SlideShare a Scribd company logo
1 of 43
Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Tahun 2024
Pusat Kesehatan Haji - Kementerian Kesehatan RI
2
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
Tujuan Penyelenggaraan Kesehatan Haji
Permenkes no 62 tahun 2016 tentang
Penyelenggaraan Kesehatan Haji.
4
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
5
Jemaah Haji Indonesia BerdasarkanUsia Tahun 2017 - 2023
Tren proporsi usia ≥ 60 tahun meningkat
205.485 203.345 212.732 92.668 209.784
Jumlah Jemaah
haji
9% 9% 8% 8% 7%
24% 24% 23% 25%
19%
35% 35% 35%
45%
30%
23% 24% 24%
23%
29%
9% 8% 10% 15%
2017 2018 2019 2022 2023
<40 40-49 50-59 60-69 >=70
44%
34%
32%
32%
23%
6
Jemaah Haji Indonesia BerdasarkanRiwayat Penyakit Tahun 2017 - 2023
6
Sebagian besar jemaah haji Indonesia memiliki riwayat penyakit
30% 29% 27% 30% 25%
70% 71% 73% 70% 75%
2017 2018 2019 2022 2023
Jemaah Tanpa Riwayat Penyakit Jemaah Dengan Riwayat Penyakit
7
Jenis Penyakit yang menyertai Jemaah Haji 2018 – 2023
51,181
45,535
22,727
11,342
10,062
6,609
6,134
5,562
2,046
1,957
1,561
Dislipidemia
Hipertensi esensial
Diabetes mellitus
Cardiomegaly
Gastritis and
Dyspesia
Obesity
Chronic ischaemic
heart disease
Hypertensive heart
disease
Heart failure
Asthma
Urinary tract
infection
58,837
50,498
25,449
13,869
11,444
7,417
7,193
6,140
2,638
2,069
2,015
Dislipidemia
Hipertensi esensial
Diabetes mellitus
Cardiomegaly
Gastritis and
Dyspesia
Chronic ischaemic
heart disease
Hypertensive heart
disease
Obesity
Heart failure
Urinary tract
infection
Asthma
26,273
20,675
11,352
4,548
3,930
2,767
2,660
2,476
1,344
767
732
Dislipidemia
Hipertensi esensial
Diabetes mellitus
Cardiomegaly
Gastritis and
Dyspesia
Chronic ischaemic
heart disease
Hypertensive heart
disease
Obesity
Urinary tract
infection
Asthma
Heart failure
Sebagian besar penyakit jemaah haji merupakan faktor risiko serangan jantung, stroke, dan pneumonia.
2018 2019 2022 2023
1,161
1,466
1,983
3,643
8,755
9,091
15,372
28,559
58,482
67,066
Peny. Paru Obstruksi
Menahun
Bronkitis
Asma
Gangguan Irama
Jantung
Hypertensive Heart
Disease
Infark Miokard Akut
dan PJK
Kardiomegali
Diabetes Mellitus
Hiperlipidemia
Hipertensi
Dislipidemia
5 Penyakit Terbanyak Dirawat KKHI Tahun 2018 - 2023
Pneumonia, PPOK merupakan penyakit terbanyak jemaah haji 2023 yang dirawat di KKHI, sementara kasus Demensia
mengalami peningkatan
Sumber: Laporan Penyelenggaraan Kesehatan Haji 2023
432
350
98
1,008
228
273
27
535
299
114
58
183
184
134 149
431
190
78
22
200
2018 2019 2022 2023
Pneumonia PPOK Diabetes Mellitus Gagal Jantung Dispepsia Demensia IMA dan PJK
5 Penyakit Terbanyak Dirawat RS Arab Saudi Tahun 2018 - 2023
Pnemonia, PPOK, Infark Miokard Akut & PJK merupakan penyakit terbanyak jemaah haji 2023 yang dirawat di RS Arab
Saudi
Sumber: Laporan Penyelenggaraan Kesehatan Haji 2023
125
89
12
240
68 67
14
173
135
70
28
172
80 76
31
143
35
48
12
89
2018 2019 2022 2023
Pneumonia PPOK IMA dan PJK Gagal Jantung Stroke Dispnea
Jemaah
haji
wafat
(kumulatif)
Sumber: Siskohatkes, 4 Agustus 2023
Kematian Jemaah Haji Indonesia 2017-2023
774* Jemaah haji telah wafat pada masa operasional haji 2023
Hari operasional ke-
Armuzna
*Data ini termasuk 1 orang petugas haji
*
11
11
Jemaah Haji Wafat Berdasarkan Kelompok Umur Tahun 2017 - 2023
Kelompok umur terbanyak Jemaah haji wafat pada tahun 2023 adalah ≥ 60 tahun (84,49%)
Sumber: Siskohatkes
0 1
10
0 0
24
16 12
5
31
101
79 75
41
89
240
151 146
43
261
222
109
129
0
230
68
28
64
0
129
3 2
17
0
34
2017 2018 2019 2022 2023
<40 40-49 50-59 60-69 70-79 80-89 90-98
5 Penyakit Penyebab Jemaah Haji Wafat Tahun 2017 - 2023
Penyebab kematian pada 5 tahun terakhir infark miokard akut, syok sepsis, syok kardiogenik serta pneumonia
Sumber: Siskohatkes
86
52
45
3
134
50 47
73
5
222
50
25
55
9
168
33
12 8
17 17
19
4
22
4
33
2017 2018 2019 2022 2023
Acute Myocard Infarc Septic Shock Cardiogenic Shock Acute Ischaemic Heart Disease Pneumonia
52
Acute respiratory distress
syndrome
10 Penyakit Terbanyak Penyebab Kematian pada Jemaah Haji
Sumber: Laporan Penyelenggaraan Kesehatan Haji 2023
Keterangan
• Sepsis: Infeksi sistemik yang
menimbulkan kegagalan organ
• Syok Kardiogenik: Jantung tidak dapat
memompa darah untuk kebutuhan tubuh
• PJK : Penyakit Jantung Koroner
• Acute Respiratory Distress Syndrome:
Kumpulan gejala gangguan pernafasan
berat akut
• Syok Hypovolemic: Gangguan
kekurangan cairan pada tubuh secara
sistemik
• PPOK: Penyakit Paru Obstruksi Menahun
• Pulmonary Oedema: Pembengkakan Paru
akibat gangguan jantung
Syok sepsis merupakan penyebab kemarian terbanyak pada tahun 2023 sebanyak 28,68%, diikuti syok kardiogenik 21,70% dan infark
miokard akut 17,31%
10
17
18
22
28
33
52
134
168
222
0 50 100 150 200 250
Pulmonary Oedema
Gangguan Irama Jantung
PPOK
Stroke
Syok Hypovolemic
Pneumonia
Acute Respiratory Distress Syndrome
Infark Miocard Akut dan PJK
Syok kardiogenik
Sepsis
Syok sepsis
Mudzakarah Perhajian Indonesia 2023 : Istitha'ah Jadi Syarat Pelunasan Biaya Haji
 Jemaah haji yang akan diberangkatkan ke tanah suci harus memenuhi
Istitha’ah Kesehatan (badaniyyah) yang merupakan bagian dari pemenuhan
syarat wajib pelaksanaan ibadah haji;
 Istitha’ah kesehatan menjadi syarat pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah
Haji (Bipih) dan keberangkatan jemaah haji;
 Kementerian Kesehatan menerapkan istitha’ah kesehatan berdasarkan
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 15 Tahun 2016 tentang Istitha’ah
Kesehatan Jemaah Haji/Perubahannya dan pemeriksaan lain yang meliputi
kesehatan jiwa, kognitif, dan kesehatan activity daily living (ADL);
 Kementerian Agama dan Kementerian Kesehatan secara berjenjang
memberikan edukasi dan sosialisasi tentang istitha'ah kesehatan haji
kepada jemaah haji melalui penyuluhan kesehatan, serta bimbingan manasik
haji dan melibatkan peran serta masyarakat/KBIHU dan ormas Islam;
 Materi istitha'ah kesehatan dan fikih haji lansia agar dimasukkan dalam buku
panduan bimbingan manasik haji Kementerian Agama
15
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
Kebijakan Penyelenggaraan Haji
Tahun 2024 M/1445H
16
 Kuota Awal 221.000 + Kuota Tambahan 20.000 atau proyeksi JH
Reguler 213.320 orang & JH Khusus 27.680 orang
 Tidak ada pembatasan usia
 Prioritas Jemaah Lansia
 Penetapan Istithaah kesehatan sebelum pelunasan
 Kuota petugas 2.210 orang
Pemeriksaan Kesehatan Penetapan Istithaah
Konsep pemeriksaan kesehatan untuk penetapan istithaah baru menggunakan tambahan pemeriksaan serta menggunakan
data riwayat kesehatan
Permenkes 15 tahun 2016
Jemaah Haji
Pemeriksaan
Kesehatan
Jemaah Haji
Pemeriksaan Kesehatan
Memenuhi
Syarat?
Istithaah
Tidak Bisa Melunasi
Data Riwayat
Kesehatan dari
Rekam Medis
+ kesehatan mental
+ kemampuan kognitif
Lansia: + kemampuan Activity
Daily Living
Berangkat
Pelunasan
(Satu Sehat)
Tidak
Ya
2023
Pelunasan
KMA Berhak Lunas
Jemaah Haji
Pemeriksaan
Kesehatan
Memenuhi
Syarat?
Istithaah
Tidak Bisa Melunasi
Pelunasan
Ya
Tidak
KMA Berhak Lunas
2024
Latar Belakang
18
1. Ibadah haji adalah bagi muslim yang mampu (istitaah) dari
aspek kesehatan
2. Istitaah kesehatan sebagai syarat pelunasan Bipih
3. Perlu standar pemeriksaan jemaah haji dalam rangka
menetapkan istitaah kesehatan haji
4. Tingginya angka kesakitan dan kematian jemaah haji
Indonesia di Arab Saudi
5. 94% jemaah haji meninggal tahun 2023 merupakan kelompok
risti
Keputusan Menteri Kesehatan
Nomor HK.01.07/Menkes/2118/2023
tentang
Standar Teknis Pemeriksaan Kesehatan
dalam Penetapan Istitaah Kesehatan Haji
Kebijakan Pemeriksaan Kesehatan Haji
Tahun 2024 M/1445H
19
 Keputusan Menteri Kesehatan Nomor;
HK.01.07/MENKES/2118/2023 tanggal 9 November 2023 tentang
Standar Teknis Pemeriksaan Kesehatan Dalam Rangka Penetapan
Status Istita’ah Kesehatan Jemaah Haji
 Keputusan Dirjen Penyelenggaraan Haji & Umroh Nomor 358
Tahun 2023 taggal 13 November 2023 tentang Kriteria Jemaah
Haji Yang Masuk Kuota Jemaah Haji Reguler Tahun 1445 H / 2024
M
 Surat Edaran Dirjen Penyelenggaraan Haji & Umroh Nomor SE 1
Tahun 2023 tanggal 14 November 2023 tentang Tim Pelayanan
dan Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji Reguler Tahun 1445 H /
2024 M
Pemeriksaan penunjang dilakukan di rumah sakit dan atau
laboratorium
Alur Pemeriksaan Kesehatan
a. Puskesmas dan rumah sakit melakukan pemanggilan
pada jemaah haji estimasi kuota 1445 H/2024 M,
b. Pemeriksaan penunjang dilakukan di rumah sakit yang
ditunjuk oleh dinas kesehatan kabupaten/kota,
c. Hasil pemeriksaan kesehatan diinput ke Siskohatkes,
d. Setiap jemaah haji menandatangani Surat Pernyataan
Jemaah Haji setelah pemeriksaan,
e. Penetapan status istitaah kesehatan setelah Surat
Pernyataan Jemaah Haji ditandatangani dan diunggah ke
Siskohatkes,
f. Batas akhir pemeriksaan kesehatan adalah 7 hari kerja
sebelum masa pelunasan Bipih berakhir.
Jenis-jenis Pemeriksaan Kesehatan Jemaah Haji
21
Pemeriksaan Kesehatan
Jemaah Haji
Untuk
mengidentifikasi
penyakit fisik dan
kesehatan jiwa
Medical check-Up
Pemeriksaan fisik
dan penunjang
Pemeriksaan
kognitif
Mini Cog & Clock
Drawing Test
Untuk
mengidentifikasi
kemampuan berpikir
Pemeriksaan
kesehatan mental
The Abbreviated
Mental Test
Untuk
mengidentifikasi
demensia, orientasi,
daya ingat, dan
konsentrasi
Pemeriksaan ADL
Indeks Barthel
Untuk
mengidentifikasi
kemampuan
melakukan aktivitas
harian secara mandiri
Pemeriksaan Medis
Pemeriksaan medis dasar (basic medical check-up), wajib bagi setiap jemaah haji
Anamnesis Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan
kesehatan jiwa
Pemeriksaan penunjang
1. Riwayat kesehatan
sekarang,
2. Riwayat kesehatan
dahulu,
3. Riwayat kesehatan
keluarga.
Jika ada riwayat penyakit
jantung ditambahkan
pertanyaan riwayat
serangan jantung
terakhir.
1. Tanda vital
2. Postur tubuh
3. Inspeksi dan palpasi
head to toe
Pemeriksaan ektremitas
termasuk kekuatan otot
dan refleks
Self-Reporting
Questionnare (SRQ) - 20
1. Darah lengkap (Hb,
Leuko, trombo, eritrosit,
hematokrit, hit.jenis, LED)
2. Golongan darah
3. Kimia darah (HbA1c,
GDP, GD2PP, Kolesterol,
Trigliserida, SGOT, SGPT,
Ureum, Kreatinin)
4. Urin lengkap
5. Tes hamil (WUS)
6. Radiologi thoraks PA
7. EKG
Pemeriksaan Medis Lanjutan
Pemeriksaan medis lanjutan (advanced medical check-up) wajib sesuai indikasi medis
No Penyakit Pemeriksaan penunjang tambahan
1 PPOK dan Emfisema Spirometri atau skala sesak mMRC dengan Six
minutes walking test (SMWT)
2 Stroke CT-Scan kepala
3 Tumor (keganasan) USG / CT Scan dan ECOG Score
4 Gagal jantung, penyakit
jantung koroner,
kardiomegali
Ekokardiografi atau skala NYHA dengan Six
minutes walking test (SMWT)
5 Tuberkulosis TCM atau sputum BTA
6 HIV/AIDS Tes darah cepat atau ELISA test
7 Fraktur tungkai X-Ray
Jika pada basic medical check-up
ditemukan kecurigaan pada
penyakit-penyakit tertentu yang
memerlukan pemeriksaan
penunjang tambahan untuk
menegakkan diagnosis dan
klasifikasi penyakit.
24
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
Distribusi Kelompok Usia Jemaah Haji Pelunasan Tahap I (200.362 orang)
Sumber data: Siskohatkes dan Siskohat, 23 Februari 2024 16:00 WIB
Usia jemaah haji terbanyak pada kelompok usia dibawah 60 tahun 65%; ada jemaah haji yang berusia 100 tahun
keatas sebanyak 5 orang
130728, 65.25%
50751, 25.33%
13714, 6.84%
4849, 2.42% 311, 0.16% 5, 0.00%
< 60 61-70 71-80 81-90 90-100 >100
Sebanyak 200.362 jemaah haji telah melakukan pemeriksaan kesehatan dan
pelunasan tahap I, 76% diantaranya kategori Risiko Tinggi
Sumber data: Siskohatkes dan Siskohat, 23 Februari 2024 16:00 WIB
943 216
249
1935 379 750
895
202
9935 756
7128
9973
545 891
86
421
544
170
1459 195
153
1252
157
290
171
765
395
1749 482 523
152
581 1034
2001
3,558
793
435
7,147 1,348 2,510
5,750
765
27,4522,187
24,151
24,912
1,902 2,858
343
1,205
1,996
1,077
5,283 836
930
3,331
487
684
561
4,339
1,124
6,023 1,422 1,524
518
4,017 5,691
5,822
0%
10%
20%
30%
40%
50%
60%
70%
80%
90%
100%
NON RISTI RISTI
Jemaah haji Prov Bali dengan angka risti yang paling kecil sebesar 63 %
Jenis Penyakit yang menyertai Jemaah Haji 2019 – 2024
Sebagian besar penyakit jemaah haji merupakan faktor risiko serangan jantung, stroke, dan pneumonia
464
924
1,615
1,748
1,902
3,846
7,589
8,935
14,956
29,678
55,418
73,517
- 40,000 80,000
PPOK (J44)
Asma (J45)
Gagal jantung (I50)
Gangguan irama
jantung (I48 dan I49)
Gangguan listrik
jantung (I44 dan I45)
Gastritis dan dyspesia
(K29 dan K30)
Penyakit jantung
iskemik dan Infark…
Hipertensive heart
disease (I11 dan I13)
Kardiomegali (I51.7)
Diabetes (E10 dan
E11)
Hipertensi esensial
(I10)
Dislipidemi (E78)
58,837
50,498
25,449
13,869
11,444
7,417
7,193
6,140
2,638
2,069
2,015
Dislipidemia
Hipertensi esensial
Diabetes mellitus
Cardiomegaly
Gastritis and
Dyspesia
Chronic ischaemic
heart disease
Hypertensive heart
disease
Obesity
Heart failure
Urinary tract
infection
Asthma
26,273
20,675
11,352
4,548
3,930
2,767
2,660
2,476
1,344
767
732
Dislipidemia
Hipertensi esensial
Diabetes mellitus
Cardiomegaly
Gastritis and
Dyspesia
Chronic ischaemic
heart disease
Hypertensive heart
disease
Obesity
Urinary tract
infection
Asthma
Heart failure
2019 2022
1,161
1,466
1,983
3,643
8,755
9,091
15,372
28,559
58,482
67,066
Peny. Paru Obstruksi
Menahun
Bronkitis
Asma
Gangguan Irama
Jantung
Hypertensive Heart
Disease
Infark Miokard Akut
dan PJK
Kardiomegali
Diabetes Mellitus
Hiperlipidemia
Hipertensi
Dislipidemia
2023
2024
28
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
29
• Embarkasi : Pemeriksaan
Kesehatan Tahap 3 untuk
penentuan status laik terbang,
pelayanan kesehatan dan rujukan,
dilaksanakan oleh PPIH Embarkasi
Bidang Kesehatan
• Penerbangan: Pelayanan
kesehatan dilaksanakan oleh TKH
Kloter
• Bandara Arab Saudi: Pelayanan
kesehatan dilaksanakan oleh Tim
kesehatan Bandara (TKB)
• Hotel/Sektor/Sektor Khusus
Pelayanan kesehatan diberikan
oleh TKH Kloter di Hotel, dan pos
satelit, pelayanan
kegawatdaruratan oleh EMT.
Sektor khusus untuk pelayanan di
area Masjidil Haram oleh EMT.
• Pelayanan kesehatan di KKHI
dilaksanakan oleh PPIH, apabila
membutuhkan penanganan lebih
lanjut dapat dirujuk ke RS Arab
Saudi
30
Pos Kesehatan Arafah
Pos Kesehatan Mina
Pos Emergency Medical
Team Maktab/Tenda
Pos Satelit (11 titik)
Pos Emergency Medical Team
Jalur Jamarat
TKH Kloter
Tim Promosi Kesehatan
Sistem Pelayanan Kesehatan Haji
Arafah Muzdalifah Mina (Armuzna)
Arafah
TKH Kloter
Tim Promosi Kesehatan
Muzdalifah
TKH Kloter
Mina
31
Pelayanan kesehatan di Arafah
dilaksanakan di:
1. Pos Kesehatan Utama,
dilaksanakan oleh Tim Kesehatan
Bandara dan BKO KKHI Makkah
dan Madinah
2. Pos Kesehatan Satelit sejumlah 5
buah, dilaksanakan oleh Tim EMT
3. Ambulance stand by 14 unit
4. Pelayanan rujukan ke KKHI
Makkah atau RS Arab Saudi (RS
Jabal Rahmah dan RS East Arafah)
5. Pelayanan promosi kesehatan
oleh TKH Kloter dan Tim Promosi
Kesehatan
Sistem Pelayanan Kesehatan Haji
Arafah
Pos Kesehatan Utama
Pos Kesehatan Satelit
32
Pelayanan kesehatan di Muzdalifah
dilaksanakan di:
1. Pos Kesehatan Satelit sejumlah 11
Unit, dilaksanakan oleh Tim KKHI
Makkah
2. Ambulance stand by 4 unit
3. Pelayanan rujukan ke KKHI
Makkah atau RS Arab Saudi di
Mina (RS Mina Al Wadi dan RS
Mina Taware’)
Sistem Pelayanan Kesehatan Haji
Muzdalifah
33
Pelayanan kesehatan di Mina
dilaksanakan di:
1. Pos Kesehatan Utama,
dilaksanakan oleh Tim KKHI
Madinah.
2. Pos Kesehatan Satelit sejumlah 3
unit di jalur atas dan 5 unit di jalur
bawah, dilaksanakan oleh Tim
EMT.
3. Ambulance stand by 5 unit di
Poskes Mina, 2 unit di Pos Jalur
Atas (depan terowongan Al
Muassim), 5 unit di Pos EMT Mina
Jadid.
4. Pelayanan rujukan ke RS Arab
Saudi (RS Mina Al Wadi, RS Mina
Taware dan Health Centre 24)
5. Pelayanan promosi kesehatan
oleh TKH Kloter dan Tim Promosi
Kesehatan
Sistem Pelayanan Kesehatan Haji
Mina
34
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
Petugas Kesehatan Haji Tahun 2024
Disiapkan petugas kesehatan
• PPIH Kesehatan 287 orang
• TKH Kloter 1,665 orang
• Jumlah: 1.952 orang
Catatan kondisi saat ini
(informasi Kementerian Agama)
• Jumlah kloter 555
• Perhitungan saat ini
a. TKH Kloter 555 orang
b. PPIH 75 orang
• Sedang diupayakan jumlah kuota
petugas kembali normal
No Penugasan Jumlah
A Petugas KKHI/Bandara
1 Dokter Umum 10
2 Dokter Spesialis Penyakit Dalam 6
3 Dokter Spesialis Penyakit Jantung & Pembuluh Darah 6
4 Dokter Spesialis Penyakit Paru 6
5 Dokter Spesialis Penyakit Saraf 3
6 Dokter Spesialis Penyakit Bedah Umum 2
7 Dokter Spesialis Penyakit Orthopedi 2
8 Dokter Spesialis Penyakit Anestesi 4
9 Dokter Spesialis Kedokteran Fisik & Rehabiltasi Medik 2
10 Dokter Spesialis Emergency 5
11 Dokter spesialis Jiwa 2
12 Dokter Spesialis Kedokteran Penerbangan 2
13 Dokter Gigi 2
14 Perawat 99
15 Apoteker 12
16 Analis Laboratorium 3
17 Penata Rontgen 2
18 Rekam Medik 3
19 Elektromedik 3
20 Pencegahan dan Pengendalian Infeksi 2
21 Ahli Gizi 2
22 Sanitasi 9
B Petugas Sektor
1 Dokter Spesialis Penyakit Dalam/Paru/Jantung 11
2 Dokter Spesialis Emergensi/Anestesi/Umum 16
3 Perawat 32
4 Promosi Kesehatan 12
Jumlah PPIH 258
C Tenaga Kesehatan Haji (Kloter)
1 Dokter Umum/ Spesialis 555
2 Perawat 1.110
36
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
Obat dan Perbekes Arab Saudi terdiri
dari 24 Kelompok kelas terapi penyakit
dan 230 item obat
Paket Obat:
1. Paket Jemaah
2. Paket kloter
3. Paket Embarkasi
4. Paket Arab Saudi
Mekanisme distribusi
menggunakan model Push
distribution : distribusi obat dan
perbekkes tanpa permintaan
Alur Pengelolaan Obat Dan Perbekkes Haji Tahun 2024
38
Kebijakan
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji Tahun
2024
1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji
2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023
3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024
4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024
5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi
6. Petugas Kesehatan Haji
7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan
8. Sarana Prasarana dan pendukung
39
DAERAH KERJA MAKKAH
39
Ambulance
• KKHI : 4 Unit
• Sektor : 11 Unit
KKHI Makkah
• IGD : 24 Bed
• R. Rawat: 223 Bed
• ICU: 10 Bed
• Laboratorium
• Poli Gigi dan Rehab
Medik
• Layanan Spesialistik
• Apotek
• Radiologi
Sektor
• 11 Pos Kesehatan Sektor
• 3 – 5 Bed Observasi
• Alkes dan Obat-Obatan
Emergency
RS Rujukan
• Al Noor Hospital
• King Abdul Aziz Hospital
Zaheer
• King Faisal Hospital Syisha
• King Abdullah Medical City
Specialist Hospital
• Heera General Hospital
• Wiladah Hospital
• Saudi German Hospital
• Makkah Medical Center
• Saudi National Hospital
• Al Ahli Hospital
40
DAERAH KERJA MADINAH
40
Ambulance
• KKHI : 3 Unit
• Sektor : 5 Unit
KKHI Madinah
• IGD : 10 Bed
• R. Rawat: 43 Bed
• ICU: 7 Bed
• Laboratorium
• Poli Gigi dan Rehab
Medik
• Layanan Spesialistik
• Apotek
• Radiologi
Sektor
• 5 Pos Kesehatan Sektor
• Alkes dan Obat-Obatan
Emergency
RS Rujukan
• Uhud Hospital
• King Fahd Hospital
• Miqat Hospital
• Madina National Hospital
• Hamid Sulaiman Hospital
• General Hospital
• Al Haram Hospital
• Al Mouwasat Hospital
• Hayat Hospital
• King Salman General
Hospital
41
Ambulance
DAERAH KERJA BANDARA
41
• Evakuasi dan rujukan : 3
Unit
Pos Kesehatan
• Pos Bandara: 4 Bed
Observasi
• Alkes dan Obat-
Obatan Emergency
• Klinik Arab Saudi
RS Rujukan
• King Fahd Hospital
(Jeddah)
• King Abdullah Hospital
(Jeddah)
• East Jeddah Hospital
• Abdul Rahman Taha
Bakhsh Hospital
• Ibnu Sina Hospital
• King Fahd Hospital
(Madinah)
• Madina National Hospital
(Madinah)
42
Peratalan Kesehatan dan Peralatan Pendukung
No. Peralatan Jumlah Keterangan
1. Peralatan Kesehatan 925 Peralatan live support,
kegawatdaruratan, rawat inap,
rawat jalan, pelayanan sektor,
laboratorium, dan radiologi.
2. Peralatan Pendukung 547 Kursi roda, tandu, veltbed,
instrumen medis, examination bed,
bed, regulator oksigen, spinal
board, stair chair, dan lain-lain.
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR

More Related Content

Similar to Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR

PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptxPERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptxJessieArini1
 
Petunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkah
Petunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkahPetunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkah
Petunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkahrickygunawan84
 
Sosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptx
Sosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptxSosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptx
Sosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptxMCMusonifin
 
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxMPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxraihanistidewi
 
Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016
Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016
Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016Harry Alfauzan
 
Kebijakan kesehatan haji 1
Kebijakan kesehatan haji 1Kebijakan kesehatan haji 1
Kebijakan kesehatan haji 1Talmi Sani
 
PERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdf
PERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdfPERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdf
PERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdfSahbanNur
 
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan hajiPmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan hajiBadmanKadjim1
 
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah hajiPermenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah hajiDEWIRAHAYU53
 
Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...
Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...
Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...herygusmayana
 
Petunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdf
Petunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdfPetunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdf
Petunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdfssuser509aac
 
1. perlindungan kes. jemaah haji melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji melzanRosyirma
 
persiapan test wawasan kesehatan haji.pptx
persiapan test wawasan kesehatan haji.pptxpersiapan test wawasan kesehatan haji.pptx
persiapan test wawasan kesehatan haji.pptxErfanMihardi1
 
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptxMANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptxssuser63ed2d
 
Materi Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptx
Materi Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptxMateri Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptx
Materi Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptxSEKRETARIATWISMAINDA
 
sosialisasi Pembatalan haji Kalsel.ppt
sosialisasi  Pembatalan haji Kalsel.pptsosialisasi  Pembatalan haji Kalsel.ppt
sosialisasi Pembatalan haji Kalsel.pptssusera95ae8
 
Buku Profil Kesehatan 2019 prov sumut.pdf
Buku Profil Kesehatan  2019 prov sumut.pdfBuku Profil Kesehatan  2019 prov sumut.pdf
Buku Profil Kesehatan 2019 prov sumut.pdfNiska5
 
Buku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi editBuku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi editrickygunawan84
 
4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...
4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...
4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...IntanKarninaPutri2
 

Similar to Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR (20)

PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptxPERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
PERAN TKHK DALAM PELAYANAN KES HAJI.pptx
 
Petunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkah
Petunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkahPetunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkah
Petunjuk teknis pelayanan kesehatan kkhi makkah
 
Sosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptx
Sosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptxSosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptx
Sosialiasi Pembatalan Haji 2021_Kab. Kediri.pptx
 
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptxMPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
MPI 2 Manasik Kesehatan Haji Rosi 25 FEB 2023.pptx
 
Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016
Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016
Profil dan karakteristik jamaah calon haji kota sibolga tahun 2016
 
Kebijakan kesehatan haji 1
Kebijakan kesehatan haji 1Kebijakan kesehatan haji 1
Kebijakan kesehatan haji 1
 
PERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdf
PERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdfPERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdf
PERMENKES NOMOR 9 TAHUN 2021.pdf
 
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan hajiPmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
Pmk 09 2021 petunjuk teknis penyelenggaraan kesehatan haji
 
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah hajiPermenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
Permenkkes n. 15 thn 2016 tentang jamaah haji
 
Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...
Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...
Advokasi Sosialisasi LS LP terkait Pengendalian Penyakit-Kusamba 24 Agustus 2...
 
Berhaji sehat
Berhaji sehatBerhaji sehat
Berhaji sehat
 
Petunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdf
Petunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdfPetunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdf
Petunjuk Pelaksanaan KIE Kespro Catin.pdf
 
1. perlindungan kes. jemaah haji melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan1. perlindungan kes. jemaah haji   melzan
1. perlindungan kes. jemaah haji melzan
 
persiapan test wawasan kesehatan haji.pptx
persiapan test wawasan kesehatan haji.pptxpersiapan test wawasan kesehatan haji.pptx
persiapan test wawasan kesehatan haji.pptx
 
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptxMANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
MANASIK KESEHATAN DI MASA TUNGGU (2023).pptx
 
Materi Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptx
Materi Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptxMateri Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptx
Materi Minlok September 2023 puskesmas wisma indah .pptx
 
sosialisasi Pembatalan haji Kalsel.ppt
sosialisasi  Pembatalan haji Kalsel.pptsosialisasi  Pembatalan haji Kalsel.ppt
sosialisasi Pembatalan haji Kalsel.ppt
 
Buku Profil Kesehatan 2019 prov sumut.pdf
Buku Profil Kesehatan  2019 prov sumut.pdfBuku Profil Kesehatan  2019 prov sumut.pdf
Buku Profil Kesehatan 2019 prov sumut.pdf
 
Buku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi editBuku juknis rm kkhi edit
Buku juknis rm kkhi edit
 
4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...
4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...
4 - Dr. Asih Eka Putri - Peran DJSN dalam Pengendalian Mutu JKN_PERSI 201022_...
 

Recently uploaded

seminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptx
seminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptxseminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptx
seminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptxsariakmida
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxHikmaLavigne
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.pptcels17082019
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptStevenSamuelBangun
 
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)fifinoktaviani
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksihaslinahaslina3
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADARismaZulfiani
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptxASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptxabdulmujibmgi
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioSafrina Ramadhani
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smearprofesibidan2
 
Presentasi contoh Visum et Repertum.ppt
Presentasi contoh  Visum et Repertum.pptPresentasi contoh  Visum et Repertum.ppt
Presentasi contoh Visum et Repertum.pptSuwandiKhowanto1
 
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfPPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfaguswidiyanto98
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccanangkuniawan
 
Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)
Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)
Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)Nodd Nittong
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Arif Fahmi
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybankcsooyoung073
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritisfidel377036
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbSendaUNNES
 
Root cause analysis ( analisa akar masalah )
Root cause analysis ( analisa akar masalah )Root cause analysis ( analisa akar masalah )
Root cause analysis ( analisa akar masalah )ssuser4ceaef1
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologissuser7c01e3
 

Recently uploaded (20)

seminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptx
seminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptxseminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptx
seminar kasus Preaterm premature rupture of membrane.pptx
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
 
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptxASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
Presentasi contoh Visum et Repertum.ppt
Presentasi contoh  Visum et Repertum.pptPresentasi contoh  Visum et Repertum.ppt
Presentasi contoh Visum et Repertum.ppt
 
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfPPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)
Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)
Kartu Kembang Anak - Pemantauan Perkembangan Anak Bina Keluarga Balita (BKB)
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 
Root cause analysis ( analisa akar masalah )
Root cause analysis ( analisa akar masalah )Root cause analysis ( analisa akar masalah )
Root cause analysis ( analisa akar masalah )
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
 

Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR

  • 1. Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 Pusat Kesehatan Haji - Kementerian Kesehatan RI
  • 2. 2 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 3. Tujuan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Permenkes no 62 tahun 2016 tentang Penyelenggaraan Kesehatan Haji.
  • 4. 4 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 5. 5 Jemaah Haji Indonesia BerdasarkanUsia Tahun 2017 - 2023 Tren proporsi usia ≥ 60 tahun meningkat 205.485 203.345 212.732 92.668 209.784 Jumlah Jemaah haji 9% 9% 8% 8% 7% 24% 24% 23% 25% 19% 35% 35% 35% 45% 30% 23% 24% 24% 23% 29% 9% 8% 10% 15% 2017 2018 2019 2022 2023 <40 40-49 50-59 60-69 >=70 44% 34% 32% 32% 23%
  • 6. 6 Jemaah Haji Indonesia BerdasarkanRiwayat Penyakit Tahun 2017 - 2023 6 Sebagian besar jemaah haji Indonesia memiliki riwayat penyakit 30% 29% 27% 30% 25% 70% 71% 73% 70% 75% 2017 2018 2019 2022 2023 Jemaah Tanpa Riwayat Penyakit Jemaah Dengan Riwayat Penyakit
  • 7. 7 Jenis Penyakit yang menyertai Jemaah Haji 2018 – 2023 51,181 45,535 22,727 11,342 10,062 6,609 6,134 5,562 2,046 1,957 1,561 Dislipidemia Hipertensi esensial Diabetes mellitus Cardiomegaly Gastritis and Dyspesia Obesity Chronic ischaemic heart disease Hypertensive heart disease Heart failure Asthma Urinary tract infection 58,837 50,498 25,449 13,869 11,444 7,417 7,193 6,140 2,638 2,069 2,015 Dislipidemia Hipertensi esensial Diabetes mellitus Cardiomegaly Gastritis and Dyspesia Chronic ischaemic heart disease Hypertensive heart disease Obesity Heart failure Urinary tract infection Asthma 26,273 20,675 11,352 4,548 3,930 2,767 2,660 2,476 1,344 767 732 Dislipidemia Hipertensi esensial Diabetes mellitus Cardiomegaly Gastritis and Dyspesia Chronic ischaemic heart disease Hypertensive heart disease Obesity Urinary tract infection Asthma Heart failure Sebagian besar penyakit jemaah haji merupakan faktor risiko serangan jantung, stroke, dan pneumonia. 2018 2019 2022 2023 1,161 1,466 1,983 3,643 8,755 9,091 15,372 28,559 58,482 67,066 Peny. Paru Obstruksi Menahun Bronkitis Asma Gangguan Irama Jantung Hypertensive Heart Disease Infark Miokard Akut dan PJK Kardiomegali Diabetes Mellitus Hiperlipidemia Hipertensi Dislipidemia
  • 8. 5 Penyakit Terbanyak Dirawat KKHI Tahun 2018 - 2023 Pneumonia, PPOK merupakan penyakit terbanyak jemaah haji 2023 yang dirawat di KKHI, sementara kasus Demensia mengalami peningkatan Sumber: Laporan Penyelenggaraan Kesehatan Haji 2023 432 350 98 1,008 228 273 27 535 299 114 58 183 184 134 149 431 190 78 22 200 2018 2019 2022 2023 Pneumonia PPOK Diabetes Mellitus Gagal Jantung Dispepsia Demensia IMA dan PJK
  • 9. 5 Penyakit Terbanyak Dirawat RS Arab Saudi Tahun 2018 - 2023 Pnemonia, PPOK, Infark Miokard Akut & PJK merupakan penyakit terbanyak jemaah haji 2023 yang dirawat di RS Arab Saudi Sumber: Laporan Penyelenggaraan Kesehatan Haji 2023 125 89 12 240 68 67 14 173 135 70 28 172 80 76 31 143 35 48 12 89 2018 2019 2022 2023 Pneumonia PPOK IMA dan PJK Gagal Jantung Stroke Dispnea
  • 10. Jemaah haji wafat (kumulatif) Sumber: Siskohatkes, 4 Agustus 2023 Kematian Jemaah Haji Indonesia 2017-2023 774* Jemaah haji telah wafat pada masa operasional haji 2023 Hari operasional ke- Armuzna *Data ini termasuk 1 orang petugas haji *
  • 11. 11 11 Jemaah Haji Wafat Berdasarkan Kelompok Umur Tahun 2017 - 2023 Kelompok umur terbanyak Jemaah haji wafat pada tahun 2023 adalah ≥ 60 tahun (84,49%) Sumber: Siskohatkes 0 1 10 0 0 24 16 12 5 31 101 79 75 41 89 240 151 146 43 261 222 109 129 0 230 68 28 64 0 129 3 2 17 0 34 2017 2018 2019 2022 2023 <40 40-49 50-59 60-69 70-79 80-89 90-98
  • 12. 5 Penyakit Penyebab Jemaah Haji Wafat Tahun 2017 - 2023 Penyebab kematian pada 5 tahun terakhir infark miokard akut, syok sepsis, syok kardiogenik serta pneumonia Sumber: Siskohatkes 86 52 45 3 134 50 47 73 5 222 50 25 55 9 168 33 12 8 17 17 19 4 22 4 33 2017 2018 2019 2022 2023 Acute Myocard Infarc Septic Shock Cardiogenic Shock Acute Ischaemic Heart Disease Pneumonia 52 Acute respiratory distress syndrome
  • 13. 10 Penyakit Terbanyak Penyebab Kematian pada Jemaah Haji Sumber: Laporan Penyelenggaraan Kesehatan Haji 2023 Keterangan • Sepsis: Infeksi sistemik yang menimbulkan kegagalan organ • Syok Kardiogenik: Jantung tidak dapat memompa darah untuk kebutuhan tubuh • PJK : Penyakit Jantung Koroner • Acute Respiratory Distress Syndrome: Kumpulan gejala gangguan pernafasan berat akut • Syok Hypovolemic: Gangguan kekurangan cairan pada tubuh secara sistemik • PPOK: Penyakit Paru Obstruksi Menahun • Pulmonary Oedema: Pembengkakan Paru akibat gangguan jantung Syok sepsis merupakan penyebab kemarian terbanyak pada tahun 2023 sebanyak 28,68%, diikuti syok kardiogenik 21,70% dan infark miokard akut 17,31% 10 17 18 22 28 33 52 134 168 222 0 50 100 150 200 250 Pulmonary Oedema Gangguan Irama Jantung PPOK Stroke Syok Hypovolemic Pneumonia Acute Respiratory Distress Syndrome Infark Miocard Akut dan PJK Syok kardiogenik Sepsis Syok sepsis
  • 14. Mudzakarah Perhajian Indonesia 2023 : Istitha'ah Jadi Syarat Pelunasan Biaya Haji  Jemaah haji yang akan diberangkatkan ke tanah suci harus memenuhi Istitha’ah Kesehatan (badaniyyah) yang merupakan bagian dari pemenuhan syarat wajib pelaksanaan ibadah haji;  Istitha’ah kesehatan menjadi syarat pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) dan keberangkatan jemaah haji;  Kementerian Kesehatan menerapkan istitha’ah kesehatan berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 15 Tahun 2016 tentang Istitha’ah Kesehatan Jemaah Haji/Perubahannya dan pemeriksaan lain yang meliputi kesehatan jiwa, kognitif, dan kesehatan activity daily living (ADL);  Kementerian Agama dan Kementerian Kesehatan secara berjenjang memberikan edukasi dan sosialisasi tentang istitha'ah kesehatan haji kepada jemaah haji melalui penyuluhan kesehatan, serta bimbingan manasik haji dan melibatkan peran serta masyarakat/KBIHU dan ormas Islam;  Materi istitha'ah kesehatan dan fikih haji lansia agar dimasukkan dalam buku panduan bimbingan manasik haji Kementerian Agama
  • 15. 15 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 16. Kebijakan Penyelenggaraan Haji Tahun 2024 M/1445H 16  Kuota Awal 221.000 + Kuota Tambahan 20.000 atau proyeksi JH Reguler 213.320 orang & JH Khusus 27.680 orang  Tidak ada pembatasan usia  Prioritas Jemaah Lansia  Penetapan Istithaah kesehatan sebelum pelunasan  Kuota petugas 2.210 orang
  • 17. Pemeriksaan Kesehatan Penetapan Istithaah Konsep pemeriksaan kesehatan untuk penetapan istithaah baru menggunakan tambahan pemeriksaan serta menggunakan data riwayat kesehatan Permenkes 15 tahun 2016 Jemaah Haji Pemeriksaan Kesehatan Jemaah Haji Pemeriksaan Kesehatan Memenuhi Syarat? Istithaah Tidak Bisa Melunasi Data Riwayat Kesehatan dari Rekam Medis + kesehatan mental + kemampuan kognitif Lansia: + kemampuan Activity Daily Living Berangkat Pelunasan (Satu Sehat) Tidak Ya 2023 Pelunasan KMA Berhak Lunas Jemaah Haji Pemeriksaan Kesehatan Memenuhi Syarat? Istithaah Tidak Bisa Melunasi Pelunasan Ya Tidak KMA Berhak Lunas 2024
  • 18. Latar Belakang 18 1. Ibadah haji adalah bagi muslim yang mampu (istitaah) dari aspek kesehatan 2. Istitaah kesehatan sebagai syarat pelunasan Bipih 3. Perlu standar pemeriksaan jemaah haji dalam rangka menetapkan istitaah kesehatan haji 4. Tingginya angka kesakitan dan kematian jemaah haji Indonesia di Arab Saudi 5. 94% jemaah haji meninggal tahun 2023 merupakan kelompok risti Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/Menkes/2118/2023 tentang Standar Teknis Pemeriksaan Kesehatan dalam Penetapan Istitaah Kesehatan Haji
  • 19. Kebijakan Pemeriksaan Kesehatan Haji Tahun 2024 M/1445H 19  Keputusan Menteri Kesehatan Nomor; HK.01.07/MENKES/2118/2023 tanggal 9 November 2023 tentang Standar Teknis Pemeriksaan Kesehatan Dalam Rangka Penetapan Status Istita’ah Kesehatan Jemaah Haji  Keputusan Dirjen Penyelenggaraan Haji & Umroh Nomor 358 Tahun 2023 taggal 13 November 2023 tentang Kriteria Jemaah Haji Yang Masuk Kuota Jemaah Haji Reguler Tahun 1445 H / 2024 M  Surat Edaran Dirjen Penyelenggaraan Haji & Umroh Nomor SE 1 Tahun 2023 tanggal 14 November 2023 tentang Tim Pelayanan dan Pembinaan Kesehatan Jemaah Haji Reguler Tahun 1445 H / 2024 M
  • 20. Pemeriksaan penunjang dilakukan di rumah sakit dan atau laboratorium Alur Pemeriksaan Kesehatan a. Puskesmas dan rumah sakit melakukan pemanggilan pada jemaah haji estimasi kuota 1445 H/2024 M, b. Pemeriksaan penunjang dilakukan di rumah sakit yang ditunjuk oleh dinas kesehatan kabupaten/kota, c. Hasil pemeriksaan kesehatan diinput ke Siskohatkes, d. Setiap jemaah haji menandatangani Surat Pernyataan Jemaah Haji setelah pemeriksaan, e. Penetapan status istitaah kesehatan setelah Surat Pernyataan Jemaah Haji ditandatangani dan diunggah ke Siskohatkes, f. Batas akhir pemeriksaan kesehatan adalah 7 hari kerja sebelum masa pelunasan Bipih berakhir.
  • 21. Jenis-jenis Pemeriksaan Kesehatan Jemaah Haji 21 Pemeriksaan Kesehatan Jemaah Haji Untuk mengidentifikasi penyakit fisik dan kesehatan jiwa Medical check-Up Pemeriksaan fisik dan penunjang Pemeriksaan kognitif Mini Cog & Clock Drawing Test Untuk mengidentifikasi kemampuan berpikir Pemeriksaan kesehatan mental The Abbreviated Mental Test Untuk mengidentifikasi demensia, orientasi, daya ingat, dan konsentrasi Pemeriksaan ADL Indeks Barthel Untuk mengidentifikasi kemampuan melakukan aktivitas harian secara mandiri
  • 22. Pemeriksaan Medis Pemeriksaan medis dasar (basic medical check-up), wajib bagi setiap jemaah haji Anamnesis Pemeriksaan fisik Pemeriksaan kesehatan jiwa Pemeriksaan penunjang 1. Riwayat kesehatan sekarang, 2. Riwayat kesehatan dahulu, 3. Riwayat kesehatan keluarga. Jika ada riwayat penyakit jantung ditambahkan pertanyaan riwayat serangan jantung terakhir. 1. Tanda vital 2. Postur tubuh 3. Inspeksi dan palpasi head to toe Pemeriksaan ektremitas termasuk kekuatan otot dan refleks Self-Reporting Questionnare (SRQ) - 20 1. Darah lengkap (Hb, Leuko, trombo, eritrosit, hematokrit, hit.jenis, LED) 2. Golongan darah 3. Kimia darah (HbA1c, GDP, GD2PP, Kolesterol, Trigliserida, SGOT, SGPT, Ureum, Kreatinin) 4. Urin lengkap 5. Tes hamil (WUS) 6. Radiologi thoraks PA 7. EKG
  • 23. Pemeriksaan Medis Lanjutan Pemeriksaan medis lanjutan (advanced medical check-up) wajib sesuai indikasi medis No Penyakit Pemeriksaan penunjang tambahan 1 PPOK dan Emfisema Spirometri atau skala sesak mMRC dengan Six minutes walking test (SMWT) 2 Stroke CT-Scan kepala 3 Tumor (keganasan) USG / CT Scan dan ECOG Score 4 Gagal jantung, penyakit jantung koroner, kardiomegali Ekokardiografi atau skala NYHA dengan Six minutes walking test (SMWT) 5 Tuberkulosis TCM atau sputum BTA 6 HIV/AIDS Tes darah cepat atau ELISA test 7 Fraktur tungkai X-Ray Jika pada basic medical check-up ditemukan kecurigaan pada penyakit-penyakit tertentu yang memerlukan pemeriksaan penunjang tambahan untuk menegakkan diagnosis dan klasifikasi penyakit.
  • 24. 24 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 25. Distribusi Kelompok Usia Jemaah Haji Pelunasan Tahap I (200.362 orang) Sumber data: Siskohatkes dan Siskohat, 23 Februari 2024 16:00 WIB Usia jemaah haji terbanyak pada kelompok usia dibawah 60 tahun 65%; ada jemaah haji yang berusia 100 tahun keatas sebanyak 5 orang 130728, 65.25% 50751, 25.33% 13714, 6.84% 4849, 2.42% 311, 0.16% 5, 0.00% < 60 61-70 71-80 81-90 90-100 >100
  • 26. Sebanyak 200.362 jemaah haji telah melakukan pemeriksaan kesehatan dan pelunasan tahap I, 76% diantaranya kategori Risiko Tinggi Sumber data: Siskohatkes dan Siskohat, 23 Februari 2024 16:00 WIB 943 216 249 1935 379 750 895 202 9935 756 7128 9973 545 891 86 421 544 170 1459 195 153 1252 157 290 171 765 395 1749 482 523 152 581 1034 2001 3,558 793 435 7,147 1,348 2,510 5,750 765 27,4522,187 24,151 24,912 1,902 2,858 343 1,205 1,996 1,077 5,283 836 930 3,331 487 684 561 4,339 1,124 6,023 1,422 1,524 518 4,017 5,691 5,822 0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% NON RISTI RISTI Jemaah haji Prov Bali dengan angka risti yang paling kecil sebesar 63 %
  • 27. Jenis Penyakit yang menyertai Jemaah Haji 2019 – 2024 Sebagian besar penyakit jemaah haji merupakan faktor risiko serangan jantung, stroke, dan pneumonia 464 924 1,615 1,748 1,902 3,846 7,589 8,935 14,956 29,678 55,418 73,517 - 40,000 80,000 PPOK (J44) Asma (J45) Gagal jantung (I50) Gangguan irama jantung (I48 dan I49) Gangguan listrik jantung (I44 dan I45) Gastritis dan dyspesia (K29 dan K30) Penyakit jantung iskemik dan Infark… Hipertensive heart disease (I11 dan I13) Kardiomegali (I51.7) Diabetes (E10 dan E11) Hipertensi esensial (I10) Dislipidemi (E78) 58,837 50,498 25,449 13,869 11,444 7,417 7,193 6,140 2,638 2,069 2,015 Dislipidemia Hipertensi esensial Diabetes mellitus Cardiomegaly Gastritis and Dyspesia Chronic ischaemic heart disease Hypertensive heart disease Obesity Heart failure Urinary tract infection Asthma 26,273 20,675 11,352 4,548 3,930 2,767 2,660 2,476 1,344 767 732 Dislipidemia Hipertensi esensial Diabetes mellitus Cardiomegaly Gastritis and Dyspesia Chronic ischaemic heart disease Hypertensive heart disease Obesity Urinary tract infection Asthma Heart failure 2019 2022 1,161 1,466 1,983 3,643 8,755 9,091 15,372 28,559 58,482 67,066 Peny. Paru Obstruksi Menahun Bronkitis Asma Gangguan Irama Jantung Hypertensive Heart Disease Infark Miokard Akut dan PJK Kardiomegali Diabetes Mellitus Hiperlipidemia Hipertensi Dislipidemia 2023 2024
  • 28. 28 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 29. 29 • Embarkasi : Pemeriksaan Kesehatan Tahap 3 untuk penentuan status laik terbang, pelayanan kesehatan dan rujukan, dilaksanakan oleh PPIH Embarkasi Bidang Kesehatan • Penerbangan: Pelayanan kesehatan dilaksanakan oleh TKH Kloter • Bandara Arab Saudi: Pelayanan kesehatan dilaksanakan oleh Tim kesehatan Bandara (TKB) • Hotel/Sektor/Sektor Khusus Pelayanan kesehatan diberikan oleh TKH Kloter di Hotel, dan pos satelit, pelayanan kegawatdaruratan oleh EMT. Sektor khusus untuk pelayanan di area Masjidil Haram oleh EMT. • Pelayanan kesehatan di KKHI dilaksanakan oleh PPIH, apabila membutuhkan penanganan lebih lanjut dapat dirujuk ke RS Arab Saudi
  • 30. 30 Pos Kesehatan Arafah Pos Kesehatan Mina Pos Emergency Medical Team Maktab/Tenda Pos Satelit (11 titik) Pos Emergency Medical Team Jalur Jamarat TKH Kloter Tim Promosi Kesehatan Sistem Pelayanan Kesehatan Haji Arafah Muzdalifah Mina (Armuzna) Arafah TKH Kloter Tim Promosi Kesehatan Muzdalifah TKH Kloter Mina
  • 31. 31 Pelayanan kesehatan di Arafah dilaksanakan di: 1. Pos Kesehatan Utama, dilaksanakan oleh Tim Kesehatan Bandara dan BKO KKHI Makkah dan Madinah 2. Pos Kesehatan Satelit sejumlah 5 buah, dilaksanakan oleh Tim EMT 3. Ambulance stand by 14 unit 4. Pelayanan rujukan ke KKHI Makkah atau RS Arab Saudi (RS Jabal Rahmah dan RS East Arafah) 5. Pelayanan promosi kesehatan oleh TKH Kloter dan Tim Promosi Kesehatan Sistem Pelayanan Kesehatan Haji Arafah Pos Kesehatan Utama Pos Kesehatan Satelit
  • 32. 32 Pelayanan kesehatan di Muzdalifah dilaksanakan di: 1. Pos Kesehatan Satelit sejumlah 11 Unit, dilaksanakan oleh Tim KKHI Makkah 2. Ambulance stand by 4 unit 3. Pelayanan rujukan ke KKHI Makkah atau RS Arab Saudi di Mina (RS Mina Al Wadi dan RS Mina Taware’) Sistem Pelayanan Kesehatan Haji Muzdalifah
  • 33. 33 Pelayanan kesehatan di Mina dilaksanakan di: 1. Pos Kesehatan Utama, dilaksanakan oleh Tim KKHI Madinah. 2. Pos Kesehatan Satelit sejumlah 3 unit di jalur atas dan 5 unit di jalur bawah, dilaksanakan oleh Tim EMT. 3. Ambulance stand by 5 unit di Poskes Mina, 2 unit di Pos Jalur Atas (depan terowongan Al Muassim), 5 unit di Pos EMT Mina Jadid. 4. Pelayanan rujukan ke RS Arab Saudi (RS Mina Al Wadi, RS Mina Taware dan Health Centre 24) 5. Pelayanan promosi kesehatan oleh TKH Kloter dan Tim Promosi Kesehatan Sistem Pelayanan Kesehatan Haji Mina
  • 34. 34 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 35. Petugas Kesehatan Haji Tahun 2024 Disiapkan petugas kesehatan • PPIH Kesehatan 287 orang • TKH Kloter 1,665 orang • Jumlah: 1.952 orang Catatan kondisi saat ini (informasi Kementerian Agama) • Jumlah kloter 555 • Perhitungan saat ini a. TKH Kloter 555 orang b. PPIH 75 orang • Sedang diupayakan jumlah kuota petugas kembali normal No Penugasan Jumlah A Petugas KKHI/Bandara 1 Dokter Umum 10 2 Dokter Spesialis Penyakit Dalam 6 3 Dokter Spesialis Penyakit Jantung & Pembuluh Darah 6 4 Dokter Spesialis Penyakit Paru 6 5 Dokter Spesialis Penyakit Saraf 3 6 Dokter Spesialis Penyakit Bedah Umum 2 7 Dokter Spesialis Penyakit Orthopedi 2 8 Dokter Spesialis Penyakit Anestesi 4 9 Dokter Spesialis Kedokteran Fisik & Rehabiltasi Medik 2 10 Dokter Spesialis Emergency 5 11 Dokter spesialis Jiwa 2 12 Dokter Spesialis Kedokteran Penerbangan 2 13 Dokter Gigi 2 14 Perawat 99 15 Apoteker 12 16 Analis Laboratorium 3 17 Penata Rontgen 2 18 Rekam Medik 3 19 Elektromedik 3 20 Pencegahan dan Pengendalian Infeksi 2 21 Ahli Gizi 2 22 Sanitasi 9 B Petugas Sektor 1 Dokter Spesialis Penyakit Dalam/Paru/Jantung 11 2 Dokter Spesialis Emergensi/Anestesi/Umum 16 3 Perawat 32 4 Promosi Kesehatan 12 Jumlah PPIH 258 C Tenaga Kesehatan Haji (Kloter) 1 Dokter Umum/ Spesialis 555 2 Perawat 1.110
  • 36. 36 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 37. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan Obat dan Perbekes Arab Saudi terdiri dari 24 Kelompok kelas terapi penyakit dan 230 item obat Paket Obat: 1. Paket Jemaah 2. Paket kloter 3. Paket Embarkasi 4. Paket Arab Saudi Mekanisme distribusi menggunakan model Push distribution : distribusi obat dan perbekkes tanpa permintaan Alur Pengelolaan Obat Dan Perbekkes Haji Tahun 2024
  • 38. 38 Kebijakan Penyelenggaraan Kesehatan Haji Tahun 2024 1. Tujuan penyelenggaraan kesehatan haji 2. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2023 3. Kebijakan Penyelenggaraan Haji 2024 4. Profil Kesehatan Jemaah Haji 2024 5. Sistem pelayanan kesehatan haji di Arab Saudi 6. Petugas Kesehatan Haji 7. Obat-obatan dan Perbekalan Kesehatan 8. Sarana Prasarana dan pendukung
  • 39. 39 DAERAH KERJA MAKKAH 39 Ambulance • KKHI : 4 Unit • Sektor : 11 Unit KKHI Makkah • IGD : 24 Bed • R. Rawat: 223 Bed • ICU: 10 Bed • Laboratorium • Poli Gigi dan Rehab Medik • Layanan Spesialistik • Apotek • Radiologi Sektor • 11 Pos Kesehatan Sektor • 3 – 5 Bed Observasi • Alkes dan Obat-Obatan Emergency RS Rujukan • Al Noor Hospital • King Abdul Aziz Hospital Zaheer • King Faisal Hospital Syisha • King Abdullah Medical City Specialist Hospital • Heera General Hospital • Wiladah Hospital • Saudi German Hospital • Makkah Medical Center • Saudi National Hospital • Al Ahli Hospital
  • 40. 40 DAERAH KERJA MADINAH 40 Ambulance • KKHI : 3 Unit • Sektor : 5 Unit KKHI Madinah • IGD : 10 Bed • R. Rawat: 43 Bed • ICU: 7 Bed • Laboratorium • Poli Gigi dan Rehab Medik • Layanan Spesialistik • Apotek • Radiologi Sektor • 5 Pos Kesehatan Sektor • Alkes dan Obat-Obatan Emergency RS Rujukan • Uhud Hospital • King Fahd Hospital • Miqat Hospital • Madina National Hospital • Hamid Sulaiman Hospital • General Hospital • Al Haram Hospital • Al Mouwasat Hospital • Hayat Hospital • King Salman General Hospital
  • 41. 41 Ambulance DAERAH KERJA BANDARA 41 • Evakuasi dan rujukan : 3 Unit Pos Kesehatan • Pos Bandara: 4 Bed Observasi • Alkes dan Obat- Obatan Emergency • Klinik Arab Saudi RS Rujukan • King Fahd Hospital (Jeddah) • King Abdullah Hospital (Jeddah) • East Jeddah Hospital • Abdul Rahman Taha Bakhsh Hospital • Ibnu Sina Hospital • King Fahd Hospital (Madinah) • Madina National Hospital (Madinah)
  • 42. 42 Peratalan Kesehatan dan Peralatan Pendukung No. Peralatan Jumlah Keterangan 1. Peralatan Kesehatan 925 Peralatan live support, kegawatdaruratan, rawat inap, rawat jalan, pelayanan sektor, laboratorium, dan radiologi. 2. Peralatan Pendukung 547 Kursi roda, tandu, veltbed, instrumen medis, examination bed, bed, regulator oksigen, spinal board, stair chair, dan lain-lain.