SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
MAKALAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
IMPLEMENTASI SITEM INFORMASI PADA
PERUSAHAAN PT PERTAMINA
Nama : Anita Kurnia
NIM : 43215010067
Mata Kuliah : Sistem Informasi Manajemen
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA
Pertamina merupakan perusahaan milik negara yang bergerak di bidang
energi meliputi minyak, gas serta energi baru dan terbarukan. Pertamina
menjalankan kegiatan bisnisnya berdasarkan prinsip-prinsip tata kelola korporasi
yang baik sehingga dapat berdaya saing yang tinggi di dalam era globalisasi. PT
Pertamina Dengan pengalaman lebih dari 55 tahun, Pertamina semakin percaya
diri untuk berkomitmen menjalankan kegiatan bisnisnya secara profesional dan
penguasaan teknis yang tinggi mulai dari kegiatan hulu sampai hilir.Berorientasi
pada kepentingan pelanggan juga merupakan suatu hal yang menjadi komitmen
Pertamina,agar dapat berperan dalam memberikan nilai tambah bagi kemajuan
dan kesejahteraan bangsa Indonesia.
Sejarah Singkat PT Pertamina
Sistem Informasi yang Digunakan oleh PT. Pertamina
• PT. Pertamina menggunakan berbagai sistem informasi
untuk menunjang operasi bisnis. Salah satu sistem informasi
yang digunakan adalah dalam procurement sysytem.
Procurement systemadalah proses pemilihan sumber,
pemesanan, dan perolehan barang dan jasa. Barang dan
jasa ini biasanya diperoleh dari sumber luar.
• Dalam menjalankan procurement system ini, PT. Pertamina
menggunakan bantuan program MySAP dan eProc dalam
memilih vendor terbaik.
Komponen Sistem Informasi
• Sumberdaya Manusia
Sumberdaya manusia yang digunakan oleh PT. Pertamina untuk
memakai dan menjalankan sistem informasi terdiri dari user
dan spesialis. Users (unit procurement) adalah semua orang
yang menggunakan sistem informasi tersebut. Sedangkan
spesialis (teknisi dan supervisor) adalah orang-orang yang
mempunyai keahlian dalam menggunakan sistem tersebut.
Dalam setiap aktivitas sistem informasi, sumberdaya spesialis
dan users terlibat
• Perangkat Keras (Hardware)
Perangkat keras yang digunakan dalam procurement system
pada PT Pertamina adalah sebagai berikut:
1. PC Work Stasion
2. Server
3. LAN
4. Printer
• Perangkat Lunak (Software)
Perangkat lunak yang digunakan dalam procurement
system adalah sebagai berikut:
1. MySAP
2. Web P2P
3. eProc
• Sumber Data
Sumber data dalam procurement system PT.
Pertamina adalah sebagai berikut:
1. Purchase Requisition (PR)
2. Vendor quotation
3. Request for Quotation (RFQ)
4.Purchase Order (PO)
Identifikasi Permasalahan Sistem Informasi Procurement PT.
Pertamina
Kontrol secara terdistribusi di unit-unit di Pertamina telah
memunculkan beragam isu fundamental ERP:
1. SDM, isu-isu fundamental pada sumber daya manusia:
A.Terbatasnya sumber daya yang terampil dan kompeten
sehingga sulit memberikan solusi bagi unit dan pusat.
B.Tidak semua user memahami SAP dengan baik.
C.User belum menggunakan sistem dengan tertib.
D.User terlibat dalam proses data sehingga kurang fokus pada
bisnis inti.
E.Pelatihan belum dilakukan dengan optimal.
2. Proses dan Change Management, isu-isu
fundamental pada proses dan change management
antara lain:
A.Tidak adanya standardisasi proses
B.Perubahan yang dilakukan satu unit mengakibatkan
masalah lebih rumit
C.Tidak adanya kepatuhan terhadap proses
D.SOP diinterpretasikan berbeda-beda tanpa kendali
Identifikasi Permasalahan Sistem Informasi Procurement PT.
Pertamina
Kontrol secara terdistribusi di unit-unit di Pertamina telah
memunculkan beragam isu fundamental ERP:
3. Sistem, isu-isu fundamental pada sistem antara lain:
A.Lemahnya kontrol atas proses transaksi sampai tutup buku
B.Komitmen yang lemah karena kontrol tersebar
C.Tidak maksimalnya pemanfaatan fungsi-fungsi dan user ID
SAP
D.Sulitnya kontrol terhadap user yang tidak tertib
4. Selain itu, desentralisasi juga telah menimbulkan
deviasi proses yang signifikan dan tidak adanya
standarisasi proses. Ketidakmampuan menerapkan
standar menimbulkan adanya fleknilitas yang tinggi
bagi user untuk melakukan deviasi dari berbagai SOP
yang ada.
KESIMPULAN
1. Penerapan implementasi sistem informasi di PT Pertamina
membawa manfaat yang sangat baik sebagai penunjang
keberhasilan perusahaan dalam rangka efisiensi dan
efektifitas kinerja perusahaan.
2. Memberikan informasi yang lebih akurat sehingga
perusahaan PT Pertamina bisa memperkirakan dan membidik
target pasar agar tepat dalam perencanaannya.
3.Memberikan nilai yang inovatif dan kreatif dalam
menciptakan produk baru dan tentu saja akan menumbuhkan
minat konsumen dalam membeli produk-produk terbaru dari
PT Pertamina.
4.Implementasi sistem informasi pada PT Pertamina membuat
perusahaan tersebut dapat bersaing dengan perusahaan dari
luar sekali pun.
SARAN
• Berdasarkan kesimpulan diatas, maka saran-saran yang dapat diberikan sebagai
tindak lanjut atas pelaksanaan audit terhadap sistem informasi sumber daya manusia
adalah sebagai berikut :
a) Hendaknya perusahaan memberikan unit komputer kepada setiap karyawan yang
berhubungan langsung dengan sistem dan menyediakan pelatihan secara periodik
untuk setiap bagian yang ada.
b) Menyediakan fasilitas pendukung untuk melindungi perusahaan maupun aset
perusahaan berupa arsip atau data-data seperti menyediakan system dry-pipe
automatic sprinkler.
c) Menambah database agar sistem perusahaan tidak terbebani
d) input-an password yang salah, misalnya dibatasi sampai 3-5 kali peng-input-an juga
sebaiknya ditambahkan prosedur lock dan password dikombinasikan dengan huruf
dan angka.
e) Melakukan Pelatihan kepada setiap SDM untuk memahami sistem informasi
perusahaan
f) Mengembangkan sistem SDM agar mampu menyediakan fungsi peringatan
kepada karyawan.
g) Memperbaiki desain report dengan menambahkan nama personil yang
bertanggung jawab terhadap pencetakan laporan yang dikeluarkan didalam laporan,
dan membuat prosedur mengenai pelaporan sehingga prosedur pelaporan menjadi
jelas, dan dapat dimengerti oleh pihak-pihak yang berkepentingan.
Referensi
Oktavianus. (2011). Prediction of Financial distress Companies in The
Consumer Product Sector in Malaysia, Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA Vol. 1,
No. 1, (2011)
(https://hapzi-ali.com/daftar-ebook/ebook-sistim-informasi-manajemen/)
Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 17 September 2017.
(http://dosenit.com/kuliah-it/sistem-informasi/jenis-jenis-sistem-
informasi) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 17 September 2017.
(https://prezi.com/sge1kpt7sh-o/sistem-informasi-akuntansi-pt-pln/) Di
akses oleh Anita Kurnia tanggal 17 September 2017.
(http://www.bumn.go.id/pertamina/halaman/47) Di akses oleh Anita
Kurnia tanggal 15 Oktober 2017.
(http://www.pertamina.com/company-profile/sejarah-pertamina/) Di
akses oleh Anita Kurnia tanggal 15 Oktober 2017.
(http://bima51.blogstudent.mb.ipb.ac.id/2014/03/25/penerapan-sistem-
informasi-manajemen-di-pertamina/) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 15
Oktober 2017.
(http://bdkpadang.kemenag.go.id/index.php?option=com_content&view=
article&id=508:peranan-sistem-informasi-manajemen-sim-dalam-
organisasi&catid=41:top-headlines) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 15
Oktober 2017.

More Related Content

What's hot

Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...
Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...
Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...Siti Nurhaliza
 
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...Indri Novika Sari
 
Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...
Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...
Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...auliacaesaveranza
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...Annisa Safitri
 
14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...
14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...
14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...EkaLestari37
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...Annisa Safitri
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...Indah Herlina
 
Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...
Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...
Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...noviaindrn
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...Annisa Safitri
 
Sistem informasi erp 2018
Sistem informasi   erp  2018Sistem informasi   erp  2018
Sistem informasi erp 2018yoli lanar
 
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas uts
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas utsSim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas uts
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas utsnovalitarlp
 
SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...
SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...
SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...Ervina Santoso
 
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...Nella Dwi Septiani
 
Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...
Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...
Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...Ria Andriani
 
SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...
SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...
SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...Muhammad Zainudin
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 4 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 4 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 4 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 4 sistem informasi manajemenApriani Suci
 
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...desisiti21
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...RinaHandayani20
 

What's hot (19)

Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...
Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...
Hapzi Ali, siti nurhaliza Penggunaan Teknologi Informasi dalam e-Business - p...
 
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
 
Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...
Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...
Sim, aulia caesa veranza, pengembang sistem, hapzi ali, universitas mercu bua...
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan perancang...
 
14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...
14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...
14, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, pengembangan sistem p...
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem, u...
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada pt. pertamina ...
 
Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...
Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...
Sim,novia indriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perusahaan ...
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, implementasi sistem in...
 
Sistem informasi erp 2018
Sistem informasi   erp  2018Sistem informasi   erp  2018
Sistem informasi erp 2018
 
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas uts
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas utsSim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas uts
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, tugas uts
 
SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...
SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...
SIM, Ervina Santoso, Hapzi Ali, Implementasi TI pada perusahaan Telkom, unive...
 
Studi kelayakan SIAP
Studi kelayakan SIAPStudi kelayakan SIAP
Studi kelayakan SIAP
 
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
 
Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...
Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...
Sim, ria andriani,implementasi sistem informasi pada pt telkom indonesia,umb,...
 
SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...
SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...
SIM,MUHAMMAD ZAINUDIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI.MM,CMA,SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN K...
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 4 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 4 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 4 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 4 sistem informasi manajemen
 
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Pengembangan Sistem, Universitas Mercu Buan...
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi di PT. Matahari...
 

Similar to Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina, universitas mercu buana, 2017

ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...
ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...
ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...Apriani Suci
 
Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...Fina Melinda Jumrotul Mu'minin
 
6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...
6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...
6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...EkaLestari37
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...Cilin christianto
 
Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...
Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...
Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...AlfinaRltsr
 
Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...
Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...
Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...Dhevi Erini
 
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...Dian Andriani
 
Sim, anindia putri , hapzi ali, tugas uts, universitas mercu buana, 2017
Sim, anindia putri , hapzi ali,  tugas uts, universitas mercu buana, 2017Sim, anindia putri , hapzi ali,  tugas uts, universitas mercu buana, 2017
Sim, anindia putri , hapzi ali, tugas uts, universitas mercu buana, 2017anindia putri
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...DhitaAyuAnggreany
 
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...mutiah indah
 
Artikel tugas 4 Sistem Informasi Manajemen
Artikel tugas 4 Sistem Informasi ManajemenArtikel tugas 4 Sistem Informasi Manajemen
Artikel tugas 4 Sistem Informasi ManajemenFridamodok31
 
Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...
Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...
Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...suleman ganteng
 
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...yasminnavisa
 
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...fauziah_fauziah
 
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...Adi Kurniawan R
 
4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...
4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...
4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...Ressy Ika Ariana
 
Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...
Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...
Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...prasna paramita
 
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...Dian Andriani
 
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinentalProposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinentalAgung Apriyadi
 
Tugas kelompok 3 tatap muka 3 sistem informasi manajemen-converted
Tugas kelompok 3   tatap muka 3 sistem informasi manajemen-convertedTugas kelompok 3   tatap muka 3 sistem informasi manajemen-converted
Tugas kelompok 3 tatap muka 3 sistem informasi manajemen-convertedApriani Suci
 

Similar to Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina, universitas mercu buana, 2017 (20)

ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...
ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...
ANALISIS PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DALAM BISNIS GLOBAL PADA PT. PERTAMINA ...
 
Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali, implementasi dan jenis sistem informasi, s1 ...
 
6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...
6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...
6, sistem informasi manajemen, eka lestari, hapzi ali, implementasi sim pada ...
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, analisis dan alternatif pengembangan s...
 
Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...
Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...
Tugas sim, alfina rolitasari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem infor...
 
Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...
Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...
Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universita...
 
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. per...
 
Sim, anindia putri , hapzi ali, tugas uts, universitas mercu buana, 2017
Sim, anindia putri , hapzi ali,  tugas uts, universitas mercu buana, 2017Sim, anindia putri , hapzi ali,  tugas uts, universitas mercu buana, 2017
Sim, anindia putri , hapzi ali, tugas uts, universitas mercu buana, 2017
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
 
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
 
Artikel tugas 4 Sistem Informasi Manajemen
Artikel tugas 4 Sistem Informasi ManajemenArtikel tugas 4 Sistem Informasi Manajemen
Artikel tugas 4 Sistem Informasi Manajemen
 
Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...
Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...
Dianvs.blogspot.com proposal sripsi- analisis dan perancangan sistem pengolah...
 
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
 
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
 
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
 
4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...
4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...
4. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, un...
 
Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...
Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...
Sim,prasna paramita, prof. dr. ir hapzi ali,mm, implementasi sintem informasi...
 
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, pengembangan sistem informasi pada pt. per...
 
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinentalProposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
 
Tugas kelompok 3 tatap muka 3 sistem informasi manajemen-converted
Tugas kelompok 3   tatap muka 3 sistem informasi manajemen-convertedTugas kelompok 3   tatap muka 3 sistem informasi manajemen-converted
Tugas kelompok 3 tatap muka 3 sistem informasi manajemen-converted
 

More from anita kurnia

Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...
Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...
Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...anita kurnia
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...anita kurnia
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...anita kurnia
 
Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...
Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...
Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...anita kurnia
 
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...anita kurnia
 
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...anita kurnia
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...anita kurnia
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buana
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buanaSim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buana
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buanaanita kurnia
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...anita kurnia
 

More from anita kurnia (9)

Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...
Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...
Sim pert15, anita kurnia, hapzi ali, opsi membuat blog atau database dg. ms. ...
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...Sim, anita kurnia, hapzi ali,  analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, analisis dan pengembangan sistem informasi pad...
 
Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...
Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...
Sim pert13, anita kurnia, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi ...
 
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
Sim pert12, anita kurnia, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusani,...
 
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
Sim pert 9, anita kurnia, hapzi ali,infomasi dalam pelaksanaannya ,universita...
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina...
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buana
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buanaSim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buana
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem manajemen database ,universitas mercu buana
 
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...
Sim, anita kurnia, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan kompetitif, u...
 

Recently uploaded

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 

Recently uploaded (20)

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 

Sim, anita kurnia, hapzi ali, impelentasi sistem informasi pada pt. pertamina, universitas mercu buana, 2017

  • 1. MAKALAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN IMPLEMENTASI SITEM INFORMASI PADA PERUSAHAAN PT PERTAMINA
  • 2. Nama : Anita Kurnia NIM : 43215010067 Mata Kuliah : Sistem Informasi Manajemen Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA
  • 3. Pertamina merupakan perusahaan milik negara yang bergerak di bidang energi meliputi minyak, gas serta energi baru dan terbarukan. Pertamina menjalankan kegiatan bisnisnya berdasarkan prinsip-prinsip tata kelola korporasi yang baik sehingga dapat berdaya saing yang tinggi di dalam era globalisasi. PT Pertamina Dengan pengalaman lebih dari 55 tahun, Pertamina semakin percaya diri untuk berkomitmen menjalankan kegiatan bisnisnya secara profesional dan penguasaan teknis yang tinggi mulai dari kegiatan hulu sampai hilir.Berorientasi pada kepentingan pelanggan juga merupakan suatu hal yang menjadi komitmen Pertamina,agar dapat berperan dalam memberikan nilai tambah bagi kemajuan dan kesejahteraan bangsa Indonesia. Sejarah Singkat PT Pertamina
  • 4. Sistem Informasi yang Digunakan oleh PT. Pertamina • PT. Pertamina menggunakan berbagai sistem informasi untuk menunjang operasi bisnis. Salah satu sistem informasi yang digunakan adalah dalam procurement sysytem. Procurement systemadalah proses pemilihan sumber, pemesanan, dan perolehan barang dan jasa. Barang dan jasa ini biasanya diperoleh dari sumber luar. • Dalam menjalankan procurement system ini, PT. Pertamina menggunakan bantuan program MySAP dan eProc dalam memilih vendor terbaik.
  • 5. Komponen Sistem Informasi • Sumberdaya Manusia Sumberdaya manusia yang digunakan oleh PT. Pertamina untuk memakai dan menjalankan sistem informasi terdiri dari user dan spesialis. Users (unit procurement) adalah semua orang yang menggunakan sistem informasi tersebut. Sedangkan spesialis (teknisi dan supervisor) adalah orang-orang yang mempunyai keahlian dalam menggunakan sistem tersebut. Dalam setiap aktivitas sistem informasi, sumberdaya spesialis dan users terlibat • Perangkat Keras (Hardware) Perangkat keras yang digunakan dalam procurement system pada PT Pertamina adalah sebagai berikut: 1. PC Work Stasion 2. Server 3. LAN 4. Printer • Perangkat Lunak (Software) Perangkat lunak yang digunakan dalam procurement system adalah sebagai berikut: 1. MySAP 2. Web P2P 3. eProc • Sumber Data Sumber data dalam procurement system PT. Pertamina adalah sebagai berikut: 1. Purchase Requisition (PR) 2. Vendor quotation 3. Request for Quotation (RFQ) 4.Purchase Order (PO)
  • 6. Identifikasi Permasalahan Sistem Informasi Procurement PT. Pertamina Kontrol secara terdistribusi di unit-unit di Pertamina telah memunculkan beragam isu fundamental ERP: 1. SDM, isu-isu fundamental pada sumber daya manusia: A.Terbatasnya sumber daya yang terampil dan kompeten sehingga sulit memberikan solusi bagi unit dan pusat. B.Tidak semua user memahami SAP dengan baik. C.User belum menggunakan sistem dengan tertib. D.User terlibat dalam proses data sehingga kurang fokus pada bisnis inti. E.Pelatihan belum dilakukan dengan optimal. 2. Proses dan Change Management, isu-isu fundamental pada proses dan change management antara lain: A.Tidak adanya standardisasi proses B.Perubahan yang dilakukan satu unit mengakibatkan masalah lebih rumit C.Tidak adanya kepatuhan terhadap proses D.SOP diinterpretasikan berbeda-beda tanpa kendali
  • 7. Identifikasi Permasalahan Sistem Informasi Procurement PT. Pertamina Kontrol secara terdistribusi di unit-unit di Pertamina telah memunculkan beragam isu fundamental ERP: 3. Sistem, isu-isu fundamental pada sistem antara lain: A.Lemahnya kontrol atas proses transaksi sampai tutup buku B.Komitmen yang lemah karena kontrol tersebar C.Tidak maksimalnya pemanfaatan fungsi-fungsi dan user ID SAP D.Sulitnya kontrol terhadap user yang tidak tertib 4. Selain itu, desentralisasi juga telah menimbulkan deviasi proses yang signifikan dan tidak adanya standarisasi proses. Ketidakmampuan menerapkan standar menimbulkan adanya fleknilitas yang tinggi bagi user untuk melakukan deviasi dari berbagai SOP yang ada.
  • 8. KESIMPULAN 1. Penerapan implementasi sistem informasi di PT Pertamina membawa manfaat yang sangat baik sebagai penunjang keberhasilan perusahaan dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja perusahaan. 2. Memberikan informasi yang lebih akurat sehingga perusahaan PT Pertamina bisa memperkirakan dan membidik target pasar agar tepat dalam perencanaannya. 3.Memberikan nilai yang inovatif dan kreatif dalam menciptakan produk baru dan tentu saja akan menumbuhkan minat konsumen dalam membeli produk-produk terbaru dari PT Pertamina. 4.Implementasi sistem informasi pada PT Pertamina membuat perusahaan tersebut dapat bersaing dengan perusahaan dari luar sekali pun.
  • 9. SARAN • Berdasarkan kesimpulan diatas, maka saran-saran yang dapat diberikan sebagai tindak lanjut atas pelaksanaan audit terhadap sistem informasi sumber daya manusia adalah sebagai berikut : a) Hendaknya perusahaan memberikan unit komputer kepada setiap karyawan yang berhubungan langsung dengan sistem dan menyediakan pelatihan secara periodik untuk setiap bagian yang ada. b) Menyediakan fasilitas pendukung untuk melindungi perusahaan maupun aset perusahaan berupa arsip atau data-data seperti menyediakan system dry-pipe automatic sprinkler. c) Menambah database agar sistem perusahaan tidak terbebani d) input-an password yang salah, misalnya dibatasi sampai 3-5 kali peng-input-an juga sebaiknya ditambahkan prosedur lock dan password dikombinasikan dengan huruf dan angka. e) Melakukan Pelatihan kepada setiap SDM untuk memahami sistem informasi perusahaan f) Mengembangkan sistem SDM agar mampu menyediakan fungsi peringatan kepada karyawan. g) Memperbaiki desain report dengan menambahkan nama personil yang bertanggung jawab terhadap pencetakan laporan yang dikeluarkan didalam laporan, dan membuat prosedur mengenai pelaporan sehingga prosedur pelaporan menjadi jelas, dan dapat dimengerti oleh pihak-pihak yang berkepentingan.
  • 10. Referensi Oktavianus. (2011). Prediction of Financial distress Companies in The Consumer Product Sector in Malaysia, Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA Vol. 1, No. 1, (2011) (https://hapzi-ali.com/daftar-ebook/ebook-sistim-informasi-manajemen/) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 17 September 2017. (http://dosenit.com/kuliah-it/sistem-informasi/jenis-jenis-sistem- informasi) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 17 September 2017. (https://prezi.com/sge1kpt7sh-o/sistem-informasi-akuntansi-pt-pln/) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 17 September 2017. (http://www.bumn.go.id/pertamina/halaman/47) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 15 Oktober 2017. (http://www.pertamina.com/company-profile/sejarah-pertamina/) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 15 Oktober 2017. (http://bima51.blogstudent.mb.ipb.ac.id/2014/03/25/penerapan-sistem- informasi-manajemen-di-pertamina/) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 15 Oktober 2017. (http://bdkpadang.kemenag.go.id/index.php?option=com_content&view= article&id=508:peranan-sistem-informasi-manajemen-sim-dalam- organisasi&catid=41:top-headlines) Di akses oleh Anita Kurnia tanggal 15 Oktober 2017.