SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
PENJAMIN MUTU INTERNAL
PERGURUAN TINGGI
STANDAR MUTU
PENJAMINAN MUTU
INTERNAL
Borang LAM-PT Kes
• Buku IIIA Borang Program Studi Diploma III Kebidanan pada Standar
2.4 Sistem Penjaminan Mutu Prodi Jelaskan penjaminan mutu pada
program studi yang mencakup informasi tentang kebijakan, sistem
dokumentasi, dan tindak lanjut atas laporan pelaksanaannya.
• Buku IIIB Borang Pengelola Program Studi Diploma III Kebidanan
pada Standar 2.5 Sistem Penjaminan Mutu Fakultas Jelaskan sistem
penjaminan mutu dalam Fakultas. Jelaskan pula standar mutu yang
digunakan.
Apakah SPMI hanya untuk
Pada borang IIIA dan
POIN 2.5
Pada borang IIIB ?
POIN 2.4
TIDAK !
Hasil Pelaksanaan SPMI bertujuan untuk
• Menjamin bahwa setiap kegiatan penyelenggaraan
pendidikan tinggi di Perguruan Tinggi terjamin mutunya
• Melakukan evaluasi untuk menemukan kekuatan dan
kelemahannya sehingga dapat dilakukan perubahan ke
arah perbaikan secara berkelanjutan.
• Hasil pelaksanaan SPMI adalah kesiapan semua unit
untuk mengikuti proses akreditasi atau penjaminan mutu
eksternal baik oleh BAN-PT, LAM-PTKes ataupun
lembaga akreditasi asing yang kredibel.
KAITANSTANDAR AKREDITASI PROGFRAM STUDI DENGAN STANDAR NASIONAL
PENDIDIKAN
A. VISI, MISI, TUJUAN , SASARAN, DAN
STRATEGI PENCAPAIANNYA
B. TATA PAMONG, KEPEMIMPINAN, SISTEM
PENGELOLAAN, PENJAMINAN MUTU,
DAN SISTEM INFORMASI
C. MAHASISWA DAN LULUSAN
D. SUMBERDAYA MANUSIA
E. KURIKULUM, PEMBELAJARAN &
SUASANA AKADEMIK
F. PEMBIAYAAN, SARANA & PRASARANA
G. PENELITIAN, PELAYANAN/ PENGABDIAN
KEPADA MASYARAKAT, & KERJASAMA
1. STANDAR ISI
2. STANDAR PROSES
3. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
4. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA
KEPENDIDIKAN
5. STANDAR SARANA DAN PRASARANA
6. PENGELOLAAN
7. STANDAR PEMBIAYAAN
8. STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN
Standar Nasional Pendidikan Standar Akreditasi Program Studi
6
SNP ATAU
SNDIKTI ?
 Borang LAM-PTKes berdasarkan Standar Nasional Pendidikan (SNP)
 LAM-PTKes sedang mengembangkan borang baru yang berdasarkan SNDIKTI
PROSES PENINGKATAN MUTU
PENETAPAN KEBIJAKAN STANDAR
• Kebijakan SPMI adalah pemikiran, sikap, pandangan
institusi mengenai SPMI yang berlaku di PT
• Manual SPMI adalah dokumen tertulis berisi petunjuk
praktis tentang bagaimana menjalankan atau
melaksanakan SPMI.
• Standar SPMI adalah dokumen tertulis berisi kriteria,
patokan, ukuran, spesifikasi, mengenai sesuatu yang
harus dicapai / dipenuhi.
Lanjutan penetapan kebijakan.....
• Standar Operasional Prosedur ( SOP) adalah
dokumen yang berisi ketentuan–ketentuan
pelaksanaan suatu kegiatan operasional dan urut-
urutan/tahap–tahap pelaksanaan kegiatannya
• Instrumen Mutu adalah Instrumen atau alat bantu
yang digunakan pada saat melakukan kegiatan
monitoring evaluasi internal
• Dokumen SPMI adalah dokumen atau formulir
sebagai bukti kegiatan pelaksanaan standar atau
SOP
PELAKSANAAN
STANDAR
• Kebijakan dari pimpinan PT
• Surat Keputusan
• Buku Pedoman
• SOP
MONITORING OLEH PROGRAM STUDI/UNIT KERJA
• Penanggung jawab SPMI institusi adalah Ketua
STIKes/Direktur dan pelaksanaanya dilakukan oleh UPM
yang berkoordinasi dengan Puket/Waket I, II dan III
• Penanggung jawab penjaminan mutu program studi
adalah Ketua Program Studi dan pelaksanaanya
dilakukan oleh Sekertaris Program Studi.
• Penanggung jawab dan pelaksana penjaminan mutu pada
UPT adalah Ketua UPT
( Tergantung kebijakan dari institusi atau PT )
LANJUTAN MONITORING OLEH PROGRAM STUDI/UNIT KERJA
• Monitoring dan evaluasi dilakukan pada awal semester,
tengah dan akhir semester
• Monitoring dan evaluasi dilakukan pada perencanaan dan
pelaksanaan sesuai dengan RENOP PRODI/UNIT yang
mengacu pada RENSTRA PT
• Pelaporan hasil kerja Program Studi dalam bidang
Tridharma PT di Evaluasi pada akhir semester oleh UPM
dan Tim MONEVIN
EVALUASI DIRI OLEH
PRODI
atau UNIT KERJA
• Self Assesment →
Ada masalah / kendala ?
Renstra/Renop atau program kerja?? =
tercapai atau tidak ??
• Instrumen dikembangkan oleh UPM PT
• Mengacu pada borang LAM-PTKES
AUDIT INTERNAL OLEH PENJAMIN MUTU
• Kebijakan audit/monitoring dan evaluasi internal
tergantung dari kebijakan PT
• Minimal dilakukan setiap akhir semester
• TIM audit/monitoring dan evaluasi internal ditentukan
berdasarkan kebijakan PT yang tercantum dalam
dokumen Kebijakan Mutu
• Jadwal audit/monitoring dan evaluasi internal sebaiknya
masuk ke dalam kalender akademik
• Surat pemberitahuan audit/monitoring dan evaluasi
internal disampaikan ke prodi/unit 2 minggu sebelumnya
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN
• Berita acara audit
/monitoring evaluasi
internal
• Daftar Hadir
LANJUTAN AUDIT INTERNAL OLEH PENJAMIN MUTU
• Instrumen Mutu → Mengacu pada
Standar Mutu pada institusi atau PT
Standar Borang LAM-PTKes
Buku VI Penilaian AKreditasi
• Dikembangkan oleh institusi atau PT sendiri
STANDAR MUTU PADA
INSTITUSI ATAU PT
Standar Borang LAM-PTKes
Standar penilaian LAM-PTKES
Contoh Instrumen Monevin
Contoh 2.....
STANDAR MUTU PENELITIAN
Lanjutan contoh 2
Contoh instrumen monevin
RUMUSAN
KOREKSI/REKOMENDASI/ RTL
• Diberikan oleh TIM AUDIT
• Langsung pada saat Monevin atau Rapat
Khusus
• Sebaiknya disepakati dengan Prodi/Unit
Rekomendasi
Rencana Tindak Lanjut (sertakan jelas
rencana dan waktu kapan dilaksanakan)
Contoh ......
PENINGKATAN MUTU
• Rapat presentasi Hasil Monitoring dan Evaluasi dengan mengundang
pihak terkait
• Membuat Laporan Monitoring dan Evaluasi
• Hasil Monitoring dan Evaluasi diharapkan menjadi dasar untuk
menentukan strategi untuk mencapai sasaran mutu yang diharapkan
KENDALA
• Keterbatasan dalam merumuskan dokumen mutu
• Kurangnya komitmen dari para pemangku kepentingan
perguruan tinggi
• Keterbatasan jumlah SDM pada unit/lembaga
penjaminan mutu
• Keterbatasan jumlah SDM pada unit kerja/program
studi
• Kesibukan atau rutinitas kegiatan
• Pendokumentasian kegiatan kurang terorganisir
SOLUSI
• Perlu kerjasama antara semua pihak dan
pemangku kepentingan
• Mengikuti pelatihan atau informasi terkini
mengenai penjaminan mutu
• Membuat gugus kendali mutu di unit kerja/prodi
• PT atau institusi membuat kebijakan dengan
selalu berdasarkan hasil monevin
• Membudayakan penjaminan mutu
finishDengan menerapkan SPMI dan menerapkan
proses peningkatan mutu maka standar mutu
yang diharapkan oleh perguruan tinggi atau
institusi akan tercapai.

More Related Content

What's hot

Buku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmiBuku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmispmi
 
3032 p2-p psp-analis kesehatan
3032 p2-p psp-analis kesehatan3032 p2-p psp-analis kesehatan
3032 p2-p psp-analis kesehatanWinarto Winartoap
 
Buku manual spmi stikes sby
Buku manual spmi  stikes sbyBuku manual spmi  stikes sby
Buku manual spmi stikes sbyspmi
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkipdekanfkip
 
Kakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKa Azizah
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyspmi
 
3032 p1-p psp-analis kesehatan
3032 p1-p psp-analis kesehatan3032 p1-p psp-analis kesehatan
3032 p1-p psp-analis kesehatanWinarto Winartoap
 
Rpp kkpmi kd 11
Rpp kkpmi  kd 11Rpp kkpmi  kd 11
Rpp kkpmi kd 11Iim Rohim
 
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURKUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURLaily Himawati
 
Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)Eko Supriyadi
 

What's hot (11)

Buku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmiBuku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmi
 
3032 p2-p psp-analis kesehatan
3032 p2-p psp-analis kesehatan3032 p2-p psp-analis kesehatan
3032 p2-p psp-analis kesehatan
 
Buku manual spmi stikes sby
Buku manual spmi  stikes sbyBuku manual spmi  stikes sby
Buku manual spmi stikes sby
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkip
 
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
 
Kakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulum
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
 
3032 p1-p psp-analis kesehatan
3032 p1-p psp-analis kesehatan3032 p1-p psp-analis kesehatan
3032 p1-p psp-analis kesehatan
 
Rpp kkpmi kd 11
Rpp kkpmi  kd 11Rpp kkpmi  kd 11
Rpp kkpmi kd 11
 
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURKUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
 
Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)
 

Similar to Mutu internal

4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 20194. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019Nurul Huda
 
Aulya_TQM.pdf
Aulya_TQM.pdfAulya_TQM.pdf
Aulya_TQM.pdfna113
 
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptxPPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptxROFIFAHM
 
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDESPENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDESAfiaturRohimah
 
dasar_dasar_audit, dasar dasar audit dal
dasar_dasar_audit, dasar dasar audit daldasar_dasar_audit, dasar dasar audit dal
dasar_dasar_audit, dasar dasar audit dalnurularfiah3
 
@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx
@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx
@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptxFitrianiLaonu1
 
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).pptRidwanGunawan22
 
AMI_AIPRI AIPO 18102023.pdf
AMI_AIPRI AIPO 18102023.pdfAMI_AIPRI AIPO 18102023.pdf
AMI_AIPRI AIPO 18102023.pdfekaoktavia14
 
Tugasan Modul 8.pptx
Tugasan Modul 8.pptxTugasan Modul 8.pptx
Tugasan Modul 8.pptxHewMeePeng
 
Materi Training_Implementasi OJT
Materi Training_Implementasi OJTMateri Training_Implementasi OJT
Materi Training_Implementasi OJTKanaidi ken
 
PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...
PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...
PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...Hanum Salsa Saufika
 
Sistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuSistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuEdison Thomas
 
Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08elhamidi
 
UMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdf
UMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdfUMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdf
UMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdfARRYWIDODO1
 
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdfLampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdfAnisPrabowo1
 
1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf
1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf
1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdfRaehanPutraRaishaCam
 

Similar to Mutu internal (20)

SPMI powerpoint.pdf
SPMI powerpoint.pdfSPMI powerpoint.pdf
SPMI powerpoint.pdf
 
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 20194. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
 
Aulya_TQM.pdf
Aulya_TQM.pdfAulya_TQM.pdf
Aulya_TQM.pdf
 
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptxPPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
PPT SOSIALISASI AMI 2023 STAISPA.pptx
 
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDESPENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
PENJAMINAN MUTU INSTANSI KESEHATAN KENDEDES
 
dasar_dasar_audit, dasar dasar audit dal
dasar_dasar_audit, dasar dasar audit daldasar_dasar_audit, dasar dasar audit dal
dasar_dasar_audit, dasar dasar audit dal
 
@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx
@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx
@PPT_Penilaian_Hasil_Belajar_dan_Pengelolaan_Nilai_2 - Copy.pptx
 
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
1583495508_SPMI-Politala.ppt (1).ppt
 
Evaluasi internal-external
Evaluasi internal-externalEvaluasi internal-external
Evaluasi internal-external
 
AMI_AIPRI AIPO 18102023.pdf
AMI_AIPRI AIPO 18102023.pdfAMI_AIPRI AIPO 18102023.pdf
AMI_AIPRI AIPO 18102023.pdf
 
Tugasan Modul 8.pptx
Tugasan Modul 8.pptxTugasan Modul 8.pptx
Tugasan Modul 8.pptx
 
Laporan aima 2017
Laporan aima 2017Laporan aima 2017
Laporan aima 2017
 
Materi Training_Implementasi OJT
Materi Training_Implementasi OJTMateri Training_Implementasi OJT
Materi Training_Implementasi OJT
 
PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...
PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...
PROPOSAL SET UP LABORATORIUM PENGUJI ATAU KALIBRASI SESUAI ISO/IEC 17025:2005...
 
Sistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuSistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutu
 
Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08
 
Bicara Ilmu SKPMg2
Bicara Ilmu SKPMg2 Bicara Ilmu SKPMg2
Bicara Ilmu SKPMg2
 
UMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdf
UMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdfUMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdf
UMBY-Peran-SPMI-dalam-APT-3.0-dan-APS-4.0.pdf
 
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdfLampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
Lampiran_1_PerBAN-PT_No_2_Th.-2019-Instrumen_APS_Penduan_Penyusunan_LED.pdf
 
1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf
1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf
1-PENGERTIAN-AMI-Final-after-Best-Western-1feb2019.pdf
 

Recently uploaded

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 

Recently uploaded (20)

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 

Mutu internal

  • 3. Borang LAM-PT Kes • Buku IIIA Borang Program Studi Diploma III Kebidanan pada Standar 2.4 Sistem Penjaminan Mutu Prodi Jelaskan penjaminan mutu pada program studi yang mencakup informasi tentang kebijakan, sistem dokumentasi, dan tindak lanjut atas laporan pelaksanaannya. • Buku IIIB Borang Pengelola Program Studi Diploma III Kebidanan pada Standar 2.5 Sistem Penjaminan Mutu Fakultas Jelaskan sistem penjaminan mutu dalam Fakultas. Jelaskan pula standar mutu yang digunakan.
  • 4. Apakah SPMI hanya untuk Pada borang IIIA dan POIN 2.5 Pada borang IIIB ? POIN 2.4 TIDAK !
  • 5. Hasil Pelaksanaan SPMI bertujuan untuk • Menjamin bahwa setiap kegiatan penyelenggaraan pendidikan tinggi di Perguruan Tinggi terjamin mutunya • Melakukan evaluasi untuk menemukan kekuatan dan kelemahannya sehingga dapat dilakukan perubahan ke arah perbaikan secara berkelanjutan. • Hasil pelaksanaan SPMI adalah kesiapan semua unit untuk mengikuti proses akreditasi atau penjaminan mutu eksternal baik oleh BAN-PT, LAM-PTKes ataupun lembaga akreditasi asing yang kredibel.
  • 6. KAITANSTANDAR AKREDITASI PROGFRAM STUDI DENGAN STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN A. VISI, MISI, TUJUAN , SASARAN, DAN STRATEGI PENCAPAIANNYA B. TATA PAMONG, KEPEMIMPINAN, SISTEM PENGELOLAAN, PENJAMINAN MUTU, DAN SISTEM INFORMASI C. MAHASISWA DAN LULUSAN D. SUMBERDAYA MANUSIA E. KURIKULUM, PEMBELAJARAN & SUASANA AKADEMIK F. PEMBIAYAAN, SARANA & PRASARANA G. PENELITIAN, PELAYANAN/ PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, & KERJASAMA 1. STANDAR ISI 2. STANDAR PROSES 3. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN 4. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 5. STANDAR SARANA DAN PRASARANA 6. PENGELOLAAN 7. STANDAR PEMBIAYAAN 8. STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN Standar Nasional Pendidikan Standar Akreditasi Program Studi 6
  • 7. SNP ATAU SNDIKTI ?  Borang LAM-PTKes berdasarkan Standar Nasional Pendidikan (SNP)  LAM-PTKes sedang mengembangkan borang baru yang berdasarkan SNDIKTI
  • 9. PENETAPAN KEBIJAKAN STANDAR • Kebijakan SPMI adalah pemikiran, sikap, pandangan institusi mengenai SPMI yang berlaku di PT • Manual SPMI adalah dokumen tertulis berisi petunjuk praktis tentang bagaimana menjalankan atau melaksanakan SPMI. • Standar SPMI adalah dokumen tertulis berisi kriteria, patokan, ukuran, spesifikasi, mengenai sesuatu yang harus dicapai / dipenuhi.
  • 10. Lanjutan penetapan kebijakan..... • Standar Operasional Prosedur ( SOP) adalah dokumen yang berisi ketentuan–ketentuan pelaksanaan suatu kegiatan operasional dan urut- urutan/tahap–tahap pelaksanaan kegiatannya • Instrumen Mutu adalah Instrumen atau alat bantu yang digunakan pada saat melakukan kegiatan monitoring evaluasi internal • Dokumen SPMI adalah dokumen atau formulir sebagai bukti kegiatan pelaksanaan standar atau SOP
  • 11. PELAKSANAAN STANDAR • Kebijakan dari pimpinan PT • Surat Keputusan • Buku Pedoman • SOP
  • 12. MONITORING OLEH PROGRAM STUDI/UNIT KERJA • Penanggung jawab SPMI institusi adalah Ketua STIKes/Direktur dan pelaksanaanya dilakukan oleh UPM yang berkoordinasi dengan Puket/Waket I, II dan III • Penanggung jawab penjaminan mutu program studi adalah Ketua Program Studi dan pelaksanaanya dilakukan oleh Sekertaris Program Studi. • Penanggung jawab dan pelaksana penjaminan mutu pada UPT adalah Ketua UPT ( Tergantung kebijakan dari institusi atau PT )
  • 13. LANJUTAN MONITORING OLEH PROGRAM STUDI/UNIT KERJA • Monitoring dan evaluasi dilakukan pada awal semester, tengah dan akhir semester • Monitoring dan evaluasi dilakukan pada perencanaan dan pelaksanaan sesuai dengan RENOP PRODI/UNIT yang mengacu pada RENSTRA PT • Pelaporan hasil kerja Program Studi dalam bidang Tridharma PT di Evaluasi pada akhir semester oleh UPM dan Tim MONEVIN
  • 14. EVALUASI DIRI OLEH PRODI atau UNIT KERJA • Self Assesment → Ada masalah / kendala ? Renstra/Renop atau program kerja?? = tercapai atau tidak ?? • Instrumen dikembangkan oleh UPM PT • Mengacu pada borang LAM-PTKES
  • 15. AUDIT INTERNAL OLEH PENJAMIN MUTU • Kebijakan audit/monitoring dan evaluasi internal tergantung dari kebijakan PT • Minimal dilakukan setiap akhir semester • TIM audit/monitoring dan evaluasi internal ditentukan berdasarkan kebijakan PT yang tercantum dalam dokumen Kebijakan Mutu • Jadwal audit/monitoring dan evaluasi internal sebaiknya masuk ke dalam kalender akademik • Surat pemberitahuan audit/monitoring dan evaluasi internal disampaikan ke prodi/unit 2 minggu sebelumnya
  • 16. DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN • Berita acara audit /monitoring evaluasi internal • Daftar Hadir
  • 17. LANJUTAN AUDIT INTERNAL OLEH PENJAMIN MUTU • Instrumen Mutu → Mengacu pada Standar Mutu pada institusi atau PT Standar Borang LAM-PTKes Buku VI Penilaian AKreditasi • Dikembangkan oleh institusi atau PT sendiri
  • 25. RUMUSAN KOREKSI/REKOMENDASI/ RTL • Diberikan oleh TIM AUDIT • Langsung pada saat Monevin atau Rapat Khusus • Sebaiknya disepakati dengan Prodi/Unit Rekomendasi Rencana Tindak Lanjut (sertakan jelas rencana dan waktu kapan dilaksanakan)
  • 27. PENINGKATAN MUTU • Rapat presentasi Hasil Monitoring dan Evaluasi dengan mengundang pihak terkait • Membuat Laporan Monitoring dan Evaluasi • Hasil Monitoring dan Evaluasi diharapkan menjadi dasar untuk menentukan strategi untuk mencapai sasaran mutu yang diharapkan
  • 28. KENDALA • Keterbatasan dalam merumuskan dokumen mutu • Kurangnya komitmen dari para pemangku kepentingan perguruan tinggi • Keterbatasan jumlah SDM pada unit/lembaga penjaminan mutu • Keterbatasan jumlah SDM pada unit kerja/program studi • Kesibukan atau rutinitas kegiatan • Pendokumentasian kegiatan kurang terorganisir
  • 29. SOLUSI • Perlu kerjasama antara semua pihak dan pemangku kepentingan • Mengikuti pelatihan atau informasi terkini mengenai penjaminan mutu • Membuat gugus kendali mutu di unit kerja/prodi • PT atau institusi membuat kebijakan dengan selalu berdasarkan hasil monevin • Membudayakan penjaminan mutu
  • 30. finishDengan menerapkan SPMI dan menerapkan proses peningkatan mutu maka standar mutu yang diharapkan oleh perguruan tinggi atau institusi akan tercapai.