SlideShare a Scribd company logo
PSIKOLOGI PENDIDIKAN 
TENTANG BAKAT 
8 November 2014 1
A. Pengertian Bakat 
Bakat adalah suatu kondisi pada seseorang yg 
memungkinkannya dgn suatu latihan khusus 
mencapai suatu kecapakan, pengetahuan, 
keterampilan khusus. 
1. Pengertian bakat menurut para ahli : 
a. M. Ngalim Purwanto 
Bakat itu ialah Aptitude/kecakapan 
pembawaan 
8 November 2014 2
b. Wiliam B. Michael 
Bakat dapat didefinisikan sebagai 
kemampuan seseorang, atau potensi 
hipotetis, untuk akuisisi pola tertentu, kurang 
atau lebihnya pelatihan yg didapat 
sebelumnya. 
Jadi Wiliam B. Michael meninjau bakat itu 
dari segi kemampuan individu utk melakukan 
sesuatu tugas, yg sedikit sekali tergantung kpd 
latihan. 
8 November 2014 3
c. Woordworth & Marquis 
Bakat adalah prestasi diprediksi dan dapat 
diukur dengan tes khusus dirancang. 
Mereka memberikan Definisi bahwa bakat itu 
adalah kemampuan (ability). 
Kemampuan (ability) mempunyai 3 arti, yaitu: 
 Prestasi (Kemampuan Sebenarnya) 
 Kapasitas (Potensi kemampuan) 
 Bakat (kualitas) 
8 November 2014 4
B. Dimensi-dimensi pokok Bakat 
Bakat itu mencakup 3 dimensi pokok, yaitu: 
1. Dimensi perseptual 
faktor-faktor yg meliputi : 
a. Kepekaan indera 
b. Perhatian 
c. Orientasi waktu 
d. Luasnya daerah persepsi 
e. Kecepatan, dan sebagainya 
8 November 2014 5
2. Dimensi Psikomotor 
Mencakup 6 faktor, yaitu : 
a. Kekuatan 
b. Impuls 
c. Kecapatan gerak 
d. Ketelitian/Ketepatan, terdiri dua macam ; 
 Kecepatan statis 
 Ketepatan dinamis 
e. Koordinasi 
f. Keluwesan (flexibility) 
8 November 2014 6
3. Dimensi Intelektual 
Meliputi 5 faktor, yaitu : 
a. Faktor Ingatan 
mencakup ; 
ingatan mengenai substansi 
ingatan mengenai relasi 
ingatan mengenai system 
b. Faktor Pengenalan 
mencakup ; 
Pengenalan terhadap keseluruhan informasi. 
Pengenalan terhadap golongan (kelas). 
Pengenalan terhadap hubungan-hubungan. 
Pengenalan terhadap bentuk dan struktur. 
Pengenalan terhadap kesimpulan. 
8 November 2014 7
c. Evaluatif 
` mencakup ; 
Evaluasi mengenai identitas 
Evaluasi mengenai relasi-relasi. 
Evaluasi terhadap system. 
Evaluasi terhadap penting tidaknya problrm 
(kepekaan terhadap problem yang dihadapi). 
8 November 2014 8
d. Berpikir konvergen (memusat) 
mencakup ; 
untuk menghasilkan nama-nama. 
untuk menghasilkan hubungan-hubungan. 
untuk menghasilkan system-sistem. 
untuk menghasilkan transformasi. 
untuk menghasilkan implikasi-implikasi yang 
unik. 
8 November 2014 9
e. Berpikir divergen (bercabang/menyebar) 
mencakup ; 
Faktor untuk menghasilkan unit-unit. 
Faktor untuk pengalihan kelas-kelas secara 
spontan. 
Faktor kelancaran dalam menghasilkan hubungan-hubungan. 
Faktor untuk menghasilkan system. 
Faktor untuk transfomasi divergen. 
Faktor untuk menyusun bagian-bagian menjadi 
garis besar atau kerangka. 
8 November 2014 10
C. Cara kita mengenal bakat seseorang 
Dilakukan dalam diagnosis tentang bakat adalah 
membuat urutan (ranking) mengenai berbagai bakat 
pada setiap individu. 
Prosedur yang biasanya ditempuh adalah : 
 Melakukan analisis jabatan (job-analysis) atau analisis 
lapangan studi untuk menemukan factor-faktor apa saja 
yang diperlukan supaya orang dapat berhasil dalam 
lapangan tersebut. 
 Dari hasil analisis itu dicabut pencandraan jabatan (job-description) 
atau pencandraan lapangan studi. 
 Dari pencandraan jabatan atau pencandraan lapangan 
studi itu diketahui persyaratan apa yang harus dipenuhi 
supaya individu dapat lebih berhasil dalam lapangan 
tersebut. 
 Dari persyaratan itu sebagai landasan disusun alat 
pengungkapnya (alat pengungkap bakat), yang biasanya 
berwujud test. 
8 November 2014 11
Identifikasi karakteristik dalam bentuk perilaku, 
Cara yg ditempuh sg berikut : 
 karakteristik belajar 
•Belajar lebih cepat dan lebih mudah 
• Menyukai tugas dan tantangan yang kompleks 
• Mengetahui banyak hal dimana anak lainya tidak 
mengetahuinya 
• Memiliki kosa kata yang sangat maju, dan 
kemampuan berbahasa sangat baik 
• Sudah dapat membaca pada usia yang sangat awal 
• Terampil dalam memecahkan masalah 
• Sering mengajukan pertanyaan yang kritis dan tidak 
teerduga 
• Menunjukkan rasa ingin tahu yang tinggi terhadap 
banyak hal 
8 November 2014 12
 karakteristik motivasi 
• konsisten dalam menyelesaikan tugas-tugas 
yang menjadi minatnya 
• Senang mengerjakan tugas secara 
independen, hanya sedikit memerlukan 
pengarahan 
• Komitmen kuat pada tugas yang dipilihnya. 
8 November 2014 13
Karaktersitik Kreativitas 
• Sensitif terhadap estetika 
• Suka bereksperimen, sering menemukan 
cara baru dalam mengerjakan tugas 
• Spontan dalam mengekresikan rasa humor 
• Banyak ide ketika menghadapi 
tantangan/problem 
8 November 2014 14
Karakteristik Sosial-emosional: 
• Memiliki rasa percaya diri yang kuat 
• Lebih menyukai teman yang lebih tua 
usianya dan memiliki kesamaan minat 
• Cenderung persfeksionis 
• Mudah menyesuiakan diri pada situasi baru 
8 November 2014 15
D. Cara mengembangkan bakat 
ada 3 metode dalam pengembangan bakat, 
yaitu : 
1. Stimulasi 
Faktor stimulan bakat dan minat bisa 
internal atau eksternal. Stimulan yang utama 
ialah kesadaran akan potensi diri, belajar dan 
terus belajar, konsentrasi dan fokus dengan 
kemampuan atau kelebihan diri kita. 
8 November 2014 16
2. Kreativitas 
berusahalah untuk kreatif dengan mencari 
inspirasi dari mana saja dan dari siapa saja. 
Kreativitas akan menuntun jalan kita menuju 
pengenalan dan pemahaman bakat, 
menumbuhkembangkan minat, sehingga kita 
bisa mengembangkannya agar bermanfaat 
untuk hidup kita. 
8 November 2014 17
3. Kejujuran dan ketulusan 
Kita harus jujur mengakui bakat yang kita 
miliki sekalipun tidak begitu kita minati. 
Ketulusan mensyukuri bakat dapat 
menumbuhkan minat meskipun perlu proses 
dan waktu. Bakat alami itu akan tetap ada, 
bisa dikembangkan dan dimanfaatkan 
dengan meningkatkan kekuatan minat 
8 November 2014 18
Peran orang tua dalam pengembangan bakat, 
dengan cara, yaitu : 
Patoklah prestasi akademis yang tinggi namun 
realistis buat anak. 
Tanamkanlah rasa optimis kepada mereka bahwa 
mereka bisa mencapainya. 
 Bicara dan bermain dengan anak, untuk 
meningkatkan kemampuan komunikasi. 
Berceritalah mengenai berbagai peristiwa yang 
sedang terjadi. 
Perhatikan apa yang mereka suka lakukan 
 Cari anggota keluarga yang bisa menjadi mentor 
membantu anak mengembangkan bakat mereka 
8 November 2014 19
Peran orang tua dan guru agar anak berprestasi 
adalah sbg berikut : 
 Orang tua dan guru harus menyadari bahwa setiap anak merupakan 
pribadi yang unik dan berbeda satu dengan yang lain. Perbedaan ini 
terjadi karena setiap anak mempunyai bakat, kemampuan, dan 
kebutuhan yang berbeda. 
 Setiap anak pasti mempunyai salah satu dari sembilan kecerdasan 
yang diberikan Allah SWT. Bahkan, ada juga anak yang memiliki 
lebih dari satu kecerdasan. Kecerdasan itu adalah kecerdasan 
linguistik, matematika-logika, ruang-visual, musik, naturalis, 
interpersonal, intrapersonal, kemampuan olah tubuh, dan spiritual. 
 Membantu anak untuk mengembangkan potensi yang dimilikinya. 
 Sampaikan materi sesuai dengan kebutuhan, perkembangan, 
kemampuan dan bakat anak. 
 Prestasi anak bukanlah prestasi untuk orang tuanya. Prestasi itu 
untuk diri anak itu sendiri. Orang tua hanya mengarahkan dengan 
benar dan membantu anak dengan cara-cara yang disukai anak 
8 November 2014 20
Sekian Terima Kasih 
KAUYUHAN BAPANDER 
8 November 2014 21

More Related Content

What's hot

Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)
Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)
Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)
Rima Trianingsih
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
alvinnoor
 
Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)Ali Murfi
 
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
vina serevina
 
07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif
Nhia Item
 
KONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BKKONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BK
Nur Arifaizal Basri
 
Prinsip perkembangan menurut hurlock
Prinsip perkembangan menurut hurlockPrinsip perkembangan menurut hurlock
Prinsip perkembangan menurut hurlockKaRen GiNting
 
Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...
Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...
Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...
Arif Winahyu
 
Soal bimbingan konseling
Soal bimbingan konselingSoal bimbingan konseling
Soal bimbingan konseling
Riky Dony Ardian
 
Isu-Isu Perkembangan
Isu-Isu PerkembanganIsu-Isu Perkembangan
Isu-Isu Perkembangan
Yunita Siswanti
 
4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
ardhian zahroni
 
power point mengenal bakat dan minat
power point mengenal bakat dan minatpower point mengenal bakat dan minat
power point mengenal bakat dan minat
Dini1115500023
 
Teori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersTeori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersAi Nurhasanah
 
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
Andina Aulia Rachma
 
Kemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta DidikKemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta Didik
Fitri Yusmaniah
 
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadianPsikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadianAfra Balqis
 
Model-model Penelitian Pengembangan
Model-model Penelitian PengembanganModel-model Penelitian Pengembangan
Model-model Penelitian Pengembangan
Yamanto Isa
 
Pedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikPedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikTyasMommy Cozy Azalea
 
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di smaLaporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di smaSiti Khoirunika
 

What's hot (20)

Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)
Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)
Teori teori perkembangan moral (piaget & kohlberg)
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
 
Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
Makalah Psikologi Pendidikan : Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
 
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
 
07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif07. teori belajar kognitif
07. teori belajar kognitif
 
KONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BKKONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BK
 
Prinsip perkembangan menurut hurlock
Prinsip perkembangan menurut hurlockPrinsip perkembangan menurut hurlock
Prinsip perkembangan menurut hurlock
 
Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...
Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...
Laporan observasi Perkembangan Siswa Sekolah Dasar Negeri 04 Jaten kec.Jaten ...
 
Soal bimbingan konseling
Soal bimbingan konselingSoal bimbingan konseling
Soal bimbingan konseling
 
Isu-Isu Perkembangan
Isu-Isu PerkembanganIsu-Isu Perkembangan
Isu-Isu Perkembangan
 
Tes bakat
Tes bakatTes bakat
Tes bakat
 
4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
 
power point mengenal bakat dan minat
power point mengenal bakat dan minatpower point mengenal bakat dan minat
power point mengenal bakat dan minat
 
Teori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersTeori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. Rogers
 
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
 
Kemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta DidikKemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta Didik
 
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadianPsikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
 
Model-model Penelitian Pengembangan
Model-model Penelitian PengembanganModel-model Penelitian Pengembangan
Model-model Penelitian Pengembangan
 
Pedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didikPedoman observasi untuk peserta didik
Pedoman observasi untuk peserta didik
 
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di smaLaporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
 

Viewers also liked

PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYAPERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYAWayan Permadi
 
Bakat dan minat
Bakat dan minatBakat dan minat
Bakat dan minatclara_septina
 
Contoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikan
Contoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikanContoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikan
Contoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikanIndriati Dewi
 
Makalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan Belajar
Makalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan BelajarMakalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan Belajar
Makalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan Belajar
Fian DeBoris
 
Perkembangan sosial anak usia sd
Perkembangan sosial anak usia sdPerkembangan sosial anak usia sd
Perkembangan sosial anak usia sdShinta Nz
 
Makalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada Siswa
Makalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada SiswaMakalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada Siswa
Makalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada Siswa
FAJAR MENTARI
 
Pendekatan dan Model Audit Komunikasi
Pendekatan dan Model Audit KomunikasiPendekatan dan Model Audit Komunikasi
Pendekatan dan Model Audit Komunikasi
Hafidz Wahyuddin
 
Guru sebagai pengajar dan pendidik
Guru sebagai pengajar dan pendidikGuru sebagai pengajar dan pendidik
Guru sebagai pengajar dan pendidikNur Arifaizal Basri
 
Teori dan filsafat politik pemerintahan
Teori dan filsafat politik pemerintahanTeori dan filsafat politik pemerintahan
Teori dan filsafat politik pemerintahanBKPP kabupaten Bandung
 
Power point psikologi
Power point psikologiPower point psikologi
Power point psikologiabah34
 
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUMPENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUMFitriAmaliyah
 
02 Psikologi
02   Psikologi02   Psikologi
02 PsikologiWanBK Leo
 
Tahap dan proses belajar
Tahap dan proses belajarTahap dan proses belajar
Tahap dan proses belajar
Bekha Mahardhika
 
Pengantar Psikologi
Pengantar PsikologiPengantar Psikologi
Pengantar Psikologi
Seta Wicaksana
 
PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...
PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...
PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...
Dadang DjokoKaryanto
 
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA ppt
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA pptPERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA ppt
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA pptWayan Permadi
 
Contoh karya tulis ilmiah lengkap
Contoh karya tulis ilmiah lengkapContoh karya tulis ilmiah lengkap
Contoh karya tulis ilmiah lengkap
Giyanti Gie
 
Psikologi Power Point
Psikologi Power PointPsikologi Power Point
Psikologi Power Pointalekbadrudin
 
Makalah Pengelolaan Perpustakaan
Makalah Pengelolaan PerpustakaanMakalah Pengelolaan Perpustakaan
Makalah Pengelolaan Perpustakaannoviantidyahayu
 

Viewers also liked (19)

PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYAPERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA
 
Bakat dan minat
Bakat dan minatBakat dan minat
Bakat dan minat
 
Contoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikan
Contoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikanContoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikan
Contoh makalah pengaruh perpustakaan sekolah terhadap mutu pendidikan
 
Makalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan Belajar
Makalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan BelajarMakalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan Belajar
Makalah Psikologi Pendidikan ABK Kesulitan Belajar
 
Perkembangan sosial anak usia sd
Perkembangan sosial anak usia sdPerkembangan sosial anak usia sd
Perkembangan sosial anak usia sd
 
Makalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada Siswa
Makalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada SiswaMakalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada Siswa
Makalah Peran Perpustakaan Sekolah dalam Usaha Menumbuhkan Minat Baca Pada Siswa
 
Pendekatan dan Model Audit Komunikasi
Pendekatan dan Model Audit KomunikasiPendekatan dan Model Audit Komunikasi
Pendekatan dan Model Audit Komunikasi
 
Guru sebagai pengajar dan pendidik
Guru sebagai pengajar dan pendidikGuru sebagai pengajar dan pendidik
Guru sebagai pengajar dan pendidik
 
Teori dan filsafat politik pemerintahan
Teori dan filsafat politik pemerintahanTeori dan filsafat politik pemerintahan
Teori dan filsafat politik pemerintahan
 
Power point psikologi
Power point psikologiPower point psikologi
Power point psikologi
 
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUMPENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
PENGANTAR PSIKOLOGI UMUM
 
02 Psikologi
02   Psikologi02   Psikologi
02 Psikologi
 
Tahap dan proses belajar
Tahap dan proses belajarTahap dan proses belajar
Tahap dan proses belajar
 
Pengantar Psikologi
Pengantar PsikologiPengantar Psikologi
Pengantar Psikologi
 
PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...
PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...
PSIKOLOGI PENDIDIKAN,"PERSPEKTIF PERKEMBANGAN & PERTUMBUHAN INDIVIDU SERTA PE...
 
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA ppt
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA pptPERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA ppt
PERKEMBANGAN BAKAT ANAK DAN CARA PENGUKURANNYA ppt
 
Contoh karya tulis ilmiah lengkap
Contoh karya tulis ilmiah lengkapContoh karya tulis ilmiah lengkap
Contoh karya tulis ilmiah lengkap
 
Psikologi Power Point
Psikologi Power PointPsikologi Power Point
Psikologi Power Point
 
Makalah Pengelolaan Perpustakaan
Makalah Pengelolaan PerpustakaanMakalah Pengelolaan Perpustakaan
Makalah Pengelolaan Perpustakaan
 

Similar to Psikologi pendidikan tentang bakat

Buku saku psikologi anak berbakat
Buku saku psikologi anak berbakatBuku saku psikologi anak berbakat
Buku saku psikologi anak berbakat
Endah Three Septyana
 
pembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptx
pembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptxpembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptx
pembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptx
EstyRokhyani3
 
Bakat & minat
Bakat & minat Bakat & minat
Bakat & minat
Shan Cyu
 
- bakat.ppt
- bakat.ppt- bakat.ppt
- bakat.ppt
AlanAuliyah
 
Metode mengajar
Metode mengajarMetode mengajar
Metode mengajar
eunmi song
 
METODE CERITA.ppt
METODE CERITA.pptMETODE CERITA.ppt
METODE CERITA.ppt
SuyantoUnesa1
 
Kecerdasan majemuk scara umum dan penerapanya
Kecerdasan majemuk scara umum dan penerapanyaKecerdasan majemuk scara umum dan penerapanya
Kecerdasan majemuk scara umum dan penerapanya
Rama Risky
 
MINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAH
MINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAHMINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAH
MINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAH
wirdha4
 
Rpl Bidang Pribadi
Rpl Bidang PribadiRpl Bidang Pribadi
Rpl Bidang Pribadi
Afy Luna
 
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
Jerry Saribun
 
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
Jerry Saribun
 
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
ssuser02246b1
 
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
SitiMarwah32
 
Kepelbagaian Pelajar RPH
Kepelbagaian Pelajar RPHKepelbagaian Pelajar RPH
Kepelbagaian Pelajar RPH
wanhafshah
 
Lkt paudni materi
Lkt paudni materiLkt paudni materi
Lkt paudni materiPaud Topkids
 
Kepribadian dan Individualitas
Kepribadian dan IndividualitasKepribadian dan Individualitas
Kepribadian dan Individualitas
Wulandari Rima Kumari
 
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaT
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaTKemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaT
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaT
Muhammad Affrini Azim Zahari
 
380744540 rpl-bidang-karir
380744540 rpl-bidang-karir380744540 rpl-bidang-karir
380744540 rpl-bidang-karir
Tatakustara
 
MATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdf
MATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdfMATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdf
MATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdf
HengkiFebriyanto
 

Similar to Psikologi pendidikan tentang bakat (20)

Buku saku psikologi anak berbakat
Buku saku psikologi anak berbakatBuku saku psikologi anak berbakat
Buku saku psikologi anak berbakat
 
pembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptx
pembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptxpembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptx
pembelajaran yang menaruikERDIFERENSIASI NEW.pptx
 
Bakat & minat
Bakat & minat Bakat & minat
Bakat & minat
 
- bakat.ppt
- bakat.ppt- bakat.ppt
- bakat.ppt
 
Metode mengajar
Metode mengajarMetode mengajar
Metode mengajar
 
Trait and-factor
Trait and-factorTrait and-factor
Trait and-factor
 
METODE CERITA.ppt
METODE CERITA.pptMETODE CERITA.ppt
METODE CERITA.ppt
 
Kecerdasan majemuk scara umum dan penerapanya
Kecerdasan majemuk scara umum dan penerapanyaKecerdasan majemuk scara umum dan penerapanya
Kecerdasan majemuk scara umum dan penerapanya
 
MINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAH
MINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAHMINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAH
MINAT DAN BAKAT ANAK PRA SEKOLAH
 
Rpl Bidang Pribadi
Rpl Bidang PribadiRpl Bidang Pribadi
Rpl Bidang Pribadi
 
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
 
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
327155295 panduan-pentadbiran-pentaksiran-ppsi-i ke-p-2016-pdf
 
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
 
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
 
Kepelbagaian Pelajar RPH
Kepelbagaian Pelajar RPHKepelbagaian Pelajar RPH
Kepelbagaian Pelajar RPH
 
Lkt paudni materi
Lkt paudni materiLkt paudni materi
Lkt paudni materi
 
Kepribadian dan Individualitas
Kepribadian dan IndividualitasKepribadian dan Individualitas
Kepribadian dan Individualitas
 
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaT
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaTKemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaT
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi-KbaT
 
380744540 rpl-bidang-karir
380744540 rpl-bidang-karir380744540 rpl-bidang-karir
380744540 rpl-bidang-karir
 
MATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdf
MATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdfMATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdf
MATERI 2 - Mengenali dan Memahami Karakter Peserta Didik.pdf
 

More from Reddy Prayudie

Pengadministrasi umum
Pengadministrasi umumPengadministrasi umum
Pengadministrasi umum
Reddy Prayudie
 
Kasubag umum
Kasubag umumKasubag umum
Kasubag umum
Reddy Prayudie
 
Analis jabatan
Analis jabatanAnalis jabatan
Analis jabatan
Reddy Prayudie
 
Pengadministrasi keamanan dan ketertiban
Pengadministrasi keamanan dan ketertibanPengadministrasi keamanan dan ketertiban
Pengadministrasi keamanan dan ketertiban
Reddy Prayudie
 
Kasi trantib
Kasi trantibKasi trantib
Kasi trantib
Reddy Prayudie
 
Pengumpul data ketentraman dan ketertiban
Pengumpul data ketentraman dan ketertibanPengumpul data ketentraman dan ketertiban
Pengumpul data ketentraman dan ketertiban
Reddy Prayudie
 
Pengelola dokumen perijinan
Pengelola dokumen perijinanPengelola dokumen perijinan
Pengelola dokumen perijinan
Reddy Prayudie
 
saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...
saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...
saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...
Reddy Prayudie
 
Analis pembangunan
Analis pembangunanAnalis pembangunan
Analis pembangunan
Reddy Prayudie
 
Penyusun rencana dan program (perencanaan)
Penyusun rencana dan program (perencanaan)Penyusun rencana dan program (perencanaan)
Penyusun rencana dan program (perencanaan)
Reddy Prayudie
 
Formulir anjab subbag perencanaan
Formulir anjab subbag perencanaanFormulir anjab subbag perencanaan
Formulir anjab subbag perencanaan
Reddy Prayudie
 
Anjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan program
Anjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan programAnjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan program
Anjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan program
Reddy Prayudie
 
Penyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahan
Penyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahanPenyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahan
Penyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahan
Reddy Prayudie
 
Kasi pem
Kasi pemKasi pem
Kasi pem
Reddy Prayudie
 
Pengadministrasi pemerintahan
Pengadministrasi pemerintahanPengadministrasi pemerintahan
Pengadministrasi pemerintahan
Reddy Prayudie
 
Analis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatan
Analis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatanAnalis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatan
Analis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatan
Reddy Prayudie
 
Formulir anjab subbag keuangan
Formulir anjab subbag keuanganFormulir anjab subbag keuangan
Formulir anjab subbag keuangan
Reddy Prayudie
 
Anjab penata laporan keuangan
Anjab penata laporan keuanganAnjab penata laporan keuangan
Anjab penata laporan keuangan
Reddy Prayudie
 
Anjab jfu bendahara
Anjab jfu bendaharaAnjab jfu bendahara
Anjab jfu bendahara
Reddy Prayudie
 
Kasi kesra
Kasi kesraKasi kesra
Kasi kesra
Reddy Prayudie
 

More from Reddy Prayudie (20)

Pengadministrasi umum
Pengadministrasi umumPengadministrasi umum
Pengadministrasi umum
 
Kasubag umum
Kasubag umumKasubag umum
Kasubag umum
 
Analis jabatan
Analis jabatanAnalis jabatan
Analis jabatan
 
Pengadministrasi keamanan dan ketertiban
Pengadministrasi keamanan dan ketertibanPengadministrasi keamanan dan ketertiban
Pengadministrasi keamanan dan ketertiban
 
Kasi trantib
Kasi trantibKasi trantib
Kasi trantib
 
Pengumpul data ketentraman dan ketertiban
Pengumpul data ketentraman dan ketertibanPengumpul data ketentraman dan ketertiban
Pengumpul data ketentraman dan ketertiban
 
Pengelola dokumen perijinan
Pengelola dokumen perijinanPengelola dokumen perijinan
Pengelola dokumen perijinan
 
saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...
saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...
saya tidak mengharapkan apa2 dari saudara, saya hanya minta doa anda untuk me...
 
Analis pembangunan
Analis pembangunanAnalis pembangunan
Analis pembangunan
 
Penyusun rencana dan program (perencanaan)
Penyusun rencana dan program (perencanaan)Penyusun rencana dan program (perencanaan)
Penyusun rencana dan program (perencanaan)
 
Formulir anjab subbag perencanaan
Formulir anjab subbag perencanaanFormulir anjab subbag perencanaan
Formulir anjab subbag perencanaan
 
Anjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan program
Anjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan programAnjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan program
Anjab jfu pengumpul & pengolah data bahan perencanaan program
 
Penyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahan
Penyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahanPenyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahan
Penyusun bahan pembinaan administrasi kecamatan dan kelurahan
 
Kasi pem
Kasi pemKasi pem
Kasi pem
 
Pengadministrasi pemerintahan
Pengadministrasi pemerintahanPengadministrasi pemerintahan
Pengadministrasi pemerintahan
 
Analis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatan
Analis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatanAnalis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatan
Analis penyelenggaraan tugas pemerintahan kecamatan
 
Formulir anjab subbag keuangan
Formulir anjab subbag keuanganFormulir anjab subbag keuangan
Formulir anjab subbag keuangan
 
Anjab penata laporan keuangan
Anjab penata laporan keuanganAnjab penata laporan keuangan
Anjab penata laporan keuangan
 
Anjab jfu bendahara
Anjab jfu bendaharaAnjab jfu bendahara
Anjab jfu bendahara
 
Kasi kesra
Kasi kesraKasi kesra
Kasi kesra
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

Psikologi pendidikan tentang bakat

  • 1. PSIKOLOGI PENDIDIKAN TENTANG BAKAT 8 November 2014 1
  • 2. A. Pengertian Bakat Bakat adalah suatu kondisi pada seseorang yg memungkinkannya dgn suatu latihan khusus mencapai suatu kecapakan, pengetahuan, keterampilan khusus. 1. Pengertian bakat menurut para ahli : a. M. Ngalim Purwanto Bakat itu ialah Aptitude/kecakapan pembawaan 8 November 2014 2
  • 3. b. Wiliam B. Michael Bakat dapat didefinisikan sebagai kemampuan seseorang, atau potensi hipotetis, untuk akuisisi pola tertentu, kurang atau lebihnya pelatihan yg didapat sebelumnya. Jadi Wiliam B. Michael meninjau bakat itu dari segi kemampuan individu utk melakukan sesuatu tugas, yg sedikit sekali tergantung kpd latihan. 8 November 2014 3
  • 4. c. Woordworth & Marquis Bakat adalah prestasi diprediksi dan dapat diukur dengan tes khusus dirancang. Mereka memberikan Definisi bahwa bakat itu adalah kemampuan (ability). Kemampuan (ability) mempunyai 3 arti, yaitu:  Prestasi (Kemampuan Sebenarnya)  Kapasitas (Potensi kemampuan)  Bakat (kualitas) 8 November 2014 4
  • 5. B. Dimensi-dimensi pokok Bakat Bakat itu mencakup 3 dimensi pokok, yaitu: 1. Dimensi perseptual faktor-faktor yg meliputi : a. Kepekaan indera b. Perhatian c. Orientasi waktu d. Luasnya daerah persepsi e. Kecepatan, dan sebagainya 8 November 2014 5
  • 6. 2. Dimensi Psikomotor Mencakup 6 faktor, yaitu : a. Kekuatan b. Impuls c. Kecapatan gerak d. Ketelitian/Ketepatan, terdiri dua macam ;  Kecepatan statis  Ketepatan dinamis e. Koordinasi f. Keluwesan (flexibility) 8 November 2014 6
  • 7. 3. Dimensi Intelektual Meliputi 5 faktor, yaitu : a. Faktor Ingatan mencakup ; ingatan mengenai substansi ingatan mengenai relasi ingatan mengenai system b. Faktor Pengenalan mencakup ; Pengenalan terhadap keseluruhan informasi. Pengenalan terhadap golongan (kelas). Pengenalan terhadap hubungan-hubungan. Pengenalan terhadap bentuk dan struktur. Pengenalan terhadap kesimpulan. 8 November 2014 7
  • 8. c. Evaluatif ` mencakup ; Evaluasi mengenai identitas Evaluasi mengenai relasi-relasi. Evaluasi terhadap system. Evaluasi terhadap penting tidaknya problrm (kepekaan terhadap problem yang dihadapi). 8 November 2014 8
  • 9. d. Berpikir konvergen (memusat) mencakup ; untuk menghasilkan nama-nama. untuk menghasilkan hubungan-hubungan. untuk menghasilkan system-sistem. untuk menghasilkan transformasi. untuk menghasilkan implikasi-implikasi yang unik. 8 November 2014 9
  • 10. e. Berpikir divergen (bercabang/menyebar) mencakup ; Faktor untuk menghasilkan unit-unit. Faktor untuk pengalihan kelas-kelas secara spontan. Faktor kelancaran dalam menghasilkan hubungan-hubungan. Faktor untuk menghasilkan system. Faktor untuk transfomasi divergen. Faktor untuk menyusun bagian-bagian menjadi garis besar atau kerangka. 8 November 2014 10
  • 11. C. Cara kita mengenal bakat seseorang Dilakukan dalam diagnosis tentang bakat adalah membuat urutan (ranking) mengenai berbagai bakat pada setiap individu. Prosedur yang biasanya ditempuh adalah :  Melakukan analisis jabatan (job-analysis) atau analisis lapangan studi untuk menemukan factor-faktor apa saja yang diperlukan supaya orang dapat berhasil dalam lapangan tersebut.  Dari hasil analisis itu dicabut pencandraan jabatan (job-description) atau pencandraan lapangan studi.  Dari pencandraan jabatan atau pencandraan lapangan studi itu diketahui persyaratan apa yang harus dipenuhi supaya individu dapat lebih berhasil dalam lapangan tersebut.  Dari persyaratan itu sebagai landasan disusun alat pengungkapnya (alat pengungkap bakat), yang biasanya berwujud test. 8 November 2014 11
  • 12. Identifikasi karakteristik dalam bentuk perilaku, Cara yg ditempuh sg berikut :  karakteristik belajar •Belajar lebih cepat dan lebih mudah • Menyukai tugas dan tantangan yang kompleks • Mengetahui banyak hal dimana anak lainya tidak mengetahuinya • Memiliki kosa kata yang sangat maju, dan kemampuan berbahasa sangat baik • Sudah dapat membaca pada usia yang sangat awal • Terampil dalam memecahkan masalah • Sering mengajukan pertanyaan yang kritis dan tidak teerduga • Menunjukkan rasa ingin tahu yang tinggi terhadap banyak hal 8 November 2014 12
  • 13.  karakteristik motivasi • konsisten dalam menyelesaikan tugas-tugas yang menjadi minatnya • Senang mengerjakan tugas secara independen, hanya sedikit memerlukan pengarahan • Komitmen kuat pada tugas yang dipilihnya. 8 November 2014 13
  • 14. Karaktersitik Kreativitas • Sensitif terhadap estetika • Suka bereksperimen, sering menemukan cara baru dalam mengerjakan tugas • Spontan dalam mengekresikan rasa humor • Banyak ide ketika menghadapi tantangan/problem 8 November 2014 14
  • 15. Karakteristik Sosial-emosional: • Memiliki rasa percaya diri yang kuat • Lebih menyukai teman yang lebih tua usianya dan memiliki kesamaan minat • Cenderung persfeksionis • Mudah menyesuiakan diri pada situasi baru 8 November 2014 15
  • 16. D. Cara mengembangkan bakat ada 3 metode dalam pengembangan bakat, yaitu : 1. Stimulasi Faktor stimulan bakat dan minat bisa internal atau eksternal. Stimulan yang utama ialah kesadaran akan potensi diri, belajar dan terus belajar, konsentrasi dan fokus dengan kemampuan atau kelebihan diri kita. 8 November 2014 16
  • 17. 2. Kreativitas berusahalah untuk kreatif dengan mencari inspirasi dari mana saja dan dari siapa saja. Kreativitas akan menuntun jalan kita menuju pengenalan dan pemahaman bakat, menumbuhkembangkan minat, sehingga kita bisa mengembangkannya agar bermanfaat untuk hidup kita. 8 November 2014 17
  • 18. 3. Kejujuran dan ketulusan Kita harus jujur mengakui bakat yang kita miliki sekalipun tidak begitu kita minati. Ketulusan mensyukuri bakat dapat menumbuhkan minat meskipun perlu proses dan waktu. Bakat alami itu akan tetap ada, bisa dikembangkan dan dimanfaatkan dengan meningkatkan kekuatan minat 8 November 2014 18
  • 19. Peran orang tua dalam pengembangan bakat, dengan cara, yaitu : Patoklah prestasi akademis yang tinggi namun realistis buat anak. Tanamkanlah rasa optimis kepada mereka bahwa mereka bisa mencapainya.  Bicara dan bermain dengan anak, untuk meningkatkan kemampuan komunikasi. Berceritalah mengenai berbagai peristiwa yang sedang terjadi. Perhatikan apa yang mereka suka lakukan  Cari anggota keluarga yang bisa menjadi mentor membantu anak mengembangkan bakat mereka 8 November 2014 19
  • 20. Peran orang tua dan guru agar anak berprestasi adalah sbg berikut :  Orang tua dan guru harus menyadari bahwa setiap anak merupakan pribadi yang unik dan berbeda satu dengan yang lain. Perbedaan ini terjadi karena setiap anak mempunyai bakat, kemampuan, dan kebutuhan yang berbeda.  Setiap anak pasti mempunyai salah satu dari sembilan kecerdasan yang diberikan Allah SWT. Bahkan, ada juga anak yang memiliki lebih dari satu kecerdasan. Kecerdasan itu adalah kecerdasan linguistik, matematika-logika, ruang-visual, musik, naturalis, interpersonal, intrapersonal, kemampuan olah tubuh, dan spiritual.  Membantu anak untuk mengembangkan potensi yang dimilikinya.  Sampaikan materi sesuai dengan kebutuhan, perkembangan, kemampuan dan bakat anak.  Prestasi anak bukanlah prestasi untuk orang tuanya. Prestasi itu untuk diri anak itu sendiri. Orang tua hanya mengarahkan dengan benar dan membantu anak dengan cara-cara yang disukai anak 8 November 2014 20
  • 21. Sekian Terima Kasih KAUYUHAN BAPANDER 8 November 2014 21