SlideShare a Scribd company logo
Person-Organization FitPerson-Organization Fit
Dayana Florencia 14.D1.0010
Maretta Edgina 14.D1.0021
Candrika Awinda 14.D1.0022
Menik Tri A. 15.D1.0147
Nelly Greace N. 15.D1.0314
DefinisiDefinisi
Kristof (1996) mendefinisikan P-O
Fit (Person-organization fit) secara
luas sebagai kesesuaian antara nilai-
nilai organisasi dan nilai-nilai
individu.
Handler (2004) mendefinisikan P-O
Fit (Person-organization fit) sebagai
kesesuaian antara keyakinan dan
nilai-nilai individu dengan budaya
organisasi.
Schneider,Goldstein & Smith
(1995) P-O Fit didasarkan pada
asumsi keinginan individu untuk
memelihara kesesuaian mereka
dengan nilai-nilai organisasi.
Bowen et al (1991) P-O Fit diartikan
sebagai kesesuaian antara
kepribadian individu dengan
karakteristik organisasi.
Komponen P-O FitKomponen P-O Fit
1. Kesesuaian kepribadian karyawan dengan karakteristik organisasi
2. Kesesuaian tujuan antara karyawan dan organisasi
3. Konsistensi antara nilai-nilai karyawan dan budaya organisasi
Kristof-Brown et al. (2005)
4 hal mendasar yang mempengaruhi4 hal mendasar yang mempengaruhi P-OP-O
FitFit
1. Kesatuan Organisasi
Kesatuan organisasi akan menghasilkan rasa saling percaya antara organisasi dengan
induvidu. Dengan kesatuan organisasi ini akan meningkatkan tanggung jawab dan
komitmen yang kuat terhadap organisasi.
2. Kesesuaian Orang dengan Pekerjaannya
Merujuk pada kompatibilitas seseorang dengan pekerjaannya. Orang yang bekerja
sesuai dengan pilihannya atau melakukan pekerjaan yang akan menarik minatnya maka
ia akan menghasilkan pekerjaan yang lebih memuaskan.
4 hal mendasar yang mempengaruhi4 hal mendasar yang mempengaruhi P-OP-O
FitFit
3. Kesesuaian Orang dengan Kelompok
Kesesuaian seseorang dengan kelompok kerjanya akan berpengaruh besar terhadap
outcome perusahaan. Hal ini juga terkait dengan psikologis seseorang tersebut.
4. Kesesuaian Orang dengan Orang
Ketertarikan person to person ini akan berpengaruh kuat dengan kinerja yang akan
terjadi selama perkerjaan berlangsung. Kerja sama yang dihasilkan antara setiap orang
dengan ketertarikan yang sama akan menghasilkan hasil yang maksimal.
Bentuk P-O FitBentuk P-O Fit
Supplementary Fit
Terjadi jika seseorang melengkapi,
menarik dan memiliki karakteristik yang
berbeda dengan individu lain di dalam
lingkungan
Complementary Fit
Terjadi jika karakteristik seseorang
menciptakan lingkungan atau menambah
sesuatu yang kurang dalam lingkungan
tersebut (Muchinsky dan Monahan, 1987
dalam Kristof, 1996)
Perspektif P-O FitPerspektif P-O Fit
Need supplies perspective
P-O Fit terjadi jika organisasi mampu memuaskan
kebutuhan, keinginan dan preferensi individu.
Demand abilities perspective
P-O Fit tercapai apabila indvidu memiliki skills dan
abilities yang dibutuhkan oleh organisasi yang
bersangkutan.
(Siska Kristin Sugianto,
Armanu Thoyib & Noermijati, 2012:3)
Konsep P-O FitKonsep P-O Fit
1. Kesesuaian nilai (value congruence)
→ Kesesuaian antara nilai instrinsik individu dengan organisasi.
Menghubungkan kepribadian dan nilai seorang individu didasarkan pada kesesuaian
antara karakteristik kepribadian seorang individu dengan organisasi, dan dalam
pembahasan kesesuaian individu-organisasi disana mengatakan kesesuaian itu harus
disepadankan individu dengan organisasi serta dengan pekerjaan.
(Boxx, Odom, & Dunn, 1991; Chatman, 1989,
1991; Judge & Bretz, 1992; Posner, 1992 pada Sekiguchi, 2004)
Konsep P-O FitKonsep P-O Fit
2. Kesesuaian tujuan (goal congruence)
→ Kesesuaian antara tujuan individu dengan organisasi dalam hal ini adalah pemimpin
dan rekan sekerja.
Organisasi memiliki tujuan tertentu. Begitu pula orang-orang yang ada dalam organisasi
juga memiliki tujuan tertentu. Bisa dibayangkan, apabila tujuan organisasi dan tujuan
individu saling bertentangan, kecil kemungkinannya tujuan-tujuan berbeda itu bisa
tercapai. Goal congruence atau kesesuaian tujuan yaitu suatu keadaan dimana tujuan
individu sesuai (congruent) dengan tujuan organisasi.
(Sekiguchi, 2004; Vancouver , Vancouver-Schmitt, 1991)
Konsep P-O FitKonsep P-O Fit
3. Pemenuhan kebutuhan karyawan (employee need fulfillment)
→ Kesesuaian antara kebutuhan-kebutuhan karyawan dan kekuatan yang terdapat
dalam lingkungan kerja dengan sistem dan struktur organisasi.
Lingkungan kerja yang dimaksud disini menurut Alex S. Nitisemito (2002) adalah segala
sesuatu yang ada disekitar para pekerja yang dapat mempengaruhi dirinya dalam
melaksanakan tugas dan tanggung jawab sehari-hari, misalnya penerangan, suhu udara,
ruang gerak, keamanan, kebersihan, dan lain-lain.
(Cable & Judge, 1994; Turban & Keon, 1994)
Konsep P-O FitKonsep P-O Fit
4. Kesesuaian karakteristik kultur-kepribadian (culture personality congruence)
→ Kesesuaian antara kepribadian (non nilai) dari setiap individu dan iklim atau kultur
organisasi.
Maksud kultur/budaya organisasi menurut Wirawan (2007:10) adalah norma, nilai-nilai,
kepercayaan, filsafat, kebiasaan organisasi dan sebagainya (isi budaya organisasi) yang
dikembangkan dalam waktu yang lama oleh pendiri, pemimpin dan anggota organisasi
yang disosialisasikan dan diajarkan kepada anggota baru serta diterapkan dalam
aktivitas organisasi sehingga mempengaruhi pola pikir, sikap dan perilaku anggota
organisasi dalam memproduksi produk, melayani para konsumen dan mencapai tujuan
organisasi.
(Bowen, Ledrof & Nathan, 1991)
Dimensi P-O FitDimensi P-O Fit
Kriteria untuk Menilai P-O FitKriteria untuk Menilai P-O Fit
1. Komprehensif
2. Memiliki ukuran yang seimbang dalam mengukur
individu dan organisasi
3. Bebas dari kesalahan sistematik dan unsistematik
4. Mendukung pengembangan teori
(Karl-en dan Graves, 1994)
Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit
1. Wawancara (Interview)
Kesesuaian antara individu dan organisasi pada dasarnya dapat dinilai dari wawancara.
Bentuk wawancara yang bisa digunakan adalah wawancara yang tidak terstruktur dan
wawancara terstruktur. Namun penggunaan teknik wawancara, yang tidak terstruktur
memiliki berbagai kelemahan, antara lain:
•Tidak bisa menjadi sebuah ukuran yang komperhensif terhadap individudanorganisasi
•Pewawancara mengasumsikan para pelamar memiliki nilai-nilai yang diperlukan untuk
kesuksesan organisasi
•Kemungkinan terdapatnya kesalahan sistematik
•Kebebasan untuk menentukan rancangan dan alur wawancara menciptakan ketidak
konsistenan
(Rahmiati,2007:6)
Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit
2. Pengukuran karakteristik kepribadian (Personality Measures)
Sebelum menggunakan ukuran ini untuk menilai kesesuaian individu dan organsasi
terlebih dahulu dilakukan analisis terhadap lingkungan organisasi, kemudian baru
dilakukan identifikasi terhadap karakteristik pribadi yang berkaitan dengan kesuksesan.
Namun penggunaan karakteristik pribadi sebagai ukuran tidak memenuhi kriteria ukuran
yang seimbang, dan agar bebas dari kesalahan sistematik, reliabilitas skala kepribadian
tergantung pada jumlah skala yang tersedia
(Rahmiati,2007:7)
Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit
3. Skala pemaksaan pilihan (Force-choice scales)
Penggunaan teknik ini dilakukan dengan mengembangkan sekumpulan pernyataan yang
mungkin mencerminkan karakteristik organisasi, kemudian sejumlah sampel dari
anggota organisasi menentukan setiap pernyataan yang diinginkan dan merupakan ciri
dari organisasi yang bersangkutan, lalu item skala dibangun berdasarkan pemyataan
tersebut.
Biasanya setiap item skala terdiri dari empat pernyataan yang sama-sama baik, tetapi
dua dari pemyataan tersebut mencerminkan karakteristik organisasi dan dua lainnya
tidak. Pelamar di instruksikan untuk memilih dua item yang paling diinginkan dalam
sebuah situasi kerja,tingkat kesesuaian individu dan organisasi dinilai berdasarkan
pilihan pelamar terhadap karakteristik yang berhubungan dengan organisasi.
(Rahmiati,2007:7)
Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit
4. Metode Q (Q Methodology)
Metode ini dilakukan dengan mengembangkan sekumpulan pernyataan yang
menggambarkan profil lingkungan organisasi, kemudian sejumlah karyawan sebagai
sampel diminta untuk memilah-milah penyataan tersebut berdasarkan suatu tingkat
yang menggambarkan karakteristik mereka terhadap organisasi.
Profil lingkungan organisasi dikembangkan berdasarkan respon dari sampel pekerja yang
dipilih tersebut, selanjutnya pelamar kerja diminta untuk menyortir item-item
penyataan berdasarkan apa yang diinginkan. Korelasi antara respon pelamar dan profil
organisasi dianggap sebagai sebuah ukuran kesesuaian antara individu dan organsasi.
(Rahmiati,2007:8)
Petunjuk untuk Mencapai P-O FitPetunjuk untuk Mencapai P-O Fit
(Handler, 2004)
Manfaat P-O FitManfaat P-O Fit
1. Pekerja memiliki sikap yang baik
(Seperti kepuasan kerja yang tinggi, komitmen organisasi dan
semangat kelompok).
2. Perilaku individu yang lebih baik
(Seperti: kinerja lebih baik dan rendahnya tingkat turnover).
3. Memperkuat desain organisasi
(Seperti: dukungan rancangan kerja dan budaya organisasi).
Bowen, Ledford, & Nathan (1991)
Masalah P-O FitMasalah P-O Fit
1. Akan menciptakan organisasi yang terlalu homogen.
Tingkat homogenitas yang tinggi mungkin mengurangi kemampuan organisasi untuk
beradaptasi dengan kondisi lingkungan.
2. Cenderung merugikan anggota dari kelompok minoritas.
Hal ini terjadi jika penilaian dilakukan dengan menggunakan wawancara yang tidak
terstruktur sehingga anggota kelompok minoritas yang tidak sama secara demografi
dengan pewawancara akan dianggap memiliki tingkat kesesuaian yang rendah.
3. Ukuran kesesuaian antara pelamar dan organisasi mungkin akan usang bila
organisasi tersebut mengalami perubahan.
Karena itu organisasi harus dipersiapkan untuk memodifikasi ukuran kesesuaiannya.
(Karen dan Graves ,1994)

More Related Content

What's hot

Budaya Organisasi-Teori dan Praktis
Budaya Organisasi-Teori dan PraktisBudaya Organisasi-Teori dan Praktis
Budaya Organisasi-Teori dan Praktis
Seta Wicaksana
 
JENIS PELATIHAN
JENIS PELATIHAN JENIS PELATIHAN
JENIS PELATIHAN
lastri Silalahi
 
Perencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusiaPerencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusia
Frans Dione
 
Budaya organisasi (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)
Budaya organisasi  (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)Budaya organisasi  (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)
Budaya organisasi (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)
Agewen Stifford
 
Penilaian kinerja
Penilaian  kinerjaPenilaian  kinerja
Penilaian kinerja
rifamonst
 
Bab 8 kepemimpinan
Bab 8 kepemimpinanBab 8 kepemimpinan
Bab 8 kepemimpinan
PT. SASA
 
Presentasi corporate culture general konsep dan aktivitas
Presentasi corporate culture   general konsep dan aktivitasPresentasi corporate culture   general konsep dan aktivitas
Presentasi corporate culture general konsep dan aktivitasPriMora (Barlianta) Harahap
 
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaanAnalisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Mercu Buana University
 
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P RobbinsPengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
A Indra Cahyadi
 
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja KaryawanContoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Yodhia Antariksa
 
Pertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptx
Pertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptxPertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptx
Pertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptx
MaryamMartawiguna
 
Manajemen SDM
Manajemen SDMManajemen SDM
Manajemen SDM
Yodhia Antariksa
 
Keterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis Perusahaan
Keterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis PerusahaanKeterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis Perusahaan
Keterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis Perusahaan
Kanaidi ken
 
Retensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi KaryawanRetensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi Karyawan
Yuli Eko
 
Pelatihan Analisa Kebutuhan Pelatihan
Pelatihan Analisa Kebutuhan PelatihanPelatihan Analisa Kebutuhan Pelatihan
Pelatihan Analisa Kebutuhan Pelatihan
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
William Perkasa
 
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5
Judianto Nugroho
 
1.manajemen operasional
1.manajemen operasional1.manajemen operasional
1.manajemen operasional
Asep suryadi
 
PANDUAN Membuat Jobdesc
PANDUAN Membuat JobdescPANDUAN Membuat Jobdesc
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesionalSdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
Ekawati Saleh
 

What's hot (20)

Budaya Organisasi-Teori dan Praktis
Budaya Organisasi-Teori dan PraktisBudaya Organisasi-Teori dan Praktis
Budaya Organisasi-Teori dan Praktis
 
JENIS PELATIHAN
JENIS PELATIHAN JENIS PELATIHAN
JENIS PELATIHAN
 
Perencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusiaPerencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusia
 
Budaya organisasi (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)
Budaya organisasi  (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)Budaya organisasi  (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)
Budaya organisasi (oleh Dr. Hj. Tine Silvana R., Dra., M.Si.)
 
Penilaian kinerja
Penilaian  kinerjaPenilaian  kinerja
Penilaian kinerja
 
Bab 8 kepemimpinan
Bab 8 kepemimpinanBab 8 kepemimpinan
Bab 8 kepemimpinan
 
Presentasi corporate culture general konsep dan aktivitas
Presentasi corporate culture   general konsep dan aktivitasPresentasi corporate culture   general konsep dan aktivitas
Presentasi corporate culture general konsep dan aktivitas
 
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaanAnalisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
 
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P RobbinsPengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
 
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja KaryawanContoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Performance appraisal - Penilaian Kinerja Karyawan
 
Pertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptx
Pertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptxPertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptx
Pertemuan ke-5 SPO-Ganjil 2022-2023-PERILAKU ORGANISASI.pptx
 
Manajemen SDM
Manajemen SDMManajemen SDM
Manajemen SDM
 
Keterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis Perusahaan
Keterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis PerusahaanKeterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis Perusahaan
Keterkaitan Organization Development (OD) dengan Arah Strategis Perusahaan
 
Retensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi KaryawanRetensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi Karyawan
 
Pelatihan Analisa Kebutuhan Pelatihan
Pelatihan Analisa Kebutuhan PelatihanPelatihan Analisa Kebutuhan Pelatihan
Pelatihan Analisa Kebutuhan Pelatihan
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 5
 
1.manajemen operasional
1.manajemen operasional1.manajemen operasional
1.manajemen operasional
 
PANDUAN Membuat Jobdesc
PANDUAN Membuat JobdescPANDUAN Membuat Jobdesc
PANDUAN Membuat Jobdesc
 
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesionalSdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
 

Viewers also liked

Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvementIntegrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvement
Dayana Florencia
 
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaan
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaanIntegrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaan
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaan
Dayana Florencia
 
PO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerja
PO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerjaPO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerja
PO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerja
Dayana Florencia
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasiTeori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasi
Dayana Florencia
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahan
Teori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahanTeori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahan
Teori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahan
Dayana Florencia
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasiTeori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasi
Dayana Florencia
 
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran TerintegrasiMP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
Dayana Florencia
 
Person Job Fit1=3
Person Job Fit1=3Person Job Fit1=3
Person Job Fit1=3
Sushant Murarka
 
Memcom 2014: making your member organisation fit for purpose online
Memcom 2014:  making your member organisation fit for purpose onlineMemcom 2014:  making your member organisation fit for purpose online
Memcom 2014: making your member organisation fit for purpose online
Deeson Group
 
Initial screening feedback
Initial screening feedbackInitial screening feedback
Initial screening feedback
ameliaocallaghan
 
Selecting employees
Selecting employeesSelecting employees
Selecting employees
shiva5717
 
Hiring better by determining 'job fit'
Hiring better by determining 'job fit'Hiring better by determining 'job fit'
Hiring better by determining 'job fit'
Psych Press
 
Person Job Fit2=4
Person Job Fit2=4Person Job Fit2=4
Person Job Fit2=4
Sushant Murarka
 
Presentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDMPresentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDM
Shin Soo Rin
 
BI - Pengimbuhan
BI - PengimbuhanBI - Pengimbuhan
BI - Pengimbuhan
Dayana Florencia
 
Audit Internal-Survey Pendahuluan.ppt
Audit Internal-Survey Pendahuluan.pptAudit Internal-Survey Pendahuluan.ppt
Audit Internal-Survey Pendahuluan.ppt
Adi Subangkit
 
A term paper on Person-Job Fit Theory
A term paper on Person-Job Fit TheoryA term paper on Person-Job Fit Theory
A term paper on Person-Job Fit Theory
Rajan Neupane
 
Pengantar bisnis
Pengantar bisnisPengantar bisnis
Pengantar bisnisrizki rach
 
Pengantar bisnis manajemen
Pengantar bisnis manajemenPengantar bisnis manajemen
Pengantar bisnis manajemenRetna Rindayani
 
Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)
Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)
Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)
Dayana Florencia
 

Viewers also liked (20)

Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvementIntegrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Job involvement
 
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaan
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaanIntegrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaan
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Evaluasi pekerjaan
 
PO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerja
PO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerjaPO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerja
PO Bab 3 - sikap dan kepuasan kerja
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasiTeori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Stuktur organisasi
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahan
Teori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahanTeori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahan
Teori dan Pengembangan Organisasi - Perubahan organisasi & model perubahan
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasiTeori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Desain organisasi
 
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran TerintegrasiMP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
 
Person Job Fit1=3
Person Job Fit1=3Person Job Fit1=3
Person Job Fit1=3
 
Memcom 2014: making your member organisation fit for purpose online
Memcom 2014:  making your member organisation fit for purpose onlineMemcom 2014:  making your member organisation fit for purpose online
Memcom 2014: making your member organisation fit for purpose online
 
Initial screening feedback
Initial screening feedbackInitial screening feedback
Initial screening feedback
 
Selecting employees
Selecting employeesSelecting employees
Selecting employees
 
Hiring better by determining 'job fit'
Hiring better by determining 'job fit'Hiring better by determining 'job fit'
Hiring better by determining 'job fit'
 
Person Job Fit2=4
Person Job Fit2=4Person Job Fit2=4
Person Job Fit2=4
 
Presentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDMPresentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDM
 
BI - Pengimbuhan
BI - PengimbuhanBI - Pengimbuhan
BI - Pengimbuhan
 
Audit Internal-Survey Pendahuluan.ppt
Audit Internal-Survey Pendahuluan.pptAudit Internal-Survey Pendahuluan.ppt
Audit Internal-Survey Pendahuluan.ppt
 
A term paper on Person-Job Fit Theory
A term paper on Person-Job Fit TheoryA term paper on Person-Job Fit Theory
A term paper on Person-Job Fit Theory
 
Pengantar bisnis
Pengantar bisnisPengantar bisnis
Pengantar bisnis
 
Pengantar bisnis manajemen
Pengantar bisnis manajemenPengantar bisnis manajemen
Pengantar bisnis manajemen
 
Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)
Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)
Tabel nilai uang (FVIF,FVIFA, PVIF, PVIFA)
 

Similar to Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Person organization fit

Organisasi profesional
Organisasi profesionalOrganisasi profesional
Organisasi profesional
AuliadinaPutri
 
Organisasi profesional
Organisasi profesionalOrganisasi profesional
Organisasi profesional
munillaadibah
 
ORGANISASI PROFESIONAL
ORGANISASI PROFESIONALORGANISASI PROFESIONAL
ORGANISASI PROFESIONAL
yunasprakoso
 
Translite handbook bab 1
Translite handbook bab 1Translite handbook bab 1
Translite handbook bab 1
Suardi Hasjum
 
Employee commitmen to vision
Employee commitmen to visionEmployee commitmen to vision
Employee commitmen to vision
Mundhakir
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee visionMundhakir
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee vision
Mundhakir
 
Employee commitmen to vision
Employee commitmen to visionEmployee commitmen to vision
Employee commitmen to vision
Mundhakir
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee vision
Mundhakir
 
Employee commitmen to vision
Employee commitmen to visionEmployee commitmen to vision
Employee commitmen to visionMundhakir
 
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & KompensasiTugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Nicky Hikmat
 
menjadi HR.pdf
menjadi HR.pdfmenjadi HR.pdf
menjadi HR.pdf
beezhi
 
Analisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu Departemen
Analisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu DepartemenAnalisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu Departemen
Analisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu Departemenviamedia21
 
“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...
“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...
“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...
SeptiAlsi
 
Efektivitas Organisasi & Kinerja Organisasi
Efektivitas Organisasi & Kinerja OrganisasiEfektivitas Organisasi & Kinerja Organisasi
Efektivitas Organisasi & Kinerja Organisasi
Siti Sahati
 
Career management
Career managementCareer management
Career management
MiaDwiPratiwi
 
Human Resource Management (HRM)
Human Resource Management (HRM)Human Resource Management (HRM)
Human Resource Management (HRM)
Lidia Yemima
 
Tantangan Utama Hubungan Kerja bagi SDM pptx
Tantangan Utama Hubungan Kerja  bagi SDM pptxTantangan Utama Hubungan Kerja  bagi SDM pptx
Tantangan Utama Hubungan Kerja bagi SDM pptx
Chaerunnisa SIT Fitrah Hanniah
 
Tugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasiTugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasi
Alindajumaesihjumaesih
 
Psikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptx
Psikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptxPsikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptx
Psikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptx
ZovericMorozov
 

Similar to Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Person organization fit (20)

Organisasi profesional
Organisasi profesionalOrganisasi profesional
Organisasi profesional
 
Organisasi profesional
Organisasi profesionalOrganisasi profesional
Organisasi profesional
 
ORGANISASI PROFESIONAL
ORGANISASI PROFESIONALORGANISASI PROFESIONAL
ORGANISASI PROFESIONAL
 
Translite handbook bab 1
Translite handbook bab 1Translite handbook bab 1
Translite handbook bab 1
 
Employee commitmen to vision
Employee commitmen to visionEmployee commitmen to vision
Employee commitmen to vision
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee vision
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee vision
 
Employee commitmen to vision
Employee commitmen to visionEmployee commitmen to vision
Employee commitmen to vision
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee vision
 
Employee commitmen to vision
Employee commitmen to visionEmployee commitmen to vision
Employee commitmen to vision
 
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & KompensasiTugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
 
menjadi HR.pdf
menjadi HR.pdfmenjadi HR.pdf
menjadi HR.pdf
 
Analisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu Departemen
Analisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu DepartemenAnalisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu Departemen
Analisis Kepuasan kerja karyawan di Suatu Departemen
 
“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...
“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...
“ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASION...
 
Efektivitas Organisasi & Kinerja Organisasi
Efektivitas Organisasi & Kinerja OrganisasiEfektivitas Organisasi & Kinerja Organisasi
Efektivitas Organisasi & Kinerja Organisasi
 
Career management
Career managementCareer management
Career management
 
Human Resource Management (HRM)
Human Resource Management (HRM)Human Resource Management (HRM)
Human Resource Management (HRM)
 
Tantangan Utama Hubungan Kerja bagi SDM pptx
Tantangan Utama Hubungan Kerja  bagi SDM pptxTantangan Utama Hubungan Kerja  bagi SDM pptx
Tantangan Utama Hubungan Kerja bagi SDM pptx
 
Tugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasiTugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas 1-Makalah uts- alinda jumaesih-evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Psikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptx
Psikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptxPsikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptx
Psikodiagnostika-6-PauliInventory-Work Preview.pptx
 

More from Dayana Florencia

Matematika Ekonomi - Hubungan Non Linear
Matematika Ekonomi - Hubungan Non LinearMatematika Ekonomi - Hubungan Non Linear
Matematika Ekonomi - Hubungan Non Linear
Dayana Florencia
 
Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015
Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015
Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015
Dayana Florencia
 
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMELSeminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Dayana Florencia
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasiTeori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasi
Dayana Florencia
 
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagementIntegrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagement
Dayana Florencia
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Dayana Florencia
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Dayana Florencia
 
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar KonsumenMP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
Dayana Florencia
 
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya ManusiaMSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
Dayana Florencia
 
Matrix GE dan BCG
Matrix GE dan BCGMatrix GE dan BCG
Matrix GE dan BCG
Dayana Florencia
 
Tugas Fisika - alat optik
Tugas Fisika - alat optikTugas Fisika - alat optik
Tugas Fisika - alat optik
Dayana Florencia
 
Laporan Fisika - prisma
Laporan Fisika - prismaLaporan Fisika - prisma
Laporan Fisika - prisma
Dayana Florencia
 
Laporan Fisika - ayunan sederhana
Laporan Fisika - ayunan sederhanaLaporan Fisika - ayunan sederhana
Laporan Fisika - ayunan sederhana
Dayana Florencia
 
Laporan Fisika - pegas
Laporan Fisika - pegasLaporan Fisika - pegas
Laporan Fisika - pegas
Dayana Florencia
 
Laporan Biologi - uji bahan makanan
Laporan Biologi - uji bahan makananLaporan Biologi - uji bahan makanan
Laporan Biologi - uji bahan makanan
Dayana Florencia
 
Laporan Biologi - respirasi hewan
Laporan Biologi - respirasi hewanLaporan Biologi - respirasi hewan
Laporan Biologi - respirasi hewan
Dayana Florencia
 
Laporan Biologi - enzim katalase
Laporan Biologi - enzim katalaseLaporan Biologi - enzim katalase
Laporan Biologi - enzim katalase
Dayana Florencia
 
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Dayana Florencia
 
Bahasa Indonesia - Resensi Buku Non Fiksi
Bahasa Indonesia - Resensi Buku Non FiksiBahasa Indonesia - Resensi Buku Non Fiksi
Bahasa Indonesia - Resensi Buku Non Fiksi
Dayana Florencia
 
Laporan Kimia - uji protein
Laporan Kimia - uji proteinLaporan Kimia - uji protein
Laporan Kimia - uji protein
Dayana Florencia
 

More from Dayana Florencia (20)

Matematika Ekonomi - Hubungan Non Linear
Matematika Ekonomi - Hubungan Non LinearMatematika Ekonomi - Hubungan Non Linear
Matematika Ekonomi - Hubungan Non Linear
 
Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015
Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015
Analisis Laporan Keuangan Kimia Farma dan Kalbe Farma tahun 2013-2015
 
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMELSeminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
Seminar Manajemen Keuangan - Analisis rasio CAMEL
 
Teori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasiTeori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasi
Teori dan Pengembangan Organisasi - Siklus daur hidup & perubahan organisasi
 
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagementIntegrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagement
Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Employee engagement
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
 
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar KonsumenMP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
 
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya ManusiaMSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Matrix GE dan BCG
Matrix GE dan BCGMatrix GE dan BCG
Matrix GE dan BCG
 
Tugas Fisika - alat optik
Tugas Fisika - alat optikTugas Fisika - alat optik
Tugas Fisika - alat optik
 
Laporan Fisika - prisma
Laporan Fisika - prismaLaporan Fisika - prisma
Laporan Fisika - prisma
 
Laporan Fisika - ayunan sederhana
Laporan Fisika - ayunan sederhanaLaporan Fisika - ayunan sederhana
Laporan Fisika - ayunan sederhana
 
Laporan Fisika - pegas
Laporan Fisika - pegasLaporan Fisika - pegas
Laporan Fisika - pegas
 
Laporan Biologi - uji bahan makanan
Laporan Biologi - uji bahan makananLaporan Biologi - uji bahan makanan
Laporan Biologi - uji bahan makanan
 
Laporan Biologi - respirasi hewan
Laporan Biologi - respirasi hewanLaporan Biologi - respirasi hewan
Laporan Biologi - respirasi hewan
 
Laporan Biologi - enzim katalase
Laporan Biologi - enzim katalaseLaporan Biologi - enzim katalase
Laporan Biologi - enzim katalase
 
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
 
Bahasa Indonesia - Resensi Buku Non Fiksi
Bahasa Indonesia - Resensi Buku Non FiksiBahasa Indonesia - Resensi Buku Non Fiksi
Bahasa Indonesia - Resensi Buku Non Fiksi
 
Laporan Kimia - uji protein
Laporan Kimia - uji proteinLaporan Kimia - uji protein
Laporan Kimia - uji protein
 

Recently uploaded

Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
MuhammadAminullah32
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
NoegPutra1
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
xtemplat
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
dwiwahyuningsih74
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 

Recently uploaded (20)

Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 

Integrasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia - Person organization fit

  • 1. Person-Organization FitPerson-Organization Fit Dayana Florencia 14.D1.0010 Maretta Edgina 14.D1.0021 Candrika Awinda 14.D1.0022 Menik Tri A. 15.D1.0147 Nelly Greace N. 15.D1.0314
  • 2. DefinisiDefinisi Kristof (1996) mendefinisikan P-O Fit (Person-organization fit) secara luas sebagai kesesuaian antara nilai- nilai organisasi dan nilai-nilai individu. Handler (2004) mendefinisikan P-O Fit (Person-organization fit) sebagai kesesuaian antara keyakinan dan nilai-nilai individu dengan budaya organisasi. Schneider,Goldstein & Smith (1995) P-O Fit didasarkan pada asumsi keinginan individu untuk memelihara kesesuaian mereka dengan nilai-nilai organisasi. Bowen et al (1991) P-O Fit diartikan sebagai kesesuaian antara kepribadian individu dengan karakteristik organisasi.
  • 3. Komponen P-O FitKomponen P-O Fit 1. Kesesuaian kepribadian karyawan dengan karakteristik organisasi 2. Kesesuaian tujuan antara karyawan dan organisasi 3. Konsistensi antara nilai-nilai karyawan dan budaya organisasi Kristof-Brown et al. (2005)
  • 4. 4 hal mendasar yang mempengaruhi4 hal mendasar yang mempengaruhi P-OP-O FitFit 1. Kesatuan Organisasi Kesatuan organisasi akan menghasilkan rasa saling percaya antara organisasi dengan induvidu. Dengan kesatuan organisasi ini akan meningkatkan tanggung jawab dan komitmen yang kuat terhadap organisasi. 2. Kesesuaian Orang dengan Pekerjaannya Merujuk pada kompatibilitas seseorang dengan pekerjaannya. Orang yang bekerja sesuai dengan pilihannya atau melakukan pekerjaan yang akan menarik minatnya maka ia akan menghasilkan pekerjaan yang lebih memuaskan.
  • 5. 4 hal mendasar yang mempengaruhi4 hal mendasar yang mempengaruhi P-OP-O FitFit 3. Kesesuaian Orang dengan Kelompok Kesesuaian seseorang dengan kelompok kerjanya akan berpengaruh besar terhadap outcome perusahaan. Hal ini juga terkait dengan psikologis seseorang tersebut. 4. Kesesuaian Orang dengan Orang Ketertarikan person to person ini akan berpengaruh kuat dengan kinerja yang akan terjadi selama perkerjaan berlangsung. Kerja sama yang dihasilkan antara setiap orang dengan ketertarikan yang sama akan menghasilkan hasil yang maksimal.
  • 6. Bentuk P-O FitBentuk P-O Fit Supplementary Fit Terjadi jika seseorang melengkapi, menarik dan memiliki karakteristik yang berbeda dengan individu lain di dalam lingkungan Complementary Fit Terjadi jika karakteristik seseorang menciptakan lingkungan atau menambah sesuatu yang kurang dalam lingkungan tersebut (Muchinsky dan Monahan, 1987 dalam Kristof, 1996)
  • 7. Perspektif P-O FitPerspektif P-O Fit Need supplies perspective P-O Fit terjadi jika organisasi mampu memuaskan kebutuhan, keinginan dan preferensi individu. Demand abilities perspective P-O Fit tercapai apabila indvidu memiliki skills dan abilities yang dibutuhkan oleh organisasi yang bersangkutan. (Siska Kristin Sugianto, Armanu Thoyib & Noermijati, 2012:3)
  • 8. Konsep P-O FitKonsep P-O Fit 1. Kesesuaian nilai (value congruence) → Kesesuaian antara nilai instrinsik individu dengan organisasi. Menghubungkan kepribadian dan nilai seorang individu didasarkan pada kesesuaian antara karakteristik kepribadian seorang individu dengan organisasi, dan dalam pembahasan kesesuaian individu-organisasi disana mengatakan kesesuaian itu harus disepadankan individu dengan organisasi serta dengan pekerjaan. (Boxx, Odom, & Dunn, 1991; Chatman, 1989, 1991; Judge & Bretz, 1992; Posner, 1992 pada Sekiguchi, 2004)
  • 9. Konsep P-O FitKonsep P-O Fit 2. Kesesuaian tujuan (goal congruence) → Kesesuaian antara tujuan individu dengan organisasi dalam hal ini adalah pemimpin dan rekan sekerja. Organisasi memiliki tujuan tertentu. Begitu pula orang-orang yang ada dalam organisasi juga memiliki tujuan tertentu. Bisa dibayangkan, apabila tujuan organisasi dan tujuan individu saling bertentangan, kecil kemungkinannya tujuan-tujuan berbeda itu bisa tercapai. Goal congruence atau kesesuaian tujuan yaitu suatu keadaan dimana tujuan individu sesuai (congruent) dengan tujuan organisasi. (Sekiguchi, 2004; Vancouver , Vancouver-Schmitt, 1991)
  • 10. Konsep P-O FitKonsep P-O Fit 3. Pemenuhan kebutuhan karyawan (employee need fulfillment) → Kesesuaian antara kebutuhan-kebutuhan karyawan dan kekuatan yang terdapat dalam lingkungan kerja dengan sistem dan struktur organisasi. Lingkungan kerja yang dimaksud disini menurut Alex S. Nitisemito (2002) adalah segala sesuatu yang ada disekitar para pekerja yang dapat mempengaruhi dirinya dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab sehari-hari, misalnya penerangan, suhu udara, ruang gerak, keamanan, kebersihan, dan lain-lain. (Cable & Judge, 1994; Turban & Keon, 1994)
  • 11. Konsep P-O FitKonsep P-O Fit 4. Kesesuaian karakteristik kultur-kepribadian (culture personality congruence) → Kesesuaian antara kepribadian (non nilai) dari setiap individu dan iklim atau kultur organisasi. Maksud kultur/budaya organisasi menurut Wirawan (2007:10) adalah norma, nilai-nilai, kepercayaan, filsafat, kebiasaan organisasi dan sebagainya (isi budaya organisasi) yang dikembangkan dalam waktu yang lama oleh pendiri, pemimpin dan anggota organisasi yang disosialisasikan dan diajarkan kepada anggota baru serta diterapkan dalam aktivitas organisasi sehingga mempengaruhi pola pikir, sikap dan perilaku anggota organisasi dalam memproduksi produk, melayani para konsumen dan mencapai tujuan organisasi. (Bowen, Ledrof & Nathan, 1991)
  • 13. Kriteria untuk Menilai P-O FitKriteria untuk Menilai P-O Fit 1. Komprehensif 2. Memiliki ukuran yang seimbang dalam mengukur individu dan organisasi 3. Bebas dari kesalahan sistematik dan unsistematik 4. Mendukung pengembangan teori (Karl-en dan Graves, 1994)
  • 14. Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit 1. Wawancara (Interview) Kesesuaian antara individu dan organisasi pada dasarnya dapat dinilai dari wawancara. Bentuk wawancara yang bisa digunakan adalah wawancara yang tidak terstruktur dan wawancara terstruktur. Namun penggunaan teknik wawancara, yang tidak terstruktur memiliki berbagai kelemahan, antara lain: •Tidak bisa menjadi sebuah ukuran yang komperhensif terhadap individudanorganisasi •Pewawancara mengasumsikan para pelamar memiliki nilai-nilai yang diperlukan untuk kesuksesan organisasi •Kemungkinan terdapatnya kesalahan sistematik •Kebebasan untuk menentukan rancangan dan alur wawancara menciptakan ketidak konsistenan (Rahmiati,2007:6)
  • 15. Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit 2. Pengukuran karakteristik kepribadian (Personality Measures) Sebelum menggunakan ukuran ini untuk menilai kesesuaian individu dan organsasi terlebih dahulu dilakukan analisis terhadap lingkungan organisasi, kemudian baru dilakukan identifikasi terhadap karakteristik pribadi yang berkaitan dengan kesuksesan. Namun penggunaan karakteristik pribadi sebagai ukuran tidak memenuhi kriteria ukuran yang seimbang, dan agar bebas dari kesalahan sistematik, reliabilitas skala kepribadian tergantung pada jumlah skala yang tersedia (Rahmiati,2007:7)
  • 16. Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit 3. Skala pemaksaan pilihan (Force-choice scales) Penggunaan teknik ini dilakukan dengan mengembangkan sekumpulan pernyataan yang mungkin mencerminkan karakteristik organisasi, kemudian sejumlah sampel dari anggota organisasi menentukan setiap pernyataan yang diinginkan dan merupakan ciri dari organisasi yang bersangkutan, lalu item skala dibangun berdasarkan pemyataan tersebut. Biasanya setiap item skala terdiri dari empat pernyataan yang sama-sama baik, tetapi dua dari pemyataan tersebut mencerminkan karakteristik organisasi dan dua lainnya tidak. Pelamar di instruksikan untuk memilih dua item yang paling diinginkan dalam sebuah situasi kerja,tingkat kesesuaian individu dan organisasi dinilai berdasarkan pilihan pelamar terhadap karakteristik yang berhubungan dengan organisasi. (Rahmiati,2007:7)
  • 17. Teknik untuk Menilai P-O FitTeknik untuk Menilai P-O Fit 4. Metode Q (Q Methodology) Metode ini dilakukan dengan mengembangkan sekumpulan pernyataan yang menggambarkan profil lingkungan organisasi, kemudian sejumlah karyawan sebagai sampel diminta untuk memilah-milah penyataan tersebut berdasarkan suatu tingkat yang menggambarkan karakteristik mereka terhadap organisasi. Profil lingkungan organisasi dikembangkan berdasarkan respon dari sampel pekerja yang dipilih tersebut, selanjutnya pelamar kerja diminta untuk menyortir item-item penyataan berdasarkan apa yang diinginkan. Korelasi antara respon pelamar dan profil organisasi dianggap sebagai sebuah ukuran kesesuaian antara individu dan organsasi. (Rahmiati,2007:8)
  • 18. Petunjuk untuk Mencapai P-O FitPetunjuk untuk Mencapai P-O Fit (Handler, 2004)
  • 19. Manfaat P-O FitManfaat P-O Fit 1. Pekerja memiliki sikap yang baik (Seperti kepuasan kerja yang tinggi, komitmen organisasi dan semangat kelompok). 2. Perilaku individu yang lebih baik (Seperti: kinerja lebih baik dan rendahnya tingkat turnover). 3. Memperkuat desain organisasi (Seperti: dukungan rancangan kerja dan budaya organisasi). Bowen, Ledford, & Nathan (1991)
  • 20. Masalah P-O FitMasalah P-O Fit 1. Akan menciptakan organisasi yang terlalu homogen. Tingkat homogenitas yang tinggi mungkin mengurangi kemampuan organisasi untuk beradaptasi dengan kondisi lingkungan. 2. Cenderung merugikan anggota dari kelompok minoritas. Hal ini terjadi jika penilaian dilakukan dengan menggunakan wawancara yang tidak terstruktur sehingga anggota kelompok minoritas yang tidak sama secara demografi dengan pewawancara akan dianggap memiliki tingkat kesesuaian yang rendah. 3. Ukuran kesesuaian antara pelamar dan organisasi mungkin akan usang bila organisasi tersebut mengalami perubahan. Karena itu organisasi harus dipersiapkan untuk memodifikasi ukuran kesesuaiannya. (Karen dan Graves ,1994)