SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
MULAI
PAHAM CERPEN
PAHAM CERPEN
MENGENAL CERPEN
X
KUIS
APA ITU CERPEN?
Cerita pendek (cerpen) merupakan teks narasi yang mengangkat persoalan kehidupan
manusia secara khusus. Beberapa ciri cerpen adalah sebagai berikut.
(1) Cerita pendek dibatasi oleh jumlah kata atau halaman.
(2) Cerita pendek biasanya memusatkan perhatian pada satu peristiwa.
(3) Cerita pendek mempunyai satu alur dan latar tunggal.
(4) Cerita pendek memuat jumlah tokoh yang terbatas, penokohan dalam
cerita pendek terfokus pada tokoh utama saja.
>>
<<
X
UNSUR-UNSUR CERPEN
>>
<<
X
UNSUR INTRINSIK
UNSUR EKSTRINSIK
UNSUR INTRINSIK
Unsur intrinsik adalah unsur-unsur cerita yang secara langsung berada di dalam
cerita dan ikut membentuk cerita tersebut. Unsur intrinsik meliputi beberapa hal
sebagai berikut.
(1) Tokoh: orang-orang yang hadir dalam cerita.
(2) Penokohan: sifat tokoh, misalnya antagonis (sifat buruk), protagonis (sifat
baik), dan tritagonis (pelengkap).
(3) Alur: jalan cerita, meliputi (a) alur maju (menuju peristiwa selanjutnya), (b)
alur mundur (menuju peristiwa sebelumnya), dan (c) alur campuran.
(4) Latar: informasi mengenai tempat, waktu, dan suasana cerita.
(5) Tema: gagasan pembentuk cerita.
(6) Amanat: pesan atau nilai-nilai yang ingin disampaikan penulis.
(7) Sudut pandang: cara penulis menyajikan cerita, meliputi (a) orang pertama
(terlibat dalam cerita) dan (b) orang ketiga (tidak terlibat dalam cerita).
>>
<<
X
Menemukan Unsur Intrinsik
Suatu pagi, Duma disuruh ayahnya untuk mengambil ikan di telaga dalam hutan. Ayahnya berpesan agar ia
hanya mengambil seekor sesuai kebutuhan. Sesampainya di telaga, ia berjumpa dengan lelaki tua dan
meminta sesuai dengan pesan ayahnya. Namun, kecantikan dari ikan-ikan dalam telaga membuatnya ingin
memiliki semua ikan itu. Duma akhirnya menangkap lebih dari yang dibutuhkan dan pergi tanpa pamit.
Naasnya, Duma tak menemukan jalan keluar dari hutan itu.
>>
<<
X
UNSUR INTRINSIK
(1) Tokoh: Duma, Ayah, dan Lelaki Tua.
(2) Penokohan: Duma= antagonis/tamak, Ayah= protagonist, Lelaki Tua= tritagonis.
(3) Alur: Alur maju karena menuju adegan berikutnya.
(4) Latar: Tempat= hutan, Waktu= pagi, suasana= menegangkan karena Duma tidak bisa pulang.
(5) Tema: Ketamakan
(6) Amanat: Jangan tamak karena apapun.
(7) Sudut pandang: Orang ketiga karena penulis tidak ikut berperan dalam cerita.
UNSUR EKSTRINSIK
Unsur ekstrinsik merupakan unsur yang berada di luar cerita, tetapi
mempunyai pengaruh terhadap cerita. Unsur ekstrinsik berupa hal-hal berikut
ini.
(1) Konteks sejarah: Kehidupan sosial, politik, dan sebagainya yang melatari
dibuatnya cerita.
(2) Budaya: Budaya yang memengaruhi nilai-nilai dalam cerita.
(3) Kehidupan pengarang: Pengalaman, pandangan, maupun jalan hidup
penulis cerita yang mempengaruhi cerita.
(4) Respons pembaca: Tanggapan atau tafsiran pembaca terhadap cerita yang
dibaca.
>>
<<
X
Menemukan Unsur Ekstrinsik
Suatu pagi, Duma disuruh ayahnya untuk mengambil ikan di telaga dalam hutan. Ayahnya berpesan agar ia
hanya mengambil seekor sesuai kebutuhan. Sesampainya di telaga, ia berjumpa dengan lelaki tua dan
meminta sesuai dengan pesan ayahnya. Namun, kecantikan dari ikan-ikan dalam telaga membuatnya ingin
memiliki semua ikan itu. Duma akhirnya menangkap lebih dari yang dibutuhkan dan pergi tanpa pamit.
Naasnya, Duma tak menemukan jalan keluar dari hutan itu.
>>
<<
X
UNSUR EKSTRINSIK
(1) Konteks sejarah: Cerita tersebut mungkin dibuat berdasarkan kehidupan sebelum adanya
modernisasi, sebab masih mengambil ikan di tempat tertentu dengan syarat tertentu.
(2) Budaya: Budaya petuah yang tidak boleh dilanggar masih kental dalam cerita.
(3) Kehidupan pengarang: Penulis cerita mungkin hidup dengan petuah yang sama atau terinspirasi
oleh petuah-petuah zaman dahulu.
(4) Respons pembaca dalam cerita: Pembaca bebas menafsirkan isi cerita sesuai konteks dan isi
cerita.
Apa itu cerpen?
Narasi panjang yang
menggambarkan
kehidupan karakter
secara mendetail
Kumpulan puisi
yang
menggambarkan
emosi
Dokumen bersejarah
yang
menggambarkan
kehidupan manusia
Teks narasi yang
mengangkat persoalan
kehidupan manusia
secara spesifik
BENAR
SALAH
Lanjut
X
Berapa jumlah tokoh yang biasanya ada dalam sebuah cerita pendek?
Minimal lima tokoh
Hanya satu tokoh
Sangat banyak,
tergantung panjang
cerita
Terbatas, fokus pada
tokoh utama
BENAR
SALAH
Lanjut
X
Apa yang dimaksud dengan unsur intrinsik dalam cerita pendek?
Latar belakang
historis penulis
cerita
Kritik yang diberikan
oleh pembaca setelah
membaca cerita
Unsur-unsur yang
memengaruhi cerita
dari luar
Unsur-unsur yang
membentuk isi cerita
dari dalam
BENAR
SALAH
Lanjut
X
Unsur ekstrinsik dalam cerita mencakup apa saja?
Sudut pandang
dan amanat cerita
Tokoh dan latar
cerita
Tema, alur, dan
penokohan
Konteks sejarah, budaya,
kehidupan pengarang,
dan respons pembaca
BENAR
SALAH
X
SELESAI

More Related Content

Similar to DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx

Jenis karya sastra melayu lama
Jenis karya sastra melayu lamaJenis karya sastra melayu lama
Jenis karya sastra melayu lamalebda wisesa
 
RANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptx
RANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptxRANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptx
RANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptxMJibrilAttabrani
 
Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin
Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin
Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin LoveiArika
 
Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda)
Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda) Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda)
Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda) cg.Teha Amran
 
Bab 2 cerita fantasi
Bab 2 cerita fantasiBab 2 cerita fantasi
Bab 2 cerita fantasisigit mitak
 
Presentasi karya sastra
Presentasi karya sastraPresentasi karya sastra
Presentasi karya sastraNanda Ananda
 
UNSUR UNSUR DONGENG
UNSUR UNSUR DONGENGUNSUR UNSUR DONGENG
UNSUR UNSUR DONGENGM RIYADH
 
PPT BAB 3 CERPEN.pptx
PPT BAB 3 CERPEN.pptxPPT BAB 3 CERPEN.pptx
PPT BAB 3 CERPEN.pptxHaniPTara
 
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpEnsiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpDhek Prasetya
 
B. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel Indonesia
B. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel IndonesiaB. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel Indonesia
B. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel IndonesiaRamadhani Sardiman
 
Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013
Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013
Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013Triyono Untung
 
Pengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis CerpenPengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis CerpenMomee Rain
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 NSS Slide
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 NSS Slide
 
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. IdrusAnalisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. IdrusOki Feri Juniawan
 

Similar to DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx (20)

Jenis karya sastra melayu lama
Jenis karya sastra melayu lamaJenis karya sastra melayu lama
Jenis karya sastra melayu lama
 
RANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptx
RANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptxRANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptx
RANGKUMAN BAB FABEL DAN LEGENDA rev desain #1.pptx
 
Tugas 4 tik makalah lisa 2 a
Tugas 4 tik makalah lisa 2 aTugas 4 tik makalah lisa 2 a
Tugas 4 tik makalah lisa 2 a
 
Cerkak
CerkakCerkak
Cerkak
 
Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin
Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin
Sulaiman Pergi ke Tanjung Cina dan Perihal orang Miskin
 
171610790 modul-pkp-3117
171610790 modul-pkp-3117171610790 modul-pkp-3117
171610790 modul-pkp-3117
 
Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda)
Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda) Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda)
Jenis Sastera Rakyat (Mitos dan Lagenda)
 
Bab 2 cerita fantasi
Bab 2 cerita fantasiBab 2 cerita fantasi
Bab 2 cerita fantasi
 
Presentasi karya sastra
Presentasi karya sastraPresentasi karya sastra
Presentasi karya sastra
 
UNSUR UNSUR DONGENG
UNSUR UNSUR DONGENGUNSUR UNSUR DONGENG
UNSUR UNSUR DONGENG
 
PPT BAB 3 CERPEN.pptx
PPT BAB 3 CERPEN.pptxPPT BAB 3 CERPEN.pptx
PPT BAB 3 CERPEN.pptx
 
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpEnsiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
 
B. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel Indonesia
B. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel IndonesiaB. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel Indonesia
B. Indonesia - KD 7.2 Memahami Berbagai Hikayat & Novel Indonesia
 
Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013
Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013
Refleksi teks cerita fabel kurikulum 2013
 
Cerpen.pptx
Cerpen.pptxCerpen.pptx
Cerpen.pptx
 
Pengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis CerpenPengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis Cerpen
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2
 
Bahan ajar kelas xi
Bahan ajar kelas xiBahan ajar kelas xi
Bahan ajar kelas xi
 
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. IdrusAnalisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
Analisis struktural dalam drama kejahatan membalas dendam karya A. Idrus
 

Recently uploaded

tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 

Recently uploaded (20)

tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx

  • 3. APA ITU CERPEN? Cerita pendek (cerpen) merupakan teks narasi yang mengangkat persoalan kehidupan manusia secara khusus. Beberapa ciri cerpen adalah sebagai berikut. (1) Cerita pendek dibatasi oleh jumlah kata atau halaman. (2) Cerita pendek biasanya memusatkan perhatian pada satu peristiwa. (3) Cerita pendek mempunyai satu alur dan latar tunggal. (4) Cerita pendek memuat jumlah tokoh yang terbatas, penokohan dalam cerita pendek terfokus pada tokoh utama saja. >> << X
  • 5. UNSUR INTRINSIK Unsur intrinsik adalah unsur-unsur cerita yang secara langsung berada di dalam cerita dan ikut membentuk cerita tersebut. Unsur intrinsik meliputi beberapa hal sebagai berikut. (1) Tokoh: orang-orang yang hadir dalam cerita. (2) Penokohan: sifat tokoh, misalnya antagonis (sifat buruk), protagonis (sifat baik), dan tritagonis (pelengkap). (3) Alur: jalan cerita, meliputi (a) alur maju (menuju peristiwa selanjutnya), (b) alur mundur (menuju peristiwa sebelumnya), dan (c) alur campuran. (4) Latar: informasi mengenai tempat, waktu, dan suasana cerita. (5) Tema: gagasan pembentuk cerita. (6) Amanat: pesan atau nilai-nilai yang ingin disampaikan penulis. (7) Sudut pandang: cara penulis menyajikan cerita, meliputi (a) orang pertama (terlibat dalam cerita) dan (b) orang ketiga (tidak terlibat dalam cerita). >> << X
  • 6. Menemukan Unsur Intrinsik Suatu pagi, Duma disuruh ayahnya untuk mengambil ikan di telaga dalam hutan. Ayahnya berpesan agar ia hanya mengambil seekor sesuai kebutuhan. Sesampainya di telaga, ia berjumpa dengan lelaki tua dan meminta sesuai dengan pesan ayahnya. Namun, kecantikan dari ikan-ikan dalam telaga membuatnya ingin memiliki semua ikan itu. Duma akhirnya menangkap lebih dari yang dibutuhkan dan pergi tanpa pamit. Naasnya, Duma tak menemukan jalan keluar dari hutan itu. >> << X UNSUR INTRINSIK (1) Tokoh: Duma, Ayah, dan Lelaki Tua. (2) Penokohan: Duma= antagonis/tamak, Ayah= protagonist, Lelaki Tua= tritagonis. (3) Alur: Alur maju karena menuju adegan berikutnya. (4) Latar: Tempat= hutan, Waktu= pagi, suasana= menegangkan karena Duma tidak bisa pulang. (5) Tema: Ketamakan (6) Amanat: Jangan tamak karena apapun. (7) Sudut pandang: Orang ketiga karena penulis tidak ikut berperan dalam cerita.
  • 7. UNSUR EKSTRINSIK Unsur ekstrinsik merupakan unsur yang berada di luar cerita, tetapi mempunyai pengaruh terhadap cerita. Unsur ekstrinsik berupa hal-hal berikut ini. (1) Konteks sejarah: Kehidupan sosial, politik, dan sebagainya yang melatari dibuatnya cerita. (2) Budaya: Budaya yang memengaruhi nilai-nilai dalam cerita. (3) Kehidupan pengarang: Pengalaman, pandangan, maupun jalan hidup penulis cerita yang mempengaruhi cerita. (4) Respons pembaca: Tanggapan atau tafsiran pembaca terhadap cerita yang dibaca. >> << X
  • 8. Menemukan Unsur Ekstrinsik Suatu pagi, Duma disuruh ayahnya untuk mengambil ikan di telaga dalam hutan. Ayahnya berpesan agar ia hanya mengambil seekor sesuai kebutuhan. Sesampainya di telaga, ia berjumpa dengan lelaki tua dan meminta sesuai dengan pesan ayahnya. Namun, kecantikan dari ikan-ikan dalam telaga membuatnya ingin memiliki semua ikan itu. Duma akhirnya menangkap lebih dari yang dibutuhkan dan pergi tanpa pamit. Naasnya, Duma tak menemukan jalan keluar dari hutan itu. >> << X UNSUR EKSTRINSIK (1) Konteks sejarah: Cerita tersebut mungkin dibuat berdasarkan kehidupan sebelum adanya modernisasi, sebab masih mengambil ikan di tempat tertentu dengan syarat tertentu. (2) Budaya: Budaya petuah yang tidak boleh dilanggar masih kental dalam cerita. (3) Kehidupan pengarang: Penulis cerita mungkin hidup dengan petuah yang sama atau terinspirasi oleh petuah-petuah zaman dahulu. (4) Respons pembaca dalam cerita: Pembaca bebas menafsirkan isi cerita sesuai konteks dan isi cerita.
  • 9. Apa itu cerpen? Narasi panjang yang menggambarkan kehidupan karakter secara mendetail Kumpulan puisi yang menggambarkan emosi Dokumen bersejarah yang menggambarkan kehidupan manusia Teks narasi yang mengangkat persoalan kehidupan manusia secara spesifik BENAR SALAH Lanjut X
  • 10. Berapa jumlah tokoh yang biasanya ada dalam sebuah cerita pendek? Minimal lima tokoh Hanya satu tokoh Sangat banyak, tergantung panjang cerita Terbatas, fokus pada tokoh utama BENAR SALAH Lanjut X
  • 11. Apa yang dimaksud dengan unsur intrinsik dalam cerita pendek? Latar belakang historis penulis cerita Kritik yang diberikan oleh pembaca setelah membaca cerita Unsur-unsur yang memengaruhi cerita dari luar Unsur-unsur yang membentuk isi cerita dari dalam BENAR SALAH Lanjut X
  • 12. Unsur ekstrinsik dalam cerita mencakup apa saja? Sudut pandang dan amanat cerita Tokoh dan latar cerita Tema, alur, dan penokohan Konteks sejarah, budaya, kehidupan pengarang, dan respons pembaca BENAR SALAH X SELESAI