SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
Dengan adanya sumber komputasi maka komunikasi pun berjalan. Dengan adanya jaringan-
jaringan para manajer dapat mengunakan waktunya secara efektif dan efisien khususnya dalam
pengambilan keputusan yang akurat dan tepat. Komunikasi membutuhkan standar karena
berbagai perusahaan peranti keras komputerdan telepon harus mempunyai penyajian data yang
sama dan dapat dipahami disepanjak pergerakan media komunikasi. Untuk mencapai
komunikasi yang baiok maka dari sumber komputasi harus memilki alat-alat yang cepat, dan
aman.
ANALISIS SISTEM
1. Dilakukan proses penilaian, identifikasi dan evaluasi komponen dan hubungan timbal-balik
yang terkait dalam pengembangan sistem; definisi masalah, tujuan, kebutuhan, prioritas dan
kendala-kendala sistem; ditambah identifikasi biaya, keuntungan dan estimasi jadwal untuk
solusi yang berpotensi.
2. Fase analisis sistem adalah fase profesional sistem melakukan kegiatan analisis sistem.
3. Laporan yang dihasilkan menyediakan suatu landasan untuk membentuk suatu tim proyek
sistem dan memulai fase analisis sistem.
4. Tim proyek sistem memperoleh pengertian yang lebih jelas tentang alasan untuk
mengembangkan suatu sistem baru.
5. Ruang lingkup analisis sistem ditentukan pada fase ini. Profesional sistem mewawancarai
calon pemakai dan bekerja dengan pemakai yang bersangkutan untuk mencari penyelesaian
masalah dan menentukan kebutuhan pemakai.
6. Beberapa aspek sistem yang sedang dikembangkan mungkin tidak diketahui secara penuh
pada fase ini, jadi asumsi kritis dibuat untuk memungkinkan berlanjutnya siklus hidup
pengembangan sistem.
7. Pada akhir fase analisis sistem, laporan analisis sistem disiapkan. Laporan ini berisi
penemuan-penemuan dan rekomendasi. Bila laporan ini disetujui, tim proyek sistem siap
untuk memulai fase perancangan sistem secara umum. Bila laporan tidak disetujui, tim
proyek sistem harus menjalankan analisis tambahan sampai semua peserta setuju.
PENGEMBANGAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI METODE ALTERNATIF
Pengembangan sistem metode alternatif dapat berupa pengembangan sistem metode :
1) Paket (Package)
Ketersediaan paket harus diperiksa, apakah paket harus dibeli atau mengembangkan STI
sendiri.
Kelebihan
• Kualitas paket yang baik
• Dapat digunakan sketika
• Harga paket relative murah
• Dapat digunakan untuk rekayasa ulang proses bisnis
• Kompatibel dengan sesame oengguna paket
Kelemahan
• Tidak sesuai untuk aplikasi yang unik
• Perbaikan, modifikasi dan pengembangan paket sulit dikerjakan sendiri
• Basis data tidak terintegrasi dengan aplikasi lainnya
• Ketergantungan dari pemasok
• Tidak memberikan keuntungan kompetisi
2) Metode Prototip (Prototyping)
Prototyping adalah pengembangan yang cepat dan pengujian terhadap model kerja (prototipe)
dari aplikasi baru melalui proses interaksi dan berulang-ulang yang biasa digunakan ahli
sistem informasi dan ahli bisnis.
Keunggulan prototyping adalah :
1. Adanya komunikasi yang baik antara pengembang dan pelanggan.
2. Pengembang dapat bekerja lebih baik dalam menentukan kebutuhan pelanggan.
3. Pelanggan berperan aktif dalam pengembangan sistem.
4. Lebih menghemat waktu dalam pengembangan sistem.
5. Penerapan menjadi lebih mudah karena pemakai mengetahui apa yang diharapkannya.
kelemahan prototyping adalah :
1. Pelanggan tidak melihat bahwa perangkat lunak belum mencerminkan kualitas perangkat
lunak secara keseluruhan dan belum memikirkan peneliharaan dalam jangka waktu yang
lama.
2. Pengembang biasanya ingin cepat menyelesaikan proyek sehingga menggunakan algoritma
dan bahasa pemrograman sederhana.
3. Hubungan pelanggan dengan komputer mungkin tidak menggambarkan teknik
perancangan yang baik.
3) Metode Pengembangan Oleh Pemakai (End User Computing Atau End User
Devolopment)
Jika dampaknya sempit, yaitu hanya pada individu pemakai sistem yang sekaligus
pengembang sistem itu saja, maka EUC (end user computing) dapat dilakukan. Sebaliknya
jika dampaknya luas sampai ke organisasi, pengembangan sistem EUC akan berbahaya,
karena jika terjadi kesalahan, dampaknya akan berpengaruh pada pemakai sistem lainnya atau
pada organisasi secara luas.
• Kelebihan
- Menghindari masalah kemacetan di departmen sistem informasi jika harus dikembangkan di
departmen tsb.
- Kebutuhan pemakai sistem dapat lebih terpenhi.
- Meningkatkan keterlibatan pemakai didalam pengembangan sistem.
• Kekurangan
- Tidak semua pemakai sistem mempunyai pemahaman tentang teknologi sistem informasi.
- Memiliki risiko mengganggu bahkan merusak sistem informasi lain.
- Kelemahan teknis.
4) Metode Outsourcing
Outsourcing adalah metode penggunaan sumber daya manusia yang berasal dari pihak
eksternal (pihak ketiga) untuk menangani atau membangun sistem perusahaan dengan cara
membeli aplikasi dengan vendor.
Perbedaan metode konvensional dengan metode alternatif. Dengan metode pengembangan
secara konvensional, yaitu metode siklus hidup pengembangan sistem, yang dikembangkan
oleh analisis sistem. Alasan menggunakan metode ini digunakan untuk mengembangkan
sistem teknologi informasi yang kompleks. Selanjutnya pengembangan sistem teknologi
informasi alternatif model paket dilakukan dengan membeli paket perangkat lunak yang ada.
Paket sekarang banyak tersedia di pasaran karena banyak aplikasi bisnis yang bersifat umum
seperti tersedia di pasaran karena banyak aplikasi bisnis yang bersifat umum seperti misalnya
aplikasi akuntasi, keungan dan aplikasi-aplikasi lainnya. Jika paket tersedia perusahaan tidak
perlu merancang dan menulis program sendiri aplikasinya.di dalam memilih paket, terdapat
beberapa faktor yang harus diperhatikan yaitu :
1) spesifikasi yang dibutuhkan oleh perusahaan,
2) ketersedian paket,
3) mengevaluasi kemampuan paket.
Apabila paket tidak tersedia, prioritas kedua biasanya jatuh pada outsourcing. Berikutnya yang
perlu dipertimbangkan adalah metode prototyping. Metode prototyping banyak digunakan
untuk mengembangkan sistem teknologi informasi yang harus segera dioperasikan.
PEMBERDAYAAN DATA SECARA ELEKTRONIK LEBIH BAIK DARI PADA
MANUAL
Dengan pengembangan sistem tersebut akan didapat beberapa manfaat utama, yakni :
peningkatan kemampuan dan kemudahan akses data secara tepat waktu (improved the
timeliness and accessiblity of data), meningkatkan efisiensi biaya dan waktu (saves funds and
time), dan meningkatkan kualitas data (improve data quality).
SOFTWARE PESANAN MELALUI KONSULTAN IT (OUTSOURCING) LEBIH
MAHAL DARI SOFTWARE JADI YANG ADA DI PASARAN SOFTWARE
APLIKASI
Software Jadi
Software ini sudah dibuat di awal berdasarkan riset ke lapangan sehingga secara pasti penyedia
sudah membuat paket-paket edisi yang cocok untuk berbagai bidang usaha yang ada di
lapangan baik skala mikro, kecil, menengah, maupun besar. Perusahaan melalui pebisnis atau
pegawai yang bersinggungan langsung dengan akuntansi dapat langsung memilih edisi apa
yang cocok atau paling tidak nyaris mendekati dengan alur bisnisnya. Tentunya sebelum
memilih edisi yang sudah jadi ini, perusahaan berhak konsultasi kepada tim konsultan produk
penyedia secara perinci sehingga memperoleh rekomendasi yang tepat. Karena jenis software
ini sudah dibuat diawal tanpa dimungkinkannya pengubahsuaian program (tidak dapat
dimodifikasi) namun hanya dimungkinkan upgrade fasilitas, layanan purnajual pun terjamin,
katakanlah pelatihan (training) dan layanan bantuan baik gratis maupun berbayar. Penyedia
menyajikan layanan training agar pengguna bisa belajar, memahami, dan menyesuaikan diri
dengan prosedur input di software jadinya.
Sasaran perusahaan akan software jadi ini tidak harus selalu perusahaan besar, tetapi juga
institusi pendidikan, jasa, nirlaba, perusahaan skala kecil bahkan dapat juga diimplementasikan
untuk pembukuan rumah tangga. Inilah mengapa software ERP dengan model yang sudah jadi
ini banyak menjadi incaran perusahaan dengan pertimbangan ke-simpel-annya, implementasi
cepat, dan jaminan layanan purnajualnya. Software jadi ini bisa juga disebut sebagai software
semi-ERP.
Software Pesanan
Menurut namanya, software ini memang dibuat berdasarkan pesanan perusahaan alias belum
ada wujud barunya jika belum ada yang memesan. Penyedia akan membuat software ERP
model pesanan ini jika ada perusahaan yang menjadi prospek proyeknya. Karena modelnya
berupa pesanan, banyak tahapan yang harus dilalui oleh perusahaan agar pertimbangan
memilih software ini tidak salah langkah. Adapun tahapan yang harus dilalui sebagai berikut:
1. Persiapkan data secara perinci alur kegiatan bisnis yang terdiri dari setidaknya 3 alur
utama yakni kegiatan operasional, kegiatan keuangan dan akuntansi, dan kegiatan
departemen sumber daya manusia (HRD).
2. Pertimbangkan apakah langkah menggunakan software ERP modifikasi/ pesanan ini
dapat mengembangkan kinerja perusahaan dan bagaimana proyeksinya.
3. Pertimbangkan apakah para pelaku usaha/ tenaga kerja sanggup mengimplementasikan
software ERP model ini.
4. Pertimbangkan anggaran beban yang harus dikeluarkan untuk investasi di software
ERP pesanan ini.
5. Pemilihan penyedia/ vendor yang bonafide.
6. Konsultasikan secara lengkap semua poin 1 hingga 5 kepada penyedia.
Ini adalah 6 poin utama yang harus dilalui meskipun ada poin lainnya yang mungkin bisa
ditambahkan. Dari uraian di atas, yang akan terlintas di pikiran Anda pasti pemilihan software
model ini biasanya dilakukan oleh perusahaan-perusahaan berskala besar. Ya, pemikiran Anda
tepat. Pasalnya dana yang wajib diinvestasikan untuk satu sistem ERP pesanan ini biasanya
tidak kurang dari ratusan juta rupiah dan tentunya memerlukan waktu berbulan-bulan bahkan
tahunan agar bisa memulai implementasinya (ini pun baru tahap awal).
Adapun kendala yang ditemui untuk memulai penerapan software ERP pesanan adalah sebagai
berikut:
1. Investasi sangat mahal sebab ERP model modifikasi ini merupakan software yang bisa
diubahsuai (modified) berdasarkan kebutuhan perusahaan.
2. Tidak ada jaminan keberhasilan implementasi di suatu perusahaan meskipun ada juga
perusahaan yang telah membuktikan keberhasilannya.
3. Karena ia dibuat berdasarkan pesanan alur operasional perusahaan, proses
pembuatannya tidak jarang memerlukan waktu berbulan-bulan bahkan tahunan. Hal ini
dapat terjadi karena pihak penyelenggara harus menguji coba software buatannya dan
memastikan sedikit bug yang kemungkinan muncul. Lamanya pengembangan software
dan implementasi inilah yang menjadi salah satu sebab harganya sangat menjulang
tinggi.
4. Pelatihan yang berterusan kepada para pegawai yang menjalankan sistem ini.
5. Biaya layanan purnajual seperti pemeliharaan dan bantuan yang cukup besar dan
biasanya dibayar di muka untuk jangka waktu tertentu.
Oleh sebab itu, investasi di bidang software ERP harus dimulai dengan pembelajaran
pengalaman dari suksesor terdahulu diiringi dengan metode perencanaan yang tepat. Sebaiknya
kenali skala bisnis Anda dan kenali kebutuhan yang tepat.
PERBEDAAN INTERNET DAN INTRANET
Internet (Interconnection Networking) adalah suatu jaringan komputer yang saling terhubung
antar komputer yang satu dengan komputer yang lainnya menggunakan standar sistem global
Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran.
Sehingga saling dapat berinteraksi, berkomunikasi, dan saling bertukar informasi.
-Jaringannya yang luas & cepat (seluruh dunia).
-Perkembangannya sangat pesat.
-Bisa digunakan oleh siapa saja dan kapan saja.
Intranet adalah satu jaringan (Private Network) yang menggunakan protokol internet TCP/IP
untuk berbagi informasi penting dalam lingkup lokal. Misalnya digunakan pada
perkantoran/perusahaan, sekolah, universitas, dll. Intranet juga merupakan suatu jaringan LAN
(Local Area Network) yang hanya mencakup wilayah lokal/kecil.
-Jaringannya yang sempit (lokal).
-Perkembangannya lambat.
-Biasa digunakan oleh perkantoran/perusahaan, sekolah, universitas, dan organisasi lainnya.
Sumber : http://febymercu12.blogspot.co.id/2017/04/sim-feby-ratna-sari-hapzi-ali-sumber.html ( 29
September 2017, 22:10)

More Related Content

What's hot

SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...aprilia wahyu perdani
 
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...nur hasnah
 
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...Nella Dwi Septiani
 
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...Ekaaase
 
4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...
4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...
4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...DwiLarasati98
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...Milaa Millah
 
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...bank bjb
 
Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...
Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...
Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...Ria Andriani
 
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...tettivera
 
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...Ratna Priatiningsih
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...Annisa Safitri
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017RakaKhevrianur
 
Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)
Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)
Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)FachrulAdam4
 
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...nrlputri26
 
Sistem informasi manajemen.
Sistem informasi manajemen.Sistem informasi manajemen.
Sistem informasi manajemen.JokoSupriyono7
 
Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...
Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...
Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...WidyaNingsih24
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenmukhamadricki
 
Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14RizkyRismawati
 
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)SITINURHIKMAH11
 

What's hot (20)

SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,Sumber Daya Komp...
 
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
 
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi , un...
 
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
 
4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...
4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...
4, sim, dwi larasati, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univer...
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ...
 
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Universi...
 
Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...
Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...
Sim,ria andriani,prof hapzi,sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas...
 
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, uni...
 
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Sumber daya komputasi dan komunikasi, Un...
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi ...
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
 
Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)
Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)
Facrul adam sistem informasi manajemen (43116120120)
 
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
 
Sistem informasi manajemen.
Sistem informasi manajemen.Sistem informasi manajemen.
Sistem informasi manajemen.
 
Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...
Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...
Sim,widyaningsih,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu buana,j...
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
SIM Forum & Kuis
SIM Forum & Kuis SIM Forum & Kuis
SIM Forum & Kuis
 
Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14
 
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
 

Similar to Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas mercu buana, 2017

Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...
Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...
Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...CichaAnjasmara
 
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...yasminnavisa
 
Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...
Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...
Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...dellaameliza
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...Fajar Muh Triadi Sakti
 
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...Indri Novika Sari
 
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...Titis Puspa
 
Sim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasi
Sim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasiSim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasi
Sim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasiFitriana Rahayu
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...Khusrul Kurniawan
 
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptxDickyDarmawan44
 
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...AGUS SAIFUL
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...JordanOctavian
 
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...Siti Maesaroh
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...Siti Maesaroh
 

Similar to Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas mercu buana, 2017 (13)

Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...
Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...
Sim, 4, cicha dwi, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, univ.merc...
 
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
Sim,5, yasmin navisa, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,univers...
 
Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...
Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...
Sim, 9, della ameliza, prof. dr. hapzi ali, cma, information in implementatio...
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
 
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
 
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
 
Sim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasi
Sim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasiSim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasi
Sim fitriana rahayu-prof.hapzi-minggu 5-sumber daya komputasi dan komunikasi
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Alt...
 
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
 
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
SIM,Agus Saiful,Prof.Dr.Ir Hapzi Ali, MM ,CMA,Sumber Daya Komputasi Dan Komun...
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
 
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
 

Recently uploaded

Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.pptsantikalakita
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptAchmadHasanHafidzi
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptAchmadHasanHafidzi
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAAchmadHasanHafidzi
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerjamonikabudiman19
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptxfitriamutia
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptximamfadilah24062003
 
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptxV5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptxBayuUtaminingtyas
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYARirilMardiana
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptAchmadHasanHafidzi
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxTheresiaSimamora1
 
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdfIde dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdfPerkuliahanDaring
 
power point tentang koperasi simpan pinjam di indonesia
power point tentang koperasi simpan pinjam di indonesiapower point tentang koperasi simpan pinjam di indonesia
power point tentang koperasi simpan pinjam di indonesiaMukhamadMuslim
 

Recently uploaded (16)

Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
 
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptxV5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS METODE GRAFIK.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS METODE GRAFIK.pptxANALISIS SENSITIVITAS METODE GRAFIK.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS METODE GRAFIK.pptx
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
 
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdfIde dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
 
power point tentang koperasi simpan pinjam di indonesia
power point tentang koperasi simpan pinjam di indonesiapower point tentang koperasi simpan pinjam di indonesia
power point tentang koperasi simpan pinjam di indonesia
 

Sim, dhevi erini, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universitas mercu buana, 2017

  • 1. Dengan adanya sumber komputasi maka komunikasi pun berjalan. Dengan adanya jaringan- jaringan para manajer dapat mengunakan waktunya secara efektif dan efisien khususnya dalam pengambilan keputusan yang akurat dan tepat. Komunikasi membutuhkan standar karena berbagai perusahaan peranti keras komputerdan telepon harus mempunyai penyajian data yang sama dan dapat dipahami disepanjak pergerakan media komunikasi. Untuk mencapai komunikasi yang baiok maka dari sumber komputasi harus memilki alat-alat yang cepat, dan aman. ANALISIS SISTEM 1. Dilakukan proses penilaian, identifikasi dan evaluasi komponen dan hubungan timbal-balik yang terkait dalam pengembangan sistem; definisi masalah, tujuan, kebutuhan, prioritas dan kendala-kendala sistem; ditambah identifikasi biaya, keuntungan dan estimasi jadwal untuk solusi yang berpotensi. 2. Fase analisis sistem adalah fase profesional sistem melakukan kegiatan analisis sistem. 3. Laporan yang dihasilkan menyediakan suatu landasan untuk membentuk suatu tim proyek sistem dan memulai fase analisis sistem. 4. Tim proyek sistem memperoleh pengertian yang lebih jelas tentang alasan untuk mengembangkan suatu sistem baru. 5. Ruang lingkup analisis sistem ditentukan pada fase ini. Profesional sistem mewawancarai calon pemakai dan bekerja dengan pemakai yang bersangkutan untuk mencari penyelesaian masalah dan menentukan kebutuhan pemakai. 6. Beberapa aspek sistem yang sedang dikembangkan mungkin tidak diketahui secara penuh pada fase ini, jadi asumsi kritis dibuat untuk memungkinkan berlanjutnya siklus hidup pengembangan sistem. 7. Pada akhir fase analisis sistem, laporan analisis sistem disiapkan. Laporan ini berisi penemuan-penemuan dan rekomendasi. Bila laporan ini disetujui, tim proyek sistem siap untuk memulai fase perancangan sistem secara umum. Bila laporan tidak disetujui, tim proyek sistem harus menjalankan analisis tambahan sampai semua peserta setuju.
  • 2. PENGEMBANGAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI METODE ALTERNATIF Pengembangan sistem metode alternatif dapat berupa pengembangan sistem metode : 1) Paket (Package) Ketersediaan paket harus diperiksa, apakah paket harus dibeli atau mengembangkan STI sendiri. Kelebihan • Kualitas paket yang baik • Dapat digunakan sketika • Harga paket relative murah • Dapat digunakan untuk rekayasa ulang proses bisnis • Kompatibel dengan sesame oengguna paket Kelemahan • Tidak sesuai untuk aplikasi yang unik • Perbaikan, modifikasi dan pengembangan paket sulit dikerjakan sendiri • Basis data tidak terintegrasi dengan aplikasi lainnya • Ketergantungan dari pemasok • Tidak memberikan keuntungan kompetisi 2) Metode Prototip (Prototyping) Prototyping adalah pengembangan yang cepat dan pengujian terhadap model kerja (prototipe) dari aplikasi baru melalui proses interaksi dan berulang-ulang yang biasa digunakan ahli sistem informasi dan ahli bisnis. Keunggulan prototyping adalah : 1. Adanya komunikasi yang baik antara pengembang dan pelanggan. 2. Pengembang dapat bekerja lebih baik dalam menentukan kebutuhan pelanggan. 3. Pelanggan berperan aktif dalam pengembangan sistem. 4. Lebih menghemat waktu dalam pengembangan sistem. 5. Penerapan menjadi lebih mudah karena pemakai mengetahui apa yang diharapkannya. kelemahan prototyping adalah : 1. Pelanggan tidak melihat bahwa perangkat lunak belum mencerminkan kualitas perangkat
  • 3. lunak secara keseluruhan dan belum memikirkan peneliharaan dalam jangka waktu yang lama. 2. Pengembang biasanya ingin cepat menyelesaikan proyek sehingga menggunakan algoritma dan bahasa pemrograman sederhana. 3. Hubungan pelanggan dengan komputer mungkin tidak menggambarkan teknik perancangan yang baik. 3) Metode Pengembangan Oleh Pemakai (End User Computing Atau End User Devolopment) Jika dampaknya sempit, yaitu hanya pada individu pemakai sistem yang sekaligus pengembang sistem itu saja, maka EUC (end user computing) dapat dilakukan. Sebaliknya jika dampaknya luas sampai ke organisasi, pengembangan sistem EUC akan berbahaya, karena jika terjadi kesalahan, dampaknya akan berpengaruh pada pemakai sistem lainnya atau pada organisasi secara luas. • Kelebihan - Menghindari masalah kemacetan di departmen sistem informasi jika harus dikembangkan di departmen tsb. - Kebutuhan pemakai sistem dapat lebih terpenhi. - Meningkatkan keterlibatan pemakai didalam pengembangan sistem. • Kekurangan - Tidak semua pemakai sistem mempunyai pemahaman tentang teknologi sistem informasi. - Memiliki risiko mengganggu bahkan merusak sistem informasi lain. - Kelemahan teknis. 4) Metode Outsourcing Outsourcing adalah metode penggunaan sumber daya manusia yang berasal dari pihak eksternal (pihak ketiga) untuk menangani atau membangun sistem perusahaan dengan cara membeli aplikasi dengan vendor. Perbedaan metode konvensional dengan metode alternatif. Dengan metode pengembangan secara konvensional, yaitu metode siklus hidup pengembangan sistem, yang dikembangkan oleh analisis sistem. Alasan menggunakan metode ini digunakan untuk mengembangkan
  • 4. sistem teknologi informasi yang kompleks. Selanjutnya pengembangan sistem teknologi informasi alternatif model paket dilakukan dengan membeli paket perangkat lunak yang ada. Paket sekarang banyak tersedia di pasaran karena banyak aplikasi bisnis yang bersifat umum seperti tersedia di pasaran karena banyak aplikasi bisnis yang bersifat umum seperti misalnya aplikasi akuntasi, keungan dan aplikasi-aplikasi lainnya. Jika paket tersedia perusahaan tidak perlu merancang dan menulis program sendiri aplikasinya.di dalam memilih paket, terdapat beberapa faktor yang harus diperhatikan yaitu : 1) spesifikasi yang dibutuhkan oleh perusahaan, 2) ketersedian paket, 3) mengevaluasi kemampuan paket. Apabila paket tidak tersedia, prioritas kedua biasanya jatuh pada outsourcing. Berikutnya yang perlu dipertimbangkan adalah metode prototyping. Metode prototyping banyak digunakan untuk mengembangkan sistem teknologi informasi yang harus segera dioperasikan. PEMBERDAYAAN DATA SECARA ELEKTRONIK LEBIH BAIK DARI PADA MANUAL Dengan pengembangan sistem tersebut akan didapat beberapa manfaat utama, yakni : peningkatan kemampuan dan kemudahan akses data secara tepat waktu (improved the timeliness and accessiblity of data), meningkatkan efisiensi biaya dan waktu (saves funds and time), dan meningkatkan kualitas data (improve data quality). SOFTWARE PESANAN MELALUI KONSULTAN IT (OUTSOURCING) LEBIH MAHAL DARI SOFTWARE JADI YANG ADA DI PASARAN SOFTWARE APLIKASI Software Jadi Software ini sudah dibuat di awal berdasarkan riset ke lapangan sehingga secara pasti penyedia sudah membuat paket-paket edisi yang cocok untuk berbagai bidang usaha yang ada di lapangan baik skala mikro, kecil, menengah, maupun besar. Perusahaan melalui pebisnis atau pegawai yang bersinggungan langsung dengan akuntansi dapat langsung memilih edisi apa yang cocok atau paling tidak nyaris mendekati dengan alur bisnisnya. Tentunya sebelum memilih edisi yang sudah jadi ini, perusahaan berhak konsultasi kepada tim konsultan produk
  • 5. penyedia secara perinci sehingga memperoleh rekomendasi yang tepat. Karena jenis software ini sudah dibuat diawal tanpa dimungkinkannya pengubahsuaian program (tidak dapat dimodifikasi) namun hanya dimungkinkan upgrade fasilitas, layanan purnajual pun terjamin, katakanlah pelatihan (training) dan layanan bantuan baik gratis maupun berbayar. Penyedia menyajikan layanan training agar pengguna bisa belajar, memahami, dan menyesuaikan diri dengan prosedur input di software jadinya. Sasaran perusahaan akan software jadi ini tidak harus selalu perusahaan besar, tetapi juga institusi pendidikan, jasa, nirlaba, perusahaan skala kecil bahkan dapat juga diimplementasikan untuk pembukuan rumah tangga. Inilah mengapa software ERP dengan model yang sudah jadi ini banyak menjadi incaran perusahaan dengan pertimbangan ke-simpel-annya, implementasi cepat, dan jaminan layanan purnajualnya. Software jadi ini bisa juga disebut sebagai software semi-ERP. Software Pesanan Menurut namanya, software ini memang dibuat berdasarkan pesanan perusahaan alias belum ada wujud barunya jika belum ada yang memesan. Penyedia akan membuat software ERP model pesanan ini jika ada perusahaan yang menjadi prospek proyeknya. Karena modelnya berupa pesanan, banyak tahapan yang harus dilalui oleh perusahaan agar pertimbangan memilih software ini tidak salah langkah. Adapun tahapan yang harus dilalui sebagai berikut: 1. Persiapkan data secara perinci alur kegiatan bisnis yang terdiri dari setidaknya 3 alur utama yakni kegiatan operasional, kegiatan keuangan dan akuntansi, dan kegiatan departemen sumber daya manusia (HRD). 2. Pertimbangkan apakah langkah menggunakan software ERP modifikasi/ pesanan ini dapat mengembangkan kinerja perusahaan dan bagaimana proyeksinya. 3. Pertimbangkan apakah para pelaku usaha/ tenaga kerja sanggup mengimplementasikan software ERP model ini. 4. Pertimbangkan anggaran beban yang harus dikeluarkan untuk investasi di software ERP pesanan ini. 5. Pemilihan penyedia/ vendor yang bonafide. 6. Konsultasikan secara lengkap semua poin 1 hingga 5 kepada penyedia.
  • 6. Ini adalah 6 poin utama yang harus dilalui meskipun ada poin lainnya yang mungkin bisa ditambahkan. Dari uraian di atas, yang akan terlintas di pikiran Anda pasti pemilihan software model ini biasanya dilakukan oleh perusahaan-perusahaan berskala besar. Ya, pemikiran Anda tepat. Pasalnya dana yang wajib diinvestasikan untuk satu sistem ERP pesanan ini biasanya tidak kurang dari ratusan juta rupiah dan tentunya memerlukan waktu berbulan-bulan bahkan tahunan agar bisa memulai implementasinya (ini pun baru tahap awal). Adapun kendala yang ditemui untuk memulai penerapan software ERP pesanan adalah sebagai berikut: 1. Investasi sangat mahal sebab ERP model modifikasi ini merupakan software yang bisa diubahsuai (modified) berdasarkan kebutuhan perusahaan. 2. Tidak ada jaminan keberhasilan implementasi di suatu perusahaan meskipun ada juga perusahaan yang telah membuktikan keberhasilannya. 3. Karena ia dibuat berdasarkan pesanan alur operasional perusahaan, proses pembuatannya tidak jarang memerlukan waktu berbulan-bulan bahkan tahunan. Hal ini dapat terjadi karena pihak penyelenggara harus menguji coba software buatannya dan memastikan sedikit bug yang kemungkinan muncul. Lamanya pengembangan software dan implementasi inilah yang menjadi salah satu sebab harganya sangat menjulang tinggi. 4. Pelatihan yang berterusan kepada para pegawai yang menjalankan sistem ini. 5. Biaya layanan purnajual seperti pemeliharaan dan bantuan yang cukup besar dan biasanya dibayar di muka untuk jangka waktu tertentu. Oleh sebab itu, investasi di bidang software ERP harus dimulai dengan pembelajaran pengalaman dari suksesor terdahulu diiringi dengan metode perencanaan yang tepat. Sebaiknya kenali skala bisnis Anda dan kenali kebutuhan yang tepat. PERBEDAAN INTERNET DAN INTRANET Internet (Interconnection Networking) adalah suatu jaringan komputer yang saling terhubung antar komputer yang satu dengan komputer yang lainnya menggunakan standar sistem global
  • 7. Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran. Sehingga saling dapat berinteraksi, berkomunikasi, dan saling bertukar informasi. -Jaringannya yang luas & cepat (seluruh dunia). -Perkembangannya sangat pesat. -Bisa digunakan oleh siapa saja dan kapan saja. Intranet adalah satu jaringan (Private Network) yang menggunakan protokol internet TCP/IP untuk berbagi informasi penting dalam lingkup lokal. Misalnya digunakan pada perkantoran/perusahaan, sekolah, universitas, dll. Intranet juga merupakan suatu jaringan LAN (Local Area Network) yang hanya mencakup wilayah lokal/kecil. -Jaringannya yang sempit (lokal). -Perkembangannya lambat. -Biasa digunakan oleh perkantoran/perusahaan, sekolah, universitas, dan organisasi lainnya. Sumber : http://febymercu12.blogspot.co.id/2017/04/sim-feby-ratna-sari-hapzi-ali-sumber.html ( 29 September 2017, 22:10)