SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
S
I
S
T
E
MP
E
R
S
A
M
A
A
NL
I
N
E
A
RT
I
G
AV
A
R
I
A
B
E
L
MATEMATIKA
Untuk SMA/MA Kelas X
SISTEM PERSAMAAN
LINEAR TIGA VARIABEL
(SPLTV)
Melaluikegiatanpembelajarandenganmodeldiscoverylearningdanpendekatansaintific,diskusidan
tanyajaw
abpesertadid
ikdapat:
1.Menemukankonsepsistempersamaanlineartigavariabeldenganbenar.
2. Membuatmodelmatematikadarimasalahkontekstualyangberkaitandengansistempersamaan
lineartigavariabeldengantepat.
3. Menyelesaikanmasalahkontekstualsistempersamaanlineartigavariabeldenganmetode
substitusi,eliminasi,gabungan,dandeterminandenganteliti.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Tari, Leni, dan Ratih sedang membeli makanan di supermarket. Tari
membeli satu chitato, tiga permen, dan satu satu minuman botol
dengan harga Rp. 8.000,00. Leni membeli satu chitato, satu permen,
dan minuman botol dengan harga Rp. 6.000,00. Ratih membeli dua
chitato, satu permen, dan satu minuman botol dengan harga Rp.
9.000,00. Ratih sedikit kebingungan mengetahui jika belanjaannya
sebesar Rp 9.000,00, maka harga masing-masing makanan tersebut
berapa??
Konsep SPLTV
Bentuk Umum SPLTV adalah:
𝒂𝟏𝒙 + 𝒃𝟏𝒚 + 𝒄𝟏𝒛 = 𝒅𝟏
𝒂𝟐𝒙 + 𝒃𝟐𝒚 + 𝒄𝟐𝒛 = 𝒅𝟐
𝒂𝟑𝒙 + 𝒃𝟑𝒚 + 𝒄𝟑𝒛 = 𝒅𝟑
Dengan 𝒂𝟏, 𝒃𝟏, 𝒄𝟏, 𝒅𝟏,
𝒂𝟐, 𝒃𝟐, 𝒄𝟐, 𝒅𝟐, 𝒂𝟑, 𝒃𝟑, 𝒄𝟑, 𝒅𝟑 adalah bilangan
real.
Keterangan:
𝒂𝟏, 𝒂𝟐, 𝒂𝟑 adalah koefisien dari x
𝒃𝟏, 𝒃𝟐, 𝒃𝟑 adalah koefisien dari y
𝒄𝟏, 𝒄𝟐, 𝒄𝟑 adalah koefisien dari z
𝒅𝟏, 𝒅𝟐, 𝒅𝟑 adalah konstanta
𝒙, 𝒚, 𝒛 adalah variabel (peubah)
Sistem Persamaan Linear Tiga
Variabel (SPLTV) adalah suatu
persamaan matematika yang
terdiri dari tiga persamaan
linear yang masing-masing
persamaannya juga bervariabel
tiga. SPLTV ini merupakan
bentuk perluasan dari Sistem
Persamaan Linear Dua Variabel
(SPLDV).
Contoh SPLTV:
2𝑥 + 𝑦 + 𝑧 = 8
{𝑥 + 3𝑦 + 2𝑧 = 12
𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 6
Penyelesaian SPLTV dapat dilakukan
dengan cara:
1. Metode Substitusi
2. Metode Eliminasi
3. Metode Campuran
4. Metode Determinan Matriks
1. Metode Substitusi
Tentukan himpunan penyelesaian dari SPLTV berikut
dengan menggunakan metode substitusi!
𝑥 + 2𝑦 − 𝑧 = 5 persamaan 1
2𝑥 − 5𝑧 = 6 persamaan 2
𝑦 = 7 persamaan 3
Penyelesaian:
Persamaan 3 disubstitusikan pada persamaan 1:
𝒙 + 𝟐 𝟕 − 𝒛 = 𝟓
𝒙 + 𝟏𝟒 − 𝒛 = 𝟓
𝒙 − 𝒛 = 𝟓 − 𝟏𝟒
𝒙 − 𝒛 = −𝟗 (persamaan 4)
Persamaan 4 disubstitusikan pada persamaan 2:
𝟐 𝒛 − 𝟗 − 𝟓𝒛 = 𝟔
𝟐𝒛 − 𝟏𝟖 − 𝟓𝒛 = 𝟔
−𝟏𝟖 − 𝟑𝒛 = 𝟔
−𝟑𝒛 = 𝟔 + 𝟏𝟖
−𝟑𝒛 = 𝟐𝟒
𝟐𝟒
𝒛 =
−𝟑
= −𝟖
Untuk 𝒛 = −𝟖 disubstitusikan ke persamaan 4 :
𝒙 = 𝒛 − 𝟗
𝒙 = −𝟖 − 𝟗
𝒙 = −𝟏𝟕
Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah {(-17, 7, -8)}.
2. Metode
Eliminasi
Tentukan himpunan penyelesaian dari sistem
persamaan linear tiga variabel dengan menggunakan
metode eliminasi!
3𝑝 + 2𝑞 + 2𝑟 = 18 persamaan 1
4𝑝 + 3𝑞 − 5𝑟 = 17 persamaan 2
2𝑝 − 𝑞 + 𝑟 = 7 persamaan 3
Penyelesaian
Eliminasi variabel r dari persamaan 1 dan 3:
𝟑𝒑 + 𝟐𝒒 + 𝟐𝒓 = 𝟏𝟖
𝟐𝒑 − 𝒒 + 𝒓 = 𝟕
× 𝟏
× 𝟐
𝟑𝒑 + 𝟐𝒒 + 𝟐𝒓 = 𝟏𝟖
𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 + 𝟐𝒓 = 𝟏𝟒
−
−𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒
∴ −𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒 pers. 4
Eliminasi r dari persamaan 2 dan 3:
𝟒𝒑 + 𝟑𝒒 − 𝟓𝒓 = 𝟏𝟕 × 𝟏
𝟐𝒑 − 𝒒 + 𝒓 = 𝟕 × 𝟓
𝟒𝒑 + 𝟑𝒒 − 𝟓𝒓 = 𝟏𝟕
𝟏𝟎𝒑 − 𝟓𝒒 + 𝟓𝒓 = 𝟑𝟓
𝟏𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 = 𝟓𝟐
+
∴ 𝟏𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 = 𝟓𝟐 pers. 5
𝟐𝟕
𝒑 =
𝟏𝟎𝟖
= 𝟒
Eliminasi variabel q dari persamaan 4
dan 5:
−𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒 × 𝟏
𝟏𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 = 𝟓𝟐 × 𝟐
−𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒
𝟐𝟖𝒑 − 𝟒𝒒 = 𝟏𝟎𝟒
𝟐𝟕𝒑 = 𝟏𝟎𝟖 +
54
𝑞 =
108
= 2
Eliminasi p dari
persamaan 4 dan 5:
−𝑝 + 4𝑞 = 4 × 14
14𝑝 − 2𝑞 = 52 × 1
−14𝑝 + 56𝑞 = 56
14𝑝 − 2𝑞 = 52
54𝑞 = 108 +
Eliminasi variabel q dari persamaan 1 dan 3:
3𝑝 + 2𝑞 + 2𝑟 = 18 × 1
2𝑝 − 𝑞 + 𝑟 = 7 × 2
3𝑝 + 2𝑞 + 2𝑟 = 18
4𝑝 − 2𝑞 + 2𝑟 = 14
7𝑝 + 4𝑟 = 32
+
∴ 7𝑝 + 4𝑟 = 32 pers. 6
Eliminasi variabel q dari persamaan 2
dan 3:
4𝑝 + 3𝑞 − 5𝑟 = 17 × 1
2𝑝 − 𝑞 + 𝑟 = 7 × 3
4𝑝 + 3𝑞 − 5𝑟 = 17
6𝑝 − 3𝑞 + 3𝑟 = 21
10𝑝 − 2𝑟 = 38
+
∴ 10𝑝 − 2𝑟 = 38 pers. 7
Eliminasi variabel p dari persamaan 6
dan 7:
7𝑝 + 4𝑟 = 32 × 10
10𝑝 − 2𝑟 = 38 × 7
70𝑝 + 40𝑟 = 320
54𝑟 = 54
𝑟 =
54
= 1
70𝑝 − 14𝑟 = 266
−
54
Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah
{4, 2, 1}.
3. Metode Gabungan
Masalah dan penyelesaiannya
Pada suatu hari, Hani, Tari, dan Putri pergi belanja ke toko buku.
Hani membeli tiga novel, dua buku tulis, dan dua spidol. Tari
membeli dua novel, dua buku tulis, dan empat spidol. Sedangkan
Putri membeli sebuah novel, tiga buku tulis, dan tiga spidol.
Masing-masing dari mereka harus membayar Rp. 49.000,-; Rp.
48.000,-; Rp. 35.000,-. Jadi berapa harga untuk sebuah novel,
sebuan buku tulis, dan sebuah spidol di toko tersebut?
penyelesaian:
Diketahui:
• Hani membeli 3 novel, 2 buku tulis, dan 2 spidol
dengan harga Rp. 49.000
• Tari membeli 2 novel, 1 buku tulis, dan 4 spidol
dengan harga Rp. 48.000
• Putri membeli 1 novel, 3 buku tulis, dan 3 spidol
dengan harga Rp. 35.000
Ditanya: Harga sebuah novel, sebuah buku tulis, dan
sebuah spidol?
Jawab:
Misalkan:
x adalah sebuah novel
y adalah sebuah buku tulis
z adalah sebuah spidol
Berdasarkan informasi dari permasalahan di
atas, kita memperoleh hubungan
permasalahan tersebut, yaitu:
Hani : 3𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 49.000 (Persamaan 1)
Tari : 2𝑥 + 𝑦 + 4𝑧 = 48.000 (Persamaan 2)
Putri : 𝑥 + 3𝑦 + 3𝑧 = 35.000 (Persamaan 3)
Eliminasi variabel y dari persamaan 1 dan 2
3𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 49.000 × 1
2𝑥 + 𝑦 + 4𝑧 = 48.000 × 2
𝟑𝒙+𝟐𝒚+𝟐𝒛=𝟒𝟗.𝟎𝟎𝟎
𝒙+𝟔𝒛=𝟒𝟕.𝟎𝟎𝟎
𝟒𝒙+𝟐𝒚+𝟖𝒛=𝟗𝟔.𝟎𝟎𝟎
− (pers. 4)
Eliminasi variabel y dari persamaan 1 dan 3
3𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 49.000 × 3 9𝑥 + 6𝑦 + 6𝑧 = 147.000
𝑥 + 3𝑦 + 3𝑧 = 35.000 × 2 2𝑥 + 6𝑦 + 6𝑧 = 70.000
7𝑥 = 77.000
𝑥 = 11.000
Nilai x = 11.000 disubstitusi ke persamaan 4, maka
11.000 + 6𝑧 = 47.000
6𝑧 = 47.000 − 11.000
6𝑧 = 36.000
𝑧 = 6.000
Nilai x = 11.000 dan z = 6.000 disubstitusi ke persamaan 3,
maka
𝑥 + 3𝑦 + 3𝑧 = 35.000
11.000 + 3𝑦 + 3 6.000 = 35.000
11.000 + 18.000 + 3𝑦 = 35.000
29.000 + 3𝑦 = 35.000
3𝑦 = 35.000 − 29.000
3𝑦 = 6.000
𝑦 = 2.000
Jadi, nilai x = 11.000, y = 2.000, dan z = 6.000, atau
harga untuk sebuah novel adalah Rp. 11.000,00 ; harga
sebuah buku tulis adalah Rp. 2.000,00 ; dan harga
untuk sebuah spidol adalah Rp. 2.000,00.
4. Metode
Determinan
Dengan menggunakan metode determinan
tentukan nilai x, y, dan z yang memenuhi sistem
persamaan berikut:
5𝑥 − 2𝑦 + 2𝑧 = 2
2𝑥 + 5𝑦 − 2𝑧 = 21
3𝑥 + 3𝑦 + 4𝑧 = 11
Perhatikan bentuk umum sistem persamaan linear
tiga variabel x, y, dan z berikut.
𝑎1𝑥 + 𝑏1𝑦 + 𝑐1𝑧 = 𝑑1
persamaan 1
𝑎2𝑥 + 𝑏2𝑦 + 𝑐2𝑧 = 𝑑2
persamaan 2
𝑎3𝑥 + 𝑏3𝑦 + 𝑐3𝑧 = 𝑑3
persamaan 3
Dengan 𝑎, 𝑏, 𝑐 𝑑𝑎𝑛 𝑑 𝑚𝑒𝑟𝑢𝑝𝑎𝑘𝑎𝑛 𝑏𝑖𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑑𝑎𝑛
𝑎, 𝑏, 𝑐 𝑘𝑒𝑡𝑖𝑔𝑎𝑛𝑦𝑎 𝑡𝑖𝑑𝑎𝑘 𝑏𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑛𝑜𝑙 (0).
Adapun langkah-langkah yang dilakukan untuk
menyelesaikan SPLTV dengan metode determinan,
sebagai berikut:
contoh
Penyelesaian:
Langkah 1: mencari nilai D
- Ambil variabel x, y, dan z kemudian susun dalam satu kolom. Lalu,
nilai persamaannya juga dibuat dalam satu kolom atau membentuk
matriks 3x3, sebagai berikut:
5 −2 2 𝑥 2
2 5 −2 𝑦 = 21
3 3 4 𝑧 11
- Menentukan nilai D dengan cara menambahkan kolom 1 dan 2 ke
sebelah kanan. Lalu buat garis dengan arah diagonal ke kanan
dikurangkan dengan diagonal kiri.
𝐷 =
𝑥 𝑦 𝑧
5 −2 2 5
2 5 −2 2
3 3 4
𝐷 = 5 5 4 + −2
𝑥 𝑦
−2
5
3 3
−2 3 + 2 2 3 − 3 5 2 − 3 −2 5 −
(4)(2)(−2)
𝐷 = 100 + 12 + 12 − 30 + 30 + 16
𝐷 = 140
Langkah 2: mencari nilai 𝐷𝑥
- Menentukan determinan x dengan cara mengganti nilai variabel x dengan
nilai persamaannya.
𝐷𝑥 =
𝑥 𝑦 𝑧
21 5
11 3 4
𝑥 𝑦
2 −2 2 2 −2
−2 21 5
11 3
𝐷𝑥 = 2 5 4 + −2 −2 11 + 2 21 3 − 11 5 2 3 −2 2 −
(4)(21)(−2)
𝐷𝑥 = 40 + 44 + 126 − 110 + 12 + 168
𝐷𝑥 = 280
Langkah 3: mencari nilai 𝐷𝑦
𝑥 𝑦 𝑧
3
𝑥 𝑦
𝐷𝑦 = 5 2 2 5 2
2 21 −2 2 21
3 11 4 11
𝐷𝑦 = 5 21 4 + 2 −2 3 + 2 2 11 −
3 21 2 − 11 −2 5 (4)(2)(2)
𝐷𝑦 = 420 − 12 + 44 − 126 + 110 − 16
𝐷𝑦 = 420
Langkah 4: mencari nilai 𝐷𝑧
𝐷𝑧 =
𝑥 𝑦 𝑧
5 21
3 11
𝑥 𝑦
5 −2 2 5 −2
2 2 5
3 3 3
𝐷𝑧 = 5 5 11 + −2 21 3 + 2 2 3 −
3 5 2 − 3 21 5 − (11)(2)(−2)
𝐷𝑧 = 275 − 126 + 12 − 30 − 315 + 44
𝐷𝑧 = −140
Dari keempat langkah di atas, maka dapat diperoleh
nilai x, y, dan z sebagai berikut:
𝐷 140
𝑥 =
𝐷𝑥
=
280
= 2
𝐷𝑦
𝑦 = =
420
𝐷 140
= 3
𝑧 =
𝐷𝑧
=
−140
= −1
𝐷 140
Jadi, nilai x = 2, y = 3, dan z = -1.
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to pptmaterispltvpembelajaran1kelasx-210603015040 (1) (1).pptx

Spldv sudah jadi
Spldv sudah jadiSpldv sudah jadi
Spldv sudah jadieky45
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptx
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptxSistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptx
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptxPoesPita Rani
 
Ppt spldv kelas viii miftah
Ppt spldv kelas viii miftah Ppt spldv kelas viii miftah
Ppt spldv kelas viii miftah miftahmulkan77
 
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga Variabel
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga VariabelSistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga Variabel
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga VariabelHERYNUGROHO5
 
Spldv dari anung
Spldv dari anungSpldv dari anung
Spldv dari anungbabamon
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelSistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelEman Mendrofa
 
ppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptx
ppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptxppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptx
ppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptxThunderCapt
 
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanEko Supriyadi
 
Sistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabelSistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabelAna Sugiyarti
 
Kumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabel
Kumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabelKumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabel
Kumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabelseptianes tama
 
Sistem Persamaan Linear dua variable
Sistem Persamaan Linear dua variableSistem Persamaan Linear dua variable
Sistem Persamaan Linear dua variableMawar Defi Anggraini
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelSistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelChristian Lokas
 
Sistem persamaan-linear ayu 2
Sistem persamaan-linear ayu 2Sistem persamaan-linear ayu 2
Sistem persamaan-linear ayu 2Wahyu Sucitra
 
Sistem persamaan linear
Sistem persamaan linear Sistem persamaan linear
Sistem persamaan linear Wahyu Sucitra
 

Similar to pptmaterispltvpembelajaran1kelasx-210603015040 (1) (1).pptx (20)

Spldv sudah jadi
Spldv sudah jadiSpldv sudah jadi
Spldv sudah jadi
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptx
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptxSistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptx
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.PPT.pptx
 
Ppt spldv kelas viii miftah
Ppt spldv kelas viii miftah Ppt spldv kelas viii miftah
Ppt spldv kelas viii miftah
 
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga Variabel
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga VariabelSistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga Variabel
Sistem Persamaan Linier Dua Variabel dan Tiga Variabel
 
Spldv dari anung
Spldv dari anungSpldv dari anung
Spldv dari anung
 
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan KuadratSistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelSistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
 
ppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptx
ppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptxppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptx
ppt_Bab_II_matematika_wajib_kelas_X persmaan dan pertidaksamaan linear.pptx
 
Spldv
SpldvSpldv
Spldv
 
5 sistem persamaan linier
5 sistem persamaan linier5 sistem persamaan linier
5 sistem persamaan linier
 
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
 
B. spldv
B. spldvB. spldv
B. spldv
 
Sistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabelSistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabel
 
5. spldv
5. spldv5. spldv
5. spldv
 
Kumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabel
Kumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabelKumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabel
Kumpulan soal dan pembahasan sistem persamaan linier dua variabel
 
Sistem Persamaan Linear dua variable
Sistem Persamaan Linear dua variableSistem Persamaan Linear dua variable
Sistem Persamaan Linear dua variable
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelSistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
 
SPLDV
SPLDVSPLDV
SPLDV
 
Sistem persamaan-linear ayu 2
Sistem persamaan-linear ayu 2Sistem persamaan-linear ayu 2
Sistem persamaan-linear ayu 2
 
Sistem persamaan linear
Sistem persamaan linear Sistem persamaan linear
Sistem persamaan linear
 

Recently uploaded

MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfAndiCoc
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxsarimuliati80
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxtressa8
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarAureliaAflahAzZahra
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

pptmaterispltvpembelajaran1kelasx-210603015040 (1) (1).pptx

  • 2. SISTEM PERSAMAAN LINEAR TIGA VARIABEL (SPLTV)
  • 4. Tari, Leni, dan Ratih sedang membeli makanan di supermarket. Tari membeli satu chitato, tiga permen, dan satu satu minuman botol dengan harga Rp. 8.000,00. Leni membeli satu chitato, satu permen, dan minuman botol dengan harga Rp. 6.000,00. Ratih membeli dua chitato, satu permen, dan satu minuman botol dengan harga Rp. 9.000,00. Ratih sedikit kebingungan mengetahui jika belanjaannya sebesar Rp 9.000,00, maka harga masing-masing makanan tersebut berapa??
  • 5. Konsep SPLTV Bentuk Umum SPLTV adalah: 𝒂𝟏𝒙 + 𝒃𝟏𝒚 + 𝒄𝟏𝒛 = 𝒅𝟏 𝒂𝟐𝒙 + 𝒃𝟐𝒚 + 𝒄𝟐𝒛 = 𝒅𝟐 𝒂𝟑𝒙 + 𝒃𝟑𝒚 + 𝒄𝟑𝒛 = 𝒅𝟑 Dengan 𝒂𝟏, 𝒃𝟏, 𝒄𝟏, 𝒅𝟏, 𝒂𝟐, 𝒃𝟐, 𝒄𝟐, 𝒅𝟐, 𝒂𝟑, 𝒃𝟑, 𝒄𝟑, 𝒅𝟑 adalah bilangan real. Keterangan: 𝒂𝟏, 𝒂𝟐, 𝒂𝟑 adalah koefisien dari x 𝒃𝟏, 𝒃𝟐, 𝒃𝟑 adalah koefisien dari y 𝒄𝟏, 𝒄𝟐, 𝒄𝟑 adalah koefisien dari z 𝒅𝟏, 𝒅𝟐, 𝒅𝟑 adalah konstanta 𝒙, 𝒚, 𝒛 adalah variabel (peubah) Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel (SPLTV) adalah suatu persamaan matematika yang terdiri dari tiga persamaan linear yang masing-masing persamaannya juga bervariabel tiga. SPLTV ini merupakan bentuk perluasan dari Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV).
  • 6. Contoh SPLTV: 2𝑥 + 𝑦 + 𝑧 = 8 {𝑥 + 3𝑦 + 2𝑧 = 12 𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 6 Penyelesaian SPLTV dapat dilakukan dengan cara: 1. Metode Substitusi 2. Metode Eliminasi 3. Metode Campuran 4. Metode Determinan Matriks
  • 7. 1. Metode Substitusi Tentukan himpunan penyelesaian dari SPLTV berikut dengan menggunakan metode substitusi! 𝑥 + 2𝑦 − 𝑧 = 5 persamaan 1 2𝑥 − 5𝑧 = 6 persamaan 2 𝑦 = 7 persamaan 3 Penyelesaian: Persamaan 3 disubstitusikan pada persamaan 1: 𝒙 + 𝟐 𝟕 − 𝒛 = 𝟓 𝒙 + 𝟏𝟒 − 𝒛 = 𝟓 𝒙 − 𝒛 = 𝟓 − 𝟏𝟒 𝒙 − 𝒛 = −𝟗 (persamaan 4)
  • 8. Persamaan 4 disubstitusikan pada persamaan 2: 𝟐 𝒛 − 𝟗 − 𝟓𝒛 = 𝟔 𝟐𝒛 − 𝟏𝟖 − 𝟓𝒛 = 𝟔 −𝟏𝟖 − 𝟑𝒛 = 𝟔 −𝟑𝒛 = 𝟔 + 𝟏𝟖 −𝟑𝒛 = 𝟐𝟒 𝟐𝟒 𝒛 = −𝟑 = −𝟖 Untuk 𝒛 = −𝟖 disubstitusikan ke persamaan 4 : 𝒙 = 𝒛 − 𝟗 𝒙 = −𝟖 − 𝟗 𝒙 = −𝟏𝟕 Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah {(-17, 7, -8)}.
  • 9. 2. Metode Eliminasi Tentukan himpunan penyelesaian dari sistem persamaan linear tiga variabel dengan menggunakan metode eliminasi! 3𝑝 + 2𝑞 + 2𝑟 = 18 persamaan 1 4𝑝 + 3𝑞 − 5𝑟 = 17 persamaan 2 2𝑝 − 𝑞 + 𝑟 = 7 persamaan 3 Penyelesaian Eliminasi variabel r dari persamaan 1 dan 3: 𝟑𝒑 + 𝟐𝒒 + 𝟐𝒓 = 𝟏𝟖 𝟐𝒑 − 𝒒 + 𝒓 = 𝟕 × 𝟏 × 𝟐 𝟑𝒑 + 𝟐𝒒 + 𝟐𝒓 = 𝟏𝟖 𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 + 𝟐𝒓 = 𝟏𝟒 − −𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒 ∴ −𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒 pers. 4
  • 10. Eliminasi r dari persamaan 2 dan 3: 𝟒𝒑 + 𝟑𝒒 − 𝟓𝒓 = 𝟏𝟕 × 𝟏 𝟐𝒑 − 𝒒 + 𝒓 = 𝟕 × 𝟓 𝟒𝒑 + 𝟑𝒒 − 𝟓𝒓 = 𝟏𝟕 𝟏𝟎𝒑 − 𝟓𝒒 + 𝟓𝒓 = 𝟑𝟓 𝟏𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 = 𝟓𝟐 + ∴ 𝟏𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 = 𝟓𝟐 pers. 5 𝟐𝟕 𝒑 = 𝟏𝟎𝟖 = 𝟒 Eliminasi variabel q dari persamaan 4 dan 5: −𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒 × 𝟏 𝟏𝟒𝒑 − 𝟐𝒒 = 𝟓𝟐 × 𝟐 −𝒑 + 𝟒𝒒 = 𝟒 𝟐𝟖𝒑 − 𝟒𝒒 = 𝟏𝟎𝟒 𝟐𝟕𝒑 = 𝟏𝟎𝟖 + 54 𝑞 = 108 = 2 Eliminasi p dari persamaan 4 dan 5: −𝑝 + 4𝑞 = 4 × 14 14𝑝 − 2𝑞 = 52 × 1 −14𝑝 + 56𝑞 = 56 14𝑝 − 2𝑞 = 52 54𝑞 = 108 + Eliminasi variabel q dari persamaan 1 dan 3: 3𝑝 + 2𝑞 + 2𝑟 = 18 × 1 2𝑝 − 𝑞 + 𝑟 = 7 × 2 3𝑝 + 2𝑞 + 2𝑟 = 18 4𝑝 − 2𝑞 + 2𝑟 = 14 7𝑝 + 4𝑟 = 32 + ∴ 7𝑝 + 4𝑟 = 32 pers. 6
  • 11. Eliminasi variabel q dari persamaan 2 dan 3: 4𝑝 + 3𝑞 − 5𝑟 = 17 × 1 2𝑝 − 𝑞 + 𝑟 = 7 × 3 4𝑝 + 3𝑞 − 5𝑟 = 17 6𝑝 − 3𝑞 + 3𝑟 = 21 10𝑝 − 2𝑟 = 38 + ∴ 10𝑝 − 2𝑟 = 38 pers. 7 Eliminasi variabel p dari persamaan 6 dan 7: 7𝑝 + 4𝑟 = 32 × 10 10𝑝 − 2𝑟 = 38 × 7 70𝑝 + 40𝑟 = 320 54𝑟 = 54 𝑟 = 54 = 1 70𝑝 − 14𝑟 = 266 − 54 Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah {4, 2, 1}.
  • 12. 3. Metode Gabungan Masalah dan penyelesaiannya Pada suatu hari, Hani, Tari, dan Putri pergi belanja ke toko buku. Hani membeli tiga novel, dua buku tulis, dan dua spidol. Tari membeli dua novel, dua buku tulis, dan empat spidol. Sedangkan Putri membeli sebuah novel, tiga buku tulis, dan tiga spidol. Masing-masing dari mereka harus membayar Rp. 49.000,-; Rp. 48.000,-; Rp. 35.000,-. Jadi berapa harga untuk sebuah novel, sebuan buku tulis, dan sebuah spidol di toko tersebut?
  • 13. penyelesaian: Diketahui: • Hani membeli 3 novel, 2 buku tulis, dan 2 spidol dengan harga Rp. 49.000 • Tari membeli 2 novel, 1 buku tulis, dan 4 spidol dengan harga Rp. 48.000 • Putri membeli 1 novel, 3 buku tulis, dan 3 spidol dengan harga Rp. 35.000 Ditanya: Harga sebuah novel, sebuah buku tulis, dan sebuah spidol? Jawab: Misalkan: x adalah sebuah novel y adalah sebuah buku tulis z adalah sebuah spidol
  • 14. Berdasarkan informasi dari permasalahan di atas, kita memperoleh hubungan permasalahan tersebut, yaitu: Hani : 3𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 49.000 (Persamaan 1) Tari : 2𝑥 + 𝑦 + 4𝑧 = 48.000 (Persamaan 2) Putri : 𝑥 + 3𝑦 + 3𝑧 = 35.000 (Persamaan 3) Eliminasi variabel y dari persamaan 1 dan 2 3𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 49.000 × 1 2𝑥 + 𝑦 + 4𝑧 = 48.000 × 2 𝟑𝒙+𝟐𝒚+𝟐𝒛=𝟒𝟗.𝟎𝟎𝟎 𝒙+𝟔𝒛=𝟒𝟕.𝟎𝟎𝟎 𝟒𝒙+𝟐𝒚+𝟖𝒛=𝟗𝟔.𝟎𝟎𝟎 − (pers. 4)
  • 15. Eliminasi variabel y dari persamaan 1 dan 3 3𝑥 + 2𝑦 + 2𝑧 = 49.000 × 3 9𝑥 + 6𝑦 + 6𝑧 = 147.000 𝑥 + 3𝑦 + 3𝑧 = 35.000 × 2 2𝑥 + 6𝑦 + 6𝑧 = 70.000 7𝑥 = 77.000 𝑥 = 11.000 Nilai x = 11.000 disubstitusi ke persamaan 4, maka 11.000 + 6𝑧 = 47.000 6𝑧 = 47.000 − 11.000 6𝑧 = 36.000 𝑧 = 6.000
  • 16. Nilai x = 11.000 dan z = 6.000 disubstitusi ke persamaan 3, maka 𝑥 + 3𝑦 + 3𝑧 = 35.000 11.000 + 3𝑦 + 3 6.000 = 35.000 11.000 + 18.000 + 3𝑦 = 35.000 29.000 + 3𝑦 = 35.000 3𝑦 = 35.000 − 29.000 3𝑦 = 6.000 𝑦 = 2.000 Jadi, nilai x = 11.000, y = 2.000, dan z = 6.000, atau harga untuk sebuah novel adalah Rp. 11.000,00 ; harga sebuah buku tulis adalah Rp. 2.000,00 ; dan harga untuk sebuah spidol adalah Rp. 2.000,00.
  • 17. 4. Metode Determinan Dengan menggunakan metode determinan tentukan nilai x, y, dan z yang memenuhi sistem persamaan berikut: 5𝑥 − 2𝑦 + 2𝑧 = 2 2𝑥 + 5𝑦 − 2𝑧 = 21 3𝑥 + 3𝑦 + 4𝑧 = 11 Perhatikan bentuk umum sistem persamaan linear tiga variabel x, y, dan z berikut. 𝑎1𝑥 + 𝑏1𝑦 + 𝑐1𝑧 = 𝑑1 persamaan 1 𝑎2𝑥 + 𝑏2𝑦 + 𝑐2𝑧 = 𝑑2 persamaan 2 𝑎3𝑥 + 𝑏3𝑦 + 𝑐3𝑧 = 𝑑3 persamaan 3 Dengan 𝑎, 𝑏, 𝑐 𝑑𝑎𝑛 𝑑 𝑚𝑒𝑟𝑢𝑝𝑎𝑘𝑎𝑛 𝑏𝑖𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑑𝑎𝑛 𝑎, 𝑏, 𝑐 𝑘𝑒𝑡𝑖𝑔𝑎𝑛𝑦𝑎 𝑡𝑖𝑑𝑎𝑘 𝑏𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑛𝑜𝑙 (0). Adapun langkah-langkah yang dilakukan untuk menyelesaikan SPLTV dengan metode determinan, sebagai berikut: contoh
  • 18. Penyelesaian: Langkah 1: mencari nilai D - Ambil variabel x, y, dan z kemudian susun dalam satu kolom. Lalu, nilai persamaannya juga dibuat dalam satu kolom atau membentuk matriks 3x3, sebagai berikut: 5 −2 2 𝑥 2 2 5 −2 𝑦 = 21 3 3 4 𝑧 11 - Menentukan nilai D dengan cara menambahkan kolom 1 dan 2 ke sebelah kanan. Lalu buat garis dengan arah diagonal ke kanan dikurangkan dengan diagonal kiri. 𝐷 = 𝑥 𝑦 𝑧 5 −2 2 5 2 5 −2 2 3 3 4 𝐷 = 5 5 4 + −2 𝑥 𝑦 −2 5 3 3 −2 3 + 2 2 3 − 3 5 2 − 3 −2 5 − (4)(2)(−2) 𝐷 = 100 + 12 + 12 − 30 + 30 + 16 𝐷 = 140
  • 19. Langkah 2: mencari nilai 𝐷𝑥 - Menentukan determinan x dengan cara mengganti nilai variabel x dengan nilai persamaannya. 𝐷𝑥 = 𝑥 𝑦 𝑧 21 5 11 3 4 𝑥 𝑦 2 −2 2 2 −2 −2 21 5 11 3 𝐷𝑥 = 2 5 4 + −2 −2 11 + 2 21 3 − 11 5 2 3 −2 2 − (4)(21)(−2) 𝐷𝑥 = 40 + 44 + 126 − 110 + 12 + 168 𝐷𝑥 = 280
  • 20. Langkah 3: mencari nilai 𝐷𝑦 𝑥 𝑦 𝑧 3 𝑥 𝑦 𝐷𝑦 = 5 2 2 5 2 2 21 −2 2 21 3 11 4 11 𝐷𝑦 = 5 21 4 + 2 −2 3 + 2 2 11 − 3 21 2 − 11 −2 5 (4)(2)(2) 𝐷𝑦 = 420 − 12 + 44 − 126 + 110 − 16 𝐷𝑦 = 420 Langkah 4: mencari nilai 𝐷𝑧 𝐷𝑧 = 𝑥 𝑦 𝑧 5 21 3 11 𝑥 𝑦 5 −2 2 5 −2 2 2 5 3 3 3 𝐷𝑧 = 5 5 11 + −2 21 3 + 2 2 3 − 3 5 2 − 3 21 5 − (11)(2)(−2) 𝐷𝑧 = 275 − 126 + 12 − 30 − 315 + 44 𝐷𝑧 = −140
  • 21. Dari keempat langkah di atas, maka dapat diperoleh nilai x, y, dan z sebagai berikut: 𝐷 140 𝑥 = 𝐷𝑥 = 280 = 2 𝐷𝑦 𝑦 = = 420 𝐷 140 = 3 𝑧 = 𝐷𝑧 = −140 = −1 𝐷 140 Jadi, nilai x = 2, y = 3, dan z = -1.