SlideShare a Scribd company logo
1 of 48
Effective MARKETING
Konsep Kepuasan &
Mengenali Konsumen
Mengenali Konsumen
 Kemampuan dalam mengenali pelanggan
telah diyakini sejak lama sebagai modal
utama untuk mendapatkan hasil
pemasaran yang baik.
 Kemampuan ini pun semakin dibutuhkan
seiring dengan berkembangnya teknologi
media digital di setiap lini kehidupan,
termasuk pemasaran.
https://www.gdilab.com/read/4653/mengenal-digital-marketing-dan-perannya-dalam-mengembangkan-
Kenali Konsumen.. …
If you are not
serving
them,
your job is to be
serving
someone who is.
(jika kita tidak melayani
mereka dgn baik, maka dia
akan dilayani oleh orang lain).
 Kunci dalam mengenali konsumen adalah
paham akan karakteristik dan kebutuhan
orang atau bisnis yang disasar.
 Dalam Digital Marketing, konsep
mengenali konsumen ini harus diatur
dengan menempatkan konsumen sebagai
sasaran pasar dan bukan hanya penerima
pesan.
 Dalam rencana pemasaran yang dibuat
harus memiliki target libatkan keaktifan
konsumen pada aktivitas pemasaran yang
dibuat.
Mengenali Konsumen . . .
 Konsep dan strategi ini diperlukan karena
sifat konsumen pada
media digital memiliki kebebasan untuk
merespon atau menghindari ‘pesan’ yang
kita buat.
 Dengan rencana dan cara pemasaran
yang baik, maka keberadaan konsumen
pun akan bisa dikontrol melalui aktivitas
yang terus dibangun secara
menguntungkan.
Mengenali Konsumen . . .
 Calon konsume kita saat ini lebih
didominasi oleh kelompok yang suka
terhadap keterbukaan & kejujuran.
 Hal utama yang dibutuhkan konsumen
saat ini adalah kecepatan, efisiensi,
ketepatan dan fleksibelitas dalam
bertransaksi, yang dapat memberikan
kepuasan bagi konsumen.
Mengenali Konsumen . . .
 Konsumen sesungguhnya merupakan tambang
emas bagi yang mampu memahami karakteristik,
sifat, kebutuhan, dan habits yang agak berbeda
dari waktu sebelum ini.
 Perubahan ini mau tidak mau harus disikapi
dengan arif dan bijaksana, terutama bagi
pemasaran Jasa Ibadah Umroh & Haji, agar
menghasilkan hasil yang positif bagi para
pemasar dan dapat memberikan kepuasan bagi
konsumen dalam memenuhi kebutuhannya.
Mengenali Konsumen . . .
Harapan akan KEPUASAN
Pada dasarnya harapan konsumen yang paling
utama adalah kepuasan. Bagi konsumen, apa yang
dihasilkan satu perusahaan baginya tidak begitu
penting, mereka lebih memikirkan apa yang akan
dibelinya dapat memuaskan kebutuhannya.
Seperti tercermin pada falsafah bisnis jasa
pelayanan, ”Pelanggan membeli pelayanan, bukan
(hanya) membeli produk”.
Pelanggan itu tidak hanya membeli produk yang
kita tawarkan, tetapi juga membeli pelayanan
yang kita berikan.
Jika pelayanan kita baik, ramah, penuh
perhatian, dan dapat memenuhi kebutuhan
pelanggan pada saat dijelaskan, maka dari
melihat kemudian mereka mencoba, meneliti,
sampai akhirnya memutuskan untuk membeli.
Konsep AIDA dalam Pemasaran
A: Awareness (Kepedulian)
I : Interest (Ketertarikan)
D: Desire (Minat)
A: Action (Membeli)
Harapan-Harapan Lain Pelanggan
1. Setiap pelanggan mengharapkan
pelayanan yang terbaik
Saat ini !
You as a customer
Ceritakanlah
pelayanan
terbaik yang
pernah anda
alami..
You as a customer
Ceritakanlah pelayanan terburuk yang
pernah anda alami..
Good Service
Harapan Customer Yang didapatkan
Good customer service adalah memberikan
pelayanan sesuai dengan apa yang diharapkan
pelanggan
Bad Service
Harapan Customer Yang didapatkan
Bad customer service adalah: memberikan
pelayanan kurang atau tidak sesuai dengan
apa yang diharapkan pelanggan
Excellent Service
Harapan Customer Yang didapatkan
Excelent customer service adalah memberikan
pelayanan terbaik yang melebihi dari apa yang
diharapkan pelanggan
2. Pelanggan
mempunyai hak
akan informasi
yang jujur dan
benar tentang
produk/jasa yang
akan dibelinya.
Harapan-Harapan Lain Pelanggan
3. Pelanggan mengharapkan pelayanan
purna jual (after sales service) atau
pelayanan setelah penjualan.
 Misalnya :
a. Ada garansi perawatan
b. Apabila barang rusak/cacat, boleh
dikembalikan atau ditukar kembali
Harapan-Harapan Lain Pelanggan
4. Pelanggan mengharapkan
potongan harga atas produk/jasa
yang dibelinya
Harapan-Harapan Lain Pelanggan
5. Pelanggan mengharapkan kelayakan
harga atas produk/jasa yang dibelinya.
Harapan-Harapan Lain Pelanggan
Pada dasarnya harapan pelanggan yang paling
utama adalah kepuasan.
Kepuasan pelanggan berarti memberikan kepada
pelanggan apa kira-kira yang disukainya yang
pastinya disesuaikan dengan manajemen
perusahaan kita.
Untuk itu, maka kita harus tahu :
1. Apa yang sebenarnya mereka inginkan (want),
2. Kapan mereka menginginkan (when), dan
3. Bagaimana cara pelanggan
memperolehnya/memenuhinya (the way they
want it).
Cara memenuhi Kepuasan Pelanggan
a. Temukan kebutuhan pokok pelanggan.
b. Cari tahu apa sebenarnya yang
menjadi harapan pelanggan, sehingga
mereka mau membeli/kembali lagi
kepada kita.
c. Selalu la memperhatikan apa yang
menjadi harapan pelanggan, lakukan
melebihi apa yang diharapkan
pelanggan, sehingga pelanggan
merasa senang.
Siapakah customer itu?
 Hal yang paling penting dalam bisnis
apapun
 Mereka tidak tergantung kepada kita, tetapi
kita butuh mereka
 Konsumen bukan hanya penghasil uang
untuk kita, tapi mereka juga memiliki
perasaan yang perlu diperlakukan dengan
baik dan penuh respect.
 Mereka memiliki kebutuhan dan keinginan,
dan tugas kita adalah melayaninya.
Beberapa fakta tentang
customer
 Customer adalah asset terbesar dalam
bisnis
 Customer yang membayar gaji dan
bonus kita
 Customer akan mencari sesuatu yang
menarik perhatian
 Tidak akan ada pekerjaan,
perkembangan dan tidak akan ada
keuntungan (profit) tanpa customer
So, Anda harus menjadi pilihan
terbaik bagi customer anda!
Beberapa fakta tentang
customer …
 Customer yang tidak puas akan
menceritakan pengalamannya
kepada 8-10 orang tentang
ketidakpuasannya
 7 dari 10 customer yang komplain,
akan kembali menjalin kerjasama
dengan anda jika anda mampu
menjawab komplain mereka.
 Jika anda dapat mengatasi
komplain mereka saat itu juga,
maka 95% mereka akan menjalin
kerjasama kembali dengan anda.
Mengapa Customer meninggalkan
kita?
Other
7%
Dissatisfaction
Product
11%
Better Price
Elsewhere
7%
Poor service
75%
Customer Service excellence
 LAKUKAN
- Senyum, Salam, Sapa
- Tanyakan kebutuhan
- Tawarkan bantuan
- Dengarkan customer
dengan baik
- Pahami Maksudnya
- Solve problem mereka
 HINDARI
- Cuek dan
cemberut
- Membuat customer
menunggu terlalu
lama
- Melempar pertanyaan/
komplain customer ke
orang lain karena
tidak bersedia
menjawabnya
Internal & External Customer
Internal Customers External Customers
Internal Customer
Adalah: orang-orang yang berinteraksi
dengan kita sehari-hari di dalam
perusahaan/instansi.
Penyedia layanan untuk internal
customer,contohnya: HR, GA, IT, Kantin
dll.
External customer
Adalah: orang – orang dari luar
perusahaan/instansi kita yang membeli
product atau jasa yang kita tawarkan.
Customer ini membutuhkan ketepatan
waktu, kualitas produk, dan pelayanan
yang baik.
Pelayanan
yang baik
Kepuasan
Pelanggan
Penjualan
Naik
Profit Naik
Bonus &
salary
Understanding Different
Character Personalities
 Antara pelanggan/karyawan yang satu dengan
yang lainnya pasti memiliki perbedaan karakter
kepribadian.
 Perbedaan-perbedaan tersebut harus kita
pahami secara positif dan hendaknya menjadi
penguat dalam berhubungan dengan orang lain.
Dominance
(Dominan)
Influencing
(Mempengaruhi)
Steadiness
(Tegar)
Compliance
(Patuh)
2 4
1 3
Kenali:
Empat tipe Kepribadian
Empat tipe …
• Kelihatan sangat sibuk
• Memberikan kesan tidak mau
mendengarkan
• Menampilkan sikap serius
• Berpendapat dengan tegas
1
Empat tipe …
• Kelihatan sangat aktif
• Senang berbicara/ngobrol
• Senang membangun relasi
secara informal
• Mengekspresikan pendapat
emosional (perasaan)2
Empat tipe …
• Sikapnya lebih tertutup
• Suka yang pasti - pasti
• Sabar
• Lebih pendiam
• Tidak suka banyak basa basi
3
Empat tipe …
• Tidak banyak bicara
• Teliti
• Mengacu pada standar dan
prosedur
• Kaku
• Menyukai informasi yang detil4
Strategi Handling, bagi:
Strategi Handling, bagi …
Strategi Handling, bagi …
Strategi Handling, bagi …
Mengatasi Keberatan
 Dengerkan dengan baik keberatan yang
disampaikan dan pahami maksudnya.
 Berilah empaty, rasakan seolah-olah
anda berada di posisi customer.
 Hindari berdebat dengan cutomer.
 Meminta maaf atas kesalahan dan
ketidaknyamanan customer.
 Ucapkan terimakasih kepada customer
atas keberatan yang disampaikan.
(Handling Objection)
Mengatasi keberatan pembeli
• Petugas Marketing harus mengetahui lebih dulu,
berupa apa saja keberatan yang diajukan.
• Dengarkan baik-baik segala keberatan yang
diajukan.
• Jangan memotong pembicaraan calon pembeli.
• Ulangi kebaratan yang dikemukakan calon
pembeli secara pelan-pelan, tetapi yakin bahwa
segala keberatan itu dapat Anda bantu atasi.
Mengatasi Keberatan …
 Gunakan “Magic Word”.
 Berilah solusi atas keluhan customer, jika anda
tidak bisa atau tidak berwenang menjawabnya
maka sampaikan ke atasan anda.
 Jika anda tidak bisa menjawab keluhan saat itu
juga, maka catatlah nama, no telp dan e-mail
untuk mengontaknya kembali guna
memberikan solusinya.
 Follow up terus sampai customer puas dan
membeli.
Ingat: Keberatan & komplain konsumen
jangan diambil hati!!
STARS
S: Sapa customer dengan ramah
T: Tanyakan kebutuhan
ibadahnya
A: Atasi permasalahannya
R: Respect kpda konsumen
S: Sampaikan terimakasih dan
gugah terus agar konsumen
memahami kebutuhannya.
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com

More Related Content

What's hot

Service excellent
Service excellentService excellent
Service excellentAri Winarno
 
04.service excellent
04.service excellent04.service excellent
04.service excellentsofyan mr
 
Framework untuk Membangun Customer Service Excellence
Framework untuk Membangun Customer Service ExcellenceFramework untuk Membangun Customer Service Excellence
Framework untuk Membangun Customer Service Excellencexpramudono
 
Kepuasan pelanggan
Kepuasan pelangganKepuasan pelanggan
Kepuasan pelangganJoni Iswanto
 
Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Kanaidi ken
 
Cara membangun mindset keunggulan
Cara membangun mindset keunggulan Cara membangun mindset keunggulan
Cara membangun mindset keunggulan Yodhia Antariksa
 
Kuaitas Pelayanan Chatime
Kuaitas Pelayanan ChatimeKuaitas Pelayanan Chatime
Kuaitas Pelayanan ChatimeAndikaArya4
 
Pelayanan prima
Pelayanan primaPelayanan prima
Pelayanan primaAdhi99
 
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".Kanaidi ken
 
Menjadi pribadi yang melayani
Menjadi pribadi yang melayaniMenjadi pribadi yang melayani
Menjadi pribadi yang melayaniIrma Delima
 

What's hot (20)

Service excellent
Service excellentService excellent
Service excellent
 
Menuju pelayanan prima
Menuju pelayanan primaMenuju pelayanan prima
Menuju pelayanan prima
 
04.service excellent
04.service excellent04.service excellent
04.service excellent
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Sikap Kerja Produktif
Sikap Kerja ProduktifSikap Kerja Produktif
Sikap Kerja Produktif
 
Framework untuk Membangun Customer Service Excellence
Framework untuk Membangun Customer Service ExcellenceFramework untuk Membangun Customer Service Excellence
Framework untuk Membangun Customer Service Excellence
 
Etos Kerja.PPT
Etos Kerja.PPTEtos Kerja.PPT
Etos Kerja.PPT
 
Kepuasan pelanggan
Kepuasan pelangganKepuasan pelanggan
Kepuasan pelanggan
 
Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Team Work Building_ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
 
Mental profesional untuk menembus dunia kerja
Mental profesional untuk menembus dunia kerjaMental profesional untuk menembus dunia kerja
Mental profesional untuk menembus dunia kerja
 
Cara membangun mindset keunggulan
Cara membangun mindset keunggulan Cara membangun mindset keunggulan
Cara membangun mindset keunggulan
 
Pelatihan Manajemen Waktu
Pelatihan Manajemen WaktuPelatihan Manajemen Waktu
Pelatihan Manajemen Waktu
 
Ppt aspekperilakukonsumen
Ppt aspekperilakukonsumenPpt aspekperilakukonsumen
Ppt aspekperilakukonsumen
 
proses komunikasi efektif
proses komunikasi efektifproses komunikasi efektif
proses komunikasi efektif
 
Kuaitas Pelayanan Chatime
Kuaitas Pelayanan ChatimeKuaitas Pelayanan Chatime
Kuaitas Pelayanan Chatime
 
Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...
Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...
Tips latihan-cara-berbicara-di-depan-umum-training-kursus-ganesha-public-spea...
 
Pelayanan prima
Pelayanan primaPelayanan prima
Pelayanan prima
 
service Excellence ppt
service Excellence pptservice Excellence ppt
service Excellence ppt
 
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
Unsur dan Metode Penilaian Kinerja _Training "PERFORMANCE MANAGEMENT".
 
Menjadi pribadi yang melayani
Menjadi pribadi yang melayaniMenjadi pribadi yang melayani
Menjadi pribadi yang melayani
 

Similar to MENGENALI KONSUMEN

Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"Kanaidi ken
 
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...Kanaidi ken
 
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...Kanaidi ken
 
Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...
Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...
Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...Kanaidi ken
 
Strategi negosiasi dalam meyakinkan klien
Strategi negosiasi dalam meyakinkan klienStrategi negosiasi dalam meyakinkan klien
Strategi negosiasi dalam meyakinkan klienAmri60
 
HOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVE
HOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVEHOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVE
HOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVEAlissa Kendrani
 
Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...
Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...
Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...Kanaidi ken
 
1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx
1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx
1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptxDanang Setiawan
 
Belajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usaha
Belajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usahaBelajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usaha
Belajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usahaJokoIsnanto1
 
Teknikmenjualproduk
Teknikmenjualproduk Teknikmenjualproduk
Teknikmenjualproduk supoyono
 
Teknik menjual produk
Teknik menjual produkTeknik menjual produk
Teknik menjual produkRicky Foeh
 
Strategi Pemasaran.pptx
Strategi Pemasaran.pptxStrategi Pemasaran.pptx
Strategi Pemasaran.pptxtommy623617
 
Pelayanan prima penjualan
Pelayanan prima penjualanPelayanan prima penjualan
Pelayanan prima penjualanaseranikurdi
 
pert 1 2 manajemen penjualan.pptx
pert 1 2 manajemen penjualan.pptxpert 1 2 manajemen penjualan.pptx
pert 1 2 manajemen penjualan.pptxAntoniusFelix2
 
Bab i bab v ade sidang ok
Bab i   bab v ade sidang okBab i   bab v ade sidang ok
Bab i bab v ade sidang okADE NURZEN
 

Similar to MENGENALI KONSUMEN (20)

Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
 
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Seminar "SERV...
 
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...
3a. Kenali Konsumen Anda & Managing Customer Complaints_ Materi Training "SER...
 
Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...
Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...
Change in Customer Behavior & Memahami Harapan Pelanggan _"Training MARKETING...
 
Borobudur
BorobudurBorobudur
Borobudur
 
Strategi negosiasi dalam meyakinkan klien
Strategi negosiasi dalam meyakinkan klienStrategi negosiasi dalam meyakinkan klien
Strategi negosiasi dalam meyakinkan klien
 
HOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVE
HOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVEHOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVE
HOW TO BE YOUR CLIENT'S FIRST LOVE
 
Teknik Meningkatkan Penjualan Anda
Teknik Meningkatkan Penjualan AndaTeknik Meningkatkan Penjualan Anda
Teknik Meningkatkan Penjualan Anda
 
Customer Service 2 Training
Customer Service  2 TrainingCustomer Service  2 Training
Customer Service 2 Training
 
Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...
Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...
Penciptaan Customer Value, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Bank _Pelatihan "Ef...
 
1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx
1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx
1_IIA_SALEMANSHIP_,_TEKNIK_MENINGKATKAN_PENJUALAN,_MODUL_II_A_Copy.pptx
 
Harapan Pelanggan
Harapan PelangganHarapan Pelanggan
Harapan Pelanggan
 
Belajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usaha
Belajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usahaBelajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usaha
Belajar Dasar Mental menuju Sukses dalam usaha
 
Teknikmenjualproduk
Teknikmenjualproduk Teknikmenjualproduk
Teknikmenjualproduk
 
Teknik menjual produk
Teknik menjual produkTeknik menjual produk
Teknik menjual produk
 
Strategi Pemasaran.pptx
Strategi Pemasaran.pptxStrategi Pemasaran.pptx
Strategi Pemasaran.pptx
 
Pelayanan prima penjualan
Pelayanan prima penjualanPelayanan prima penjualan
Pelayanan prima penjualan
 
Training sales
Training salesTraining sales
Training sales
 
pert 1 2 manajemen penjualan.pptx
pert 1 2 manajemen penjualan.pptxpert 1 2 manajemen penjualan.pptx
pert 1 2 manajemen penjualan.pptx
 
Bab i bab v ade sidang ok
Bab i   bab v ade sidang okBab i   bab v ade sidang ok
Bab i bab v ade sidang ok
 

More from Kanaidi ken

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Kanaidi ken
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal FaizinKanaidi ken
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Kanaidi ken
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Kanaidi ken
 
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Kanaidi ken
 
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...Kanaidi ken
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
 
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
 
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
 
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 

MENGENALI KONSUMEN

  • 1. Effective MARKETING Konsep Kepuasan & Mengenali Konsumen
  • 2. Mengenali Konsumen  Kemampuan dalam mengenali pelanggan telah diyakini sejak lama sebagai modal utama untuk mendapatkan hasil pemasaran yang baik.  Kemampuan ini pun semakin dibutuhkan seiring dengan berkembangnya teknologi media digital di setiap lini kehidupan, termasuk pemasaran. https://www.gdilab.com/read/4653/mengenal-digital-marketing-dan-perannya-dalam-mengembangkan-
  • 3. Kenali Konsumen.. … If you are not serving them, your job is to be serving someone who is. (jika kita tidak melayani mereka dgn baik, maka dia akan dilayani oleh orang lain).
  • 4.  Kunci dalam mengenali konsumen adalah paham akan karakteristik dan kebutuhan orang atau bisnis yang disasar.  Dalam Digital Marketing, konsep mengenali konsumen ini harus diatur dengan menempatkan konsumen sebagai sasaran pasar dan bukan hanya penerima pesan.  Dalam rencana pemasaran yang dibuat harus memiliki target libatkan keaktifan konsumen pada aktivitas pemasaran yang dibuat. Mengenali Konsumen . . .
  • 5.  Konsep dan strategi ini diperlukan karena sifat konsumen pada media digital memiliki kebebasan untuk merespon atau menghindari ‘pesan’ yang kita buat.  Dengan rencana dan cara pemasaran yang baik, maka keberadaan konsumen pun akan bisa dikontrol melalui aktivitas yang terus dibangun secara menguntungkan. Mengenali Konsumen . . .
  • 6.  Calon konsume kita saat ini lebih didominasi oleh kelompok yang suka terhadap keterbukaan & kejujuran.  Hal utama yang dibutuhkan konsumen saat ini adalah kecepatan, efisiensi, ketepatan dan fleksibelitas dalam bertransaksi, yang dapat memberikan kepuasan bagi konsumen. Mengenali Konsumen . . .
  • 7.  Konsumen sesungguhnya merupakan tambang emas bagi yang mampu memahami karakteristik, sifat, kebutuhan, dan habits yang agak berbeda dari waktu sebelum ini.  Perubahan ini mau tidak mau harus disikapi dengan arif dan bijaksana, terutama bagi pemasaran Jasa Ibadah Umroh & Haji, agar menghasilkan hasil yang positif bagi para pemasar dan dapat memberikan kepuasan bagi konsumen dalam memenuhi kebutuhannya. Mengenali Konsumen . . .
  • 8. Harapan akan KEPUASAN Pada dasarnya harapan konsumen yang paling utama adalah kepuasan. Bagi konsumen, apa yang dihasilkan satu perusahaan baginya tidak begitu penting, mereka lebih memikirkan apa yang akan dibelinya dapat memuaskan kebutuhannya.
  • 9. Seperti tercermin pada falsafah bisnis jasa pelayanan, ”Pelanggan membeli pelayanan, bukan (hanya) membeli produk”. Pelanggan itu tidak hanya membeli produk yang kita tawarkan, tetapi juga membeli pelayanan yang kita berikan. Jika pelayanan kita baik, ramah, penuh perhatian, dan dapat memenuhi kebutuhan pelanggan pada saat dijelaskan, maka dari melihat kemudian mereka mencoba, meneliti, sampai akhirnya memutuskan untuk membeli.
  • 10. Konsep AIDA dalam Pemasaran A: Awareness (Kepedulian) I : Interest (Ketertarikan) D: Desire (Minat) A: Action (Membeli)
  • 11. Harapan-Harapan Lain Pelanggan 1. Setiap pelanggan mengharapkan pelayanan yang terbaik Saat ini !
  • 12. You as a customer Ceritakanlah pelayanan terbaik yang pernah anda alami..
  • 13. You as a customer Ceritakanlah pelayanan terburuk yang pernah anda alami..
  • 14. Good Service Harapan Customer Yang didapatkan Good customer service adalah memberikan pelayanan sesuai dengan apa yang diharapkan pelanggan
  • 15. Bad Service Harapan Customer Yang didapatkan Bad customer service adalah: memberikan pelayanan kurang atau tidak sesuai dengan apa yang diharapkan pelanggan
  • 16. Excellent Service Harapan Customer Yang didapatkan Excelent customer service adalah memberikan pelayanan terbaik yang melebihi dari apa yang diharapkan pelanggan
  • 17. 2. Pelanggan mempunyai hak akan informasi yang jujur dan benar tentang produk/jasa yang akan dibelinya. Harapan-Harapan Lain Pelanggan
  • 18. 3. Pelanggan mengharapkan pelayanan purna jual (after sales service) atau pelayanan setelah penjualan.  Misalnya : a. Ada garansi perawatan b. Apabila barang rusak/cacat, boleh dikembalikan atau ditukar kembali Harapan-Harapan Lain Pelanggan
  • 19. 4. Pelanggan mengharapkan potongan harga atas produk/jasa yang dibelinya Harapan-Harapan Lain Pelanggan
  • 20. 5. Pelanggan mengharapkan kelayakan harga atas produk/jasa yang dibelinya. Harapan-Harapan Lain Pelanggan
  • 21. Pada dasarnya harapan pelanggan yang paling utama adalah kepuasan. Kepuasan pelanggan berarti memberikan kepada pelanggan apa kira-kira yang disukainya yang pastinya disesuaikan dengan manajemen perusahaan kita. Untuk itu, maka kita harus tahu : 1. Apa yang sebenarnya mereka inginkan (want), 2. Kapan mereka menginginkan (when), dan 3. Bagaimana cara pelanggan memperolehnya/memenuhinya (the way they want it).
  • 22.
  • 23. Cara memenuhi Kepuasan Pelanggan a. Temukan kebutuhan pokok pelanggan. b. Cari tahu apa sebenarnya yang menjadi harapan pelanggan, sehingga mereka mau membeli/kembali lagi kepada kita. c. Selalu la memperhatikan apa yang menjadi harapan pelanggan, lakukan melebihi apa yang diharapkan pelanggan, sehingga pelanggan merasa senang.
  • 24.
  • 25. Siapakah customer itu?  Hal yang paling penting dalam bisnis apapun  Mereka tidak tergantung kepada kita, tetapi kita butuh mereka  Konsumen bukan hanya penghasil uang untuk kita, tapi mereka juga memiliki perasaan yang perlu diperlakukan dengan baik dan penuh respect.  Mereka memiliki kebutuhan dan keinginan, dan tugas kita adalah melayaninya.
  • 26. Beberapa fakta tentang customer  Customer adalah asset terbesar dalam bisnis  Customer yang membayar gaji dan bonus kita  Customer akan mencari sesuatu yang menarik perhatian  Tidak akan ada pekerjaan, perkembangan dan tidak akan ada keuntungan (profit) tanpa customer So, Anda harus menjadi pilihan terbaik bagi customer anda!
  • 27. Beberapa fakta tentang customer …  Customer yang tidak puas akan menceritakan pengalamannya kepada 8-10 orang tentang ketidakpuasannya  7 dari 10 customer yang komplain, akan kembali menjalin kerjasama dengan anda jika anda mampu menjawab komplain mereka.  Jika anda dapat mengatasi komplain mereka saat itu juga, maka 95% mereka akan menjalin kerjasama kembali dengan anda.
  • 29. Customer Service excellence  LAKUKAN - Senyum, Salam, Sapa - Tanyakan kebutuhan - Tawarkan bantuan - Dengarkan customer dengan baik - Pahami Maksudnya - Solve problem mereka  HINDARI - Cuek dan cemberut - Membuat customer menunggu terlalu lama - Melempar pertanyaan/ komplain customer ke orang lain karena tidak bersedia menjawabnya
  • 30. Internal & External Customer Internal Customers External Customers
  • 31. Internal Customer Adalah: orang-orang yang berinteraksi dengan kita sehari-hari di dalam perusahaan/instansi. Penyedia layanan untuk internal customer,contohnya: HR, GA, IT, Kantin dll.
  • 32. External customer Adalah: orang – orang dari luar perusahaan/instansi kita yang membeli product atau jasa yang kita tawarkan. Customer ini membutuhkan ketepatan waktu, kualitas produk, dan pelayanan yang baik.
  • 34. Understanding Different Character Personalities  Antara pelanggan/karyawan yang satu dengan yang lainnya pasti memiliki perbedaan karakter kepribadian.  Perbedaan-perbedaan tersebut harus kita pahami secara positif dan hendaknya menjadi penguat dalam berhubungan dengan orang lain.
  • 36. Empat tipe … • Kelihatan sangat sibuk • Memberikan kesan tidak mau mendengarkan • Menampilkan sikap serius • Berpendapat dengan tegas 1
  • 37. Empat tipe … • Kelihatan sangat aktif • Senang berbicara/ngobrol • Senang membangun relasi secara informal • Mengekspresikan pendapat emosional (perasaan)2
  • 38. Empat tipe … • Sikapnya lebih tertutup • Suka yang pasti - pasti • Sabar • Lebih pendiam • Tidak suka banyak basa basi 3
  • 39. Empat tipe … • Tidak banyak bicara • Teliti • Mengacu pada standar dan prosedur • Kaku • Menyukai informasi yang detil4
  • 44. Mengatasi Keberatan  Dengerkan dengan baik keberatan yang disampaikan dan pahami maksudnya.  Berilah empaty, rasakan seolah-olah anda berada di posisi customer.  Hindari berdebat dengan cutomer.  Meminta maaf atas kesalahan dan ketidaknyamanan customer.  Ucapkan terimakasih kepada customer atas keberatan yang disampaikan. (Handling Objection)
  • 45. Mengatasi keberatan pembeli • Petugas Marketing harus mengetahui lebih dulu, berupa apa saja keberatan yang diajukan. • Dengarkan baik-baik segala keberatan yang diajukan. • Jangan memotong pembicaraan calon pembeli. • Ulangi kebaratan yang dikemukakan calon pembeli secara pelan-pelan, tetapi yakin bahwa segala keberatan itu dapat Anda bantu atasi.
  • 46. Mengatasi Keberatan …  Gunakan “Magic Word”.  Berilah solusi atas keluhan customer, jika anda tidak bisa atau tidak berwenang menjawabnya maka sampaikan ke atasan anda.  Jika anda tidak bisa menjawab keluhan saat itu juga, maka catatlah nama, no telp dan e-mail untuk mengontaknya kembali guna memberikan solusinya.  Follow up terus sampai customer puas dan membeli. Ingat: Keberatan & komplain konsumen jangan diambil hati!!
  • 47. STARS S: Sapa customer dengan ramah T: Tanyakan kebutuhan ibadahnya A: Atasi permasalahannya R: Respect kpda konsumen S: Sampaikan terimakasih dan gugah terus agar konsumen memahami kebutuhannya.