SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
PERSPEKTIF PENDIDIKAN
SAINS DAN MATEMATIKA
ANAK USIA DINI
DOSEN PENGAMPU:
Dr. Gusnawirta T. Fasli, M.Pd
Indah Dwi Sartika
7516150194
Elsa Cindrya
7516150190
Konsep pendidikan Sains
No Dimensi
perkembangan
Kontribusi/ nilai perkembangan
sains
Rasional/kondisi
1 Perkembangan kognitif 1. memfasilitasi secara optimal
perkembangan kognitif yang benar
Membantu
2. mengingat dan menginformasikan
yang diperolehnya
3. meningkatkan penguasaan
pengetahuan dari segi isi dan proses
Membuka
4. menguasai konsep sekaligus
mamahami dan mengaplikasikannya
5. menjadikan pemahaman lebih
bermakna dan fungsional
memberi kesempatan
6. menggunakan konsep dan prinsip
yang diperlajarinya dalam suasana
yang lebih real
1. aktivitas sains
memberi peluang
observasi, membaca,
eksperimen, diskusi,
dan sebagainya pada
anak
2. aktivitas sains dapat
menghindari
pembelajaran bersifat
menjajali (feeding) dan
hapalan saja yang
berfungsi hanya
mengasah daya pikir
semata
Konsep Sains Pada Perspektif Perkembangan
2 Perkembangan
afektif
1. menjadikan pengalaman afeksi yang
lebih membekas
2. menjadikan karakter tertentu mudah
mempribadi (mengindividualisasi)
3. meningkatkan pembentukan jatidiri
dan sikap-sikap sebagai ilmuan
4. membangun sikap positif terhadap
pengetahuan, orang dan alam
sekitarnya
5. memberikan kesempatan
mengekspresikan emosi pada
dunianya, sehingga perasaan lebih
berkembang, lebuh tersentuk
tentang yang dipelajarinya.
1. Pengenalan perilaku ditanamkan tidak
melalui sajian verbal semata, melainkan
diwujudkan dalam bentuk perbuatan nyata
2. Kegiatan memungkinkan frekuensi,
intensitas dan proporsi keterlibatan anak
terhadap nilai afeksi menjadi lebih tinggi
dan berkualitas
3. Menyediakan suasana menyenangkan
sesuai dengan tuntutan perilaku nyata
dalam kehidupan
3 Perkembangan
psikomotorik
1. Membantu memiliki kesanggupan
menggerakkan anggota tubuh dan
bagian-bagiannya
2. Membantu meningkatkan
keterampilan motorik (kasar maupun
halus)
3. Memfasilitasi irama dimensi
perkembangan motorik menjadi lebih
seimbang
4. Meningkatkan kemampuan
koordinasi (mind) dan kesanggupan
gerak tubuh
5. Meningkatkan kemampuan
memanipulasi obyek dan lingkungan
1. Secara umum aktifitas sains banyak
memberi pengalaman motorik yaitu
kesempatan memanipulasi obyek dan
lingkungan
2. Aktivitas sains dapat menjadi pengganti
kegiatan motorik, misal: untuk motorik
kasar melalui bercocok tanam, dan motorik
halus melalui menulis, mengukur dan
memilah.
Eksplorasi, observasi dan eksperimen yang
merupakan bentuk kegiatan ilmiah pun
mendapatkan tempat yang sesuai dengan teori
belajar yang dinyatakan oleh Montessori.
Konsep Sains Pada Perspektif Aktivitas
Bermain
Montessori menyatakan bahwa pembelajaran
pada anak usia dini dapat menggunakan teori
“learning by doing”. Pembelajaran dilakukan
dengan mengutamakan penggunaan alat peraga
dan alat permainan. Ini berarti dalam
pembelajaran pada anak usia dini selalu
melibatkan berbagai bentuk alat dan permainan.
Konsep Sains Pada Perspektif Content/ Materi
Pembelajaran
Konsep pendidikan Matematika
Konsep Matematika Pada Perspektif Perkembangan
Matematika
Persamaan dan perbedaan, pengaturan
informasi/data, memahami tentang
angka, jumlah, pola-pola, ruang,
bentuk, perkiraan dan perbandingan
Selain kognitif, matematika juga dapat mengembangkan
aspek perkembangan lainnya misalnya bahasa, anak dapat
berlatih mengucapkan lambang bilangan. Kemudian anak
dapat menggunakan tangannya untuk menghitung benda,
yang akan mengembangkan motoriknya. Dan kegiatan lain
yang sesuai untuk mengembangkan aspek perkembangan
anak lainnya.
Konsep Matematika Pada Perspektif Aktivitas Bermain dan Content/
Materi Pembelajaran
Pada anak usia dibawah 3 tahun dapat dilakukan melalui
tiga tahap, yaitu:
1. Membilang, yaitu menyebutkan bilangan berdasarkan
urutan
2. Mencocokan setiap angka dengan benda yang sedang
dihitung
3. Membandingkan antara kelompok benda satu dengan
kelompok benda yang lain untuk mengetahui jumlah
benda yang lebih banyak, lebih sedikit, atau sama
Mengenal konsep
Pola merupakan susunan benda yang terdiri atas
warna, bentuk, jumlah, atau peristiwa.
Contoh susunan pola berdasarkan ukuran: besar,
kecil, besar, kecil. Susunan pola ber- dasarkan
warna: merah, biru, merah, biru. Dan, susunan pola
berdasarkan peristiwa sehari-hari: sesudah makan
biskuit, saya minum susu. Untuk mengembangkan
kemampuan mengenal pola dan hubungan, anak
perlu diberi banyak kesempatan untuk menggali
dan memanipulasi benda dan mencatat persamaan
dan perbedaanya.
Mengenalkan Konsep Pola dan Hubungan Pada Anak Usia Bawah
3 Tahun
Dimaksud di sini adalah anak mengenal bentuk-
bentuk geometri (segitiga, segi empat, persegi,
ling- karan) yang sama dan posisi dirinya dalam
suatu ruang.
Anak akan belajar bahwa benda yang satu
mempunyai bentuk yang sama dengan benda
yang satunya. Ketika anak melihat buah apel
dan bercerita, “Buah apel ini bentuknya seperti
bola,” maka sebenarnya anak sedang
mengembangkan pengertian tentang geometri.
Mengenalkan Konsep Hubungan Geometri dan Ruang pada anak usia
bawah 3 tahun
Memilih dan mengelompokan meliputi kemampuan
mengamati dan mencatat persamaan dan
perbedaan benda. Anak-anak usia di bawah tiga
tahun mengenal persamaan dan perbedaan
melalui kelima indera mereka pada saat
bereksplorasi dengan benda-benda di sekitar. Anak
belajar melalui memperhatikan, mendengar,
menyentuh, merasakan, mencium bau benda-
benda yang dimainkannya, sehingga mengetahui
benda-benda yang sama dan yang berbeda.
Mengenalkan konsep Memilih dan Mengelompokan pada anak usia
bawah 3 tahun
Konsep angka dikembangkan melalui 3 tahap,
1. Menghitung
2. Hubungan satu-satu
3. Menjumlah
Mengembangkan konsep angka pada anak usia 3-6
tahun
Tujuan mengenalkan pola dan hubungan pada
anak usia 3-6 tahun adalah mengenalkan dan
menganalisa pola-pola sederhana, menjiplak,
membuat, dan membuat perkiraan tentang
kemungkinan dari kelanjutan pola.
Mengembangkan Konsep Pola dan Hubungan pada anak usia 3-6
tahun
Pertama anak belajar mengenal bentuk-bentuk
sederhana (segitiga, lingkaran, segi empat).
Kedua, anak belajar tentang ciri-ciri dari setiap
bentuk geometri. Selanjutnya, anak belajar
menerapkan pengetahuannya untuk berkreasi
membangun dengan bentuk-bentuk geometri.
Mengembangkan Konsep Hubungan Geometri dan Ruang pada
anak usia 3-6 tahun
Anak belajar pengukuran dari berbagai
kesempatan melalui kegiatan yang
membutuhkan kreativitas. Tahap awal anak
tidak menggunakan alat, tetapi mengenalkan
konsep lebih panjang, lebih pendek, lebih
ringan, cepat, dan lebih lambat. Tahap
berikutnya, anak diajak menggunakan alat ukur
bukan standar, seperti pita, sepatu, dll. Pada
tahap lebih tinggi lagi, anak diajak menggunakan
jam dinding, penggaris, skala, termometer.
Mengembangkan Konsep Pengukuran pada anak usia 3-6
tahun
Pada awalnya anak
mulai memilih benda
tanpa tujuan.
Selanjutnya anak
memilih mainan
dengan tujuan,
misalnya berdasarkan
warna, ukuran, atau
bentuk.
Mengembangkan Konsep Pengumpulan, Pengaturan dan Tampilan
Data pada anak usia 3-6 tahun
Terima kasih

More Related Content

What's hot

Bahan 1 evaluasi anak usia dini
Bahan 1 evaluasi anak usia diniBahan 1 evaluasi anak usia dini
Bahan 1 evaluasi anak usia diniMuhaimin Abu Faiz
 
Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis Evaluasi
Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis EvaluasiMata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis Evaluasi
Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis EvaluasiAl Azhar Indonesia University
 
Makalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halus
Makalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halusMakalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halus
Makalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halusandreanapulu
 
Ppt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awalPpt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awalkhumairoh
 
Ppt perkembangan anak usia awal akhir
Ppt perkembangan anak usia awal akhirPpt perkembangan anak usia awal akhir
Ppt perkembangan anak usia awal akhirRifkaAnisa6
 
Ppt perkembangan kognitif dan bahasa bner
Ppt perkembangan kognitif dan bahasa bnerPpt perkembangan kognitif dan bahasa bner
Ppt perkembangan kognitif dan bahasa bnerSalma Van Licht
 
Hakikat pengenalan matematika anak usia dini
Hakikat pengenalan matematika anak usia diniHakikat pengenalan matematika anak usia dini
Hakikat pengenalan matematika anak usia diniTabixs Ahmad
 
Mengenal karakteristik anak usia dini
Mengenal karakteristik anak usia diniMengenal karakteristik anak usia dini
Mengenal karakteristik anak usia diniHana Hafifah
 
Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1Umi Arifah
 
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniPemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniMichelle Rumawir
 
Pendidikan seni rupa untuk anak usia dini
Pendidikan seni rupa untuk anak usia diniPendidikan seni rupa untuk anak usia dini
Pendidikan seni rupa untuk anak usia diniAgussani Algani
 
Pendidikan Montessori
Pendidikan MontessoriPendidikan Montessori
Pendidikan Montessoricutiegadget
 
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiLaporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiSchool
 
Strategi Pembelajaran PAUD
Strategi Pembelajaran PAUDStrategi Pembelajaran PAUD
Strategi Pembelajaran PAUDMichelle Rumawir
 

What's hot (20)

Bahan 1 evaluasi anak usia dini
Bahan 1 evaluasi anak usia diniBahan 1 evaluasi anak usia dini
Bahan 1 evaluasi anak usia dini
 
Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis Evaluasi
Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis EvaluasiMata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis Evaluasi
Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di PAUD - Jenis-Jenis Evaluasi
 
Makalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halus
Makalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halusMakalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halus
Makalah alat permainan edukatif untuk pengembangan motorik kasar dan halus
 
Sains untuk anak usia dini
Sains untuk anak usia diniSains untuk anak usia dini
Sains untuk anak usia dini
 
Ppt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awalPpt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awal
 
Ppt perkembangan anak usia awal akhir
Ppt perkembangan anak usia awal akhirPpt perkembangan anak usia awal akhir
Ppt perkembangan anak usia awal akhir
 
Ppt perkembangan kognitif dan bahasa bner
Ppt perkembangan kognitif dan bahasa bnerPpt perkembangan kognitif dan bahasa bner
Ppt perkembangan kognitif dan bahasa bner
 
Hakikat pengenalan matematika anak usia dini
Hakikat pengenalan matematika anak usia diniHakikat pengenalan matematika anak usia dini
Hakikat pengenalan matematika anak usia dini
 
Mengenal karakteristik anak usia dini
Mengenal karakteristik anak usia diniMengenal karakteristik anak usia dini
Mengenal karakteristik anak usia dini
 
Belajar melalui Bermain
Belajar melalui Bermain Belajar melalui Bermain
Belajar melalui Bermain
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUDPERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
 
Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1Psikologi Perkembangan 1
Psikologi Perkembangan 1
 
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniPemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
 
PPT Pengembangan Kognitif AUD
PPT Pengembangan Kognitif AUD PPT Pengembangan Kognitif AUD
PPT Pengembangan Kognitif AUD
 
Pendidikan seni rupa untuk anak usia dini
Pendidikan seni rupa untuk anak usia diniPendidikan seni rupa untuk anak usia dini
Pendidikan seni rupa untuk anak usia dini
 
Pendidikan Montessori
Pendidikan MontessoriPendidikan Montessori
Pendidikan Montessori
 
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiLaporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
 
Strategi Pembelajaran PAUD
Strategi Pembelajaran PAUDStrategi Pembelajaran PAUD
Strategi Pembelajaran PAUD
 
Sains bagi anak usia dini
Sains bagi anak usia diniSains bagi anak usia dini
Sains bagi anak usia dini
 
Pengembangan Seni AUD
Pengembangan Seni AUDPengembangan Seni AUD
Pengembangan Seni AUD
 

Viewers also liked

Ppt. media pembelajarn aud
Ppt. media pembelajarn audPpt. media pembelajarn aud
Ppt. media pembelajarn audnuruliman133
 
Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014
Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014
Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014Ns. Lutfi
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran Naily Mulyono
 
1. makalah pendidikan sains untuk paud
1. makalah pendidikan sains untuk paud1. makalah pendidikan sains untuk paud
1. makalah pendidikan sains untuk paudAzizah18595
 

Viewers also liked (6)

Dasar-dasar matematika dan sains
Dasar-dasar matematika dan sainsDasar-dasar matematika dan sains
Dasar-dasar matematika dan sains
 
Ppt. media pembelajarn aud
Ppt. media pembelajarn audPpt. media pembelajarn aud
Ppt. media pembelajarn aud
 
Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014
Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014
Presentasi sidang proposal skripsi, Lutfi Bahtiyar, 2014
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
 
Media 2 tik
Media 2 tikMedia 2 tik
Media 2 tik
 
1. makalah pendidikan sains untuk paud
1. makalah pendidikan sains untuk paud1. makalah pendidikan sains untuk paud
1. makalah pendidikan sains untuk paud
 

Similar to Math n sains

Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)
Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)
Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)EvaniaYafie
 
Praktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan Majemuk
Praktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan MajemukPraktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan Majemuk
Praktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan MajemukPENDIDIKANADALAHPENT
 
[1] sk & kd tematik 3
[1] sk & kd tematik 3[1] sk & kd tematik 3
[1] sk & kd tematik 3Asri Setiani
 
Ppt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkan
Ppt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkanPpt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkan
Ppt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkanrizka_pratiwi
 
Bab 1-perkembangan-anak-usia-dini
Bab 1-perkembangan-anak-usia-diniBab 1-perkembangan-anak-usia-dini
Bab 1-perkembangan-anak-usia-diniigankagusfian
 
[1] sk & kd tematik 1
[1] sk & kd tematik 1[1] sk & kd tematik 1
[1] sk & kd tematik 1Nova W
 
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxNurfiyaJannah
 
SK & KD Tematik KTSP Kelas 2
SK & KD Tematik KTSP Kelas 2SK & KD Tematik KTSP Kelas 2
SK & KD Tematik KTSP Kelas 2EKOSUPRIYADI10
 
metode pengembangan kognitif mteri 4.pptx
metode pengembangan kognitif mteri 4.pptxmetode pengembangan kognitif mteri 4.pptx
metode pengembangan kognitif mteri 4.pptxMillaMMaula
 
Resume landasan pendidikan dan pembelajaran matematika
Resume landasan pendidikan dan pembelajaran matematikaResume landasan pendidikan dan pembelajaran matematika
Resume landasan pendidikan dan pembelajaran matematikaMas Becak
 
Individual Contructivism - Makalah Terapan
Individual Contructivism - Makalah TerapanIndividual Contructivism - Makalah Terapan
Individual Contructivism - Makalah TerapanNi'matul Arofah
 
proposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docx
proposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docxproposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docx
proposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docxTitik Dewanto
 
PENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIB
PENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIBPENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIB
PENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIBMasriqon Masriqon
 
jurnal pengembangan kognitif 1.pdf
jurnal pengembangan kognitif 1.pdfjurnal pengembangan kognitif 1.pdf
jurnal pengembangan kognitif 1.pdfYunia47
 
Bermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdf
Bermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdfBermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdf
Bermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdfAlyaApriliana1
 
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik
Pembelajaran dengan pendekatan saintifikPembelajaran dengan pendekatan saintifik
Pembelajaran dengan pendekatan saintifikalmansyahnis .
 

Similar to Math n sains (20)

Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)
Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)
Pengembangan Materi Kognitif Math (Mencocokkan-Mengurutkan-Menghitung)
 
Jurnal paud
Jurnal paudJurnal paud
Jurnal paud
 
Praktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan Majemuk
Praktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan MajemukPraktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan Majemuk
Praktek Penyusunan Strategi Pembelajaran AUD Berbasis Kecerdasan Majemuk
 
[1] sk & kd tematik 3
[1] sk & kd tematik 3[1] sk & kd tematik 3
[1] sk & kd tematik 3
 
Ppt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkan
Ppt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkanPpt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkan
Ppt perkembanngan anak dan pembelajaran yg menyenangkan
 
Bab 1-perkembangan-anak-usia-dini
Bab 1-perkembangan-anak-usia-diniBab 1-perkembangan-anak-usia-dini
Bab 1-perkembangan-anak-usia-dini
 
[1] sk & kd tematik 1
[1] sk & kd tematik 1[1] sk & kd tematik 1
[1] sk & kd tematik 1
 
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
 
3B-K4-Hakikat_Sains_AUD.pdf
3B-K4-Hakikat_Sains_AUD.pdf3B-K4-Hakikat_Sains_AUD.pdf
3B-K4-Hakikat_Sains_AUD.pdf
 
SK & KD Tematik KTSP Kelas 2
SK & KD Tematik KTSP Kelas 2SK & KD Tematik KTSP Kelas 2
SK & KD Tematik KTSP Kelas 2
 
metode pengembangan kognitif mteri 4.pptx
metode pengembangan kognitif mteri 4.pptxmetode pengembangan kognitif mteri 4.pptx
metode pengembangan kognitif mteri 4.pptx
 
Resume landasan pendidikan dan pembelajaran matematika
Resume landasan pendidikan dan pembelajaran matematikaResume landasan pendidikan dan pembelajaran matematika
Resume landasan pendidikan dan pembelajaran matematika
 
Individual Contructivism - Makalah Terapan
Individual Contructivism - Makalah TerapanIndividual Contructivism - Makalah Terapan
Individual Contructivism - Makalah Terapan
 
proposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docx
proposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docxproposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docx
proposal skripsi kognitif dengan kertas krep.docx
 
PENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIB
PENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIBPENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIB
PENINGKATAN KEMAMPUAN KONSEP BILANGAN DAN OPERASINYA MELALUI MEDIA KANTONG AJAIB
 
jurnal pengembangan kognitif 1.pdf
jurnal pengembangan kognitif 1.pdfjurnal pengembangan kognitif 1.pdf
jurnal pengembangan kognitif 1.pdf
 
Bermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdf
Bermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdfBermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdf
Bermain_Matematika_yang_menyenangkan_dengan_anak_dirumah.pdf
 
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik
Pembelajaran dengan pendekatan saintifikPembelajaran dengan pendekatan saintifik
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik
 
Psikologi perkembangan
Psikologi perkembanganPsikologi perkembangan
Psikologi perkembangan
 
Psikologi perkembangan
Psikologi perkembanganPsikologi perkembangan
Psikologi perkembangan
 

More from cindrya

pernikahan dini
pernikahan dinipernikahan dini
pernikahan dinicindrya
 
Parenting
ParentingParenting
Parentingcindrya
 
Peneran media pembelajaran kreatif di sekolah
Peneran media pembelajaran kreatif di sekolahPeneran media pembelajaran kreatif di sekolah
Peneran media pembelajaran kreatif di sekolahcindrya
 
Modul praktikum bakat dan kreativitas
Modul praktikum bakat dan kreativitasModul praktikum bakat dan kreativitas
Modul praktikum bakat dan kreativitascindrya
 
Modul pengembangan bakat dan kreativitas
Modul pengembangan bakat dan kreativitasModul pengembangan bakat dan kreativitas
Modul pengembangan bakat dan kreativitascindrya
 
Perkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usia
Perkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usiaPerkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usia
Perkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usiacindrya
 
Tari AUD
Tari AUDTari AUD
Tari AUDcindrya
 
Kreativitas keberbakatan
Kreativitas keberbakatanKreativitas keberbakatan
Kreativitas keberbakatancindrya
 
perkembangan motorik anak usia dini
perkembangan motorik anak usia diniperkembangan motorik anak usia dini
perkembangan motorik anak usia dinicindrya
 
Pp autis
Pp autisPp autis
Pp autiscindrya
 
Pola makan dan kebiasaan makan
Pola makan dan kebiasaan makanPola makan dan kebiasaan makan
Pola makan dan kebiasaan makancindrya
 
Permasalahan fisik
Permasalahan fisikPermasalahan fisik
Permasalahan fisikcindrya
 
Adat perkawinan
Adat perkawinanAdat perkawinan
Adat perkawinancindrya
 
Keberbakatan
KeberbakatanKeberbakatan
Keberbakatancindrya
 
komunikasi interpersonal
komunikasi interpersonalkomunikasi interpersonal
komunikasi interpersonalcindrya
 
pendekatan saintifik
pendekatan saintifikpendekatan saintifik
pendekatan saintifikcindrya
 

More from cindrya (17)

pernikahan dini
pernikahan dinipernikahan dini
pernikahan dini
 
Parenting
ParentingParenting
Parenting
 
Peneran media pembelajaran kreatif di sekolah
Peneran media pembelajaran kreatif di sekolahPeneran media pembelajaran kreatif di sekolah
Peneran media pembelajaran kreatif di sekolah
 
Modul praktikum bakat dan kreativitas
Modul praktikum bakat dan kreativitasModul praktikum bakat dan kreativitas
Modul praktikum bakat dan kreativitas
 
Modul pengembangan bakat dan kreativitas
Modul pengembangan bakat dan kreativitasModul pengembangan bakat dan kreativitas
Modul pengembangan bakat dan kreativitas
 
Perkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usia
Perkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usiaPerkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usia
Perkembangan motorik anak usia dini sesuai tahapan usia
 
Tari AUD
Tari AUDTari AUD
Tari AUD
 
Kreativitas keberbakatan
Kreativitas keberbakatanKreativitas keberbakatan
Kreativitas keberbakatan
 
perkembangan motorik anak usia dini
perkembangan motorik anak usia diniperkembangan motorik anak usia dini
perkembangan motorik anak usia dini
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Pp autis
Pp autisPp autis
Pp autis
 
Pola makan dan kebiasaan makan
Pola makan dan kebiasaan makanPola makan dan kebiasaan makan
Pola makan dan kebiasaan makan
 
Permasalahan fisik
Permasalahan fisikPermasalahan fisik
Permasalahan fisik
 
Adat perkawinan
Adat perkawinanAdat perkawinan
Adat perkawinan
 
Keberbakatan
KeberbakatanKeberbakatan
Keberbakatan
 
komunikasi interpersonal
komunikasi interpersonalkomunikasi interpersonal
komunikasi interpersonal
 
pendekatan saintifik
pendekatan saintifikpendekatan saintifik
pendekatan saintifik
 

Recently uploaded

Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 

Recently uploaded (20)

Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 

Math n sains

  • 1. PERSPEKTIF PENDIDIKAN SAINS DAN MATEMATIKA ANAK USIA DINI DOSEN PENGAMPU: Dr. Gusnawirta T. Fasli, M.Pd Indah Dwi Sartika 7516150194 Elsa Cindrya 7516150190
  • 2. Konsep pendidikan Sains No Dimensi perkembangan Kontribusi/ nilai perkembangan sains Rasional/kondisi 1 Perkembangan kognitif 1. memfasilitasi secara optimal perkembangan kognitif yang benar Membantu 2. mengingat dan menginformasikan yang diperolehnya 3. meningkatkan penguasaan pengetahuan dari segi isi dan proses Membuka 4. menguasai konsep sekaligus mamahami dan mengaplikasikannya 5. menjadikan pemahaman lebih bermakna dan fungsional memberi kesempatan 6. menggunakan konsep dan prinsip yang diperlajarinya dalam suasana yang lebih real 1. aktivitas sains memberi peluang observasi, membaca, eksperimen, diskusi, dan sebagainya pada anak 2. aktivitas sains dapat menghindari pembelajaran bersifat menjajali (feeding) dan hapalan saja yang berfungsi hanya mengasah daya pikir semata Konsep Sains Pada Perspektif Perkembangan
  • 3. 2 Perkembangan afektif 1. menjadikan pengalaman afeksi yang lebih membekas 2. menjadikan karakter tertentu mudah mempribadi (mengindividualisasi) 3. meningkatkan pembentukan jatidiri dan sikap-sikap sebagai ilmuan 4. membangun sikap positif terhadap pengetahuan, orang dan alam sekitarnya 5. memberikan kesempatan mengekspresikan emosi pada dunianya, sehingga perasaan lebih berkembang, lebuh tersentuk tentang yang dipelajarinya. 1. Pengenalan perilaku ditanamkan tidak melalui sajian verbal semata, melainkan diwujudkan dalam bentuk perbuatan nyata 2. Kegiatan memungkinkan frekuensi, intensitas dan proporsi keterlibatan anak terhadap nilai afeksi menjadi lebih tinggi dan berkualitas 3. Menyediakan suasana menyenangkan sesuai dengan tuntutan perilaku nyata dalam kehidupan 3 Perkembangan psikomotorik 1. Membantu memiliki kesanggupan menggerakkan anggota tubuh dan bagian-bagiannya 2. Membantu meningkatkan keterampilan motorik (kasar maupun halus) 3. Memfasilitasi irama dimensi perkembangan motorik menjadi lebih seimbang 4. Meningkatkan kemampuan koordinasi (mind) dan kesanggupan gerak tubuh 5. Meningkatkan kemampuan memanipulasi obyek dan lingkungan 1. Secara umum aktifitas sains banyak memberi pengalaman motorik yaitu kesempatan memanipulasi obyek dan lingkungan 2. Aktivitas sains dapat menjadi pengganti kegiatan motorik, misal: untuk motorik kasar melalui bercocok tanam, dan motorik halus melalui menulis, mengukur dan memilah.
  • 4. Eksplorasi, observasi dan eksperimen yang merupakan bentuk kegiatan ilmiah pun mendapatkan tempat yang sesuai dengan teori belajar yang dinyatakan oleh Montessori. Konsep Sains Pada Perspektif Aktivitas Bermain Montessori menyatakan bahwa pembelajaran pada anak usia dini dapat menggunakan teori “learning by doing”. Pembelajaran dilakukan dengan mengutamakan penggunaan alat peraga dan alat permainan. Ini berarti dalam pembelajaran pada anak usia dini selalu melibatkan berbagai bentuk alat dan permainan.
  • 5. Konsep Sains Pada Perspektif Content/ Materi Pembelajaran
  • 6.
  • 7.
  • 8. Konsep pendidikan Matematika Konsep Matematika Pada Perspektif Perkembangan Matematika Persamaan dan perbedaan, pengaturan informasi/data, memahami tentang angka, jumlah, pola-pola, ruang, bentuk, perkiraan dan perbandingan
  • 9. Selain kognitif, matematika juga dapat mengembangkan aspek perkembangan lainnya misalnya bahasa, anak dapat berlatih mengucapkan lambang bilangan. Kemudian anak dapat menggunakan tangannya untuk menghitung benda, yang akan mengembangkan motoriknya. Dan kegiatan lain yang sesuai untuk mengembangkan aspek perkembangan anak lainnya.
  • 10. Konsep Matematika Pada Perspektif Aktivitas Bermain dan Content/ Materi Pembelajaran
  • 11. Pada anak usia dibawah 3 tahun dapat dilakukan melalui tiga tahap, yaitu: 1. Membilang, yaitu menyebutkan bilangan berdasarkan urutan 2. Mencocokan setiap angka dengan benda yang sedang dihitung 3. Membandingkan antara kelompok benda satu dengan kelompok benda yang lain untuk mengetahui jumlah benda yang lebih banyak, lebih sedikit, atau sama Mengenal konsep
  • 12. Pola merupakan susunan benda yang terdiri atas warna, bentuk, jumlah, atau peristiwa. Contoh susunan pola berdasarkan ukuran: besar, kecil, besar, kecil. Susunan pola ber- dasarkan warna: merah, biru, merah, biru. Dan, susunan pola berdasarkan peristiwa sehari-hari: sesudah makan biskuit, saya minum susu. Untuk mengembangkan kemampuan mengenal pola dan hubungan, anak perlu diberi banyak kesempatan untuk menggali dan memanipulasi benda dan mencatat persamaan dan perbedaanya. Mengenalkan Konsep Pola dan Hubungan Pada Anak Usia Bawah 3 Tahun
  • 13. Dimaksud di sini adalah anak mengenal bentuk- bentuk geometri (segitiga, segi empat, persegi, ling- karan) yang sama dan posisi dirinya dalam suatu ruang. Anak akan belajar bahwa benda yang satu mempunyai bentuk yang sama dengan benda yang satunya. Ketika anak melihat buah apel dan bercerita, “Buah apel ini bentuknya seperti bola,” maka sebenarnya anak sedang mengembangkan pengertian tentang geometri. Mengenalkan Konsep Hubungan Geometri dan Ruang pada anak usia bawah 3 tahun
  • 14. Memilih dan mengelompokan meliputi kemampuan mengamati dan mencatat persamaan dan perbedaan benda. Anak-anak usia di bawah tiga tahun mengenal persamaan dan perbedaan melalui kelima indera mereka pada saat bereksplorasi dengan benda-benda di sekitar. Anak belajar melalui memperhatikan, mendengar, menyentuh, merasakan, mencium bau benda- benda yang dimainkannya, sehingga mengetahui benda-benda yang sama dan yang berbeda. Mengenalkan konsep Memilih dan Mengelompokan pada anak usia bawah 3 tahun
  • 15. Konsep angka dikembangkan melalui 3 tahap, 1. Menghitung 2. Hubungan satu-satu 3. Menjumlah Mengembangkan konsep angka pada anak usia 3-6 tahun
  • 16. Tujuan mengenalkan pola dan hubungan pada anak usia 3-6 tahun adalah mengenalkan dan menganalisa pola-pola sederhana, menjiplak, membuat, dan membuat perkiraan tentang kemungkinan dari kelanjutan pola. Mengembangkan Konsep Pola dan Hubungan pada anak usia 3-6 tahun
  • 17. Pertama anak belajar mengenal bentuk-bentuk sederhana (segitiga, lingkaran, segi empat). Kedua, anak belajar tentang ciri-ciri dari setiap bentuk geometri. Selanjutnya, anak belajar menerapkan pengetahuannya untuk berkreasi membangun dengan bentuk-bentuk geometri. Mengembangkan Konsep Hubungan Geometri dan Ruang pada anak usia 3-6 tahun
  • 18. Anak belajar pengukuran dari berbagai kesempatan melalui kegiatan yang membutuhkan kreativitas. Tahap awal anak tidak menggunakan alat, tetapi mengenalkan konsep lebih panjang, lebih pendek, lebih ringan, cepat, dan lebih lambat. Tahap berikutnya, anak diajak menggunakan alat ukur bukan standar, seperti pita, sepatu, dll. Pada tahap lebih tinggi lagi, anak diajak menggunakan jam dinding, penggaris, skala, termometer. Mengembangkan Konsep Pengukuran pada anak usia 3-6 tahun
  • 19. Pada awalnya anak mulai memilih benda tanpa tujuan. Selanjutnya anak memilih mainan dengan tujuan, misalnya berdasarkan warna, ukuran, atau bentuk. Mengembangkan Konsep Pengumpulan, Pengaturan dan Tampilan Data pada anak usia 3-6 tahun