SlideShare a Scribd company logo
10/28/2017 Statistika by Zasmeli.S 1
TEORI KEPUTUSAN STATISTIK
Dalam sehari-hari kita sering diminta
untuk mengambil keputusan mengenai
populasi berdasarkan informasi sampel.
Keputusan ini sering disebut dengan
keputusan statistik.
Misalnnya apakah suatu jenis pupuk
benar-benar dapat meningkatkan
produksi padi.
HIPOTESIS STATISTIK
Sebelum mengambil keputusan,
sebaiknya didahului dengan asumsi-
asumsi (dugaan-dugaan) tentang
populasi yang terlibat.
Asumsi seperti ini yang bisa saja
benar, dan bisa salah disebut
dengan hipotesis statistik.
HIPOTESIS Nol
Secara umum kita membuat
hipotesis statistik dengan anggapan
bahwa semua pengaruh tidak akan
membedakan nilai tengah populasi
untuk dua nilai tengah atau lebih.
Hipotesis ini disebut dengan
hipotesis nol atau dilambangkan
dengan Ho.
HIPOTESIS Alternatif
Hipotesis alternatif merupakan
hipotesis yang berbeda dari Ho
yang secara umum menyatakan
bahwa pengaruh berbeda akan
menyebabkan perbedaan nilai
tengah populasi
Hipotesis ini disebut dengan Ha.
KESIMPULAN BERDASARKAN
HIPOTESIS
Hipotesis nol ditolak jika
didapatkan nilai hitung > nilai
tabel
Jika hipotesis nol ditolak berarti
Ha diterima.
UJI YANG MELIBATKAN DATA DALAM
JUMLAH BANYAK (Penyebarannya
mengikuti distribusi normal)
Contoh :
Kekuatan pemutusan dari kabel-kabel
yang diproduksi oleh suatu perusahaan
memiliki rata-rata 1800 pound dan
standar deviasi (simpangan baku) 100
pound. Jika diambil sampel 50 kabel
dan didapat rata-rata sampel 1850,
dapatkah kita nyatakan rata-rata ini
benar pada tingkat signifikansi
(Peluang) 0,01?
/
x
z
N




Jawab :
Diketahui bahwa H0 : μ = 1800
Ha : μ > 1800
1850 1800
100/ 50
z


Z = 3,55 ------- Z hit
Dari tabel Z dicari suatu nilai yang
memiliki peluang 0,01.
Didapatkan nilai Z = 2,33
Kesimpulanya :
Bahwa nilai z hitung > z tabel
Menunjukkan bahwa
H0 ditolak dan Ha diterima
UJI YANG MELIBATKAN
DISTRIBUSI z
Latihan :
Jika diketahui suatu produksi padi rata-
ratanya 10,36 ton dari jumlah lahan 45
hektar.
σ2 = 4. Ujilah nilai tengah populasinya pada
nilai peluang 0,05, jika diketahui μ = 9,50 ton
/
x
z
N




Jawab :
Diketahui bahwa H0 : μ = 9,50
Ha : μ > 9,50
Dari tabel Z dicari suatu nilai yang
memiliki peluang 0,05.
Didapatkan nilai Z = 1,65
Kesimpulanya :
Bahwa nilai z hitung > z tabel
Menunjukkan bahwa
H0 ditolak dan Ha diterima
Uji yang melibatkan Jumlah data
sedikit (distribusi t)
Contoh :
Diketahui 20 orang mahasiswa Unitas memiliki
rata-rata tinggi 165 cm, dengan s2 = 6,25.
Jika dinyatakan bahwa μ = 162 cm, dapatkah
kita nyatakan rata-rata ini benar pada tingkat
signifikansi ⍺ = 0,05 (5%)
Jawab :
/
x
t
s n


t = 3/0,56
= 5,36
165 162
2,5/ 20
t


Diketahui bahwa H0 : μ = 162
Ha : μ > 162
Dari tabel t dicari suatu nilai yang
memiliki peluang nilai mutlak 0,05.
Didapatkan nilai t = 2,093
Pada derajat bebas (db) = n – 1
Kesimpulanya :
Bahwa nilai t hitung > t tabel
Menunjukkan bahwa
H0 ditolak dan Ha diterima
UJI YANG MELIBATKAN
DISTRIBUSI t
Latihan :
Jika diketahui suatu produksi padi rata-ratanya
10,36 ton dari jumlah lahan 25 hektar.
S2 = 4. Ujilah nilai tengah populasinya pada ⍺ =
0,05, jika diketahui μ = 9,50 ton
UJI DUA NILAI TENGAH
Jika diketahui suatu nilai tengah
dan ragam sampel, kemudian
peneliti lain melakukan
pengambilan data yang sama dan
mendapatkan nilai tengah dan
ragam berbeda, maka untuk
menguji apakah kedua sampel
tersebut berbeda atau tidak
dilakukan uji dua nilai tengah
Uji dua nilai tengah
Jika data yang diambil merupakan data
populasi, maka penyebaran atau
dsitribusi sampel akan bersifat mengikuti
kurva normal dan dsitribusinya mengikuti
distribusi Z (N>30).
Jika data yang diambil merupakan data
sampel N < 30, maka dsitribusi sampel
akan bersifat mengikuti distribusi t
Uji dua nilai tengah
Rumus untuk dua populasi=
2 2
2 1 2
1 2( 1) ( 1)
X
N N
 
 
  
2 1 2
1 2
1 2
( )
y y
N N
N XN
 


1 2
1 2
y y
z
 
 


Uji dua nilai tengah
Setelah didapatkan nilai z
hitung, kemudian dibandingkan
dengan z pada tabel.
Uji dua nilai tengah
Hipotesis yang diambil adalah:
H0 :
Ha :
1 2 
1 2 
Kesimpulan yang mungkin didapat :
-Jika nilai hitung > nilai tabel berarti H0
ditolak.
Jika nilai hitung < nilai tabel berarti H0
diterima
Statisitika by Zasmeli 22
Uji dua nilai tengah Sampel
Rumus untuk dua sampel=
2 1 2
1 2
1 2
( )
y y
n n
s s
n Xn



2 2
2 1 2
1 2( 1) ( 1)
s Xs
s
n n

  
db=(n1-1)+(n2-1)
1 2
1 2
y y
y y
t
s 


Uji dua nilai tengah
Setelah didapatkan nilai t
hitung, kemudian dibandingkan
dengan t pada tabel.
Uji dua nilai tengah
Hipotesis yang diambil adalah:
H0 :
Ha : 1 2 
Kesimpulan yang mungkin didapat :
-Jika nilai hitung > nilai tabel berarti H0
ditolak.
Jika nilai hitung < nilai tabel berarti H0
diterima
1 2 
Latihan
Diketahui koefisien kecernaan makanan
ternak silase jagung (%)
Y1 (domba) Y2 (sapi)
57.8 64.2
56.2 58.7
61.9 63.1
54.4 62.5
53.6 59.8
56.4 59.2
53.2
Pertanyaan:
Ujilah kedua nilai tengah sampel tersebut
Buatlah hipotesisnya
Apa kesimpulan yang didapat.
Latihan 2. Y1 Y2
26 21.2
35 23.9
40 17.8
41 22
45 22.3
55 23.3
55 20.5
56 25.5
28 21.7
38 26.7
36 25
36 24.4
46 22.3
40 25.5
31 26.7
40 25.5
26.7
Hipotesis statistik or statistical hypotesis

More Related Content

What's hot

Uji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rataUji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rata
Annisa Nurzalena
 
Hipotesis
HipotesisHipotesis
Hipotesis
abbas usn
 
Konsep dasar pengujian hipotesis
Konsep dasar pengujian hipotesisKonsep dasar pengujian hipotesis
Konsep dasar pengujian hipotesis
abiumi01
 
Uji hipotesis
Uji hipotesisUji hipotesis
Uji hipotesis
fitriafadhilahh
 
Stk211 09 (1) removed
Stk211 09 (1) removedStk211 09 (1) removed
Stk211 09 (1) removed
PutriPamungkas8
 
ESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji Hipotesis
ESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji HipotesisESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji Hipotesis
ESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji Hipotesis
Ancilla Kustedjo
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesisarsitektur90
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesisDanu Saputra
 
statistik dasar3
statistik dasar3statistik dasar3
statistik dasar3Amri Sandy
 
Uji hipotesis
Uji hipotesisUji hipotesis
Uji hipotesis
Arini Dyah
 
Uji hipotesis
Uji hipotesisUji hipotesis
Uji hipotesis
Suci Agustina
 
Uji hipotesis kel.4
Uji hipotesis kel.4Uji hipotesis kel.4
Uji hipotesis kel.4
Alzena Vashti
 
Pengujian hipotesis 05
Pengujian hipotesis 05Pengujian hipotesis 05
Pengujian hipotesis 05robin2dompas
 
pengujian hipotesis proporsi dan ragam
pengujian hipotesis proporsi dan ragampengujian hipotesis proporsi dan ragam
pengujian hipotesis proporsi dan ragam
'zakio Ynwa
 
Uji hipotesis 1 & 2 rata rata
Uji hipotesis 1 & 2 rata rataUji hipotesis 1 & 2 rata rata
Uji hipotesis 1 & 2 rata ratayositria
 
1387842822 (1)
1387842822 (1)1387842822 (1)
1387842822 (1)
PutriPamungkas8
 
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Mayawi Karim
 

What's hot (20)

Uji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rataUji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rata
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesis
 
Hipotesis
HipotesisHipotesis
Hipotesis
 
Konsep dasar pengujian hipotesis
Konsep dasar pengujian hipotesisKonsep dasar pengujian hipotesis
Konsep dasar pengujian hipotesis
 
Uji hipotesis
Uji hipotesisUji hipotesis
Uji hipotesis
 
Stk211 09 (1) removed
Stk211 09 (1) removedStk211 09 (1) removed
Stk211 09 (1) removed
 
ESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji Hipotesis
ESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji HipotesisESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji Hipotesis
ESPA 4123 - Statistika Ekonomi Modul 7 : Uji Hipotesis
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesis
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesis
 
statistik dasar3
statistik dasar3statistik dasar3
statistik dasar3
 
Uji hipotesis
Uji hipotesisUji hipotesis
Uji hipotesis
 
Uji hipotesis
Uji hipotesisUji hipotesis
Uji hipotesis
 
Uji hipotesis kel.4
Uji hipotesis kel.4Uji hipotesis kel.4
Uji hipotesis kel.4
 
Pengujian hipotesis 05
Pengujian hipotesis 05Pengujian hipotesis 05
Pengujian hipotesis 05
 
Uji Rata-Rata
Uji Rata-RataUji Rata-Rata
Uji Rata-Rata
 
pengujian hipotesis proporsi dan ragam
pengujian hipotesis proporsi dan ragampengujian hipotesis proporsi dan ragam
pengujian hipotesis proporsi dan ragam
 
Uji hipotesis 1 & 2 rata rata
Uji hipotesis 1 & 2 rata rataUji hipotesis 1 & 2 rata rata
Uji hipotesis 1 & 2 rata rata
 
1387842822 (1)
1387842822 (1)1387842822 (1)
1387842822 (1)
 
Hipotesis 2 rata rata
Hipotesis 2 rata rataHipotesis 2 rata rata
Hipotesis 2 rata rata
 
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
Pengujian Hipotesis (Makalah Pengantar Statistika)
 

Similar to Hipotesis statistik or statistical hypotesis

Uji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptx
Uji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptxUji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptx
Uji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptx
RIZKINURJEHAN3
 
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdfmakalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
CandraPrasetyoWibowo1
 
ringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitasringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitasGina Safitri
 
Makalah statistik
Makalah statistikMakalah statistik
Makalah statistik
Angga Debby Frayudha
 
Statistika dan probabilitas tugas IV
Statistika dan probabilitas tugas IVStatistika dan probabilitas tugas IV
Statistika dan probabilitas tugas IV
Debora Elluisa Manurung
 
Uji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas riUji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas riratuilma
 
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
Rani Nooraeni
 
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rataAPG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
Rani Nooraeni
 
UJI HIPOTESIS.pptx
UJI   HIPOTESIS.pptxUJI   HIPOTESIS.pptx
UJI HIPOTESIS.pptx
Wan Na
 
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis dataUji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
baiqtryz
 
Normalitas & homogenitas
Normalitas & homogenitasNormalitas & homogenitas
Normalitas & homogenitas
AYU Hardiyanti
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
silvia kuswanti
 
Uji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasUji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitas
desty rupalestari
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesis
Fauzia Hidayati
 
PPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITASPPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITAS
YeSi YeStri CatMafis
 
Makalah distribusi binomial, poisson, distribusi normal
Makalah distribusi binomial, poisson, distribusi normalMakalah distribusi binomial, poisson, distribusi normal
Makalah distribusi binomial, poisson, distribusi normal
Aisyah Turidho
 
Minggu 4
Minggu 4Minggu 4
Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)
Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)
Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)
rizka_safa
 
Teori peluang
Teori peluangTeori peluang
Teori peluang
ayu ariyanti
 
Uji+hipotesis
Uji+hipotesisUji+hipotesis
Uji+hipotesis
Rio Kurniawan
 

Similar to Hipotesis statistik or statistical hypotesis (20)

Uji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptx
Uji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptxUji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptx
Uji Hipotesis_Rizki Nurjehan.pptx
 
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdfmakalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
makalahstatistik-140811215134-phpapp02 (1).pdf
 
ringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitasringkasan uji homogenitas dan normalitas
ringkasan uji homogenitas dan normalitas
 
Makalah statistik
Makalah statistikMakalah statistik
Makalah statistik
 
Statistika dan probabilitas tugas IV
Statistika dan probabilitas tugas IVStatistika dan probabilitas tugas IV
Statistika dan probabilitas tugas IV
 
Uji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas riUji normalitas dan homogenitas ri
Uji normalitas dan homogenitas ri
 
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
 
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rataAPG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
 
UJI HIPOTESIS.pptx
UJI   HIPOTESIS.pptxUJI   HIPOTESIS.pptx
UJI HIPOTESIS.pptx
 
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis dataUji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
 
Normalitas & homogenitas
Normalitas & homogenitasNormalitas & homogenitas
Normalitas & homogenitas
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
 
Uji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitasUji normalitas dan homogenitas
Uji normalitas dan homogenitas
 
Pengujian hipotesis
Pengujian hipotesisPengujian hipotesis
Pengujian hipotesis
 
PPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITASPPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITAS
 
Makalah distribusi binomial, poisson, distribusi normal
Makalah distribusi binomial, poisson, distribusi normalMakalah distribusi binomial, poisson, distribusi normal
Makalah distribusi binomial, poisson, distribusi normal
 
Minggu 4
Minggu 4Minggu 4
Minggu 4
 
Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)
Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)
Menginterpretasi distribusi peluang_kontinu(10)
 
Teori peluang
Teori peluangTeori peluang
Teori peluang
 
Uji+hipotesis
Uji+hipotesisUji+hipotesis
Uji+hipotesis
 

More from Emi Suhaemi

Potensi pelestarian full
Potensi pelestarian fullPotensi pelestarian full
Potensi pelestarian full
Emi Suhaemi
 
Zasmeli monev eksternal pkm 2019
Zasmeli monev eksternal pkm 2019Zasmeli monev eksternal pkm 2019
Zasmeli monev eksternal pkm 2019
Emi Suhaemi
 
Potensi pelestarian unggas lokal
Potensi pelestarian unggas lokalPotensi pelestarian unggas lokal
Potensi pelestarian unggas lokal
Emi Suhaemi
 
Pertemuan iv. faktor lingkungan pd unggas
Pertemuan iv. faktor lingkungan pd unggasPertemuan iv. faktor lingkungan pd unggas
Pertemuan iv. faktor lingkungan pd unggas
Emi Suhaemi
 
Pertemuan ii. bangsa bangsal unggas
Pertemuan ii. bangsa bangsal unggasPertemuan ii. bangsa bangsal unggas
Pertemuan ii. bangsa bangsal unggas
Emi Suhaemi
 
Pendahuluan Produksi Ternak Unggas
Pendahuluan Produksi Ternak UnggasPendahuluan Produksi Ternak Unggas
Pendahuluan Produksi Ternak Unggas
Emi Suhaemi
 
Peltihan program kreatifitas mahasiswa
Peltihan program kreatifitas mahasiswaPeltihan program kreatifitas mahasiswa
Peltihan program kreatifitas mahasiswa
Emi Suhaemi
 
PelAtihan phbd
PelAtihan phbdPelAtihan phbd
PelAtihan phbd
Emi Suhaemi
 
Prototipe herbl mix loka
Prototipe herbl mix lokaPrototipe herbl mix loka
Prototipe herbl mix loka
Emi Suhaemi
 
Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017
Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017
Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017
Emi Suhaemi
 
1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli
1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli
1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli
Emi Suhaemi
 
2018 semnas peripi zasmeli suhaemi
2018 semnas peripi zasmeli suhaemi2018 semnas peripi zasmeli suhaemi
2018 semnas peripi zasmeli suhaemi
Emi Suhaemi
 
Prosiding peripi 2018
Prosiding peripi 2018Prosiding peripi 2018
Prosiding peripi 2018
Emi Suhaemi
 
2. kepustakaan
2. kepustakaan2. kepustakaan
2. kepustakaan
Emi Suhaemi
 
2. perkembang biakan
2. perkembang biakan2. perkembang biakan
2. perkembang biakan
Emi Suhaemi
 
5. sifat kuantitatif dan kualitatif
5. sifat kuantitatif dan kualitatif5. sifat kuantitatif dan kualitatif
5. sifat kuantitatif dan kualitatif
Emi Suhaemi
 
Pertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nr
Pertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nrPertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nr
Pertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nr
Emi Suhaemi
 
Ilmu nutrisi unggas kbutuhan gizi
Ilmu nutrisi unggas kbutuhan giziIlmu nutrisi unggas kbutuhan gizi
Ilmu nutrisi unggas kbutuhan gizi
Emi Suhaemi
 
Metabolizable Energi for Poultry
Metabolizable Energi for PoultryMetabolizable Energi for Poultry
Metabolizable Energi for Poultry
Emi Suhaemi
 
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makananIlmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Emi Suhaemi
 

More from Emi Suhaemi (20)

Potensi pelestarian full
Potensi pelestarian fullPotensi pelestarian full
Potensi pelestarian full
 
Zasmeli monev eksternal pkm 2019
Zasmeli monev eksternal pkm 2019Zasmeli monev eksternal pkm 2019
Zasmeli monev eksternal pkm 2019
 
Potensi pelestarian unggas lokal
Potensi pelestarian unggas lokalPotensi pelestarian unggas lokal
Potensi pelestarian unggas lokal
 
Pertemuan iv. faktor lingkungan pd unggas
Pertemuan iv. faktor lingkungan pd unggasPertemuan iv. faktor lingkungan pd unggas
Pertemuan iv. faktor lingkungan pd unggas
 
Pertemuan ii. bangsa bangsal unggas
Pertemuan ii. bangsa bangsal unggasPertemuan ii. bangsa bangsal unggas
Pertemuan ii. bangsa bangsal unggas
 
Pendahuluan Produksi Ternak Unggas
Pendahuluan Produksi Ternak UnggasPendahuluan Produksi Ternak Unggas
Pendahuluan Produksi Ternak Unggas
 
Peltihan program kreatifitas mahasiswa
Peltihan program kreatifitas mahasiswaPeltihan program kreatifitas mahasiswa
Peltihan program kreatifitas mahasiswa
 
PelAtihan phbd
PelAtihan phbdPelAtihan phbd
PelAtihan phbd
 
Prototipe herbl mix loka
Prototipe herbl mix lokaPrototipe herbl mix loka
Prototipe herbl mix loka
 
Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017
Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017
Zasmeli prosiding seminar unmul nov 2017
 
1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli
1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli
1. pendahuluan metode penelitian emi zasmeli
 
2018 semnas peripi zasmeli suhaemi
2018 semnas peripi zasmeli suhaemi2018 semnas peripi zasmeli suhaemi
2018 semnas peripi zasmeli suhaemi
 
Prosiding peripi 2018
Prosiding peripi 2018Prosiding peripi 2018
Prosiding peripi 2018
 
2. kepustakaan
2. kepustakaan2. kepustakaan
2. kepustakaan
 
2. perkembang biakan
2. perkembang biakan2. perkembang biakan
2. perkembang biakan
 
5. sifat kuantitatif dan kualitatif
5. sifat kuantitatif dan kualitatif5. sifat kuantitatif dan kualitatif
5. sifat kuantitatif dan kualitatif
 
Pertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nr
Pertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nrPertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nr
Pertemuan iv prod. Pakan untuk unggas -nr
 
Ilmu nutrisi unggas kbutuhan gizi
Ilmu nutrisi unggas kbutuhan giziIlmu nutrisi unggas kbutuhan gizi
Ilmu nutrisi unggas kbutuhan gizi
 
Metabolizable Energi for Poultry
Metabolizable Energi for PoultryMetabolizable Energi for Poultry
Metabolizable Energi for Poultry
 
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makananIlmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
 

Recently uploaded

SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
MhdFadliansyah1
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
renprogarksd3
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
mtsarridho
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
MRoyanzainuddin9A
 
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
afaturooo
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada PuskesmasContoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
puskesmaswarsa50
 
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
deamardiana1
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
idoer11
 

Recently uploaded (15)

SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
 
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada PuskesmasContoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
 
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
 

Hipotesis statistik or statistical hypotesis

  • 2. TEORI KEPUTUSAN STATISTIK Dalam sehari-hari kita sering diminta untuk mengambil keputusan mengenai populasi berdasarkan informasi sampel. Keputusan ini sering disebut dengan keputusan statistik. Misalnnya apakah suatu jenis pupuk benar-benar dapat meningkatkan produksi padi.
  • 3. HIPOTESIS STATISTIK Sebelum mengambil keputusan, sebaiknya didahului dengan asumsi- asumsi (dugaan-dugaan) tentang populasi yang terlibat. Asumsi seperti ini yang bisa saja benar, dan bisa salah disebut dengan hipotesis statistik.
  • 4. HIPOTESIS Nol Secara umum kita membuat hipotesis statistik dengan anggapan bahwa semua pengaruh tidak akan membedakan nilai tengah populasi untuk dua nilai tengah atau lebih. Hipotesis ini disebut dengan hipotesis nol atau dilambangkan dengan Ho.
  • 5. HIPOTESIS Alternatif Hipotesis alternatif merupakan hipotesis yang berbeda dari Ho yang secara umum menyatakan bahwa pengaruh berbeda akan menyebabkan perbedaan nilai tengah populasi Hipotesis ini disebut dengan Ha.
  • 6. KESIMPULAN BERDASARKAN HIPOTESIS Hipotesis nol ditolak jika didapatkan nilai hitung > nilai tabel Jika hipotesis nol ditolak berarti Ha diterima.
  • 7. UJI YANG MELIBATKAN DATA DALAM JUMLAH BANYAK (Penyebarannya mengikuti distribusi normal) Contoh : Kekuatan pemutusan dari kabel-kabel yang diproduksi oleh suatu perusahaan memiliki rata-rata 1800 pound dan standar deviasi (simpangan baku) 100 pound. Jika diambil sampel 50 kabel dan didapat rata-rata sampel 1850, dapatkah kita nyatakan rata-rata ini benar pada tingkat signifikansi (Peluang) 0,01?
  • 8. / x z N     Jawab : Diketahui bahwa H0 : μ = 1800 Ha : μ > 1800 1850 1800 100/ 50 z   Z = 3,55 ------- Z hit
  • 9. Dari tabel Z dicari suatu nilai yang memiliki peluang 0,01. Didapatkan nilai Z = 2,33 Kesimpulanya : Bahwa nilai z hitung > z tabel Menunjukkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima
  • 10. UJI YANG MELIBATKAN DISTRIBUSI z Latihan : Jika diketahui suatu produksi padi rata- ratanya 10,36 ton dari jumlah lahan 45 hektar. σ2 = 4. Ujilah nilai tengah populasinya pada nilai peluang 0,05, jika diketahui μ = 9,50 ton
  • 11. / x z N     Jawab : Diketahui bahwa H0 : μ = 9,50 Ha : μ > 9,50
  • 12. Dari tabel Z dicari suatu nilai yang memiliki peluang 0,05. Didapatkan nilai Z = 1,65 Kesimpulanya : Bahwa nilai z hitung > z tabel Menunjukkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima
  • 13. Uji yang melibatkan Jumlah data sedikit (distribusi t) Contoh : Diketahui 20 orang mahasiswa Unitas memiliki rata-rata tinggi 165 cm, dengan s2 = 6,25. Jika dinyatakan bahwa μ = 162 cm, dapatkah kita nyatakan rata-rata ini benar pada tingkat signifikansi ⍺ = 0,05 (5%)
  • 14. Jawab : / x t s n   t = 3/0,56 = 5,36 165 162 2,5/ 20 t   Diketahui bahwa H0 : μ = 162 Ha : μ > 162
  • 15. Dari tabel t dicari suatu nilai yang memiliki peluang nilai mutlak 0,05. Didapatkan nilai t = 2,093 Pada derajat bebas (db) = n – 1 Kesimpulanya : Bahwa nilai t hitung > t tabel Menunjukkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima
  • 16. UJI YANG MELIBATKAN DISTRIBUSI t Latihan : Jika diketahui suatu produksi padi rata-ratanya 10,36 ton dari jumlah lahan 25 hektar. S2 = 4. Ujilah nilai tengah populasinya pada ⍺ = 0,05, jika diketahui μ = 9,50 ton
  • 17. UJI DUA NILAI TENGAH Jika diketahui suatu nilai tengah dan ragam sampel, kemudian peneliti lain melakukan pengambilan data yang sama dan mendapatkan nilai tengah dan ragam berbeda, maka untuk menguji apakah kedua sampel tersebut berbeda atau tidak dilakukan uji dua nilai tengah
  • 18. Uji dua nilai tengah Jika data yang diambil merupakan data populasi, maka penyebaran atau dsitribusi sampel akan bersifat mengikuti kurva normal dan dsitribusinya mengikuti distribusi Z (N>30). Jika data yang diambil merupakan data sampel N < 30, maka dsitribusi sampel akan bersifat mengikuti distribusi t
  • 19. Uji dua nilai tengah Rumus untuk dua populasi= 2 2 2 1 2 1 2( 1) ( 1) X N N        2 1 2 1 2 1 2 ( ) y y N N N XN     1 2 1 2 y y z      
  • 20. Uji dua nilai tengah Setelah didapatkan nilai z hitung, kemudian dibandingkan dengan z pada tabel.
  • 21. Uji dua nilai tengah Hipotesis yang diambil adalah: H0 : Ha : 1 2  1 2  Kesimpulan yang mungkin didapat : -Jika nilai hitung > nilai tabel berarti H0 ditolak. Jika nilai hitung < nilai tabel berarti H0 diterima
  • 22. Statisitika by Zasmeli 22 Uji dua nilai tengah Sampel Rumus untuk dua sampel= 2 1 2 1 2 1 2 ( ) y y n n s s n Xn    2 2 2 1 2 1 2( 1) ( 1) s Xs s n n     db=(n1-1)+(n2-1) 1 2 1 2 y y y y t s   
  • 23. Uji dua nilai tengah Setelah didapatkan nilai t hitung, kemudian dibandingkan dengan t pada tabel.
  • 24. Uji dua nilai tengah Hipotesis yang diambil adalah: H0 : Ha : 1 2  Kesimpulan yang mungkin didapat : -Jika nilai hitung > nilai tabel berarti H0 ditolak. Jika nilai hitung < nilai tabel berarti H0 diterima 1 2 
  • 25. Latihan Diketahui koefisien kecernaan makanan ternak silase jagung (%) Y1 (domba) Y2 (sapi) 57.8 64.2 56.2 58.7 61.9 63.1 54.4 62.5 53.6 59.8 56.4 59.2 53.2
  • 26. Pertanyaan: Ujilah kedua nilai tengah sampel tersebut Buatlah hipotesisnya Apa kesimpulan yang didapat.
  • 27. Latihan 2. Y1 Y2 26 21.2 35 23.9 40 17.8 41 22 45 22.3 55 23.3 55 20.5 56 25.5 28 21.7 38 26.7 36 25 36 24.4 46 22.3 40 25.5 31 26.7 40 25.5 26.7