SlideShare a Scribd company logo
1 of 49
Download to read offline
MATERI KULIAHMATERI KULIAH
BAHASA INDONESIABAHASA INDONESIA
TEKNIK ELEKTROTEKNIK ELEKTRO
UNIV ATMA JAYA MAKASSARUNIV ATMA JAYA MAKASSARUNIV ATMA JAYA MAKASSARUNIV ATMA JAYA MAKASSAR
Materi Kuliah Bahasa Indonesia
1. Fungsi Bahasa
2. Penggunaan Huruf dan Kata
3. Laras dan Ragam Bahasa
4. Ejaan dan Tanda Baca
5. Kalimat Efektif
6. Paragraf
7. Jenis Tulisan
8. Ringkasan dan Abstrak
9. Kutipan dan Sistem
Rujukan
10. Topik, Tujuan, Tesis,
11. Kerangka Karangan
12. SintesisDaftar Rujukan :
1. Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan, Pusat Bahasa
Departemen Pendidikan Nasional, 2000
2. Akhadiah, Sabarti, Arsjad Maidar G., Ridwan Sakura H. 1989. Pembinaan
Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta: Penerbit Erlangga.
3. Brotowidjoyo, Mukayat D. 2002. Penulisan Karangan Ilmiah. Jakarta:
Akademika Pressindo
1. EVALUASI PENILAIAN
a. Aktifitas di Kelas : 15%
b.Tugas-Tugas : 15%
c. Makalah-1 : 15%
Materi Kuliah Bahasa Indonesia
c. Makalah-1 : 15%
d. Makalah-2 : 15%
e. Makalah-3 : 20%
f. Makalah-4 : 20%
Kompetensi Mata Kuliah
Mahasiswa mampu membuat karya tulis
ilmiah sesuai kaidah EYD dan karya tulis
ilmiah populer serta mempublikasikan ke
media massa.
Bahasa IndonesiaBahasa Indonesia
SumpahSumpah Pemuda,Pemuda, 2828 OktoberOktober 19281928
“Kami“Kami putraputra dandan putriputri IndonesiaIndonesia menjunjungmenjunjung
bahasabahasa persatuan,persatuan, bahasabahasa IndonesiaIndonesia..””
PasalPasal 3636 UndangUndang--UndangUndang DasarDasar 19451945
“Bahasa“Bahasa NegaraNegara adalahadalah BahasaBahasa IndonesiaIndonesia..””
I.I. FUNGSI BAHASAFUNGSI BAHASA
BahasaBahasa adalahadalah ucapanucapan // tulisantulisan verbalverbal untukuntuk
menyatakanmenyatakan dandan mengungkapkanmengungkapkan sebuahsebuah ideide //
gagasangagasan..
EmpatEmpat FungFungssii BahasaBahasa::
11.. BahasaBahasa sebagaisebagai ekspresiekspresi diridiri
22.. BahasaBahasa sebagaisebagai alatalat berpikirberpikir
33.. BahasaBahasa sebagaisebagai alatalat komunikasikomunikasi
44.. BahasaBahasa sebagaisebagai FungsiFungsi KontrolKontrol SosialSosial
Bahasa Sebagai Ekspresi DiriBahasa Sebagai Ekspresi Diri
BahasaBahasa berfungsiberfungsi untukuntuk mengekspresikanmengekspresikan suatusuatu
keadaankeadaan // kondisikondisi diridiri manusiamanusia secarasecara langsunglangsung
(lisan)(lisan) maupunmaupun tidaktidak langsunglangsung (tulisan)(tulisan) berupaberupa
perasaanperasaan dandan aspirasiaspirasi..
SebagaiSebagai alatalat untukuntuk mengungkapkanmengungkapkan apaapa yangyang adaada didi
dalamdalam benakbenak atauatau pikirannyapikirannya seseorangseseorang..
ContohContoh:: percakapan,percakapan, puisi,puisi, suratsurat pembaca,pembaca, suratsurat
cinta,cinta, dandan seterusnyaseterusnya..
Bahasa Sebagai Alat BerpikirBahasa Sebagai Alat Berpikir
DigunakanDigunakan untukuntuk merumuskanmerumuskan sebuahsebuah pemikiranpemikiran sesorangsesorang dengandengan
caracara menmenyusunyusun katakata--katakata menjadimenjadi susunansusunan yangyang bermaknabermakna..
TanpaTanpa bahasa,bahasa, manusiamanusia tidaktidak bisabisa memilikimemiliki bayanganbayangan kehidupankehidupan
sepertiseperti yangyang kitakita alamialami sekarangsekarang iniini..
BahasaBahasa membantumembantu manusiamanusia dalamdalam mengabstraksikanmengabstraksikan segalasegala
sesuatusesuatu terkaitterkait kehidupannyakehidupannya dandan mengambilmengambil tindakantindakan sesuaisesuai
dengandengan tujuannyatujuannya..
ContohContoh:: buku,buku, artikel,artikel, iklan,iklan, dandan sebagainyasebagainya..
Bahasa Sebagai Alat KomunikasiBahasa Sebagai Alat Komunikasi
SebagaiSebagai saranasarana untukuntuk berkomunikasiberkomunikasi antarantar manusiamanusia
sehinggasehingga membuatmembuat manusiamanusia dapatdapat salingsaling memahamimemahami
satusatu samasama lainlain..
SebagaiSebagai saranasarana atauatau alatalat agaragar berbagaiberbagai halhal dapatdapat
disampaikandisampaikan // dikomunikasikandikomunikasikan kepadakepada pihakpihak lainlain..
DenganDengan aadanyadanya komunikasikomunikasi makamaka manusiamanusia dapatdapatDenganDengan aadanyadanya komunikasikomunikasi makamaka manusiamanusia dapatdapat
berberinteraksiinteraksi dalamdalam hubunganhubungan sosialsosial didi masyarakatmasyarakat..
ContohContoh::
11.. PercakapanPercakapan seharisehari--harihari secarasecara langsunglangsung maupunmaupun tidaktidak
langsung,langsung, sepertiseperti lewatlewat SMS,SMS, chatting,chatting, FB,FB, dstdst..
22.. BeritaBerita didi TV,TV, radio,radio, mediamedia cetak,cetak, mediamedia internetinternet..
33.. PerintahPerintah yangyang digunakandigunakan petugaspetugas parkir,parkir, dapatdapat
mengarahkanmengarahkan sebuahsebuah truktruk besarbesar..
BahasaBahasa SebagaiSebagai KontrolKontrol SosialSosial
Dengan kontrol sosial, bahasa mempunyai relasi dengan
proses sosial suatu masyarakat seperti keahlian bicara,
penerus tradisi kebudayaan, pengindentifikasi diri, dan
penanam rasa keterlibatan (sense of belonging) pada
masyarakat bahasanya.masyarakat bahasanya.
Kontrol sosial berupa kritikan yang tajam dapat diterima
dengan hati yang lapang jika kata-kata dan sikap baik
dapat memberikan kesan yang tulus tanpa prasangka.
Kedudukan Bahasa IndonesiaKedudukan Bahasa Indonesia
sebagai Bahasa Nasionalsebagai Bahasa Nasional
1.1. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai lambanglambang
kebanggaankebanggaan kebangsaankebangsaan..
2.2. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai lambanglambang identitasidentitas
nasionalnasional..
3.3. BahasaBahasa indonesiaindonesia sebagaisebagai alatalat pemersatupemersatu
berbagaiberbagai sukusuku bangsabangsa..
4.4. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai alatalat komunikasikomunikasi
antarantar daerah,daerah, antarantar warga,warga, dandan antarantar budayabudaya..
Fungsi Bahasa IndonesiaFungsi Bahasa Indonesia
sebagai Bahasa Negarasebagai Bahasa Negara
1.1. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai bahasabahasa resmiresmi
kenegaraankenegaraan..
2.2. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai bahasabahasa pengantarpengantar
dalamdalam duniadunia pendidikanpendidikan..dalamdalam duniadunia pendidikanpendidikan..
3.3. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai alatalat perhubunganperhubungan didi
tingkattingkat nasionalnasional untukuntuk kepentingankepentingan pembangunanpembangunan
dandan pemerintahanpemerintahan..
4.4. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai alatalat pengembanganpengembangan
kebudayaan,kebudayaan, ilmuilmu pengetahuanpengetahuan dandan teknologiteknologi..
II. PEMAKAIAN HURUF
A. Huruf
Huruf yang digunakan dalam ejaan bahasa
Indonesia terdiri atas 52 huruf yang terdiri dari
huruf kecil (a s/d z) dan huruf besar (A s/d Z)
B. Huruf Vokal
Huruf yang melambangkan vokal dalam bahasa
Indonesia terdiri atas huruf a, e, i, o,dan u.
Contoh
C. Huruf Konsonan
Huruf yang melambangkan konsonan dalam bahasa
Indonesia terdiri atas huruf-huruf b, c, d,f, g, h, j, k, l, m,
n, p, q, r, s, t, v, w, x, y, dan z.
D. Huruf diftong
Di dalam bahasa Indonesia terdapat diftong yangDi dalam bahasa Indonesia terdapat diftong yang
dilambangkan dengan ai, au, dan oi.
E. Gabungan Huruf Konsonan
Ada empat gabungan huruf yang melambangkan
konsonan, yaitu kh, ng, ny, dan sy. Masing-masing
melambangkan satu bunyi konsonan.
1. Pemenggalan kata pada kata dasar dilakukan sebagai
berikut.
a. Jika di tengah kata, ada vokal yang berurutan maka
pemenggalan dilakukan di antara kedua huruf vokal
itu.
Pemenggalan KataPemenggalan Kata
itu.
Misalnya:
au-la bukan a-u-la
sau-dara bukan sa-u-da-ra
am-boi bukan am-bo-i
b. Jika di tengah kata ada huruf konsonan, termasuk
gabungan huruf konsonan, di antara dua buah huruf
vokal, maka pemenggalan dilakukan sebelum huruf
konsonan.
Misalnya:Misalnya:
ba-pak, ba-rang, su-lit, la-wan, de-ngan, ke-nyang,
mu-ta-khir
c. Jika di tengah ada dua huruf konsonan yang berurutan,
maka pemenggalan dilakukan di antara kedua huruf
konsonan itu. Gabungan huruf konsonan tidak pernah
diceraikan.
Misalnya:Misalnya:
man-di, som-bong, swas-ta, ca-plok Ap-ril, bang-sa,
makh-luk
d. Jika di tengah kata ada tiga buah huruf konsonan
atau lebih, maka pemenggalan dilakukan di antara
huruf konsonan yang pertama dan huruf konsonan
yang kedua.
Misalnya:
in-stru-men, ul-tra, in-fra, bang-krut, ben-trok ikh-las
Imbuhan
2. Imbuhan akhiran dan imbuhan awalan, termasuk
awalan yang mengalami perubahan bentuk serta
partikel yang biasanya ditulis serangkai dengan kata
dasarnya, dapat dipenggal pada pergantian baris.
Misalnya:Misalnya:
makan-an, me-rasa-kan, mem-bantu, pergi-lah
Catatan :
a. Bentuk dasar pada kata turunan sedapat-dapatnya
tidak dipenggal.
b. Akhiran -i tidak boleh dipenggal.
c. Pada kata yang berimbuhan sisipan, pemenggalan
kata dilakukan sebagai berikut.
3. Jika suatu kata terdiri atas lebih dari satu unsur dan
salah satu unsur itu dapat bergabung dengan unsur
lain, pemenggalan dapat dilakukan (1) di antara
unsur-unsur itu atau (2) pada unsur gabungan itu
sesuai dengan kaidah 1a, 1b, 1c dan 1d di atas.
Misalnya:Misalnya:
Bio-grafi, bi-o-gra-fi
Foto-grafi, fo-to-gra-fi
Intro-speksi, in-tro-spek-si
Kilo-gram, ki-lo-gram
Pasca-panen, pas-ca-pa-nen
HURUF KAPITAL
A. Huruf Kapital atau Huruf Besar
1. Huruf kapital atau huruf besar dipakai sebagai unsur
pertama kata pada awal kalimat.
Misalnya:
Dia mengantuk.
Apa maksudnya?
Kita harus beker keras.
Pekerjaan itu belum selesai
3. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama dalam
ungkapan yang berhubungan dengan nama Tuhan dan
Kitab Suci, termasuk kata ganti untuk Tuhan.
Misalnya:
Allah, Yang Mahakuasa, Yang Maha Pengasih, Alkitab,
Quran, Weda, Islam, Kristen.
Tuhan akan menunjukkan jalan kepada hamba-Nya
Bimbinglah hamba-Mu, ya Tuhan, ke jalan yang Engkau
beri rahmat.
4. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama
gelar kehormatan, keturunan, dan keagamaan yang
diikuti nama orang.
Misalnya:
Mahaputra Yamin, Sultan Hasanuddin, Haji AgusMahaputra Yamin, Sultan Hasanuddin, Haji Agus
Salim, Imam Syafii, Nabi Ibrahim.
Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur nama
jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang atau yang
dipakai sebagai pengganti nama orang tertetu, nama
instansi, atau nama tempat.
Misalnya:
Dia baru saja diangkat menjadi sultan.
Tahun ini dia pergi naik haji
5. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur nama
jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang atau yang
dipakai sebagai pengganti nama orang tertentu, nama
instansi, atau nama tempat.
Misalnya:
Wakil Presiden Adam Malik, Perdana Menteri Nehru,
Profesor Supomo, Laksamana Muda Udara Husein
Sastranegara, Sekretaris Jenderal Departemen
Pertanian.
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama
jabatan dan pangkat yang tidak diikuti nama orang, nama
instansi, atau nama tempat.
Misalnya:
Siapakah gubernur yang baru dilantik itu?
Kemarin Brigadir Jenderal Ahmad dilantik menjadi mayor
jenderal
6. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur-unsur
nama orang.
Misalnya:
Amir Hamzah, Dewi Sartika, Wage Rudolf Supratman,Amir Hamzah, Dewi Sartika, Wage Rudolf Supratman,
Halim Perdanakusumah
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama
orang yang digunakan sebagai nama jenis atau satuan
ukuran.
Misalnya:Misalnya:
Mesin diesel, 10 volt, 5 ampere.
7. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama
bangsa, suku bangsa, dan bahasa.
Misalnya:
Bangsa Indonesia, suku Sunda, bahasa Inggris
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama
bangsa, suku, dan bahasa yang dipakai sebagai bentuk
dasar kata turunan.
Misalnya:
Mengindonesiakan kata asingMengindonesiakan kata asing
Keinggris-inggrisan
8. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama tahun,
bulan, hari, hari raya,, dan peristiwa sejarah.
Misalnya:
tahun Hijriah, tarikh Masehi, bulan Agustus, bulantahun Hijriah, tarikh Masehi, bulan Agustus, bulan
Maulid, hari Jumat, hari Galungan, hari Lebaran, hari
Natal, Perang Candu, Proklamasi Kemerdekaan
Indonesia.
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama
peristiwa sejarah yang tidak dipakai sebagai nama.
Misalnya:
Soekarno dan Hatta memproklamasikan
kemerdekaan bangsanya.kemerdekaan bangsanya.
Perlombaan senjata membawa resiko pecahnya
perang dunia.
9. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama
geografi.
Misalnya:
Asia Tenggara, Banyuwangi, Bukit Barisan, Cirebon,
Danau Toba, Dataran Tinggi Dieng, Gunung Semeru,
Jalan Diponegoro, Jazirah Arab, Kali Brantas, Lembah
Baliem, Ngarai Sianok, Pegunungan Jayawijaya, Selat
Lombok, Tanjung Harapan, Teluk Benggala, Terusan
Suez.
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama istilah
geografi yang tidak menjadi unsur nama diri.
Misalnya:
berlayar ke teluk, mandi di kali, menyeberangi selat,
pergi ke arah tenggara
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama
nama geografi yang digunakan sebagai nama jenis.
Misalnya:
garam inggris, gula jawa, kacang bogor, pisang ambon
10. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama semua
unsur nama negara, lembaga pemerintah dan
ketatanegaraan, serta nama dokumen resmi, kecuali
kata seperti dan.
Misalnya:
Republik Indonesia; Majelis Permusyawaratan Rakyat;
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan; Badan
Kesejahteraan Ibu dan Anak; Keputusan Presiden
Republik Indonesia, Nomor 57, Tahun 1972.
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama kata
yang bukan nama negara, lembaga pemerintah dan
ketatanegaraan, badan, serta nama dokumen resmi.
Misalnya:
Menjadi sebuah republik, beberapa badan hukum, kerja
sama antara pemerintah dan rakyat, menurut undang-
undang yang berlaku.
11. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama setiap
unsur bentuk ulang sempurna yang terdapat pada nama
badan, lembaga pemerintah dan ketatanegaraan, serta
dokumen resmi.
Misalnya:
Perserikatan Bangsa-Bangsa, Yayasan Ilmu-Ilmu Sosial,
Undang-Undang Dasar Repulik Indonesia, Rancangan
Undang-Undang Kepegawaian
12. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama semua
kata (termasuk semua unsur kata ulang sempurna)
di dalam nama buku, majalah, surat kabar dan
judul karangan, kecuali kata seperti di, ke, dari, dan,
yang, untuk yang tidak terletak pada posisi awal.
Misalnya:Misalnya:
Saya telah membaca buku Dari Ave Maria ke Jalan
Lain ke Roma.
Bacalah majalah Bahasa dan Sastra.
Dia adalah agen surat kabar Sinar Pembangunan.
Ia menyelesaikan makalah “Asas-Asas Hukum
Perdata”.
13. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur
singkatan nama gelar, pangkat, dan sapaan.
Misalnya:
Dr. doctor
M.A. master of arts
S.E. sarjana ekonomiS.E. sarjana ekonomi
S.H. sarjana hukum
S.S. sarjana sastra
Prof. professor
Tn. Tuan
Ny. Nyonya
Sdr. Saudara
14. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama penunjuk
hubungan kekerabatan seperti bapak, ibu, saudara,
kakak, adik, dan paman yang dipakai dalam penyapaan
dan pengacuan.
Misalnya:
“Kapan Bapak Berangkat?” tanya Harto.
Adik bertanya, “Itu apa, Bu?”
Surat Saudara sudah saya terima.
“Silakan duduk, Dik!” kata Ucok.
Besok Paman akan datang.
Mereka pergi ke rumah Pak Camat.
Para ibu mengunjungi Ibu Hasan.
Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama
kata penunjuk hubungan kekerabatan yang tidak
dipakai dalam pengacuan atau penyapaan.
Misalnya:
Kita semua harus menghormati bapak dan ibu kita.
Semua kakak dan adik saya sudah berkeluarga
15. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama kata
ganti Anda.
Misalnya:
Sudahkah Anda tahu?Sudahkah Anda tahu?
Surat Anda telah kami terima.
Huruf Cetak Miring
1. Huruf miring dalam cetakan dipakai untuk menuliskan
nama buku, majalah dan surat kabar yang dikutip dalam
tulisan.
Misalnya:
majalah Bahasa dan Sastra, buku Negarakertagama
karangan Prapanca, surat kabar Suara Rakyat.
2. Huruf miring dalam cetakan dipakai untuk
menegaskan atau mengkhususkan huruf, bagian kata,
kata, atau kelompok kata.
Misalnya:
Huruf pertama kata abad adalah a.Huruf pertama kata abad adalah a.
Dia buka menipu, tetapi ditipu.
Bab ini tidak membicarakan penulisan huruf kapital.
Buatlah kalimat dengan berlepas tangan.
3. Huruf miring dalam cetakan dipakai untuk menuliskan
nama ilmiah atau ungkapan asing, kecuali yang telah
disesuaikan ejaannya.
Misalnya:Misalnya:
Nama ilmiah buah manggis ialah Carcinia mangostama.
Politik devide et impera pernah merajalela di negeri ini.
TUGAS-1
Tuliskan contoh-contoh :
Penggunakan HurufPenggunakan Huruf
Pemenggalan suku kata
Penggunaan Huruf Cetak Miring
SEKIAN

More Related Content

What's hot

Power poin materi b indonesia
Power poin materi b indonesiaPower poin materi b indonesia
Power poin materi b indonesiaAmsori Saari
 
Tugas 4 tik_annisa_s.[1]
Tugas 4 tik_annisa_s.[1]Tugas 4 tik_annisa_s.[1]
Tugas 4 tik_annisa_s.[1]annisa_sholihah
 
Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)
Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)
Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)idbloginfo
 
Pemakaian Huruf Sesuai EYD
Pemakaian Huruf Sesuai EYDPemakaian Huruf Sesuai EYD
Pemakaian Huruf Sesuai EYDAdiwidjadja
 
Penggunaan ejaan bahasa indonesia
Penggunaan ejaan bahasa indonesiaPenggunaan ejaan bahasa indonesia
Penggunaan ejaan bahasa indonesiaOki Endrata Wijaya
 
Makalah bahasa indonesia tentang surat resmi
Makalah bahasa indonesia tentang surat resmiMakalah bahasa indonesia tentang surat resmi
Makalah bahasa indonesia tentang surat resmiRafi Mariska
 
4 pemakaian tanda baca
4 pemakaian tanda baca4 pemakaian tanda baca
4 pemakaian tanda bacaSimon Patabang
 
Presentasi tanda baca
Presentasi tanda bacaPresentasi tanda baca
Presentasi tanda bacaSofyan Argi
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaAngelia Tikha
 
Makalah bahasa indonesia tentang ejaan
Makalah bahasa indonesia tentang ejaanMakalah bahasa indonesia tentang ejaan
Makalah bahasa indonesia tentang ejaanconesti08com
 
Aturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.ppt
Aturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.pptAturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.ppt
Aturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.pptRajaf Aratnasun
 

What's hot (20)

S yuliani
S yulianiS yuliani
S yuliani
 
Power poin materi b indonesia
Power poin materi b indonesiaPower poin materi b indonesia
Power poin materi b indonesia
 
Tugas 4 tik_annisa_s.[1]
Tugas 4 tik_annisa_s.[1]Tugas 4 tik_annisa_s.[1]
Tugas 4 tik_annisa_s.[1]
 
Eyd 3
Eyd 3Eyd 3
Eyd 3
 
Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)
Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)
Ejaan Yang Disempurnakan (EYD)
 
Pemakaian Huruf Sesuai EYD
Pemakaian Huruf Sesuai EYDPemakaian Huruf Sesuai EYD
Pemakaian Huruf Sesuai EYD
 
Eyd bahasa
Eyd bahasaEyd bahasa
Eyd bahasa
 
Penggunaan ejaan bahasa indonesia
Penggunaan ejaan bahasa indonesiaPenggunaan ejaan bahasa indonesia
Penggunaan ejaan bahasa indonesia
 
Makalah bahasa indonesia tentang surat resmi
Makalah bahasa indonesia tentang surat resmiMakalah bahasa indonesia tentang surat resmi
Makalah bahasa indonesia tentang surat resmi
 
4 pemakaian tanda baca
4 pemakaian tanda baca4 pemakaian tanda baca
4 pemakaian tanda baca
 
Presentasi tanda baca
Presentasi tanda bacaPresentasi tanda baca
Presentasi tanda baca
 
Tanda baca
Tanda bacaTanda baca
Tanda baca
 
Bab 3 b.ind
Bab 3 b.indBab 3 b.ind
Bab 3 b.ind
 
Kaidah & penerapan ejaan
Kaidah & penerapan ejaanKaidah & penerapan ejaan
Kaidah & penerapan ejaan
 
Ejaan
EjaanEjaan
Ejaan
 
Metlit tatabahasa
Metlit tatabahasaMetlit tatabahasa
Metlit tatabahasa
 
Ejaan yang disempurnakan
Ejaan yang disempurnakanEjaan yang disempurnakan
Ejaan yang disempurnakan
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesia
 
Makalah bahasa indonesia tentang ejaan
Makalah bahasa indonesia tentang ejaanMakalah bahasa indonesia tentang ejaan
Makalah bahasa indonesia tentang ejaan
 
Aturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.ppt
Aturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.pptAturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.ppt
Aturan Penulisan Kata dan Unsur Serapan.ppt
 

Viewers also liked

Bahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan Miring
Bahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan MiringBahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan Miring
Bahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan MiringDetia Rosani Buldan
 
Etika dan profesionalisme pr
Etika dan profesionalisme prEtika dan profesionalisme pr
Etika dan profesionalisme preryeryey
 
Memahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan Nova
Memahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan NovaMemahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan Nova
Memahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan NovaArdiansah Danus
 
Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012Imo Priyanto
 
Makalah pr kelompok 2
Makalah pr kelompok 2Makalah pr kelompok 2
Makalah pr kelompok 2Arjuna Ahmadi
 
1. pengertian dan definisi public relations
1. pengertian dan definisi public relations1. pengertian dan definisi public relations
1. pengertian dan definisi public relationsblade_net
 
Gabung rekon sd awal kk a
Gabung rekon sd awal kk aGabung rekon sd awal kk a
Gabung rekon sd awal kk arosny23
 
2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi
2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi
2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasiOstin Bebheleo
 
Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1
Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1
Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1sdit al fityah
 
Modul bahasa indonesia mid semester 1
Modul bahasa indonesia mid semester 1Modul bahasa indonesia mid semester 1
Modul bahasa indonesia mid semester 1sdit al fityah
 
SOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRIS
SOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRISSOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRIS
SOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRIS87bayu87
 
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Sang Pembelajar
 
Panduan operasional bagi smp terbuka
Panduan operasional  bagi smp terbukaPanduan operasional  bagi smp terbuka
Panduan operasional bagi smp terbukaNandang Sukmara
 
Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016
Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016
Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016florryfiorella
 
Fakta opini iklan
Fakta opini iklanFakta opini iklan
Fakta opini iklanSantoso Eko
 
Kriteria kelulusan 2016
Kriteria kelulusan 2016Kriteria kelulusan 2016
Kriteria kelulusan 2016Muslih Kamal
 
pentingnya pendidikan bahasa jawa
pentingnya pendidikan bahasa jawapentingnya pendidikan bahasa jawa
pentingnya pendidikan bahasa jawaAyik Novitasari
 

Viewers also liked (20)

Bahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan Miring
Bahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan MiringBahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan Miring
Bahasa Indonesia, Penggunaan Huruf Kapital dan Miring
 
Etika dan profesionalisme pr
Etika dan profesionalisme prEtika dan profesionalisme pr
Etika dan profesionalisme pr
 
Memahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan Nova
Memahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan NovaMemahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan Nova
Memahami Dasar-dasar Public Relations Karya Firsan Nova
 
Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012
 
Makalah pr kelompok 2
Makalah pr kelompok 2Makalah pr kelompok 2
Makalah pr kelompok 2
 
1. pengertian dan definisi public relations
1. pengertian dan definisi public relations1. pengertian dan definisi public relations
1. pengertian dan definisi public relations
 
Gabung rekon sd awal kk a
Gabung rekon sd awal kk aGabung rekon sd awal kk a
Gabung rekon sd awal kk a
 
2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi
2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi
2016 -kisi-kisi uas bsi rmik dan farmasi
 
Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1
Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1
Modul bahasa indonesia setelah mid, semester 1
 
Modul bahasa indonesia mid semester 1
Modul bahasa indonesia mid semester 1Modul bahasa indonesia mid semester 1
Modul bahasa indonesia mid semester 1
 
SOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRIS
SOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRISSOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRIS
SOAL UN BAHASA INDONESIA, MATEMATIK, BAHASA INGRIS
 
156 kisi bahasa indonesia 2
156  kisi bahasa indonesia 2156  kisi bahasa indonesia 2
156 kisi bahasa indonesia 2
 
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
 
Panduan operasional bagi smp terbuka
Panduan operasional  bagi smp terbukaPanduan operasional  bagi smp terbuka
Panduan operasional bagi smp terbuka
 
Buku plh 7 gasal hitam putih
Buku plh 7 gasal hitam putihBuku plh 7 gasal hitam putih
Buku plh 7 gasal hitam putih
 
Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016
Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016
Sosialisasi Kurikulum Kelas 9 SMPIT AULIYA 2016
 
Karya ilmiah
Karya ilmiah Karya ilmiah
Karya ilmiah
 
Fakta opini iklan
Fakta opini iklanFakta opini iklan
Fakta opini iklan
 
Kriteria kelulusan 2016
Kriteria kelulusan 2016Kriteria kelulusan 2016
Kriteria kelulusan 2016
 
pentingnya pendidikan bahasa jawa
pentingnya pendidikan bahasa jawapentingnya pendidikan bahasa jawa
pentingnya pendidikan bahasa jawa
 

Similar to 1 fungsi bahasa dan penggunaan huruf

Ejaan dan Tanda Baca.docx
Ejaan dan Tanda Baca.docxEjaan dan Tanda Baca.docx
Ejaan dan Tanda Baca.docxZukét Printing
 
Ejaan dan Tanda Baca.pdf
Ejaan dan Tanda Baca.pdfEjaan dan Tanda Baca.pdf
Ejaan dan Tanda Baca.pdfZukét Printing
 
Cover bab i kelompok
Cover bab i kelompokCover bab i kelompok
Cover bab i kelompoktaufiq99
 
MATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).ppt
MATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).pptMATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).ppt
MATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).pptRizkys111
 
materimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu me
materimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu mematerimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu me
materimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu meTegenMaharaja
 
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaMakalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaBram Agus Leonardo
 
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docxBAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docxArisSusanto47
 
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docxBAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docxArisSusanto47
 
Kamus Besar Bahasa Indonesia
Kamus Besar Bahasa IndonesiaKamus Besar Bahasa Indonesia
Kamus Besar Bahasa IndonesiaDwi Wahyu
 
Makalah bahasa indonesia nadia
Makalah bahasa indonesia nadiaMakalah bahasa indonesia nadia
Makalah bahasa indonesia nadiaWahid Anggara
 
Bahasa Indonesia
 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesiaarifin554
 
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesiaMakalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesiariskia_chandra
 
Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]MelindaTriA
 
Pengertian wacana
Pengertian wacanaPengertian wacana
Pengertian wacanafebrino
 
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docxMAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docxArdijuliansa
 
2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia
2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia
2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesiabusitisahara
 
Makalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiah
Makalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiahMakalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiah
Makalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiahPrescott Py3man
 
Tata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya IlmiahTata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya IlmiahTian Sarwoyo
 

Similar to 1 fungsi bahasa dan penggunaan huruf (20)

Ejaan dan Tanda Baca.docx
Ejaan dan Tanda Baca.docxEjaan dan Tanda Baca.docx
Ejaan dan Tanda Baca.docx
 
Ejaan dan Tanda Baca.pdf
Ejaan dan Tanda Baca.pdfEjaan dan Tanda Baca.pdf
Ejaan dan Tanda Baca.pdf
 
Cover bab i kelompok
Cover bab i kelompokCover bab i kelompok
Cover bab i kelompok
 
MATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).ppt
MATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).pptMATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).ppt
MATERI MK. BAHASA INDONESIA (BARU).ppt
 
materimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu me
materimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu mematerimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu me
materimk-oleh karena itu maka kita akan membuat sebuah kenyataan yang mampu me
 
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa IndonesiaMakalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
Makalah bahasa indonesia Ejaan Bahasa Indonesia
 
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docxBAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
 
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docxBAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
BAB V EJAAN BAHASA INDONESIA.docx
 
Kamus Besar Bahasa Indonesia
Kamus Besar Bahasa IndonesiaKamus Besar Bahasa Indonesia
Kamus Besar Bahasa Indonesia
 
Makalah bahasa indonesia nadia
Makalah bahasa indonesia nadiaMakalah bahasa indonesia nadia
Makalah bahasa indonesia nadia
 
Bahasa Indonesia
 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
 
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesiaMakalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
Makalah penggunaan bahasa gaul mempengaruhi eksistensi bahasa indonesia
 
Peran guru bahasa inggris dalam melestarikan bahasa indonesia
Peran guru bahasa inggris dalam melestarikan bahasa indonesiaPeran guru bahasa inggris dalam melestarikan bahasa indonesia
Peran guru bahasa inggris dalam melestarikan bahasa indonesia
 
Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]
 
Pengertian wacana
Pengertian wacanaPengertian wacana
Pengertian wacana
 
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docxMAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
 
2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia
2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia
2. arti, fungsi, dan ragam bahasa indonesia
 
Nila
NilaNila
Nila
 
Makalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiah
Makalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiahMakalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiah
Makalah ragam bahasa, bahasa indonesia ragam ilmiah
 
Tata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya IlmiahTata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya Ilmiah
 

More from Simon Patabang

6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdfSimon Patabang
 
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...Simon Patabang
 
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuhAnalisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuhSimon Patabang
 
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuanAnalisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuanSimon Patabang
 
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatLap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatSimon Patabang
 
Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018Simon Patabang
 
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019Simon Patabang
 
Modulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrikModulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrikSimon Patabang
 
Dasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascalDasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascalSimon Patabang
 
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkatSimon Patabang
 
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa 9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa Simon Patabang
 
13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balik13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balikSimon Patabang
 
12 rangkaian rlc pararel
12 rangkaian rlc  pararel12 rangkaian rlc  pararel
12 rangkaian rlc pararelSimon Patabang
 
6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balik6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balikSimon Patabang
 
5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrik5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrikSimon Patabang
 
4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronikaSimon Patabang
 

More from Simon Patabang (20)

6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
6 DAYA PADA RANGKAIAN RLC.pdf
 
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...ANALISIS  PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
ANALISIS PENCARIAN RUTE TERPENDEK PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ...
 
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuhAnalisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
Analisis penggunaan swer untuk mengatasi masalah jatuh
 
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuanAnalisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
Analisis pemanfaatan kapasitor daya untuk menambah kemampuan
 
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatLap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
 
Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018Jurnal Pengabdian 2017 2018
Jurnal Pengabdian 2017 2018
 
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019Jurnal  Pengabdian Tahun 2018 2019
Jurnal Pengabdian Tahun 2018 2019
 
Modulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrikModulpraktikum dasar instalasi listrik
Modulpraktikum dasar instalasi listrik
 
Dasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascalDasar pemrograman pascal
Dasar pemrograman pascal
 
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
11 perencanaan instalasi listrik rumah bertingkat
 
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa 9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
9 perencanaan instalasi listrik 1 phasa
 
10 analisis komponen
10 analisis komponen10 analisis komponen
10 analisis komponen
 
13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balik13 jembatan arus bolak – balik
13 jembatan arus bolak – balik
 
12 rangkaian rlc pararel
12 rangkaian rlc  pararel12 rangkaian rlc  pararel
12 rangkaian rlc pararel
 
8 rangkaian rlc seri
8 rangkaian rlc seri8 rangkaian rlc seri
8 rangkaian rlc seri
 
8 beban rlc
8 beban rlc8 beban rlc
8 beban rlc
 
7 jenis beban ac
7 jenis beban ac7 jenis beban ac
7 jenis beban ac
 
6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balik6 rangkaian arus bolak balik
6 rangkaian arus bolak balik
 
5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrik5 teorema rangkaian listrik
5 teorema rangkaian listrik
 
4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika
 

Recently uploaded

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 

1 fungsi bahasa dan penggunaan huruf

  • 1. MATERI KULIAHMATERI KULIAH BAHASA INDONESIABAHASA INDONESIA TEKNIK ELEKTROTEKNIK ELEKTRO UNIV ATMA JAYA MAKASSARUNIV ATMA JAYA MAKASSARUNIV ATMA JAYA MAKASSARUNIV ATMA JAYA MAKASSAR
  • 2. Materi Kuliah Bahasa Indonesia 1. Fungsi Bahasa 2. Penggunaan Huruf dan Kata 3. Laras dan Ragam Bahasa 4. Ejaan dan Tanda Baca 5. Kalimat Efektif 6. Paragraf 7. Jenis Tulisan 8. Ringkasan dan Abstrak 9. Kutipan dan Sistem Rujukan 10. Topik, Tujuan, Tesis, 11. Kerangka Karangan 12. SintesisDaftar Rujukan : 1. Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan, Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, 2000 2. Akhadiah, Sabarti, Arsjad Maidar G., Ridwan Sakura H. 1989. Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta: Penerbit Erlangga. 3. Brotowidjoyo, Mukayat D. 2002. Penulisan Karangan Ilmiah. Jakarta: Akademika Pressindo
  • 3. 1. EVALUASI PENILAIAN a. Aktifitas di Kelas : 15% b.Tugas-Tugas : 15% c. Makalah-1 : 15% Materi Kuliah Bahasa Indonesia c. Makalah-1 : 15% d. Makalah-2 : 15% e. Makalah-3 : 20% f. Makalah-4 : 20%
  • 4. Kompetensi Mata Kuliah Mahasiswa mampu membuat karya tulis ilmiah sesuai kaidah EYD dan karya tulis ilmiah populer serta mempublikasikan ke media massa.
  • 5. Bahasa IndonesiaBahasa Indonesia SumpahSumpah Pemuda,Pemuda, 2828 OktoberOktober 19281928 “Kami“Kami putraputra dandan putriputri IndonesiaIndonesia menjunjungmenjunjung bahasabahasa persatuan,persatuan, bahasabahasa IndonesiaIndonesia..”” PasalPasal 3636 UndangUndang--UndangUndang DasarDasar 19451945 “Bahasa“Bahasa NegaraNegara adalahadalah BahasaBahasa IndonesiaIndonesia..””
  • 6. I.I. FUNGSI BAHASAFUNGSI BAHASA BahasaBahasa adalahadalah ucapanucapan // tulisantulisan verbalverbal untukuntuk menyatakanmenyatakan dandan mengungkapkanmengungkapkan sebuahsebuah ideide // gagasangagasan.. EmpatEmpat FungFungssii BahasaBahasa:: 11.. BahasaBahasa sebagaisebagai ekspresiekspresi diridiri 22.. BahasaBahasa sebagaisebagai alatalat berpikirberpikir 33.. BahasaBahasa sebagaisebagai alatalat komunikasikomunikasi 44.. BahasaBahasa sebagaisebagai FungsiFungsi KontrolKontrol SosialSosial
  • 7. Bahasa Sebagai Ekspresi DiriBahasa Sebagai Ekspresi Diri BahasaBahasa berfungsiberfungsi untukuntuk mengekspresikanmengekspresikan suatusuatu keadaankeadaan // kondisikondisi diridiri manusiamanusia secarasecara langsunglangsung (lisan)(lisan) maupunmaupun tidaktidak langsunglangsung (tulisan)(tulisan) berupaberupa perasaanperasaan dandan aspirasiaspirasi.. SebagaiSebagai alatalat untukuntuk mengungkapkanmengungkapkan apaapa yangyang adaada didi dalamdalam benakbenak atauatau pikirannyapikirannya seseorangseseorang.. ContohContoh:: percakapan,percakapan, puisi,puisi, suratsurat pembaca,pembaca, suratsurat cinta,cinta, dandan seterusnyaseterusnya..
  • 8. Bahasa Sebagai Alat BerpikirBahasa Sebagai Alat Berpikir DigunakanDigunakan untukuntuk merumuskanmerumuskan sebuahsebuah pemikiranpemikiran sesorangsesorang dengandengan caracara menmenyusunyusun katakata--katakata menjadimenjadi susunansusunan yangyang bermaknabermakna.. TanpaTanpa bahasa,bahasa, manusiamanusia tidaktidak bisabisa memilikimemiliki bayanganbayangan kehidupankehidupan sepertiseperti yangyang kitakita alamialami sekarangsekarang iniini.. BahasaBahasa membantumembantu manusiamanusia dalamdalam mengabstraksikanmengabstraksikan segalasegala sesuatusesuatu terkaitterkait kehidupannyakehidupannya dandan mengambilmengambil tindakantindakan sesuaisesuai dengandengan tujuannyatujuannya.. ContohContoh:: buku,buku, artikel,artikel, iklan,iklan, dandan sebagainyasebagainya..
  • 9. Bahasa Sebagai Alat KomunikasiBahasa Sebagai Alat Komunikasi SebagaiSebagai saranasarana untukuntuk berkomunikasiberkomunikasi antarantar manusiamanusia sehinggasehingga membuatmembuat manusiamanusia dapatdapat salingsaling memahamimemahami satusatu samasama lainlain.. SebagaiSebagai saranasarana atauatau alatalat agaragar berbagaiberbagai halhal dapatdapat disampaikandisampaikan // dikomunikasikandikomunikasikan kepadakepada pihakpihak lainlain.. DenganDengan aadanyadanya komunikasikomunikasi makamaka manusiamanusia dapatdapatDenganDengan aadanyadanya komunikasikomunikasi makamaka manusiamanusia dapatdapat berberinteraksiinteraksi dalamdalam hubunganhubungan sosialsosial didi masyarakatmasyarakat.. ContohContoh:: 11.. PercakapanPercakapan seharisehari--harihari secarasecara langsunglangsung maupunmaupun tidaktidak langsung,langsung, sepertiseperti lewatlewat SMS,SMS, chatting,chatting, FB,FB, dstdst.. 22.. BeritaBerita didi TV,TV, radio,radio, mediamedia cetak,cetak, mediamedia internetinternet.. 33.. PerintahPerintah yangyang digunakandigunakan petugaspetugas parkir,parkir, dapatdapat mengarahkanmengarahkan sebuahsebuah truktruk besarbesar..
  • 10. BahasaBahasa SebagaiSebagai KontrolKontrol SosialSosial Dengan kontrol sosial, bahasa mempunyai relasi dengan proses sosial suatu masyarakat seperti keahlian bicara, penerus tradisi kebudayaan, pengindentifikasi diri, dan penanam rasa keterlibatan (sense of belonging) pada masyarakat bahasanya.masyarakat bahasanya. Kontrol sosial berupa kritikan yang tajam dapat diterima dengan hati yang lapang jika kata-kata dan sikap baik dapat memberikan kesan yang tulus tanpa prasangka.
  • 11. Kedudukan Bahasa IndonesiaKedudukan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Nasionalsebagai Bahasa Nasional 1.1. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai lambanglambang kebanggaankebanggaan kebangsaankebangsaan.. 2.2. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai lambanglambang identitasidentitas nasionalnasional.. 3.3. BahasaBahasa indonesiaindonesia sebagaisebagai alatalat pemersatupemersatu berbagaiberbagai sukusuku bangsabangsa.. 4.4. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai alatalat komunikasikomunikasi antarantar daerah,daerah, antarantar warga,warga, dandan antarantar budayabudaya..
  • 12. Fungsi Bahasa IndonesiaFungsi Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Negarasebagai Bahasa Negara 1.1. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai bahasabahasa resmiresmi kenegaraankenegaraan.. 2.2. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai bahasabahasa pengantarpengantar dalamdalam duniadunia pendidikanpendidikan..dalamdalam duniadunia pendidikanpendidikan.. 3.3. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai alatalat perhubunganperhubungan didi tingkattingkat nasionalnasional untukuntuk kepentingankepentingan pembangunanpembangunan dandan pemerintahanpemerintahan.. 4.4. BahasaBahasa IndonesiaIndonesia sebagaisebagai alatalat pengembanganpengembangan kebudayaan,kebudayaan, ilmuilmu pengetahuanpengetahuan dandan teknologiteknologi..
  • 13. II. PEMAKAIAN HURUF A. Huruf Huruf yang digunakan dalam ejaan bahasa Indonesia terdiri atas 52 huruf yang terdiri dari huruf kecil (a s/d z) dan huruf besar (A s/d Z) B. Huruf Vokal Huruf yang melambangkan vokal dalam bahasa Indonesia terdiri atas huruf a, e, i, o,dan u.
  • 15. C. Huruf Konsonan Huruf yang melambangkan konsonan dalam bahasa Indonesia terdiri atas huruf-huruf b, c, d,f, g, h, j, k, l, m, n, p, q, r, s, t, v, w, x, y, dan z. D. Huruf diftong Di dalam bahasa Indonesia terdapat diftong yangDi dalam bahasa Indonesia terdapat diftong yang dilambangkan dengan ai, au, dan oi. E. Gabungan Huruf Konsonan Ada empat gabungan huruf yang melambangkan konsonan, yaitu kh, ng, ny, dan sy. Masing-masing melambangkan satu bunyi konsonan.
  • 16. 1. Pemenggalan kata pada kata dasar dilakukan sebagai berikut. a. Jika di tengah kata, ada vokal yang berurutan maka pemenggalan dilakukan di antara kedua huruf vokal itu. Pemenggalan KataPemenggalan Kata itu. Misalnya: au-la bukan a-u-la sau-dara bukan sa-u-da-ra am-boi bukan am-bo-i
  • 17. b. Jika di tengah kata ada huruf konsonan, termasuk gabungan huruf konsonan, di antara dua buah huruf vokal, maka pemenggalan dilakukan sebelum huruf konsonan. Misalnya:Misalnya: ba-pak, ba-rang, su-lit, la-wan, de-ngan, ke-nyang, mu-ta-khir
  • 18. c. Jika di tengah ada dua huruf konsonan yang berurutan, maka pemenggalan dilakukan di antara kedua huruf konsonan itu. Gabungan huruf konsonan tidak pernah diceraikan. Misalnya:Misalnya: man-di, som-bong, swas-ta, ca-plok Ap-ril, bang-sa, makh-luk
  • 19. d. Jika di tengah kata ada tiga buah huruf konsonan atau lebih, maka pemenggalan dilakukan di antara huruf konsonan yang pertama dan huruf konsonan yang kedua. Misalnya: in-stru-men, ul-tra, in-fra, bang-krut, ben-trok ikh-las
  • 20. Imbuhan 2. Imbuhan akhiran dan imbuhan awalan, termasuk awalan yang mengalami perubahan bentuk serta partikel yang biasanya ditulis serangkai dengan kata dasarnya, dapat dipenggal pada pergantian baris. Misalnya:Misalnya: makan-an, me-rasa-kan, mem-bantu, pergi-lah
  • 21. Catatan : a. Bentuk dasar pada kata turunan sedapat-dapatnya tidak dipenggal. b. Akhiran -i tidak boleh dipenggal. c. Pada kata yang berimbuhan sisipan, pemenggalan kata dilakukan sebagai berikut.
  • 22. 3. Jika suatu kata terdiri atas lebih dari satu unsur dan salah satu unsur itu dapat bergabung dengan unsur lain, pemenggalan dapat dilakukan (1) di antara unsur-unsur itu atau (2) pada unsur gabungan itu sesuai dengan kaidah 1a, 1b, 1c dan 1d di atas. Misalnya:Misalnya: Bio-grafi, bi-o-gra-fi Foto-grafi, fo-to-gra-fi Intro-speksi, in-tro-spek-si Kilo-gram, ki-lo-gram Pasca-panen, pas-ca-pa-nen
  • 23. HURUF KAPITAL A. Huruf Kapital atau Huruf Besar 1. Huruf kapital atau huruf besar dipakai sebagai unsur pertama kata pada awal kalimat. Misalnya: Dia mengantuk. Apa maksudnya? Kita harus beker keras. Pekerjaan itu belum selesai
  • 24. 3. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama dalam ungkapan yang berhubungan dengan nama Tuhan dan Kitab Suci, termasuk kata ganti untuk Tuhan. Misalnya: Allah, Yang Mahakuasa, Yang Maha Pengasih, Alkitab, Quran, Weda, Islam, Kristen. Tuhan akan menunjukkan jalan kepada hamba-Nya Bimbinglah hamba-Mu, ya Tuhan, ke jalan yang Engkau beri rahmat.
  • 25. 4. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama gelar kehormatan, keturunan, dan keagamaan yang diikuti nama orang. Misalnya: Mahaputra Yamin, Sultan Hasanuddin, Haji AgusMahaputra Yamin, Sultan Hasanuddin, Haji Agus Salim, Imam Syafii, Nabi Ibrahim.
  • 26. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur nama jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang atau yang dipakai sebagai pengganti nama orang tertetu, nama instansi, atau nama tempat. Misalnya: Dia baru saja diangkat menjadi sultan. Tahun ini dia pergi naik haji
  • 27. 5. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur nama jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang atau yang dipakai sebagai pengganti nama orang tertentu, nama instansi, atau nama tempat. Misalnya: Wakil Presiden Adam Malik, Perdana Menteri Nehru, Profesor Supomo, Laksamana Muda Udara Husein Sastranegara, Sekretaris Jenderal Departemen Pertanian.
  • 28. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama jabatan dan pangkat yang tidak diikuti nama orang, nama instansi, atau nama tempat. Misalnya: Siapakah gubernur yang baru dilantik itu? Kemarin Brigadir Jenderal Ahmad dilantik menjadi mayor jenderal
  • 29. 6. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur-unsur nama orang. Misalnya: Amir Hamzah, Dewi Sartika, Wage Rudolf Supratman,Amir Hamzah, Dewi Sartika, Wage Rudolf Supratman, Halim Perdanakusumah
  • 30. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama orang yang digunakan sebagai nama jenis atau satuan ukuran. Misalnya:Misalnya: Mesin diesel, 10 volt, 5 ampere.
  • 31. 7. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama bangsa, suku bangsa, dan bahasa. Misalnya: Bangsa Indonesia, suku Sunda, bahasa Inggris
  • 32. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama bangsa, suku, dan bahasa yang dipakai sebagai bentuk dasar kata turunan. Misalnya: Mengindonesiakan kata asingMengindonesiakan kata asing Keinggris-inggrisan
  • 33. 8. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama tahun, bulan, hari, hari raya,, dan peristiwa sejarah. Misalnya: tahun Hijriah, tarikh Masehi, bulan Agustus, bulantahun Hijriah, tarikh Masehi, bulan Agustus, bulan Maulid, hari Jumat, hari Galungan, hari Lebaran, hari Natal, Perang Candu, Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.
  • 34. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama peristiwa sejarah yang tidak dipakai sebagai nama. Misalnya: Soekarno dan Hatta memproklamasikan kemerdekaan bangsanya.kemerdekaan bangsanya. Perlombaan senjata membawa resiko pecahnya perang dunia.
  • 35. 9. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama geografi. Misalnya: Asia Tenggara, Banyuwangi, Bukit Barisan, Cirebon, Danau Toba, Dataran Tinggi Dieng, Gunung Semeru, Jalan Diponegoro, Jazirah Arab, Kali Brantas, Lembah Baliem, Ngarai Sianok, Pegunungan Jayawijaya, Selat Lombok, Tanjung Harapan, Teluk Benggala, Terusan Suez. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama istilah geografi yang tidak menjadi unsur nama diri.
  • 36. Misalnya: berlayar ke teluk, mandi di kali, menyeberangi selat, pergi ke arah tenggara Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama nama geografi yang digunakan sebagai nama jenis. Misalnya: garam inggris, gula jawa, kacang bogor, pisang ambon
  • 37. 10. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama semua unsur nama negara, lembaga pemerintah dan ketatanegaraan, serta nama dokumen resmi, kecuali kata seperti dan. Misalnya: Republik Indonesia; Majelis Permusyawaratan Rakyat; Departemen Pendidikan dan Kebudayaan; Badan Kesejahteraan Ibu dan Anak; Keputusan Presiden Republik Indonesia, Nomor 57, Tahun 1972.
  • 38. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama kata yang bukan nama negara, lembaga pemerintah dan ketatanegaraan, badan, serta nama dokumen resmi. Misalnya: Menjadi sebuah republik, beberapa badan hukum, kerja sama antara pemerintah dan rakyat, menurut undang- undang yang berlaku.
  • 39. 11. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama setiap unsur bentuk ulang sempurna yang terdapat pada nama badan, lembaga pemerintah dan ketatanegaraan, serta dokumen resmi. Misalnya: Perserikatan Bangsa-Bangsa, Yayasan Ilmu-Ilmu Sosial, Undang-Undang Dasar Repulik Indonesia, Rancangan Undang-Undang Kepegawaian
  • 40. 12. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama semua kata (termasuk semua unsur kata ulang sempurna) di dalam nama buku, majalah, surat kabar dan judul karangan, kecuali kata seperti di, ke, dari, dan, yang, untuk yang tidak terletak pada posisi awal. Misalnya:Misalnya: Saya telah membaca buku Dari Ave Maria ke Jalan Lain ke Roma. Bacalah majalah Bahasa dan Sastra. Dia adalah agen surat kabar Sinar Pembangunan. Ia menyelesaikan makalah “Asas-Asas Hukum Perdata”.
  • 41. 13. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur singkatan nama gelar, pangkat, dan sapaan. Misalnya: Dr. doctor M.A. master of arts S.E. sarjana ekonomiS.E. sarjana ekonomi S.H. sarjana hukum S.S. sarjana sastra Prof. professor Tn. Tuan Ny. Nyonya Sdr. Saudara
  • 42. 14. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama penunjuk hubungan kekerabatan seperti bapak, ibu, saudara, kakak, adik, dan paman yang dipakai dalam penyapaan dan pengacuan. Misalnya: “Kapan Bapak Berangkat?” tanya Harto. Adik bertanya, “Itu apa, Bu?” Surat Saudara sudah saya terima. “Silakan duduk, Dik!” kata Ucok. Besok Paman akan datang. Mereka pergi ke rumah Pak Camat. Para ibu mengunjungi Ibu Hasan.
  • 43. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf pertama kata penunjuk hubungan kekerabatan yang tidak dipakai dalam pengacuan atau penyapaan. Misalnya: Kita semua harus menghormati bapak dan ibu kita. Semua kakak dan adik saya sudah berkeluarga
  • 44. 15. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama kata ganti Anda. Misalnya: Sudahkah Anda tahu?Sudahkah Anda tahu? Surat Anda telah kami terima.
  • 45. Huruf Cetak Miring 1. Huruf miring dalam cetakan dipakai untuk menuliskan nama buku, majalah dan surat kabar yang dikutip dalam tulisan. Misalnya: majalah Bahasa dan Sastra, buku Negarakertagama karangan Prapanca, surat kabar Suara Rakyat.
  • 46. 2. Huruf miring dalam cetakan dipakai untuk menegaskan atau mengkhususkan huruf, bagian kata, kata, atau kelompok kata. Misalnya: Huruf pertama kata abad adalah a.Huruf pertama kata abad adalah a. Dia buka menipu, tetapi ditipu. Bab ini tidak membicarakan penulisan huruf kapital. Buatlah kalimat dengan berlepas tangan.
  • 47. 3. Huruf miring dalam cetakan dipakai untuk menuliskan nama ilmiah atau ungkapan asing, kecuali yang telah disesuaikan ejaannya. Misalnya:Misalnya: Nama ilmiah buah manggis ialah Carcinia mangostama. Politik devide et impera pernah merajalela di negeri ini.
  • 48. TUGAS-1 Tuliskan contoh-contoh : Penggunakan HurufPenggunakan Huruf Pemenggalan suku kata Penggunaan Huruf Cetak Miring