasil Olahan dan Interpretasi Hasil Olahan SPSS
 
Contoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriContoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industri
 
4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektif4 bunga nominal dan bunga efektif
4 bunga nominal dan bunga efektif
 
Kuisioner pada supermarket
Kuisioner pada supermarketKuisioner pada supermarket
Kuisioner pada supermarket
 
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIKBANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
 
Skripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariah
Skripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariahSkripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariah
Skripsi analisis kinerja keuangan pada bank syariah
 
CONTOH TOR WORKSHOP
CONTOH TOR WORKSHOPCONTOH TOR WORKSHOP
CONTOH TOR WORKSHOP
 
Ppt pkm k
Ppt pkm kPpt pkm k
Ppt pkm k
 
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresiSoal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
 
Matriks perbaikan proposal penelitian
Matriks perbaikan proposal penelitianMatriks perbaikan proposal penelitian
Matriks perbaikan proposal penelitian
 
Analisis pohon kepputusan
Analisis pohon kepputusanAnalisis pohon kepputusan
Analisis pohon kepputusan
 
Makalah Analisa Regresi
Makalah Analisa RegresiMakalah Analisa Regresi
Makalah Analisa Regresi
 
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
 
Contoh kuesioner riset perilaku konsumen
Contoh kuesioner riset perilaku konsumenContoh kuesioner riset perilaku konsumen
Contoh kuesioner riset perilaku konsumen
 
Cover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAHCover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAH
 

Similar to JUDUL

Tugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDM
Tugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDMTugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDM
Tugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDMUNIVERSITAS BINA BANGSA
 
Makalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasiMakalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasidharmawan01
 
Makalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasiMakalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasidharmawan01
 
Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)
Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)
Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)JoniPrihatin
 
Makalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdm
Makalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdmMakalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdm
Makalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdmDeniHartandi
 
Makalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasiMakalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasimutamimi
 
Evaluasi kinerja dan konpensasi 2
Evaluasi kinerja dan konpensasi 2Evaluasi kinerja dan konpensasi 2
Evaluasi kinerja dan konpensasi 2saepul azazri
 
Makalah evaluasi dan kompensasi 1
Makalah evaluasi dan kompensasi  1Makalah evaluasi dan kompensasi  1
Makalah evaluasi dan kompensasi 1Yufa Nurarifin
 
Makalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdm
Makalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdmMakalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdm
Makalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdmmuhamadzaenudin4
 
makalah evaluasi dan kompensasi 1
makalah evaluasi dan kompensasi 1makalah evaluasi dan kompensasi 1
makalah evaluasi dan kompensasi 1yulisarustandi
 
makalah evaluasi dan kompensasi 2
makalah evaluasi dan kompensasi 2makalah evaluasi dan kompensasi 2
makalah evaluasi dan kompensasi 2yulisarustandi
 
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logikaMakalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logikaAgungLogika
 
Makalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasiMakalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasiArifudin Arif
 
Peni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasi
Peni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasiPeni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasi
Peni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasipenisapitri
 

Similar to JUDUL (20)

Tugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDM
Tugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDMTugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDM
Tugas Makalah uas_11150646_Novi Yunitasari_7N.MSDM
 
Makalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasiMakalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasi
 
Makalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasiMakalah evaluasi kerja dan kompensasi
Makalah evaluasi kerja dan kompensasi
 
Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)
Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)
Evaluasi kinerja dan kompensasi (makalah 2)
 
Tugas makalah 2 evkikom uas
Tugas makalah 2 evkikom uasTugas makalah 2 evkikom uas
Tugas makalah 2 evkikom uas
 
Makalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdm
Makalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdmMakalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdm
Makalah uts Deni Hartandi_11150002_7_d_msdm
 
Makalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasiMakalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 uts evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Evaluasi kinerja dan konpensasi 2
Evaluasi kinerja dan konpensasi 2Evaluasi kinerja dan konpensasi 2
Evaluasi kinerja dan konpensasi 2
 
Makalah evaluasi dan kompensasi 1
Makalah evaluasi dan kompensasi  1Makalah evaluasi dan kompensasi  1
Makalah evaluasi dan kompensasi 1
 
Makalah uas ayu
Makalah uas ayuMakalah uas ayu
Makalah uas ayu
 
Makalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdm
Makalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdmMakalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdm
Makalah uts muhamad zaenudin_11150262_7_d_msdm
 
Makalah uts 7_d_msdm catur
Makalah uts 7_d_msdm caturMakalah uts 7_d_msdm catur
Makalah uts 7_d_msdm catur
 
Lembar persetujuan
Lembar persetujuanLembar persetujuan
Lembar persetujuan
 
Nova
NovaNova
Nova
 
makalah evaluasi dan kompensasi 1
makalah evaluasi dan kompensasi 1makalah evaluasi dan kompensasi 1
makalah evaluasi dan kompensasi 1
 
makalah evaluasi dan kompensasi 2
makalah evaluasi dan kompensasi 2makalah evaluasi dan kompensasi 2
makalah evaluasi dan kompensasi 2
 
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logikaMakalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
 
Makalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasiMakalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasi
Makalah 1 : Evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Peni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasi
Peni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasiPeni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasi
Peni sapitri 11150851 7 n msdm makalah 1 evaluasi kinerja & kompensasi
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 

More from ADE NURZEN

Ade Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika Bisnis
Ade Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika BisnisAde Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika Bisnis
Ade Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika BisnisADE NURZEN
 
Jawaban tugas uas dosen hafzi ali.cma pdf
Jawaban tugas uas dosen hafzi  ali.cma pdfJawaban tugas uas dosen hafzi  ali.cma pdf
Jawaban tugas uas dosen hafzi ali.cma pdfADE NURZEN
 
KETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFR
KETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFRKETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFR
KETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFRADE NURZEN
 
Jawaban forum tentang i co fr
Jawaban forum tentang i co frJawaban forum tentang i co fr
Jawaban forum tentang i co frADE NURZEN
 
Pengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansiPengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansiADE NURZEN
 
Elemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi cosoElemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi cosoADE NURZEN
 
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuanganKerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuanganADE NURZEN
 
Jawaban kuis audit
Jawaban kuis auditJawaban kuis audit
Jawaban kuis auditADE NURZEN
 
Pemahaman mengenai entitas dan lingkungannya
Pemahaman mengenai entitas dan lingkungannyaPemahaman mengenai entitas dan lingkungannya
Pemahaman mengenai entitas dan lingkungannyaADE NURZEN
 
Tugas uts si&pi dosen hafzi ali
Tugas uts si&pi dosen hafzi aliTugas uts si&pi dosen hafzi ali
Tugas uts si&pi dosen hafzi aliADE NURZEN
 
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfJawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfADE NURZEN
 
Bab i bab v ade sidang ok
Bab i   bab v ade sidang okBab i   bab v ade sidang ok
Bab i bab v ade sidang okADE NURZEN
 
Skripsi presentasi
Skripsi presentasiSkripsi presentasi
Skripsi presentasiADE NURZEN
 
Audit berbasis risiko quiz 3
Audit berbasis risiko quiz 3Audit berbasis risiko quiz 3
Audit berbasis risiko quiz 3ADE NURZEN
 
Pengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnis
Pengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnisPengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnis
Pengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnisADE NURZEN
 
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)ADE NURZEN
 
Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...
Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...
Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...ADE NURZEN
 

More from ADE NURZEN (18)

Ade Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika Bisnis
Ade Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika BisnisAde Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika Bisnis
Ade Nurzen Tugas Keewirausahaan Dan Etika Bisnis
 
Jawaban tugas uas dosen hafzi ali.cma pdf
Jawaban tugas uas dosen hafzi  ali.cma pdfJawaban tugas uas dosen hafzi  ali.cma pdf
Jawaban tugas uas dosen hafzi ali.cma pdf
 
KETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFR
KETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFRKETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFR
KETERKAITAN ANTARA COSO DENGAN ICOFR
 
Jawaban forum tentang i co fr
Jawaban forum tentang i co frJawaban forum tentang i co fr
Jawaban forum tentang i co fr
 
Pengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansiPengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansi
 
Elemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi cosoElemen struktur pengendalian intern versi coso
Elemen struktur pengendalian intern versi coso
 
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuanganKerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
 
Jawaban kuis audit
Jawaban kuis auditJawaban kuis audit
Jawaban kuis audit
 
Pemahaman mengenai entitas dan lingkungannya
Pemahaman mengenai entitas dan lingkungannyaPemahaman mengenai entitas dan lingkungannya
Pemahaman mengenai entitas dan lingkungannya
 
Tugas uts si&pi dosen hafzi ali
Tugas uts si&pi dosen hafzi aliTugas uts si&pi dosen hafzi ali
Tugas uts si&pi dosen hafzi ali
 
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfJawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
 
Jurnal ade
Jurnal adeJurnal ade
Jurnal ade
 
Bab i bab v ade sidang ok
Bab i   bab v ade sidang okBab i   bab v ade sidang ok
Bab i bab v ade sidang ok
 
Skripsi presentasi
Skripsi presentasiSkripsi presentasi
Skripsi presentasi
 
Audit berbasis risiko quiz 3
Audit berbasis risiko quiz 3Audit berbasis risiko quiz 3
Audit berbasis risiko quiz 3
 
Pengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnis
Pengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnisPengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnis
Pengaruh sistem informasi bagi organisasi bisnis
 
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
 
Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...
Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...
Quis1 minggu2,ade nurzen,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,si & pi, univer...
 

Recently uploaded

Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 

Recently uploaded (20)

Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 

JUDUL

  • 1. i SKRIPSI ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN HARAPAN PELANGGAN TERHADAP PENINGKATAN KEPUASAN PELANGGAN PADA TOSERBA SABAR SUBUR CIKUPA Disusun Oleh : NAMA : ADE NURZEN NPM : 2011102211 JURUSAN : MANAJEMEN Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-syarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi STIE INSAN PEMBANGUNAN Jl.Raya Serang Km. 10 Bitung-Tangerang Website : http://www.ipem.ac.id Email : info@ipem.ac.id Telp. (021) 59492836 Fax. (021) 5942837 Thn. Akademik 2014/2015
  • 2. ii ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN HARAPAN PELANGGAN TERHADAP PENINGKATAN KEPUASAN PELANGGAN PADA TOSERBA SABAR SUBUR CIKUPA 2015 TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI Nama : Ade Nurzen NPM : 2011 102 211 Jurusan : Manajemen Judul Skripsi : “Analisis Kualitas Pelayanan Dan Harapan Pelanggan Terhadap Peningkatan Kepuasan Pelanggan Pada Toserba Sabar Subur Cikupa”. SKRIPSI INI TELAH DIPERIKSA DAN DISETUJUI STIE INSAN PEMBANGUNAN Pembimbing Materi Pembimbing Teknis Drs. H. Firdaus Putra, MM Hatoli Waruwu, SE. MM Mengetahui, Ketua Jurusan Manajemen Marhaendro Purno, SE. MM
  • 3. iii SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INSAN PEMBANGUNAN Jl. Raya Serang Km. 10 Bitung-Tangerang Tahun Akademik 2014/2015 __________________________________________________________________ TANDA PERSETUJUAN SETELAH LULUS UJIAN SKRIPSI __________________________________________________________________ Nama : Ade Nurzen NPM : 2011 102 211 Jurusan : Manajemen Judul Skripsi : Analisis Kualitas Pelayanan dan Harapan Pelanggan Terhadap Peningkatan Kepuasan Pelanggan pada Toserba Sabar Subur Cikupa. Tangerang, 14 Oktober 2015 Penguji I Penguji II Drs. Raslim, MM. Mohamad Syaikhu, SE.,MM. Mengetahui, Ketua STIE Insan Pembangunan Marihot Simorangkir, SE., M.Sc.
  • 4. iv BERITA ACARA KOMPREHENSIF / SKRIPSI Berdasarkan Surat Keputusan Ketua STIE Insan Pembangunan No. ………...Tanggal ……………, pada hari ini telah dilangsungkan Ujian Komprehensif / skripsi program S1 STIE Insan Pembangunan Jurusan Manajemen untuk Tahun Akademik 2014 / 2015. 1. Nama : Ade Nurzen 2. NPM : 2011 102 211 3. Progran Studi : Manajemen 4. Jurusan : Manajemen 5. Judul Skripsi : Analisis Kualitas Pelayanan Dan Harapan Pelanggan Terhadap Peningkatan Kepuasan Pelanggan Pada Toserba Sabar Subur Cikupa. 6. Ruang / Tempat : F / Lantai 3 7. Kelulusan dengan nilai : B 8. Keterangan : LULUS PANITIA UJIAN 1. ______________________ ______________________ Ketua 2 _______________________ ______________________ Sekretaris 3. _______________________ ______________________ Anggota 4. _______________________ ______________________ Anggota DOSEN SAKSI 1. ……………………………. ______________________ 2. …………………………….. ______________________ Mengetahui Ketua STIE Insan Pembangunan Marihot Simorangkir, SE., M.Sc.
  • 5. v LEMBAR PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Ade Nurzen NPM : 2011 102 211 Jurusan / Program Studi : Manajemen / S1 Judul Skripsi : “Analisis Kualitas Pelayanan dan Harapan Pelanggan Terhadap peningkatan Kepuasan Pelanggan Pada Toserba Sabar Subur Cikupa“. Dengan ini menerangkan bahwa Skripsi dengan judul tersebut di atas adalah benar hasil karya tulis dan penelitian saya. Oleh karena itu saya bersedia bertanggungjawab. Apabila dikemudian hari ternyata Skripsi ini bukan hasil karya tulis dan penelitian saya maka saya siap menerima sanksi dari Kampus. Demikian surat pernyatan ini saya buat untuk persyaratan Sidang Skripsi. Terima kasih. Tangerang, 10 September 2015 Yang membuat pernyataan Ade Nurzen
  • 6. vi ABSTRAK Ade Nurzen, 2011 102 211, Manajemen, Analisis Kualitas Pelayanan dan Harapan Pelanggan Terhadap Peningkatan Kepuasan Pelanggan pada Toserba Sabar Subur Cikupa Latar belakang penelitian ini adalah karena semakin ketatnya persaingan bisnis perusahaan dibidang jasa dengan menciptakan nilai dan memberikan kepuasan kepada pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat kualitas pelayanan dan harapan pelanggan dalam upaya meningkatkan kepuasan pelanggan pada Toserba Sabar Subur Cikupa. Periode penelitian ini dilakukan selama 3 bulan dimulai dari bulan mei sampai dengan juli. Populasi yang diambil sejumlah 1000 responden dimana dalam penelitian ini adalah pelanggan yang datang untuk berkunjung dan berbelanja di Toserba Sabar Subur Cikupa. Sampel yang digunakan yaitu 10 % dari jumlah populasi sebanyak 100 responden dengan teknik simple random sampling. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner, sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda, uji asumsi klasik, statistik (uji t, uji F, dan koefisien determinasi). Guna memenuhi kepuasan pelanggan toerba sabar-subur memberikan diskon, barang yang bervariasi, promosi akhir tahun dan penawaran harga yang lebih bervariasi sehingga dapat dijangkau oleh masyarakat menengah ke bawah. Berdasarkan hasil analisis regresi linier, dari uji t diperoleh temuan bahwa secara parsial terdapat kualitas pelayanan yang signifikan dalam upaya meningkatkan kepuasan pelanggan dan juga terdapat pemenuhan harapan pelanggan yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada Toserba Saba Subur Cikupa. Dari hasil uji F diperoleh temuan bahwa secara simultan terdapat kualitas pelayanan dan pemenuhan harapan pelanggan yang signifikan dalam upaya meningkatkan kepuasan pelanggan pada Toserba Sabar Subur Cikupa, dimana nilai F hitung (164,255) > F tabel (3,09). Selain itu diperoleh nilai R square sebesar 0.772, Kata Kunci : Kualitas pelayanan, pemenuhan harapan pelanggan, kepuasan pelanggan
  • 7. vii KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah- Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, yang berjudul “Analisis Pengaruh kualitas Pelayanan Dan Pemenuhan Harapan Pelanggan pada Toserba Sabar Subur Cikupa” dan merupakan salah satu syarat guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Insan Pembangunan. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan, bimbingan, dan dorongan dalam menyelesaikan skripsi ini terutama khususnya kepada kedua orang tua penulis yang selama ini selalu memberikan doa dan dorongan untuk menyelesaikan studi tepat waktu, dan tak lupa penulis juga ingin menyampaikan terima kasih kepada : 1. Bapak H. Soebari Hadi Prayitno selaku Ketua Yayasan Pendidikan Insan Pembangunan. 2. Bapak Marihot Simorangkir, SE., M.Sc., selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Insan Pembangunan. 3. Bapak Marhaendro Purno, SE. MM., selaku ketua Jurusan Manajemen. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Insan Pembangunan. 4. Bapak Drs. H. Firdaus Putra, MM., selaku dosen pembimbing materi yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan materi dalam penulisan skripsi ini. 5. Bapak Hatoli Waruwu, SE. MM,. selaku dosen pembimbing teknis yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan teknis dalam penulisan skripsi ini.
  • 8. viii 6. Almarhum Bapak H. Arief Fadillah, SE. MM,. yang telah memberikan ilmu, bimbingan, dan waktu dalam penulisan skripsi ini. 7. Kakak-kakak dan adik-adik, yang telah membantu dalam memberikan dorongan serta do’a yang selalu dipanjatkan agar bisa segera menyelesaikan studi. 8. Teman-teman, keluarga besar manajemen C, dan seluruh pihak yang selalu memberikan doa dan motivasi agar penulis dapat menyelesaikan skripsi tepat waktu. 9. Serta semua orang-orang yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu dalam penulisan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari sempurna, mengingat adanya keterbatasan-keterbatasan pengalaman, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi sempurnanya penulisan skripsi ini. Penulis bertanggung jawab sepenuhnya akan semua data-data yang penulis jadikan acuan dalam penulisan skripsi ini. Tangerang, 5 September 2015 Penulis ADE NURZEN
  • 9. ix DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL................................................................................................ i TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI ...................................................................... ii PERSETUJUAN PANITIA PENGUJI SKRIPSI.................................................. iii BERITA ACARA UJIAN KOMPREHENSIF...................................................... iv LEMBAR PERNYATAAN.....................................................................................v ABSTRAK............................................................................................................. vi KATA PENGANTAR .......................................................................................... vii DAFTAR ISI......................................................................................................... vii DAFTAR TABEL................................................................................................. xii DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah.....................................................................1 1.2. Perumusan Masalah ............................................................................3 1.3. Pembatasan Masalah...........................................................................4 1.4. Tujuan Penelitian ................................................................................4 1.5. Manfaat penelitian ..............................................................................5 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Tinjauan Pustaka.................................................................................7 2.1.1. Pengertian Pemasaran .................................................................7
  • 10. x 2.1.2. Pengertian Kualitas Pelayanan..................................................15 2.1.3. Dimensi Kualitas Pelayanan......................................................17 2.1.4. Pengertian Harapan Pelanggan..................................................19 2.1.5. Pengertian Kepuasan Pelanggan ...............................................22 2.1.6. Atribut-atribut Pembentuk Kepuasan Pelanggan ......................23 2.1.7. Faktor-faktor Kepuasan Pelanggan ...........................................24 2.1.8. Metode Pengukuran Kepuasan Pelanggan ................................25 2.1.9. Teknik Pengukuran Kepuasan Pelanggan.................................28 2.1.10. Sebab-sebab Timbulnya Ketidakpuasan .................................29 2.1.11. Konsep Kepuasan Pelanggan ..................................................29 2.1.12. Penelitian Terdahulu ...............................................................30 2.2. Kerangka Kerja Teoritis....................................................................38 2.3. Hipotesa penelitian............................................................................38 BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Desain Penelitian ..............................................................................40 3.2. Variabel Penelitian Dan Definisi Operasional Variabel ...................43 3.2.1. Variabel Penelitian....................................................................43 3.2.2. Definisi Operasional..................................................................44 3.3. Pemilihan Populasi Dan Sampel.......................................................47 3.3.1. Populasi.....................................................................................47 3.3.2. Sampel.......................................................................................48 3.4. Metode Pengumpulan Data...............................................................52
  • 11. xi 3.4.1. Pengukuran Variabel Penelitian................................................53 3.5. Metode Analisa Data.........................................................................54 3.5.1. Uji Validitas ..............................................................................54 3.5.2. Uji Reliabilitas...........................................................................55 3.5.3. Uji Asumsi Klasik.....................................................................56 3.5.4. Analisa Regresi Linier Sederhana.............................................57 3.5.5. Analisis Regresi Linier Berganda .............................................58 3.5.6. Uji Statistik / Hipotesis .............................................................58 3.5.7. Uji Koefisien Determinasi (R2 ).................................................61 BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1. Deskripsi Obyek Penelitian...............................................................62 4.1.1. Latar Belakang Perusahaan .......................................................62 4.1.2. Visi Misi Perusahaan.................................................................67 4.1.3. Struktur Organisasi Dan Uraian Tugas .....................................71 4.1.3.1. Struktur Organisasi.................................................................71 4.2. Analisis Dan Pembahasan.................................................................73 4.2.1. Data Hasil Penelitian.................................................................73 4.2.2. Uji Validitas ..............................................................................74 4.2.3. Uji Reliabilitas...........................................................................77 4.2.4. Analisa Data Deskriptif.............................................................79 4.2.5. Uji Asumsi Klasik.....................................................................80 4.2.6. Pengaruh antar Variabel............................................................83
  • 12. xii 4.2.7. Analisis Koefisien Determinasi.................................................94 4.2.8. Uji Regresi.................................................................................98 4.2.9.Pengujian Hipotesis..................................................................108 4.3. Penyelesaian Masalah.....................................................................115 BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan .....................................................................................117 5.2. Saran ...............................................................................................119 DAFTAR PUSTAKA DAFTAR RIWAYAT HIDUP LAMPIRAN
  • 13. xiii DAFTAR TABEL Halaman TABEL 2.1. Penelitian Terdahulu .........................................................................35 TABEL 3.1. Jadwal Implementasi.........................................................................42 TABEL 3.2. Klasifikasi Variabel...........................................................................46 TABEL 3.3. Pengukuran Skala Likert ...................................................................54 TABEL 4.1. Uraian Tugas Unit Kerja ...................................................................73 TABEL 4.2. Hasil Uji Validitas X1........................................................................74 TABEL 4.3. Hasil Uji Validitas X2........................................................................75 TABEL 4.4. Hasil Uji Validitas Y.........................................................................75 TABEL 4.5. Rekapitulasi Pengujian Validitas .....................................................76 TABEL 4.6. Hasil Uji Reliabilitas X1....................................................................77 TABEL 4.7. Hasil Uji Reliabilitas X2....................................................................78 TABEL 4.8. Hasil Uji Reliabilitas Y .....................................................................78 TABEL 4.9. Hasil Pengujian Reliabilitas Data......................................................79 TABEL 4.10. Uji Multikolinieritas Dengan VIF...................................................82 TABEL 4.11. Tabel Penolong Regresi dan Korelasi.............................................84 TABEL 4.12. Hasil Output X1 Terhadap Y...........................................................88 TABEL 4.13. Hasil Output X2 Terhadap Y...........................................................90 TABEL 4.14. Hasil Output X1 Terhadap X2..........................................................92 TABEL 4.15. Hasil Output SPSS Koefisien Korelasi Berganda...........................94 TABEL 4.16. Hasil Output Koefisien Determinasi X1 terhadap Y .......................95 TABEL 4.17. Hasil Output Koefisien Determinasi X2 Terhadap Y......................96
  • 14. xiv TABEL 4.18. Analisa Koefisien Korelasi Berganda .............................................98 TABEL 4.19. Hasil Output Koefisien Regresi Sederhana X1 Terhadap Y..........100 TABEL 4.20. Hasil Output Koefisien Regresi Sederhana X2 Terhadap Y..........104 TABEL 4.21. Hasil Analisis Regresi Linier Berganda........................................107 TABEL 4.22. Uji Hipotesis Secara Parsial Variabel X1 Terhadap Y..................110 TABEL 4.23. Uji Hipotesis Secara Parsial Variabel X2 Terhadap Y ..................112 TABEL 4.24. Hasil Uji SPSS F Tabel.................................................................114
  • 15. xv DAFTAR GAMBAR Halaman GAMBAR 2.1. Konsep Kepuasan Pelanggan .......................................................29 GAMBAR 2.2. Kerangka Pemikiran .....................................................................38 GAMBAR 3.1. Teknik Sampling ..........................................................................51 GAMBAR 4.1. Struktur Organisasi Toserba Sabar Subur Cikupa........................72 GAMBAR 4.2. Uji Normalitas Data......................................................................81 GAMBAR 4.3. Uji Heterodastisitas Dengan Scatterplot.......................................83