SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan

: SMP T 1 Banyuasin 1 (terbuka)

Kelas / Semester

: VII (tujuh) / 1

Mata Pelajaran

: Matematika

Topik

: Bilangan Bulat

Pertemuan Ke-

: 1-3

Alokasi Waktu

: 4 x 5 JP

A. Kompetensi Inti :

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar :

2.1 Menunjukkan sikap logis, kritis, analitis, konsisten dan teliti, bertanggung jawab,
renponsif dan tidak mudah menyerah dalam pemecahan masalah
2.1.1 Membiasakan sikap mandiri dan teliti dalam mengerjakan
pekerjaan rumah
2.1.2 Menerapkan materi bilangan bulat dalam kehidupan
bermasyarakat
2.2 Menunjukkan perilaku ingin tahu dalam melakukan aktivitas di rumah, sekolah,
dan masyarakat sebagai wujud implementasi penyelidikan operasi bilangan bulat
2.2.1 Membiasakan sikap Berani bertanya, berpendapat, mau mendengar
orang lain, bekerjasama dalam kelompok
3.1 Membandingkan dan mengurutkan berbagai jenis bilangan serta menerapkan
operasi hitung bilangan bulat dan bilangan pecahan dengan memanfaatkan
berbagai sifat operasi.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat membandingkan dan menentukan berbagai jenis bilangan.
Siswa dapat menerapkan operasi hitung dan perpangkatan bilangan bulat.

D. Tujuan Pembelajaran
-

Pertemuan Pertama (4 x 45 menit) :
o Peserta didik dapat memberikan contoh bilangan bulat.
o Peserta didik dapat menentukan letak bilangan bulat dalam garis bilangan.
o Peserta didik dapat melakukan operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan
bulat termasuk operasi campuran.

-

Pertemuan Kedua (4 x 45 menit) :
o Peserta didik dapat melakukan operasi perkaliandan pembagian bilangan bulat
termasuk operasi campuran.
o Peserta didik dapat menaksir hasil perkalian dan pembagian bilangan bulat.
o Peserta didik dapat menghitung kuadrat dan pangkat tiga serta akar kuadrat dan
akar pangkat tiga bilangan bulat.

-

Pertemuan Ketiga(2 x45 menit) :
o Peserta didik dapat mengerjakan soal-soal pada ulangan harian dengan baik
berkaitan dengan materi mengenai bilangan negatif, cara menjumlahkan,
mengurangkan, mengalikan, dan membagi bilangan bulat, menaksir hasil
perkalian dan pembagian bilangan bulat, dan menghitung kuadrat dan pangkat
tiga serta akar kuadrat dan akar pangkat tiga bilangan bulat secara Disiplin (
Discipline )

E. Materi Ajar
Konsep bilangan bulat
Operasi bilangan bulat
Konsep kuadarat dan perpangkatan bilangan bulat.
F. Metode Pembelajaran
Pengamatan, tanya jawab, latihan kelompok, latihan soal dan pembahasan latihan soal
G. Kegiatan pembelajaran
Pertemuan pertama

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Waktu

Pendahuluan

1. Guru menyapa siswa dengan salam dan dilanjutkan 15 menit
dengan berdoa serta mengecek kehadiran siswa
2. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar dan hasil
belajar yang diharapkan akan dicapai siswa
3. Guru menginformasikan cara belajar yang akan
ditempuh (pengamatan, tanya jawab, latihan kelompok,
latihan soal dan pembahasan latihan soal)
4. Guru mengecek kemampuan prasyarat siswa tentang
bilangan asli dengan tanya jawab

Inti

1. Guru mengajak siswa memahami materi ajar dengan 150 menit
bermain di luar ruangan (ou door)
2. Membuat rambu-rambu (garis bilanagan sesuai dengan
aturan garis bilangan, dimana 0 merupakan titik
tengahnya dan sebelah kanan 0 postif, sebelah kiri 0
negatif dengan menggunakan alat peraga yang telah
dipersiapkan (tali rafia)
3. Guru menandai deretan bilangan sampai dengan angka
tertentu baik bilangan bulat positif maupun negative
dengan menggunakan alat peraga yang telah disiapkan
(bendera kecil berwarna bertuliskan angka)

-3

-2

-1

0

1

2

3

4. Guru menjelaskan dan menanamkan pada siswa agar
mematuhi, bahwa ke kanan adalah positif dan ke kiri
adalah negative
5. Guru mencontohkan system permainan garis bilangan
kepada siswa
6. Guru mengajak siswa bermain dengan memberikan
instruksi melangkah sesuai bilangan yang disebutkan
a. 4 + 2
b. 7 – 3
c. (-5) + 1
d. (-6) – 3
7. Guru mengajak kembali siswa memahami materi ajar di
dalam kelas (in door) dengan membagikan kertas warna
bertuliskan angka-angka pada setiap kelompok dan
memintanya menempelkan angka-angka tersebut pada
garis bilangan yang telah dibuat di papan tulis sesui
dengan aturan garis bilangan.
8. Guru kembali memberikan sebuah ilustrasi yang terkait
bilangan bulat (ramalan cuaca/suhu)
suhu kota Jakarta adalah 29
suhu kota Beijing adalah 0
suhu kota Alaska adalah -25
9. Guru meminta siswa dalam kelompoknya menunjukkan
bilangan tersebut di dalam garis bilangan dan meminta
satu perwakilan siswa untuk menggambarkan garis
bilangan tersebut ke depa n kelas
10. Guru memberikan kembali contoh operasi bilangan dan
meminta setiap kelompok mengerjakannya.
Sebuah pesawat Garuda, mulamula terbang pada
ketinggian 3.000 kaki di atas permukaan laut karena
gumpalan awan dekat maka pesawat terbangnaik
sampai ketinggian 7000 kaki.
Coba tentukan
kenaikan posis pesawat dengan penjumlahan
bilangan bulat!
Harga satu 1 kg alpukat satu bulan yang lalu
Rp6.000,00.
Karena
musim alpukat,
harganya turun dipasaran hingga Rp2.000 ,00 per kg.
Coba tentukan harga penurunan alpukat
dengan penjumlahan bilangan bulat
11. Guru menjelaskan model matematika yang telah
dimainkan dengan materi bilangan bulat
12. Guru memberikan tugas latihan yang berkaitan dengan
bilangan bulat
13. Siswa secara berkelompok mendiskusikan dan
mengerjakan tugas latihan yang telah diberikan
mengenai bilangan bulat
14. Dengan petunjuk guru, masing-masing kelompok
mempersentasikan dan mengerjakannya di papan tulis
sementara kelompok lain mengamati, menanyakan dan
mengoreksi hasil jawaban.
15. Secara bersama-sama guru dan siswa membahas hasil
penyelesaian dari masing-masing kelompok.
Penutup

1. Siswa merangkum isi pembelajaran yaitu perpangkatan 15 menit
bilangan bulat.
2. Siswa merangkum materi mengenai konsep bilangan
bulat dan operasi bilangan bulat
3. Guru memberikan tugas rumah (individu) kepada siswa
4. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya.
Pertemuan kedua

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Waktu

Pendahuluan

5. Guru menyapa siswa dengan salam dan dilanjutkan 15 menit
dengan berdoa serta mengecek kehadiran siswa
6. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar dan hasil
belajar yang diharapkan akan dicapai siswa
7. Guru menginformasikan cara belajar yang akan
ditempuh (pengamatan, tanya jawab, latihan kelompok,
latihan soal dan pembahasan latihan soal)
8. Guru mengecek kemampuan prasyarat siswa tentang
bilangan bulat dan operasi penjumlahan dan
pengurangan bilangan dengan tanya jawab.

Inti

*PERKALIAN BILANGAN BULAT*
155 menit
1. Guru menyediakan sejumlah buku dalam beberapa
tumpukan.
2. Mengajak siswa mengamati dan mencoba menghitung
buku tersebut dengan materi yang telah mereka dapatkan
sebelumnya.
3. Guru meminta salah satu siswa untuk menjelaskan apa
hasil dari yang mereka hitung.
4. Guru memberi penjelasan cara menghitung tumpukan
buku tersebut dengan sistem (sifat perkalian).
5. Guru memberi materi perkalian tersebut dengan cara
menjelaskan sifat pembagian. Sebuah lagu di nyanyikan
dan diajarkan kepada siswa untuk menambah
pemahaman siswa tentang perkalian.
6. Guru mendesain gambar di papan tulis seperti berikut :
*
7
-8
9

7
49
63

8
-64
72

9
63
-72

7. Mengajak siswa mengamati kotak angka di papan tulis.
8. Guru meminta salah satu siswa untuk mengisi serta
menjelaskan kotak angka di papan tulis tersebut.
9. Guru memberikan contoh soal tentang perkalian.
10. Guru memberikan tugas mandiri untuk menguji
kemampuan dan pengetahuan siswa.
*PEMBAGIAN BILANGAN BULAT*
11. Guru menyediakan sejumlah buku dan meminta salah
satu siswa membagikan buku tersebut kepada siswa
lainnya dengan jumlah yang sama.
12. Guru meminta seorang siswa untuk menjelaskan maksud
dari aktivitas tersebut .
13. Guru memberi materi pembagian
dengan cara
menjelaskan sifat pembagian. Sebuah lagu di nyanyikan
dan diajarkan kepada siswa untuk menambah
pemahaman siswa tentang pembagian .
14. Guru memberikan contoh soal tentang pembagian.

Penutup

*PERPANGKATAN BILANGAN BULAT*
15. Guru membagikan selembar kertas warna kepada setiap
siswa.
16. Guru meminta siswa untuk melipat kertas itu menjadi
dua bagian yang sama, dan meminta siswa untuk
mencatat berapa bagian dari hasil setiap lipatan.
17. Kemudian, guru meminta siswa utk melipat lagi kertas
itu menjadi dua bagian yang sama untuk kedua kalinya,
dan mencatat hasilnya lagi .
18. Dan Guru meminta siswa utk melipat kertas itu menjadi
dua bagian yang sama untuk ketiga kalinya, dan
mencatat hasilnya lagi.
19. Guru meminta siswa untuk mengaitkanan tentang
praktek melipat kertas tersebut dengan materi
perpangkatan bilangan bulat.
20. Guru memberikan matei tentang perpangkatan .
21. Guru memberikan contoh soal dan meminta beberapa
siswa untuk mengerjakannya kedepan .
22. Guru meminta siswa untuk mengerjakan soal secara
mandiri .
5. Siswa merangkum isi pembelajaran yaitu perpangkatan 15 menit
bilangan bulat.
6. Siswa merangkum materi mengenai konsep bilangan
bulat dan operasi bilangan bulat
7. Guru memberikan tugas rumah (individu) kepada siswa
8. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya.

G. Alat dan Sumber Belajar
- Alat dan Bahan



Alat Peraga (Tali raffia, bendera angka, kertas berwarna)
Buku paket

- Sumber Belajar



Bahan soal-soal latihan, soal pekerjaan rumah.
Buku Siswa Mata Pelajaran Matematika kelas VII.

H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar
1. Prosedur Penilaian (pertemuan pertama):
No
1
2
3

4

Aspek yang dinilai
Rasa ingin tahu
Tanggung jawab dalam
kelompok
Berani berpatisipasi aktif,
analitis, mau bertanya dan
berpendapat
Pengetahuan

Teknik Penilaian
Pengamatan

Waktu Penilaian
Kegiatan inti nomor 1- 5, 11

Pengamatan

Kegiatan inti nomor 6-10

Pengamatan

Kegiatan inti nomor 6, 79, 14

Pengamatan dan
Hasil diskusi
Latihan 1 dan 2

Kegiatan inti nomor 12-15
1. Instrumen penilaian:
LEMBAR PENGAMATAN PERKEMBANGAN SIKAP
Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas/Semester

: VII/1

Tahun Pelajaran

: 2013/2014

Waktu Pengamatan :
Kompetensi Dasar

: Nomor 2.1

Sikap yang dikembangkan dalam proses pembelajaran adalah rasa ingin tahu dan tanggung
jawab dalam kelompok.
Indikator perkembangan sikap ingin tahu
1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk mencoba atau bertanya atau acuh tak
acuh (tidak mau tahu) dalam proses pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses
pembelajaran tetapi masih belum ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses
pembelajaran secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator perkembangan sikap dan tanggung jawab (dalam kelompok)
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam melaksanakan
tugas kelompok
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam melaksanakan tugas-tugas
kelompok tetapi belum ajeg/konsisten
3. Sangat baikjika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok
secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Bubuhkan tanda

pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Rasa ingin tahu

N

Tanggungjawab

Nama
O

SB

B

KB

SB

B

1
2
3
4
5
6
7
8
...
25
SB = sangat baik

B = baik

KB = kurang baik
Banyuasin I,

KepalaSekolah,

Guru,

Drs. Najamuddin

Ida Royani

NIP.

September 2013

KB
TUGAS 1
Petunjuk:
1. Bentuk menjadi 4 kelompok.
2. Kerjakan latihan berikut ini secara individu (sendiri-sendiri) terlebih dahulu.
3. Setelah dikerjakan sendiri, diskusikanlah hasil pekerjaan latihanmu kepada teman satu
kelompokmu.
4. Pastikan bahwa kamu paham terhadap jawaban latihan ini. Akan ditunjuk secara acak
beberapa diantara kalian untuk melaporkan dan satu siswa mengeejakan jawaban soalsoal latihan ini di papan tulis.

Soal :
1. Dengan menggunakan garis bilangan,
Tentukan :
a. lima bilangan bulat yang terletak di sebelah kiri 3;
b. enam bilangan bulat yang terletak disebelah kanan –2;
c. empat bilangan bulat yang lebih dari –1;
d. tujuh bilangan bulat yang kurang dari
2. Tentukan nilai x yang memenuhi
a. x ≤ –1, pada S = {–6, –5, –4, –3, –2, –1, 0, 1, 2};
b. x > 2, pada S = {..., –3, –2, –1, 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6};
c. –5 < x ≤4, pada S = {–5, –4, –3, –2, –1, 0, 1, 2, 3, 4, 5}.
Kemudian gambarlah masing-masing
nilai-nilai tersebut pada garis bilangan.
3. Tanpa menggunakan alat bantu, hitunglah
hasil penjumlahan bilangan bulat berikut ini.
a. 23 + 19
b. (–42) + 27
c. 38 + (–53)
d. (–46) + (–35)
e. (–56) + 47
4. Tentukan nilai p yang memenuhi, sehingga kalimat matematika berikut ini
menjadi benar.
a. 8 + p = 15
b. p + (–4) = 1
c. (–12) + p = –3
d. –p + 6 = 4
e. 9 + (–p) = –5
TUGAS 1
(PEKERJAAN RUMAH)
1. Hitunglah hasilnya.
a. 9 – 3 e. –15 – 9 – 13
b. 5 – 8 f. 32 – 21 – 14
c. –13 – 9 g. –18 – 11 – (–24)
d. 16 – (–6) h. (–7 – 27) – 18
Kemudian gambarlah masing-masing nilai-nilai tersebut pada garis bilangan.
2. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tanda “>” atau “<“, sehingga menjadi kalimat yang
benar.
a. –3 ... 5 c. –8 ... –13
b. 12 ... 27 d. 16 ... –24
e. 0 ... –1 h. 2 ... –21
f. 17 ... –15 i. –19 ... –14
g. –36 ... 42 j. 39 ... –7
3. Tanpa menggunakan alat bantu, hitunglah hasil penjumlahan bilangan bulat berikut ini.
a. 32 + (–18)
b. (–15) + 62
c. (–27) + (–14) + 75
d. (–34) + 46 + (–28)
e. 68 + (–29) + (–45)
4. Jika n adalah bilangan bulat, tentukan nilai n agar menjadi kalimat yang benar.
a. 7 – n = 2
b. n – 4 = –3
c. n – (–9) = 5
d. –8 – n = –1
e. –n – (–6) = 0
TUGAS 2
Petunjuk:
5. Bentuk menjadi 4 kelompok.
6. Kerjakan latihan berikut ini secara individu (sendiri-sendiri) terlebih dahulu.
7. Setelah dikerjakan sendiri, diskusikanlah hasil pekerjaan latihanmu kepada teman satu
kelompokmu.
8. Pastikan bahwa kamu paham terhadap jawaban latihan ini. Akan ditunjuk secara acak
beberapa diantara kalian untuk melaporkan dan satu siswa mengeejakan jawaban soalsoal latihan ini di papan tulis.

Soal:
1. Lengkapilah tabel berikut !

X (kali)

7

7

49

8

56

9

8

9

64

-70

-11

-77

-11

63

72

72

-10

-10

-90

-90

-88

-88

-99

-100

-121

2. Sebidang tanah berbentuk persegi panjang panjangnya 28 m dan lebarnya 12 m. Tanah
itu ditanami jagung. Jarak setiap pohon jagung 50 cm.
a. Berapa banyak pohon jagung yang dapat ditanam di atas tanah tersebut?
b. Berapa banyak pohon jagung yang ditanam jika 1 m keliling tanah tidak ditanami?
3. Ganti nilai s dengan bilangan yang tepat.
a. 9 × –s = –54
b. –120 : s = –5
c. s : 14 = –3
d. (–4 + 4) × 5 = s × (–5 +5)
e. –s : (–35) : 7 =5
4. Sederhanakanlah operasi bilangan berpangkat berikut.
a. 25 × 29 × 212=
b. 25 × 36 × 46=
5. Hitunglah nilai dari operasi bilangan berpangkat berikut.
a. 72 + 34 + 53=
b. (92) x (24) =
TUGAS 2
(PEKERJAAN RUMAH)
1. Sebuah mobil bergerak maju dari titik start dengan kecepatan 75 km per jam untuk
menempuh titik finish jarak 600 km. Kemudian mobil itu bergerak mundur dari titik
finish menuju titik start dengan kecepatan 25 km per jam.
a. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mencapai titik finish?
b. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mencapai titik start dari titik finish? Berapa
rata-rata waktu yang digunakan untuk mencapai titik finish dan kembali ke titik start?
2. Tentukan nilai p dengan menggunakan sifat– sifat operasi pada bilangan bulat.
a. p × 6 = 89 × (–18 + 18)
p = ...
b. (–4 × 62) × p = (–4 × 62) p = ...
c. 6 × (21 – 7) = (6 × 21) – (5 × p) p = ...
d. –8 × –9 = (–8 × 12) + (p × –8) p = ...
3. Hitunglah nilai dari operasi di bawah ini.
a. (8 + 3)2 x 72=
b. 112 – 33 =
c. (36 : 6) + 55 =

More Related Content

What's hot

LKPD TRANSLASI KELAS XI
LKPD TRANSLASI KELAS XILKPD TRANSLASI KELAS XI
LKPD TRANSLASI KELAS XIrandiramlan
 
RPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.doc
RPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.docRPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.doc
RPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.docFadhilahHaswenova1
 
rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatrpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatIrma Nurjannah
 
Rpp projeck based learning matematika
Rpp projeck based learning matematikaRpp projeck based learning matematika
Rpp projeck based learning matematikaluqmanabdulaziz
 
Modul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMK
Modul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMKModul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMK
Modul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMKAbdullah Banjary
 
RPP RELASI DAN FUNGSI
RPP RELASI DAN FUNGSIRPP RELASI DAN FUNGSI
RPP RELASI DAN FUNGSINety24
 
Rpp kd 3.12 penyajian data.doc
Rpp kd 3.12 penyajian data.docRpp kd 3.12 penyajian data.doc
Rpp kd 3.12 penyajian data.docKrisni21
 
CONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
CONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABARCONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
CONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABAReqwin jaka
 
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XIBAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XIrandiramlan
 
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smpSlamet Achwandy
 
Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013
Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013
Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013Fardyani Narwis
 
Modul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase D
Modul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase DModul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase D
Modul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase DModul Guruku
 
LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1
LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1
LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1Febri Arianti
 

What's hot (20)

LKPD TRANSLASI KELAS XI
LKPD TRANSLASI KELAS XILKPD TRANSLASI KELAS XI
LKPD TRANSLASI KELAS XI
 
RPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.doc
RPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.docRPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.doc
RPP Merdeka Belajar FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS.doc
 
rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatrpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
 
Lkpd
LkpdLkpd
Lkpd
 
Rpp 12. 3.4 (muthmainnah)
Rpp 12. 3.4 (muthmainnah)Rpp 12. 3.4 (muthmainnah)
Rpp 12. 3.4 (muthmainnah)
 
Rpp pola bilangan buat didik
Rpp pola bilangan buat didikRpp pola bilangan buat didik
Rpp pola bilangan buat didik
 
RPP - Luas Permukaan Bola
RPP - Luas Permukaan BolaRPP - Luas Permukaan Bola
RPP - Luas Permukaan Bola
 
Rpp perbandingan – perbandingan senilai
Rpp perbandingan – perbandingan senilaiRpp perbandingan – perbandingan senilai
Rpp perbandingan – perbandingan senilai
 
Rpp projeck based learning matematika
Rpp projeck based learning matematikaRpp projeck based learning matematika
Rpp projeck based learning matematika
 
Modul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMK
Modul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMKModul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMK
Modul kd.3.20. Invers Fungsi dan Fungsi Komposisi SMA/SMK
 
RPP RELASI DAN FUNGSI
RPP RELASI DAN FUNGSIRPP RELASI DAN FUNGSI
RPP RELASI DAN FUNGSI
 
Rpp kd 3.12 penyajian data.doc
Rpp kd 3.12 penyajian data.docRpp kd 3.12 penyajian data.doc
Rpp kd 3.12 penyajian data.doc
 
Rpp logaritma
Rpp logaritmaRpp logaritma
Rpp logaritma
 
Rpp spldv
Rpp spldvRpp spldv
Rpp spldv
 
CONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
CONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABARCONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
CONTOH RPP LIMIT FUNGSI ALJABAR
 
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XIBAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
 
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
 
Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013
Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013
Rpp pertidaksamaan rasional dan irasional kurikulum 2013
 
Modul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase D
Modul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase DModul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase D
Modul Ajar Matematika Kelas 7 Bab 5 Fase D
 
LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1
LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1
LEMBAR KERJA SISWA MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS KD 5.1
 

Similar to rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat

Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1   2Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1   2
Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1 2ORCHIDSIGN
 
Rpp sma xi ipa aturan pencacahan
Rpp sma xi ipa aturan pencacahanRpp sma xi ipa aturan pencacahan
Rpp sma xi ipa aturan pencacahanazrowi
 
RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13
RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13
RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13Ira Marion
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranEdah Rossansen
 
Rpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahanRpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahanAYU Hardiyanti
 
RPP PKP SIKLUS I.docx
RPP PKP SIKLUS I.docxRPP PKP SIKLUS I.docx
RPP PKP SIKLUS I.docxputumursi44
 
Rpp barisan-geometri
Rpp barisan-geometriRpp barisan-geometri
Rpp barisan-geometridyajustdya
 
Rpp. mtk kelas 7 smp
Rpp. mtk kelas 7 smpRpp. mtk kelas 7 smp
Rpp. mtk kelas 7 smpwindarti aja
 
RPP BILANGAN KURIKULUM 2013
RPP BILANGAN KURIKULUM 2013RPP BILANGAN KURIKULUM 2013
RPP BILANGAN KURIKULUM 2013Ana Safrida
 
Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013
Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013
Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013Agung Handoko
 
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyahRancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyahakumpun83
 
rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asrirpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asriHaksa Vanholick
 
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asrieli priyatna laidan
 
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asrieli priyatna laidan
 

Similar to rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat (20)

1. rpp bil bulat(1)
1. rpp bil bulat(1)1. rpp bil bulat(1)
1. rpp bil bulat(1)
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1   2Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1   2
Rencana pelaksanaan pembelajaran semester 1 2
 
Rpp sma xi ipa aturan pencacahan
Rpp sma xi ipa aturan pencacahanRpp sma xi ipa aturan pencacahan
Rpp sma xi ipa aturan pencacahan
 
RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13
RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13
RPP KD 3.3 Bilangan Berpangkat Kelas 7 SMP K13
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
45625-1593424330.pdf
45625-1593424330.pdf45625-1593424330.pdf
45625-1593424330.pdf
 
Rpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahanRpp bilangan bulat dan pecahan
Rpp bilangan bulat dan pecahan
 
1. bab bilangan bulat
1. bab bilangan bulat1. bab bilangan bulat
1. bab bilangan bulat
 
RPP PKP SIKLUS I.docx
RPP PKP SIKLUS I.docxRPP PKP SIKLUS I.docx
RPP PKP SIKLUS I.docx
 
Rpp barisan-geometri
Rpp barisan-geometriRpp barisan-geometri
Rpp barisan-geometri
 
13 rpp-peluang
13 rpp-peluang13 rpp-peluang
13 rpp-peluang
 
Rpp. mtk kelas 7 smp
Rpp. mtk kelas 7 smpRpp. mtk kelas 7 smp
Rpp. mtk kelas 7 smp
 
RPP BILANGAN KURIKULUM 2013
RPP BILANGAN KURIKULUM 2013RPP BILANGAN KURIKULUM 2013
RPP BILANGAN KURIKULUM 2013
 
Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013
Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013
Rpp mengalikan dan membagi bilangan pecahan Kurikulum 2013
 
RPP peluang
RPP peluangRPP peluang
RPP peluang
 
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyahRancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyah
 
Rph isnin
Rph isninRph isnin
Rph isnin
 
rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asrirpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
 
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
 
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
 

More from Irma Nurjannah

Tutorial penggunaan ppt splsv.
Tutorial penggunaan ppt splsv.Tutorial penggunaan ppt splsv.
Tutorial penggunaan ppt splsv.Irma Nurjannah
 
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .Irma Nurjannah
 
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatbuku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatIrma Nurjannah
 
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulatLembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulatIrma Nurjannah
 
Peer teaching kelas 7 smp
Peer teaching kelas 7 smpPeer teaching kelas 7 smp
Peer teaching kelas 7 smpIrma Nurjannah
 

More from Irma Nurjannah (6)

Matematika SPLSV
Matematika SPLSVMatematika SPLSV
Matematika SPLSV
 
Tutorial penggunaan ppt splsv.
Tutorial penggunaan ppt splsv.Tutorial penggunaan ppt splsv.
Tutorial penggunaan ppt splsv.
 
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat .
 
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatbuku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
 
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulatLembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
 
Peer teaching kelas 7 smp
Peer teaching kelas 7 smpPeer teaching kelas 7 smp
Peer teaching kelas 7 smp
 

Recently uploaded

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

rpp pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMP T 1 Banyuasin 1 (terbuka) Kelas / Semester : VII (tujuh) / 1 Mata Pelajaran : Matematika Topik : Bilangan Bulat Pertemuan Ke- : 1-3 Alokasi Waktu : 4 x 5 JP A. Kompetensi Inti : 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori B. Kompetensi Dasar : 2.1 Menunjukkan sikap logis, kritis, analitis, konsisten dan teliti, bertanggung jawab, renponsif dan tidak mudah menyerah dalam pemecahan masalah 2.1.1 Membiasakan sikap mandiri dan teliti dalam mengerjakan pekerjaan rumah 2.1.2 Menerapkan materi bilangan bulat dalam kehidupan bermasyarakat 2.2 Menunjukkan perilaku ingin tahu dalam melakukan aktivitas di rumah, sekolah, dan masyarakat sebagai wujud implementasi penyelidikan operasi bilangan bulat 2.2.1 Membiasakan sikap Berani bertanya, berpendapat, mau mendengar orang lain, bekerjasama dalam kelompok
  • 2. 3.1 Membandingkan dan mengurutkan berbagai jenis bilangan serta menerapkan operasi hitung bilangan bulat dan bilangan pecahan dengan memanfaatkan berbagai sifat operasi. C. Indikator Pencapaian Kompetensi Siswa dapat membandingkan dan menentukan berbagai jenis bilangan. Siswa dapat menerapkan operasi hitung dan perpangkatan bilangan bulat. D. Tujuan Pembelajaran - Pertemuan Pertama (4 x 45 menit) : o Peserta didik dapat memberikan contoh bilangan bulat. o Peserta didik dapat menentukan letak bilangan bulat dalam garis bilangan. o Peserta didik dapat melakukan operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat termasuk operasi campuran. - Pertemuan Kedua (4 x 45 menit) : o Peserta didik dapat melakukan operasi perkaliandan pembagian bilangan bulat termasuk operasi campuran. o Peserta didik dapat menaksir hasil perkalian dan pembagian bilangan bulat. o Peserta didik dapat menghitung kuadrat dan pangkat tiga serta akar kuadrat dan akar pangkat tiga bilangan bulat. - Pertemuan Ketiga(2 x45 menit) : o Peserta didik dapat mengerjakan soal-soal pada ulangan harian dengan baik berkaitan dengan materi mengenai bilangan negatif, cara menjumlahkan, mengurangkan, mengalikan, dan membagi bilangan bulat, menaksir hasil perkalian dan pembagian bilangan bulat, dan menghitung kuadrat dan pangkat tiga serta akar kuadrat dan akar pangkat tiga bilangan bulat secara Disiplin ( Discipline ) E. Materi Ajar Konsep bilangan bulat Operasi bilangan bulat
  • 3. Konsep kuadarat dan perpangkatan bilangan bulat. F. Metode Pembelajaran Pengamatan, tanya jawab, latihan kelompok, latihan soal dan pembahasan latihan soal G. Kegiatan pembelajaran Pertemuan pertama Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu Pendahuluan 1. Guru menyapa siswa dengan salam dan dilanjutkan 15 menit dengan berdoa serta mengecek kehadiran siswa 2. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai siswa 3. Guru menginformasikan cara belajar yang akan ditempuh (pengamatan, tanya jawab, latihan kelompok, latihan soal dan pembahasan latihan soal) 4. Guru mengecek kemampuan prasyarat siswa tentang bilangan asli dengan tanya jawab Inti 1. Guru mengajak siswa memahami materi ajar dengan 150 menit bermain di luar ruangan (ou door) 2. Membuat rambu-rambu (garis bilanagan sesuai dengan aturan garis bilangan, dimana 0 merupakan titik tengahnya dan sebelah kanan 0 postif, sebelah kiri 0 negatif dengan menggunakan alat peraga yang telah dipersiapkan (tali rafia) 3. Guru menandai deretan bilangan sampai dengan angka tertentu baik bilangan bulat positif maupun negative dengan menggunakan alat peraga yang telah disiapkan (bendera kecil berwarna bertuliskan angka) -3 -2 -1 0 1 2 3 4. Guru menjelaskan dan menanamkan pada siswa agar mematuhi, bahwa ke kanan adalah positif dan ke kiri adalah negative 5. Guru mencontohkan system permainan garis bilangan kepada siswa 6. Guru mengajak siswa bermain dengan memberikan instruksi melangkah sesuai bilangan yang disebutkan a. 4 + 2 b. 7 – 3 c. (-5) + 1
  • 4. d. (-6) – 3 7. Guru mengajak kembali siswa memahami materi ajar di dalam kelas (in door) dengan membagikan kertas warna bertuliskan angka-angka pada setiap kelompok dan memintanya menempelkan angka-angka tersebut pada garis bilangan yang telah dibuat di papan tulis sesui dengan aturan garis bilangan. 8. Guru kembali memberikan sebuah ilustrasi yang terkait bilangan bulat (ramalan cuaca/suhu) suhu kota Jakarta adalah 29 suhu kota Beijing adalah 0 suhu kota Alaska adalah -25 9. Guru meminta siswa dalam kelompoknya menunjukkan bilangan tersebut di dalam garis bilangan dan meminta satu perwakilan siswa untuk menggambarkan garis bilangan tersebut ke depa n kelas 10. Guru memberikan kembali contoh operasi bilangan dan meminta setiap kelompok mengerjakannya. Sebuah pesawat Garuda, mulamula terbang pada ketinggian 3.000 kaki di atas permukaan laut karena gumpalan awan dekat maka pesawat terbangnaik sampai ketinggian 7000 kaki. Coba tentukan kenaikan posis pesawat dengan penjumlahan bilangan bulat! Harga satu 1 kg alpukat satu bulan yang lalu Rp6.000,00. Karena musim alpukat, harganya turun dipasaran hingga Rp2.000 ,00 per kg. Coba tentukan harga penurunan alpukat dengan penjumlahan bilangan bulat 11. Guru menjelaskan model matematika yang telah dimainkan dengan materi bilangan bulat 12. Guru memberikan tugas latihan yang berkaitan dengan bilangan bulat 13. Siswa secara berkelompok mendiskusikan dan mengerjakan tugas latihan yang telah diberikan mengenai bilangan bulat 14. Dengan petunjuk guru, masing-masing kelompok mempersentasikan dan mengerjakannya di papan tulis sementara kelompok lain mengamati, menanyakan dan mengoreksi hasil jawaban. 15. Secara bersama-sama guru dan siswa membahas hasil penyelesaian dari masing-masing kelompok. Penutup 1. Siswa merangkum isi pembelajaran yaitu perpangkatan 15 menit bilangan bulat. 2. Siswa merangkum materi mengenai konsep bilangan bulat dan operasi bilangan bulat 3. Guru memberikan tugas rumah (individu) kepada siswa 4. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya.
  • 5. Pertemuan kedua Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu Pendahuluan 5. Guru menyapa siswa dengan salam dan dilanjutkan 15 menit dengan berdoa serta mengecek kehadiran siswa 6. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai siswa 7. Guru menginformasikan cara belajar yang akan ditempuh (pengamatan, tanya jawab, latihan kelompok, latihan soal dan pembahasan latihan soal) 8. Guru mengecek kemampuan prasyarat siswa tentang bilangan bulat dan operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan dengan tanya jawab. Inti *PERKALIAN BILANGAN BULAT* 155 menit 1. Guru menyediakan sejumlah buku dalam beberapa tumpukan. 2. Mengajak siswa mengamati dan mencoba menghitung buku tersebut dengan materi yang telah mereka dapatkan sebelumnya. 3. Guru meminta salah satu siswa untuk menjelaskan apa hasil dari yang mereka hitung. 4. Guru memberi penjelasan cara menghitung tumpukan buku tersebut dengan sistem (sifat perkalian). 5. Guru memberi materi perkalian tersebut dengan cara menjelaskan sifat pembagian. Sebuah lagu di nyanyikan dan diajarkan kepada siswa untuk menambah pemahaman siswa tentang perkalian. 6. Guru mendesain gambar di papan tulis seperti berikut : * 7 -8 9 7 49 63 8 -64 72 9 63 -72 7. Mengajak siswa mengamati kotak angka di papan tulis. 8. Guru meminta salah satu siswa untuk mengisi serta menjelaskan kotak angka di papan tulis tersebut. 9. Guru memberikan contoh soal tentang perkalian. 10. Guru memberikan tugas mandiri untuk menguji kemampuan dan pengetahuan siswa. *PEMBAGIAN BILANGAN BULAT* 11. Guru menyediakan sejumlah buku dan meminta salah
  • 6. satu siswa membagikan buku tersebut kepada siswa lainnya dengan jumlah yang sama. 12. Guru meminta seorang siswa untuk menjelaskan maksud dari aktivitas tersebut . 13. Guru memberi materi pembagian dengan cara menjelaskan sifat pembagian. Sebuah lagu di nyanyikan dan diajarkan kepada siswa untuk menambah pemahaman siswa tentang pembagian . 14. Guru memberikan contoh soal tentang pembagian. Penutup *PERPANGKATAN BILANGAN BULAT* 15. Guru membagikan selembar kertas warna kepada setiap siswa. 16. Guru meminta siswa untuk melipat kertas itu menjadi dua bagian yang sama, dan meminta siswa untuk mencatat berapa bagian dari hasil setiap lipatan. 17. Kemudian, guru meminta siswa utk melipat lagi kertas itu menjadi dua bagian yang sama untuk kedua kalinya, dan mencatat hasilnya lagi . 18. Dan Guru meminta siswa utk melipat kertas itu menjadi dua bagian yang sama untuk ketiga kalinya, dan mencatat hasilnya lagi. 19. Guru meminta siswa untuk mengaitkanan tentang praktek melipat kertas tersebut dengan materi perpangkatan bilangan bulat. 20. Guru memberikan matei tentang perpangkatan . 21. Guru memberikan contoh soal dan meminta beberapa siswa untuk mengerjakannya kedepan . 22. Guru meminta siswa untuk mengerjakan soal secara mandiri . 5. Siswa merangkum isi pembelajaran yaitu perpangkatan 15 menit bilangan bulat. 6. Siswa merangkum materi mengenai konsep bilangan bulat dan operasi bilangan bulat 7. Guru memberikan tugas rumah (individu) kepada siswa 8. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya. G. Alat dan Sumber Belajar - Alat dan Bahan   Alat Peraga (Tali raffia, bendera angka, kertas berwarna) Buku paket - Sumber Belajar
  • 7.   Bahan soal-soal latihan, soal pekerjaan rumah. Buku Siswa Mata Pelajaran Matematika kelas VII. H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar 1. Prosedur Penilaian (pertemuan pertama): No 1 2 3 4 Aspek yang dinilai Rasa ingin tahu Tanggung jawab dalam kelompok Berani berpatisipasi aktif, analitis, mau bertanya dan berpendapat Pengetahuan Teknik Penilaian Pengamatan Waktu Penilaian Kegiatan inti nomor 1- 5, 11 Pengamatan Kegiatan inti nomor 6-10 Pengamatan Kegiatan inti nomor 6, 79, 14 Pengamatan dan Hasil diskusi Latihan 1 dan 2 Kegiatan inti nomor 12-15
  • 8. 1. Instrumen penilaian: LEMBAR PENGAMATAN PERKEMBANGAN SIKAP Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VII/1 Tahun Pelajaran : 2013/2014 Waktu Pengamatan : Kompetensi Dasar : Nomor 2.1 Sikap yang dikembangkan dalam proses pembelajaran adalah rasa ingin tahu dan tanggung jawab dalam kelompok. Indikator perkembangan sikap ingin tahu 1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk mencoba atau bertanya atau acuh tak acuh (tidak mau tahu) dalam proses pembelajaran 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses pembelajaran tetapi masih belum ajeg/konsisten 3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses pembelajaran secara terus menerus dan ajeg/konsisten Indikator perkembangan sikap dan tanggung jawab (dalam kelompok) 1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam melaksanakan tugas kelompok 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam melaksanakan tugas-tugas kelompok tetapi belum ajeg/konsisten
  • 9. 3. Sangat baikjika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten Bubuhkan tanda pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. Rasa ingin tahu N Tanggungjawab Nama O SB B KB SB B 1 2 3 4 5 6 7 8 ... 25 SB = sangat baik B = baik KB = kurang baik Banyuasin I, KepalaSekolah, Guru, Drs. Najamuddin Ida Royani NIP. September 2013 KB
  • 10. TUGAS 1 Petunjuk: 1. Bentuk menjadi 4 kelompok. 2. Kerjakan latihan berikut ini secara individu (sendiri-sendiri) terlebih dahulu. 3. Setelah dikerjakan sendiri, diskusikanlah hasil pekerjaan latihanmu kepada teman satu kelompokmu. 4. Pastikan bahwa kamu paham terhadap jawaban latihan ini. Akan ditunjuk secara acak beberapa diantara kalian untuk melaporkan dan satu siswa mengeejakan jawaban soalsoal latihan ini di papan tulis. Soal : 1. Dengan menggunakan garis bilangan, Tentukan : a. lima bilangan bulat yang terletak di sebelah kiri 3; b. enam bilangan bulat yang terletak disebelah kanan –2; c. empat bilangan bulat yang lebih dari –1; d. tujuh bilangan bulat yang kurang dari 2. Tentukan nilai x yang memenuhi a. x ≤ –1, pada S = {–6, –5, –4, –3, –2, –1, 0, 1, 2}; b. x > 2, pada S = {..., –3, –2, –1, 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6}; c. –5 < x ≤4, pada S = {–5, –4, –3, –2, –1, 0, 1, 2, 3, 4, 5}. Kemudian gambarlah masing-masing nilai-nilai tersebut pada garis bilangan. 3. Tanpa menggunakan alat bantu, hitunglah hasil penjumlahan bilangan bulat berikut ini. a. 23 + 19 b. (–42) + 27 c. 38 + (–53) d. (–46) + (–35) e. (–56) + 47 4. Tentukan nilai p yang memenuhi, sehingga kalimat matematika berikut ini menjadi benar. a. 8 + p = 15 b. p + (–4) = 1 c. (–12) + p = –3 d. –p + 6 = 4 e. 9 + (–p) = –5
  • 11. TUGAS 1 (PEKERJAAN RUMAH) 1. Hitunglah hasilnya. a. 9 – 3 e. –15 – 9 – 13 b. 5 – 8 f. 32 – 21 – 14 c. –13 – 9 g. –18 – 11 – (–24) d. 16 – (–6) h. (–7 – 27) – 18 Kemudian gambarlah masing-masing nilai-nilai tersebut pada garis bilangan. 2. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tanda “>” atau “<“, sehingga menjadi kalimat yang benar. a. –3 ... 5 c. –8 ... –13 b. 12 ... 27 d. 16 ... –24 e. 0 ... –1 h. 2 ... –21 f. 17 ... –15 i. –19 ... –14 g. –36 ... 42 j. 39 ... –7 3. Tanpa menggunakan alat bantu, hitunglah hasil penjumlahan bilangan bulat berikut ini. a. 32 + (–18) b. (–15) + 62 c. (–27) + (–14) + 75 d. (–34) + 46 + (–28) e. 68 + (–29) + (–45) 4. Jika n adalah bilangan bulat, tentukan nilai n agar menjadi kalimat yang benar. a. 7 – n = 2 b. n – 4 = –3 c. n – (–9) = 5 d. –8 – n = –1 e. –n – (–6) = 0
  • 12. TUGAS 2 Petunjuk: 5. Bentuk menjadi 4 kelompok. 6. Kerjakan latihan berikut ini secara individu (sendiri-sendiri) terlebih dahulu. 7. Setelah dikerjakan sendiri, diskusikanlah hasil pekerjaan latihanmu kepada teman satu kelompokmu. 8. Pastikan bahwa kamu paham terhadap jawaban latihan ini. Akan ditunjuk secara acak beberapa diantara kalian untuk melaporkan dan satu siswa mengeejakan jawaban soalsoal latihan ini di papan tulis. Soal: 1. Lengkapilah tabel berikut ! X (kali) 7 7 49 8 56 9 8 9 64 -70 -11 -77 -11 63 72 72 -10 -10 -90 -90 -88 -88 -99 -100 -121 2. Sebidang tanah berbentuk persegi panjang panjangnya 28 m dan lebarnya 12 m. Tanah itu ditanami jagung. Jarak setiap pohon jagung 50 cm. a. Berapa banyak pohon jagung yang dapat ditanam di atas tanah tersebut? b. Berapa banyak pohon jagung yang ditanam jika 1 m keliling tanah tidak ditanami? 3. Ganti nilai s dengan bilangan yang tepat. a. 9 × –s = –54 b. –120 : s = –5 c. s : 14 = –3 d. (–4 + 4) × 5 = s × (–5 +5) e. –s : (–35) : 7 =5
  • 13. 4. Sederhanakanlah operasi bilangan berpangkat berikut. a. 25 × 29 × 212= b. 25 × 36 × 46= 5. Hitunglah nilai dari operasi bilangan berpangkat berikut. a. 72 + 34 + 53= b. (92) x (24) =
  • 14. TUGAS 2 (PEKERJAAN RUMAH) 1. Sebuah mobil bergerak maju dari titik start dengan kecepatan 75 km per jam untuk menempuh titik finish jarak 600 km. Kemudian mobil itu bergerak mundur dari titik finish menuju titik start dengan kecepatan 25 km per jam. a. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mencapai titik finish? b. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mencapai titik start dari titik finish? Berapa rata-rata waktu yang digunakan untuk mencapai titik finish dan kembali ke titik start? 2. Tentukan nilai p dengan menggunakan sifat– sifat operasi pada bilangan bulat. a. p × 6 = 89 × (–18 + 18) p = ... b. (–4 × 62) × p = (–4 × 62) p = ... c. 6 × (21 – 7) = (6 × 21) – (5 × p) p = ... d. –8 × –9 = (–8 × 12) + (p × –8) p = ... 3. Hitunglah nilai dari operasi di bawah ini. a. (8 + 3)2 x 72= b. 112 – 33 = c. (36 : 6) + 55 =