SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
1152020091 Hifni Mannan Nuzula
1152020099 Indah Tria Amalia
1152020108 Kristin Wiranata
1152020115 Lina Marlina
1152020124 M. Zam zam
PENGELOLAAN KESISWAAN
1. Pengertian Pengelolaan Kesiswaan
Pengelolaan kesiswaan merupakan kegiatan pencatatan siswa mulai dari proses penerimaan hingga
tersebut keluar dari sekolah disebabkan telah tamat/lulus. Namun perlu diketahui bahwa tidak semua
pengetahuan yang berhubungan dengan siswa digarap oleh pengelolaan kesiswaan. Penggarapan
adakalanya termasuk ke dalam pengelolaan kurikulum, seperti membagi-bagi kelas menjadi kelompok-
kelompok yang lebih kecil, yaitu kelompok belajar termasuk garapan pengelolaan kurikulum dan pemberian
SPP untuk diatur penarikan dananya, termasuk kedalam pengelolaan keuangan.
2. Fungsi Pengelolaan Kesiswaan
sebagai wahana bagi peserta didik untuk
mengembangkan diri seoptimal mungkin, baik
yang berkenaan dengan segi-segi
individualitasnya, segi sosial, kebutuhan, dan
segi potensi peserta didik lainnya.
3. Prinsip-Prinsip Pengelolaan Kesiswaan
Siswa harus diperlakukan sebagai
subyek dan bukan obyek.
Kondisi siswa sangat beragam ditinjau dari kondisi
fisik, kemampuan intelektual, sosial ekonomi, minat
dan seterusnya.
Pengembangan potensi siswa tidak hanya
menyangkut ranah kognitif tetapi juga ranah afektif
dan psikomotorik.
4. Tujuan Pengelolaan Kesiswaan
Pengelolaan kesiswaan bertujuan untuk
mengatur berbagai kesiswaan agar kegiatan
pembelajaran disekolah dapat berjalan lancar,
tertib dan teratur, serta mencapai tujuan
pendidikan sekolah.
Berdasarkan tugas-tugas utama tersebut Sutisna (1985)
menjabarkan tanggung jawab kepala sekolah dalam
mengelola bidang kesiswaan sebagai berikut :
a. Kehadiran murid di sekolah dan masalah-masalah yang
berhubungan dengan itu;
b. Penerimaan, orientasi, klasifikasi, dan penunjukkan
murid ke kelas dan program studi;
c. Evaluasi dan pelaporan kemajuan belajar;
d. Program supervisi bagi murid yang mempunyai kelainan,
seperti pengajaran, perbaikan, dan pengajaran luar biasa;
e. Pengendalian disiplin murid;
f. Program bimbingan dan penyuluhan;
g. Program kesehatan dan keamanan;
Penyesuaian pribadi, sosial, dan emosional
Adapun menurut E. Mulyasa untuk
mewujudkan tujuan tersebut
sedikitnya memiliki tiga tugas utama
yang harus diperhatikan, yaitu
penerimaan, murid baru, kegiatan
kemajuan belajar, serta bimbingan
dan pembinaan disiplin.
5. Kegiatan Pengelolaan Pendidikan
A. Penerimaan Siswa Baru
Langkah-langkah penerimaan siswa baru menurut
Ismed Syarief pada garis besarnya adalah sebagai
berikut.
1) Membentuk Panitia
2) Menentukan syarat pendaftaran calon siswa
3) Menyediakan formulir pendaftaran
4) Pengumuman pendaftaran calon
5) Menyediakan buku pendaftaran
6) Menentukan waktu pendaftaran
7) Melaksanakan seleksi
8) Penentuan calon yang diterima.
C. Pengelompokan Siswa
a) Pengelompokkan dalam kelas-kelas
b) Pengelompokkan berdasarkan bidang studi
c) Pengelompokkan berdasarkan spesialisasi
d) Pengelompokkan dalam sitem kredit
e) Pengelompokkan berdasarkan kemampuan
f) Pengelompokkan berdasarkan minat
g) Pengelompokkan berdasarkan minat banyak
dilaksanakan dalam kegiatan ekstra kulikuler.
D. Pengelolaan Bimbingan Konseling
Program bimbingan konseling di sekolah diberikan
dengan maksud membantu siswa memcahkan masalahnya
agar perkembangan pribadinya dapat berlangsung secara
optimal, seuai dengan ciri pribadinya masing-masing.
E. Pengelolaan OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah)
PENGELOLAAN KEUANGAN
1. Pengertian Pengelolaan Keuangan
Manajemen keuangan dapat diartikan sebagai tindakan pengurusan/ ketatausahaan keuangan yang meliputi
pencatatan, perencanaan, pelaksanaan, pertanggung jawaban dan pelaporan (Depdiknas ditjen Dikdasmen, 2000).
Dengan demikian, manajemen keuangan sekolah merupakan rangkaian aktivitas yang mengatur keuangan sekolah
mulai dari perencaan, pembukuan, pembelanjaan, pengawasan dan pertanggung jawaban keuangan sekolah.
Jamal Ma’mur Amani. 2012. Tips Aplikasi Manajemen Sekolah. Hlm: 216
2. Fungsi Pengelolaan Keuangan
1. Perencanaan Anggaran Sekolah
Kepala sekolah diharuskan mampu menyusun Rencana
Anggaran dan Pendapatan Belanja Sekolah (RAPBS).
2. Pelaksanaan Anggaran Belanja Sekolah
Tugas manajemen keuangan dibagi tiga fase, yaitu financial planning,
implementation, and evaluation.
Komponen utama manajemen keuangan meliputi:
1) Prosedur anggaran.
2) Prosedur akuntansi keuangan.
3) Pembelajaran, pergudangan, dan prosedur pendistribusian.
4) Prosedur investasi.
5) Prosedur pemeriksaan.
3. Penyelenggaraan Pembukaan dan Penyampaian
Laporan
Pembukuan anggaran, baik penerimaan maupun
pengeluaran harus dilakukan secara tertib, teratur, dan
benar.
Adapun untuk menunjang pengelolaan keuangan yang
baik, kepala sekolah hendaknya memperhatikan :
a. perlengkapan administrasi keuangmemiliki
b. RAPBS (Rencana Anggaranan Sekolah dan
Pendapatan Belanja Sekolah)
c. pengadministrasian keuangan
4. Pengawasan Pelaksanaan Anggaran
Sekolah
Pengawasan juga bisa disebut dengan kontrol
manajerial merupakan salah atu fungsi manajemen
dalam organisasi.
Pelaksanaan anggaran sekolah harus dikontrol oleh
kepala sekolah sebagai manajer sekolah. Hal ini
dilakukan agar tidak terjadi penyelewengan dalam
penggunaan anggaran sekolah, sehingga bisa
mencapai tujuan dan bisa dipertanggungjawabkan.
Agar pengawasan bisa berjalan secara efektif ada
beberapa kriteria yang harus diperhatikan, yaitu:
Berkaitan erat dengan hasil yang diinginkan.
1) Objektif
2) Lengkap
3) Tepat pada waktunya
4) Dapat diterima
3. Prinsip-Prinsip Pengelolaan Keuangan
a. Transparansi
Transparansi berarti adanya keterbukaan
c. Efektivitas
Efektif seringkali diartikan sebagai
pencapaian tujuan yang telah di tetapkan.
d. Efesiensi
Efesiensi adalah perbandingan yang terbaik
secara masukan (input) dan keluaran (output) atau
antara daya dan hasil.
b. Akuntabilitas
Akuntabilitas di dalam manajemen
keuangan berarti penggunaan uang sekolah
dapat di pertanggung jawabkan
4. Tujuan Pengelolaan Keuangan
Meningkatkan efektivitas dan efesiensi
penggunaan keungan sekolah.
Meningkatkan akuntabilitas dan transparansi
keuangan sekolah.
Meminimalkan penyalahgunaan
5. Kegiatan Pengelolaan Keuangan
a. Proses Perencanaan Keuangan
Sekolah
Secara umum, proses manajemen
keuangan sekolah meliputi
perencanaan, pelaksanaan,
pengawasaan, pelaporan, dan
pertanggungjawaban.
Garner (2004) merumuskan sequence perencanaan
keuangan yang stategis sebagai berikut:
1) Misi (mission)
2) Tujuan jangka panjang (goals)
3) Tujuan jangka pendek (objectivies)
4) Program, layanan, aktivitas (program, services,
activites), tujuan jangka panjang, tujuan jangka
pendek berdasarkan kondisi riil unit sekolah (site-
based unit goals dan objectivies),
5) Target: baik outcomes maupun outputs,
6) Anggaran (budget)
7) Perencanaan keuangan yang stategis (strategic
financial plan)
b. Rencana Anggaran Pendapatan dan
Belanja Sekolah (RAPBS)
RAPBS merupakan rencana perolehan
pembiayaan pendidikan dari berbagai
sumber pendapatan serta susunan program
kerja tahunan yang terdiri dari sejumlah
kegiatan rutin serta beberapa kegiatan
ainnya disertai rincian rencana pembiayaan
dalam satu tahun anggaran.
C. Sumber-Sumber Pendapatan Sekolah
• pemerintah
• usaha mandiri sekolah
• orang tua siswa
• dunia usaha dan industri
• hibah yang tidak bertentangan dengan peraturan
perundangan yang berlaku
• yayasan penyelenggara pendidikan bagi lembaga
pendidikan swasta
• masyarakat luas.
Sekian dan terimakasih…….
sesi Kritik, saran dan Tanya jawab.

More Related Content

What's hot

Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"munhai miroh
 
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didikPpt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didikSriwijaya University
 
Adm pendidikan ke 7 administrasi siswa
Adm pendidikan ke 7 administrasi siswaAdm pendidikan ke 7 administrasi siswa
Adm pendidikan ke 7 administrasi siswaujangjm
 
Presentasi manajemen kesiswaan
Presentasi manajemen kesiswaanPresentasi manajemen kesiswaan
Presentasi manajemen kesiswaanf1992
 
Makalah manajemen peserta didik
Makalah manajemen peserta didikMakalah manajemen peserta didik
Makalah manajemen peserta didikArfa Mantoeng
 
Bidang garapan kesiswaan
Bidang garapan kesiswaanBidang garapan kesiswaan
Bidang garapan kesiswaanDanny Ridlo Biq
 
Ppt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikanPpt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikanLestari sajaa
 
bidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaanbidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaanizza nur baiti
 
Manajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lelyManajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lelyFahmi Amrullah
 
Makalah pengelolaan peserta didik
Makalah pengelolaan peserta didik Makalah pengelolaan peserta didik
Makalah pengelolaan peserta didik linda_rosalina
 
Bidang garapan manajemen pendidikan
Bidang garapan manajemen pendidikanBidang garapan manajemen pendidikan
Bidang garapan manajemen pendidikanIndra Arrohman
 
Manajemen Keuangan Pendidikan
Manajemen Keuangan PendidikanManajemen Keuangan Pendidikan
Manajemen Keuangan PendidikanAnnisa Cahya
 
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didikPpt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didikSuci Agustina
 
Pengelolaaan peserta didik
Pengelolaaan peserta didik Pengelolaaan peserta didik
Pengelolaaan peserta didik linda_rosalina
 
Administrasi Kurikulum dan Administrasi Kesiswaan
Administrasi Kurikulum dan Administrasi KesiswaanAdministrasi Kurikulum dan Administrasi Kesiswaan
Administrasi Kurikulum dan Administrasi KesiswaanLaili Fitriana
 

What's hot (20)

Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
 
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didikPpt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
 
Adm pendidikan ke 7 administrasi siswa
Adm pendidikan ke 7 administrasi siswaAdm pendidikan ke 7 administrasi siswa
Adm pendidikan ke 7 administrasi siswa
 
Presentasi manajemen kesiswaan
Presentasi manajemen kesiswaanPresentasi manajemen kesiswaan
Presentasi manajemen kesiswaan
 
Makalah manajemen peserta didik
Makalah manajemen peserta didikMakalah manajemen peserta didik
Makalah manajemen peserta didik
 
Ppt administrasi
Ppt administrasiPpt administrasi
Ppt administrasi
 
Bidang garapan kesiswaan
Bidang garapan kesiswaanBidang garapan kesiswaan
Bidang garapan kesiswaan
 
Ppt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikanPpt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikan
 
Manajemen Kesiswaan
Manajemen KesiswaanManajemen Kesiswaan
Manajemen Kesiswaan
 
bidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaanbidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaan
 
Manajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lelyManajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lely
 
Makalah pengelolaan peserta didik
Makalah pengelolaan peserta didik Makalah pengelolaan peserta didik
Makalah pengelolaan peserta didik
 
Bidang garapan manajemen pendidikan
Bidang garapan manajemen pendidikanBidang garapan manajemen pendidikan
Bidang garapan manajemen pendidikan
 
Manajemen Keuangan Pendidikan
Manajemen Keuangan PendidikanManajemen Keuangan Pendidikan
Manajemen Keuangan Pendidikan
 
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didikPpt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
Ppt kelompok 4 pengelolaan peserta didik
 
Bidang Garapan Administrasi
Bidang Garapan AdministrasiBidang Garapan Administrasi
Bidang Garapan Administrasi
 
manajemen peserta didik
manajemen peserta didikmanajemen peserta didik
manajemen peserta didik
 
Pengelolaaan peserta didik
Pengelolaaan peserta didik Pengelolaaan peserta didik
Pengelolaaan peserta didik
 
Ppt p. afif
Ppt p. afifPpt p. afif
Ppt p. afif
 
Administrasi Kurikulum dan Administrasi Kesiswaan
Administrasi Kurikulum dan Administrasi KesiswaanAdministrasi Kurikulum dan Administrasi Kesiswaan
Administrasi Kurikulum dan Administrasi Kesiswaan
 

Similar to Pengelolaan keuangan dan kesiswaan

Manajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lelyManajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lelyFahmi Amrullah
 
Makalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruan
Makalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruanMakalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruan
Makalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruanMara Sutan Siregar
 
ppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptx
ppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptxppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptx
ppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptxlaya89
 
Manajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolah
Manajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolahManajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolah
Manajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolahHome
 
bidang garapan keuangan administrasi pendidikan
bidang garapan keuangan administrasi pendidikanbidang garapan keuangan administrasi pendidikan
bidang garapan keuangan administrasi pendidikanDewi Rahmawati
 
PPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdf
PPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdfPPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdf
PPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdfAdindamutiarahmaSire
 
PPT Manajemen Peserta Didik.pptx
PPT Manajemen Peserta Didik.pptxPPT Manajemen Peserta Didik.pptx
PPT Manajemen Peserta Didik.pptxermietjunaedhy
 
Ppt uas admin sukma
Ppt uas admin sukmaPpt uas admin sukma
Ppt uas admin sukmadewi1717
 
Ppt adpen sukma
Ppt adpen sukmaPpt adpen sukma
Ppt adpen sukmamaya38
 
Ppt adpen sukma
Ppt adpen sukmaPpt adpen sukma
Ppt adpen sukma240108
 
Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)
Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)
Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)firdian87
 
Tugas administrasi pendidikan Vinsensia Welin
Tugas administrasi pendidikan Vinsensia WelinTugas administrasi pendidikan Vinsensia Welin
Tugas administrasi pendidikan Vinsensia Welinfirdian87
 

Similar to Pengelolaan keuangan dan kesiswaan (20)

Manajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lelyManajemen sekolah lely
Manajemen sekolah lely
 
Tuihgmh
TuihgmhTuihgmh
Tuihgmh
 
Makalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruan
Makalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruanMakalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruan
Makalah administrasi-pendidikan-dalam-profesi-keguruan
 
Pengelolaan keuangan
Pengelolaan keuangan Pengelolaan keuangan
Pengelolaan keuangan
 
ppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptx
ppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptxppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptx
ppt-presentasi-manajemen-kesiswaan.pptx
 
Manajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolah
Manajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolahManajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolah
Manajemen Keuangan Sekolah, Mengelola keuangan sekolah
 
Inisiasi 2
Inisiasi 2Inisiasi 2
Inisiasi 2
 
bidang garapan keuangan administrasi pendidikan
bidang garapan keuangan administrasi pendidikanbidang garapan keuangan administrasi pendidikan
bidang garapan keuangan administrasi pendidikan
 
MBS manajemen pendidikan
MBS manajemen pendidikanMBS manajemen pendidikan
MBS manajemen pendidikan
 
PPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdf
PPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdfPPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdf
PPT Kelompok 5 Manajemen Kesiswaan.pdf
 
PPT Manajemen Peserta Didik.pptx
PPT Manajemen Peserta Didik.pptxPPT Manajemen Peserta Didik.pptx
PPT Manajemen Peserta Didik.pptx
 
dasar dasar manajemen
dasar dasar manajemendasar dasar manajemen
dasar dasar manajemen
 
Ppt propen
Ppt propenPpt propen
Ppt propen
 
Tugas administrasi pendidikan umi bunga
Tugas administrasi pendidikan umi bungaTugas administrasi pendidikan umi bunga
Tugas administrasi pendidikan umi bunga
 
Tugas administrasi pendidikan
Tugas administrasi pendidikanTugas administrasi pendidikan
Tugas administrasi pendidikan
 
Ppt uas admin sukma
Ppt uas admin sukmaPpt uas admin sukma
Ppt uas admin sukma
 
Ppt adpen sukma
Ppt adpen sukmaPpt adpen sukma
Ppt adpen sukma
 
Ppt adpen sukma
Ppt adpen sukmaPpt adpen sukma
Ppt adpen sukma
 
Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)
Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)
Tugas administrasi pendidikan vinsensia welin (2012620169)
 
Tugas administrasi pendidikan Vinsensia Welin
Tugas administrasi pendidikan Vinsensia WelinTugas administrasi pendidikan Vinsensia Welin
Tugas administrasi pendidikan Vinsensia Welin
 

More from kristinwiranata

Stres dan solusinya menurut islam
Stres dan solusinya menurut islamStres dan solusinya menurut islam
Stres dan solusinya menurut islamkristinwiranata
 
Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)
Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)
Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)kristinwiranata
 
Takhrij hadits amar ma'ruf nahi munkar
Takhrij hadits amar ma'ruf nahi munkarTakhrij hadits amar ma'ruf nahi munkar
Takhrij hadits amar ma'ruf nahi munkarkristinwiranata
 
Tafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakat
Tafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakatTafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakat
Tafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakatkristinwiranata
 
Proses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistem
Proses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistemProses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistem
Proses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistemkristinwiranata
 
Profesionalisme pengelolaan institusi pendidikan
Profesionalisme pengelolaan institusi pendidikanProfesionalisme pengelolaan institusi pendidikan
Profesionalisme pengelolaan institusi pendidikankristinwiranata
 
hadits tentang tanggung jawab pemimpin
hadits tentang tanggung jawab pemimpinhadits tentang tanggung jawab pemimpin
hadits tentang tanggung jawab pemimpinkristinwiranata
 
Media pembelajaran audio visual
Media pembelajaran audio visualMedia pembelajaran audio visual
Media pembelajaran audio visualkristinwiranata
 
Lupa, jenuh dan transfer belajar
Lupa, jenuh dan transfer belajarLupa, jenuh dan transfer belajar
Lupa, jenuh dan transfer belajarkristinwiranata
 
Khulu (gugatan cerai seorang istri)
Khulu (gugatan cerai seorang istri)Khulu (gugatan cerai seorang istri)
Khulu (gugatan cerai seorang istri)kristinwiranata
 
Kepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslim
Kepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslimKepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslim
Kepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslimkristinwiranata
 
Hadis sebagai sumber ajaran islam
Hadis sebagai sumber ajaran islamHadis sebagai sumber ajaran islam
Hadis sebagai sumber ajaran islamkristinwiranata
 

More from kristinwiranata (20)

Stres dan solusinya menurut islam
Stres dan solusinya menurut islamStres dan solusinya menurut islam
Stres dan solusinya menurut islam
 
Pilar dunia
Pilar duniaPilar dunia
Pilar dunia
 
Bekam
BekamBekam
Bekam
 
Dakwah dan mengajar
Dakwah dan mengajarDakwah dan mengajar
Dakwah dan mengajar
 
Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)
Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)
Tantangan pendidikan abad 21 (higer order thinking skills)
 
Takhrij hadits amar ma'ruf nahi munkar
Takhrij hadits amar ma'ruf nahi munkarTakhrij hadits amar ma'ruf nahi munkar
Takhrij hadits amar ma'ruf nahi munkar
 
Tafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakat
Tafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakatTafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakat
Tafsir eksistensi dan etika dan hidup bermasyarakat
 
Seni tilawah
Seni tilawahSeni tilawah
Seni tilawah
 
Proses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistem
Proses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistemProses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistem
Proses belajar & pembelajaran sebagai suatu sistem
 
Profesionalisme pengelolaan institusi pendidikan
Profesionalisme pengelolaan institusi pendidikanProfesionalisme pengelolaan institusi pendidikan
Profesionalisme pengelolaan institusi pendidikan
 
hadits tentang tanggung jawab pemimpin
hadits tentang tanggung jawab pemimpinhadits tentang tanggung jawab pemimpin
hadits tentang tanggung jawab pemimpin
 
Pendidikan seumur hidup
Pendidikan seumur hidupPendidikan seumur hidup
Pendidikan seumur hidup
 
Para filosof
Para filosofPara filosof
Para filosof
 
Media pembelajaran audio visual
Media pembelajaran audio visualMedia pembelajaran audio visual
Media pembelajaran audio visual
 
Manajemen kurikulum
Manajemen kurikulumManajemen kurikulum
Manajemen kurikulum
 
Lupa, jenuh dan transfer belajar
Lupa, jenuh dan transfer belajarLupa, jenuh dan transfer belajar
Lupa, jenuh dan transfer belajar
 
Kisah teladan
Kisah teladanKisah teladan
Kisah teladan
 
Khulu (gugatan cerai seorang istri)
Khulu (gugatan cerai seorang istri)Khulu (gugatan cerai seorang istri)
Khulu (gugatan cerai seorang istri)
 
Kepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslim
Kepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslimKepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslim
Kepribadian guru dalam pandangan ilmuwan muslim
 
Hadis sebagai sumber ajaran islam
Hadis sebagai sumber ajaran islamHadis sebagai sumber ajaran islam
Hadis sebagai sumber ajaran islam
 

Recently uploaded

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 

Pengelolaan keuangan dan kesiswaan

  • 1. 1152020091 Hifni Mannan Nuzula 1152020099 Indah Tria Amalia 1152020108 Kristin Wiranata 1152020115 Lina Marlina 1152020124 M. Zam zam
  • 2. PENGELOLAAN KESISWAAN 1. Pengertian Pengelolaan Kesiswaan Pengelolaan kesiswaan merupakan kegiatan pencatatan siswa mulai dari proses penerimaan hingga tersebut keluar dari sekolah disebabkan telah tamat/lulus. Namun perlu diketahui bahwa tidak semua pengetahuan yang berhubungan dengan siswa digarap oleh pengelolaan kesiswaan. Penggarapan adakalanya termasuk ke dalam pengelolaan kurikulum, seperti membagi-bagi kelas menjadi kelompok- kelompok yang lebih kecil, yaitu kelompok belajar termasuk garapan pengelolaan kurikulum dan pemberian SPP untuk diatur penarikan dananya, termasuk kedalam pengelolaan keuangan.
  • 3. 2. Fungsi Pengelolaan Kesiswaan sebagai wahana bagi peserta didik untuk mengembangkan diri seoptimal mungkin, baik yang berkenaan dengan segi-segi individualitasnya, segi sosial, kebutuhan, dan segi potensi peserta didik lainnya.
  • 4. 3. Prinsip-Prinsip Pengelolaan Kesiswaan Siswa harus diperlakukan sebagai subyek dan bukan obyek. Kondisi siswa sangat beragam ditinjau dari kondisi fisik, kemampuan intelektual, sosial ekonomi, minat dan seterusnya. Pengembangan potensi siswa tidak hanya menyangkut ranah kognitif tetapi juga ranah afektif dan psikomotorik.
  • 5. 4. Tujuan Pengelolaan Kesiswaan Pengelolaan kesiswaan bertujuan untuk mengatur berbagai kesiswaan agar kegiatan pembelajaran disekolah dapat berjalan lancar, tertib dan teratur, serta mencapai tujuan pendidikan sekolah. Berdasarkan tugas-tugas utama tersebut Sutisna (1985) menjabarkan tanggung jawab kepala sekolah dalam mengelola bidang kesiswaan sebagai berikut : a. Kehadiran murid di sekolah dan masalah-masalah yang berhubungan dengan itu; b. Penerimaan, orientasi, klasifikasi, dan penunjukkan murid ke kelas dan program studi; c. Evaluasi dan pelaporan kemajuan belajar; d. Program supervisi bagi murid yang mempunyai kelainan, seperti pengajaran, perbaikan, dan pengajaran luar biasa; e. Pengendalian disiplin murid; f. Program bimbingan dan penyuluhan; g. Program kesehatan dan keamanan; Penyesuaian pribadi, sosial, dan emosional Adapun menurut E. Mulyasa untuk mewujudkan tujuan tersebut sedikitnya memiliki tiga tugas utama yang harus diperhatikan, yaitu penerimaan, murid baru, kegiatan kemajuan belajar, serta bimbingan dan pembinaan disiplin.
  • 6. 5. Kegiatan Pengelolaan Pendidikan A. Penerimaan Siswa Baru Langkah-langkah penerimaan siswa baru menurut Ismed Syarief pada garis besarnya adalah sebagai berikut. 1) Membentuk Panitia 2) Menentukan syarat pendaftaran calon siswa 3) Menyediakan formulir pendaftaran 4) Pengumuman pendaftaran calon 5) Menyediakan buku pendaftaran 6) Menentukan waktu pendaftaran 7) Melaksanakan seleksi 8) Penentuan calon yang diterima.
  • 7. C. Pengelompokan Siswa a) Pengelompokkan dalam kelas-kelas b) Pengelompokkan berdasarkan bidang studi c) Pengelompokkan berdasarkan spesialisasi d) Pengelompokkan dalam sitem kredit e) Pengelompokkan berdasarkan kemampuan f) Pengelompokkan berdasarkan minat g) Pengelompokkan berdasarkan minat banyak dilaksanakan dalam kegiatan ekstra kulikuler. D. Pengelolaan Bimbingan Konseling Program bimbingan konseling di sekolah diberikan dengan maksud membantu siswa memcahkan masalahnya agar perkembangan pribadinya dapat berlangsung secara optimal, seuai dengan ciri pribadinya masing-masing. E. Pengelolaan OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah)
  • 8. PENGELOLAAN KEUANGAN 1. Pengertian Pengelolaan Keuangan Manajemen keuangan dapat diartikan sebagai tindakan pengurusan/ ketatausahaan keuangan yang meliputi pencatatan, perencanaan, pelaksanaan, pertanggung jawaban dan pelaporan (Depdiknas ditjen Dikdasmen, 2000). Dengan demikian, manajemen keuangan sekolah merupakan rangkaian aktivitas yang mengatur keuangan sekolah mulai dari perencaan, pembukuan, pembelanjaan, pengawasan dan pertanggung jawaban keuangan sekolah. Jamal Ma’mur Amani. 2012. Tips Aplikasi Manajemen Sekolah. Hlm: 216
  • 9. 2. Fungsi Pengelolaan Keuangan 1. Perencanaan Anggaran Sekolah Kepala sekolah diharuskan mampu menyusun Rencana Anggaran dan Pendapatan Belanja Sekolah (RAPBS). 2. Pelaksanaan Anggaran Belanja Sekolah Tugas manajemen keuangan dibagi tiga fase, yaitu financial planning, implementation, and evaluation. Komponen utama manajemen keuangan meliputi: 1) Prosedur anggaran. 2) Prosedur akuntansi keuangan. 3) Pembelajaran, pergudangan, dan prosedur pendistribusian. 4) Prosedur investasi. 5) Prosedur pemeriksaan.
  • 10. 3. Penyelenggaraan Pembukaan dan Penyampaian Laporan Pembukuan anggaran, baik penerimaan maupun pengeluaran harus dilakukan secara tertib, teratur, dan benar. Adapun untuk menunjang pengelolaan keuangan yang baik, kepala sekolah hendaknya memperhatikan : a. perlengkapan administrasi keuangmemiliki b. RAPBS (Rencana Anggaranan Sekolah dan Pendapatan Belanja Sekolah) c. pengadministrasian keuangan 4. Pengawasan Pelaksanaan Anggaran Sekolah Pengawasan juga bisa disebut dengan kontrol manajerial merupakan salah atu fungsi manajemen dalam organisasi. Pelaksanaan anggaran sekolah harus dikontrol oleh kepala sekolah sebagai manajer sekolah. Hal ini dilakukan agar tidak terjadi penyelewengan dalam penggunaan anggaran sekolah, sehingga bisa mencapai tujuan dan bisa dipertanggungjawabkan. Agar pengawasan bisa berjalan secara efektif ada beberapa kriteria yang harus diperhatikan, yaitu: Berkaitan erat dengan hasil yang diinginkan. 1) Objektif 2) Lengkap 3) Tepat pada waktunya 4) Dapat diterima
  • 11. 3. Prinsip-Prinsip Pengelolaan Keuangan a. Transparansi Transparansi berarti adanya keterbukaan c. Efektivitas Efektif seringkali diartikan sebagai pencapaian tujuan yang telah di tetapkan. d. Efesiensi Efesiensi adalah perbandingan yang terbaik secara masukan (input) dan keluaran (output) atau antara daya dan hasil. b. Akuntabilitas Akuntabilitas di dalam manajemen keuangan berarti penggunaan uang sekolah dapat di pertanggung jawabkan
  • 12. 4. Tujuan Pengelolaan Keuangan Meningkatkan efektivitas dan efesiensi penggunaan keungan sekolah. Meningkatkan akuntabilitas dan transparansi keuangan sekolah. Meminimalkan penyalahgunaan
  • 13. 5. Kegiatan Pengelolaan Keuangan a. Proses Perencanaan Keuangan Sekolah Secara umum, proses manajemen keuangan sekolah meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengawasaan, pelaporan, dan pertanggungjawaban. Garner (2004) merumuskan sequence perencanaan keuangan yang stategis sebagai berikut: 1) Misi (mission) 2) Tujuan jangka panjang (goals) 3) Tujuan jangka pendek (objectivies) 4) Program, layanan, aktivitas (program, services, activites), tujuan jangka panjang, tujuan jangka pendek berdasarkan kondisi riil unit sekolah (site- based unit goals dan objectivies), 5) Target: baik outcomes maupun outputs, 6) Anggaran (budget) 7) Perencanaan keuangan yang stategis (strategic financial plan)
  • 14. b. Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah (RAPBS) RAPBS merupakan rencana perolehan pembiayaan pendidikan dari berbagai sumber pendapatan serta susunan program kerja tahunan yang terdiri dari sejumlah kegiatan rutin serta beberapa kegiatan ainnya disertai rincian rencana pembiayaan dalam satu tahun anggaran. C. Sumber-Sumber Pendapatan Sekolah • pemerintah • usaha mandiri sekolah • orang tua siswa • dunia usaha dan industri • hibah yang tidak bertentangan dengan peraturan perundangan yang berlaku • yayasan penyelenggara pendidikan bagi lembaga pendidikan swasta • masyarakat luas.
  • 15. Sekian dan terimakasih……. sesi Kritik, saran dan Tanya jawab.