SlideShare a Scribd company logo
MANUSIA DAN SEJARAH
SEJARAH SEBAGAI ILMU
Sejarah Peminatan Kelas X
Sejarah
sebagai Ilmu
Cara Berfikir Sejarah
Sifat Ilmu Sejarah
Sejarah sebagai Ilmu, kisah,
Peristiwa dan seni
Ⓐ
1. Sejarah sebagai Ilmu
Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni
• Sejarah sepertinya ilmu
pengetahuan lainnya memiliki
metode dan objek penelitian
• Objek kajian sejarah adalah hal
yang dipikirkan, dirasakan, dan
dialami oleh manusia dalam
ruang dan waktu.
• Sebagai ilmu, sejarah termasuk ilmu-ilmu empiris (bahasa
Yunani empeiria yang berarti pengalaman), artinya sejarah
bersandar pada pengalaman manusia yang sebenarnya, baik
pengalaman indrawi maupun pengalaman batiniah
(kepercayaan, nilai, norma, etos, pandangan hidup dan lain-lain)
• Pengalaman itu direkam dalam dokumen, baik dokumen tertulis
maupun dokumen tidak tertulis.
Ⓐ
2. Sejarah sebagai kisah
Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni
 Sejarah sebagai kisah adalah
hasil penelitian sejarawan
yang dapat dipertannggung
jawabkan kebenarannya atau
menggunakan metode sejarah.
Ⓐ
3. Sejarah sebagai peristiwa
• Sejarah sebagai suatu peristiwa
memiliki sifat objektif dan unik.
• Objektif artinya sejarah sebagaimana
terjadi (histoire realite).
• Unik artinya peristiwa sejarah hanya
terjadi satu kali (einmaligh), tidak
terulang lagi.
Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni
Ⓐ
4. Sejarah sebagai seni
Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni
• Sejarah sebagai seni berhubungan erat
dengan cara penyampaian kisah sejarah
dalam bentuk tulisan.
• Sejarah memerlukan intuisi dan imajinasi,
melibatkan emosi, serta menggunakan gaya
bahasa yang khas-cendurung kaku.
Sifat ilmu sejarahⒷ
1. diakronis
Sumber:wikimedia.org
Ilmu sejarah bersifat diakronis artinya
topik yang dibahas didalamnya adalah
peristiwa peristiwa yang melintasi
perjalanan waktu, yaitu dari masa dulu,
sekarang dan masa depan.
Sifat ilmu sejarahⒷ
2. Idiografis
Sumber:wikimedia.org
Sejarah itu bersifat idiografis artinya suatu
peristiwa yang telah terjadi pada masa lampau
itu bersifat unik, tidak dapat diulang atau
terjadi hanya sekali, dan tidak ada peristiwa
yang persis sama dengan peristiwa itu ditempat
dan waktu yang berbeda.
Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarah
Ⓒ
• Diakronis berasal dari bahasa Yunani
diachronic, terdiri dari dua kata yaitu dia
yang berarti “melampaui” atau “melewati”
dan chronicus atau khronos yang berarti
“waktu”.
• Berpikir diakronik dalam sejarah berarti
berpikir secara menyeluruh dalam tuntutan
waktu yang panjang.
• Tujuan konsep berpikir diakronis adalah
untuk melihat perubahan yang terjadi dalam
proses perkembangan peristiwa sejarah
tertentu.
• Contoh; jika kita mempelari pemilu di
indonesia kita dapat melihat bahwa terjadi
dinamika jumlah partai politik beserta
pemilu.
1. Cara Berpikir Diakronik
Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarahⒸ
• Kronologi berasal dari kata
yunani, khronos yang berarti
“waktu” dan logos yang berarti
“ilmu”. Kronologi adalah ilmu
yang mempelajari peristiwa
sejarah sesuai dengan urutan
waktu terjadinya dari awal
hingga akhir.
• Contohnya: dapat kita lihat dalam detik detik
peristiwa menjelang proklamasi kemerdekaan
indonesia:
 Pada 6 Agustus 1945 kota hiroshima dibom
atom.
 Pada 7 Agustus 1945 PPKI dibentuk.
 Pada 9 Agustus 1945 kota nagasaki dibom
atom.
 Pada 15 Agustus 1945 jepang menyerah pada
sekutu.
 Pada 16 Agustus 1945 peristiwa
rengasdengklok.
 Pada 17 Agustus 1945 proklamasi
kemerdekaan indonesia.
Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarahⒸ
• Periodisasi berasal dari bahasa Yunani periode, yang
berarti “babak”/“masa”/”zaman”.
• Periodasasi adalah bagian dari sejarah yang
pengolompokan peristiwa-peristiwa sejarah kedalam
suatu babak, masa, zaman, atau periode tertentu
berdasarkan ciri-ciri atau kriteria tertentu.
• Contoh periodidasi dalam masa, yaitu masa praaksara
dan masa aksara yang dasar pembagiannya adalah
mulai dikenalnya tulisan oleh manusia.
• Selain itu, pembagian masa Hindu-Buddha dan masa
Islam dibagi berdasarkan pengaruh kebudayaan.
• Kronik berupa
catatan perjalanan
yang ditulis oleh
para musafir,
pendeta, dan
pujangga pada masa
lalu.
Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarah
Ⓒ
• Diakronis berasal dari bahasa Yunani yaitu
syn yang berarti “dengan” dan chronoos
berarti “waktu”.
• Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia
(KBBI), sinkronik diartikan sebagai segala
sesuatu yang bersangkutan dengan
peristiwa yang terjadi pada suatu masa.
• Kajian sejarah secara sinkronik, artinya
mempelajari peristiwa sejarah dengan segala
aspeknya pada masa atau waktu dengan
lebih mendalam.
• Sinkronik dalam sejarah adalah kajian yang
lebih menitikberatkan untuk meneliti gejala-
gejala yang meluas dari sebuah peristiwa
tetapi dengan waktu yang terbatas.
2. Cara Berpikir Sinkronik
Sumber
Hapsari, Ratna dan Adil, M. 2016. Sejarah
Untuk SMA/MA Kelas X: Kelompok
Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial.
Jakarta: Erlangga.

More Related Content

What's hot

Sifat ilmu sejarah
Sifat ilmu sejarahSifat ilmu sejarah
Sifat ilmu sejarah
Maulida Alchoirunisa
 
Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1
SPADAIndonesia
 
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah
Hakekat dan Ruang Lingkup SejarahHakekat dan Ruang Lingkup Sejarah
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah
Dewi Setiyani Putri
 
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas X
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas XHakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas X
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas XHidayah Lestari
 
Prinsip dasar ilmu sejarah
Prinsip dasar ilmu sejarahPrinsip dasar ilmu sejarah
Prinsip dasar ilmu sejarah
didid
 
Konsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronisKonsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronis
Petra Maya
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
AzmiSadega
 
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab  I Prinsip Dasar Ilmu SejarahBab  I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Agustinus_Purwanto
 
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarahSumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
munir ikhwan
 
Sumber sejarah
Sumber sejarahSumber sejarah
Sumber sejarah
Gungun Misbah Gunawan
 
Interpretasi Power Point
Interpretasi Power PointInterpretasi Power Point
Interpretasi Power Point
Eko Nur
 
Sejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisah
Sejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisahSejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisah
Sejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisah
Elma Maa
 
Sejarah sebagai peristiwa fakta
Sejarah sebagai peristiwa faktaSejarah sebagai peristiwa fakta
Sejarah sebagai peristiwa fakta
Gungun Misbah Gunawan
 
Ruang lingkup ilmu sejarah
Ruang lingkup ilmu sejarahRuang lingkup ilmu sejarah
Ruang lingkup ilmu sejarah
Larasafdha
 
Pengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan Seni
Pengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan SeniPengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan Seni
Pengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan Seni
Tunjung Tamarin R
 
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
septiputri
 
1pengertian sejarah lama
1pengertian sejarah lama1pengertian sejarah lama
1pengertian sejarah lamaYoges Wary
 

What's hot (20)

Sifat ilmu sejarah
Sifat ilmu sejarahSifat ilmu sejarah
Sifat ilmu sejarah
 
Kelompok 7
Kelompok 7Kelompok 7
Kelompok 7
 
Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1
 
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah
Hakekat dan Ruang Lingkup SejarahHakekat dan Ruang Lingkup Sejarah
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah
 
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas X
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas XHakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas X
Hakekat dan Ruang Lingkup Sejarah Kelas X
 
Prinsip dasar ilmu sejarah
Prinsip dasar ilmu sejarahPrinsip dasar ilmu sejarah
Prinsip dasar ilmu sejarah
 
Konsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronisKonsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronis
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
 
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab  I Prinsip Dasar Ilmu SejarahBab  I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
 
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarahSumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
 
Sumber sejarah..
Sumber sejarah..Sumber sejarah..
Sumber sejarah..
 
Sumber sejarah
Sumber sejarahSumber sejarah
Sumber sejarah
 
Interpretasi Power Point
Interpretasi Power PointInterpretasi Power Point
Interpretasi Power Point
 
Sejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisah
Sejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisahSejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisah
Sejarah sebagai ilmu dan sejarah sebagai kisah
 
Sejarah sebagai peristiwa fakta
Sejarah sebagai peristiwa faktaSejarah sebagai peristiwa fakta
Sejarah sebagai peristiwa fakta
 
Pertemuan i
Pertemuan iPertemuan i
Pertemuan i
 
Ruang lingkup ilmu sejarah
Ruang lingkup ilmu sejarahRuang lingkup ilmu sejarah
Ruang lingkup ilmu sejarah
 
Pengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan Seni
Pengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan SeniPengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan Seni
Pengertian Sejarah sebagai Peristiwa,Kisah,Ilmu,dan Seni
 
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
 
1pengertian sejarah lama
1pengertian sejarah lama1pengertian sejarah lama
1pengertian sejarah lama
 

Similar to Bab 2 sejarah sebagai ilmu

02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx
02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx
02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx
BangRio4
 
1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx
1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx
1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx
EdiPurnomo70
 
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.pptMateri 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
DinaNurArafat
 
Konsep Dasar Ilmu Sejarah.pptx
Konsep Dasar Ilmu Sejarah.pptxKonsep Dasar Ilmu Sejarah.pptx
Konsep Dasar Ilmu Sejarah.pptx
khavita mutiara
 
Kemampuan berpikir diakronis dan sinkronik
Kemampuan berpikir diakronis dan sinkronikKemampuan berpikir diakronis dan sinkronik
Kemampuan berpikir diakronis dan sinkronik
Gungun Misbah Gunawan
 
BAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptx
BAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptxBAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptx
BAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptx
mumuajah
 
PPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian Sejarah
PPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian SejarahPPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian Sejarah
PPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian Sejarah
mustaqim rois
 
JUMAT dian sej indo x mipa ips
JUMAT dian sej indo x mipa ipsJUMAT dian sej indo x mipa ips
JUMAT dian sej indo x mipa ips
RiyanAdita
 
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajibPpt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
eli priyatna laidan
 
Ppt sejarah bab 1
Ppt sejarah bab 1Ppt sejarah bab 1
Ppt sejarah bab 1
muhammadrafli58
 
Bab 1 Sejarah dan Manusia
Bab 1 Sejarah dan ManusiaBab 1 Sejarah dan Manusia
Bab 1 Sejarah dan Manusia
Shirozu
 
Praaksara
PraaksaraPraaksara
Praaksara
lisa widya
 
1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...
1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...
1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...
LutfiShodriAlfadil
 
MATERI KELAS 10.pptx
MATERI KELAS 10.pptxMATERI KELAS 10.pptx
MATERI KELAS 10.pptx
devvypertiwi
 
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesiaSebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
estipramiati
 
SEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptx
SEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptxSEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptx
SEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptx
AndrewKss2
 
Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...
Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...
Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...
Rynaldi Darmawan
 
Berfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptx
Berfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptxBerfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptx
Berfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptx
MuhammadIswin3
 
Bab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptx
Bab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptxBab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptx
Bab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptx
HendrianaHendriana
 
Memahami sejarah dan penelitian sejarah
Memahami sejarah dan penelitian sejarahMemahami sejarah dan penelitian sejarah
Memahami sejarah dan penelitian sejarah
KHartoko
 

Similar to Bab 2 sejarah sebagai ilmu (20)

02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx
02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx
02. PPT Sejarah (Minat) X - www.ilmuguru.org.pptx
 
1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx
1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx
1. CARA BERPIKIR SEJARAH.pptx
 
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.pptMateri 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
 
Konsep Dasar Ilmu Sejarah.pptx
Konsep Dasar Ilmu Sejarah.pptxKonsep Dasar Ilmu Sejarah.pptx
Konsep Dasar Ilmu Sejarah.pptx
 
Kemampuan berpikir diakronis dan sinkronik
Kemampuan berpikir diakronis dan sinkronikKemampuan berpikir diakronis dan sinkronik
Kemampuan berpikir diakronis dan sinkronik
 
BAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptx
BAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptxBAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptx
BAB 1-KLS X SEJARAH INDONESIA.pptx
 
PPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian Sejarah
PPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian SejarahPPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian Sejarah
PPT Sejarah Indonesia Kelas X - Pengertian Sejarah
 
JUMAT dian sej indo x mipa ips
JUMAT dian sej indo x mipa ipsJUMAT dian sej indo x mipa ips
JUMAT dian sej indo x mipa ips
 
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajibPpt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
 
Ppt sejarah bab 1
Ppt sejarah bab 1Ppt sejarah bab 1
Ppt sejarah bab 1
 
Bab 1 Sejarah dan Manusia
Bab 1 Sejarah dan ManusiaBab 1 Sejarah dan Manusia
Bab 1 Sejarah dan Manusia
 
Praaksara
PraaksaraPraaksara
Praaksara
 
1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...
1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...
1. KD 3.1 Konsep Berfikir Kronologis, Diakronis, Sinkronis, Ruang dan Waktu d...
 
MATERI KELAS 10.pptx
MATERI KELAS 10.pptxMATERI KELAS 10.pptx
MATERI KELAS 10.pptx
 
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesiaSebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
 
SEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptx
SEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptxSEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptx
SEJ T1 KSSM Bab 1 Mengenali Sejarah.pptx
 
Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...
Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...
Kd 3.1 konsep berfikir kronologis, diakronis, sinkronis, ruang dan waktu dala...
 
Berfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptx
Berfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptxBerfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptx
Berfikir_Sejarah_Diakronis_dan_Sinkronis.pptx
 
Bab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptx
Bab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptxBab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptx
Bab 1 Pengantar Ilmu Sejarah.pptx
 
Memahami sejarah dan penelitian sejarah
Memahami sejarah dan penelitian sejarahMemahami sejarah dan penelitian sejarah
Memahami sejarah dan penelitian sejarah
 

More from Irma Suryani

04 ekologi 4
04 ekologi 404 ekologi 4
04 ekologi 4
Irma Suryani
 
03 ekologi 3
03 ekologi 303 ekologi 3
03 ekologi 3
Irma Suryani
 
02 ekologi 2
02 ekologi 202 ekologi 2
02 ekologi 2
Irma Suryani
 
01 ekologi 1
01 ekologi 101 ekologi 1
01 ekologi 1
Irma Suryani
 
5. protista
5. protista5. protista
5. protista
Irma Suryani
 
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
Irma Suryani
 
Bab 3 pergerakan nasional
Bab 3  pergerakan nasional  Bab 3  pergerakan nasional
Bab 3 pergerakan nasional
Irma Suryani
 
Bab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajah
Bab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajahBab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajah
Bab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajah
Irma Suryani
 
Virus bagian 2
Virus bagian 2Virus bagian 2
Virus bagian 2
Irma Suryani
 
Virus bagian 1
Virus bagian 1Virus bagian 1
Virus bagian 1
Irma Suryani
 
Klasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidupKlasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidup
Irma Suryani
 
Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati
Irma Suryani
 
Metode ilmiah dan keselamatan kerja
Metode ilmiah dan keselamatan kerjaMetode ilmiah dan keselamatan kerja
Metode ilmiah dan keselamatan kerja
Irma Suryani
 
Keselamatan kerja di laboratorium,
Keselamatan kerja di laboratorium,Keselamatan kerja di laboratorium,
Keselamatan kerja di laboratorium,
Irma Suryani
 
metode ilmiah
metode ilmiah metode ilmiah
metode ilmiah
Irma Suryani
 
ruang lingkup biologi
ruang lingkup biologi ruang lingkup biologi
ruang lingkup biologi
Irma Suryani
 

More from Irma Suryani (16)

04 ekologi 4
04 ekologi 404 ekologi 4
04 ekologi 4
 
03 ekologi 3
03 ekologi 303 ekologi 3
03 ekologi 3
 
02 ekologi 2
02 ekologi 202 ekologi 2
02 ekologi 2
 
01 ekologi 1
01 ekologi 101 ekologi 1
01 ekologi 1
 
5. protista
5. protista5. protista
5. protista
 
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
 
Bab 3 pergerakan nasional
Bab 3  pergerakan nasional  Bab 3  pergerakan nasional
Bab 3 pergerakan nasional
 
Bab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajah
Bab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajahBab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajah
Bab 2 perlawan bangsa indonesia terhadap penjajah
 
Virus bagian 2
Virus bagian 2Virus bagian 2
Virus bagian 2
 
Virus bagian 1
Virus bagian 1Virus bagian 1
Virus bagian 1
 
Klasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidupKlasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidup
 
Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati
 
Metode ilmiah dan keselamatan kerja
Metode ilmiah dan keselamatan kerjaMetode ilmiah dan keselamatan kerja
Metode ilmiah dan keselamatan kerja
 
Keselamatan kerja di laboratorium,
Keselamatan kerja di laboratorium,Keselamatan kerja di laboratorium,
Keselamatan kerja di laboratorium,
 
metode ilmiah
metode ilmiah metode ilmiah
metode ilmiah
 
ruang lingkup biologi
ruang lingkup biologi ruang lingkup biologi
ruang lingkup biologi
 

Recently uploaded

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 

Recently uploaded (20)

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 

Bab 2 sejarah sebagai ilmu

  • 1. MANUSIA DAN SEJARAH SEJARAH SEBAGAI ILMU Sejarah Peminatan Kelas X
  • 2. Sejarah sebagai Ilmu Cara Berfikir Sejarah Sifat Ilmu Sejarah Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan seni
  • 3. Ⓐ 1. Sejarah sebagai Ilmu Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni • Sejarah sepertinya ilmu pengetahuan lainnya memiliki metode dan objek penelitian • Objek kajian sejarah adalah hal yang dipikirkan, dirasakan, dan dialami oleh manusia dalam ruang dan waktu. • Sebagai ilmu, sejarah termasuk ilmu-ilmu empiris (bahasa Yunani empeiria yang berarti pengalaman), artinya sejarah bersandar pada pengalaman manusia yang sebenarnya, baik pengalaman indrawi maupun pengalaman batiniah (kepercayaan, nilai, norma, etos, pandangan hidup dan lain-lain) • Pengalaman itu direkam dalam dokumen, baik dokumen tertulis maupun dokumen tidak tertulis.
  • 4. Ⓐ 2. Sejarah sebagai kisah Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni  Sejarah sebagai kisah adalah hasil penelitian sejarawan yang dapat dipertannggung jawabkan kebenarannya atau menggunakan metode sejarah.
  • 5. Ⓐ 3. Sejarah sebagai peristiwa • Sejarah sebagai suatu peristiwa memiliki sifat objektif dan unik. • Objektif artinya sejarah sebagaimana terjadi (histoire realite). • Unik artinya peristiwa sejarah hanya terjadi satu kali (einmaligh), tidak terulang lagi. Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni
  • 6. Ⓐ 4. Sejarah sebagai seni Sejarah sebagai Ilmu, kisah, Peristiwa dan Seni • Sejarah sebagai seni berhubungan erat dengan cara penyampaian kisah sejarah dalam bentuk tulisan. • Sejarah memerlukan intuisi dan imajinasi, melibatkan emosi, serta menggunakan gaya bahasa yang khas-cendurung kaku.
  • 7. Sifat ilmu sejarahⒷ 1. diakronis Sumber:wikimedia.org Ilmu sejarah bersifat diakronis artinya topik yang dibahas didalamnya adalah peristiwa peristiwa yang melintasi perjalanan waktu, yaitu dari masa dulu, sekarang dan masa depan.
  • 8. Sifat ilmu sejarahⒷ 2. Idiografis Sumber:wikimedia.org Sejarah itu bersifat idiografis artinya suatu peristiwa yang telah terjadi pada masa lampau itu bersifat unik, tidak dapat diulang atau terjadi hanya sekali, dan tidak ada peristiwa yang persis sama dengan peristiwa itu ditempat dan waktu yang berbeda.
  • 9. Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarah Ⓒ • Diakronis berasal dari bahasa Yunani diachronic, terdiri dari dua kata yaitu dia yang berarti “melampaui” atau “melewati” dan chronicus atau khronos yang berarti “waktu”. • Berpikir diakronik dalam sejarah berarti berpikir secara menyeluruh dalam tuntutan waktu yang panjang. • Tujuan konsep berpikir diakronis adalah untuk melihat perubahan yang terjadi dalam proses perkembangan peristiwa sejarah tertentu. • Contoh; jika kita mempelari pemilu di indonesia kita dapat melihat bahwa terjadi dinamika jumlah partai politik beserta pemilu. 1. Cara Berpikir Diakronik
  • 10. Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarahⒸ • Kronologi berasal dari kata yunani, khronos yang berarti “waktu” dan logos yang berarti “ilmu”. Kronologi adalah ilmu yang mempelajari peristiwa sejarah sesuai dengan urutan waktu terjadinya dari awal hingga akhir. • Contohnya: dapat kita lihat dalam detik detik peristiwa menjelang proklamasi kemerdekaan indonesia:  Pada 6 Agustus 1945 kota hiroshima dibom atom.  Pada 7 Agustus 1945 PPKI dibentuk.  Pada 9 Agustus 1945 kota nagasaki dibom atom.  Pada 15 Agustus 1945 jepang menyerah pada sekutu.  Pada 16 Agustus 1945 peristiwa rengasdengklok.  Pada 17 Agustus 1945 proklamasi kemerdekaan indonesia.
  • 11. Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarahⒸ • Periodisasi berasal dari bahasa Yunani periode, yang berarti “babak”/“masa”/”zaman”. • Periodasasi adalah bagian dari sejarah yang pengolompokan peristiwa-peristiwa sejarah kedalam suatu babak, masa, zaman, atau periode tertentu berdasarkan ciri-ciri atau kriteria tertentu. • Contoh periodidasi dalam masa, yaitu masa praaksara dan masa aksara yang dasar pembagiannya adalah mulai dikenalnya tulisan oleh manusia. • Selain itu, pembagian masa Hindu-Buddha dan masa Islam dibagi berdasarkan pengaruh kebudayaan. • Kronik berupa catatan perjalanan yang ditulis oleh para musafir, pendeta, dan pujangga pada masa lalu.
  • 12. Cara Berfikir diakronis dan sinkronis dalam sejarah Ⓒ • Diakronis berasal dari bahasa Yunani yaitu syn yang berarti “dengan” dan chronoos berarti “waktu”. • Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), sinkronik diartikan sebagai segala sesuatu yang bersangkutan dengan peristiwa yang terjadi pada suatu masa. • Kajian sejarah secara sinkronik, artinya mempelajari peristiwa sejarah dengan segala aspeknya pada masa atau waktu dengan lebih mendalam. • Sinkronik dalam sejarah adalah kajian yang lebih menitikberatkan untuk meneliti gejala- gejala yang meluas dari sebuah peristiwa tetapi dengan waktu yang terbatas. 2. Cara Berpikir Sinkronik
  • 13. Sumber Hapsari, Ratna dan Adil, M. 2016. Sejarah Untuk SMA/MA Kelas X: Kelompok Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial. Jakarta: Erlangga.