SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Protein adalah bagian dari semua sel hidup dan merupakan bagian
terbesar tubuh sesudah air. Protein mempunyai fungsi khas yang tidak dapat
digantikan oleh zat gizi lain, yaitu membangun serta memelihara sel-sel dan
jaringan tubuh. Fungsi lain dari protein adalah untuk mengatur
keseimbangan air, pembentukan ikatan-ikatan essensial tubuh, memelihara
netralitas tubuh, sebagai pembentuk antibodi, mengatur zat gizi dan sebagai
sumber energi (Almatsier, 2001). Protein dikatakan sebagai sumber energi
yang ekivalen dengan karbohidrat karena menghasilkan 4 kkal/g protein
(Barasi, 2007). Kekurangan protein dapat menyebabkan penyakit yang
dinamakan kwashiorkor yang biasanya banyak menyerang anak-anak di
bawah umur lima tahun atau balita (Almatsier, 2001).
Berdasarkan data Balitbangkes (2010), prevalensi anak kurang gizi
17,9% pada tahun 2010, 4,9% dalam tingkat gizi buruk dan 13% anak
mengalami gizi kurang. WHO (1999) mengelompokkan wilayah berdasarkan
prevalensi gizi kurang ke dalam 4 kelompok adalah: rendah (di bawah 10%),
sedang (10-19%), tinggi (20-29%), sangat tinggi (30%). Gizi buruk
merupakan kondisi kurang gizi yang disebabkan rendahnya konsumsi energi
dan protein (KEP) dalam makanan sehari-hari (Supariasa, 2002).
Gizi buruk dapat ditangani dengan peningkatan konsumsi sumber
protein. Sumber protein yang berasal dari bahan makanan hewani
merupakan sember protein yang baik, dalam jumlah maupun mutu, seperti
susu, telur, daging, unggas, ikan serta kerang (Almatsier, 2001). Namun
2
sekarang ini, harga protein hewani tersebut menjadi semakin mahal,
sehingga semakin tidak terjangkau oleh masyarakat luas, khususnya bagi
mereka yang berpendapatan pas-pasan. Hal yang dapat dilakukan untuk
mencegah meluasnya masalah kekurangan energi dan protein (KEP) di
masyarakat, perlu dilaksanakan pemakaian sumber-sumber protein nabati.
Penggunaan protein nabati dari kacang-kacangan (tahu, tempe, dan oncom)
telah terbukti berhasil untuk mengatasi masalah kekurangan energi dan
protein tersebut (Kartika, 2009).
Salah satu dari sumber protein nabati yang banyak dilakukan
pengolahan adalah tahu. Tahu yang dibuat dari olahan kedelai ini
pengolahannya menimbulkan limbah berupa ampas tahu. Selama ini ampas
tahu sebagai hasil dari pengolahan tahu belum dimanfaatkan secara
maksimal. Ampas tahu lebih banyak digunakan sebagai pakan ternak (sapi
dan babi) atau bahkan dibuang begitu saja tanpa mempedulikan akibat
pembuangan limbah tersebut (Kartika, 2009). Ampas tahu memiliki
kandungan protein yang cukup tinggi, yaitu 26,6 gram per 100 gram bahan
atau sekitar 23,55% dan dapat diolah menjadi makanan yang lezat dan
aman dikonsumsi.
Penelitian tentang ampas tahu telah dilakukan oleh Kartika dkk
(2009) yang menjadikan ampas tahu sebagai bahan pengganti sebagian
daging ayam pada pembuatan nugget dengan ampas tahu. Penelitian
tersebut meneliti kadar protein yang terkandung dalam nugget ampas tahu,
yaitu sekitar 89,32% dan kadar lemak sebesar 3,69%. Kesimpulan hasil
penelitian tersebut diperoleh bahwa ampas tahu masih memiliki potensi
untuk dikembangkan menjadi bahan pengganti pembuatan produk makanan.
3
Saat ini ampas tahu kita ketahui dapat dimanfaatkan sebagai kerupuk
ampas tahu, kembang tahu, kecap ampas tahu, tempe gembus, stick tahu
dan dengan proses fermentasi dihasilkan nata de soya serta sebagai
alternatif bahan pakan ternak. Ampas tahu memiliki banyak kelebihan seperti
mengandung protein yang tinggi, banyak mengandung serat, serta murah
dan mudah didapat. Melihat kelebihan tersebut maka dapat dikembangkan
suatu bentuk usaha baru yang memanfaatkan ampas tahu sebagai bahan
dasarnya. Tujuannya selain sebagai salah satu upaya mengurangi
pencemaran dari limbah atau ampas tahu khususnya di daerah perairan, tapi
juga mampu memberikan alternatif gizi sebagai sumber protein yang
bermanfaat bagi tubuh manusia.
Ampas tahu selain mengandung protein 26,6 gram yang tinggi per
100 gram bahan, juga memiliki kelemahan yaitu beraroma langu. Kelemahan
ini bila tidak diatasi dengan baik maka akan mempengaruhi sifat organoleptik
dan daya terima. Mempertimbangkan hal tersebut maka perlu diupayakan
agar tidak mempengaruhi aroma. Hal yang dapat dilakukan adalah dengan
pembuatan tepung dari ampas tahu. Pemanfaatan ampas tahu adalah
dengan membuat brownies yang disubstitusi dengan tepung ampas tahu.
Pembuatan brownies kukus dipilih karena banyak digemari oleh semua
orang dari berbagai usia dan pembuatannya juga mudah dilakukan.
Kelebihan yang lain yaitu bahan baku yang mudah diperoleh dan untuk
pemanfaatan limbah produksi tahu maka peneliti ingin membuat brownies
kukus dengan substitusi tepung ampas tahu. Peneliti akan melakukan
pengujian kandungan protein dan tingkat kesukaan masyarakat terhadap
brownies kukus dengan substitusi tepung ampas tahu.
4
B. Rumusan Masalah
Rumusan masalah penelitian ini adalah “apakah terdapat pengaruh
substitusi tepung ampas tahu terhadap kadar protein dan daya terima
brownies kukus”.
C. Tujuan Penelitian
1. Tujuan Umum
Memanfaatkan ampas tahu untuk dijadikan makanan yang bernilai tinggi.
2. Tujuan Khusus
a. Mengukur kadar protein brownies kukus dengan berbagai substitusi
tepung ampas tahu.
b. Mendiskripsikan tingkat kesukaan konsumen terhadap brownies
kukus dengan pensubstitusi tepung ampas tahu.
c. Menganalisis perbedaan daya terima brownies kukus dengan
pensubstitusi tepung ampas tahu terhadap daya terima.
D. Manfaat
Manfaat bagi pembaca adalah untuk memberikan informasi tentang
kandungan protein yang terkandung dalam brownies kukus ampas tahu dan
pembuatan brownies kukus ampas tahu.

More Related Content

What's hot

PPT PROTEIN
PPT PROTEIN PPT PROTEIN
PPT PROTEIN Ayxsrswti
 
Bahan ajar makanan,zat makanan dan gizi
Bahan ajar makanan,zat makanan dan giziBahan ajar makanan,zat makanan dan gizi
Bahan ajar makanan,zat makanan dan giziharyanti1234
 
1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik
1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik
1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baikMohd Shukri Suib
 
Jenis Jenis Makanan Makronutrien dan Mikronutrien
Jenis Jenis Makanan Makronutrien dan MikronutrienJenis Jenis Makanan Makronutrien dan Mikronutrien
Jenis Jenis Makanan Makronutrien dan MikronutrienRajmil Shalsabila
 
Kandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makananKandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makananDestina Destina
 
Dasar dasar gizi
Dasar dasar giziDasar dasar gizi
Dasar dasar giziDwi Widya
 
Zat zat makanan [autosaved]1
Zat zat makanan [autosaved]1Zat zat makanan [autosaved]1
Zat zat makanan [autosaved]1Ayu Rahmawati
 
KARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAK
KARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAKKARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAK
KARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAKLinda Rosita
 
Buku peengetahuan bahan makanan ternak
Buku peengetahuan bahan makanan ternakBuku peengetahuan bahan makanan ternak
Buku peengetahuan bahan makanan ternakRiswansyah Yusup
 
Pakan dan-nutrisi
Pakan dan-nutrisiPakan dan-nutrisi
Pakan dan-nutrisihylmihalim
 
Sistem Pencernaan Makanan
Sistem Pencernaan MakananSistem Pencernaan Makanan
Sistem Pencernaan Makananunisparklezz
 
7 kelas makanan
7 kelas makanan7 kelas makanan
7 kelas makananaqey
 
Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...
Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...
Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...Ari Panggih Nugroho
 
Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...
Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...
Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...Abi Haura
 

What's hot (20)

DASAR ILMU NUTRISI
DASAR ILMU NUTRISIDASAR ILMU NUTRISI
DASAR ILMU NUTRISI
 
PPT PROTEIN
PPT PROTEIN PPT PROTEIN
PPT PROTEIN
 
Bahan ajar makanan,zat makanan dan gizi
Bahan ajar makanan,zat makanan dan giziBahan ajar makanan,zat makanan dan gizi
Bahan ajar makanan,zat makanan dan gizi
 
1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik
1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik
1 menilai kepentingan amalan pengambilan nutrisi dan pemakanan yang baik
 
Jenis Jenis Makanan Makronutrien dan Mikronutrien
Jenis Jenis Makanan Makronutrien dan MikronutrienJenis Jenis Makanan Makronutrien dan Mikronutrien
Jenis Jenis Makanan Makronutrien dan Mikronutrien
 
Kandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makananKandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makanan
 
Makanan seimbang 1
Makanan seimbang 1Makanan seimbang 1
Makanan seimbang 1
 
Dasar dasar gizi
Dasar dasar giziDasar dasar gizi
Dasar dasar gizi
 
Protein
ProteinProtein
Protein
 
7 kelas makanan
7 kelas makanan7 kelas makanan
7 kelas makanan
 
Karbohidrat
KarbohidratKarbohidrat
Karbohidrat
 
Penggunaan food table
Penggunaan food tablePenggunaan food table
Penggunaan food table
 
Zat zat makanan [autosaved]1
Zat zat makanan [autosaved]1Zat zat makanan [autosaved]1
Zat zat makanan [autosaved]1
 
KARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAK
KARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAKKARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAK
KARBOHIDRAT, PROTEIN, DAN LEMAK
 
Buku peengetahuan bahan makanan ternak
Buku peengetahuan bahan makanan ternakBuku peengetahuan bahan makanan ternak
Buku peengetahuan bahan makanan ternak
 
Pakan dan-nutrisi
Pakan dan-nutrisiPakan dan-nutrisi
Pakan dan-nutrisi
 
Sistem Pencernaan Makanan
Sistem Pencernaan MakananSistem Pencernaan Makanan
Sistem Pencernaan Makanan
 
7 kelas makanan
7 kelas makanan7 kelas makanan
7 kelas makanan
 
Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...
Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...
Kebutuhan protein pada ikan herbivora , formulasi pakan, dan peranan protein ...
 
Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...
Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...
Kinerja pertumbuhan-juvenil-ikan-lele-dumbo-clarias-sp.-yang-diberi-pakan-den...
 

Similar to 04. bab i

Contoh proposal pkm penelitian
Contoh proposal pkm penelitianContoh proposal pkm penelitian
Contoh proposal pkm penelitianZakiyul Mu'min
 
GROUP PROJECT BIOKIMIA
GROUP PROJECT BIOKIMIAGROUP PROJECT BIOKIMIA
GROUP PROJECT BIOKIMIARiaAnggun
 
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...Khoirul Anam
 
Biologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat MakananBiologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat MakananSyifa Sahaliya
 
Unsur gizi yang diperlukan tubuh
Unsur gizi yang diperlukan tubuhUnsur gizi yang diperlukan tubuh
Unsur gizi yang diperlukan tubuhTriana Septianti
 
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptxPpt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptxAlamstaSuarjuniarta
 
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Emma Femi
 
Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7
Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7
Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7Vindie Findianti
 
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)MahardhikaAtmaja28
 
Tugas akhir PPG daljab profesional modul 2 desty
Tugas akhir PPG daljab profesional modul 2 destyTugas akhir PPG daljab profesional modul 2 desty
Tugas akhir PPG daljab profesional modul 2 destyDesty Erni
 
AT Modul 2 kb 3
AT Modul 2 kb 3AT Modul 2 kb 3
AT Modul 2 kb 3PPGhybrid3
 
Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...
Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...
Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...NurlatifatusZahroh
 
Usulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswaUsulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswayogisaka1
 

Similar to 04. bab i (20)

Icp kim
Icp kimIcp kim
Icp kim
 
Contoh proposal-pkm
Contoh proposal-pkmContoh proposal-pkm
Contoh proposal-pkm
 
Contoh ICP
Contoh ICPContoh ICP
Contoh ICP
 
Contoh proposal pkm penelitian
Contoh proposal pkm penelitianContoh proposal pkm penelitian
Contoh proposal pkm penelitian
 
GROUP PROJECT BIOKIMIA
GROUP PROJECT BIOKIMIAGROUP PROJECT BIOKIMIA
GROUP PROJECT BIOKIMIA
 
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
 
Makalah protein pada yogurt
Makalah protein pada yogurtMakalah protein pada yogurt
Makalah protein pada yogurt
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
Biologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat MakananBiologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat Makanan
 
Unsur gizi yang diperlukan tubuh
Unsur gizi yang diperlukan tubuhUnsur gizi yang diperlukan tubuh
Unsur gizi yang diperlukan tubuh
 
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptxPpt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
 
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
 
Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7
Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7
Makalah kwashiorkor, kimia pangan, kuliah semester 7
 
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
 
Tugas akhir PPG daljab profesional modul 2 desty
Tugas akhir PPG daljab profesional modul 2 destyTugas akhir PPG daljab profesional modul 2 desty
Tugas akhir PPG daljab profesional modul 2 desty
 
AT Modul 2 kb 3
AT Modul 2 kb 3AT Modul 2 kb 3
AT Modul 2 kb 3
 
EKONOMI TUGAS
EKONOMI TUGASEKONOMI TUGAS
EKONOMI TUGAS
 
Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...
Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...
Potensi Ubi Jalar Sebagai Pangan Sehat Berbasis Umbian Lokal, Penepungan dan ...
 
Pedoman menu bergizi
Pedoman menu bergiziPedoman menu bergizi
Pedoman menu bergizi
 
Usulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswaUsulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswa
 

Recently uploaded

TUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.ppt
TUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.pptTUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.ppt
TUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.pptOloy2
 
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxMetode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxHeriGeologist
 
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasitugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasifrenkytanzil5
 
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptxPerencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptxNadhifMuhammad5
 
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptxPROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptxadista7
 
metode pengukuran waktu secaratidak langsung
metode pengukuran waktu secaratidak langsungmetode pengukuran waktu secaratidak langsung
metode pengukuran waktu secaratidak langsungssuser4cf36c
 
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxPetunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxpkmcipakudrive
 
UJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptx
UJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptxUJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptx
UJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptxnuhungbintoking
 
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptxarisvanrush
 
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS GeodetikPengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetikzulmushawir2
 

Recently uploaded (18)

TUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.ppt
TUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.pptTUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.ppt
TUGAS PPT APRIZAL GEDUNG44yddafhhhhhhhhhhhhhhhh.ppt
 
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxMetode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
 
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasitugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
 
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptxPerencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptx
 
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptxPROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
 
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
 
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai PenuhObat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
 
metode pengukuran waktu secaratidak langsung
metode pengukuran waktu secaratidak langsungmetode pengukuran waktu secaratidak langsung
metode pengukuran waktu secaratidak langsung
 
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxPetunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
 
UJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptx
UJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptxUJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptx
UJI KOMPETENSI-Presentasi Bidang Jalan.pptx
 
Klinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di Depok
Klinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di DepokKlinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di Depok
Klinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di Depok
 
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
 
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
 
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakartaObat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
 
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
 
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS GeodetikPengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
 

04. bab i

  • 1. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Protein adalah bagian dari semua sel hidup dan merupakan bagian terbesar tubuh sesudah air. Protein mempunyai fungsi khas yang tidak dapat digantikan oleh zat gizi lain, yaitu membangun serta memelihara sel-sel dan jaringan tubuh. Fungsi lain dari protein adalah untuk mengatur keseimbangan air, pembentukan ikatan-ikatan essensial tubuh, memelihara netralitas tubuh, sebagai pembentuk antibodi, mengatur zat gizi dan sebagai sumber energi (Almatsier, 2001). Protein dikatakan sebagai sumber energi yang ekivalen dengan karbohidrat karena menghasilkan 4 kkal/g protein (Barasi, 2007). Kekurangan protein dapat menyebabkan penyakit yang dinamakan kwashiorkor yang biasanya banyak menyerang anak-anak di bawah umur lima tahun atau balita (Almatsier, 2001). Berdasarkan data Balitbangkes (2010), prevalensi anak kurang gizi 17,9% pada tahun 2010, 4,9% dalam tingkat gizi buruk dan 13% anak mengalami gizi kurang. WHO (1999) mengelompokkan wilayah berdasarkan prevalensi gizi kurang ke dalam 4 kelompok adalah: rendah (di bawah 10%), sedang (10-19%), tinggi (20-29%), sangat tinggi (30%). Gizi buruk merupakan kondisi kurang gizi yang disebabkan rendahnya konsumsi energi dan protein (KEP) dalam makanan sehari-hari (Supariasa, 2002). Gizi buruk dapat ditangani dengan peningkatan konsumsi sumber protein. Sumber protein yang berasal dari bahan makanan hewani merupakan sember protein yang baik, dalam jumlah maupun mutu, seperti susu, telur, daging, unggas, ikan serta kerang (Almatsier, 2001). Namun
  • 2. 2 sekarang ini, harga protein hewani tersebut menjadi semakin mahal, sehingga semakin tidak terjangkau oleh masyarakat luas, khususnya bagi mereka yang berpendapatan pas-pasan. Hal yang dapat dilakukan untuk mencegah meluasnya masalah kekurangan energi dan protein (KEP) di masyarakat, perlu dilaksanakan pemakaian sumber-sumber protein nabati. Penggunaan protein nabati dari kacang-kacangan (tahu, tempe, dan oncom) telah terbukti berhasil untuk mengatasi masalah kekurangan energi dan protein tersebut (Kartika, 2009). Salah satu dari sumber protein nabati yang banyak dilakukan pengolahan adalah tahu. Tahu yang dibuat dari olahan kedelai ini pengolahannya menimbulkan limbah berupa ampas tahu. Selama ini ampas tahu sebagai hasil dari pengolahan tahu belum dimanfaatkan secara maksimal. Ampas tahu lebih banyak digunakan sebagai pakan ternak (sapi dan babi) atau bahkan dibuang begitu saja tanpa mempedulikan akibat pembuangan limbah tersebut (Kartika, 2009). Ampas tahu memiliki kandungan protein yang cukup tinggi, yaitu 26,6 gram per 100 gram bahan atau sekitar 23,55% dan dapat diolah menjadi makanan yang lezat dan aman dikonsumsi. Penelitian tentang ampas tahu telah dilakukan oleh Kartika dkk (2009) yang menjadikan ampas tahu sebagai bahan pengganti sebagian daging ayam pada pembuatan nugget dengan ampas tahu. Penelitian tersebut meneliti kadar protein yang terkandung dalam nugget ampas tahu, yaitu sekitar 89,32% dan kadar lemak sebesar 3,69%. Kesimpulan hasil penelitian tersebut diperoleh bahwa ampas tahu masih memiliki potensi untuk dikembangkan menjadi bahan pengganti pembuatan produk makanan.
  • 3. 3 Saat ini ampas tahu kita ketahui dapat dimanfaatkan sebagai kerupuk ampas tahu, kembang tahu, kecap ampas tahu, tempe gembus, stick tahu dan dengan proses fermentasi dihasilkan nata de soya serta sebagai alternatif bahan pakan ternak. Ampas tahu memiliki banyak kelebihan seperti mengandung protein yang tinggi, banyak mengandung serat, serta murah dan mudah didapat. Melihat kelebihan tersebut maka dapat dikembangkan suatu bentuk usaha baru yang memanfaatkan ampas tahu sebagai bahan dasarnya. Tujuannya selain sebagai salah satu upaya mengurangi pencemaran dari limbah atau ampas tahu khususnya di daerah perairan, tapi juga mampu memberikan alternatif gizi sebagai sumber protein yang bermanfaat bagi tubuh manusia. Ampas tahu selain mengandung protein 26,6 gram yang tinggi per 100 gram bahan, juga memiliki kelemahan yaitu beraroma langu. Kelemahan ini bila tidak diatasi dengan baik maka akan mempengaruhi sifat organoleptik dan daya terima. Mempertimbangkan hal tersebut maka perlu diupayakan agar tidak mempengaruhi aroma. Hal yang dapat dilakukan adalah dengan pembuatan tepung dari ampas tahu. Pemanfaatan ampas tahu adalah dengan membuat brownies yang disubstitusi dengan tepung ampas tahu. Pembuatan brownies kukus dipilih karena banyak digemari oleh semua orang dari berbagai usia dan pembuatannya juga mudah dilakukan. Kelebihan yang lain yaitu bahan baku yang mudah diperoleh dan untuk pemanfaatan limbah produksi tahu maka peneliti ingin membuat brownies kukus dengan substitusi tepung ampas tahu. Peneliti akan melakukan pengujian kandungan protein dan tingkat kesukaan masyarakat terhadap brownies kukus dengan substitusi tepung ampas tahu.
  • 4. 4 B. Rumusan Masalah Rumusan masalah penelitian ini adalah “apakah terdapat pengaruh substitusi tepung ampas tahu terhadap kadar protein dan daya terima brownies kukus”. C. Tujuan Penelitian 1. Tujuan Umum Memanfaatkan ampas tahu untuk dijadikan makanan yang bernilai tinggi. 2. Tujuan Khusus a. Mengukur kadar protein brownies kukus dengan berbagai substitusi tepung ampas tahu. b. Mendiskripsikan tingkat kesukaan konsumen terhadap brownies kukus dengan pensubstitusi tepung ampas tahu. c. Menganalisis perbedaan daya terima brownies kukus dengan pensubstitusi tepung ampas tahu terhadap daya terima. D. Manfaat Manfaat bagi pembaca adalah untuk memberikan informasi tentang kandungan protein yang terkandung dalam brownies kukus ampas tahu dan pembuatan brownies kukus ampas tahu.