SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
OLEH
PENDAHULUAN
Pendidikan dasar merupakan
fondasi dasar dari semua
jenjang sekolah selanjutnya.
Dimana tujuan pokok
pendidikan dasar adalah
membantu siswa dalam
mengembangkan kemampuan
intelektual dan mentalnya.
Saat ini, pendidikan pada jenjang
sekolah dasar lebih diarahkan pada
model pembelajaran yang aktif,
menyenangkan, serta tematik yang
diselaraskan dengan kebutuhan
perkembangan siswa.
RUMUSAN MASALAH
BAGAIMANA HAKIKAT
PEMBELAJARAN TEMATIK BERBASIS
KOMPUTER
APA KELEBIHAN DAN KELEMAHAN
PEMBELAJARAN TEMATIK DAN
KOMPUTER
KAJIAN TEORI
Wina Sanjaya, belajar adalah suatu
proses aktivitas mental seseorang
dalam berinteraksi dengan
lingkungannya , sehingga
menghasilkan perubahan tingkat laku
yang bersifat positif, baik perubahan
dalam aspek pengetahuan, afeksi,
maupun psikomotorik.
Menurut teori behavioristik
 Belajar adalah perubahan tingkah laku
sebagai akibat dari adanya interaksi antara
stimulus dan respon.
 Dengan kata lain belajar merupakan bentuk
perubahan yang dialami siswa dalam
kemampuannya bertingkah laku dengan
cara yang baru sebagai interaksi antara
stimulus dan respon.
Menurut Wingo (1970:194)
 Belajar berdasarkan atas prinsip-prinsip sebagai
berikut:
A. Hasil belajar sepatutnya menjangkau banyak segi
B. Hasil belajar diperoleh berkat pengalaman
C. Belajar merupakan suatu kegiatan yang
mempunyai tujuan
segi guru
proses belajar tersebut dapat
diamati secara tidak langsung.
Artinya, proses belajar yang
merupakan proses internal siswa
tidak dapat diamati , tetapi dapat
dipahami oleh guru.
Pembelajaran
Gagne menyatakan bahwa mengajar atau
teaching merupakan bagian dari
pembelajaran (instruction), di mana peran
guru lebih ditekankan pada cara merancang
atau mengaransemen berbagai sumber serta
fasilitas yang tersedia untuk kemudian
dimanfaatkan siswa dalam mempelajari
sesuatu.
Pembelajaran adalah proses
interaksi peserta didik dengan
pendidik dan sumber belajar pada
suatu lingkungan belajar.
(UUNo.20/2003, Bab1 Pasal Ayat
20).
Sesuai dengan makna pembelajaran tersebut, maka terdapat
sejumlah prinsip dalam
 Berorientasi pada tujuan;
 Belajar merupakan aktivitas, berbuat, memperoleh
pengalaman tertentu sesuai dengantujuan pembelajaran;
 Usaha mengembangkan setiap individu
siswa(individualitas);
 Mengembangkan seluruh aspek kepribadian
siswa(kognitif, afektif, dan psikotomorik)secara
terintegrasi(menyeluruh);
 Proses interaksi, baik antara guru dan siswa, siswa dan
siswa, maupun siswa dengan lingkungannya;
 Proses pembelajaran sebagai proses inspiratif, yang
memungkinkan siswa untuk mencoba dan melakukan
sesuatu;
 Proses yang menyenangkan (joyful learning)
memungkinkan seluruh potensi siswa berkembang;
 Proses pembelajaran adalah proses yang menantang siswa
untuk mengembangkankemampuan berpikir, yaitu
merangsang kerja otak secara maksimal; dan
 Membangkitkan motifasi siswa untuk belajar.
PEMBAHASAN
 Hadi Subroto (2000:9) menegaskan bahwa
pembelajaran terpadu adalah pembelajaran yang
diawali dengan suatu pokok bahasan atau tema
tertentu yang dikaitkan dengan pokok bahasan lain,
konsep tertentu dikaitkan dengan konsep lain, yang
dilakukan secara spontan atau direncanakan, baik
dalam satu bidang studi atau lebih, dan dengan
beragam pengalaman belajar siswa, maka
pembelajaran menjadi lebih bermakna.
Sri Anitah (2003)
 pembelajaran terpadu sebagai suatu konsep yang
menggunakan pendekatan pembelajaran yang
melibatkan konsep-konsep secara terkoneksi baik
secara inter maupun antar-mata pelajaran.
 Terjalinnya hubungan antar setiap konsep secara
terpadu, akan memfasilitasi siswa untuk
memahami konsep-konsep yang mereka pelajaran
melalui pengalaman lansung dan
menghubungkannya dengan pengalaman nyata.
 Pembelajaran tematik ini menggunakan tema
dimana tema merupakan pokok pikiran atau
gagasan pokok yang menjadi pokok pembicaraan
(Poerwadarminta,1983).
 Contoh, tema “Sayangi Hewan dan Tumbuhan di
Sekitar” dapat ditinjau dari mata pelajaran
PPKn,Matematika,Seni,Budaya,dan
Prakarya,Bahasa Indonesia.
Tujuan pembelajaran tematik
yaitu:
 Meningkatkan pemahaman konsep yang dipelajarinya
secara lebih bermakana.
 Mengembangkan keterampilan menemukan,
mengolah, dan memanfaatkan informasi.
 Menumbuh kembangkan sikap positif, kebiasaan baik,
dan nilai-nilai luhur yang diperlukan dalam
kehidupan.
 Menumbuh kembangkan keterampilan sosial seperti
kerjasama, toleransi, komunikasi, serta menghargai
pendapat orang lain.
Pembelajaran tematik berbasis
komputer
 Pembelajaran terpadu yang melibatkan tema
untuk menghubungkan beberapa mata pelajaran
yang menggunakan komputer sebagai alat bantu
untuk proses pembelajaran.
 Melalui pembelajaran ini bahan ajar yang di
sajikan melalui media komputer lebih menjadi
menarik dan menantang bagi siswa.
Karakteristik pembelajaran tematik
 Berpusat pada siswa
 Memberikan pengalaman langsung
 Pemisahan matapelajaran tidak begitu jelas
 Menyajikan konsep dari berbagai mata pelajaran
 Bersifat fleksibel
 Hasil pembelajaran sesuai dengan minat dan
kebutuhan siswa
 Menggunakan prinsip belajar sambil bermain dan
menyenangkan
menurut depdikbud (1996)
karakteristik pembelajaran
tematik tersebut adalah
meliputi holistik, bermakna,
autentik, dan aktif
Keunggulan pembelajaran tematik
 Adapun Keunggulannya sebagaimana yang di
sampaikan Saud, (2006) antara lain:
 Mendorong guru untuk mengembangkan kreatifitas
 Memberikan peluang bagi guru untuk
mengembangkan situasi pembelajaran yang utuh,
menyeluruh, dinamis, dan bermakna
 Mempermudah dan memotivasi siswa
 Menghemat waktu, tenaga, dan sarana serta biaya
pembelajaran
keutungan pembelajaran komputer
yaitu:
 Memberikan kesempatan kepada siswa untuk
memecahkan masalah secara indivudu.
 Menyediakan presentasi yang menarik dengan animasi.
 Menyediakan isi pembelajaran yang banyak dan beragam.
 Mampu membangkitkan dan mestimulasi metode
mengajar dengan baik.
 Mampu meangktifkan dan mestimulasi metode mengajar
dengan baik.
 Meningkatkan pengembangan pemahaman siswa terhadap
materi yang di sajikan.
 Merangsang siswa belajar dengan penuh
semangat,materi yang disajikan muda dipahami
oleh siswa.
 Siswa mendapat pengalaman yang bersifat
konkrit.
 Memberi umpan balik secara langsung.
 Siswa dapat menentukan sendiri laju
pembelajaran.
 Siswa dapat melakukan evaluasi diri.
Kelemahan pembelajaran berbasis
komputer yaitu:
 Hanya efektif jika digunakan oleh satu orang ataupun
kelompok kecil.
 Jika tampilan fisik isi pembelajaran tidak dirancang
dengan baik atau hanya merupakan tanpilan seperti
pada buku tes biasa, pembelajaran melalui media
komputer tidak akan mampu meningkatkan motivasi
belajar siswa.
 Guru yang tidak memahami aplikasi program
komputer tidak dapat merancang pembelajaran lewat
media komputer.
SEKIAN & TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Pembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discoveryPembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discoveryDewi Fitri
 
Inovasi pendidikan quantum
Inovasi pendidikan quantumInovasi pendidikan quantum
Inovasi pendidikan quantumahmad almandili
 
Assignment (1)
Assignment (1)Assignment (1)
Assignment (1)ARULVELAN6
 
Prinsip-prinsip Umum Belajar
Prinsip-prinsip Umum BelajarPrinsip-prinsip Umum Belajar
Prinsip-prinsip Umum BelajarMustika Ungu
 
prinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umumprinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umumfauni
 
Materi paikem gembrot
Materi paikem gembrotMateri paikem gembrot
Materi paikem gembrotekasundari
 
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moralPembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moralNormarini Norzan
 
Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)
Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)
Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)UNM
 
Plus minus-interesting implikasi teori behavirous
Plus minus-interesting implikasi teori behavirousPlus minus-interesting implikasi teori behavirous
Plus minus-interesting implikasi teori behavirousfiro HAR
 
Strategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranStrategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranDina Widyana
 
Media pembelajaran penjas
Media pembelajaran penjasMedia pembelajaran penjas
Media pembelajaran penjasistana walet
 

What's hot (18)

Pendekatan bertema
Pendekatan bertemaPendekatan bertema
Pendekatan bertema
 
Pembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discoveryPembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discovery
 
Makalah ainah
Makalah ainahMakalah ainah
Makalah ainah
 
Pengembangan variasi mengajar111
Pengembangan variasi mengajar111Pengembangan variasi mengajar111
Pengembangan variasi mengajar111
 
Inovasi pendidikan quantum
Inovasi pendidikan quantumInovasi pendidikan quantum
Inovasi pendidikan quantum
 
Assignment (1)
Assignment (1)Assignment (1)
Assignment (1)
 
Prinsip-prinsip Umum Belajar
Prinsip-prinsip Umum BelajarPrinsip-prinsip Umum Belajar
Prinsip-prinsip Umum Belajar
 
prinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umumprinsip-prinsip belajar secara umum
prinsip-prinsip belajar secara umum
 
Materi paikem gembrot
Materi paikem gembrotMateri paikem gembrot
Materi paikem gembrot
 
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moralPembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
 
Paikem
PaikemPaikem
Paikem
 
Model ASSURE (Kajian Kes)
Model ASSURE (Kajian Kes)Model ASSURE (Kajian Kes)
Model ASSURE (Kajian Kes)
 
Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)
Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)
Strategi Belajar Mengajar (Pendekatan STM)
 
Plus minus-interesting implikasi teori behavirous
Plus minus-interesting implikasi teori behavirousPlus minus-interesting implikasi teori behavirous
Plus minus-interesting implikasi teori behavirous
 
Strategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranStrategi Pembelajaran
Strategi Pembelajaran
 
Inovasi pembelajaran kuantum
Inovasi pembelajaran kuantumInovasi pembelajaran kuantum
Inovasi pembelajaran kuantum
 
Media pembelajaran penjas
Media pembelajaran penjasMedia pembelajaran penjas
Media pembelajaran penjas
 
Ppt teknology uas
Ppt teknology uasPpt teknology uas
Ppt teknology uas
 

Similar to Hakikat Pembelajaran Tematik Berbasis Komputer

Metode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docxMetode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docxZukét Printing
 
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdfMetode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdfZukét Printing
 
Assalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wrAssalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wrwahyuniarti
 
Perencanaan pembelajaran tik
Perencanaan pembelajaran tikPerencanaan pembelajaran tik
Perencanaan pembelajaran tikAde Rifai Kolot
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranFenny Radinal
 
Pembelajaran tematik
Pembelajaran tematikPembelajaran tematik
Pembelajaran tematikluxmus74
 
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaranMODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaranDino414929
 
Intan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiri
Intan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiriIntan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiri
Intan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiriIntan Nsp
 
belajar pembelajaran
belajar pembelajaranbelajar pembelajaran
belajar pembelajaranahmadfwzzy
 
Pembelajaran Konstektual
Pembelajaran KonstektualPembelajaran Konstektual
Pembelajaran KonstektualGigyh Ardians
 
model model pembelajaran yang bisa dicontoh
model model pembelajaran yang bisa dicontohmodel model pembelajaran yang bisa dicontoh
model model pembelajaran yang bisa dicontohmustamin17
 
Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...
Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...
Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...Atifah Ruzana Abd Wahab
 
Makalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivisme
Makalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivismeMakalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivisme
Makalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivismeRAFITA AL QORNY
 
Isi karya tulis ilmiah
Isi karya tulis ilmiahIsi karya tulis ilmiah
Isi karya tulis ilmiahHesal Sutika
 

Similar to Hakikat Pembelajaran Tematik Berbasis Komputer (20)

Metode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docxMetode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docx
 
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdfMetode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
 
Assalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wrAssalamu’alaikum wr
Assalamu’alaikum wr
 
Perencanaan pembelajaran tik
Perencanaan pembelajaran tikPerencanaan pembelajaran tik
Perencanaan pembelajaran tik
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
 
PKP Bab 2
PKP Bab 2 PKP Bab 2
PKP Bab 2
 
2.docx
2.docx2.docx
2.docx
 
Proposal ptk
Proposal ptkProposal ptk
Proposal ptk
 
Pembelajaran tematik
Pembelajaran tematikPembelajaran tematik
Pembelajaran tematik
 
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaranMODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
 
Latihan worshop ptk 1 lanjutan gusrizal sma3 bungo
Latihan worshop ptk 1 lanjutan   gusrizal sma3 bungoLatihan worshop ptk 1 lanjutan   gusrizal sma3 bungo
Latihan worshop ptk 1 lanjutan gusrizal sma3 bungo
 
Intan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiri
Intan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiriIntan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiri
Intan mustika nsp s081708006 tugas 1 essai inkuiri
 
belajar pembelajaran
belajar pembelajaranbelajar pembelajaran
belajar pembelajaran
 
Pembelajaran Konstektual
Pembelajaran KonstektualPembelajaran Konstektual
Pembelajaran Konstektual
 
model model pembelajaran yang bisa dicontoh
model model pembelajaran yang bisa dicontohmodel model pembelajaran yang bisa dicontoh
model model pembelajaran yang bisa dicontoh
 
Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...
Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...
Kepentingan Teori Pembelajaran Konstruktivisme dan Implikasi terhadap Pengaja...
 
Makalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivisme
Makalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivismeMakalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivisme
Makalah pembelajaran yang berpijak dari teori belajar konstruktivisme
 
Seni rupa
Seni rupaSeni rupa
Seni rupa
 
Konsep belajar dan pembelajaran
Konsep belajar dan pembelajaranKonsep belajar dan pembelajaran
Konsep belajar dan pembelajaran
 
Isi karya tulis ilmiah
Isi karya tulis ilmiahIsi karya tulis ilmiah
Isi karya tulis ilmiah
 

More from T. Astari

Contoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKSContoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKST. Astari
 
Analisis Kelayakan Buku Teks Matematika
Analisis Kelayakan Buku Teks MatematikaAnalisis Kelayakan Buku Teks Matematika
Analisis Kelayakan Buku Teks MatematikaT. Astari
 
Sejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di Indonesia
Sejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di IndonesiaSejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di Indonesia
Sejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di IndonesiaT. Astari
 
Contoh Proposal
Contoh ProposalContoh Proposal
Contoh ProposalT. Astari
 
INDUKSI MATEMATIK
 INDUKSI MATEMATIK INDUKSI MATEMATIK
INDUKSI MATEMATIKT. Astari
 
Teknik Sampling
Teknik SamplingTeknik Sampling
Teknik SamplingT. Astari
 
Contoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran Saintifik Contoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran Saintifik T. Astari
 
Contoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran SaintifikContoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran SaintifikT. Astari
 
Konsep dan fungsi kajian telaah buku teks
Konsep dan fungsi kajian telaah buku teksKonsep dan fungsi kajian telaah buku teks
Konsep dan fungsi kajian telaah buku teksT. Astari
 
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di IndonesiaPeninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di IndonesiaT. Astari
 
Pendekatan open ended dalam pembelajaran matematika
Pendekatan open ended dalam pembelajaran matematikaPendekatan open ended dalam pembelajaran matematika
Pendekatan open ended dalam pembelajaran matematikaT. Astari
 
Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)
Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)
Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)T. Astari
 
Teori Belajar Thorndike, Pavlov Dan Skinner
Teori Belajar Thorndike, Pavlov Dan SkinnerTeori Belajar Thorndike, Pavlov Dan Skinner
Teori Belajar Thorndike, Pavlov Dan SkinnerT. Astari
 
Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...
Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...
Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...T. Astari
 
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...T. Astari
 
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...T. Astari
 
Flora dan Fauna di Madura
Flora dan Fauna di MaduraFlora dan Fauna di Madura
Flora dan Fauna di MaduraT. Astari
 
Uji persyaratan
Uji persyaratanUji persyaratan
Uji persyaratanT. Astari
 
Analisis Regresi Sederhana
Analisis Regresi SederhanaAnalisis Regresi Sederhana
Analisis Regresi SederhanaT. Astari
 
Distribusi Frekuensi
Distribusi FrekuensiDistribusi Frekuensi
Distribusi FrekuensiT. Astari
 

More from T. Astari (20)

Contoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKSContoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKS
 
Analisis Kelayakan Buku Teks Matematika
Analisis Kelayakan Buku Teks MatematikaAnalisis Kelayakan Buku Teks Matematika
Analisis Kelayakan Buku Teks Matematika
 
Sejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di Indonesia
Sejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di IndonesiaSejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di Indonesia
Sejarah Perkembangan Kurikulum Dikdas Di Indonesia
 
Contoh Proposal
Contoh ProposalContoh Proposal
Contoh Proposal
 
INDUKSI MATEMATIK
 INDUKSI MATEMATIK INDUKSI MATEMATIK
INDUKSI MATEMATIK
 
Teknik Sampling
Teknik SamplingTeknik Sampling
Teknik Sampling
 
Contoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran Saintifik Contoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran Saintifik
 
Contoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran SaintifikContoh Pembelajaran Saintifik
Contoh Pembelajaran Saintifik
 
Konsep dan fungsi kajian telaah buku teks
Konsep dan fungsi kajian telaah buku teksKonsep dan fungsi kajian telaah buku teks
Konsep dan fungsi kajian telaah buku teks
 
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di IndonesiaPeninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
 
Pendekatan open ended dalam pembelajaran matematika
Pendekatan open ended dalam pembelajaran matematikaPendekatan open ended dalam pembelajaran matematika
Pendekatan open ended dalam pembelajaran matematika
 
Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)
Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)
Pembelajaran Matematika Realistik (PMR)
 
Teori Belajar Thorndike, Pavlov Dan Skinner
Teori Belajar Thorndike, Pavlov Dan SkinnerTeori Belajar Thorndike, Pavlov Dan Skinner
Teori Belajar Thorndike, Pavlov Dan Skinner
 
Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...
Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...
Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Pembela...
 
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah dan kemampuan komunikasi matematis si...
 
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
 
Flora dan Fauna di Madura
Flora dan Fauna di MaduraFlora dan Fauna di Madura
Flora dan Fauna di Madura
 
Uji persyaratan
Uji persyaratanUji persyaratan
Uji persyaratan
 
Analisis Regresi Sederhana
Analisis Regresi SederhanaAnalisis Regresi Sederhana
Analisis Regresi Sederhana
 
Distribusi Frekuensi
Distribusi FrekuensiDistribusi Frekuensi
Distribusi Frekuensi
 

Recently uploaded

Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 

Recently uploaded (20)

Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 

Hakikat Pembelajaran Tematik Berbasis Komputer

  • 2. PENDAHULUAN Pendidikan dasar merupakan fondasi dasar dari semua jenjang sekolah selanjutnya. Dimana tujuan pokok pendidikan dasar adalah membantu siswa dalam mengembangkan kemampuan intelektual dan mentalnya.
  • 3. Saat ini, pendidikan pada jenjang sekolah dasar lebih diarahkan pada model pembelajaran yang aktif, menyenangkan, serta tematik yang diselaraskan dengan kebutuhan perkembangan siswa.
  • 4. RUMUSAN MASALAH BAGAIMANA HAKIKAT PEMBELAJARAN TEMATIK BERBASIS KOMPUTER APA KELEBIHAN DAN KELEMAHAN PEMBELAJARAN TEMATIK DAN KOMPUTER
  • 5. KAJIAN TEORI Wina Sanjaya, belajar adalah suatu proses aktivitas mental seseorang dalam berinteraksi dengan lingkungannya , sehingga menghasilkan perubahan tingkat laku yang bersifat positif, baik perubahan dalam aspek pengetahuan, afeksi, maupun psikomotorik.
  • 6. Menurut teori behavioristik  Belajar adalah perubahan tingkah laku sebagai akibat dari adanya interaksi antara stimulus dan respon.  Dengan kata lain belajar merupakan bentuk perubahan yang dialami siswa dalam kemampuannya bertingkah laku dengan cara yang baru sebagai interaksi antara stimulus dan respon.
  • 7. Menurut Wingo (1970:194)  Belajar berdasarkan atas prinsip-prinsip sebagai berikut: A. Hasil belajar sepatutnya menjangkau banyak segi B. Hasil belajar diperoleh berkat pengalaman C. Belajar merupakan suatu kegiatan yang mempunyai tujuan
  • 8. segi guru proses belajar tersebut dapat diamati secara tidak langsung. Artinya, proses belajar yang merupakan proses internal siswa tidak dapat diamati , tetapi dapat dipahami oleh guru.
  • 9. Pembelajaran Gagne menyatakan bahwa mengajar atau teaching merupakan bagian dari pembelajaran (instruction), di mana peran guru lebih ditekankan pada cara merancang atau mengaransemen berbagai sumber serta fasilitas yang tersedia untuk kemudian dimanfaatkan siswa dalam mempelajari sesuatu.
  • 10. Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar. (UUNo.20/2003, Bab1 Pasal Ayat 20).
  • 11. Sesuai dengan makna pembelajaran tersebut, maka terdapat sejumlah prinsip dalam  Berorientasi pada tujuan;  Belajar merupakan aktivitas, berbuat, memperoleh pengalaman tertentu sesuai dengantujuan pembelajaran;  Usaha mengembangkan setiap individu siswa(individualitas);  Mengembangkan seluruh aspek kepribadian siswa(kognitif, afektif, dan psikotomorik)secara terintegrasi(menyeluruh);  Proses interaksi, baik antara guru dan siswa, siswa dan siswa, maupun siswa dengan lingkungannya;
  • 12.  Proses pembelajaran sebagai proses inspiratif, yang memungkinkan siswa untuk mencoba dan melakukan sesuatu;  Proses yang menyenangkan (joyful learning) memungkinkan seluruh potensi siswa berkembang;  Proses pembelajaran adalah proses yang menantang siswa untuk mengembangkankemampuan berpikir, yaitu merangsang kerja otak secara maksimal; dan  Membangkitkan motifasi siswa untuk belajar.
  • 13. PEMBAHASAN  Hadi Subroto (2000:9) menegaskan bahwa pembelajaran terpadu adalah pembelajaran yang diawali dengan suatu pokok bahasan atau tema tertentu yang dikaitkan dengan pokok bahasan lain, konsep tertentu dikaitkan dengan konsep lain, yang dilakukan secara spontan atau direncanakan, baik dalam satu bidang studi atau lebih, dan dengan beragam pengalaman belajar siswa, maka pembelajaran menjadi lebih bermakna.
  • 14. Sri Anitah (2003)  pembelajaran terpadu sebagai suatu konsep yang menggunakan pendekatan pembelajaran yang melibatkan konsep-konsep secara terkoneksi baik secara inter maupun antar-mata pelajaran.  Terjalinnya hubungan antar setiap konsep secara terpadu, akan memfasilitasi siswa untuk memahami konsep-konsep yang mereka pelajaran melalui pengalaman lansung dan menghubungkannya dengan pengalaman nyata.
  • 15.  Pembelajaran tematik ini menggunakan tema dimana tema merupakan pokok pikiran atau gagasan pokok yang menjadi pokok pembicaraan (Poerwadarminta,1983).  Contoh, tema “Sayangi Hewan dan Tumbuhan di Sekitar” dapat ditinjau dari mata pelajaran PPKn,Matematika,Seni,Budaya,dan Prakarya,Bahasa Indonesia.
  • 16. Tujuan pembelajaran tematik yaitu:  Meningkatkan pemahaman konsep yang dipelajarinya secara lebih bermakana.  Mengembangkan keterampilan menemukan, mengolah, dan memanfaatkan informasi.  Menumbuh kembangkan sikap positif, kebiasaan baik, dan nilai-nilai luhur yang diperlukan dalam kehidupan.  Menumbuh kembangkan keterampilan sosial seperti kerjasama, toleransi, komunikasi, serta menghargai pendapat orang lain.
  • 17. Pembelajaran tematik berbasis komputer  Pembelajaran terpadu yang melibatkan tema untuk menghubungkan beberapa mata pelajaran yang menggunakan komputer sebagai alat bantu untuk proses pembelajaran.  Melalui pembelajaran ini bahan ajar yang di sajikan melalui media komputer lebih menjadi menarik dan menantang bagi siswa.
  • 18. Karakteristik pembelajaran tematik  Berpusat pada siswa  Memberikan pengalaman langsung  Pemisahan matapelajaran tidak begitu jelas  Menyajikan konsep dari berbagai mata pelajaran  Bersifat fleksibel  Hasil pembelajaran sesuai dengan minat dan kebutuhan siswa  Menggunakan prinsip belajar sambil bermain dan menyenangkan
  • 19. menurut depdikbud (1996) karakteristik pembelajaran tematik tersebut adalah meliputi holistik, bermakna, autentik, dan aktif
  • 20. Keunggulan pembelajaran tematik  Adapun Keunggulannya sebagaimana yang di sampaikan Saud, (2006) antara lain:  Mendorong guru untuk mengembangkan kreatifitas  Memberikan peluang bagi guru untuk mengembangkan situasi pembelajaran yang utuh, menyeluruh, dinamis, dan bermakna  Mempermudah dan memotivasi siswa  Menghemat waktu, tenaga, dan sarana serta biaya pembelajaran
  • 21. keutungan pembelajaran komputer yaitu:  Memberikan kesempatan kepada siswa untuk memecahkan masalah secara indivudu.  Menyediakan presentasi yang menarik dengan animasi.  Menyediakan isi pembelajaran yang banyak dan beragam.  Mampu membangkitkan dan mestimulasi metode mengajar dengan baik.  Mampu meangktifkan dan mestimulasi metode mengajar dengan baik.  Meningkatkan pengembangan pemahaman siswa terhadap materi yang di sajikan.
  • 22.  Merangsang siswa belajar dengan penuh semangat,materi yang disajikan muda dipahami oleh siswa.  Siswa mendapat pengalaman yang bersifat konkrit.  Memberi umpan balik secara langsung.  Siswa dapat menentukan sendiri laju pembelajaran.  Siswa dapat melakukan evaluasi diri.
  • 23. Kelemahan pembelajaran berbasis komputer yaitu:  Hanya efektif jika digunakan oleh satu orang ataupun kelompok kecil.  Jika tampilan fisik isi pembelajaran tidak dirancang dengan baik atau hanya merupakan tanpilan seperti pada buku tes biasa, pembelajaran melalui media komputer tidak akan mampu meningkatkan motivasi belajar siswa.  Guru yang tidak memahami aplikasi program komputer tidak dapat merancang pembelajaran lewat media komputer.