SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
Siklus Proses Bisnis dan Review atas Proses Bisnis
MAKALAH
Disusun oleh :
Anggoro Cahyo Purnama (55516120062)
Dosen Pengampu :
Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
MAGISTER AKUNTANSI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA
2017
Proses bisnis adalah suatu kumpulan aktivitas atau pekerjaan terstruktur
yang saling terkait untuk menyelesaikan suatu masalah tertentu atau yang
menghasilkan produk atau layanan (demi meraih tujuan tertentu). Suatu proses
bisnis dapat dipecah menjadi beberapa subproses yang masing-masing memiliki
atribut sendiri tetapi juga berkontribusi untuk mencapai tujuan dari
superprosesnya. Analisis proses bisnis umumnya melibatkan pemetaan proses dan
subproses di dalamnya hingga tingkatan aktivitas atau kegiatan .
(https://id.wikipedia.org/wiki/Proses_bisnis)
Davenport (1993) mendefinisikan proses bisnis sebagai:
“Aktivitas yang terukur dan terstruktur untuk memproduksi output tertentu untuk
kalangan pelanggan tertentu. Terdapat di dalamnya penekanan yang kuat pada
“bagaimana” pekerjaan itu dijalankan di suatu organisasi, tidak seperti fokus dari
produk yang berfokus pada aspek “apa”. Suatu proses oleh karenanya merupakan
urutan spesifik dari aktivitas kerja lintas waktu dan ruang, dengan suatu awalan
dan akhiran, dan secara jelas mendefinisikan input dan output.” (Thomas
Davenport (1993). Process Innovation: Reengineering work through information
technology. Harvard Business School Press, Boston)
Proses bisnis utama dalam perusahaan manufaktur terdiri dari :
1. Siklus pembelian dan pengeluaran kas, contohnya :
Klasifikasi
Transaksi
Akun Fungsi-fungsi Bisnis
Dokumen dan
Pencatatan
Akuisisi -Persediaan Aset Tetap
-Beban dibayar di muka
-Peningkatan sewa guna
-Utang dagang
-Beban manufaktur
-Beban penjualan
-Beban administrasi
-Pemprosesan pesanan
pembelian
-Penerimaan barang dan
jasa
-Pengakuan utang
-Permintaan pembelian
-Pesanan pembelian
-Laporan penerimaan
-Faktur dari vendor
-Memo debet
-Voucher
-Berkas transaksi akuisisi
-Jurnal atau daftar akuisisi
-Berkas utama utang
dagang
-Neraca saldo utang
dagang
-Laporan dari vendor
Pengeluaran
kas
Kas di bank (dari
penegluaran kas)
Utang dagang
Diskon pembelian
-Pemrosesan dan
pencatatan,pengeluaran
kas
Cek, Berkas transaksi
pengeluaran kas, Jurnal
atau daftar pengeluaran
kas
Pengendalian internal siklus pembelian dan pengeluaran kas antara lain :
Aktivitas
Pengendalian
Sistem Pemrosesan
Pembelian
Sistem Pengeluaran
Kas
Otorisasi Transaksi Pengendalian persediaan Bagaian utang usaho
mengotorisasi
pembayaran
Pemisahan tugas Bagian pengendalian
persediaan dipisahkan dari
bagian pembelian dan
penyimpanan barang
Pisahkan buku besar
pembantu utang,
pengeluaran kas.
Supervisi Bagian penerimaan
Akses Keamanan fisik aktiva,
dengan cara batasi akses
fisik.
Batasi akses ke
berbagai catatan
akuntansi
Akuntasi Buku pembantu utang
usaha, buku besar, file PO,
file pesanan, file pembelian,
file laproan penerimaan
barang
File voucher utang,
buku oembantu usaha,
dll
Verifikasi independen Bagian utang merekonsiliasi
utang dengan bukti
pendukung.
Rekonsiliasi segala
pengeluaran kas.
2. Siklus Produksi, pengubahan dari bahan baku menjadi barang siap dijual
atau barang jadi. Kegiatan pokok siklus Produksi :
 Perencanaan Produksi
 Permintaan Bahan Baku
 Penugasan Karyawan
 Akuntansi Biaya
 Penyimpanan Barang
Pengendalian internal dalam siklus Produksi :
Aktivitas Pengendalian Titik pengendalian dalam sistem
Otorisasi Transaksi Perintah kerja, lembar perpindahan, dan
permintaan bahan baku
Pemisahan tugas -Pemisahan penyimpanan Raw Material dan
Finish good
-GL terpisah dari akuntansi lainnya
Supervisi Pengawasan bahan baku dan pencatatan jam
kerja
Akses Membatasi akses fisik ke barang jadi, dan
penggunaan prosedur formal
Akuntasi File perintah, file bahan baku, file barang
jadi.
Verifikasi independen Biaya produksi bisa direkonsiliasi
3. Siklus Penjualan dan penerimaan kas
Terdapat lima kelompok transaksi yang termasuk dalam siklus penjualan dan
penerimaan kas sbb :
Kelompok
Transaksi
Akun Fungsi Bisnis
Dokumen &
Catatan
Penjualan
Penjualan, piutang
dagang
- Pemrosesan
pesanan
pelanggan
- Pesanan
pelanggan,
pesanan penjualan
- Persetujuan
penjualan kredit
- Pesanan
pelanggan atau
pesanan
penjualan
- Pengiriman
barang
- Dokumen
pengiriman
- Penagihan ke
pelanggan &
pencatatan
penjualan
- Faktur
penjualan, jurnal
penjualan, laporan
ikhtisar penjualan,
master file A/R,
neraca saldo A/R,
laporan bulanan.
Penerimaan kas
Kas bank (debit
dari penerimaan
kas), piutang
dagang
Pemrosesan dan
pencatatan
penerimaan kas
Nota pembayaran
(R/A), daftar awal
penerimaan kas,
jurnal penerimaan
kas.
Cadangan & retur
penjualan
Cadangan & retur
penjualan, piutang
dagang
Pemrosesan dan
pencatatan
cadangan & retur
penjualan
Memo kredit,
Jurnal cadangan
dan retur
penjualan
Penghapusan
akun tak tertagih
Piutang dagang,
Cadangan utk
Penghapusan
Piutang
Penghapusan
piutang dagang tak
tertagih
Formulir otorisasi
saldo yang tak
tertagih
Beban piutang Beban piutang Penyisihan untuk -
ragu-ragu ragu-ragu,
Cadangan utk
Akun Tak tertagih
piutang ragu-ragu
Pengendalian internal dalam siklus Penjualan dan penerimaan kas terdiri dari :
A. Pemisahan tugas yang memadai.
B. Otorisasi yang semestinya.
C. Dokumen/catatan yang memadai.
D. Dokumen yang prenumbered.
E. Pengiriman monthly statement.
F. Prosedur verifikasi intern
Cara mengidentifikasi major threat dalam aktivitas bisnis untuk pengendalian
internal :
1. Memahami sistem pengendalian
2. Memperkirakan risiko pengendalian yang direncanakan
3. Mengevaluasi pengujian atas pengendalian
4. Menyusun pengujian atas pengendalian
5. Menyusun pengujian substantif.
Implementasi di PT XYZ Cikarang mengidentifikasi major threat pada sistem
penggajian dengan cara :
1. Memahami sistem pengendalian
Dalam sistem penggajian, terdapat pengendalian yang dirancang oleh
manajemen agar tidak terjadi kecurangan. Auditor internal dapat melihat
seberapa efektifkah pengendalian internal perusahaan dalam sistem
penggajian. Auditor harus memahami sistem pengendalian perusahaan
berupa pemahaman atas proses penggajian, pemahaman pihak-pihak yang
terkait dan bertanggung jawab dalam sistem penggajian, dan pemahaman
atas karakteristik atau budaya karyawan di PT XYZ.
2. Memperkirakan risiko pengendalian
Auditor mengidentifikasi risiko bawaan dari sistem penggajian tersebut,
sehingga dapat diketahui tujuan auditor dalam mendeteksi suatu fraud dan
kecurangan.
3. Mengevaluasi pengujian atas pengendalian
Auditor menyimpulkan pengendalian atas sistem penggajian di PT XYZ,
apabila pengendaliannya bagus maka risiko fraud dan kecurangan semakin
rendah, dan begitu juga sebaliknya.
4. Melakukan pengujian atas pengendalian
Pengujian pengendalian dapat dilihat dari berbagai aspek yaitu :
 Otorisasi transaksi, berupa bukti bahwa karyawan/pegawai
memang benar-benar masuk kerja
 Pemisahan tugas, pihak-pihak yang berkaitan dalam sistem
penggajian dipisah-pisahkan antara yang merekap gaji, membayar,
dan mencatat dalam buku besar.
 Supervisi, yaitu berupa pengawasan dari manajer terhadap anak
buahnya mengenai kehadiran.
 Catatan Akuntasi, meliputi dokumen atau catatan daftar kehadiran,
buku pembantu, buku besar yang berupa akun gaji dan kas keluar.
 Pengendalian Akses, berupa penentuan siapa saja yang berhak
merubah atau menyetujui daftar kehadiran, dan pembayaran gaji di
perusahaan.
 Verifikasi independen, apakah dalam jangka waktu tertentu
manajemen atau melalui auditor melakukan pencocokan antara
bukti dengan catatan yang ada.
5. Melakukan Pengujian Substantif
Pengujian substantif berupa pencocokan data yang ada dalam catatan
dengan bukti yang ada, dan pengujian pencatatan biaya gaji. Pengujian
substantif bertujuan untuk :
 Biaya gaji yang dicatat benar-benar ada
 Biaya gaji yang telah terjadi telah dicatat
 Biaya gaji dicatat secara akurat
 Biaya gaji yang dicatat telah diklasifikasikan sebagaimana
mestinya
 Biaya gaji dicatat pada periode yang tepat
 Biaya gaji telah dicatat dan diklasifikasikan dengan benar dalam
buku besar
Referensi :
- Hapzi Ali, 2017, Modul Kuliah Sistem Informasi dan Pengendalian
Internal, Universitas Mercubuana.
- https://id.wikipedia.org/wiki/Proses_bisnis diakses tanggal 28 Mei
2017
- Thomas Davenport (1993). Process Innovation: Reengineering work
through information technology. Harvard Business School Press.

More Related Content

What's hot

Pengauditan siklus jasa personalia
Pengauditan siklus jasa personaliaPengauditan siklus jasa personalia
Pengauditan siklus jasa personaliaDina Nurmariyani
 
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2Rose Meea
 
Mengaudit siklus-pendapatan
Mengaudit siklus-pendapatanMengaudit siklus-pendapatan
Mengaudit siklus-pendapatanAyu Aprita
 
Menyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaran
Menyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaranMenyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaran
Menyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaranRudiah Purnami
 
Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)
Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)
Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)Jiantari Marthen
 
Sistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi AkuntasiSistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi AkuntasiAdhikara Asmoro
 
Audit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran Kembali
Audit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran KembaliAudit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran Kembali
Audit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran KembaliLuthfi Nk
 
Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG
Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG
Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG Vendrian Dinata
 
Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...
Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...
Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...Zaina Rizka
 
(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan test of control & substa...
(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan   test of control & substa...(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan   test of control & substa...
(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan test of control & substa...Ilham Sousuke
 
Tugas auditing ii bab 16 alvin arrens
Tugas auditing ii bab 16 alvin arrensTugas auditing ii bab 16 alvin arrens
Tugas auditing ii bab 16 alvin arrensSeh Wahyu Lestari
 
Sistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus Pengeluaran
Sistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus PengeluaranSistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus Pengeluaran
Sistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus PengeluaranMUHAMADANGGORO1
 
Sia sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaran
Sia   sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaranSia   sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaran
Sia sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaranTheresia Magdalena
 
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Jiantari Marthen
 
Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...
Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...
Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...Ilham Akbar
 
(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment
(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment
(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repaymentIlham Sousuke
 
Tugas auditing no.3
Tugas auditing no.3Tugas auditing no.3
Tugas auditing no.3Sophia Ririn
 
Audit terhadap siklus pendapatan ringkasan
Audit terhadap siklus pendapatan ringkasanAudit terhadap siklus pendapatan ringkasan
Audit terhadap siklus pendapatan ringkasanFuzzari Rizal
 
Makalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalian
Makalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalianMakalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalian
Makalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalianIlham Akbar
 

What's hot (19)

Pengauditan siklus jasa personalia
Pengauditan siklus jasa personaliaPengauditan siklus jasa personalia
Pengauditan siklus jasa personalia
 
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 2
 
Mengaudit siklus-pendapatan
Mengaudit siklus-pendapatanMengaudit siklus-pendapatan
Mengaudit siklus-pendapatan
 
Menyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaran
Menyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaranMenyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaran
Menyelesaikan pengujian dalam siklus akuisisi dan pembayaran
 
Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)
Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)
Makalah auditing ii kel 4 audit siklus pengeluaran ii (jiantari c 301 09 013)
 
Sistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi AkuntasiSistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi Akuntasi
 
Audit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran Kembali
Audit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran KembaliAudit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran Kembali
Audit Siklus Akuisisi Modal Dan Pembayaran Kembali
 
Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG
Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG
Bab 21 audit siklus perolehan dan pembayaran kembali modal ARCHIVES BLOG
 
Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...
Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...
Makalahauditterhadapsikluspendapatanpengujiansubstantifterhadapsaldopiutangus...
 
(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan test of control & substa...
(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan   test of control & substa...(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan   test of control & substa...
(Pert 4) bab 14 siklus penjualan dan penagihan test of control & substa...
 
Tugas auditing ii bab 16 alvin arrens
Tugas auditing ii bab 16 alvin arrensTugas auditing ii bab 16 alvin arrens
Tugas auditing ii bab 16 alvin arrens
 
Sistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus Pengeluaran
Sistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus PengeluaranSistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus Pengeluaran
Sistem lnformasi Siklus Pendapatan dan Sistem Informasi Siklus Pengeluaran
 
Sia sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaran
Sia   sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaranSia   sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaran
Sia sistem lnformasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklus pengeluaran
 
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
 
Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...
Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...
Makalah audit terhadap siklus pendapatan, pengujian substantif terhadap saldo...
 
(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment
(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment
(Pert 6) bab 22 siklus akuisisi capital dan repayment
 
Tugas auditing no.3
Tugas auditing no.3Tugas auditing no.3
Tugas auditing no.3
 
Audit terhadap siklus pendapatan ringkasan
Audit terhadap siklus pendapatan ringkasanAudit terhadap siklus pendapatan ringkasan
Audit terhadap siklus pendapatan ringkasan
 
Makalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalian
Makalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalianMakalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalian
Makalah audit terhadap siklus pengeluaran, pengujian pengendalian
 

Similar to Siklus Bisnis dan Review Proses

Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...Wawan Dwi Hadisaputro
 
Bukti Audit, Tujuan Audit, Program Audit
Bukti Audit, Tujuan Audit, Program AuditBukti Audit, Tujuan Audit, Program Audit
Bukti Audit, Tujuan Audit, Program AuditDwi Wahyu
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...sigit widiatmoko
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...sigit widiatmoko
 
Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang
Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi DagangAplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang
Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi DagangHendraHadiwijaya2
 
Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...
Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...
Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...CELINEDANARIS
 
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaranSistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaranUlmi_Kalsum
 
(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles
(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles
(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cyclesIlham Sousuke
 
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...Ryan Julian
 
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...MinSururiAnfusina
 
MATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docx
MATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docxMATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docx
MATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docxYuniPanjaitan4
 
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ...
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ...delviavamela
 
Makalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditor
Makalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditorMakalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditor
Makalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditorrizal hadi
 
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...diahpriantika
 
Pertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptx
Pertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptxPertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptx
Pertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptxRizkiKurniaMahaputri1
 
Tujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptx
Tujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptxTujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptx
Tujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptxImamSyafii301684
 
BAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptx
BAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptxBAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptx
BAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptxRd V RaZz
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...JEMMY ESROM SERANG
 

Similar to Siklus Bisnis dan Review Proses (20)

Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisapuro, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran Pembelian dan Pemb...
 
Bukti Audit, Tujuan Audit, Program Audit
Bukti Audit, Tujuan Audit, Program AuditBukti Audit, Tujuan Audit, Program Audit
Bukti Audit, Tujuan Audit, Program Audit
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali, major threat dalam aktifitas bisnis untuk...
 
Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang
Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi DagangAplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang
Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang - Aplikasi Komputer Akuntansi Dagang
 
Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...
Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...
Tugas 5, celine danaris gracia,yananto mihadi putra, se, m.si, sistem lnforma...
 
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaranSistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
 
(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles
(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles
(Pert 7) bab 20 audit payroll and personnel cycles
 
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENDAPATAN, PENJUALAN DAN PENERIMAAN KA...
 
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...
Sipi, min sururi anfusina, hapzi ali, siklus pengeluaran (pembelian dan pemba...
 
MATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docx
MATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docxMATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docx
MATERI Administrasi dalam Pengelolaan Usaha.docx
 
Audit terhadap siklus pendapatan Ringkasan
Audit terhadap siklus pendapatan RingkasanAudit terhadap siklus pendapatan Ringkasan
Audit terhadap siklus pendapatan Ringkasan
 
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ...
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...10, si & pi delvia vamela, hapzi ali,  siklus pengeluaran, pembelian dan ...
10, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus pengeluaran, pembelian dan ...
 
Makalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditor
Makalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditorMakalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditor
Makalah audit laporan keuangan dan tanggung jawab auditor
 
Makalah pemrosesan transaksi
Makalah pemrosesan transaksiMakalah pemrosesan transaksi
Makalah pemrosesan transaksi
 
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
 
Pertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptx
Pertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptxPertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptx
Pertemuan 4, sistem informasi Akuntansi 2 Proses Bisnis.pptx
 
Tujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptx
Tujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptxTujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptx
Tujuan, Bukti & Prosedur Audit.pptx
 
BAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptx
BAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptxBAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptx
BAB 1 METODOLOGI AUDITING.pptx
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
 

Recently uploaded

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 

Siklus Bisnis dan Review Proses

  • 1. Siklus Proses Bisnis dan Review atas Proses Bisnis MAKALAH Disusun oleh : Anggoro Cahyo Purnama (55516120062) Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA MAGISTER AKUNTANSI UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2017
  • 2. Proses bisnis adalah suatu kumpulan aktivitas atau pekerjaan terstruktur yang saling terkait untuk menyelesaikan suatu masalah tertentu atau yang menghasilkan produk atau layanan (demi meraih tujuan tertentu). Suatu proses bisnis dapat dipecah menjadi beberapa subproses yang masing-masing memiliki atribut sendiri tetapi juga berkontribusi untuk mencapai tujuan dari superprosesnya. Analisis proses bisnis umumnya melibatkan pemetaan proses dan subproses di dalamnya hingga tingkatan aktivitas atau kegiatan . (https://id.wikipedia.org/wiki/Proses_bisnis) Davenport (1993) mendefinisikan proses bisnis sebagai: “Aktivitas yang terukur dan terstruktur untuk memproduksi output tertentu untuk kalangan pelanggan tertentu. Terdapat di dalamnya penekanan yang kuat pada “bagaimana” pekerjaan itu dijalankan di suatu organisasi, tidak seperti fokus dari produk yang berfokus pada aspek “apa”. Suatu proses oleh karenanya merupakan urutan spesifik dari aktivitas kerja lintas waktu dan ruang, dengan suatu awalan dan akhiran, dan secara jelas mendefinisikan input dan output.” (Thomas Davenport (1993). Process Innovation: Reengineering work through information technology. Harvard Business School Press, Boston) Proses bisnis utama dalam perusahaan manufaktur terdiri dari : 1. Siklus pembelian dan pengeluaran kas, contohnya : Klasifikasi Transaksi Akun Fungsi-fungsi Bisnis Dokumen dan Pencatatan Akuisisi -Persediaan Aset Tetap -Beban dibayar di muka -Peningkatan sewa guna -Utang dagang -Beban manufaktur -Beban penjualan -Beban administrasi -Pemprosesan pesanan pembelian -Penerimaan barang dan jasa -Pengakuan utang -Permintaan pembelian -Pesanan pembelian -Laporan penerimaan -Faktur dari vendor -Memo debet -Voucher -Berkas transaksi akuisisi -Jurnal atau daftar akuisisi -Berkas utama utang dagang -Neraca saldo utang dagang -Laporan dari vendor Pengeluaran kas Kas di bank (dari penegluaran kas) Utang dagang Diskon pembelian -Pemrosesan dan pencatatan,pengeluaran kas Cek, Berkas transaksi pengeluaran kas, Jurnal atau daftar pengeluaran kas
  • 3. Pengendalian internal siklus pembelian dan pengeluaran kas antara lain : Aktivitas Pengendalian Sistem Pemrosesan Pembelian Sistem Pengeluaran Kas Otorisasi Transaksi Pengendalian persediaan Bagaian utang usaho mengotorisasi pembayaran Pemisahan tugas Bagian pengendalian persediaan dipisahkan dari bagian pembelian dan penyimpanan barang Pisahkan buku besar pembantu utang, pengeluaran kas. Supervisi Bagian penerimaan Akses Keamanan fisik aktiva, dengan cara batasi akses fisik. Batasi akses ke berbagai catatan akuntansi Akuntasi Buku pembantu utang usaha, buku besar, file PO, file pesanan, file pembelian, file laproan penerimaan barang File voucher utang, buku oembantu usaha, dll Verifikasi independen Bagian utang merekonsiliasi utang dengan bukti pendukung. Rekonsiliasi segala pengeluaran kas. 2. Siklus Produksi, pengubahan dari bahan baku menjadi barang siap dijual atau barang jadi. Kegiatan pokok siklus Produksi :  Perencanaan Produksi  Permintaan Bahan Baku  Penugasan Karyawan  Akuntansi Biaya  Penyimpanan Barang Pengendalian internal dalam siklus Produksi : Aktivitas Pengendalian Titik pengendalian dalam sistem Otorisasi Transaksi Perintah kerja, lembar perpindahan, dan permintaan bahan baku Pemisahan tugas -Pemisahan penyimpanan Raw Material dan Finish good -GL terpisah dari akuntansi lainnya Supervisi Pengawasan bahan baku dan pencatatan jam kerja Akses Membatasi akses fisik ke barang jadi, dan
  • 4. penggunaan prosedur formal Akuntasi File perintah, file bahan baku, file barang jadi. Verifikasi independen Biaya produksi bisa direkonsiliasi 3. Siklus Penjualan dan penerimaan kas Terdapat lima kelompok transaksi yang termasuk dalam siklus penjualan dan penerimaan kas sbb : Kelompok Transaksi Akun Fungsi Bisnis Dokumen & Catatan Penjualan Penjualan, piutang dagang - Pemrosesan pesanan pelanggan - Pesanan pelanggan, pesanan penjualan - Persetujuan penjualan kredit - Pesanan pelanggan atau pesanan penjualan - Pengiriman barang - Dokumen pengiriman - Penagihan ke pelanggan & pencatatan penjualan - Faktur penjualan, jurnal penjualan, laporan ikhtisar penjualan, master file A/R, neraca saldo A/R, laporan bulanan. Penerimaan kas Kas bank (debit dari penerimaan kas), piutang dagang Pemrosesan dan pencatatan penerimaan kas Nota pembayaran (R/A), daftar awal penerimaan kas, jurnal penerimaan kas. Cadangan & retur penjualan Cadangan & retur penjualan, piutang dagang Pemrosesan dan pencatatan cadangan & retur penjualan Memo kredit, Jurnal cadangan dan retur penjualan Penghapusan akun tak tertagih Piutang dagang, Cadangan utk Penghapusan Piutang Penghapusan piutang dagang tak tertagih Formulir otorisasi saldo yang tak tertagih Beban piutang Beban piutang Penyisihan untuk -
  • 5. ragu-ragu ragu-ragu, Cadangan utk Akun Tak tertagih piutang ragu-ragu Pengendalian internal dalam siklus Penjualan dan penerimaan kas terdiri dari : A. Pemisahan tugas yang memadai. B. Otorisasi yang semestinya. C. Dokumen/catatan yang memadai. D. Dokumen yang prenumbered. E. Pengiriman monthly statement. F. Prosedur verifikasi intern Cara mengidentifikasi major threat dalam aktivitas bisnis untuk pengendalian internal : 1. Memahami sistem pengendalian 2. Memperkirakan risiko pengendalian yang direncanakan 3. Mengevaluasi pengujian atas pengendalian 4. Menyusun pengujian atas pengendalian 5. Menyusun pengujian substantif. Implementasi di PT XYZ Cikarang mengidentifikasi major threat pada sistem penggajian dengan cara : 1. Memahami sistem pengendalian Dalam sistem penggajian, terdapat pengendalian yang dirancang oleh manajemen agar tidak terjadi kecurangan. Auditor internal dapat melihat seberapa efektifkah pengendalian internal perusahaan dalam sistem penggajian. Auditor harus memahami sistem pengendalian perusahaan berupa pemahaman atas proses penggajian, pemahaman pihak-pihak yang terkait dan bertanggung jawab dalam sistem penggajian, dan pemahaman atas karakteristik atau budaya karyawan di PT XYZ. 2. Memperkirakan risiko pengendalian Auditor mengidentifikasi risiko bawaan dari sistem penggajian tersebut, sehingga dapat diketahui tujuan auditor dalam mendeteksi suatu fraud dan kecurangan. 3. Mengevaluasi pengujian atas pengendalian Auditor menyimpulkan pengendalian atas sistem penggajian di PT XYZ, apabila pengendaliannya bagus maka risiko fraud dan kecurangan semakin rendah, dan begitu juga sebaliknya. 4. Melakukan pengujian atas pengendalian Pengujian pengendalian dapat dilihat dari berbagai aspek yaitu :  Otorisasi transaksi, berupa bukti bahwa karyawan/pegawai memang benar-benar masuk kerja  Pemisahan tugas, pihak-pihak yang berkaitan dalam sistem penggajian dipisah-pisahkan antara yang merekap gaji, membayar, dan mencatat dalam buku besar.
  • 6.  Supervisi, yaitu berupa pengawasan dari manajer terhadap anak buahnya mengenai kehadiran.  Catatan Akuntasi, meliputi dokumen atau catatan daftar kehadiran, buku pembantu, buku besar yang berupa akun gaji dan kas keluar.  Pengendalian Akses, berupa penentuan siapa saja yang berhak merubah atau menyetujui daftar kehadiran, dan pembayaran gaji di perusahaan.  Verifikasi independen, apakah dalam jangka waktu tertentu manajemen atau melalui auditor melakukan pencocokan antara bukti dengan catatan yang ada. 5. Melakukan Pengujian Substantif Pengujian substantif berupa pencocokan data yang ada dalam catatan dengan bukti yang ada, dan pengujian pencatatan biaya gaji. Pengujian substantif bertujuan untuk :  Biaya gaji yang dicatat benar-benar ada  Biaya gaji yang telah terjadi telah dicatat  Biaya gaji dicatat secara akurat  Biaya gaji yang dicatat telah diklasifikasikan sebagaimana mestinya  Biaya gaji dicatat pada periode yang tepat  Biaya gaji telah dicatat dan diklasifikasikan dengan benar dalam buku besar Referensi : - Hapzi Ali, 2017, Modul Kuliah Sistem Informasi dan Pengendalian Internal, Universitas Mercubuana. - https://id.wikipedia.org/wiki/Proses_bisnis diakses tanggal 28 Mei 2017 - Thomas Davenport (1993). Process Innovation: Reengineering work through information technology. Harvard Business School Press.