SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
Download to read offline
19. Duration and Convexity
(Durasi dan Kecembungan)
19.1 Bond Price-YTM Relationship
• Ingat kembali bahwa
• Karena itu, jika suku bunga (artinya, y*) naik, maka harga obligasi
turun;
• Sebaliknya, jika suku bunga turun, maka harga obligasi naik;
• Selanjutnya, terdapat hubungan kecembungan antara harga
obligasi dan suku bunga.
.
*)1(1
n
t
t
t
0
y
c
P
P0
y*
19.2 Duration (Durasi)
• Durasi atau duration merupakan ukuran sensitivitas perubahan
harga suatu obligasi terhadap perubahan suku bunga;
• Formula durasi suatu obligasi adalah sebagai berikut:
•Ingat bahwa durasi adalah rata-rata tertimbang jatuh tempo atau
“weighted average maturity”;
• Artinya, rata-rata tertimbang dari jangka waktu setiap pembayaran,
proporsional terhadap nilai sekarang (PV) dari pembayaran.
•Untuk memantapkan gagasan ini perhatikan slide berikutnya.
.
*)1(1
0
n
t
t
t
P
y
ct
D
19.3 Contoh
Perhatikan suatu obligasi yang memberikan pembayaran kupon
tengah tahunan dan jatuh tempo dalam dua tahun. Nilai pari obligasi
adalah $100.00. Tingkat kupon adalah 6% dan YTM adalah 5%.
Tentukan durasi obligasi?
Perhatikan bahwa dengan menggunakan formula, kita peroleh harga
obligasi
.88.101
)025.01(
100
025.0
)025.01(
1
1
3 4
4
P0
t ct ct/(1+y*)t
[ct/(1+y*)t
]/P0 t[ct/(1+y*)t
]/P0
1 3 2.93 2.87% 0.0287
2 3 2.86 2.80% 0.0561
3 3 2.79 2.73% 0.0820
4 103 93.31 91.59% 3.6636
P0 101.88 D 3.8304
Table 19.1
Perhitungan Durasi
• Sehingga, durasi adalah 3.83 semester atau 1.915 tahun.
19.4 Mengestimasi Perubahan Harga Obligasi Dengan
Menggunakan Durasi
Untuk setiap perubahan tingkat bunga yang kecil kita peroleh:
.*
*
% y
y1
D
P0
Dengan kata lain, jika tingkat suku bunga naik 1%, maka kira-kira
perubahan persentase harga suatu obligasi ditentukan oleh durasi-
nya yang minus dibagi oleh (1+y*).
19.5 Contoh
Perhatikan contoh 19.3. Misalnya bahwa tingkat suku bunga naik
6%. Hitunglah perubahan persentase harga obligasi dengan
menggunakan durasi!
Jika tingkat suku bunga naik 6%, maka
.87101870
0050
02501
83043
*
*
%
%.-or.
.
.
.
y
y1
D
P0
19.6 Durasi Obligasi Tanpa Kupon (Zero-Coupon
Bond)
• Karena obligasi tanpa kupon melakukan pembayaran tunggal:
• Artinya, durasi obligasi tanpa kupon sama dengan masa jatuh
temponya.
.
*)1(
*)1(*)1(1
T
y
c
y
cT
P
y
ct
D
T
T
T
T
0
n
t
t
t
19.7 Duration, Maturity, Coupon Rate, and YTM
• Dengan mengasumsikan semua faktor-faktor lain konstan, semakin
panjang masa jatuh tempo, semakin panjang durasi obligasi;
• Artinya, semakin panjang masa jatuh tempo, semakin besar
sensitivitas harga obligasi terhadap perubahan tingkat suku bunga;
• Secara umum, dengan mempertahankan semua faktor-faktor lain
konstan, semakin besar durasi obligasi;
• Artinya, semakin kecil tingkat kupon, semakin besar sensitivitas
harga obligasi terhadap perubahan tingkat suku bunga;
• Secara umum, dengan mempertahankan semua faktor-faktor lain
konstan, semakin rendah YTM, semakin besar durasi;
• Artinya, semakin kecil YTM, semakin besar sensitivitas harga
obligasi terhadap perubahan tingkat suku bunga.
19.8 Kecembungan (Convexity)
Estimasi durasi terlalu kecil dalam
perubahan harga ketika tingkat suku
bunga turun;
Estimasi durasi terlalu besar
dalam perubahan harga
ketika tingkat suku bunga
naik;
• Durasi merupakan aproksimasi yang baik hanya untuk perubahan
tingkat suku bunga yang kecil.
P0
y*
20. Opsi – Suatu Pengantar
(Options – An Introduction)
20.1 Apa itu Opsi (Option)?
• Opsi atau option adalah suatu kontrak antara dua pihak:
– Pembeli (buyer) disebut “long;” dan
– Penjual (writer) disebut “short.”
• Penulis opsi memberikan hak untuk membeli aset yang
menaunginya atau underlying asset pada kasus call option (atau
untuk menjual dalam kasus put option) pada harga tertentu dikenal
sebagai exercise price atau strike price (harga pelaksanaan atau
eksekusi) pada saat kadaluarsa atau expiration date;
• Ingat bahwa pembeli memiliki hak tetapi BUKAN kewajiban;
• Premium dibayar oleh pembeli kepada penulis opsi (option
writer);
• Pada umumnya ada dua jenis opsi (model), yaitu:
– European options (Opsi Model Eropa) – pembeli opsi hanya
dapat mengeksekusi (exercise) pada tanggal jatuh tempo; dan
– American options (Opsi Model Amerika) – pembeli dapat
mengeksekusi opsi setiap saat (dalam masa berlaku opsi)
termasuk pada tanggal jatuh tempo.
• Dalam model Amerika, satu opsi saham diperdagangkan baik
membeli atau menjual dalam hitungan 100 saham.
• Notasi:
Pt – harga aset yang menaunginya (underlying asset pada waktu t)
E – harga eksekusi (exercise price)
T – tangga kadaluarsa (expiration date)
Pc – premium opsi beli (call premium)
Pp – premium opsi jual (put premium)
Contoh
Quotes of Microsoft options expiring on July 21, 2000:
• Catatlah bahwa terdapat empat posisi dasar dalam opsi:
– Long Call (Beli Call);
– Short Call (Jual Call);
– Long Put (Beli Put); dan
– Short Put (Jual Put).
•Cara yang mudah untuk memahami hasil keuangan dari posisi
tersebut adalah dengan menggunakan diagram:
– Diagram hasil (payoff diagram) mewakili arus kas yang
dihasilkan dari suatu opsi pada saat jatuh tempo (expiration
date);
– Diagram laba (profit diagram) juga mempertimbangkan
premium.
20.2 Diagram Hasil (Payoff) dan Profit (Laba)
Payoff = max(0,PT -E)
PTE
Out-of-the-money In-the-money
0
At-the-money
Profit = max(0,PT -E)-Pc
-Pc
E+ Pc
Payoff / Profit Long Call (Pemegang Opsi)
Contoh
Misalnya pada bulan 14 Juli 2000 Anda telah membeli call option
Microsoft 14 Juli 2000 dengan exercise price sebesar 75.
Berapakah Anda harus membayar? Anggap Anda melakukan
eksekusi pada saat harga saham Microsoft $78. Berapakah hasil
Anda? Berapa laba Anda?
Karena call premium adalah 47/8 (lihat tabel pada slide
sebelumnya), Anda harus membayar $487.50 (=4.875*100).
Hasil (Payoff) =100*(78-75)=$300
Laba (Profit) =100*(75-78) - 487.50 = -$187.50
Payoff = – max (0,PT -E)
PTE0
Profit = Pc – max(0,PT -E)
Pc
E+ Pc
Payoff / Profit Short Call (Penerbit Opsi)
Payoff = max(0,E-PT )
PTE
In-the-money Out-of-the-money
0
At-the-money
Profit = max(0,E-PT )-Pp
-Pp
E- Pp
Payoff / Profit Long Put
Payoff = -max(0,E-PT )
PTE0
Profit = Pp -max(0,E-PT )
Pp
E- Pp
Payoff / Profit Short Put
Contoh
Misalnya pada tanggal 14 Juli 2000 Anda telah membeli put
option Microsoft dengan exercise price sebesar 75. Berapakah
Anda harus membayar? Anggap Anda melakukan eksekusi pada
saat harga saham Microsoft $74. Berapakah hasil Anda? Berapa
laba Anda?
Karena put premium adalah 7/8, Anda harus membayar $87.50
(=0.875*100).
Hasil (Payoff) =100*(75-74)=$100
Laba (Profit) = [100*(75-74)] – 87.50 = $2.50.
20.3 Protective Put Strategy
•Misalnya harga eksekusi atau exercise price adalah X=$100 dan
saham IBM dijual pada harga $97 pada saat kadaluarsa. Maka
nilai portofolio Anda sama dengan $100. Saham tersebut bernilai
$97 sedangkan nilai dari put option pada saat kadaluarsa adalah
•Cara lain untuk melihat ini adalah bahwa Anda memegang
saham serta kontrak yang memberi Anda hak untuk menjual
saham pada harga $100.
•Artinya, jika harga saham di atas $100, misalnya $104, maka
hak untuk menjual selembar saham pada harga $100 tidak akan
bernilai. Anda dapat membiarkan put option tersebut tidak
digunakan, dan berakhir dengan harga saham pada PT=$104.
$100 $97 $3TX P
20.3 Protective Put Strategy
Profit Protective put (long stock + long put option)
PT
E
0
-Pp
Stock
Long Put Option
Protective Put
PT
E
0
-(Pc+Pp )
Profit Straddle (long call option + long put option with the
same exercise price)
20.4 Motif Menggunakan Opsi
• Spekulasi:
Sebagai contoh, Anda mungkin membeli suatu call option jika
Anda beranggapan bahwa harga saham yang merupakan underlying
asset akan naik;
• Lindung Nilai (Hedging):
Berusaha untuk melindungi risiko atau “mengunci dalam” suatu
posisi, sebagai contoh dengan menggunakan protective put;
• Arbitrase (Arbitrage):
Berusaha untuk memperoleh laba dari perbedaan harga.
AKHIR KULIAH

More Related Content

What's hot

Portofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-saham
Portofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-sahamPortofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-saham
Portofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-sahamJudianto Nugroho
 
Sistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiSistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiwiwin_22
 
Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5Judianto Nugroho
 
Akuntansi sewa full
Akuntansi sewa fullAkuntansi sewa full
Akuntansi sewa fullshandyaa
 
Portofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasi
Portofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasiPortofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasi
Portofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasiJudianto Nugroho
 
Risk and return
Risk and returnRisk and return
Risk and returnyy rahmat
 
Penilaian surat berharga
Penilaian surat berhargaPenilaian surat berharga
Penilaian surat berhargaMastrynie Then
 
Capital Structure & Leverage
Capital Structure & Leverage Capital Structure & Leverage
Capital Structure & Leverage Kacung Abdullah
 
Kebijakan dividen
Kebijakan dividenKebijakan dividen
Kebijakan dividenfikrifm
 
Manajemen Risiko 16 instrumen derivatif
Manajemen Risiko 16 instrumen derivatifManajemen Risiko 16 instrumen derivatif
Manajemen Risiko 16 instrumen derivatifJudianto Nugroho
 
Analisis investasi dan portofolio ppt
Analisis investasi dan portofolio ppt Analisis investasi dan portofolio ppt
Analisis investasi dan portofolio ppt Harisno Al-anshori
 
Analisis leverage
Analisis leverageAnalisis leverage
Analisis leveragetitikefnita
 
p-3 MI opsi dan waran.ppt
p-3 MI  opsi dan waran.pptp-3 MI  opsi dan waran.ppt
p-3 MI opsi dan waran.pptujang36
 
Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10Lia Ivvana
 

What's hot (20)

Portofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-saham
Portofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-sahamPortofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-saham
Portofolio investasi-bab-12-strategi-portofolio-saham
 
Sistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiSistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansi
 
Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5
 
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasiBahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
 
Akuntansi sewa full
Akuntansi sewa fullAkuntansi sewa full
Akuntansi sewa full
 
MANAJEMEN+PORTOFOLIO+OBLIGASI
MANAJEMEN+PORTOFOLIO+OBLIGASIMANAJEMEN+PORTOFOLIO+OBLIGASI
MANAJEMEN+PORTOFOLIO+OBLIGASI
 
Portofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasi
Portofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasiPortofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasi
Portofolio investasi-bab-8-pengertian-obligasi
 
Ekonomi: Kurs Valuta Asing
Ekonomi: Kurs Valuta AsingEkonomi: Kurs Valuta Asing
Ekonomi: Kurs Valuta Asing
 
Penilaian saham
Penilaian sahamPenilaian saham
Penilaian saham
 
Risk and return
Risk and returnRisk and return
Risk and return
 
Penilaian surat berharga
Penilaian surat berhargaPenilaian surat berharga
Penilaian surat berharga
 
Capital Structure & Leverage
Capital Structure & Leverage Capital Structure & Leverage
Capital Structure & Leverage
 
Kebijakan dividen
Kebijakan dividenKebijakan dividen
Kebijakan dividen
 
Manajemen Risiko 16 instrumen derivatif
Manajemen Risiko 16 instrumen derivatifManajemen Risiko 16 instrumen derivatif
Manajemen Risiko 16 instrumen derivatif
 
Analisis investasi dan portofolio ppt
Analisis investasi dan portofolio ppt Analisis investasi dan portofolio ppt
Analisis investasi dan portofolio ppt
 
Analisis leverage
Analisis leverageAnalisis leverage
Analisis leverage
 
p-3 MI opsi dan waran.ppt
p-3 MI  opsi dan waran.pptp-3 MI  opsi dan waran.ppt
p-3 MI opsi dan waran.ppt
 
Mk07 obligasi
Mk07 obligasiMk07 obligasi
Mk07 obligasi
 
Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10
 
Akuntansi Biaya 5#5
Akuntansi Biaya 5#5Akuntansi Biaya 5#5
Akuntansi Biaya 5#5
 

Similar to DURASI

Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05Lia Ivvana
 
Manajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar Ashehab
Manajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar AshehabManajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar Ashehab
Manajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar AshehabNaufalDwinanda1
 
Portofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasi
Portofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasiPortofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasi
Portofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasiJudianto Nugroho
 
Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03
Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03
Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03NoveliaPutriMoliz
 
Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28Lia Ivvana
 
Yustika resume dan uts
Yustika resume dan utsYustika resume dan uts
Yustika resume dan utsYustikapuri99
 
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptxPERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptxginanjarsuendro
 
Efek derivatif di bursa efek indonesia
Efek derivatif di bursa efek indonesiaEfek derivatif di bursa efek indonesia
Efek derivatif di bursa efek indonesiaAnnisa Safira
 
Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Ayulestari1234
 
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019Aminullah Assagaf
 
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019Aminullah Assagaf
 
Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Ayulestari1234
 
Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Ayulestari1234
 
Bab 7 option pricing
Bab 7 option pricingBab 7 option pricing
Bab 7 option pricingRose Lind
 

Similar to DURASI (20)

Lecture 8 Manajemen Investasi
Lecture 8 Manajemen InvestasiLecture 8 Manajemen Investasi
Lecture 8 Manajemen Investasi
 
Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05Manajemen keuangan bab 05
Manajemen keuangan bab 05
 
Opsi dan swap
Opsi dan swapOpsi dan swap
Opsi dan swap
 
Lecture 7 Manajemen Investasi
Lecture 7 Manajemen InvestasiLecture 7 Manajemen Investasi
Lecture 7 Manajemen Investasi
 
P- 11 dan 12 MANAJEMEN PORTOFOLIO OBLIGASI.ppt
P- 11 dan 12 MANAJEMEN PORTOFOLIO OBLIGASI.pptP- 11 dan 12 MANAJEMEN PORTOFOLIO OBLIGASI.ppt
P- 11 dan 12 MANAJEMEN PORTOFOLIO OBLIGASI.ppt
 
Manajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar Ashehab
Manajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar AshehabManajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar Ashehab
Manajemen Risiko/abshor.marantika/Vicki Yanuar Ashehab
 
Portofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasi
Portofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasiPortofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasi
Portofolio investasi-bab-10-strategi-investasi-obligasi
 
Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03
Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03
Corporation Risk Management/abshor.marantika/Novelia Putri Moliza/3-03
 
Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28
 
Yustika resume dan uts
Yustika resume dan utsYustika resume dan uts
Yustika resume dan uts
 
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptxPERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
 
Obligasi dan penilaiannya
Obligasi dan penilaiannyaObligasi dan penilaiannya
Obligasi dan penilaiannya
 
Efek derivatif di bursa efek indonesia
Efek derivatif di bursa efek indonesiaEfek derivatif di bursa efek indonesia
Efek derivatif di bursa efek indonesia
 
Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7
 
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
 
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
P5 manajemen investasi lanjutan 19 okt 2019
 
Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7
 
Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7Manajemen keuangan resume bab 1 7
Manajemen keuangan resume bab 1 7
 
Minggu ke 6
Minggu ke  6Minggu ke  6
Minggu ke 6
 
Bab 7 option pricing
Bab 7 option pricingBab 7 option pricing
Bab 7 option pricing
 

More from Fergieta Prahasdhika

Contoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadana
Contoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadanaContoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadana
Contoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadanaFergieta Prahasdhika
 
Contoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadana
Contoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadanaContoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadana
Contoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadanaFergieta Prahasdhika
 
Contoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI
Contoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADIContoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI
Contoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADIFergieta Prahasdhika
 
Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...
Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...
Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...Fergieta Prahasdhika
 
SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...
SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...
SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...Fergieta Prahasdhika
 
Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017
Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017
Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017Fergieta Prahasdhika
 
Bab 5- teori akuntansi-teori- pengukuran
Bab 5- teori akuntansi-teori- pengukuranBab 5- teori akuntansi-teori- pengukuran
Bab 5- teori akuntansi-teori- pengukuranFergieta Prahasdhika
 
Sistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer Pricing
Sistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer PricingSistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer Pricing
Sistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer PricingFergieta Prahasdhika
 
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ssContoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ssFergieta Prahasdhika
 
Durbin watson tables unyu unyu bgt
Durbin watson tables unyu unyu bgtDurbin watson tables unyu unyu bgt
Durbin watson tables unyu unyu bgtFergieta Prahasdhika
 
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss 2009
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss  2009Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss  2009
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss 2009Fergieta Prahasdhika
 
Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014
Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014
Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014Fergieta Prahasdhika
 
Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.Fergieta Prahasdhika
 
Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.Fergieta Prahasdhika
 

More from Fergieta Prahasdhika (20)

Uu no 5 tahun 1999
Uu no 5 tahun 1999Uu no 5 tahun 1999
Uu no 5 tahun 1999
 
Contoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadana
Contoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadanaContoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadana
Contoh Prospektus atau perjanjian sebelum membeli sebuah reksadana
 
Contoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadana
Contoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadanaContoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadana
Contoh Report transaksi bulanan Investasi saham dalam bentuk reksadana
 
Contoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI
Contoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADIContoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI
Contoh Formulir spt 1770_s_2014 PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI
 
Foundation pack K-LINK
Foundation pack K-LINKFoundation pack K-LINK
Foundation pack K-LINK
 
Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...
Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...
Contoh Form pengkinian data lengkap perorangan (Persyaratan untuk mengajukan ...
 
SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...
SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...
SKRIPSI-ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN...
 
Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017
Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017
Mengenal reksadana-syariah-edukasi-paytren-oktober-2017
 
Bab 5- teori akuntansi-teori- pengukuran
Bab 5- teori akuntansi-teori- pengukuranBab 5- teori akuntansi-teori- pengukuran
Bab 5- teori akuntansi-teori- pengukuran
 
Sistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer Pricing
Sistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer PricingSistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer Pricing
Sistem Pengendalian Manajemen - Bab 6 - Transfer Pricing
 
Bab1 c - Matematika Bisnis
Bab1 c - Matematika BisnisBab1 c - Matematika Bisnis
Bab1 c - Matematika Bisnis
 
Pph badan
Pph badanPph badan
Pph badan
 
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ssContoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
 
K-ayurveda (K-LINK)
K-ayurveda (K-LINK)K-ayurveda (K-LINK)
K-ayurveda (K-LINK)
 
Lecture 5 Manajemen Investasi
Lecture 5 Manajemen InvestasiLecture 5 Manajemen Investasi
Lecture 5 Manajemen Investasi
 
Durbin watson tables unyu unyu bgt
Durbin watson tables unyu unyu bgtDurbin watson tables unyu unyu bgt
Durbin watson tables unyu unyu bgt
 
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss 2009
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss  2009Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss  2009
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss 2009
 
Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014
Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014
Data perusahaan yang listing di BEI sampai NOV 2014
 
Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch12 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
 
Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
Ch11 solution w_kieso_ifrs 1st edi.
 

Recently uploaded

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 

Recently uploaded (20)

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 

DURASI

  • 1. 19. Duration and Convexity (Durasi dan Kecembungan)
  • 2. 19.1 Bond Price-YTM Relationship • Ingat kembali bahwa • Karena itu, jika suku bunga (artinya, y*) naik, maka harga obligasi turun; • Sebaliknya, jika suku bunga turun, maka harga obligasi naik; • Selanjutnya, terdapat hubungan kecembungan antara harga obligasi dan suku bunga. . *)1(1 n t t t 0 y c P
  • 4. 19.2 Duration (Durasi) • Durasi atau duration merupakan ukuran sensitivitas perubahan harga suatu obligasi terhadap perubahan suku bunga; • Formula durasi suatu obligasi adalah sebagai berikut: •Ingat bahwa durasi adalah rata-rata tertimbang jatuh tempo atau “weighted average maturity”; • Artinya, rata-rata tertimbang dari jangka waktu setiap pembayaran, proporsional terhadap nilai sekarang (PV) dari pembayaran. •Untuk memantapkan gagasan ini perhatikan slide berikutnya. . *)1(1 0 n t t t P y ct D
  • 5. 19.3 Contoh Perhatikan suatu obligasi yang memberikan pembayaran kupon tengah tahunan dan jatuh tempo dalam dua tahun. Nilai pari obligasi adalah $100.00. Tingkat kupon adalah 6% dan YTM adalah 5%. Tentukan durasi obligasi? Perhatikan bahwa dengan menggunakan formula, kita peroleh harga obligasi .88.101 )025.01( 100 025.0 )025.01( 1 1 3 4 4 P0
  • 6. t ct ct/(1+y*)t [ct/(1+y*)t ]/P0 t[ct/(1+y*)t ]/P0 1 3 2.93 2.87% 0.0287 2 3 2.86 2.80% 0.0561 3 3 2.79 2.73% 0.0820 4 103 93.31 91.59% 3.6636 P0 101.88 D 3.8304 Table 19.1 Perhitungan Durasi • Sehingga, durasi adalah 3.83 semester atau 1.915 tahun.
  • 7. 19.4 Mengestimasi Perubahan Harga Obligasi Dengan Menggunakan Durasi Untuk setiap perubahan tingkat bunga yang kecil kita peroleh: .* * % y y1 D P0 Dengan kata lain, jika tingkat suku bunga naik 1%, maka kira-kira perubahan persentase harga suatu obligasi ditentukan oleh durasi- nya yang minus dibagi oleh (1+y*).
  • 8. 19.5 Contoh Perhatikan contoh 19.3. Misalnya bahwa tingkat suku bunga naik 6%. Hitunglah perubahan persentase harga obligasi dengan menggunakan durasi! Jika tingkat suku bunga naik 6%, maka .87101870 0050 02501 83043 * * % %.-or. . . . y y1 D P0
  • 9. 19.6 Durasi Obligasi Tanpa Kupon (Zero-Coupon Bond) • Karena obligasi tanpa kupon melakukan pembayaran tunggal: • Artinya, durasi obligasi tanpa kupon sama dengan masa jatuh temponya. . *)1( *)1(*)1(1 T y c y cT P y ct D T T T T 0 n t t t
  • 10. 19.7 Duration, Maturity, Coupon Rate, and YTM • Dengan mengasumsikan semua faktor-faktor lain konstan, semakin panjang masa jatuh tempo, semakin panjang durasi obligasi; • Artinya, semakin panjang masa jatuh tempo, semakin besar sensitivitas harga obligasi terhadap perubahan tingkat suku bunga; • Secara umum, dengan mempertahankan semua faktor-faktor lain konstan, semakin besar durasi obligasi; • Artinya, semakin kecil tingkat kupon, semakin besar sensitivitas harga obligasi terhadap perubahan tingkat suku bunga; • Secara umum, dengan mempertahankan semua faktor-faktor lain konstan, semakin rendah YTM, semakin besar durasi; • Artinya, semakin kecil YTM, semakin besar sensitivitas harga obligasi terhadap perubahan tingkat suku bunga.
  • 11. 19.8 Kecembungan (Convexity) Estimasi durasi terlalu kecil dalam perubahan harga ketika tingkat suku bunga turun; Estimasi durasi terlalu besar dalam perubahan harga ketika tingkat suku bunga naik; • Durasi merupakan aproksimasi yang baik hanya untuk perubahan tingkat suku bunga yang kecil. P0 y*
  • 12. 20. Opsi – Suatu Pengantar (Options – An Introduction)
  • 13. 20.1 Apa itu Opsi (Option)? • Opsi atau option adalah suatu kontrak antara dua pihak: – Pembeli (buyer) disebut “long;” dan – Penjual (writer) disebut “short.” • Penulis opsi memberikan hak untuk membeli aset yang menaunginya atau underlying asset pada kasus call option (atau untuk menjual dalam kasus put option) pada harga tertentu dikenal sebagai exercise price atau strike price (harga pelaksanaan atau eksekusi) pada saat kadaluarsa atau expiration date; • Ingat bahwa pembeli memiliki hak tetapi BUKAN kewajiban; • Premium dibayar oleh pembeli kepada penulis opsi (option writer);
  • 14. • Pada umumnya ada dua jenis opsi (model), yaitu: – European options (Opsi Model Eropa) – pembeli opsi hanya dapat mengeksekusi (exercise) pada tanggal jatuh tempo; dan – American options (Opsi Model Amerika) – pembeli dapat mengeksekusi opsi setiap saat (dalam masa berlaku opsi) termasuk pada tanggal jatuh tempo. • Dalam model Amerika, satu opsi saham diperdagangkan baik membeli atau menjual dalam hitungan 100 saham. • Notasi: Pt – harga aset yang menaunginya (underlying asset pada waktu t) E – harga eksekusi (exercise price) T – tangga kadaluarsa (expiration date) Pc – premium opsi beli (call premium) Pp – premium opsi jual (put premium)
  • 15. Contoh Quotes of Microsoft options expiring on July 21, 2000:
  • 16. • Catatlah bahwa terdapat empat posisi dasar dalam opsi: – Long Call (Beli Call); – Short Call (Jual Call); – Long Put (Beli Put); dan – Short Put (Jual Put). •Cara yang mudah untuk memahami hasil keuangan dari posisi tersebut adalah dengan menggunakan diagram: – Diagram hasil (payoff diagram) mewakili arus kas yang dihasilkan dari suatu opsi pada saat jatuh tempo (expiration date); – Diagram laba (profit diagram) juga mempertimbangkan premium. 20.2 Diagram Hasil (Payoff) dan Profit (Laba)
  • 17. Payoff = max(0,PT -E) PTE Out-of-the-money In-the-money 0 At-the-money Profit = max(0,PT -E)-Pc -Pc E+ Pc Payoff / Profit Long Call (Pemegang Opsi)
  • 18. Contoh Misalnya pada bulan 14 Juli 2000 Anda telah membeli call option Microsoft 14 Juli 2000 dengan exercise price sebesar 75. Berapakah Anda harus membayar? Anggap Anda melakukan eksekusi pada saat harga saham Microsoft $78. Berapakah hasil Anda? Berapa laba Anda? Karena call premium adalah 47/8 (lihat tabel pada slide sebelumnya), Anda harus membayar $487.50 (=4.875*100). Hasil (Payoff) =100*(78-75)=$300 Laba (Profit) =100*(75-78) - 487.50 = -$187.50
  • 19. Payoff = – max (0,PT -E) PTE0 Profit = Pc – max(0,PT -E) Pc E+ Pc Payoff / Profit Short Call (Penerbit Opsi)
  • 20. Payoff = max(0,E-PT ) PTE In-the-money Out-of-the-money 0 At-the-money Profit = max(0,E-PT )-Pp -Pp E- Pp Payoff / Profit Long Put
  • 21. Payoff = -max(0,E-PT ) PTE0 Profit = Pp -max(0,E-PT ) Pp E- Pp Payoff / Profit Short Put
  • 22. Contoh Misalnya pada tanggal 14 Juli 2000 Anda telah membeli put option Microsoft dengan exercise price sebesar 75. Berapakah Anda harus membayar? Anggap Anda melakukan eksekusi pada saat harga saham Microsoft $74. Berapakah hasil Anda? Berapa laba Anda? Karena put premium adalah 7/8, Anda harus membayar $87.50 (=0.875*100). Hasil (Payoff) =100*(75-74)=$100 Laba (Profit) = [100*(75-74)] – 87.50 = $2.50.
  • 23. 20.3 Protective Put Strategy •Misalnya harga eksekusi atau exercise price adalah X=$100 dan saham IBM dijual pada harga $97 pada saat kadaluarsa. Maka nilai portofolio Anda sama dengan $100. Saham tersebut bernilai $97 sedangkan nilai dari put option pada saat kadaluarsa adalah •Cara lain untuk melihat ini adalah bahwa Anda memegang saham serta kontrak yang memberi Anda hak untuk menjual saham pada harga $100. •Artinya, jika harga saham di atas $100, misalnya $104, maka hak untuk menjual selembar saham pada harga $100 tidak akan bernilai. Anda dapat membiarkan put option tersebut tidak digunakan, dan berakhir dengan harga saham pada PT=$104. $100 $97 $3TX P
  • 24. 20.3 Protective Put Strategy Profit Protective put (long stock + long put option) PT E 0 -Pp Stock Long Put Option Protective Put
  • 25. PT E 0 -(Pc+Pp ) Profit Straddle (long call option + long put option with the same exercise price)
  • 26. 20.4 Motif Menggunakan Opsi • Spekulasi: Sebagai contoh, Anda mungkin membeli suatu call option jika Anda beranggapan bahwa harga saham yang merupakan underlying asset akan naik; • Lindung Nilai (Hedging): Berusaha untuk melindungi risiko atau “mengunci dalam” suatu posisi, sebagai contoh dengan menggunakan protective put; • Arbitrase (Arbitrage): Berusaha untuk memperoleh laba dari perbedaan harga.