SlideShare a Scribd company logo
IDEA CONCEPT PAPER
Penulisan Konsep Karya Ilmiah
Nama :
NIM :
Prodi :
BAGIAN AWAL
Judul Karya Tulis
Kerupuk Tulang Gadis sebagai Alternatif Olahan Bahan Organik yang Menyehatkan
BAGIAN INTI
Pendahuluan
Latar belakang
Pada umumnya masyarakat di Indonesia gemar mengkonsumsi kerupuk sebagai makanan
pelengkap dimana kandungan gizinya tidak terlalu diperdulikan. Menjamurnya kerupuk akhir –
akhir ini juga membuat kerupuk lebih digemari masyarakat di semua kalangan karena merupakan
makanan ringan yang murah. Selain sebagai makanan pelengkap, kerupuk juga dikonsumsi sebagai
cemilan. Namun permasalahannya,kerupuk sekarang ini di dominasi dengan kandungan –
kandungan lemak dan zat- zat berbahaya yang mengkhawatirkan jika dikonsumsi secara terus
menerus meskipun harganya terjangkau oleh semua kalangan masyarakat. suatu kerupuk laku
dipasaran Rasa, rupa, harga dan nilai gizi menjadi penentu utama apakah atau tidak.
Permasalahan
a. Bagaimana cara membuat kerupuk dari bekatul dan kulit udang?
b. Bagaimana kelayakan kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk dikonsumsi?
c. Bagaimana kandungan gizi kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk memenuhi asupan
gizi masyarakat?
Cara Pemecahan Masalah/Gagasan Kreatif
Penyusun mencoba membuat salah satu variasi kerupuk dari bahan organik tanpa
pengawet. Kerupuk organik ini akan dibuat dari bekatul dan kulit udang sebagai penambah cita
rasa. Kedua bahan utama tersebut kurang dimanfaatkan oleh masyarakat sehingga harganya
dipasaran murah. Bahan tersebut biasanya hanya dijadikan pakan ternak, padahal sebenarnya
sarat dengan gizi. Bekatul kaya akan vitamin B, vitamin E, asam lemak esensial, serat pangan,
protein, oryzanol, dan asam ferulat. Penelitian terakhir menunjukkan bahwa kandungan dalam
bekatul berkhasiat menurunkan kadar kolestrol, tekanan darah dan glukosa darah baik pada uji
hewan maupun uji manusia (Arif Safiyyurahman, 2008:264). Kulit udang banyak mengandung
protein , kitin, dan kalsium karbonat membuat kulit udang layak dikonsumsi manusia. Kerupuk
organik ini diharapkan mampu mencukupi kebutuhan konsumsi gizi masyarakat Indonesia dengan
harga yang murah, cepat dalam penyajiannya dan dapat divariasikan dengan bahan lain dalam
masakan
Tujuan
a. Mengetahui cara membuat kerupuk dari bekatul dan kulit udang
b. Mengetahui kelayakan kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk dikonsumsi.
c. Mengatahui kandungan gizi kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk memenuhi asupan
gizi masyarakat.
Manfaat
a. Memanfaatkan bekatul dan kulit udang untuk dijadikan kerupuk yang sarat dengan gizi
b. Meningkatkan gizi masyarakat melalui produk olahan bekatul dan kulit udang.
c. Menumbuhkan jiwa kewirausahaan mahasiswa sehingga dapat membuka lapangan kerja
baru
Metode Penulisan (Pre memory)
BAGIAN ISI
Pembahasan
Bekatul kaya kandungan protein, mineral, lemak, vitamin B kompleks (B1, B2, B3, B5, B6,
dan B15), serta serat pencernaan (dietary fibres). Konsentrasi B15 per 100 gram paling tinggi pada
bekatul (200 mg), kemudian pada jagung 150 mg, havermut 100 mg, dan pada dedak gandum 30
mg Bekatul merupakan salah satu hasil samping proses penggilingan padi yang jumlahnya cukup
banyak. Pada proses penggilingan beras pecah kulit diperoleh hasil samping dedak 8-9% dan
bekatul sekitar 2-3%. Selain itu Departemen Pertanian (2002) juga menyebutkan bahwa
ketersediaan bekatul di Indonesia cukup banyak dan mencapai 4.5-5 juta ton setiap tahunnya,
selain itu bekatul merupakan makanan sehat alami mengandung antioksidan, multivitamin dan
serat tinggi untuk penangkal penyakit degeneratif juga kaya akan pati, protein, lemak, vitamin dan
mineral (Evy Damayanthi dan Dwi Inne Listyorini, 2006).
Limbah kulit udang yang kebanyakan adalah kepala dan kulit udang dapat digunakan
sebagai penambah rasa pada krupuk dan menghilangkan bau dari bekatul dengan mengambil
kaldu dari rebusan kulit dan kepala udang. Proporsi kepala dan kulit udang diperkirakan antara 30-
40% dari bobot udang segar. Kelemahan limbah udang terletak pada kandungan asam amino
paling kritis. Selain itu serat kasarnya relatif lebih tinggi, sebab diikutsertakannya kulit yang banyak
mengandung khitin (faktor pembatas untuk tingkat penggunaan yang lebih tinggi dalam pakan
ayam petelur). Limbah udang mengandung zat warna astaxanthin yang mempengaruhi pigmentasi
pada warna kuning telur.
Bekatul sampai saat ini dianggap masyarakat kurang memiliki nilai guna. Selama ini bekatul
hanya dimanfaatkan sebagai pakan ternak. Padahal, bekatul sebagai hasil sampingan dari produksi
beras, memiliki nilai kandungan gizi yang melebihi beras. Bekatul memiliki tekstur yang halus
seperti tepung. Sehingga dapat menjadi alternatif pengganti tepung dalam pembuatan berbagai
olahan makanan, salah satunya dalam pembuatan krupuk. Dalam hal ini, kami mengolah bekatul
menjadi kerupuk karena kerupuk merupakan makanan yang sangat digemari oleh berbagai
kalangan masyarakat sebagai makan pelengkap. Peran kerupuk sebagai makanan pelengkap
membuat banyak orang kurang memperdulikan nilai gizi atau aspek kesehatan dari kerupuk
tersebut. Selain hal tersebut, alasan kami memilih pembuatan kerupuk adalah dari segi bahan-
bahannya dan cara pembuatan yang mudah.
Simpulan
Kerupuk Tulang Gadis merupakan kerupuk yang terbuat dari campuran bekatul dan
kaldu dari kepala dan kulit udang dapat menjadi alternatif olahan bahan organik yang
menyehatkan karena gandungan gizi yang terdapat dalam bekatul dan dapat
memaksimalkan pemanfaatan limbah udang.
BAGIAN AKHIR
Daftar Pustaka (Pre memory)
Daftar Riwayat Hidup (Pre memory)
Lampiran (Pre memory)

More Related Content

What's hot

Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Area Pratama
 
Makalah pendidikan kewarganegaraan
Makalah pendidikan kewarganegaraanMakalah pendidikan kewarganegaraan
Makalah pendidikan kewarganegaraan
Muhammad Irwan
 
PPT Nugget Ikan Tuna
PPT Nugget Ikan TunaPPT Nugget Ikan Tuna
PPT Nugget Ikan Tuna
Achmad Fathony
 
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...Jiantari Marthen
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
IndriyantiGinting
 
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
dayurikaperdana19
 
SALAH NALAR
SALAH NALARSALAH NALAR
SALAH NALAR
syoretta
 
Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945
Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945
Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945
Sandy Andaru
 
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesiaMakalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesiariskia_chandra
 
Makalah individu
Makalah individuMakalah individu
Makalah individu
taufiq99
 
02. juknis analisis standar isi (isi)) 0104
02. juknis analisis standar isi (isi)) 010402. juknis analisis standar isi (isi)) 0104
02. juknis analisis standar isi (isi)) 0104Suaidin -Dompu
 
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemenSistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemenMochammad Ridwan
 
contoh Bab 1. pendahuluan makalah
contoh Bab 1. pendahuluan makalahcontoh Bab 1. pendahuluan makalah
contoh Bab 1. pendahuluan makalah
Rizki Kamaratih
 
Makalah pangan tentang Ikan dan Seafood
Makalah pangan tentang Ikan dan SeafoodMakalah pangan tentang Ikan dan Seafood
Makalah pangan tentang Ikan dan Seafood
nafarani
 
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester GanjilSoal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjilahmad sururi
 
Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945
Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945
Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945
Syaiful Ahdan
 
Makalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahuMakalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahu
Ayang Ayg
 
Proposal usaha presentasi
Proposal usaha  presentasiProposal usaha  presentasi
Proposal usaha presentasisyukrillah5555
 
Makalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional
Makalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan NasionalMakalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional
Makalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional
FAJAR MENTARI
 
Laporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempeLaporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempe
Indra SHkm
 

What's hot (20)

Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
 
Makalah pendidikan kewarganegaraan
Makalah pendidikan kewarganegaraanMakalah pendidikan kewarganegaraan
Makalah pendidikan kewarganegaraan
 
PPT Nugget Ikan Tuna
PPT Nugget Ikan TunaPPT Nugget Ikan Tuna
PPT Nugget Ikan Tuna
 
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
 
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
 
SALAH NALAR
SALAH NALARSALAH NALAR
SALAH NALAR
 
Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945
Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945
Makalah lembaga negara pasca amandemen uud 1945
 
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesiaMakalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
 
Makalah individu
Makalah individuMakalah individu
Makalah individu
 
02. juknis analisis standar isi (isi)) 0104
02. juknis analisis standar isi (isi)) 010402. juknis analisis standar isi (isi)) 0104
02. juknis analisis standar isi (isi)) 0104
 
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemenSistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
 
contoh Bab 1. pendahuluan makalah
contoh Bab 1. pendahuluan makalahcontoh Bab 1. pendahuluan makalah
contoh Bab 1. pendahuluan makalah
 
Makalah pangan tentang Ikan dan Seafood
Makalah pangan tentang Ikan dan SeafoodMakalah pangan tentang Ikan dan Seafood
Makalah pangan tentang Ikan dan Seafood
 
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester GanjilSoal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
 
Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945
Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945
Bab iv nilai dan norma konstitusional uud nri 1945
 
Makalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahuMakalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahu
 
Proposal usaha presentasi
Proposal usaha  presentasiProposal usaha  presentasi
Proposal usaha presentasi
 
Makalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional
Makalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan NasionalMakalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional
Makalah Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional
 
Laporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempeLaporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempe
 

Similar to Contoh ICP

04. bab i
04. bab i04. bab i
04. bab i
ArifHidayat696228
 
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putuZenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putuZenia Ika Savitri
 
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Emma Femi
 
Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6
Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6
Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6
KeyArdian
 
Makalah pakan ayam
Makalah pakan ayamMakalah pakan ayam
Makalah pakan ayam
MasyithahRachmat30
 
Pengabdian masyarakat 1 jadi
Pengabdian masyarakat 1 jadiPengabdian masyarakat 1 jadi
Pengabdian masyarakat 1 jadi
DediKusmana2
 
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modernKeunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Adhy Mulyadi
 
Pengabdian masyarakat 02 jadi
Pengabdian masyarakat 02 jadiPengabdian masyarakat 02 jadi
Pengabdian masyarakat 02 jadi
DediKusmana2
 
Biogas
BiogasBiogas
Biogas
Helmon Chan
 
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
Khoirul Anam
 
Nugget ikan lele
Nugget ikan leleNugget ikan lele
Nugget ikan lele
Dhira A
 
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptxPpt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
AlamstaSuarjuniarta
 
MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...
MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...
MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...
dewi inne kumalasari
 
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkcRisma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
ahmad Engineer
 
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
MahardhikaAtmaja28
 

Similar to Contoh ICP (20)

Icp kim
Icp kimIcp kim
Icp kim
 
04. bab i
04. bab i04. bab i
04. bab i
 
Ayam buras
Ayam burasAyam buras
Ayam buras
 
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putuZenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
 
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
 
Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6
Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6
Sistem Control Management PRODUKSI TAHU KEL 6
 
Makalah pakan ayam
Makalah pakan ayamMakalah pakan ayam
Makalah pakan ayam
 
Pengabdian masyarakat 1 jadi
Pengabdian masyarakat 1 jadiPengabdian masyarakat 1 jadi
Pengabdian masyarakat 1 jadi
 
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modernKeunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
 
Telur asin
Telur asinTelur asin
Telur asin
 
Pengabdian masyarakat 02 jadi
Pengabdian masyarakat 02 jadiPengabdian masyarakat 02 jadi
Pengabdian masyarakat 02 jadi
 
Biogas
BiogasBiogas
Biogas
 
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SUBTITUSI TEPUNG KELAPA SAWIT TERHADAP...
 
Nugget ikan lele
Nugget ikan leleNugget ikan lele
Nugget ikan lele
 
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptxPpt bahan pakan kelelompok 5.pptx
Ppt bahan pakan kelelompok 5.pptx
 
MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...
MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...
MAKALAH PERMASALAHAN USAHA AGRIBISNIS MENGATASI PERMASALAHAN PAKAN DI INDONES...
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkcRisma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
 
Penting
PentingPenting
Penting
 
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
Das sollen dan das sein ( i gede mahardhika atmaja)
 

Recently uploaded

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 

Recently uploaded (20)

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 

Contoh ICP

  • 1. IDEA CONCEPT PAPER Penulisan Konsep Karya Ilmiah Nama : NIM : Prodi : BAGIAN AWAL Judul Karya Tulis Kerupuk Tulang Gadis sebagai Alternatif Olahan Bahan Organik yang Menyehatkan BAGIAN INTI Pendahuluan Latar belakang Pada umumnya masyarakat di Indonesia gemar mengkonsumsi kerupuk sebagai makanan pelengkap dimana kandungan gizinya tidak terlalu diperdulikan. Menjamurnya kerupuk akhir – akhir ini juga membuat kerupuk lebih digemari masyarakat di semua kalangan karena merupakan makanan ringan yang murah. Selain sebagai makanan pelengkap, kerupuk juga dikonsumsi sebagai cemilan. Namun permasalahannya,kerupuk sekarang ini di dominasi dengan kandungan – kandungan lemak dan zat- zat berbahaya yang mengkhawatirkan jika dikonsumsi secara terus menerus meskipun harganya terjangkau oleh semua kalangan masyarakat. suatu kerupuk laku dipasaran Rasa, rupa, harga dan nilai gizi menjadi penentu utama apakah atau tidak. Permasalahan a. Bagaimana cara membuat kerupuk dari bekatul dan kulit udang? b. Bagaimana kelayakan kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk dikonsumsi? c. Bagaimana kandungan gizi kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk memenuhi asupan gizi masyarakat? Cara Pemecahan Masalah/Gagasan Kreatif Penyusun mencoba membuat salah satu variasi kerupuk dari bahan organik tanpa pengawet. Kerupuk organik ini akan dibuat dari bekatul dan kulit udang sebagai penambah cita rasa. Kedua bahan utama tersebut kurang dimanfaatkan oleh masyarakat sehingga harganya dipasaran murah. Bahan tersebut biasanya hanya dijadikan pakan ternak, padahal sebenarnya sarat dengan gizi. Bekatul kaya akan vitamin B, vitamin E, asam lemak esensial, serat pangan, protein, oryzanol, dan asam ferulat. Penelitian terakhir menunjukkan bahwa kandungan dalam bekatul berkhasiat menurunkan kadar kolestrol, tekanan darah dan glukosa darah baik pada uji hewan maupun uji manusia (Arif Safiyyurahman, 2008:264). Kulit udang banyak mengandung protein , kitin, dan kalsium karbonat membuat kulit udang layak dikonsumsi manusia. Kerupuk organik ini diharapkan mampu mencukupi kebutuhan konsumsi gizi masyarakat Indonesia dengan
  • 2. harga yang murah, cepat dalam penyajiannya dan dapat divariasikan dengan bahan lain dalam masakan Tujuan a. Mengetahui cara membuat kerupuk dari bekatul dan kulit udang b. Mengetahui kelayakan kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk dikonsumsi. c. Mengatahui kandungan gizi kerupuk dari bekatul dan kulit udang untuk memenuhi asupan gizi masyarakat. Manfaat a. Memanfaatkan bekatul dan kulit udang untuk dijadikan kerupuk yang sarat dengan gizi b. Meningkatkan gizi masyarakat melalui produk olahan bekatul dan kulit udang. c. Menumbuhkan jiwa kewirausahaan mahasiswa sehingga dapat membuka lapangan kerja baru Metode Penulisan (Pre memory) BAGIAN ISI Pembahasan Bekatul kaya kandungan protein, mineral, lemak, vitamin B kompleks (B1, B2, B3, B5, B6, dan B15), serta serat pencernaan (dietary fibres). Konsentrasi B15 per 100 gram paling tinggi pada bekatul (200 mg), kemudian pada jagung 150 mg, havermut 100 mg, dan pada dedak gandum 30 mg Bekatul merupakan salah satu hasil samping proses penggilingan padi yang jumlahnya cukup banyak. Pada proses penggilingan beras pecah kulit diperoleh hasil samping dedak 8-9% dan bekatul sekitar 2-3%. Selain itu Departemen Pertanian (2002) juga menyebutkan bahwa ketersediaan bekatul di Indonesia cukup banyak dan mencapai 4.5-5 juta ton setiap tahunnya, selain itu bekatul merupakan makanan sehat alami mengandung antioksidan, multivitamin dan serat tinggi untuk penangkal penyakit degeneratif juga kaya akan pati, protein, lemak, vitamin dan mineral (Evy Damayanthi dan Dwi Inne Listyorini, 2006). Limbah kulit udang yang kebanyakan adalah kepala dan kulit udang dapat digunakan sebagai penambah rasa pada krupuk dan menghilangkan bau dari bekatul dengan mengambil kaldu dari rebusan kulit dan kepala udang. Proporsi kepala dan kulit udang diperkirakan antara 30- 40% dari bobot udang segar. Kelemahan limbah udang terletak pada kandungan asam amino paling kritis. Selain itu serat kasarnya relatif lebih tinggi, sebab diikutsertakannya kulit yang banyak mengandung khitin (faktor pembatas untuk tingkat penggunaan yang lebih tinggi dalam pakan ayam petelur). Limbah udang mengandung zat warna astaxanthin yang mempengaruhi pigmentasi pada warna kuning telur. Bekatul sampai saat ini dianggap masyarakat kurang memiliki nilai guna. Selama ini bekatul hanya dimanfaatkan sebagai pakan ternak. Padahal, bekatul sebagai hasil sampingan dari produksi beras, memiliki nilai kandungan gizi yang melebihi beras. Bekatul memiliki tekstur yang halus seperti tepung. Sehingga dapat menjadi alternatif pengganti tepung dalam pembuatan berbagai olahan makanan, salah satunya dalam pembuatan krupuk. Dalam hal ini, kami mengolah bekatul menjadi kerupuk karena kerupuk merupakan makanan yang sangat digemari oleh berbagai
  • 3. kalangan masyarakat sebagai makan pelengkap. Peran kerupuk sebagai makanan pelengkap membuat banyak orang kurang memperdulikan nilai gizi atau aspek kesehatan dari kerupuk tersebut. Selain hal tersebut, alasan kami memilih pembuatan kerupuk adalah dari segi bahan- bahannya dan cara pembuatan yang mudah. Simpulan Kerupuk Tulang Gadis merupakan kerupuk yang terbuat dari campuran bekatul dan kaldu dari kepala dan kulit udang dapat menjadi alternatif olahan bahan organik yang menyehatkan karena gandungan gizi yang terdapat dalam bekatul dan dapat memaksimalkan pemanfaatan limbah udang. BAGIAN AKHIR Daftar Pustaka (Pre memory) Daftar Riwayat Hidup (Pre memory) Lampiran (Pre memory)