SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
KONTRIBUSI ISLAM
DALAM
PENGEMBANGAN
PERADABAN DUNIA
KELOMPOK 1
RIKO SEPTIAN DWI SASONGKO
FIRDHOTUL ARROISY
ARUM BUDI UTAMI
— Toby E. Huff dalam The Rise of
Early Modern Science
“Dari abad 8 hingga akhir abad
14, ilmu pengetahuan Arab
(Islam) barangkali adalah sains
yang paling maju di dunia, jauh
melampaui Barat dan China”.
Menelusuri
Pertumbuhan dan
Perkembangan
Peradaban Islam
Bukti Kemajuan Peradaban Islam
1. Keberadaan perpustakaan Islam dan lembaga-lembaga keilmuan seperti Baitul Hikmah, Masjid Al-Azhar,
Masjid Qarawiyyin dan sebagainya, yang merupakan pusat para intelektual muslim berkumpul untuk
melakukan proses pengkajian dan pengembangan ilmu dan sains.
2. Peninggalan karya intelektual muslim seperti Ibnu Sina, Ibnu haytam, imam Syafii, Ar-Razi, Al-Kindy, Ibnu
Rusyd, Ibnu khaldun, dan lain sebagainya.
3. Penemuan-penemuan intelektual yang dapat mengubah budaya dan tradisi umat manusia, seperti penemuan
kertas, karpet, kalender islam, penyebutan hari-hari, seni arsitektur, dan tata perkotaan.
4. Pengaruh keutamaan nilai-nilai kebudayaan asasi sebagai manifestasi dari konsep islam, iman, ihsan, dan
taqwa. Islam mendorong budaya yang di bangun atas dasar silm (ketenangan dan kodusifitas), salam
(kedamaian), salaamah (keselamatan), Sedangkan iman melahirkan budaya yang dilandasi amn (rasa aman),
dan amaanah (tanggung jawab terhadap amanah). Akhirnya Ihsan mendorong budaya hasanah (keindahan)
dan husn (kebaikan).
PERKEMBANGAN ISLAM
BERDASARKAN PERIODE
650-1250M
PERIODE KLASIK
“Masa Kejayaan
Islam”
1250-1800M
PERIODE
PERTENGAHAN
Adanya perpecahan
dan peperangan
180M –
SEKARANG
MASA MODERN
Masa Kebangkitan
Dunia Islam
PERIODE
KLASIK I
● Masa Rasulullah dan 4 Sahabat Khulafā`ur
Rāsyidīn
● Masa Dinasti Abbasiyah dan Dinasti
Umayyah
● Penyebaran Agama Islam hingga
Semenanjung Arab
● Berkembangnya kebudayaan Arab, cabang
ilmu pengetahuan, dan keagamaan
melahirkan tokoh-tokoh besar
650 – 1000 M
● Mulai diterjemahkannya buku ilmu
pengetahuan dan filsafat karya ahli
muslim ke Bahasa Eropa
● Masa diintegrasi / perpecahan
● Adanya kerajaan-Kerajaan independent
yang memisahkan diri dari kepemimpinan
Khalifah
1000 – 1250 M
AKHIR PERIODE
KEMAJUAN ISLAM I
KEMAJUAN DAN
KEMUNDURAN
PERADABAN
ISLAM
FAKTOR KEMAJUAN ISLAM
(650-1000M)
01
Pluralistik
Pembangunan sektor sosial dan
pengembangan pendidikan,
ilmu pengetahuan, kehidupan
intelektual serta kebudayaan
Stabilitas
03
Gerakan penterjemahan berbagai karya ilmu
pengetahuan. Berdirinya perpustakaan yang
menjadi pusat penterjemaah dan kajian ilmu
pengetahuan
Kajian Ilmu
Pengetahuan
04
Dalam bidang pemerintahan dan
politik. Membuka ruang luas bagi
orang luar Arab yang ahli dalam
bidangnya duduk di pemerintahan
02
Asimilasi antara bangsa Arab
dengan bangsa lain dalam
kebudayaan dan pengetahuan
Asimilasi
FAKTOR
KEMUNDURAN
ISLAM
(1250 – 1500 M)
FAKTOR INTERNAL
• Keruntuhan islam sering disebabkan oleh para pemimpin yang tidak bertanggung
jawab.
• Pengkhianatan yang dilakukan oleh orang-orang yang mengincar kekuasaan.
• Kemungkinan terjadinya desentralisasi dan pembagian kekuasaan didaerah-daerah.
• Menerapkan pajak berlebihan yang dibebankan kepada semua rakyat, tak terkecuali.
• Garis perpecahan antara arab dan non arab, muslim arab dan muslim non arab,
antara muslim dengan kaum dzimmi.
• Menurunnya stabilitas keamanan dan bangunan yang tidak terperhatikan sehingga
sering terjadi banjir yang membawa malapetaka.
• Banyaknya orang kelaparan yang tidak diperhatikan.
• Wabah penyakit sering muncul seperti cacar, pes, malaria dan demam lainnya.
FAKTOR EKSTERNAL
Perang yang dilancarkan oleh
bangsa Tartar dari Timur dan
serangan Tentara Salib Nasrani
dari Barat.
Perang
Pengaruh negative dari aliran-
aliran pikiran Islam periode
sebelumnya.
Pengaruh
Negative
KONTRIBUSI
ISLAM BAGI
PERADABAN
DUNIA
1. Sumber Historis
● Umat Islam kala itu bekerja keras untuk melahirkan peradaban baru dengan semangat
spiritual tinggi untuk membangun reruntuhan peradaban lama. Oleh karena itu, aspek
spiritual memainkan peran sentral dalam mempertahankan eksistensi peradaban Islam.
● Terdapat bukti kuat tentang toleransi penguasa-penguasa Islam dalam aktivitas
intelektual sehingga orang-orang non-muslim memiliki kebebasan dan berlomba
dalam mengembangkan kerja pikirdan dalam pelbagai lapangan pekerjaan.
● Semangat umat Islam mencari ilmu juga ditopang oleh suasana kondusif, yang
memungkinkan masuknya pemikiran-pemikiran baru.
2. Sumber Sosiologis
• Islam yang berkembang pada masa Bani Umayyah melaluiekspansi besar-besaran
dilanjutkan pada masa Al-Walid ibn Abdul Malik pada tahun 711 M, kemudian terus
berlanjut pada masa Bani Abbasiyah dan Bani Umayyah di Spanyol, akhirnya sampai di
Spanyol. Dari peradaban Islam yang adadi Spanyol, Islam mampu memberikan pengaruh
besar kepada dunia Barat yang turut serta mempelajari ilmu pengetahuan yang ada di
dunia Islam.
• Secara kultural agama Islam yang lahir di luar hegemoni dua dinasti yang berkuasa yakni
Romawi dan Persia menjadikan umat Islam memiliki sikap terbuka sehinggga sikap
mereka positif terhadap berbagai budaya bangsa-bangsa lain itu. Dengan demikian,
peradaban Islam yang pertama kali menyatukan khazanah bersama secara internasional
dan kosmopolit.
3. Sumber Filosofi dan Teologis
• Semangat para filsuf dan ilmuwan Islam untuk mengembangkan ilmu pengetahuan
tidak lepas dari semangat ajaran Islam, yang menganjurkan para pemeluknya belajar
segala hal, sebagaimana perintah Allah Swt. dalam Al-Quran dan hadis Nabi
Muhammad. Ini menjadi dasar teologis yakni dengan melakukan pengkajian yang lebih
sistematis akan sumber-sumber ajaran agama dan penghargaan yang lebih baik, namun
tetap kritis kepada warisan kultural umat, dan pemahaman yang lebih tepat akan
tuntutan zaman yang semakin berkembang secara cepat.
• Secara filosofis, Islam memiliki semangat membangun peradaban yang oleh Nabi
Muhammad diterjemahkan dalam bentuk “Masyarakat Madani” atau “Masyarakat
Medinah” sebagai civil society kala rasul hidup dan terus membangun kerjasama
dengan masyarakat Medinah yang majemuk, dan berhasil membentuk “common
platform” atau kalimat pemersatu.
● Penyebaran ajaran Islam dan ekspansinya ke berbagai penjuru dunia telah berhasil
membawa kemajuan pada setiap masanya, baik dari segi keagamaan maupun non agama
yang berupa ilmu pengetahuan. Dengan bertemunya kaum muslimin dengan pemikiran dan
filsafat yang dipegang oleh bangsa di luar Arab menjadikan mereka berinteraksi dengannya
sekaligus mempelajari pemikiran yang baru dikenalnya.
● Dengan demikian telah memberikan bukti bahwa Islam dan peradaban yang telah
dibangunnya pada masa lalu, telah memberikan investasi besar pada pencapaian peradaban
dan perdamaian dunia modern saat ini untuk itu dituntut adanya sikap saling menerima dan
menghargai perbedaan masing-masing.
KESIMPULAN
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Presentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail FiqhiyahPresentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail FiqhiyahMarhamah Saleh
 
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptxTADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptxRestiana8
 
Pendidikan Agama Islam: Kiamat
Pendidikan Agama Islam: KiamatPendidikan Agama Islam: Kiamat
Pendidikan Agama Islam: KiamatBrilly Ramadhanti
 
pendekatan normatif dalam study islam
pendekatan normatif dalam study islampendekatan normatif dalam study islam
pendekatan normatif dalam study islamFikri Azzarkasyie
 
Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020
Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020
Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020Anas Wibowo
 
Analisis perang badar
Analisis perang badarAnalisis perang badar
Analisis perang badarTaufik Piyak
 
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majidMenghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majidAli Must Can
 
Perbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis Nabawi
Perbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis NabawiPerbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis Nabawi
Perbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis NabawiFaatihah Abwabarrizqi
 
istihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalahistihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalahMarhamah Saleh
 
bahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islambahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islamTri Agustuti
 
PAI kelas XI Bab Pengurusan Jenazah
PAI kelas XI Bab Pengurusan JenazahPAI kelas XI Bab Pengurusan Jenazah
PAI kelas XI Bab Pengurusan JenazahZainul Akmal
 
Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)
Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)
Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)Anas Wibowo
 
Shalat jama’, qashar dan jama’ qashar
Shalat jama’, qashar dan  jama’ qasharShalat jama’, qashar dan  jama’ qashar
Shalat jama’, qashar dan jama’ qasharinayatussholikhah1174
 
Terjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhani
Terjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhaniTerjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhani
Terjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhaniFenti Fempirina
 

What's hot (20)

Presentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail FiqhiyahPresentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
 
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptxTADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
 
Ppt al qur'an
Ppt al qur'anPpt al qur'an
Ppt al qur'an
 
Pendidikan Agama Islam: Kiamat
Pendidikan Agama Islam: KiamatPendidikan Agama Islam: Kiamat
Pendidikan Agama Islam: Kiamat
 
pendekatan normatif dalam study islam
pendekatan normatif dalam study islampendekatan normatif dalam study islam
pendekatan normatif dalam study islam
 
Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020
Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020
Bahaya Komunisme by Shiddiq al-Jawi 27 juni 2020
 
Kewarisan islam
Kewarisan islamKewarisan islam
Kewarisan islam
 
Perjalanan panjang manusia
Perjalanan panjang manusiaPerjalanan panjang manusia
Perjalanan panjang manusia
 
Analisis perang badar
Analisis perang badarAnalisis perang badar
Analisis perang badar
 
Metode studi islam
Metode studi islamMetode studi islam
Metode studi islam
 
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majidMenghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
 
Perbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis Nabawi
Perbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis NabawiPerbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis Nabawi
Perbedaan antara Al-Qur'an, Hadis Qudsi, dan Hadis Nabawi
 
istihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalahistihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalah
 
bahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islambahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 9 ushul fiqh ekonomi islam
 
PAI kelas XI Bab Pengurusan Jenazah
PAI kelas XI Bab Pengurusan JenazahPAI kelas XI Bab Pengurusan Jenazah
PAI kelas XI Bab Pengurusan Jenazah
 
Aqidah 3
Aqidah 3Aqidah 3
Aqidah 3
 
Shalat jumat
Shalat jumatShalat jumat
Shalat jumat
 
Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)
Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)
Hukum Ihtikar (Menimbun Barang Dagangan)
 
Shalat jama’, qashar dan jama’ qashar
Shalat jama’, qashar dan  jama’ qasharShalat jama’, qashar dan  jama’ qashar
Shalat jama’, qashar dan jama’ qashar
 
Terjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhani
Terjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhaniTerjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhani
Terjun ke masyarakat, syekh taqiyuddin an nabhani
 

Similar to Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx

325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx
325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx
325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptxPutriDamayanti55
 
faktor penyebaran islam ke eropah
faktor penyebaran islam ke eropahfaktor penyebaran islam ke eropah
faktor penyebaran islam ke eropahshafikah zakaria
 
Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222
Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222
Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222Kodogg Kritingg
 
PEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptx
PEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptxPEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptx
PEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptxudin100
 
Bukti dan Argumentasi Kebenaran Islam
Bukti dan Argumentasi Kebenaran IslamBukti dan Argumentasi Kebenaran Islam
Bukti dan Argumentasi Kebenaran IslamRainidyh
 
metodologi studi islam
metodologi studi islammetodologi studi islam
metodologi studi islamAkhmad Muzaka
 
Masa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembali
Masa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembaliMasa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembali
Masa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembaliمحمد Rydoe
 
Cara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di dunia
Cara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di duniaCara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di dunia
Cara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di duniaZulnasri Said
 
Zaman kegemilangan islam
Zaman kegemilangan islamZaman kegemilangan islam
Zaman kegemilangan islamZetty Dasham
 
Iptek dan peradaban islam
Iptek dan peradaban islamIptek dan peradaban islam
Iptek dan peradaban islamAjeng Faiza
 
Contoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaat
Contoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaatContoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaat
Contoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaatHafidz Aliyufa
 
Merajut kembali peradaban muslim
Merajut kembali peradaban muslimMerajut kembali peradaban muslim
Merajut kembali peradaban muslimBKIM IPB
 
PPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptx
PPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptxPPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptx
PPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptxIzatKh
 
Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02
Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02
Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02MarchiAnggi65
 
(Sadn1013 h) kump 7
(Sadn1013 h) kump 7(Sadn1013 h) kump 7
(Sadn1013 h) kump 7sadn1013
 

Similar to Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx (20)

325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx
325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx
325098361-kontribusi-islam-dalam-perkembangan-peradaban-dunia.pptx
 
Tamadun islam
Tamadun islamTamadun islam
Tamadun islam
 
faktor penyebaran islam ke eropah
faktor penyebaran islam ke eropahfaktor penyebaran islam ke eropah
faktor penyebaran islam ke eropah
 
Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222
Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222
Perkembangan ilmu pengetahuan di dunia islam222
 
PEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptx
PEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptxPEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptx
PEMURNIAN_DAN_PEMBAHARUAN_DI_DUNIA_MUSLI.pptx
 
Bukti dan Argumentasi Kebenaran Islam
Bukti dan Argumentasi Kebenaran IslamBukti dan Argumentasi Kebenaran Islam
Bukti dan Argumentasi Kebenaran Islam
 
metodologi studi islam
metodologi studi islammetodologi studi islam
metodologi studi islam
 
Presentasi Agama
Presentasi Agama Presentasi Agama
Presentasi Agama
 
Masa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembali
Masa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembaliMasa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembali
Masa Kejayaan Islam Yang dinantikan kembali
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Cara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di dunia
Cara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di duniaCara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di dunia
Cara pertembungan tamadun islam dengan tamadun lain di dunia
 
Zaman kegemilangan islam
Zaman kegemilangan islamZaman kegemilangan islam
Zaman kegemilangan islam
 
Iptek dan peradaban islam
Iptek dan peradaban islamIptek dan peradaban islam
Iptek dan peradaban islam
 
Contoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaat
Contoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaatContoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaat
Contoh peristiwa islam pada abad pertengahan dan manfaat
 
Merajut kembali peradaban muslim
Merajut kembali peradaban muslimMerajut kembali peradaban muslim
Merajut kembali peradaban muslim
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
PPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptx
PPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptxPPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptx
PPT Transformasi Y P R ke dunia Islam.pptx
 
Makalah ke 2.docx
Makalah ke 2.docxMakalah ke 2.docx
Makalah ke 2.docx
 
Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02
Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02
Masakejayaanislamyangdinantikankembali 141202141317-conversion-gate02
 
(Sadn1013 h) kump 7
(Sadn1013 h) kump 7(Sadn1013 h) kump 7
(Sadn1013 h) kump 7
 

Recently uploaded

Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptRahmaniaPamungkas2
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanaji guru
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarAureliaAflahAzZahra
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASsusilowati82
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptretno12886
 

Recently uploaded (20)

Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 

Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx

  • 1. KONTRIBUSI ISLAM DALAM PENGEMBANGAN PERADABAN DUNIA KELOMPOK 1 RIKO SEPTIAN DWI SASONGKO FIRDHOTUL ARROISY ARUM BUDI UTAMI
  • 2. — Toby E. Huff dalam The Rise of Early Modern Science “Dari abad 8 hingga akhir abad 14, ilmu pengetahuan Arab (Islam) barangkali adalah sains yang paling maju di dunia, jauh melampaui Barat dan China”.
  • 4. Bukti Kemajuan Peradaban Islam 1. Keberadaan perpustakaan Islam dan lembaga-lembaga keilmuan seperti Baitul Hikmah, Masjid Al-Azhar, Masjid Qarawiyyin dan sebagainya, yang merupakan pusat para intelektual muslim berkumpul untuk melakukan proses pengkajian dan pengembangan ilmu dan sains. 2. Peninggalan karya intelektual muslim seperti Ibnu Sina, Ibnu haytam, imam Syafii, Ar-Razi, Al-Kindy, Ibnu Rusyd, Ibnu khaldun, dan lain sebagainya. 3. Penemuan-penemuan intelektual yang dapat mengubah budaya dan tradisi umat manusia, seperti penemuan kertas, karpet, kalender islam, penyebutan hari-hari, seni arsitektur, dan tata perkotaan. 4. Pengaruh keutamaan nilai-nilai kebudayaan asasi sebagai manifestasi dari konsep islam, iman, ihsan, dan taqwa. Islam mendorong budaya yang di bangun atas dasar silm (ketenangan dan kodusifitas), salam (kedamaian), salaamah (keselamatan), Sedangkan iman melahirkan budaya yang dilandasi amn (rasa aman), dan amaanah (tanggung jawab terhadap amanah). Akhirnya Ihsan mendorong budaya hasanah (keindahan) dan husn (kebaikan).
  • 5. PERKEMBANGAN ISLAM BERDASARKAN PERIODE 650-1250M PERIODE KLASIK “Masa Kejayaan Islam” 1250-1800M PERIODE PERTENGAHAN Adanya perpecahan dan peperangan 180M – SEKARANG MASA MODERN Masa Kebangkitan Dunia Islam
  • 6. PERIODE KLASIK I ● Masa Rasulullah dan 4 Sahabat Khulafā`ur Rāsyidīn ● Masa Dinasti Abbasiyah dan Dinasti Umayyah ● Penyebaran Agama Islam hingga Semenanjung Arab ● Berkembangnya kebudayaan Arab, cabang ilmu pengetahuan, dan keagamaan melahirkan tokoh-tokoh besar 650 – 1000 M ● Mulai diterjemahkannya buku ilmu pengetahuan dan filsafat karya ahli muslim ke Bahasa Eropa ● Masa diintegrasi / perpecahan ● Adanya kerajaan-Kerajaan independent yang memisahkan diri dari kepemimpinan Khalifah 1000 – 1250 M AKHIR PERIODE KEMAJUAN ISLAM I
  • 7.
  • 9. FAKTOR KEMAJUAN ISLAM (650-1000M) 01 Pluralistik Pembangunan sektor sosial dan pengembangan pendidikan, ilmu pengetahuan, kehidupan intelektual serta kebudayaan Stabilitas 03 Gerakan penterjemahan berbagai karya ilmu pengetahuan. Berdirinya perpustakaan yang menjadi pusat penterjemaah dan kajian ilmu pengetahuan Kajian Ilmu Pengetahuan 04 Dalam bidang pemerintahan dan politik. Membuka ruang luas bagi orang luar Arab yang ahli dalam bidangnya duduk di pemerintahan 02 Asimilasi antara bangsa Arab dengan bangsa lain dalam kebudayaan dan pengetahuan Asimilasi
  • 11. FAKTOR INTERNAL • Keruntuhan islam sering disebabkan oleh para pemimpin yang tidak bertanggung jawab. • Pengkhianatan yang dilakukan oleh orang-orang yang mengincar kekuasaan. • Kemungkinan terjadinya desentralisasi dan pembagian kekuasaan didaerah-daerah. • Menerapkan pajak berlebihan yang dibebankan kepada semua rakyat, tak terkecuali. • Garis perpecahan antara arab dan non arab, muslim arab dan muslim non arab, antara muslim dengan kaum dzimmi. • Menurunnya stabilitas keamanan dan bangunan yang tidak terperhatikan sehingga sering terjadi banjir yang membawa malapetaka. • Banyaknya orang kelaparan yang tidak diperhatikan. • Wabah penyakit sering muncul seperti cacar, pes, malaria dan demam lainnya.
  • 12. FAKTOR EKSTERNAL Perang yang dilancarkan oleh bangsa Tartar dari Timur dan serangan Tentara Salib Nasrani dari Barat. Perang Pengaruh negative dari aliran- aliran pikiran Islam periode sebelumnya. Pengaruh Negative
  • 14. 1. Sumber Historis ● Umat Islam kala itu bekerja keras untuk melahirkan peradaban baru dengan semangat spiritual tinggi untuk membangun reruntuhan peradaban lama. Oleh karena itu, aspek spiritual memainkan peran sentral dalam mempertahankan eksistensi peradaban Islam. ● Terdapat bukti kuat tentang toleransi penguasa-penguasa Islam dalam aktivitas intelektual sehingga orang-orang non-muslim memiliki kebebasan dan berlomba dalam mengembangkan kerja pikirdan dalam pelbagai lapangan pekerjaan. ● Semangat umat Islam mencari ilmu juga ditopang oleh suasana kondusif, yang memungkinkan masuknya pemikiran-pemikiran baru.
  • 15. 2. Sumber Sosiologis • Islam yang berkembang pada masa Bani Umayyah melaluiekspansi besar-besaran dilanjutkan pada masa Al-Walid ibn Abdul Malik pada tahun 711 M, kemudian terus berlanjut pada masa Bani Abbasiyah dan Bani Umayyah di Spanyol, akhirnya sampai di Spanyol. Dari peradaban Islam yang adadi Spanyol, Islam mampu memberikan pengaruh besar kepada dunia Barat yang turut serta mempelajari ilmu pengetahuan yang ada di dunia Islam. • Secara kultural agama Islam yang lahir di luar hegemoni dua dinasti yang berkuasa yakni Romawi dan Persia menjadikan umat Islam memiliki sikap terbuka sehinggga sikap mereka positif terhadap berbagai budaya bangsa-bangsa lain itu. Dengan demikian, peradaban Islam yang pertama kali menyatukan khazanah bersama secara internasional dan kosmopolit.
  • 16. 3. Sumber Filosofi dan Teologis • Semangat para filsuf dan ilmuwan Islam untuk mengembangkan ilmu pengetahuan tidak lepas dari semangat ajaran Islam, yang menganjurkan para pemeluknya belajar segala hal, sebagaimana perintah Allah Swt. dalam Al-Quran dan hadis Nabi Muhammad. Ini menjadi dasar teologis yakni dengan melakukan pengkajian yang lebih sistematis akan sumber-sumber ajaran agama dan penghargaan yang lebih baik, namun tetap kritis kepada warisan kultural umat, dan pemahaman yang lebih tepat akan tuntutan zaman yang semakin berkembang secara cepat. • Secara filosofis, Islam memiliki semangat membangun peradaban yang oleh Nabi Muhammad diterjemahkan dalam bentuk “Masyarakat Madani” atau “Masyarakat Medinah” sebagai civil society kala rasul hidup dan terus membangun kerjasama dengan masyarakat Medinah yang majemuk, dan berhasil membentuk “common platform” atau kalimat pemersatu.
  • 17. ● Penyebaran ajaran Islam dan ekspansinya ke berbagai penjuru dunia telah berhasil membawa kemajuan pada setiap masanya, baik dari segi keagamaan maupun non agama yang berupa ilmu pengetahuan. Dengan bertemunya kaum muslimin dengan pemikiran dan filsafat yang dipegang oleh bangsa di luar Arab menjadikan mereka berinteraksi dengannya sekaligus mempelajari pemikiran yang baru dikenalnya. ● Dengan demikian telah memberikan bukti bahwa Islam dan peradaban yang telah dibangunnya pada masa lalu, telah memberikan investasi besar pada pencapaian peradaban dan perdamaian dunia modern saat ini untuk itu dituntut adanya sikap saling menerima dan menghargai perbedaan masing-masing. KESIMPULAN