SlideShare a Scribd company logo
LOW BACK PAIN
(NYERI PUNGGUNG
BAWAH)
PENGERTIAN
Low Back Pain adalah perasaan tidak
enak di daerah tulang punggung bagian
bawah.
• D apat merupakan nyeri lokal
maupun nyeri radikular atau
keduanya.
• Nyeri terasa diantara sudut
iga terbawah dan lipat bokong
bawah yaitu didaerah lumbal
atau lumbosakral dan sering
disertai penjalaran nyeri
kearah tungkai dan kaki.
FAKTOR
RISIKO
• Usia
• Kurangnya latihan atau olahraga
• Postur tubuh yang tidak proporsional
yang dikombinasikan dengan
mekanisme gerak tubuh yang tidak
benar dapat menyebabkan stres dari
lumbal spine
• Berat tubuh (Obesitas)
• Trauma
FAKTOR RESIKO
• Berusia setengah baya atau lebih tua.
• Jenis kelamin laki-laki.
• Pernah mengalami cedera punggung
sebelumnya.
• Wanita hamil.
KLASIFIKASI
5
Berdasarkan
Perjalanan Klinis
•Acute Low Back
Pain
•Chronic Low
Back Pain
Berdasarkan
keluhan nyeri
•Nyeri yang
bersifat lokaL
•Nyeri radikulaR
•Nyeri menjalar
(referred pain)
TANDA DAN
GEJALA
• Simple Back Pain (LBP sederhana)
dengan karakteristik
– Adanya nyeri pada daerah lumbal atau
lumbosacral tanpa penjalaran atau
keterlibatan neurologis
– Nyeri mekanik, derajat nyeri bervariasi
setiap waktu, dan tergantung dari
aktivitas fisik
– Kondisi kesehatan pasien secara umum
adalah baik
7
DIAGNOSIS KLINIS
Anamnesis
Kapan?
Awal mula?
Lokasi?
Sifat Nyeri?
Kualitas nyeri?
Provokasi?
Faktor
memperberat/memperingan?
Trauma?
10
11
PEMERIKSAAN
FISIK UMUM
• Inspeksi
• Palpasi
• Pemeriksaan neurologik:
Pemeriksaan sensorik
Pemeriksaan motorik
Pemeriksaan refleks
12
PEMERIKSAAN YANG SERING
DILAKUKAN PADA PASIEN LBP
• Tes Laseque (Straight Leg
Raising=SLR)
• Crossed lasegue
• Tes Kernig
• Patrick sign (FABERE sign)
13
14
15
16
17
• X-ray
• Mielograf
• Computer Tomography Scan (CT-
scan) dan Magnetic Resonance
Imaging (MRI)
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
PENATALAKSANAAN
1. Medikamentosa:
- nonopioid : NSAID, aspirin,
paracetamol
- relaksan otot: eperison, tizanidin,
diazepam
2. Nonmedikamentosa: Edukasi.
19
A. TERAPI
KONSERVATIF
1. Tirah baring
2. Pembatasan aktivitas pasien
Sebaiknya hingga 3 bulan. Juga pembatasan mengangkat
berat hingga 10 kg untuk nyeri punggung sedang hingga
berat.
b. Terapi fisik
1. Diatermi/kompres panas/dingin
A. mengatasi nyeri dengan
mengatasi inflamasi dan spasme
otot.
B. akut dan edema: kompres dingin
C. kronik: dapat digunakan
kompres panas maupun dingin
D. macam pemanasan: radiasi infra
merah atau gelombang
elektromagnet (diatermi)
2. Korset lumbal
A. mencegah timbulnya eksaserbasi
akut atau nyeri pada NPB kronis
B. mengurangi beban pada diskus serta
dapat mengurangi spasme.
3. Latihan
A. Segera setelah nyeri
menghilang.
B. stres minimal: jalan
kaki, naik sepeda
atau berenang.
C. memelihara
fleksibilitas
fisiologik, kekuatan
otot, mobilitas sendi
dan jaringan lunak.
D. pemanjangan otot,
ligamen dan tendon
sehingga aliran darah
semakin meningkat.
INDIKASI BEDAH
LBP
• HNP dan Skiatika
• Stenosis spinalis
• Spondilolistesis
24
Hernia Nucleus
Pulposus
Definisi
 Hernia Nucleus Pulposus (HNP) atau herniasi diskus intervertebralis, yang
sering pula disebut sebagai Lumbar Disc Syndrome atau Lumbosacral
radiculopathies adalah penyebab tersering nyeri pugggung bawah yang
bersifat akut, kronik atau berulang.
 HNP adalah suatu penyakit dimana bantalan lunak diantara ruas-ruas
tulang belakang mengalami tekanan di bagian posterior atau lateral
sehingga nucleus pulposus pecah dan luruh sehingga terjadi penonjolan
melalui anulus fibrosus kedalam kanalis spinalis dan mengakibatkan
penekanan radiks saraf
Penyebab
• Trauma
• Tulang belakang→ jatuh, mengangkat beban berat
dengan posisi yang salah (membungkuk), obesitas
• Tulang leher (Whiplash Injury)→ kecelakaan mobil
• Proses degeneratif (usia)
• Kelainan congenital
KLASIFIKASI
Menurut lokasi penonjolan Nucleous Pulposus, terdapat 3 tipe :
Central
Posterolateral
Far-laterall
Berdasarkan lesi terkenanya terbagi atas :
Hernia Lumbosacralis
Hernia Servikalis
HerniaThorakalis
GEJALA KLINIS
:
• Hernia lumbosakralis
• Kekakuan atau
ketegangan, kelainan
bentuk tulang belakang.
• Nyeri radiasi pada paha,
betis dan kaki (nyeri
radikuler)
• Kombinasi
paresthesiasi, lemah,
dan kelemahan refleks.
Hernia Servicalis
1.Leher :
• Nyeri yang menyebar,sering pada scapula
• sakit kepala tumpul yang menetap, bitemporal ~ migren
• Otot nyeri dan pergerakan terbatas
2. Ekstremitas superior :
•Nyeri
•Paraestesia menyebar pada atas siku, punggung tangan jari
bagian tengah yang sering unilateral
•Lhermitte sign’s : Sensasi listrik yang tiba-tiba pada bawah
leher yang diakibatkan oleh fleksi leher.
•Spurling sign’s : Rasa nyeri pada leher yang diakibatkan
kepala didorong kebawah dan tekukan tersebut kearah sisi
yang terkena
Hernia thorakalis
• Nyeri radikal.
• Melemahnya anggota tubuh bagian bawah dapat
menyebabkan kejang paraparesis.
• Serangannya kadang-kadang mendadak dengan paraplegia.
ANAMNESIS
Nyeri mulai dari bokong,
menjalar kebagian belakang
lutut, kemudian ke tungkai
bawah (sifat nyeri radikuler).
Nyeri semakin hebat bila
penderita mengejan, batuk,
mengangkat barang berat.
Nyeri bertambah bila ditekan
antara daerah disebelah L5 –
S1 (garis antara dua krista
iliaka).
Nyeri Spontan
Sifat nyeri adalah khas, yaitu
dari posisi berbaring ke duduk
nyeri bertambah hebat,
sedangkan bila berbaring nyeri
berkurang atau hilang.
Pemeriksaan Fisik
•Gaya jalan yang khas,
membungkuk dan miring ke sisi
tungkai yang nyeri dengan fleksi
di sendi panggul dan lutut, serta
kaki yang berjingkat.
•Laseque test
•Braggard dan Siccard test
Pemeriksaan Penunjang :
1. Foto polos
2. MRI
3. CT scan
4. Elektromyografi
Penatalaksanaan
Konservatif :
1. Tirah baring
2. Asetaminofen
3. NSAID
4. Relaksan otot
5. Opioid
6. Antidepresan ajuvan dan antikonvulsan
7. Hipnotik sedatif
Non Konservatif
1. Latihan (jalan kaki, naik sepeda atau berenang) → dengan stres minimal
2. Proper body mechanics
OPERATIF
• Tindakan operatif HNP harus berdasarkan alasan
yang kuat yaitu berupa:
• Defisit neurologik memburuk.
• Gangguan otonom (miksi, defekasi, seksual).
• Paresis otot tungkai bawah.
• Laminectomy
• Discectomy
• Mikrodiskectomy
Edukasi
YANG PERLU DIPERHATIKAN OLEH
PENDERITA NYERI PUNGGUNG BAWAH
1. WAKTU BERDIRI
➢Jangan memakai sepatu dengan hak
tinggi
➢Jangan berdiri waktu yang lama, selingi
dengan jongkok
➢Berdiri dengan satu kaki
lebih tinggi
diletakkan
mengurangi
untuk
hiperlordosis lumbal
➢Bila mengambil sesuatu di tanah,
membungkuk, tapi tekuklah
jangan
lutut
➢Bila mengangkat benda berat,
renggangkan kedua kaki lalu tekuklah
lutut dan punggung tetap tegak dan
angkatlah barang tersebut sedekat
mungkin dengan tubuh
– Dianjurkan oleh raga perorangan seperti renang dan jogging.
2. WAKTU BERJALAN
➢Berjalanlah dengan posisi tegak, rileks dan jangan
tergesa-gesa
4. WAKTU TIDUR
➢Waktu tidur punggung dalam keadaan mendatar ( jangan pakai alas dari per )
5. OLAH RAGA
➢ Hindari oleh raga beregu, satu lawan satu karena akan
meningkatkan stress pada punggung
3. WAKTU DUDUK
➢Pilihlah tempat duduk dengan kriteria :
➢Busa jangan terlalu lunak
➢Bila duduk seluruh punggung harus
mungkin kontak dengan kursi
sebanyak
PENCEGAHAN
1. Menjaga agar berat
badan Anda sehat.
2. Berolahraga secara
teratur.
3. Mengangkat barang
dengan kekuatan
kaki, bukan
punggung.
4. Pastikan posisi kerja
Anda tidak
berkontribusi
terhadap rasa sakit
MATUR
SUKSMA

More Related Content

What's hot

Barthel index
Barthel indexBarthel index
Barthel index
Riva Zaniah
 
Frozen Shoulder.pptx
Frozen Shoulder.pptxFrozen Shoulder.pptx
Frozen Shoulder.pptx
aditya romadhon
 
USG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilanUSG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilan
Hendrik Sutopo
 
Morning Report Neurology
Morning Report NeurologyMorning Report Neurology
Morning Report Neurology
Phil Adit R
 
Modul : Ultrasound Therapy
Modul : Ultrasound TherapyModul : Ultrasound Therapy
Modul : Ultrasound Therapy
aditya romadhon
 
Cervical root syndrome
Cervical root syndromeCervical root syndrome
Cervical root syndrome
sriyulianti19
 
Teknik teknik PNF
Teknik teknik PNFTeknik teknik PNF
Teknik teknik PNF
Yanto Physio
 
1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)
1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)
1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)
Farhan Hady Danuatmaja
 
Frozen shoulder
Frozen shoulderFrozen shoulder
Frozen shoulder
Handini Kusuma Putri
 
Penyakit Akibat Kerja
Penyakit Akibat KerjaPenyakit Akibat Kerja
Penyakit Akibat Kerja
Ainur
 
Frozen shoulder
Frozen shoulderFrozen shoulder
Frozen shoulder
ciputchan
 
Nyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawahNyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawah
regiregene
 
Askep low back pain indah zen
Askep low back pain indah zenAskep low back pain indah zen
Askep low back pain indah zen
STIKES GRAHA MEDIKA
 
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalFisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Dokter Tekno
 
Sindroma koroner akut
Sindroma koroner akutSindroma koroner akut
Sindroma koroner akut
Fadel Muhammad Garishah
 
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatriwawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
Dhian Khikmah
 
Kejang demam
Kejang demamKejang demam
Kejang demam
wagamama6
 
Stroke case Philjeuwbens
Stroke case Philjeuwbens Stroke case Philjeuwbens
Stroke case Philjeuwbens
Phil Adit R
 
Power point nyeri
Power point nyeriPower point nyeri
Power point nyeri
Syahrir Maulana
 

What's hot (20)

Barthel index
Barthel indexBarthel index
Barthel index
 
Frozen Shoulder.pptx
Frozen Shoulder.pptxFrozen Shoulder.pptx
Frozen Shoulder.pptx
 
USG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilanUSG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilan
 
Morning Report Neurology
Morning Report NeurologyMorning Report Neurology
Morning Report Neurology
 
Modul : Ultrasound Therapy
Modul : Ultrasound TherapyModul : Ultrasound Therapy
Modul : Ultrasound Therapy
 
Cervical root syndrome
Cervical root syndromeCervical root syndrome
Cervical root syndrome
 
Teknik teknik PNF
Teknik teknik PNFTeknik teknik PNF
Teknik teknik PNF
 
1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)
1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)
1 05 209_pendekatan diagnosis limfadenopati(1)
 
Frozen shoulder
Frozen shoulderFrozen shoulder
Frozen shoulder
 
Penyakit Akibat Kerja
Penyakit Akibat KerjaPenyakit Akibat Kerja
Penyakit Akibat Kerja
 
Frozen shoulder
Frozen shoulderFrozen shoulder
Frozen shoulder
 
Nyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawahNyeri pinggang bawah
Nyeri pinggang bawah
 
Askep low back pain indah zen
Askep low back pain indah zenAskep low back pain indah zen
Askep low back pain indah zen
 
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalFisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normal
 
Sindroma koroner akut
Sindroma koroner akutSindroma koroner akut
Sindroma koroner akut
 
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatriwawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
 
Kejang demam
Kejang demamKejang demam
Kejang demam
 
Stroke case Philjeuwbens
Stroke case Philjeuwbens Stroke case Philjeuwbens
Stroke case Philjeuwbens
 
Power point nyeri
Power point nyeriPower point nyeri
Power point nyeri
 
Proses penyembuhan fraktur
Proses penyembuhan frakturProses penyembuhan fraktur
Proses penyembuhan fraktur
 

Similar to LBP-HNP DR LAN.pptx

HERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptx
HERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptxHERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptx
HERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptx
DrYeTe
 
Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)
Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)
Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)
Septyan Putra Yusandy
 
Lely rm refrat
Lely rm refratLely rm refrat
Lely rm refrat
laylinur
 
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptxPendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
alimadjid2
 
LBP Lucky.pptx
LBP Lucky.pptxLBP Lucky.pptx
LBP Lucky.pptx
lucky727131
 
Pr
PrPr
REFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptxREFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptx
peni28
 
NYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptx
NYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptxNYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptx
NYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptx
klinikpratamamarcil
 
Cervical Root Syndrome.pptx
Cervical Root Syndrome.pptxCervical Root Syndrome.pptx
Cervical Root Syndrome.pptx
sardiantidwitirta
 
Cara Mediagnosa HNP.pptx
Cara Mediagnosa HNP.pptxCara Mediagnosa HNP.pptx
Cara Mediagnosa HNP.pptx
ikhsan1611
 
409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx
409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx
409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx
ssusere3f9d6
 
Nyeri_Punggung_Bawah.pptx
Nyeri_Punggung_Bawah.pptxNyeri_Punggung_Bawah.pptx
Nyeri_Punggung_Bawah.pptx
AdityaPrambudhi1
 
PPT SAKROILITIS.pptx
PPT SAKROILITIS.pptxPPT SAKROILITIS.pptx
PPT SAKROILITIS.pptx
SitiSinarDewiAmelia
 
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan NeurologisMengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Seascape Surveys
 
PPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptx
PPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptxPPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptx
PPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptx
yenaharmelayati1
 
Nyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptx
Nyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptxNyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptx
Nyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptx
diana293024
 
Sakit pinggang
Sakit pinggangSakit pinggang
Sakit pinggang
Arva Taqiy Raditya
 
HNP
HNPHNP

Similar to LBP-HNP DR LAN.pptx (20)

HERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptx
HERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptxHERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptx
HERNIA NUKLEUS PULPOSUS.pptx
 
Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)
Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)
Kelompok 11 blok 4 skenario a(4)
 
Lely rm refrat
Lely rm refratLely rm refrat
Lely rm refrat
 
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptxPendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
 
LBP Lucky.pptx
LBP Lucky.pptxLBP Lucky.pptx
LBP Lucky.pptx
 
Pr
PrPr
Pr
 
PPT.pptx
PPT.pptxPPT.pptx
PPT.pptx
 
REFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptxREFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptx
 
NYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptx
NYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptxNYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptx
NYERI PUNGGUNG BAWAHsadfsdfgsdfgsddfgfdfgdfgs ..pptx
 
Cervical Root Syndrome.pptx
Cervical Root Syndrome.pptxCervical Root Syndrome.pptx
Cervical Root Syndrome.pptx
 
Cara Mediagnosa HNP.pptx
Cara Mediagnosa HNP.pptxCara Mediagnosa HNP.pptx
Cara Mediagnosa HNP.pptx
 
409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx
409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx
409325669-saraf-kejepit-ppt.pptx
 
Askep low back pain
Askep low back painAskep low back pain
Askep low back pain
 
Nyeri_Punggung_Bawah.pptx
Nyeri_Punggung_Bawah.pptxNyeri_Punggung_Bawah.pptx
Nyeri_Punggung_Bawah.pptx
 
PPT SAKROILITIS.pptx
PPT SAKROILITIS.pptxPPT SAKROILITIS.pptx
PPT SAKROILITIS.pptx
 
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan NeurologisMengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
 
PPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptx
PPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptxPPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptx
PPT PATOBIOLOGI G. MUSKOLUSKELETAL.pptx
 
Nyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptx
Nyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptxNyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptx
Nyeri-Punggung-Bawah-mawar final.pptx
 
Sakit pinggang
Sakit pinggangSakit pinggang
Sakit pinggang
 
HNP
HNPHNP
HNP
 

More from Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)

anscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptx
anscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptxanscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptx
anscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptx
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
RIB FRACTURE.pptx
 RIB FRACTURE.pptx RIB FRACTURE.pptx
Compartment_Syndrome - COK ver 02112022.ppt
Compartment_Syndrome - COK ver 02112022.pptCompartment_Syndrome - COK ver 02112022.ppt
Compartment_Syndrome - COK ver 02112022.ppt
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
COMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptx
COMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptxCOMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptx
COMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptx
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...
BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...
BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
malignantbonetumours-170608150210.pdf
malignantbonetumours-170608150210.pdfmalignantbonetumours-170608150210.pdf
malignantbonetumours-170608150210.pdf
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
Osteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptx
Osteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptxOsteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptx
Osteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptx
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
INTRO.pptx
INTRO.pptxINTRO.pptx
DISCUSSION KVN.pptx
DISCUSSION KVN.pptxDISCUSSION KVN.pptx
FEMUR.pptx
FEMUR.pptxFEMUR.pptx
Compartment Syndrome.pptx
Compartment Syndrome.pptxCompartment Syndrome.pptx
4 Juli 2022.pptx
4 Juli 2022.pptx4 Juli 2022.pptx
Kegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.ppt
Kegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.pptKegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.ppt
Kegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.ppt
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
G11-Principles of External Fixation.pdf
G11-Principles of External Fixation.pdfG11-Principles of External Fixation.pdf
G11-Principles of External Fixation.pdf
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
PPT.pptx
PPT.pptxPPT.pptx
Perlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptx
Perlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptxPerlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptx
Perlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptx
Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
 
Skoliosis (1).pptx
Skoliosis (1).pptxSkoliosis (1).pptx

More from Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida) (20)

anscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptx
anscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptxanscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptx
anscanjcs - jncjkanbsnjsjakbncjhakbscjka.pptx
 
RIB FRACTURE.pptx
 RIB FRACTURE.pptx RIB FRACTURE.pptx
RIB FRACTURE.pptx
 
Compartment_Syndrome - COK ver 02112022.ppt
Compartment_Syndrome - COK ver 02112022.pptCompartment_Syndrome - COK ver 02112022.ppt
Compartment_Syndrome - COK ver 02112022.ppt
 
COMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptx
COMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptxCOMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptx
COMPARTMENT SYNDROME-DR COKORDA.pptx
 
BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...
BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...
BIMBINGAN 7 - CTS, TTS, Neuropati, Peroneal Palsy, Neurogenic Bladder, HNP, R...
 
malignantbonetumours-170608150210.pdf
malignantbonetumours-170608150210.pdfmalignantbonetumours-170608150210.pdf
malignantbonetumours-170608150210.pdf
 
Osteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptx
Osteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptxOsteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptx
Osteosarcoma & Ewing Sarcoma.pptx
 
INTRO.pptx
INTRO.pptxINTRO.pptx
INTRO.pptx
 
DISCUSSION KVN.pptx
DISCUSSION KVN.pptxDISCUSSION KVN.pptx
DISCUSSION KVN.pptx
 
TATALAKSANA SARPUS ASY.pptx
TATALAKSANA SARPUS ASY.pptxTATALAKSANA SARPUS ASY.pptx
TATALAKSANA SARPUS ASY.pptx
 
FEMUR.pptx
FEMUR.pptxFEMUR.pptx
FEMUR.pptx
 
Compartment Syndrome.pptx
Compartment Syndrome.pptxCompartment Syndrome.pptx
Compartment Syndrome.pptx
 
Proposal.pptx
Proposal.pptxProposal.pptx
Proposal.pptx
 
4 Juli 2022.pptx
4 Juli 2022.pptx4 Juli 2022.pptx
4 Juli 2022.pptx
 
Kegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.ppt
Kegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.pptKegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.ppt
Kegawatan Muskuloskeletal Non Trauma.ppt
 
G11-Principles of External Fixation.pdf
G11-Principles of External Fixation.pdfG11-Principles of External Fixation.pdf
G11-Principles of External Fixation.pdf
 
PPT.pptx
PPT.pptxPPT.pptx
PPT.pptx
 
Perlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptx
Perlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptxPerlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptx
Perlengkapan VISITASI AKREDITASI LAM-PTKES 2022.pptx
 
KONAS Update 1 .pptx
KONAS Update 1 .pptxKONAS Update 1 .pptx
KONAS Update 1 .pptx
 
Skoliosis (1).pptx
Skoliosis (1).pptxSkoliosis (1).pptx
Skoliosis (1).pptx
 

Recently uploaded

jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
nurulkarunia4
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
FiikFiik
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
sulastri822782
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
LisnaKhairaniNasutio
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DamianLoveChannel
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
RheginaSalsabila
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
MFCorp
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTPPetunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
adhiwargamandiriseja
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
ssusera85899
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 

Recently uploaded (20)

jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTPPetunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 

LBP-HNP DR LAN.pptx

  • 1. LOW BACK PAIN (NYERI PUNGGUNG BAWAH)
  • 2. PENGERTIAN Low Back Pain adalah perasaan tidak enak di daerah tulang punggung bagian bawah. • D apat merupakan nyeri lokal maupun nyeri radikular atau keduanya. • Nyeri terasa diantara sudut iga terbawah dan lipat bokong bawah yaitu didaerah lumbal atau lumbosakral dan sering disertai penjalaran nyeri kearah tungkai dan kaki.
  • 3. FAKTOR RISIKO • Usia • Kurangnya latihan atau olahraga • Postur tubuh yang tidak proporsional yang dikombinasikan dengan mekanisme gerak tubuh yang tidak benar dapat menyebabkan stres dari lumbal spine • Berat tubuh (Obesitas) • Trauma
  • 4. FAKTOR RESIKO • Berusia setengah baya atau lebih tua. • Jenis kelamin laki-laki. • Pernah mengalami cedera punggung sebelumnya. • Wanita hamil.
  • 5. KLASIFIKASI 5 Berdasarkan Perjalanan Klinis •Acute Low Back Pain •Chronic Low Back Pain Berdasarkan keluhan nyeri •Nyeri yang bersifat lokaL •Nyeri radikulaR •Nyeri menjalar (referred pain)
  • 6. TANDA DAN GEJALA • Simple Back Pain (LBP sederhana) dengan karakteristik – Adanya nyeri pada daerah lumbal atau lumbosacral tanpa penjalaran atau keterlibatan neurologis – Nyeri mekanik, derajat nyeri bervariasi setiap waktu, dan tergantung dari aktivitas fisik – Kondisi kesehatan pasien secara umum adalah baik 7
  • 7. DIAGNOSIS KLINIS Anamnesis Kapan? Awal mula? Lokasi? Sifat Nyeri? Kualitas nyeri? Provokasi? Faktor memperberat/memperingan? Trauma? 10
  • 8. 11
  • 9. PEMERIKSAAN FISIK UMUM • Inspeksi • Palpasi • Pemeriksaan neurologik: Pemeriksaan sensorik Pemeriksaan motorik Pemeriksaan refleks 12
  • 10. PEMERIKSAAN YANG SERING DILAKUKAN PADA PASIEN LBP • Tes Laseque (Straight Leg Raising=SLR) • Crossed lasegue • Tes Kernig • Patrick sign (FABERE sign) 13
  • 11. 14
  • 12. 15
  • 13. 16
  • 14. 17
  • 15. • X-ray • Mielograf • Computer Tomography Scan (CT- scan) dan Magnetic Resonance Imaging (MRI) PEMERIKSAAN PENUNJANG
  • 16. PENATALAKSANAAN 1. Medikamentosa: - nonopioid : NSAID, aspirin, paracetamol - relaksan otot: eperison, tizanidin, diazepam 2. Nonmedikamentosa: Edukasi. 19
  • 17. A. TERAPI KONSERVATIF 1. Tirah baring 2. Pembatasan aktivitas pasien Sebaiknya hingga 3 bulan. Juga pembatasan mengangkat berat hingga 10 kg untuk nyeri punggung sedang hingga berat.
  • 18. b. Terapi fisik 1. Diatermi/kompres panas/dingin A. mengatasi nyeri dengan mengatasi inflamasi dan spasme otot. B. akut dan edema: kompres dingin C. kronik: dapat digunakan kompres panas maupun dingin D. macam pemanasan: radiasi infra merah atau gelombang elektromagnet (diatermi) 2. Korset lumbal A. mencegah timbulnya eksaserbasi akut atau nyeri pada NPB kronis B. mengurangi beban pada diskus serta dapat mengurangi spasme.
  • 19. 3. Latihan A. Segera setelah nyeri menghilang. B. stres minimal: jalan kaki, naik sepeda atau berenang. C. memelihara fleksibilitas fisiologik, kekuatan otot, mobilitas sendi dan jaringan lunak. D. pemanjangan otot, ligamen dan tendon sehingga aliran darah semakin meningkat.
  • 20.
  • 21. INDIKASI BEDAH LBP • HNP dan Skiatika • Stenosis spinalis • Spondilolistesis 24
  • 23. Definisi  Hernia Nucleus Pulposus (HNP) atau herniasi diskus intervertebralis, yang sering pula disebut sebagai Lumbar Disc Syndrome atau Lumbosacral radiculopathies adalah penyebab tersering nyeri pugggung bawah yang bersifat akut, kronik atau berulang.  HNP adalah suatu penyakit dimana bantalan lunak diantara ruas-ruas tulang belakang mengalami tekanan di bagian posterior atau lateral sehingga nucleus pulposus pecah dan luruh sehingga terjadi penonjolan melalui anulus fibrosus kedalam kanalis spinalis dan mengakibatkan penekanan radiks saraf
  • 24. Penyebab • Trauma • Tulang belakang→ jatuh, mengangkat beban berat dengan posisi yang salah (membungkuk), obesitas • Tulang leher (Whiplash Injury)→ kecelakaan mobil • Proses degeneratif (usia) • Kelainan congenital
  • 26. Menurut lokasi penonjolan Nucleous Pulposus, terdapat 3 tipe : Central Posterolateral Far-laterall Berdasarkan lesi terkenanya terbagi atas : Hernia Lumbosacralis Hernia Servikalis HerniaThorakalis
  • 27. GEJALA KLINIS : • Hernia lumbosakralis • Kekakuan atau ketegangan, kelainan bentuk tulang belakang. • Nyeri radiasi pada paha, betis dan kaki (nyeri radikuler) • Kombinasi paresthesiasi, lemah, dan kelemahan refleks.
  • 28. Hernia Servicalis 1.Leher : • Nyeri yang menyebar,sering pada scapula • sakit kepala tumpul yang menetap, bitemporal ~ migren • Otot nyeri dan pergerakan terbatas 2. Ekstremitas superior : •Nyeri •Paraestesia menyebar pada atas siku, punggung tangan jari bagian tengah yang sering unilateral •Lhermitte sign’s : Sensasi listrik yang tiba-tiba pada bawah leher yang diakibatkan oleh fleksi leher. •Spurling sign’s : Rasa nyeri pada leher yang diakibatkan kepala didorong kebawah dan tekukan tersebut kearah sisi yang terkena
  • 29. Hernia thorakalis • Nyeri radikal. • Melemahnya anggota tubuh bagian bawah dapat menyebabkan kejang paraparesis. • Serangannya kadang-kadang mendadak dengan paraplegia.
  • 30. ANAMNESIS Nyeri mulai dari bokong, menjalar kebagian belakang lutut, kemudian ke tungkai bawah (sifat nyeri radikuler). Nyeri semakin hebat bila penderita mengejan, batuk, mengangkat barang berat. Nyeri bertambah bila ditekan antara daerah disebelah L5 – S1 (garis antara dua krista iliaka). Nyeri Spontan Sifat nyeri adalah khas, yaitu dari posisi berbaring ke duduk nyeri bertambah hebat, sedangkan bila berbaring nyeri berkurang atau hilang.
  • 31. Pemeriksaan Fisik •Gaya jalan yang khas, membungkuk dan miring ke sisi tungkai yang nyeri dengan fleksi di sendi panggul dan lutut, serta kaki yang berjingkat. •Laseque test •Braggard dan Siccard test
  • 32. Pemeriksaan Penunjang : 1. Foto polos 2. MRI 3. CT scan 4. Elektromyografi
  • 33. Penatalaksanaan Konservatif : 1. Tirah baring 2. Asetaminofen 3. NSAID 4. Relaksan otot 5. Opioid 6. Antidepresan ajuvan dan antikonvulsan 7. Hipnotik sedatif Non Konservatif 1. Latihan (jalan kaki, naik sepeda atau berenang) → dengan stres minimal 2. Proper body mechanics
  • 34. OPERATIF • Tindakan operatif HNP harus berdasarkan alasan yang kuat yaitu berupa: • Defisit neurologik memburuk. • Gangguan otonom (miksi, defekasi, seksual). • Paresis otot tungkai bawah. • Laminectomy • Discectomy • Mikrodiskectomy
  • 36. YANG PERLU DIPERHATIKAN OLEH PENDERITA NYERI PUNGGUNG BAWAH 1. WAKTU BERDIRI ➢Jangan memakai sepatu dengan hak tinggi ➢Jangan berdiri waktu yang lama, selingi dengan jongkok ➢Berdiri dengan satu kaki lebih tinggi diletakkan mengurangi untuk hiperlordosis lumbal ➢Bila mengambil sesuatu di tanah, membungkuk, tapi tekuklah jangan lutut ➢Bila mengangkat benda berat, renggangkan kedua kaki lalu tekuklah lutut dan punggung tetap tegak dan angkatlah barang tersebut sedekat mungkin dengan tubuh
  • 37. – Dianjurkan oleh raga perorangan seperti renang dan jogging. 2. WAKTU BERJALAN ➢Berjalanlah dengan posisi tegak, rileks dan jangan tergesa-gesa 4. WAKTU TIDUR ➢Waktu tidur punggung dalam keadaan mendatar ( jangan pakai alas dari per ) 5. OLAH RAGA ➢ Hindari oleh raga beregu, satu lawan satu karena akan meningkatkan stress pada punggung 3. WAKTU DUDUK ➢Pilihlah tempat duduk dengan kriteria : ➢Busa jangan terlalu lunak ➢Bila duduk seluruh punggung harus mungkin kontak dengan kursi sebanyak
  • 38. PENCEGAHAN 1. Menjaga agar berat badan Anda sehat. 2. Berolahraga secara teratur. 3. Mengangkat barang dengan kekuatan kaki, bukan punggung. 4. Pastikan posisi kerja Anda tidak berkontribusi terhadap rasa sakit
  • 39.
  • 40.