SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
TANTANGAN
KNOWLEDGE SHARING
Mata Kuliah : Belajar dan Kinerja
Dosen Pengampu: Dra. Suprayekti, M.Pd
Knowledge sharing bukanlah suatu proses
yang terjadi begitu saja. Knowledge
sharing memerlukan rekayasa, fasilitas
dan fasilitator sehingga proses dan
hasilnya sesuai dengan yang diharapkan.
Berbagai hambatan untuk membagikan
pengetahuan harus dapat diatasi untuk
menjamin efektivitas dari knowledge
sharing di dalam dan antar suatu
organisasi.
Masalah yang ditimbulkan oleh dilema sosial
biasanya disebabkan oleh perilaku manusia, yaitu
rendahnya keinginan untuk berbagi, belum
terbangunnya hubungan antara penerima dan
pengirim pengetahuan, tidak adanya
pengetahuan tentang pengetahuan itu sendiri
(no knowledge of knowledge), adanya gengsi
atau rasa malu untuk mengakui
ketidaktahuannya sendiri, rendahnya saling
percaya dalam organisasi, dan khususnya untuk
perusahaan multinasional adalah rendahnya
keterampilan mempresentasikan pengetahuan
karyawan khususnya disebabkan oleh
keterbatasan bahasa.
Job insecurity adalah kekuatiran dan ketakutan
yang di rasakan pekerja terhadap posisinya atau
posisi yang ingin di capainya jika dia
membagikan pengetahuannya. Hal ini terjadi
karena knowledge merupakan salah satu
komponen penting dari kompetensi seseorang
selain skill dan attitude, yang menjadi
pertimbangan dari pimpinan untuk
mempertahankan seseorang dalam posisinya
atau untuk mem promosikan seseorang ke
posisi yang lebih tinggi. Knowledge ini relatif
lebih mudah diukur dan diuji, dibandingkan
dengan kompetensi lainnya seperti attitude.
Rendahnya keinginan untuk berbagi
(unwillingness to share dan knowledge
hoarding) biasanya disebabkan oleh
adanya power yang akan tetap dimiliki
jika pengetahuan itu tetap ditahan oleh
pemiliknya atau tidak adanya manfaat
langsung atau tidak langsung yang dapat
diterima oleh orang yang berbagi. Untuk
mengatasi hal ini, perlu ditekankan
manfaat berbagi pengetahuan yang akan
diperoleh oleh orang yang berbagi
pengetahuan, misalnya akan dikenal
banyak orang dan membentuk image
yang lebih baik.
Budaya perusahaan yaitu perilaku kolektif yang
kurang transparan dan belum terbentuknya
komunikasi terbuka. Strategi perusahaan juga
dapat menghambat knowledge sharing,
misalnya perusahaan yang akan melaksanakan
down/right sizing akan mengakibatkan
meningginya perasaan job insecurity di kalangan
anggota organisasi. Masalah lain yang tidak
kurang pentingnya, adalah kondisi kebijakan dan
praktek pengelolaan modal manusia yang kurang
mampu memotivasi munculnya perilaku dan
keinginan berbagi pengetahuan dan belum
efektifnya penerapan ke bijakan dalam
merekognisi dan menghargai perilaku sharing.
Tantangan terhadap knowledge sharing
juga terjadi karena adanya hambatan
yang bersifat organisasional, yaitu
hambatan hirarkis dan hambatan
fungsional.
Hambatan hirarkis terjadi karena ada
ke senjangan komunikasi antara atasan
dan bawahan, di mana po sisi tertentu
dan orang yang mendudukinya terkesan
sakral, sehingga terkesan menakutkan
untuk didekati.
Hambatan fungsional terjadi akibat
terbentuknya silo-silo yang sulit di
tembus siapa pun pada fungsi-fungsi
tertentu, misalnya fungsi perencanaan,
fungsi HR, fungsi keuangan dan fungsi
pemasaran. Silo-silo ini begitu terisolasi
dan merasa dirinya paling tahu tentang
bidangnya, sehingga sangat tertutup
untuk menerima masukan dari luar
fungsinya
Probst et.al (2000), menyatakan bahwa
interaksi, komunikasi, transparansi dan
integrasi merupakan prasyarat terjadinya
transformasi pengetahuan individual
menjadi pengetahuan kolektif. Elemen-
elemen dasar ini hanya akan kita temui
dalam suatu tim yang solid. Hal inilah yang
menyebabkan knowledge sharing yang
optimal lebih sering terjadi melalui
komunitas atau grup.
Hambatan komunikasi akan mengakibatkan
munculnya pulau-pulau pengetahuan, baik
dalam suatu bagian maupun pada individu.
Pulau-pulau pengetahuan ini merupakan
pengetahuan yang tidak efisien karena hanya
dapat dimanfaatkan secara individual atau unit
yang memilikinya, juga sering tidak bisa
menghasilkan suatu solusi secara sendirian.
Melalui tim yang solid, pulau-pulau
pengetahuan dari setiap individu/unit akan
mencair dan bergabung membentuk
pengetahuan kolektif yang jauh lebih efektif
dan lebih bermutu dari pengetahuan individual
dan dapat dieksploitasi secara maksimal
Penyebab masalah no knowledge of
knowledge, adalah rendahnya kesadaran
karyawan tentang arti penting
pengetahuan yang dimilikinya dan
dimiliki organisasinya. Mereka tidak
menyadari bahwa pengetahuan yang
dimiliki dirinya, unit dan organisasinya itu
memiliki nilai sehingga perlu dibagikan
kepada karyawan atau unit lainnya
Tantangan lain yang perlu dibenahi dalam
menggalakkan knowledge sharing adalah
kebijakan pengelolaan human capital. Harus
ada kebijakan yang mampu merekognisi
keinginan seseorang untuk berbagi
pengetahuan baik secara tertulis maupun
secara lisan, dan keaktifan berbagi
pengetahuan ini sebaiknya terintegrasi dengan
kebijakan performansi dan kebijakan karir.
Sering terjadi seseorang yang
menjadi sumber pengetahuan yang orisinil
tertinggal karirnya, hanya karena orang
tersebut kurang lihai menjual pengetahuan
yang dimilikinya.
Masalah yang ditimbulkan knowledge dilema
antara lain diakibatkan oleh kelengketan
pengetahuan (the stickiness of knowledge) atau
sulitnya memindahkan knowledge dan tidak
adanya identitas bersama (common identity) yang
berdampak pada rendahnya saling pengertian
partisipan knowledge sharing. Masalah
kelengketan pengetahuan terkait dengan sifat
alami dari pengetahuan itu sendiri yang sebagian
besar berada di dalam diri atau otak manusia,
sehingga secara alami cenderung sulit
dikomunikasikan atau dibagikan. Kelengketan
pengetahuan juga terkait dengan jenis
pengetahuan itu sendiri. Pengetahuan tacit tentu
lebih sulit atau membutuhkan upaya yang lebih
besar untuk membagikannya.
Selain itu faktor-faktor lain yang menghambat
perilaku knowledge sharing yang termasuk
dalam dilema pengetahuan adalah sikap yang
belum lepas dari anggota organisasi seperti:
knowledge is power dan power bukan untuk
di-share, sikap ini akan mendorong anggota
organisasi untuk menahan pengetahuannya
untuk dimiliki secara eksklusif (knowledge
hoarding). Untuk mengeleminir knowledge
hoarding, perusahaan perlu menanamkan
suatu nilai untuk menghargai pengetahuan
seseorang, sehingga orang yang sudah
membagikan pengetahuannya jangan sampai
ditinggalkan sesudah pengetahuannya dikuasai
oleh orang lain.
Faktor berikutnya adalah belum tersedianya
strategi pengetahuan di organisasi tersebut
khususnya dalam memenuhi kebutuhan
pengetahuannya dan mengalirkan
pengetahuan di dalam organisasi itu sendiri,
serta belum efektifnya strategi KM dalam
mengatasi hambatanhambatan knowledge
sharing dari sisi dilema sosial dan
pengetahuan itu sendiri

More Related Content

What's hot

Persfektif dalam organisasi
Persfektif dalam organisasiPersfektif dalam organisasi
Persfektif dalam organisasiKacung Abdullah
 
Ukuran dan Daur Hidup Organisasi
Ukuran dan Daur Hidup OrganisasiUkuran dan Daur Hidup Organisasi
Ukuran dan Daur Hidup OrganisasiWisnu Dewobroto
 
Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiFrans Dione
 
Pengertian dan manfaat Knowledge Sharing
Pengertian dan manfaat Knowledge SharingPengertian dan manfaat Knowledge Sharing
Pengertian dan manfaat Knowledge SharingGusti Ani
 
4 aktivitas manajerial
4 aktivitas manajerial4 aktivitas manajerial
4 aktivitas manajerialYudi Dwi Harjo
 
Kepemimpinan Transaksional dan Transformasional
Kepemimpinan Transaksional dan TransformasionalKepemimpinan Transaksional dan Transformasional
Kepemimpinan Transaksional dan TransformasionalNurmansyah Arif W
 
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
Tugas sim   sistem pengambilan keputusanTugas sim   sistem pengambilan keputusan
Tugas sim sistem pengambilan keputusanTheresia Magdalena
 
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INISISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INIKasi Irawati
 
Tantangan Berbagi Pengetahuan
Tantangan Berbagi PengetahuanTantangan Berbagi Pengetahuan
Tantangan Berbagi PengetahuanGusti Ani
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanMonang Sinaga
 
Manajemen Resiko dalam Cloud Computing
Manajemen Resiko dalam Cloud ComputingManajemen Resiko dalam Cloud Computing
Manajemen Resiko dalam Cloud ComputingAndina Nuringgani
 
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings groupAnalisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings groupgilang dwi jatnika
 
3. lingkungan organisasi manajemen
3. lingkungan organisasi manajemen3. lingkungan organisasi manajemen
3. lingkungan organisasi manajemenYosie Andre Victora
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanTri Widodo W. UTOMO
 

What's hot (20)

Persfektif dalam organisasi
Persfektif dalam organisasiPersfektif dalam organisasi
Persfektif dalam organisasi
 
Ukuran dan Daur Hidup Organisasi
Ukuran dan Daur Hidup OrganisasiUkuran dan Daur Hidup Organisasi
Ukuran dan Daur Hidup Organisasi
 
Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasi
 
Pengertian dan manfaat Knowledge Sharing
Pengertian dan manfaat Knowledge SharingPengertian dan manfaat Knowledge Sharing
Pengertian dan manfaat Knowledge Sharing
 
4 aktivitas manajerial
4 aktivitas manajerial4 aktivitas manajerial
4 aktivitas manajerial
 
Kepemimpinan Transaksional dan Transformasional
Kepemimpinan Transaksional dan TransformasionalKepemimpinan Transaksional dan Transformasional
Kepemimpinan Transaksional dan Transformasional
 
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
Tugas sim   sistem pengambilan keputusanTugas sim   sistem pengambilan keputusan
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
 
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INISISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
 
Tantangan Berbagi Pengetahuan
Tantangan Berbagi PengetahuanTantangan Berbagi Pengetahuan
Tantangan Berbagi Pengetahuan
 
Penetapan tujuan organisasi
Penetapan tujuan organisasiPenetapan tujuan organisasi
Penetapan tujuan organisasi
 
6. pembuatan keputusan
6. pembuatan keputusan6. pembuatan keputusan
6. pembuatan keputusan
 
Scientific management theory
Scientific management theoryScientific management theory
Scientific management theory
 
Budaya Organisasi
Budaya OrganisasiBudaya Organisasi
Budaya Organisasi
 
#3 pendekatan sdm
#3 pendekatan sdm#3 pendekatan sdm
#3 pendekatan sdm
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
 
Konsep dan variabel
Konsep dan variabelKonsep dan variabel
Konsep dan variabel
 
Manajemen Resiko dalam Cloud Computing
Manajemen Resiko dalam Cloud ComputingManajemen Resiko dalam Cloud Computing
Manajemen Resiko dalam Cloud Computing
 
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings groupAnalisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
 
3. lingkungan organisasi manajemen
3. lingkungan organisasi manajemen3. lingkungan organisasi manajemen
3. lingkungan organisasi manajemen
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
 

Similar to MENGATASI HAMBATAN

ppt Knowledge.pptx
ppt Knowledge.pptxppt Knowledge.pptx
ppt Knowledge.pptxAhmadMasrur6
 
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...wandasoraya
 
Perspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen PengetahuanPerspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen PengetahuanAdiza Fatin
 
The Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. Baldanullah
The Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. BaldanullahThe Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. Baldanullah
The Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. BaldanullahNISBALDANULLAH
 
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajarNilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajarnavyndl29
 
Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))
Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))
Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))Riesmapermata1
 
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...xena levina
 
Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...
Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...
Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...IwanMuklas
 
SISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYA
SISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYASISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYA
SISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYASitiAisyahMaudina
 
PENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDM
PENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDMPENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDM
PENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDMVorata Alvorata
 
6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...
6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...
6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...Desi_Indri_Yanti
 
6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...
6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...
6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...Munibfachrur
 
Pendekatan budaya dan kritisreview forum
Pendekatan budaya dan kritisreview forumPendekatan budaya dan kritisreview forum
Pendekatan budaya dan kritisreview forumIda Ananda
 
Pengertian dan Manfaat Berbagi Pengetahuan
Pengertian dan Manfaat Berbagi PengetahuanPengertian dan Manfaat Berbagi Pengetahuan
Pengertian dan Manfaat Berbagi PengetahuanGusti Ani
 

Similar to MENGATASI HAMBATAN (20)

ppt Knowledge.pptx
ppt Knowledge.pptxppt Knowledge.pptx
ppt Knowledge.pptx
 
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,...
 
TUGAS 5
TUGAS 5TUGAS 5
TUGAS 5
 
Perspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen PengetahuanPerspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen Pengetahuan
 
Chapter 5 km sharing
Chapter 5 km sharingChapter 5 km sharing
Chapter 5 km sharing
 
Fungsi pengarahan
Fungsi pengarahanFungsi pengarahan
Fungsi pengarahan
 
The Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. Baldanullah
The Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. BaldanullahThe Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. Baldanullah
The Nature of Interpersonal Skill by N.I.S. Baldanullah
 
PMDO
PMDOPMDO
PMDO
 
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajarNilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
 
Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))
Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))
Pengaruh gaya kepemimpinan dengan kinerja karyawan (Riesma permata c(1961072))
 
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
 
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
 
Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...
Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...
Usaha6,iwan muklas,hapzi ali,komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan,uni...
 
SISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYA
SISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYASISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYA
SISTEM INFORMASI PENGELOLA PENGETAHUAN DAN SUMBER DAYA
 
PENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDM
PENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDMPENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDM
PENTINGNYA MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI ORGANISASI DAN SDM
 
6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...
6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...
6 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali komunikasi dan mengetahui model ke...
 
6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...
6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...
6, wira usaha, munib fachrur rozi, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model...
 
Pendekatan budaya dan kritisreview forum
Pendekatan budaya dan kritisreview forumPendekatan budaya dan kritisreview forum
Pendekatan budaya dan kritisreview forum
 
6 kwu
6   kwu6   kwu
6 kwu
 
Pengertian dan Manfaat Berbagi Pengetahuan
Pengertian dan Manfaat Berbagi PengetahuanPengertian dan Manfaat Berbagi Pengetahuan
Pengertian dan Manfaat Berbagi Pengetahuan
 

More from Gusti Ani

Peranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saing
Peranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saingPeranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saing
Peranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saingGusti Ani
 
Pengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisitPengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisitGusti Ani
 
Rangkuman knowledge sharing
Rangkuman knowledge sharingRangkuman knowledge sharing
Rangkuman knowledge sharingGusti Ani
 
Contoh penerapan konsep seci pada knowledge sharing
Contoh penerapan konsep seci pada knowledge sharingContoh penerapan konsep seci pada knowledge sharing
Contoh penerapan konsep seci pada knowledge sharingGusti Ani
 
Peranan Berbagi Pengetahuan
Peranan Berbagi Pengetahuan Peranan Berbagi Pengetahuan
Peranan Berbagi Pengetahuan Gusti Ani
 
Pengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisitPengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisitGusti Ani
 

More from Gusti Ani (6)

Peranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saing
Peranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saingPeranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saing
Peranan knowledge sharing dalam meningkatkan daya saing
 
Pengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisitPengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisit
 
Rangkuman knowledge sharing
Rangkuman knowledge sharingRangkuman knowledge sharing
Rangkuman knowledge sharing
 
Contoh penerapan konsep seci pada knowledge sharing
Contoh penerapan konsep seci pada knowledge sharingContoh penerapan konsep seci pada knowledge sharing
Contoh penerapan konsep seci pada knowledge sharing
 
Peranan Berbagi Pengetahuan
Peranan Berbagi Pengetahuan Peranan Berbagi Pengetahuan
Peranan Berbagi Pengetahuan
 
Pengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisitPengetahuan tacit dan eksplisit
Pengetahuan tacit dan eksplisit
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 

MENGATASI HAMBATAN

  • 1. TANTANGAN KNOWLEDGE SHARING Mata Kuliah : Belajar dan Kinerja Dosen Pengampu: Dra. Suprayekti, M.Pd
  • 2. Knowledge sharing bukanlah suatu proses yang terjadi begitu saja. Knowledge sharing memerlukan rekayasa, fasilitas dan fasilitator sehingga proses dan hasilnya sesuai dengan yang diharapkan. Berbagai hambatan untuk membagikan pengetahuan harus dapat diatasi untuk menjamin efektivitas dari knowledge sharing di dalam dan antar suatu organisasi.
  • 3. Masalah yang ditimbulkan oleh dilema sosial biasanya disebabkan oleh perilaku manusia, yaitu rendahnya keinginan untuk berbagi, belum terbangunnya hubungan antara penerima dan pengirim pengetahuan, tidak adanya pengetahuan tentang pengetahuan itu sendiri (no knowledge of knowledge), adanya gengsi atau rasa malu untuk mengakui ketidaktahuannya sendiri, rendahnya saling percaya dalam organisasi, dan khususnya untuk perusahaan multinasional adalah rendahnya keterampilan mempresentasikan pengetahuan karyawan khususnya disebabkan oleh keterbatasan bahasa.
  • 4. Job insecurity adalah kekuatiran dan ketakutan yang di rasakan pekerja terhadap posisinya atau posisi yang ingin di capainya jika dia membagikan pengetahuannya. Hal ini terjadi karena knowledge merupakan salah satu komponen penting dari kompetensi seseorang selain skill dan attitude, yang menjadi pertimbangan dari pimpinan untuk mempertahankan seseorang dalam posisinya atau untuk mem promosikan seseorang ke posisi yang lebih tinggi. Knowledge ini relatif lebih mudah diukur dan diuji, dibandingkan dengan kompetensi lainnya seperti attitude.
  • 5. Rendahnya keinginan untuk berbagi (unwillingness to share dan knowledge hoarding) biasanya disebabkan oleh adanya power yang akan tetap dimiliki jika pengetahuan itu tetap ditahan oleh pemiliknya atau tidak adanya manfaat langsung atau tidak langsung yang dapat diterima oleh orang yang berbagi. Untuk mengatasi hal ini, perlu ditekankan manfaat berbagi pengetahuan yang akan diperoleh oleh orang yang berbagi pengetahuan, misalnya akan dikenal banyak orang dan membentuk image yang lebih baik.
  • 6. Budaya perusahaan yaitu perilaku kolektif yang kurang transparan dan belum terbentuknya komunikasi terbuka. Strategi perusahaan juga dapat menghambat knowledge sharing, misalnya perusahaan yang akan melaksanakan down/right sizing akan mengakibatkan meningginya perasaan job insecurity di kalangan anggota organisasi. Masalah lain yang tidak kurang pentingnya, adalah kondisi kebijakan dan praktek pengelolaan modal manusia yang kurang mampu memotivasi munculnya perilaku dan keinginan berbagi pengetahuan dan belum efektifnya penerapan ke bijakan dalam merekognisi dan menghargai perilaku sharing.
  • 7. Tantangan terhadap knowledge sharing juga terjadi karena adanya hambatan yang bersifat organisasional, yaitu hambatan hirarkis dan hambatan fungsional. Hambatan hirarkis terjadi karena ada ke senjangan komunikasi antara atasan dan bawahan, di mana po sisi tertentu dan orang yang mendudukinya terkesan sakral, sehingga terkesan menakutkan untuk didekati.
  • 8. Hambatan fungsional terjadi akibat terbentuknya silo-silo yang sulit di tembus siapa pun pada fungsi-fungsi tertentu, misalnya fungsi perencanaan, fungsi HR, fungsi keuangan dan fungsi pemasaran. Silo-silo ini begitu terisolasi dan merasa dirinya paling tahu tentang bidangnya, sehingga sangat tertutup untuk menerima masukan dari luar fungsinya
  • 9. Probst et.al (2000), menyatakan bahwa interaksi, komunikasi, transparansi dan integrasi merupakan prasyarat terjadinya transformasi pengetahuan individual menjadi pengetahuan kolektif. Elemen- elemen dasar ini hanya akan kita temui dalam suatu tim yang solid. Hal inilah yang menyebabkan knowledge sharing yang optimal lebih sering terjadi melalui komunitas atau grup.
  • 10. Hambatan komunikasi akan mengakibatkan munculnya pulau-pulau pengetahuan, baik dalam suatu bagian maupun pada individu. Pulau-pulau pengetahuan ini merupakan pengetahuan yang tidak efisien karena hanya dapat dimanfaatkan secara individual atau unit yang memilikinya, juga sering tidak bisa menghasilkan suatu solusi secara sendirian. Melalui tim yang solid, pulau-pulau pengetahuan dari setiap individu/unit akan mencair dan bergabung membentuk pengetahuan kolektif yang jauh lebih efektif dan lebih bermutu dari pengetahuan individual dan dapat dieksploitasi secara maksimal
  • 11. Penyebab masalah no knowledge of knowledge, adalah rendahnya kesadaran karyawan tentang arti penting pengetahuan yang dimilikinya dan dimiliki organisasinya. Mereka tidak menyadari bahwa pengetahuan yang dimiliki dirinya, unit dan organisasinya itu memiliki nilai sehingga perlu dibagikan kepada karyawan atau unit lainnya
  • 12. Tantangan lain yang perlu dibenahi dalam menggalakkan knowledge sharing adalah kebijakan pengelolaan human capital. Harus ada kebijakan yang mampu merekognisi keinginan seseorang untuk berbagi pengetahuan baik secara tertulis maupun secara lisan, dan keaktifan berbagi pengetahuan ini sebaiknya terintegrasi dengan kebijakan performansi dan kebijakan karir. Sering terjadi seseorang yang menjadi sumber pengetahuan yang orisinil tertinggal karirnya, hanya karena orang tersebut kurang lihai menjual pengetahuan yang dimilikinya.
  • 13. Masalah yang ditimbulkan knowledge dilema antara lain diakibatkan oleh kelengketan pengetahuan (the stickiness of knowledge) atau sulitnya memindahkan knowledge dan tidak adanya identitas bersama (common identity) yang berdampak pada rendahnya saling pengertian partisipan knowledge sharing. Masalah kelengketan pengetahuan terkait dengan sifat alami dari pengetahuan itu sendiri yang sebagian besar berada di dalam diri atau otak manusia, sehingga secara alami cenderung sulit dikomunikasikan atau dibagikan. Kelengketan pengetahuan juga terkait dengan jenis pengetahuan itu sendiri. Pengetahuan tacit tentu lebih sulit atau membutuhkan upaya yang lebih besar untuk membagikannya.
  • 14. Selain itu faktor-faktor lain yang menghambat perilaku knowledge sharing yang termasuk dalam dilema pengetahuan adalah sikap yang belum lepas dari anggota organisasi seperti: knowledge is power dan power bukan untuk di-share, sikap ini akan mendorong anggota organisasi untuk menahan pengetahuannya untuk dimiliki secara eksklusif (knowledge hoarding). Untuk mengeleminir knowledge hoarding, perusahaan perlu menanamkan suatu nilai untuk menghargai pengetahuan seseorang, sehingga orang yang sudah membagikan pengetahuannya jangan sampai ditinggalkan sesudah pengetahuannya dikuasai oleh orang lain.
  • 15. Faktor berikutnya adalah belum tersedianya strategi pengetahuan di organisasi tersebut khususnya dalam memenuhi kebutuhan pengetahuannya dan mengalirkan pengetahuan di dalam organisasi itu sendiri, serta belum efektifnya strategi KM dalam mengatasi hambatanhambatan knowledge sharing dari sisi dilema sosial dan pengetahuan itu sendiri