SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara.
Jemaah haji yang ditetapkan tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara
adalah jemaah haji dengan:
1) Tidak memiliki sertifikat vaksinasi internasional yang sah. Artinya jemaah haji yang belum
dilakukan penyuntikan vaksinasi meningitis meningokokus.
2) Menderita penyakit tertentu yang berpeluang sembuh, antara lain tuberculosis sputum BTA
positif, tuberculosis multidrug resisten, diabetes melitus tidak terkontrol, hipertiroid, HIV-AIDS
dengan diare kronik, stroke akut, perdarahan saluran cerna, dan anemia gravis.
3) Suspek dan/atau confirm penyakit menular yang berpotensi wabah.
4) Psikosis akut.
5) Fraktur tungkai yang membutuhkan immobilisasi.
6) Fraktur tulang belakang tanpa komplikasi neurologis.
7) Hamil yang diprediksi usia kehamilannya pada saat keberangkatan kurang dari 14 minggu
atau lebih dari 26 minggu.
Jemaah yang memiliki kondisi atau penyakit yang tergolong kriteria tidak memenuhi syarat
istithaah sementara seperti di atas, harus mendapatkan pelayanan kesehatan yang maksimal
agar jemaah haji tersebut dapat segera memenuhi syarat istithaah.
Tidak memenuhi syarat istitha’ah kesehatan haji.
Jemaah haji yang tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan merupakan jemaah haji dengan
kriteria:
1) Kondisi klinis yang dapat mengancam jiwa, antara lain : penyakit paru obstruksi kronis (PPOK)
derajat IV, gagal jantung stadium IV, gagal ginjal kronik stadium IV dengan peritoneal
dialysis/hemodialysis regular, AIDS stadium IV dengan infeksi opportunistik, stroke hemoragik
luas.
2) Gangguan jiwa berat antara lain skizofrenia berat, dimensia berat, dan retardasi mental
berat.
3) Jemaah haji dengan penyakit yang sulit diharapkan kesembuhannya, antara lain keganasan
stadium akhir, totally drug resistance tuberculosis, sirosis dan hepatoma dekompensata.
Tidak ada hubungan secara langsung antara jemaah haji yang didefinisikan sebagai tidak
memenuhi syarat istithaah kesehatan haji dengan kejadian kematian terhadap jemaah haji
tersebut, tetapi lebih berhubungan dengan "upaya" yang harus dipersiapkan dan dilaksanakan
terutama jika masih terdapat jemaah haji yang tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji
tetapi berangkat ke Arab Saudi.
Jemaah dengan kriteria tidak memenuhi syarat istithaah harus difasilitasi untuk mendapatkan
pelayanan maksimal dan informasi tentang kriteria istithaah harus dipahami oleh pemeriksa
kesehatan di semua tingkat pelayanan kesehatan serta keluarga Jemaah haji. Penyampaian
kriteria tidak memenuhi syarat istithaah kepada jemaah disampaikan oleh tim penyelenggara
kesehatan haji kabupaten/kota dalam suasana kekeluargaan dan agamis agar jemaah dan
keluarganya dapat memahami hal tersebut. Penetapan istithaah kesehatan jemaah haji
dilaksanakan paling lambat pada saat 3 bulan sebelum keberangkatan.
Bagi jemaah Haji yang telah ditetapkan sebagai: 1). Memenuhi syarat istithaah, 2). Memenuhi
syarat istithaah dengan pendampingan, dan 3). Tidak memenuhi syarat istithaah sementara,
dilakukan pemberian vaksinasi Meningitis Meningokokkus sesuai ketentuan dan tidak terdapat
kontraindikasi medis. Pemberian vaksin akan diikuti oleh pemberian International Certificate
Vaccination (ICV) yang sah. Bagi jemaah haji yang alergi atau kontraindikasi terhadap vaksin
Meningitis Meningokokkus, maka akan dilakukan tindakan sebagai proteksi terhadap kontak
yang memungkinkan peningkatan penularan atau transmisi bakteri meningitis meningokokkus.
Pada kondisi yang demikian diberikan ICV yang menjelaskan tentang adanya kontraindikasi atau
alergi yang dimaksud. Bagi jemaah haji yang tidak memenuhi syarat istithaah, akan ditunda
keberangkatannya selanjutnya dilakukan pembinaan khusus.
Hasil pemeriksaan kesehatan tahap kedua, yaitu penetapan istithaah kesehatan serta
rekomendasi yang diberikan, dicatat dalam Buku Kesehatan Jemaah Haji atau pencatatan
elektronik melalui sistemkomputerisasi haji terpadu (Siskohatkes). Pencatatan hasil
pemeriksaan ke dalam siskohatkes dilakukan oleh pengelola program kesehatan haji di
kabupaten/kota bekerjasama dan berkoordinasi dengan pengelola program kesehatan haji di
provinsi dan pusat
Hasil pemeriksaan kesehatan tahap kedua, yaitu penetapan istithaah kesehatan serta
rekomendasi yang diberikan, dicatat dalam Buku Kesehatan Jemaah Haji atau pencatatan
elektronik melalui sistemkomputerisasi haji terpadu (Siskohatkes). Pencatatan hasil
pemeriksaan ke dalam siskohatkes dilakukan oleh pengelola program kesehatan haji di
kabupaten/kota bekerjasama dan berkoordinasi dengan pengelola program kesehatan haji di
provinsi dan pusat
Setiap proses pemeriksaan dan pembinaan kesehatan jemaah haji menuju istithaah dilakukan
oleh tim penyelenggara kesehatan haji di kabupaten/kota. Tim penyelenggara kesehatan haji
harus dibentuk tiap tahun dan dimuat dalam sebuah surat keputusan bupati/walikota atau
dapat didelegasikan kepada kepala dinas kesehatan sebagai penanggung jawab urusan
kesehatan masyarakat di wilayahnya.
Tim penyelenggara kesehatan haji kabupaten/kota terdiri dari: a. Kepala dinas kesehatan
kabupaten/kota. b. Kepala bidang yang mengelola kesehatan haji di kabupaten/kota. c.
Pengelola kesehatan haji kabupaten/kota dan Puskesmas. d. Pemeriksa kesehatan haji (dokter
dan perawat Puskesmas/klinik dan dokter spesialis di rumah sakit rujukan). e. Tenaga analis
kesehatan. f. Tenaga pengelola data/Siskohatkes. g. Unit kerja pelaksana penyelenggara haji
dan umrah Kantor Kementerian Agama kabupaten/kota.
Timpenyelenggara kesehatan haji kabupaten/kota terdiri dari unsur Puskesmas, rumah sakit,
program surveilans, promosi kesehatan, kesehatan keluarga, kesehatan lingkungan, gizi,
pembinaan kebugaran jasmani, pelayanan kesehatan primer dan sekunder, pengendalian
penyakit tidak menular, pengendalian penyakit menular, dan kesehatan jiwa. Tim
penyelenggara tersebut terdiri dari unsur dokter spesialis, dokter, perawat, penyuluh
kesehatan, tenaga farmasi, analis kesehatan, sisteminformasi kesehatan, dan tenaga kesehatan
lainnya. Tim penyelenggara kesehatan haji di kabupaten/kota merupakan tim kesehatan yang
bertanggungjawab dalam melakukan program pemeriksaan dan pembinaan kesehatan haji di
wilayahnya. Hasil pemeriksaan dan pembinaan kesehatan haji kemudian dicatat dalam
Siskohatkes sebagai dasar penerbitan Buku Kesehatan Jemaah Haji (BKJH).

More Related Content

What's hot

Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan hajiPmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan hajiBadmanKadjim1
 
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes  haji EDITED.pptxMATERI_manasik kes  haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptxssuser416476
 
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...puskesmas
 
Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji Khusus
Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji KhususPembinaan Kesehatan Jemaah Haji Khusus
Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji KhususTini Wartini
 
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan HajiPenyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan Hajipjj_kemenkes
 
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatanPedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatanIrene Susilo
 
Bab 4 PRIORITAS NASIONAL.pdf
Bab 4  PRIORITAS NASIONAL.pdfBab 4  PRIORITAS NASIONAL.pdf
Bab 4 PRIORITAS NASIONAL.pdfssuserc3081c
 
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko TinggiPenyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggidpalupiw
 
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah hajiStandar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah hajiMamad Syahruni
 
KAK Program kesehatan jiwa Tahun 2023.doc
KAK  Program kesehatan jiwa Tahun 2023.docKAK  Program kesehatan jiwa Tahun 2023.doc
KAK Program kesehatan jiwa Tahun 2023.docwirasmini
 
Orientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatanOrientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatanK'Is Uba Adam
 
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Tini Wartini
 
1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx
1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx
1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptxYudiSetiawan80
 
Ppt penyuluhan haji
Ppt penyuluhan hajiPpt penyuluhan haji
Ppt penyuluhan hajiibnuanas3
 
Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021Retno Sf
 

What's hot (20)

Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan hajiPmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
 
Kesehatan jamaah haji
Kesehatan jamaah hajiKesehatan jamaah haji
Kesehatan jamaah haji
 
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes  haji EDITED.pptxMATERI_manasik kes  haji EDITED.pptx
MATERI_manasik kes haji EDITED.pptx
 
Pedoman kesorga
Pedoman kesorgaPedoman kesorga
Pedoman kesorga
 
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
Standar dan Instrumen Akreditasi Puskesmas edisi II, versi tahun 2019, dr.sam...
 
Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji Khusus
Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji KhususPembinaan Kesehatan Jemaah Haji Khusus
Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji Khusus
 
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan HajiPenyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
 
Panduan haji sehat
Panduan haji sehatPanduan haji sehat
Panduan haji sehat
 
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatanPedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
 
mmd
mmdmmd
mmd
 
Bab 4 PRIORITAS NASIONAL.pdf
Bab 4  PRIORITAS NASIONAL.pdfBab 4  PRIORITAS NASIONAL.pdf
Bab 4 PRIORITAS NASIONAL.pdf
 
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko TinggiPenyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
 
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah hajiStandar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
Standar pemeriksaan kesehatan calon jemaah haji
 
KAK Program kesehatan jiwa Tahun 2023.doc
KAK  Program kesehatan jiwa Tahun 2023.docKAK  Program kesehatan jiwa Tahun 2023.doc
KAK Program kesehatan jiwa Tahun 2023.doc
 
Orientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatanOrientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatan
 
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
 
1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx
1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx
1# Overview STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS 1 Maret 2022.pptx
 
Ppt penyuluhan haji
Ppt penyuluhan hajiPpt penyuluhan haji
Ppt penyuluhan haji
 
2. program balita (1)
2. program balita (1)2. program balita (1)
2. program balita (1)
 
Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021
 

Similar to Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara

MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxMPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxraihanistidewi
 
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRJessieArini1
 
Visitasi fasil ppih 2020 rev
Visitasi fasil ppih 2020 revVisitasi fasil ppih 2020 rev
Visitasi fasil ppih 2020 revrickygunawan84
 
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptxAGUSTINA502762
 
Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020
Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020
Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020ramadonatan
 
Mukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptx
Mukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptxMukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptx
Mukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptxlanet3
 
1. perlindungan kes. jemaah haji melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji melzanRosyirma
 
Profil jemaah haji asahan
Profil jemaah haji asahanProfil jemaah haji asahan
Profil jemaah haji asahanedi sambas
 
Buku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi editBuku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi editrickygunawan84
 
Surat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin MeningitisSurat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin MeningitisRepublikaDigital
 
Kebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdf
Kebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdfKebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdf
Kebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdfEttim Yoga
 
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah hajiPermenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah hajiDEWIRAHAYU53
 
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptxPERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptxJessieArini1
 
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19RepublikaDigital
 
Perlindungan Kesehatan Jemaah Haji
Perlindungan Kesehatan Jemaah HajiPerlindungan Kesehatan Jemaah Haji
Perlindungan Kesehatan Jemaah HajiTini Wartini
 
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan HajiPenyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan Hajipjj_kemenkes
 
2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx
2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx
2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptxRadianRendraTukan1
 

Similar to Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara (20)

MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxMPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
 
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
 
Visitasi jemaah haji
Visitasi jemaah hajiVisitasi jemaah haji
Visitasi jemaah haji
 
Visitasi fasil ppih 2020 rev
Visitasi fasil ppih 2020 revVisitasi fasil ppih 2020 rev
Visitasi fasil ppih 2020 rev
 
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
1. PPT Kebijakan MKH pada Sosialisasi MKH.pptx
 
Berhaji sehat
Berhaji sehatBerhaji sehat
Berhaji sehat
 
Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020
Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020
Visitasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan Arab Saudi - PPIH 2020
 
Mukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptx
Mukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptxMukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptx
Mukernas DPP KBIHU Surabaya 07-11-2023.pptx
 
1. perlindungan kes. jemaah haji melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji melzan
 
Profil jemaah haji asahan
Profil jemaah haji asahanProfil jemaah haji asahan
Profil jemaah haji asahan
 
Buku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi editBuku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi edit
 
Surat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin MeningitisSurat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin Meningitis
 
Kebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdf
Kebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdfKebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdf
Kebijakan Penyelenggaraan Haji-1.pdf
 
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah hajiPermenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
 
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptxPERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
 
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19
 
Perlindungan Kesehatan Jemaah Haji
Perlindungan Kesehatan Jemaah HajiPerlindungan Kesehatan Jemaah Haji
Perlindungan Kesehatan Jemaah Haji
 
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan HajiPenyelenggaraan Kesehatan Haji
Penyelenggaraan Kesehatan Haji
 
Untitled-2.pptx
Untitled-2.pptxUntitled-2.pptx
Untitled-2.pptx
 
2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx
2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx
2. Mikroplaning dan Rantai Dingin Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021-converted.pptx
 

More from Abdul Aziz Siswanto

Khutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus CoronaKhutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus CoronaAbdul Aziz Siswanto
 
Bimbingan kesehatan jamaah haji word
Bimbingan kesehatan jamaah haji  wordBimbingan kesehatan jamaah haji  word
Bimbingan kesehatan jamaah haji wordAbdul Aziz Siswanto
 
Materi binsik kh mutashim billah 2019
Materi binsik kh mutashim billah 2019Materi binsik kh mutashim billah 2019
Materi binsik kh mutashim billah 2019Abdul Aziz Siswanto
 
Pelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-aziz
Pelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-azizPelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-aziz
Pelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-azizAbdul Aziz Siswanto
 
06 mengenal tempat ziarah-editted juni 2019
06 mengenal tempat ziarah-editted juni 201906 mengenal tempat ziarah-editted juni 2019
06 mengenal tempat ziarah-editted juni 2019Abdul Aziz Siswanto
 
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAININGIBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAININGAbdul Aziz Siswanto
 
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAININGIBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAININGAbdul Aziz Siswanto
 
Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019
Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019
Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019Abdul Aziz Siswanto
 
HAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 H
HAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 HHAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 H
HAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 HAbdul Aziz Siswanto
 

More from Abdul Aziz Siswanto (20)

Khutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus CoronaKhutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
 
Aluspat Bogor '82
Aluspat Bogor '82Aluspat Bogor '82
Aluspat Bogor '82
 
Prosesi haji
Prosesi hajiProsesi haji
Prosesi haji
 
Bimbingan kesehatan jamaah haji word
Bimbingan kesehatan jamaah haji  wordBimbingan kesehatan jamaah haji  word
Bimbingan kesehatan jamaah haji word
 
Tata cara di pesawat
Tata cara di pesawatTata cara di pesawat
Tata cara di pesawat
 
Rencana perjalanan haji
Rencana perjalanan hajiRencana perjalanan haji
Rencana perjalanan haji
 
Prosesi umrah
Prosesi umrahProsesi umrah
Prosesi umrah
 
Materi binsik kh mutashim billah 2019
Materi binsik kh mutashim billah 2019Materi binsik kh mutashim billah 2019
Materi binsik kh mutashim billah 2019
 
Peran karu dan karom 2019
Peran karu dan karom 2019Peran karu dan karom 2019
Peran karu dan karom 2019
 
Pelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-aziz
Pelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-azizPelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-aziz
Pelaksanaan sholat arba'in beserta hikmah nya-aziz
 
Hikmah perjalanan haji 2017
Hikmah perjalanan haji 2017Hikmah perjalanan haji 2017
Hikmah perjalanan haji 2017
 
06 mengenal tempat ziarah-editted juni 2019
06 mengenal tempat ziarah-editted juni 201906 mengenal tempat ziarah-editted juni 2019
06 mengenal tempat ziarah-editted juni 2019
 
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAININGIBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
 
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAININGIBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
IBADAH & KEGIATAN SELAMA DI PESAWAT + TOILET TRAINING
 
Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019
Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019
Materi Binsik KH Drs. Mutashim Billah, M.H.I.- 2019
 
HAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 H
HAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 HHAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 H
HAK & KEWAJIBAN JAMAAH HAJI 2019/1440-1441 H
 
Materi binsik 2019 desi
Materi binsik 2019 desiMateri binsik 2019 desi
Materi binsik 2019 desi
 
2 prosesi umroh
2   prosesi umroh2   prosesi umroh
2 prosesi umroh
 
1 fiqih haji
1   fiqih haji1   fiqih haji
1 fiqih haji
 
7 lain-lain
7   lain-lain7   lain-lain
7 lain-lain
 

Recently uploaded

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 

Recently uploaded (20)

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 

Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara

  • 1. Tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara. Jemaah haji yang ditetapkan tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji untuk sementara adalah jemaah haji dengan: 1) Tidak memiliki sertifikat vaksinasi internasional yang sah. Artinya jemaah haji yang belum dilakukan penyuntikan vaksinasi meningitis meningokokus. 2) Menderita penyakit tertentu yang berpeluang sembuh, antara lain tuberculosis sputum BTA positif, tuberculosis multidrug resisten, diabetes melitus tidak terkontrol, hipertiroid, HIV-AIDS dengan diare kronik, stroke akut, perdarahan saluran cerna, dan anemia gravis. 3) Suspek dan/atau confirm penyakit menular yang berpotensi wabah. 4) Psikosis akut. 5) Fraktur tungkai yang membutuhkan immobilisasi. 6) Fraktur tulang belakang tanpa komplikasi neurologis. 7) Hamil yang diprediksi usia kehamilannya pada saat keberangkatan kurang dari 14 minggu atau lebih dari 26 minggu. Jemaah yang memiliki kondisi atau penyakit yang tergolong kriteria tidak memenuhi syarat istithaah sementara seperti di atas, harus mendapatkan pelayanan kesehatan yang maksimal agar jemaah haji tersebut dapat segera memenuhi syarat istithaah. Tidak memenuhi syarat istitha’ah kesehatan haji. Jemaah haji yang tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan merupakan jemaah haji dengan kriteria: 1) Kondisi klinis yang dapat mengancam jiwa, antara lain : penyakit paru obstruksi kronis (PPOK) derajat IV, gagal jantung stadium IV, gagal ginjal kronik stadium IV dengan peritoneal dialysis/hemodialysis regular, AIDS stadium IV dengan infeksi opportunistik, stroke hemoragik luas. 2) Gangguan jiwa berat antara lain skizofrenia berat, dimensia berat, dan retardasi mental berat. 3) Jemaah haji dengan penyakit yang sulit diharapkan kesembuhannya, antara lain keganasan stadium akhir, totally drug resistance tuberculosis, sirosis dan hepatoma dekompensata. Tidak ada hubungan secara langsung antara jemaah haji yang didefinisikan sebagai tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji dengan kejadian kematian terhadap jemaah haji tersebut, tetapi lebih berhubungan dengan "upaya" yang harus dipersiapkan dan dilaksanakan terutama jika masih terdapat jemaah haji yang tidak memenuhi syarat istithaah kesehatan haji tetapi berangkat ke Arab Saudi.
  • 2. Jemaah dengan kriteria tidak memenuhi syarat istithaah harus difasilitasi untuk mendapatkan pelayanan maksimal dan informasi tentang kriteria istithaah harus dipahami oleh pemeriksa kesehatan di semua tingkat pelayanan kesehatan serta keluarga Jemaah haji. Penyampaian kriteria tidak memenuhi syarat istithaah kepada jemaah disampaikan oleh tim penyelenggara kesehatan haji kabupaten/kota dalam suasana kekeluargaan dan agamis agar jemaah dan keluarganya dapat memahami hal tersebut. Penetapan istithaah kesehatan jemaah haji dilaksanakan paling lambat pada saat 3 bulan sebelum keberangkatan. Bagi jemaah Haji yang telah ditetapkan sebagai: 1). Memenuhi syarat istithaah, 2). Memenuhi syarat istithaah dengan pendampingan, dan 3). Tidak memenuhi syarat istithaah sementara, dilakukan pemberian vaksinasi Meningitis Meningokokkus sesuai ketentuan dan tidak terdapat kontraindikasi medis. Pemberian vaksin akan diikuti oleh pemberian International Certificate Vaccination (ICV) yang sah. Bagi jemaah haji yang alergi atau kontraindikasi terhadap vaksin Meningitis Meningokokkus, maka akan dilakukan tindakan sebagai proteksi terhadap kontak yang memungkinkan peningkatan penularan atau transmisi bakteri meningitis meningokokkus. Pada kondisi yang demikian diberikan ICV yang menjelaskan tentang adanya kontraindikasi atau alergi yang dimaksud. Bagi jemaah haji yang tidak memenuhi syarat istithaah, akan ditunda keberangkatannya selanjutnya dilakukan pembinaan khusus. Hasil pemeriksaan kesehatan tahap kedua, yaitu penetapan istithaah kesehatan serta rekomendasi yang diberikan, dicatat dalam Buku Kesehatan Jemaah Haji atau pencatatan elektronik melalui sistemkomputerisasi haji terpadu (Siskohatkes). Pencatatan hasil pemeriksaan ke dalam siskohatkes dilakukan oleh pengelola program kesehatan haji di kabupaten/kota bekerjasama dan berkoordinasi dengan pengelola program kesehatan haji di provinsi dan pusat Hasil pemeriksaan kesehatan tahap kedua, yaitu penetapan istithaah kesehatan serta rekomendasi yang diberikan, dicatat dalam Buku Kesehatan Jemaah Haji atau pencatatan elektronik melalui sistemkomputerisasi haji terpadu (Siskohatkes). Pencatatan hasil pemeriksaan ke dalam siskohatkes dilakukan oleh pengelola program kesehatan haji di kabupaten/kota bekerjasama dan berkoordinasi dengan pengelola program kesehatan haji di provinsi dan pusat Setiap proses pemeriksaan dan pembinaan kesehatan jemaah haji menuju istithaah dilakukan oleh tim penyelenggara kesehatan haji di kabupaten/kota. Tim penyelenggara kesehatan haji harus dibentuk tiap tahun dan dimuat dalam sebuah surat keputusan bupati/walikota atau dapat didelegasikan kepada kepala dinas kesehatan sebagai penanggung jawab urusan kesehatan masyarakat di wilayahnya. Tim penyelenggara kesehatan haji kabupaten/kota terdiri dari: a. Kepala dinas kesehatan kabupaten/kota. b. Kepala bidang yang mengelola kesehatan haji di kabupaten/kota. c. Pengelola kesehatan haji kabupaten/kota dan Puskesmas. d. Pemeriksa kesehatan haji (dokter
  • 3. dan perawat Puskesmas/klinik dan dokter spesialis di rumah sakit rujukan). e. Tenaga analis kesehatan. f. Tenaga pengelola data/Siskohatkes. g. Unit kerja pelaksana penyelenggara haji dan umrah Kantor Kementerian Agama kabupaten/kota. Timpenyelenggara kesehatan haji kabupaten/kota terdiri dari unsur Puskesmas, rumah sakit, program surveilans, promosi kesehatan, kesehatan keluarga, kesehatan lingkungan, gizi, pembinaan kebugaran jasmani, pelayanan kesehatan primer dan sekunder, pengendalian penyakit tidak menular, pengendalian penyakit menular, dan kesehatan jiwa. Tim penyelenggara tersebut terdiri dari unsur dokter spesialis, dokter, perawat, penyuluh kesehatan, tenaga farmasi, analis kesehatan, sisteminformasi kesehatan, dan tenaga kesehatan lainnya. Tim penyelenggara kesehatan haji di kabupaten/kota merupakan tim kesehatan yang bertanggungjawab dalam melakukan program pemeriksaan dan pembinaan kesehatan haji di wilayahnya. Hasil pemeriksaan dan pembinaan kesehatan haji kemudian dicatat dalam Siskohatkes sebagai dasar penerbitan Buku Kesehatan Jemaah Haji (BKJH).