SlideShare a Scribd company logo
1 of 67
DINAS KESEHATAN
KOTA DEPOK
dr. Zakiah, MKM
HAJI SEHAT,
HAJI MABRUR
PENDAHULUAN
01
PROTOKOL
KESEHATAN &
PHBS
02
KONDISI CUACA
& MITIGASI
03
PENCEGAHAN &
PENGENDALIAN
PENYAKIT
04
TELE JAMAAH
05
PENUTUP
06
Table of contents
PENDAHULUAN
01
Manasik kesehatan haji adalah
proses pemberian informasi kepada
jemaah haji yang bersifat promotif
dan preventif tentang pembinaan,
pelayanan dan pelindungan
kesehatan sebelum keberangkatan,
selama ibadah haji, dan setelah
ibadah haji
DEFINISI
MANASIK KESEHATAN HAJI
Manasik Kesehatan Haji bertujuan untuk
meningkatkan pengetahuan dan
pemahaman jemaah haji agar mampu
memelihara kesehatan dan mencegah
risiko kesehatan secara mandiri
sehingga dapat menjalankan ibadah haji
sesuai syariat Islam
Manasik Kesehatan Haji diselenggarakan secara
TSM (Terstruktur, Sistematis dan Masif)
Sumber gambar: Haramain.info
TUJUAN
MANASIK KESEHATAN HAJI
MENGAPA PERLU MANASIK KESEHATAN HAJI?
34% Lansia
(Tahun 2020)
48% SLTA kebawah
(Tahun 2020)
68,01% Risti Kesehatan
(Tahun 2020)
6094 orang dirawat
(Tahun 2019)
453 wafat (1,96‰)
(Tahun 2019)
Pembinaan kesehatan belum
terstruktur, sistematis dan masif
No Penyakit Jumlah
kasus
1. Upper Respiratory
Infection
216.583
2. Essential Primary
Hypertension
46.635
3. Myalgia 32.675
4. NIDDM 15.679
5. Dyspepsia 11.007
No Penyakit Jumlah
Kasus
1. Pneumonia 350
2. COPD 273
3. Dementia 144
4. CHF 134
5. Cerebral Infarction 91
No Penyakit Jumlah
Kasus
1. COPD 144
2. Pneumonia 138
3. Cerebral Infarction 90
4. Congestive Heart Failure 76
5. Acute Myocardial Infarction 70
MORBIDITAS
(2019)
RAWAT JALAN KLOTER
RAWAT INAP KKHI
RAWAT INAP RSAS
PENYAKIT PENYEBAB WAFAT
(TAHUN 2019)
No Penyakit Jumlah
1. Cardiovascular disease 126
2. Respiratory disease 114
3. Circulatory disease 95
4. Infectious and paracitic
disease
62
5. Endocrine, nutritional and
metabolic diseases
19
Seluruh JH (Gel I
dan II) di Makkah
ARMUZNA
Awal pemulangan
JH Gel I
Seluruh JH Gel
I di Makkah
Awal JH Gel II
ke Madinah
Akhir pemulangan
JH Gel I
Critical
Period
Suhu
Aktivitas fisik
Kepadatan massa↑
↑
↑
Awal JH Gel I
ke Makkah
Kedatangan JH
Gel II ke Makkah
JEMAAH HAJI WAFAT TAHUN 2017, 2018, DAN 2019
DAN CRITICAL PERIOD
5 PENYAKIT TERBANYAK JEMAAH HAJI INDONESIA
TAHUN 2020
(SISKOHATKES)
Dislipidemia
Diabetes Melitus
Hypertensive disease
Ischemic Heart Disease
43.028
30.210
12.291
5.593
4.329 Gastritis & Duodenitis
9-10 Jam
+/- 3 Km
1-3 Km
+/- 6-10 Km/hr
Perlu persiapan fisik
& KESEHATAN PRIMA
Rencana Perjalanan Haji
1444 H / 2023 M
• Maksimal Masa tinggal 42 hari
• Pemberangkatan pertama 24 Mei – 7
Juni 2023 (Gel. I) dan 8-22 Juni 2023
(Gel. 2)
• Idul Adha 28 Juni 2023
• Kepulangan 4-18 Juli 2023 (Gel. 1) dan
10-24 Juli 2023 (Gel.2)
7 TIM KESEHATAN HAJI
PROTOKOL
KESEHATAN
& PHBS
02
ALAT PELINDUNG DIRI (APD)
YANG HARUS
SELALU DI BAWA
Payung
Masker
Hand
Sanitizer
Botol
Semprot
Kacamata
Sandal,
jangan yang
di Jepit
Kantung
utk menyimpan
sandal
ALAT PELINDUNG DIRI (APD)
https://www.youtube.com/watch?v=wZ4Y2uphOhw
PERILAKU
HIDUP
BERSIH &
SEHAT
(PHBS)
CUCI TANGAN PAKAI SABUN
CUKUP MAKAN BUAH DAN SAYUR
BERAKTIVITAS FISIK 30 MENIT/HARI
PENGGUNAAN TOILET SEHAT
TIDAK MEROKOK
BUANG SAMPAH PADA TEMPATNYA
MENJAGA PROTOKOL KESEHATAN
“Makan dan Minumlah sesuai kebutuhan dengan
pola gizi seimbang agar kondisi tubuh bugar
untuk mendukung pelaksanaan ibadah Haji”
GIZI SEIMBANG
Diet Diabetes Mellitus
Jenis makanan utama yang dikonsumsi dapat
disesuaikan dengan konsep piring makan
model T:
● ½ piring berisi sayur dan buah-buahan
(ketimun, labu siam, tomat, wortel,
bayam, dll)
● ¼ piring berisi karbohidrat (nasi, kentang,
jagung, ubi, singkong, dll)
● ¼ piring berisi protein (ikan, telur, tempe,
tahu, kacang hijau, kacang merah, dll).
Sumber: P2PTM Kemenkes RI
Pesan Gizi Seimbang
Bagi Jemaah Haji dengan Komorbid
Mengontrol Penyakit Penyerta Pada Jemaah
Haji Dengan Pembatasan Asupan Gula, Garam
Dan Lemak
 Batasi Asupan Gula < 4 sendok teh perhari.
 Seorang Diabetisi, Konsumsi Gula Hanya
Dibolehkan Sebagai Bumbu
 Batasi Asupan Garam 1 sendok teh perhari.
 Untuk seorang Penderita Hipertensi tidak
dibolehkan lagi mengonsumsi semua Makanan
dan Minuman Olahan yang tinggi Natrium.
 Batasi Asupan Lemak/minyak maksimal 5
sendok teh
 Untuk Penderita Penyakit Jantung Koroner tidak
dibolehkan lagi mengonsumsi makanan yang
diolah dengan cara digoreng.
Sumber: Indonesia Sport Nutritionist Association (ISNA)
PESAN GIZI DI PERJALANAN
• Hindari kopi, teh, dan minuman bersoda.
• Minum air putih minimal 200 ml per jam (1 gelas per
jam.
• Membatasi konsumsi makanan atau minuman yang
banyak menghasilkan gas sebelum atau selama
penerbangan, seperti sayur kol, ubi, durian, minuman
bersoda/soft drink, makanan berlemak tinggi dan
pedas.
Sumber: Indonesia Sport Nutritionist Association (ISNA)
PESAN GIZI SELAMA DI ARAB SAUDI
• Konsumsi makanan tepat waktu
• Perhatikan label kemasan pada kotak makanan
• Minum air putih 5 – 6 botol @ 600 ml sehari. Setelah
aktivitas di luar hotel, minum 1 botol @ 600 ml yang
telah dicampur dengan 1 sachet oralit.
• Minum air zamzam dan konsumsi makanan ringan
seperti kurma atau roti untuk menambah energi.
• Hindari makanan/ minuman yang mengandung kafein,
minuman bersoda dan gula tinggi seperti kue manis,
biscuit sirup, dan lainnya.
• Membawa makanan ringan seperti permen gula atau
kurma saat beraktivitas berat dan konsumi jika
mengalami gejala hipoglikemi, seperti lemas, pusing,
mual, dan keringat dingin.
PERMASALAHAN SEPUTAR GIZI
SELAMA DI ARAB SAUDI
DEHIDRASI
• Minum air putih 1 gelas (200 ml) tiap jam agar tidak dehidrasi.
HIPOGLIKEMIA
• Membawa makanan ringan seperti permen gula atau kurma saat beraktivitas berat
dan konsumi jika mengalami gejala hipoglikemi
KELELAHAN
• Minum air zamzam dan konsumsi makanan ringan seperti kurma atau roti untuk
menambah energi.
KURANG NAFSU MAKAN
• Konsultasi dengan dokter TKH dan ahli gizi (PPIH Arab Saudi)
KERACUNAN
• Sesegera mungkin konsumsi makanan yang telah diberikan, periksa tanggal dan jam
kadaluarsa.
Kebugaran fisik
● Aktifitas fisik (olah raga) yang cukup perlu
dilakukan minimal 30 menit tiap hari,
disesuaikan dengan kondisi tubuh dan usia.
● Jika sibuk, oleh raga dapat dilakukan 2-3 hari
sekali dengan waktu yang lebih lama, misalkan
40-60menit.
● Pilih olah raga yang menyenangkan sesuai
dengan hobi dapat berupa senam, berjalan kaki,
lari, bersepeda, dll
● Upayakan aktifitas fisik dikerjakan dengan baik,
benar, dan teratur serta terukur
KONDISI CUACA &
MITIGASI
03
Suhu di Arab Saudi (Makkah)
• Musim Panas, berlangsung pada Mei s/d
Oktober (39 C - 42 C), Terpanas Juli (42 C)
• Musim Dingin, berlangsung pada
Desember – Februari (16 C - 29 C)
• Suhu extrem : Suhu di atas 42 C dan
dibawa 16 C.
1. Heat
Stroke
Kondisi ketika tubuh mengalami
peningkatan suhu secara drastis
hingga mencapai 40 derajat Celcius
atau bahkan lebih
• Peningkatan suhu tubuh hingga suhu
40 derajat Celsius atau lebih.
• Pusing, Sakit
kepala
• Kulit
memerah
dan
mengering.
• Tidak berkeringat walau suhu tubuh
sedang tinggi. Mual dan muntah.
• Kelemahan otot dan kram.
• Jantung berdebar kencang.
• Perubahan perilaku, seperti
kebingungan, linglung, gelisah, dan
cepat marah.
• Kejang.
• Pingsan.
GEJALA
Atur waktu beraktivitas di luar (lebih baik pagi/sore) dan batasi
aktifitas fisik
Pakai pakaian yang
nyaman
Hindari memakai
pakaian berlapis
Pakai pakaian longgar
berbahan katun
Hindari terkena sinar
matahari langsung
• Gunakan
payung/topi serta
krim pelindung kulit
• Atur waktu
beraktivitas di luar
(lebih baik
pagi/sore) dan
batasi aktifitas fisik
Gunakan
semprotan air
Gunakan
semprotan air
pada bagian tubuh
yang terkena sinar
matahari
langsung seperti
muka dan tangan
Minum air
Minumlah air
sesering mungkin,
jangan menunggu
haus
Pencegahan Heat Stroke
P E R H A T I K A N K E C U K U P A N C A I R A N D E N G A N C A R A
M E L I H A T W A R N A U R I N .
Setelah aktivitas diluar hotel,
minum 1 botol @600mL yang telah dicampur 1
sachet oralit
INDARI PAPARAN LANGSUNG DENGAN
SINAR MATAHARI
Pakai topi, payung, dan sunscreen saat di
luar ruangan
HINDARI KELELAHAN
Hindari aktivitas yang tidak berhubungan dengan
rangkaian ibadah terutama di udara terbuka
karena cuaca panas karena akan lebih mudah
mengalami kelelahan.
KONSUMSI SAYURAN DAN BUAH
Konsumsi sayur dan buah yang banyak
mengandung air
MINUM AIR PUTIH 5 – 6 BOTOL
@600ML SEHARI.
2. Dehidrasi
• Udara panas, kering, berdebu
rentan menyebabkan
gangguan pernapasan.
• Aktivitas di luar ruangan
(Wukuf, Mabit di Muzdalifah
dilakukan di lapangan
terbuka) sehingga terpapar
dengan udara luar dan debu
• Cuaca yang ekstrem disertai
aktivitas fisik yang berat dapat
menyebabkan eksaserbasi
penyakit paru kronik
!
Jauhi polutan seperti asap
rokok,debu,atau bulu binatang
!
Gunakan masker terutama
ketika berada di luar masjid dan
pondokan/hotel.
! Berhenti merokok
!
Lakukan latihan pernapasan
pursed lips dan diafragma rutin
di hotel terutama bagi PPOK
!
Pakai masker setiap keluar
ruangan dan menjaga jarak
dengan orang yang sakit
batuk/pilek
!
Minum air putih 5- 6 botol
@60 0 mL per hari
!
Jika sakit segera hubungi
tenaga kesehatan kloter
Universitas Pandawa | Fakultas Ekonomi Humaniora
| Jurusan Busana, Tekstil, dan Desain Interior
Pencegahan:
1.Letakkan satu tangan di atas perut dan satu tangan
lainnya di dada atas.
2.Fokuskan pernapasan di perut.
3.Saat tarik napas, posisi tangan di perut harus terangkat.
4. Saat buang napas, posisi ketinggian tangan di perut harus
lebih rendah.
1. Tarik napas dengan menggunakan hidung.
2. Embuskan napas pelan-pelan melalui bibir yang
mengerucut atau terbuka sangat kecil. Keluarkan napas
selambat mungkin, lebih lama dari saat menarik napas.
3. Lakukan latihan ini dua sampai tiga kali sehari selama
lima sampai sepuluh menit. Pertama lakukan dalam
posisi tidur terlentang, kemudian duduk, selanjutnya
berdiri. Latihan ini dapat digunakan pada saat
kapanpun.
Pernapasan Diafragma (Pernapasan Perut)
Pernapasan Pursed-lips
4. Kaki Melepuh
● Kasus telapak kaki melepuh
dikarenakan jemaah haji memaksakan
berjalan tanpa alas kaki di kawasan di
Masjidil Haram, sehingga kulit telapak
kaki melepuh.
● Pencegahan:
• Selalu memakai alas kaki bila aktivitas
diluar ruangan
• Selalu membawa kantong untuk
menyimpan sandal saat ke masjid. Bawa
sendiri dan tidak disimpan diluar masjid
PENCEGAHAN &
PENGENDALIAN
PENYAKIT
04
Penyakit yang dapat dijumpai
Penyakit Tidak Menular Penyakit Menular
PENYAKIT
TIDAK MENULAR
Sumber gambar: Hellosehat.com
Penyakit terbanyak
pada jemaah haji
Stress fisik dan mental
meningkatkan tekanan darah
Hipertensi  factor
risiko gagal jantung,
gagal ginjal, dan
stroke
HIPERTENSI
Sumber gambar: hellosehat.com
Penyakit terbanyak ke-3
Jemaah haji Indonesia
Makan tidak tepat waktu, kurang
istirahat, dan kurang minum air
putih  dehidrasi, kelelahan,
hipoglikemi /hiperglikemi,
kambuhnya penyakit kronis
Diabetes  komplikasi (ulkus
diabetic, kerusakan saraf,
stroke, penyakit jantung
koroner dan kerusakan ginjal)
DIABETES/
KENCING MANIS
• Penyakit terbanyak no. 4 Jemaah Haji
Indonesia
• Aktivitas yang berat dan kurang istirahat
kelelahan memicu timbulnya PJK
Sumber gambar: freepik.com
Menurut data Pusat Kesehatan Haji
• Nomor 1 jenis penyakit terbanyak pada
rawat inap RSAS (2019)
• Nomor 2 penyakit penyebab wafat
dengan Respiratory Disease (2019)
Aktivitas fisik yang berat, kelembaban
udara yang rendah, cuaca panas yang
ekstrim, debu, dehidrasi dan gangguan
saluran pernapasan dapat
menyebabkan eksaserbasi penyakit
paru kronik
PENYAKIT
PARU OBSTRUKSI
KRONIK
Sumber: p2ptm.kemkes.go.id
TIPS BAGI JEMAAH HAJI
SAAT MASA TUNGGU DAN MASA KEBERANGKATAN:
• Periksa kesehatan secara rutin dan ikuti anjuran dokter. Cek tensi / Kadar Gula secara mandiri atau
manfaatkan Posbindu PTM, Posbindu Haji atau Posbindu Lansia. Bagi PPOK Sangat dianjurkan Vaksin
Influenza, Vaksin Pneumonia.
• Atasi penyakit dengan pengobatan yang tepat dan teratur sesuai petunjuk dokter.
• Tetap menjaga kebiasaan makan dengan gizi seimbang.
• Batasi konsumsi garam maksimal 1 sendok teh, gula/karbohidrat kurang dari 4 sendok teh dan
lemak/minyak goreng kurang dari 5 sendok perhari. Tambahkan menu buah-buahan dan sayuran ;
• Batasi gula/karbohidrat kurang dari 4 sendok teh dan lemak/minyak goreng kurang dari 5 sendok
perhari. Tambahkan menu buah-buahan dan sayuran
• Upayakan latihan fisik dengan Baik Benar Teratur dan Terukur.
• Hindari asap rokok dan kelelahan.
Sumber: p2ptm.kemkes.go.id
TIPS BAGI JEMAAH HAJI SAAT IBADAH HAJI:
• Periksa kesehatan secara rutin dan ikuti anjuran dokter. Cek tensi secara mandiri atau manfaatkan
pos kesehatan kloter. (3 kali seminggu); Cek gula darah secara mandiri atau manfaatkan pos
kesehatan kloter. (2 kali seminggu)
• Atasi penyakit dengan pengobatan yang tepat dan teratur sesuai petunjuk dokter. Bawa obat
persediaan selama di Arab Saudi.
• Tetap menjaga kebiasaan makan dengan gizi seimbang dengan mengkonsumsi makanan yang didapat
dari katering. Minum air putih 1 gelas (200 mL) tiap jam. Hindari kafein dan minuman bersoda. Bawa
makanan ringan seperti permen gula atau kurma saat beraktivitas dan dikonsumsi jika mengalami
gejala hipoglikemi seperti lemas, pusing, mual, dan keringat dingin. Minum air putih 5-6 botol
@600mL per hari.
• Upayakan aktifitas fisik yang aman. Hindari kelelahan terutama saat beribadah. Jangan memaksakan
diri dan istirahat yang cukup (6-8 jam). Jangan memaksakan diri dan istirahat yang cukup (6-8 jam).
Gunakan selalu alas kaki saat beraktivitas. Pastikan untuk mencuci dan mengeringkan kaki setiap hari
dan rajin membersihkan luka (jika ada). Gunakan pelembab kulit; Dianjurkan bagi PJK menggunakan
alat bantu seperti kursi roda atau skuter elektrik saat beribadah dengan aktivitas fisik yang berat
seperti tawaf, sai, dan lontar jamrah.
• Hindari asap rokok dan Kelola stres dengan baik. Hindari asap rokok , debu, atau bulu binatang. Pakai
masker setiap keluar ruangan dan menjaga jarak dengan orang yang sakit batuk/pilek
PERTOLONGAN PERTAMA PJK:
• Posisikan setengah duduk (tubuh bagian
atas lebih tinggi 20 - 30 derajat) dan segera
membawa ke rumah sakit
• Tenangkan penderita
• Berikan obat golongan nitrat (seperti
Isosorbid dinitrat, cedocard, nitral atau
farsorbid) di bawah lidah. Dapat diberikan
beberapa kali hingga penderita mendapat
pertolongan di rumah sakit
Sumber gambar: freepik.com
1. Letakkan satu tangan di atas perut dan satu
tangan lainnya di dada atas.
2. Fokuskan pernapasan di perut.
3. Saat tarik napas, posisi tangan di perut harus
terangkat.
Saat buang napas, posisi ketinggian tangan di perut
harus lebih rendah.
Pernapasan Diafragma (Pernapasan Perut)
Pengelolaan Stres
Bagi Jemaah Haji
Apa Saja Gejala
Stres??
Apa Itu Stres??
Gangguan Psikis seperti
mudah cemas, mudah
emosi, depresi
Gangguan Fisik seperti
sakit kepala, sulit tidur,
sulit konsentrasi, mual,
sesak nafas
Reaksi seseorang baik secara fisik maupun emosional apabila ada perubahan dari
lingkungan yang mengharuskan seseorang menyesuaikan diri (Kemenkes RI)
Penyebab Stres
Faktor
Lingkungan
Kepercayaan
dan Budaya
Faktor
Spiritual
Faktor
Biologis
Faktor
Psikologis
Faktor
Sosial
01
02
03
04
05
06
Gangguan Kesehatan Mental Yang
Sering Menimpa Jemaah Haji
Stres Depresi
gangguan suasana
hati (mood) yang
ditandai dengan
perasaan sedih
yang mendalam
dan rasa tidak
peduli
Delirium
Kesulitan dalam berpikir,
mengingat, berkonsentrasi, tidur
dan berkurangnya kesadaran
terhadap lingkungan sekitar yang
disebabkan perubahan yang cepat
dalam fungsi otak yang terjadi
bersamaan dengan penyakit mental
atau fisik.
Demensia
Kondisi penurunan daya ingat dan
cara berpikir, yang berdampak
pada gaya hidup, kemampuan
bersosialisasi, hingga aktivitas
sehari-hari. Sebagian besar
penderita adalah Jemaah haji
lanjut usia.
Stres dapat dipicu
oleh Berbagai
Faktor seperti
lingkungan dan
kondisi lainnya
Pemicu Stres Pada Jemaah Haji
Orang Baru
Bertemu dengan orang baru dari
berbagai daerah/negara dengan
karakter yang berbeda-beda
Dehidrasi
Dehidrasi pemicu
terbesar stress di Arab
Saudi
Lingkungan dan Cuaca
Perbedaan lingkungan dan
Cuaca yang mencolok dan
jarak hotel yang jauh dapat
memicu stress
Masa Tunggu
Masa tunggu yang lama
membuat cemas dan
ragu
Kesehatan
Khawatir penyakit
kambuh di Arab Saudi
Keluarga
Berpisah dengan
Keluarga dalam waktu
cukup lama
Sikap Mental Positif Mencegah Stres
di Arab Saudi
Fokus pada Ibadah Inti
Mempersiapkan fisik dan
mental untuk menjalankan
ritual Haji sesuai syariat
Hindari Aktivitas Fisik yang
Berlebihan
Membatasi kegiatan fisik yang
berlebihan yang dapat menyebabkan
kelelahan
Berbagi
Membantu orang lain yang
membutuhkan
Hindari Berfikir Negatif
Berpikir negatif akan
menambah beban pikiran
Memiliki Teman Cerita
Bercerita dengan teman
yang dapat dipercaya
tentang masalah yang
dihadapi
Konsultasi
Konsultasi dengan tenaga
kesehatan apabila
merasakan gejala stress
Cara Mengelola Stres Pada Jemaah Haji
Berdzikir dan Berdoa
Berdzikir dan
Berdoa dapat
menenangkan hati
dan pikiran
Pola Hidup Sehat
Terapkan pola hidup
sehat seperti tidak
merokok, PHBS,
makan makanan
bergizi
Istirahat
Istirahat yang cukup
dapat membantu
mengurangi stres
Aktivitas Fisik
Beraktivitas fisik
atau berolahraga
ringan dapat
mencegah stres
Dan jangan Lupa
Minum Air
Sesuai Anjuran
PENYAKIT
MENULAR
PENCEGAHAN
PENYAKIT MENULAR
►Menghindari kontak dengan orang yang sakit dan atau
binatang pembawa penyakit
►Melakukan vaksinasi bagi penyakit tertentu
►Menggunakan masker dengan benar dan menjaga jarak
►Melakukan kebiasaan dengan pola hidup sehat.
TELE JAMAAH
05
Kebutuhan
Jemaah Haji
Kebutuhan Informasi yang mudah di dapat dan di pahami untuk
aktifitas persiapan haji dan pemeriksaan Kesehatan Jemaah
Kebutuhan komunikasi yang mudah dan cepat dengan para
petugas Kesehatan selama masa pembinaan dan pemeriksaan
Kesehatan di Indonesia
Panduan kegiatan Haji yang berhubungan dengan Kesehatan
Jemaah, serta komunikasi yang mudah dan cepat dengan para
petugas Kesehatan selama masa musim haji untuk pemeriksaan
Kesehatan di Arab Saudi
arif budiarto 2022
Login & Tampilan Utama
(Home) Login dengan No Porsi
Menu TeleJemaah:
 Profile Jemaah
 Tombol Bantuan
 Input Data Kesehatan
 Informasi Vaksinasi
 Informasi Obat
 Riwayat Pemeriksaan
Jemaah
 Penunjuk Arah Lokasi
 Kontak Petugas
 Informasi Kesehatan
 Perkiraan Cuaca
 Data Tabel Kesehatan
Jemaah
 Info Poster Kesehatan
 Gallery Video
 Artikel
1. Profil :Kartu Tanda Jemaah
Profil:
Kartu Tanda Jemaah
Terdapat QR code, No
Porsi,
Nama, NIK, Jenis Kelamin,
Tgl lahir, Umur, Provinsi,
Kabupaten/Kota, Alamat,
No Paspor, No Visa, dan
Kloter.
Sumber data:
SISKOHATKES
2. Tombol Bantuan
Tombol Bantuan : di
kirim kan dalam
keadaan darurat
Berisi pengiriman
Koordinat Lokasi,nama &
Umur , kloter,dan data
Jemaah lainnya
Petugas Kesehatan akan
menindak lanjuti
penanganan darurat ini
Monitor
Berisi status Panic
Button- yang belum atau
sudah di tindak lanjuti
3. Informasi Umum Jemaah
Informasi
Poster Kesehatan :
Informasi Media
Kesehatan
Gallery Video :
Video Penyuluhan
Kesehatan Haji
Artikel :
Berita Kesehatan Haji,
Pengumuman, Info
Surat Resmi
4. Informasi Data Kesehatan Jemaah
Informasi Data Kesehatan
Jemaah
Data Dari Aplikasi Siskohatkes
Info Vaksinasi : Vaksinasi yang
telah di terima Jemaah selama
masa Pembinaan
Info Obat : Info Obat yang harus
di bawa Jemaah selama Haji
Riwayat Pemeriksaan kesehatan:
yang telah di terima Jemaah
selama masa Pembinaan Tahap 1
dan 2
Data dari Aplikasi Siskohatkes
arif budiarto 2022 arif budiarto 2022
5. Input Data Kesehatan
Input Data Vital Sign :
Input dilakukan oleh
Jemaah & terdapat Monitor
harian
Input Data Harian
Kesehatan jamaah untuk
Tekanan Darah, Gula Darah,
Keluhan
Data ini akan di tindak
lanjuti oleh Petugas setiap
hari nya
Tabel Data Kesehatan
akan terlihat data-data
Kesehatan yang sudah
terkirim
6. Kontak Petugas
Kontak Petugas
Jemaah Haji bisa
menghubungi Petugas
Haji di kabupaten nya
secara Langsung
Komunikasi bisa
memilih petugas
Kesehatan per
kabupaten
Hubungan dengan
telepon atau via
WhatsApps
7. Info, 8. Petunjuk Arah Lokasi, 9.
Perkiraan Cuaca
Pertanyaan dan Jawaban :
Jemaah Bisa bertanya untuk
kegiatan Kesehatan Haji dan
telah terdapat jawaban dari
masing-masing pertanyaan
tersebut
Penunjuk arah :
memberikan arah Map ke
lokasi Kesehatan Haji selama
di Arab Saudi
Prakiraan Cuaca :
info prakiraan cuaca di koa-
kota besar selama di Arab
Saudi
PENUTUP
06
kesimpulan
1. Ibadah Haji merupakan ibadah yang membutuhkan
kondisi kesehatan yang prima
2. Manasik Kesehatan Haji perlu diketahui oleh
semua Jamaah dan dipersiapkan secara baik
3. Pastikan ketentuan protocol Kesehatan sebelum
keberangkatan dijalankan, agar tidak terpapar
dengan penderita Covid-19
4. Manfaatkan sumber informasi terpercaya
5. Selalu berdoa kepada Allah SWT
CREDITS: This presentation template was
created by Slidesgo, including icons by Flaticon
and infographics & images by Freepik
TERIMA KAsih
Please keep this slide for attribution

More Related Content

What's hot

Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1
Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1
Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1Mochamad Muin
 
MATERI UKS -DOKCIL
MATERI UKS -DOKCIL MATERI UKS -DOKCIL
MATERI UKS -DOKCIL Zakiah dr
 
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah hajiStandar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah hajiMamad Syahruni
 
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptxAGUSTINA502762
 
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan HajiPenyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan Hajipjj_kemenkes
 
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementaraTidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementaraAbdul Aziz Siswanto
 
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxMPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxraihanistidewi
 
MFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptxMFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptxEKOBUDIARJO1
 
Materi Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro RemajaMateri Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro RemajaDinkes Kab Lebak
 
Tetap sehat dan segar di bulan ramadhan
Tetap sehat dan segar di bulan ramadhanTetap sehat dan segar di bulan ramadhan
Tetap sehat dan segar di bulan ramadhanCita Sehat Foundation
 
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes  haji EDITED.pptxMATERI_manasik kes  haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptxssuser416476
 
Buku pedoman, modul dan pmateri dokter kecil
Buku pedoman, modul dan pmateri dokter kecilBuku pedoman, modul dan pmateri dokter kecil
Buku pedoman, modul dan pmateri dokter kecilPuskesmasMungkid
 
Phbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umumPhbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umumRatna Arditya
 
POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )
POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )
POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )Lutfi Imansari
 
Perilaku cerdik membangun generasi sehat
Perilaku cerdik membangun generasi sehatPerilaku cerdik membangun generasi sehat
Perilaku cerdik membangun generasi sehatRamlah Al Baseri
 
Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Zakiah dr
 

What's hot (20)

Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1
Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1
Bimbingan Kesehatan bagi Calon Jamaah Haji bag.1
 
Tips haji-sehat
Tips haji-sehatTips haji-sehat
Tips haji-sehat
 
Sekolah sehat
Sekolah sehatSekolah sehat
Sekolah sehat
 
MATERI UKS -DOKCIL
MATERI UKS -DOKCIL MATERI UKS -DOKCIL
MATERI UKS -DOKCIL
 
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah hajiStandar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
 
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
 
Kebijakan pis pk
Kebijakan pis pkKebijakan pis pk
Kebijakan pis pk
 
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan HajiPenyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
 
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementaraTidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara
 
Panduan sehat Haji depkes
Panduan sehat Haji depkesPanduan sehat Haji depkes
Panduan sehat Haji depkes
 
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxMPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
 
MFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptxMFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptx
 
Materi Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro RemajaMateri Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro Remaja
 
Tetap sehat dan segar di bulan ramadhan
Tetap sehat dan segar di bulan ramadhanTetap sehat dan segar di bulan ramadhan
Tetap sehat dan segar di bulan ramadhan
 
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes  haji EDITED.pptxMATERI_manasik kes  haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptx
 
Buku pedoman, modul dan pmateri dokter kecil
Buku pedoman, modul dan pmateri dokter kecilBuku pedoman, modul dan pmateri dokter kecil
Buku pedoman, modul dan pmateri dokter kecil
 
Phbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umumPhbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umum
 
POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )
POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )
POWERPOINT KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA ( PPT KESPRO REMAJA )
 
Perilaku cerdik membangun generasi sehat
Perilaku cerdik membangun generasi sehatPerilaku cerdik membangun generasi sehat
Perilaku cerdik membangun generasi sehat
 
Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016
 

Similar to HAJI SEHAT

materi manasik 2023.pptx
materi manasik 2023.pptxmateri manasik 2023.pptx
materi manasik 2023.pptxWiznaChoirul
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
SEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptx
SEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptxSEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptx
SEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptxNasrunGayo2
 
Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Zakiah dr
 
Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Zakiah dr
 
Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Zakiah dr
 
MANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptx
MANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptxMANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptx
MANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptxtriciaisabella
 
PEMBINAAN KESEHATAN CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).ppt
PEMBINAAN KESEHATAN  CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).pptPEMBINAAN KESEHATAN  CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).ppt
PEMBINAAN KESEHATAN CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).pptRulySudaryanto
 
Materi-Kesehatan-Haji.pptx
Materi-Kesehatan-Haji.pptxMateri-Kesehatan-Haji.pptx
Materi-Kesehatan-Haji.pptxSaniatyTuankotta
 
kesehatan haji.ppt
kesehatan haji.pptkesehatan haji.ppt
kesehatan haji.pptssuserc0d1c3
 
MANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptx
MANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptxMANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptx
MANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptxTrioSamboPlusCangkil
 
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptxKesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptxYuyunRasulong1
 
Haji KTT 2017.pptx
Haji KTT 2017.pptxHaji KTT 2017.pptx
Haji KTT 2017.pptxssuserbe47df
 
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptxMANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptxssuser63ed2d
 
7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx
7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx
7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptxphukemenagpulangpisa
 
Materi_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdf
Materi_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdfMateri_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdf
Materi_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdfRiskaZarif
 
Bimbingan kesehatan-haji-ii
Bimbingan kesehatan-haji-iiBimbingan kesehatan-haji-ii
Bimbingan kesehatan-haji-iiMuhammad Hanafi
 

Similar to HAJI SEHAT (20)

materi manasik 2023.pptx
materi manasik 2023.pptxmateri manasik 2023.pptx
materi manasik 2023.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
SEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptx
SEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptxSEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptx
SEHAT SELAMA BERHAJI 2014.pptx
 
Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014
 
Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014
 
Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014Materi manasik akbar 21juni 2014
Materi manasik akbar 21juni 2014
 
MANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptx
MANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptxMANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptx
MANASIK KESEHATAN 2023 dr.Tricia.pptx
 
PEMBINAAN KESEHATAN CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).ppt
PEMBINAAN KESEHATAN  CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).pptPEMBINAAN KESEHATAN  CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).ppt
PEMBINAAN KESEHATAN CALON JAMAAH HAJI SETABELAN (2).ppt
 
Materi-Kesehatan-Haji.pptx
Materi-Kesehatan-Haji.pptxMateri-Kesehatan-Haji.pptx
Materi-Kesehatan-Haji.pptx
 
kesehatan haji.ppt
kesehatan haji.pptkesehatan haji.ppt
kesehatan haji.ppt
 
MANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptx
MANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptxMANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptx
MANASIK KABUPATEN 2023 KESEHATAN.pptx
 
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptxKesehatan Haji Ridho Allah.pptx
Kesehatan Haji Ridho Allah.pptx
 
Haji KTT 2017.pptx
Haji KTT 2017.pptxHaji KTT 2017.pptx
Haji KTT 2017.pptx
 
haji
hajihaji
haji
 
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptxMANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
 
7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx
7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx
7. Kondisi Cuaca Lingkungan dan Pengendalian FRK Haji di Arab Saudi.pptx
 
Dokter kecil
Dokter kecilDokter kecil
Dokter kecil
 
Materi_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdf
Materi_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdfMateri_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdf
Materi_Edukasi_Jemaah_Haji_di_Arab_Saudi.pdf
 
Bimbingan kesehatan-haji-ii
Bimbingan kesehatan-haji-iiBimbingan kesehatan-haji-ii
Bimbingan kesehatan-haji-ii
 
Gaya hidup sihat
Gaya hidup sihatGaya hidup sihat
Gaya hidup sihat
 

More from Zakiah dr

Kota Depok Dalam Angka 2021.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2021.pdfKota Depok Dalam Angka 2021.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2021.pdfZakiah dr
 
PERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdf
PERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdfPERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdf
PERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdfZakiah dr
 
Kota Depok Dalam Angka 2022.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2022.pdfKota Depok Dalam Angka 2022.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2022.pdfZakiah dr
 
KEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptxKEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptxZakiah dr
 
KEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptxKEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptxZakiah dr
 
IMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptx
IMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptxIMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptx
IMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptxZakiah dr
 
TANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptx
TANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptxTANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptx
TANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptxZakiah dr
 
Kota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunan
Kota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunanKota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunan
Kota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunanZakiah dr
 
Tracing testing vaksinasi covid 19
Tracing testing vaksinasi covid 19Tracing testing vaksinasi covid 19
Tracing testing vaksinasi covid 19Zakiah dr
 
Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19
Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19
Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19Zakiah dr
 
Update covid 19 pada anak di depok nf
Update covid 19 pada anak di depok nfUpdate covid 19 pada anak di depok nf
Update covid 19 pada anak di depok nfZakiah dr
 
Manajemen kesehatan
Manajemen kesehatanManajemen kesehatan
Manajemen kesehatanZakiah dr
 
Project cycle management untuk renstra
Project cycle management untuk renstraProject cycle management untuk renstra
Project cycle management untuk renstraZakiah dr
 
Penyusunan lakip
Penyusunan lakipPenyusunan lakip
Penyusunan lakipZakiah dr
 
Tracing testing treatment covid 19
Tracing testing treatment covid 19Tracing testing treatment covid 19
Tracing testing treatment covid 19Zakiah dr
 
WEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATAN
WEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATANWEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATAN
WEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATANZakiah dr
 
Sistem pelayanan kesehatan kesgilut
Sistem pelayanan kesehatan kesgilutSistem pelayanan kesehatan kesgilut
Sistem pelayanan kesehatan kesgilutZakiah dr
 
Kota depok dalam angka 2019
Kota depok dalam angka 2019Kota depok dalam angka 2019
Kota depok dalam angka 2019Zakiah dr
 
Tantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksi
Tantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksiTantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksi
Tantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksiZakiah dr
 
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMASDOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMASZakiah dr
 

More from Zakiah dr (20)

Kota Depok Dalam Angka 2021.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2021.pdfKota Depok Dalam Angka 2021.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2021.pdf
 
PERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdf
PERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdfPERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdf
PERAN TP PKK DALAM PENGUATAN POSYANDU MENURUNKAN STUNTING.pdf
 
Kota Depok Dalam Angka 2022.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2022.pdfKota Depok Dalam Angka 2022.pdf
Kota Depok Dalam Angka 2022.pdf
 
KEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptxKEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_INDIKASI, KONTRAINDIKASI,DOSIS OBAT.pptx
 
KEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptxKEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptx
KEPERAWATAN 2023_PENGGOLONGAN OBAT.pptx
 
IMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptx
IMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptxIMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptx
IMPLEMENTASI KTR_NOTC 23052023.pptx
 
TANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptx
TANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptxTANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptx
TANTANGAN SDMK TRANSFORMASI KESEHATAN_13052023.pptx
 
Kota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunan
Kota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunanKota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunan
Kota depok dalam angka 2020, penyediaan data untuk perencanaan pembangunan
 
Tracing testing vaksinasi covid 19
Tracing testing vaksinasi covid 19Tracing testing vaksinasi covid 19
Tracing testing vaksinasi covid 19
 
Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19
Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19
Program Kesehatan Ausrem Kota Depok di Masa Pandemi Covid-19
 
Update covid 19 pada anak di depok nf
Update covid 19 pada anak di depok nfUpdate covid 19 pada anak di depok nf
Update covid 19 pada anak di depok nf
 
Manajemen kesehatan
Manajemen kesehatanManajemen kesehatan
Manajemen kesehatan
 
Project cycle management untuk renstra
Project cycle management untuk renstraProject cycle management untuk renstra
Project cycle management untuk renstra
 
Penyusunan lakip
Penyusunan lakipPenyusunan lakip
Penyusunan lakip
 
Tracing testing treatment covid 19
Tracing testing treatment covid 19Tracing testing treatment covid 19
Tracing testing treatment covid 19
 
WEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATAN
WEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATANWEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATAN
WEBINAR : NEW NORMAL DALAM PELAYANAN KESEHATAN
 
Sistem pelayanan kesehatan kesgilut
Sistem pelayanan kesehatan kesgilutSistem pelayanan kesehatan kesgilut
Sistem pelayanan kesehatan kesgilut
 
Kota depok dalam angka 2019
Kota depok dalam angka 2019Kota depok dalam angka 2019
Kota depok dalam angka 2019
 
Tantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksi
Tantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksiTantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksi
Tantangan dan peluang lulusan kesehatan reproduksi
 
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMASDOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
 

Recently uploaded

Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRJessieArini1
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxNadiraShafa1
 
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatankebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 
mater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUAR
mater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUARmater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUAR
mater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUARGregoryStevanusGulto
 
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptssuser940815
 
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfDiagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfAlanRahmat
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfMeiRianitaElfridaSin
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfestidiyah35
 
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptKEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptmutupkmbulu
 
Kemitraan masyarakat dalam program kesehatan
Kemitraan masyarakat dalam program kesehatanKemitraan masyarakat dalam program kesehatan
Kemitraan masyarakat dalam program kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 
implementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docx
implementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docximplementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docx
implementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docxhurufd86
 
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMetode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 

Recently uploaded (12)

Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
 
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatankebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
 
mater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUAR
mater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUARmater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUAR
mater kuliah tentang KELAINAN TELINGA LUAR
 
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
 
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfDiagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
 
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptKEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
 
Kemitraan masyarakat dalam program kesehatan
Kemitraan masyarakat dalam program kesehatanKemitraan masyarakat dalam program kesehatan
Kemitraan masyarakat dalam program kesehatan
 
implementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docx
implementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docximplementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docx
implementasi Revisi Usulan Proposal MHKes PPJ.docx
 
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMetode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
 

HAJI SEHAT

  • 1. DINAS KESEHATAN KOTA DEPOK dr. Zakiah, MKM HAJI SEHAT, HAJI MABRUR
  • 2. PENDAHULUAN 01 PROTOKOL KESEHATAN & PHBS 02 KONDISI CUACA & MITIGASI 03 PENCEGAHAN & PENGENDALIAN PENYAKIT 04 TELE JAMAAH 05 PENUTUP 06 Table of contents
  • 4. Manasik kesehatan haji adalah proses pemberian informasi kepada jemaah haji yang bersifat promotif dan preventif tentang pembinaan, pelayanan dan pelindungan kesehatan sebelum keberangkatan, selama ibadah haji, dan setelah ibadah haji DEFINISI MANASIK KESEHATAN HAJI
  • 5. Manasik Kesehatan Haji bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman jemaah haji agar mampu memelihara kesehatan dan mencegah risiko kesehatan secara mandiri sehingga dapat menjalankan ibadah haji sesuai syariat Islam Manasik Kesehatan Haji diselenggarakan secara TSM (Terstruktur, Sistematis dan Masif) Sumber gambar: Haramain.info TUJUAN MANASIK KESEHATAN HAJI
  • 6. MENGAPA PERLU MANASIK KESEHATAN HAJI? 34% Lansia (Tahun 2020) 48% SLTA kebawah (Tahun 2020) 68,01% Risti Kesehatan (Tahun 2020) 6094 orang dirawat (Tahun 2019) 453 wafat (1,96‰) (Tahun 2019) Pembinaan kesehatan belum terstruktur, sistematis dan masif
  • 7. No Penyakit Jumlah kasus 1. Upper Respiratory Infection 216.583 2. Essential Primary Hypertension 46.635 3. Myalgia 32.675 4. NIDDM 15.679 5. Dyspepsia 11.007 No Penyakit Jumlah Kasus 1. Pneumonia 350 2. COPD 273 3. Dementia 144 4. CHF 134 5. Cerebral Infarction 91 No Penyakit Jumlah Kasus 1. COPD 144 2. Pneumonia 138 3. Cerebral Infarction 90 4. Congestive Heart Failure 76 5. Acute Myocardial Infarction 70 MORBIDITAS (2019) RAWAT JALAN KLOTER RAWAT INAP KKHI RAWAT INAP RSAS
  • 8. PENYAKIT PENYEBAB WAFAT (TAHUN 2019) No Penyakit Jumlah 1. Cardiovascular disease 126 2. Respiratory disease 114 3. Circulatory disease 95 4. Infectious and paracitic disease 62 5. Endocrine, nutritional and metabolic diseases 19
  • 9. Seluruh JH (Gel I dan II) di Makkah ARMUZNA Awal pemulangan JH Gel I Seluruh JH Gel I di Makkah Awal JH Gel II ke Madinah Akhir pemulangan JH Gel I Critical Period Suhu Aktivitas fisik Kepadatan massa↑ ↑ ↑ Awal JH Gel I ke Makkah Kedatangan JH Gel II ke Makkah JEMAAH HAJI WAFAT TAHUN 2017, 2018, DAN 2019 DAN CRITICAL PERIOD
  • 10. 5 PENYAKIT TERBANYAK JEMAAH HAJI INDONESIA TAHUN 2020 (SISKOHATKES) Dislipidemia Diabetes Melitus Hypertensive disease Ischemic Heart Disease 43.028 30.210 12.291 5.593 4.329 Gastritis & Duodenitis
  • 11. 9-10 Jam +/- 3 Km 1-3 Km +/- 6-10 Km/hr Perlu persiapan fisik & KESEHATAN PRIMA
  • 12. Rencana Perjalanan Haji 1444 H / 2023 M • Maksimal Masa tinggal 42 hari • Pemberangkatan pertama 24 Mei – 7 Juni 2023 (Gel. I) dan 8-22 Juni 2023 (Gel. 2) • Idul Adha 28 Juni 2023 • Kepulangan 4-18 Juli 2023 (Gel. 1) dan 10-24 Juli 2023 (Gel.2)
  • 15. ALAT PELINDUNG DIRI (APD) YANG HARUS SELALU DI BAWA Payung Masker Hand Sanitizer Botol Semprot Kacamata Sandal, jangan yang di Jepit Kantung utk menyimpan sandal
  • 16. ALAT PELINDUNG DIRI (APD) https://www.youtube.com/watch?v=wZ4Y2uphOhw
  • 17. PERILAKU HIDUP BERSIH & SEHAT (PHBS) CUCI TANGAN PAKAI SABUN CUKUP MAKAN BUAH DAN SAYUR BERAKTIVITAS FISIK 30 MENIT/HARI PENGGUNAAN TOILET SEHAT TIDAK MEROKOK BUANG SAMPAH PADA TEMPATNYA MENJAGA PROTOKOL KESEHATAN
  • 18. “Makan dan Minumlah sesuai kebutuhan dengan pola gizi seimbang agar kondisi tubuh bugar untuk mendukung pelaksanaan ibadah Haji” GIZI SEIMBANG
  • 19. Diet Diabetes Mellitus Jenis makanan utama yang dikonsumsi dapat disesuaikan dengan konsep piring makan model T: ● ½ piring berisi sayur dan buah-buahan (ketimun, labu siam, tomat, wortel, bayam, dll) ● ¼ piring berisi karbohidrat (nasi, kentang, jagung, ubi, singkong, dll) ● ¼ piring berisi protein (ikan, telur, tempe, tahu, kacang hijau, kacang merah, dll). Sumber: P2PTM Kemenkes RI Pesan Gizi Seimbang Bagi Jemaah Haji dengan Komorbid
  • 20. Mengontrol Penyakit Penyerta Pada Jemaah Haji Dengan Pembatasan Asupan Gula, Garam Dan Lemak  Batasi Asupan Gula < 4 sendok teh perhari.  Seorang Diabetisi, Konsumsi Gula Hanya Dibolehkan Sebagai Bumbu  Batasi Asupan Garam 1 sendok teh perhari.  Untuk seorang Penderita Hipertensi tidak dibolehkan lagi mengonsumsi semua Makanan dan Minuman Olahan yang tinggi Natrium.  Batasi Asupan Lemak/minyak maksimal 5 sendok teh  Untuk Penderita Penyakit Jantung Koroner tidak dibolehkan lagi mengonsumsi makanan yang diolah dengan cara digoreng. Sumber: Indonesia Sport Nutritionist Association (ISNA)
  • 21. PESAN GIZI DI PERJALANAN • Hindari kopi, teh, dan minuman bersoda. • Minum air putih minimal 200 ml per jam (1 gelas per jam. • Membatasi konsumsi makanan atau minuman yang banyak menghasilkan gas sebelum atau selama penerbangan, seperti sayur kol, ubi, durian, minuman bersoda/soft drink, makanan berlemak tinggi dan pedas. Sumber: Indonesia Sport Nutritionist Association (ISNA)
  • 22. PESAN GIZI SELAMA DI ARAB SAUDI • Konsumsi makanan tepat waktu • Perhatikan label kemasan pada kotak makanan • Minum air putih 5 – 6 botol @ 600 ml sehari. Setelah aktivitas di luar hotel, minum 1 botol @ 600 ml yang telah dicampur dengan 1 sachet oralit. • Minum air zamzam dan konsumsi makanan ringan seperti kurma atau roti untuk menambah energi. • Hindari makanan/ minuman yang mengandung kafein, minuman bersoda dan gula tinggi seperti kue manis, biscuit sirup, dan lainnya. • Membawa makanan ringan seperti permen gula atau kurma saat beraktivitas berat dan konsumi jika mengalami gejala hipoglikemi, seperti lemas, pusing, mual, dan keringat dingin.
  • 23. PERMASALAHAN SEPUTAR GIZI SELAMA DI ARAB SAUDI DEHIDRASI • Minum air putih 1 gelas (200 ml) tiap jam agar tidak dehidrasi. HIPOGLIKEMIA • Membawa makanan ringan seperti permen gula atau kurma saat beraktivitas berat dan konsumi jika mengalami gejala hipoglikemi KELELAHAN • Minum air zamzam dan konsumsi makanan ringan seperti kurma atau roti untuk menambah energi. KURANG NAFSU MAKAN • Konsultasi dengan dokter TKH dan ahli gizi (PPIH Arab Saudi) KERACUNAN • Sesegera mungkin konsumsi makanan yang telah diberikan, periksa tanggal dan jam kadaluarsa.
  • 24. Kebugaran fisik ● Aktifitas fisik (olah raga) yang cukup perlu dilakukan minimal 30 menit tiap hari, disesuaikan dengan kondisi tubuh dan usia. ● Jika sibuk, oleh raga dapat dilakukan 2-3 hari sekali dengan waktu yang lebih lama, misalkan 40-60menit. ● Pilih olah raga yang menyenangkan sesuai dengan hobi dapat berupa senam, berjalan kaki, lari, bersepeda, dll ● Upayakan aktifitas fisik dikerjakan dengan baik, benar, dan teratur serta terukur
  • 26. Suhu di Arab Saudi (Makkah) • Musim Panas, berlangsung pada Mei s/d Oktober (39 C - 42 C), Terpanas Juli (42 C) • Musim Dingin, berlangsung pada Desember – Februari (16 C - 29 C) • Suhu extrem : Suhu di atas 42 C dan dibawa 16 C.
  • 27. 1. Heat Stroke Kondisi ketika tubuh mengalami peningkatan suhu secara drastis hingga mencapai 40 derajat Celcius atau bahkan lebih
  • 28. • Peningkatan suhu tubuh hingga suhu 40 derajat Celsius atau lebih. • Pusing, Sakit kepala • Kulit memerah dan mengering. • Tidak berkeringat walau suhu tubuh sedang tinggi. Mual dan muntah. • Kelemahan otot dan kram. • Jantung berdebar kencang. • Perubahan perilaku, seperti kebingungan, linglung, gelisah, dan cepat marah. • Kejang. • Pingsan. GEJALA Atur waktu beraktivitas di luar (lebih baik pagi/sore) dan batasi aktifitas fisik
  • 29. Pakai pakaian yang nyaman Hindari memakai pakaian berlapis Pakai pakaian longgar berbahan katun Hindari terkena sinar matahari langsung • Gunakan payung/topi serta krim pelindung kulit • Atur waktu beraktivitas di luar (lebih baik pagi/sore) dan batasi aktifitas fisik Gunakan semprotan air Gunakan semprotan air pada bagian tubuh yang terkena sinar matahari langsung seperti muka dan tangan Minum air Minumlah air sesering mungkin, jangan menunggu haus Pencegahan Heat Stroke
  • 30. P E R H A T I K A N K E C U K U P A N C A I R A N D E N G A N C A R A M E L I H A T W A R N A U R I N . Setelah aktivitas diluar hotel, minum 1 botol @600mL yang telah dicampur 1 sachet oralit INDARI PAPARAN LANGSUNG DENGAN SINAR MATAHARI Pakai topi, payung, dan sunscreen saat di luar ruangan HINDARI KELELAHAN Hindari aktivitas yang tidak berhubungan dengan rangkaian ibadah terutama di udara terbuka karena cuaca panas karena akan lebih mudah mengalami kelelahan. KONSUMSI SAYURAN DAN BUAH Konsumsi sayur dan buah yang banyak mengandung air MINUM AIR PUTIH 5 – 6 BOTOL @600ML SEHARI. 2. Dehidrasi
  • 31. • Udara panas, kering, berdebu rentan menyebabkan gangguan pernapasan. • Aktivitas di luar ruangan (Wukuf, Mabit di Muzdalifah dilakukan di lapangan terbuka) sehingga terpapar dengan udara luar dan debu • Cuaca yang ekstrem disertai aktivitas fisik yang berat dapat menyebabkan eksaserbasi penyakit paru kronik
  • 32. ! Jauhi polutan seperti asap rokok,debu,atau bulu binatang ! Gunakan masker terutama ketika berada di luar masjid dan pondokan/hotel. ! Berhenti merokok ! Lakukan latihan pernapasan pursed lips dan diafragma rutin di hotel terutama bagi PPOK ! Pakai masker setiap keluar ruangan dan menjaga jarak dengan orang yang sakit batuk/pilek ! Minum air putih 5- 6 botol @60 0 mL per hari ! Jika sakit segera hubungi tenaga kesehatan kloter Universitas Pandawa | Fakultas Ekonomi Humaniora | Jurusan Busana, Tekstil, dan Desain Interior Pencegahan:
  • 33. 1.Letakkan satu tangan di atas perut dan satu tangan lainnya di dada atas. 2.Fokuskan pernapasan di perut. 3.Saat tarik napas, posisi tangan di perut harus terangkat. 4. Saat buang napas, posisi ketinggian tangan di perut harus lebih rendah. 1. Tarik napas dengan menggunakan hidung. 2. Embuskan napas pelan-pelan melalui bibir yang mengerucut atau terbuka sangat kecil. Keluarkan napas selambat mungkin, lebih lama dari saat menarik napas. 3. Lakukan latihan ini dua sampai tiga kali sehari selama lima sampai sepuluh menit. Pertama lakukan dalam posisi tidur terlentang, kemudian duduk, selanjutnya berdiri. Latihan ini dapat digunakan pada saat kapanpun. Pernapasan Diafragma (Pernapasan Perut) Pernapasan Pursed-lips
  • 34. 4. Kaki Melepuh ● Kasus telapak kaki melepuh dikarenakan jemaah haji memaksakan berjalan tanpa alas kaki di kawasan di Masjidil Haram, sehingga kulit telapak kaki melepuh. ● Pencegahan: • Selalu memakai alas kaki bila aktivitas diluar ruangan • Selalu membawa kantong untuk menyimpan sandal saat ke masjid. Bawa sendiri dan tidak disimpan diluar masjid
  • 36. Penyakit yang dapat dijumpai Penyakit Tidak Menular Penyakit Menular
  • 38. Sumber gambar: Hellosehat.com Penyakit terbanyak pada jemaah haji Stress fisik dan mental meningkatkan tekanan darah Hipertensi  factor risiko gagal jantung, gagal ginjal, dan stroke HIPERTENSI
  • 39. Sumber gambar: hellosehat.com Penyakit terbanyak ke-3 Jemaah haji Indonesia Makan tidak tepat waktu, kurang istirahat, dan kurang minum air putih  dehidrasi, kelelahan, hipoglikemi /hiperglikemi, kambuhnya penyakit kronis Diabetes  komplikasi (ulkus diabetic, kerusakan saraf, stroke, penyakit jantung koroner dan kerusakan ginjal) DIABETES/ KENCING MANIS
  • 40. • Penyakit terbanyak no. 4 Jemaah Haji Indonesia • Aktivitas yang berat dan kurang istirahat kelelahan memicu timbulnya PJK
  • 41. Sumber gambar: freepik.com Menurut data Pusat Kesehatan Haji • Nomor 1 jenis penyakit terbanyak pada rawat inap RSAS (2019) • Nomor 2 penyakit penyebab wafat dengan Respiratory Disease (2019) Aktivitas fisik yang berat, kelembaban udara yang rendah, cuaca panas yang ekstrim, debu, dehidrasi dan gangguan saluran pernapasan dapat menyebabkan eksaserbasi penyakit paru kronik PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIK
  • 42. Sumber: p2ptm.kemkes.go.id TIPS BAGI JEMAAH HAJI SAAT MASA TUNGGU DAN MASA KEBERANGKATAN: • Periksa kesehatan secara rutin dan ikuti anjuran dokter. Cek tensi / Kadar Gula secara mandiri atau manfaatkan Posbindu PTM, Posbindu Haji atau Posbindu Lansia. Bagi PPOK Sangat dianjurkan Vaksin Influenza, Vaksin Pneumonia. • Atasi penyakit dengan pengobatan yang tepat dan teratur sesuai petunjuk dokter. • Tetap menjaga kebiasaan makan dengan gizi seimbang. • Batasi konsumsi garam maksimal 1 sendok teh, gula/karbohidrat kurang dari 4 sendok teh dan lemak/minyak goreng kurang dari 5 sendok perhari. Tambahkan menu buah-buahan dan sayuran ; • Batasi gula/karbohidrat kurang dari 4 sendok teh dan lemak/minyak goreng kurang dari 5 sendok perhari. Tambahkan menu buah-buahan dan sayuran • Upayakan latihan fisik dengan Baik Benar Teratur dan Terukur. • Hindari asap rokok dan kelelahan.
  • 43. Sumber: p2ptm.kemkes.go.id TIPS BAGI JEMAAH HAJI SAAT IBADAH HAJI: • Periksa kesehatan secara rutin dan ikuti anjuran dokter. Cek tensi secara mandiri atau manfaatkan pos kesehatan kloter. (3 kali seminggu); Cek gula darah secara mandiri atau manfaatkan pos kesehatan kloter. (2 kali seminggu) • Atasi penyakit dengan pengobatan yang tepat dan teratur sesuai petunjuk dokter. Bawa obat persediaan selama di Arab Saudi. • Tetap menjaga kebiasaan makan dengan gizi seimbang dengan mengkonsumsi makanan yang didapat dari katering. Minum air putih 1 gelas (200 mL) tiap jam. Hindari kafein dan minuman bersoda. Bawa makanan ringan seperti permen gula atau kurma saat beraktivitas dan dikonsumsi jika mengalami gejala hipoglikemi seperti lemas, pusing, mual, dan keringat dingin. Minum air putih 5-6 botol @600mL per hari. • Upayakan aktifitas fisik yang aman. Hindari kelelahan terutama saat beribadah. Jangan memaksakan diri dan istirahat yang cukup (6-8 jam). Jangan memaksakan diri dan istirahat yang cukup (6-8 jam). Gunakan selalu alas kaki saat beraktivitas. Pastikan untuk mencuci dan mengeringkan kaki setiap hari dan rajin membersihkan luka (jika ada). Gunakan pelembab kulit; Dianjurkan bagi PJK menggunakan alat bantu seperti kursi roda atau skuter elektrik saat beribadah dengan aktivitas fisik yang berat seperti tawaf, sai, dan lontar jamrah. • Hindari asap rokok dan Kelola stres dengan baik. Hindari asap rokok , debu, atau bulu binatang. Pakai masker setiap keluar ruangan dan menjaga jarak dengan orang yang sakit batuk/pilek
  • 44. PERTOLONGAN PERTAMA PJK: • Posisikan setengah duduk (tubuh bagian atas lebih tinggi 20 - 30 derajat) dan segera membawa ke rumah sakit • Tenangkan penderita • Berikan obat golongan nitrat (seperti Isosorbid dinitrat, cedocard, nitral atau farsorbid) di bawah lidah. Dapat diberikan beberapa kali hingga penderita mendapat pertolongan di rumah sakit
  • 45. Sumber gambar: freepik.com 1. Letakkan satu tangan di atas perut dan satu tangan lainnya di dada atas. 2. Fokuskan pernapasan di perut. 3. Saat tarik napas, posisi tangan di perut harus terangkat. Saat buang napas, posisi ketinggian tangan di perut harus lebih rendah. Pernapasan Diafragma (Pernapasan Perut)
  • 47. Apa Saja Gejala Stres?? Apa Itu Stres?? Gangguan Psikis seperti mudah cemas, mudah emosi, depresi Gangguan Fisik seperti sakit kepala, sulit tidur, sulit konsentrasi, mual, sesak nafas Reaksi seseorang baik secara fisik maupun emosional apabila ada perubahan dari lingkungan yang mengharuskan seseorang menyesuaikan diri (Kemenkes RI)
  • 49. Gangguan Kesehatan Mental Yang Sering Menimpa Jemaah Haji Stres Depresi gangguan suasana hati (mood) yang ditandai dengan perasaan sedih yang mendalam dan rasa tidak peduli Delirium Kesulitan dalam berpikir, mengingat, berkonsentrasi, tidur dan berkurangnya kesadaran terhadap lingkungan sekitar yang disebabkan perubahan yang cepat dalam fungsi otak yang terjadi bersamaan dengan penyakit mental atau fisik. Demensia Kondisi penurunan daya ingat dan cara berpikir, yang berdampak pada gaya hidup, kemampuan bersosialisasi, hingga aktivitas sehari-hari. Sebagian besar penderita adalah Jemaah haji lanjut usia. Stres dapat dipicu oleh Berbagai Faktor seperti lingkungan dan kondisi lainnya
  • 50. Pemicu Stres Pada Jemaah Haji Orang Baru Bertemu dengan orang baru dari berbagai daerah/negara dengan karakter yang berbeda-beda Dehidrasi Dehidrasi pemicu terbesar stress di Arab Saudi Lingkungan dan Cuaca Perbedaan lingkungan dan Cuaca yang mencolok dan jarak hotel yang jauh dapat memicu stress Masa Tunggu Masa tunggu yang lama membuat cemas dan ragu Kesehatan Khawatir penyakit kambuh di Arab Saudi Keluarga Berpisah dengan Keluarga dalam waktu cukup lama
  • 51. Sikap Mental Positif Mencegah Stres di Arab Saudi Fokus pada Ibadah Inti Mempersiapkan fisik dan mental untuk menjalankan ritual Haji sesuai syariat Hindari Aktivitas Fisik yang Berlebihan Membatasi kegiatan fisik yang berlebihan yang dapat menyebabkan kelelahan Berbagi Membantu orang lain yang membutuhkan Hindari Berfikir Negatif Berpikir negatif akan menambah beban pikiran Memiliki Teman Cerita Bercerita dengan teman yang dapat dipercaya tentang masalah yang dihadapi Konsultasi Konsultasi dengan tenaga kesehatan apabila merasakan gejala stress
  • 52. Cara Mengelola Stres Pada Jemaah Haji Berdzikir dan Berdoa Berdzikir dan Berdoa dapat menenangkan hati dan pikiran Pola Hidup Sehat Terapkan pola hidup sehat seperti tidak merokok, PHBS, makan makanan bergizi Istirahat Istirahat yang cukup dapat membantu mengurangi stres Aktivitas Fisik Beraktivitas fisik atau berolahraga ringan dapat mencegah stres Dan jangan Lupa Minum Air Sesuai Anjuran
  • 54. PENCEGAHAN PENYAKIT MENULAR ►Menghindari kontak dengan orang yang sakit dan atau binatang pembawa penyakit ►Melakukan vaksinasi bagi penyakit tertentu ►Menggunakan masker dengan benar dan menjaga jarak ►Melakukan kebiasaan dengan pola hidup sehat.
  • 56. Kebutuhan Jemaah Haji Kebutuhan Informasi yang mudah di dapat dan di pahami untuk aktifitas persiapan haji dan pemeriksaan Kesehatan Jemaah Kebutuhan komunikasi yang mudah dan cepat dengan para petugas Kesehatan selama masa pembinaan dan pemeriksaan Kesehatan di Indonesia Panduan kegiatan Haji yang berhubungan dengan Kesehatan Jemaah, serta komunikasi yang mudah dan cepat dengan para petugas Kesehatan selama masa musim haji untuk pemeriksaan Kesehatan di Arab Saudi arif budiarto 2022
  • 57. Login & Tampilan Utama (Home) Login dengan No Porsi Menu TeleJemaah:  Profile Jemaah  Tombol Bantuan  Input Data Kesehatan  Informasi Vaksinasi  Informasi Obat  Riwayat Pemeriksaan Jemaah  Penunjuk Arah Lokasi  Kontak Petugas  Informasi Kesehatan  Perkiraan Cuaca  Data Tabel Kesehatan Jemaah  Info Poster Kesehatan  Gallery Video  Artikel
  • 58. 1. Profil :Kartu Tanda Jemaah Profil: Kartu Tanda Jemaah Terdapat QR code, No Porsi, Nama, NIK, Jenis Kelamin, Tgl lahir, Umur, Provinsi, Kabupaten/Kota, Alamat, No Paspor, No Visa, dan Kloter. Sumber data: SISKOHATKES
  • 59. 2. Tombol Bantuan Tombol Bantuan : di kirim kan dalam keadaan darurat Berisi pengiriman Koordinat Lokasi,nama & Umur , kloter,dan data Jemaah lainnya Petugas Kesehatan akan menindak lanjuti penanganan darurat ini Monitor Berisi status Panic Button- yang belum atau sudah di tindak lanjuti
  • 60. 3. Informasi Umum Jemaah Informasi Poster Kesehatan : Informasi Media Kesehatan Gallery Video : Video Penyuluhan Kesehatan Haji Artikel : Berita Kesehatan Haji, Pengumuman, Info Surat Resmi
  • 61. 4. Informasi Data Kesehatan Jemaah Informasi Data Kesehatan Jemaah Data Dari Aplikasi Siskohatkes Info Vaksinasi : Vaksinasi yang telah di terima Jemaah selama masa Pembinaan Info Obat : Info Obat yang harus di bawa Jemaah selama Haji Riwayat Pemeriksaan kesehatan: yang telah di terima Jemaah selama masa Pembinaan Tahap 1 dan 2 Data dari Aplikasi Siskohatkes arif budiarto 2022 arif budiarto 2022
  • 62. 5. Input Data Kesehatan Input Data Vital Sign : Input dilakukan oleh Jemaah & terdapat Monitor harian Input Data Harian Kesehatan jamaah untuk Tekanan Darah, Gula Darah, Keluhan Data ini akan di tindak lanjuti oleh Petugas setiap hari nya Tabel Data Kesehatan akan terlihat data-data Kesehatan yang sudah terkirim
  • 63. 6. Kontak Petugas Kontak Petugas Jemaah Haji bisa menghubungi Petugas Haji di kabupaten nya secara Langsung Komunikasi bisa memilih petugas Kesehatan per kabupaten Hubungan dengan telepon atau via WhatsApps
  • 64. 7. Info, 8. Petunjuk Arah Lokasi, 9. Perkiraan Cuaca Pertanyaan dan Jawaban : Jemaah Bisa bertanya untuk kegiatan Kesehatan Haji dan telah terdapat jawaban dari masing-masing pertanyaan tersebut Penunjuk arah : memberikan arah Map ke lokasi Kesehatan Haji selama di Arab Saudi Prakiraan Cuaca : info prakiraan cuaca di koa- kota besar selama di Arab Saudi
  • 66. kesimpulan 1. Ibadah Haji merupakan ibadah yang membutuhkan kondisi kesehatan yang prima 2. Manasik Kesehatan Haji perlu diketahui oleh semua Jamaah dan dipersiapkan secara baik 3. Pastikan ketentuan protocol Kesehatan sebelum keberangkatan dijalankan, agar tidak terpapar dengan penderita Covid-19 4. Manfaatkan sumber informasi terpercaya 5. Selalu berdoa kepada Allah SWT
  • 67. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon and infographics & images by Freepik TERIMA KAsih Please keep this slide for attribution