SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
STRATEGIC MANAGEMENT
Tools for strategy
implementations; structure,
system, control, reward system,
corporate culture, leadership
Muhamad Rusdi
55117010013
Mahasiswa Magister Management
Univesitas Mercu Buan
Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA
Dosen Magister Management
Univesitas Mercu Buana
‘18
2 Strategic Management
Tools strategy implementation
Dafar Isi
Tugas utama kepemimpinan perusahaan adalah untuk mengontrol berbagai subunits
perusahaan, ketika memutuskan fungsi dasar, divisi produk, atau kondisi geografi, untuk
memastikan tindakan tersebut konsisten dengan keseluruhan strategi dan fungsi keuangan
perusahaan. Perusahaan mencapai hal tersebut dengan berbagai control dan system insentif.
Berbagai tipe sistem kontrol
Empat tipe utama sistem kontrol yang digunakan dalam perusahaan multinasional
adalah; personal control, bureaucratic control, output control, dan cultural control. Pada
sebagian besar perusahaan, keempat tipe system control tersebut digunakan, tetapi lebih
disesuaikan dengan strategi perusahaan
 1. Personal control
Personal control adalah pengendalian hubungan perorangan atau contact personal dengan
bagian dibawahnya. Tipe control ini cenderung digunakan disemua perusahaan, ketika ada
supervisi langsung terhadap subordinat. Tetapi, juga struktur hubungan antara manajer pada
level yang berbeda pada perusahaan multinasional. Sebagai contoh, mungkin CEO
mengunakan kewenangan personal control untuk mempengaruhi perilaku posisi subordinate
(bawahan), seperti pada pimpinan divisi produk interasional menggunakan personal control
untuk mempengaruhi perilaku bawahannya.
 2. Bureaucratic controls
Birokratik control adalah pengendalian melalui sebuah system peraturan dan prosedur
yang langsung dilakukan pada subunit atau bawahan. Control birokratik yang yang
paling penting dalam sub unit dalam perusahaan multinasional adalah aturan pengeluaran
anggaran dan modal. Anggaran merupakan sekelompok aturan secara mendasar untuk
mengalokasikan sumber keuangan perusahaan. Anggaran sub unit dikhususkan dengan
ketepatan seberapa banyak sub unit yang mungkin akan dikeluarkan. Pimpinan mengunakan
anggaran untuk mempengaruhi perilaku bawahannya. Sebagai contoh, anggaran R&D
biasanya dikhususkan pada seberapa banyak kas unit R&D yang mungkin digunakan untuk
pengembangan produk.
‘18
3 Strategic Management
Tools strategy implementation
 3. Output control
Output control melibatkan beberapa tujuan sub unit untuk mencapai tujuanya, dalam hal ini
tujuan yang dapat dihitung seperti keuntungan, produktivitas, pertumbuhan, pangsa pasar,
dan kualitas. Kinerja dari manajer subunit dinilai dengan kemampuan mereka untuk mecapai
tujuan yang telah ditetapkan. Jika tujuan tercapai atau terlampaui, manajer subunit akan
memperoleh penghargaan. Jika tujuan tidak tercapai petinggi manajemen biasanya akan
menekan untuk menemukan mengapa dan mengambil tindakan koreksiyang diperlukan.
 4. Cultural control
Cultural control terjadi ketika para karyawan masuk dalam sistem nilai dan norma
perusahaan. Ketka hal tersebut berlangsung, karyawan cenderung untuk mengatur perilaku
mereka sendiri, yang mengurangi kebutuhan untuk pengawasan langsung. Pada sebuah
perusahaan dengan kultur yang kuat, pengendalian diri dapat mengurangi kebutuhan untuk
sistem kontrol yang lain.
Sistem insentif
Insentif merupakan sesuatu yang digunakan untuk memberikan hadiah yang sesuai
perilaku karyawan. Banyak karyawan yang memperoleh insentive dalam bentuk bonus
tahunan. Insentive biasanya dihubungakan dengan kinerja terukur yang digunakan untuk
mengontrol output. Sebagai contoh beberpa target untuk memperoleh keuntungan mungkin
digunakan untuk mengukur kinerja bawahan (sub unit), seperti divisis produk global. Untuk
membuat insentive positif bagi karyawan untuk bekerja keras untuk melampaui targetnya,
mereka diberi beberapa bagian keuntungan yang melebihi target tadi.
Sistem kontrol, insentive, dan strategi bisnis internasional
Kunci untuk mengerti hubungan antara strategi internasional, sistem kontrol, dan
sistem incentive adalah konsep performa ambigu (kinerja tidak jelas)
Performa ambigu
Performa ambigu terjadi ketika penyebab rendahnya performa bawahan/sub unit tidak jelas.
Hal ini tidak biasa ketika kinerja bawahan secara parsial bergantung pada performa sub unit
lainnya, ketika tingkat ketergantungan antar sub unit tinggi dalam sebuah organisasi.
Strategi, ketergantungan, dan ketidakjelasan
Pada perusahaan multidomestik, masing-masing operasi nasional adalah berdiri
sendiri. Tingkat ketidakjelasan kinerja rendah. Dalam sebuah perusahaan internasional,
tingkat ketergantungan dalam beberapa hal tinggi. Integrasi diperlukan untuk memfasilitasi
transfer kompetensi dan skill utama. Karena keberhasilan operasi luar negri secara parsial
‘18
4 Strategic Management
Tools strategy implementation
bergantung pada kualitas dari kompetensi yang ditransfer dari home country, sehingga
performa ambigu dapat berlangsung.
Pada perusahaan global situasinya menjadi lebih kompleks.Banyak aktifitas dalam
perusahaan global adalah saling kebergantungan. Tingkat ketergantungan dan performa
ambigu tinggi dalam peruasahaan global. Tingkat performa ambigu juga tinggi pada
perusahaan transnasional. Seperti yang terlihat pada tabel berikut ini.
Tabel interdependensi, performa ambigu
dan biaya control pada empat strategi bisnis Internasional
strategi interdependensi performa ambigu cost & control
Multidomestik rendah rendah rendah
Internasional moderat moderat moderat
Global tinggi moderat moderat
Transnasional sangat tinggi sangat tinggi sangat tinggi
Budaya Organisasi
Budaya adalah struktur sosial yang diterapkan pada masyarakat, termasuk juga pada
organisasi. Budaya disebut juga sistem nilai dan norma yang berlaku diantara manusia. Nilai
adalah sesuatu yang abstrak tentang apa yang dipercayai masyarakat sebagai sesuatu yang
baik. Norma berarti aturan masyarakat dan pedoman perilaku yang diterima dalam situasi
tertentu. Nilai dan norma dinyatakan diantara mereka sebagai pola perilaku atau gaya dari
sebuah organisasi yang bagi karyawan baru secara otomatis terdorong untuk mengikutinya.
Walaupun budaya organisasi jarang statis, namun cenderung untuk berubah secara perlahan.
Bagaimana budaya organisasi diciptakan dan dikembangkan?
Budaya organisasi datang dari berbagai sumber. Pertama,persetujuan dari pendiri atau
pemimpin penting yang dapat mempunyai pengaruh pada budaya organisasi, sering
menghasilkan budaya dan norma mereka sendiri. Kedua, budaya sosial luar dari negara
dimana perusahaan itu didirikan. Ketiga,sejarah dari perusahaan tersebut.
Budaya dapat dikembangkan dengan berbagai mekanisme. Pertama, menyewa dan
mempromosikan praktek organisasi, Kedua, strategi memberi reward (hadiah), Ketiga, proses
‘18
5 Strategic Management
Tools strategy implementation
sosialisasi, Keempat, strategi komunikasi. Tujuannya adalah merekrut orang yang
mempunyai nilai konsisten dengan perusahaan tersebut.
Budaya organisasi dan performa dalam bisnis internasional
Dalam budaya yang kuat, hampir semua manajer secara relatif konsisten terhadap nilai
dan norma yang telah secara jelas berdampak pada cara performa mereka dalam
bekerja.Karyawan baru mengadopsi nilai ini secara cepat, dan karyawan yang tidak
melakukan dengan baik dalam nilai dasar tersebut akan cenderung untuk keluar. Dalam
beberapa budaya, eksekutif baru seperti menjadi sama dengan bawahannya sebagaimana
dengan kewenangannya jika dia melanggar nilai dan norma budaya organisasi. Perusahaan
dengan budaya yang kuat biasanya kelihatan dengan outsiders dengan mempunyai gaya atau
cara yang pasti dalam melakukan sesuatu.
‘18
6 Strategic Management
Tools strategy implementation
Dafar Pustaka
Amir Taufiq. Manajemen Strategik ” Konsep dan Aplikasi”. ( Jakarta. PT Raja Grafindo
Persada,2011)
https://thebigtajikfamily.wordpress.com/2014/06/04/sistem-control-dan-insentifbisnis-
manajemen/

More Related Content

What's hot

Sistem pengendalian manajemen
Sistem pengendalian manajemenSistem pengendalian manajemen
Sistem pengendalian manajemen
www.didiarsandi.com
 
Sistem pengedalian manajemen
Sistem pengedalian manajemenSistem pengedalian manajemen
Sistem pengedalian manajemen
Budi Cahyono
 
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3
Indah Dwi Lestari
 

What's hot (20)

Sistem Pengendalian Manajemen
Sistem Pengendalian ManajemenSistem Pengendalian Manajemen
Sistem Pengendalian Manajemen
 
Sistem pengendalian manajemen
Sistem pengendalian manajemenSistem pengendalian manajemen
Sistem pengendalian manajemen
 
Sistem pengedalian manajemen
Sistem pengedalian manajemenSistem pengedalian manajemen
Sistem pengedalian manajemen
 
Forum dan quiz 121 b.i
Forum dan quiz 121 b.iForum dan quiz 121 b.i
Forum dan quiz 121 b.i
 
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
440213231213 bab 13 aspek penting dalam pengendalian
 
Chapter#1
Chapter#1Chapter#1
Chapter#1
 
Sm, nadiatur rakhma prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma,tools for s...
Sm, nadiatur rakhma  prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma,tools for s...Sm, nadiatur rakhma  prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma,tools for s...
Sm, nadiatur rakhma prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma,tools for s...
 
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, INTERNAL CONTROL OVER FINANCIAL...
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, INTERNAL CONTROL OVER FINANCIAL...SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, INTERNAL CONTROL OVER FINANCIAL...
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, INTERNAL CONTROL OVER FINANCIAL...
 
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN “ PERILAKU DALAM ORGANISASI “ BAB 3
 
(06) sim,khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, universitas mercu buana, 2017
(06) sim,khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, universitas mercu buana, 2017(06) sim,khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, universitas mercu buana, 2017
(06) sim,khansa ranindia, hapzi ali akuntansi, universitas mercu buana, 2017
 
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
 
Pertemuan 9 implemantasi strategi ok
Pertemuan 9 implemantasi strategi okPertemuan 9 implemantasi strategi ok
Pertemuan 9 implemantasi strategi ok
 
Strategic Control
Strategic ControlStrategic Control
Strategic Control
 
14, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
14, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...14, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
14, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
 
Makalah pengendalian strategi
Makalah pengendalian strategiMakalah pengendalian strategi
Makalah pengendalian strategi
 
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
 
Tugas 3 audit internal
Tugas 3 audit internalTugas 3 audit internal
Tugas 3 audit internal
 
Implementasi Strategi
Implementasi Strategi Implementasi Strategi
Implementasi Strategi
 
Kelompok1
Kelompok1Kelompok1
Kelompok1
 
Materi app iii
Materi app iiiMateri app iii
Materi app iii
 

Similar to Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, tools for strategy implementations, universitas mercu buana 2018 doc

Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)
Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)
Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)
dimas tb
 
Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)
Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)
Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)
Audria
 
Fred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdf
Fred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdfFred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdf
Fred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdf
hilman39
 
BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)
BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)
BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)
Audria
 
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
sitiwaliha
 
Manajemen profesional
Manajemen profesionalManajemen profesional
Manajemen profesional
mulyawann
 
Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...
Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...
Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...
Kristine Angela Suparman
 
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
sitiwaliha
 

Similar to Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, tools for strategy implementations, universitas mercu buana 2018 doc (20)

TOOLS FOR IMPLEMENTATION STRATEGY
TOOLS FOR IMPLEMENTATION STRATEGYTOOLS FOR IMPLEMENTATION STRATEGY
TOOLS FOR IMPLEMENTATION STRATEGY
 
2, sm, ali nico gerard doan, vision and company mission, longterm objective, ...
2, sm, ali nico gerard doan, vision and company mission, longterm objective, ...2, sm, ali nico gerard doan, vision and company mission, longterm objective, ...
2, sm, ali nico gerard doan, vision and company mission, longterm objective, ...
 
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary mengenai: Alat untuk implem...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary  mengenai: Alat untuk implem...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary  mengenai: Alat untuk implem...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary mengenai: Alat untuk implem...
 
Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)
Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)
Kepemimpinan strategis kelompok 8 (18032017)
 
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
 
Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)
Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)
Sistem Pengendalian Manajemen (perilaku dalam organisasi)
 
Fred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdf
Fred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdfFred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdf
Fred_R_David_Manajemen_Strategik_pdf.pdf
 
BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)
BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)
BAB 3. Perilaku Dalam Organisasi (Sistem Pengendalian Manajemen)
 
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
 
Tm 8 implementasi strategi bag 1
Tm 8 implementasi strategi bag 1Tm 8 implementasi strategi bag 1
Tm 8 implementasi strategi bag 1
 
Budaya perusahaan
Budaya perusahaanBudaya perusahaan
Budaya perusahaan
 
Manajemen profesional
Manajemen profesionalManajemen profesional
Manajemen profesional
 
Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...
Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...
Be& gcg tata kelola perusahaan good governance rating adalah, kristine an...
 
Be&gg,erna,hapzi ali,ethics and business
Be&gg,erna,hapzi ali,ethics and businessBe&gg,erna,hapzi ali,ethics and business
Be&gg,erna,hapzi ali,ethics and business
 
Bab vi mengelola bisnis oleh stephanie tepp S1 akuntansi A UNJ 2016
Bab vi mengelola bisnis oleh stephanie tepp S1 akuntansi A UNJ 2016Bab vi mengelola bisnis oleh stephanie tepp S1 akuntansi A UNJ 2016
Bab vi mengelola bisnis oleh stephanie tepp S1 akuntansi A UNJ 2016
 
Diagnose organization capability
Diagnose organization capabilityDiagnose organization capability
Diagnose organization capability
 
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN KELOMPOK.pptx
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN KELOMPOK.pptxSISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN KELOMPOK.pptx
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN KELOMPOK.pptx
 
UTS Pengantar Bisnis.docx
UTS Pengantar Bisnis.docxUTS Pengantar Bisnis.docx
UTS Pengantar Bisnis.docx
 
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Hubungan atau pengaruh antara Business Et...
 
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
Sm, siti waliha,,551170100017, hapzi ali, implementasi strategi , universitas...
 

More from muhamadrusdi4

Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...
muhamadrusdi4
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...
muhamadrusdi4
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...
muhamadrusdi4
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...
muhamadrusdi4
 

More from muhamadrusdi4 (8)

Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, unit level strategy, universitas mercu bua...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, strategic implementation from short term s...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, internal macro environment analysis, unive...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksteernal perusahaan,...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hafzi ali, long term objective and generic strategy, ...
Sm, muhamad rusdi, prof hafzi ali, long term objective and generic strategy, ...Sm, muhamad rusdi, prof hafzi ali, long term objective and generic strategy, ...
Sm, muhamad rusdi, prof hafzi ali, long term objective and generic strategy, ...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksternal perusahaan k...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksternal perusahaan k...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksternal perusahaan k...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis lingkungan eksternal perusahaan k...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, external macro environment analysis, unive...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, external macro environment analysis, unive...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, external macro environment analysis, unive...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, external macro environment analysis, unive...
 

Recently uploaded

konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
SuzanDwiPutra
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
EirinELS
 

Recently uploaded (20)

konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 

Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, tools for strategy implementations, universitas mercu buana 2018 doc

  • 1. STRATEGIC MANAGEMENT Tools for strategy implementations; structure, system, control, reward system, corporate culture, leadership Muhamad Rusdi 55117010013 Mahasiswa Magister Management Univesitas Mercu Buan Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA Dosen Magister Management Univesitas Mercu Buana
  • 2. ‘18 2 Strategic Management Tools strategy implementation Dafar Isi Tugas utama kepemimpinan perusahaan adalah untuk mengontrol berbagai subunits perusahaan, ketika memutuskan fungsi dasar, divisi produk, atau kondisi geografi, untuk memastikan tindakan tersebut konsisten dengan keseluruhan strategi dan fungsi keuangan perusahaan. Perusahaan mencapai hal tersebut dengan berbagai control dan system insentif. Berbagai tipe sistem kontrol Empat tipe utama sistem kontrol yang digunakan dalam perusahaan multinasional adalah; personal control, bureaucratic control, output control, dan cultural control. Pada sebagian besar perusahaan, keempat tipe system control tersebut digunakan, tetapi lebih disesuaikan dengan strategi perusahaan  1. Personal control Personal control adalah pengendalian hubungan perorangan atau contact personal dengan bagian dibawahnya. Tipe control ini cenderung digunakan disemua perusahaan, ketika ada supervisi langsung terhadap subordinat. Tetapi, juga struktur hubungan antara manajer pada level yang berbeda pada perusahaan multinasional. Sebagai contoh, mungkin CEO mengunakan kewenangan personal control untuk mempengaruhi perilaku posisi subordinate (bawahan), seperti pada pimpinan divisi produk interasional menggunakan personal control untuk mempengaruhi perilaku bawahannya.  2. Bureaucratic controls Birokratik control adalah pengendalian melalui sebuah system peraturan dan prosedur yang langsung dilakukan pada subunit atau bawahan. Control birokratik yang yang paling penting dalam sub unit dalam perusahaan multinasional adalah aturan pengeluaran anggaran dan modal. Anggaran merupakan sekelompok aturan secara mendasar untuk mengalokasikan sumber keuangan perusahaan. Anggaran sub unit dikhususkan dengan ketepatan seberapa banyak sub unit yang mungkin akan dikeluarkan. Pimpinan mengunakan anggaran untuk mempengaruhi perilaku bawahannya. Sebagai contoh, anggaran R&D biasanya dikhususkan pada seberapa banyak kas unit R&D yang mungkin digunakan untuk pengembangan produk.
  • 3. ‘18 3 Strategic Management Tools strategy implementation  3. Output control Output control melibatkan beberapa tujuan sub unit untuk mencapai tujuanya, dalam hal ini tujuan yang dapat dihitung seperti keuntungan, produktivitas, pertumbuhan, pangsa pasar, dan kualitas. Kinerja dari manajer subunit dinilai dengan kemampuan mereka untuk mecapai tujuan yang telah ditetapkan. Jika tujuan tercapai atau terlampaui, manajer subunit akan memperoleh penghargaan. Jika tujuan tidak tercapai petinggi manajemen biasanya akan menekan untuk menemukan mengapa dan mengambil tindakan koreksiyang diperlukan.  4. Cultural control Cultural control terjadi ketika para karyawan masuk dalam sistem nilai dan norma perusahaan. Ketka hal tersebut berlangsung, karyawan cenderung untuk mengatur perilaku mereka sendiri, yang mengurangi kebutuhan untuk pengawasan langsung. Pada sebuah perusahaan dengan kultur yang kuat, pengendalian diri dapat mengurangi kebutuhan untuk sistem kontrol yang lain. Sistem insentif Insentif merupakan sesuatu yang digunakan untuk memberikan hadiah yang sesuai perilaku karyawan. Banyak karyawan yang memperoleh insentive dalam bentuk bonus tahunan. Insentive biasanya dihubungakan dengan kinerja terukur yang digunakan untuk mengontrol output. Sebagai contoh beberpa target untuk memperoleh keuntungan mungkin digunakan untuk mengukur kinerja bawahan (sub unit), seperti divisis produk global. Untuk membuat insentive positif bagi karyawan untuk bekerja keras untuk melampaui targetnya, mereka diberi beberapa bagian keuntungan yang melebihi target tadi. Sistem kontrol, insentive, dan strategi bisnis internasional Kunci untuk mengerti hubungan antara strategi internasional, sistem kontrol, dan sistem incentive adalah konsep performa ambigu (kinerja tidak jelas) Performa ambigu Performa ambigu terjadi ketika penyebab rendahnya performa bawahan/sub unit tidak jelas. Hal ini tidak biasa ketika kinerja bawahan secara parsial bergantung pada performa sub unit lainnya, ketika tingkat ketergantungan antar sub unit tinggi dalam sebuah organisasi. Strategi, ketergantungan, dan ketidakjelasan Pada perusahaan multidomestik, masing-masing operasi nasional adalah berdiri sendiri. Tingkat ketidakjelasan kinerja rendah. Dalam sebuah perusahaan internasional, tingkat ketergantungan dalam beberapa hal tinggi. Integrasi diperlukan untuk memfasilitasi transfer kompetensi dan skill utama. Karena keberhasilan operasi luar negri secara parsial
  • 4. ‘18 4 Strategic Management Tools strategy implementation bergantung pada kualitas dari kompetensi yang ditransfer dari home country, sehingga performa ambigu dapat berlangsung. Pada perusahaan global situasinya menjadi lebih kompleks.Banyak aktifitas dalam perusahaan global adalah saling kebergantungan. Tingkat ketergantungan dan performa ambigu tinggi dalam peruasahaan global. Tingkat performa ambigu juga tinggi pada perusahaan transnasional. Seperti yang terlihat pada tabel berikut ini. Tabel interdependensi, performa ambigu dan biaya control pada empat strategi bisnis Internasional strategi interdependensi performa ambigu cost & control Multidomestik rendah rendah rendah Internasional moderat moderat moderat Global tinggi moderat moderat Transnasional sangat tinggi sangat tinggi sangat tinggi Budaya Organisasi Budaya adalah struktur sosial yang diterapkan pada masyarakat, termasuk juga pada organisasi. Budaya disebut juga sistem nilai dan norma yang berlaku diantara manusia. Nilai adalah sesuatu yang abstrak tentang apa yang dipercayai masyarakat sebagai sesuatu yang baik. Norma berarti aturan masyarakat dan pedoman perilaku yang diterima dalam situasi tertentu. Nilai dan norma dinyatakan diantara mereka sebagai pola perilaku atau gaya dari sebuah organisasi yang bagi karyawan baru secara otomatis terdorong untuk mengikutinya. Walaupun budaya organisasi jarang statis, namun cenderung untuk berubah secara perlahan. Bagaimana budaya organisasi diciptakan dan dikembangkan? Budaya organisasi datang dari berbagai sumber. Pertama,persetujuan dari pendiri atau pemimpin penting yang dapat mempunyai pengaruh pada budaya organisasi, sering menghasilkan budaya dan norma mereka sendiri. Kedua, budaya sosial luar dari negara dimana perusahaan itu didirikan. Ketiga,sejarah dari perusahaan tersebut. Budaya dapat dikembangkan dengan berbagai mekanisme. Pertama, menyewa dan mempromosikan praktek organisasi, Kedua, strategi memberi reward (hadiah), Ketiga, proses
  • 5. ‘18 5 Strategic Management Tools strategy implementation sosialisasi, Keempat, strategi komunikasi. Tujuannya adalah merekrut orang yang mempunyai nilai konsisten dengan perusahaan tersebut. Budaya organisasi dan performa dalam bisnis internasional Dalam budaya yang kuat, hampir semua manajer secara relatif konsisten terhadap nilai dan norma yang telah secara jelas berdampak pada cara performa mereka dalam bekerja.Karyawan baru mengadopsi nilai ini secara cepat, dan karyawan yang tidak melakukan dengan baik dalam nilai dasar tersebut akan cenderung untuk keluar. Dalam beberapa budaya, eksekutif baru seperti menjadi sama dengan bawahannya sebagaimana dengan kewenangannya jika dia melanggar nilai dan norma budaya organisasi. Perusahaan dengan budaya yang kuat biasanya kelihatan dengan outsiders dengan mempunyai gaya atau cara yang pasti dalam melakukan sesuatu.
  • 6. ‘18 6 Strategic Management Tools strategy implementation Dafar Pustaka Amir Taufiq. Manajemen Strategik ” Konsep dan Aplikasi”. ( Jakarta. PT Raja Grafindo Persada,2011) https://thebigtajikfamily.wordpress.com/2014/06/04/sistem-control-dan-insentifbisnis- manajemen/