SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN
BAGI APARATUR SIPIL NEGARA
1
Ir. Hj. Suryanti Ngesti Rahayu
Ketua TP-PKK Kota Prabumulih
VISI KOTA PRABUMULIH
TERWUJUDNYA KOTA PRABUMULIH MENJADI KOTA “PRIMA DAN BERKUALITAS” DI
SEGALA SEKTOR PEMBANGUNAN UNTUK MENCAPAI MASYARAKAT YANG ADIL DAN
SEJAHTERA. PRIMA DAN BERKUALITAS :
P: ( PRESTASI )
R: ( RELIGIUS )
I: ( INOVATIF )
M: ( MANDIRI )
A: ( AMAN )
DAN MEWUJUDKAN SUMBERDAYA MANUSIA YANG BERKUALITAS
2
3
BEBERAPA ISTILAH DALAM PENGEMBANGAN SDM
Traits (sifat)
1
Type-attribute (Ciri)
2
Habit (kebiasaan)
3
Disposition (Watak) / Character (Karakter)
4
Tempramen (Tempramen)
5
Personality (Kepribadian)
6
Ciri-ciri tingkah laku atau perbuatan
yang banyak dipengaruhi oleh faktor-
faktor dalam diri seperti pembawaan,
minat, konstitusi tubuh dan cenderung
bersifat tetap/stabil. (Alford)
Contoh Sifat:
Semua orang Indonesia itu sejatinya
ramah, terbuka, dan memiliki akar
budaya yang kuat, hanya
tingkatannya berbeda pada masing-
masing individu.
TRAITS (SIFAT)
Mirip dengan sifat, namun dalam
kelompok stimuli yang terbatas
Contoh Ciri:
Ciri orang dari suku Jawa lebih
halus dan ramah
TYPE-ATTRIBUTE (CIRI)
HABIT (KEBIASAAN)
Respon yang sama cenderung
berulang pada stimulus yang
sama
Contoh kebiasaan: Meditasi, Membaca
Buku, Bersosial dan berteman
Kondisi jiwa yang tetap, yang tercermin
dalam kemauan dan perbuatannya
Contoh Watak:
Watak melankolis, optimis, pesimis
DISPOTION (WATAK) /
CHARACTER (KARAKTER)
TEMPRAMENT
(TEMPRAMENTAL)
Gejala karakteristik dari sifat emosi
individu, gejala ini tergantung pada
faktor konstitusional dan terutama
berasal dari keturunan
Contoh tempramen:
Orang yang riang, orang yang mudah
gugup, orang yang mudah marah, egois
ataupun bersemangat
DEFINISI
KEPRIBADIAN (PERSONALITY)
Sifat dan karakteristik
yang relatif permanen dan
memberikan konsistensi
maupun individualitas
pada perilaku manusia
Pengembangan
Kepribadian
Pengembangan sifat hakiki seseorang ke
arah yang lebih baik demi terbentuknya
kepribadian diri yang dapat diterima oleh
lingkungannya dalam segala situasi
kehidupan
Pengertian
11
Pengembangan Kepribadian
1. Membangun komitmen untuk melakukan
perubahan (perilaku, sikap dan percaya diri)
2. Menumbuhkan kultur smart people
diberbagai bidang
3. Memahami personality dan perencanaan
karier
4. Menumbuh kembangkan mindset tangguh,
inovatif, teambuilding, motivasi untuk
berkarya dimasa depan
Tujuan
12
CIRI KEPRIBADIAN
• Bersifat umum; pikiran kegiatan,
perasaan
• Bersifat Khas; pembeda dengan orang
lain
• Berjangka waktu lama; tidak mudah
berubah
• Bersifat Kesatuan; unit tunggal
• Berfungsi baik atau buruk; cara
bagaimana manusia berada didunia
HAKIKAT TEORI KEPRIBADIAN 01 Kepribadian bersifat dinamis, artinya bisa
berubah & berkembang membentuk suatu
sikap & tindakan tertentu
02 Perubahan sesuai dengan waktu & pengalaman
yang dilalui.
Contoh : Seseorang plin-plan menjadi seorang yg
teguh DIKARENAKAN pendirian ia belajar bahwa
bersikap plin- plan membuat kesulitan dalam
hidup sehingga ia mengubah sikap.
14
INTRINSIK EKSINTRIK
SIKAP SOSIALISASI
BAKAT BUDAYA
KEMAMPUAN PROSES BELAJAR
MINAT PENGALAMAN
AFEKTIF (INGIN MEMPENGARUHI) INTROSPEKSI DIRI
KEBUTUHAN
MOTIVASI
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPRIBADIAN
Contoh Kepribadian
Yang Sehat Bagi ASN
1. Menilai diri sendiri dan Situasi secara
realistis;
2. Menerima tanggung jawab;
3. Dapat mengontrol emosi, menghadapi
situasi secara positif;
4. Mandiri; berpikir, bertindak, membuat
keputusan, menyesuaikan diri dengan
norma;
5. Berorientasi tujuan; mengembangkan
kepribadian, pengetahuan, keterampilan;
6. Berorientasi keluar; memiliki kepedulian
dengan masalah lingkungan;
7. Penerimaan social; mau berhubungan
dengan orang lain;
8. Falsafah hidup yg berasal dari
keyakinannya.
KEPRIBADIAN YANG TIDAK
SEHAT
• Mudah marah/ tersinggung
• Khawatir dan cemas
• Merasa tertekan (stres/ depresi)
• Ketidakmampuan utk menghindar
dari perilaku yg menyimpang
• Hiperaktif
• Bersikap memusuhi semua bentuk
otoritas
• Senang mengkritik/ mencemooh
orang lain
• Kurang memiliki rasa tanggung
jawab
• Pesimis menghadapi kehidupan
17
Bisa
diubah
Pengembanga
n Kepribadian
Menjadi Lebih
Baik
Cara
• Berkomunikasi
• Berpenampilan
• Bekerja
• Bersikap
TUJUAN
HIDUP
Sekian
Terimakasih Atas Perhatian Anda
&
tppkk@epkk.kotaprabumulih.go.id
tppkkkotaprabumulih
KOMINFO PRABUMULIH
tppkkkotaprabumulih
SEKRETARIAT TP.PKK KOTA PRABUMULIH:
Jln. Jend. Sudirman KM. 3,5 Kel. Gunung Ibul
Barat Kec. Prabumulih
Kota Prabumulih Sumatera Selatan

More Related Content

Similar to PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN.pptx

Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015
Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015
Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015cheko dunk
 
1 pendahuluan & dasar perilaku individu
1   pendahuluan & dasar perilaku individu1   pendahuluan & dasar perilaku individu
1 pendahuluan & dasar perilaku individuAstadi Pangarso
 
PPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptx
PPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptxPPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptx
PPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptxLianaLasmita
 
Workshop pendidikan karakter henmaidi
Workshop pendidikan karakter henmaidiWorkshop pendidikan karakter henmaidi
Workshop pendidikan karakter henmaidiHenmaidi Alfian
 
a94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptx
a94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptxa94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptx
a94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptxDimasTriyono1
 
Materi pelatihan kepemimpinan
Materi pelatihan kepemimpinanMateri pelatihan kepemimpinan
Materi pelatihan kepemimpinanIVANYULIANTO4
 
Kkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiah
Kkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiahKkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiah
Kkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiahKhairiah Abdul Kadir
 
Dasar dasar perilaku individu
Dasar dasar perilaku individuDasar dasar perilaku individu
Dasar dasar perilaku individuRiama Desy Sibuea
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
KewirausahaanAzri Azri
 
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.pptMK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.pptAurelLerie
 
Budaya Kerja Organisasi Pemerintah
Budaya Kerja Organisasi PemerintahBudaya Kerja Organisasi Pemerintah
Budaya Kerja Organisasi Pemerintahsetiadi_th
 
Karakteristik Individu
Karakteristik IndividuKarakteristik Individu
Karakteristik IndividuRapiika
 

Similar to PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN.pptx (20)

Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015
Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015
Rencana aksi revolusi mental kepramukaan 2015
 
Buku ajar 1 MPKT A
Buku ajar 1 MPKT ABuku ajar 1 MPKT A
Buku ajar 1 MPKT A
 
1 pendahuluan & dasar perilaku individu
1   pendahuluan & dasar perilaku individu1   pendahuluan & dasar perilaku individu
1 pendahuluan & dasar perilaku individu
 
PPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptx
PPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptxPPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptx
PPT Materi Karakter Kuat. Bakat Hebat (1).pptx
 
kel. 5.docx
kel. 5.docxkel. 5.docx
kel. 5.docx
 
Workshop pendidikan karakter henmaidi
Workshop pendidikan karakter henmaidiWorkshop pendidikan karakter henmaidi
Workshop pendidikan karakter henmaidi
 
Kepribadian
KepribadianKepribadian
Kepribadian
 
a94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptx
a94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptxa94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptx
a94cd_INTEGRITAS__NEW_.pptx
 
Materi pelatihan kepemimpinan
Materi pelatihan kepemimpinanMateri pelatihan kepemimpinan
Materi pelatihan kepemimpinan
 
Makna pekerjaan
Makna pekerjaanMakna pekerjaan
Makna pekerjaan
 
Kkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiah
Kkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiahKkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiah
Kkd2063 khairiah abdulkadird20121061507kepentingan sahsiah
 
Tugas 1
Tugas 1Tugas 1
Tugas 1
 
Dasar dasar perilaku individu
Dasar dasar perilaku individuDasar dasar perilaku individu
Dasar dasar perilaku individu
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.pptMK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
 
Budaya Kerja Organisasi Pemerintah
Budaya Kerja Organisasi PemerintahBudaya Kerja Organisasi Pemerintah
Budaya Kerja Organisasi Pemerintah
 
Karakter - Kelompok 1
Karakter - Kelompok 1Karakter - Kelompok 1
Karakter - Kelompok 1
 
Budaya Kerja
Budaya KerjaBudaya Kerja
Budaya Kerja
 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakter
 
Karakteristik Individu
Karakteristik IndividuKarakteristik Individu
Karakteristik Individu
 

More from Pemkot prabumulih

GERMAS PRABUMULIH KABID.pptx
GERMAS PRABUMULIH KABID.pptxGERMAS PRABUMULIH KABID.pptx
GERMAS PRABUMULIH KABID.pptxPemkot prabumulih
 
Kebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptx
Kebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptxKebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptx
Kebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptxPemkot prabumulih
 
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptxGerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptxPemkot prabumulih
 
DETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptx
DETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptxDETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptx
DETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptxPemkot prabumulih
 
Optimalisasi Tribina di SIGA.pptx
Optimalisasi Tribina di SIGA.pptxOptimalisasi Tribina di SIGA.pptx
Optimalisasi Tribina di SIGA.pptxPemkot prabumulih
 
CAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptx
CAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptxCAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptx
CAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptxPemkot prabumulih
 
AKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptx
AKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptxAKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptx
AKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptxPemkot prabumulih
 
Strategi Penurunan Stunting.pptx
Strategi Penurunan Stunting.pptxStrategi Penurunan Stunting.pptx
Strategi Penurunan Stunting.pptxPemkot prabumulih
 
AKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptx
AKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptxAKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptx
AKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptxPemkot prabumulih
 
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptxPemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptxPemkot prabumulih
 
Konsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptx
Konsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptxKonsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptx
Konsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptxPemkot prabumulih
 
Mekanisme Kerja TPK 2023.pptx
Mekanisme Kerja TPK 2023.pptxMekanisme Kerja TPK 2023.pptx
Mekanisme Kerja TPK 2023.pptxPemkot prabumulih
 
Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptxKomunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptxPemkot prabumulih
 
Delapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptx
Delapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptxDelapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptx
Delapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptxPemkot prabumulih
 
Presentasi Seminasling Endang mintaria
Presentasi Seminasling Endang mintariaPresentasi Seminasling Endang mintaria
Presentasi Seminasling Endang mintariaPemkot prabumulih
 

More from Pemkot prabumulih (19)

GERMAS PRABUMULIH KABID.pptx
GERMAS PRABUMULIH KABID.pptxGERMAS PRABUMULIH KABID.pptx
GERMAS PRABUMULIH KABID.pptx
 
Kebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptx
Kebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptxKebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptx
Kebijakan Pemerintah Desa Ramah Perempuan dan Anak.pptx
 
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptxGerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
 
DETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptx
DETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptxDETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptx
DETEKSI DINI PENYAKIT HIPERTANSI,JANTUNG DAN DM PAPARAN.pptx
 
Gerakan Pangan Mandiri.pptx
Gerakan Pangan Mandiri.pptxGerakan Pangan Mandiri.pptx
Gerakan Pangan Mandiri.pptx
 
Optimalisasi Tribina di SIGA.pptx
Optimalisasi Tribina di SIGA.pptxOptimalisasi Tribina di SIGA.pptx
Optimalisasi Tribina di SIGA.pptx
 
CAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptx
CAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptxCAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptx
CAPAIAN KINERJA STUNTING PRABUMULIH.pptx
 
AKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptx
AKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptxAKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptx
AKSI CEGAH STUNTING MATERI PRABUMUIH.pptx
 
MATERI BELA NEGARA.pptx
MATERI BELA NEGARA.pptxMATERI BELA NEGARA.pptx
MATERI BELA NEGARA.pptx
 
paparanbahayanarkoba.pptx
paparanbahayanarkoba.pptxpaparanbahayanarkoba.pptx
paparanbahayanarkoba.pptx
 
Strategi Penurunan Stunting.pptx
Strategi Penurunan Stunting.pptxStrategi Penurunan Stunting.pptx
Strategi Penurunan Stunting.pptx
 
AKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptx
AKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptxAKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptx
AKSI KONVERGENSI SUMSEL.pptx
 
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptxPemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
 
Konsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptx
Konsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptxKonsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptx
Konsep Dasar Stunting dan 1000 HPK.pptx
 
Mekanisme Kerja TPK 2023.pptx
Mekanisme Kerja TPK 2023.pptxMekanisme Kerja TPK 2023.pptx
Mekanisme Kerja TPK 2023.pptx
 
Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptxKomunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
 
Delapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptx
Delapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptxDelapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptx
Delapan Langkah Meningkatkan enghasilan Keluarga.pptx
 
Seminar Hasil Penelitian
Seminar Hasil PenelitianSeminar Hasil Penelitian
Seminar Hasil Penelitian
 
Presentasi Seminasling Endang mintaria
Presentasi Seminasling Endang mintariaPresentasi Seminasling Endang mintaria
Presentasi Seminasling Endang mintaria
 

Recently uploaded

Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 

Recently uploaded (20)

Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 

PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN.pptx

  • 1. PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN BAGI APARATUR SIPIL NEGARA 1 Ir. Hj. Suryanti Ngesti Rahayu Ketua TP-PKK Kota Prabumulih
  • 2. VISI KOTA PRABUMULIH TERWUJUDNYA KOTA PRABUMULIH MENJADI KOTA “PRIMA DAN BERKUALITAS” DI SEGALA SEKTOR PEMBANGUNAN UNTUK MENCAPAI MASYARAKAT YANG ADIL DAN SEJAHTERA. PRIMA DAN BERKUALITAS : P: ( PRESTASI ) R: ( RELIGIUS ) I: ( INOVATIF ) M: ( MANDIRI ) A: ( AMAN ) DAN MEWUJUDKAN SUMBERDAYA MANUSIA YANG BERKUALITAS 2
  • 3. 3 BEBERAPA ISTILAH DALAM PENGEMBANGAN SDM Traits (sifat) 1 Type-attribute (Ciri) 2 Habit (kebiasaan) 3 Disposition (Watak) / Character (Karakter) 4 Tempramen (Tempramen) 5 Personality (Kepribadian) 6
  • 4. Ciri-ciri tingkah laku atau perbuatan yang banyak dipengaruhi oleh faktor- faktor dalam diri seperti pembawaan, minat, konstitusi tubuh dan cenderung bersifat tetap/stabil. (Alford) Contoh Sifat: Semua orang Indonesia itu sejatinya ramah, terbuka, dan memiliki akar budaya yang kuat, hanya tingkatannya berbeda pada masing- masing individu. TRAITS (SIFAT)
  • 5. Mirip dengan sifat, namun dalam kelompok stimuli yang terbatas Contoh Ciri: Ciri orang dari suku Jawa lebih halus dan ramah TYPE-ATTRIBUTE (CIRI)
  • 6. HABIT (KEBIASAAN) Respon yang sama cenderung berulang pada stimulus yang sama Contoh kebiasaan: Meditasi, Membaca Buku, Bersosial dan berteman
  • 7. Kondisi jiwa yang tetap, yang tercermin dalam kemauan dan perbuatannya Contoh Watak: Watak melankolis, optimis, pesimis DISPOTION (WATAK) / CHARACTER (KARAKTER)
  • 8. TEMPRAMENT (TEMPRAMENTAL) Gejala karakteristik dari sifat emosi individu, gejala ini tergantung pada faktor konstitusional dan terutama berasal dari keturunan Contoh tempramen: Orang yang riang, orang yang mudah gugup, orang yang mudah marah, egois ataupun bersemangat
  • 9. DEFINISI KEPRIBADIAN (PERSONALITY) Sifat dan karakteristik yang relatif permanen dan memberikan konsistensi maupun individualitas pada perilaku manusia
  • 10. Pengembangan Kepribadian Pengembangan sifat hakiki seseorang ke arah yang lebih baik demi terbentuknya kepribadian diri yang dapat diterima oleh lingkungannya dalam segala situasi kehidupan Pengertian
  • 11. 11 Pengembangan Kepribadian 1. Membangun komitmen untuk melakukan perubahan (perilaku, sikap dan percaya diri) 2. Menumbuhkan kultur smart people diberbagai bidang 3. Memahami personality dan perencanaan karier 4. Menumbuh kembangkan mindset tangguh, inovatif, teambuilding, motivasi untuk berkarya dimasa depan Tujuan
  • 12. 12 CIRI KEPRIBADIAN • Bersifat umum; pikiran kegiatan, perasaan • Bersifat Khas; pembeda dengan orang lain • Berjangka waktu lama; tidak mudah berubah • Bersifat Kesatuan; unit tunggal • Berfungsi baik atau buruk; cara bagaimana manusia berada didunia
  • 13. HAKIKAT TEORI KEPRIBADIAN 01 Kepribadian bersifat dinamis, artinya bisa berubah & berkembang membentuk suatu sikap & tindakan tertentu 02 Perubahan sesuai dengan waktu & pengalaman yang dilalui. Contoh : Seseorang plin-plan menjadi seorang yg teguh DIKARENAKAN pendirian ia belajar bahwa bersikap plin- plan membuat kesulitan dalam hidup sehingga ia mengubah sikap.
  • 14. 14 INTRINSIK EKSINTRIK SIKAP SOSIALISASI BAKAT BUDAYA KEMAMPUAN PROSES BELAJAR MINAT PENGALAMAN AFEKTIF (INGIN MEMPENGARUHI) INTROSPEKSI DIRI KEBUTUHAN MOTIVASI FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPRIBADIAN
  • 15. Contoh Kepribadian Yang Sehat Bagi ASN 1. Menilai diri sendiri dan Situasi secara realistis; 2. Menerima tanggung jawab; 3. Dapat mengontrol emosi, menghadapi situasi secara positif; 4. Mandiri; berpikir, bertindak, membuat keputusan, menyesuaikan diri dengan norma; 5. Berorientasi tujuan; mengembangkan kepribadian, pengetahuan, keterampilan; 6. Berorientasi keluar; memiliki kepedulian dengan masalah lingkungan; 7. Penerimaan social; mau berhubungan dengan orang lain; 8. Falsafah hidup yg berasal dari keyakinannya.
  • 16. KEPRIBADIAN YANG TIDAK SEHAT • Mudah marah/ tersinggung • Khawatir dan cemas • Merasa tertekan (stres/ depresi) • Ketidakmampuan utk menghindar dari perilaku yg menyimpang • Hiperaktif • Bersikap memusuhi semua bentuk otoritas • Senang mengkritik/ mencemooh orang lain • Kurang memiliki rasa tanggung jawab • Pesimis menghadapi kehidupan
  • 17. 17 Bisa diubah Pengembanga n Kepribadian Menjadi Lebih Baik Cara • Berkomunikasi • Berpenampilan • Bekerja • Bersikap TUJUAN HIDUP
  • 18. Sekian Terimakasih Atas Perhatian Anda & tppkk@epkk.kotaprabumulih.go.id tppkkkotaprabumulih KOMINFO PRABUMULIH tppkkkotaprabumulih SEKRETARIAT TP.PKK KOTA PRABUMULIH: Jln. Jend. Sudirman KM. 3,5 Kel. Gunung Ibul Barat Kec. Prabumulih Kota Prabumulih Sumatera Selatan