SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
KONSINYASI
Oleh Jendhy Phatar Anugrah
www.thephatar.blogspot.com

Akuntansi Keuangan Lanjutan 1
Politeknik LPP Yogyakarta
About Me :
Nama
TTL
Kampus
No. Nim
Jurusan
Semester

: Jendhy Phatar Anugrah
: Banyuwangi, 18 Januari 1993
: Politekni LPP Yogyakarta
: 11.03.3928
: Akuntansi
: V (Lima)

Contact Me On :
Twitter
Facebook
LinkedIn
Google+
Site

: @phatar_aremania
: Jendhy Phatar Anugrah
: J. Phatar Anugrah
: J. Phatar Anugrah
: www.thephatar.blogspot.com
www.masphatar.blogspot.com
www.karenaseo.blogspot.com
www.kkibanyuwangi.blogspot.com
KONSINYASI
Penjualan Konsinyasi
Konsinyasi merupakan suatu perjanjian
dimana salah satu pihak yang memiliki
barang menyerahkan sejumlah barang
kepada pihak tertentu untuk dijualkan
dengan memberikan komisi. Pihak yang
menyerahkan barang disebut
consignor/pengamanat. Pihak yang
menerima barang disebut
consignee/komisioner.
Alasan Konsiyasi
Alasan Pengamanat
Beberapa keuntungan
yang di peroleh :
• Barang akan cepat di
kenal oleh konsumen
• Daerah pemasaran
akan menjadi semakin
luas
• Harga jual dan syarat
penjualan dapat di
kendalikan

Alasan Komisioner
Beberapa keuntungan
yang di peroleh :
• Terhindar dari kerugian
karena barang tidak
laku,barang
rusak/fluktuasi harga
• Menghemat kebutuhan
modal kerja
• Menghemat biaya
karena di tanggungoleh
pengamanat
Hak & Kewajiban
Konsinyasi
Hak Konsinyasi

Kewajiban Konsinyasi

• Berhak memperoleh
penggantian biaya
dan imbalan penjualan
• Berhak menawarkan
garansi atas barang
tersebut

• Harus melindungi
barang consignor
• Harus menjual
barang consignor
• Harus memisahkan
secara
fisik barang consignor de
ngan barang dagangan
lainnya
• Mengirimkan laporan
berkala mengenai
kemajuan penjualan
barang consignor
Masalah Akuntansi
Consignee/Komisioner
Prosedur akuntansi yang diikuti oleh komosioner
tergantung kepada:
 Apakah transaksi konsinyasi dicatat secara terpisah
sehingga pendapatan dan laba dari konsinyasi
ditentukan secara terpisah dari laba (rugi) dari
kegiatan penjualan reguler.
 Transaksi-transaksi konsinyasi tidak dicatat secara
terpisah dari transaksi-transaksi penjualan reguler
dari perusahaan komisioner, sehingga tidak
dibedakan antara laba konsinyasi dengan laba
(rugi) dari penjualan reguler.
Masalah Akuntansi
Consignor/ Pengamanat
Prosedur akuntansi yang akan diikuti oleh pihak
pengamanat tergantung pada:

1. Rekening-rekening pembukuan atas transaksi
konsinyasi, dalam hal ini terdapat dua alternatifsebagai
berikut:
- Diselenggarakan terpisah dari transaksi penjualan
reguler.
- Tidak diselenggarakan secara terpisah dari
transaksi penjualan reguler
2. Metode administrasi barang-barang dagangan, dalam
hal ini juga terdapat dua alternatif sebagai berikut:
- Metode perpetual
- Metode phisik
Perjanjian Konsinyasi
Yang Belum Selesai
Apabila jangka waktu perjanjian konsinyasi

berlangsung dan melampaui akhir periode akuntansi,
sedang belum seluruhnya barang-barang konsinyasi
berhasil dijual, maka diperlukan adanya penyesuaian
terhadap biaya-biaya yang bersangkutan dan terkait
dengan produk-produk yang belum terjual. Contoh
biaya tersebut, antara lain: biaya pengamat, biaya
pengepakan, biaya angsuran, dan ongkos biaya.
Barang Konsiyasi Yang
Dikembalikan
Apabila
barang-barang
konsinyasi
dikembalikan
kepada
pengamanat (consignor), maka rekening barang-barang konsinyasi
harus dikredit dengan harga pokok barang-barang yang
bersangkutan. Biaya-biaya yang berhubungan dengan aktivitas untuk
menjual barang-barang tersebut (ongkos angkut, biaya pengepakan,
biaya perakitan dan biaya pengiriman kembali), harus dibebankan
kepada pendapatan untuk periode yang bersangkutan. Biaya-biaya
yang terjadi itu tidak dikapitalisasi sebagai bagian harus pokok
barang-barang yang dikembalikan atau tidak perlu ditangguhkan
pembebanannya, karena tidak memberikan manfaatnya dimasa
yang akan datang. Dalam hal barang-barang dikembalikan karena
rusak, sehingga manfaatnya tidak lagi sebanding dengan harga
pokoknya, maka penurunan nilai itu harus diakui sebagai kerugian.
Jika biaya-biaya perbaikan diperlukan untuk dapat menjual barangbarang tersebut, maka biaya perbaikan (reparasi) demikian harus
diakui sebagai biaya periode yang bersangkutan.
Uang Muka Consignee
Uang muka yang diberikan oleh consignee dibukukan
sebagai hutang / piutang di pembukuan masing2
dan diselesaikan jika terjadi transaksi penjualan

barang konsinyasi kepada pihak ketiga
Penyajian L/R Penjualan
Konsinyasi
Laba (rugi) penjualan konsinyasi dapat disajikan di

dalam laporan perhitungan rugi-laba bagi
pengamanat, dengan cara menggabungkan data
hasil penjualan, harga pokok penjualan, dan biayabiaya penjualan yang bersangkutan dengan data
yang sama untuk transaksi penjualan reguler.
Contoh Soal :
CV Juara membuat perjanjian konsinyasi dgn Toko Arena
utk menjualkan sepeda, dgn imbalan komisi 10% dari
penjualan. Semua biaya ditanggung pengamanat, dan
Komisioner membuat laporan penjualan setiap bulan.
Transaksi yg terjadi:
1. CV Juara mengirim 200 unit sepeda, harga pokok
Rp200.000/ unit, dgn harga jual Rp400.000/ unit.
2. CV Juara membayar biaya angkut Rp250.000
3. Toko Arena membayar ongkos perakitan Rp1.000/unit.
4. Toko Arena berhasil menjual seluruh sepeda
5. Toko Arena mengirim kas hasil penjualan
Jurnal
• Pengiriman Barang

Pengamanat
Barang Konsinyasi – kirim barang 40.000.000
Persediaan

40.000.000

Komisioner
Tdk ada Jurnal
• Pembayaran Biaya Angkut

Pengamanat
Brg Konsinyasi – Angkut
250.000
Kas
Komisioner
Tdk ada jurnal

250.000
Jurnal
• Pembayaran Biaya Perakitan
Pengamanat
Tdk ada jurnal

Komisioner
Barang Komisi
Kas

200.000
200.000
Jurnal
•

Penjualan oleh Toko Arena & Mengirim Laporan Penjualan
Komisioner
Kas
80.000.000
Brg Komisi
80.000.000

Brg Komisi
Pendapatan Komisi

8.000.000
8.000.000

Brg Komisi
Utang – CV Juara

71.800.000
71.800.000

Pengamanat
Piutang – Toko Arena
71.800.000
Barang Konsinyasi – Komisi 8.000.000
Barang Konsinyasi – perakitan 200.000
Barang Konsinyasi – Penjualan
80.000.000
Jurnal
• Pengiriman Uang Hasil Penjualan
Komisioner
Utang – CV Juara
71.800.000
Kas
71.800.000
Pengamanat
Kas
71.800.000
Piutang – Toko Arena

71.800.000
Jurnal
•

Penutup

Pengamanat
80.000.000

Brg Konsinyasi – penjualan
Brg Konsinyasi – angkut
Brg Konsinyasi – Komisi
Brg Konsinyasi – Rakit
Brg Konsinyasi – kirim brg
Laba Konsinyasi
laba Konsinyasi
Ikhtisar L/R

Pendapatan Komisi
Laba Konsinyasi
Laba Konsinyasi
Ikhtisar L/R

250.000
8.000.000
200.000
40.000.000
31.550.000
31.550.000
31.550.000

Komisioner
8.000.000
8.000.000
8.000.000
8.000.000
Konsinyasi

More Related Content

What's hot

Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoHerna Ferari
 
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitasLaporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitasrizky nurul chasanah
 
Akuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan IAkuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan IZombie Black
 
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"risangaji febriyanto
 
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2Ratih Anjilni
 
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)Tika Evitasuhri
 
perusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anakperusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anakSuyanto _Akt
 
Akuntansi kewajiban
Akuntansi kewajibanAkuntansi kewajiban
Akuntansi kewajibanAdi Jauhari
 
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuhKonsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuhmaritahardi
 
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1Rose Meea
 
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANGANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANGUofa_Unsada
 
Ch16 dilutive sucurities kieso ifrs
Ch16 dilutive sucurities kieso ifrsCh16 dilutive sucurities kieso ifrs
Ch16 dilutive sucurities kieso ifrsalif radix
 
PPN pengkreditan pajak masukan
PPN   pengkreditan pajak masukanPPN   pengkreditan pajak masukan
PPN pengkreditan pajak masukankaromah95
 
review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...
review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...
review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...yufendriansyah auriga
 
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Manik Ryad
 

What's hot (20)

Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
 
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitasLaporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
 
Akuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan IAkuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan I
 
Perubahan dalam kepemilikan
Perubahan dalam kepemilikanPerubahan dalam kepemilikan
Perubahan dalam kepemilikan
 
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
 
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
 
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
Akuntansi keuangan lanjutan 2 (metode harga perolehan)
 
perusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anakperusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anak
 
Akuntansi kewajiban
Akuntansi kewajibanAkuntansi kewajiban
Akuntansi kewajiban
 
Auditing 1
Auditing 1Auditing 1
Auditing 1
 
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasiBahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
 
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuhKonsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
 
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1
Kuliah 2 3 siklus pendapatan 1
 
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANGANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
 
Ch16 dilutive sucurities kieso ifrs
Ch16 dilutive sucurities kieso ifrsCh16 dilutive sucurities kieso ifrs
Ch16 dilutive sucurities kieso ifrs
 
Akm2 sekuritas dilutif
Akm2 sekuritas dilutifAkm2 sekuritas dilutif
Akm2 sekuritas dilutif
 
PPN pengkreditan pajak masukan
PPN   pengkreditan pajak masukanPPN   pengkreditan pajak masukan
PPN pengkreditan pajak masukan
 
review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...
review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...
review PSAK 57 Kewajiban Diestimasi, Kewajiban Kontijensi, dan Aktiva Kontije...
 
Akuntansi Biaya 5#5
Akuntansi Biaya 5#5Akuntansi Biaya 5#5
Akuntansi Biaya 5#5
 
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
 

Viewers also liked

Viewers also liked (8)

Akuntansi konsinyasi
Akuntansi konsinyasiAkuntansi konsinyasi
Akuntansi konsinyasi
 
Makalah akuntansi keuangan lanjutan i (konsinyasi) kel. 4
Makalah akuntansi keuangan lanjutan i (konsinyasi) kel. 4Makalah akuntansi keuangan lanjutan i (konsinyasi) kel. 4
Makalah akuntansi keuangan lanjutan i (konsinyasi) kel. 4
 
akuntansi penjualan Konsinyasi
akuntansi penjualan Konsinyasiakuntansi penjualan Konsinyasi
akuntansi penjualan Konsinyasi
 
6.ppt konsinyasi fitria melly
6.ppt konsinyasi fitria melly6.ppt konsinyasi fitria melly
6.ppt konsinyasi fitria melly
 
Penjualan konsinyasi
Penjualan konsinyasiPenjualan konsinyasi
Penjualan konsinyasi
 
Penjualan konsinyasi
Penjualan konsinyasiPenjualan konsinyasi
Penjualan konsinyasi
 
review psak 14: persediaan
review psak 14: persediaanreview psak 14: persediaan
review psak 14: persediaan
 
Konsinyasi
KonsinyasiKonsinyasi
Konsinyasi
 

Similar to Konsinyasi

Akuntansi keuangan lanjutan konsinyasi
Akuntansi keuangan lanjutan konsinyasiAkuntansi keuangan lanjutan konsinyasi
Akuntansi keuangan lanjutan konsinyasirizky nurul chasanah
 
Presentasi penjualan konsinyasi
Presentasi penjualan konsinyasiPresentasi penjualan konsinyasi
Presentasi penjualan konsinyasiayunanda17
 
Tugas 5 = perbaikan konsinyasi
Tugas 5 =  perbaikan konsinyasiTugas 5 =  perbaikan konsinyasi
Tugas 5 = perbaikan konsinyasiNatalia Nainggolan
 
Cara menentukan status kepemilikan persediaan barang
Cara menentukan status kepemilikan persediaan barangCara menentukan status kepemilikan persediaan barang
Cara menentukan status kepemilikan persediaan barangWADIYO .
 
Akuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanat
Akuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanatAkuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanat
Akuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanatFatma Wati
 
SISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptx
SISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptxSISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptx
SISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptxnafanael
 
REVENUE RECOGNITION.pptx
REVENUE RECOGNITION.pptxREVENUE RECOGNITION.pptx
REVENUE RECOGNITION.pptxandikalesmana8
 
LKS EKONOMI XII SEM 2.pdf
LKS EKONOMI XII SEM 2.pdfLKS EKONOMI XII SEM 2.pdf
LKS EKONOMI XII SEM 2.pdfBustamamAbi1
 
Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx
 Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx
Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptxkartikadmy
 

Similar to Konsinyasi (20)

Konsinyasi
KonsinyasiKonsinyasi
Konsinyasi
 
Penjualan konsinyasi
Penjualan konsinyasiPenjualan konsinyasi
Penjualan konsinyasi
 
Akuntansi keuangan lanjutan konsinyasi
Akuntansi keuangan lanjutan konsinyasiAkuntansi keuangan lanjutan konsinyasi
Akuntansi keuangan lanjutan konsinyasi
 
587110_KONSINYASI.pptx
587110_KONSINYASI.pptx587110_KONSINYASI.pptx
587110_KONSINYASI.pptx
 
5. konsinyasi
5. konsinyasi5. konsinyasi
5. konsinyasi
 
PENJUALAN KONSINYASI.pptx
PENJUALAN KONSINYASI.pptxPENJUALAN KONSINYASI.pptx
PENJUALAN KONSINYASI.pptx
 
Presentasi penjualan konsinyasi
Presentasi penjualan konsinyasiPresentasi penjualan konsinyasi
Presentasi penjualan konsinyasi
 
Tugas 5 = perbaikan konsinyasi
Tugas 5 =  perbaikan konsinyasiTugas 5 =  perbaikan konsinyasi
Tugas 5 = perbaikan konsinyasi
 
Konsinyasi
KonsinyasiKonsinyasi
Konsinyasi
 
Konsinyasi
KonsinyasiKonsinyasi
Konsinyasi
 
Konsinyasi
KonsinyasiKonsinyasi
Konsinyasi
 
Cara menentukan status kepemilikan persediaan barang
Cara menentukan status kepemilikan persediaan barangCara menentukan status kepemilikan persediaan barang
Cara menentukan status kepemilikan persediaan barang
 
Akuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanat
Akuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanatAkuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanat
Akuntansi untuk penjualan konsinyasi untuk pengamanat
 
Modul 6 KB 4
Modul 6 KB 4Modul 6 KB 4
Modul 6 KB 4
 
Penjualan konsinyasi presentasi
Penjualan konsinyasi presentasiPenjualan konsinyasi presentasi
Penjualan konsinyasi presentasi
 
SISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptx
SISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptxSISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptx
SISTEM INF. AKUNTANSI & KEUANG materi 2.pptx
 
REVENUE RECOGNITION.pptx
REVENUE RECOGNITION.pptxREVENUE RECOGNITION.pptx
REVENUE RECOGNITION.pptx
 
1
11
1
 
LKS EKONOMI XII SEM 2.pdf
LKS EKONOMI XII SEM 2.pdfLKS EKONOMI XII SEM 2.pdf
LKS EKONOMI XII SEM 2.pdf
 
Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx
 Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx
Penjualan Konsinyasi Komisioner.pptx
 

More from phatar_augrah

Analisis Ratio - Analisis Laporan Keuangan
Analisis Ratio - Analisis Laporan KeuanganAnalisis Ratio - Analisis Laporan Keuangan
Analisis Ratio - Analisis Laporan Keuanganphatar_augrah
 
Analisis Pembanding Laporan Keuangan
Analisis Pembanding Laporan KeuanganAnalisis Pembanding Laporan Keuangan
Analisis Pembanding Laporan Keuanganphatar_augrah
 
Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2phatar_augrah
 
Laporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan
Laporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan LanjutanLaporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan
Laporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutanphatar_augrah
 
Bentuk laporan keuangan
Bentuk laporan keuanganBentuk laporan keuangan
Bentuk laporan keuanganphatar_augrah
 
Hubungan Kantor Pusat dan Kantor Cabang
Hubungan Kantor Pusat dan Kantor CabangHubungan Kantor Pusat dan Kantor Cabang
Hubungan Kantor Pusat dan Kantor Cabangphatar_augrah
 
Persekutuan Joint Venture (JV)
Persekutuan Joint Venture (JV)Persekutuan Joint Venture (JV)
Persekutuan Joint Venture (JV)phatar_augrah
 
Persekutuan likuidasi
Persekutuan likuidasiPersekutuan likuidasi
Persekutuan likuidasiphatar_augrah
 
Pembubaran Persekutuan oleh pemilik
Pembubaran Persekutuan oleh pemilikPembubaran Persekutuan oleh pemilik
Pembubaran Persekutuan oleh pemilikphatar_augrah
 
Analisis Kebangkrutan Perusahaan
Analisis Kebangkrutan PerusahaanAnalisis Kebangkrutan Perusahaan
Analisis Kebangkrutan Perusahaanphatar_augrah
 
Pembentukan persekutuan
Pembentukan persekutuanPembentukan persekutuan
Pembentukan persekutuanphatar_augrah
 

More from phatar_augrah (11)

Analisis Ratio - Analisis Laporan Keuangan
Analisis Ratio - Analisis Laporan KeuanganAnalisis Ratio - Analisis Laporan Keuangan
Analisis Ratio - Analisis Laporan Keuangan
 
Analisis Pembanding Laporan Keuangan
Analisis Pembanding Laporan KeuanganAnalisis Pembanding Laporan Keuangan
Analisis Pembanding Laporan Keuangan
 
Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Neraca Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
 
Laporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan
Laporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan LanjutanLaporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan
Laporan Keuangan Konsolidasi - Akuntansi Keuangan Lanjutan
 
Bentuk laporan keuangan
Bentuk laporan keuanganBentuk laporan keuangan
Bentuk laporan keuangan
 
Hubungan Kantor Pusat dan Kantor Cabang
Hubungan Kantor Pusat dan Kantor CabangHubungan Kantor Pusat dan Kantor Cabang
Hubungan Kantor Pusat dan Kantor Cabang
 
Persekutuan Joint Venture (JV)
Persekutuan Joint Venture (JV)Persekutuan Joint Venture (JV)
Persekutuan Joint Venture (JV)
 
Persekutuan likuidasi
Persekutuan likuidasiPersekutuan likuidasi
Persekutuan likuidasi
 
Pembubaran Persekutuan oleh pemilik
Pembubaran Persekutuan oleh pemilikPembubaran Persekutuan oleh pemilik
Pembubaran Persekutuan oleh pemilik
 
Analisis Kebangkrutan Perusahaan
Analisis Kebangkrutan PerusahaanAnalisis Kebangkrutan Perusahaan
Analisis Kebangkrutan Perusahaan
 
Pembentukan persekutuan
Pembentukan persekutuanPembentukan persekutuan
Pembentukan persekutuan
 

Recently uploaded

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 

Konsinyasi

  • 1. KONSINYASI Oleh Jendhy Phatar Anugrah www.thephatar.blogspot.com Akuntansi Keuangan Lanjutan 1 Politeknik LPP Yogyakarta
  • 2. About Me : Nama TTL Kampus No. Nim Jurusan Semester : Jendhy Phatar Anugrah : Banyuwangi, 18 Januari 1993 : Politekni LPP Yogyakarta : 11.03.3928 : Akuntansi : V (Lima) Contact Me On : Twitter Facebook LinkedIn Google+ Site : @phatar_aremania : Jendhy Phatar Anugrah : J. Phatar Anugrah : J. Phatar Anugrah : www.thephatar.blogspot.com www.masphatar.blogspot.com www.karenaseo.blogspot.com www.kkibanyuwangi.blogspot.com
  • 4. Penjualan Konsinyasi Konsinyasi merupakan suatu perjanjian dimana salah satu pihak yang memiliki barang menyerahkan sejumlah barang kepada pihak tertentu untuk dijualkan dengan memberikan komisi. Pihak yang menyerahkan barang disebut consignor/pengamanat. Pihak yang menerima barang disebut consignee/komisioner.
  • 5. Alasan Konsiyasi Alasan Pengamanat Beberapa keuntungan yang di peroleh : • Barang akan cepat di kenal oleh konsumen • Daerah pemasaran akan menjadi semakin luas • Harga jual dan syarat penjualan dapat di kendalikan Alasan Komisioner Beberapa keuntungan yang di peroleh : • Terhindar dari kerugian karena barang tidak laku,barang rusak/fluktuasi harga • Menghemat kebutuhan modal kerja • Menghemat biaya karena di tanggungoleh pengamanat
  • 6. Hak & Kewajiban Konsinyasi Hak Konsinyasi Kewajiban Konsinyasi • Berhak memperoleh penggantian biaya dan imbalan penjualan • Berhak menawarkan garansi atas barang tersebut • Harus melindungi barang consignor • Harus menjual barang consignor • Harus memisahkan secara fisik barang consignor de ngan barang dagangan lainnya • Mengirimkan laporan berkala mengenai kemajuan penjualan barang consignor
  • 7. Masalah Akuntansi Consignee/Komisioner Prosedur akuntansi yang diikuti oleh komosioner tergantung kepada:  Apakah transaksi konsinyasi dicatat secara terpisah sehingga pendapatan dan laba dari konsinyasi ditentukan secara terpisah dari laba (rugi) dari kegiatan penjualan reguler.  Transaksi-transaksi konsinyasi tidak dicatat secara terpisah dari transaksi-transaksi penjualan reguler dari perusahaan komisioner, sehingga tidak dibedakan antara laba konsinyasi dengan laba (rugi) dari penjualan reguler.
  • 8. Masalah Akuntansi Consignor/ Pengamanat Prosedur akuntansi yang akan diikuti oleh pihak pengamanat tergantung pada: 1. Rekening-rekening pembukuan atas transaksi konsinyasi, dalam hal ini terdapat dua alternatifsebagai berikut: - Diselenggarakan terpisah dari transaksi penjualan reguler. - Tidak diselenggarakan secara terpisah dari transaksi penjualan reguler 2. Metode administrasi barang-barang dagangan, dalam hal ini juga terdapat dua alternatif sebagai berikut: - Metode perpetual - Metode phisik
  • 9. Perjanjian Konsinyasi Yang Belum Selesai Apabila jangka waktu perjanjian konsinyasi berlangsung dan melampaui akhir periode akuntansi, sedang belum seluruhnya barang-barang konsinyasi berhasil dijual, maka diperlukan adanya penyesuaian terhadap biaya-biaya yang bersangkutan dan terkait dengan produk-produk yang belum terjual. Contoh biaya tersebut, antara lain: biaya pengamat, biaya pengepakan, biaya angsuran, dan ongkos biaya.
  • 10. Barang Konsiyasi Yang Dikembalikan Apabila barang-barang konsinyasi dikembalikan kepada pengamanat (consignor), maka rekening barang-barang konsinyasi harus dikredit dengan harga pokok barang-barang yang bersangkutan. Biaya-biaya yang berhubungan dengan aktivitas untuk menjual barang-barang tersebut (ongkos angkut, biaya pengepakan, biaya perakitan dan biaya pengiriman kembali), harus dibebankan kepada pendapatan untuk periode yang bersangkutan. Biaya-biaya yang terjadi itu tidak dikapitalisasi sebagai bagian harus pokok barang-barang yang dikembalikan atau tidak perlu ditangguhkan pembebanannya, karena tidak memberikan manfaatnya dimasa yang akan datang. Dalam hal barang-barang dikembalikan karena rusak, sehingga manfaatnya tidak lagi sebanding dengan harga pokoknya, maka penurunan nilai itu harus diakui sebagai kerugian. Jika biaya-biaya perbaikan diperlukan untuk dapat menjual barangbarang tersebut, maka biaya perbaikan (reparasi) demikian harus diakui sebagai biaya periode yang bersangkutan.
  • 11. Uang Muka Consignee Uang muka yang diberikan oleh consignee dibukukan sebagai hutang / piutang di pembukuan masing2 dan diselesaikan jika terjadi transaksi penjualan barang konsinyasi kepada pihak ketiga
  • 12. Penyajian L/R Penjualan Konsinyasi Laba (rugi) penjualan konsinyasi dapat disajikan di dalam laporan perhitungan rugi-laba bagi pengamanat, dengan cara menggabungkan data hasil penjualan, harga pokok penjualan, dan biayabiaya penjualan yang bersangkutan dengan data yang sama untuk transaksi penjualan reguler.
  • 13. Contoh Soal : CV Juara membuat perjanjian konsinyasi dgn Toko Arena utk menjualkan sepeda, dgn imbalan komisi 10% dari penjualan. Semua biaya ditanggung pengamanat, dan Komisioner membuat laporan penjualan setiap bulan. Transaksi yg terjadi: 1. CV Juara mengirim 200 unit sepeda, harga pokok Rp200.000/ unit, dgn harga jual Rp400.000/ unit. 2. CV Juara membayar biaya angkut Rp250.000 3. Toko Arena membayar ongkos perakitan Rp1.000/unit. 4. Toko Arena berhasil menjual seluruh sepeda 5. Toko Arena mengirim kas hasil penjualan
  • 14. Jurnal • Pengiriman Barang Pengamanat Barang Konsinyasi – kirim barang 40.000.000 Persediaan 40.000.000 Komisioner Tdk ada Jurnal • Pembayaran Biaya Angkut Pengamanat Brg Konsinyasi – Angkut 250.000 Kas Komisioner Tdk ada jurnal 250.000
  • 15. Jurnal • Pembayaran Biaya Perakitan Pengamanat Tdk ada jurnal Komisioner Barang Komisi Kas 200.000 200.000
  • 16. Jurnal • Penjualan oleh Toko Arena & Mengirim Laporan Penjualan Komisioner Kas 80.000.000 Brg Komisi 80.000.000 Brg Komisi Pendapatan Komisi 8.000.000 8.000.000 Brg Komisi Utang – CV Juara 71.800.000 71.800.000 Pengamanat Piutang – Toko Arena 71.800.000 Barang Konsinyasi – Komisi 8.000.000 Barang Konsinyasi – perakitan 200.000 Barang Konsinyasi – Penjualan 80.000.000
  • 17. Jurnal • Pengiriman Uang Hasil Penjualan Komisioner Utang – CV Juara 71.800.000 Kas 71.800.000 Pengamanat Kas 71.800.000 Piutang – Toko Arena 71.800.000
  • 18. Jurnal • Penutup Pengamanat 80.000.000 Brg Konsinyasi – penjualan Brg Konsinyasi – angkut Brg Konsinyasi – Komisi Brg Konsinyasi – Rakit Brg Konsinyasi – kirim brg Laba Konsinyasi laba Konsinyasi Ikhtisar L/R Pendapatan Komisi Laba Konsinyasi Laba Konsinyasi Ikhtisar L/R 250.000 8.000.000 200.000 40.000.000 31.550.000 31.550.000 31.550.000 Komisioner 8.000.000 8.000.000 8.000.000 8.000.000